Top Banner
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Satuan Pendidikan : SMA Mata Pelajaran : Fisika Kelas/ Semester : X/ I Peminatan : MIA Materi Pokok : Gerak Melingkar dengan Kelajuan Konstan Sub Materi : Percepatan sentripetal Alokasi Waktu : 3 JP (135 menit) A. Kompetensi Inti KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro- aktif serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 :Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah KI 4 : Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
36

RPP percepatan sentripetal

Apr 04, 2023

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: RPP percepatan sentripetal

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran(RPP)

Satuan Pendidikan : SMAMata Pelajaran : FisikaKelas/ Semester : X/ IPeminatan : MIAMateri Pokok : Gerak Melingkar dengan Kelajuan Konstan Sub Materi : Percepatan sentripetalAlokasi Waktu : 3 JP (135 menit)A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur,disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro- aktifserta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atasberbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektifdengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkandiri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3 :Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuanfaktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasaingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,

kebangsaan, kenegaraan dan peradaban terkaitpenyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkanpengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifiksesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 4 : Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkretdan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yangdipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu

menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

Page 2: RPP percepatan sentripetal

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

No Kompetensi dasar Indikator 1. Menyadari kebesaran Tuhan

yang telah menciptakanalam jagad raya besertamanusia yang dilengkapiakal budi sehinnga dapatmerancang peralatan yangmenunjukan gerakan bendamelingkar

1.1 Berdoa sebelum dan sesudahmelakukan sesuatu

1.2 Berserah diri kepadaTuhan apabila gagalmengerjakan sesuatu

1.3 Menghormati umat beragamalain yang sedang beribadah

2. Menghargai kerja individudan kelompok dalamaktivitas sehari-harisebagai wujudimplementasi sikap dalammelakukan percobaan dandiskusi

2.1 Menunjukkan sikap ilmiah( rasa ingin tahu,disiplin, objektif, kritis,tanggung jawab) pada saatpembelajaran berlangsung

2.2 Menunjukkan sikap sosialdalam diskusi kelompok danpresentasi antara lain: kerjasama, peduli, kesungguhandalam bekerja dan menghargaipendapat orang lain

3. Menganalisis besaranfisis pada gerakmelingkar dengan lajukonstan dan penerapannyadalam teknologi

3.1 Menjelaskan percepatansentripetal

3.2 Menerapkan persamaanpercepatan sentripetal untukmenyelesaikan permasalahansederhana

3.3 Menjelaskan gayasentripetal

3.4 Menggambarkan gaya-gayapada motor yang melintasitikungan

3.5 Menerapkan persamaangaya sentripetal untukmenyelesaikan permasalahansederhana dalam kehidupan

Page 3: RPP percepatan sentripetal

sehari-hari.3.6 Menerapkan persamaan

gerak melingkar pada bidangvertikal dalam menyelesaikanpermasalahan

3.7 Menyebutkan minimal duacontoh penerapan gerakmelingkar pada bidangvertikal dan horizontal

4. Menyajikan ide/ gagasanterkait gerak melingkar

4.1 Melakukan diskusi kelompokuntuk menyelesaikan LDS yangdiberikan

4.2 Menggambar gaya-gaya padamotor yang melewati tikungan

4.3 Menyajikan hasil diskusikelompok

4.4 Mempresentasikan hasildiskusi kelompok

Page 4: RPP percepatan sentripetal

C. Tujuan Pembelajaran

2.1Melalui kegiatan berkelompok, peserta didik dapatmenunjukan sikap ilmiah (rasa ingin tahu, disiplin,objektif, kritis, tanggung jawab)

2.2Melalui kegiatan berkelompok, peserta didik dapatmenunjukan sikap sosial (kerja sama, peduli, kesungguhandalam bekerja dan menghargai pendapat orang lain)

3.1Melalui kajian pustaka dan diskusi kelompok, siswa dapatmenjelaskan percepatan sentripetal

3.2Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menerapkanpersamaan sentripetal dalam menyelesaikan permasalahansederhana

3.3Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menjelaskan gayasentripetal pada gerak melingkar

3.4Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menerapkanpersamaan gaya sentripetal dalam penyelesaian masalahsederhana

3.5Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menerapkanpersamaan gerak melingkar bidang vertikal yang berkaitandengan masalah dalam kehidupan sehari-hari

3.6Melalui diskusi informasi dan pengalaman sehari-hari,siswa dapat menyebutkan contoh aplikasi gerak melingkar

4.1Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menggambarkan gaya-gaya yang bekerja pada motor yang melewati tikungan.

