Top Banner
0 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA 2018
48

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

Mar 13, 2023

Download

Documents

Khang Minh
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

0 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Page 2: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

1 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

PETUNJUK PENGGUNAAN

I. KEBUTUHAN SOFTWARE

Aplikasi Masterplan Drainase Kota Surakarta adalah aplikasi berbasis web, sehingga untuk menjalankan

aplikasi ini dilakukan pada web browser seperti internet explorer , mozila , atau chrome (rekomendasi)

Selain dari komputer dan laptop aplikasi ini dapat dibuka melalui gadget (hp, tablet dll).

II. INSTALLASI SISTEM

II. 1. Installasi Pada Komputer Lokal (stand alone)

XAMPP merupakan tool perangkat lunak , dimana pada XAMPP terdapat beberapa

perangkat lunak yang otomatis akan terinstal dan mengkontigurasinya. Perangkat

lunak yg ada pada XAMPP adalah apache , mySQL , PHP ,dan PHP My Admin .

a. Apache

Apache bersifat opensource , artinya setiap orang boleh menggunakannya ,

mengambil dan bahkan ngerubah kode progamnya .

Tugas utama apache adalah menghasilkan halaman web yang benar kepada

peminta

b. PHP

Bahasa pemrograman PHP merupakan bahasa pemrograman untuk membuat

web yang bersifat serve-side scripting . php memungkinkan kita untuk membuat

halaman web yang bersifat dinamis . PHP dapat dijalankan pada berbagi macam

operating system ( OS ) , misalnya windows , linux , dan mac os. Selain apache,

php juga mendukung web server lain semisal microsoft iis , caudim , pws dan lain

lain.

PHP juga mendukung system manajemen database orade , microsoft acces ,

interbase, d-base , postgresql dan sebagainya .

Hingga kini php sudah berkembang hingga versi ke 5. PHP 5 mendukung semua

eksensi terbaru mySQL , pengembangan web service dengan SOAP dan REST ,

serta ratusan peningkatan kemampuan lainnya dibandingkan versi sebelumnya .

sama dengan web server lainnya . PHP juga bersifat open source sehingga setiap

orang dapat menggunakan dengan gratis .

Page 3: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

2 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

c. mySQL

SQL merupakan kepanjangan dari struktur query language . SQL merupakan

bahasa terstruktur yang khusus digunakan untuk mengolah database SQL

digunakan untuk mengolah database SQL pertama kali didenifisikan oleh

american nasional standards institute ( ANSI ) pada tahun 1986. MySQL adalah

sebuah system manajemen database yg bersifat open sorce. MySQL dibuat dan

dikembangkan oleh mySQL AB yang berada diswedia .

MYSQ dapat digunakan untuk membuat dan mengolah database beserta isinya .

Kita dapat memanfaatkan MSQL untuk menambahkan , mengubah dan

menghapus data yang berada dalam database . MYSQL merupakan system

manajement database yang bersifat at relational , artinya data-data yang di kelola

dalam database akan di letakkan pada beberapa tabel yang terpisah sehingga

manipulasi data akan menjadi jauh lebih cepat.

d. PHP MY ADMIN

Pengelolahan database dengan MSQL harus dilakukan dengan mengetikkan

baris-baris perintah (Command Line) untuk setiap maksud tertentu . Jika anda

ingin membuat database , ketikkan baris perintah yang sesuai untuk membuat

database . begitu juga jika kita ingin menghapus database dengan cara mengetik

perintah SQL untuk menghapus data pada (Command Line). Hal ini tentu cukup

menyulitkan karena kita harus menghafal dan mengetikkan perintah-perintah SQL

satu persatu .

Banyak sekali perangkat lunak yang dapat di manfaatkan untuk mengolah

database MSQL , salah satunya adalah PHP MY ADMIN . Dengan PHP MY

ADMIN kita dapat membuat , mengisi data dan lain-lain dengan mudah tanpa

harus menghafal perintah SQL.

