Top Banner
MEKANIKA USAHA DAN ENERGI 1. Pada sebuah benda diam yang massanya 5 kg bekerja gaya konstan yang mengakibatkan benda menjadi bergerak dengan kecepatan 2 m/s. Usaha yang dilakukan gaya tersebut adalah … J A. 10 B. 8 C. 5 D. 4 E. 3 Jawab : A 2. Sebuah benda massanya 500 gram dilemparkan vertical ke atas (g=10 m/s 2 ). Besarnya perubahan energi potensial benda dari ketinggian 5 m sampai 15 m dari tanah adalah … J A. 25 B. 50 C. 75 D. 250 E. 750 Jawab : B maka : 3. Besarnya usaha yang diperlukan untuk memindahkan benda yang mempunyai massa 10 kg dari lantai ke meja yang tingginya 2 m (g=10 m/s 2 ) adalah … joule A, 20 B. 50 C. 100 D. 200 E. 400 Jawab : D 4. Untuk memindahkan sebuah benda yang massanya 2 kg pada arah vertical diperlukan usaha sebesar 150 joule (g=10m/s 2 ) maka besarnya perpindahan benda adalah ,,, m ==========================================Soal dan Pembahasan Fisika 141
27

9. Usaha & Energi

Oct 02, 2015

Download

Documents

emmi

soal fisika : usaha dan energi
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

PAGE 141MEKANIKA

USAHA DAN ENERGI1. Pada sebuah benda diam yang massanya 5 kg bekerja gaya konstan yang mengakibatkan benda menjadi bergerak dengan kecepatan 2 m/s. Usaha yang dilakukan gaya tersebut adalah J

A. 10 B. 8 C. 5 D. 4 E. 3 Jawab : A

2. Sebuah benda massanya 500 gram dilemparkan vertical ke atas (g=10 m/s2). Besarnya perubahan energi potensial benda dari ketinggian 5 m sampai 15 m dari tanah adalah J

A. 25 B. 50 C. 75 D. 250 E. 750 Jawab : B

maka :

3. Besarnya usaha yang diperlukan untuk memindahkan benda yang mempunyai massa 10 kg dari lantai ke meja yang tingginya 2 m (g=10 m/s2) adalah joule

A, 20 B. 50 C. 100 D. 200 E. 400 Jawab : D

4. Untuk memindahkan sebuah benda yang massanya 2 kg pada arah vertical diperlukan usaha sebesar 150 joule (g=10m/s2) maka besarnya perpindahan benda adalah ,,, m

A. 0,75B. 1,50

C. 3.50

D. 7,50

E. 15,0 Jawab : D

5. Benda bermassa 0,5 kg jatuh bebas dari ketinggian 10 m diatas tanah (g=10 m/s2). Usaha yang dilakukan oleh gaya berat setelah bergerak sejauh 5 m J

A. 25 B. 50 C. 75 D. 100 E. 125 Jawab : A

6 Grafik dibawah ini menunjukkan hubungan antara usaha (W) terhadap sudut yang dibentuk oleh gaya dan perpindahan :

Bila sumbu vertical menyatakan kecepatan (v) dan sumbu horizontal menyatakan waktu (t). Benda yang percepatannya paling besar adalah

A. (1)B. (2)

C. (3)

D. (4)

E. (5) Jawab : C

Semakin besar usaha maka sudut yang dibutuhkan lebih kecil atau sama dengan

7. Untuk menarik balok dengan posisi seperti gambar disamping diperlukan gaya 22 N dengan diberi usaha sebesar 33 Joule, balok bergeser 3 meter arah kanan. Sudut yang dibentuk adalah 0

A. 60 B. 57 C. 45 D. 37 E. 30

Jawab : A

8. Sebuah balok bermassa 10 kg didorong dari dasar suatu bidang miring yang panjangnya 5m dan puncak bidang miring berada 3m. Jika bidang miring licin (g=10m/s2). Usaha yang dilakukan untuk mendorong balok adalah joule