4.2Melalui diskusi kelompok, siswa dapat menuliskan hasildiskusinya

4.3Melalui presentasi, siswa dapat menyajikan hasil diskusikelompoknya

D. Materi Pembelajaran

Fakta :

Page 5: RPP percepatan sentripetal

Gerakan mobil/ motor menikung

Kereta luncur (roller coaster) dan kora-kora(swing boat)

Gerak penumpang padapermainan ontang anting

Konsep: Percepatan sentripetal Gaya sentripetal Gerak melingkar pada bidang vertikal

Prinsip:

Percepatan sentripetal selalu mengarah ke pusat lingkaranPersamaan percepatan sentripetal:

as=v2R =ω2.r

Gaya sentripetal mengubah arah gerak lurus menjadi gerakmeligkarPersamaan gaya sentripetal:

Fs=mv2r =mω2r

Page 6: RPP percepatan sentripetal

Prosedur:Benda yang bergerak melingkar seperti elektronmengelilingi inti atom, planet mengelilingi matahari, dllmemiliki besaran-besaran khusus yang berbeda denganbesaran pada gerak lurus. Pada gerak melingkar terdapatpercepatan sentripetal yang arahnya selalu menuju kepusat lingkaran. Percepatan sentripetal dapat dihitungmenggunakan persamaan

as=v2R =ω2.r

Percepatan sentripetal disebabkan karena adanya gayasentripetal yang mengubah arah gerak benda dari geraklurus menjadi gerak melingkar. Gaya sentripetal mengubaharah gerak lurus menjadi gerak meligkar. Besarnya gayasentripetal yang dialami suatu benda dapat dihitungdengan menggunakan persamaan:

Fs=mv2r =mω2r

Page 7: RPP percepatan sentripetal

E. Model dan Metode Pembelajaran

Model pembelajaran kooperatif tipe STAD Metode: diskusi dan informasi, Pendekatan: saintifik

F. Media, Alat dan Sumber belajar

Media: Video, bahan ajar dan LDS

Alat: Sumber belajar: Sumarsono, Joko. 2009. Fisika Untuk SMA/MA Kelas X. Jakarta:Pusat Perbukuan Pendidikan Nasional

Saripudin, Aip. K, Rustiawan, Dede. Suganda, Adit. 2009.Praktis Belajar Fisika Untuk Kelas X. Jakarta: Pusat PerbukanDepartemen Pendidikan Nasional

Buku Pendamping Yang Relevan

Page 8: RPP percepatan sentripetal

G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan KeduaPendekatanSaintifik/

sikap

Sintaks Pembelajaran dan RincianKegiatan

Waktu

Menanya Sikap: disiplin

rasa ingin tahu

Pendahuluan

Guru memberi salam dan mengecekkehadiran siswa

Guru meminta perwakilan siswa untukmemimpin doa

Guru membuka pelajaranFase 1. Menyampaikan tujuan dan memotivasisiswa

Guru menyampaikan tujuanpembelajaran

Guru memberikan motivasi danapersepsiPernahkah kalian berkendaraan danmelewati tikungan? Apa yang kalianrasakan pada saat kendaraan bergerakmenikung?

