Top Banner
RENCANA KERJA 2019 SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN CILACAP RENCANA KERJA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2019 PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP SEKRETARIAT DAERAH Jalan Jenderal Sudirman Nomor 32 Telepon (0282) 534771-534775 Cilacap 2018
102

KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Dec 31, 2019

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

RENCANA KERJA

2019

SEKRETARIAT DAERAH

KABUPATEN CILACAP

RENCANA KERJA

SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN CILACAP

TAHUN 2019

PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP

SEKRETARIAT DAERAH Jalan Jenderal Sudirman Nomor 32 Telepon (0282) 534771-534775 Cilacap

2018

Page 2: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. i

DAFTAR ISI Halaman

Daftar Isi ………………………………………………………....................... i

Daftar Tabel ………………………………………………………….................... ii

KATA PENGANTAR...................……………………………………................. iii

BAB I PENDAHULUAN ………………………………………...………….... 1

1.1. Latar Belakang ……………………………………….………..... 1

1.2. Landasan Hukum …………………………………….............. 2

1.3. Maksud dan Tujuan …….………………….………………….. 4

1.4. Sistematika Penulisan .…………………........................... 4

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU ......... 7

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah

Tahun 2017 dan Capaian Renstra SKPD

Tahun 2012-2017 ……....………....................................... 7

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah ................. 26

2.3. Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi

Perangkat Daerah .......................................................... 32

2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD ....................... 34

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat ... 58

BAB III TUJUAN DAN SASARAN RENJA PERANGKAT DAERAH ............ 59

3.1. Telaahan terhadap kebijakan Nasional ………………......... 59

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah Kab.Cilacap 61

BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

KABUPATEN CILACAP ...................…..................................... 63

4.1 Program dan Kegiatan Renja Perangkat Daerah ................ 63

BAB V PENUTUP ..………….………………........................................... 88

Page 3: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. ii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja SKPD dan

Pencapaian Renstra SKPD s/d Tahun 2018 ........................ 9

Tabel 2.2 Pencapaian Kinerja Pelayanan SKPD ................................. 27

Tabel 2.3 Review terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2019 ......... 36

Tabel 2.4 Usulan Program dan Kegiatan Para Pemangku

Kepentingan Tahun 2019 ....………………………………….….. 58

Tebel 4.1 Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Setda

Tahun 2019 dan Prakiraan Maju Tahun 2020 .................... 64

Page 4: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. iii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha

Esa karena berkat rakhmat dan hidayah-Nya, kami dapat menyelesaikan

penyusunan Rencana Kerja (Renja) Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap

Tahun Anggaran 2019.

Rencana Kerja Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2019

disusun berdasarkan amanat Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang

Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Peraturan Pemerintah Nomor

8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah serta Peraturan Menteri

Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan

Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008.

Kami menyadari dalam penyusunan Rencana Kerja ini masih banyak

terdapat kekurangan di dalam penyajiannya untuk itu kami mengharapkan

saran serta masukan dari berbagai pihak guna kesempurnaan rencana kerja

dimaksud untuk masa mendatang.

Cilacap, 21 Juli 2018

Sekretaris Daerah Kabupaten Cilacap

Drs. FARID MA’RUF, MM

Pembina Utama Muda NIP. 19620322 198607 1 002

Page 5: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.1

Lampiran I : Peraturan Bupati Cilacap

Nomor : 160 Tahun 2018

Tanggal : 26 Juli 2018

Tentang : Rencana Kerja Sekretariat Daerah

Kabupaten Cilacap Tahun 2019

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Penyusunan Rencana Kerja – Satuan Kerja Perangkat Daerah (Renja

- SKPD) merupakan suatu proses yang dilakukan secara sistematis dan

berkelanjutan dengan memanfaatkan secara optimal seluruh potensi yang

ada dan mengorganisasikan secara sistematis untuk mencapai tujuan.

Penyusunan Rencana Kerja merupakan langkah awal untuk melakukan

pengukuran kinerja bagi Instansi Pemerintah dan merupakan integrasi

antara keahlian sumberdaya manusia dengan sumberdaya lain agar

mampu menjawab berbagai tuntutan kebutuhan masyarakat dan

perkembangan lingkungan strategis dalam rangka menyongsong masa

depan yang lebih baik.

Untuk meningkatkan efisiensi dan efektifitas kegiatan agar mampu

eksis dan unggul dalam persaingan yang semakin ketat dalam lingkungan

yang berubah sangat cepat seperti dewasa ini, maka Instansi Pemerintah

harus terus-menerus melakukan perubahan ke arah perbaikan.

Manfaat penyusunan rencana kerja antara lain : 1) untuk merencanakan

suatu kegiatan dalam menghadapi tuntutan kebutuhan dan kepentingan

dari semua stakeholder; 2) untuk pengelolaan keberhasilan tindakan; 3)

berorientasi kepada masa depan atau berkelanjutan ; 4) fleksibel

(menyesuaikan dengan potensi dan peluang yang ada).

Dengan demikian untuk memperoleh hasil fisik yang optimal dalam

rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat, maka diperlukan

perencanaan yang matang baik jangka pendek, jangka menengah

maupun jangka panjang sebagai pedoman dan arah pelaksanaan

pembangunan.

Page 6: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 2

Rencana Kerja (RENJA) Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap tahun 2019

merupakan penjabaran Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 23

Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah

(RPJPD) Kabupaten Cilacap Tahun 2005-2025 yang diarahkan untuk

mencapai sasaran antara lain :

1) Meningkatnya kualitas penyusunan rencana program dan kegiatan

yang lebih terarah, sinergis, konsisten, transparan dan akuntabel,

2) Meningkatnya realisasi rencana program / kegiatan sesuai dengan

tupoksi Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap,

3) Meningkatnya tertib administrasi dalam penyelenggaraan

pemerintahan dan pembangunan,

4) Meningkatnya kualitas pelayanan administratif di Lingkungan

Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap,

5) Meningkatnya kualitas sumberdaya aparatur di lingkungan Sekretariat

Daerah Kabupaten Cilacap,

6) Meningkatnya disiplin dan etos kerja pegawai melalui pengembangan

budaya kerja yang efektif dan produktif, dan

7) Meningkatnya sinergitas pelaksanaan tupoksi SKPD di lingkungan

Pemerintah Kabupaten Cilacap melalui perumusan kebijakan yang

tepat mutu dan tepat sasaran.

Rancangan Renja Setda Kabupaten Cilacap yang selanjutnya

ditetapkan menjadi Renja Setda Kabupaten Cilacap setelah

disempurnakan dengan berpedoman pada RKPD Kabupaten Cilacap.

Renja tersebut sebagai bahan acuan bagi pelaksanaan program/kegiatan

dalam rangka penyelenggaraan tugas pokok dan fungsinya. Renja tersebut

juga sebagai bahan evaluasi terhadap penyelenggaraan kegiatan SKPD

serta perencanaan penyelenggaraan kegiatan SKPD di tahun mendatang.

1.2. Landasan Hukum

Sebagai dasar penyusunan Rencana Kerja – Satuan Kerja Perangkat

Daerah (Renja - SKPD) Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tahun

2019 adalah :

1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional.

Page 7: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 3

2. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan

Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah.

3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244

4. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 Tentang Pengelolaan

Keuangan Daerah.

5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata

Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan Daerah.

6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata

Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah,

Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah, serta Tata Cara Perubahan Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah

7. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 23 Tahun 2008 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten

Cilacap Tahun 2005-2025.

8. Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2014 tentang Sistem Perencanaan

Pembangunan Daerah.

9. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 9 Tahun 2016 tentang

Pembentukan dan Susunan Perangkat Kabupaten Cilacap (Lembaran

Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2016 Nomor 9, Tambahan

Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 134)

10. Peraturan Daerah Nomor 3 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2017-2022 (Lembaran

Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2018 Nomor 3, Tambahan

Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2018 Nomor 154);

11. Peraturan Bupati Cilacap Nomor 84 Tahun 2016 tentang Kedudukan,

Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Sekretariat

Daerah Kabupaten Cilacap.

12. Peraturan Bupati Cilacap Nomor 94 Tahun 2018 tentang Pengesahan

Renstra SKPD

Page 8: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 4

13. Peraturan Bupati Cilacap Nomor 150 Tahun 2018 tentang Rencana

Kerja Pembangunan Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2019.

1.3. Maksud dan Tujuan

Maksud penyusunan Rancangan Rencana Kerja Sekretariat Daerah

Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan

Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

2019 sebagaimana telah diamanatkan dalam Pasal 101 ayat (2)

Permendagri Nomor 54 Tahun 2010.

Sedangkan tujuan penyusunan Rancangan Rencana Kerja Setda

Tahun 2019 adalah untuk :

1. Merumuskan program, dan kegiatan pembangunan yang sesuai dengan

tugas, pokok dan fungsi Setda Kabupaten Cilacap;

2. Mewujudkan sinergitas dan konsistensi antara perencanaan dan

penganggaran pada Setda Kabupaten Cilacap;

3. Menciptakan efisiensi sumber daya dalam perencanaan pembangunan

daerah;

4. Menjadi bahan masukan bagi penyempurnaan Rancangan RKPD

Kabupaten Cilacap Tahun 2019;

5. Sebagai acuan dalam penyusunan program prioritas tahun 2019.

6. Bahan penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD)

Kabupaten Cilacap Tahun 2019.

1.4. Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap

Tahun 2019 didasarkan pada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54

Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun

2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah Pasal 143,

Lampiran VI, adalah sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN

Pada bagian ini dijelaskan mengenai latar belakang, landasan

hukum , maksud dan tujuan serta sistematika penulisan dalam

penyusunan Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun

Page 9: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 5

2019 sehingga substansi pada bab-bab berikutnya dapat

dipahami dengan baik.

BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN

LALU

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun 2017 dan Capaian

Renstra Setda Tahun 2012 - 2017, memuat kajian (review)

terhadap hasil evaluasi pelaksanaan Renja Setda Tahun

2017. Selanjutnya dikaitkan dengan pencapaian target

Renstra Setda Tahun 2012-2017 berdasarkan realisasi

program dan kegiatan pelaksanaan Renja tahun sebelumnya.

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah Kabupaten

Cilacap, berisikan kajian terhadap capaian kinerja pelayanan

Setda Kabupaten Cilacap berdasarkan indikator kinerja yang

sudah ditentukan sesuai Permendagri Nomor 6 Tahun 2008,

dan Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007.

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat

Daerah Kabupaten Cilacap, berisikan uraian tentang tingkat

kinerja pelayanan, permasalahan dan hambatan yang

dihadapi, tantangan dan peluang dalam meningkatkan

pelayanan serta mengenai isu-isu penting dalam

penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi yang ditindaklanjuti

dalam perumusan program dan kegiatan prioritas Setda

Kabupaten Cilacap Tahun 2019.

2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD, berisikan telaah

Rancangan Awal RKPD Kabupaten Cilacap Tahun 2019 dan

kebutuhan anggaran program dan kegiatan Setda Kabupaten

Cilacap Tahun 2019.

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat.

BAB III TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH

3.1. Telaahan terhadap kebijakan nasional, berisikan penelaahan

arah kebijakan dan prioritas pembangunan nasional yang

terkait dengan tugas dan pokok dan fungsi Setda Kabupaten

Cilacap;

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah Kabupaten

Cilacap, berisikan perumusan tujuan dan sasaran

Page 10: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 6

didasarkan atas rumusan isu-isu penting penyelenggaraan

tugas pokok dan fungsi Setda Kabupaten Cilacap yang

dikaitkan dengan sasaran target kinerja Renstra Setda.

BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

KABUPATEN CILACAP

4.1 Program dan Kegiatan Renja Perangkat Daerah

BAB V PENUTUP

Berisikan uraian mengenai catatan penting yang perlu mendapat

perhatian baik dalam rangka pelaksanaannya maupun apabila

ketersediaan anggaran tidak sesuai dengan kebutuhan, kaidah –

kaidah pelaksanaannya serta rencana tindak lanjut.

Page 11: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 7

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2017

dan Capaian Renstra Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2017-2022.

Hasil evaluasi pelaksanaan Rencana Kerja (Renja) Sekretariat

Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2017, masih dijumpai beberapa hal

yang perlu diperhatikan untuk mendorong tercapainya tujuan dan

sasaran yang ditetapkan serta meningkatkan kinerja di masa mendatang.

Hasil pelaksanaan Renja 2017 setelah rasionalisasi jumlah anggaran

sebesar Rp.29.353.252.800,- dengan rincian per Bagian adalah sebagai

berikut :

1. Bagian Pemerintahan dan Otonomi Daerah jumlah anggaran

Rp.765.000.000,- dengan realisasi penyerapan SPJ sebesar

Rp.618.640.700,- (80,87%) dan realisasi fisik 95,52 %.

2. Bagian Kesejahteraan Rakyat jumlah anggaran Rp. 3.653.380.100,-

dengan realisasi penyerapan SPJ sebesar Rp. 3.273.784.440,-

(89,61%) dan realisasi fisik 99,04 %.

3. Bagian Hukum jumlah anggaran Rp. 1.210.980.000,- dengan realisasi

penyerapan SPJ sebesar Rp.1.144.049.373,- (94,47%) dan realisasi

fisik 100 %.

4. Bagian Perekonomian jumlah anggaran Rp. 1.473.330.000,- dengan

realisasi penyerapan SPJ sebesar Rp. 995.108.650,- (67,54%) dan

realisasi fisik 76,18 %.

5. Bagian Administrasi Pembangunan jumlah anggaran Rp.

1.149.954.200,- dengan realisasi penyerapan SPJ sebesar Rp.

975.254.925,- (84,81%) dan realisasi fisik 100 %.

6. Bagian Layanan Pengadaan jumlah anggaran Rp.1.102.059.000,-

dengan realisasi penyerapan SPJ sebesar Rp. 949.582.098,- (86,16%)

dan realisasi fisik 100 %.

Page 12: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 8

7. Bagian Humas dan Protokol jumlah anggaran Rp. 947.990.000,-

dengan realisasi penyerapan SPJ sebesar Rp. 919.403.450,- (96,98%)

dan realisasi fisik 98,64 %.

8. Bagian Organisasi jumlah anggaran Rp. 1.983.100.000,- dengan

realisasi penyerapan SPJ sebesar Rp. 1.890.805.400,- (95,35%) dan

realisasi fisik 100 %.

9. Bagian Umum jumlah anggaran Rp. 13.852.610.500,- dengan realisasi

penyerapan SPJ sebesar Rp. 11.044.707.005,- (79,73%) dan realisasi

fisik 100 %.

10. Bagian Keuangan dan Aset jumlah anggaran Rp. 3.214.849.000,-

dengan realisasi penyerapan SPJ sebesar Rp. 2.819.749.920,-

(87,71%) dan realisasi fisik 87,71 %.

Hasil evaluasi pelaksanaan renja tahun lalu dan capaian renstra Setda

secara umum dapat dilihat dalam tabel Rekapitulasi Evaluasi Hasil

Pelaksanaan Renja Setda s/d Tahun 2017 dan Pencapaian Renstra Setda

Tahun 2012 - 2017 (tabel 2.1) sebagai berikut :

Page 13: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

OPD : Sekretariat Daerah

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

1 2 3 4 5 6 7 8=(7/6) 9 10 11

401.03.18 Program Pendidikan Non

Formal

Persentase

keikutsertaan peserta

dalam kategori lomba

MTQ Umum dan

Pelajar

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

401.03.18.26 Penyelenggaraan Musabaqoh

Tilawatil Quran (MTQ) Umum

dan Pelajar

Terlaksananya MTQ

Umum dan Pelajar

4 keg 0 2 keg 2 keg 100 2 keg 2 keg 100

401.03.30 Program pembangunan

infrastruktur perdesaan

Dokumen Laporan

Hasil Monitoring dan

Evaluasi

2 dok 0 1 dok 1 dok 100 1 dok 1 dok 100

401.03.30.10 Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan (Hibah)

Terlaksananya

monitoring, evaluasi

dan pelaporan

2 dok 0 1 dok 1 dok 100 1 dok 1 dok 100

401.03.32 Program Perencanaan Tata

Ruang

Meningkatnya daftar

rupabumi di tingkat

Kecamatan (%)

70% 0 62% 62% 100 70% 70% 100

401.03.32.13 Survey dan pemetaan Teridentifikasinya

nama rupabumi di

wilayah Kabupaten

Cilacap

70% 0 62% 62% 100 70% 70% 100

401.03.32.24 Penetapan dan penegasan batas

wilayah

Terlaksananya

penetapan dan

penegasan batas

wilayah

3 kec 0 0 0 0 3 kec 3 kec 100

401.03.32.25 Fasilitasi pembentukan

kecamatan baru

Terfasilitasinya

pembentukan

kecamatan baru

1 kec 0 0 0 0 1 kec 1 kec 100

Jumlah kegiatan

keagamaan

34 keg 0 17 keg 17 keg 100 17 keg 17 keg 100

Upacara HUT RI 2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)

Program pengembangan

wawasan kebangsaan

401.03.17

Tabel 2.1.

Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Pencapaian Renstra Perangkat Daerah sampai dengan Tahun 2018

Kabupaten Cilacap

KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 9

Page 14: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

401.03.17.01 Peningkatan toleransi dan

kerukunan dalam kehidupan

beragama

Terlaksananya

kegiatan Amaliyah

Romadhon dan Doa

bersama menyambut

Tahun Baru H

15 keg 0 12 keg 12 keg 100 3 keg 3 keg 100

401.03.17.02 Peningkatan rasa solidaritas

dan ikatan sosial dikalangan

masyarakat

Terselenggaranya

Peringatan Hari Besar

Nasional

10 keg 0 5 keg 5 keg 100 5 keg 5 keg 100

401.03.17.03 Peningkatan kesadaran

masyarakat akan nilai-nilai

luhur budaya bangsa

Terselenggaranya

peringatan Hari Jadi

ke-162 dan HUT RI ke-

73 di Kabupaten

Cilacap dengan tertib,

aman, lancar dan

meriah

4 keg 0 2 keg 2 keg 100 2 keg 2 keg 100

401.03.17.08 Peringatan hari - hari besar

agama

Terlaksananya

kegiatan Pengajian

Akbar, Isra Miraj,

Tahun Baru Hijriyah,

Maulud Nabi dan

Nuzulul Quran

10 keg 0 5 keg 5 keg 100 5 keg 5 keg 100

401.03.17.10 Penyelenggaraan Ibadah Haji Terlaksananya

Transportasi Haji,

Silaturahmi, pelepasan

dan BPIH

12 keg 0 8 keg 8 keg 100 4 keg 4 keg 100

401.05.21 Program Pendidikan Politik

Masyarakat

Prosentase kegiatan

pendidikan politik

masyarakat

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

401.05.21.05 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan

Terfasilitasinya

Pemilihan Gubernur

Jawa Tengah

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

401.06.16 Program Pelayanan dan

Rehabilitasi Kesejahteraan

Sosial

Pemenuhan

kebutuhan dasar

pangan bagi rumah

tangga miskin

140.934 RTM 0 140.934 RTM 140.934 RTM 100 140.934 RTM 140.934

RTM

100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 10

Page 15: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

401.06.16.11 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan

Terlaksananya

penyaluran bantuan

dengan tertib

administrasi dan tepat

sasaran

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.06.16.18 Pemberian penghargaan bagi

masyarakat berprestasi

Terlaksananya

pemberian

penghargaan bagi

masyarakat

berprestasi

119 org 0 33 org 33 org 100 86 org 86 org 100

401.06.16.25 Pengerahan dan fasilitasi

perpindahan serta penempatan

peserta transmigrasi

Terlaksananya

pengiriman calon

transmigran ke

wilayah transmigrasi

15 kk 0 5 kk 5 kk 100 10 kk 10 kk 100

402.10.15 Program Pengembangan

Komunikasi, Informasi dan

Media Massa

Up date konten

website milik Pemkab

Cilacap (website

Humas)

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

402.10.15.02 Pembinaan dan Pengembangan

Jaringan Komunikasi dan

Informasi

Tersedianya layanan

informasi berita

Pemkab melalui

website Humas

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

402.10.15.03 Pembinaan dan Pengembangan

Sumber Daya Komunikasi dan

Informasi

Terselenggaranya

Rakor Kehumasan

tingkat Kabupaten

Cilacap

4 keg 0 2 keg 2 keg 100 2 keg 2 keg 100

402.10.15.04 Pengadaan Alat Studio dan

komunikasi

Tersedianya 1 set alat

dokumentasi

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

402.10.18 Program Kerjasama Informasi

Dengan Mas Media

Terinformasikannya

hasil pembangunan

kepada masyarakat

melalui media masa

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

402.10.18.01 Penyebarluasan informasi

pembangunan daerah

Tercetaknya buku

kumpulan sambutan

Bupati Cilacap

1.900 buku 0 900 buku 900 buku 100 1.000 buku 1.000 buku 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 11

Page 16: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

402.10.18.02 Penyebarluasan informasi

penyelenggaraan pemerintahan

daerah

Terpublikasinya

kegiatan

penyelenggaraan

pemerintahan daerah

24 keg 0 12 keg 12 keg 100 12 keg 12 keg 100

402.10.18.07 Penyebarluasan informasi dan

publikasi kegiatan peringatan

hari-hari besar dan nasional

lainnya

Tersedianya bahan

publikasi indoor

berupa baliho dan

spanduk

46 unit 0 0 0 0 46 unit 46 unit 100

402.11.17 Program Pengembangan

Sistem Pendukung Usaha bagi

Usaha Mikro Kecil Menengah

Jumlah UMKM yang

dikembangkan (%)

35% 0 35% 35% 100 35% 35% 100

402.11.17.01 Sosialisasi dukungan informasi

penyediaan permodalan

Terlaksananya

pemberian informasi

Akses Permodalan

Melalui Program Kredit

Usaha Rakyat (KUR)

bagi UMKM

1 keg 0 0 0 0 1 keg 1 keg 100

402.11.17.10 Pengembangan kebijakan dan

program peningkatan ekonomi

lokal

Terpantau dan

Terbinanya Lembaga

Ekonomi di

Masyarakat,

Penyaluran Ekonomi

Lokal Masyarakat,

Lembaga Keuangan

Mikro (LKM), Badan

Kredit Desa (BKD)

38 BKD / LKM 0 19 BKD /

LKM

19 BKD /

LKM

100 19 BKD / LKM 19 BKD /

LKM

100

402.11.17.11 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (DBHCHT)

Terlaksananya

Monitoring, Evaluasi

dan Pelaporan

DBHCHT,

pengembangan

perekonomian dan

sumber daya alam di

Kabupaten Cilacap

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 12

Page 17: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

402.12.15 Program Peningkatan Promosi

dan Kerjasama Investasi

Meningkatnya promosi

potensi unggulan

daerah

51 keg 0 26 keg 26 keg 100 25 keg 25 keg 100

402.12.15.02 Pengembangan potensi

unggulan daerah

Terlaksananya

Kegiatan Pameran

Tingkat Kabupaten

Cilacap

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

402.12.15.12 Peningkatan koordinasi dan

kerjasama di bidang

penanaman modal dengan

instansi pemerintah dan dunia

usaha

Terlaksananya

kegiatan Pasar Murah

di Kabupaten Cilacap

50 keg 0 25 keg 25 keg 100 25 keg 25 keg 100

402.12.16 Program Peningkatan Iklim

Investasi dan Realisasi

Investasi

Pertumbuhan

Penyaluran Kredit

untuk UMKM (%)

5% 0 5% 5% 100 5% 5% 100

402.12.16.07 Kajian kebijakan penanaman

modal

Terlaksananya sebuah

Kajian kebijakan

penanaman modal bagi

BUMD di Kabupaten

Cilacap

4 dok 0 2 dok 2 dok 100 2 dok 2 dok 100

402.12.16.09 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (Perusda)

Terlaksananya

monitoring, evaluasi

dan pelaporan BUMD

12 BUMD 0 5 BUMD 5 BUMD 100 7 BUMD 7 BUMD 100

Prestasi olah raga

ranking Porsenitas

4 0 4 5 75 4 4 100

Jumlah kompetisi

olahraga tingkat

Kabupaten

0 0 0 0 0 0 0 0

402.13.20.28 Pembinaan Olahraga di

Lingkungan Setda Kab Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan Olahraga

di Lingkungan Setda

Kab Cilacap

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

402.13.20.45 Pengiriman Peserta Pekan

Olahraga dan Seni Antar

Perbatasan

Porseni antar daerah

perbatasan (Kunci

Bersama)

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

402.13.20 Program Pembinaan dan

Pemasyarakatan Olah Raga

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 13

Page 18: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

402.14.15 Program Pengembangan Data/

Informasi/ Statistik Daerah

Laju inflasi 5% 0 5% 4,41% 100 5% 5% 100

402.14.15.05 Fasilitasi Tim Pengendalian

Inflasi Daerah

Terfasilitasinya

kegiatan pengendalian

inflasi daerah

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

402.14.15.06 Updating dan rekapitulasi data

statistik

Tersusunnya data

monografi

24 kec 0 0 0 0 24 kec 24 kec 100

402.18.16 Program Penyelamatan dan

Pelestarian dokumen/ Arsip

Daerah

Tertib penyimpanan

dokumen/arsip

2 dok 0 1 dok 1 dok 100 1 dok 1 dok 100

402.18.16.02 Pendataan dan penataan

dokumen/ arsip daerah

Tersedianya data dan

tata kelola arsip

Sekretariat Daerah

Kab. Cilacap

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

403.06.15 Program Perlindungan

Konsumen dan Pengamanan

Perdagangan

Cakupan pengawasan

peredaran barang dan

jasa bagi pelaku usaha

di bidang industri hasil

tembakau

225 pelaku usaha 0 225 pelaku

usaha

225 pelaku

usaha

100 225 pelaku

usaha

225 pelaku

usaha

100

403.06.15.05 Pengawasan Peredaran Barang

dan Jasa di Bidang Pupuk,

Pestisida dan LPG Bersubsidi

Terbina dan

terawasinya

penyaluran/peredaran

barang dan jasa di

bidang pupuk,

pestisida dan LPG

bersubsidi

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01 Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Ketersediaan

administrasi

perkantoran setiap

bulan

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.01 Penyediaan jasa surat menyurat Perangko, materai dan

benda pos lainnya

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 14

Page 19: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

401.01.01.02 Penyediaan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik

Terbayarnya tagihan

telepon, listrik dan air,

koran majalah

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.05 Penyediaan jasa jaminan

barang milik daerah

Terbayarnya premi

barang milik daerah

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.07 Penyediaan jasa administrasi

keuangan

Terbayarnya

Honorarium PNS dan

Non PNS

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.10 Penyediaan alat tulis kantor Alat Tulis Kantor 72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.11 Penyediaan barang cetakan dan

penggandaan

Barang Cetakan dan

Penggandaan

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.12 Penyediaan komponen instalasi

listrik/ penerangan bangunan

kantor

Tersedianya komponen

instalasi

listrik/penerangan

bangunan Kantor

2 paket 0 1 paket 1 paket 100 1 paket 1 paket 100

401.01.01.13 Penyediaan peralatan dan

perlengkapan kantor

Tersedianya peralatan

dan perlengkapan

Kantor

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.17 Penyediaan makanan dan

minuman

Tercukupinya

kebutuhan makan

minum harian, rapat,

tamu dan akomodasi

tamu

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.18 Rapat-rapat koordinasi dan

konsultasi ke luar daerah

Mendukung

pelaksanaan rapat-

rapat koordinasi dan

konsultasi ke luar

daerah selama 1 tahun

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.01.19 Pengendalian Administrasi