A. 300 C. 3000 E. 4000

B. 1500 D. 3500

Jawab : A

9. Sebuah benda massanya 2 kg bergerak dengan kecepatan 2 m/s. Beberapa saat kemudian benda itu bergerak dengan kecepatan 5 m/s. Usaha total yang dilakukan benda selama beberapa saat adalah joule

A. 4B. 9

C. 15

D. 21

E. 25 Jawab : D

10. Benda bermassa 2 kg jatuh bebas dari ketinggian 25 meter diatas tanah (g=10 m/s2), maka usaha yang dilakukan oleh gaya berat benda pada ketinggian 10 meter dari tanah adalah J

A. 100B. 200

C. 300

D. 400

E. 500 Jawab : C

11. Sebuah lampu yang massanya 500 gram digantungkan, terlihat seperti gambar(g=10 m/s2). Maka energi potensial lampu terhadap meja adalah J SHAPE \* MERGEFORMAT

A. 5

B. 10 C. 15

D. 20

E. 25

Jawab : B

12. Energi 4900 joule digunakan untuk mengangkat vertical benda bermassa 50 kg. Benda naik setinggi m (g=9,8 m/s2).

A. 0,1B. 10 C. 98 D. 245 E. 960 Jawab : B

13. Agar seluruh energi potensial air terjun berubah menjadi kalor dan perbedaan suhu air diatas dan dibawah air terjun 0,050C, maka tinggi air terjun m

A. 21 B. 25 C. 30 D. 40 E. 42 Jawab :A

14. Gaya sebesar 60 N, menyebabkan perpindahan benda berjarak 20 meter, usaha yang dilakukan oleh gaya terhadap benda adalah J

A. 120 B. 60 C. 30 D. 15

E. 12 Jawab : E

15. Seorang anak menarik benda massanya 2 kg dengan gaya 80 N dengan sepotong tali dan membentuk sudut 600 terhadap horizontal seperti gambar. Usaha yang dilakukan anak tersebut untuk memindahkan benda sejauh 5 meter adalah J

A. 40B. 80 C. 120

D. 200

E. 400

Jawab : D

16. Benda bermassa 0,5 kg jatuh bebas dari ketinggian 10 m diatas tanah (g=10 m/s2). Usaha yang dilakukan oleh gaya berat sampai 5 m adalah J

A. 25 B. 50 C. 75 D. 100 E. 125 Jawab : A

17. Sebuah peti seperti pada gambar, menaiki bidang miring yang tingginya 1,5 meter (g=10 m/s2), maka besar usaha yang dikeluar kan adalah J

A. 1200

B. 1100C. 1000

D. 800

E. 600

Jawab : A

18. Usaha yang dilakukan terhadap benda bermassa 1 kg agar berpindah sejauh 1 meter adalah w joule. Berapakah besar usaha yang dibutuhkan untuk memindahkan benda sejauh 0,5 meter yang massanya 2 kg ?

A. 0,25W B. 0,5W C. W D. 2W E. 4W Jawab : C

19. Sebuah batu yang massanya 40 kg dinaikkan dari tanah ke tempat yang yang tingginya 1,4 meter, (g=10m/s2), maka besar usaha yang dikeluarkan adalah J

A. 560

B. 520 C. 450 D. 280 E. 56 Jawab : A

20. Sebuah batu bergerak dari titik (1) sampai ke titik (5) seperti gambar disamping. Bila titik (1) diangap sebagai acuan energi potensial, maka batu yang mempunyai energi potensial negative pada saat titik

A. (1) C. (3) E. (5)

B. (2) D. (4)

Jawab : E (perhatikan grafik)

Suatu titik memiliki energi potensial negative apabila titik tersebut dibawah titik acuan energi potensial nol