Guru menyajikan video gerakan padajalan menikung dan gerakan bola yangdiikat dengan tali kemudian diputar

5menit

10

menit

Mengamati,menanyaSikap: teliti,rasa ingin tahu

Kegiatan intiFase 2. Menyajikan informasi

Guru memberikan informasi mengenaipercepatan sentripetal (siswamemperhatikan penjelasan guru) Guru menjelaskan materi percepatansentripetal dan gaya sentripetal

Guru memberikan contoh soal yangberkaitan dengan percepatansentripetal, gaya sentripetalserta penerapannya dalam kehidupansehari-hari.

15menit

Page 9: RPP percepatan sentripetal

Sambil membimbing siswa dalammenyelesaikan contoh soal.

Meminta salah satu siswa untukmenuliskan jawabannya di papantulis. Memastikan setiap siswatelah mengetahui jawaban contohsoal yang benar.

Siswa menyebutkan contoh aplikasigerak melingkar pada bidangvertikal dan horizontal

Memberikan pelatihan lanjutandengan meminta siswa mengerjakansoal yang telah disiapkan (jikadiperlukan. Untuk menambah pemahaman siswamengenai contoh soal yang telah diberikansebelumnya)

Sikap: disiplin

Fase 3. Mengorganisasikan siswa ke dalam

kelompok belajar

Guru membagi siswa dalam kelompokberjumlah 4-5 orang

5menit

Mengasosiasi,mencobaSikap: teliti,disiplin, rasaingin tahu,tanggung jawab,kerjasama,peduli

Fase 4. Membimbing Kelompok Bekerja dan

Belajar

Guru membagikan LDS kepada siswa Siswa diberikan kesempatan untukmencari data/ informasi dariberbagai buku sumber untukmemecahkan masalah yang terdapatpada LDS.

Siswa berdiskusi secara intensifuntuk memecahkan masalah yangterdapat pada LDS dengan rasatanggung jawab dan selalu aktifdalam menyumbang pendapat untukmenyelesaikan masalah tersebut.

45menit

Page 10: RPP percepatan sentripetal

Guru menilai sikap siswa dalam diskusikelompok dan membimbing/ menilaikemampuan siswa dalam menerapkan konsepdan prinsip dalam pemecahan masalah.

Mengkomunikasikan, menanya

Sikap: jujur,tanggung jawab,menghargaipendapat

Fase 5. Evaluasi

Perwakilan kelompok mempresentasikanhasil diskusi kelompoknya

Kelompok lain menanggapi presentasikelompok yang bersangkutan

Guru menanggapi hasil presentasiuntuk memberi penguatan pemahamandan mengklarifikasi miskonsepsi.

Guru menilai kemampuan siswa saat presentasi Guru menjelaskan materi yang belumjelas dalam diskusi kelompok.

Guru memberikan kuis

35menit

Fase 6. Pemberian penghargaan

Guru memberikan penghargaan kepadakeompok terbaik

5menit

Penutup Guru membimbing peserta didikmenyimpulkan pembelajaran secarakeseluruhan

Guru memberikan tugas rumah kepadapeserta didik

Menginformasikan kepada siswatentang rencana kegiatanpembelajaran untuk pertemuan-pertemuan berikutnya yaitu tentanghubungan roda-roda pada gerakmelingkar beraturan.

Guru menyampaikan salam penutup.

15menit

Page 11: RPP percepatan sentripetal

H. Penilaian hasil belajar

1. Prosedur Penilaian(a) Penilaian Pengetahuan(b) Penilaian Keterampilan (c) Penilaian Sikap

2. Teknik Penilaian(a) Penilaian Pengetahuan

Teknik : Tes tulis Jenis : LDS, quiz, PR, Ulangan Harian

(b) Penilaian Proses Penilaian Keterampilan (keterampilan berkomunikasi)Teknik : Lembar observasi keterampilan selama siswa

diskusi kelompok dan presentasiPada saat presentasi, yang dinilai:

Penyajian dan pengolahan data Presentase Jawaban pertanyaan

Penilaian Sikap Teknik : Lembar observasi sikap siswa selama siswa

melakukan diskusi kelompok dan presentasiAspek yang dinilai difokuskan pada sikap:

Rasa ingin tahu Kejujura Kedisiplinan

Tanggung jawab Peduli Kerja sama

I. Instrumen (Terlampir)

Singaraja, Maret2015

Guru Pamong

…………………………….NIP.

