Top Banner
Laporan Kasus MENINGOENSEFALOKEL Oleh Akbar Rihansyah NIM.I1A010008 Ady Adha Norsanie NIM. I1A010047 Jariah NIM.I1A010081 Pembimbing dr. Audi Ardansyah, Sp. BS BAGIAN/SMF ILMU BEDAH FAKULTAS KEDOKTERAN UNLAM – RSUD ULIN BANJARMASIN Januari, 2015
23

Lapsus Meningoensefalokel

Feb 07, 2016

Download

Documents

Jariah_MD

ppt meningoensefalokel
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Lapsus Meningoensefalokel

Laporan Kasus

MENINGOENSEFALOKEL

OlehAkbar Rihansyah NIM.I1A010008Ady Adha Norsanie NIM. I1A010047Jariah NIM.I1A010081

Pembimbingdr. Audi Ardansyah, Sp. BS

BAGIAN/SMF ILMU BEDAHFAKULTAS KEDOKTERAN UNLAM – RSUD ULIN

BANJARMASINJanuari, 2015

Page 2: Lapsus Meningoensefalokel

PENDAHULUANSuatu kelainan tabung saraf yang ditandai dengan adanya penonjolan meningens dan otak yang berbentuk seperti kantung melalui suatu lubang pada tulang tengkorak.

Page 3: Lapsus Meningoensefalokel

Epidemiologi• Insiden meningoensefalokel

1-3 per 10000 bayi lahir hidup, paling kecil dari seluruh penyakit defek tuba neuralis (8% - 19%).

• Di Eropa dan Amerika hampir 80%-90% meningoensefalokel terdapat di regio oksipital

• Meningoensefalokel di daerah anterior (frontal, nasofrontal, nasopharyngeal) lebih sering di Asia Tenggara.

Page 4: Lapsus Meningoensefalokel

LAPORAN KASUS•Identitas•Nama : By. MA•Umur : 2 Bulan•Pekerjaan: -•Agama : Islam•Suku : Banjar•Alamat : Jl. Kenangan RT. 01•MRS : 31 Oktober 2014•No. RMK : 1-12-06-31

Page 5: Lapsus Meningoensefalokel

Anamnesis• Keluhan Utama : Riwayat benjolan di dahi

• Riwayat Penyakit Sekarang :

Ibu pasien mengeluh timbulnya benjolan pada dahi pasien sejak lahir. Ukuran benjolan ± sebesar telur ayam, tertutup kulit,

tidak mengeluarkan nanah ataupun darah. Benjolan tidak mengalami perubahan ukuran. Sejak umur 14 hari pasien rawat

jalan di poliklinik bedah dilakukan berbagai pemeriksaan seperti rontgen dada, CT-scan kepala dan cek darah rutin. Hasil

pemeriksaan didapatkan adanya kelainan pada pembekuan darah. Pasien diminta ke poliklinik anak untuk perbaikan kelainan

tersebut. Pasien diberi suntikan pada paha sebanyak 3x selama 3 hari berturut-turut, menurut ibu pasien suntikan tersebut

diberikan untuk memperbaiki faktor pembekuan tetapi ibu tidak mengetahui isi dari suntikan tersebut. Bagian bedah meminta

bagian anak untuk untuk memperbaiki keadaan umum anak sebelum direncanakan untuk operasi.

Empat hari sebelum masuk rumah sakit pasien mengalami kejang dengan mata terbalik tetapi tangan dan kaki bergerak

seperti biasa, tidak melakukan gerakan berulang. Kejang terjadi 3 hari berturut-turut. Kejang tidak didahului dengan demam

sebelumnya. Kejang kurang dari 5 menit. Setelah kejang pasien tetap sadar dan bergerak aktif kembali. Pasien dibawa ke

poliklinik anak untuk kontrol ulang benjolan dan gangguan pembekuan darah, lalu pasien diminta untuk dirawat inap

dibagian anak. Setelah 12 hari dirawat, bagian anak meminta pasien untuk alih rawat ke bagian bedah untuk direncanakan

operasi pengangkatan benjolan.

