Top Banner

of 24

Satlan bimbingan karir

Mar 02, 2016

Download

Documents

RatihMenantimu

informasi PTN Yogyakarta
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

RENCANA PELAKSANAANSATUAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING1. Topik Permasalahan/Bahasan : Informasi Perguruan Tinggi Negeri di Yogyakarta 2. Bidang Bimbingan: Bimbingan Karir 3. Jenis Layanan : Layanan informasi 4. Fungsi Layanan : Pemahaman 5. Tujuan Layanan : Agar siswa dapat mengetahui sedini mungkin mengenai informasi tentang PTN di Yogyakarta khususnya. Agar siswa lebih mantap dalam memilih PTN dan jurusan yang diinginkan.6. Rumusan Kompetensi : Memahami informasi tentang PTN di Yogyakarta.7. Sasaran Layanan : Kelas XII 8. Uraian Kegiatan :a. Guru mengucapkan salam pembukab. Guru memberikan penjelasan tentang Informasi Perguruan Tinggi Negeri di Yogyakarta c. Guru melakukan tanya jawab dengan siswa terkait dengan materi 9. Strategi Layanan : Ceramah dan Tanya jawab.10. Tempat : Ruang Kelas XII11. Waktu: 2 x 45 menit12. Hari/Tanggal : Senin, 24 Oktober 201413. Penyelenggara : Mahasiswa PPL14. Alat Perlengkapan : Alat tulis, laptop, leaflet/brosur PTN, LCD Proyektor15. Rencana Penilaian : a. Penilaian Hasil : 1. Penilaian Segera: Pemahaman tentang PTN yang ada di Yogyakarta2. Penilaian Jangka Pendek: Peserta didik dapat menentukan dan menindak lanjuti informasi PTN lewat internet atau media lain3. Penilaian Jangka panjang: Peserta didik dapat melanjutkan ke pendidikan tinggi sesuai dengan jurusan dan PTN yang diinginkan.b. Penilaian Proses : Peserta didik dapat mempertimbangkan dengan baik dalam menentukan jurusan dan PTN yang dipilihnya.

16. Lampiran: Materi Bimbingan

Yogyakarta, Oktober 2014

PembimbingMahasiswa PPL

Lampiran materi

Informasi Perguruan Tinggi Negeri di Yogyakarta (Syarat, Daya Tampung pada setiap Jurusan, Akreditasi Jurusan)

Daerah Istimewa Yogyakarta merupakan kota pelajar yang mempunyai banyak sekali Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta yang tersebar diberbagai wilayah di DIY. Bahkan PTN tertua dan PTS tertua terdapat di Yogyakarta, diantaranya UGM (sebagai PTN tertua) dan UII (PTS Tertua). Dan dengan Yogyakarta merupakan tempat terlahirnya berbagai cendekiawan besar Negara Indonesia ini, contohnya Ahmad Dahlan yang merupakan pendiri Muhammadiyah dengan mempunyai Universitas Muhammadiyah yang tersebar di seluruh Indonesia diantaranya di Yogyakarta yaitu UMY dan juga UAD. Dan masih banyak lagi PTN dan PTS yang mempunyai kualitas yang baik, untuk menciptakan Generasi Muda yang berprestasi.Di sini akan di informasikan Perguruan Tinggi Negeri yang ada di Yogyakarta yang awalnya ada 4 PTN yaitu :1. Universitas Gadjah Mada (UGM)2. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) dulunya IKIP Negeri3. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (UIN-SuKa) dulunya IAIN4. Institut Seni Indonesia (ISI) YogyakartaBerikut ini informasi yang kami peroleh mengenai Perguruan Tinggi Negeri di Yogyakarta meliputi Syarat pendaftaran, Fakultas/Program studi beserta daya tampungnya, dan akreditas yang pernah diperoleh.

Universitas Gadjah Mada (UGM)