Mahasiswa PPL

Maria HerlinaMoi

Mengetahui Kepala SMAN2 Singaraja

Page 12: RPP percepatan sentripetal

…………………………….NIP.

Catatan Kepala Sekolah............................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................Lampiran 1 LDS

LEMBAR DISKUSI SISWAPERCEPATAN SENTRIPETAL

Mata Pelajaran : FisikaKelas/Semester : X/IMateri Pokok : Percepatan sentripetal Alokasi Waktu : 40 menit

Kelompok : …………………….Anggota:

1. …………………………………………..2. …………………………………………..3. …………………………………………..4. …………………………………………..

A. Indikator3.1Melalui kajian pustaka dan diskusi kelompok, siswa dapat

menjelaskan percepatan sentripetal3.2Bersama anggota kelompoknya, siswa dapat menerapkan

persamaan sentripetal dalam menyelesaikan permasalahansederhana

3.3Melalui kajian pustaka dan diskusi, siswa dapatmenjelaskan gaya sentripetal pada gerak melingkar

Page 13: RPP percepatan sentripetal

3.4Bersama anggota kelompok, siswa dapat menerapkanpersamaan gaya sentripetal dalam penyelesaian masalahsederhana

3.5Bersama anggota kelompoknya, siswa dapat menerapkanpersamaan gerak melingkar bidang vertikal yang berkaitandengan masalah dalam kehidupan sehari-hari

B. Diskusikan dengan teman kelompokmu!

1. Pada gambar disamping, manakah komponenyang berlaku sebagai gayasentripetal?

2. Apa peranan gayasentripetal pada gerakmelingkar?

3.

Gambar di sampingmenunjukan sebuah motoryang melintas di tikungan.Gambarkan gaya-gaya yangberlaku pada gambar disamping!

4. Mengapa pembalap tersebut tidak jatuh walaupun ia memiringkan badannya pada saat menikung?

5. Sebuah benda bergerak melingkar dengan jari-jari lintasan 50 cm seperti gambar berikut.

   Jika massa benda 200 gram dan percepatangravitasi 10 m/s2, tentukan besar tegangantali ketika benda berada di titik tertinggi!

Page 14: RPP percepatan sentripetal

6. Sebuah mobil dengan massa 2ton bergerak dengankecepatan 20 m/s menempuhlintasan dengan jari-jari100 m. Jika kecepatan gerak mobil20 m/s tentukan gaya Normalyang dialami badan mobilsaat berada di puncaklintasan!

Page 15: RPP percepatan sentripetal

Jawaban Lembar Diskusi SiswaNo Jawaban Skor 1. Yang berlaku sebagai gaya sentripetal adalah gaya

tegangan tali tersebut2

2. Gaya sentripetal mengubah arah gerak benda dari geraklurus menjadi gerak melingkar

2

3. 3

4. Pembalap tidak jatuh karena ada hubungan antara sudutkemiringan motor, kecepatan motor dan jari-jarilintasan yang membuat jumlah gayanya nol dan torsinyanol juga. Kalau jumlah gaya dan torsinya nol, makapembalap tidak akan terjatuh.

2

5.Diket :

r=50cm=0,5m;m=200g=0,2kg;g=10ms2;v=10m

s

............. 2Dit : Fs=.......?

......................................................

................................. 1

Jawab :

Untuk benda yang bergerak melingkar berlaku

Uraikan gaya-gaya yang bekerja pada benda saat beradadi titik tertinggi (aturan : gaya yang ke arah pusatadalah positif, gaya yang berarah menjauhi pusatadalah negatif)

Persamaan:

6

Page 16: RPP percepatan sentripetal

T+W=∑F

T+m.g=mv2

r⇒T+0,2kgx10m

s2=0,2kg

(10ms)2

0,5mT+2N=40N⇒T=40N−2N=38N...........................2

Jadi gaya tegangan talinya adalah sebesar 38N ........................................... 1

6. Gaya-gaya saatmobil di puncak

lintasan :

Diket :m=2ton=2000kg;r=100m;v=20m

s

Dit : Fs=.......?