Berikut ini langkah-langkah untuk menginstal XAMPP pada komputer kita:

a. Jalankan instalasi program XAMPP dengan cara klik dua kali pada file

installernya. Apabila tampil seperti gambar di bawah ini , klik tombol YES

atau matikan terlebih dahulu Antivirus yang ada pada komputer anda .

Page 4: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

3 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

b. Apabila muncul jendela seperti nampak pada gambar di bawah ini , maka

periksa terlebih dahulu user account control (UAC) pada windows anda

, caranya adalah dengan mengetikkan “UAC” pada search , kemudian

tekan tombol ENTER.

c. Berikutnya akan tampil window user account control (UAC) seperti

nampak pada gambar di bawah ini . turunkan level UAC pada level paling

bawah , kemudian lanjutan installasi XAMPP tadi.

Page 5: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

4 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

d. Pada gambar diatas, klik tombol OK , maka akan tampil jendela baru

seperti nampak pada gambar dibawah ini kemudian klik tombol NEXT .

e. Berikutnya akan tampil di jendela baru yang berisikan komponen yang

akan di install . pilih semua atau install semua komponen dengan cara

centang semua , kemudian klik tombol next.

Page 6: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

5 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

e. Jendela berikutnya berfungsi untuk directori, dimana aplikasi XAMPP akan

di install. seperti nampak pada gambar dibawah ini. kemudia klik tombol

next.

Page 7: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

6 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

f. Berikutnya akan keluar jendela proses installasi seperti nampak pada

gambar di bawah ini , tunggu beberapa saat sampai proses installasi

selesai.

g. Apa bila proses installasi selesai akan tampil konfirmasi bahwa installasi

telah selesai seperti nampak pada gambar dibawah ini.

h. Untuk menjalankan XAMPP , double klik pada XAMPP control panel

sehingga akan tampil jendela seperti nampak pada gambar dibawah ini .

Pada apche dan mysql klik tombol start.

Page 8: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

7 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

i. Untuk mengetahui apache sudah running. Buka internet explorer atau

chrome, kemudian ketikkan pada alamat url “localhost” dan jika tampil

seperti gambar dibawah ini, berarti telah sukses instalasinya.

j. Copykan source sistem pada folder htdocs (misal di folder asettanah)

kemudian buat database (misal database tanah) dari PHPMyadmin dan

import source database yang berekstensi .sql

k. Setting koneksi pada file config.php di folder library, sesuaikan database,

user dan passwordnya (rata rata installasi baru pada xampp mempunyai

user : root dan passwordnya kosong)

l. Untuk membuka silahkan ketik di browser anda misal localhost/

masterplan

Page 9: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

8 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

II. 2. Installasi Pada Komputer Server Installasi pada komputer server biasanya kita memakai utilitas yaitu FileZilla, WinSCP

dan lain lain untuk mengakses server yang biasanya disediakan oleh OPD Diskominfo

masing – masing Kabupaten / Kota.

Gambar tampilan contoh FileZilla dan WinSCP

Selain itu biasanya kita mendapatkan user dan password dan cpanel alamat server

dan bisa kita akses dari browser komputer kita.

Page 10: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

9 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Gambar akses cpanel dan setelah masuk dengan user dan password cpanel

Page 11: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

10 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Buat subdomain jika sistem menjadi subdomain suatu alamat web jika tidak maka file

akan diupload ke folder utama atau public_html

Gambar pembuatan subdomain

Masuk ke File manager dan masuk ke folder public_html, kemudian upload source

yang ada di master CD

Gambar File Manager

Page 12: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

11 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Upload file dengan memilih file atau drag dan drop pada kolom upload, setelah upload

selesai buat databate pada menu MySQL Databases

Buat database dengan nama sesuai yang diinginkan dan tanpa tanda spasi. Kemudian

buat Mysql User dibawahnya dengan memasukkan nama user dan passwordnya,

setalah itu tambahkan user ke dalam database yang telah dibuat sebelumnya dan klik

Add kemudian set Grant All Privileges.

