Top Banner
Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009
125

Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Mar 11, 2019

Download

Documents

dinhkien
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �

Deutsche Bank

Deutsche Bank Indonesia2009 Annual Report

Deutsche Bank Cabang IndonesiaLaporan Tahunan 2009

Page 2: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank IndonesiaAnnual Report 2009

Deutsche Bank IndonesiaLaporan Tahunan 2009

Table Of Contents Daftar Isi

I. Deutsche Bank Group I. Grup Deutsche Bank

A. Report of the Chairman of the Management BoardB. Members of the Group Executive CommitteeC. CorporateProfileandOverviewD. Corporate GovernanceE. Value-Added for the Stakeholders

A. LaporandariPimpinanDewanManajemenB. Anggota Komite Eksekutif Grup C. ProfilKorporasidanTinjauanD. Tata Kelola Perusahaan E. Nilai Tambah bagi para Stakeholder

II. Deutsche Bank AG – Indonesian Branches II. Deutsche Bank AG – Cabang-cabang Indonesia

A. General Information1. OwnershipandManagement2. Management Strategy and Policy 3. Business Development4. Information Technology 5. FutureSignificantEvents6. Branch/Networking

B. Audited Financial StatementsC. Financial Ratios D. Risk Management E. Good Corporate Governance

A. Informasi Umum 1. KepemilikandanManajemen 2. StrategidanKebijakanManajemen3. Perkembangan Bisnis4. Teknologi Informasi5. Kegiatan Penting di Masa Depan6. Jaringan/Kantor Cabang

B. Laporan Keuangan yang Diaudit C. Rasio-rasio Keuangan D. ManajemenRisikoE. Tata Kelola Perusahaan yang Baik

Page 3: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

3� May 20�0 3� Mei 20�0

Enclosedhereinarethedocumentswhichsatisfythedisclosure requirements of Bank Indonesia Regulation No. 3/22/PBI/200� in respect of the Annual Report for Deutsche Bank AG Indonesia for the year ended 3�st December 2009.

Terlampir adalah dokumen-dokumen yang memenuhi ketentuan keterbukaan sesuai dengan Peraturan Bank Indonesia No. 3/22/PBI/200� sehubungan dengan Laporan Tahunan Deutsche Bank AG Indonesia untuk tahun yang berakhir pada 3� Desember 2009.

The enclosures include: Lampiran ini termasuk:

- The Financial Statements for Deutsche Bank AG Indonesia, whicharedrawnuptofairlypresentthefinancialpositionasat31stDecember2009togetherwiththeoperatingresults,changesinheadofficeaccountsandcashflowstatements for the year then ended 2009. Each statement alsoincludescomparativefinancialsfortheprioryearended 3�st December 2008.

- Laporan Keuangan Deutsche Bank AG Indonesia, yang disusun dan menyatakan dengan sebenarnya posisi keuangan per 3� Desember 2009 bersama dengan hasil operasional, perubahan dalam rekening-rekening kantor pusat dan laporan arus kas untuk tahun yang berakhir 2009.Setiaplaporanjugamemuatangkakeuanganperbandingan dari tahun sebelumnya yaitu 3� Desember 2008

- A copy of the independent auditors report on those statements.

- Salinan laporan auditor independen atas laporan tersebut.

- Additional general information as required by the regulation

- Tambahan informasi umum seperti ditentukan oleh peraturan.

We also submit the copy of the annual report to the Institutions as stated in Article 4 BI Reg No. 3/22/PBI/200�.

KamijugamenyampaikansalinanlaporantahunankepadaInstitusi-institusi seperti disebutkan dalam Pasal 4 Peraturan BI No. 3/22/PBI/200�.

For and on behalf of management /Untukdanatasnamamanajemen

Suresh L Narang

ChiefCountryOfficer

Deutsche Bank AG Indonesia

Page 4: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

4 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Deutsche Bank Group

Page 5: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5

Strengthinanewera Kekuatan dalam era baru

Theseriousfinancialcrisishasmadereorientationnecessary.Howcanfutureupheavalsthatposeathreattothefinancialsystembeavoided?Howcanrisksbeidentifiedintime?Canwegrowtomeetthechallenges?Whatdowehavetodo?

Krisis keuangan yang serius telah mengharuskan dilakukan re-orientasi. Bagaimana cara menghindari pergolakan yang akan datang yang merupakan ancaman terhadap sistem keuangan? Bagaimanacaramengidentifikasikanrisiko-risikodengantepatwaktu?Dapatkahkamitumbuhuntukmemenuhitantangan?Apa yang harus kami lakukan?

Thefinancialservicessectorisfacingmajorstructuraltasks.We must learn from recent experience and rethink our understandingofvalue.Effective,innovativeandfeasiblesolutionsmustbedefinedandimplemented.Aconsistentregulatoryframework,effectivesupervisionandstrictriskdiscipline are in the best interests of all.

Sektorjasakeuanganmenghadapitugasstrukturalbesar.Kamiharusbelajardaripengalamanyangbaruterjadidanmemikirikan kembali pengertian kami mengenai nilai. Kami harusmendefinisikandanmelaksanakanpemecahanyangefektif, inovatif dan memungkinkan. Kerangka peraturan yang konsisten,pengawasanyangefektifsertadisiplinrisikoyangketat merupakan yang terbaik untuk kepentingan semua.

Deutsche Bank has taken on an active and constructive role inthisprocessofrenewal.Withstrengthcomesresponsibility–andweacceptthisresponsibilitytowardstheeconomyandsociety. We are committed to remaining a reliable partner, todayandinthefuture,forourshareholders,clientsandstaff.

Deutsche Bank telah melakukan peran yang aktif dan konstrukfidalamprosespembaharuanini.Kekuatanmembawatanggung-jawab–kamimenerimatanggung-jawabiniterhadapekonomidanmasyarakat.Kamimembuatkomitmenuntuktetapmenjadimitrayangdapatdiandalkan,sekarang dan di masa yang akan datang bagi para pemegang-saham,kliendankaryawankami.

A. Report from the Chairman of the Management Board

A. SuratdariPimpinanDewanManajemen

2009wasayearofconsiderableachievementforDeutscheBank.Financially,wedeliveredasignificantturnaroundaftertheexceptionallydifficultconditionsof2008,andstrategically,welaidafirmbasisforsuccessinthepost-crisisera.

Tahun 2009 merupakan tahun pencapaian yang berarti untuk Deutsche Bank. Pada sisi keuangan, kami menghasilkan perubahanyangsignifikansetelahkondisiyangsangatsulitditahun 2008, dan secara strategis, kami telah meletakan dasar yang kokoh bagi keberhasilan dalam era pasca krisis.

Fortheglobaleconomy,2009wasayearofstabilisation,aftertheexceptionallyturbulentfinalmonthsof2008.Inthefirstquarterof2009,financialmarketswitnessedhighvolatility,volumesandmargins,whiletherestoftheyearsawasteadytrendtowardnormalisation.Astheyearprogressed,matureeconomiesshowedsignsofrecovery,andineconomiesinemergingmarkets,includinginAsia,healthiergrowthratesreturned.Equitymarketsralliedworldwide.Nonetheless,the economic environment in mature markets remained fragilein2009,withhighlevelsofunemploymentandcontinued reliance on the external stimulus measures taken bygovernmentsaroundtheworldinthewakeofthefinancialcrisis.

