Top Banner

of 48

4. Biotransformasi

Jul 06, 2018

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    1/48

    BIOTRANSFORMASI

    DEPARTEMEN KIMIAFAKULTAS MATEMATIKA

    DAN ILMU PENGETAHUAN ALAMUNIVERSITAS PADJADJARAN

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    2/48

    DEFINISI

    • Biotransformasi = proses perubahanbahan kimia menjadi bahan kimia lainmelalui reaksi kimia yg terjadi di dalam

    tubuh• Proses biotransformasi

    Metabo!isme trans!ormasi metabolik

    • Nam"n# pd metabolisme kadang tdkspesi"k hanya proses trans!ormasi saja#di sini juga terjadi !ase toksikokinetik

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    3/48

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    4/48

    BIOTRANSFORMASI

    •  Toksikan yg lipo"lik # non polar# BM rendah mudah menembus membran (kulit# /IT# 0paru)

    • 1ipo"lik

     sulit dieliminasi

     akumulasi

     le2el bahaya

    • 1ipo"lik sebag3 4 dpt diubah  metabolityg hidro"lik  4 sulit menembus membran

    sel penting 0 4 mudah dikeluarkan•  5adi 6 $biotransformasi mr%& &"n'i

    "tama me&anisme %erta(anan t"b"()*

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    5/48

    BIOTRANSFORMASI

    •  Tbh manusia punyaikapasitas biotrans!ormasi ygsangat baik u sebag3 4 ,enobiotik 0 limbah tubuh

    • 1imbah metabolisme yg harus dieliminasi misalnya%.b

    • penghan*uran S7M  pelepasan .b

    • $d kondisi normal %

    • .b biotrans!ormasi  Bilirubin (toksik bagi otakbayi baru lahir pd kadar tinggi  irre2ersible brain

    injury)• Bilirubin (lipo"lik)  biotrans!ormasi hidro"lik 

    ekskresi (urin 0 !e*es)

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    6/48

    • $roses biotrans!ormasi % tdk per!e*t – 7etoksi"kasi && menjadi 8 toksik

     – Bioakti!asi 6 menjadi 4 toksik

    • 9adang# biotrans!ormasi dptmenghasilkan metabolit yg dpt

    berinteraksi dg 7NA  e!ek parah pdkesh3

    • +,%

    • :inyl *hloride  2inyl *hlorideepo,ide  berikatan ko2alen dg 3 7NA0 RNA  ;an*er li2er3

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    7/48

    Rea&si +(emi'a!

    • Ter,a-i ter"s mener"s -i t"b"( ter,a-i

    • Mr%& as%e& &e(i-"%an norma!  ber%eran -!m .

    a/ Membangun jaringan baru

    b3 $embongkaran jaringan yg sdh tua

    *3 Mengubah makanan  energid3 $embuangan 'at sisa

    e3 +liminasi ,enobioti* toksik

    • 7i dlm tbh 44 reaksi kimia 6 sangat teratur 0 terjadi saatdibutuhkan

    • 44 terjadi pd ke*epatan yg *ukup& krn peran en'ym sbgkatalis

    • 9atalis % bahan kimia yg membantu memper*epat reaksi ttptidak ikut bereaksi

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    8/48

    +n'ym• Mr%& &ata!is "nt"& (am%ir sem"a rea&si &imia -!m tb(

    • Tan%a en01m rea&si !ambat  masa!a( &ese(atan

    • +,%

    • Org yg mengalami phenylketonuria (PKU) tak bs menggunakanpemanis yg mengandung aspartame (in Equal-)3

    • Aspartame = phenylalanine ( ada dlm sebagian besar makanan ygmengd prot3)

    •  ggn genetik $9)

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    9/48

    Reaksi en'ymatik

    • tdk selalu sederhana

    • Ada en'ym yg bth *o!a*tors *o&en'ymesu membantu tugasnya sbg katalis

    • *o&!a*tors % komponen normal di sebagianbesar sel 0 sering terlibat dlm reaksiperubahan 'at gi'i menjadi energi

    • ;ontoh *o&!a*tor % :itamin

    •  ?g memegang kun*i trans!ormasi,enobiotik adalah OBAT atau en'ym

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    10/48

     The relationship o! substrate# en'yme# *o&en'yme# and trans!ormed produ*t is

    illustrated belo@%

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    11/48

    44 +n'ym untukbiotrans!ormasi

    • $rotein BM tinggi

    •  Td3 atas rantai AA dg ikatan peptida

    • Sangat spesi"k (hanya membantu reaksitertentu)

    • Sering diibaratkan kun*i dan gembok

    •  Terlihat dlm gambar% jk suatu bahan

    *o*ok dg en'ym terbentuk kompleken'ym&substrat  reaksi  > bahankimia

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    12/48

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    13/48

    Spe*i"sitas +n'ym

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    14/48

    *ontoh

    Abso!"t S%esi2'it1.