Universitas Gadjah Mada resmi didirikan pada tanggal 19 Desember 1949 dan merupakan Universitas yang bersifat nasional. Selain itu Universitas Gadjah Mada juga berperan sebagai pengemban Pancasila dan Universitas pembina di Indonesia.Pada saat didirikan, Universitas Gadjah Mada hanya memiliki enam fakultas, sekarang memiliki 18 Fakultas dan satu program Pascasarjana (S-2 dan S-3). Universitas Gadjah Mada termasuk universitas yang tertua di Indonesia, berlokasi di Kampus Bulaksumur Yogyakarta. Sebagian besar fakultas dalam lingkungan Universitas Gadjah Mada terdiri atas beberapa jurusan/bagian dan atau program studi. Kegiatan Universitas Gadjah Mada dituangkan dalam bentuk Tri Dharma Perguruan Tinggi yang terdiri atas Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat.1. ProfilStatus: BHMNSingkatan/sebutan: UGMAlamat: Jl. Kaliurang, Bulaksumur, Yogyakarta 55281Telepon: (0274) 562011, 588688 (hunting) Faks.: (0274) 565223Website: http://www.ugm.ac.idE-mail: [email protected] pendidikan: D1, D2, D3, D4, S1, Pascasarjana (Sp1, S2, S3)Ikatan alumni: KAGAMAJumlah dosen tetap: 2.385 (pendidikan S1: 478, S2: 1.168, S3: 605, Profesi: 134)Luas kampus: 671.174 m22. Pendaftaran Mahasiswa BaruRagam Program Ujian Masuk UGMa. Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN)SNMPTN merupakan pola seleksi nasional berdasarkan penjaringan prestasi akademik dengan menggunakan nilai rapor dan prestasi-prestasi lainnya selama di SMA/SMK/MA/MAK yang relevan dengan program studi yang dipilih. Biaya seleksi ditanggung pemerintah, sehingga siswa pelamar tidak dikenai biaya seleksi.Sekolah yang berhak mengikutsertakan siswanya adalah SMA/SMK/MA/MAK yang mempunyai Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN) dan yang mengisikan data prestasi siswa di Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS). Siswa yang berhak mengikuti seleksi adalah siswa yang memiliki rekam jejak prestasi akademik di PDSS, mempunyai Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan Nomor Ujian Nasional (NUN) serta mendaftarkan diri sebagai peserta SNMPTN.Informasi lebih lanjut mengenai SNMPTN dapat diakses http://www.snmptn.ac.id/.b. Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN)SBMPTN merupakan pola penerimaan berdasarkan hasil ujian tertulis yang dilaksanakan secara nasional.Informasi lebih lanjut mengenai SBMPTN dapat diakses http://www.sbmptn.or.id/.c. Seleksi Penelusuran Bibit Unggul (PBU-SARJANA)Seleksi Penelusuran Bibit Unggul UGM merupakan seleksi masuk UGM dengan menggunakan pola seleksi berdasarkan pada prestasi di bidang akademik dan non akademik. Pola ini bertujuan memberi kesempatan bagi lulusan SMA/SMK/MA/MAK tahun 2014 untuk mengikuti seleksi dengan memilih 2 (dua) program studi pada Program Sarjana. Adapun Seleksi Penelusuran Bibit Unggul yang diselenggarakan oleh UGM adalah sebagai berikut: PENELUSURAN BIBIT UNGGUL TIDAK MAMPU (PBUTM - SARJANA) PENELUSURAN BIBIT UNGGUL KEMITRAAN (PBUK - SARJANA) PENELUSURAN BIBIT UNGGUL BERPRESTASI (PBUB - SARJANA) PENELUSURAN BAKAT OLAHRAGA DAN SENI (PBOS - SARJANA)d. Seleksi Ujian Tulis UGM (UTUL)Seleksi Ujian Tulis UGM merupakan seleksi masuk UGM dengan menggunakan pola ujian tertulis yang diselenggarakan oleh UGM. Pola ini bertujuan memberikan kesempatan kepada lulusan SMA/SMK/MA/MAK tahun 2012, 2013 dan 2014 untuk mengikuti seleksi dengan memilih 3 (tiga) program studi pada Program Sarjana dan/atau Program Diploma (khusus UTUL Gelombang 1 Sekolah Vokasi).e. Seleksi Program Internasional (International Undergraduate Program)Seleksi Program Internasional merupakan pola seleksi penerimaan mahasiswa baru untuk siswa dan lulusan SMA/SMK/MA/MAK/A-Level/Pra-Universitas yang ingin melanjutkan pendidikan pada Program Internasional di UGM.Untuk informasi pendaftaran lebih lanjut dan update silahkan klik ke um.ugm.ac.id3. Fakultas/Program Studi dan Daya TampungBerikut ini adalah fakultas-fakultas dan jurusan-jurusan yang ada di UGM. Jurusan adalah level terendah dari struktur organisasi. Di bawah jurusan, terdapat program-program studi dalam berbagai jenjang.

Program studi Sarjana (S1)NOFAKULTASNAMA PRODIDAYA TAMPUNGKELOMPOK UJIAN PERSYARATAN SLTA*)

1BIOLOGIBIOLOGI180SAINTEK1

2EKONOMIKA DAN BISNISAKUNTANSI150SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

ILMU EKONOMI100SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

MANAJEMEN120SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

3FARMASIFARMASI240SAINTEK1,4 (SMK Farmasi)

4FILSAFATILMU FILSAFAT150SOSHUM1,2,3,4

5GEOGRAFIGEOGRAFI DAN ILMU LINGKUNGAN100SAINTEK1,2,4 (SMK sebidang)

KARTOGRAFI DAN PENGINDERAAN JAUH70SAINTEK1,2,4 (SMK sebidang)

PEMBANGUNAN WILAYAH70SAINTEK1,2,4 (SMK sebidang)

6HUKUMILMU HUKUM350SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

7ILMU BUDAYAANTROPOLOGI BUDAYA39SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

ARKEOLOGI33SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

BAHASA KOREA31SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

ILMU SEJARAH32SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

PARIWISATA50SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

SASTRA ARAB26SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

SASTRA INDONESIA38SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

SASTRA INGGRIS48SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

SASTRA JEPANG23SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

SASTRA NUSANTARA20SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

SASTRA PERANCIS23SOSHUM1,2,3,4 (SMK sebidang)

