Audit Siklus Penggajian Dan Personalia

Post on 09-Jul-2016

318 Views

Category:

Documents

74 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

AUDIT SIKLUS PENGGAJIAN DAN PERSONALIA

Di SUSUN OLEH

RIANDY PRATAMA 10090113078 RAFI AHMAD RAMADHAN 100901130 MUHAMMAD REZY

TUJUAN PEMBAHASAN

1. MENGIDENTIFIKASIA AKUN DAN TRANSAKSI DALAM SIKLUS PENGAJIAN DAN PERSONALIA 2. MENGURAIKAN FUNGSI BISNIS DAN DOKUMEN SERTA CATATAN TERKAIT DALAM SIKLUS PENGAJIAN DAN PERSONALIA3. MEMAHAMI PENGENDALIAN INTERNAL DAN MERANCANG SERTA MELAKSANAKAN PENGUJIAN PENGENDALIAN DAN SUBSTANTiF ATAS TRANSAKSI UNTUK SIKLUS PENGGAJIAN DAN PERSONALIA 4. MERANCANG DAN MELAKSANAKAN PENGUJIAN ATAS RINCIAN SALDO UNTUK AKUN-AKUN DALAM SIKLUS PENGGAJIAN DAN PERSONALIA

PENGERTIAN AUDIT SIKLUS PENGGAJIAN DAN PERSONALIA

APA ITU AUDIT SIKLUS PENGGAJIAN DAN PERSONALIA ????

Pengertian & Lingkup

AUDIT SIKLUS PENGGAJIAN DAN PERSONALIA

ADALAH Proses Audit untuk mengevaluasi apakah saldo akun dan transaksi dalam siklus pengajian dan personalia tersebut telah dinyatakan secara wajar sesuai dengan prinsip-prinsip akuntansi yang diterima umum.

LINGKUP AUDIT SIKLUS PENGAJIAN DAN PERSONALIA Mencangkup Pemahaman tentang pengendalian internal, Penilaian resiko pengendalian, Pengujian pengendalian dan pengujian substantif atas transaksi, Proses analisis serta pengujian atas rincian saldo.

Perbedaan utama antara siklus penggajian dan personalia serta siklus lainnya

Meliputi :

1. hanya ada satu kelas transaksi untuk penggajian,

2. Transaksi pada umumnya jauh lebih signifikan ketimbang akun neraca terkait,

3. Pengendalian internal terhadap penggajian sudah efektif bagi hampir semua peruasahaan.

Karna tiga hal diatas maka ketika mengaudit penggajian biasanya auditor menekankan pengujian pengendalian,pengujian substantif atas transaksi, dan prosedur analisis.

Fungsi bisnis dalam siklus penggajian dan personalia serta dokumen dan catatan terkaut

Bagaimana siklus ini dimulai ???

START MEREKRUT KARYAWAN .

END PEMBAYARAN KARYWANAN & PAJAK.

AKUN

DAL

AM S

IKLU

S PE

NGGA

JIAN

DAN

PERS

ONAL

IA

KELAS TANSAKSI,AKUN,FUNGSI BISNIS DAN DOKUMEN SERTA CATATAN TERKAIT UNTIK SIKLUS PENGGAJAIN DAN PERSONALIA

METODOLOGI UNTUK MERANCANG PENGUJIAN PENGENDALIAN & PENGUJIAN SUBSTANTIF ATAS TRANSAKSI

IKHTISAR TUJUAN AUDIT YANG BERKAITAN DENGAN TRANSAKSI,PENGENDALIANA KUNCI, PENGUJIAN PENGENDALIAN DAN PENGUJIAN SUBSTANTIF ATAS TRANSAKSI UNTUK PENGGAJIAN

LANJUTAN

LANJUTAN

MET

ODOL

OGI U

NTUK

MER

ANCA

NG P

ENGU

JIAN

ATAS

RIN

CIAN

SAL

DO U

NTUK

KEW

AJIB

AN

PENG

GAJIH

AN

PROSEDUR ANALITIS UNTUK SIKLUS PENGGJIANDAN PERSONALIA

JENIS PENGUJIAN AUDIT UNTUK SIKLUS PENGGAJIAN DAN PERSONALIA

top related