Model pembelajaran inkuiri

Post on 14-Apr-2017

152 Views

Category:

Education

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

Model Pembelajaran

Inkuiri

PENGERTIAN INKUIRI

“Inquiry”Pertanyaan,Pemeriksaan,Penyelidikan

PENGERTIAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI

“Model pembelajaran yang mempersiapkan siswa pada situasi untuk melakukan eksperimen sendiri

sehingga dapat berpikir secara kritis untuk mencari dan menemukan jawaban dari suatu masalah yang

dipertanyakan.”

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN INKUIRI

METODE PEMBELAJARAN INKUIRI

Inkuiri Terbimbing

Inkuiri Bebas

Inkuiri Bebas Modifikasi

Kelebihan Pembelajaran Inkuiri

• Siswa dapat belajar sesuai dengan gaya mereka masing-masing• Sesuai dengan perkembangan psikologi• Lebih bermakna• Dapat melayani siswa yang memiliki kemampuan di atas rata-rata

Kelemahan Pembelajaran Inkuiri

• Sulit mengontrol kegiatan dan keberhasilan siswa• Sulit dalam merencanakan pembelajaran• Perlu waktu yang panjang dalam mengimplementasikan• Sulit diimplementasikan oleh guru

Model Pembelajaran Inkuiri

Inkuiri Deduksi

Inkuiri Induktif

Prinsip-Prinsip Pembelajaran Inkuiri

Prinsip Interaksi

Prinsip Bertanya

Belajar untuk BerpikirPinsip Keterbukaan

Berorientasi pada

Pengembangan Intelektual

Ciri-Ciri Model Pembelajaran Inkuiri

Menempatkan siswa sebagai

Subjek belajar Siswa bebas b

erinisia

tif

Dan bertindak

Mendorong siswa untuk Memunculkan hipotesisnya

sendiri

Membuka Intelegensi Siswa dan

mengembangkan daya kreativitas siswa

Strategi Pembelajaran Inkuiri Efektif “Jika”:

• Siswa yang belajar tidak terlalu banyak• Guru memiliki waktu yang cukup melakukan pendekatan

kepada murid• Mengajar siswa yang memiliki kemampuan berfikir• Proses pembelajaran berangkat dari siswa yang ingin tahu

sesuatu

“TERIMA KASIH”

top related