Top Banner

of 28

Kasar TA Wardiman

Jul 06, 2018

Download

Documents

AdamPrabowo
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    1/28

    TATA LAKSANA OPERASI RIGHT DISPLASIA ABOMASUM 

    DI KOPERASI PETERNAKAN BANDUNG SELATAN (KPBS)PANGALENGAN

    WARDIMAN JAYA RAHMAN

    PROGRAM KEAHLIAN PARAMEDIK VETERINER 

    PROGRAM DIPLOMA

    INSTITUT PERTANIAN BOGOR 

    BOGOR 

    2016

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    2/28

    PERNYATAAN MENGENAI LAPORAN

    PRAKTIK KERJA LAPANGAN I DAN SUMBER INFORMASI

    Dengan ini saya menyatakan bahwa laporan praktik kerja lapangan berjudul

    Tata Laksana Operasi  Right Displasia Abomasum  Di Koperasi PeternakanBandung Selatan (KPBS) Pangalenganadalah benar karya saya sendiri dengan

    arahan dosen pembimbing dan belum diajukan dalam bentuk apapun kepada

     perguruan tinggi manapun Semua data dan sumber in!ormasi yang berasal atau

    dikutip dari karya yang diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks

    dan di"antumkan dalam da!tar pustaka dibagian akhir laporan praktik kerja

    lapangan ini

    Bogor# $pril %&'

    Wardiman Jaya Rahman

     *+ ,-P%'-&.

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    3/28

    ABSTRACT

    /$0D*+$ ,$1$ 0$2+$ Operating Pro"edure 0ight Dysplasia abomasum

    in South Bandung Li3esto"k 4ooperati3e (KPBS) 4anning Super3ised by 50*

    Sulistiawati

    4rossbreed "ows !riestien hollstein (62) is one type o! dairy "attle that "an adapt

    in *ndonesia The demand !or milk is now in"reased so as to make the !armers

     pro3ide !ood diet that is not balan"ed to in"rease milk produ"tion 7i3ing an

    unbalan"ed diet this "an be the "ause o! the illness One o! the diseases that "an be

    "aused !rom gi3ing an unbalan"ed diet are Dysplasia abomasum There!ore "attle

    surgery per!ormed Dysplasia 0ight abomasum in South Bandung Li3esto"k 

    4ooperati3e The purpose o! the !inal report is to a"8uire knowledge and work 

    e9perien"e in handling "ases Diplasia 0ight abomasum in dairy "ows# and apply

    the knowledge they had a"8uired during his le"tures at the Diploma "ourse *nstitut

    Pertanian Bogor (*PB) # Primary data were obtained !rom obser3ations made

    dairy "ows in ea"h TPK and inter3iews Se"ondary data were obtained !rom the

    literature re3iew# and the books "ontained in KPBS Pangalengan 4ow with ear 

    numbers D-::& e9perien"e  Right Diplasia Abomasum 4ows do medi"al

    inter3entions su"h as surgery The method used at the time o! surgery 0ight 6lank 

    Omentope9ya way out is to stand still in a state o! animals

    Keywords ; 6ristian 2ollstein# Surgery# Right Diplasia Abomasum

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    4/28

    RINGKASAN

    /$0D*+$ ,$1$ 0$2+$ Tatalaksana operasi 0ight Displasia $bomasum

    di Koperasi Peternakan Bandung Selatan ( KPBS ) Pengalengan Dibimbing oleh

    50* S

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    5/28

    TATA LAKSANA OPERASI RIGHT DISPLASIA ABOMASUM 

    DI KOPERASI PETERNAKAN BANDUNG SELATAN (KPBS)

    PANGALENGAN

    WARDIMAN JAYA RAHMAN

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    6/28

    Laporan $khir 

    Sebagai salah satu untuk memperoleh gelar $hli +adya

    Pada

    Program Diploma Keahlian Paramedik @eteriner 

    PROGRAM KEAHLIAN PARAMEDIK VETERINER 

    PROGRAM DIPLOMA

    INSTITUT PERTANIAN BOGOR 

    BOGOR 

    2016

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    7/28

    ,udul Tugas $khir ; Tata Laksana Operasi 0ight Displasia $bomasum di

    Koperasi Peternakan Bandung Selatan (KPBS)

    Pangalengan

     ama ; /ardiman ,aya 0ahmat

     *+ ; ,-P%'-&.