Bagi ekonomi global, tahun 2009 merupakan tahun yang stabil, setelah mengalami goncangan yang sangat kuat selama beberapa bulan diakhir tahun 2008. Dalam kuartal pertama tahun 2009, pasar keuangan mengalami volatilitas, volume danmarjinyangtinggi,sementaraselamasisatahunyangsamacenderungstabilmenujukeadaannormal.Sementaratahunberjalan,ekonomiyangmatangmenunjukkantanda-tanda kepulihan, dan ekonomi pada pasar emerging, termasuk di Asia, tingkat pertumbuhan yang lebih sehat telah kembali. Pasar ekuitas bergerak di seluruh dunia. Namun, lingkungan ekonomi pada pasar yang matang tetap rapuh selama tahun 2009, dengan tingkat pengangguran yang tinggi dan ketergantunganyangberlanjutpadatindakanstimuluseksternyang diambil oleh pemerintah di seluruh dunia segera sesudah terjadinyakrisiskeuangan.

Page 6: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

6 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Againstthisbackdrop,ourfinancialresultsfortheyear2009demonstratejusthowfarwehaveprogressedinre-positioningDeutscheBank.Pre-taxprofitswere€5.2billion,versusalossbeforeincometaxesof€5.7billionin2008.Netincomewas5.0billion,or€7.59pershareonadilutedbasis,comparedtoanetlossof€3.9billioninthepreviousyear,or€7.61pershareon a diluted basis. Pre-tax return on average active equity, as perourtargetdefinition,was15%.

Berdasarkan latar belakang ini, hasil keuangan kami untuk tahun2009menunjukkansejauhmanakamitelahbergerakmajudalammemposisikanDeutscheBankkembali.Labasebelumpajakadalah€5.2miliar,dibandingkandengankerugiansebelumpajakpendapatansebesar€5.7miliarditahun2008.Pendapatanbersihadalah5.0miliar,atau€7.59persahamdilusi,dibandingkandengankerugianbersihsebesar€3.9miliardalamtahunsebelumnya,atau€7.61persahamdilusi.Returnonaverageekuitasaktifsebelumpajak,sesuaidefinisitargetkamiadalah15%.

Furthermore,2009’sprofitfiguresincludetheabsorptionofsignificantwrite-downsandtradinglossesfromlegacypositionsimpactedbythecrisis.Wealsodidmorewithless.Wedeliveredsubstantialprofitabilitywithasignificantlylowerbalancesheet,whilerisk-weightedassetsdeclinedsteadilyfromtheirpeakattheendofthefirstquarter.Asaresult,westrengthened our capital base. Our Tier � capital ratio improved from10.1%to12.6%,itsbestlevelsincetheintroductionoftheBaselcapitalframework.Our‘core’Tier1ratio,whichexcludeshybridinstruments,improvedfrom7.0%to8.7%.Wealsoreducedourleverageratioto23(pertargetdefinition)bytheendoftheyear,comparedto28ayearagoand37atitspeak.Thusonthreecriticaldimensions–profitability,capitalstrength,andriskprofile–DeutscheBankattheendof2009wasamuchstrongerbankfromayearearlier.Oursharepricerose78%during2009,faroutperformingtheDAXindex,whichrose24%,andtheSTOXXbanksindex,whichrose47%.

Selain itu, angka laba tahun 2009 termasuk penyerapan write-downyangsignifikansertakerugiantradingdariposisilamayangdpengaruhiolehkrisis.Kamijugamelakukanlebihbanyak dengan lebih sedikit. Kami menghasilkan laba yang cukupbesardenganneracayangjauhlebihrendah,sementaraaset tertimbang risiko menurun terus dari puncaknya pada akhir kuartal pertama. Sebagai akibatnya, kami memperkuat basismodalkami.RasiomodalTier1kaminaikdari10.1%menjadi12.6%,tingkatyangterbaiksejakdiperkenalkannyakerangkamodalBasel.RasioTier‘inti’kami,diluarinstrumenhybrid,membaik7.0%menjadi8.7%.Kamijugamengurangirasioleveragekamimenjadi23(sesuaidefinisitarget)menjelangakhirtahun,dibandingkandengan28satutahunyanglaludantingkattertingginyapada37.Dengandemikianpadatigadimensikritis–laba,kekuatanmodaldanprofilrisiko– Deutsche Bank pada akhir tahun 2009 merupakan bank yangjauhlebihkuatdibandingkandengankeadaansatutahunsebelumnya.Hargasahamkaminaik78%selamatahun2009,jauhmelebihiindkesDAX,yangnaiksebesar24%danindeksbankSTOXXyangnaik47%.

AtourAnnualGeneralMeetingon27May,theManagementBoardandSupervisoryBoardwillrecommendanannualdividendof75centspershare–upfrom50centsfortheyear2008.Thisreflectsourconfidenceinthefuture,butaboveallourfirmconvictionthatinthecurrentenvironment,our shareholders’ interests are best served by further strengthening our capital base.

PadaRapatUmumTahunantanggal27Mei,DewanManajemendanDewanPengawasakanmerekomendasikandividentahunansebesar75senpersaham–naikdari50sen dalam tahun 2008. Hal ini mencerminkan kepercayaan kami pada masa yang akan datang, tetapi diatas segalanya, kepercayaankamipadakeyakinankamiyangmantapbahwadalam lingkungan saat ini, kepentingan para pemegang-saham kami dapat dicapai terbaik dengan lebih memperkuat dasar modal kami.

Page 7: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 7

The Corporate and Investment Bank, or CIB, turned in a pre-tax profitof€4.3billionfortheyear,comparedtoalossbeforeincometaxesof€7.4billionin2008.Ourinvestmentbankingbusiness, Corporate Banking and Securities, delivered a pre-taxprofitof€3.5billion,versusalossbeforeincometaxesof€8.5billionintheprioryear.Thisresultreflectssupportivemarketconditionsofthefirsthalfof2009,butalsooursuccessinre-orientingoursalesandtradingplatformtowardsliquid,customer-driven‘flow’businesses.Ourforeignexchange,interest rate and money market trading businesses delivered revenuesthatwerehigherthaninpre-crisisyears,whilekey investment areas – commodities trading and emerging markets debt trading – turned in record years. Our equities derivativesbusinessalsobenefitedfromasuccessfulrecalibration,whileinbothfixedincomeandinequitieswecaptured market share gains in the all-important U. S. market. Simultaneously,wereducedrisk:balancesheet,risk-weightedassetsandvalueatriskhaveallbeentakendownconsiderablyfrompeaklevels,whileproprietarytradingactivitieshavebeeneither considerably scaled back or discontinued altogether. CorporateFinanceremainedimpactedbylowlevelsofmarketactivityinthewakeofmarketturbulence.GlobalTransactionBankingturnedinpre-taxprofitsof€776million,significantlybelow2008’srecordperformance,reflectingthecombinedimpactofhistoricallylowinterestratesandequitymarketvaluationswhichremainlowerthanpre-crisis.

