Top Banner
MARKETING MIX STRATEGY Presenter: Syafril Djaelani, SE, MM Presentation Date: March 16, 2017
18

Marketing Mix Strategy

Apr 16, 2017

Download

Business

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Marketing Mix Strategy

MARKETING MIX STRATEGY

Presenter: Syafril Djaelani, SE, MM

Presentation Date: March 16, 2017

Page 2: Marketing Mix Strategy

STARTEGI MARKETING MIX

I. STRATEGI PRODUK

II. STRATEGI HARGA

III. STRATEGI LOKASI & DISTRIBUSI

IV. STRATEGI PROMOSI

Page 3: Marketing Mix Strategy

I. STRATEGI PRODUK PRODUK ADALAH SESUATU YANG DAPAT DI TAWARKAN KE PASAR UTK MENDAPATKAN PERHATIAN UTK DIBELI, UTK DIGUNAKAN, ATAU DIKONSUMSI YG DPT MEMENUHI KEINGINAN DAN KEBUTUHAN. FAKTOR2 YG MEMPENGARUHI KESEMPATAN / PELUANG PRODUK BARU: 1.PERUBAHAN EKONOMI 2.PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA 3.PERUBAHAN TEKNOLOGI 4.PERUBAHAN POLITIK 5.PERUBAHAN LAINNYA

Page 4: Marketing Mix Strategy

STRATEGI PENGEMBANGAN PRODUK: 1. PENENTUAN LOGO & MOTO LOGO MERUPAKAN CIRI KHAS SUATU PRODUK, SEDANGKAN MOTO MERUPAKAN SERANGKAIAN KATA2YG BERISIKAN VISI & MISI PERUSAHAAN. 2. MENCIPTAKAN MEREK MEREK SERING DIARTIKAN SBG NAMA, ISTILAH, SIMBOL, DESAIN ATAU KOMBINASI DARI SEMUANYA. AGAR MEREK LEBIH DIKENAL MAKA HRS MEMPERTIMBANGKAN FAKTOR2: a. Mudah diingat b. Terkesan hebat dan modern c. Memiliki arti positif d. Menarik perhatian 3. MENCIPTAKAN KEMASAN 4. KEPUTUSAN LABEL

Page 5: Marketing Mix Strategy

II. STRATEGI HARGA Tujuan2 penentuan harga: a. Utk bertahan hidup b. Utk memaksimalkan laba c. Utk memperbesar market share d. Mutu produk e. Karena pesaing

Strategi penentuan harga: a. Skimming pricing, harga awal lebih

tinggi krn memiliki kualitas b. Penectration pricing, harga asal

lebih rendah dari pesaing c. Status quo pricing, harga awal

disesuaikan dgn pesaing

Page 6: Marketing Mix Strategy

Welcome

Page 7: Marketing Mix Strategy

• PENETAPAN HARGA BERDASARKAN BIAYA 1

• BREAK EVEN PRICING 2

• PERCIEVE VALUE PRICING 3

METODE PENETAPAN HARGA

Page 8: Marketing Mix Strategy

PENETAPAN HARGA BERDASARKAN BIAYA a. Cost plus pricing FC HP = VC + ---------------- Total sales contoh: VC= Rp.10 FC= Rp.6.000.000 TS= 100.000 unit Maka: Rp.6.000.000 HP= Rp.10 + ----------------- = Rp.70/unit 100.000 unit

VC= Variable cost FC= Fixed cost TS= Total sales

HP= Harga pokok

Page 9: Marketing Mix Strategy

PENETAPAN HARGA BERDASARKAN BIAYA b. Cost plus pricing dgn Mark up jika perusahaan menginginkan margin laba sebesar 20%, maka cost plus pricing dgn mark up sbb: HP perunit HP dgn mark up = ---------------- (1 – laba yang diinginkan) Maka: Rp.70 HP dgn mark up = ------------- = Rp.87,5/unit (1 – 0,2)