.................................

............. 1Jawab : Fs=.......? ........................................................... 1Hukum Newton GerakMelingkar:......................

2

∑F=mv2r

W−N=mv2r

(m.g)−N=mv2r

⇒(2000kg.10ms2)−N=

2000kg.(20ms)2

100m

20000kgms2

−N=8000N

⇒N=20000N−8000N=12000N

Jadi, gaya normal yang dialamibadan mobil adalah sebesar 12000N........................................ 1

5

Jumlah 20

Page 17: RPP percepatan sentripetal

Keterangan:Skor maksimal = 20

Nilai = Jumlahskor20x100

Page 18: RPP percepatan sentripetal

Lampiran 2 QuisSoal kuis

1.Jelaskan percepatan sentripetal dan gaya sentripetal!2.Sebuah benda berputar mengikuti lintasan melingkar dengankelajuan tetap 3 m/s. Jika jari-jari lintasan lingkaranadalah 30cm, hitunglah percepatan sentripetal bendatersebut!

No Kunci Skor

1. Percepatan sentripetal: percepatan yang arahnya selalu menuju ke pusat lingkaran ..............................................................................................2

Gaya sentripetal: gaya yang dialami oleh benda yang bergerak melingkar yang mengubah arah gerakbenda dari gerak lurus menjadi gerak melingkar ..............................................................................................2

4

2. Diket : v = 3m/s; r = 30cm =0,3m............................................................1Dit :

as=...?...................................................................................1

Jawab :

as=

v2r

=(3ms)

2

0,3m=

9m2

s20.3m

=30ms2

.............................2

5

Page 19: RPP percepatan sentripetal

Jadi, percepatan sentripetal benda tersebut adalahsebesar 30 m/s2 ............1

Total 9

Keterangan:Skor maksimal = 9

Nilai = Jumlahskor9x100

Page 20: RPP percepatan sentripetal

Lampiran 3 Latihan

Soal latihan

1. Bulan mengelilingi bumi dengan orbit hampir berbentuk

lingkaran dengan jari-jari 384.000 km dan periode selama

27,3 hari. Hitunglah percepatan sentripetal bulan

mengelilingi bumi!

2. Sebuah benda bermassa 100 gram bergerak melingkar beraturan

dengan kelajuan 3 m/s. Jika jari-jari lintasan 40 cm,

hitunglah gaya sentripetal yang dialami oleh benda tersebut!

No. Rubrik Penskoran Skor

1. Diket:

r=384.000km=3,84x108m r

T=27,3 hari T=27,3x24x3600s=2358720s

.............................. 2

Dit : as=.....?

.................................................

.......................................... 1

Jawab:

Dalam satu putaran, bulan menempuh jarak 2πr

dengan r=3,84x108m sehingga laju bulan dalam

orbitnya mengitari bumi adalah

v=2πrT

v=6,28 (3,84x108m)2358720s =

24,1152x108m2358720s =1,02x108ms

8

Page 21: RPP percepatan sentripetal

................ 2

Karena

as=v2r

=(1,02x108ms)

2

3,84x108m=

1,04x1016m2

s2

3,84x108m=0,27x108m

s2

..

.... 2

Jadi, percepatan sentripetal bulan mengelilingi

bumi adalah sebesar 0,27x108

m/s2 .............................................

......................................... 1

2. Diket:

m=100g=0,1kgv=3msr=40cm=0,4m

.................................................

..................... 2

6

Page 22: RPP percepatan sentripetal

Dit : Fs=....?

.................................................

........................................... 1

Jawab:

Fs=m.v2r

=(0,1kg)(3ms)

2

0,4m=

0.9m2

s20,4m

=2,25N...........