Corporate dan Investment Bank, atau CIB, menghasilkan laba sebelumpajaksebesar€4.3miliartahunini,dibandingkandengankerugiansebelumpajakpendapatansebesar€7.4miliartahun2008.Bisnisinvestmentbankingkami,Corporate Banking dan Securities, menghasilkan laba sebelum pajaksebesar€3.5miliar,dibandingkandengankerugiansebelumpajakpendapatansebesar€8.5miliardalamtahunsebelumnya. Hasil ini mencerminkan keadaan pasar yang mendukugn dalam tengah tahun pertama pada 2009, tetapi jugakeberhasilankamidalammelakukanorientasikembaliplatformsalesdantradingkamipadabisnis‘flow’yanglikuiddan customer-driven. Bisnis kami dalam perdagangan valuta asing, suku bunga dan pasar uang menghasilkan pendapatan yang lebih tinggi dari pada hasil dalam tahun-tahun pra krisis, sementara bidang investasi utama – perdagangan dalam komoditasdanemergingmarketsdebt–menunjukkanrecordyears.Bisnisderivatifekuitaskamijugamemperolehmanfaatdarirekaliberasiyangberhasil,sementarabaikdalamfixedincome dan ekuitas kami berhasil memperoleh kenaikan pangsa pasar dalam semua pasar U.S. yang penting. Pada saat yang sama, kami mengurangi risiko: neraca, aset tertimbang menurutrisikodanvalueatrisksemuatelahditurunkanjauhdari tingkat tertinggi, sementara kegiatan proprietary trading telah diturunkan secara besar-besaran atau dihentikan sama sekali. Corporate Finance tetap dipengaruhi oleh tingkat kegiatanpasaryangrendahsetelahterjadinyagejolakpasar.GlobalTransactionBankingmenghasilkanlabasebelumpajaksebesar€776miliar,jauhlebihrendahdibawahkinerjahasiltahun 2008, yang mencerminkan gabungan akibat suku bunga yangmempunyairiwayatrendahdanpenilaianpasarekuitasyang tetap rendah dibandingkan dengan masa pra krisis.

Private Clients and Asset Management, or PCAM, delivered pre-taxprofitsof€660million,upfrom€420millionin2008.ThisdevelopmentprincipallyreflectedaturnaroundinAssetandWealthManagement,whichrecordedpre-taxprofitsof€202 million in 2009, compared to a loss before income taxes of€525millionin2008,duemainlytoanon-recurrenceofthespecificchargesintheprioryear,togetherwithsignificantlylowernon-interestexpenses.AssetandWealthManagementalsoattractednetmoneyinflowsof€16billionintheyear,comparedtooutflowsof€13billionin2008.Private&BusinessClientsproducedprofitsof€458million,significantlylowerthanin2008,reflectingariseinseverancechargesassociatedwithefficiencymeasuresandlowerrevenuesindepositproductsasaresultoflowinterestrates,andlowerrevenuesininvestmentproducts,reflectingwarinessonthepart of retail investors.

Private Clients dan Asset Management, atau PCAM, menghasilkanlabasebelumpajaksebesar€660miliar,naikdari€420miliarditahun2008.Perkembanganinipadaintinya mencerminkan perubahan dalam Asset dan Wealth Management,yangmencatatlabasebelumpajaksebesar€202 miliar dalam tahun 2009, dibandingkan dengan kerugian sebelumpajakpendapatansebesar€525miliardalamtahun2008,khususnyadisebabkanolehtidakterjadinyabiaya-biayatertentu dalam tahun sebelumnya, bersama dengan biaya non-bungayangjauhlebihrendah.AssetdanWealthManagementjugamenarikarusmasukdanabersihsebesar€16miliarditahunini,dibandingkandenganaruskeluarsebesar€13miliarditahun2008.Private&BusinessClientsmenghasilkanlabasebesar€458miliar,jauhlebihrendahdaripadatahun2008,yang mencerminkan kenaikan dalam biaya pesangon yang terkaitdengantindakanefisiensisertapendapatanyanglebihrendah dari produk deposito sebagai akibat rendahnya suku bunga, dan pendapatan yang lebih rendah dalam produk investasi,yangmencerminkankejenuhanpadasisipemodalretail.

Page 8: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

8 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

2009wasalsoadefiningyearforDeutscheBank’sstrategy.Wedefinedindetailhowweaimtoturnstrongrelativeperformancethroughthecrisisintoprofitablegrowthforourshareholders in the post-crisis environment. In December, at anInvestorDayinFrankfurt,welaunched‘Phasefour’ofourManagement Agenda. Taking account of environmental and internalassumptionswhichweoutlinedatourInvestorDay,webelieve‘Phasefour’hasapre-taxprofitpotentialof€10billionfromourcorebusinessesin2011,whilstcontinuingtomeetourtargetsofaTier1capitalratioofaround10%andaleverageratioof25pertargetdefinition.Ouroverallstrategicgoal is clear: to be a leading global corporate and investment bank,supportedbyaprivateclientfranchisewithundisputedleadershipinourhomemarketandastrongAsiangrowthengine.Wehaveidentifiedfourpriorities:First,toincreaseCIBprofitabilitywithrenewedriskandbalancesheetdiscipline.Throughthecrisis,wehavecementedourpositionasagloballeaderincorporateandinvestmentbanking,andin2009wemadeanexcellentstartindeliveringsubstantialprofitswithalowerriskprofile.Aswebuildonthis,andasgovernmentsandregulatorsaroundtheworldseektostrengthenthefinancialsystem,efficiencyinrisk,leverageandcapitalusagewillbecritical. Our strategy takes full account of this.

Tahun2009jugamerupakantahunyangmenentukanuntukstrategiDeutscheBank.Kamimendefinisikansecaraterperincibagaimanakamidapatmerubahkinerjayangrelatifkuatmelaluikrisismenjadipertumbuhanyangbermanfaatbagipada pemegang-saham kami dalam lingkungan pasca krisis. Dalam bulan Desember, pada Investor Day di Frankfurt, kamimeluncurkan‘TahapEmpat’AgendaManajemenkami.Dengan mempertimbangkan asumi lingkungan dan intern yangkamijelaskanpadaInvestorDaykami,kamiyakin‘TahapEmpat’mempunyaipotentilabasebelumpajak€10miliar dari bisnis inti kami di tahun 20��, sementara kami melanjutkanuntukmencapaitargetkamidalamrasiomodalTier1sekitar10%danrasioleveragesebesar25sesuaidengandefinisitarget.Tujuanstrategikeseluruhankamiadalahjelas:menjadicorporatedaninvestmentbankyangmemimpindidunia,didukungolehwaralabaklienperorangandengankepemimpinan yang tidak diragukan dalam pasar lokal kami dan mesin pertumbuhan yang kuat di Asia. Kami telah mengidentifikasikanempatprioritas:Pertama,meningkatkanlaba CIB dengan risiko yang diperbaharui dan disiplin neraca. Melalui krisis, kami telah menempatkan posisi kami sebagai pemimpin global dalam corporate dan investment banking, dandalamtahun2009kamitelahmelakukanawalyangsangatbaik dengan menghasilkan laba yang sangat besar dengan profilrisikoyanglebihrendah.Sementarakamimembangundi atas hal ini, dan sementara pemerintah serta pembuat peraturan di seluruh dunia mencoba untuk memperkuat sistem keuangan,efisiensidalamrisiko,leveragedanpenggunaanmodal merupakan hal yang penting. Strategi kami telah mempertimbangkan hal ini sepenuhnya.