21. Diantara kasus berikut ini

1. Air yang berada ditempat yang tinggi

2. Busur panah yang tegang (direnggangkan)

3. bola yang menggelinding dilantai

Yang memiliki energi potensial adalah benda pada nomor

A. 1 saja C. 2 saja E. 3 saja

B. 1 dan 2 D. 2 dan 3 Jawab : B

Energi potensial adalah energi yang dimiliki benda karena perbedaan tinggi

22. Sebuah benda massanya 5 kg berada 10 meter di atas permukaan bumi (g=10m/s2). Besar usaha untuk memindahkan benda tersebut ke atas dalam ketinggian 15 meter dari permukaan bumi J

A. 75 B. 250 C. 500 D. 750 E. 1250 Jawab : B

23. Sebuah benda bermassa 4 kg, mula-mula diam, kemudian bergerak lurus dengan percepatan 3 m/s2. Usaha yang diubah menjadi energi kinetic setelah 2 sekon adalah joule

A. 6 B. 12 C. 24 D. 48 E. 72 Jawab : E

24. Air terjun setinggi 20 m digunakan untuk Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA). Setiap detik air mengalir 10m3. JIka efisiensi generator 55% (g=10m/s2). Maka daya rata-rata yang dihasilkan kWatt

A. 110 B. 1100 C. 2200 D. 2500 E. 5500 Jawab : B

Ket>>>>>> Q=debit air(m3/s)25. Sebuah gaya melakukan gaya dengan titik tangkapnya berpindah menurut . Vektor dan berturut-turut adalah vector satuan yang searah dengan sumbu x dan sumbu y pada koordinat Cartesian. Bila usaha itu bernilai 26 joule, maka nilai a sama dengan

A. 5 B. 6 C. 7 D. 8 E. 12 Jawab : C

26. Sebuah peluru dengan massa 200 gram ditembakkan bervertikal ke atas dari permukaan tanah dengan kecepatan 60m/s (g=10m/s2), maka :

1. Tinggi maksimum yang dicapai peluru 180 m

2. Pada titik tertinggi energi peluru 360 joule

3. Pada ketinggian 40 m dari tanah energi kinetiknya 280 joule

4. Pada titik tertinggi percepatannya nol

Jawab : 1,2 dan 3 benar

27. Sebuah benda bermassa 2 kg terletak di tanah. Benda itu ditarik vertical ke atas dengan gaya 25 N selama 2 detik lalu dilepaskan. Jika g = 10 m/s2, maka energi kinetik benda pada saat mengenai tanah adalah J

A. 150 B. 125 C. 100 D. 20 E. 25 Jawab : C

28. Dua buah kapal A dan B yang mempunyai layar sama besar akan mengadakan lomba. Massa kapal A adalah m dan massa kapal B adalah 2m, sedangkan gaya gesekan dapat diabaikan. Jarak yang ditempuh sebesar S dan lintasannya berupa garis lurus, pada saat berangkat (start) dan sampai garis finis, kedua kapal layer memperoleh gaya angin sebesar F.

Maka pernyataan di bawah ini yang benar adalah

A. Energi kinetic kapal A sama dengan energi kinetik kapal B

B. Energi kinetic kapal A lebih besar energi kinetic kapal B

C. Energi kinetic kapal A dua kali energi kinetic kapal B

D. Energi kinetic kapal A lebih kecil energi kinetic kapal B

E. Energi kinetic kapal A setengah kali energi kinetic kapal B

Jawab : E

29. Benda bergerak dari titik A seperti pada gambar, v0 =60m/s, AB = 150m, , m = 4 kg dan g = 10m/s2. energi mekanik di titik C adalah J

A. 7200

B. 4800

C. 1600

D. 2400

E. 3600

Jawab : A

30. Sebuah benda yang massanya 1 kg dilempar vertical ke atas dengan kecepatan awal 20 m/s dan g=10m/s2. Maka ketinggian benda pada saat adalah m

A. 1,5 B. 10 C. 15 D. 20 E. 30

Jawab : C

31. Sebuah peluru dengan massa 20 gram ditembakkan dengan sudut elevasi 200 dan dengan kecepatan 40m/s. Jika gesekan antara udara diabaikan, maka energi potensial peluru pada titik tertinggi adalah

