Top Banner
Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta Dikirim oleh humas3 pada 29 Mei 2013 | Dari Republika, edisi Kamis 23 Mei 2013 Puluhan mahasiswa dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Hukum (FH) Universitas Brawijaya (UB) kemarin mengirimkan surat cinta kepada KPU Kota Malang. Mahasiswa mengantarkan sendiri surat untuk KPU itu dengan menggowes sepeda dari kampus UB menuju kantor KPU. Surat cinta tersebut ditujukan sebagai bentuk dukungan kepada KPU Kota malang yang hari ini sedang melaksanakan hajatan demokrasinya.
2

Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta - prasetya.ub.ac.id · Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta Dikirim oleh humas3 pada 29 Mei 2013 | Dari Republika, edisi Kamis 23 Mei

Jun 15, 2019

Download

Documents

dangnhan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta - prasetya.ub.ac.id · Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta Dikirim oleh humas3 pada 29 Mei 2013 | Dari Republika, edisi Kamis 23 Mei

Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta

Dikirim oleh humas3 pada 29 Mei 2013 | Dari Republika, edisi Kamis 23 Mei 2013

Puluhan mahasiswa dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Hukum (FH) Universitas Brawijaya (UB) kemarin mengirimkan surat cinta kepada KPU Kota Malang. Mahasiswa mengantarkan sendiri surat untuk KPU itu dengan menggowes sepeda dari kampus UB menuju kantor KPU. Surat cinta tersebut ditujukan sebagai bentuk dukungan kepada KPU Kota malang yang hari ini sedang melaksanakan hajatan demokrasinya.

Page 2: Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta - prasetya.ub.ac.id · Support KPU, Mahasiswa Kirim Surat Cinta Dikirim oleh humas3 pada 29 Mei 2013 | Dari Republika, edisi Kamis 23 Mei