Second, to focus on core PCAM businesses and home market leadership. We have created decisive optionality to achieve thisgoal.OurminoritystakeinDeutschePostbank,withanexclusiveoptiontotakeamajorityposition,wouldgiveusacommanding lead in retail banking in Germany. During 2009, westartedourstrategicco-operationwithPostbank,andtheresults of this collaboration have exceeded our expectations. InOctober,wesignedanagreementtopurchaseSal.Oppenheim,awellrenownedGermanprivatewealthmanagerwithalongtradition–givingusaleadingpositioninservingwealthyclientsinourhomemarket.Worldwide,werigorouslyre-focused our Asset Management business on core activities, resulting in substantial cost savings.

Kedua, berfokus pada bisnis inti PCAM dan memimpin di pasar lokal. Kami telah menciptakan pilihan yang menentukan untuk mencapaitujuanini.SahamminoritaskamipadaDeutschePostbank, dengan opsi mutlak untuk memperoleh posisi majoritas,memberikankamikepemimpinanyangmenentukandalam perbankan retail di Jerman. Selama tahun 2009, kami telahmemulaikerjasamastrategiskamidenganPostbank,dan hasil kolaborasi ini telah melebihi harapan kami. Dalam bulanOktober,kamitelahmenanda-tanganiperjanjianuntukmembeliSalOppenheim,suatuprivatewealthmanagerterkenaldengantradisiyangpanjang–memberikankamiposisi yang memimpin dalam melayani klien kaya di pasar lokal kami. Di dunia, kami memfokuskan kembali dengan giat bisnis Asset Management kami dalam kegiataan inti, yang menghasilkan pengurangan biaya yang besar.

Page 9: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 9

Third,tofocusonAsiaasakeydriverofrevenuegrowth.Through the crisis, the Asian region has emerged as an increasingly important constituent of the global economy. Ourgoalistocapitaliseandbuildontheinvestmentswehavemade, and our China strategy clearly illustrates this. We have asubstantialminoritystakeinHuaXia,China’s10thlargestbank,andviaour30%stakeinHarvestFundManagement,wearepartnersinthelargestsino-westernassetmanagementjointventureinChina.ThroughourZhongDejointventure,wecannowalsoissuebondsandhandleIPOsontheChinesestockexchange.AcrossAsia,weaimtodoubleourrevenuesinthenexttwoyears.

Ketiga, berfokus pada pertumbuhan pendapatan pendorong utamaAsia.Melaluikrisis,wilayahAsiatelahmunculsebagaiwargayangsemakinpentingdalamekonomiglobal.Tujuankami adalah mengkapitalisasikan dan membangun pada investasi yang telah kami miliki, dan strategi kami di Cina denganjelasmenjelaskanhalini.KamimempunyaisahamminoritasyanglumayanbesarpadaHuaXia,bankterbesarke10diCina,danmelalui30%sahamkamidalamHarvestFund Management, kami merupakan mitra dalam perusahaan patungansino-westernassetmanagementterbesardiCina.MelaluiperusahaanpatunganZhongDekami,kamisekarangjugadapatmenerbitkanobligasidanmenanganiIPOdibursasahamCina.DiseluruhAsia,kamibertujuanuntuk menggandakan pendapatan kami dalam dua tahun mendatang.

Fourth,toreinvigorateourperformanceculture.Wewillfocusoncostandimproveinfrastructureefficiency.Wehavesignificantlyenhancedthewayinwhichwemeasureperformance,aligningthismorecloselywithshareholdervalue.Wewillcontinuetodrivecapitalefficiency,reducingcapital consumption of non-core assets and rigorously assessingcapitaldemandwhenevaluatinggrowthinvestments. We have also aligned our compensation plan more closely to the creation of sustainable value for shareholders. The rigour and discipline of this plan hasbeenconfirmedbyourdiscussionswithourmajorsupervisory authorities. We are strongly committed to compensationwhichrewardsandretainstoptalentsintheserviceofshareholders,butwhichisperformanceoriented,proportionate and responsible.

Keempat,meningkatkankinerjabudayakami.Kamiakanberfokuspadabiayadanmeningkatkanefisiensiintrastrukturkami.Kamitelahmeningkatkancarakamimengukurkinerja,yang diselaraskan lebih dekat pada nilai pemegang saham kami.Kamiakanterusmeningkatkanefisiensimodal,mengurangi pemakaikan modal bagi aset non-inti dan menilai kebutuhan modal dengan lebih giat ketika menilai kenaikan investasi.Kamijugatelahmenyelaraskanrencanakompensasikami lebih mendekati penciptaan nilai yang terus menerus bagi pada pemegang saham. Keketatan dan disiplin rencana initelahdikonfirmasikandalamdiskusikamidenganparapengawaskamiyangberwenang.Kamitelahmembuatkomitmen yang kuat pada kompensasi yang memberikan ganjarandanmenahanbakat-bakattopdalammelayaniparapemegangsaham,tetapiyangberorientasipadakinerja,seimbangdanbertanggung-jawab.

Lookingahead,weseechallengesandopportunities.Economic recovery remains fragile. Unemployment, and the recovery of housing markets in the United States and some Europeaneconomies,willbekeychallengesintheyearahead.Sovereignrisk,andthetimingofthewithdrawalofeconomicandfiscalstimulusmeasuresbygovernmentsaroundtheworld,willbeimportantfactorsinthepost-crisisenvironment.Nevertheless,DeutscheBankisverywellpositionednotonlyto meet these challenges but also to seize opportunities. We havemovedswiftlyanddecisivelytorepositionourbusiness,acquired highly important strategic leverage through targeted investments,anddemonstratedprofitability,capitalstrengthandriskdiscipline.Ourstrategyisclear;wehavealltheresourcesweneedtodeliverit.

Melihat kedepannya, kami melihat tantangan dan kesempatan. Pemulihan ekonomi tetap rapuh. Pengangguran, dengan pemulihan di pasar perumahan di Amerika Serikat dan beberapa ekonomi Eropa, merupakan tantangan utama dalam tahun mendatang. Risiko negara, dan saat yang tepat untuk menghentikantindakanstimulusekonomidanfiskalolehpemerintah di seluruh dunia, merupakan faktor yang penting dalam lingkungan pasca krisis. Namun demikian, Deutsche Bank telah berada pada posisi yang sangat baik bukan hanya untukmenghadapitantanganinitetapijugauntukmerebutkesempatan.Kamitelahbekerjadengancepatdantegasuntukmemposisikan bisnis kami kembali, memperoleh leverage strategis yang tinggi melalui investasi yang ditargetkan, danmenunjukkanlaba,kekuatanmodalsertadisiplinrisiko.Strategikamisudahjelas;kamimempunyaisemuasumberyang kami perlukan untuk mencapainya.