A. 2J B. 4J C. 5J D. 6J E. 8J Jawab : B

32. Sebuah partikel 5 kg bergerak lurus dengan kecepatan konstan 4 m/s. Suatu gaya 10 kemudian bekerja pada partikel dengan arah yang sama dengan kecepatan partikel hingga partikel menempuh jarak 2,5 m, maka pertambahan energi kinetic partikel akibat kerja gaya adalah J

A. 10 B. 12,5 C. 20 D. 25 E. 32,5 Jawab : D

33. Grafik F terhadap x dalam gambar menyatakan hubungan gaya terhadap perpindahan. Usaha uang dilakukan gaya F untuk interfal adalah J

A. 15B. 12,5C. 10

D. 7,5

E. 5

Jawab : B (perhatikan grafik)

34. Sebuah bandul semula terletak setinggi h dari titik terendah seperti pada gambar. Bandul dilepaskan hingga menumbuk bandul lain yang semula diam juga. Setalah tumbukan kedua bandul bersama-sama. Bandul mempunyai massa yang sama. Ketinggian maksimum setelah tumbukan adalah

A. h B. (1/2)h C. (1/4)h D. (1/8)h E. (1/3)h

Jawab : A

Saat menumbuk kecepatannya maksimum

Tinggi benda merupakan energi kinetic sebanding dengan eneri potensial, maka

35. Pada benda yang jatuh bebas :

1. Percepatannya bertambah 3. Kecepatannya tetap

2. Energi potensialnya berkurang 4. Energi kinetiknya bertambah

Yang merupakan ciri-ciri gerak melingkar beraturan adalah

A. 1,2 dan 3

C. 2 dan 4 E. 1,2,3 dan 4

B. 1 dan 3

D. 4 Jawab : C

36. Sebuah benda bermassa 2 gram terletak di tanah. Benda itu ditarik vertical keatas dengan gaya 25N selama 2s (g=10 m/s2), Maka energi kinetic benda pada saat mengenai tanah adalah joule

A. 150 B. 225 C. 100 D. 50 E. 25 Jawab : E

37. Sebuah benda massanya 1 kg (g=10 m/s2) berada pada ketinggian 20 m dari tanah, kemudian jatuh bebas, Usaha yang dilakukan oleh gaya berat sehingga benda jatuh ke tanah adalah joule

A. 100 B. 200 C. 300 D. 400 E. 500 Jawab : B

38. Sebuah benda massanya 1 kg (g=10 m/s2) dijatuhkan dari ketinggian 20 m. Besar energi kinetic benda pada saat berada pada 5 m dari tanah adalah adalah joule

A. 50 B. 100 C. 150 D. 200 E. 250 Jawab : C

39. Sebuah bola logam massanya 0,5 kg (g=10 m/s2) jatuh bebas dari ketinggian 280 cm dari lantai dasar. Besar energi potensial bola logam ketika usaha yang dilakukan gaya berat bola tepat 8 joule adalah joule

A. 14 B. 12 C. 10 D. 8 E. 6 Jawab : E

40. Sebuah peluru dengan massa 20 gram ditembakkan dengan sudut elevasi 30o dengan kecepatan 40m/s (g=10 m/s2). Energi potensial peluru pada saat titik tertinggi adalah joule

A. 2 B. 4 C. 5 D. 6 E. 8 Jawab : B

41. Sebuah gaya F=(2i + 3j)N melakukan usaha dengan titik tangkapnya berpindah menurut r=(4i+aj)m dan i dan j berturut-turut adalah adalah vector satuan yang searah dengan sumbu x dan y pada koordinat kartesian. Bila usaha itu bernilai 26J, maka nilai a sama dengan