    Disetujui oleh

    Dr drh 5rni Sulistiawati SP'# $P@et

    Dosen Pembimbing

    Diketahui oleh

    Dr *r Bagus P Purwanto# +$gr Dr Drh 7unanti# +s

      Direktur Koordinator Program Keahlian

    Tanggal lulus ;

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    8/28

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    9/28

    PRAKATA

    Puji dan syukur penulis panjatkan kepada $llah subhanahu wa taAala atas

    segala karunia>ya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktik KerjaLapangan yang dilaksanakan pada tanggal '. 6ebruari sampai dengan

    '.+aret%&' dengan judul Tata Laksana Operasi Right Displasia Abomasum Di

    Koperasi Peternakan Bandung Selatan (KPBS) Pangalengan Terima kasih penulis

    u"apkan kepada Dr drh 5rni Sulistiawati selaku dosen pembimbing yang telah

    memberikan bimbingan dan moti3asi dalam penyusunan laporan Praktik Kerja

    LapanganDrh $sep Supriatna sebagai pembimbing lapangan dan paramedis yang

    telah memberikan banyak bantuan selama pengambilan data teman PKL yang telah membantu dan mendukung penulis selama

    menjalani PKL

    Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penulisan

    laporan praktik kerja lapangan ini# oleh karena itu kritik dan saran yang

    membangun diharapkan untuk memperbaiki penyempurnaan tulisan ini$khir 

    kata# penulis berharap laporan Praktik Kerja Lapangan ini dapat berman!aat untuk 

    kemajuan ilmu pengetahuan di bidang medis 3eteriner

    Bogor, 2016

    Wardiman Jaya Rahman

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    10/28

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    11/28

    DAFTAR ISI

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    12/28

    DAFTAR TABEL

    DAFTAR GAMBAR

    DAFTAR LAMPIRAN

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    13/28

    1

    1 PENDAHULUAN

    1.1 L!" B#$%&'

    Sapi peranakan !riestien hollstein (62) merupakan salah satu jenis sapi

     perah yang dapat beradaptasi di *ndonesia Sapi 62 dapat beradaptasi di *ndonesia

    karena merupakan hasil persilangan antara sapi Belanda dan sapi lokal *ndonesia

    Sapi perah merupakan ternak yang mempunyai !ungsi sebagai penghasil susu

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    14/28

    2

    2 METODE KAJIAN

    Penyusunan Laporan $khir ini dilaksanakan di KPBS pangalengan /aktu

     pelaksanaan Kegiatan yaitu dari tanggal '. 6ebruari= '. +aret %&'

    2.2 T#%&*% P#&'+,$& D!

    Pengumpulan data berasal dari data primer dan data sekunder Data primer 

    diperoleh dari hasil pengamatan sapi perah yang dilakukan di setiap TPK dan

    hasil wawan"ara Data sekunder diperoleh dari tinjauan literatur# dan buku>buku

    yang terdapat di KPBS Pangalengan

    2.- T*&& P!%

    2.-.1 T%/&/+* ,* ,#"

    Sapi Frisian Holstein (62) berasal dari pro3insi belanda utara dan pro3insi

    !riesland Barat Bangsa sapi 62 terbentuk dari nenek moyang sapi liar yang

    ditemukan dibelanda sekitar %&&& tahun yang lalu Sapi 62 dapat merumput

    dengan baik pada padang rumput yang baik Pada musim dingin di belanda udara

    lebih dingin sehingga sapi 62 harus dikandangkan supaya si!atnya menjadi jinak 

    (Sudono '...)Berikut adalah klasi!ikasi sapi perah menurut Sudono '...;

