Analisis Energi Dan Biaya Produksi Semen Menggunakan Proses Basah Dan Proses Kering

Post on 03-Feb-2016

42 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

ANALISIS ENERGI DAN BIAYA PRODUKSI SEMEN

Transcript

ANALISIS ENERGI DAN BIAYA PRODUKSI SEMEN

1. Nigeria

a. Proses pembuatan semen dan pola analisis biaya produksi

Gambar.1. Pembuatan semen dengan proses kering

Gambar 2. Pembuatan semen dengan proses kering

Estimasi energy masuk dapat berupa :1. Energi Listrik (kWH) : didapat dari besaran daya setiap motor listrik penggerak per jam

operasi dengan asumsi efisiensi 80%.

Dimana : Ep : Energi masukan listrik n : Efisiensi motor asumsi P : daya tiap motor t : Waktu kerja motor

2. Enerrgi pembakaran : dihitung dari besaran volume natural gas yang dikonsumsi saat

beropersai dan dikonversi dalam satuan energi

3. Energi employing : Upah minimum yang dibayarkan perusahaan untuk para pekerja perunit operasi di konversi ke dalam satuan energy (MJ) .

4. Estimasi energy yang dikonsumsi permasing-masing unit operasi (EIt) dan estimasi energy rata-rata yang dikonsumsi untuk memproduksi semen dengan proses basah atau proses kering (Ett).

5. Pemetaan tahapan proses secara umum dimulai dari proses crushing, milling, agitasi, burning, grinding, dan bagging.

6. Pencarian data biaya buruh yang dikonversi ke harga perkWh.

b. Pola besaran konsumsi energy pada proses basah dan proses kering antara tahun 2003 - 2010

c. Besaran energy total dari electrical intensity, manual intensity, dan combustion intensity dari tahun 2003 ke 2010

d. Besaran biaya produksi semen perton untuk proses basah dan proses kering dari tahun 2003 ke 2010.

2. Amerika Serikat

a. Kapasitas produksi semen di Amerika Serikat

b. Besaran Capital cost dan total kapasitas pabrik semen

c. Perhitungan material yang dibutuhkan untuk 1 ton Semen Portland.

d. Perhitungan penggunaan energy untuk memproduksi satu ton Portland semen.

e. Perhitungan besaran emisi yang terbentuk selam memproduksi satu ton Portland semen.

f. Target penurunan penggunaan total energy setiap tahunnya.

g. Kapasitas unit produksi dan total biaya operasi dan perawatan perton produksi Portland semen

3. Eropa

a. Kesetimbangan massa per 1 kg semen pada produk eropa.

b. Prediksi biaya yang dibutuhkan untuk memproduksi 1 ton semen.

c. Analisa energy dan biaya untuk memproduksi semen per ton semen

4. Saudi Arabiaa. Biaya raw material perton komponen untuk pabrik Arabian Cement Co.

(ACC) dan Yanbu Cement Co. (YCC)

Gambar 4.1. Biaya raw material ACC per ton product

Gambar 4.2. Biaya raw material YCC per ton product

b. Biaya produksi total perton product ACC dan YCC

5. Mini Cement Plant (MCP) in Ethiopia

1. Kapasitas pabrik

Mini Cement Plants (MCPs) didirikan dengan berbagai variasi kapasitas produksi semen. Produksi dengan menggunakan teknologi VSK mampu memproduksi semen senbesar 20, 30, 50, 100 dan 200 ton perhari untuk MCP. Pabrik dapat beoperasi 24 jam sehari selama 300 hari dalam setahun untuk memproduksi 60.000 ton semen.

2. Biaya dan kebutuhan raw material

3. Kebutuhan tambahan dalam produksi semen : Biaya yang dikeluarkan dalam pabrik ini adalah pembelian karung sebesar 6 juta Birr dalam setahun.

4. Biaya utilitas yang digunakan.

5. Biaya pembelian peralatan dan mesin (perhitungan dimasukkan biaya penyusutan pertahun operasi)

6. Biaya kebutuhan pekerja dan buruh dalam setahun

7. Biaya training karyawan dan sertifikasi peralatan : ditetapkan sebesar 100,000 Birr setahun

8. Analisis financial dan asumsi keuangan.

9. Total inisial investment cost.

10. Total production cost per annual product at full capacity.

top related