    • Formaldehyde dehydrogenase hanya sbg katalisatorpd reaksi kimia !ormaldehyde

    • A*etyl*holinesterase  hanya sbg katalisator bahan

    kimia neurotransmiter a*etyl*holine

    Gro"% s%e'i3i'it1.

    • Al*ohol dehydrogenase  mempunyai groupspe*i"*ity  krn dpt mengubah beberapa jenis

    alkohol termasuk methanol 0 ethanolLin&a4e s%e'i3i'it1.

    •  N&o,idation  dpt mengkatalis reaksi yg ada ikatannitrogen dg menggantikan gugus nitrogen dg oksigen

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    15/48

    $enamaan en'ym

    • 9e*uali untuk pepsin 0 trypsin  semua diberi akhiran ase bahanyg bereaksi dan tipe reaksi

    • +,%

    • Al*ohol dehydrogenase = en'ym ygmengubah Alkohol denganmelepaskan hidrogen  hasilnyaaldehyde atau keton

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    16/48

    Biotrans!ormasi alkohol  

    a*etaldehyde

    • A7. = al*ohol dehydrogenase# a spe*i"* *ataly'ing en'yme

    • NA7 = ni*otinamide adenine dinu*leotide# a *ommon *ellularredu*ing agent

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    17/48

    Faktor yg mempengaruhi reaksi

    biotrans!ormasi

    • Suatu ,enobiotik dpt diubah menjadi 4toksik 8 toksik  dipengaruhi oleh %

    • 7osis

    • ;ir*umstan*es (*ara minumnya)• +,%

    •  Tylenol (asetaminophen) 6obat analgesik 0antipiretik

    •  5ika diminum sesuai dosis anjuran  e!ek ygdiinginkan

    •  5ika melebihi dosis hepatoto,i*ity

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    18/48

    BIOTRANSFORMASI

    •  5ika dosis ber 44  8 en'ym  obatmengalami reaksi melalui jalur lain  bioakti2asi  hepatotoksik

    •O3k3i

     hanya boleh diminum setiap C&D jamdan

    tidak boleh diminum me4i C dosis>C jam

    • +n'ym 6 jumlah terbatas

     dapat kehabisan(melebihi kemampuan tubuh untuk mensintesiskembali)   5Dose Ma&es t(e Poison/5

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    19/48

    $engelompokan Reaksi

    biotrans!ormasi

    E3 Menurut jenis reaksinya (misal % oksidasi# reduksi)

    >3 Menurut Fase (urutannya)

    •. Reaksi Fase I % modi"kasi bahan kimia dgmenambah strk3 kimia !ungsional  bahanmenjadi *o*ok ("t) u msk Fase II  konjugasi(bergabung dg bahan lain)

    •.  Reaksi !ase II terdiri atas% reaksi en'ymatik ygmengikat ,enobiotik yg sdh termodi"kasi dg bahan

    lain  konjugat•. 9onjugat  molekul 4 besar 0 4 polar (larut air)  

    mdh dikeluarkan # sulit menembus membran sel

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    20/48

    BIOTRANSFORMASI

    Bahan yg tdk perlu melalui !ase I  jadilangsung ke !ase II

    • +,% $henol

    • $henol

     langsung terkonjugasi menjadimetabolit yg bs langsung di ekskresi

    • Ben'en  perlu !ase I 0 II

    • $ada !ase I % ben'en  phenol

    • $ada !ase II % phenol terkonjugasi  phenylsul!ate

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    21/48

    Biotrans!ormasi ben'en

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    22/48

    Reaksi trans!ormasi utama %

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    23/48

    Fase I % a3 Oksidasi

    • $roses dmn molekulSubstrat kehilangan elektron

    • rea&si o&si-asi  krn pertamakali ditemukanmrpk reaksi penambahan oksigen

    • Reaksi oksidasi tdk selalu melibatkan Oksigen

    • ;ontoh reaksi oksidasi yg tak melibatkan oksigen %

      & -e(1-ro4enation lepasnya ion .