A. 5 B. 6

C. 7 D. 8 E. 12 Jawab : B

Gunakan sifat perkalian dot vector, sehingga

42. Dua buah benda masing-masing memiliki massa A kg dan B kg. Jika kedua benda mula-mula diam, kemudian mengalami gaya yang sama besarnya dan dalam selang waktu yang sama, maka perbandingan energi kinetic A terhadap B tepat pada akhir waktu diberikannya gaya adalah

A. 1 B. B/A C. A/B D. (B/A)2 E. (A/B)2 Jawab : B

Energi kinetic berbanding lurus dengan kuadrat momentum dan terbalik dengan massa benda

>>>>

43. Sebuah benda yang bergerak dengan kecepatan v0 diatas permukaan mendatar, berhenti setelah menempuh jarak s karena pengaruh gaya gesekan kinetis. Jika koefisien gesekan kinetis adalah dan percepatan gravitasi sama dengan g, maka besar v0 adalah .

A. B. C. D. E.

Jawab : B

Perubahan energi kinetic sebanding lurus dan berlawanan arah dengan usaha yang dilakukan oleh gaya gesekan, maka :

44. Sebuah balok bermassa 3 kg bergerak ke atas pada bidang miring yang sudut miringnya 600 dengan energi kinetic awal 18J. Jika koefisien gesekannya 0,3, maka jarak terjauh yang dicapai balok pada saat meluncur pada bidang miring adalah m

A. 1 B. 0,8 C. 0,6 D. 0,4 E. 0,2 Jawab : C

Jarak yang ditempuh benda merupakan hukum kekekalan energi kinetic dengan usaha yang dilakukan gaya yang bekerja pada benda

Usaha yang dilakukan gaya dan gaya gesekan adalah :

maka :

45. Balok bermassa 25 kg semula dian di titik A. Gaya F=120N bekerja pada benda sehingga bergerak terus menaiki bidang miring , ternyata besar kecepatan dititik C adalah 2 m/s. Bila diketahui BC=3m dan AC=20m, maka beasr gaya gesekan yang bekerja pada balok adalah N

A. 40

B. 50

C. 64

D. 75

E. 80

Jawab : E

46. Benda dilepaskan dari puncak seperempat lingkaran, lalu berhenti di titik C yang berjarak 5m dari B. Koefisien gesekan kinetis permukaan BC jika AB licin

A. 0,1 B. 0,2 C. 0,25 D. 0,40 E. 0,5 Jawab : C

Perubahan energi kinetic benda berbanding lurus dengan perubahan energi potensial atau dengan usaha yang dilakukan gaya gesekan :

47. Jumlah bahan bakar yang diperlukan untuk mempercepat gerak sebuah mobil dari keadaan diam menjadi berkelajuan v adalah Q. Bila gesekan diabaikan, maka jumlah bahan bakar tambahan yang diperlukan untuk menaikkan kelajuan mobil tersebut dari v menjadi 2v adalah

A. Q/2 B. Q C. 2Q D. 3Q E. 4Q Jawab : D

48. Sebuah benda jatuh bebas dari tempat yang tingginya 40m. Jika energi potensial awalnya 1000 joule, maka

(1) Massa benda 2,5 kg

(2) Benda sampai ditanah setelah detik

(3) Tepat ketika sampai ke tanah kecepatan benda

(4) Tepat ketika sampai ke tanah energi kinetiknya 1000 joule

Jawab : 1,2,3 dan 4 benar

Massa bendanya adalah

Pernyataan (1) benar

Waktu sampai tanah adalah

Pernyataan (2) benar Kecepatan saat menyentuh tanah

Pernyataan (3) benar

Energi kinetic saat menyentuh tanah berbanding lurus dengan energo potensialnya yaitu 1000J

Pernyataan (4) benar

49. Dua buah benda A dan B yang bermassa masing-masing m jatuh bebas dari ketinggian h dan 2h meter. Jika A menyentuh tanah dengan kecepatan v m/s, maka benda B akan menyentuh tanah dengan energi kinetic sebesar

