Top Banner
--------- PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR (PENELITIAN LABORATORIS) SKRIPSI I MIL1K ·1' PERP[;STAKA," N "UNIVERSITAS AIRLANGGA- SURABAYA Oleh : jeryna 029011"115 FAKULTAS KEDOKTERAN OIGl UNIVERSITAS AIRLANOOA SUR ABA YA 1995 ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA SKRIPSI PENGARUH LAMA WAKTU... FERYNA YULIANI
4

PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED … · 2019. 9. 4. · BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR (PENELITIAN LABORATORIS) SKRIPSI

Nov 20, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED … · 2019. 9. 4. · BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR (PENELITIAN LABORATORIS) SKRIPSI

---------

PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR

(PENELITIAN LABORATORIS)

SKRIPSI

I MIL1K ·1'

PERP[;STAKA," N

"UNIVERSITAS AIRLANGGA­

SURABAYA

Oleh :

jeryna ~"liani

029011"115

FAKULTAS KEDOKTERAN OIGl UNIVERSITAS AIRLANOOA

SUR ABA YA 1995

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI PENGARUH LAMA WAKTU... FERYNA YULIANI

Page 2: PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED … · 2019. 9. 4. · BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR (PENELITIAN LABORATORIS) SKRIPSI

------------

PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR

(PENELITIAN LABORATORIS)

SKRIPSI

Diajukan sabagai salah satu svarat untuk menvelesaikan Pendid.kan DoUer Gigi

pada Fakultas Kedokteran Gig. Universitas Air.angga

lylILIK01_ : PERPUST ,4.K.'\AN

"UNIVERSITAS AIRLANGGA­"''I"d 1,"iani SURABAYA

029011115

Menyetujui,

Pembimbing I

~~..

drg. Bob Soebijantcro. M. Se. drg. Sr Yogvarti. MS.

NIP. 130 238 901 NIP. 1 1 290 061 \

FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS AIRLANGGA

SURABA YA 1995

--- ­

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI PENGARUH LAMA WAKTU... FERYNA YULIANI

Page 3: PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED … · 2019. 9. 4. · BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR (PENELITIAN LABORATORIS) SKRIPSI

BAB VII

KESIMPULAN DAN SARAN

VII.i. KESIHPULAN

Dari hasil penelitian mengenai pengaruh

lama waktu pengadukan bahan tanam tuang gYPSL~

bonded secara mekanik elektrik dengan vaCUlW

mlxer terhadap kekuatan tekan hancur yang

dihasilkan. didapatkan kesimpulan bahwa :

a. Perbedaan lama waktu pengadukan berpengaruh

terhadap kekuatan tekan hancur bahan tanam

tuang gypsum bonded.

b. Lama waktu pengadukan 20 - 40 detik dengan

kecepatan 1200 putaran permenit memberi

kekuatan tekan hancur yang paling tinggi

dibandingkan dengan yang lainnya yaitu antara

26,529 - 26,799 kgf/cm2 • dan kekuatan tekan

hancur yang terendah didapatkan pada penga­

dukan dengan waktu 110 detik yaitu 17,054

kgf/cm2 dengan kecepatan putaran yang sarna.

c. Lama waktu pengadukan 20 - 40 detik dengan

kecepatan 1200 putaran permenit dapat

menghasilkan kekuatan tekan hancur yang

optimal sedangkan dengan adanya penambahan

34

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI PENGARUH LAMA WAKTU... FERYNA YULIANI

Page 4: PENGARUH LAMA WAKTU PENGADUKAN BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED … · 2019. 9. 4. · BAHAN TANAM TUANG GYPSUM BONDED TERHADAP KEKUATAN TEKAN HANCUR (PENELITIAN LABORATORIS) SKRIPSI

lama waktu pengadukan lebih dari 40 detik,

akan menghasilkan kekuatan tekan hancur yang

lebih kecil daripada lama waktu pengadukan 20

40 detik. Selain itu dengan berkurangnya

lama waktu pengadukan kurang dari 20 detik

juga akan menghasilkan kekuatan tekan hancur

yang lebih kecil.

VII.2. SARAN

Sebaiknya diperhatikan lama waktu

pengadukan bahan tanam gypsum bonded agar

menghasilkan kekuatan tekan hancur yang optimal.

Lama waktu pengadukan sebaiknya 20 - 40 detik

dengan kecepatan pengadukan 1200 putaran per­

menit dengan vaouum mixer.

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

SKRIPSI PENGARUH LAMA WAKTU... FERYNA YULIANI