Page 13: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

12 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Setelah selesai masukklah di PHPMyAdmin pilih database kemudian import file

database atau file yang berekstensi .sql yang dipunyai di master CD

Page 14: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

13 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Seletah semuai selesai masuk lagi di File Manager dan masuk folder library dan pilih

file config.php

Langlah selanjutnya adalah mengedit file tersebut dan rubahlah

$link = mysqli_connect("localhost", "user", "password", "database");

Dengan user dan password serta database dengan yang telah dibuat diatas kemudian

klik Save Changes. Cobalah mengakses dengan alamat yang telah diberikan dan

disetting pada server dengan browser anda.

Tahap – tahap penggunaan sistem akan dijelaskan pada Bab selanjutnya pada file

petunjuk manual penggunaan ini.

Page 15: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

14 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

III. MEMULAI DAN MENGGUNAKAN SISTEM Buka Browser (Rekomendasi Browser Google Chrome) dan ketikkan alamat URL yang dipunyai

pada address bar.

a. Halaman Publik

Setelah memasukkan alamat maka akan tampil tampilan sebagai berikut dan menu yang

disediakan adalah :

Halaman Utama Masterplan Drainase Kota Surakarta

Page 16: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

15 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Halaman Utama Masterplan Drainase Kota Surakarta

Penjelasan Menu :

Beranda � Halaman Utama

Peta � Akses ke halaman Peta Publik

Publikasi � Akses ke halaman Publikasi Data

Statistik � Akses ke halaman Statistik Data

Login � Masuk ke Halaman Administrator

Kontak Kami � Mengirim Pesan ke Administrator

Manual Book Penggunaan Sistem � Mengunduh File PDF Manual Penggunaan Sistem

� Peta

Menu ini digunakan untuk membuka utilitas peta yang ada di sistem

Page 17: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

16 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Pada Halaman ini terdapat menu – menu dengan penjelasan sebagai berikut :

� Zoom Untuk Memperbesar Peta

� Zoom Untuk Memperkecil Peta

� Membuka Pilihan Layer Peta

� Membuka Pilihan Basemap Peta

� Mencetak Peta

� Pencarian di Peta

� Layer Peta

Jika diklik tombol layer peta maka akan muncul tampilan sebagai berikut :

Tampilan Opsi Pillihan Layer

Page 18: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

17 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Terdapat 3 Kategori Bidang Peta yang disediakan yaitu :

Peta Dasar, Peta Tematik dan Peta Rencana yang bisa dirubah melalui halaman

administrator (bab selanjutnya).

Silahkan pilih salah satu (check) atau lebih dari pilihan Layer yang tersedia dan

silahkan non aktifkan (uncheck) untuk menghilangkan Layer.

Page 19: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

18 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Contoh pilihan Layer

Contoh Tampilan Peta setelah memilih Layer

� Base Map

Silahkan klik tombol Basemap dan akan tampil tampilan sebagai berikut :

Silahkan pilih salah satu dari pilihan untuk merubah Basemap

Page 20: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

19 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan Basemap Googlemap

Tampilan Basemap MapQuest

Tampilan Basemap Esri map

Page 21: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

20 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan Basemap Stamen

� Pencarian Peta berdasarkan kooordinat / alamat

Klik tombol pencarian peta dan akan tampil tampilan sebagai berikut :

Masukkan parameter pencarian kemudian klik dan akan menuju lokasi

pencarian.

Tampilan memasukkan paramater pencarian

Page 22: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

21 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan pencarian lokasi

� Pencarian Peta berdasarkan Layer Aktif

Pada bagian bawah kolom pencarian terdapat tombol yang otomatis ada jika

layer diaktifkan dan otomatis hilang jika layer dinonaktifkan. Jumlah tombol

sesuai dengan jumlah detail layer yang disetting pada Layer peta.

Contoh Layer Peta Masterplan Drainase yang terdapat 9 (sembilan) detail layer

yang diupload via shp di halaman administrator.