    Kingdom ; $nimalia

    6ilum ; 4hordata

    Kelas ; +amalia

    Ordo ; $rtioda"tylia

    Sub Ordo ; 0uminansia

    6amili ; Bo3iadae

    7enus ; Bos

    Spesies ; Bos Taurus (sebagian besar sapi) Bos indius (Sapi Berpunuk)

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    15/28

    3

    2.-.2 D*,$*

    $bomasum pada ruminansia sering disebut sebagai lambung sejati# karena

     proses pen"ernaan makanan terjadi didalamnya Permasalahan gangguan pada

    abomasum menghasilkan beberapa gejala klinis seperti  !e"t Displaement o" the Abomasum(LD$)# Right Displaement o" the Abomasum(0D$) dan #leration

    Ketiga kondisi tersebut harus ditangani dengan baik dalam peternakan sapi perah

    Displasia abomasum sangat sering terjadi pada sapi perah terutama sapi dewasa

    yang baru pertama kali melahirkan Pakan sangat mempengaruhi terjadinya

    displasia# terutama pada pemberian konsentrat yang berlebihan ($ndrews dkk 

    %&&:)

    Displasi abomai (D$) adalah gangguan pen"ernaan pada ruminansia yang

    disebabkan oleh tergesernya abomasum dari posisi aslinya# ditandai dengan

    anoreksia total maupun parsial# berkurangnya jumlah tinja yang dikeluarkan# dan

     pada kebanyakan kejadian diikuti dengan ketonuria yang persisten Letak 

    abomasum se"ara normal adalah di bagian 3entral rongga perut sebelah kanan#diantara rusuk ke E>''

    Pergeseran abomasum pada F .&G kejadian mengarah kekiri (LD$)# hingga

    sebagian besar abomasum tergeser dan terletak di sebelah kiri dari rumen# di

     belakang omasum# dengan kur3atura mayor abomasum yang terjepit di antara

    rumen dan dinding perut sebelah 3entral Pada pergeseran abomasum ke arah

    kanan (0D$) lambung tersebut terletak di antara hati dan dinding perut sebelah

    kanan# dapat juga tergeser ke belakang sampai di daerah panggul sebelah kanan

    Pergeseran abomasum kearah kanan juga sering disebut pembesaran (dilatasi)

    ,enis yang ketiga yaitu pemuntiran abomasum (@$) Sedangkan ketika abomasum

     bergeser kedepan ($D$) terletak di antara retikulum dan dia!ragma Pada

    umumnya telah disetujui bahwa istilah D$ yang sebenarnya digunakan untuk 

    menggambarkan penggeseran abomasum kearah kiri

    2.-. Right Displacement of the Abomasum(RDA)

    Pembesaran abomasum kearah kanan sering disebut dengan  Right 

     Displaement o" the Abomasum (0D$) 0D$ merupakan awal dari torsio

    abomasum yang biasanya berlangsung akut dan jika tidak ditangani akan

    menyebabkan kematian 0D$ sering terjadi pada permulaan laktasi# diderita oleh

    sapi perah yang sudah tua dan terjadi pada - = minggu setelah kelahiran

    Pembesaran abomasum disebabkan oleh obstruksi atau menurunnya tonus ototabomasum (Soebronto %&&) Diagnosa 0D$ dapat dilakukan menggunakan

    teknik perkusi dan auskultasi pada sisi kanan !lank Selain itu dapat juga

    dilakukan palpasi rektal untuk mengetahui adanya bentukan keras pada sublumbar 

     bagian kanan (Blowey dan /ea3er %&&-)

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    16/28

    4

    3 KEADAAN UMUM

    -.1 S#" T#+,! P"%!*% K#" L,&'&

    Pemeliharaan sapi perah di Pangalengan telah ada sejak jaman penjajahan

    Belanda Peternakan sapi perah yang ada dikelola oleh perusahaan Belanda#

     perusahaan tersebut antara lain; De 6ries"he Terp# $lmanak# @an Der 5ls# Big+an

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    17/28

    5

    -.2 L/%* & S"& K#"