8ISIPOLMANAJEMEN DAN KEBIJAKAN PUBLIK75SOSHUM1,2,3,4

ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL80SOSHUM1,2,3,4

ILMU KOMUNIKASI75SOSHUM1,2,3,4

ILMU PEMBANGUNAN SOSIAL DAN KESEJAHTERAAN75SOSHUM1,2,3,4

POLITIK DAN PEMERINTAHAN75SOSHUM1,2,3,4

SOSIOLOGI75SOSHUM1,2,3,4

9KEDOKTERANGIZI KESEHATAN80SAINTEK1

ILMU KEPERAWATAN110SAINTEK1

PENDIDIKAN DOKTER200SAINTEK1

10KEDOKTERAN GIGIPENDIDIKAN DOKTER GIGI152SAINTEK1

ILMU KEPERAWATAN GIGI40SAINTEK1

11KEDOKTERAN HEWANKEDOKTERAN HEWAN180SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

12KEHUTANANKEHUTANAN250SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

13MIPAELEKTRONIKA DAN INSTRUMENTASI90SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

FISIKA85SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

GEOFISIKA75SAINTEK1

ILMU KOMPUTER90SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

KIMIA180SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

MATEMATIKA70SAINTEK1

STATISTIKA80SAINTEK1

14PERTANIANAGRONOMI50SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

BUDIDAYA PERIKANAN50SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

ILMU HAMA & PENYAKIT TUMBUHAN50SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

ILMU TANAH50SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

MANAJ. SUMBER DAYA PERIKANAN50SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

MIKROBIOLOGI PERTANIAN30SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

PEMULIAAN TANAMAN30SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

PENYULUHAN & KOMUNIKASI PERTANIAN25SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

SOS.EK. PERTANIAN (AGROBISNIS)80SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN45SAINTEK1,4 (SMK pertanian)

15PETERNAKANILMU DAN INDUSTRI PETERNAKAN240SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

16PSIKOLOGIPSIKOLOGI200SOSHUM1,2

17TEKNIKARSITEKTUR90SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK FISIKA150SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA80SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK ELEKTRO140SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK GEODESI90SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK GEOLOGI120SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK INDUSTRI120SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK KIMIA141SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK MESIN160SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK NUKLIR60SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNIK SIPIL165SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

TEKNOLOGI INFORMASI100SAINTEK1,4 (SMK sebidang)

18TEKNOLOGI PERTANIANTEKNIK PERTANIAN100SAINTEK1, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN100SAINTEK1, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

TEKNOLOGI PANGAN & HASIL PERTANIAN100SAINTEK1, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

Keterangan: Persyaratan Bidang Studi SLTA Asal *): 1 : SMA/MA IPA 2 : SMA/MA IPS 3 : SMA/MA Bahasa 4 : SMK/MAKUpdate terakhir : 6 Juni 2014

Selain program sarjana UGM juga memiliki sekolah Vokasi, Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada (SV-UGM) adalah pendidikan keahlian setara dengan politeknik yang berada di dalam tata-kelola Universitas Gadjah Mada (UGM). Sekolah Vokasi UGM adalah institusi pendidikan keahlian di UGM yang mewadahi semua program diploma di UGM. Sekolah Vokasi mempunyai 22 (dua puluh dua) program studi Diploma 3 dan 4 (empat) program studi Diploma 4, yaitu:NOPROGRAM STUDIDAYA TAMPUNGPERSYARATANSLTA ASAL

1D3 Akuntansi1501, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

2D3 Ekonomi Terapan1101, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

3D3 Manajemen1401, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

4D3 Penginderaan Jauh dan SIG801, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

5D3 Bahasa Korea501, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

6D3 Bahasa Mandarin501, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

7D3 Bahasa Inggris1001, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

8D3 Bahasa Jepang601, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

9D3 Bahasa Perancis501, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

10D3 Kepariwisataan801, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

11D3 Kearsipan801, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

12D3 Kesehatan Hewan1001, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

13D3 Pengelolaan Hutan1001, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

14D3 Elektronika dan Instrumentasi801 dan 4 (SMK sebidang)

15D3 Rekam Medis1201, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

16D3 Komputer dan Sistem Informasi1201, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

17D3 Teknik Geomatika701, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

18D3 Teknik Mesin1801 dan 4 (SMK sebidang)

19D3 Teknik Elektro1601 dan 4 (SMK sebidang)

20D3 Teknik Sipil1501 dan 4 (SMK sebidang)

21D3 Agroindustri901 dan 4 (SMK sebidang)

22D3 Metrologi dan Instrumentasi801 dan 4 (SMK sebidang)

23D4 Bidan Pendidik801, 2, 3, 4 (SMK sebidang)

24D4 Teknologi Jaringan401 dan 4 (SMK sebidang)

25D4 Teknik Pengelolaan dan Pemeliharaan Infrastruktur Sipil601 dan 4 (SMK sebidang)

26D4 Teknik Pengelolaan dan Perawatan Alat Berat601 dan 4 (SMK sebidang)

