APLIKASI TURUNANagus_kurniawan.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/...Pembahasan : •Garis singgung dan garis normal •Panjang garis singgung dan garis normal •Panjang sub normal

Post on 10-Feb-2020

372 Views

Category:

Documents

34 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

APLIKASI TURUNAN

Pembahasan :

• Garis singgung dan garis normal• Panjang garis singgung dan garis normal• Panjang sub normal dan sub tangen• Sudut perpotongan antara dua kurva• Maksima dan minima• Kelengkungan• Kecepatan dan percepatan• Bentuk tak tentu dan aturan L’Hospital pada limit

Garis Singgung dan Garis Normal

Garis Singgung dan Garis Normal

Contoh 1:

42.42.3)6,2('43' 22 yxxy

24 xy

)2(46 xy

2

1

4

16)2(

4

16 xyxy

.2

13

4

1 xy

Jawab :

Sehingga persamaan garis singgung di titik (2,6) :

Persamaan garis normal dititik (2,6) :

Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal fungsi di (2,6)?62 23 xxy

Contoh 2:

Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal di titik (1,6) padakurva : y = 3x2 – 2x + 5 ?

Contoh 3:

• Jika diketahui persamaan parameter 𝑥 =𝑡

1−𝑡dan y= 3𝑡2, tentukan persamaan garis singgung, garis

normal dan titik singgung pada t = 2?

Jawab:

• Titik singgung untuk t = 2 adalah (-2,12)

•𝑑𝑥

𝑑𝑡=

𝑡

1−𝑡=

1

(1−𝑡)2

•𝑑𝑦

𝑑𝑡= 3𝑡2 = 6𝑡

• ൗ𝑑𝑦

𝑑𝑡

𝑑𝑥

𝑑𝑡= 𝑑𝑦

𝑑𝑥= ൗ6𝑡

1

(1−𝑡)2= 6𝑡(1 − 𝑡)2

• m1 = 𝑑𝑦

𝑑𝑥= 6𝑡(1 − 𝑡)2= 6(2)(1 − 2)2 = 12 m2 = −

1

12

Contoh 4:

• Tentukan persamaan garis singgung kurva x2– 2xy + y2– x + 3y + 2 = 0 di titik (0,-2)?

Jawab:

• (2x – 2y – 1) + (-2x + 2y + 3)y’ = 0

• y’ = 3

• Jadi persamaan garis singgung : y + 2 = 3(x-0) atau y = 3x – 2

Contoh 5:

Contoh 5:

22 2')2( xyyyxyx xyx

xyyy

2

2

2

2'

Di titik (1,3)

35

15

13.1.2

9.1.23|' )3,1(

y

Persamaan garis singgung

33)1(33 xxy

63 yx

Persamaan garis normal

3

1

3

1)1(

3

13 xxy

83 yx

Di titik (1,-2)

25

10

1)2.(1.2

4.1.22|' )2,1(

y

Persamaan garis singgung22)1(22 xxy

42 yx

Persamaan garis normal

2

1

2

1)1(

2

12 xxy

32 yx

Soal :

1. Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal dari kurva :

a) y =1

2x2 + 1 di titik (1,

1

2)

b) x2 − xy2 + 3y2 = 13 di titik P(2,3)

2. Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal dari fungsi parameter :

a) ቊx = 4t − 3y = t2

, di t = 2

b) ൞x =

t2

t+1

y =t−1

t+1

, di t = 1

Contoh 6:

Soal :

• Tentukan persamaan bidang singgung dan persamaan garis normal yang melalui T :

a) Persamaan 𝑧 = 𝑥3 − 2𝑥𝑦 + 𝑦2 dan titik T (1, -1, 4) terletak pada permukaan tersebut.

b) Persamaan 𝑧 =𝑥

𝑦2−

𝑦

𝑥2dan titik T (1, – 1, 2) terletak pada

permukaan tersebut.

Panjang Garis Singgung, Garis Normal, Sub Normal Dan Panjang Sub Tangen

• Panjang Subtangen

QR = 𝒚𝟎

𝒎

• Panjang Subnormal

RS = 𝒚𝟎.𝒎

• Panjang Garis Singgunng (Tangen)

PQ = 𝑸𝑹𝟐 + 𝑹𝑷𝟐

• Tangen Garis Normal

QS = 𝑹𝑺𝟐 + 𝑹𝑷𝟐

• Gradien

𝒎 = 𝒕𝒈𝜽 =𝑷𝑹

𝑸𝑹

Contoh 7:

Tentukan panjang sub tangen ; panjang subnormal; panjang garis normal danpanjang garis normal dari xy + 2x – y = 5 pada titik (2 , 1)?