Keuangan Daerah

Tersedianya Laporan

Realisasi Belanja

Masing-Masing Bagian

Sebagai Pengendalian

Kegiatan

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 15

Page 20: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

401.01.02 Program Peningkatan Sarana

dan Prasarana Aparatur

Persentase

ketersediaan sarana

dan prasarana sesuai

kebutuhan

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

401.01.02.07 Pengadaan perlengkapan

gedung kantor

Tercukupinya

kebutuhan

perlengkapan kantor

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.02.09 Pengadaan peralatan gedung

kantor

Tersedianya dan

tercukupinya sarana

dan prasarana kantor

yang memadai dan

siap pakai

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.02.13 Pemeliharaan rutin/ berkala

gedung kantor

Terpeliharannya

Gedung Kantor

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.02.15 Pemeliharaan rutin/ berkala

kendaraan dinas/ operasional

Terpeliharanya

kendaraan Dinas yang

laik jalan

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.02.19 Pemeliharaan rutin/berkala

peralatan gedung kantor

Terpeliharanya

Gedung Kantor dan

Peralatan Kantor

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.02.24 Rehabilitasi sedang/ berat

gedung kantor

Tercukupinya sarana

dan prasarana gedung

kantor yang

representatif

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.02.50 Peningkatan Sarana dan

Prasarana Bagian Layanan

Pengadaan

Tersedianya sarpras

untuk proses

pengadaan

barang/jasa

1 unit 0 0 0 0 1 unit 1 unit 100

401.01.03 Program Peningkatan Disiplin

Aparatur

Persentase tingkat

displin pegawai yang

sesuai ketentuan

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

401.01.03.05 Pengadaan pakaian khusus

hari-hari tertentu

Tersedianya PSL dan

pakaian olah raga

1.315 stel 0 65 stel 65 stel 100 250 stel 250 stel 100

401.01.03.10 Up dating data Simpeg dan

absensi pegawai Setda

up date data simpeg

dan absensi pegawai

Setda

12 keg 0 2 keg 2 keg 100 2 keg 2 keg 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 16

Page 21: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

401.01.05 Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya

Aparatur

Persentase pegawai

Setda yang mengikuti

diklat/bimtek/

seminar dan

sejenisnya

20% 0 7% 7% 100 13% 13% 100

401.01.05.01 Pendidikan dan pelatihan

formal

Terlaksananya

pengiriman pegawai

mengikuti diklat teknis

fungsional/Bimtek/wo

rkshop/seminar

150 orang 0 5 orang 5 orang 100 25 orang 25 orang 100

401.01.05.01 Pengendalian, evaluasi dan

pelaporan kegiatan APBD

tersusunnya buku

laporan bulanan

seluruh kegiatan

pembangunan dan

terselenggaranya

koordinasi

pelaksanaan

pembangunan

260 buku 0 130 buku 130 buku 100 130 buku 130 buku 100

401.01.05.01 Pengelolaan Unit Layanan

Pengadaan (ULP)

Terlaksananya

operasional ULP

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

401.01.05.01 Rapat koordinasi hukum Terlaksananya rakor

hukum

8 kali 0 4 kali 4 kali 100 4 kali 4 kali 100

401.01.05.01 Bimbingan Teknis Keprotokolan Terlaksananya Bimtek

Kehumasan/

Keprotokolan

100 orang 0 50 orang 50 orang 100 50 orang 50 orang 100

401.01.05.01 Pengelolaan Sistem Rencana

Umum Pengadaan (SIRUP)

Terlaksananya

Pelatihan Admin

SIRUP

4 keg 0 2 keg 2 keg 100 2 keg 2 keg 100

401.01.05.01 Bimtek Penyusunan LKjIP dan

Dokumen Kinerja

Terselenggaranya

Bimtek Pendampingan

Penyusunan LKjIP dan

Dokumen Kinerja OPD

55 unit kerja 0 55 unit kerja 55 unit kerja 100 55 unit kerja 55 unit kerja 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 17

Page 22: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

401.01.05.01 Penyempurnaan Roadmap

Reformasi Birokrasi Pemerintah

Kabupaten Cilacap

Tersusunnya dokumen

roadmap reformasi

birokrasi Pemerintah

Kabupaten Cilacap

Tahun 2018-2022

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

401.01.05.01 Pembinaan dan Pelatihan

Sumber Daya Manusia dalam

rangka Sertifikasi Keahlian

Pengadaan Barang/Jasa

Terselenggaranya

Bimtek dan Ujian

Sertifikasi Pengadaan

Barang/Jasa

40 org 0 10 org 10 org 100 30 org 30 org 100

401.01.05.01 Pembinaan Keprotokolan Terlaksananya Rakor

Keprotokolan

6 keg 0 2 keg 2 keg 100 4 keg 4 keg 100

Perangkat daerah yang

menyusun dokumen

lakip, tapkin, RKT, IKU

55 unit kerja 0 55 unit kerja 55 unit kerja 100 55 unit kerja 55 unit kerja 100

Dokumen LAKIP dan

Tapkin

4 dok 0 2 dok 2 dok 100 2 dok 2 dok 100

404.01.06.01 Penyusunan laporan capaian

kinerja dan ikhtisar realisasi

kinerja SKPD

Tersusunnya LKjIP dan

Dokumen Perencanaan

Kinerja SKPD dan

Pemkab Cilacap setiap

tahun

4 dok 0 2 dok 2 dok 100 2 dok 2 dok 100

404.01.06.10 Monitoring dan evaluasi

capaian kinerja OPD melalui

aplikasi e-SAKIP

Terlaksananya Monev

capaian kinerja dan

tersusunnya laporan

kinerja melalui

aplikasi e- SAKIP

55 unit kerja 0 55 unit kerja 55 unit kerja 100 55 unit kerja 55 unit kerja 100

404.01.16 Program Peningkatan

Pelayanan Kedinasan Kepala

Daerah/ Wakil Kepala Daerah

Pelayanan

Administrasi

KDH/WKDH

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.06 Program Peningkatan

Pengembangan Sistem

Pelaporan Capaian Kinerja

dan Keuangan

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 18

Page 23: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

404.01.16.02 Penerimaan kunjungan kerja

pejabat negara/ departemen/

lembaga pemerintah non

departemen/ luar negeri

Terlaksananya

penerimaan

kunjungan kerja

pejabat negara /

departemen / lembaga

pemerintah non

departemen / luar

negeri

22 keg 0 12 keg 12 keg 100 10 keg 10 keg 100

404.01.16.06 Rapat koordinasi pejabat

pemerintahan daerah

Terselenggaranya

pembinaan aparat

pemerintah daerah di

kecamatan

24 wilayah 0 13 wilayah 13 wilayah 100 11 wilayah 11 wilayah 100

404.01.16.07 Pelayanan Administrasi Kepala

Daerah

Operasional

pelaksanaan tugas dan

kegiatan Kepala

Daerah

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.16.09 Pelayanan Administrasi Wakil

Kepala Daerah

Operasional

pelaksanaan tugas dan

kegiatan Wakil Kepala

Daerah

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.16.10 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Pembangunan

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi SKPD

Bidang Pembangunan

72 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.16.11 Penyusunan Telaahan

Kebijakan Bupati oleh Staf Ahli

Tersusunnya kajian

staf ahli sesuai bidang

tugasnya

18 telahaan 0 3 telahaan 3 telahaan 100 3 telahaan 3 telahaan 100

404.01.16.13 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Kesejahteraan Rakyat

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi Bidang

Kesra

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.16.14 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang Ekonomi

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi

peningkatan bidang

perekonomian dibawah

Asisten Ekonomi dan

Pembangunan

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 19

Page 24: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

404.01.16.21 Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan bidang organisasi,

tata laksana dan kinerja Pemda

Terlaksananya

pembinaan bidang

organisasi, tatalaksana

dan kinerja pemda

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.16.22 Pelayanan penerima tamu

Bupati/Wabup dan

penyusunan naskah sambutan

Terciptanya ketertiban

tamu Bupati, Wabup

dan Pejabat di

lingkungan Setda serta

tersusunnya naskah

sambutan Bupati,

Wabup dan Sekda

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.16.24 Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan Bidang

Kehumasan

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi Bidang

Kehumasan

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

404.01.16.25 Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang keuangan

dan aset

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi bidang

keuangan dan aset

24 bln 0 12 bln 12 bln 100 12 bln 12 bln 100

Jumlah kasus non

pidana yang diberikan

bantuan hukum dan

pendampingan hukum

29 kasus 0 15 kasus 15 kasus 100 14 kasus 14 kasus 100

Prosentase

peningkatan sistem

pengawasan internal

dan pengendalian

pelaksanaan kebijakan

KDH

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

404.01.20.03 Pengendalian manajemen

pelaksanaan kebijakan KDH

Terselenggaranya

verifikasi RKA, DPA,

SKTL dan DPPA OPD

8 keg 0 4 keg 4 keg 100 4 keg 4 keg 100

404.01.20 Program Peningkatan Sistem

Pengawasan Internal dan

Pengendalian Pelaksanaan

Kebijakan KDH

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 20

Page 25: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

404.01.20.11 Penanganan Sengketa Hukum Fasilitasi penyelesaian

sengketa hukum

29 kasus 0 15 kasus 15 kasus 100 14 kasus 14 kasus 100

404.01.20.27 Monitoring, evaluasi,

pengendalian dan pelaporan

Terlaksananya rapat

koordinasi Lembaga

Perangkat Daerah

Kabupaten Cilacap

12 keg 0 6 keg 6 keg 100 6 keg 6 keg 100

Audit ISO 9001:2008 11 SKPD 0 5 SKPD 5 SKPD 100 6 SKPD 6 SKPD 100

Ketaatan pelaksanaan

SPM sesuai Perbup

No.98 Tahun 2012 (%

terhadap target yg

ditetapkan SPM)

100% 0 100% 100% 100 100% 100% 100

404.01.23.02 Survey Kepuasan Pelayanan

Publik

Terlaksananya

penerapan Sistem

Manajemen Mutu ISO

9001:2015 dan Survey

Kepuasan Masyarakat

(SKM) OPD

penyelenggara

pelayanan publik

11 perangkat daerah 0 5 perangkat

daerah

5 perangkat

daerah

100 6 perangkat

daerah

6 perangkat

daerah

100

401.01.25 Program Peningkatan

Kerjasama Antar Pemerintah

Daerah

Jumlah asosiasi

lembaga kerjasama

antar pemerintah

daerah yang diikuti

7 keg 0 3 keg 3 keg 100 4 keg 4 keg 100

401.01.25.01 Fasilitasi/pembentukan

kerjasama antar daerah dalam

penyediaan pelayanan publik

Terfasilitasinya

kerjasama antar

daerah

7 keg 0 3 keg 3 keg 100 4 keg 4 keg 100

Prosentase peraturan

perundang-undangan

yang disahkan

80% 0 80% 80% 100 0 0 0

Perda SOTK dan

Perbup Tupoksi dan

Uraian Tugas

10 dok 0 10 dok 10 dok 100 0 0 0

404.01.23 Program optimalisasi

pemanfaatan teknologi

informasi

404.01.26 Program Penataan Peraturan

Perundang-Undangan

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 21

Page 26: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

404.01.26.01 Koordinasi kerjasama

permasalahan peraturan

perundang-undangan

Terlaksananya

koordinasi dan

konsultasi dalam

rangka penyusunan

perda.

60 keg 0 30 keg 30 keg 100 30 keg 30 keg 100

404.01.26.04 Fasilitasi sosialisasi peraturan

perundang-undangan

Terlaksananya lomba

kadarkum,

penyuluhan hukum,

dan sosialisasi perda

38 keg 0 19 keg 19 keg 100 19 keg 19 keg 100

404.01.26.05 Publikasi peraturan perundang-

undangan

Tercetaknya

Himpunan Lembaran

Daerah, Himpunan

Berita Daerah dan

Himpunan Peraturan

Pusat, terlaksananya

pertemuan Petugas

JDI Hukum

2.600 eksemplar 0 1.300

eksemplar

1.300

eksemplar

100 1.300

eksemplar

1.300

eksemplar

100

404.01.26.12 Penyusunan Buku Sistem

Prosedur Pengadaan

Barang/Jasa

Tersusunnya Perbup

Sistem Prosedur

Pengadaan

Barang/Jasa dan

Cetak Buku

200 buku 0 100 buku 100 buku 100 100 buku 100 buku 100

404.01.26.16 Kajian peraturan perundang-

undangan daerah terhadap

peraturan perundang-

undangan yang baru, lebih

tinggi dan keserasian antar

peraturan peundang-undangan

daerah

Terlaksananya

pendampingan rapat di

DPRD dan harmonisasi

penyusunan produk

dan sinkronisasi

peraturan

96 kali 0 48 kali 48 kali 100 48 kali 48 kali 100

404.01.26.18 Fasilitasi Pelaksanaan PATEN Terfasilitasinya

pelaksanaan PATEN

48 kec 0 24 kec 24 kec 100 24 kec 24 kec 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 22

Page 27: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

404.01.26.21 Up dating Data analisis Jabatan Terlaksananya

evaluasi dan Up Dating

Data Analisis Jabatan

20 dok 0 10 dok 10 dok 100 10 dok 10 dok 100

404.01.26.23 Public Hearing

Raperda/Raperbub.

Pelaksanaan Public

Hearing

15 kali 0 6 kali 6 kali 100 9 kali 9 kali 100

404.01.26.25 Penyempurnaan perumusan

standar kompetensi manajerial

Tersusunnya perbup

perumusan standar

kompetensi manajerial

OPD

20 perbup 0 10 perbup 10 perbup 100 10 perbup 10 perbup 100

404.01.26.26 Pelaksanaan evaluasi dan up

dating data ABK

Terlaksananya

evaluasi & up dating

data ABK

25 dok 0 15 dok 15 dok 100 10 dok 10 dok 100

404.01.26.27 Penyusunan evaluasi jabatan Tersusunnya dokumen

evaluasi jabatan

melalui pendampingan

40 dok 0 0 0 0 40 dok 40 dok 100

404.01.26.29 Sosialisasi Tata Cara

Pengadaan Barang/Jasa di

Desa

Tersosialisasikannya

Pengadaan

Barang/Jasa di Desa

8 keg 0 4 keg 4 keg 100 4 keg 4 keg 100

404.01.26.30 Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Pengadaan Barang/Jasa

Pemerintah

Terlaksananya bimtek

peraturan Perundang-

undangan Pengadaan

Barang/Jasa

Pemerintah

500 org 0 250 org 250 org 100 250 org 250 org 100

404.01.26.31 Monitoring, Evaluasi, Pelaporan

dan Penyelesaian Sanggah

Pengadaan Barang/Jasa

Terlaksananya

monitoring, evaluasi

dan pelaporan

penyelesaian sanggah

pengadaan

barang/jasa

100 kali 0 50 kali 50 kali 100 50 kali 50 kali 100

404.01.26.34 Pembentukan Budaya Kerja di

Lingkungan Pemerintah

Kabupaten Cilacap

Terpilihnya role model

budaya kerja dan role

play OPD

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 23

Page 28: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

404.01.26.35 Penyusunan E-Katalog Lokal

Kabupaten Cilacap

Tersusunnya e-katalog

lokal Kabupaten

Cilacap

1 keg 0 0 0 0 1 keg 1 keg 100

404.01.26.36 Penyusunan Nomenklatur dan

uraian tugas jabatan

Terlaksananya

Penyusunan

Nomenklatur dan

uraian tugas jabatan

30 dok 0 0 0 0 30 dok 30 dok 100

404.01.26.37 Monitoring dan evaluasi

pelaksanaan bidang

kelembagaan

Terlaksananya monev

pelaksanaan tupoksi

OPD dan monev e-

Anjab

55 unit kerja 0 55 unit kerja 55 unit kerja 100 55 unit kerja 55 unit

kerja

100

Dokumen LPPD,

EKPPD dan LKPJ

10 dok 0 10 dok 10 dok 100 2 dok 2 dok 100

Dokumen Standar

Pelayanan Publik

(SPM, SP, SOP)

15 dok 0 15 dok 15 dok 100 3 dok 3 dok 100

Indeks Kepuasan

Masyarakat (% IKM)

82% 0 82% 78% 95,72 82% 82% 100

404.03.21.01 Pengembangan partisipasi

masyarakat dalam perumusan

program dan kebijakan layanan

publik

Terlaksananya rapat

koordinasi bidang

pelayanan publik, dan

fasilitasi keikutsertaan

dalam kompetisi

inovasi pelayanan

publik

2 keg 0 1 keg 1 keg 100 1 keg 1 keg 100

404.03.21.11 Koordinasi penyusunan

Laporan Kinerja Pemerintah

Daerah

Tersusunnya Buku

LPPD dan EKPPD

Tahun 2017

2 dok 0 1 dok 1 dok 100 1 dok 1 dok 100

404.03.21.12 Koordinasi penyusunan laporan

Keterangan Pertanggung

Jawaban (LKPJ)

Tersusunnya Buku

LKPJ Tahun 2017

3 dok 0 2 dok 2 dok 100 1 dok 1 dok 100

404.03.21.21 Monitoring dan evaluasi

pelaksanaan pelayanan publik

Terlaksananya monev

dokumen dan

penilaian kinerja

pelayanan publik

53 unit kerja 0 53 unit kerja 53 unit kerja 100 53 53 100

404.03.21 Program perencanaan

pembangunan daerah

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 24

Page 29: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Target RealisasiTingkat

Realisasi (%)

Realisasi

Capaian

Tingkat

Capaian (%)

Realisasi Target

Kinerja Program

dan Keluaran

Kegiatan s/d

tahun n-3

Target Program

/ Kegiatan

Renja SKPD

Tahun 2018

(Tahun

Berjalan/

Tahun n-1)

Target dan Realisasi Kinerja Program dan

Keluaran Kegiatan SKPD Tahun 2017

(tahun lalu/n-2)KODE

Urusan/Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja

Program (outcome) /

Kegiatan (output)

Perkiraan Realisasi

Capaian Target Program /

Kegiatan Renstra SKPD

s/d Tahun 2018 (Tahun

berjalan / n-1)

Target Kinerja

Capaian Program

(Renstra Setda)

Tahun 2022

404.03.21.31 Penyusunan Renja dan Renstra Tersusunnya dokumen

perencanaan

pembangunan Setda

2 dok 0 0 0 0 2 dok 2 dok 100

404.03.21.32 Pengembangan sistem aplikasi

penyusunan Renja dan

Evaluasi Renja Setda

Tersusunnya Renja

dan Evaluasi Renja

Setda

1 aplikasi 0 1 aplikasi 1 aplikasi 100 1 aplikasi 1 aplikasi 100

404.04.17 Program Peningkatan dan

Pengembangan Pengelolaan

Keuangan Daerah

Dokumen Laporan

keuangan dan Laporan

mutasi barang

4 dok 0 2 dok 2 dok 100 2 dok 2 dok 100

404.04.17.20 Penyusunan Laporan Keuangan

Akhir Tahun

Tersedianya Laporan

Keuangan Akhir Tahun

SKPD Setda

6 keg 0 3 keg 3 keg 100 3 keg 3 keg 100

404.04.17.22 Pembinaan Pengurus Barang

Milik Daerah

Tersedianya Laporan

Mutasi Barang SKPD

Setda

6 keg 0 3 keg 3 keg 100 3 keg 3 keg 100

404.04.17.41 Bimbingan Teknis Pengelola

Keuangan

Terlaksananya laporan

keuangan bulanan

Setda

4 keg 0 2 keg 2 keg 100 2 keg 2 keg 100

401.03.18 Program Pembinaan dan

fasilitasi Pengelolaan

Keuangan Kabupaten/ Kota

Dokumen Evaluasi

Pelaksanaan Rencana

Pembangunan

2 dok 0 1 dok 1 dok 100 1 dok 1 dok 100

401.03.18.06 Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Kegiatan APBD

tersusunnya data-data

pengendalian kegiatan

pembangunan

bersumber APBD Kab.

Cilacap

2 dok 0 1 dok 1 dok 100 1 dok 1 dok 100

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal 25

Page 30: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.26

2.2. Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah

Pada hakekatnya pelaksanaan berbagai program dan kegiatan yang

ada di Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap setiap tahun adalah untuk

mendukung peningkatan pelayanan Setda baik dalam lingkup internal

(SKPD) maupun eksternal (masyarakat dan pihak-pihak terkait).

Berdasarkan evaluasi hasil capaian kinerja pelayanan sesuai rencana

strategis (Renstra) Setda Kabupaten Cilacap, dapat dikemukakan

gambaran pencapaian kinerja pelayanan Setda sebagaimana dapat dilihat

dalam tabel Pencapaian Kinerja Pelayanan Sekretariat Daerah (tabel

2.2) sebagai berikut :

Page 31: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1 Ketersediaan administrasi

perkantoran setiap bulan

12 12 12 12 12 12 12 12 Bagian Umum

2 Persentase ketersediaan sarana

dan prasarana sesuai

kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Umum

3 Persentase tingkat displin

pegawai yang sesuai ketentuan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Umum

4 Persentase pegawai Setda yang

mengikuti diklat/bimtek/

seminar dan sejenisnya

7,00 13,00 15,00 15,00 7,00 13,00 15,00 15,00 Bagian Umum

5 Persentase kegiatan Renja yang

sesuai dengan Renstra

95 100 100 100 95 100 100 100 Bagian Administrasi

Pembangunan

6 Persentase kebutuhan Kepala

Daerah yang terlayani sesuai

standar

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Umum

7 Persentase kinerja SKPD di

bidang pembangunan sesuai

dengan target fisik yang

direncanakan

99,2 100 100 100 99,2 100 100 100 Bagian Administrasi

Pembangunan

8 Persentase produk hukum yang

dipublikasikan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Hukum

9 Persentase ketersediaan

koordinasi bidang hukum

sesuai kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Hukum

10 Persentase penyerapan APBD 90,36 85,00 85,00 85,00 90,36 85,00 85,00 85,00 Bagian Administrasi

Pembangunan

Tabel 2.2

Pencapaian Kinerja Pelayanan Sekretariat Daerah

Target Renstra SKPD Realisasi Capaian Proyeksi

Kabupaten Cilacap

No. Indikator Catatan AnalisisIKK (PP-

6/'08)

SPM/

Standar

Nasional

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.27

Page 32: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

Target Renstra SKPD Realisasi Capaian Proyeksi

No. Indikator Catatan AnalisisIKK (PP-

6/'08)

SPM/

Standar

Nasional

11 Persentase OPD memiliki RKA

dan DPA sesuai dengan

dokumen RKPD dan APBD

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Administrasi

Pembangunan

12 Persentase realisasi penyaluran

hibah infrastruktur terhadap

rekomendasi

68 85 85 85 68 85 85 85 Bagian Administrasi

Pembangunan

13 Persentase Perangkat Daerah

dan unit pelayanan publik yang

memiliki standar pelayanan,

standar operasional prosedur

dan inovasi pelayanan publik

36 58 73 82 36 58 73 82 Bagian Organisasi

14 Persentase perangkat daerah/

unit kerja yang telah

menetapkan jabatan ASN

sesuai ANJAB, ABK, EVJAB

dan standar kompetensi

jabatan

50 60 70 80 50 60 70 80 Bagian Organisasi

15 Persentase Perangkat Daerah

dan unit pelayanan publik yang

melaksanakan SKM

55 65 75 85 55 65 75 85 Bagian Organisasi

16 Persentase ketersediaan

koordinasi bidang organisasi

sesuai kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Organisasi

17 Persentase perangkat daerah

yang melaporkan capaian

kinerja tepat waktu

42 50 55 57,5 42 50 55 57,5 Bagian Organisasi

18 Persentase indikator kinerja

program pada roadmap

reformasi birokrasi yang

tercapai

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Organisasi

19 Persentase perangkat daerah

dengan SOTK yang sesuai

peraturan perundangan-

undangan yang berlaku

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Organisasi

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.28

Page 33: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

Target Renstra SKPD Realisasi Capaian Proyeksi

No. Indikator Catatan AnalisisIKK (PP-

6/'08)

SPM/

Standar

Nasional

20 Persentase ketersediaan

koordinasi bidang Kesra sesuai

kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Kesra

21 Persentase perolehan prestasi

bidang Kesra

6,25 9,4 9,4 9,4 6,25 9,4 9,4 9,4 Bagian Kesra

22 Persentase proposal hibah

sosial dan keagamaan yang

ditindaklanjuti

80 80 80 80 80 80 80 80 Bagian Kesra

23 Jumlah naskah kerjasama

yang diterbitkan

21 4 5 5 21 4 5 5 Bagian Pemerintahan

dan OTDA

24 Persentase tertib administrasi

kewilayahan yang sesuai

dengan ketentuan

n/a 12,5 25 37,5 n/a 12,5 25 37,5 Bagian Pemerintahan

dan OTDA

25 Persentase ketersediaan

koordinasi bidang

pemerintahan sesuai

kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Pemerintahan

dan OTDA

26 Persentase Kontribusi BUMD

terhadap PAD

4,48 5 5 5 4 5 5 5 Bagian Perekonomian

27 Persentase ketersediaan

koordinasi bidang

Perekonomian sesuai

kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Perekonomian

28 Persentase pengadaan barang

dan jasa yang melalui Unit

Layanan Pengadaan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Layanan

Pengadaan

29 Persentase ketersediaan

koordinasi bidang pengadaan

barang dan jasa sesuai

kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Layanan

Pengadaan

30 Persentase penyerapan

anggaran Setda

88 85 85 85 88 85 85 85 Bagian Keuangan dan

Aset

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.29

Page 34: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

Tahun

2017

Tahun

2018

Tahun

2019

Tahun

2020

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

Target Renstra SKPD Realisasi Capaian Proyeksi

No. Indikator Catatan AnalisisIKK (PP-

6/'08)

SPM/

Standar

Nasional

31 Persentase aset Setda dalam

kondisi baik

99,7 100 100 100 99,7 100 100 100 Bagian Keuangan dan

Aset

32 Persentase naskah kehumasan

yang diterbitkan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Humas dan

Protokol

33 Persentase pelayanan pejabat

sesuai kebutuhan

100 100 100 100 100 100 100 100 Bagian Humas dan

Protokol

34 Nilai EKPPD 2,5

(tinggi)

2,6

(tinggi)

2,6

(tinggi)

2,7

(tinggi)

2,5 (tinggi) 2,6 (tinggi) 2,6

(tinggi)

2,7

(tinggi)

Setda (Bagian

Pemerintahan dan

Otda)

35 Tingkat keselarasan kebijakan

daerah dengan peraturan

perundangan-undangan

n/a 90,00 90,00 95,00 n/a 90 90,00 95,00 Setda

36 Nilai AKIP Setda 52,00 55,00 57,00 60,00 52 55 57,00 60,00 Setda (Bagian

Organisasi)

37 Nilai rata-rata SKM Setda 78,49 78,00 79,00 80,00 78,49 78 79,00 80,00 Setda (Bagian

Organisasi)

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.30

Page 35: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.31

Berdasarkan hasil capaian kinerja pelayanan Setda selama 3 (tiga)

tahun terakhir (2015, 2016 dan 2017) dapat dijelaskan hal-hal sebagai

berikut :

1. Capaian kinerja penyediaan tanah untuk pembangunan kepentingan

umum dari target 130.000 m2 hanya tercapai 110.045 m2. Hal

tersebut dikarenakan salah satu kegiatan pengadaan tanah belum

dapat dilaksanakan yaitu pengadaan tanah untuk pembangunan

JLSS dan pengadaan tanah untuk pembangunan bendung Cikawung

yang belum dapat dilaksanakan pembayarannya dikarenakan pada

tahun 2015 tahapannya baru sampai pengukuran dan inventarisasi.

