Top Banner
Mengapa pasar modal perlu ada?
19

Mengenal Pasar modal Indonesia

Jul 11, 2015

Download

Education

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Mengenal Pasar modal Indonesia

Mengapa pasar modal perlu ada?

Page 2: Mengenal Pasar modal Indonesia

Debt capital (modal hutang) obligasi,obligasi konversi Equity capital (modal ekuitas) saham biasa,saham preferen

Page 3: Mengenal Pasar modal Indonesia

Bursa efek adalah pihak yang menyelenggarakan dan menyediakan sistem dan atau sarana untuk mempertemukan penawaran jual dan beli efek pihak-pihak lain dengan tujuan memperdagangkan efek diantara mereka.

Page 4: Mengenal Pasar modal Indonesia

Efek adalah surat berharga yaitu surat pengakuan hutang,surat berharga komersial,saham,obligasi,tanda bukti utang,unit penyertaan kolektif,kontrak berjangka atas efek,dan setiap derivatif dari efek.

Page 5: Mengenal Pasar modal Indonesia

Mempertemukan antara penawaran dan permintaan atas efek,dimana setiap efek yang dijual harus memenuhi kebijaksaan pencatatan (listing policy) yang dikeluarkan pengelolanya.

Page 6: Mengenal Pasar modal Indonesia

BEJ BES

Page 7: Mengenal Pasar modal Indonesia

Peraturan perdagangan di bursa maupun kebijaksanaan pencatatan (listing policy) yang dikeluarkan oleh pengelola bursa efek harus disahkan oleh otoritas pasar modal,dalam hal ini adalah Bapepam di Indonesia

Page 8: Mengenal Pasar modal Indonesia

jual/beli efek yang tidak tercatat di bursa 22 Mei 1995 JATS (Jakarta Automated

Trading System) mulai dioperasikan

Page 9: Mengenal Pasar modal Indonesia
Page 10: Mengenal Pasar modal Indonesia

LKP (Lembaga Kliring dan Penjaminan) LPP (Lembaga Penyimpanan dan

Penyelesaian)

Page 11: Mengenal Pasar modal Indonesia

Penjamin emisi efek (underwriter) Pedagang perantara efek (broker dealer) Manager investasi

Page 12: Mengenal Pasar modal Indonesia

Lead underwriter (penjamin pelaksanaan emisi)

Underwriter (penjamin emisi)

Page 13: Mengenal Pasar modal Indonesia

Best effort (kesanggupan terbaik) Full commitment (kesanggupan penuh) Fee underwriter biasanya 4% dari kapitalisasi

pasar Brokerage fee max 1%

Page 14: Mengenal Pasar modal Indonesia

1. Biro administrasi efek (BAE)2. Bank kustodian3. Waliamanat/trustee4. Penasehat investasi5. Pemeringkat efek (rating agencies)

Page 15: Mengenal Pasar modal Indonesia

Corporate rating Produk rating

Page 16: Mengenal Pasar modal Indonesia

Bagi investor Bagi emiten

Informasi resiko investasi

Hemat biaya Sebagai referensi

untuk mendapatkan return

Meningkatkan likuiditas portofolio investasi

Mengetahui posisi perusahaan

Menentukan struktur hutang

Sebagai alat promosi

Page 17: Mengenal Pasar modal Indonesia

WPPE WPEE MI

Page 18: Mengenal Pasar modal Indonesia

Buka account Melakukan transaksi Memenuhi kewajiban transaksi

Page 19: Mengenal Pasar modal Indonesia

www.aw-moo.com www.facebook.com/awangyulkarnain Twitter @yulkarnain linkedIn Awang yulkarnain