    Kantor KPBS Pangalengan terletak di ,alan 0aya Pangalengan o -:

    sementara Pabrik +ilk Treatment (+T) KPBS Pangalengan terletak di ,alanKoperasi o' Desa Pangalengan# Ke"amatan Pangalengan# Kabupaten Daerah

    Tingkat ** Bandung Lokasi KPBS Pangalengan berada di dataran tinggi Bukit

    Priangan yang dikelilingi oleh tiga gunung yaitu 7unung Papandayan# 7unung

    /ayang# dan 7unung Tilu Baik kantor maupun pabrik +T berada pada daerah

    dengan ketinggian '&&&>':%& m di atas permukaan laut dengan suhu udara sekitar 

    '%>%o4

    Sarana kerja KPBS pangalengan adalah se"ara internal dan ekstenal

    Se"ara internal yaitu Pen"egahan Penyakit# Pengobatan# *nseminasi Buatan#

    KonsultasiCPenyuluhan# Layanan DataC0e"ording# Laboratorium# Layanan

    PreCPost Partus dan Layanan Santunan Kematian Dan se"ara eksternal yaitu

    Laboratorium Lapangan# Layanan Data dan Kolsultasi Pelayanan Keswan/ilayah kerja KPBS Pangalengan terdiri dari tiga ke"amatan# yaitu

    ke"amatan Pangalengan# Ke"amatan Pa"et# dan Ke"amatan Kertasari Se"ara

    administrasi! wilayah kerja KPBS Pangalengan berbatasan dengan kabupaten

    7arut dan Ke"amatan Paseh sebelah utara dan timur# Kabupaten Pasir ,ambu di

    sebelah barat# dan kabupaten 7arut di sebelah selatan Dalam melaksanakan

    kegiatannya untuk memperlan"ar pelaksanaan usaha# wilayah kerja KPBS

    Pangalengan dibagi menjadi -? Komisaris Daerah (KO+D$) Satu KO+D$

    terdiri dari ->'& kelompok peternak dan satu kelompok peternak terdiri dari '?>-&

    orang peternak

    -.- V** & M**

    -.-.1 V**

    Sapi sehat# beranak setiap tahun dan berproduksi dengan kualitas dan

    kuantitas yang optimal

    -.-.2 M**

    ' Peningkatan pelayanan dengan "epat#tepat dan memuaskan

    % Pelayanan kesehatan program kesehatan kelompok ternak- Optimalisasi peranan petugas di lapangan

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    18/28

    6

    -. T& KPBS

    Tujuan dari KPBS Pangalengan yaitu terdiri dari ;

    ' +engajak# memoti3asi dan mendidik anggota untuk bekerja dan hidup

     berkoperasi% +eningkatkan pelayanan dan usaha sehingga anggota menjadi Itata

    tengtrem kerta raharja# salieuk behJ

    - +emenuhi kebutuhan ternak dan anggotanya

    : +eningkatkan skala kepemilikan sapi induk produkti! dengan jumlah

     produksi yang memenuhi skala ekonomis

    ? +emperbaiki genetik sapi perah

    +emelihara kelestarian dan men"egah pen"emaran lingkungan wilayah

    kerja dan daerah sekitarnya

    E Berperan akti! membangun kehidupan beragama# pendidikan# ekonomi#

    so"ial# dan budaya di wilayah kerja dan sekitarnya serta akti! dalam

    meningkatkan kualitas sumberdaya manusia *ndonesia

    : TATA LAKSANA OPERASI RIGHT DISPLASIA ABOMASUM 

    DI KOPERASI PETERNAKAN BANDUNG SELATAN (KPBS)

    PANGALENGAN

    0D$ yaitu Pembesaran abomasum kearah kanan sering disebut dengan

     Right Displaement o" the Abomasum (0D$) Penanganan yang dilakukan olehdokter hewan di KPBS Pangalengan yaitu dengan "ara operasi menggunakan

    metode Right Flank Omentopexy.