Keterangan Persyaratan Bidang Studi SLTA Asal: 1 : SMA/MA IPA 2 : SMA/MA IPS 3 : SMA/MA Bahasa 4 : SMK/MAKUpdate terakhir : 15 April 20144. Fasilitas Untuk MahasiswaUntuk menunjang kegiatan pembinaan minat dan bakat mahasiswa, tersedia fasilitas penunjang kegiatan, antara lain: Asrama Mahasiswa : UGM menyediakan fasilitas asrama sebagai tempat tinggal sekaligus wahana interaksi lintas kultural. Universitas Gadjah Mada Residence adalah fasilitas hunian yang disediakan untuk mahasiswa, dosen, peserta pelatihan, tamu fakultas, program Studi, lembaga maupun pusat studi di lingkungan UGM. Universitas Gadjah Mada Residence mempunyai 4 lokasi yang terletak di lingkungan Universitas Gadjah Mada maupun kota Yogyakarta. Keempat residence tersebut adalah : Bulaksumur Residence, Cemaralima Residence, Darmaputera Residence, dan Ratnaningsih Residence. Informasi selengkapnya mengenai Universitas Gadjah Mada Residence dapat dilihat di sini. Stadion Madya : Stadion Madya yang terletak di kawasan lembah UGM dapat dimanfaatkan untuk kegiatan sepak bola, atletik, hockey, dan beberapa kegiatan lain. Stadion Madya, selain digunakan untuk mahasiswa UGM dan sivitas akademika, dapat juga dimanfaatkan oleh masyarakat umum setelah mendapat izin dari Rektor/Direktur Kemahasiswaan Lapangan Soft Ball/Base Ball, Lapangan khusus untuk soft ball/base ball yang tersedia dapat pula digunakan oleh pihak eksternal setelah memperoleh izin dari Rektor/Direktur Kemahasiswaan. Lapangan Tenis, Lapangan Tenis UGM (indoor dan out door) yang terletak di lembah UGM dapat digunakan oleh Unit Tenis UGM, sivitas akademika dan pihak luar yang telah mendapat izin dari Rektor/Direktur Kemahasiswaan. Gelanggang Mahasiswa, Gelanggang Mahasiswa terdiri dari ruang sekretariat, ruang rapat dan ruang Hall. Ruang Sekretariat digunakan untuk sekretariat Unit Kegiatan Mahasiswa. Ruang Hall selain digunakan untuk kegiatan olahraga Basket, Bolavoli, Bulutangkis dan Bela Diri juga untuk kegiatan pameran dan pentas seni. Lapangan terbuka untuk pentas musik/seni, Lapangan terbuka yang terletak di Lembah UGM dapat dimanfaatkan untuk pentas musik atau kegiatan kemahasiswaan lain yang memerlukan ruang terbuka dan luas. Izin penggunaan lapangan untuk acara pentas musik hanya diberikan 2 kali setiap bulan dan khusus pada malam hari libur (Minggu atau hari libur nasional). Untuk menggunakan lapangan ini mahasiswa harus mengajukan izin ke Rektor UGM cq. Direktur Kemahasiswaan.

Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)UNY berdiri sejak tanggal 21 Mei 1964 dengan status perguruan tinggi negeri. Memiliki jenjang pendidikan D2, D3, S1 dan pascasarjana.1. ProfilAlamat: Jl. Colombo, Karang Malang, Yogyakarta 55281Telepon : (0274) 586168 (Hunting) Faks.: (0274) 565500Website: www.uny.ac.id E-mail: [email protected]. PendaftaranUNY menyelenggarakan Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) sebagai berikut.A. SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri) Diselenggarakan oleh Panitia SNMPTN 2014 Penjaringan siswa unggulan dari masing-masing sekolah di seluruh Indonesia yang mempunyai kemampuan akademik tinggi. Proses seleksi mengikuti ketentuan yang berlaku dalam SNMPTN 2014 yang dapat dilihat di laman http://snmptn.ac.id B. SBMPTN (Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri) Diselenggarakan oleh Panitia SBMPTN 2014. Proses seleksi mengikuti ketentuan yang berlaku dalam SBMPTN 2014. Beberapa program studi mensyaratkan ujian keterampilan.C.Seleksi Mandiri1. Ujian Tulis S1 dan D3 a.Seleksi calon mahasiswa baru jenjang pendidikan S1 dan D3 yang berkualitas dengan kemampuan akademik dan potensi unggul.b.Peserta telah lulus Ujian Sekolah dan Ujian Nasional SMA/MA/SMK/MAK/ Paket C atau yang setara tahun 2010, 2011, 2012, 2013, dan 2014.2. Ujian Tulis S1 KerjasamaDiselenggarakan atas kerjasama antara UNY dengan instansi pemerintah/swasta.3. Seleksi Berbasis Prestasi S1 dan D3a.Seleksi calon mahasiswa baru S1 dan D3 yang berkualitas dalam bidang akademik dan nonakademik.b.Peserta adalah lulusan Ujian Sekolah dan Ujian Nasional SMA/MA/SMK/MAK tahun 2014.4. Program Kelanjutan Studi (PKS )Diperuntukkan bagi lulusan jenjang D3 dari prodi yang linier dengan akreditasi minimal

