Top Banner
PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam
17

PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Jul 13, 2019

Download

Documents

hacong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN2015-2019

Oleh : Muhammad Islam

Page 2: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

1.GROUP BOSOWA2. Beberapa Isu Strategis

3. Program-program PDI Perjuangan

1. Latar Belakang Platform Ekonomi PDI Perjuangan

Outline.

Page 3: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Trisakti Bung Karno

• BERDAULAT SECARA POLITIK

• BERDIKARI DALAM LAPANGAN EKONOMI

• BERKEPRIBADIAN DALAM KEBUDAYAAN

Page 4: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

1. Latar Belakang Platform Ekonomi PDI Perjuangan

2. Beberapa Isu Strategis

Outline.

3. Program-program PDI Perjuangan

Page 5: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Isu Strategis: Hilangnya Kedaulatan Pangan

Sumber: BPS

Page 6: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Isu Strategis: Utang Luar Negeri (Rp2371,39 T Desember 2013)

Sumber: BPS

Page 7: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Isu Strategis: Kesenjangan yang Makin Melebar (Gini Ratio)

0.355

0.3080.329

0.363 0.3640.35

0.37 0.380.41 0.41 0.413

0.000

0.050

0.100

0.150

0.200

0.250

0.300

0.350

0.400

0.450

1996 1999 2002 2005 2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013

Sumber: BPS

Page 8: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Isu Strategis: Angka Kemiskinan yang Masih Tinggi

Note : Persentase Kemiskinan Indonesia tahun 2012 sebesar 11,66% dan 2013 sebesar 11,47%

Page 9: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

1. Latar Belakang Platform Ekonomi PDI Perjuangan

2. Beberapa Isu Strategis

3. Program-program Ekonomi PDI Perjuangan

Outline.

Page 10: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Program untuk Menciptakan Kedaulatan Pangan

• Untuk menciptakan ketahanan dan kedaulatan pangan serta pembangunan pertanian secara umum, sejumlah program strategisnya adalah: Pembentukan Bank Petani Pembangunan infrastruktur pertanian terpadu Penguatan kelembagaan petani kecil Pembatasan alih guna tanah subur untuk kegiatan non-

pertanian dan pengembangan lahan pertanian baru di luar Jawa dan Bali

Page 11: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Program untuk Mengatasi Serbuan Barang Impor

• Untuk mengatasi serbuan impor barang-barang kebutuhan pokok, program-program strategisnya adalah: Peningkatan ekspor dan daya saing serta penurunan impor Pengaturan pasar yang adil antara pengusaha ritel

kecil, menegah dan besar Perlindungan pasar dalam negeri melalui pemberantasan

penyelundupan dan pengawasan bea cukai, serta peningkatan daya saing melalui Standar Nasional Indonesia

Pengintegrasian perdagangan domestik secara efisien

Page 12: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Program Mengatasi Kemiskinan, Kesenjangan, dan Pengangguran

• Untuk mengatasi kemiskinan, kesenjangan sosial dan pengangguran, program-programnya strategisnya adalah: Implementasi Sistem Jaminan Sosial yang efisien dan

berkelanjutan Pemberlakuan Standar Pelayanan Minimum atas pelayanan

public Peningkatan SDM melalui pendidikan formal dan non-

formal Penciptaan lapangan kerja dalam berbagai sektor, terutama

industri pengolahan dan pariwisata

Page 13: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Program untuk Mengatasi Defisit Energi

• Untuk mengatasi defisit energi, program-program strategisnyaadalah: Tatakelola sumber energi yang berpihak pada industri dan investor

nasional Peningkatan diversifikasi dan bauran energi yang tak bergantung

pada BBM (bahan bakar minyak) – terutama denganmeningkatkan penggunaan gas dan energi baru dan terbarukan

Peningkatan produksi dan cadangan BBM dalam negeri danpeningkatan efisiensi penggunaan BBM dalam negeri

Pengalihan subsidi energi untuk pengembangan energi baru danterbarukan

Page 14: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Program untuk Mengatasi Deindustrialisasi

• Untuk mengatasi proses deindustrialisasi secara sistemik, program-program strategisnya adalah: Pembangunan industri pengolahan sumber daya alamRevitalisasi industri manufaktur Penguatan Sistem Inovasi Nasional melalui sinkronisasi

kelembagaan pemerintah, pelaku industri dan dunia pendidikan

Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) nasional agar “Merek Indonesia” makin menyebar dan kuat di pasar global

Page 15: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Program untuk MengatasiInfrastruktur yang Buruk

• Untuk mengatasi persoalan buruknya kualitasinfrastruktur nasional, program-program strategisnyaadalah: Infrastruktur transportasi sebagai salah satu prioritas

pembangunan Pembuatan kebijakan transportasi massal yang

aman, nyaman, merata dan efisien Pembangunan sistem transportsi laut yang merata, efisien

dan memadai

Page 16: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Program untuk KemandirianPasar Keuangan & Perbankan

• Untuk mengembalikan kemandirian di sektor pasar uangdan perbankan, program-program strategisnya adalah: Pembatasan kepemilikan dan penguasaan asing pada bank-

bank nasional Pemberlakuan azas resiprokal agar perbankan nasional

dapat beroperasi di luar negeri Inklusi keuangan dan pengembangan pembiayaan mikroBank BUMN sebagai Agen Pembangunan

Page 17: PROGRAM EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015 … EKONOMI PDI PERJUANGAN 2015-2019 Oleh : Muhammad Islam 1.GROUP BOSOWA 2. Beberapa Isu Strategis 3. Program-program PDI Perjuangan 1. Latar Belakang

Merdeka!!!Terima Kasih…