Jika ditekan salah satu tombol yang diinginkan maka akan tampil tampilab tabel

sebagai berikut :

Tampilan tabel pencarian lokasi Layer Aktif

Page 23: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

22 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan hasil pencarian lokasi dengan Layer Aktif

Isi peta yang berisi layer tersebut dapar diklik sehingga muncul attribut datanya

sebagai berikut :

Tampilan klik atrribut layer

Page 24: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

23 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan klik atrribut layer yang terdapat file foto

Tampilan foto yang diperbesar jika melakukan klik file foto di attribut layer

� Publikasi

Menu ini digunakan untuk masuk ke halaman Publikasi yang telah diupload oleh

administrator.

Tampilan Halaman Publikasi

Page 25: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

24 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Terdapat 3 submenu pada menu Publikasi yaitu Dokumen Publik, Album Peta dan

Tentang Sistem.

� Dokumen Publik

Berisi tentang dokumen file pdf yang diuplad oleh administrator sistem yang

dapat diakses dan diunduh oleh publik.

Tampilan Dokumen Publik

� Album Peta

Berisi dokumen album peta yang diuplad oleh administrator sistem yang dapat

diakses oleh publik.

Tampilan Album Peta

� Tentang Sistem

Berisi tentang spesifikasi sistem masterplan drainase

Page 26: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

25 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan Tentang Sistem Masterplan Drainase Kota Surakarta

� Statistik

Halaman ini digunakan untuk masuk halaman data statistik peta yang ada.

Tampilan halaman statistik

Terdapat 3 submenu pada menu Statistik yaitu Data Tabulasi, Data Rekapan dan

Grafik.

� Data Tabulasi

Berisi data Tabulasi Peta yang telah disetting oleh administrator, data tersebut

otomatis berdasarkan Layer Peta yang aktif dan dapat dilihat datanya oleh

publik.

Page 27: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

26 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan data Tabulasi

Kemudian klik Detail Data Layer untuk melanjutkan pilihan dan akan tampil

tampilan sebagai berikut.

Tampilan Detail Data Layer

Selanjutnya terdapat dua tombol yaitu Lihat Data dan Unduh data, tombol Lihat

Data digunakan untuk melihat data tabulasi detail, dan Unduh data untuk

mengunduh data dbf file yang ada.

Tampilan Data Detail Tabulasi

Page 28: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

27 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan Data Detail Tabulasi dengan Foto

Tampilan Data Detail Tabulasi dengan klik pada Foto untuk memperbesar

� Data Rekapan

Sub Menu ini digunakan untuk melihat Laporan Rekapitulasi Data yang disetting

oleh administrator Sistem.

Tampilan Sub Menu Rekapan

Lanjutkan dengan menekan tombol Lihat Rekapitulasi untuk melihat hasil

rekapan data yang telah diatur oleh administrator.

Page 29: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

28 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan Hasil Data Rekap

� Grafik

Sub Menu ini digunakan untuk melihat grafik berbentuk batang dan pie yang

telah diatur oleh administrator sistem

Tampilan menu Grafik Batang

Tampilan menu Grafik Pie

� Login

Login digunakan untuk masuk ke halaman administrator dengan memasukkan user

dan password administrator.

Page 30: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

29 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Masukkan user dan password yang dipunyai dan klik Login, setelah itu akan masuk

ke halaman administrator yang akan dijelaskan pada Bab selanjutnya.

b. Halaman Administrator

Halaman ini digunakan untuk mengupdate, menambah dan mesetting data untuk publik

dan administrator. Dan mempunyai menu menu sebagai berikut

Page 31: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

30 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Menu Halaman Administrator

� Home

Sebagai tampilan awal halaman administrator

Tampilan awal administrator

� Peta

Menu ini digunakan untuk membuat,mengupload dan mengatur data peta.

