Top Banner
PERISKOP SEDERHANA Fatimah Primadian Farumananda 12316244009
14

PERISKOP SEDERHANA

Sep 28, 2015

Download

Documents

my project
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

PowerPoint Presentation

PERISKOP SEDERHANA

Fatimah Primadian Farumananda

12316244009

TUJUAN

Membuat periskop sederhana

Teori

Peiskop merupakan alat optik yang berfungsi untuk mengamati suatu benda dalam jarak jauh atau berada dalam sudut tertentu.

Periskop digunakan pada tank dan kapal selam. Para navigator kapal di kapal selam memanfaatkan periskop untuk mengamati gerak-gerik yang terjadi di permukaan laut.

Alat dan Bahan

Kertas Karton ukuran 30x64 cm

Kertas Manila berwarna hitam

Gunting

2 buah cermin

Cutter

Penggaris

Selotip/doubletip

Pensil

Cara Kerja

Membuat 4 bagian pada kertas karton dengan masing-masing lebar 7 cm menggunakan penggaris dan pensil

5

Lapiskan bagian dalam kertas karton dengan kertas manila warna hitam

Lipatlah karton yang sudah di bagi menjadi 4 bagian agar membentuk balok dan rekatkan lipatan dengan selotip.

Buatlah 2 lubang disamping dengan sisi yang berlawanan

sisipkan kedua kaca melalui kedua celah dengan sudut 45 .

Pembahasan

Cahaya yang datang dipantulkan oleh cermin pertama (atas) dengan sudut 45 karena sudut cermin itu, maka cahaya dipantulkan lagi dengan sudut 45 ke cermin kedua (bawah) periskop. Pantulan inilah yang membantu kita bisa melihat benda-benda yang sulit dijangkau oleh mata.

Kesimpulan

Dari percobaan tersebut dapat disimpulkan bahwa

TERIMAKASIH