Hal ini mempengaruhi capaian target luasan tanah yang digunakan

untuk kepentingan umum tidak mencapai 100 %.

2. Capaian kinerja jumlah desa yang tertib administrasi dari target 67

desa hanya 24 desa yang tercapai. Hal tersebut dikarenakan

kegiatan yang direncanakan meliputi 65 desa namun dikarenakan

keterbatasan anggaran yang ada maka kegiatan tersebut baru dapat

dilaksanakan sebanyak 24 desa. Kegiatan langsung dilaksanakan di

desa yang bersangkutan dengan melakukan pembinaan dan cross

check terhadap administrasi pertanahan desa meliputi letter c desa,

pencatatan peralihan/jual beli tanah. Kegiatan tersebut dalam

rangka mewujudkan tertib administrasi dibidang pertanahan.

3. Capaian kinerja rasio investasi dan modal kerja pada sektor

pertanian dari target 10,92 hanya tercapai 5,94. Hal tersebut

dikarenakan pihak perbankan sebagai pemberi kredit bagi petani

mempunyai pandangan bahwa resiko pemberian kredit pada sektor

pertanian masih cukup tinggi, pada sisi lain para petani tidak

memiliki agunan yang cukup sebagaimana dipersyaratkan pihak

bank.

4. Capaian kinerja ketaatan pelaksanaan SPM sesuai Perbup No. 85

Tahun 2014 dari target 90 % hanya tercapai 85,62 %. Hal ini

dikarenakan ada beberapa indikator dalam SPM (perumahan,

kesehatan, KB dan KS, perhubungan) tidak tercapai 100% sesuai

target.

5. Capaian kinerja prosentase peraturan perundang-undangan yang

disahkan, sosialisasi dan penegakan dari target 88,87 % hanya

Page 36: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 32

tercapai 50,47 %. Hal ini dikarenakan ada beberapa perda yang

masuk dalam prolegda tidak terealisasi mengingat adanya

perubahan regulasi dan/atau peraturan perundangan yang menjadi

dasar dalam penyusunan perda dimaksud belum ditetapkan.

6. Capaian kinerja jumlah lembaga ekonomi pedesaan (KUD,LUEP,dsb)

dari target 568 hanya tercapai 417. Hal ini dikarenakan pendirian

Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa) sebagai lembaga ekonomi di

pedesaan ternyata masih banyak menemui kendala khususnya

ketidakadaan SDM yang mumpuni, selain masih adanya

ketidaktahuan SDM Desa tentang potensi ekonomi yang dapat

dikembangkan di desa seperti Pasar Desa, Pertanian, Peternakan dll.

7. Capaian kinerja cakupan pengawasan peredaran barang dan jasa

pelaku usaha di bidang industri hasil tembakau dari target 175

hanya tercapai 165. Hal ini dikarenakan selain jumlah industri hasil

tembakau (pabrik rokok) di Kabupaten Cilacap sangat jauh

berkurang juga semakin sadarnya industri rokok menggunakan pita

cukai yang resmi.

8. Capaian kinerja laju inflasi dari target 5,18 poin tercapai 2,63 poin.

Hal ini menunjukan hal yang positif, karena kenaikan harga barang

hanya naik 2,63 % dari tahun sebelumnya, sehingga harga barang

masih sangat terjangkau oleh masyarakat. Hal ini karena semakin

baiknya kerja Koordinasi dari Tim Pengendalian Inflasi Daerah

(TPID) Kabupaten Cilacap dalam upaya menekan tingkat inflasi yang

ada di Cilacap.

2.3. Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah

Permasalahan/tantangan yang menjadi isu strategis dalam

pelaksanaan tugas pokok dan fungsi Sekretariat Daerah pada hakekatnya

tidak terlepas dari isu strategis yang menjadi permasalahan pokok

Kabupaten Cilacap sebagaimana tertuang dalam dokumen Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Cilacap

Tahun 2017-2022 (Peraturan Daerah Nomor 94 Tahun 2018), yang

meliputi 9 (sembilan) isu strategis daerah selama lima tahun ke depan,

sebagai berikut :

Page 37: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 33

a. Belum optimalnya kualitas Sumber Daya Manusia (Rendahnya rata-

rata lama sekolah, tingginya kasus kekerasan perempuan dan anak,

rendahnya derajat kesehatan masyarakat dan pengendalian

penduduk). Hal ini dapat dilihat dari masih ditemukannya kasus

kematian ibu dan bayi, gizi stunting, HIV AIDS, TB, dan kualitas

sarana prasarana kesehatan dasar dan lanjutan,

Tingginya kasus kekerasan gender disebabkan oleh masih kurangnya

pendapatan perempuan, rata-rata sekolah pada perempuan yang

masih relatif kurang. Pengendalian penduduk masih menjadi

permasalahan dilihat dari tingginya unmetneed, kesertaan KB aktif

pada metode MKJP.

b. Belum optimalnya tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan,

kolaboratif, demokratis, efisien, efektif dan akuntabel. Hal ini dapat

dilihat belum optimalnya nilai akuntabilitas, masih ditemukan ASN

yang tidak disiplin, masih terjadinya temuan inspektorat dalam

pelakasanaan pembangunan.

c. Belum optimalnya pengembangan perekonomian dan inovasi daerah.

Masih terjadinya usaha mikro yang belum dibina, koperasi tidak sehat

masih tinggi, belum optimalnya pengelolaan inovasi pada ekonomi

kreatif.

d. Masih tingginya angka Kemiskinan dan Pengangguran, terutama

terkait dengan :

1) Masih tingginya angka pengangguran dan kesesuaian ketrampilan

pencari kerja (Pencaker) tidak sesuai dengan lowongan pekerjaan

yang tersedia dalam bidang industri.

2) Angka kemiskinan Kabupaten Cilacap tahun 2016 masih lebih

besar daripada rata-rata kemiskinan di Provinsi Jawa Tengah;

e. Belum optimalnya kapasitas fiskal dalam pembangunan daerah.

Kabupaten Cilacap berdasarkan struktur Pendapatan dapat dilihat

bahwa kemampuan keuangan masih bergantung pada dana

perimbangan (DAU dan DAK).

f. Masih ditemukannya kasus penyakit masyarakat. Angka kriminilitas

masih ditemukan, kasus pencurian, penggunaan minuman keras dan

narkoba.

Page 38: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 34

g. Belum optimalnya kualitas dan ketersediaan infrastruktur wilayah

(jalan, jembatan, sumberdaya air, transportasi, perumahan

pemukiman dan ruang terbuka hijau.

h. Belum optimalnya pengelolaan lingkungan hidup dan sumberdaya

alam. Masih ditemukannya pencemaran air, udara, dan lahan kritis.

Belum optimalnya partisipasi masyarakat dalam pengelolaan

sampah dengn Metode 3 R (reduse, reuse, dan recycle ).

i. Belum optimalnya pengelolaan pembangunan berbasis kebencanaan.

Kabupaten Cilacap memiliki bencana yang cukup lengkap, sampai

dengan tahun 2016 telah disusun rencana penanggulangan bencana

dan mitigasi bencana (masih ditemukannya bangunan bangunan di

daerah rawan bencana).

Sedangkan isu strategis yang dihadapi Sekretariat Daerah tahun 2017-

2022 antara lain :

1. Belum optimalnya kualitas kebijakan daerah

2. Belum optimalnya kinerja pelaksanaan kebijakan daerah

3. Belum optimalnya kinerja pelayanan Setda

Berdasarkan isu-isu strategis sebagaimana telah diuraikan di atas,

maka penyusunan Rencana Kerja Tahun 2020 diarahkan untuk

bersinergi dalam mengatasi permasalahan pokok yang ada guna

mendukung terwujudnya visi – misi Kabupaten Cilacap.

Berdasarkan isu-isu strategis sebagaimana telah diuraikan di atas,

maka penyusunan Rencana Kerja Tahun 2019 diarahkan untuk

bersinergi dalam mengatasi permasalahan pokok yang ada guna

mendukung terwujudnya visi – misi Kabupaten Cilacap.

2.4. Review Terhadap Rancangan Awal RKPD

Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap

Tahun 2019 merupakan penjabaran dari RPJMD Kabupetan Cilacap

Tahun 2017-2022 sebagaimana ditetapkan dalam Perda Nomor 150

Tahun 2018. Terkait dengan hal tersebut, maka RKPD Tahun 2019

menjadi pedoman bagi seluruh SKPD di Lingkungan Pemerintah

Kabupaten Cilacap dalam menyusun Rencana Kerja (RENJA) Tahun

2019.

Page 39: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 35

Berpijak dari kondisi tersebut, maka dalam penyusunan Rencana

Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 perlu konsistensi agar

seluruh program dan kegiatan yang direncanakan dapat selaras dan

sinergis dengan program dan kegiatan dalam RKPD Tahun 2019. Hal

tersebut tidak terlepas dari upaya untuk membangun sistem

perencanaan pembangunan daerah yang terintegrasi, selaras, terpadu

dan berkesinambungan antar seluruh dokumen perencanaan

pembangunan daerah mulai dari RPJPD, RPJMD/Renstra SKPD dan

RKPD/ Renja SKPD setiap tahunnya.

Secara lengkap hasil review terhadap rancangan awal RKPD dapat

dilihat pada tabel 2.3 sebagai berikut :

Page 40: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

OPD : Sekretariat Daerah

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Kabupaten

Cilacap

Ketersediaan

administrasi

perkantoran setiap

bulan

12.00 bulan 9.937.520.000 Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Kabupaten

Cilacap

Ketersediaan

administrasi

perkantoran setiap

bulan

12.00 bulan 9.717.198.300 Bagian Umum

Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya perangko,

materai dan benda pos

lainnya

12.00 bulan 77.500.000 Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya perangko,

materai dan benda pos

lainnya

12.00 bulan 44.000.000 Bagian Umum

Penyediaan Jasa

Komunikasi, Sumber Daya

Air dan Listrik

Kabupaten

Cilacap

Terbayarnya tagihan

telepon, listrik dan air,

koran majalah

12.00 bulan 1.752.520.000 Penyediaan Jasa

Komunikasi, Sumber Daya

Air dan Listrik

Kabupaten

Cilacap

Terbayarnya tagihan,

telepon, listrik, air,

surat kabar & majalah

12.00 bulan 1.393.200.000 Bagian Umum

Penyediaan Alat Tulis

Kantor

Kabupaten

Cilacap

Terpenuhinya

kebutuhan alat tulis

kantor

12.00 bulan 330.000.000 Penyediaan Alat Tulis

Kantor

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya Alat Tulis

Kantor

12.00 bulan 140.000.000 Bagian Umum

Penyediaan Barang

Cetakan dan Penggandaan

Kabupaten

Cilacap

Terpenuhinya

kebutuhan barang

cetakan dan

penggandaan

12.00 bulan 300.000.000 Penyediaan Barang

Cetakan dan Penggandaan

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya barang

cetakan dan

penggandaan

12.00 bulan 270.000.000 Bagian Umum

Penyediaan Peralatan dan

Perlengkapan Kantor

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya peralatan

dan perlengkapan

kantor untuk kegiatan

: Hari Jadi, HUT RI,

Open House, Pasar

Murah, Acara-acara

kegiatan Pemda,

Upacara-upacara

peringatan dan

sejenisnya serta

pemenuhan acara

lainnya sesuai

kebijakan pimpinan

1 keg Hari

Jadi, 1 keg

HUT RI, 1

keg Pasar

Murah,

kegiatan

upacara

peringatan

hari besar

nasional dan

agama, serta

acara lainnya

sesuai

kebijakan

pimpinan

1.952.500.000 Penyediaan Peralatan dan

Perlengkapan Kantor

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya peralatan

dan perlengkapan

kantor

12.00 bulan 1.800.000.000 Bagian Umum

Penyediaan Makanan dan

Minuman

Kabupaten

Cilacap

Tercukupinya

kebutuhan makan

minum harian, rapat,

tamu dan akomodasi

tamu

12.00 bulan 2.715.000.000 Penyediaan Makanan dan

Minuman

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya makanan

minuman harian,

rapat, tamu dan

akomodasi tamu

12.00 bulan 2.270.328.500 Bagian Umum

Rancangan Awal RKPD

No.

Tabel 2.3

Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2019

Kabupaten Cilacap

Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.36

Page 41: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Rapat-Rapat Koordinasi

dan Konsultasi Ke Luar

Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terwujudnya

kelancaran perjalanan

dinas pegawai

12.00 bulan 2.750.000.000 Rapat-Rapat Koordinasi

dan

Konsultasi Ke Luar Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya Rapat-

Rapat Koordinasi dan

Konsultasi ke Luar

Daerah

12.00 bulan 3.799.669.800 Bagian Umum

Pendataan dan penataan

dokumen/ arsip daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya data dan

tata kelola arsip

Sekretariat Daerah

Kab. Cilacap

1.00 kegiatan 60.000.000 Pendataan dan penataan

dokumen/ arsip daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya data dan

tata kelola arsip

Sekretariat Daerah

Kab. Cilacap

1.00 kegiatan - Bagian Umum

Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana

Aparatur

Kabupaten

Cilacap

Persentase

ketersediaan sarana

dan prasarana sesuai

kebutuhan

100.00 % 2.200.000.000 Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana

Aparatur

Kabupaten

Cilacap

Persentase

ketersediaan sarana

dan prasarana sesuai

kebutuhan

100.00 % 2.000.000.000 Bagian Umum

Pemeliharaan

Rutin/Berkala Kendaraan

Dinas/Operasional

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pemeliharaan

kendaraan

dinas/operasional

12.00 bulan 2.200.000.000 Pemeliharaan

Rutin/Berkala Kendaraan

Dinas/Operasional

Kabupaten

Cilacap

Terpeliharanya

kendaraan dinas /

operasional

12.00 bulan 2.000.000.000 Bagian Umum

Program Peningkatan

Disiplin Aparatur

Kabupaten

Cilacap

Persentase tingkat

displin pegawai yang

sesuai ketentuan

100.00 % 122.000.000 Program Peningkatan

Disiplin Aparatur

Kabupaten

Cilacap

Persentase tingkat

displin pegawai yang

sesuai ketentuan

100.00 % 132.500.000 Bagian Umum

Pengadaan Pakaian

Khusus

Hari-Hari Tertentu

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya pakaian

dinas Setda

250.00 stel 100.000.000 Pengadaan Pakaian

Khusus

Hari-Hari Tertentu

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya pakaian

lurik/batik Setda

225.00 stel 112.500.000 Bagian Umum

Up Dating Data Simpeg

dan

Absensi Pegawai Setda

Kabupaten

Cilacap

Ter-update-nya data

simpeg dan absensi

pegawai Setda

12.00 bulan 22.000.000 Up Dating Data Simpeg

dan

Absensi Pegawai Setda

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya rakor

Updating data simpeg

dan absensi pegawai

Setda

20.00 org, 2

keg

20.000.000 Bagian Umum

Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya

Aparatur

Kabupaten

Cilacap

Persentase pegawai

Setda yang

mengikuti

diklat/bimtek/

seminar dan

sejenisnya

15.00 % 120.000.000 Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya

Aparatur

Kabupaten

Cilacap

Persentase pegawai

Setda yang mengikuti

diklat/bimtek/

seminar dan

sejenisnya

15.00 % 150.000.000 Bagian Umum

Pendidikan dan Pelatihan

Formal

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengiriman pegawai

mengikuti diklat teknis

fungsional/ Bimtek/

workshop/ seminar

12.00 bulan 60.000.000 Pendidikan dan Pelatihan

Formal

Kabupaten

Cilacap

Terkirimnya peserta

diklat teknis

fungsional/ bimtek/

workshop/ seminar

10.00 orang 50.000.000 Bagian Umum

Pembinaan Olahraga di

Lingkungan Setda Kab

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan Olahraga

di Lingkungan Setda

Kab Cilacap

156 kegiatan 60.000.000 Pembinaan Olahraga di

Lingkungan Setda Kab

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan Olahraga

di Lingkungan Setda

Kab Cilacap

12.00 bulan 100.000.000 Bagian Umum

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.37

Page 42: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Program Perencanaan

dan pelaporan kinerja

Kabupaten

Cilacap

Persentase kegiatan

Renja yang sesuai

dengan Renstra

100.00 % 20.000.000 Program Perencanaan

dan pelaporan kinerja

Kabupaten

Cilacap

Persentase kegiatan

Renja yang sesuai

dengan Renstra

100.00 % 10.000.000 Bagian

Administrasi

Pembangunan

Penyusunan Renja

Perangkat Daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Renja

Setda

1.00

dokumen

20.000.000 Penyusunan Renja

Perangkat Daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Rencana

Kerja Setda 2020

1.00

dokumen

10.000.000 Bagian

Administrasi

Pembangunan

Kabupaten

Cilacap

Persentase

kebutuhan Kepala

Daerah yang

terlayani sesuai

standar

100.00 % Program Peningkatan

Pelayanan Kedinasan

Kepala Daerah/Wakil

Kepala

Daerah

Kabupaten

Cilacap

Persentase

kebutuhan Kepala

Daerah yang

terlayani sesuai

standar

100.00 % Bagian Umum

Persentase kinerja

SKPD di bidang

pembangunan sesuai

dengan target fisik

yang direncanakan

100.00 % Persentase kinerja

SKPD di bidang

pembangunan sesuai

dengan target fisik

yang direncanakan

100.00 % Bagian

Administrasi

Pembangunan

Pelayanan Administrasi

Kepala Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

operasional

pelaksanaan tugas

dan kegiatan Kepala

Daerah

12.00 bulan 2.500.000.000 Pelayanan Administrasi

Kepala Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terpenuhinya

kebutuhan kepala

daerah yang sesuai

standar

12.00 bulan 2.000.000.000 Bagian Umum

Pelayanan Administrasi

Wakil Kepala Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

operasional

pelaksanaan tugas

dan kegiatan Wakil

Kepala Daerah

12.00 bulan 1.450.000.000 Pelayanan Administrasi

Wakil Kepala Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terpenuhinya

kebutuhan wakil

kepala daerah yang

sesuai standar

12.00 bulan 1.500.000.000 Bagian Umum

Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Pembangunan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi perangkat

daerah di bidang

Pembangunan

12.00 bulan 80.000.000 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Pembangunan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi perangkat

daerah di bidang

Pembangunan

12.00 bulan 28.180.000 Bagian

Administrasi

Pembangunan

Penyusunan Telaahan

Kebijakan Bupati Oleh Staf

Ahli

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya telahaan

staf ahli sesuai bidang

tugasnya

3 telaahan 330.000.000 Penyusunan Telaahan

Kebijakan Bupati Oleh Staf

Ahli

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Telaahan

Kebijakan Bupati

dalam bentuk Kajian

Bidang Pemerintahan,

Hukum dan Politik,

Bidang Ekonomi,

Keuangan dan

Pembangunan, Bidang

Kemasyarakatan dan

Sumber Daya Manusia

9 telaahan 300.000.000 Bagian Umum

Program Peningkatan

Pelayanan Kedinasan

Kepala Daerah/Wakil

Kepala

Daerah

3.828.180.000 4.360.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.38

Page 43: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Program Penataan

Peraturan Perundang-

Undangan

Kabupaten

Cilacap

Persentase produk

hukum yang

dipublikasikan

100.00 % Program Penataan

Peraturan Perundang-

Undangan

Kabupaten

Cilacap

Persentase produk

hukum yang

dipublikasikan

100.00 %

Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

hukum sesuai

kebutuhan

100.00 % Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

hukum sesuai

kebutuhan

100.00 %

Koordinasi Kerjasama

Permasalahan Peraturan

Perundang-Undangan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

koordinasi dan

konsultasi dalam

rangka penyusunan

perda.

20 kali 136.500.000 Koordinasi Kerjasama

Permasalahan Peraturan

Perundang-Undangan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

koordinasi dan

konsultasi dalam

rangka penyusunan

perda.

6 kegiatan 10.000.000 Bagian Hukum

Fasilitasi Sosialisasi

Peraturan Perundang-

Undangan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya lomba

kadarkum,

penyuluhan hukum,

dan sosialisasi perda

15 kegiatan 350.000.000 Fasilitasi Sosialisasi

Peraturan Perundang-

Undangan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya lomba

kadarkum,

penyuluhan hukum,

dan sosialisasi perda

15 kegiatan 324.140.000 Bagian Hukum

Kajian Peraturan

Perundang-Undangan

Daerah Terhadap

Peraturan Perundang-

Undangan Baru, Lebih

Tinggi dan Kesesuaian

Antar Peraturan Perundang-

Undangan Daerah

Terhadap Peraturan

Perundang-Undangan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Harmonisasi dan

sinkronisasi peraturan

55 kegiatan 92.000.000 Kajian Peraturan

Perundang-Undangan

Daerah Terhadap

Peraturan Perundang-

Undangan Baru, Lebih

Tinggi dan Kesesuaian

Antar Peraturan Perundang-

Undangan Daerah

Terhadap Peraturan

Perundang-Undangan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Harmonisasi dan

sinkronisasi produk-

produk hukum daerah

46 kali 100.000.000 Bagian Hukum

Publikasi Peraturan

Perundang-Undangan

Kabupaten

Cilacap

Tercetaknya

Himpunan Lembaran

Daerah, Himpunan

Berita Daerah dan

Himpunan Peraturan

Pusat

1300.00

eksemplar

95.000.000 Publikasi Peraturan

Perundang-Undangan

Kabupaten

Cilacap

Tercetaknya

Himpunan Lembaran

Daerah, Himpunan

Berita Daerah dan

Himpunan Peraturan

Pusat

1250 buku 74.845.200 Bagian Hukum

Public Hearing

Raperda/Raperbup

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya public

hearing

8 kegiatan 150.000.000 Public Hearing

Raperda/Raperbup

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

kegiatan public

hearing

8 kegiatan 117.000.000 Bagian Hukum

Rapat koordinasi hukum Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya rakor

hukum, penilaian

Kab/Kota peduli HAM

& desiminasi

12 kegiatan 145.000.000 Rapat koordinasi hukum Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya rakor

hukum, penilaian

Kab/Kota peduli HAM

& desiminasi

12 kegiatan 124.100.000 Bagian Hukum

1.218.500.000 Bagian Hukum 950.085.200

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.39

Page 44: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Penanganan Sengketa

Hukum

Kabupaten

Cilacap

Fasilitasi penyelesaian

sengketa hukum dan

pemberian bantuan

hukum bagi

masyarakat miskin

14 perkara 250.000.000 Penanganan Sengketa

Hukum

Kabupaten

Cilacap

Fasilitasi penyelesaian

sengketa hukum dan

pemberian bantuan

hukum bagi

masyarakat miskin

14 perkara 200.000.000 Bagian Hukum

Program Percepatan

Pelaksanaan Reformasi

Birokrasi

Kabupaten

Cilacap

Persentase Perangkat

Daerah dan unit

pelayanan publik

yang memiliki

standar pelayanan,

standar operasional

prosedur dan inovasi

pelayanan publik

73.00 % Program Percepatan

Pelaksanaan Reformasi

Birokrasi

Kabupaten

Cilacap

Persentase Perangkat

Daerah dan unit

pelayanan publik

yang memiliki

standar pelayanan,

standar operasional

prosedur dan inovasi

pelayanan publik

65.00 %

Persentase perangkat

daerah/ unit kerja

yang telah

menetapkan jabatan

ASN sesuai ANJAB,

ABK, EVJAB dan

standar kompetensi

jabatan

70.00 % Persentase perangkat

daerah/ unit kerja

yang telah

menetapkan jabatan

ASN sesuai ANJAB,

ABK, EVJAB dan

standar kompetensi

jabatan

70.00 %

Persentase Perangkat

Daerah dan unit

pelayanan publik

yang melaksanakan

SKM

75.00 % Persentase Perangkat

Daerah dan unit

pelayanan publik

yang melaksanakan

SKM

100.00 %

Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

organisasi sesuai

kebutuhan

100.00 % Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

organisasi sesuai

kebutuhan

100.00 %

Persentase perangkat

daerah yang

melaporkan capaian

kinerja tepat waktu

55.00 % Persentase perangkat

daerah yang

melaporkan capaian

kinerja tepat waktu

55.00 %

Bagian

Organisasi

1.251.050.000 2.283.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.40

Page 45: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Persentase indikator

kinerja program pada

roadmap reformasi

birokrasi yang

tercapai

100.00 %

Persentase perangkat

daerah dengan SOTK

yang sesuai peraturan

perundang-undangan

yang berlaku

100.00 %

Penyusunan Nomenklatur

dan uraian tugas jabatan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Penyusunan

Nomenklatur dan

uraian tugas jabatan

10.00

dokumen

50.000.000 Penyusunan Nomenklatur

dan uraian tugas jabatan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Penyusunan

Nomenklatur dan

uraian tugas jabatan

10.00

dokumen

- Bagian

Organisasi

Evaluasi Organisasi dan

Tata Kerja

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Evaluasi Organisasi

dan Tata Kerja

10.00

dokumen

200.000.000 Evaluasi Organisasi dan

Tata Kerja

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Evaluasi Organisasi

Perangkat Daerah di

Lingkungan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap yang sesuai

dengan aturan

perundang-undangan

yang berlaku

5.00 OPD, 1

Perda, 5

Perbup

90.000.000 Bagian

Organisasi

Monitoring dan evaluasi

pelaksanaan bidang

kelembagaan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Monitoring dan

evaluasi pelaksanaan

bidang kelembagaan

55.00

perangkat

daerah/ unit

kerja

105.000.000 Monitoring dan evaluasi

pelaksanaan bidang

kelembagaan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Monitoring dan

evaluasi pelaksanaan

bidang kelembagaan

55.00

perangkat

daerah/ unit

kerja

- Bagian

Organisasi

Penyusunan Evaluasi

Jabatan

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya dokumen

Evaluasi Jabatan

melalui pendampingan

25.00

dokumen

140.000.000 Penyusunan Evaluasi

Jabatan

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya dokumen

Evaluasi Jabatan

melalui pendampingan

25.00

dokumen

110.000.000 Bagian

Organisasi

Pelaksanaan evaluasi dan

pemutakhiran data ABK

Kabupaten

Cilacap

Pelaksanaan evaluasi

dan pemutakhiran

data ABK

15.00

dokumen

85.000.000 Pelaksanaan evaluasi dan

pemutakhiran data ABK

Kabupaten

Cilacap

Pelaksanaan evaluasi

dan pemutakhiran

data ABK

15.00

dokumen

- Bagian

Organisasi

Bagian

Organisasi

1.251.050.000 2.283.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.41

Page 46: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Penyusunan perumusan