Page 10: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�0 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Muchinourenvironmentmaychange.However,mycolleagues and I are absolutely determined that Deutsche Bank’scommitmenttoitsstakeholderswillnotchange.Wecontinuetocommitourselvestothecommunitiesinwhichweoperate,andrightthroughthecrisis,wekeptupourfinancialdonations, and contributed our expertise and our time to these communities. We continue to believe that our long-term success lies in delivery of outstanding service to our clients. We continue to invest in the skills and the future development of our uniquely diverse employee base, and to create for them anenvironmentoftruemeritocracy.Andwewillcontinuetostrive to deliver sustainable value for you, our shareholders. Thank you for your loyalty and support.

Mungkinbanyakterjadiperubahandalamlingkungankami.Namun, kolega saya dan saya telah menentukan dengan tegasbahwakomitmenDeutscheBankpadaparastakeholdertidakakanberubah.Kamimelanjutkanuntukmembuatkomitmen kepada masyarakat di mana kami beroperasi, dan tepat melalui krisis kami tetap meneruskan sumbangan kami, danmemberikankontribusikeahliankamidanwaktukamikepadamasyarakatini.Kamitetapyakinbahwakeberhasilankamijangkapanjangterletakpadapenyampaikanlayanankami yang sangat baik kepada para klien kami. Kami terus melakukan investasi dalam keahlian dan perkembangan masa depanbasisparakaryawankamiyangunikberbeda,danmenciptakan bagi mereka suatu lingkungan true meritocracy. Dankamitetapmelanjutkanuntukmemberikannilaiyangterus menerus kepada anda, para pemegang saham kami. Terima kasih atas kesetiaan dan dukungan anda.

Yours sincerely / Hormat kami,

Dr. Josef AckermannChairman of the Management Board and the Group Executive Committee/KetuaDewanManajemendanKomiteEksekutifGrupFrankfurt am Main, March 20�0

Page 11: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report ��

B. Member of the Group Executive Committees B. Komite Eksekutif Grup

Group executive committees Komite-komite eksekutif grup

�. Stefan Krause, born �962Management Board member since 2008.ChiefFinancialOfficer,responsibleforFinance,Tax,Corporate Insurance, Investor Relations, Audit and Operations of Securities Settlement according to MaRisk*.

�. Stefan Krause, lahir tahun �962AnggotaDewanManajemensejak2008.ChiefFinancialOfficer,bertanggungjawabatasKeuangan,Pajak,AsuransiKorporasi,HubunganInvestor,AuditdanOperasional Penyelesaian Sekuritas menurut MaRisk *.

2. Rainer Neske, born �964HeadofPrivate&BusinessClients.

2. Rainer Neske, lahir tahun �964PimpinanPrivate&BusinessClients.

3. Dr. Josef Ackermann, born �948Management Board member since �996.Chairman of the Management Board and the Group Executive Committee, responsible for Corporate and Investment Bank, Private Clients and Asset Management, Corporate Investments, Regional ManagementAswellasCommunications&CorporateSocialResponsibility, Corporate Development and Economics.

3. Dr. Josef Ackermann, lahir tahun �948AnggotaDewanManajemensejak1996.PimpinanDewanManajemendanKomiteEksekutifGrup,bertanggungjawabatasCorporateandInvestmentBank,KlienPerorangandanAsetManajemen,CorporateInvestment,RegionalManagementSertaKomunikasi&TanggungjawabSosialKorporasi,CorporateDevelopmentand Economics.

4. Hermann-Josef Lamberti, born �956Management Board member since �999.ChiefOperatingOfficer,responsibleforHumanResources,Information Technology, Operations and Process ManagementandFacilitiesManagementaswellasGlobalSourcing.

4. Hermann-Josef Lamberti, lahir tahun �956AnggotaDewanManajemensejak1999.ChiefOperatingOfficer,bertanggungjawabatasSumberDaya Manusia, Teknologi Informasi, Operasional dan ManajemenProsesdanManajemenFasilitassertasumberdaya global.

5. Kevin Parker, born �959Head of Asset Management.

5. Kevin Parker, lahir tahun �959Pimpinan Asset Management.

6. Seth Waugh, born �958ChiefExecutiveOfficerofDeutscheBankAmericas.

6. Seth Waugh, born �958ChiefExecutiveOfficerDeutscheBankAmericas.

Page 12: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�2 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

7. Dr.HugoBänziger,born1956Management Board member since 2006.ChiefRiskOfficer,responsibleforRiskManagement,Legal, Compliance, Corporate Security, Treasury and Corporate Governance.

7. Dr.HugoBänziger,lahirtahun1956AnggotaDewanManajemensejak2006.ChiefRiskOfficer,bertanggungjawabatasManajemenRisiko, Hukum, Kepatuhan, Corporate Security, Treasury dan Tata Kelola Perusahaan. .

8. Werner Steinmüller, born �954Head of Global Transaction Banking.

8. Werner Steinmüller, born �954Pimpinan Global Transaction Banking.

9. Anshu Jain, born �963Head of Global Markets.

9. Anshu Jain, lahir tahun �963Pimpinan Global Markets.

�0. Michael Cohrs, born �956Management Board member since 2009.Head of Global Banking.

�0. Michael Cohrs, lahir tahun�956AnggotaDewanManajemensejak2009Pimpinan Global Banking.

��. Pierre de Weck, born �950Head of Private Wealth Management.

��. Pierre de Weck, lahir tahun �950Pimpinan Private Wealth Management.

�2. Jürgen Fitschen, born �948Management Board member since 2009.Global Head of Regional Management.Chairman of the Management Committee Germany.

�2. Jürgen Fitschen, lahir tahun �948AnggotaDewanmanajemensejak2009Global Head of Regional Management.PimpinanKomiteManajemenJerman.

Page 13: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �3

C.CorporateProfileandOverview C.ProfilKorporasidanTinjauan

Well positioned for the future Mempunyai posisi yang baik untuk masa depan

DeutscheBankisaleadingglobalinvestmentbankwithastrongandprofitableprivateclientsfranchise.Itsbusinessesaremutuallyreinforcing.Duringtheworstfinancialcrisiswehaveseenindecades,ourdiversifiedbusinessmodelhasprovenitsstrengthandresilience.In2009westrengthenedourcompetitive position in many markets.

Deutsche Bank adalah global investment bank yang terkenal denganwaralabaklienpribadiyangkuatdanmenguntungkan.Bisnis Deutsche Bank saling menguatkan. Selama krisis keuangan terburuk yang pernah kami alami dalam puluhan tahun,modaldiversifiedbusinesskamitelahmembuktikankekuatan dan daya tahannya. Dalam tahun 2009 kami memperkuat posisi kompetitif kami dalam banyak pasar.

