Top Banner

of 12

Mutasi Sel

Jul 07, 2018

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    1/27

    PATOBIOLOGI

    MUTASI SEL

    1

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    2/27

    Istilah mutasi pertama kali digunakan oleh Hugo de vries;mengemukakan perubahan fenotipe yang mendadak padabunga oenothera lamarckiana dan bersifat menurun.

    Ternyata perubahan tersebut terjadi karena adanyapenyimpangan dari kromosomnya.

    Penelitian ilmiah tentang mutasi dilakukan pula olehMorgan ( !"# dengan menggunakan $rosophilamelanogaster (lalat buah#.

    %khirnya murid Morgan yang bernama Herman &osephMuller berhasil dalam percobaannya terhadap lalatbuah'yaitumenemukan mutasi buatan dengan menggunakan sinar .

    2

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    3/27

    Peristi)a terjadinya mutasi disebut; mutagenesis.

    Makhluk hidup yang mengalami mutasi disebut; mutan.

    *aktor penyebab mutasi disebut; mutagen (mutagenik

    agent#

    3

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    4/27

    Macam-macam Mutasi

    +erdasarkan ,el yang +ermutasi

    Mutasi somatik adalah mutasi yang terjadi pada sel

    somatik' yaitu sel tubuh seperti sel kulit. Mutasi ini tidak

    akan di)ariskan pada keturunannya.Mutasi -ametik adalah mutasi yang terjadi pada sel

    gamet' yaitu sel organ reproduksi yang meliputi sperma

    dan ovum pada manusia. arena terjadinya di sel gamet'

    maka akan di)ariskan kepada keturunannya.

    4

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    5/27

    +erdasarkan bagian yang bermutasi

    Mutasi titik ; Mutasi titik merupakan perubahan pada

    basa / dari $/% atau 0/%.

    %berasi ; Mutasi kromosom' sering juga disebut denganmutasi besar1gross mutation atau aberasi kromosom

    adalah perubahan jumlah kromosom dan susunan atau

    urutan gen dalam kromosom.

    5

    http://id.wikipedia.org/wiki/Basa_Nhttp://id.wikipedia.org/wiki/DNAhttp://id.wikipedia.org/wiki/RNAhttp://id.wikipedia.org/wiki/RNAhttp://id.wikipedia.org/wiki/DNAhttp://id.wikipedia.org/wiki/Basa_N

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    6/27

    Mutasi titik dapat berakibat berubahnya urutan asam amino

    pada protein' dan dapat mengakibatkan berkurangnya'

    berubahnya atau hilangnya fungsi en2im. Teknologi saat ini

    menggunakan mutasi titik sebagai marker untuk mengkajiperubahan yang terjadi pada gen dan dikaitkan dengan

    perubahan fenotipe yang terjadi. contoh mutasi gen adalah

    reaksi asam nitrit dengan adenin menjadi 2at hipo3anthine.

    4at ini akan menempati tempat adenin asli danberpasangan dengan sitosin' bukan lagi dengan timin.

    6

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    7/27

    Mutasi kromosom' sering juga disebut dengan mutasi

    besar1gross mutation atau aberasi kromosom adalah

    perubahan jumlah kromosom dan susunan atau urutan gen

    dalam kromosom. Mutasi kromosom sering terjadi karenakesalahan meiosis dan sedikit dalam mitosis.

    Mutasi adalah perubahan yang terjadi pada bahan genetik

    ($/% maupun 0/%#' baik pada taraf urutan gen (disebut

    mutasi titik# maupun pada taraf kromosom.

    7

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    8/27

    Mutasi genetik

    Mutasi kromosom

    Mutasi pada tingkat kromosomal biasanya disebut aberasi.

    Mutasi pada gen dapat mengarah pada munculnya alel barudan menjadi dasar munculnya variasi5variasi baru pada spesies

    Macam5macam mutasi gen antara lain 6

    Mutasi tak bermakna (nonsense mutatton#Mutasi ganda tiga (triplet mutations#

    Mutasi bingkai (frarneshift mutattons#

    8

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    9/27

    Mutasi tak bermakna (nonsense mutations#; terjadiperubahan kodon (triplet# dari kode basa / asam aminotetapi tidak mengakibatkan kesalahan pembentukanprotein. Misalnya' uuu diganti uus yang sama 5sama kodefenilalanin.