Standar Kompetensi

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Perbup

perumusan Standar

Kompetensi Jabatan

ASN

20.00

perbup, 20

OPD

115.000.000 Penyusunan perumusan

Standar Kompetensi

Kabupaten

Cilacap

Terlaksana Workshop

Penyusunan Standar

Kompetensi Jabatan

serta tersusunnya

Dokumen Perumusan

Standar Kompetensi

Jabatan Perangkat

Daerah di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

20.00 OPD,

20 Dokumen

Perumusan

SKJ

105.000.000 Bagian

Organisasi

Pengembangan e- ANJAB Kabupaten

Cilacap

Tersedianya aplikasi

Evaluasi Jabatan dan

Standar Kompetensi

Manajerial beserta

pelatihannya

1.00 aplikasi 125.000.000 Pengembangan e- ANJAB Kabupaten

Cilacap

Tersedianya aplikasi

Evaluasi Jabatan dan

Standar Kompetensi

Manajerial beserta

pelatihannya

1.00 aplikasi - Bagian

Organisasi

Pemutakhiran Data

Analisis

Jabatan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

evaluasi dan

pemutakhiran Data

Analisis Jabatan, ABK

dan Nomenklatur

Jabatan

15.00

dokumen

105.000.000 Pemutakhiran Data

Analisis

Jabatan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Evaluasi dan

Pemutakhiran Data

Analisis Jabatan,

Analisis Beban Kerja

dan Nomenklatur

Jabatan pada

Perangkat Daerah di

Lingkungan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

15.00

dokumen

90.000.000 Bagian

Organisasi

Pengembangan partisipasi

unit penyelenggara dalam

peningkatan kualitas

pelayanan publik

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

fasilitasi penyusunan

standar pelayanan,

SOP, dan

keikutsertaan

kompetisi inovasi

pelayanan publik

70.00

Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

580.000.000 Pengembangan partisipasi

unit penyelenggara dalam

peningkatan kualitas

pelayanan publik

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

fasilitasi penyusunan

standar pelayanan,

SOP, dan

keikutsertaan

kompetisi inovasi

pelayanan publik

70.00

Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

415.000.000 Bagian

Organisasi

Tersusunnya laporan

hasil Survey Kepuasan

Masyarakat (SKM)

Pemerintah Kabupaten

Cilacap setiap tahun

melalui aplikasi SKM

53.00

Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

Bagian

Organisasi

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.42

Page 47: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Terlaksananya

penilaian,

pemeringkatan kinerja

penyeleggaraan

pelayanan publik

setiap tahun

39.00 PD/

unit kerja

Terlaksananya

penilaian,

pemeringkatan kinerja

penyeleggaraan

pelayanan publik

setiap tahun

39.00 PD/

unit kerja

Bagian

Organisasi

Terlaksannya monev

kinerja

penyelenggaraan

pelayanan publik

setiap tahun

53.00 PD/

unit kerja

Terlaksannya monev

kinerja

penyelenggaraan

pelayanan publik

setiap tahun

55.00 PD/

unit kerja

Bagian

Organisasi

Terlaksananya

pendampingan

pelaksanaan

sertifikasi, audit

surveilance dan audit

renewal sistem

manajemen mutu ISO

7.00

Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

Terlaksananya

pendampingan

pelaksanaan

sertifikasi, audit

surveilance dan audit

renewal sistem

manajemen mutu ISO

9001:2015 pada

perangkat daerah/

unit kerja

penyelenggara layanan

publik

7.00

Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

Bagian

Organisasi

Penyusunan Laporan Hasil

Capaian Standar

Pelayanan Minimal (SPM)

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya laporan

hasil Survey Kepuasan

Masyarakat (SKM)

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

10.00 dok,

55 OPD

40.000.000 Bagian

Organisasi

Penyusunan Laporan Hasil

Capaian Standar

Pelayanan Minimal (SPM)

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya laporan

hasil capaian SPM

Pemerintah Kabupaten

Cilacap setiap tahun

6.00

perangkat

daerah/ unit

kerja

50.000.000 Penyusunan Laporan Hasil

Survey Kepuasan

Masyarakat (SKM)

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya laporan

hasil capaian SPM

Pemerintah Kabupaten

Cilacap setiap tahun

6.00

perangkat

daerah/ unit

kerja

- Bagian

Organisasi

Penguatan Sistem

Akuntabilitas Kinerja

Instansi Pemerintah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya Monev

capaian kinerja dan

tersusunnya laporan

kinerja melalui

aplikasi e- SAKIP

55.00 OPD 388.000.000 Penguatan Sistem

Akuntabilitas Kinerja

Instansi Pemerintah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya bintek

penyusunan LKjIP dan

Dokkin

55.00 OPD/

Unit Kerja

272.910.000 Bagian

Organisasi

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.43

Page 48: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Tersusunnya LKjIP

dan Dokumen

Perencanaan Kinerja

Perangkat Daerah dan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap setiap tahun

2.00

dokumen

Terlaksananya rakor

monev pengukuran

capaian kinerja dan

Tersusunya laporan

capaian kinerja

bulanan OPD dan

Pemkab melalui

aplikasi esakip

4.00 rakor,

12 lap

Bagian

Organisasi

Terselenggaranya

Bimtek Penyusunan

LKjIP dan Dokumen

Kinerja Perangkat

Daerah

55.00

perangkat

daerah/ unit

kerja

Terlaksananya pra

evaluasi SAKIP

1.00 kegiatan Bagian

Organisasi

Terlaksannya

pendampingan

penyusunan LKjIP

2019 dan Dokkin 2019

Pemkab dan OPD

2.00 kegiatan Bagian

Organisasi

Tersusunnya LKjIP

2019 dan Dokkin 2020

Pemkab,

koreksi/verifikasi

LKjIP 2019 dan Dokkin

2020 OPD

2.00

dokumen

Pemkab, 110

dokumen

OPD

Bagian

Organisasi

Pengembangan Roadmap

Reformasi Birokrasi

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

implementasi

Reformasi Birokrasi

Pemerintah Kabupaten

Cilacap, peningkatan

kapasitas RB, monev

RB

55 OPD, 1

keg

100.000.000 Pengembangan Roadmap

Reformasi Birokrasi

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengukuran capaian

RB melalui rakor RB

Pemkab Cilacap

4.00 kegiatan 39.660.000 Bagian

Organisasi

Pengembangan Budaya

Kerja

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengembangan

budaya kerja

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

1.00 kegiatan 60.000.000 Pengembangan Budaya

Kerja

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan Kelompok

Budaya Kerja (KBK)

5.00

OPD/Unit

Kerja/

Kelompok

Budaya Kerja

28.480.000 Bagian

Organisasi

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.44

Page 49: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Penyusunan dan Evaluasi

Pedoman Tata Naskah

Dinas dan Pakaian Dinas

Kabupaten

Cilacap

Tersusun dan

terlaksananya

Evaluasi Pedoman

Tata Naskah Dinas

dan Pakaian Dinas Di

Lingkungan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

2.00

dokumen

40.000.000 Penyusunan dan Evaluasi

Pedoman Tata Naskah

Dinas dan Pakaian Dinas

Kabupaten

Cilacap

Tersusun dan

terlaksananya Evaluasi

Pedoman Tata Naskah

Dinas dan Pakaian

Dinas Di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

2.00

dokumen

- Bagian

Organisasi

Penyusunan Pedoman Pola

Hubungan Kerja

Kabupaten

Cilacap

Tersusun dan

terlaksananya evaluasi

pola hubungan kerja

Di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

1.00

dokumen

50.000.000 Penyusunan Pedoman Pola

Hubungan Kerja

Kabupaten

Cilacap

Tersusun dan

terlaksananya evaluasi

pola hubungan kerja

Di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

1.00

dokumen

- Bagian

Organisasi

Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan bidang

organisasi

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan bidang

organisasi, tatalaksana

dan kinerja pemda

12.00 bulan 90.000.000 Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan bidang

organisasi

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan bidang

organisasi, tatalaksana

dan kinerja pemda

12.00 bulan 60.000.000 Bagian

Organisasi

Program Peningkatan

Kualitas Pengadaan

Barang dan Jasa

Kabupaten

Cilacap

Persentase

pengadaan barang

dan jasa yang melalui

Unit Layanan

Pengadaan

100.00 % Program Peningkatan

Kualitas Pengadaan

Barang dan Jasa

Kabupaten

Cilacap

Persentase

pengadaan barang

dan jasa yang melalui

Unit Layanan

Pengadaan

100.00 %

Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

pengadaan barang

dan jasa sesuai

kebutuhan

100.00 % Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

pengadaan barang

dan jasa sesuai

kebutuhan

100.00 %

Pengelolaan Unit Layanan

Pengadaan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pengadaan

Barang/Jasa secara

elektronik

12.00 bulan 2.250.000.000 Pengelolaan Unit Layanan

Pengadaan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pengadaan

barang/jasa secara

elektronik di

lingkungan Pemkab

Cilacap.

12.00 bulan 1.772.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Pembinaan dan Pelatihan

Sumber Daya Manusia

Dalam Rangka Sertifikasi

Keahlian Pengadaan

Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Peningkatan Kapasitas

SDM dalam rangka

Pelaksanaan APBD

Kabupaten Cilacap

10.00 orang 50.000.000 Pembinaan dan Pelatihan

Sumber Daya Manusia

Dalam Rangka Sertifikasi

Keahlian Pengadaan

Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Tersertifikasinya SDM

dalam bidang

Pengadaan

Barang/Jasa

10.00 orang 50.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Pengelolaan Sistem

Rencana Umum Pengadaan

(SIRUP)

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pelatihan SIRUP

2.00 kegiatan 50.000.000 Pengelolaan Sistem

Rencana Umum Pengadaan

(SIRUP)

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pelatihan Sirup &

Pengumuman

Pengadaan

1.00 tahun 35.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

2.177.000.000 Bagian

Layanan

Pengadaan

2.785.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.45

Page 50: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Penyusunan Buku Sistem

Prosedur Pengadaan

Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya perbup

sistem prosedur

pengadaan

barang/jasa dan cetak

buku

100.00 buku 30.000.000 Penyusunan Buku Sistem

Prosedur Pengadaan

Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya perbup

sistem prosedur

pengadaan

barang/jasa dan cetak

buku

100.00 buku 22.500.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Penyusunan E-Katalog

Lokal Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya E-

Katalog Lokal di

Kabupaten Cilacap

1.00 Kegiatan 100.000.000 Penyusunan E-Katalog

Lokal Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya E-

Katalog Lokal di

Kabupaten Cilacap

1.00 Kegiatan 67.500.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Monitoring, Evaluasi

Pelaporan dan

Penyelesaian Sanggah

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Terselesaikannya

Permasalahan

Pengadaan

Barang/Jasa di

Kabupaten Cilacap

50.00

Kegiatan

30.000.000 Monitoring, Evaluasi

Pelaporan dan

Penyelesaian Sanggah

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Monitoring, Evaluasi,

Pelaporan dan

Penyelesaian Sanggah

Pengadaan

Barang/Jasa

25.00

kali

10.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Tersosialisasinya

Peraturan Pengadaan

Barang/Jasa

250.00 orang 75.000.000 Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

Tersosialisasikannya

Peraturan Pengadaan

Barang/Jasa

250.00 orang 50.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Peningkatan Sarana dan

Prasarana Bagian Layanan

Pengadaan

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya sarana

prasarana untuk

Proses Pengadaan

Barang/Jasa

1.00 Paket 100.000.000 Peningkatan Sarana dan

Prasarana Bagian Layanan

Pengadaan

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya sarana

prasarana untuk

Proses Pengadaan

Barang/Jasa

1.00 unit 100.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang

pengadaan barang dan jasa

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananaya

Koordinasi di bidang

Pengadaan Barang

dan Jasa

12.00 Bulan 50.000.000 Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang

pengadaan barang dan jasa

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan dan

Koordinasi di Bidang

Pengadaan Barang dan

Jasa

8.00 kegiatan 20.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Sosialisasi Tata Cara

Pengadaan Barang/Jasa di

Desa

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

sosialisasi tata cara

pengadaan

barang/jasa di desa

4.00 kegiatan 50.000.000 Sosialisasi Tata Cara

Pengadaan Barang/Jasa di

Desa

Kabupaten

Cilacap

Tersosialisasikannya

peraturan pengadaan

barang/jasa di desa

1.00 kegiatan 50.000.000 Bagian Layanan

Pengadaan

Program Peningkatan

Kesejahteraan Rakyat

Kabupaten

Cilacap

Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

Kesra sesuai

kebutuhan

100.00 % Program Peningkatan

Kesejahteraan Rakyat

Kabupaten

Cilacap

Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

Kesra sesuai

kebutuhan

100.00 %

Persentase perolehan

prestasi bidang Kesra

9.40 % Persentase perolehan

prestasi bidang Kesra

9.40 %

Persentase proposal

hibah sosial dan

keagamaan yang

ditindaklanjuti

80.00 % Persentase proposal

hibah sosial dan

keagamaan yang

ditindaklanjuti

80.00 %

3.511.374.000 Bagian Kesra 3.852.366.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.46

Page 51: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Penyelenggaraan

Musabaqoh Tilawatil

Quran (MTQ) Umum dan

Pelajar

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya MTQ

Umum mdan Pelajar

Tingkat Kabupaten

dan P[engiriman MTQ

Umum dan Pelajar

Tingkat Propinsi

2.00 Kegiatan 316.800.000 Penyelenggaraan

Musabaqoh Tilawatil

Quran (MTQ) Umum dan

Pelajar

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Musabaqoh Tilawatil

Quran (MTQ) umum

dan Pelajar Tingkat

Kabupaten dan

Pengiriman MHQ, Juz

Amma, MTQ umum

dan Pelajar Tingkat

Propinsi

6.00 Kegiatan 223.300.000 Bagian Kesra

Penyelenggaraan

Musabaqoh Hafdzil Quran (

MHQ )

Kabupaten

Cilacap

Terlaksanya Kegiatan

MHQ

1.00 Kegiatan 85.000.000 Penyelenggaraan

Musabaqoh Hafdzil Quran (

MHQ )

Kabupaten

Cilacap

Terlaksanya Kegiatan

MHQ

1.00 Kegiatan - Bagian Kesra

Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (bansos)

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Monitoring Hibah dan

Bansos

12.00 Bulan 50.000.000 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (bansos)

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Monitoring Hibah dan

Bansos

13.00 keg, 12

bln

10.000.000 Bagian Kesra

Pemberian penghargaaan

bagi masyarakat

berprestasi

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pemberian

Penghargaan bagi

Masyarakat

Berprestasi

86.00 Orang 132.000.000 Pemberian penghargaaan

bagi masyarakat

berprestasi

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pemberian

Penghargaan bagi

Masyarakat

Berprestasi

86.00 Orang - Bagian Kesra

Peningkatan toleransi dan

kerukunan dalam

kehidupan beragama

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Kegiatan Amaliyah

Romadhon, Festifal

Bedug dan Doa Akhir

Tahun H

3.00 Kegiatan 240.900.000 Peningkatan toleransi dan

kerukunan dalam

kehidupan beragama

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Kegiatan Amaliyah

Romadhon, Festifal

Bedug dan Doa Akhir

Tahun H

3.00 Kegiatan 187.300.000 Bagian Kesra

Peningkatan rasa

solidaritas dan ikatan

sosial dikalangan

masyarakat

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Kegiatan Peringatan

Hari Besar Nasional

dan Daerah di

Kabupaten Cilacap

5.00 Kegiatan 203.500.000 Peningkatan rasa

solidaritas dan ikatan

sosial dikalangan

masyarakat

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Kegiatan Peringatan

Hari Besar Nasional di

Kabupaten Cilacap

6.00 Kegiatan 159.350.000 Bagian Kesra

Peningkatan kesadaran

masyarakat akan nilai-nilai

luhur budaya bangsa

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

kegiatan Peringatan

Hari Jadi ke 163 Kab

Cilacap dan

Peringatan HUT RI ke-

74 Tahun 2019

2.00 Kegiatan 550.000.000 Peningkatan kesadaran

masyarakat akan nilai-nilai

luhur budaya bangsa

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

kegiatan Peringatan

Hari Jadi ke 163 Kab

Cilacap dan Peringatan

HUT RI ke-74 Tahun

2019

2.00 Kegiatan 845.000.000 Bagian Kesra

Peringatan Hari-hari Besar

Keagamaan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

kegiatan Pengajian

Akbar, Isra Mi'raj,

Tahun Baru Hijriyah,

Maulud Nabi dan Doa

Akhir Tahun

5.00 Kegiatan 324.500.000 Peringatan Hari-hari Besar

Keagamaan

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Peringatan Hari Besar

Keagamaan Maulud

Nabi, Tahun Baru

Hijriyah, Nuzulul

Quran, Isra Miraj dan

Pengajian Akbar

5.00 Kegiatan 227.100.000 Bagian Kesra

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.47

Page 52: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Penyelenggaraan Ibadah

Haji

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

kegiatan Transportasi

Haji, Silaturahmi,

Pelepasan dan Biaya

BPIH

4.00 Kegiatan 1.222.166.000 Penyelenggaraan Ibadah

Haji

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya BPIH

TPHD/TKHD,

Pelepasan Haji,

Transportasi Haji dan

Silaturahmi Haji

4.00 Kegiatan 1.311.324.000 Bagian Kesra

Pengiriman Peserta Pekan

Olahraga dan Seni Antar

Perbatasan

Kabupaten

Cilacap

Terkirimnya

Peserta/Atlit pada

Kegiatan Pekan

Olahraga Antar

Perbatasan

1.00 Kegiatan 550.000.000 Pengiriman Peserta Pekan

Olahraga dan Seni Antar

Perbatasan

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Pekan Olahraga antar

Perbatasan

1.00 Kegiatan 486.250.000 Bagian Kesra

Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Kesejahteraan Rakyat

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan dan

Koordinasi Bidang

Kesejahteraan Rakyat

12.00 Bulan 82.500.000 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Kesejahteraan Rakyat

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan dan

Koordinasi Bidang

Kesejahteraan Rakyat

12.00 Bulan 10.000.000 Bagian Kesra

Pengiriman dan fasilitasi

perpindahan serta

penempatan transmigran

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengiriman calon

transmigran ke

wilayah transmigrasi

10.00 kepala

keluarga

95.000.000 Pengiriman dan fasilitasi

perpindahan serta

penempatan transmigran

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengiriman calon

transmigran ke

wilayah transmigrasi

5.00 kepala

keluarga

51.750.000 Bagian Kesra

Kabupaten

Cilacap

Jumlah naskah

kerjasama yang

diterbitkan

5.00

dokumen

Program Peningkatan dan

Pengembangan

Penyelenggaraan

Pemerintah Daerah

Kabupaten

Cilacap

Jumlah naskah

kerjasama yang

diterbitkan

5.00

dokumen

Persentase tertib

administrasi

kewilayahan yang

sesuai dengan

ketentuan

25.00 % Persentase tertib

administrasi

kewilayahan yang

sesuai dengan

ketentuan

25.00 %

Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

pemerintahan sesuai

kebutuhan

100.00 % Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

pemerintahan sesuai

kebutuhan

100.00 %

Survey dan pemetaan Kabupaten

Cilacap

Teridentifikasinya

nama rupabumi di

wilayah Kabupaten

Cilacap

75.00 % 55.000.000 Survey dan pemetaan Kabupaten

Cilacap

Teridentifikasinya

nama rupabumi di

wilayah Kabupaten

Cilacap

75.00 % 49.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Penetapan dan penegasan

batas wilayah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

penetapan dan

penegasan batas

wilayah kec, kel / desa

3.00

kecamatan

100.000.000 Penetapan dan penegasan

batas wilayah

Kabupaten

Cilacap

Tertatanya Batas

Wilayah

3.00

kecamatan, 1

dok

46.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Fasilitasi pembentukan

kecamatan baru

Kabupaten

Cilacap

Terfasilitasinya

pembentukan

kecamatan baru

1.00

kecamatan

55.000.000 Fasilitasi pembentukan

kecamatan baru

Kabupaten

Cilacap

Terfasilitasinya

pembentukan

kecamatan baru

1.00

kecamatan, 1

dok

41.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Perawatan dan

Pembangunan Pilar Batas

Wilayah

Kabupaten

Cilacap

Terpeliharanya dan

terbangunnya pilar

batas wilayah

5.00 pilar 100.000.000 Perawatan dan

Pembangunan Pilar Batas

Wilayah

Kabupaten

Cilacap

Terpeliharanya dan

terbangunnya pilar

batas wilayah

5.00 pilar - Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

738.500.000 Program Peningkatan dan

Pengembangan

Penyelenggaraan

Pemerintah Daerah

1.355.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.48

Page 53: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Penyusunan kajian

penataan daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya kajian

penataan daerah

1.00

dokumen

100.000.000 Penyusunan kajian

penataan daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya kajian

penataan daerah

1.00

dokumen

- Bagian

Pemerintahan

dan OTDAPenerimaan kunjungan

kerja pejabat negara/

departemen/ lembaga

pemerintah non

departemen/ luar negeri

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

penerimaan

kunjungan kerja

pejabat negara /

departemen / lembaga

pemerintah

non departemen / luar

negeri

10.00

kegiatan

40.000.000 Penerimaan kunjungan

kerja pejabat negara/

departemen/ lembaga

pemerintah non

departemen/ luar negeri

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

penerimaan

kunjungan kerja

pejabat negara /

departemen / lembaga

pemerintah

non departemen / luar

negeri

10.00

kegiatan

- Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Rapat koordinasi pejabat

pemerintah daerah

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

pembinaan aparat

pemerintah daerah di

kecamatan

15.00

wilayah

195.000.000 Rapat koordinasi pejabat

pemerintah daerah

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

pembinaan aparat

pemerintah daerah di

kecamatan

15.00

kecamatan

218.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Monitoring, evaluasi,

pengendalian dan

pelaporan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya rapat

koordinasi Lembaga

Perangkat Daerah

Kabupaten Cilacap

6.00 kegiatan 105.000.000 Monitoring, evaluasi,

pengendalian dan

pelaporan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya Rapat

Koordinasi Lembaga

Perangkat Daerah

4.00 kegiatan

100 orang 1

hari dan 2

kegiatan 120

orang 1 hari

100.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Monitoring, evaluasi dan

pelaporan

Kabupaten

Cilacap

Terfasilitasinya

pelaksanaan pilpres

dan pemilu legislatif

2.00 kegiatan 100.000.000 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

fasilitasi, monitoring

dan pelaporan

penyelenggaraan

Pemilihan Umum

1.00 kegiatan 73.500.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Fasilitasi Pelaksanaan

PATEN

Kabupaten

Cilacap

Terfasilitasinya

pelaksanaan PATEN

24.00

kecamatan

75.000.000 Fasilitasi Pelaksanaan

PATEN

Kabupaten

Cilacap

Terfasilitasinya

pelaksanaan

pelayanan administrasi

terpadu kecamatan

24.00

kecamatan

13.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Kordinasi penyusunan

Laporan Kinerja

Pemerintah Daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Buku

LPPD dan EKPPD

Tahun 2018

1.00

dokumen

115.000.000 Kordinasi penyusunan

Laporan Kinerja

Pemerintah Daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya LKPJ,

LPPD dan EKPPD

Tahun 2018

3.00

dokumen

167.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Kordinasi penyusunan

Laporan Keterangan

Pertanggung Jawaban

(LKPJ)

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Buku

LKPJ Tahun 2018

1.00

dokumen

115.000.000 Kordinasi penyusunan

Laporan Keterangan

Pertanggung Jawaban

(LKPJ)

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Buku

LKPJ Tahun 2018

1.00

dokumen

- Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.49

Page 54: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Fasilitasi/ Pembentukan

kerjasama antar daerah

dalam penyediaan

pelayanan publik

Kabupaten

Cilacap

Terfasilitasinya

kerjasama antar

daerah

5.00 kegiatan 70.000.000 Fasilitasi/ Pembentukan

kerjasama antar daerah

dalam penyediaan

pelayanan publik

Kabupaten

Cilacap

Terfasilitasinya

kerjasama daerah dan

terselenggaranya rakor

kerja sama daerah

5.00 kegiatan

TKKSD dan 1

Rakor Kerja

sama

31.000.000 Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Rakor Kerjasama Daerah Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya rapat

koordinasi kerjasama

daerah

1.00 kegiatan 80.000.000 Rakor Kerjasama Daerah Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya rapat

koordinasi kerjasama

daerah

1.00 kegiatan - Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Penyusunan kajian potensi

kerjasama daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya kajian

potensi kerjasama

daerah

1.00

dokumen

50.000.000 Penyusunan kajian potensi

kerjasama daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya kajian

potensi kerjasama

daerah

1.00

dokumen

- Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

Kabupaten

Cilacap

Persentase

Kontribusi

BUMD terhadap PAD

4.53 % Kabupaten

Cilacap

Persentase

Kontribusi

BUMD terhadap PAD

4.53 %

Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

Perekonomian sesuai

kebutuhan

100.00 % Persentase

ketersediaan

koordinasi bidang

Perekonomian sesuai

kebutuhan

100.00 %

Fasilitasi Tim Pengendalian

Inflasi Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Seminar dan Capacity

building Tim

Pengendali Inflasi

Daerah (TPID) Kab

Cilacap

1 kali

seminar, 125

orang

175.000.000 Fasilitasi Tim Pengendalian

Inflasi Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya seminar

dan capacity building

Tim Pengendali Inflasi

Daerah (TPID)

Kabupaten Cilacap

2.00 kegiatan 117.550.000 Bagian

Perekonomian

Pengembangan potensi

unggulan daerah

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Pameran Potensi

Unggulan Daerah

Kabupaten Cilacap

1.00 Kegiatan 100.000.000 Pengembangan potensi

unggulan daerah

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Pameran Potensi

Unggulan Daerah

1.00 Kegiatan 567.499.000 Bagian

Perekonomian

Fasilitasi Pasar Murah Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

kegiatan Pasar Murah

yang diikuti oleh

Instansi Pemerintah,

BUMN,BUMD dan

Perusahaan Swasta

di Kabupaten Cilacap

25.00

Kegiatan

150.000.000 Fasilitasi Pasar Murah Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

kegiatan pasar murah

yang diikuti oleh

instansi pemerintah,

BUMN, BUMD dan

perusahaan swasta di

Kabupaten Cilacap

24.00 pasar

murah

kecamatan

dan 1 pasar

murah

kabupaten

120.000.000 Bagian

Perekonomian

Program Peningkatan dan

Pengembangan

Perekonomian Daerah

1.550.000.000 Bagian

Perekonomian

1.475.105.400 Program Peningkatan dan

Pengembangan

Perekonomian Daerah

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.50

Page 55: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Pengawasan Peredaran

Barang dan Jasa di Bidang

Pupuk, Pestisida dan LPG

Bersubsidi

Kabupaten

Cilacap

Terbina dan

Terawasinya

Penyaluran/Peredara

n Barang dan Jasa di

Bidang Pupuk,

Pestisida dan LPG

Bersubsidi

Pembinaan

bagi 200

Orang

distributor/p

engecer

pupuk dan

340 orang

agen/pangka

lan LPG dan

monitoring

di 24

Kecamatan

150.000.000 Pengawasan Peredaran

Barang dan Jasa di Bidang

Pupuk, Pestisida dan LPG

Bersubsidi

Kabupaten

Cilacap

Terbina dan

terawasinya

penyaluran peredaran

pupuk, pestisida dan

barang pokok penting

lainnya di Wilayah

Kabupaten Cilacap.

200.00 org

distributor/p

engecer,340

orang

agen/pangka

lan, 24

Kecamatan,

12 bln

111.500.000 Bagian

Perekonomian

Kajian Kebijakan

penanaman modal

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya kajian

tentang Analisi Potensi

dan Kelayakan

Penananam Modal

Daerah kepada

seluruh BUMD

Kabupaten Cilacap

5 kajian 400.000.000 Kajian Kebijakan

penanaman modal

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya kajian

tentang Analisis

Potensi dan kelayakan

Penanamana Modal

Daerah kepada

seluruh BUMD

Kabupaten Cilacap.