Page 32: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

31 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Untuk menambah data silahkan klik Tambah Data, untuk mengedit data silahkan klik

Tombol Edit Data, untuk menghapus data silahkan klik Hapus Data dan untuk

mengupload data Shapefile dan mengaturnya atau SHP silahkan klik tombol

Manajemen SHP.

� Tambah Data

Klik tombol tersebut dan masukkan isian kolom kemudian klik Simpan untuk

menyimpan data dan Batal untuk membatalkannya.

� Edit Data

Klik tombol tersebut dan masukkan isian kolom kemudian klik Simpan untuk

menyimpan data dan Batal untuk membatalkannya.

� Hapus Data

Klik data yang dipilih dan klik Hapus Data.

Page 33: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

32 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

� Manajemen SHP

Klik Manajemen SHP dan akan tampil tampilan sebagai berikut :

Kolom status digunakan untuk memverifikasi data oleh administrator apakah

oleh ditampilkan atau tidak.

� Memperbesar Peta

� Memperkecil Peta

� Upload SHP

� Setting Peta

� Upload SHP

Klik tombol Upload SHP dan akan tampil tampilan sebagai berikut :

Page 34: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

33 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Masukkan file .shp, .shx dan .dbf (pada shapefile ketiga file ini yang digunakan).

CATATAN PENTING : pastikan proyeksi

peta berproyeksi GEOMETRY bukan UTM. Setelah itu klik tombol OK. Pada utilitas ini bisa mengupload lebih dari satu

layer.

� Setting Peta

Klik tombol Setting Peta dan akan tampil tampilan sebagai berikut :

Page 35: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

34 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Contoh data Peta lebih dari satu Layer.

� Lihat data Peta

Pada lihat data peta dapat dilakukan juga pengeditan dengan merubah langsung

pada kolom, data otomatis akan berubah tanpa klik tombol simpan.

� Tabel Properties

Pada Tabel Properties digunakan untuk melakukan setting jika ada kolom yang

digunakan untuk Tematik, menambah field baru dan filed foto kemudian juga

mengupload data foto untuk peta Layer tersebut.

Page 36: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

35 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Page 37: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

36 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

� Hapus Layer

Tombol ini digunakan untuk menghapus salah satu layer yang dikehendaki

� Unduh Data Shapefile

Tombol ini digunakan untuk mengunduh data Shapefile yang dikehendaki

� Utilitas Tabel

Pada tabel terdapat tombol Copy, CSV, Excel, PDF, Print dan kolom pencarian.

Copy digunakan untuk mengcopy data tabel ke Clipboard atau memory,

sedangkan CSV, Excel, PDF untuk mengeksport tabel ke file CSV, Excel, PDF. Print

digunakan untuk mencetak Tabel. Sedangkan kolom pencarian atau search

digunakan untuk mencari data di tabel, masukkan kata kunci dan tabel otomatis

akan terfilter sesuai masukkan karakter kata kunci.

� Rekapan Data Tabulasi

Menu ini digunakan untuk mengatur laporan rekapan yang akan ditampilkan di

halaman publik berdasarkan Layer peta yang disimpan di Menu Peta

Page 38: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

37 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Klik manajemen rekapan data kemudian aturlah setting rekapan yang ada

Judul rekap digunakan untuk mengatur judul Tabel Rekapitulasi, Field / Kolom yang

ditampilan selain yang direkap untuk menampilkan data selain yang hendak direkap.

Kemudian operasi Field atau kolom penjelasannya adalah summary untuk

menjumlah total isian kolom termaksud dan count untuk menjumlah jumlah data

kolom isian termaksud, setelahnya silahkan pilih kolom yang hendak direkapitulasi

Page 39: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

38 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

dan kolom pengelompokan rekapitulasinya. Pengeditan hanya perlu melakukan

perubahan pada kolom dan tidak diperlukan tombol simpan. Tekan Tombol Tutup

untuk memperbaharui data.

� Grafik Data Statistik

Menu ini digunakan untuk mensetting atau menatur data Grafik per Layer peta yang

telah disimpan di Menu Peta.