    molekul

    & e!e'tron transfer 

     berpindahnyaelektron

    dari substrat

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    24/48

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    25/48

    Fase I % b3 Reduksi

    • S"bstrat menerima e!e&tron

    • Pa!in4 ban1a& ter,a-i %- 6enobioti& ,i&a 78ren-a(

    • Reduksi dpt terjadi pada ikatan ganda nitrogen&

    nitrogen (azo reduction) atau pada kelompok nitro(NO2)3

    • Seringkali# AA yg dihasilkan akan teroksidasimembentuk metabolit yg toksik

    •Beberapa bahan kimia spt ;;lC dapat tereduksi olehradikal bebas yg sangat reakti! thd jaringan

    •  5adi %

      Reduksi 4 sering mengakibatkan Bioakti2asi

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    26/48

    ;ontoh reduksi kelompoknitro%

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    27/48

    Fase I % .ydrolisis

    • Penamba(an air men1ebab&anto&si&an ter%e'a( men,a-i 8 fra4menata" mo!e&"! 14 9 &e'i! ::Ke!om%o&

    (i-ro&si!(O.&) 0 atom hidrogen•  ?g sering mengalami hidrolisis % esters#

    amines# hydra'ines# 0 *arbamates

    • ;ontoh biotrans!ormasi pro*aine (localanesthetic) yg terhidrolisis menjadi > bhnkimia lain sbb %

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    28/48

    .idrolisis

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    29/48

    Fase II

    • ,enobioti* yg telah mele@ati !ase I  ne@ intermediate metabolite 6yangterdiri atas bahan kimia reakti! spt%

    • hydro,yl (&OH)# amino (&NH2)#0*arbo,yl (&COOH)

    • Bebrapa blm menjadi *kp hidro"lik 6

    msh sulit dikeluarkan  harus melalui!ase II (reaksi biotrans!ormasitambahan)

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    30/48

    Fase II

    • Reaksi konjugasi

    • Molekul normalnya dlm tubuh  ditambahahkanpd metabolit dari reaksi !ase I   terkonjugasi(4 hidro"lik) mdh dikeluarkan

    • Reaksi utama pada !ase II% – glu*uronide *onjugation & most important rea*tion

     – sul!ate *onjugation & important rea*tion

     – a*etylation

     – amino a*id *onjugation

     – glutathione *onjugation

     – methylation

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    31/48

    Fase II % konjugasiglukoronide

    • Pa!in4 %entin4 -ari fase II

    • sa!a( sat" mo!e&"! 14 -itamba(&an %a-a metabo!it(asi! fase I . asam 4!"&oronat (berasal dari glukosa)

    • Bagian yg mengalami reaksi glu*uronidasi adalah substrat

    yg mengandung ikatan o,ygen# nitrogen# atau sul!ur;ontoh %

    • bilirubin# hormon steroid dan tiroid

    • /lu*uronidasi mrpk jalur yg kapasitasnya tinggi untukkonjugasi ,enobiotik3

    • Melalui jalur ini  toksisitas berkurang($enge*ualian % pd bahan *ar*inogenik )

    • 9onjugat glu*uronide  biasanya *kp hidro"lik  mudahdikeluarkan (melalui empedu)

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    32/48

     The glu*uronide *onjugation o! aniline is illustratedbelo@%

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    33/48

    Fase II % konjugasi sul!at

    • I&atan -en4an s"!fat

    • 99 a&an men"r"n&an to&sisitas

    • &on,"4at s"!fat a&an se4era

    -ie&s&resi&an me!a!"i "rine/ 

    •  5alur ini kapasitasnya rendah ukonjugasi ,enobioti*3

    • Sering ,enobiotik yg sama dptmengalami konjugasi melalui jalurglukoronidasi atau sul!atasi

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    34/48

    Biotransformation Sites

    • +n'ym Biotrans!ormasi  tersebar luas diseluruh tubuh

    • 1i2er  organ biotrans!ormasi utama

    & besar& banyak en'ym di sini

    • /injal 0 paru  kapasitas biotrans!ormasiE&GH dibanding li2er

    • 9ulit # usus# testis# plasenta

     kapasitas rendah• O3k3i  li2er sangat rentan thd toksisitas

    ,enobioti* yang mengalami bioakti2asi

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    35/48

    +NIM

    • +n'ym dlm sel berada pd %mi*rosomes (small vesicles) dari+ndoplasmi* reti*ulum dan bagian

    sitoplasma (cytosol)• Akti"tas trans!ormasi sebagian ke*il

    terjadi juga di % mito*hondria#

    nu*leus# dan lysosome

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    36/48

    ;yto*hrome $&CJ

    • +n'ym utama pd Fase I

    •  sistem en'ym ini disebut % Kmi,ed!un*tion o,idase (MO) K system3

    • Ada di mi*rosome

    • Bertanggungja@ab pada reaksioksidasi

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    37/48

     1i2er

    • Biotrans!ormasi hampir semua ,enobioti*s

    • Aliran darah dari /IT  langsung ke li2er 6li2er rentan thd toksikan yg melalui ingesti