4.00

dokumen

266.180.000 Bagian

Perekonomian

Monitoring, evaluasi dan

pelaporan Kinerja BUMD

Kabupaten

Cilacap

Terpantau dan

Terbinanya BUMD

6 BUMD

sebanyak 3

kali

150.000.000 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan Kinerja BUMD

Kabupaten

Cilacap

Terpantau dan

terbinanya Badan

Usaha Milik Daerah

Pemerintah Kabupaten

Cilacap serta

terlaksananya Fit and

Propertest Direksi

Badan Usaha Milik

Daerah yang habis

masa jabatannya

6.00 BUMD,

3 kegiatan fit

and

propertest

Direksi

PDAM dan

KIC

64.000.000 Bagian

Perekonomian

Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Ekonomi

Kabupaten

Cilacap

Terlaksanannya

Koordinasi bidang

ekonomi

12.00 Bulan 100.000.000 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Ekonomi

Kabupaten

Cilacap

Terlaksanannya

Koordinasi bidang

ekonomi

12.00 bulan,

12

kegiatan,25

org

24.676.400 Bagian

Perekonomian

Sosialisasi dukungan

informasi penyediaan

permodalan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pemberian informasi

Akses Permodalan dan

Pemanfaatan Layanan

perbankkan bagi

usaha kecil dan

menengah

3 distrik @

80 orang

75.000.000 Sosialisasi dukungan

informasi penyediaan

permodalan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pemberian informasi

akses permodalan

melalui program KUR

2.00

kegiatan, 200

orang

48.000.000 Bagian

Perekonomian

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.51

Page 56: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Pengembangan kebijakan

dan program peningkatan

ekonomi lokal

Kabupaten

Cilacap

Terpantau dan

Terbinanya Lembaga

Ekonomi di

Masyarakat,

Penyaluran Ekonomi

Lokal Masyarakat,

Lembaga Keuangan

Mikro (LKM) Badan

Kredit Desa (BKD)

110 orang 100.000.000 Pengembangan kebijakan

dan program peningkatan

ekonomi lokal

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan lembaga

ekonomi di

masyarakat, Lembaga

Keuangan Mikro

(LKM), Badan Kredit

Desa (BKD)

19.00 BKD, 1

dokumen

perlengkapan

perijinan

LKM

78.200.000 Bagian

Perekonomian

Monitoring, evaluasi dan

pelaporan DBHCHT

Kabupaten

Cilacap

Monitoring dan

Pelaporan

Pelaksanaan kegiatan

dari Dana Bagi Hasil

Cukai dan Hasil

Tembakau (DBHCHT)

dan Pengawasan

Barang Kena

Cukai/cukai ilegal di

Kabupaten Cilacap

50 orang

rakor

DBHHT, 300

orang pelaku

usaha

tembakau

150.000.000 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan DBHCHT

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

monitoring dan

pelaporan pelaksanaan

kegiatan

pemberantasan barang

kena cukai ilegal di

Kabupaten Cilacap

24.00

Kecamatan,

12 bln

77.500.000 Bagian

Perekonomian

Program Pengelolaan

Keuangan dan Aset Setda

Kabupaten

Cilacap

Persentase

penyerapan anggaran

Setda

85.00 % Program Pengelolaan

Keuangan dan Aset Setda

Kabupaten

Cilacap

Persentase

penyerapan anggaran

Setda

85.00 %

Persentase aset Setda

dalam kondisi baik

100.00 % Persentase aset Setda

dalam kondisi baik

100.00 %

Penyediaan jasa jaminan

barang milik daerah

Kabupaten

Cilacap

Terbayarnya Premi

barang Milik Daerah

12.00 Bulan 100.000.000 Penyediaan jasa jaminan

barang milik daerah

Kabupaten

Cilacap

Terbayarnya Premi

Asuransi Kendaraan

roda empat milik

Pemda Kabupaten

Cilacap

14.00

kendaraan

90.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Penyediaan jasa

administrasi keuangan

Kabupaten

Cilacap

Terbayarnya

Honorarium PNS dan

Non PNS

12.00 Bulan 1.100.000.000 Penyediaan jasa

administrasi keuangan

Kabupaten

Cilacap

Terbayarnya belanja

jasa administrasi

keuangan

12.00 Bulan 1.042.309.600 Bagian

Keuangan dan

Aset

Penyediaan komponen

instalasi listrik/

penerangan bangunan

kantor

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

instalasi listrik

bangunan kantor

1.00 Paket 50.000.000 Penyediaan komponen

instalasi listrik/

penerangan bangunan

kantor

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

instalasi listrik

bangunan kantor

1.00 Paket 50.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Pengendalian Administrasi

Keuangan Daerah (SKPD

Setda)

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya software

aplikasi SPJ untuk

mendukung

kelancaran pelaporan

1 aplikasi 50.000.000 Pengendalian Administrasi

Keuangan Daerah (SKPD

Setda)

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya Laporan

Realisasi Belanja

masing-masing bagian

sebagai pengendali

kegiatan

12.00 bulan 45.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Bagian

Keuangan dan

Aset

5.118.209.600 4.434.900.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.52

Page 57: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Pengadaan perlengkapan

gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Tercukupinya

kebutuhan

perlengkapan gedung

kantor

12.00 Bulan 434.500.000 Pengadaan perlengkapan

gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Tercukupinya

Perlengkapan Gedung

Kantor

4.00 paket 320.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Pengadaan Lambang

Negara (Bendera dan Lios)

Kabupaten

Cilacap

Pengadaan Lambang

Negara (Bendera dan

Lios ) Setda kabupaten

Cilacap

12.00 Bulan 45.000.000 Pengadaan Lambang

Negara (Bendera dan Lios)

Kabupaten

Cilacap

Tercukupnya Sarana

Prasarana Aparatur

513.00 m2

Bendera Lios,

35 bh

Bendera

Merah Putih

Kecil

45.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Pengadaan peralatan

gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya dan

tercukupinya sarana

dan prasarana kantor

yang memadai dan

siap pakai

12.00 Bulan 185.900.000 Pengadaan peralatan

gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pengadaan Sarana dan

Prasarana Aparatur

2.00 paket 235.900.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Pemeliharaan rutin/

berkala gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Terpeliharannya

gedung kantor

12.00 Bulan 957.000.000 Pemeliharaan rutin/

berkala gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pemeliharaan Gedung

Kantor

12.00 Bulan 870.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Pemeliharaan rutin/

berkala peralatan gedung

kantor

Kabupaten

Cilacap

Terpeliharannya

Gedung kantor dan

Peralatan Kantor

12.00 Bulan 715.000.000 Pemeliharaan rutin/

berkala peralatan gedung

kantor

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pemeliharaan

Peralatan Gedung

Kantor

12.00 Bulan 650.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Rehabilitasi sedang/ berat

gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Tercukupinya sarana

dan prasarana gedung

kantor yang

representatif

12.00 Bulan 550.000.000 Rehabilitasi sedang/ berat

gedung kantor

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

rehabilitasi

Rehabilitasi

Sedang/Berat Gedung

Kantor di lingkungan

Setda Kabupaten

Cilacap

3.00 paket 1.600.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang

keuangan dan aset

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi bidang

keuangan dan aset

12.00 Bulan 45.000.000 Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang

keuangan dan aset

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan dan

koordinasi Bidang

Keuangan dan Aset

7.00 kali 45.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Penyusunan Laporan

Keuangan Akhir Tahun

Setda

Kabupaten

Cilacap

Tersediannya laporan

keuangan akhir tahun

SKPD Setda

12.00 Bulan 25.000.000 Penyusunan Laporan

Keuangan Akhir Tahun

Setda

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya Laporan

Keuangan Akhir Tahun

dan Bintek

Penyusunan Laporan

Keuangan Akhir Tahun

SKPD Setda

2.00 kegiatan 25.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Pembinaan Pengurus

Barang Milik Daerah

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya laporan

mutasi barang SKPD

Setda

30 orang, 3

kegiatan

27.500.000 Pembinaan Pengurus

Barang Milik Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Pembinaan Pengurus

Barang Milik Daerah

3.00 kegiatan 18.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.53

Page 58: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Keuangan

Bulanan Setda

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Laporan Keuangan

Bulanan Setda

12.00 Bulan 50.000.000 Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Keuangan

Bulanan Setda

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya Laporan

Realisasi Belanja

masing-masing bagian

sebagai pengendali

kegiatan

12.00 Bulan 50.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Bimbingan Teknis

Pengelola Keuangan

Kabupaten

Cilacap

Meningkatan SDM 80 orang 100.000.000 Bimbingan Teknis

Pengelola Keuangan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya Bimtek

Pengelola Administrasi

Keuangan

80 orang 32.000.000 Bagian

Keuangan dan

Aset

Program Kehumasan dan

Keprotokolan

Kabupaten

Cilacap

Persentase naskah

kehumasan yang

diterbitkan

100.00 % Program Kehumasan dan

Keprotokolan

Kabupaten

Cilacap

Persentase naskah

kehumasan yang

diterbitkan

100.00 %

Persentase pelayanan

pejabat sesuai

kebutuhan

100.00 % Persentase pelayanan

pejabat sesuai

kebutuhan

100.00 %

Pembinaan dan

Pengembangan Jaringan

Komunikasi dan Informasi

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya layanan

informasi berita

Pemkab melalui

website Humas

1.00 kegiatan 100.000.000 Pembinaan dan

Pengembangan Jaringan

Komunikasi dan Informasi

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya layanan

informasi berita

Pemkab melalui

website Humas

1.00 tahun 50.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Pembinaan dan

Pengembangan Sumber

Daya Komunikasi dan

Informasi

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Rakor Kehumasan

tingkat Kabupaten

Cilacap

2 kegiatan,

120 orang

130.000.000 Pembinaan dan

Pengembangan Sumber

Daya Komunikasi dan

Informasi

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

Rakor Kehumasan

tingkat Kabupaten

Cilacap

2 kegiatan,

120 orang

- Bagian Humas

dan Protokol

Pengadaan Alat Studio dan

Komunikasi

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya 1 set alat

dokumentasi

1.00 kegiatan 100.000.000 Pengadaan Alat Studio dan

Komunikasi

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya alat

dokumentasi

1.00 set alat

dokumentasi

100.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Pembinaan Keprotokolan Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya Rakor

Keprotokolan

1 kegiatan,

60 org

70.000.000 Pembinaan Keprotokolan Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya Rakor

Keprotokolan

1.00

kegiatan, 60

orang

12.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Pendataan dan penataan

dokumentasi daerah

Kabupaten

Cilacap

Terwujudnya data dan

tata kelola arsip

kehumasan secara

digital

1.00 kegiatan 75.000.000 Pendataan dan penataan

dokumentasi daerah

Kabupaten

Cilacap

Terwujudnya data dan

tata kelola arsip

kehumasan secara

digital

1.00 kegiatan - Bagian Humas

dan Protokol

Bimbingan Teknis

Keprotokolan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Bimtek Keprotokolan

50.00 orang 125.000.000 Bimbingan Teknis

Keprotokolan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

Bimtek Keprotokolan

50.00 orang,

2 hari

35.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Pengadaan pakaian

khusus hari-hari tertentu

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya PSL 20.00 stel 80.000.000 Pengadaan pakaian

khusus hari-hari tertentu

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya PSL 20.00 stel - Bagian Humas

dan Protokol

1.486.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

2.585.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.54

Page 59: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Pembinaan Aparatur

Perangkat Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan bagi

aparatur kehumasan

1.00 kegiatan 75.000.000 Pembinaan Aparatur

Perangkat Daerah

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan bagi

aparatur kehumasan

1.00 kegiatan - Bagian Humas

dan Protokol

Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan Bidang

Kehumasan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi bidang

kehumasan

12.00 bulan 100.000.000 Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan Bidang

Kehumasan

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pembinaan dan

koordinasi bidang

kehumasan

12.00 bulan 10.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Pelayanan penerima tamu

Bupati/Wabup dan

penyusunan naskah

sambutan

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya naskah

sambutan Bupati,

Wabup dan Sekda

840 naskah

sambutan

75.000.000 Pelayanan penerima tamu

Bupati/Wabup dan

penyusunan naskah

sambutan

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya naskah

sambutan Bupati,

Wabup dan Sekda

1.00 tahun 77.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Penyebarluasan informasi

pembangunan daerah

Kabupaten

Cilacap

Tercetaknya buku

kumpulan sambutan

Bupati Cilacap

900 buku 120.000.000 Penyebarluasan informasi

pembangunan daerah

Kabupaten

Cilacap

Tercetaknya buku

kumpulan sambutan

Bupati Cilacap

950.00 buku 68.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Penyebarluasan informasi

penyelenggaraan

pemerintahan daerah

Kabupaten

Cilacap

Terpublikasinya

kegiatan

penyelenggaraan

pemerintah daerah

12.00

Kegiatan

175.000.000 Penyebarluasan informasi

penyelenggaraan

pemerintahan daerah

Kabupaten

Cilacap

Terpublikasinya

kegiatan

penyelenggaraan

Pemerintah Daerah

12.00 bulan 163.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Penyebarluasan informasi

dan publikasi kegiatan hari

besar dan nasional lainnya

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya bahan

publikasi indoor

berupa baliho dan

spanduk

60.00 unit 100.000.000 Penyebarluasan informasi

dan publikasi kegiatan hari

besar dan nasional lainnya

Kabupaten

Cilacap

Tersedianya bahan-

bahan publikasi indoor

berupa baliho dan

spanduk

1.00 tahun, 2

jenis

50.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Peningkatan Kualitas

Pengelolaan Analisis media

dan informasi

Kabupaten

Cilacap

Meningkatnya kualitas

pengelolaan analisis

media dan informasi

1.00 kegiatan 120.000.000 Peningkatan Kualitas

Pengelolaan Analisis media

dan informasi

Kabupaten

Cilacap

Meningkatnya kualitas

pengelolaan analisis

media dan informasi

1.00 kegiatan - Bagian Humas

dan Protokol

Pembuatan Kalender

Pemkab

Kabupaten

Cilacap

Tercetaknya Kalender

Pemkab

1.00 kegiatan 75.000.000 Pembuatan Kalender

Pemkab

Kabupaten

Cilacap

Tercetaknya Kalender

Pemkab

1.00 kegiatan - Bagian Humas

dan Protokol

Media Gathering Kabupaten

Cilacap

Meningkatnya

kemitraan dengan

media

1.00 kegiatan 150.000.000 Media Gathering Kabupaten

Cilacap

Meningkatnya

kemitraan dengan

media

1.00 kegiatan - Bagian Humas

dan Protokol

Fasilitasi Kunjungan Kerja

tamu Gubernur/ Presiden/

Pusat

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengamanan

kunjungan kerja tamu

Gubernur/ Presiden/

Pusat

12.00 bulan 200.000.000 Fasilitasi Kunjungan Kerja

tamu Gubernur/ Presiden/

Pusat

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengamanan

kunjungan kerja tamu

Gubernur/ Presiden/

Pusat

12.00

kegiatan

92.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.55

Page 60: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Peningkatan kapasitas

tenaga keamanan dan

penerima tamu Bupati

Kabupaten

Cilacap

Meningkatnya

kapasitas tenaga

keamanan dan

penerima tamu bupati

26 orang, 12

bulan

715.000.000 Peningkatan kapasitas

tenaga keamanan dan

penerima tamu Bupati

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

peningkatan kapasitas

tenaga keamanan dan

penerima tamu bupati

1.00 tahun 829.000.000 Bagian Humas

dan Protokol

Program Pembinaan dan

Fasilitasi Pengelolaan

Keuangan

Kabupaten

Cilacap

Persentase

penyerapan APBD

85.00 % Program Pembinaan dan

Fasilitasi Pengelolaan

Keuangan

Kabupaten

Cilacap

Persentase

penyerapan APBD

85.00 %

Persentase OPD

memiliki RKA dan

DPA sesuai dengan

dokumen RKPD dan

APBD

100.00 % Persentase OPD

memiliki RKA dan

DPA sesuai dengan

dokumen RKPD dan

APBD

100.00 %

Persentase realisasi

penyaluran hibah

infrastruktur

terhadap

rekomendasi

85.00 % Persentase realisasi

penyaluran hibah

infrastruktur

terhadap

rekomendasi

85.00 %

Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Kegiatan APBD

Kabupaten

Cilacap

tersusunnya data-

data pengendalian

kegiatan

pembangunan

bersumber APBD Kab.

Cilacap

24.00

kecamatan

130.000.000 Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Kegiatan APBD

Kabupaten

Cilacap

tersusunnya data -

data pengendalian

kegiatan

pembangunan

bersumber APBD Kab.

Cilacap

1.00

dokumen

46.803.000 Bagian

Administrasi

Pembangunan

Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (Hibah)

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

monitoring, evaluasi

dan pelaporan hibah

1.00

dokumen

100.000.000 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (Hibah)

Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya data-data

Kegiatan Penyaluran

Hibah Pembangunan

yang ditangani

Bag.Administrasi

Pembangunan

1.00

dokumen

60.386.000 Bagian

Administrasi

Pembangunan

Pengendalian, evaluasi dan

pelaporan kegiatan APBD

Kabupaten

Cilacap

tersusunnya buku

laporan bulanan

seluruh kegiatan

pembangunan

130.00 buku Pengendalian, evaluasi dan

pelaporan kegiatan APBD

Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya

pengendalian,evaluasi

dan pelaporan Belanja

Langsung

13.00

dokumen, 4

kali

182.430.000 Bagian

Administrasi

Pembangunan

terselenggaranya

koordinasi

pelaksanaan

pembangunan

4.00 kali Bagian

Administrasi

Pembangunan

Bagian

Administrasi

Pembangunan

689.619.000

240.000.000

870.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.56

Page 61: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Target

Capaian Pagu Indikatif Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja

Target

Capaian Kebutuhan Dana

Rancangan Awal RKPD

No.Catatan

Penting

Hasil Analisis Kebutuhan

Pengendalian pelaksanaan

kebijakan KDH

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

verifikasi RKA, DPA,

SKTL dan DPPA OPD

100.00 % 400.000.000 Pengendalian pelaksanaan

kebijakan KDH

Kabupaten

Cilacap

Terselenggaranya

verifikasi DPPA/SKTL

Tahun 2019 dan

RKA/DPA Tahun 2020

4.00 kegiatan 400.000.000 Bagian

Administrasi

Pembangunan

37.693.286.000 33.234.821.500

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.57

Page 62: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.58

2.5. Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

Sesuai dengan tugas pokok dan fungsi Sekretariat Daerah

Kabupaten Cilacap, maka untuk mengakomodir usulan / permohonan

dari masyarakat telah direncanakan dalam alokasi anggaran belanja tidak

langsung melalui hibah dan bantuan sosial. Beberapa kegiatan yang

diusulkan oleh masyarakat diantaranya terkait dengan pembangunan

infrastruktur / sarana dan prasarana perdesaan, pembangunan sarana

dan prasarana peribadatan, kepemudaan dan keolahragaan, dan lain-

lain.

Tabel 2.4 Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun 2019

No Program / Kegiatan

Lokasi Indikator Kinerja

Besaran / Volume

Catatan

1 2 3 4 5 6

- - - - -

N I H I L

Beberapa usulan program dan kegiatan masyarakat dapat dijelaskan

sebagai mana dalam lampiran diantaranya :

1. Belanja kegiatan hibah kepada badan/lembaga yang bersifat nirlaba,

sukarela dan sosial sebesar Rp. 45.633.144.253,

2. Belanja hibah kepada organisasi kemasyarakatan yang berbadan

hukum Indonesia sebesar Rp. 1.195.860.000,-

3. Belanja bantuan sosial kepada anggota masyarakat sebesar

Rp.4.427.286.000,-.

Page 63: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 59

BAB III

TUJUAN DAN SASARAN RENJA PERANGKAT DAERAH

3.1. Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional

Penetapan program strategis dalam Rencana Kerja Sekretariat

Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2019 ini disamping berpedoman pada

program strategis dalam RPJMD Kabupaten Cilacap Tahun 2017-2022

dan RKPD Kabupaten Cilacap Tahun 2019, juga memperhatikan

berbagai program nasional yang telah ditetapkan dalam Rencana Kerja

Pemerintah (RKP) setiap tahun oleh BAPPENAS.

Visi Pembangunan Nasional tahun 2015 – 2019 adalah

terwujudnya Indonesia yang berdaulat, mandiri dan berkepribadian

berlandaskan gotong royong. Sedangkan Misi Pembangunan Nasional

tahun 2015 – 2019 adalah:

1. Mewujudkan keamanan nasional yang mampu menjaga kedaulatan

wilayah, menopang kemandirian ekonomi dengan mengamankan

sumber daya maritim, dan mencerminkan kepribadian Indonesia

sebagai negara kepulauan;

2. Mewujudkan masyarakat maju, berkeseimbangan dan demokratis

berlandaskan Negara Hukum;

3. Mewujudkan politik luar negeri bebas aktif dan memperkuat jati diri

sebagai negara maritim;

4. Mewujudkan kualitas hidup manusia Indonesia yang tinggi, maju dan

sejahtera;

5. Mewujudkan Indonesia yang berdaya saing;

6. Mewujudkan Indonesia menjadi negara maritim yang mandiri, maju,

kuat, dan berbasiskan kepentingan nasional;

7. Mewujudkan masyarakat yang berkepribadian dalam kebudayaan.

Adapun agenda prioritas pembangunan nasional (nawacita)

meliputi:

1. Menghadirkan kembali negara untuk melindungi segenap bangsa dan

memberikan rasa aman kepada seluruh warga negara;

2. Membuat Pemerintah selalu hadir dengan membangun tata kelola

Page 64: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 60

pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis dan terpercaya;

3. Membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-

daerah dan desa dalam kerangka negara kesatuan;

4. Memperkuat kehadiran negara dalam melakukan reformasi sistem

dan penegakan hukum yang bebas korupsi, bermartabat dan

terpercaya;

5. Meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia;

6. Meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di pasar

internasional;

7. Mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-

sektor strategis ekonomi domestik;

8. Melakukan revolusi karakter bangsa;

9. Memperteguh kebhinekaan dan memperkuat restorasi sosial

Indonesia.

Keterkaitan program nasional dengan program Rancangan

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 dapat dijelaskan

dalam tabel berikut ini :

1. Revolusi Mental

No. Program

Nasional

Program Renja Setda

2020

Pelaksana/

Penanggung jawab

1. Revolusi

Mental

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Semua bagian

Program Peningkatan Kapasitas Sumber daya

Aparatur

Bagian Umum

Program Peningkatan

Displin Aparatur

Bagian Umum

Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana Aparatur

Bagian Umum

Program peningkatan pelayanan kedinasan Kepala Daerah / Wakil

Kepala Daerah

Bagian Umum, Bagian Administrasi

Pembangunan

Program penataan

peraturan perundang-undangan

Bag. Hukum

Program Pembinaan dan fasilitasi pengelolaan keuangan Kabupaten/Kota

Bagian Administrasi Pembangunan

Page 65: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 61

Program Percepatan Pelaksanaan Reformasi

Birokrasi

Bagian Organisasi

Program Peningkatan

Kesejahteraan Rakyat

Bagian Kesra

Program Peningkatan dan

Pengembangan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

Bagian

Pemerintahan dan Otda

Program Pengelolaan Keuangan dan Aset Setda

Bagian Keuangan dan

Aset,

Program Peningkatan

Kualitas Pengadaan Barang dan Jasa

Bagian Layanan

Pengadaan

Program Perencanaan dan Pelaporan Kinerja

Bagian Administrasi Pembangunan

Program Kehumasan dan Keprotokolan

Bagian Humas dan Protokol

Program Peningkatan dan Pengembangan

Perekonomian Daerah

Bagian Perekonomian

3.2. Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah

Dalam rangka mendukung pencapaian visi dan misi Kabupaten

Cilacap, maka telah ditetapkan tujuan dan sasaran strategis yang akan

dicapai oleh Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap.

Tujuan adalah sesuatu yang akan dicapai atau dihasilkan oleh

Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap melalui unit-unit kerja / bagian

dalam jangka waktu 1 (satu) tahun sampai dengan 5 (lima) tahunan.

Sedangkan sasaran adalah hasil yang akan dicapai secara nyata oleh

Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap dalam rumusan yang lebih

spesifik, terukur dalam kurun waktu yang lebih pendek dari tujuan.

Tujuan dan sasaran merupakan tahap perumusan sasaran

strategis yang menunjukan tingkat prioritas tertinggi dalam perencanaan

pembangunan jangka menengah. Tujuan adalah pernyataan tentang hal-

hal yang perlu dilakukan untuk mencapai visi, melaksanakan misi

Bupati Cilacap yaitu Meningkatkan kualitas penyelenggaraan

pemerintahan yang profesional bersifat entrepreneur dan dinamis dengan

mengedepankan prinsip good governance dan clean goverment yang

Page 66: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 62

memiliki tujuan : “Meningkatkan kualitas kinerja penyelenggaraan

Pemerintah Daerah”

Secara operasional, tujuan-tujuan tersebut dijabarkan lebih lanjut

oleh masing-masing Bagian di Lingkungan Setda Kabupaten Cilacap

sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya.

Sasaran adalah hasil yang diharapkan dari suatu tujuan serta harus

memperhatikan indikator kinerja sesuai dengan tugas dan fungsi

organisasi. Untuk mewujudkan tujuan yang ingin dicapai maka

ditetapkan sasaran strategis Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap

adalah sebagai berikut :

a. Meningkatnya kualitas kebijakan daerah

Untuk mencapai sasaran tersebut strategi yang diterapkan adalah

1. Meningkatkan fungsi koordinasi.

2. Melibatkan partisipasi stake holders.

b. Meningkatnya kinerja pelaksanaan kebijakan daerah

Untuk mencapai sasaran tersebut strategi yang diterapkan adalah :

1. Meningkatkan pengendalian kegiatan.

2. Mendorong peran aktif masyarakat dalam memonitor pelaksanaan

kegiatan.

c. Meningkatnya kinerja pelayanan Setda

Untuk mencapai sasaran tersebut strategi yang diterapkan adalah :

1. Meningkatkan kualitas penyusunan perencanaan.

2. Mendorong pemanfaatan teknologi informasi dalam pelayanan

Setda.

Penetapan tujuan dan sasaran yang akan dilaksanakan oleh

seluruh Bagian di jajaran Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap

didasarkan pada tujuan dan sasaran tersebut di atas dengan

memperhatikan dokumen perencanaan strategis Kabupaten Cilacap

sebagaimana tertuang dalam penjabaran Rencana Kerja Pemerintah

Daerah (RKPD) setiap tahun.