3. Fakultas/Program Studi dan Daya Tampung

Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga1. ProfilDidirikan8 Juli 1945JenisPerguruan Tinggi Agama Islam NegeriLokasiJl. Marsda Adisucipto Yogyakarta 55281Telp. +62-274-512474, +62-274-589621Fax. +62-274-586117 Situs webhttp://www.uin-suka.ac.id Email. [email protected]: Menjadi Pusat Pencerahan dan Transformasi IPTEKS Berbasis Peradaban Islam.Misi: Memadukan dan mengembangkan studi keislaman, keilmuan, dan keindonesiaan dalam pendidikan dan pengajaran. Mengembangkan budaya ijtihad dalam penelitian multidisipliner yang bermanfaat bagi kepentingan akademik dan masyarakat. Meningkatkan peran serta institusi dalam menyelesaikan persoalan bangsa berdasarkan pada wawasan keislaman dan keilmuan bagi terwujudnya masyarakat madani. Membangun kepercayaan dan mengembangkan kerjasama dengan berbagai pihak untuk meningkatkan kualitas pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi.Tujuan: Menghasilkan sarjana yang mempunyai kemampuan akademis dan profesional yang integratif-interkonektif. Menghasilkan sarjana yang beriman, berakhlak mulia, memiliki kecakapan sosial, manajerial, dan berjiwa kewirausahaan serta rasa tanggung jawab sosial kemasyarakatan. Menghasilkan sarjana yang yang menghargai dan menjiwai nilai-nilai keilmuan dan kemanusiaan. Menjadikan Universitas sebagai pusat studi yang unggul dalam bidang kajian dan penelitian yang integratif-interkonektif. Membangun jaringan yang kokoh dan fungsional dengan para alumni.2. PendaftaranPenerimaan Mahasiswa Baru Jenjang D3 dan S1:1. SNMPTNJalur penerimaan mahasiswa baru yang dipersiapkan dan dikoordinasikan oleh Pengurus Pusat Perhimpunan Perguruan Tinggi Negeri (PTN). Jalur seleksi ini mengacu pada prestasi, baik akademik maupun non akademik, bagi siswa yang pada tahun 2014 masih duduk di kelas terakhir (XII) MA/SMA/SMK dan yang sederajat serta mengikuti Ujian Nasional. Prosedur dan persyaratan jalur ini selengkapnya dapat diakses di laman snmptn.ac.id2. SBMPTNJalur penerimaan mahasiswa baru bagi siswa MA/SMA/SMK dan yang sederajat yang lulus pada tahun, 2012, 2013, dan 2014 melalui ujian tertulis. Jalur ini dipersiapkan dan dikoordinasikan oleh Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri se Indonesia. Prosedur dan persyaratan jalur ini selengkapnya dapat diakses di laman sbmptn.or.id3. SPAN-PTAINMerupakan pola seleksi yang dilaksanakan secara nasional oleh seluruh UIN/IAIN/STAIN dalam satu sistem yang terpadu dan diselenggarakan secara serentak oleh Panitia Pelaksana yang ditetapkan oleh Menteri Agama Republik Indonesia. Biaya pelaksanaan SPAN-PTAIN ditanggung oleh pemerintah, sehingga peserta tidak dipungut biaya pendaftaran. Prosedur dan persyaratan jalur ini selengkapnya dapat diakses di laman span-ptain.ac.id4. UM-PTAINBerdasarkan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi, Peraturan Pemerintah RINomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan, dan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 34 Tahun 2010 tentang Pola Penerimaan Mahasiswa Baru Program Sarjana pada Perguruan Tinggi yang diselenggarakan oleh Pemerintah, ditetapkan bahwa pola penerimaan mahasiswa baru pada UIN/IAIN/STAIN di Indonesia dilakukan secara nasional dan bentuk lain. UM-PTAIN merupakan pola seleksi yang dilaksanakan secara bersama oleh 53 PTAIN di Indonesia melalui ujian tertulis dan diselenggarakan secara serentak. Peserta yang mengikuti seleksi UM-PTAIN harus membayar biaya pendaftaran melalui bank yang ditunjuk. Prosedur dan persyaratan jalur ini selengkapnya dapat diakses di laman um-ptain.ac.id5. RegulerJalur penerimaan mahasiswa baru bagi lulusan MA/SMA/SMK dan yang sederajat, yang lulus pada tahun 2013 dan sebelumnya yang dikelola langsung oleh UIN Sunan Kalijaga.3. Fakultas/Program Studi dan Daya TampungProgram pendidikan yang diselenggarakan UIN Sunan Kalijaga antara lain: Program Diploma (D3) Program Sarjana (S1) Reguler Program Sarjana (S1) Mandiri Program Magister (S2) Reguler Program Magister (S2) Khusus Mandiri (Non Reguler) Program Doktor (S3) by Course Program Doktor (S3) by ResearchDIPLOMAFAKULTAS ADAB DAN ILMU BUDAYAIlmu Perputakaan (IP D3)SARJANAFAKULTAS ADAB DAN ILMU BUDAYA Bahasa dan Sastra Arab (BSA) Sejarah dan Kebudayaan Islam (SKI) Ilmu Perpustakaan (IP) Sastra Inggris (SI)FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI)Konsentrasi:1. Broadcasting2. Jurnalistik Bimbingan dan Konseling Islam (BKI)Konsentrasi:1. Konseling Islam pada Keluarga dan Masyarakat2. Konseling Islam pada Sekolah/Madrasah Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) Manajemen Dakwah (MD)Konsentrasi:1. Manajemen Sumber Daya Manusia2. Manajemen Lembaga Keuangan Islam3. Manajemen Pelayanan Haji dan Umroh Ilmu Kesejahteraan Sosial (IKS)FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM Al-Ahwal al-Syakhsiyyah (AS) / Hukum Keluarga Islam Perbandingan Mazhab (PM) Siyasah (S) /Hukum Tata Negara & Politik Islam Muamalat (MU) / Hukum Perdata & Bisnis Islam Ilmu Hukum (IH)FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN Pendidikan Agama Islam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab (PBA) Manajemen Pendidikan Islam (MPI) Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) Pendidikan Guru Raudlotul Athfal (PGRA)FAKULTAS USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM Filsafat Agama (FA) Perbandingan Agama (PA) Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir (IAT) Sosiologi Agama (SA)FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI Matematika (MAT) Fisika (FIS) Kimia (KIM) Biologi (BIO) Teknik Informatika (TINF) Teknik Industri (TIND) Pendidikan Matematika (PMAT) Pendidikan Fisika (PFIS) Pendidikan Kimia (PKIM) Pendidikan Biologi (PBIO)FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Psikologi (PSI) Sosiologi (SOS) Ilmu Komunikasi (IKOM)Konsentrasi:1. Public Relations2. AdvertisingFAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Ekonomi Syariah (ES) Perbankan Syariah (PS) Keuangan Islam (KUI)