• Riwayat Penyakit Dahulu :

• Diare (-), asma (-), kejang (+)

• Riwayat Penyakit Keluarga :

• Keluhan serupa (-), asma (+), kejang (-)

Page 6: Lapsus Meningoensefalokel

Pemeriksaan Fisik•Keadaan Umum : Tampak sakit

sedang•Kesadaran : Compos Mentis

GCS = 4-5-6•Tanda Vital :

Nadi = 126 kali/menitRespirasi = 32 kali/menitSuhu = 37,3o C

Page 7: Lapsus Meningoensefalokel

Kepala/leher

Mesosefali, terdapat bekas operasi benjolan pada dahi, darah (-), pus (-). Pembesaran KGB leher (-)

Mata Konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-), diameter pupil 3mm/3mm, refleks cahaya +/+, pupil isokor.

Hidung Bentuk normal, pernafasan cuping hidung (-)

Thoraks Simetris, retraksi (-)

Paru I= Bentuk simetrisP= Fremitus vokal simetrisP= SonorA= Suara napas vesikuler, ronkhi (-/-), wheezing (-/-)

Jantung I= Iktus tidak terlihatP= Thrill tidak terabaP= Tidak ada pembesaran jantungA= S1 dan S2 tunggal

Page 8: Lapsus Meningoensefalokel

Abdomen I= Distensi (-)A= Bising usus normalP= Supel, H/L/M tidak terabaP= Timpani

Ekstremitas

Superior dextra : jejas (-), pitting edema (-), parese (-), akral hangat (+)Superior sinistra : jejas (-), pitting edema (-), parese (-), akral hangat (+)Inferior dextra : jejas (-), pitting edema (-), parese (-), akral hangat (+)Inferior sinistra: jejas (-) pitting edema (-), parese (-), akral hangat (+)

Page 9: Lapsus Meningoensefalokel

STATUS NEUROLOGIS

Rangsang meningeal Kaku kuduk (-), Brudzinsky 1 (-), Brudzinsky II (-)

Refleks fisiologis BPR dex +2, sin +2 KPR dex +2, sin +2TPR dex +2, sin +2 APR dex +2, sin +2

Refleks patologis Babinsky (-), Chaddock (-), Hoffman (-), Tromner (-)

Nervus cranialis NI: sdeNII: sdeNIII/IV/VI: sdeN V: menyusu kuat, reflek hisap baikNVII: sde simetrisNVIII: sdeNIX/X: sdeNXI: sdeNXII: sde

Page 10: Lapsus Meningoensefalokel

Pemeriksaan Laboratorium

Hasil21-10-2014

09-11-2013 Rujukan Satuan

       HEMATOLOGI        Hemoglobin 12,0 11,2 10,0-17,0 g/dlLeukosit 5,4 16,1 4,0-10,5 Ribu/µlEritrosit 3,88 3,75 3,40-5,50 Juta/µlHematokrit 37,9 33,4 35,00-

50,00 Vol%

Trombosit 516 634 150-450 Ribu/µlRDW-CV 13,5 14,5 11,5-14,7 %MCV,MCH,MCHC

       

MCV 97,8 89,2 80-97,0 FlMCH 30,9 29,8 27-32,0 PgMCHC 31,7 33,5 32-38,0 %HITUNG JENIS        - Gran % 24,7 27,8 50-70 %- Limfosit % 57,1 63,4 25-40 %- MID% 11,1 8,8 4-11 %- Gran # 1,32 4,50 2,50-7,00 ribu/µl- Limfosit # 3,1 10,2 1,25-4,00 ribu/µl- MID # 0,60 1,4   ribu/ul

PROTROMBIN TIME

      

PT 12,4 16,3 9,9-13,5 detikControl Normal PT

11,4 11,4    

INR 1,07 1,40    APTT 39,1 37,6 22.2-37,0 detikControl Normal APTT

26,1 26,1    

GULA DARAH        Glukosa darah puasa

111   70-105 Mg/dl

HATI        SGOT 48   0-46 U/ISGPT 19   0-45 U/IGINJAL        Ureum 7   10-50 mg/dlCreatinin 0,3   0.7-1.4 mg/dlELEKTROLIT        Natrium 138   135-146 mmol/LKalium 4,3   3.4-5.4 mmol/Lchlorida 105   95-100 mmol/L