    Mutasi ganda tiga (triplet mutations#; terjadi karena adanyapenambahan atau pengurangan tiga basa secara bersama5 sama.

    Mutasi bingkai (frarneshift mutattons#; terjadi karenaadanya penambahan sekaligus pengurangan satu ataubeberapa pasangan basa secara bersama 5 sama.

    9

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    10/27

    Mutasi Kromosom

    Istilah mutasi pada umumnya digunakan untuk perubahan

    gen' sedangkan perubahan

    kromosom yang dapat diamati dikenal sebagai variasi

    kromosom atau aberasi.Mutasi kromosom atau mutasi besar pada prinsipnya

    digolongkan menjadi dua' yaitu 6

    Perubahan jumlah kromosom

    Perubahan bentuk kromosom

    10

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    11/27

    Mutasi kromosom tjd karena peruhahan jumlah kromosom

    Mutasi kromosom yang terjadi karena perubahan jumlah

    kromosom (ploid# meilibatkan kehilangan atau

    penambahan perangkat kromosom (genom# disebuteuploid'

    ,edang yang hanya terjadi pada salah satu kromosom

    dari genom disebut aneuploid.

    11

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    12/27

    Perubahan jumlah kromosom 

    Euploid (eu 7 benar; ploid 7 unit#. Makhluk hidup yang

    terjadi dari perkembangbiakan secara ka)in ' pada

    umumnya bersifat diploid' memiliki 8 perangkatkromosom atau 8 genom pada sel somatisnya (8n

    kromosom#.

    9rganisme yang kehilangan set kromosomnya disebut

    monoploid. 9rganisme monoploid memiliki satu genom

    atau satu perangkat kromosom (n kromosom# dalam sel

    somatisnya.

    12

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    13/27

    ,el kelamin (gamet#' yaitu sel telur (ovum# dan

    spermato2oon' masing : masing memiliki satu perangkat

    kromosom. ,atu genom (n kromosom# yang disebut

    haploid.,edang organisme yang memiliki lebih dari dua genom

    disebut poliploid' misalnya6

    Triploid (n kromosom#6

    Tetraploid (

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    14/27

    Poliploid yang terjadi pada tumbuhan misalnya pada apel'

    dan tebu. Poliploid pada he)an misalnya pada $aphnia'

    0ana esculenta' dan %scaris.

    Macam poliploid ada dua' yaitu9topoliploid' terjadi pada krornosom homolog'

    misalnya semangka tak berbiji;

    %lopoIiploid' terjadi pada kromosom nonhomolog'misalnya 0haphanobrassica (akar seperti kol' daun

    mirip lobak#

    14

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    15/27

    Aneuploid (an 7 tidak' eu 7 benar' Ploid 7 >nit#. Mutasi

    kromosom ini tidak melibatkan seluruh genom yang

    berubah' melainkan hanya terjadi pada salah satu

    kromosom dari genom. $isebut juga dengan istilahaneusomik

    Perubahan bentuk kromosom 

    Delesi Terjadi ketika sebuah fragmen kromosom patah

    dan hilang pada saat pembelahan sel. romosom

    tempat fragmen tersebut berasal kemudian akan

    kehilangan gen5gen tertentu.

    15

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    16/27

    /amun dalam beberapa kasus' fragmen patahan tersebutdapat berikatan dengan kromosom homolog menghasilkan

    Duplikasi.

     *ragmen tersebut juga dapat melekat kembali pada kromosom

    asalnya dengan arah terbalik dan menghasilkan Inversi Macam5macam delesi antara lain6

    $elesi terminal; ialah delesi yang kehilangan ujung

    segmen kromosom.

    $elesi intertitial; ialah delesi yang kehilangan bagian

    tengah kromosom

    16

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    17/27

    $elesi cincin; ialah delesi yang kehilangan segmen

    kromosom sehingga berbentuk lingkaran seperti cincin.

    $elesi loop ; ialah delesi cincin yang membentuk

    lengkungan pada kromosom lainnya. Hal ini terjadi pada )aktu meiosis' sehingga memungkinkan adanya

    kromosom lain (homolognya# yang tetap normal.

    Translokasi ialah mutasi yang mengalami pertukaran segmen

    kromosom ke kromosomnon homolog.

    17

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    18/27

    Macam5macam translokasi antara lain6

    Translokasi homo2igot (resiprok# ialah translokasi yang

    mengalami pertukaran segmen kedua kromosom homolog

    dengan segmen kedua kromosom non homolog.

