Top Banner

of 17

Kasus Tht Dokter Keluarga

Jan 08, 2016

Download

Documents

Ignatius Andre

...
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

Presentasi Kasus Penyakit Jantung Koroner

Tatalaksana Otitis Media Supuratif Kronikpada Anak Balita dari.

Dengan Pendekatan Kedokteran KeluargaKelompok M

Pelatihan Kedokteran KeluargaFakultas Kedokteran Universitas Indonesia Dinas Kesehatan Propinsi DKI Jakarta2013 ILUSTRASI KASUSIDENTITASNama: An. WUsia: 3 tahunPekerjaan: Belum bekerjaPendidikan: Belum sekolahStatus: Belum menikahAlamat: Kel. Margajaya Rt 04 Rw 06Nama KK: Tn. T (44 tahun)

ANAMNESIS1 Minggu sebelum kunjungan ke Puskesmas (SKP) pasien menderita panas badan disertai batuk pilek. Diikuti keluhan keluar cairan putih kekuningan berbau dari telinga kiri 3hr SKP. Keluhan tidak disertai muntah, atau nyeri dibelakang telinga. Pasien pernah mengalami hal serupa 1 bulan yang lalu, dibawa berobat ke Puskesmas dan sembuh. Dalam setahun pasien sudah 3x mengalami keluhan serupa. Karena keluhannya, pasien sering rewel malam hari.Pasien sangat senang minum es dan makan coklat/jajanan ringan. Anggota keluarga lain dengan keluhan yang sama disangkal oleh orangtua.

RPD : asma (-), alergi kulit (-), alergi makanan (-), alergi obat (-)

RPK : asma (-), alergi kulit (+) pada ayah dan kakaknya, alergi makanan (+) pada ibunya alergi ikan Os tinggal di rumah kontrakan berukuran 8x4 m2, bersama kedua orangtuanya , 2 orang kakaknya (12 dan 6 tahun), dan adiknya (6 bulan). Pasien tidur di kasur busa tanpa dipan dilantai, kadang-kadang tanpa sprei, bersama ibu dan adiknya. Kamar disapu dan dipel 1x sehari. Ventilasi kurang ( satu jendela besar di bagian depan rumah). Ayah pasien perokok.Pasien makan 3x sehari dengan menu disiapkan ibu (menu?), jarang makan buah dan sayur. Sering jajan es dan jajanan ringan. Ayah bekerja sebagai buruh pabrik dengan gaji Rp 2.100.000/bulan, dan ibu tidak bekerja.Pasien lahir di bidan, BB 3000 gr. Imunisasi tidak lengkap (Polio 2x, DPT 1x, Campak) karena jarang dibawa ibu ke Posyandu dengan alasan sering batuk pilek

PEMERIKSAAN FISIK (Kesadaran: Compos mentisNadi: 94x/menit, reguler, isi cukupNafas: 20x/menit, regulerSuhu: 37,0 oC (aksila)Tekanan Darah: tidak diukurTinggi Badan: 88 cmBerat Badan: 11 kgKesan gizi : normalKepala: Rambut hitam, tidak mudah dicabut, dan tersebar merata. konjungtiva anemis -/-, sklera ikterik -/- Hidung : Rhinorea (+), vestibulum nasi tampak sekret kekuningan. Mulut : ulcer (-), sianosis (-), T1 T1 dan pharing tenangTelinga : lihat status lokalisLeher: Trakea di tengah. JVP terlihat tidak meningkat, KGB leher tidak teraba

ToraksParu: Bentuk & gerak simetris, VBS normal ki = ka ronki (-/-), wheezing (-/-) Jantung: BJ S1 S2 murni reguler, batas jantung d.b.n

Abdomen: datar, lembut, timpani. Bising usus (+) normal massa (-), nyeri tekan (-)Ekstremitas: Akral hangat, cap.refill