A. B. C. D. E.

Jawab : B

Benda A melalukan usaha sebesar

Benda B melakukan usaha sebesar

50. Sebuah peluru dengan massa 200gram ditembakkan vertical ke atas dari permukaan tanah dengan kecepatan 60 m/s (g=10m/s2), maka :

(1) Tinggi maksimum yang dicapai benda peluru 180 meter

(2) Pada titik tertinggi energi peluru 360 joule

(3) Pada ketinggian 40 m dari tanah, energi kinetiknya 280joule

(4) Pada titik tertinggi pecepatannya nol

Jawab : 1,2 dan 3 benar

Tinggi maksimum benda adalah

Pernyataan (1) benar

Energi potensial maksimumnya adalah

Pernyataan (2) benar Energi kinetic pada ketinggian 40m

Pernyataan (3) benar

Perepatan pada titik tertinggi sama dengan percepatan gravitasi bumi sama dengan 10m/s2Pernyataan (4) salah

51. Sebuah benda bermassa 4 kg mula-mula diam, kemudian bergerak lurus dengan percepatan 3m/s2. Usaha yang diubah menjadi energi kinetic setelah 2 detik... J

A. 6 B. 12 C. 24 D. 48 E. 72 Jawab : E

52. Besar usaha untuk menggerakkan mobil (massa mobil dan isinya adalah 1000kg) dari keadaan diam hingga mencapai kecepatan 72 km/jam adalah joule (gesekan diabaikan)

A. C. E.

B. D. Jawab : C

53. Dua buah kapal layer A dan B yang mempunyai layer sama besar akan mengadakan lomba. Massa kapal A = m dan massa kapal B = 2m, sedangkan gaya gesekan dapat diabaikan. Jarak yang ditempuh sebesar s dan lintasannya berupa garis lurus, pada saat berangkat start sampai garis finis, kedua kapal layar memperoleh gaya angina sebesar F. Jika energi kinetic kapal A dan kapal B pada saat digaris finis berturut-turut besarnya EkA dan EkB, maka pernyataan yang benar adalah

A. C. E.

B. D. Jawab : A

Kedua kapal dikenai gaya angin yang sama sebesar F, maka usaha yang diperoleh kedua kapal menempuh jarak yang sama maka kedua kapal memiliki energi kinetic yang sama 54. Suatu partikel dengan massa 1 kg didorong dari permukaan meja hingga kecepatan pada saat lepas dari bibir meja = 2 m/s seperti gambar. Energi mekanik partikel pada saat ketinggiannya dari tanah = 1 m adalah J (g=10m/s2)

Suatu partikel dengan massa 1 kg didorong dari permukaan meja hingga kecepatan pada saat lepas dari bibir meja = 2 m/s seperti gambar. Energi mekanik partikel pada saat ketinggiannya dari tanah = 1 m adalah J (g=10m/s2)

A. 2 B. 10 C. 12 D. 22 E. 24 Jawab : D

Enegi mekanik pada ketinggian 2m sama berbanding lurus dengan energi mekanik pada ketinggian 1m

55. Sebuah benda dilemparkan dari permukaan tanah dan lintasannya berbentuk parabola seperti gambar. Energi kinetic dititik A adalah 600J, energi potensial di B adalah 400J. Perbedaan waktu dari A ke B (). Perbedaan aktu dari A ke D (), maka

(1) (3)

(2) (4)

Jawab : 1,2,3 dan 4 benar (perhatikan skema)

Waktu yang diperlukan dari A ke C adalah :

pernyataan (1) benar Energi kinetic di titik B adalah

Pernyataan (2) benar

Energi mekanik titik D sama dengan energi mekanik titik A yaitu 600J

pernyataan (3) benar Energi kinetic di titik B adalah

Pernyataan (4) benar

56. Sebuah tongkat yang panjangnya 40 cm dan tegak diatas permukaan tanah dipukuli martil 10 kg dari ketinggian 50 cm di atas ujungnya. Bila gaya tahan rata-rata tanah 103 N, maka banyaknya tumbukan martil yang perlu dilakukan terhadap tongkat agar menjadi rata-rata dengan permukaan tanah kali