    Translokasi hetero2igot (non resiprok# ialah translokasi

    yang hanya mengalami pertukaran satu segmen kromosom

    ke satu segmen kromosom nonhomolog.

    Translokasi 0obertson ; ialah translokasi yang terjadi

    karena penggabungan dua kromosom akrosentrik menjadi

    satu kromosom metasentrik' maka disebut juga fusion

    (penggabungan#

    18

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    19/27

    Inversi ialah mutasi yang mengalami perubahan letak

    gen5gen' karena selama meiosis kromosom terpilin dan

    terjadi kiasma.

    Macam5macam inversi antara lain6Inversi parasentrik; teriadi pada kromosom yang

    tidak bersentromer.

    lnversi perisentrik; terjadi pada kromosom yang

    bersentromer.

    19

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    20/27

    lsokromosom ialah mutasi kromosom yang terjadi pada

     )aktu menduplikasikan diri' pembelahan sentromernya

    mengalami perubahan arah pembelahan sehingga

    terbentuklah dua kromosom yang masing : masingberlengan identik (sama#.

    $ilihat dari pembelahan sentromer maka isokromosom

    disebut juga fision'

    ?adi peristi)anya berla)anan dengan translokasi0obertson (fusion# yang mengalami penggabungan.

    20

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    21/27

    Katenasi ialah mutasi kromosom yang terjadi pada dua

    kromosom non homolog yg pada )aktu membelah

    menjadi empat kromosom' salin@ bertemu ujung5ujungnya

    sehingga membentuk lingkaranMutasi $apat Terjadi ,ecara %lami dan +uatan

    Menurut tipe sel atau macam sel yang mengalami mutasi

    Mutasi somatis yaitu mutasi yang terjadi pada sel5sel

    tubuh atau sel soma. Mutasi somatis kurang mempunyai

    arti genetis.

    21

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    22/27

    Mutasl germina yaitu mutasi yang terjadi pada sel kelamin

    (gamet#' sehingga dapatditurunkan.

    Menurut sifat genetiknya

    Mutasi dominan' terlihat pengaruhnya dalam keadaan

    hetero2igotMutasi resesif' pada or@anisme diploid tidak akan diketahui

    selama dalam keadaanhetero2igot' kecuali resesif pautan seks

    /amun pada organism haploid (monoploid#seperti virus dan bakteri' pengaruh mutasi dominan dan jugaresesif dapat dilihat padafenotipe virus dan bakteri tersebut.

    22

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    23/27

    Menurut arah mutasinyaMutasi maju atau for)ard mutations' yaitu mutasi dari fenotipe

    normal meniadi abnormal.

    Mutasi balik atau back mutations' yaitu peristi)a mutasi yangdapat mengembalikandari fenotipe tidak normal menjadi fenotipe normal.

     Menurut kejadiannya

    Mutasi alam atau mutasi spontan' yaitu mutasi yangpenyebabnya tidak diketahui. Mutasi ini terjadi di alam secaraspontan (alami#' secara kebetulan dan jarang terjadi. Aontohmutagen alam adalah sinar kosmis' radio aktif alam' dan sinarultraviolet.

    23

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    24/27

    Mutasi buatan' yaitu mutasi yang terjadi dengan adanyacampur tangan manusia.Proses perubahan gen atau kromosom secara sengajadiusahakan oleh manusia dengan2at kimia' sinar 3' radiasi' dan sebagainya; maka sering disebut

     juga mutasi induksi.,indrom Turner ditemukan oleh H.H. Turner tahun !B. Airi5

    ciri6

    ariotipe 6

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    25/27

    ,isi leher tumbuh tambahan daging

    +entuk kaki

    $ua puting susu berjarak melebar

    eterbelakangan mental,indrom linefelter; ditemukan oleh linefelter tahun !

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    26/27

    +uah dada membesar

    Tinggi badan berlebih

    ?ika jumlah kromosom lebih dari dua' mengalami

    keterbelakangan mental.,indrom ?acob' ditemukan oleh P.%. ?acobs tahun !=C.

    Airi5ciri6

    ariotipe

  • 8/19/2019 Mutasi Sel

    27/27

    +ersifat antisosial' agresif,uka mela)an hukum

    ,indrom $o)n' ditemukan oleh Gongdon $o)n tahun B==.

    Airi5ciri6

    ariotipe