Page 67: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 63

BAB IV

RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH KABUPATEN

CILACAP

4.1 Program dan Kegiatan Renja Perangkat Daerah

Program dan kegiatan yang telah disusun dan ditetapkan dalam

rencana kerja (Renja) Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tahun

2019 sebanyak 106 kegiatan dengan kebutuhan anggaran sebesar

Rp.33.234.821.500-. Secara rinci dapat dilihat pada tabel 4.1 sebagai

berikut :

Page 68: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

401.1 Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Ketersediaan administrasi

perkantoran setiap bulan

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 9.717.198.300 12.00 bulan 10.340.000.000

401.1.1 Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Tersedianya Perangko, Meterai dan

Benda Pos Lainnya

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 44.000.000 12.00 bulan 50.000.000

Penyediaan jasa surat menyurat Tersedianya Perangko, Meterai dan

Benda Pos Lainnya

Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 44.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 50.000.000

401.1.2 Penyediaan Jasa Komunikasi,

Sumber Daya Air dan Listrik

Terbayarnya tagihan, telepon, listrik,

air, surat kabar & majalah

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 1.393.200.000 12.00 bulan 1.500.000.000

Penyediaan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik

Terbayarnya tagihan, telepon, listrik,

air, surat kabar & majalah

Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 1.393.200.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 1.500.000.000

401.1.10 Penyediaan Alat Tulis Kantor Tersedianya Alat Tulis Kantor Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 140.000.000 12.00 bulan 140.000.000

Penyediaan alat tulis kantor Tersedianya Alat Tulis Kantor Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 140.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 140.000.000

401.1.11 Penyediaan Barang Cetakan

dan Penggandaan

Tersedianya barang cetakan dan

penggandaan

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 270.000.000 12.00 bulan 300.000.000

Penyediaan barang cetakan dan

penggandaan

Tersedianya barang cetakan dan

penggandaan

Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 270.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 300.000.000

401.1.13 Penyediaan Peralatan dan

Perlengkapan Kantor

Tersedianya peralatan dan

perlengkapan kantor

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 1.800.000.000 12.00 bulan 1.800.000.000

Penyediaan peralatan dan

perlengkapan kantor

Tersedianya peralatan dan

perlengkapan kantor

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 1.800.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 1.800.000.000

401.1.17 Penyediaan Makanan dan

Minuman

Tersedianya makanan minuman

harian, rapat, tamu dan akomodasi

tamu

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 2.270.328.500 12.00 bulan 2.300.000.000

Penyediaan makanan dan

minuman

Tersedianya makanan minuman

harian, rapat, tamu dan akomodasi

tamu

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 2.270.328.500 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 2.300.000.000

Tabel 4.1

Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Sekretariat Daerah Tahun 2019

Kabupaten CilacapOPD : Sekretariat Daerah

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

dan Prakiraan Maju Tahun 2020

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.64

Page 69: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.1.18 Rapat-Rapat Koordinasi dan

Konsultasi Ke Luar Daerah

Terlaksananya Rapat-Rapat

Koordinasi dan Konsultasi ke Luar

Daerah

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 3.799.669.800 12.00 bulan 4.250.000.000

Rapat-rapat koordinasi dan

konsultasi ke luar daerah

Terlaksananya Rapat-Rapat

Koordinasi dan Konsultasi ke Luar

Daerah

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 2.500.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 3.000.000.000

Perjalanan Dinas Kegiatan

Bagian

12 bulan 1.299.669.800 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Gabungan

Bagian

1.250.000.000

401.2 Program Peningkatan Sarana

dan Prasarana Aparatur

Persentase ketersediaan sarana dan

prasarana sesuai kebutuhan

Kabupaten

Cilacap

100.00 % 2.000.000.000 100.00 % 2.000.000.000

401.2.24 Pemeliharaan Rutin/Berkala

Kendaraan Dinas/Operasional

Terpeliharanya kendaraan dinas /

operasional

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 2.000.000.000 12.00 bulan 2.000.000.000

Pemeliharaan rutin/ berkala

kendaraan dinas/ operasional

Terpeliharanya kendaraan dinas /

operasional

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 2.000.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 2.000.000.000

401.3 Program Peningkatan Disiplin

Aparatur

Persentase tingkat displin pegawai

yang sesuai ketentuan

Kabupaten

Cilacap

100.00 % 132.500.000 100.00 % 172.000.000

401.3.5 Pengadaan Pakaian Khusus

Hari-Hari Tertentu

Tersedianya pakaian lurik/batik

Setda

Kabupaten

Cilacap

225.00 stel 112.500.000 225.00 stel 150.000.000

Pengadaan pakaian khusus hari-

hari tertentu

Tersedianya pakaian lurik/batik

Setda

Kabupaten

Cilacap

225 stel 112.500.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 225 stel 150.000.000

401.3.8 Up Dating Data Simpeg dan

Absensi Pegawai Setda

Terlaksananya rakor Updating data

simpeg dan absensi pegawai Setda

Kabupaten

Cilacap

20.00 org, 2 keg 20.000.000 20.00 org, 2

keg

22.000.000

Up dating data Simpeg dan

absensi pegawai Setda

Terlaksananya rakor Updating data

simpeg dan absensi pegawai Setda

Kabupaten

Cilacap

20 org, 2 keg 20.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 20 org, 2 keg 22.000.000

401.5 Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya

Aparatur

Persentase pegawai Setda yang

mengikuti diklat/bimtek/ seminar

dan sejenisnya

Kabupaten

Cilacap

15.00 % 150.000.000 15.00 % 155.000.000

401.5.1 Pendidikan dan Pelatihan

Formal

Terkirimnya peserta diklat teknis

fungsional/ bimtek/ workshop/

seminar

Kabupaten

Cilacap

10.00 orang 50.000.000 10.00 orang 55.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.65

Page 70: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Pendidikan dan pelatihan formal Terkirimnya peserta diklat teknis

fungsional/ bimtek/ workshop/

seminar

Kabupaten

Cilacap

10 orang 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 10 orang 55.000.000

401.5.31 Pembinaan Olahraga di

Lingkungan Setda Kab

Cilacap

Terlaksananya Pembinaan Olahraga

di Lingkungan Setda Kab Cilacap

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 100.000.000 12.00 bulan 100.000.000

Pembinaan Olahraga di

Lingkungan Setda Kab Cilacap

Terlaksananya Pembinaan Olahraga

di Lingkungan Setda Kab Cilacap

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 100.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 100.000.000

401.7 Program Perencanaan dan

pelaporan kinerja

Persentase kegiatan Renja yang

sesuai dengan Renstra

Kabupaten

Cilacap

100.00 % 10.000.000 100.00 % 15.000.000

401.7.2 Penyusunan Renja Perangkat

Daerah

Tersusunnya Rencana Kerja Setda

2020

Kabupaten

Cilacap

1.00 dokumen 10.000.000 1.00 dokumen 15.000.000

Penyusunan Renja Tersusunnya Rencana Kerja Setda

2020

Kabupaten

Cilacap

1 dokumen 10.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Administrasi

Pembangunan

1 dokumen 15.000.000

Persentase kebutuhan Kepala

Daerah yang terlayani sesuai standar

100.00 % 100.00 %

Persentase kinerja SKPD di bidang

pembangunan sesuai dengan target

fisik yang direncanakan

100.00 % 100.00 %

401.16.7 Pelayanan Administrasi

Kepala Daerah

Terpenuhinya kebutuhan kepala

daerah yang sesuai standar

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 2.000.000.000 12.00 bulan 2.200.000.000

Pelayanan Administrasi Kepala

Daerah

Terpenuhinya kebutuhan kepala

daerah yang sesuai standar

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 2.000.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 2.200.000.000

401.16.9 Pelayanan Administrasi Wakil

Kepala Daerah

Terpenuhinya kebutuhan wakil

kepala daerah yang sesuai standar

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 1.500.000.000 12.00 bulan 1.650.000.000

Pelayanan Administrasi Wakil

Kepala Daerah

Terpenuhinya kebutuhan wakil

kepala daerah yang sesuai standar

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 1.500.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 12 bulan 1.650.000.000

401.16.10 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Pembangunan

Terlaksananya pembinaan dan

koordinasi perangkat daerah di

bidang Pembangunan

Kabupaten

Cilacap

12.00 kegiatan 28.180.000 12.00 kegiatan 60.000.000

4.270.000.000401.16 Program Peningkatan

Pelayanan Kedinasan Kepala

Daerah/Wakil Kepala Daerah

Kabupaten

Cilacap

3.828.180.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.66

Page 71: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang

Pembangunan

Terlaksananya pembinaan dan

koordinasi perangkat daerah di

bidang Pembangunan

Kabupaten

Cilacap

12 kegiatan 28.180.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Administrasi

Pembangunan

12 kegiatan 60.000.000

401.16.11 Penyusunan Telaahan

Kebijakan Bupati Oleh Staf

Ahli

Tersusunnya Telaahan Kebijakan

Bupati dalam bentuk Kajian Bidang

Pemerintahan, Hukum dan Politik,

Bidang Ekonomi, Keuangan dan

Pembangunan, Bidang

Kemasyarakatan dan Sumber Daya

Manusia

Kabupaten

Cilacap

9.00 telaahan 300.000.000 9.00 telaahan 360.000.000

Penyusunan Telaahan

Kebijakan Bupati oleh Staf Ahli

Tersusunnya Telaahan Kebijakan

Bupati dalam bentuk Kajian Bidang

Pemerintahan, Hukum dan Politik,

Bidang Ekonomi, Keuangan dan

Pembangunan, Bidang

Kemasyarakatan dan Sumber Daya

Manusia

Kabupaten

Cilacap

9 telahaan 300.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Umum 9 telahaan 360.000.000

Persentase produk hukum yang

dipublikasikan

100.00 % 100.00 %

Persentase ketersediaan koordinasi

bidang hukum sesuai kebutuhan

100.00 % 100.00 %

401.20.1 Koordinasi Kerjasama

Permasalahan Peraturan

Perundang-Undangan

Terlaksananya koordinasi dan

konsultasi dalam rangka

penyusunan perda.

Kabupaten

Cilacap

6.00 kegiatan 10.000.000 6.00 kegiatan 20.000.000

Koordinasi kerjasama

permasalahan peraturan

perundang-undangan

Terlaksananya koordinasi dan

konsultasi dalam rangka penyusunan

Perda

Kabupaten

Cilacap

6 kegiatan 10.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Hukum 6 kegiatan 20.000.000

401.20.3 Fasilitasi Sosialisasi

Peraturan Perundang-

Undangan

Terlaksananya lomba kadarkum,

penyuluhan hukum, dan sosialisasi

perda

Kabupaten

Cilacap

15.00 kegiatan 324.140.000 15.00 kegiatan 330.000.000

Fasilitasi sosialisasi peraturan

perundang-undangan

Terlaksananya lomba kadarkum,

penyuluhan hukum, dan sosialisasi

perda

Kabupaten

Cilacap

15 kegiatan 324.140.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Hukum 15 kegiatan 330.000.000

1.038.710.000401.20 Program Penataan Peraturan

Perundang-Undangan

Kabupaten

Cilacap

950.085.200

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.67

Page 72: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.20.4 Kajian Peraturan Perundang-

Undangan Daerah Terhadap

Peraturan Perundang-

Undangan Baru, Lebih Tinggi

dan Kesesuaian Antar

Peraturan Perundang-

Undangan Daerah Terhadap

Peraturan Perundang-

Undangan

Terlaksananya harmonisasi dan

sinkronisasi produk-produk hukum

daerah

Kabupaten

Cilacap

46.00 kali 100.000.000 46.00 kali 110.000.000

Harmonisasi dan Sinkronisasi

Produk Hukum Daerah

Terlaksananya harmonisasi dan

sinkronisasi produk-produk hukum

daerah

Kabupaten

Cilacap

46 kali 100.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Hukum 46 kali 110.000.000

401.20.5 Publikasi Peraturan

Perundang-Undangan

Tercetaknya Himpunan Lembaran

Daerah, Himpunan Berita Daerah

dan Himpunan Peraturan Pusat

Kabupaten

Cilacap

1250.00 buku 74.845.200 1250.00 buku 93.500.000

Publikasi peraturan perundang-

undangan

Tercetaknya Himpunan Lembaran

Daerah, Himpunan Berita Daerah dan

Himpunan Peraturan Pusat

Kabupaten

Cilacap

1250 buku 74.845.200 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Hukum 1250 buku 93.500.000

401.20.10 Public Hearing

Raperda/Raperbup

Terlaksananya Kegiatan Public

Hearing

Kabupaten

Cilacap

8.00 kegiatan 117.000.000 8.00 kegiatan 128.700.000

Public hearing

Raperda/Raperbup

Terlaksananya Kegiatan Public

Hearing

Kabupaten

Cilacap

8 kegiatan 117.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Hukum 8 kegiatan 128.700.000

401.20.25 Rapat koordinasi hukum Terlaksananya rakor hukum,

penilaian Kab/Kota peduli HAM &

desiminasi

Kabupaten

Cilacap

12.00 kegiatan 124.100.000 12.00 kegiatan 136.510.000

Rapat koordinasi hukum Terlaksananya Rakor hukum,

penilaian Kab/Kota Peduli HAM dan

Desiminasi

Kabupaten

Cilacap

12 kegiatan 124.100.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Hukum 12 kegiatan 136.510.000

401.20.26 Penanganan Sengketa Hukum Fasilitasi Penyelesaian Sengketa

Hukum dan pemberian bantuan

Kabupaten

Cilacap

14.00 perkara 200.000.000 14.00 perkara 220.000.000

Penanganan Sengketa Hukum Fasilitasi Penyelesaian Sengketa

Hukum dan pemberian bantuan

Kabupaten

Cilacap

14 perkara 200.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Hukum 14 perkara 220.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.68

Page 73: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Persentase Perangkat Daerah dan

unit pelayanan publik yang memiliki

standar pelayanan, standar

operasional prosedur dan inovasi

pelayanan publik

65.00 % 82.00 %

Persentase perangkat daerah/ unit

kerja yang telah menetapkan jabatan

ASN sesuai ANJAB, ABK, EVJAB dan

standar kompetensi jabatan

70.00 % 80.00 %

Persentase ketersediaan koordinasi

bidang organisasi sesuai kebutuhan

100.00 % 100.00 %

Persentase perangkat daerah yang

melaporkan capaian kinerja tepat

waktu

55.00 % 57.50 %

Persentase indikator kinerja program

pada roadmap reformasi birokrasi

yang tercapai

100.00 % 100.00 %

Persentase perangkat daerah dengan

SOTK yang sesuai peraturan

perundang-undangan yang berlaku

100.00 % 100.00 %

Persentase Perangkat Daerah dan

unit pelayanan publik yang

melaksanakan SKM

100.00 % 100.00 %

401.22.2 Evaluasi Organisasi dan Tata

Kerja

Terlaksananya Evaluasi Organisasi

Perangkat Daerah di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten Cilacap yang

sesuai dengan aturan perundang-

undangan yang berlaku

Kabupaten

Cilacap

5.00 OPD, 1

Perda, 5 Perbup

90.000.000 5.00 OPD, 1

Perda, 5

Perbup

0

401.22 Program Percepatan

Pelaksanaan Reformasi

Birokrasi

Kabupaten

Cilacap

1.251.050.000 1.305.500.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.69

Page 74: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Evaluasi Organisasi dan Tata

Kerja

Terlaksananya Evaluasi Organisasi

Perangkat Daerah di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten Cilacap yang

sesuai dengan aturan perundang-

undangan yang berlaku

Kabupaten

Cilacap

5 OPD, 6 dok 90.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

5 OPD, 6 dok 0

401.22.4 Penyusunan Evaluasi Jabatan Tersusunnya dokumen Evaluasi

Jabatan melalui pendampingan

Kabupaten

Cilacap

25.00 dokumen 110.000.000 25.00 dokumen 0

Penyusunan Evaluasi Jabatan Tersusunnya dokumen evaluasi

jabatan melalui pendampingan

Kabupaten

Cilacap

25 dokumen 110.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

25 dokumen 0

401.22.6 Penyusunan perumusan

Standar Kompetensi

Terlaksana Workshop Penyusunan

Standar Kompetensi Jabatan serta

tersusunnya Dokumen Perumusan

Standar Kompetensi Jabatan

Perangkat Daerah di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

20.00 OPD, 20

Dokumen

Perumusan SKJ

105.000.000 20.00 OPD, 20

Dokumen

Perumusan

SKJ

110.000.000

Penyusunan perumusan

Standar Kompetensi Jabatan

ASN

Terlaksana Workshop Penyusunan

Standar Kompetensi Jabatan serta

tersusunnya Dokumen Perumusan

Standar Kompetensi Jabatan

Perangkat Daerah di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

20 OPD,20 dok 105.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

20 OPD, 20 dok 110.000.000

401.22.8 Pemutakhiran Data Analisis

Jabatan

Terlaksananya Evaluasi dan

Pemutakhiran Data Analisis

Jabatan, Analisis Beban Kerja dan

Nomenklatur Jabatan pada

Perangkat Daerah di Lingkungan

Pemerintah Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

15.00 dokumen 90.000.000 15.00 dokumen 100.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.70

Page 75: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Pemutakhiran Data Analisis

Jabatan

Terlaksananya Evaluasi dan

Pemutakhiran Data Analisis Jabatan,

Analisis Beban Kerja dan

Nomenklatur Jabatan pada Perangkat

Daerah di Lingkungan Pemerintah

Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

15 dokumen 90.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

15 dokumen 100.000.000

Terlaksananya fasilitasi penyusunan

standar pelayanan, SOP, dan

keikutsertaan kompetisi inovasi

pelayanan publik

70.00 Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

70.00

Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

Terlaksananya penilaian,

pemeringkatan kinerja

penyeleggaraan pelayanan publik

setiap tahun

39.00 PD/ unit

kerja

39.00 PD/ unit

kerja

Terlaksannya monev kinerja

penyelenggaraan pelayanan publik

setiap tahun

Terlaksananya pendampingan

pelaksanaan sertifikasi, audit

surveilance dan audit renewal sistem

manajemen mutu ISO 9001:2015

pada perangkat daerah/ unit kerja

penyelenggara layanan publik

7.00 Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

7.00 Perangkat

Daerah/ Unit

Kerja

Fasilitasi Penyusunan Standar

Pelayanan, Standar Operasional

Prosedur dan Proposal

Kompetisi Inovasi Pelayanan

Publik

Terlaksananya fasilitasi penyusunan

standar pelayanan, standar

operasional prosedur dan

keikutsertaan kompetisi inovasi

pelayanan publik

Kabupaten

Cilacap

70 PD/Unit 85.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

70 PD/Unit 90.000.000

Penilaian, Pemeringkatan dan

Monev Kinerja Penyelenggara

Pelayanan Publik Pemerintah

Kabupaten Cilacap

Terlaksananya penilaian,

pemeringkatan kinerja

penyeleggaraan pelayanan publik

setiap tahun

Kabupaten

Cilacap

39 PD/Unit 100.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

39 PD/Unit 110.000.000

450.000.000401.22.9 Pengembangan partisipasi

unit penyelenggara dalam

peningkatan kualitas

pelayanan publik

Kabupaten

Cilacap

415.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.71

Page 76: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Fasiliasi Audit Surveillance,

Renewall SMM ISO 9001:2015

dan Pendampingan Penerapan

serta Sertifikasi SMM ISO

9001:2015 Pemerintah

Kabupaten Cilacap

Terlaksannya pendampingan

penerapan, Sertifikasi, Audit

Surveillance dan Audit Renewall

Sistem Manajemen Mutu ISO

9001:2015 pada perangkat daerah/

unit kerja penyelenggara pelayanan

publik

Kabupaten

Cilacap

7 PD/Unit 230.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

7 PD/Unit 250.000.000

401.22.10 Penyusunan Laporan Hasil

Survey Kepuasan Masyarakat

(SKM) Pemerintah Kabupaten

Cilacap

Tersusunnya laporan hasil Survey

Kepuasan Masyarakat (SKM)

Pemerintah Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

10.00 dok, 55

OPD

40.000.000 10.00 dok, 55

OPD

50.000.000

Penyusunan Laporan Hasil

Survey Kepuasan Masyarakat

Pemerintah Kabupaten Cilacap

Tersusunnya laporan hasil Survey

Kepuasan Masyarakat (SKM)

Pemerintah Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

10 dok,55 OPD 40.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

10 dok, 55 OPD 50.000.000

Terlaksananya bintek penyusunan

LKjIP dan Dokkin

55.00 OPD/

Unit Kerja

55.00 OPD/

Unit Kerja

Terlaksananya rakor monev

pengukuran capaian kinerja dan

Tersusunya laporan capaian kinerja

bulanan OPD dan Pemkab melalui

aplikasi esakip

4.00 rakor, 12

lap

4.00 rakor, 12

lap

Terlaksananya pra evaluasi SAKIP 1.00 kegiatan 1.00 kegiatan

Terlaksannya pendampingan

penyusunan LKjIP 2019 dan Dokkin

2019 Pemkab dan OPD

2.00 kegiatan 2.00 kegiatan

Tersusunnya LKjIP 2019 dan Dokkin

2020 Pemkab, koreksi/verifikasi

LKjIP 2019 dan Dokkin 2020 OPD

2.00 dokumen

Pemkab, 110

dokumen OPD

2.00 dokumen

Pemkab, 110

dokumen OPD

Penguatan sistem akuntabilitas

kinerja instansi pemerintah

Terlaksananya bintek penyusunan

LKjIP dan Dokkin

Kabupaten

Cilacap

55 OPD 272.910.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

55 OPD 391.500.000

401.22.17 Pengembangan Roadmap

Reformasi Birokrasi

Pemerintah Kabupaten

Cilacap

Terlaksananya pengukuran capaian

RB melalui rakor RB Pemkab Cilacap

Kabupaten

Cilacap

4.00 kegiatan 39.660.000 4.00 kegiatan 44.000.000

401.22.16 Penguatan Sistem

Akuntabilitas Kinerja Instansi

Pemerintah

Kabupaten

Cilacap

272.910.000 391.500.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.72

Page 77: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Pengembangan Reformasi

Birokrasi

Terlaksananya Monev pelaksanaan

Reformasi Birokrasi melalui Rakor

monev RB

Kabupaten

Cilacap

4 kegiatan 39.660.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

4 kegiatan 44.000.000

Terlaksananya Pembinaan Kelompok

Budaya Kerja (KBK)

5.00 OPD/Unit

Kerja/

Kelompok

Budaya Kerja

5.00 OPD/Unit

Kerja/

Kelompok

Budaya Kerja

Terlaksananya Rakor Budaya Kerja 1.00 kegiatan 1.00 kegiatan

Pembinaan KBK Terlaksananya Pembinaan Kelompok

Budaya Kerja (KBK)

Kabupaten

Cilacap

5 OPD 28.480.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

5 OPD/Unit

Kerja/KBK

60.000.000

401.22.24 Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan bidang

organisasi

Terlaksananya pembinaan bidang

organisasi, tatalaksana dan kinerja

pemda

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 60.000.000 12.00 bulan 100.000.000

Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan bidang organisasi

Terlaksananya Pembinaan dan

Koordinasi Bidang Organisasi, Tata

laksana dan Kinerja pemda

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 60.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Organisasi

12 bulan 100.000.000

Persentase pengadaan barang dan

jasa yang melalui Unit Layanan

Pengadaan

100.00 % 100.00 %

Persentase ketersediaan koordinasi

bidang pengadaan barang dan jasa

sesuai kebutuhan

100.00 % 100.00 %

401.23.1 Pengelolaan Unit Layanan

Pengadaan

Terlaksananya Pengadaan

barang/jasa secara elektronik di

lingkungan Pemkab Cilacap.

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 1.772.000.000 12.00 bulan 2.500.000.000

Pengelolaan Unit Layanan

Pengadaan (ULP)

Terlaksananya Pengadaan

barang/jasa secara elektronik di

lingkungan Pemkab Cilacap.

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 1.772.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

12 bulan 2.500.000.000

401.23.2 Pembinaan dan Pelatihan

Sumber Daya Manusia Dalam

Rangka Sertifikasi Keahlian

Pengadaan Barang/Jasa

Tersertifikasinya SDM dalam bidang

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

10.00 orang 50.000.000 10.00 orang 50.000.000

Sertifikasi Keahlian Pengadaan

Barang/Jasa

Tersertifikasinya SDM dalam bidang

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

10 orang 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

10 orang 50.000.000

60.000.000

401.23 Program Peningkatan

Kualitas Pengadaan Barang

dan Jasa

Kabupaten

Cilacap

2.177.000.000

401.22.18 Pengembangan Budaya Kerja Kabupaten

Cilacap

28.480.000

3.440.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.73

Page 78: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.23.3 Pengelolaan Sistem Rencana

Umum Pengadaan (SIRUP)

Terlaksananya Pelatihan Sirup &

Pengumuman Pengadaan

Barang/Jasa Secara Elektronik di

Lingkungan Pemkab Cilacap

Kabupaten

Cilacap

1.00 tahun 35.000.000 1.00 tahun 50.000.000

Pengelolaan Sistem Rencana

Umum Pengadaan (SIRUP)

Terlaksananya Pelatihan Sirup &

Pengumuman Pengadaan

Barang/Jasa Secara Elektronik di

Lingkungan Pemkab Cilacap

Kabupaten

Cilacap

1 tahun 35.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

1 tahun 50.000.000

401.23.4 Penyusunan Buku Sistem

Prosedur Pengadaan

Barang/Jasa

Tersusunnya perbup sistem

prosedur pengadaan barang/jasa

dan cetak buku

Kabupaten

Cilacap

100.00 buku 22.500.000 100.00 buku 30.000.000

Penyusunan Buku Sistem

Prosedur Pengadaan

Barang/Jasa

Tersusunnya Perbup Sistem Prosedur

Pengadaan Barang/Jasa dan Cetak

Buku

Kabupaten

Cilacap

100 buku 22.500.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

100 buku 30.000.000

401.23.5 Penyusunan E-Katalog Lokal

Kabupaten Cilacap

Tersusunnya E-Katalog Lokal di

Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

1.00 Kegiatan 67.500.000 1.00 Kegiatan 100.000.000

Penyusunan E-Katalog Lokal di

Kabupaten Cilacap

Tersusunnya E-Katalog Lokal di

Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

1 Kegiatan 67.500.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

1 Kegiatan 100.000.000

401.23.6 Monitoring, Evaluasi

Pelaporan dan Penyelesaian

Sanggah Pengadaan

Barang/Jasa

Terlaksananya Monitoring, Evaluasi,

Pelaporan dan Penyelesaian Sanggah

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

25.00 kali 10.000.000 25.00 kali 35.000.000

Monitoreing, Evaluasi ,

Pelaporan dan Penyelesaian

Sanggah Pengadaan

Barang/Jasa

Terlaksananya Monitoring, Evaluasi,

Pelaporan dan Penyelesaian Sanggah

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

25 kali 10.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

25 kali 35.000.000

401.23.7 Sosialisasi Peraturan

Perundang-undangan

Pengadaan Barang/Jasa

Tersosialisasikannya Peraturan

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

250.00 orang 50.000.000 250.00 orang 75.000.000

Sosialisasi Peraturan Perundang-

undangan Pengadaan

Barang/Jasa Pemerintah

Tersosialisasikannya Peraturan

Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

250 orang 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

250 orang 75.000.000

401.23.9 Peningkatan Sarana dan

Prasarana Bagian Layanan

Pengadaan

Tersedianya sarana prasarana untuk

Proses Pengadaan Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

1.00 unit 100.000.000 1.00 unit 500.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.74

Page 79: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Peningkatan Sarana dan