    .1 *'&$#+#&

    Signalemen adalah "iri pembeda yang membedakannya dari hewan lain

    sebangsa dan sewarna meski ada kemiripan satu sama lainnya (twin) Sinyalemen

    sangat penting untuk dikenali dan di"atat pada awal pemeriksaan !isik 6ungsi dari

    sinyalemen adalah untuk men"atat status kesehatan hewan dan data riwayat

     penyakit hewan $dapun sinyalemen pasien dalam kasus ini dapat dilihat pada

    table '

    Tabel ' Signalement dan status present anjing

    *KondisiC keadaan 2ewan Se"ara

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    19/28

    holstain$

    /arna rambut dan kulit 2itam# putih

    ,enis kelamin Betina

    paru yang ada di rongga thoraks akan terus menuju

    dia!ragma akibat abomasum yang terpelintir sehingga saat diketuk di thoraks

    suara akan dipantulkan yang menyebabkan bunyi ping Dokter hewan

    mendiagnosa sapi mengalami 0D$ (right displaia abomasum$. Operasi

    dilakukan pada pukul '&-& /*B

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    20/28

    !

    7ambar ' Pemeriksaan pre operasi right dysplasia abomasum dengan "ara

    di auskultasi menggunakan stetoskop

    .1 P#"*,& #3#$+ /,#"*

    Operasi dilakukan di koperasi peternakan bandung selatan Pengalengan

    wilayah los "imaung pada hari selasa pukul '&'?# operasi di operatori oleh satu

    dokter hewan dan ? paramedis Sebelum dilakukan operasi paramedi" bertugas

    dalam melaksanakan handling 

     Handling  adalah suatu "ara atau teknik 

    menangani ternak Handling diperlukan untuk mempermudah penanganan ternak#

     baik di lapangan maupun di dalam kandang# menghindarkan kerugian yang

    disebabkan oleh ternak# menjamin keamanan ternak itu sendiri# mempermudah

     penanganan sehari = hari# seperti pemotongan kuku# ekor# tanduk# dan operasiPengetahuan yang berkaitan dengan penanganan ternak (handling ) yaitu

    menggunakan tali atau tambang# "ara mengikat juga perlu diketahui dengan baik

    2andling pada saat operasi 0ight Dispasia $bomasum di Koperasi Bandung

    Selatan ( KPBS ) Pangalengan menggunakan bamboo dengan "ara hewan

    diarahkan keujung kandang lalu bamboo djepit diantara sela>sela kandang bagian

     belakang dan depan sehingga hewan susah untuk bergerak

    7ambar % 2andling sapi menggunakan bambu

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    21/28

    "

    $lat di sterilisasi menggunakan al"ohol $lat yang digunakan pada

     pelaksanaan operasi 0ight Displasia $bomasum adalah $lat Bedah %&alpel'

    needle holder' tang arteri' pinset' alligator "orep$' Benang (ut gut hromi dan

     )ylon'selang $dapun obat>obatan yang digunakan dalam pelaksanaan operasi

    0ight Diplasia abomasum adalah $ntibiotika Penstrep#a4l 6isiologis danDektroseC4al"ium

    7ambar - ab"d

    Sterilisasi adalah suatu tindakan untuk membunuh kuman pathogen dan

    apothogen beserta sporanya pada peralatan perawatan dan kedokteran dengan "aramerebus# stoom# pans tinggi# ataupun menggunakan bahan kimia $lat dan bahan

    instrument bedah yang diperlukan dalam operasi harus disterilisasi Sterilisasi

    dapat dilakukan dengan auto"la3e# ataupun al"ohol E&G Sterilisasi ini bertujuan

    untuk menghindari kontaminasi pada luka operasi yang dapat menghambat

    kesembuhan luka (0iandi %&&:) Sterilisasi yang diterapkan di KPBS pangalengan

    telah sesuai dengan literatur

    Sterilisasi merupakan suatu proses untuk membebaskan suatu benda dari

    semua mikroorganisme# baik bentuk 3egetati! maupun bentuk spora (7upte#'..&)

    (0a"hmawati dalam 7upte# %&&)

    Tujuan setiap larutan antiseptik preoperasi adalah menurunkan se"ara "epat

    mikroorganisme pada kulit tanpa merusak kulit $ntiseptik merupakan bahan

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    22/28

    10

    kimia yang digunakan untuk melaksanakan desin!eksi /alaupun seringkali

    disinonimkan dengan antiseptik namun pengertian desin!eksi dan desin!ektan

     biasanya ditujukan terhadap benda mati (Purnomo# %&&.)

