Top Banner
Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan BUDGETINGDisusun oleh: Kelompok 8
13

Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Mar 04, 2018

Download

Documents

NguyễnHạnh
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Perencanaan dan Evaluasi Program

Kesehatan

“BUDGETING”

Disusun oleh:

Kelompok 8

Page 2: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Anggota Kelompok

1. Emi Nur Cholidah 101111021

2. Charisma Arianti 101111024

3. Rizky Maharja 101111033

4. Mursyidu Ibad 101111040

5. Risnia Aprilianti 101111046

6. Hidayatush Sholiha 101111052

7. Asri Himatuz Z. 101111059

8. Windy Za 101111070

9. Imaculata Tinneke 101111075

10. Khorun N ’ma 101111076

11. Malisa Devi P. 101111089

12. Lisa Uktolseya 101111371

Page 3: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

budgeting?

Penganggaran merupakan suatu rencana terperinci

yang dinyatakan dalam ukuran kuantitatif untuk

perolehan dan penggunaan sumber-sumber suatu

organisasi dalam jangka waktu tertentu.

Page 4: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Tujuan Budgeting

(UU No. 17 Tahun 2003)

1. Stabilitas fiskal makro

2. Alokasi sumber daya sesuai prioritas

3. Pemanfaatan anggaran secara efektif dan efisien

Page 5: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Manfaat Budgeting

1 •Perencanaan

2 •Koordinasi

3 •Pengawasan

Page 6: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Pendekatan Penyusunan Anggaran

Top-Down

Bottom-Up

Participatory

Page 7: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Sistem Informasi Anggaran

1. Tepat waktu

2. Hirarki informasi

3. Data akurat dan relevan

4. Data ditangani serius

Page 8: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Macam Anggaran

Menurut teknik penyusunan yang digunakan, anggaran di

bidang kesehatan dibedakan menjadi 4 macam :

1. Anggaran program (program budget)

2. Anggaran hasil (performance budget)

3. Anggaran baris (line item budget)

4. Anggaran sistem (system budget)

Page 9: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Langkah budgeting

1. Identifikasi kegiatan : identifikasi kebutuhan di setiap kegiatan

2. Analisis anggaran

a. Menentukan anggaran baris (line item budget)

1) Mengklasifikasian biaya berdasarkan skala produksi yaitu fix

cost dan variable cost.

2) Mengklasifikasian biaya berdasarkan fungsi penggunaan yaitu

direct cost dan indirect cost.

3) Mengklasifikasian biaya berdasarkan lamanya penggunaaan

yaitu investment cost, operational cost dan biaya

pemeliharaan.

Page 10: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Studi Kasus

No

Unsur Biaya

Biaya

(Rp)

Klasifikasi Biaya

Nama Kegiatan Skala Produksi Fungsi Penggunaan Lama penggunaan

Sumber Biaya

Fixed Cost

Variabel

Cost

Direct

Cost

Indirect

Cost

Investment

Cost

Operational

Cost

Pemeliharaan

1.

Rekrutmen

pengurus Bank

Samsun

Kertas

(20 lembar) 2.000 2000 2000 2000

Balpoint

(4 buah) 8.000 8000 8000 8000

Roti

(20 buah) 60.000 60.0000 60.0000 60.0000

Dana dari Pak Kades

Air minum

(1 dus) 18.000 18.000 18.000 18.000

2.

Sosialisasi

program Bank

Samsun

Sewa Gedung 500.000 500.000 500.000 500.000

Sewa kursi

(50 kursi) 100.000 100.000 100.000 100.000

Sewa proyektor

dan LCD 100.000 100.000 100.000 100.000

Dana dari

Kas desa dan Sponsor

Sewa sound

system 50.000 50.000 50.000 50.000

Kertas

(20 lembar) 2.000 2000 2000 2000

Print leaflet

(200 lembar) 100.000 100.000 100.000 100.000

Poster

(5 lembar) 50.000 50.000 50.000 50.000

Pembicaraan

BLH 200.000 200.000 200.000 200.000

Roti

(50 buah) 150.000 150.000 150.000 150.000

Air minum

(2 dus) 36.000 36.000 36.000 36.000

Transportasi 42.500 42.500 42.500 42.500

TOTAL 500.000 918.500 1.418.500 0 0 1.418.500 0

TOTAL COST 1.418.500 1.418.500 1.418.500

Page 11: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

2. Menentukan jumlah anggaran program (Program

Budget)

Kegiatan Anggaran

1. Rekrutmen pengurus

2. Sosialisasi Program

Rp 88.000,00.

Rp 1.330.500,00

Jumlah Anggaran

Program Bank Samsun

Rp 1.418.500,00.

Page 12: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

3. Menentukan performance budget

Performance budget menunjukkan biaya satuan terhadap

hasil capaian. Biaya satuan diperoleh dari total biaya

dibagi dengan satuan, dalam kasus ini berupa jumah

peserta.

Page 13: Perencanaan dan Evaluasi Program Kesehatan …ikma11.weebly.com/uploads/1/2/0/7/12071055/budgetting_ppt.pdf · Perencanaan dan Evaluasi Program ... Penganggaran merupakan suatu rencana

Terima Kasih