Prasarana Bagian Layanan

Pengadaan

Tersedianya Sarana dan prasarana

untuk Proses Pengadaan

Barang/Jasa

Kabupaten

Cilacap

1 unit 100.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

1 unit 500.000.000

401.23.10 Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang

pengadaan barang dan jasa

Terlaksananya Pembinaan dan

Koordinasi di Bidang Pengadaan

Barang dan Jasa

Kabupaten

Cilacap

8.00 kegiatan 20.000.000 8.00 kegiatan 50.000.000

Pembinaan dan Koordinasi

Peingkatan Bidang Pengadaan

Barang dan Jasa

Terlaksananya Pembinaan dan

Koordinasi di Bidang Pengadaan

Barang dan Jasa

Kabupaten

Cilacap

8 kegiatan 20.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

8 kegiatan 50.000.000

401.23.11 Sosialisasi Tata Cara

Pengadaan Barang/Jasa di

Desa

Tersosialisasikannya peraturan

pengadaan barang/jasa di desa

Kabupaten

Cilacap

1.00 kegiatan 50.000.000 1.00 kegiatan 50.000.000

Sosialisasi Tata Cara

Pengadaan Barang/Jasa di

Desa

Tersosialisasikannya peraturan

pengadaan barang/jasa di desa

Kabupaten

Cilacap

1 kegiatan 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Layanan

Pengadaan

1 kegiatan 50.000.000

Persentase penyerapan APBD 85.00 % 85.00 %

Persentase OPD memiliki RKA dan

DPA sesuai dengan dokumen RKPD

dan APBD

100.00 % 100.00 %

Persentase realisasi penyaluran

hibah infrastruktur terhadap

rekomendasi

85.00 % 85.00 %

401.24.6 Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Kegiatan APBD

tersusunnya data - data

pengendalian kegiatan

pembangunan bersumber APBD

Kab. Cilacap

Kabupaten

Cilacap

1.00 dokumen 46.803.000 1.00 dokumen 115.000.000

Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Kegiatan APBD

Tersusunnya data-data Pengendalian

Kegiatan Pembangunan bersumber

APBD Kab. Cilacap

Kabupaten

Cilacap

1 dokumen 46.803.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Administrasi

Pembangunan

1 dokumen 115.000.000

401.24.7 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (hibah)

Tersusunnya data-data Kegiatan

Penyaluran Hibah Pembangunan

yang ditangani Bag.Administrasi

Pembangunan

Kabupaten

Cilacap

1.00 dokumen 60.386.000 1.00 dokumen 110.000.000

Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (Hibah)

Tersusunnya data-data Kegiatan

Penyaluran Hibah Pembangunan

yang ditangani Bag.Administrasi

Pembangunan

Kabupaten

Cilacap

1 dokumen 60.386.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Administrasi

Pembangunan

1 dokumen 110.000.000

875.000.000401.24 Program Pembinaan dan

Fasilitasi Pengelolaan

Keuangan Kabupaten/ Kota

Kabupaten

Cilacap

689.619.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.75

Page 80: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.24.8 Pengendalian, Evaluasi dan

Pelaporan Kegiatan APBD

Terlaksananya

pengendalian,evaluasi dan pelaporan

Belanja Langsung

Kabupaten

Cilacap

13.00 dokumen,

4 kali

182.430.000 13.00

dokumen, 4

kali

250.000.000

Pengendalian, evaluasi dan

pelaporan kegiatan APBD

Terlaksananya pengendalian,evaluasi

dan pelaporan Belanja Langsung

Kabupaten

Cilacap

13 dok,4 kali 182.430.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Administrasi

Pembangunan

13 dokumen, 4

kali

250.000.000

401.24.9 Pengendalian Pelaksanaan

Kebijakan KDH

Terselenggaranya verifikasi

DPPA/SKTL Tahun 2019 dan

RKA/DPA Tahun 2020

Kabupaten

Cilacap

4.00 kegiatan 400.000.000 4.00 kegiatan 400.000.000

Pengendalian pelaksanaan

kebijakan KDH

Terselenggaranya verifikasi

DPPA/SKTL Tahun 2019 dan

RKA/DPA Tahun 2020

Kabupaten

Cilacap

4 kegiatan 400.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Administrasi

Pembangunan

4 kegiatan 400.000.000

Persentase ketersediaan koordinasi

bidang Kesra sesuai kebutuhan

100.00 % 100.00 %

Persentase perolehan prestasi bidang

Kesra

9.40 % 9.40 %

Persentase proposal hibah sosial dan

keagamaan yang ditindaklanjuti

80.00 % 80.00 %

401.33.1 Penyelenggaraan Musabaqoh

Tilawatil Quran (MTQ) Umum

dan Pelajar

Terlaksananya Musabaqoh Tilawatil

Quran (MTQ) umum dan Pelajar

Tingkat Kabupaten dan Pengiriman

MHQ, Juz Amma, MTQ umum dan

Pelajar Tingkat Propinsi

Kabupaten

Cilacap

6.00 Kegiatan 223.300.000 6.00 Kegiatan 300.000.000

Penyelenggaraan Musabaqoh

Tilawatil Quran (MTQ) Umum

dan Pelajar

Terlaksananya Musabaqoh Tilawatil

Quran (MTQ) umum dan Pelajar

Tingkat Kabupaten dan Pengiriman

MHQ, Juz Amma, MTQ umum dan

Pelajar Tingkat Propinsi

Kabupaten

Cilacap

6 Kegiatan 223.300.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 6 Kegiatan 300.000.000

401.33.3 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan (bansos)

Terlaksananya Monitoring Hibah dan

Bansos

Kabupaten

Cilacap

13.00 keg, 12

bln

10.000.000 13.00 keg, 12

bln

50.000.000

Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan (Bansos)

Terlaksananya Monitoring Hibah dan

Bansos

Kabupaten

Cilacap

13 keg,12 bln 10.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 13 keg, 12 bln 50.000.000

401.33 Program Peningkatan

Kesejahteraan Rakyat

Kabupaten

Cilacap

3.511.374.000 4.210.172.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.76

Page 81: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.33.5 Peningkatan toleransi dan

kerukunan dalam kehidupan

beragama

Terselenggaranya kegiatan Amaliyah

Romadhon, Festival Bedug dan Doa

Akhir Tahun

Kabupaten

Cilacap

3.00 Kegiatan 187.300.000 3.00 Kegiatan 264.990.000

Peningkatan Toleransi dan

Kerukunan Dalam Umat

Beragama

Terselenggaranya kegiatan Amaliyah

Romadhon, Festival Bedug dan Doa

Akhir Tahun

Kabupaten

Cilacap

3 Kegiatan 187.300.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 3 Kegiatan 264.990.000

401.33.6 Peningkatan rasa solidaritas

dan ikatan sosial dikalangan

masyarakat

Terlaksananya Kegiatan Peringatan

Hari Besar Nasional di Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

6.00 Kegiatan 159.350.000 6.00 Kegiatan 223.850.000

Peningkatan Rasa Solidaritas

dan Ikatan Sosial di Kalangan

Masyarakat

Terlaksananya Kegiatan Peringatan

Hari Besar Nasional di Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

6 Kegiatan 159.350.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 6 Kegiatan 223.850.000

401.33.7 Peningkatan kesadaran

masyarakat akan nilai-nilai

luhur budaya bangsa

Terselenggaranya kegiatan

Peringatan Hari Jadi ke 163 Kab

Cilacap dan Peringatan HUT RI ke-

74 Tahun 2019

Kabupaten

Cilacap

2.00 Kegiatan 845.000.000 2.00 Kegiatan 845.000.000

Peningkatan Kesadaran

Masyarakat akan Nilai-Nilai

Luhur Budaya Bangsa

Terselenggaranya kegiatan

peringatan Hari Jadi ke 163 Kab

Cilacap dan Peringatan HUT RI ke 74

Tahun 2019

Kabupaten

Cilacap

2 Kegiatan 845.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 2 Kegiatan 845.000.000

401.33.8 Peringatan Hari-hari Besar

Keagamaan

Terselenggaranya Peringatan Hari

Besar Keagamaan Maulud Nabi,

Tahun Baru Hijriyah, Nuzulul

Quran, Isra Miraj dan Pengajian

Akbar

Kabupaten

Cilacap

5.00 Kegiatan 227.100.000 5.00 Kegiatan 356.950.000

Peringatan Hari-Hari Besar

Keagamaan

Terselenggaranya Peringatan Hari

Besar Keagamaan Maulud Nabi,

Tahun Baru Hijriyah, Nuzulul Quran,

Isra Miraj dan Pengajian Akbar

Kabupaten

Cilacap

5 Kegiatan 227.100.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 5 Kegiatan 356.950.000

401.33.9 Penyelenggaraan Ibadah Haji Terselenggaranya BPIH

TPHD/TKHD, Pelepasan Haji,

Transportasi Haji dan Silaturahmi

Haji

Kabupaten

Cilacap

4.00 Kegiatan 1.311.324.000 4.00 Kegiatan 1.344.382.000

Penyelenggaraan Ibadah Haji Terselenggaranya BPIH TPHD/TKHD,

Pelepasan Haji, Transportasi Haji dan

Silaturahmi Haji

Kabupaten

Cilacap

4 Kegiatan 1.311.324.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 4 Kegiatan 1.344.382.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.77

Page 82: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.33.10 Pengiriman Peserta Pekan

Olahraga dan Seni Antar

Perbatasan

Terselenggaranya Pekan Olahraga

antar Perbatasan

Kabupaten

Cilacap

1.00 Kegiatan 486.250.000 1.00 Kegiatan 605.000.000

Pengiriman Peserta Pekan

Olahraga dan Seni Antar

Perbatasan

Terselenggaranya Pekan Olahraga

antar Perbatasan

Kabupaten

Cilacap

1 Kegiatan 486.250.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 1 Kegiatan 605.000.000

401.33.11 Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang

kesejahteraan rakyat

Terlaksananya Pembinaan dan

Koordinasi Bidang Kesejahteraan

Rakyat

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 10.000.000 12.00 bulan 75.000.000

Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang

Kesejahteraan Rakyat

Terlaksananya Pembinaan dan

Koordinasi Bidang Kesejahteraan

Rakyat

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 10.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 12 bulan 75.000.000

401.33.12 Pengiriman dan fasilitasi

perpindahan serta

penempatan transmigran

Terlaksananya pengiriman calon

transmigran ke wilayah transmigrasi

Kabupaten

Cilacap

5.00 KK 51.750.000 5.00 KK 145.000.000

Pengerahan dan fasilitasi

perpindahan serta penempatan

peserta transmigrasi

Terlaksananya Pengiriman Calon

Transmigran ke Wilayah

Transmigrasi

Kabupaten

Cilacap

5 KK 51.750.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Kesra 5 KK 145.000.000

Jumlah naskah kerjasama yang

diterbitkan

5.00 dokumen 5.00 dokumen

Persentase tertib administrasi

kewilayahan yang sesuai dengan

ketentuan

25.00 % 37.50 %

Persentase ketersediaan koordinasi

bidang pemerintahan sesuai

kebutuhan

100.00 % 100.00 %

401.34.1 Survey dan pemetaan Teridentifikasinya nama rupabumi di

wilayah Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

75.00 %, 1 dok 49.000.000 75.00 %, 1 dok 60.000.000

Survey dan pemetaan Teridentifikasinya nama rupabumi di

wilayah Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

75 %, 1 dok 49.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

80 %, 1 dok 60.000.000

401.34.2 Penetapan dan penegasan

batas wilayah

Tertatanya Batas Wilayah Kabupaten

Cilacap

3.00 kec, 1 dok 46.000.000 3.00 kec, 1 dok 60.000.000

Penetapan dan penegasan

batas wilayah

Tertatanya Batas Wilayah Kabupaten

Cilacap

3 kec, 1 dok 46.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

3, kec, 1 dok 60.000.000

401.34 Program Peningkatan dan

Pengembangan

Penyelenggaraan Pemerintah

Daerah

Kabupaten

Cilacap

738.500.000 580.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.78

Page 83: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.34.3 Fasilitasi pembentukan

kecamatan baru

Terfasilitasinya pembentukan

kecamatan baru

Kabupaten

Cilacap

1.00 kec, 1 dok 41.000.000 1.00 kec, 1 dok 60.000.000

Fasilitasi pembentukan

kecamatan baru

Terfasilitasinya pembentukan

kecamatan baru

Kabupaten

Cilacap

1 kec, 1 dok 41.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

1 kec, 1 dok 60.000.000

401.34.7 Rapat koordinasi pejabat

pemerintah daerah

Terselenggaranya pembinaan aparat

pemerintah daerah di kecamatan

Kabupaten

Cilacap

15.00

kecamatan

218.000.000 15.00

kecamatan

0

Rapat koordinasi pejabat

pemerintah daerah

Terselenggaranya pembinaan aparat

pemerintah daerah di kecamatan

Kabupaten

Cilacap

15 kecamatan 218.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

15 kecamatan 0

401.34.8 Monitoring, evaluasi,

pengendalian dan pelaporan

Terlaksananya Rapat Koordinasi

Lembaga Perangkat Daerah

Kabupaten

Cilacap

4.00 kegiatan

100 orang 1

hari dan 2

kegiatan 120

orang 1 hari

100.000.000 4.00 kegiatan

100 orang 1

hari dan 2

kegiatan 120

orang 1 hari

105.000.000

Monitoring, evaluasi,

pengendalian dan pelaporan

Terlaksananya Rapat Koordinasi

Lembaga Perangkat Daerah

Kabupaten

Cilacap

6 kegiatan 100.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

6 kegiatan 105.000.000

401.34.9 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan

Terlaksananya fasilitasi, monitoring

dan pelaporan penyelenggaraan

Pemilihan Umum

Kabupaten

Cilacap

1.00 kegiatan 73.500.000 1.00 kegiatan 0

Monitoring, evaluasi dan

pelaporan

Terlaksananya fasilitasi, monitoring

dan pelaporan penyelenggaraan

Pemilihan Umum

Kabupaten

Cilacap

1 kegiatan 73.500.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

0 kegiatan 0

401.34.10 Fasilitasi Pelaksanaan PATEN Terfasilitasinya pelaksanaan

pelayanan administrasi terpadu

kecamatan

Kabupaten

Cilacap

24.00

kecamatan

13.000.000 24.00

kecamatan

75.000.000

Fasilitasi PATEN Terfasilitasinya pelaksanaan

pelayanan administrasi terpadu

kecamatan

Kabupaten

Cilacap

24 kecamatan 13.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

24 kecamatan 75.000.000

401.34.11 Kordinasi penyusunan

Laporan Kinerja Pemerintah

Daerah

Tersusunnya LKPJ, LPPD dan

EKPPD Tahun 2018

Kabupaten

Cilacap

3.00 dokumen 167.000.000 3.00 dokumen 170.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.79

Page 84: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Penyusunan Laporan

Keterangan

Pertanggungjawaban (LKPJ),

Laporan Penyelenggaraan

Pemerintahan Daerah dan

Evaluasi Kinerja

Penyelenggaraan Pemerintahan

Daerah

Tersusunnya LKPJ, LPPD dan EKPPD

Tahun 2018

Kabupaten

Cilacap

3 dokumen 167.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

3 dokumen 170.000.000

401.34.13 Fasilitasi/ Pembentukan

kerjasama antar daerah dalam

penyediaan pelayanan publik

Terfasilitasinya kerjasama daerah

dan terselenggaranya rakor kerja

sama daerah

Kabupaten

Cilacap

5.00 kegiatan

TKKSD dan 1

Rakor Kerja

sama

31.000.000 5.00 kegiatan

TKKSD dan 1

Rakor Kerja

sama

50.000.000

Fasilitasi/ Pembentukan

kerjasama antar daerah dalam

penyediaan pelayanan publik

Terfasilitasinya kerjasama daerah

dan terselenggaranya rakor kerja

sama daerah

Kabupaten

Cilacap

5 keg,1Rakor 31.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Pemerintahan

dan OTDA

5 keg & 1

Rakor

50.000.000

Persentase Kontribusi BUMD

terhadap PAD

4.53 % 4.67 %

Persentase ketersediaan koordinasi

bidang Perekonomian sesuai

kebutuhan

100.00 % 100.00 %

401.35.1 Fasilitasi Tim Pengendalian

Inflasi Daerah

Terlaksananya seminar dan capacity

building Tim Pengendali Inflasi

Daerah (TPID) Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

2.00 kegiatan 117.550.000 2.00 kegiatan 117.550.000

Fasilitasi Tim Pengendalian

Inflasi Daerah

Terlaksananya seminar dan capacity

building Tim Pengendali Inflasi

Daerah (TPID) Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

2 kegiatan 117.550.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

2 Kegiatan 117.550.000

401.35.2 Pengembangan potensi

unggulan daerah

Terselenggaranya Pameran Potensi

Unggulan Daerah

Kabupaten

Cilacap

1.00 Kegiatan 567.499.000 1.00 Kegiatan 575.000.000

Pengembangan Potensi

Unggulan Daerah

Terselenggaranya Pameran Potensi

Unggulan Daerah

Kabupaten

Cilacap

1 Kegiatan 567.499.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

1 Kegiatan 575.000.000

Program Peningkatan dan

Pengembangan Perekonomian

Daerah

Kabupaten

Cilacap

1.475.105.400 1.706.026.400401.35

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.80

Page 85: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.35.3 Fasilitasi Pasar Murah Terselenggaranya kegiatan pasar

murah yang diikuti oleh instansi

pemerintah, BUMN, BUMD dan

perusahaan swasta di Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

24.00 pasar

murah

kecamatan dan

1 pasar murah

kabupaten

120.000.000 24.00 pasar

murah

kecamatan dan

1 pasar murah

kabupaten

150.000.000

Fasilitasi Pasar Murah Terselenggaranya kegiatan pasar

murah yang diikuti oleh instansi

pemerintah, BUMN, BUMD dan

perusahaan swasta di Kabupaten

Cilacap

Kabupaten

Cilacap

25 Kegiatan 120.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

25 Kegiatan 150.000.000

401.35.4 Pengawasan Peredaran Barang

dan Jasa di Bidang Pupuk,

Pestisida dan LPG Bersubsidi

Terbina dan terawasinya penyaluran

peredaran pupuk, pestisida dan

barang pokok penting lainnya di

Wilayah Kabupaten Cilacap.

Kabupaten

Cilacap

200.00 org

distributor/pen

gecer,340 orang

agen/pangkalan

, 24 Kecamatan,

12 bln

111.500.000 200.00 org

distributor/pen

gecer, 340

orang

agen/pangkala

n, 24

Kecamatan, 12

bln

111.500.000

Pengawasan Peredaran Barang

dan Jasa di Bidang Pupuk,

Pestisida dan LPG Bersubsidi

Terbina dan terawasinya penyaluran

peredaran pupuk, pestisida dan

barang pokok penting lainnya di

Wilayah Kabupaten Cilacap.

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 111.500.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

12 Bulan 111.500.000

401.35.5 Kajian Kebijakan penanaman

modal

Tersusunnya kajian tentang Analisis

Potensi dan kelayakan Penanamana

Modal Daerah kepada seluruh

BUMD Kabupaten Cilacap.

Kabupaten

Cilacap

4.00 dokumen 266.180.000 4.00 dokumen 350.000.000

Kajian Kebijakan Penananam

Modal

Tersusunnya kajian tentang Analisis

Potensi dan kelayakan Penanaman

Modal Daerah kepada seluruh BUMD

Kabupaten Cilacap.

Kabupaten

Cilacap

4 dokumen 266.180.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

4 Dokumen 350.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.81

Page 86: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.35.6 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan Kinerja BUMD

Terpantau dan terbinanya Badan

Usaha Milik Daerah Pemerintah

Kabupaten Cilacap serta

terlaksananya Fit and Propertest

Direksi Badan Usaha Milik Daerah

yang habis masa jabatannya

Kabupaten

Cilacap

6.00 BUMD, 3

kegiatan fit and

propertest

Direksi PDAM

dan KIC

64.000.000 6.00 BUMD, 3

kegiatan fit and

propertest

Direksi PDAM

dan KIC

150.000.000

Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Kinerja BUMD

Terpantau dan terbinanya Badan

Usaha Milik Daerah Pemerintah

Kabupaten Cilacap serta

terlaksananya Fit and Propertest

Direksi Badan Usaha Milik Daerah

yang habis masa jabatannya.

Kabupaten

Cilacap

6 BUMD 64.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

6 BUMD 150.000.000

401.35.7 Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang Ekonomi

Terlaksanannya Koordinasi bidang

ekonomi

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan, 12

kegiatan,25 org

24.676.400 12.00 bulan,

12 kegiatan,25

org

24.476.400

Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang Ekonomi

Terlaksananya kegiatan koordinasi

bidang ekonomi

Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 24.676.400 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

12 Bulan 24.476.400

401.35.8 Sosialisasi dukungan

informasi penyediaan

permodalan

Terlaksananya pemberian informasi

akses permodalan melalui program

KUR

Kabupaten

Cilacap

2.00 kegiatan,

200 orang

48.000.000 2.00 kegiatan,

200 orang

50.000.000

Sosialisasi dukungan Informasi

Penyediaan Permodalan

Terlaksananya pemberian informasi

akses permodalan melalui program

KUR

Kabupaten

Cilacap

2 kegiatan 48.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

2 Kegiatan 50.000.000

401.35.9 Pengembangan kebijakan dan

program peningkatan

ekonomi lokal

Terlaksananya pembinaan lembaga

ekonomi di masyarakat, Lembaga

Keuangan Mikro (LKM), Badan Kredit

Desa (BKD)

Kabupaten

Cilacap

19.00 BKD, 1

dokumen

perlengkapan

perijinan LKM

78.200.000 19.00 BKD, 1

dokumen

perlengkapan

perijinan LKM

100.000.000

Pengembangan Kebijakan dan

Program Peningkatan Ekonomi

Lokal

Terlaksananya pembinaan lembaga

ekonomi di masyarakat, Lembaga

Keuangan Mikro (LKM), Badan Kredit

Desa (BKD)

Kabupaten

Cilacap

19 BKD 78.200.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Perekonomian

19 BKD 100.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.82

Page 87: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.35.10 Monitoring, evaluasi dan

pelaporan DBHCHT

Terlaksananya monitoring dan

pelaporan pelaksanaan kegiatan

pemberantasan barang kena cukai

ilegal di Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

24.00

Kecamatan, 12

bln

77.500.000 24.00

Kecamatan, 12

bln

77.500.000

Pemberantasan barang kena

cukai ilegal (DBHCHT)

Terlaksananya monitoring dan

pelaporan pelaksanaan kegiatan

pemberantasan barang kena cukai

ilegal di Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

24 kecamatan 77.500.000 DBHCHT Bagian

Perekonomian

24 kecamatan 77.500.000

Persentase penyerapan anggaran

Setda

85.00 % 85.00 %

Persentase aset Setda dalam kondisi

baik

100.00 % 100.00 %

401.36.1 Penyediaan jasa jaminan

barang milik daerah

Terbayarnya Premi Asuransi

Kendaraan roda empat milik Pemda

Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

14.00

kendaraan

90.000.000 14.00

kendaraan

90.000.000

Penyediaan Jasa Jaminan Milik

Daerah

Terbayarnya Premi Asuransi

Kendaraan roda empat milik Pemda

Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

14 kendaraan 90.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

14 kendaraan 90.000.000

401.36.2 Penyediaan jasa administrasi

keuangan

Terbayarnya belanja jasa

administrasi keuangan

Kabupaten

Cilacap

12.00 Bulan 1.042.309.600 12.00 Bulan 1.042.309.600

Penyediaan Jasa Administrasi

Keuangan

Terbayarnya belanja jasa

administrasi keuangan

Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 1.042.309.600 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

12 Bulan 1.042.309.600

401.36.3 Penyediaan komponen

instalasi listrik/ penerangan

bangunan kantor

Terlaksananya instalasi listrik

bangunan kantor

Kabupaten

Cilacap

1.00 Paket 50.000.000 1.00 Paket 50.000.000

Penyediaan komponen instalasi

listrik/penerangan bangunan

Kantor

Terlaksananya Instalasi Listrik

Bangunan Kantor

Kabupaten

Cilacap

1 paket 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

1 paket 50.000.000

401.36.4 Pengendalian Administrasi

Keuangan Daerah (SKPD

Setda)

Tersedianya Laporan Realisasi

Belanja masing-masing bagian

sebagai pengendali kegiatan

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 45.000.000 12.00 bulan 50.000.000

Pengendalian Administrasi

Keuangan Daerah (Setda)

Tersedianya Laporan Realisasi

Belanja masing-masing bagian

sebagai pengendali kegiatan

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 45.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

12 Bulan 50.000.000

401.36.5 Pengadaan perlengkapan

gedung kantor

Tercukupinya Perlengkapan Gedung

Kantor

Kabupaten

Cilacap

4.00 paket 320.000.000 4.00 paket 320.000.000

5.133.409.600401.36 Program Pengelolaan

Keuangan dan Aset Setda

Kabupaten

Cilacap

5.118.209.600

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.83

Page 88: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Pengadaan Perlengkapan

Gedung Kantor

Tercukupinya Perlengkapan Gedung

Kantor

Kabupaten

Cilacap

4 paket 320.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

4 paket 320.000.000

401.36.6 Pengadaan Lambang Negara

(Bendera dan Lios)

Tercukupnya Sarana Prasarana

Aparatur

Kabupaten

Cilacap

513.00 m2

Bendera Lios,

35 bh Bendera

Merah Putih

Kecil

45.000.000 513.00 m2

Bendera Lios,

35 bh Bendera

Merah Putih

Kecil

45.000.000

Pengadaan Lambang Negara

(Bendera dan Lios)

Tercukupnya Sarana Prasarana

Aparatur

Kabupaten

Cilacap

513 m2 45.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

513 m2 45.000.000

401.36.7 Pengadaan peralatan gedung

kantor

Terlaksananya Pengadaan Sarana

dan Prasarana Aparatur

Kabupaten

Cilacap

2.00 paket 235.900.000 2.00 paket 235.900.000

Pengadaan Peralatan Gedung

Kantor

Terlaksananya Pengadaan Sarana

dan Prasarana Aparatur

Kabupaten

Cilacap

2 paket 235.900.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

2 paket 235.900.000

401.36.8 Pemeliharaan rutin/ berkala

gedung kantor

Terlaksananya Pemeliharaan Gedung

Kantor

Kabupaten

Cilacap

12.00 Bulan 870.000.000 12.00 Bulan 870.000.000

Pemeliharaan Rutin/Berkala

Gedung Kantor

Terlaksananya Pemeliharaan Gedung

Kantor

Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 870.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

12 bulan 870.000.000

401.36.9 Pemeliharaan rutin/ berkala

peralatan gedung kantor

Terlaksananya Pemeliharaan

Peralatan Gedung Kantor

Kabupaten

Cilacap

12.00 Bulan 650.000.000 12.00 Bulan 650.000.000

Pemeliharaan Rutin/Berkala

Peralatan gedung kantor

Terlaksananya Pemeliharaan Gedung

Kantor

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 650.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

12 bulan 650.000.000

401.36.10 Rehabilitasi sedang/ berat

gedung kantor

Terlaksananya rehabilitasi

Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung

Kantor di lingkungan Setda

Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

3.00 paket 1.600.000.000 3.00 paket 1.600.000.000

Rehabilitasi Sedang/Berat

Gedung kantor

Terlaksananya rehabilitasi

Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung

Kantor di lingkungan Setda

Kabupaten Cilacap

Kabupaten

Cilacap

3 paket 1.600.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

3 paket 1.600.000.000

401.36.11 Pembinaan dan koordinasi

peningkatan bidang keuangan

dan aset

Terlaksananya Pembinaan dan

koordinasi Bidang Keuangan dan

Aset

Kabupaten

Cilacap

7.00 kali 45.000.000 7.00 kali 49.500.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.84

Page 89: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Pembinaan dan Koordinasi