Pada tabel terdapat Tombol Manajemen Grafik, silahkan klik untuk mesetting grafik.

Terdapat dua jenis grafik yang disediakan yaitu batang dan pie, silahkan pilih field

layer kolom X dan Y untuk grafik barang dan pilih field untuk grafik pie.

� Data Kontak Dari Publik

Menu ini digunakan untuk melihat kontak yang dimasukkan oleh publik ke

administrator. Administrator dapat menghapus data yang tidak diperlukan lagi.

Page 40: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

39 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Tampilan Kontak dari Publik

� Tentang Sistem

Menu ini digunakan untuk mengatur halaman menu Tentang Sistem di halaman

utama publik.

Keterangan Tombol :

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Edit untuk mengedit data, kemudian isikan kolom dan klik Simpan untuk

menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Kolom Tentang Sistem

Page 41: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

40 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

� Dokumen Publik

Menu ini digunakan untuk mensetting Dokumen Publik di halaman utama publik.

Keterangan Tombol :

� untuk menambah Data

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Tambah atau Edit untuk menambah atau mengedit data, kemudian isikan kolom

dan klik Simpan untuk menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Dokumen Publik

� Album Peta

Menu ini digunakan untuk melakukan setting Album Peta di halam utama publik.

Page 42: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

41 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Keterangan Tombol :

� untuk menambah Data

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Tambah atau Edit untuk menambah atau mengedit data, kemudian isikan kolom

dan klik Simpan untuk menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Kolom Album Peta

� Ikon

Menu ini digunakan untuk melakukan setting Ikon yang digunakan sebagai simbologi

point pada peta.

Page 43: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

42 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Keterangan Tombol :

� untuk menambah Data

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Tambah atau Edit untuk menambah atau mengedit data, kemudian isikan kolom

dan klik Simpan untuk menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Kolom Master Ikon

� Alias Field

Menu ini digunakan untuk melakukan setting Nama Field jika pada upload data

Shapefile terdapat istilah kolom field yang kurang cocok.

Page 44: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

43 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Keterangan Tombol :

� untuk menambah Data

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Tambah atau Edit untuk menambah atau mengedit data, kemudian isikan kolom

dan klik Simpan untuk menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Kolom Alias Field

� User Manager

Menu ini digunakan untuk melakukan setting user yang akan memakai sistem ini.

Page 45: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

44 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Keterangan Tombol :

� untuk menambah Data

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Tambah atau Edit untuk menambah atau mengedit data, kemudian isikan kolom

dan klik Simpan untuk menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Kolom User Manajer

� Master Bidang Peta

Menu ini digunakan untuk melakukan setting Nama Bidang Peta yang digunakan

sebagai pembagian Bidang Peta pada Layer Pemetaan.

Page 46: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

45 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

Keterangan Tombol :

� untuk menambah Data

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Tambah atau Edit untuk menambah atau mengedit data, kemudian isikan kolom

dan klik Simpan untuk menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Kolom Master Bidang Peta

� Master Subbidang Peta

Menu ini digunakan untuk melakukan setting Nama Sub Bidang Peta yang digunakan

sebagai pembagian Sub Bidang Peta pada Layer Pemetaan.

Keterangan Tombol :

� untuk menambah Data

Page 47: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

46 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018

� untuk mengedit Data

� untuk menghapus Data

� untuk menyimpan Data

� untuk membatalkan proses Data

Klik Tambah atau Edit untuk menambah atau mengedit data, kemudian isikan kolom

dan klik Simpan untuk menyimpan dan Batal untuk membatalkan.

Tampilan Isian Kolom Master Sub Bidang Peta

� Menu Lain

Profile untuk merubah profile user yang melakukan login dan Sign Out untuk keluar

dari Halaman Administrator

Untuk melihat Halaman Publik dari halaman Administrator

Page 48: PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN ...

47 PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM MASTERPLAN DRAINASE KOTA SURAKARTA

2018