Page 11: Lapsus Meningoensefalokel

Foto Klinis

Page 12: Lapsus Meningoensefalokel

Foto Thoraks dan CT-Scan

Page 13: Lapsus Meningoensefalokel

DIAGNOSIS

•Pre op : Meningoensefalokel nasoetmoid

•Post op : Post op reseksi celle a.i meningensefalokel nasoetmoid

Page 14: Lapsus Meningoensefalokel

PENATALAKSANAAN Pre op :• IVFD D5¼NS

400cc/24jam•Inj. Ampisilin

3x125mg•Inj. Kalnex 3x50mg•PO. Ambroxol 3x1cth Pro eksisi celle Diet cair

Post op :•Inj. Ceftriaxone

2x150mg•Inj. Antrain 3x100mg•Inj. Ranitidin 3x25mg•PO. Cefixim 3x1 cth•PO. Kaopectal syr

4x½ cth•ASI ad libitum

Page 15: Lapsus Meningoensefalokel

Follow up 13 – 20 November 2014S) subjektif Benjolan di dahi (+)O)Objektif HR 136 x/menit T 37.20C   RR 40 x/menit    Pemeriksaan fisik  K/L pupil isokor, konjungtiva pucat (-), sclera ikterik (-), hematom

palpebra (-) P> KGB (-/-). Benjolan et regio frontal (+)Thorax I= simetris, retraksi (-)

P=FV simetrisP= sonor/sonor, redup pada batas jantungA=Sn.vesikular, Rh(-/-), Wh(-/-)

Cor S1>S2 tunggal, bising (-)Abdomen I=datar

A= BU (+)P=Hepar Teraba /L/M tidak terabaP=timpani

Ekstremitas Akral hangat, edema (-)A)Diagnosis Meningoenchefalokel nasoetmoidP) Terapi R/ eksisi celle

Inj. Ampisilin 3x125mgInj. Kalnex 3x50mgPO. Ambroxol 3x1 cthBerriplastDiet Cair

Page 16: Lapsus Meningoensefalokel

Follow up Hari H Operasi ( 21 Nov 2014 )S) subjektif Benjolan di dahi (+)O)Objektif HR 120 x/menit T 36.70C   RR 25 x/menit    Pemeriksaan fisik  K/L pupil isokor, konjungtiva pucat (-), sclera ikterik (-), hematom

palpebra (-) P> KGB (-/-). Benjolan et regio frontal (+)Thorax I= simetris, retraksi (-)

P=FV simetrisP= sonor/sonor, redup pada batas jantungA=Sn.vesikular, Rh(-/-), Wh(-/-)

Cor S1>S2 tunggal, bising (-)Abdomen I=datar

A= BU (+)P=Hepar Teraba /L/M tidak terabaP=timpani

Ekstremitas Akral hangat, edema (-)A)Diagnosis Meningoenchefalokel nasoetmoidP) Terapi R/ eksisi celle hari ini

Inj. Ampisilin 3x125mgInj. Kalnex 3x50mgPO. Ambroxol 3x1 cthDiet cair

Page 17: Lapsus Meningoensefalokel

Follow up 22-23 Nov 2014S) subjektif Luka di dahi (+), luka di dada (+)O)Objektif HR 124 x/menit T 35.60C   RR 24 x/menit    Pemeriksaan fisik  K/L pupil isokor, konjungtiva pucat (-), sclera ikterik (-), hematom palpebra (-) P>

KGB (-/-). Thorax I= simetris, retraksi (-)

P=FV simetrisP= sonor/sonor, redup pada batas jantungA=Sn.vesikular, Rh(-/-), Wh(-/-)

Cor S1>S2 tunggal, bising (-)Abdomen I=datar

A= BU (+)P=Hepar Teraba /L/M tidak terabaP=timpani

Ekstremitas Akral hangat, edema (-)A)Diagnosis Post op reseksi cella a.i Meningoenchefalokel nasoetmoidP) Terapi IVFD D5¼NS 400cc/24jam

Inj. Ceftriaxone 2x150mgInj. Antrain 3x100mgInj. Ranitidin 3x25mgPO. Ambroxol 3x1 cthDrain jangan divakumBU (+) minum sedikit 

Page 18: Lapsus Meningoensefalokel

Follow up 24 Nov – 03 Des 2014S) subjektif Luka di dahi (+), luka di dada (+)O)Objektif HR 124 x/menit T 35.60C

  RR 24 x/menit    

Pemeriksaan fisik

 

K/L pupil isokor, konjungtiva pucat (-), sclera ikterik (-), hematom palpebra (-) P> KGB (-/-).