    6ungsi sterilisasi di antaranya; pada bidang mikrobiologi untuk men"egah

     pen"emaran organisme luar# pada bidang bedah untuk mempertahankan keadaanasepsis# pada pembuatan makanan dan obat>obatan untuk menjamin keamanan

    terhadap pen"emaran oleh mikroorganisme (7upte# '..&) (0a"hmawati dalam

    7upte# %&&) Salah satu "ara yang digunakan adalah dengan desin!eksi yaitu

     proses mematikan semua mikroorganisme patogen yang dapat menyebabkan

    in!eksi (7upte# '..&) (0a"hmawati dalam 7upte# %&&)

    Sterilisasi dan desin!eksi ruangan rumah sakit merupakan suatu usaha untuk 

    men"egah terjadinya in!eksi nosokomial (Krisetyowatir# %&&:)

    Tujuan utama pemakaian antiseptik adalah untuk membunuh atau

    menghambat pertumbuhan bakteri dengan mekanisme penghambatan sistem

    enim bakteri dan mengubah daya permeabilitas sel membran melalui proses

    oksidasi# halogenasi dan pengendapan bakteri (Purnomo# %&&.)Selain persiapan alat# persiapan anastesi juga sangat penting dilakukan

    $dapun anastesi yang diberikan pada sapi dengan kasus 0D$ adalah lido"aine

    Lido"ain %G adalah obat anastesi lo"al yang menyebabkan hilangnya sensasi rasa

    sakit pada tubuh $nastesi lo"al men"egah tubuh mengirim sinyal ke otak dengan

    "ara menghambat kerja sara! pada bagian yang diaplikasikan obatLido"ain %G

    sama dengan % gram C '&& ml Dosis lido"ain yang digunakan adalah ;berat badan x dosis

    sediaan

     ¿350kg x 4mL/kg

    20mg/mL

    ; E& mL

    Dosis lido"ain yang digunakan pada operasi 0ight Displa"ia $bomasum sebanyak 

    E& mL yang diberikan se"ara intramus"ular (*+)

    .2 M#!/# O,#"*

    +etode yang digunakan pada saat operasi Right Flank Omentopexya dalah

    dengan "ara hewan masih dalam keadaan berdiri Operasi dapat dipakai untuk 

    kasus LD$# 0D$ maupun 3ol3ulus dan mudah untuk mengidenti!ikasi jikaterjadi 3ol3ulus Kelemahan dari operasi ini yaitu sulit untuk melakukan reposisi

    abomasum dan !iksasi terutama pada kasus 0D$ $bomasum sulit untuk di lihat

    0esiko terjadinya kontaminasi saat melakukan pengeluaran gas Kemungkinan

    untuk kambuh kembali jika lokasi !iksasi terlalu "audal atau terlalu dorsal dari

     pylorus

    +enurut Subronto ('..?) terapi terbaik dari kasus 0D$ adalah melalui

    tindak operasi Operasi yang terbaik adalah metoda operasi berdiri# dimana setelah

    dilakukan reposisi pada abdomen yang tergeser lalu dinding 3entral abomasum

    ditautkan pada dinding omentum sebelah 3entral (Omentopeksi) Sedangkan

    tindakan operasi yang dianjurkan yaitu dengan melakukan operasi laparotomi

     paramedianus sebelah kanan# kemudian di"ari daerah !undus dan ditusuk dengan

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    23/28

    11

     jarum Penusukan diambil dari daerah samping subkutan dahulu agar lubang yang

    terbentuk dapat ditutupi oleh lapisan subkutan ,ahitan subkutan dilakukan di

    sekeliling lubang dan ditautkan pada dinding abdomen bagian kanan Setelah

    dilakukan reposisi sesuai posisi awal abomasum# dinding abomasum ditautkan

    dengan dinding abdomen sebelah kanan untuk !iksasi Kemudian baru dilakukan penjahitan untuk menutupi bekas penyayatan dinding abdomen

