Top Banner
Tugas Pengantar Analisis Teknik Kimia Nama Kelompok : Irsa Septiawan (130405100) Salwa Jody Gustia (130405104)
10

Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Dec 12, 2015

Download

Documents

Damino Dam
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Tugas Pengantar Analisis Teknik Kimia

Nama Kelompok :Irsa Septiawan (130405100)

Salwa Jody Gustia (130405104)

Page 2: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki

Page 3: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Suatu cairan akan dialirkan dari tangki 1 menuju tangki 2 melalui pipa dengan diameter D dengan bantuan pompa. Panjang ekuivalen pipa, Le, diketahui. Karakteristik pompa sentrifugal yang dipakai berupa hubungan antara head pompa (Hm, cm) dengan debit (Q, cm3/detik) dapat didekati dengan persamaan :

Hm= 3718,5 – 2,3496Q + 7,8474.10-4Q2 – 9,5812.10-8Q3

Ingin dihitung kecepatan cairan di dalam pipa (v) dan debit aliran (Q)

Page 4: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Diketahui :Persamaan Bernouli :

0

P1=P2=1 atm. Asumsi bahwa diameter tangki cukup besar sehingga v1 dan v2 dapat dianggap nol, dan g/gc=1 maka persamaan tersebut menjadi : Z2 – Z1 + F + W = 0

Dengan :𝐹=

𝑓 .𝑙𝑒 .𝑣22.𝑔 .𝐷

f=0,0596𝑅𝑒 0,215

ℜ=𝜌 .𝑣 .𝐷𝜇

𝐻𝑚=−𝑊

Page 5: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Sedangkan debit aliran dapat dihitung dengan persamaan berikut:

𝑄=14𝜋 𝐷2𝑣

Diketahui harga-harga :

ρ=1 g/cm3; μ=0,01 g/cm/s; g=981 cm/s2 ; Z1=300 cm; Z2=800 cm; D=4 cm; Le=20000 cm.

Objective Function :𝑓𝑜𝑏𝑗 (𝑣 )=𝑍 2−𝑍 1+𝑓 . 𝑙𝑒 .𝑣22.𝑔 .𝐷

−𝐻𝑚

Page 6: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Penyelesaian :

Harga v dapat ditentukan melalui prosedur trial and error (coba-coba) dengan memasukkan nilai v ke dalam persamaan fobj diatas hingga diperoleh nilai fobj(v)=0

Page 7: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Langkah pengerjaan manual Algoritma Program

Page 8: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Program matlab :

Page 9: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx
Page 10: Kecepatan dan debit aliran cairan diantara dua tangki.pptx

Hasilnya :