Top Banner
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PENERIMAAN KAS PADA PDAM KABUPATEN WONOGIRI TUGAS AKHIR Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Ahli Madya (A.Md.) Program Studi Diploma III Akuntansi Oleh: WAHYU AYUNINGTYAS UTAMI NIM F3314107 PROGRAM STUDI DIPLOMA III AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017
14

EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PENERIMAAN … · masukan serta keceriaan. 9. Teman-teman magang Wonogiri, Aya, Dinda, dan Sausan 10. Keluarga besar HMPS Akuntansi dan Presidium

Oct 23, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PENERIMAAN KAS

    PADA PDAM KABUPATEN WONOGIRI

    TUGAS AKHIR

    Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan

    mencapai derajat Ahli Madya (A.Md.) Program Studi Diploma III Akuntansi

    Oleh:

    WAHYU AYUNINGTYAS UTAMI

    NIM F3314107

    PROGRAM STUDI DIPLOMA III AKUNTANSI

    FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

    UNIVERSITAS SEBELAS MARET

    SURAKARTA

    2017

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    ii

    ABSTRAK

    EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PENERIMAAN KAS

    PADA PDAM KABUPATEN WONOGIRI

    Wahyu Ayuningtyas Utami

    F3314107

    Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi sistem pengendalian internal

    penerimaan kas pada PDAM Kabupaten Wonogiri. Evaluasi yang penulis lakukan

    adalah dengan cara membandingkan antara sistem pengendalian internal

    perusahaan dengan teori yang sudah ada. Dari hasil penelitian yang telah

    dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa pengendalian internal penerimaan kas

    pada PDAM Kabupaten Wonogiri telah sesuai dengan teori sistem pengendalian

    internal. Dalam prosedur penerimaan kas pada PDAM Kabupaten Wonogiri telah

    memisahkan fungsi-fungsi organisasi secara jelas. Dokumen selalu diotorisasi

    oleh pihak-pihak yang berwenang dan dicetak dengan nomor urut yang dapat

    dipertanggungjawabkan. Perputaran jabatan yang rutin dilakukan, serta adanya

    satuan pengawas internal yang mampumelakukan koordinasi, mengawasi serta

    mengevaluasi. Tetapi masih ada beberapa perbedaan dari sistem pengendalian

    internal yang diterapkan oleh PDAM Kabupaten Wonogiri. Oleh karena itu

    penulis memberikan saran kepada perusahaan seperti tidak melakuan proses

    administrasi secara manual dan pembatasan akses keluar masuk ruangan kasir.

    Kata Kunci: penerimaan kas, sistem pengendalian internal

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    iii

    ABSTRACK

    EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PENERIMAAN KAS

    PADA PDAM KABUPATEN WONOGIRI

    Wahyu Ayuningtyas Utami

    F3314107

    The purpose of this research is to evaluate the internal control system of cash

    receipts in PDAM Kabupaten Wonogiri. The writer’s evaluation is by comparing

    between the internal control system of cash revenue with the existing theory.

    From the result of the research that has been done, it can be concluded that the

    internal control of cash receipts in PDAM Kabupaten Wonogiri is appropriate

    with the theory of the internal control system. In the procedures of cash receipts

    in PDAM Kabupaten Wonogiri has separate the organizational functions clearly.

    Documents are always authorized by the authorities and are printed with a serial

    number that can be accounted for. Turnover office routine, as well as their

    internal supervisory unit which is able to coordinate, monitor and evaluate. But

    there are still some differences of the internal control system implemented by

    PDAM Kabupaten Wonogiri. Therefore, the writer give some suggestions to

    companie, for example, not to undergo administrative processes manually and

    access restrictions of in and out of the cashier room.

    Keyword:cash receipts, internal control system

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    iv

    HALAMAN PERNYATAAN ORISINILITAS

    Saya menyatakan bahwa Tugas Akhir yang saya susun ini merupakan hasil karya

    saya sendiri dan terbebas dari segala bentuk plagiarisme.

