Top Banner
IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-10 : Kepemimpinan Untuk Perhatian: Bahan Kuliah ini TIDAK untuk dijadikan referensi & TIDAK memiliki hak cipta. Tim – FPIK IPB, 2012
19

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0 : Kepemimpinan

Feb 08, 2016

Download

Documents

Ozzie

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0 : Kepemimpinan. Untuk Perhatian : Bahan Kuliah ini TIDAK untuk dijadikan referensi & TIDAK memiliki hak cipta. @ Tim – FPIK IPB , 20 12. IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan. - PowerPoint PPT Presentation
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan

Kuliah ke-10 : Kepemimpinan

Untuk Perhatian:Bahan Kuliah ini TIDAK untuk dijadikan referensi & TIDAK memiliki hak cipta.@Tim – FPIK IPB, 2012

Page 2: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

@Tim – FPIK IPB, 2012

Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Identifikasi potensi kepemimpinan dalam diriPemimpin versus manajerKarakter-karakter pemimpinPeran-peran seorang pemimpinTanggung jawab pemimpinContoh kasus kepemimpinan di dunia perikanan dan kelautan

Page 3: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Apakah dia Pemimpin?Mengapa disebut Pemimpin?

Page 4: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

@Tim – FPIK IPB, 2012

Siapa itu Pemimpin

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan

Pemimpin adalah orang yang mampu mempengaruhi orang lain untuk berbuat sesuai

dengan apa yang diinginkannya

Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 5: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

@Tim – FPIK IPB, 2012

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan

Leader vs ManagerLeader:

To Lead Compass To give direction To set objectives Define the right

things Effective Planning Put the ladder on

the right wall

• Manager: To manage Clock To follow direction fast To achieve objectives Do the things right Efficient Controlling Climbing the ladder

quickly and safely

Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 6: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

@Tim – FPIK IPB, 2012

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Bagaimana Karakter Pemimpin? benar artinya seorang pemimpin selalu

berkata yang benar dan mengajak orang lain untuk melakukan sesuatu dengan benar

Bertanggung jawab, artinya seorang pemimpin senantiasa apabila diberi suatu

amanah/tanggung jawab, dia akan senantiasa menyelesaikannya dengan baik

Page 7: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

@Tim – FPIK IPB, 2012

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Karakter Pemimpin Cerdas, artinya seorang pemimpin harus

mempunyai kemampuan untuk menganalisa dan melakukan terobosan/inovasi-inoasi baru yang boleh jadi orang lain tidak mempunyai bayangan untuk melakukan hal tersebut

Komunikatif, artinya bahwa seorang pemimpin mempunyai kemampuan untuk menyampaikan pesan dan berhasil meyakinkan orang lain untuk mengikuti apa yang disampaikannya

Page 8: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Karakter Pemimpin :Hasil pilihan 2560 manajer di AS

• Honest• Competent• Forward-looking• Inspiring• Intelligent

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 9: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Lima Pilar Kepemimpinan

• Inspiring a shared vision• Challenging the process• Encouraging the heart• Enabling others to act• Modeling the way

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 10: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Inspiring a shared vision• Seorang ‘leader’ harus memiliki visi bagi

dirinya dan bagi organisasinya• Visi tersebut haruslah memberikan inspirasi

bagi anggotanya• Visi tersebut haruslah dapat

disosialisasikan dan dimiliki oleh seluruh anggota organisasinya dengan penuh penghayatan.

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 11: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Challenging the Process• Tidak ada hasil yang bermutu tanpa sebuah proses yang

bermutu yang teruji dalam kurun waktu yang mencukupi• ‘Leader’ akan selalu mempertanyakan apakah proses ini

sudah merupakan pilihan terbaik saat ini?• ‘Leader’ tidak akan pernah puas dan akan selalu

mencari alternatif terbaik.

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 12: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Encouraging the Heart• Memberikan dukungan moril, memberikan semangat

dan penghargaan• Menyampaikan terima kasih dan rasa syukur dengan

tulus• Mengajak yang lain untuk memberikan applause dan

ucapan terima kasih• Menghargai pencapaian besar maupun kecil.

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 13: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Enabling Others to Act Mampu bertindak sebagai ‘pelatih’, memberikan

contoh cara mengerjakan dengan baik (pelatihan dan tuntunan)

Memberdayakan yang lain Penugasan dan pendelegasian Perluasan tanggung jawab Membangun kompetensi dan karakter

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 14: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Modelling the way

Memimpin itu selalu dari depan Hanya meminta lakukan bila diri sendiri sudah

melakukan Menguasai emosi dengan baik Proktif, semua respon selalu berdasarkan nilai-

nilai yang berasal dari prinsip yang benar. Menjadi panutan banyak orang lain.

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Page 15: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Bagaimana membentuk Karakter Pemimpin?

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Mengidentifikasikan bakat-bakat kepemimpinan yang Anda miliki sendiri Mulai berkomunikasi Memotivasi orang Mengungkapkan perhatian yang tulus terhadap orang lain Melihat sesuatu dari kaca mata orang lain Membentuk tim untuk masa depan Menghormati martabat orang lain Menetapkan sasaran Fokus dan disiplin Mencapai keseimbang Membangun sikap mental positif Belajar untuk tidak khawatir Mendengar untuk belajar Kekuatan antusiasme

Page 16: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

Pertanggung jawaban Pemimpin

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Setiap kamu adalah Pemimpin dan setiap Pemimpin akan dimintai pertanggung

jawabannya

Page 17: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Pertanggung jawaban Pemimpin

Pemimpin itu ibarat tameng dimana orang yang dipimpinnya merasa aman

dalam perlindungannya

Setiap keputusan Pemimpin akan berdampak besar bagi kemaslahan

orang yang dipimpinnya

Page 18: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Studi Kasus kepemimpinan yang berhasil dan yang gagal

Diskusikan

Page 19: IKN  306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Kuliah ke-1 0  :  Kepemimpinan

IKN 306 Pengembangan Jati Diri Sarjana Perikanan dan Kelautan Karakter Sarjana Perikanan : Kepemimpinan

Siapkah anda untuk menjadi seorang pemimpin?