............. 2

Jadi, gaya sentripetal yang dialami oleh benda

adalah sebesar 2,25 N.... 1Jumlah skor 14

Keterangan:

Skor maksimal = 14

Nilai = Jumlahskor14x100

Page 23: RPP percepatan sentripetal

Lampiran 4 Tes Pengetahuan

Soal tes tertulis

1. Apa yang dimaksudkan dengan percepatan sentripetal?

2. Sebuah gerinda berputar dengan kecepatan sudut tetap 360

rpm. Pada gerinda tersebut terletak sebuah partikel yang

berjarak 10 cm dari poros gerinda. Hitunglah percepatan

sentripetal partikel tersebut!

3. Jelaskan apa yang dimaksudkan dengan gaya sentripetal?

4. Sebuah balok 50 gram diikat pada ujung tali sepanjang 1 m

dan berputar dalam lintasan melingkar horisontal dengan

kelajuan sudut 2πrad

s . Hitunglah gaya tegangan tali!

5. Seorang pengendara sepeda motor akan mempertontonkan

kebolehannya dengan mengendarai motornya dalam suatu bola

berongga berdiameter 10 m, secara melingkar. Ia mengendarai

motornya dengan kecepatan 40 km/jam.

a. Berapakah beban yang diterima jok motor saat motor beradadi bagian atas bola bila berat pengendara 60 N dan g = 10m/s2?

b. Berapakah kecepatan minimum motor agar dapat bertahanberjalan di bagian atas rongga tanpa jatuh?

6. Sebutkan 2 contoh aplikasi gerak melingkar bidang

vertikal?

No Kunci Skor1. Percepatan sentripetal yaitu percepatan yang selalu

mengarah ke pusat

lingkaran...........................................

....................................................

.... 2

2

Page 24: RPP percepatan sentripetal

2.Diket :

ω=360rpm=360. π30

rads=12πrad

s ;r=10cm=0,1m ............. 2

Dit : as=.....?

....................................................

....................................... 1

Jawab :

as=ω2.r=(12πrads)

2. (0,1m)=14,4π2m

s2 ..................................... 2

Jadi, percepatan sentripetal benda adalah 14,4π2m

s2

.............................. 1

6

3. Gaya sentripetal: gaya yang menyebabkan perubahan

arah gerak benda dari gerak lurus menjadi gerak

meingkar .................................... 2

2

4.Diket : m=50g=0,5kg ; r=1m

; ω=2πrad

s

.................................. 2

Dit : Fs=.....?

....................................................

...................................... 1

Jawab :

Fs=m.ω2r=(0,5kg).(2πrads)

2. (1m )=2π2N

...............

..................... 2

6

Page 25: RPP percepatan sentripetal

Jadi, gaya tgangan talinya adalah 2π2N

....................................................

.... 15.

Diket :

w=60N⇒w=m.g⇒m=wg

=60N10m

s2=6kg

v=40kmjam

=11,11ms;d=10m⇒r=

12d=

12

(10)=5m;g=10ms2

...

.. 2

Dit :N=.....?vmin=....?

.......................................

................................................. 1

Jawab :

a. Berdasarkan hukum II Newton:

∑F=m.a

N+w=m.v2

r⇒N=m.v

2

r−w⇒ w=m.g

N=6kg (11,11)2

5m−6kg.10m

s2=88,12N

.......

7

Page 26: RPP percepatan sentripetal

........ 2

Jadi, beban yang harus ditahan adalahsebesar 88,12 N..... 1

b. Agar dapat tetap bertahan maka N = 0

F=w=mv2

rw.r=m.v2⇒ (m.g)r=m.v2⇒v2=m.g.r

m⇒v=√g.r=√10kg.5m=√50=7,071ms

.............

............. 2

Jadi, kecepatan minimum agar motor dapat

bertahan adalah sebesar 7,071ms

..........................................