ISI Yogyakarta (Institut Seni Indonesia Yogyakarta)Panitia PMB ISI Yogyakarta membuka pendaftaran Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru ISI Yogyakarta Tahun Akademik 2014/2015, dengan ketentuan sebagai berikut:I. PENDIDIKAN PROGRAM SARJANA (S1)Pendidikan Program S1 di ISI Yogyakarta dilaksanakan untuk menghasilkan insan-insan akademik dan profesional yang kreatif, produktif, sebagai seniman Indonesia yang mendunia, yaitu sarjana yang memiliki kematangan jiwa dan kepribadian serta tanggap terhadap segala bentuk aspirasi masyarakat dan perkembangan seni, ilmu pengetahuan dan teknologi demi kesejahteraan masyarakat, bangsa dan negara. Penyelenggaraan pendidikan program Sarjana (S1) dengan beban minimal 144 SKS dapat ditempuh dalam waktu antara 6 14 semester. Pendidikan program diploma (D3) dengan beban minimal 111 SKS dapat ditempuh antara 6 10 semester.II. LEGALITAS DAN AKREDITASIISI Yogyakarta merupakan PTN yang diberi tugas dan kewenangan untuk menyelenggarakan pendidikan seni sampai jenjang tertinggi. Program Sarjana memiliki 12 Program Studi yang legalitasnya terdata dalam PDPT Dikti dan BAN-PT. Akreditasi Program studi Disain Interior, Disain Komunikasi Visual dan Kriya Seni terakreditasi A, sedangkan Program studi yang lain terakreditasi B. Program Diploma memiliki 2 Program Studi.III. PROFIL LULUSAN DAN PELUANG KERJASecara umum lulusan ISI Yogyakarta diharapkan mampu merancang, menyusun, dan menyajikan karya seni secara kreatif dan inovatif serta mampu memberikan kontribusi pemikiran dalam memecahkan berbagai permasalahan yang terjadi di masyarakat khususnya yang berkaitan dengan seni dan budaya.Secara khusus sarjana seni ISI Yogyakarta mempunyai cukup banyak peluang kerja, baik yang bersifat mandiri/berwirausaha yaitu kemampuan mengimplementasikan ilmu yang dikuasai sesuai dengan pendalaman bidang seni masing-masing, sebagai: komposer musik, koreografer tari, penulis naskah lakon, sutradara, event organizer, jurnalis seni dan budaya, penyaji, pemeran, praktisi, disainer profesional, kontraktor disainer interior, perancang disain grafis, seniman professional, fotografer profesional, Profesional dalam bidang pertelevisian, Profesional dalam bidang Film Animasi dan Animasi Game (Animasi Interaktif) dll. Atau sangat mungkin bagi yang berminat memperdalam dan mengembangkan ilmu-ilmu seni dapat menjadi: pengkaji/peneliti, kritikus seni, kurator dan akademisi.IV. DAYA TAMPUNG TIAP PROGRAM STUDIPada Tahun Akademik 2014/2015 ISI Yogyakarta mempunyai daya tampung sebagai berikut:Program Studi/JenjangProgramDaya Tampung