    Nama : Wahyu Ayuningtyas Utami

    NIM : F3314107

    Judul Tugas Akhir : Evaluasi Sistem Pengendalian Internal Penerimaan Kas

    Pada PDAM Kabupaten Wonogiri

    Surakarta, April 2017

    Mahasiswa

    Wahyu Ayuningtyas Utami

    NIM. F3314107

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    v

    HALAMAN PERSETUJUAN

    Tugas Akhir dengan judul “ EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN

    INTERNAL PENERIMAAN KAS PADA PDAM KABUPATEN WONOGIRI”

    telah disetujui oleh Dosen Pembimbing untuk diujikan guna mencapai derajat

    Ahli Madya (A.Md.) Program Studi Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi dan

    Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    Surakarta, April 2017

    Disetujui dan Diterima oleh

    Dosen Pembimbing Tugas Akhir

    Dr. Djuminah, M.Si,Ak.

    NIP. 196009161988032001

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    vi

    HALAMAN PENGESAHAN

    Telah disetujui dan diterima baik oleh tim penguji Tugas Akhir Fakultas Ekonomi

    dan Bisnis Unversitas Sebelas Maret Surakarta guna melengkapi tugas-tugas dan

    memenuhi syarat-syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya (A.Md.) Akuntansi.

    Nama : Wahyu Ayuningtyas Utami

    NIM : F3314107

    Judul Tugas Akhir : Evaluasi Sistem Pengendalian Internal Penerimaan Kas

    Pada PDAM Kabupaten Wonogiri

    Surakarta, Mei 2017

    Tim Penguji Tugas Akhir:

    1. Drs. Subekti Djamaluddin, M.Si,Ak. (.............................) NIP. 195509161988031001

    Penguji

    2. Dr. Djuminah, M.Si,Ak. (.............................)

    NIP. 196009161988032001

    Pembimbing

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    vii

    MOTTO DAN PERSEMBAHAN

    Boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu, dan

    boleh jadi (pula) kamu menyukai sesuatu, padahal ia amat buruk bagimu.

    Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui. (QS. Al-Baqarah: 216)

    Kekayaan yang hakiki bukanlah dengan banyaknya harta. Namun

    kekayaan yang hakiki adalah hati yang selalu merasa cukup.(HR. Bukhari

    Muslim)

    Cara untuk memulai adalah berhenti bicara dan mulai melakukan (Walt

    Disney)

    A person who never make a mistake never tried anything new (Albert

    Einstein)

    Tugas Akhir ini penulis persembahkan kepada:

    Allah SWT

    Bapak dan Ibu tercinta

    Adikku tersayang

    Sahabat, dan teman-teman tercinta yang

    banyak membantu

    Almamater

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    viii

    KATA PENGANTAR

    Puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah

    melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

    Tugas Akhir dengan judul “EVALUASI SISTEM PENGENDALIAN

    INTERNAL PENERIMAAN KAS PADA PDAM KABUPTEN WONOGIRI”

    dengan baik dan lancar.

    Dalam penyusunan tugas akhir ini penulis banyak memperoleh bantuan

    pemikiran, saran dan pendapat dari berbagai pihak baik secara langsung maupun

    tidak langsung. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis

    mengucapkan terimakasih kepada:

    1. Dr. Hunik Sri Runing Sawitri, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan

    Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

    2. Dr. Djuminah, M.Si, Ak. selaku Kepala Program Studi Diploma III

    Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret

    Surakarta.

    3. Dr. Djuminah, M.Si, Ak. selaku pembimbing Tugas Akhir yang telah

    meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dan saran kepada

    penulis hingga Tugas Akhir ini selesai.

    4. Karyawan/Karyawati PDAM Kabupaten Wonogiri yang telah memberikan

    bimbingan dan pengarahan selama penulis magang.

    5. Bapak serta Ibu yang selalu mendoakan dan memberikan dukungan

    kepada penulis.

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    ix

    6. Adik tersayang yang selalu memberikan semangat dan dukungan.

    7. Nurul, Anissa Isnaini, Risa, Erna, dan Tsamrota yang selalu memberikan

    motivasi dan semangat kepada penulis agar mampu menyelesaikan Tugas

    Akhir ini.

    8. Alfi, Anjar, Dinar, Mita, Siwi dan Lisa yang selalu memberian saran dan

    masukan serta keceriaan.

