Top Banner
ASAM DAN BASA EVY NOVIYANTI SIREGAR 8136142008 PPs PEND. KIMIA 2013
36

PPt ASAM DAN BASA

Jul 23, 2015

Download

Education

evyns
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PPt ASAM DAN BASA

ASAM DAN BASA

EVY NOVIYANTI SIREGAR8136142008

PPs PEND. KIMIA 2013

Page 2: PPt ASAM DAN BASA

Kompetensi Inti

Kompetensi Dasar

Indikator

Materi Pembelajaran

Page 3: PPt ASAM DAN BASA

KOMPETENSI INTI

Memahami, menerapkan, dan menjelaskan pengetahuan faktual,

konseptual, prosedural, dan metakognitif dalam ilmu

pengetahuan , teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan

wawasan kemanusiaan. Kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab

fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan

prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan

minatnya untuk memecahkan masalah.

Page 4: PPt ASAM DAN BASA

KOMPETENSI DASAR

Mendeskripsikan teori asam-basa dengan menemukan sifat larutan dan menghitung

pH larutan

Page 5: PPt ASAM DAN BASA

INDIKATOR

Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Arrhenius

Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Bronsted dan LowryMenuliskan persamaan reaksi asam dan basa menurut Bronsted dan Lowry dan menunjukkan pasangan asam dan basa konjugasinyaMenjelaskan pengertian asam dan basa menurut Lewis

Page 6: PPt ASAM DAN BASA

Mengidentifikasi sifat larutan asam dan basa dengan berbagai indikator.

Memprediksi pH larutan dengan menggunakan beberapa indikator.

Menjelaskan perbedaan asam lemah dengan asam kuat serta basa lemah dengan basa kuat.

Menghitung pH larutan asam dan larutan basa.Menghubungkan asam lemah dengan asam kuat serta basa lemah dengan basa kuat untuk mendapatkan derajat ionisasi (α) atau tetapan ionisasi (Ka)

Page 7: PPt ASAM DAN BASA

ASAM DAN BASA

3 TEORI ASAM DAN BASA YANG UMUM DIGUNAKAN : ARRHENIUS, BRONSTED-LOWRY, DAN LEWIS

Page 8: PPt ASAM DAN BASA

TEORI ASAM-BASA ARRHENIUS

Arrhenius berpendapat bahwa dalam air, larutan asam dan basaakan mengalami penguraian menjadi ion-ionnya.

Asam merupakanzat yang di dalam air dapat melepaskan ion hidrogen (H+).Sedangkan basa merupakan zat yang di dalam air dapatmelepaskan ion hidroksida (OH–).

Page 9: PPt ASAM DAN BASA

Asam Arrhenius : senyawa penghasil H+ (H3O+) dalam air

Basa Arrhenius : senyawa OH- dalam air

Page 10: PPt ASAM DAN BASA

TEORI ASAM BASA BRONSTED-LOWRY

Johannes N. Bronsted adalah seorang ahli

kimia dari Denmark.

Page 11: PPt ASAM DAN BASA

Teori Asam Basa Bronsted-Lowry

Teori asam basa yang lebih luas, tidak hanya terbatas pada senyawa asam basa dalam pelarut air dikemukakan oleh Johannes N. Bronsted dan Thomas M. Lowry yang bekerja secara terpisah pada tahun 1923. Keduanya menyatakan bahwa reaksi asam basa melibatkan transfer proton (H+).

Menurut Bronsted-Lowry, asam adalah senyawa yang dapat memberikan proton (H+) kepada basa (donor proton), basa adalah senyawa yang dapat menerima proton (H+) dari asam (akseptor proton).

Page 12: PPt ASAM DAN BASA

Perhatikan reaksi berikut.

CH3COOH(aq) + H2O(l) → CH3COO(aq) + H3O+(aq)

Dari reaksi di atas terlihat bahwa CH3COOH memberi 1 proton (H+) kepada H2O, sehingga CH3COOH bersifat sebagai asam dan H2O bersifat sebagai basa.