A. 4 B. 5 C. 6 D. 8 E. 10 Jawab : D (perhatikan skema)

Usaha yang dilakukan sama denang energi potensial, maka :

57. Sebuah peluru dengan massa 20 gram ditembakkan dengan sudut elevasi 300 dan dengan kecepatan 40m/s. Jika gesekan dengan udara diabaikan, maka energi potensial pada titik tertinggi adalah J

A. 2 B. 4 C. 5 D. 6 E. 8 Jawab : B

58. Sebuah benda ditembakkan miring ke atas dengan sudut elevasi 600 dengan energi kinetic 400J (g=10m/s2), maka energi kinetic benda pada saat mencapai titik tertinggi adalah J

A. 25 B. 50 C. 100 D. 150 E. 200 Jawab : C

Energi mekanik awal adalah

Energi mekanik pada titik tertinggi berbanding lurus dengan kecepatan pada komponen x :

59. Sebuah kotak bermassa 10 kg mula-mula diam, kemudian bergerak turun pada bidang miring yang membuat sudut 300 terhadap arah horizontal tanpa gesekan, menempuh jarak 10 m sebelum mencapai ke bidang mendatar. Kecepatan kotak pada akhir bidang miring (g=9,8m/s2) adalah m/s

A. 44,3 B. 26,3 C. 9,9 D. 7 E. 4,43 Jawab : C

60. Sebuah benda bermassa 2 kg terletak ditanah. Benda itu ditarik vertical ke atas dengan gaya 25N selama 2 detik, lalu dilepaskan. Jika g=10m/s2, energi kinetic benda pada saat mengenai tanah adalah J

A. 150 B. 125 C. 100 D. 50 E. 25 Jawab : B

Gerak dari A ke B

Energi mekanik di B sama dengan energi mekanik di titik D

61. Sebuah pistol mainan bekerja dengan menggunakan pegas untuk melontarkan peluru. Jika pistol yang sudah dalam keadaan terkokang, yaitu dengan menekan pegas sejauh X, diarahkan dengan membuat sudut elevasi terhadap horizontal, peluru yang terlepas dapat mencapai ketinggian h. Jika massa peluru adalah m dan percepatan gravitasi adalah g, maka konstanta pegas adalah

A. C. E.

B. D. 62. Jawab : E

Hukum kekekalan energi di titik A merupakan energi potensial pegas berbanding lurus dengan energi kinetic awal peluru, maka :

Hukum kekekalan energi mekank antara A dan B, maka :

Hukum kekekalan energi mekank antara A dan B, maka :

perlu diingat

63. Sebuah benda dengan massa 2,5 kg jatuh bebas dari ketinggian 3 m terhadap lantai (g=10m/s2). Bila benda menumbuk lantai yang tidak lenting sama sekali, maka kalor yang ditimbulkan oleh benda adalah Kalori

A. 7,5 B. 18 C. 30 D. 75 E. 300 Jawab : B

Energi mekanik pada ketinggian 3m berbanding lurus dengan energi mekanik pada saat menyentuh lantai dan berbanding lurus dengan energi kalor yang diterima lantai

64. Sebuah mobil bermassa m memiliki mesin berdaya P. Jika pengaruh gesekan kecil, maka waktu minimum yang diperlukan mobil agar mencapai kecepatan v dari keadaan diam adalah

A. B. C. D. E. Jawab : D

Usaha mobil yang diperlukan :

Hukum kekekalan energi yang terjadi bahwa energi kinetic berbanding lurus dengan usaha yang dilakukan mobil, maka :

>>>>>

C

B

A

kasar

R=1,25m

C

B

A

EMBED Equation.3

EMBED Equation.3

EMBED Equation.3

h

4

3

1

5

x(m)

F(N)

370

40cm

C

B

A

0

(5)

(4)

(3)

(2)

(1)