Seni Tari (S1)Reguler50

Seni Karawitan (S1)Reguler30

Seni Musik (S1)Reguler80

Seni Teater (S1)Reguler40

Etnomusikologi (S1)Reguler40

Seni Pedalangan (S1)Reguler10

Seni Rupa Murni (S1)Reguler100

Kriya Seni (S1)Reguler90

Batik & Fashion (D3)Reguler20

Disain Interior (S1)Reguler40

Disain Interior (S1)Non Reguler/Gel.II40

Disain Komunikasi Visual (S1)Reguler45

Disain Komunikasi Visual (S1)Non Reguler/Gel.II45

Fotografi (S1)Reguler45

Fotografi (S1)Non Reguler/Gel.II40

Televisi (S1)Reguler45

Televisi (S1)Non Reguler/Gel.II40

Untuk lebih lengkapnya, silahkan unduh Panduan Seleksi PMB ISI Yogyakarta Gelombang I TA 2014/2015 (7593)Untuk lebih lengkapnya, silahkan unduh Panduan Seleksi PMB Gel. 2 Tahun 2014 (3329)

Akreditasi Perguruan TinggiBadan Akreditas Nasional Perguruan Tinggi, yaitu lembaga yang menilai dan menentukan peringkat perguruan tinggi, telah meluncurkan data 18 perguruan tinggi yang telah mendapatkan nilai atau akreditasi [A] (Data per Maret 2014, data dapat berubah sesuai dengan perkembangan dari panitia BAN-PT). Semoga dengan akreditasi dari BAN-PT ini semakin meningkatkan kualitas dari perguruan tinggi Indonesia dan memacu perguruan tinggi lainnya untuk semakin berkualitas dan mampu memberikan pelayanan pendidikan terbaik bagi putra-putri terbaik bangsa ini. 1. Universitas Gadjah Mada | 378 | 21-02-20182. Institut Pertanian Bogor | 375 | 21-02-20183. Universitas Sebelas Maret | 372 | 16-01-20194. Universitas Airlangga | 371 | 16-01-20195. Institut Teknologi Bandung | 370 | 21-02-20186. Institut Teknologi Sepuluh Nopember | 368 | 16-01-20197. Universitas Hasanuddin | 368 | 21-02-20188. Universitas Indonesia | 367 | 21-02-20189. Universitas Padjadjaran | 366 | 16-01-201910. Universitas Andalas | 365 | 16-01-201911. Universitas Gunadarma | 365 | 16-01-201912. Universitas Islam Indonesia | 365 | 21-02-201813. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang | 364 | 16-01-201914. Universitas Muhammadiyah Malang | 364 | 21-02-201815. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta | 364 | 21-02-201816. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta | 363 | 24-05-201817. Universitas Kristen Petra | 363 | 16-01-201918. Universitas Diponegoro | 361 | 24-05-2018

Cara Mengecek Status Akreditasi Universitas ataupun perguruan tinggi via Online BAN-PT sebenarnya cukup mudah, karena sekarang ini status akreditasi program studi jurusan di perguruan tinggi/universitas se-Indonesia bisa anda lihat melalui website Badan Akreditas Perguruan Tinggi (BAN-PT) via online. Status akreditasi program studi semua jenis perguruan tinggi seperti universitas, sekolah tinggi, institut, politeknik, akademi, baik negeri atau swasta bisa dicek secara online disertai batas expied dari status akreditasinya, sehingga dari situ anda bisa mendapatkan informasi status akreditasi dari universitas/perguruan tinggi yang sedang anda cari.Bagi anda yang sedang mencari informasi mengenai perguruan tinggi biasanya anda juga ingin tahu akreditasi perguruan tinggi itu sendiri, karena memang biasanya kualitas perguruan tinggi itu sendiri bisa kita lihat dari akreditasi progdi yang mereka miliki, meskipun pada kenyataannya tidak 100% benar kalau akreditasi baik merupakan universitas unggulan.Namun jika anda sudah lulus /wisuda dari perguruan tinggi yang sudah kita tempuh dan ingin mengetahui status akreditasi universitas kita terbaru via online karena mungkin lowongan kerja yang ingin kita lamar mempunyai standart minimal akreditasi universitas,, semisal saja untuk saat ini perekrutan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2013 yang meminta pelamar harus melampirkan ijasah perguruan tinggi dan menyebutkan status akreditasi program studi (Prodi). Dimana dalam contoh ini ada beberapa daerah yang memang mensyaratkan dengan akreditasi program studi B atau malah A. Naah dengan begitu anda bisa mengecek Status Akreditasi Universitas via Online BAN-PT dengan mudah melalui internet.Cara Mengecek Status Akreditasi Program Studi Perguruan Tinggi Via Online :1. Kunjugi website resmi BAN-PT di http://ban-pt.kemdiknas.go.id/direktori.php2. Kemudian pilih beberapa opsi seperti tingkat, serta isi Nama Perguruan Tinggi/universitas yang ingin di cari, serta Nama Program Studi "jika diperlukan".3. Kemudian klik Cari untuk melihat hasil pencarian status akreditasi dari perguruan tinggi tersebut