Teori Asam Basa Bronsted-Lowry

Bronsted-Lowry menyatakan : jika suatu asam memberikan proton (H+), maka sisa asam tersebut berkemampuan untuk bertindak sebagai basa. Sisa asam tersebut dinyatakan sebagai basa konjugasi. Demikian pula untuk basa, jika suatu basa dapat menerima proton (H+), maka zat yang terbentuk berkemampuan sebagai asam disebut asam konjugasi.

Page 13: PPt ASAM DAN BASA

Pasangan asam dan basa konjugasi

Berikutlah pasangan asam dan basa konjugasi

Page 14: PPt ASAM DAN BASA

Perhatikan reaksi di bawah ini.

Pasangan asam basa konjugasi

HCOOH(aq) + H2O(l) → HCOO–(aq) + H3O+

(aq)

Asam basa basa konjugasi asam konjugasi

Pasangan asam basa konjugasi

Pasangan asam basa konjugasi

NH3(aq) + H2O(l) → NH4+(aq) + OH-

(aq)

basa asam asam konjugasi basa konjugasi

Pasangan asam basa konjugasi

Page 15: PPt ASAM DAN BASA

Asam Brønsted : pendonor proton Basa Brønsted-Lowry : aseptor proton

asamBasa

terkonjugasi

basaAsam

terkonjugasi

Page 16: PPt ASAM DAN BASA

TEORI ASAM BASA LEWIS

Teori lewis lebih umum daripada teori arrhenius dan brosted-lowry

Asam lewis adalah senyawa aseptor pasangan elektron dari atom lain untuk membentuk ikatan baru

Basa lewis adalah senyawa pendonor pasangan elektron untuk membentuk ikatan baru

Page 17: PPt ASAM DAN BASA

Asam dan Basa Lewis

HH

H

BASE

••••••

O—HO—H

H+

ACID

- Ikatan kimia baru dibentuk dengan menggunakan pasangan elektron dari basa Lewis.

- Ikatan kimia yg terbentuk : ikatan kovalen koordinasi

- Contoh : Pembentukan ion hidronium (H3O+) dari H2O + H+

Page 18: PPt ASAM DAN BASA

Reaksi Asam-Basa Lewis

Berikutlah contoh reaksi nya

Page 19: PPt ASAM DAN BASA

• H+ + OH- H2O asam basa • H+ + H2O H3O+

asam basa

• H+ + NH3 NH4+

asam basa

• H+ + CN- HCN asam basa

Berbagai contoh asam-basa Lewis

• H+ + OH- H2O asam basa • H+ + H2O H3O+

asam basa

• H+ + NH3 NH4+

asam basa

• H+ + CN- HCN asam basa

Page 20: PPt ASAM DAN BASA

Indikator asam basa dan pH

Harga pH suatu larutan dapat diketahuidengan menggunakan pH-meter atau suatuindikator.

pH-meter merupakan suatu rangkaianelektronik yang dilengkapi suatu elektrode yang dirancang khusus untuk dicelupkan ke dalam larutan yang akan diukur

Page 21: PPt ASAM DAN BASA

Selain pH-meter, pH suatu larutan dapatDitentukan pula dengan suatu indikator asam basa.

Indikator Universal

Page 22: PPt ASAM DAN BASA

Indikator Asam - Basa

Page 23: PPt ASAM DAN BASA

KONSEP pH

pH merupakan nilai derajat keasaman/kebasaan dari suatu larutan

pH menunjukkan aktivitas ion Hidrogen dalam larutan

Diperkenalkan oleh sorensen (1909),

Untuk derajat kebasaan dikenal dengan pOH

Page 24: PPt ASAM DAN BASA

Lanjutan......