Jawab:

• xy + 2x – y = 5 (y +2) + (x – 1) y’ = 0 y’ = −𝑦+2

𝑥−1= -3

• Panjang subtangen = 𝒚𝟎

𝒎= −

𝟏

𝟑= −

𝟏

𝟑

• Panjang subtangen = 𝒚𝟎.𝒎 = 1 (−3) = −3

• Panjang garis singgung = −1

3

2+ 12 =

10

9

• Panjang garis normal = −3 2 + 12 = 10

Soal :

Tentukan panjang sub tangen ; panjang subnormal; panjang garis normal dan panjang garis normal dari :

a. x2 + y2 – 4x - 21 = 0 pada titik (5 , 4)

b. xy2 = 18 pada titik (2,3)

Maksima dan Minima

Contoh:

Tentukan nilai stasioner serta macamnya untuk fungsi f(x) = -x2 + 4x +10

Jawab:

f‘(x) = -2x + 4

Nilai stasioner jika f’(x) = 0

-2x + 4 = 0

x = 2

f < 2 = naik

f > 2 = turun

Contoh:

Contoh:

Contoh:

Contoh:

Nilai Maksimum dan Minimum dari Turunan Kedua

Pada fungsi y = f(x)

• yII > 0 maka kurva cekung ke atas (titik ekstrim = minimum)

• yII < 0 maka kurva cekung ke bawah (titik ekstrim = maksimum)

Contoh:

• Tentukan titik ekstrim fungsi berikut:

• y = -x2 + 6x -2

• y = x2 – 4x + 8

Contoh:

Titik Balik / Titik Belok

Cekung bawah

Cekung atas

Monoto naik

Monoto turun

Syarat titik belok :y‘’ = 0

Misal f(x) kontinu di x = b. Maka (b,f(b)) disebut titik belok dari kurva f(x) jika :• terjadi perubahan kecekungan di x = b, yaitu di sebelah kiri

dari x =b, fungsi f cekung ke atas dan di sebelah kanan dari x =b fungsi f cekung ke bawah atau sebaliknya

• x = b adalah absis titik belok, jika atau tidak ada.

f b"( ) 0 )(" bf

c

f(c)

(c,f(c)) titik belok

c

f(c)

(c,f(c)) titik belok

Karena disebelah kiri c cekungkeatas dan disebelah kanan c cekung kebawah

Karena disebelah kiri c cekungkebawah dan disebelah kanan c cekung keatas

c

f(c)

(c,f(c)) bukan titik belokKarena disekitar c tidakTerjadi perubahan kecekungan

c

Walaupun di sekitar cTerjadi perubahan Kecekungan tapi tidak adaTitik belok karena f tidak terdefinisi di c

Contoh:

12)(.1 3 xxf

4)(.2 xxf

Tentukan titik belok (jika ada) dari

26)(' xxf xxf 12)('',

●0

+++++++-------------

Di x = 0 terjadi perubahan kecekungan, dan f(0)= -1 maka (0,-1)merupakan titik belok

212)('' xxf

●0

++++++++++++++

Tidak ada titik belok, karena tidak terjadi perubahankecekungan

f”(x)

x

0

f”(x)

x

0

2

42)(.3

2

x

xxxf

3)2(

8)(''

xxf

●2

+++++--------------

Walaupun di x = 2, terjadi perubahan kecekungan, tidak adatitik belok karena fungsi f(x) tidak terdefinisi di x = 2

f”(x)

x

Tidak ada

Contoh:

Tentukan titik ekstrim dan titik belok fungsi y = 1/3x3 – 3x2 + 8x -3 ?

Jawab:

y‘ = x2 – 6x + 8 (x – 2)(x – 4) = 0 x1 = 2, x2 = 4

• Untuk x = 2y = 1/3(2)3 – 3(2)2 + 8(2) -3 = 3,67 (2, 3.67)

y’’ = 2x – 6 y = 2(2) – 6 y = -2 (y’’<0 = titik maksimum)

• Untuk x = 4y = 1/3(4)3 – 3(4)2 + 8(4) -3 = 2,33 (4, 2.33)

y’’ = 2x – 6 y = 2(4) – 6 y = 2 (y’’> 0 = titik minimum)

Titik belok :

• y’’ = 2x – 6 y’’ = 0

• 2x – 6 = 0 x = 3

• y = 1/3(3)3 – 3(3)2 + 8(3) -3 = 3 titik balik (3,3)

Soal:

• Tentukan titik ekstrim dan titik belok fungsi kubik :a. y = -3x3 + 15x2 – 48x

b. y = x3 + 27x2

Kecepatan dan Percepatan

Contoh:

Contoh:

Posisi partikel ditunjukkan oleh pers. s=f(t)=t3-6t2+9t (t dlm detik dan s dlm meter).a. Cari kecepatan pada waktu tb. Cari kecepatan setelah 2 detikc. Kapan partikel berhentid. kapan partikel bergerak maju ?

• Jawab:

L’Hospital pada Limit

Contoh:

• Tentukan nilai limit dari lim𝑥→2

=𝑥2−4

𝑥−2...

Jawab:

Contoh:

• Tentukan nilai limit dari lim𝑥→1

=ln 𝑥

𝑥−1...

• Jawab:

top related