PANDUAN PERSIAPAN PENDATAAN - Beranda€¦ · ppdb.bandung.go.id @disdikbdg Dinas Pendidikan disdik_bandung Kota Bandung Dinas Pendidikan disdik.bandung.go.id Kota Bandung JALUR PPDB

Post on 14-Nov-2020

9 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

TAMAN KANAK-KANAK, SEKOLAH DASAR,DAN SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

TAHUN PELAJARAN 2020/2021KOTA BANDUNG

PANDUAN

2020

PERSIAPAN PENDATAAN

Hallo Ayah dan Bunda Orang Tua Calon Peserta Didik,

Bulan Mei 2020 ini akan dilakukan pendataan persyaratan PPDB berbasis digital, oleh karena itu mari para Orang Tua/Wali Calon Peserta Didik TK, SD, dan SMP di Kota Bandung segera menyiapkan dokumen di bawah ini terlebih dahulu sesuai jalur.

Namun demikian Kami mohon maaf untuk kuota jalur-jalur dimaksud, belum dapat kami sampaikan, hal ini dikarenakan Peraturan Wali Kota mengenai hal tersebut masih dalam proses Autent ikasi . Berikut kami sampaikan dokumen yang harus disiapkan oleh Orangtua/Wali CPDB.

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, salam sejahtera bagi kita semua, shalom, om swastiastu. Namo buddhaya, salam kebajikan

Pendataan dan pendaftaran PPDB TK, SD dan SMP sudah dekat.

PANDUAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN 2020

PANDUAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN 2020

Akta Kelahiran atau Surat Keterangan Lahir Calon

Peserta Didik Baru;

Kartu Keluarga;

Kartu Tanda Penduduk (KTP) orang tua;

ppdb.bandung.go.id @disdikbdg disdik_bandungDinas Pendidikan Kota Bandung

Dinas Pendidikan Kota Bandungdisdik.bandung.go.id

JALUR PPDBPPDB TK

PPDB SDJalur Zonasi

Hanya dokumen persyaratan umum

Jalur Perpindahan Tugas Orangtua

Dokumen persyaratan umum dan SuratPenugasan dari Instansi, lembaga, kantor,perusahaan atau SKBM (bagi guru)

Jalur Zonasi

Hanya persyaratan umum saja

PERSYARATAN UMUMPERSIAPAN DOKUMEN

PANDUAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN 2020

ppdb.bandung.go.id @disdikbdg disdik_bandungDinas Pendidikan Kota Bandung

Dinas Pendidikan Kota Bandungdisdik.bandung.go.id

PPDB SMP

Jalur Zonasi

Hanya persyaratan umum saja

Jalur Perpindahan Tugas Orang Tua

Dokumen persyaratan umum dan Akumulasi Nilai rata-rata Rapor kelas 4,5 dan 6 Semester 1 pada mata pelajaran Pendidikan Agama dan Budi pekerti, PPKn, Bahasa Indonesia, Matematika, IPA, IPS, Seni Budaya dan Prakarya, Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan

Jalur Prestasi Perlombaan/Penghargaan

Dokumen persyaratan umum dan Surat penugasan dari Instansi, lembaga, kantor, perusahaan atau SKBM (bagi guru)

Dokumen Persyaratan Umum dan Sertikat Prestasi sejenis

Jalur Prestasi Nilai Rapor

PANDUAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN 2020

ppdb.bandung.go.id @disdikbdg disdik_bandungDinas Pendidikan Kota Bandung

Dinas Pendidikan Kota Bandungdisdik.bandung.go.id

PPDB SMP

Catatan

Jalur Armasi RMP

Peserta Didik Berkebutuhkan Khusus (PDBK) sementara hanya menyiapkan Dokumen persyaratan umum saja, kelengkapan Rekomendasi terkait kesiapan psikis CPDB akan dikeluarkan oleh tim Assessment Center Dinas Pendidikan setelah dilakukan penilaian. Waktu dan mekanisme penilaian akan diberitahukan kemudian.

Dokumen Persyaratan Umum dan Salah satu Kartu Jaminan Sosial seperti Kartu Keluarga Sejahtera (KKS), Kartu Indonesia Sehat (KIS), Kartu Indonesia Pintar (KIP), Kartu Program Keluarga Harapan (PKH), Penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), Terdaftar pada Data Terpadu Kerawanan Sosial (DTKW) Dinas Sosial dan Penanggulangan Kemiskinan Kota Bandung

PANDUAN PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU TAHUN 2020

CALON PESERTA DIDIK LUAR DAERAH

Jalur Zonasi Luar Daerah

Hanya persyaratan umum saja

Jalur Zonasi Luar Daerah

Hanya persyaratan umum saja

Jalur Prestasi Perlombaan/Penghargaan

Dokumen Persyaratan Umum dan Sertikat Prestasi sejenis

Yang perlu disiapkan:

CPDB SD LUAR DAERAH

CPDB SMP LUAR DAERAH

Jangan lupa check Website

ppdb.bandung.go.idmulai tanggal 11 Mei 2020 untuk

mendapatkan informasi lebih lengkap.Follow Instagram juga yaa..@disdikbdg

top related