Page 25: PPt ASAM DAN BASA

pH dan pOH [H+] = [OH-] NETRAL[H+] > [OH-] ASAM[H+] < [OH-] BASA

SKALA pH pH = - log [H+] pOH = - log [OH-] pH + pOH = 14 Kw = [H+] [OH-]

Contoh : pH Coca Cola = 3,12 Berapa [H3O+]Jawab : pH = -log [H3O+] log [H3O+] = - pH [H3O+] = 10-pH (antilog) = 10-3,12

= 7,6 x 10-4

Page 26: PPt ASAM DAN BASA

ASAM KUAT DAN ASAM LEMAH

Asam kuat

• Asam kuat terionisasi sempurna atau hampir sempurna dalam air

• Menghasilkan basa terkonjugasi yang lemah

• Contoh

Asam lemah

•Asam lemah terionisasi kurang dari 100% dalam air.•Menghasilkan basa terkonjugasi yang lemah.•Contoh

Page 27: PPt ASAM DAN BASA
Page 28: PPt ASAM DAN BASA
Page 29: PPt ASAM DAN BASA
Page 30: PPt ASAM DAN BASA

• NAMA ASAM BASA KONJUGAT

HClO4 ClO4

HCl Cl -

H2SO4 HSO4

-

HNO3 NO3-

H3O+ H2O H2SO3 HSO3

-

H2SO4- SO4

2-

H3PO4- H2PO4-

HF F-

HC2H3O2 KEKUATAN C2H302-

KEKUATAN H2CO3 MENURUN HCO3

- MENINGKAT

H2S HS-

KEKUATAN ASAM DAN BASA

Page 31: PPt ASAM DAN BASA

Nama Asam Basa KonjugatHSO4

- SO32-

HCN CN-

NH4+ NH3

HCO3- CO3

2-

HS- S2-

H2O OH-

NH3 NH2-

OH- O2-

Kekuatan menurun

Kekuatan meningkat

Lanjutan......

Page 32: PPt ASAM DAN BASA

Contoh : 1. Dik: pH darah manusia 7,41 Dit: Berapa pOH, [H+], [OH-] ? pOH : pH + pOH = 14 7,41 + pOH = 14 pOH = 6,59 [H+] : pH = - log [H+] 7,41 = - log [H+] 10-7,41 = [H+]= 3,89 x 10-8 M [OH-] : pOH = - log [OH-] 6,59 = - log [OH-] 10-6,59 = [OH-] = 2,57 x 10-7 M Berapa pH pada 0,1 M HNO3 pH = - log [H+] = - log 0,01 = 1

Page 33: PPt ASAM DAN BASA

DISSOSIASI ASAM LEMAH TIDAK SEMPURNA CONTOH : Berapa pH larutan 1 M HF, diketahui Ka

= 7,2 x 10-4 Jawab : HF (aq) H+(aq) + F-(aq) Ka= 7,2 x10-4

H2O (l) H+(aq) + OH-(aq) Kw= 1,0 x10-14

HF H+ + F1 0 0-x +x +x

1-x x x

HF = 1 –x, karena x dianggap kecil, maka HF = 1

Jadi : Ka = 7.2 x 10-4 = x2

x = 0.00268 = [H+]

pH = - log [H+]

pH = - log 0.00268

pH = 2.57

Ka = x2

1- x

KESETIMBANGAN PADA ASAM

Page 34: PPt ASAM DAN BASA

• BASA SEBAGAI ASEPTOR PROTON• KONSTANTA DISSOSIASI : B (aq) + H2O (l) BH+(aq) + OH- (aq) [BH+] [OH-] Kb = ---------------- [B]

KONSTANTA BASA

Page 35: PPt ASAM DAN BASA

Contoh :Hitung pH larutan NH3 15 M (Kb = 1.8 x 10-5)Jawab : NH3 (aq) + H2O (l) NH4

+ (aq) + OH- (aq) H2O (l) H+ (aq) + OH- (aq)

NH3(aq) + H2O (l) NH4+(aq)

15 - 0-x - +x

15-x - x

Kb= 1.8 X 10-5 = [NH4+][OH-]/[NH3]= (x)(x)/ 15-x = x2/15.0

X = √1,8 X 10-5 X 15 = 1.6 X 10-2 = [OH-]

pOH = - log [OH-]

= - log 1.6 X 10-2 = 1.7959

pH = 12.2

+ OH-(aq)

0

+ x

x

Page 36: PPt ASAM DAN BASA

TERIMA KASIH