................... 1

6. Contoh: kereta luncur (roller coaster ) dan kora-kora

(swing boat)....... 2

2

Jumlah 29Keterangan:

Skor maksimal = 29

Nilai = Jumlahskor29x100

Page 27: RPP percepatan sentripetal

Lampiran 5 Rubrik Penilaian Sikap

PENILAIAN SIKAP INDIVIDU

(OBSERVASI)

Materi : Gerak MelingkarKls/ Smstr : X MIA/ 1 Materi : Gerak Melingkar

No. Nama

Rasaingintahu

Jujur

Disiplin

Tngg jawab

Kerjasama

Peduli

Predikat

1.2.3.4.5. 6. Dst

Keterangan:Skor maksimal = 4 x5 = 20

Nilai = Jumlahskor20x100

Page 28: RPP percepatan sentripetal

*Pedoman rubrik penskoran:

Aspek Kriteria Skor IndikatorRasaigintahu

Baik sekali(A)

4 Sangat antusias dalam mengamatidan aktif dalam kegiatan kelompok

Baik (B) 3 Cukup antusias namun aktif dalamkegiatan ketika disuruh

Cukup baik(C)

2 Cukup antusias dan baru aktifdalam kegiatan kelompok ketikadisuruh

Kurang baik(D)

1 Tidak antusias dan tidak aktifdalam kegiatan kelompok

Disiplin

Baik sekali(A) 4 Selalu disiplin dalam proses

pembelajaran

Baik (B) 3 Sering disiplin dalam prosespembelajaran

Cukup baik(C) 2 Kadang-kadang disiplin dalam

proses pembelajaranKurang baik(D) 1 Tidak pernah disiplin dalam

proses pembelajaran

Objektif

Baik sekali(A) 4 Sangat objektif dalam mengamati

dan dalam melakukan percobaan

Baik (B) 3 Cukup objektif dalam mengamatidan dalam melakukan percobaan

Cukup baik(C) 2 Kurang objektif dalam mengamati

dan dalam melakukan percobaanKurang baik(D) 1 Tidak objektif dalam mengamati

dan dalam melakukan percobaan

Kritis

Baik sekali(A) 4 Selalu menunjukan sikap kritis

dalam melakukan percobaan

Baik (B) 3 Cukup menunjukan sikap kritisdalam melakukan percobaan

Cukup baik(C) 2 Kurang menunjukan sikap kritis

dalam melakukan percobaanKurang baik(D) 1 Tidak menunjukan sikap kritis

dalam melakukan percobaanBaik sekali 4 Selalu menunjukan sikap

Page 29: RPP percepatan sentripetal

Bertanggungjawab

(A)bertanggung jawab dalammengerjakan LKS sertamempresentasikan hasil

Baik (B) 3Sering bertanggung jawab dalammengerjakan LKS sertamempresentasikan hasil

Cukup baik(C) 2

Cukup bertanggung jawab dalammengerjakan LKS sertamempresentasikan hasil

Kurang baik(D) 1

Tidak bertanggung jawab dalammengerjakan LKS sertamempresentasikan hasil

Page 30: RPP percepatan sentripetal

PENILAIAN SIKAP SOSIAL

(OBSERVASI)

Materi : Gerak MelingkarKls/ Smstr : X MIA/ 1 Materi : Gerak MelingkarKelompok :

No. Nama siswa Aspek yg diamati

Hasilpengamatan

1 2 3 41. 1. Kesungguhan dalam

mengerjakan tugas kelompok

2. Peduli

3. Kerja sama antar siswa

4. Menghargai pendapat teman dalam 1 kelompok

5. Menghargai pendapat teman kelompok lain

2. Dst

Keterangan:Skor maksimal = 4 x5 = 20

Nilai = Jumlahskor20x100

Page 31: RPP percepatan sentripetal

Lampiran 6 Penilaian DiriLEMBAR PENILAIAN DIRI

Mata Pelajaran : FisikaKelas/Semester : X/1Kompetensi : KD 3.5Bacalah pernyataan dibawah ini dengan seksama, dan berikan tanda ¿) sesuai dengan keadaan dirimu yang sebenarnya. (Kejujuran kunci kesuksesan)

No Penyataan Ya Tidak

1.

