Top Banner

of 15

Pneumonia

Mar 10, 2016

Download

Documents

FridaZoraya

Pneumonia
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • PNEUMONIA

  • KLASIFIKASIPneumonia komunitas didapatInfeksi yang terjadi dalam 48 jam setelah dirawat di rumah sakit selama > 14 hariCth : Streptococcus pneumoniae, M. pneumoniae, C. pneumoniae, Legionella spPneumonia nosokomialInfeksi yang berkembang setelah > 2 hari dirawat di rumah sakitCth : basil gram (70%), basil gram + (30%)

  • Pneumonia aspirasi (anaerob)Terjadi setelah ada aspirasi isi oesophagusPneumonia oportunistikTerjadi karena penekanan sistem imun (steroid, kemoterapi, HIV)Pneumonia rekurenTerjadi karena bakteri aerob dan anaerob pada penyakit fibrosis kistik dan bronkiektasis

  • FAKTOR RESIKO PNEUMONIAUsia >65 tahun,
  • PENATALAKSANAAN PNEUMONIA KOMUNITAS DENGAN SKOR CRB-65Skor 1 untuk setiap point berikut ;Konfusi (GCS < 8 atau disorientasi baru)Laju respirasi 30/menitTekanan darah (TDS 90 mmHg atau TDD 60 mmHgUsia 65 tahun0(1,2%)1 atau 2(5-12%)3 atau 4(33-48%)KemungkinanSesuaiDenganPengobatandirumahPertimbangkanUntukDirujukKe rumahsakitSegera rawatDirumah sakitMortalitas yang diakibatkan

  • PEMERIKSAAN PENUNJANGTes darah rutinAnalisa gas darah (indentifikasi gagal napas)Mikrobiologi (isolasi bakteri)Serologi (identifikasi Mycoplasma)Radiologi

  • PENATALAKSANAANTindakan suportifPertahankan PO2 > 8 kpa dan resusitasi cairan intravena (inotrop)Bantuan ventilasiFisioterapi dan bronkoskopiTerapi antibiotik awal (empirik)

  • LIMITED TO KELOMPOK 3PATOGENESIS PNEUMONIA NOSOKOMIAL

    LIMITED TO KELOMPOK 3

  • Penatalaksanaan CAP pada pasien yang dirawat di rumah sakit menggunakan skor CURB-65 yang baru divalidasiMortalitas yang diakibatkan

  • HAP atau VAP atau HCAPOnset dini (< 4 hari di rumah sakit) + tidak ada faktor risiko untuk patogen MDR)Onset lambat (>4 hari di rumah sakit) + faktor risiko untuk patogen MDRS.pneumoniae, H.influenza, S.aureus (sensitif metisilin), basil gram negatif sensitif antibiotikSemua onset dini patogen HAP + patogen MDR misalnya : P.aeruginosa, K.pneumonia, Acinetobacter spTerapi antibiotik spektrum sempit (seftriakson, fluorokuinolon)Terapi antibiotik spektrum luas (sefalosporin antipseudomonas, karbapenem, inhibitor beta laktam)Vankomisin atau linezolidOnset + resiko patogenMDRPatogen yangmungkinpengobatan

  • PATOFISIOLOGI PNEUMONIA ASPIRASI

    ***************