Management structure StrukturManajemen

The Management Board of Deutsche Bank AG has, as its prime responsibility, the Group’s strategic management, resourceallocation,financialaccountingandreporting,riskmanagement, and corporate control. It is supported in the performance of its leadership and oversight duties by the CorporateCenterandbyfunctionalbodieswhicharechairedby Management Board members.

DewanManajemenDeutscheBankAGmempunyaitanggung-jawabutamamanajemenstrategisGrup,alokasisumber, akunting keuangan dan laporan, pengelolaan risikodanpengawasankorporasi.DidukungdalamkinerjakepemimpinandantugaspengawasannyaolehCorporateCenter dan oleh badan fungsional yang dipimpin oleh para anggotaDewanManajemen.

InApril2009theManagementBoardwasstrengthenedbytheadditionoffournewmembersrepresentingbusinessandregional expertise. The Supervisory Board appointed Michael Cohrs, Head of Global Banking; Jürgen Fitschen, Head of Regional Management; Anshu Jain, Head of Global Markets; andRainerNeske,HeadofPrivate&BusinessClientstotheManagementBoard,whichwasthusexpandedtoatotalofeight members.

DalambulanApril2009DewanManajemendiperkuatdengantambahanempatanggotabaruyangmewakiliahlibisnisdanregional.DewanPengawasmengangkatMichaelCohrs,Head of Global Banking; Jürgen Fitschen, Head of Regional Management; Anshu Jain, Head of Global Markets; dan Rainer Neske,HeadofPrivate&BusinessClientsmenjadiDewanManajemen,yangdengandemikiandiperbesarmenjadidelapan anggota.

TheGroupExecutiveCommittee(GEC)wasalsoreinforcedthroughtwonewappointmentsinApril,andnowhasatotaloftwelvemembers.ItismadeupofthemembersoftheManagementBoard,theHeadsofthecorebusinesseswhoarenotmembersoftheManagementBoard,aswellastheHeadof the Americas Region. At regular meetings, the GEC analyzes the development of the business divisions, discusses matters of Group strategy, and develops recommendations that are presented to the Management Board. Josef Ackermann chairs both the Management Board and the GEC.

GroupExecutiveCommittee(GEC)jugadiperkuatmelaluipenunjukkanduaanggotabarudalambulanAprildansekarang mempunyai total dua belas anggota. Terdiri dari paraanggotaDewanManajemen,PimpinanbisnisintiyangbukananggotaDewanManajemen,sertaPimpinandiWilayahAmerika. Pada rapat berkala, GEC menganalisa perkembangan divisi bisnis, mendiskusikan masalah strategi Grup dan memberikanrekomendasiyangdisajikankepadaDewanManajemen.JosefAckermannmemimpinDewanManajemenmaupun GEC.

Functional Committees / Komite Fungsional

Group Executive Committes/Komite Eksekutif GrupManagementBoard/DewanManajemen

Business Heads/Regional Heads / Pimpinan Bisnis/Pimpinan Wilayah

Corporate andInvestment Bank

CorporateInvestments

Private Clients and Asset Management

Regional Committes / Komite Wilayah

Page 14: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�4 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Group Divisions Divisi Grup

Deutsche Bank’s Group Divisions are: the Corporate andInvestmentBank(CIB),PrivateClientsandAssetManagement(PCAM)andCorporateInvestments(CI).

Divisi Grup Deutsche Bank terdiri dari : Corporate dan InvestmentBank(CIB),PrivateClientsdanAssetManagement(PCAM)danCorporateInvestments(CI).

Corporate and Investment Bank Corporate and Investment Bank

CIB is responsible for Deutsche Bank’s capital markets business, comprising the origination, sales and trading of capital markets products including debt, equity, and other securities,togetherwithourcorporateadvisory,corporatelending and transaction banking businesses. Our clients are institutions – both public sector entities, including sovereign states and supranational bodies, and private sector entities, from medium-sized businesses to large multinational corporations.CIBissubdividedintotwoCorporateDivisions:CorporateBanking&Securities(CB&S)andGlobalTransactionBanking(GTB).

CIBbertanggungjawabatasbisnispasarmodalDeutscheBank,terdiridariorgination,penjualandantradingprodukpasar modal termasuk efek bersifat hutang, efek bersifat ekuitas dan surat berharga lainnya, bersama dengan corporate advisory kami, corporate lending dan bisnis transaction banking. Nasabah kami terdiri dari institusi, baik sektor privat maupun publik, termasuk negara dan super nasional institusi, dan entitas sektor privat, dari bisnis berukuran menengah sampaikorporasimultinasionalbesar.CIBdibagimenjadiduaDivisiKorporat:CorporateBanking&Sekuritas(CB&S)danGlobalTransactionBanking(GTB).

CorporateBanking&SecuritiescomprisesourGlobalMarketsand Corporate Finance businesses, and covers Deutsche Bank’s origination, sales and trading of securities, corporate advisoryandM&Abusinesses,togetherwithothercorporatefinanceactivities.GlobalTransactionBankingcoversDeutscheBank’scashmanagementforcorporateandfinancialinstitutions,tradefinancebusinessandtrust&securitiesservices. Corporate Finance and Global Transaction Banking are together named Global Banking.

CorporateBanking&SecuritiesterdiribisnisGlobalMarketsdan Corporate Finance dan menangani origination, sales dan tradingefekDeutscheBank,bisniscorporateadvisorydanM&A,bersamadengankegiatancorporatefinancelainnya.GlobalTransaction Banking menangani cash management Deutsche Bank untuk korporasi dan lembaga keuangan, bisnis trade financedantrust&securitiesservices.CorporateFinancedanGlobal Transaction Banking bersama-sama disebut Global Banking.

Private Clients and Asset Management NasabahPrivatedanAsetManajemen

PCAMcomprisestwoCorporateDivisions:AssetandWealthManagement(AWM)andPrivate&BusinessClients(PBC).

PCAM terdiri dari dua Divisi Corporate : Asset dan Wealth Management(AWM)danPrivate&BusinessClients(PBC).

AssetandWealthManagementcomprisestwoBusinessDivisions:AssetManagement(AM)andPrivateWealthManagement(PWM).AMprovidesretailclientsacrosstheglobewithmutualfundproductsthroughourDWSfranchise.It also provides institutional clients, including pension funds andinsurancecompanies,withabroadrangeofservicesfromtraditional to alternative investment products. PWM serves highnetworthindividualsandfamiliesworldwide.Weprovidetheseverydiscerningclientswithafully-integratedwealthmanagement service, including inheritance planning and philanthropic advisory services.

Asset dan Wealth Management terdiri dari dua Divisi Bisnis: AssetManagement(AM)danPrivateWealthManagement(PWM).AMmenyediakanbagiparaklienretaildiseluruhduniadenganprodukreksadanamelaluiwaralabaDWSkami.Jugamenyediakan bagi klien institusi kami, termasuk dana pensiun dan perusahaan asuransi, layanan yang sangat luas dari tradisional sampai produk investasi alternatif. PWM melayani highnetworthindividualsdankeluargadiseluruhdunia.Kamimenyediakanklienyangcermatinidenganlayananwealthmanagement yang terintegrasi penuh, termasuk layanan rencanawarisandanphilanthropicadvisory.