    • 7arah dari /IT tdk langsung ke sirkulasiumum (le@at +.;)  disebut K"rst passKphenomena3

    • 7ari li2er darah ke seluruh area tbh (sebag

    besar sdh didetoks di li2er)• Metabolit yg toksik ada pd kadar tinggi di

    li2er

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    38/48

    • Biotrans!orming en'ymes are @idelydistributed throughout the body3.o@e2er# the li2er has the largest

    *on*entration o! all organs and thushas a 2ery high *apa*ity !orbiotrans!ormation3

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    39/48

    Faktor pemodi"kasi biotrans!ormasi

    • +!ekti"tas biotrans!ormasi tergantung pada beberapa!aktor % spe*ies# age# gender# geneti* 2ariability#nutrition# disease# e,posure to other *hemi*als that*an inhibit or indu*e en'ymes# and dose le2els3

    •  perbedaan  dasar sele*ti2e to,i*ity

    • +,%

    • $estisida aman bagi manusia tp tdk untuk tikus

    malathion pd mamalia di ubah (hidrolisis) menjadimetabolit yg kurang toksik6 di insekta malah menjadimetabolit yg 4 toksik ( teroksidasi menjadi malao,onyg letal bg insekta)

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    40/48

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    41/48

    genetik

    • A-a 14 se'ara 4eneti& -%tberea&si 'e%at %- a'et1!asi

    ;ontoh obat yg metabolismenya

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    42/48

    ;ontoh obat yg metabolismenyalambat karena de!e*t metabolik

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    43/48

    Gi0i b"r"& < %en1a&it

    Gi0i b"r"& 

    • Mempengaruhi kemampuan biotrans!ormasi

    •  Terkait dg rendahnya protein# 2itamin 0

    logam essensial• Menurunkan kemampuan sintesa en'ym

    Pen1a&it

    • Ada bbrp penyakit yg menyebabkanmenurunnya kapasitas biotrans!3

    •  +,% hepatitis

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    44/48

    +n'yme Inhibition

    • Bs o3k3 $ajanan  ,enobioti*s

    • Ok pajanan ,enobiotik ttt  menghambat kapasitas biotrans!ormasi

    (o3k3 .ambatan pd en'ym ttt)• Mekanisme utama % kompetisi antara >

    'at thd en'ym oksidasi atau konjugasi

    •at E menggunakan en'ym ygdibutuhkan untuk memetabolisme 'at >

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    45/48

    +n'yme Indu*tion

    • Adanya pajanan dengan bhn kimia ttt obat  meningkatkan kapasitas biotrans!ormasi ,enobiotik

    • at E  merangsang tbh untuk produksi en'ym  akti"tas en'ym meningkat  biotrans!ormasi

    meningkat• ;ontoh penginduksi %

      Al*ohol# isonia'id# poly*y*li* halogenated aromati*

    hydro*arbons (e!"!# dio$in)# phenobarbital# and

    *igarette smoke3Reaksi yg paling sering terinduksi % reaksi yg

    melibatkan en'ym *yto*hrome $&CJ

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    46/48

    $engaruh dose le2el pd

    biotrans!ormasi

    •  P- &on-isi tertent"  %roses biotransformasi14 ter,a-i bs san4at berbe-a %- -osis tin44i-iban-in4 ren-a( 

    • .al ini yg berperan pd NAB dosis toksisitas

    • hal ini krn proses biotrans yg berbeda pd dosis tinggi3

    • $d dosis rendah  ,enobiotik mengikuti jalurbiotrans!ormasi u detoks3

    •  5k dosis berlebihan

     melampaui kapasitas en'ym

      jalur biotrans3 5enuh  ,enobiotik yg blm dibiotransmenumpuk  masuk jalur lain  bioakti!asi

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    47/48

    ;ontoh dose&related diLeren*e pdtylenol (a*etaminophen)

    •  pd dosis normal %

    •  DH  didetoksi"kasi melalui konjugasisul!atasi 0 glukoronidasi

    •  CH  bioakti!asi  kmd dikonjugasi oleh /S. dikeluarkan

    •  5ika dosis % &E kali lebih besar jalurkonjugasi sul!at dan glu*oronat menjadi jenuh metabolilk 4 toksik

    • /S. dlm li2er 6juga berkurang (deplesi)  metabolik toksik tdk bisa didetoks3  bereaksidg protein li2er   !atal li2er damage

  • 8/16/2019 4. Biotransformasi

    48/48

     Terima 9asih