Thorax I= simetris, retraksi (-) P=FV simetrisP= sonor/sonor, redup pada batas jantungA=Sn.vesikular, Rh(-/-), Wh(-/-)

Cor S1>S2 tunggal, bising (-)Abdomen I=datar

A= BU (+)P=Hepar Teraba /L/M tidak terabaP=timpani

Ekstremitas Akral hangat, edema (-)

A)Diagnosis Post op reseksi cell a.i Meningoenchefalokel nasoetmoid

P) Terapi PO. Cefixim 3x1 cthASI ad libitum 

Page 19: Lapsus Meningoensefalokel

Follow up 04 – 09 Des 2014S) subjektif Muntah (-)

O)Objektif HR 112 x/menit T 37,20C

  RR 38 x/menit    

Pemeriksaan fisik  

K/L pupil isokor, konjungtiva pucat (-), sclera ikterik (-), hematom palpebra (-) P> KGB (-/-).

Thorax I= simetris, retraksi (-) P=FV simetrisP= sonor/sonor, redup pada batas jantungA=Sn.vesikular, Rh(-/-), Wh(-/-)

Cor S1>S2 tunggal, bising (-)Abdomen I=datar

A= BU (+)P=Hepar Teraba /L/M tidak terabaP=timpani

Ekstremitas Akral hangat, edema (-)

A)Diagnosis Post op reseksi cell a.i Meningoenchefalokel nasoetmoid

P) Terapi IVFD D5¼NS 400cc/24jamPO. Cefixim 3x1 cth Kaopectal syr 4x½ cthBila muntah-muntah konsul pediatricDressing bila kassa basah  

Page 20: Lapsus Meningoensefalokel

PembahasanKasus TeoriPada anamnesis didapatkan riwayat benjolan lunak pada dahi pasien sejak lahir. Ukuran benjolan ± sebesar telur ayam, tertutup kulit, tidak mengeluarkan nanah ataupun darah. Benjolan tidak mengalami perubahan ukuran.

Tanda yang paling sering pada meningoensefalokel (1)Benjolan pada pangkal hidung

yang ada sejak lahir dan cenderung tidak membesar

(2)Pada umumnya terletak di garis tengah wajah

(3)Kistik, lunak

•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007

Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18th Ed. Saunders, 2007

•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007

Page 21: Lapsus Meningoensefalokel

PembahasanKasus TeoriDilakukan pemeriksaan tambahan untuk menegakkan diagnosis pada pasien ini, berupa:•Cek darah lengkap•Foto thorax x-ray•CT scan kepala

Diagnosis meningoensefalokel dapat ditegakan dengan bantuan beberapa pemeriksaan penunjang seperti CT-Scan, MRI, USG dan angiografi. Pada gambaran CT-scan, ensefalokel dapat didiagnosis banding dengan infeksi dan tumor karena keduanya dapat menyebabkan destruksi tulang. Material kontras yang dimasukkan dapat memberikan gambaran yang lebih baik. CT-scan cisternografi dapat menunjukkan adanya hubungan antara kantung hernia dengan ruang subarachnoid.

•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007

Albert L, Et al. Meningoencephalocele Imaging. Diunduh dari : http://emedicine.medscape.com/article/403308-overview, 2009.

•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007

Page 22: Lapsus Meningoensefalokel

PembahasanKasus TeoriPada pasien ini dilakukan operasi reseksi celle

Bedah komprehensif pasien dengan meningoencephaloceles fronto-ethmoidal (FEEM) melibatkan reseksi jaringan patologis, meningoplasty, perbaikan defek osseus dan rekonstruksi dari kelainan bentuk wajah (tulang dan soft tissue).9

•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007

ERMIŞ I, et al. Fronto-ethmoidal meningoencephalocele: A case report.Adam 1995; 8(1): 56-59.

•Acosta J, Et al.. Sabiston’s Textbook of Surgery. 18 th Ed. Saunders, 2007

Page 23: Lapsus Meningoensefalokel

TERIMA KASIH