Private&BusinessClients(PBC)providesafullrangeoftraditional banking products, including current accounts, deposits and loans, and investment management products mainly to private individuals and small to medium-sized businesses. Outside Germany, PBC has for some years operated in Italy, Spain, Belgium and Portugal, and more recently in Poland. We are also making focused investments in fast-growingAsianmarkets,suchasChinaandIndia.

Private&BusinessClients(PBC)menyediakanprodukperbankan tradisional lengkap, termasuk rekening koran, depositodanpinjaman,danprodukmanajemeninvestasikhususnya kepada para individu dan bisnis ukuran kecil sampai menengah. Di luar Jerman, PBC selama beberapa tahun telah beroperasi di Italia, Spanyol, Belgia dan Portugis, danbaru-baruinidiPolandia.Kamijugamelakukaninvestasiyang terfosuk dalam pasar Asia yang tumbuh cepat, seperti Cina dan India.

Page 15: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �5

Corporate Investments Corporate Investments

TheCorporateInvestmentsGroupDivision(CI)managesDeutsch Bank’s global principal investment activities. These include our remaining industrial shareholdings, other equity investmentsandothernon-coreassets,whichincludecertainreal estate and credit exposures.

DivisiCorporateInvestmentsGroup(CI)menanganikegiataninvestasi utama global Deutsche Bank. Termasuk sisa saham kami dalam industri, investasi ekuitas lain dan aset non-inti, termasuk real estat dan keterpaparan kredit tertentu.

Our Strategy: Management Agenda Phase 4 StrategiKami:AgendaManajemenTahap4

Thefinancialcrisishasconsiderablychangedpartsofthecapitalmarketsandthebankinglandscape.Newchallengeshaveemergedandwehaverecognizedtheunderlyingneedtoadaptourstrategyandadjustourbusinessmodelaccordingly.We therefore launched “Phase 4” of our Management Agenda in December 2009. It covers the period until 20�� and comprisesthefollowingkeypillars:

Krisis keuangan telah sangat merubah bagian dari lahan pasar modal dan perbankan. Tantangan baru telah muncul dan kami telah mengenali kebutuhan yang mendasarinya untuk menyesuaikan strategi kami dan merubah model bisnis kami sebagaimana mestinya. Karena itu kami meluncurkan “Tahap 4”AgendaManajemenkamidalambulanDesember2009.Agendainimencakupjangkawaktusampaitahun2011danterdiridaripilarutamadibawahini:

- IncreasingprofitabilityandthequalityofearningsintheCorporateandInvestmentBankwithrenewedriskandbalancesheetdiscipline.InGlobalMarketswewillstrengthen our global equity, commodity and electronic tradingplatforms.InCorporateFinanceweaimtoreachatop 5 position globally. And in Global Transaction Banking wewillfocusonmaintainingourprofitablegrowth,mainlyorganically, but also by making selective acquisitions, for example parts of the corporate and commercial banking activities of ABN Amro Bank N.V. in the Netherlands.

- Meningkatkan keuntungan dan kualitas pendapatan dalam Coporate dan Investment Bank dengan risiko yang diperbaharui serta disiplin neraca. Dalam bidang Global Markets kami akan memperkuat platform ekuitas global, komoditas dan electronic trading kami. Dalam Corporate Financekamibertujuanmencapaiposisi5teratassecaraglobal. Dan dalam Global Transaction Banking kami akan berfokus untuk mempertahankan pertumbuhan keuntungankami,terutamasecaraorganic,tetapijugadengan melakukan akuisisi yang kami pilih, misalnya bagian dari kegiatan corporate dan commercial banking ABN Amro Bank N.V. di Belanda.

- In PCAM, focusing on core businesses and home market leadership.InAssetManagement,wewillconcentrateoncoreproductgroupsandimproveefficiency.AcrossPrivateandBusinessClientsandPrivateWealthManagement,wewillfurtherstrengthenourleadingpositioninourGermanhome market, capitalizing on opportunities such as those offeredbyourco-operationagreementwithDeutschePostbank and our acquisition of Sal. Oppenheim.

- Dalam PCAM, berfokus pada bisnis inti dan kepemimpinan pasar lokal. Dalam Asset Management, kami akan berkonsentrasi dalam grup produk inti dan meningkatkan efisiensi.PadaPrivatedanBusinessClientssertaPrivateWealth Management, kami akan lebih memperkuat posisi kami yang memimpin dalam pasar lokal di Jerman, mengkapitalisasikankesempatansepertiyangditawarkanolehperjanjiankerjasamakamidenganDeutschePostbank dan akuisisi kami Sal. Oppenheim.

- FocusingonAsiaasakeydriverofrevenuegrowthinourindustry.DeutscheBankisalreadyverywellpositionedtoprofitfromthis.Wewillcontinuetoinvestintheregiontostrengthenourgrowthpotentialandpropelusintoevenbetter competitive positions in CIB and GTB. At the same time,weaimtodoublethesizeofourPWMbusinesswithintheregion.

- Berfokus pada Asia sebagai pendorong utama pertumbuhan pendapatan dalam industri kami. Deutsche Bank sudah mempunyai posisi yang sangat baik untuk memperoleh manfaat dari hal ini. Kami akan terus melakukaninvestasidiwilayahiniuntukmemperkuatpotensi pertumbuhan kami dan mendorong kami pada posisi yang lebih bersaing dalam CIB dan GTB. Pada saat yangsama,kamibertujuanuntukmenggandakanbisnisPWMkamidalamwilayahini.

- Reinvigorating our performance culture, by recommitting toefficiencyacrossourbusinesseswithanintensefocuson cost discipline and the optimization of infrastructure processes. As part of this, and to ensure better control of thebank,wewillimplementnewperformancemetricsand continue to enhance our value-based management system.

- Memperkuatbudayakinerjakami,denganmembuatkomitmenkembaliatasefisiensidiseluruhbisniskami dengan fokus kuat pada disiplin biaya dan mengoptimalkan proses infrastruktur. Sebagai bagian daripadanyadanuntukmemastikanpengawasanbankyanglebihbarik,kamiakanmelaksanakanmetrikkinerjayangbarudanterusmeningkatkansistemmanajemenberbasis nilai kami.

Page 16: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�6 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Weareconfidentthatwewillbeabletocontinueoursuccessstoryinwhatislikelytobeanincreasinglyregulatedenvironment.

Kamiyakinibahwakamaiakanmampumeneruskanriwayatkeberhasilan kami dalam lingkungan yang tampaknya semakin diatur.

D. Corporate Governance D. Tata Kelola Perusahaan

The Foundations of long-term success Dasarkeberhasilanjangkapanjang

Effectivecorporategovernanceinlinewiththehighestinternational standards is an important part of our identity. The essentialframeworkforthisisprovided,firstandforemost,by the German Stock Corporation Act and German Corporate GovernanceCode,whichwaslastamendedinJune2009.SinceourshareisalsolistedontheNewYorkStockExchange,wearealsosubjecttotherelevantU.S.capitalmarketlegislationaswellastherulesoftheSecuritiesandExchangeCommission(SEC)andNewYorkStockExchange.

