Top Banner
MODUL GANGGUAN SALURAN CERNA ATAS Ruang 3 03/30/2022 1
25

Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

Dec 24, 2015

Download

Documents

harsa2094

kasus 1
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 1

MODUL GANGGUAN SALURAN CERNA ATAS

Ruang 3

Page 2: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 2

Kasus I Ny.Linda, usia 60 tahun, seorang pensiunan perawat dating ke Puskesmas Rawat

Inap pada jam 04.00am dengan keluhan muntah darah. Sekalipun terlihat pucat, dia masih dapat menjawab semua pertanyaan dengan baik.

INFORMASI INI DIBERIKAN BILA DI TANYA MAHASISWA Ny.Linda mengatakan bahwa dia mengalami muntah-muntah sejak malam, 30

menit kemudian waktu muntahannya mengandung darah dan sampai dia di larikan ke Puskesmas jumlah muntahan darahnya banyak. Dari anamnesa ternyata Ny.Linda sering mengkonsumsi tablet aspirin karena nyeri rekuren pada bahu kanan. Ny.Linda juga kadang-kadang menggunakan obat antasida karena “heartburn” dan baru-baru ini mengeluh nyeri perut dan “indigestion”.

Pada pemeriksaan fisik Tekanan Darah 100/60mmHg, Nadi 105x/menit, frekuensi napas 20x/menit dan suhu 36,50c. terlihat pucat tapi tidak kuning, tidak ada “spider navie” ataupun eritema palmar. Pemeriksaan abdomen terdapat nyeri ringan pada epigastrium , hati dan limpa tak teraba. Pemeriksaan jantung dan paru normal dan ektremitas normal. Pemeriksaan per RT terdapat kotoran yang berwarna hitam pada sarung tangan karet.

Page 3: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 3

Page 4: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 4

KATA SULIT

Indigestion

Spider Navie

Heart Burn

Eritema Palmar

Page 5: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 5

KATA KUNCI

Wanita 60 Tahun

Muntah Darah

Pucat

Sadar

Page 6: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 6

PERTANYAAN :

• Anamnesis• Pemeriksaan fisik dan Pemeriksaan Penunjang• Etiologi • Patofisiologi• Diagnosis dan diagnosis banding• Manifestasi klinis • Penatalaksanaan • Komplikasi• Prognosis • Edukasi • Epidemiologi

Page 7: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 7

PEMBAHASAN

Page 8: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 8

Anamnesis

• Identitas pasien• Keluhan utama dan keterangan tambahan lainnya• Riwayat /pengobatan terdahulu• Riwayat alergi obat• Riwayat merokok dan alkohol• Penyakit penyerta lainnya• Riwayat keluarga• Status sosial ekonomi• Pekerjaan

Page 9: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 9

Pemeriksaan Fisik dan Pemeriksaan Penunjang

pemeriksaan fisik:

Inspeksi:• Terlihat pasien pucat• Bentuk abdomen rata atau menonjolAuskultasi:• Bising usus hiperaktif atau hipoaktif, abdomen terlihat tegangPalpasi• Nyeri tekan pada epigastriumPerkusi:• Adanya gas pada perut atau cairan

Page 10: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 10

Etiologi

• hipersekresi asam lambung

• Mengkonsumsi aspirin • Secara umum : infeksi virus helycobacteri pylori,

penggunaan obat anti inflamasi non-steroid (NSAID)

• Penurunan produksi mucus• Dekstruksi mukosa lambung• Obat-obatan aspirin• Zat-zat perangsang (alkohol/kafein)

Page 11: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 11

•Patofisiologi

Page 12: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 12

Page 13: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 13

Page 14: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 14

Page 15: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 15

Diagnosis dan Diagnosis Banding

Diagnosis : Ulkus Peptikum

Dianosis banding : Gastritis Erosiva Akut

Mallory Weiss Syndrome

Page 16: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 16

Manifestasi Klinis

• 1. hemoptisis• 2. myelena• 3. Pada sebagian besar kasus• 4.Kadang-kadang disertai dengan mual-mual dan

muntah. • 5. perut nyeri, epigastrium• 6. hematemesis• 7. perut kembung dan kepenuhan• 8. penurunan nafsu makan BB

Page 17: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 17

Penatalaksanaan

Tindakan emergency• cairan intravena • Transfusi darah

Page 18: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 18

• antagonis reseptor H2 • atau PPI • Analog prostaglandin• Sukralfat

Pembedahan

Page 19: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 19

Komplikasi

• hemotemesis• melena• syock hemoragik• anemia pernesiosa• kanker lambung • Gangguan ginjal• Dehidrasi

Page 20: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 20

Prognosis

Bonam

Page 21: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 21

Edukasi dan pencegahan

• Hindari NSAID dan alcohol

• PENCEGAHAN• Olahraga teratur• Stop merokok dan konsumsi alkohol• Pola makan yang kaya akan serat, seperti buah-buahan dan

sayuran• Makan tepat waktu• Hindari pemakaian obat anti inflamasi non steroid jangka panjang

(seperti: aspirin , ibuprofen ) • Hindari makanan yang terlalu pedas

Page 22: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 22

Epidemiologi

± 1.700.000.000

Page 23: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 23

• KematianJarang terjadi• Jenis KelaminTidak ada kaitan• UsiaGastritis menyerang di semua usia. Untuk

insidensi infeksi H.pylori meningkat seiring bertambahnya usia.

Page 24: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 24

Referensi • Buku Ajar Gastroenterologi-Hepatologi Ikatan Dokter Anak Indonesia Jilid

1• Prinsip-Prinsip Ilmu Penyakit Dalam Harrison. Edisi 13 vol.4• Buku Ajar Fisiologi Ganong Edisi 22• Buku Patofisiologi Price & Wilson Edisi 6 Vol. 1• Aziz R, Simadibrata M, Ari FS. Buku Ajar GastroenterologiEdisi I, Jakarta:

Interna Publishing. 2011; h.246• Gastroenterology dan Nelson Pediatri• Medscape • Ari FS. MengenalLebihDekatPenyakit GERD.Gastrointestinal Problem.

November 2013. [diaksesmelalui :https://staff.blog.ui.ac.id/ari.fahrial/2013/11/03pada 9 Februari 2015]

• Ilmu penyakit Dalam jilid I, makalah Bagian Ilmu Kesehatan Anak FK • USU• Nelson Ilmu Kesehatan Anak Esensial ed.6 hal.468-469• Buku Ajar Gastroenterologi ed. I hal. 246

Page 25: Modul Gangguan Saluran Cerna Atas Kasus 1

04/19/2023 25