    .-. T!$%& O,#"*

    Sebelum dilakukan operasi rambut di "ukur pada daerah !lank kanan (di

    sekitar tempat in"isi) hingga bersih# kemudian dilakukan anastesi lokal

    7ambar : Pen"ukuran bulu dan pemberian anastesi lokal

    Desin!eksi kulit disekitar tempat in"isi menggunakan alkohol dan po3idon se"ara

     bergantian dan dilakukan melingkar dari tengah ke samping luar  Daerah !lank 

    kanan diin"isi sekitar '?>%& "m hingga memotong kulit# muskulus dan

     peritoneum# eksplorasi rongga abdomen dengan tangan kiri

    7ambar ? ab

    kemudian dokter mengidenti!ikasi posisi abomasum dan dilakukan pengeluaran

    gas dengan menggunakan jarum yang dihubungkan dengan selang bagian ujung

    http://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dsc003971.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dsc003971.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/deflating.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dscf34861.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dscf34861.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/deflating.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dscf34861.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dscf34861.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dsc003971.jpghttp://budaxperah.files.wordpress.com/2009/05/dsc003971.jpg

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    24/28

    12

    selang dimasukkan kedalam air untuk mendeteksi adanya gas yang keluar#

    dilakukan pengeluaran gas semaksimal mungkin

    7ambar ab

    Setelah gas dikeluarkan# jarum di tarik keluar Persiapkan untuk mem!iksasiabomasum ke bagian paling 3entral dari ruang perut dengan "ara merasakan

    menggunakan ujung jari anda Setelah yakin posisinya 3entral# tembuskan at gut 

    tadi hingga menembus kulit 3entral kedua sisi lalu ikat keduanya di luar kulit

     bagian 3entral Pastikan ikatannya benar>benar kuat sehingga tidak mungkin

    lepas

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    25/28

    13

    kanan direposisi kearah kiri kemudain dkembalikan keposisi awal kanan )

    abomasum kemudian dimasukkan "airan !isiologis dan antibiotik kedalam rongga

     perut untuk menjaga kelembaban organ dan men"egah in!eksi

    7ambar

    lakukan penutupan dinding perut (peritoneum>muskulus>kulit)#terapi dengan

    injeksi antibiotik selama - hariTempat !iksasi sebaiknya ?>E "m "audal dan dorsal

    dari pylorus

    7ambar .

    Setiap rambut di daerah operasi harus di"ukur sebelum pembedahan untuk 

    tujuan estetika maupun mengusahakan permukaan yang bersih untuk melekatkan

    3erban Pen"ukuran sebaiknya dilakukan pada pagi hari oleh sta! perawat yangterlatih dan dijaga jangan sampai menyebabkan luka atau abrasi karena keduanya

    merupakan predisposisi terhadap in!eksi (6oster# %&&') Penstrep merupakan obat

    "ampuran antara peni"illin dan streptomisin sehingga dapat diharapkan daya

    kerjanya berspektrum luas Peni"illin bekerja dengan menghambat kerja enim

    transpeptidase pada pembentukan dinding sel bakteri sehingga hanya e!ekti! pada

     bakteri gram positi! Sedangkan streptomisin bekerja dengan menghambat sintesa

     protein bakteri langsung pada ribosom sub unit -& S dan mengganggu

     penerjemahan kode genetik sehingga e!ekti! terhadap bakteri gram negati! 

    (Brander#'..')