1,5m

80 kg

lampu

1m

3m

5m

3m

EMBED Equation.3

10 kg

F

EMBED Equation.3

EMBED Equation.3

900

W

4

EMBED Equation.3

900

W

3

5

EMBED Equation.3

900

W

2

EMBED Equation.3

900

W

EMBED Equation.3

900

W

1

M=1kg

2m

1m

A

B

C

D

E

EMBED Equation.3

L=40cm

h=50cm

m=10kg

F

mg

A

B

C

D

EMBED Equation.3

EMBED Equation.3

A

B

C

h

==========================================Soal dan Pembahasan Fisika

_1231491544.unknown

_1231526232.unknown

_1329974201.unknown

_1329975375.unknown

_1329975818.unknown

_1329976200.unknown

_1329976865.unknown

_1329977287.unknown

_1329977404.unknown

_1329979506.unknown

_1329977217.unknown

_1329976402.unknown

_1329976789.unknown

_1329976265.unknown

_1329976059.unknown

_1329976134.unknown

_1329975955.unknown

_1329975663.unknown

_1329975719.unknown

_1329975549.unknown

_1329974440.unknown

_1329975008.unknown

_1329975085.unknown

_1329974602.unknown

_1329974297.unknown

_1329974337.unknown

_1329974239.unknown

_1259989648.unknown

_1329973800.unknown

_1329973908.unknown

_1329974066.unknown

_1329973857.unknown

_1314366204.unknown

_1314370139.unknown

_1314370503.unknown

_1260048001.unknown

_1260048908.unknown

_1260047057.unknown

_1231609701.unknown

_1231613422.unknown

_1231614725.unknown

_1231614897.unknown

_1259981444.unknown

_1231614985.unknown

_1231614812.unknown

_1231614691.unknown

_1231614712.unknown

_1231614601.unknown

_1231614625.unknown

_1231611960.unknown

_1231612067.unknown

_1231613308.unknown

_1231611999.unknown

_1231610091.unknown

_1231611643.unknown

_1231610054.unknown

_1231609576.unknown

_1231609648.unknown

_1231609672.unknown

_1231609627.unknown

_1231609034.unknown

_1231609453.unknown

_1231526928.unknown

_1231518272.unknown

_1231522047.unknown

_1231523032.unknown

_1231524477.unknown

_1231524966.unknown

_1231523501.unknown

_1231524236.unknown

_1231522187.unknown

_1231522750.unknown

_1231522101.unknown

_1231518461.unknown

_1231521951.unknown

_1231522003.unknown

_1231521880.unknown

_1231518418.unknown

_1231518439.unknown

_1231518397.unknown

_1231494440.unknown

_1231516816.unknown

_1231516873.unknown

_1231516911.unknown

_1231516848.unknown

_1231495591.unknown

_1231516761.unknown

_1231494584.unknown

_1231492595.unknown

_1231493371.unknown

_1231494341.unknown

_1231493229.unknown

_1231492466.unknown

_1231492548.unknown

_1231492571.unknown

_1231492501.unknown

_1231491665.unknown

_1213547138.unknown

_1231264003.unknown

_1231489642.unknown

_1231491184.unknown

_1231491343.unknown

_1231491084.unknown

_1231264077.unknown

_1231350810.unknown

_1231350887.unknown

_1231350834.unknown

_1231350694.unknown

_1231264025.unknown

_1231262074.unknown

_1231263924.unknown

_1231263996.unknown

_1231263810.unknown

_1219890422.unknown

_1231260357.unknown

_1213613420.unknown

_1212005681.unknown

_1212859609.unknown

_1212990821.unknown

_1213540266.unknown

_1212926138.unknown

_1212859530.unknown

_1212859574.unknown

_1212859434.unknown

_1211298069.unknown

_1211918519.unknown

_1211958049.unknown

_1211841242.unknown

_1210863185.unknown

_1210863287.unknown

_1201957848.unknown

_1210863019.unknown

_1200334233.unknown

_1200676508.unknown

_1200333893.unknown