Page 10: Marketing Mix Strategy

BREAK EVEN PRICING ATAU TARGET PRICING BEP adalah harga ditentukan berdasarkan titik impas atau pulang pokok FC FC BEP =-------------- Atau BEP =--------------- P- VC 1 – VC/P Rp.6.000.000 BEP = ---------------------- = Rp. 77,419 per unit Rp.87,5 –Rp.10 dan Rp.6.000.000 BEP = -------------------- = Rp.6.774.193,4 1 – 10/87,5

Page 11: Marketing Mix Strategy

PERCIEVED VALUE PRICING

• MENURUT PELANGGAN

• MENURUT BENTUK PRODUK

• MENURUT TEMPAT

• MENURUT WAKTU

Page 12: Marketing Mix Strategy

III. STRATEGI LOKASI & DISTRIBUSI FAKTOR2 YG MEMPENGARUHI A. PERTIMBGAN PEMBELI& FAKTOR PASAR B. KARAKTERISTIK PRODUK C. PRODUSEN ATAU PERTIMBANGAN PENGAWASAN & KEUANGAN SALURAN DISTRIBUSI UTK PRODUK KONSUMEN PRODUSEN---KONSUMEN PRODUSEN—PENGECER—KONSUMEN PRODUSEN—GROSIR—PENGECER—KONSUMER PRODUSEN—AGEN—GROSIR—PENGECER—KONSUMER SALURAN DISTRIBUSO PRODUK INDUSTRI PRODUSEN—PEMAKAI BRG INDUSTRI PRODUSEN—DEALER—PEMAKAI BRG INDUSTRI PRODUSEN—AGEN—PEMAKAI BRG INDUSTRI

Page 13: Marketing Mix Strategy

IV. STRATEGI PROMOSI SARANA PROMOSI YG DIGUNAKAN: A. PERIKLANAN / ADVERTISING B. PROMOSI /SALES PROMOTION C. PUBLISITAS / PUBLICITY D. PENJUALAN PRIBADI / PERSONAL SELLING E. MEDIA ONLINE / INTERNET

Page 14: Marketing Mix Strategy

PERAMALAN DIMASA YANG AKANDATANG PERAMALAN MERUPAKAN PENGETAHUAN DAN SENI UNTUK MEMPERKIRAKAN APA YANG AKAN TERJADI DI MASA YG AKAN DATANG PADA SAAT SEKARANG

NewEmployee

1 yr 2 yr 3 yr

Page 15: Marketing Mix Strategy

ADA BEBERAPA JENIS PERAMALAN 1. DARI SEGI PENYUSUNNYA a. Peramalan subjektif, berdasarkan perasaan / feeling seseorang b. Peramalan objektif, berdasarkan data & informasi yg dianalis dgn

mengunakan teknik dan metode tertentu 2. DARI SEGI SIFAT RAMALAN a. Peramalan kualitatif, berdasarkan data kualitatif, misalnya hasil

penyelidikan b. Peramalan kuantitatif, berdasarkan data masa lalu dlm bentuk

angka2 3. DARI SEGI JK. WAKTU a. Pendek., < 1 thn b. Menengah 1 s.d 3 thn c. Panjang > 3 thn

Page 16: Marketing Mix Strategy

LANGKAH2 PERAMALAN

1. Mengumpulkan data

2. Mengolah data

3. Menentukan metode ramalan

4. Memproyeksikan data

5. Mengambil keputusan

Page 17: Marketing Mix Strategy

JENIS2 METODE RAMALAN

1. DERET WAKTU / TIME SERIES

a. Metode smoothing

b. Metode box jenkins

c. Metode proyeksi tren dgn regresi

2. SEBAB AKIBAT / CAUSAL METHODS

a. Metode regresi dgn korelasi

b. Model input output

c. Model ekonometri

Page 18: Marketing Mix Strategy

QUESTIONS?