    Daerah yang akan dioperasi harus ditutup dengan duk *ni bisa dikerjakan

    dengan duk kain steril atau dengan bahan sekali pakai Duk sekali pakai

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    26/28

    14

    (disposable) memiliki keuntungan tidak permeabel dan kedap air# sehingga

    mengurangi risiko kontaminasi oleh dokter bedah amun# harganya jauh lebih

    mahal Duk poliuretan yang bisa disayat banyak digunakan di bagian ortopedi#

     bedah 3askular dan bedah umum Pemakaiannya juga terbatas karena alasan biaya

    (6oster# %&&')Beberapa operasi hewan ke"il dilakukan dalam keadaan antiseptik *ni

     berarti bahwa ahli bedah harus men"u"i tangannya sampai bersih kemudian

    mempersiapkan dengan lengkap kulit hewan tersebut dan memakai alat>alat yang

    telah dibersihkan serta disterilkan# dan diletakkan pada permukaan yang bersih

    (Sardjana# %&'')

    Dalam prosedur pembedahan teknik aseptik harus dipakai# dan tempat

     pembedahan dibagi menjadi tempat yang bersih yang kotor dengan pola aliran

     bahan>bahan dari yang bersih ke kotor $lat>alat yang keluar dari pembedahan

    menuju ketempat kotor untuk di"u"i kembali dan disterilkan *nstrument>

    instrumen yang halus mungkin perlu disterilkan dalam tempat spe"ialCkhusus

    dengan suatu system gas ethylene o9ide (Sardjana# %&'')Dokter bedah diharuskan memakai pakaian bedah untuk melindungi

     pakaiannya sendiri dan memakai sarung tangan# untuk menghindari in!eksi

    sesudah operasi# eksperimen sur*i*al memerlukan teknik operasi aseptik# teknik 

    ini meliputi pemakaian baju dan alat>alat steril# persiapan daerah operasi dan

     penanganan luka penderita yang steril (Sardjana# %&'')

    .. P#"4!& ,5 O,#"*

     utrisi pada pakan ternak digunakan untuk produksi susu dan keturunan

    sebagai hasil metabolisme 6aktor metabolisme yang dapat dihubungkan dengan

     peristiwa Displasia $bomasum adalah hipokalsemia#alkalosis metabolism dan

    kesetimbangan energi negati! Ketidakseimbangan energi dapat terjadi pada sapi

     perah setelah melahirkan Ketidakseimbangan tersebut terjadi saat energi dalam

     pembuatan air susu melebihi pemasukan energy Selama laktasi glukosa dan

    hormon insulin berkurang dalam darah 0endahnya hormon insulin dan glukosa

    ini dapat menyebabkan proses terjadinya Displasia $bomasum (@an /inden

    %&&%)

    Penanganan yang dilakukan pada sapi yang terkena Displasia $bomasumadalah pemberian konsentrat yang lebih sedikit jumlahnya dan memperbanyak 

     jumlah hijauan *dealnya konsentrat diberikan % kg per hari selama % minggu

    terakhir untuk membantu proses pen"ernaanoleh mikro!lora# dimana mikro!lora

    tersebut akan mengatur penyerapan nutrisi dari konsentrat untuk pembentukan

    susu pada awal laktasi ($ndrews dkk %&&:)

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    27/28

    15

    SIMPULAN DAN SARAN

    .1 S*+,$&

    0ight Displasia $bomasum +erupakan Pembesaran $bomasum kearah

    kanan Penanganan yang dilakukan menggunakan metode 0ight 6lank 

    Omentope9y Sebelum Operasi dilakukan Signalement dan Status Present Sapi

    harus diketahui Peran paramedi" dalam tatalaksana operasi 0ight dysplasia

    $bomasum di KPBS Pangalengan meliputi persiapan sebelum operasi# membantudalam pelaksanaan operasi dan perawatan pas"a operasi

    .2 S"&

    Saran yang dapat diberikan kepada KPBS Pangalengan adalah Paramedis

    harus lebih memperhatikan kebersihan dalam pelaksanaan operasi serta

     penggunaan duk pada saat operasi

    DAFTAR PUSTAKA

    $ndrews $2# Blowey 0/# Boyd 2# 5ddy 07 %&&:  Bo*ine +ediine and 

     Husbandary o" (attle ,nd  -dition

  • 8/17/2019 Kasar TA Wardiman

    28/28

    16

    0endrawan# Dedy %&':  enuntun raktikum /lmu Bedah #mum 0eteriner 

    +akassar; Program Studi Kedokteran 2ewan# 6akultas Kedokteran