Saya mengikuti pembelajaran dengan penuh perhatian

2.

Saya selalu aktif dalam kegiatan pembelajaran

3.

Saya bertanggung jawab dalam kegitan pembelajaran

4.

Saya bertoleransi terhadap teman dalammelakukan diskusi kelompok

5.

Saya kreatif dalam melakukan percobaan

6.

Saya jujur dalam memberikan data hasilpercobaan

7.

Saya berani menunjukkan rasa keingintahuan

8.

Saya menghargai pendapat teman dalam berdiskusi dan presentasi

- Rekapitulasi hasil penilaian diri

No Nama Pesertadidik

Skor pernyataan No

Skor Nilai

1 2 3 4 5 6 7 8

12

Page 32: RPP percepatan sentripetal

345 Dst

Nilai = Totalskorperolehan8 x 100

Page 33: RPP percepatan sentripetal

Lampiran 7 Penilaian Teman SejawatLEMBAR PENILAIAN TEMAN SEJAWAT

Mata Pelajaran : FisikaKelas/Semester : X/1Kompetensi : KD 3.5Nama peserta didik yang diamati :Waktu Pengamatan :

No PenyataanMuncul

Ya Tidak

2. Aktif dalam kegiatan pembelajaran

3. Bertanggung jawab dalam kegitan pembelajaran

4. Toleransi terhadap teman dalam melakukan diskusi kelompok

5. Kreatif dalam melakukan percobaan

6. Jujur dalam memberikan data hasil percobaan

7. Menunjukkan rasa keingintahuan

8. Menghargai pendapat teman dalam berdiskusi dan presentasi

- Penilaian Teman SejawatNo Nama

Pesertayang

diamati

Nama Pengamat Skor pernyataan No Skor Nilai1 2 3 4 5 6

1

Page 34: RPP percepatan sentripetal

Nilai = Totalskorperolehan7 x 100

Penilaian akhir sikap

Nilai sikap dikualifikasi menjadi predikat sebagai berikutSB = Sangat Baik = 80-100 C = cukup = 60-69B = Baik = 70-79 K = Kurang = < 60

NRSIKAP=(NOB1 + NOB2 + NDIRI +NTS)

4

Page 35: RPP percepatan sentripetal

Lampiran 8 Penilaian KeterampilanPENILAIAN KETERAMPILAN

(KINERJA PRESENTASI)

Mata Pelajaran : Fisika Kelas /semester : X/ 1Kompetensi : 3.5

No Nama kelompokPenyajian

danpengolahan data

Presentasi

Bertanyadan

Menjawab

Jumlah

Skor

Keterangan

(1) (2) (3)12345 Dst...

Rubrik PenilaianNo Indikator Deskripsi

1 Penyajian danpengolahandata

4. Menuliskan data dengan tepat, pengolahandata tepat

3. Menuliskan data dengan tepat, pengolahankurang tepat

2. Menuliskan data dengan tepat, pengolahantidak tepat

1. Menuliskan data kurang tepat, pengolahandata tidak tepat

2 Penguasaanmateri yangdipresentasikan(Presentasi)

4. Menunjukkan penguasaan materi presentasidengan sangat baik

3. Menunjukkan penguasaan materi presentasidengan cukup baik

2. Menunjukkan penguasaan materi presentasidengan kurang baik

1. Menunjukkan penguasaan materi presentasi

Page 36: RPP percepatan sentripetal

dengan sangat kurang baik

3

Kemampuanmempertahankan danmenanggapipertanyaanatausanggahan(Bertanya danMenjawab)

4. Mampu mempertahankan dan menanggapipertanyaan/ sanggahan dengan bijaksana

3. Mampu mempertahankan dan menanggapipertanyaan/ sanggahan dengan cukup baik

2. Kurang mampu mempertahankan danmenanggapi pertanyaan atau sanggahandengan baik

1. Sangat kurang mampu mempertahankandanmenanggapi pertanyaan atau sanggahan

Nilai = JumlahSkor12 x 100