    9. Teman-teman magang Wonogiri, Aya, Dinda, dan Sausan

    10. Keluarga besar HMPS Akuntansi dan Presidium periode 2015-2016

    11. Teman-teman D3 Akuntansi C 2014

    12. Semua pihak yang ikut terlibat dalam proses pembuatan Tugas Akhir ini

    yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

    Akhir kata penulis berharap agar Tugas Akhir ini bermanfaat bagi semuanya.

    Penulis menyadari sepenuhnya atas kekuarangan dalam penulisan Tugas

    Ahkir ini. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat

    membangun.

    Surakarta, April 2017

    Penulis

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    x

    DAFTAR ISI

    Halaman

    COVER .................................................................................................... i

    ABSTRAK .............................................................................................. ii

    ABSTRACK .......................................................................................... iii

    HALAMAN PERYATAAN .................................................................. iv

    HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................ v

    HALAMAN PENGESAHAN ................................................................ vi

    MOTTO DAN PERSEMBAHAN ........................................................ vii

    KATA PENGANTAR ......................................................................... viii

    DAFTAR ISI ........................................................................................... x

    DAFTAR GAMBAR ............................................................................ xii

    DAFTAR TABEL ................................................................................ xiii

    DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................ xiv

    BAB I PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang Masalah .......................................................... 1

    B. Rumusan Masalah .................................................................... 5

    C. Tujuan Penelitian ..................................................................... 5

    D. Manfaat Penelitian ................................................................... 6

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA

    A. Pengertian Sistem Informasi Akuntansi .................................. 8

    B. Sistem Pengendalian Internal ................................................. 10

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    xi

    C. Sistem Akuntansi Penerimaan Kas ........................................ 17

    BAB III ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

    A. Gambaran Umum Perusahaan ............................................... 23

    B. Analisis dan Pembahasan ....................................................... 32

    C. Temuan .................................................................................. 71

    BAB IV PENUTUP

    A. Simpulan ................................................................................ 75

    B. Rekomendasi .......................................................................... 76

    DAFTAR PUSTAKA ........................................................................... 78

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    xii

    DAFTAR GAMBAR

    GAMBAR

    Halaman

    3.1. Struktur Organisasi PDAM Kabupaten Wonogiri .......................................... 32

    3.2 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Bagian HL ...................................... 48

    3.3 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Bagian HL (lanjutan) ..................... 49

    3.4 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Bagian HL (lanjutan) ..................... 50

    3.5 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Subbag Kasir & Penagihan dan

    Subbag Pembukuan ................................................................................................ 51

    3.6 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Subbag Kasir & Penagihan dan

    Subbag Pembukuan (lanjutan) ............................................................................... 52

    3.7 Bagan Alir Prosedur Sambungan Baru Bagian Teknik dan Subbag

    Perencanaan............................................................................................................ 53

    3.8 Bagan Alir Prosedur Sambungan Baru Bagian Teknik dan Subbag

    Perencanaan (lanjutan) ........................................................................................... 54

    3.9 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Subbag Trandis .............................. 55

    3.10 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Subbag Trandis (lanjutan) ............ 56

    3.11 Bagan Aliran Prosedur Sambungan Baru Subbag Logistik dan Aset ............ 57

    3.12 Bagan Aliran Prosedur Tagihan Rekening Pelanggan ................................... 66

    3.13 Bagan Aliran Prosedur Tagihan Rekening Pelanggan (lanjutan) .................. 67

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    xiii

    DAFTAR TABEL

    TABEL

    Halaman

    3.1. Tingkat Pendidikan Karyawan ........................................................................ 25

    3.2. Tingkat Pendidikan dan Usia Karyawan ......................................................... 26

    3.3. Kertas Kerja Penilaian Sambungan Baru ........................................................ 69

    3.4. Kertas Kerja Penilaian Tagihan Air Pelanggan .............................................. 70

  • library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    xiv

    DAFTAR LAMPIRAN

    1. Bukti Masuk Kas

    2. Voucher

    3. Laporan Penerimaan Harian Kas

    4. Laporan Harian Kas

    5. Kartu Meteran Langganan

    6. Surat Permohonan Langganan

    7. Bukti Persetujuan Biaya Instalasi Pelanggan