Untuk melengkapi informasi perguruan tinggi kami juga berikan daftar perguruan tinggi negeri dan swasta di Jawa Tengah dan Yogyakarta berikut alamat websitenya sehingga memudahkan untuk mecari informasi lebih lengkap dan update.DAFTAR PERGURUAN TINGGI DI JAWA TENGAH DAN YOGYAKARTA1. Universitas Gadjah Mada | www.ugm.ac.id2. Universitas Sanata Dharma Yogyakarta | www.usd.ac.id3. Universitas Negeri Yogyakarta | www.uny.ac.id4. Universitas Atma Jaya Yogyakarta | www.uajy.ac.id5. Universitas Muhamadiyah Yogyakarta | www.umy.ac.id6. Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta | www.isi.ac.id7. Universitas Islam Indonesia - Sleman Yogyakarta | www.uii.ac.id8. Sekolah Tinggi Psikologi Yogyakarta | www.psikologi-jogja.ac.id9. Sekolah Tinggi Bahasa Asing LIA Yogyakarta | www.lia.ac.id10. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bank Yogyakarta | www.stiebbank.ac.id11. Sekolah Tinggi Pariwisata AMTA Yogyakarta | www.ampta.ac.id12. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Aysiyah Yogyakarta | www.stikesayo.ac.id13. Sekolah Tinggi Ilmu Managament YKPN Yogyakarta | www.stimykpn.ac.id14. STMIK AMIKOM Yogyakarta | www.amikom.ac.id15. STMIK Pelita Nusantara Yogyakarta | www.pelitanusa.ac.id16. Akademi Kebidanan Yogyakarta | www.akbidyo.ac.id17. Akademi Maritim Yogyakarta | www.akademimaritim.com18. Akademi Komunikasi Radya Tama Yogyakarta | www.akrb.ac.id19. Akademi Management Informatika dan Komputer Aster Yogyakarta | www.aster.ac.id20. Akademi Management Perusahaan YKPN Yogyakarta | www.ampykpn.ac.id21. Akademi Teknik PIRI Yogyakarta | www.atekpi.ac.id22. Akademi Komunikasi Indonesia YPK Yogyakarta | www.akindo.ac.id23. Akademi Pariwisata Ambarukmo Yogyakarta | www.akpram.ac.id24. Akademi Seni Rupa Dan Desain MSD Yogyakarta | www.msd.ac.id25. Akademi Desain Visi Yogyakarta | www.advy.ac.id26. AMIK BSI Yogyakarta | www.bsi.ac.id27. Politeknik PPKP Yogyakarta | www.ppkp.ac.id28. Politeknik Muhamadiyah Yogyakarta | www.pmy.ac.id29. Politeknik Seni Yogyakarta | www.poliseni.ac.id30. Universitas Diponegoro | www.undip.ac.id31. Universitas Sebelas Maret Surakarta | www.uns.ac.id32. Universitas Muhamadiyah Surakarta | www.ums.ac.id33. Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga | www.uksw.edu34. Universitas Islam Sultan Agung Semarang | www.unissula.ac.id35. Universitas Muhamadiyah Magelang | www.ummgl.ac.id36. Universitas Slamet Riyadi Surakarta | www.unisri.ac.id37. Universitas Wijaya Kusuma Purwokerto | www.unwiku.ac.id38. Universitas Maria Kudus | www.umk.ac.id39. Universitas Islam Batik Surakarta | www.uniba.ac.id40. Universitas Semarang | www.usm.ac.id41. Universitas Muhamadiyah Purwokerto | www.ump.ac.id42. Universitas Kristen Surakarta | www.uks.ac.id43. Universitas Setia Budi Surakarta | www.setiabudi.ac.id44. Universitas Surakarta | www.unsa.ac.id45. Universitas Muhamadiyah Purworejo | www.um-pwr.ac.id46. Universitas Muhamadiyah Semarang | www.unimus.ac.id47. Universitas Nahdlatul Ulama Surakarta | www.unusurakarta.com48. Universitas Dian Nuswantoro | www.dinus.ac.id49. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ngudi Waluyo Ungaran | www.nwu.ac.id50. Akademi Maritim Nasional Indonesia | www.amni.ac.id51. Akademi Tehnik Mesin Industri Surakarta | www.atmi.ac.id52. Akademi Sekretaris Marsudirini Santa Maria Semarang | www.asm.ac.id53. IAIN Surakarta | www.iain-surakarta.ac.id/ 54. IAIN Walisongo Semarang | www.walisongo.ac.id/ 55. STAIN Salatiga | www.stainsalatiga.ac.id56. STAIN Purwokerto | www.stainpurwokerto.ac.id/ 57. STAIN Pekalongan | www.stain-pekalongan.ac.id/ 58. STAIN Kudus | www.stainkudus.ac.id/ 59. UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta | www.uin-suka.ac.id/60. Universitas Jenderal Soedirman Purwokerto | www.unsoed.ac.id61. STPN Yogyakarta | www.stpn.ac.id