Peningkatan Bidang Keuangan

dan Aset

Terlaksananya Pembinaan dan

koordinasi Bidang Keuangan dan

Aset

Kabupaten

Cilacap

7 kali 45.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

7 kali 49.500.000

401.36.12 Penyusunan Laporan

Keuangan Akhir Tahun Setda

Tersusunnya Laporan Keuangan

Akhir Tahun dan Bintek Penyusunan

Laporan Keuangan Akhir Tahun

SKPD Setda

Kabupaten

Cilacap

2.00 kegiatan 25.000.000 2.00 kegiatan 27.500.000

Penyusunan Laporan Keuangan

Akhir Tahun Setda

Tersusunnya Laporan Keuangan

Akhir Tahun dan Bintek Penyusunan

Laporan Keuangan Akhir Tahun

SKPD Setda

Kabupaten

Cilacap

2 kegiatan 25.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

2 kegiatan 27.500.000

401.36.13 Pembinaan Pengurus Barang

Milik Daerah

Terlaksananya Pembinaan Pengurus

Barang Milik Daerah

Kabupaten

Cilacap

3.00 kegiatan 18.000.000 3.00 kegiatan 18.000.000

Pembinaan Pengurus Barang

Milik Daerah

Terlaksananya Pembinaan Pengurus

Barang Milik Daerah

Kabupaten

Cilacap

3 kegiatan 18.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

3 Kegiatan 18.000.000

401.36.14 Monitoring, Evaluasi dan

Pelaporan Keuangan Bulanan

Setda

Tersedianya Laporan Realisasi

Belanja masing-masing bagian

sebagai pengendali kegiatan

Kabupaten

Cilacap

12.00 Bulan 50.000.000 12.00 Bulan 50.000.000

Monitoring Evaluasi da

Pelaporan Keuangan Bulanan

Setda

Tersedianya Laporan Realisasi

Belanja masing-masing bagian

sebagai pengendali kegiatan

Kabupaten

Cilacap

12 Bulan 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

12 bulan 50.000.000

401.36.15 Bimbingan Teknis Pengelola

Keuangan

Terlaksananya Bimtek Pengelola

Administrasi Keuangan

Kabupaten

Cilacap

80.00 orang 32.000.000 80.00 orang 35.200.000

Bimbingan Teknis Pengelola

Keuangan

Terlaksananya Bimtek Pengelola

Administrasi Keuangan

Kabupaten

Cilacap

80 orang 32.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian

Keuangan dan

Aset

80 orang 35.200.000

Persentase naskah kehumasan yang

diterbitkan

100.00 % 100.00 %

Persentase pelayanan pejabat sesuai

kebutuhan

100.00 % 100.00 %

401.37.1 Pembinaan dan

Pengembangan Jaringan

Komunikasi dan Informasi

Tersedianya layanan informasi berita

Pemkab melalui website Humas

Kabupaten

Cilacap

1.00 tahun 50.000.000 1.00 tahun 100.000.000

Pembinaan dan Pengembangan

Jaringan Komunikasi dan

Informasi

Tersedianya layanan informasi berita

Pemkab melalui website Humas

Kabupaten

Cilacap

1 tahun 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

1 tahun 100.000.000

1.945.000.000401.37 Program Kehumasan dan

Keprotokolan

Kabupaten

Cilacap

1.486.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.85

Page 90: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

401.37.3 Pengadaan Alat Studio dan

Komunikasi

Tersedianya alat dokumentasi Kabupaten

Cilacap

1.00 set alat

dokumentasi

100.000.000 1.00 set alat

dokumentasi

150.000.000

Pengadaan Alat Studio dan

Komunikasi

Tersedianya alat dokumentasi Kabupaten

Cilacap

1 set 100.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

1 set alat

dokumentasi

150.000.000

401.37.4 Pembinaan Keprotokolan Terlaksananya Rakor Keprotokolan Kabupaten

Cilacap

1.00 kegiatan,

60 orang

12.000.000 1.00 kegiatan,

60 orang

35.000.000

Pembinaan Keprotokolan Terlaksananya Rakor Keprotokolan Kabupaten

Cilacap

60 orang 12.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

60 orang 35.000.000

401.37.6 Bimbingan Teknis

Keprotokolan

Terlaksananya Bimtek Keprotokolan Kabupaten

Cilacap

50.00 orang, 2

hari

35.000.000 50.00 orang, 2

hari

65.000.000

Bimbingan Teknis Keprotokolan Terlaksananya Bimtek Keprotokolan Kabupaten

Cilacap

50 orang 35.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

50 orang 65.000.000

401.37.9 Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan Bidang

Kehumasan

Terlaksananya pembinaan dan

koordinasi bidang kehumasan

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 10.000.000 12.00 bulan 85.000.000

Pembinaan dan Koordinasi

peningkatan Bidang

Kehumasan

Terlaksananya pembinaan dan

Koordinasi Bidang Kehumasan

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 10.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

12 bulan 85.000.000

401.37.10 Pelayanan penerima tamu

Bupati/Wabup dan

penyusunan naskah sambutan

Tersusunnya naskah sambutan

Bupati, Wabup dan Sekda

Kabupaten

Cilacap

1.00 tahun 77.000.000 1.00 tahun 60.000.000

Pelayanan dan Penyusunan

Naskah Sambutan

Tersusunnya naskah Sambutan

Bupati, Wabup dan Sekda

Kabupaten

Cilacap

1 tahun 77.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

1 tahun 60.000.000

401.37.11 Penyebarluasan informasi

pembangunan daerah

Tercetaknya buku kumpulan

sambutan Bupati Cilacap

Kabupaten

Cilacap

950.00 buku 68.000.000 950.00 buku 150.000.000

Penyebarluasan Informasi

Pembangunan Daerah

Tercetaknya buku Kumpulan

Sambutan Bupati Cilacap

Kabupaten

Cilacap

950 buku 68.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

950 buku 150.000.000

401.37.12 Penyebarluasan informasi

penyelenggaraan

pemerintahan daerah

Terpublikasinya kegiatan

penyelenggaraan Pemerintah Daerah

Kabupaten

Cilacap

12.00 bulan 163.000.000 12.00 bulan 250.000.000

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.86

Page 91: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

LokasiTarget Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana

/ pagu indikatifSumber Dana

Target

Capaian

Kebutuhan Dana /

Pagu Indikatif

KODE

Urusan/ Bidang Urusan

Pemerintahan Daerah dan

Program/ Kegiatan

Indikator Capaian Kinerja Program

(outcome) / Kegiatan (output)

Rencana Tahun 2019Catatan

Penting

Perkiraan Maju Rencana Tahun 2020

Penyebarluasan Informasi

Penyelenggaraan Pemerintah

Daerah

Terpublikasinya kegiatan

penyelenggaraan Pemerintah Daerah

Kabupaten

Cilacap

12 bulan 163.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

12 bulan 250.000.000

401.37.13 Penyebarluasan informasi dan

publikasi kegiatan hari besar

dan nasional lainnya

Tersedianya bahan-bahan publikasi

indoor berupa baliho dan spanduk

Kabupaten

Cilacap

1.00 tahun, 2

jenis

50.000.000 1.00 tahun, 2

jenis

100.000.000

Penyebarluasan informasi dan

publikasi kegiatan hari besar

dan nasional lainnya

Tersedianya bahan-bahan publikasi

indoor berupa baliho dan spanduk

Kabupaten

Cilacap

1 tahun 50.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

1 tahun 100.000.000

401.37.17 Fasilitasi Kunjungan Kerja

tamu

Gubernur/Presiden/Pusat

Terlaksananya pengamanan

kunjungan kerja tamu

gubernur/Presiden/Pusat

Kabupaten

Cilacap

12.00 kegiatan 92.000.000 12.00 kegiatan 100.000.000

Fasilitasi Kunjungan Kerja tamu

Gubernur/Presiden/Pusat

Terlaksananya pengamanan

kunjungan kerja tamu

gubernur/Presiden/Pusat

Kabupaten

Cilacap

12 kegiatan 92.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

12 kegiatan 100.000.000

401.37.18 Peningkatan kapasitas tenaga

keamanan dan penerima

tamu Bupati

Terlaksananya peningkatan

kapasitas tenaga keamanan dan

penerima tamu bupati

Kabupaten

Cilacap

1.00 tahun 829.000.000 1.00 tahun 850.000.000

Peningkatan kapasitas tenaga

keamanan dan penerima tamu

Bupati

Terlaksananya peningkatan

kapasitas tenaga keamanan dan

penerima tamu bupati

Kabupaten

Cilacap

1 tahun 829.000.000 Pendapatan Asli

Daerah (P A D)

Bagian Humas

dan Protokol

1 tahun 850.000.000

33.234.821.500 37.185.818.000TOTAL PAGU INDIKATIF

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.87

Page 92: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal.88

BAB V

PENUTUP

Sesuai tugas pokok dan fungsinya sebagai institusi Sekretariat Daerah

Kabupaten Cilacap dalam melaksanakan tugasnya selalu berupaya untuk

tetap mempertimbangkan kemampuan sumberdaya yang ada dan berorientasi

terhadap pemecahan masalah dengan memperhatikan aspirasi dan dinamika

yang berkembang di masyarakat.

Produk-produk perencanaan yang dihasilkan untuk tahun 2019 ini

senantiasa mengacu pada hasil koordinasi perencanaan masing-masing sub

unit kerja secara aspiratif sehingga diharapkan akan terjadi konsistensi dan

sinkronisasi yang sinergis dan pada akhirnya pencapaian hasil pembangunan

yang dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat secara nyata.

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 selain menjadi

bahan acuan pelaksanaan kegiatan tahun 2019 berfungsi pula sebagai sarana

peningkatan kinerja Setda dan sarana untuk melakukan evaluasi kegiatan

yang dilaksanakan dalam satu tahun. Rencana kerja memberikan umpan

balik yang sangat diperlukan dalam pengambilan keputusan dan penyusunan

rencana di masa mendatang oleh pimpinan dan seluruh staf Setda Kabupaten

Cilacap sehingga diperoleh peningkatan kinerja ke arah yang lebih baik

dimasa yang akan datang.

BUPATI CILACAP,

TATTO SUWARTO PAMUJI

Diundangkan di Cilacap

Pada tanggal

SEKRETARIS DAERAH

KABUPATEN CILACAP,

FARID MA’RUF

BERITA DAERAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2018 NOMOR 160

Page 93: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

Rencana Kerja Setda Kabupaten Cilacap Tahun 2019 Hal. 89

LAMPIRAN – LAMPIRAN

Page 94: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

1/) 1/)

... - .. CII .., = " .. " .. "' ~

o,o o,o

. , .

o,o o,o o,o o

" l/) ..

°' '° <t

"' ±

0 0

010

0 ~

0 010

~ o

o•o:o a

g g g,g g

6 If)

6 6

6 I()

N

ID

CO o::f"

N

O

N

O'I

l/') M

.. N

.. .......t"

0 0

0 0

0 0

0 0

cicicio 0

0 0

0 0

0 0

0 6666 ~

~ ~

~

Page 95: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

1/) 1/)

1/) 1/)

1/) l/)

l() l/)

l/) 1/)

1/)

.... - 1/) °'

~ 0 :::E 0 z; 00

0 0 "' o. N

N

0 0 "' o. N

N

0 0 .,; .... "' N 0 0 .,; .... "' N

I I

I I

I I

I I

o!oio!g!g!8!g!o!o 0

10101

.I .ldl

.1010 ~!~!~!~!~!~!~!~!~

I I

I I

1-1 I

I I

I I

I I

I I

I

I I

o l o ]

~pg ~pg

~!...; ;:!!...;

t'--1 I

I

Page 96: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

0 0

0 0

0 0

0

010

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

o" 0

o" 0

6 0

o" 0

o" 0

o" 0

o" 0

0 0

0 0

8 0

8 g

0 0

0 0

0 0

0 0

0.. 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0::

0 0

0 0

0 g

0 ci

O 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 ~,~ 0

0 0

0 0

0 0

c:i 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 ..;

..; ..;

.,; 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

0 0

s::. ......

.... ....

.... ....

0 0

0 0:0

0 0

0 0

0 0

0 0

Cll 0

0 "'

"' "'

"' "!

0 0

0 0

0 "!

0 0

0 .,;

e "' "'

.; <D

.,; .,; ...

..,, 0

0 ... ...

... ....

N

0

:I "'

==5 -,

... :::>

0 0

0 0

0 0

0 o...~

::;E 0

0 0

0 0

0 0

c: o"

o" o"

o" o"

o" o"

o'.: 0

0 0

0 0

0 0

<t; Cll

0 0

0 0

0 0

0 :I

0 0

0 0

0 0

0 -;.-;:=

=~

.... 8

8 0

0 0

0 0

Cll 0

0 0

0 0

c: (/)

ID

.,; g

0 0

0 0

0 . '

E-< ....

0 0

0 0

0 Cll

Cll "'

"' ~

0 0

0 0 Kf

D "V

t ."_'i,

Cl

Cl

<D .,;

..,, 0

,, c: ..

N

.· ./\1..}~. :I

Cll ......

.... :::c:

:c I- rte

-~,\,

""-\\ ai a.

-~~ ,'

I\i -1

i• ~,

-~-

,; c:

,. .

;_; IJ Cll

' /"

·c:; c:

°" ~ ~

<t; ..!

c: Cll

c: C:•

c: c:

c: c:

c: i:i:

:I It)

:, :,

:, :,

:, :,

:, \? -- E-<

1? ....

.<: .<:

.<: .<:

.<: .<:

.<: Cll

."l ."l

."l ."l

."l ."l

."l (/)

·,~fl -v ~

~~~

a, 4)

.... E

0 0

0 0

0 0

0 0

:I ....

o_

o_

o_

o_

o_

o_

o_

N

0 t:

>

:I c..

J: co

...:::::, co

CJ Cl>

I- ..!l!

T"""

'<D

u 0

t: N

co

~ co

t: z

>, Cl)

~ P:::

.!!! - co z

0 ..c

c.. <(

E :I

0 ::;E

Cl) ..c

z 0

a.. co

UJ ~

a:: z

co UJ

o: t:

J: a.

co co

...J CJ -

z <(

t: :::::,

I- e

·;: I

0 Cl)

I- a:::

Cl) i==

E t:

Cl) co

a.. ti) :I E

1: :I

a::: Q

. c:

.. ... -~

."l Cll

N

u ..

s: c:

:::::, ..

~ ..

'C

,, .E

0. ..

:, ..

.. .c

:, ...

.. :,:

"' "

.. e

,,: >,

e ..

.. e,

.<: .<:

c: Ill

.. ..

.. s:

.. P<

o ...

::, cd

.. e

... ll

.. ..

o s

~ ..

... ~

Ol

0 ..

0 cd

c Q

. ..

c: E

~ <(

"- c:

Cl.

<( 0

;;::cc ..

.. ..

"' .. ..

e 0

z o

.., 'C

'C

:m

'C

::r: ...

.. ..

s: ::.

.. ..

c: c:

,,..,....., 2

2 <(

!!! o

2 ..

"' ~

c: -§

Ol

"d

.. ..

.. 0

.. c: ..

c: 0,

Ill c,

"- .s

"- c,

.!!? e,

.. c:

.. ..

.. ~ ..

.. "' ..

'C

~ c: cil

µ::) 'C

'C

'C

'C

'C

§-

'C

u cd

.. ..

.. ..

.. ..

Q.

Q.

-§ Q

. E

Q.

Q.

,::, Q

. ..

"' ~

b.O <t;

.<: s:

;;; ;;;

!Jl ;;;

o ;;;

~ ;;;

~ ;;;

"' c:

c: eo eo

Q

e e

0,

i "' ..

-§ 'C

'C

::,

'C

c: 'C

'C

a: 'C

"'

0 § §

.. .. 0

c: 0

l: 0

1:1 0

0 0

"' c:

<t; .. ..

::. .!!?

::. ::.

::. ::.

::. ::,

c: 0

0 ~

~ !

"' co

.. "' ""

1;; 1;;

c: c:

c: c: s

c: -§

c: 1:1 ...

~ -o

....., E-<

.. ~ ..

.. ..

.. ..

:, 'C

'C: ..

.. "' ..

.. ..

e .. "'

'E c:

cd 52

i i

t: t:

c'.3 t:

rt t:

::;; t:

t: c:

Jl co

"' <,: ..

::s "d

..

.. ..

.. <,: ..

t? .. .c

E ril

>, >,

~ >,

~ >,

>, >,

~ cd

... ... c:

>-' c:

c: c:

~ c:

rt c:

E rt

.,.., .. .. ..

Cl. .. ..

.. ..

.. ..

Q

P< co

<I) <I)

"- "-

"- "-

"- "-

"-

Cl

"' N

en

a,

4) .5 "O

c:

"' 0

4) N

N

N

1: N

N

~ -" ...

N

N

N

4) ...

I© 0::

<O <O

<O <O

<O <O

Page 97: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

c:c ii! w

ll.::

~ z w

a: z c:c z :::, ~ ~ z w

a. c:c ii! w

ll.:: g z w

C1 c:c

N

"'8 "C

::, ~ "' E !'!

,.... ... 0 N

~ E !!:! 0 z

~

·c - :::, ... =

- - ~

al - :E = - ~

1: - CL c( = - ~

r i! -

- \

"' :E = - ~ ,: "' - :::, ... .a = .t - ~ ,: Ill - :::, c co = ... - ... ~ .! - E j = «!: - ~ ... cu- .a - E " i = z -

c: "iii

"iii "'

.... "iii

"' co

t: "'

"' 3

-"' "'

:r: :t:

<( t>O

:r: co

c: "'

c: c:

co c:

co Gi

1: co

c: co

co -"'

co t>O

e, t:

Ill j

t: c:

co .J:J

"' "'

"' ...

u "'

" "'

c: ~

"Cl

"' ...

... "'

c: ...

"' 1:

0:: Ill

·2

.D

::I al

"' Ill

c: ......

c al

..c co

a:: co

co E

"' s: ·2

t>O cm

0

co c:

Ill Ill

.... c

iii "'

co "'

co a:: %

a.. s: co

... a::

c "

0 :..::

u 3

0

a:: E

c c

co Ill

c: co

.!!?, ~

"' c

co <(

iii a::

c: 0

.... co

.... c

c: "' 0

'iii ~ 'c'

s: ! s:

e, tlO

"' c:

co co

e, a::

... co

" "' Ill

... ...

QI

E E

.... :..::

-"' c~

a: 0::

tlOO

:..::

a. c: "

E a::

c: Ill

Ill ~ e "'

Vl

tlO ...

c e

co V

l c

t "' ....

] s co

c "'

"' co

E c:

~ E

c: j Ill [

.!! c:

Ill ~

1 !

t>O "'

E ~ ~ i

" a.

a V

l 0

"' 0

'c' ...

·2 co

QI

co ...

"" ... c

u Q

J "'

c. "' "' -=

co ....

Ill "' Ill "'

a: a.. a::

·~"' "'

a: :,

·c -~ <(

co c:

co 0::

a.. c:

:..:: Ill

.I:. 1;'

c u

-"' ~1 c u

:..:: 0::

c "'

c c

Ill ..c

:..:: c

"' "' e ...

c ;

c c

co {!

co c

0 tlO

co c:

"' ;

0:: c

~ 0::

Ill co

0:::..:: 1111

co "' c:

c: c:

... c:

E ....

s: c "'

co " c

t>O a:: a..

... co

c tlO a:: "'

E c:

c: "' c: 0

Ill a.. 'iii

:..:: E

" co

:, ::::;

c: a:

c :::,

" "' Ill

c: a::

a:: ....

Ill c:

ee :s

:, co ;

... "' 0

"' E

c: c ...

u "' "'

"' u

co "'

c: -"' ~

u c

u t>O "'

:::,

~~ ... c

u c

iii a..

c a..

c u

c: "' co

LL 0 ...

c: c:

co c:

c: c "' > i=

0 co

c: "' "'

co c: "'

QI

u 0

-"' co

co CL ... ...

Ill 'c'

c c:

c a:

co ... ! iii ...

iii a: "'

co 0

c: ~

0:: u

J! ex:

u ex:

QI

CII co

Ill c "'

c a::

E c:

E E

c a::

E ~ co

c: c:

c c

a:: a.

.... ex:

c: "' " c: "'

c: -"' ::E

co "3 l!

c: Ill

Ill ... c:

"' "'

f! ... a::

... a::

:, :,

c: :,

:, co

"' c

"' c:

c ... c:

c. co

c. ;

.... c. ....

c ... c.

.D

'iii ...

'iii Q

I c

'iii CII

c 'iii

..c co

~ c:

'iii :,

E :::, "'

..!: ..!:

:::, "'

..c :,

a.. :,

a. :,

co c.

"' ... "' "'

:, E

c: E

"' :,

E c:

co co

..c "' "'

co U

) ... U

) co

.!! .J:J ... i

:, :::,

E Q

I ... E

QI

E :::,

E Q

I Q

I -"' .J:J

E Q

I E ~ -"'

CL :, ~

QI ...

c: t>O >

> u

> >

> ....

<;:: 0

> <.::

Ill ~t t>O

QI

... E

QI

2 :,

:, 2

E :,

.... c:

c: c

c: c: :s

c: :s c

c: "' ·.:::

a.. Q

I c:

.... c: ·.:::

.I:. c:

c: Ill

QI .::

QI

QI

CII Q

I Q

I "' Q

I

" Q

I Q

I :,

QI

:..:: & "'

Ill 0

QI

QI {!

QJ ~

QI

QI

a.. Q

. 0

Q.

Q.

a.. Q

. 0..

a:: LL

Q.

LL a..

a.. a.. ::E >

ex: 0

a.. LL

a.. > a..

a.. a.. 0

..... N

..., ~ ....

N

..., ~ ....

N

..., ~

Lil

ID ,....

.... N

..., ~ z

< ai

ai u

Page 98: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

1. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Djawa Tengah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 42);

2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan · Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

4. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

5. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4438);

a. bahwa dokumen Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun 2019 telah ditetapkan dalam Peraturan Bupati Cilacap Nomor 150 Tahun 2018 ten tang Rencana Kerja

· Pemerin:tah Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun 2019; b. bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 273 ayat (4) Undang-Undang

Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, menyebutkan bahwa Rencana Kerja Perangkat Daerah ditetapkan dengan Peraturan Kepala Daerah;

c. bahwa -berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Bupati Cilacap tentang Rencana Kerja Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tah.un 2019;

BUPATI CILACAP,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Mengingat

Menimbang

REN CANA KERJA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2019

' J

BUPATI CILACAP PROVINS! JAWA TENGAH

PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR .. r ''O TAHUN 2018

TENT ANG

Page 99: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah beberapakali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 ten tang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 96, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 19, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

10. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian Dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

11. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 23 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Cilacap Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2008 Nomor 23, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 31);

12. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 9 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Ka bu paten Cilacap Tahun 2011-2031 (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2011 Nomor 9, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 63);

13. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 8 Tahun 2014 tentang Prosedur Penyusunan Perencanaan Pembangunan Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2014 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 111);

14. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 9 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Cilacap (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2016 Nomor 9, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 134);

15. Peraturan Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 3 Tahun 2018 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2017-2022 (Lembaran Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2018 Nomor 3, Tambahan Lampiran Daerah Kabupaten Cilacap Nomor 154);

Page 100: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

12. Program adalah instrumen kebijakan yang berisi 1 (satu) atau lebih kegiatan yang dilaksanakan oleh instansi pemerintah atau kegiatan masyarakat yang dikoordinasikan oleh instansi pemerintah untuk mencapai sasaran dan tujuan serta memperoleh anggaran sebagian atau seluruhnya dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dan/ atau Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

11. Pembiayaan adalah setiap penerimaan yang perlu dibayar kembali dan/ atau pengeluaran yang akan diterima kembali, baik pada tahun anggaran yang bersangkutan maupun pada tahun-tahun anggaran berikutnya.

10. Rencana Belanja Tidak Langsung adalah belanja yang direncanakan untuk dianggarkan tidak terkait secara langsung dengan pelaksanaan program dan kegiatan

9. Rencana Kerja selanjutnya disingkat Renja adalah dokumen perencanaan Daerah Kabupaten Cilacap untuk periode 1 (satu) tahunan.

7. Rencana Pembangunan Tahunan Daerah yang selanjutnya disebut Rencana Kerja Pemerintah Daerah yang selanjutnya disingkat RKPD Kabupaten Cilacap adalah dokumen perencanaan Daerah untuk periode 1 (satu) tahun yaitu 2019.

8. Rencana Strategis Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat dengan Renstra Perangkat Daerah adalah dokumen perencanaan Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap untukperiode 5 (lima) tahun yaitu 2017-2022.

6. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah yang selanjutnya disingkat RPJMD adalah Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Cilacap untuk periodeS (lima) tahun yaitu 2017-2022.

5. Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah yang selanjutnya disingkat RPJPD adalah dokumen perencanaan Daerah Kabupaten Cilacap untuk periode tahun 2005-2025.

4. Perangkat Daerah adalah unsur pembantu Bupati Cilacap dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Cilacap dalam penyelenggaraan Urusan Pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah.

3. Bupati adalah Bupati Cilacap.

2. Pemerintah Daerah adalah Bupati Cilacap sebagai unsur penyelenggara Pernerintahan Daerah yang mermmpm pelaksanaan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah otonom.

1. Daerah adalah Kabupaten Cilacap.

Dalam Peraturan Bupati ini, yang dimaksud dengan:

Pasal 1

. BAB I KETENTUAN UMUM

PERATURAN BUPATI TENTANG RENCANA KERJA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2019 .

Menetapkan

MEMUTUSKAN :

Page 101: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

(3) Renja Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap, Rencana Belanja Tidak Langsung dan Pembiayaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan ayat (2) tercantum dalam Lampiran I, II dan III yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Bupati ini.

(2) Guna kelengkapan Renja Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap sebagaimana dimaksud pada ayat (1), perlu dimuat Rencana Belanja Tidak Langsung dan Pembiayaan.

BAB III

BAB IV

BABV

PENDAHULUAN

HASIL EVALUASI PELAKSANAAN RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU

TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH

RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

PENUTUP

BAB I

BAB II

(1) Renja Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap disusun dengan sistematika sebagai berikut:

Pasal 3

BAB III SISTEMATIKA RENJA SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN CILACAP

(2) Renja Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2019 sebagaimana dimaksud pada ayat (1) digunakan sebagai dasar penyusunan Rencana Kerja Anggaran (RKA) Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2019.

( 1) Renja Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2019 merupakan penjabaran dari Rencana Strategis Sekretariat Daerah Kabupaten Cilacap Tahun 2017-2022 dan RKPD Kabupaten Cilacap Tahun 2019.

Pasal 2

BAB II KEDUDUKAN RENJA SEKRETARIAT DAERAH

KABUPATEN CILACAP

15. Hasil (outcome) adalah segala sesuatu yang mencerminkan berfungsinya keluaran dari kegiatan-kegiatan dalam satu program mengacu pada sasaran strategis dan tujuan telah ditetapkan.

14. Keluaran (output) adalah barang atau jasa yang dihasilkan oleh kegiatan yang dilaksanakan untuk mendukung pencapaian sasaran strategis dari tujuan program dan kebijakan.

13. Kegiatan adalah bagian dari program yang dilaksanakan oleh 1 (satu) atau beberapa Perangkat Daerah sebagai bagian dari pencapaian sasaran terukur pada suatu program, terdiri dari sekumpulan tindakan pengerahan sumber daya personil ( sumber daya manusia), barang modal termasuk peralatan dan teknologi, dana, atau kombinasi dari beberapa atau kesemua jenis sumber daya terse but.

Page 102: KABUPATEN CILACAP 2019 - ppid.cilacapkab.go.id · Kabupaten Cilacap Tahun 2019 adalah sebagai bahan untuk penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Cilacap Tahun

BERITA DAERAH KABUPATEN CILACAP TAHUN 2018 NOMOR .. rs·o

[, 2018

r ,, 2018

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Bupati ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten Cilacap.

Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Pasal 4

BAB IV KETENTUAN PENUTUP