Tatakelolaperusahaanyangefektifsejalandenganstandarinternational tertinggi merupakan bagian penting dari identitas kami. Kerangka penting untuk hal ini telah disediakan, pertama dan terutama, oleh Undang-Undang Korporasi Saham Jerman(GermanStockCorporationAct)danKodeTataKelolaPerusahaanJerman(GermanCorporateGovernanceCode)yang terakhir dirubah bulan Juni 2009. Karena saham kami jugaterdaftardiBursaSahamNewYork,kamijugadiaturolehundang-undang pasar modal Amerika Serikat serta ketentuan SecuritiesandExchangeCommission(SEC)sertaBursaSahamNewYork.

Page 17: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 17

Our system of corporate governance lays the basis for responsible and performance oriented management and controlofDeutscheBankwhichisgearedtowardssustainablevaluecreation.Ithasfourkeyelements:goodrelationswithshareholders;effectivecooperationbetweentheManagementBoard and Supervisory Board; a system of performance-related compensation; and transparent and timely reporting.

Sistem tata kelola perusahaan kami merupakan dasar bagi manajemenyangbertanggung-jawabdanberorientasipadakinerjadanpengawasanDeutscheBankyangdiarahkanpadapenciptaan nilai yang bertahan. Sistem ini mempunyai empat unsure:hubunganbaikdenganparapemegangsaham;kerjasamayangefektifantaraDewanManajemendanDewanPengawas;sistemkompensasiyangterkaitdengankinerja;danpelaporanyangtransparandantepatwaktu.

Shareholders Para Pemegang Saham

As is legally required, our shareholders participate in decisions that are of material importance to the bank, including amendments to the Articles of Association, the appropriation ofprofit,authorizationtoissuenewsharesandimportantstructural changes. Moreover, shareholders are able to vote on a non-binding basis on the remuneration system for the Management Board. Deutsche Bank has only one class of shares,witheachsharecarryingthesamevotingright.Tomake it easier for our shareholders to exercise their voting rights,wesupporttheuseofelectronicmediafortheAnnualGeneral Meeting. For example, shareholders can issue authorizations and their instructions to Deutsche Bank proxies via the internet.

Seperti diharuskan oleh undang-undang, para pemegang saham kami turut serta dalam pengambilan keputusan yang penting bagi bank, termasuk perubahan Anggaran Dasar,pembagianlaba,wewenanguntukmengeluarkansaham baru dan perubahan struktural penting. Selain itu, parapemegangsahamjugadapatmemberikansuarayangtidakmengikatmengenaisistemremunerasibagiDewanManagement.DeutscheBankhanyamempunyaisatujenissaham, dengan setiap saham mempunyai hak suara yang sama. Untuk memudahkan para pemegang saham kami untuk melaksanakan hak suara mereka, kami mendukung penggunaan media elektronik untuk Rapat Umum Tahunan. Misalnya, para pemegang saham dapat mengeluarkan wewenangdaninstruksimerekakepadaparawakilDeutscheBank melalui internet.

Management Board DewanManajemen

The Management Board is responsible for managing the company and exercises control over Deutsche Bank Group companies.Itensurescompliancewithallprovisionsoflawandcompanyinternalpolicies.ThemembersoftheManagementBoardtogetherwiththeheadsofDeutscheBank’scorebusinesseswhoarenotmembersoftheManagementBoard,aswellastheheadoftheAmericasRegion,formtheGroupExecutiveCommittee(GEC).This committee analyzes the development of the business divisions, discusses matters of Group strategy and prepares recommendations for decisions taken by the Management Board.

DewanManajemenbertanggung-jawabuntukmengelolaperusahaandanmelaksankanpengawanatasperusahaandalamGrupDeutscheBank.Dewaninimemastikankepatuhanpadasemuaketentuanundang-undangdankebijakaninternperusahaan.ParaanggotaDewanManajemenbersamadengan pimpian bisnis inti Deutsche Bank yang bukan anggotaDewanManajemen,sertapimpinanWilayahAmerika,membentukGroupExecutiveCommittee(GEC).Komiteinimenganalisa perkembangan divisi bisnis, mendiskusikan masalah mengenai strategi Grup dan membuat rekomendasi ataskeputusanyangdiambilolehDewanManajemen.

Supervisory Board DewanPengawas

The Supervisory Board oversees and advises the Management Board in its management of the business. It appoints the membersoftheManagementBoard,andtogetherwiththeManagementBoard,drawsupitslong-termsuccessionplans.MajordecisionsaffectingthebankrequireSupervisoryBoardapproval.TheSupervisoryBoardspecifiestheinformationand reporting duties of the Management Board. In addition totheMediationCommittee,whichistobeformedasalegal requirement, the Supervisory Board has established a Chairman’s Committee, Audit Committee, Risk Committee and Nomination Committee.

DewanPengawasmengawasidanmemberikannasihatkepadaDewanManajemendalampengelolaanbisnis.DewaninimengangkatparaanggotaDewanManajemen,danbersamadenganDewanManajemen,menyusunrencanapenggantianjangkapanjang.KeputusanbesaryangmempengaruhibankmemerlukanpersetujuanDewanPengawas.DewanPengawasamenentukaninformasidantugaspelaporanDewanManajemen.SelaindariKomiteMediasi,yangdibentuksebagaipersyaratanwajib,DewanPengawasjugatelahmembentukKomiteKetua,KomiteAudit,Komite Risiko dan Komite Nominasi.

Page 18: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�8 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Performance-Related Compensation KompensasiyangBerkaitandenganKinerja

The compensation of the Management Board members is aligned,primarily,tothebank’sactualfinancialperformance,theratiobetweenourtotalshareholderreturnandthecorrespondingaveragefigureforaselectedgroupofpeercompaniesonatwo-yearcomparison,segmentalresultsinsomecases,aswellastheBoardMember’sindividualperformance. The largest part of the variable compensation componentsisawardedonadeferredbasis,issubjecttoclawbackanddeterminedtoareasonableextentbythesustained performance of Deutsche Bank, thereby taking account of both negative and positive developments.

KompensasiparaanggotaDewanManajemendiselaraskan,khususnyapadakinerjakeuanganbankyangsebenarnya,rasioantara pendapatan total pemegang saham dan angka rata-rata yang terkait untuk grup tertentu perusahaan peer dalam perbandingan dua tahun, hasil segmentasi dalam beberapa kasus,sertakinerjaindividuAnggotaDewan.Sebagianbesarkompensasi variabel diberikan berdasarkan tangguhan, yangdiaturolehclawbackdanditentukansepantasnyaolehkinerjabertahanDeutscheBank,dengandemikianmempertimbangkan perkembangan yang negatif maupun positif.

Members of the Supervisory Board receive compensation thatcomprisesafixedcomponentandavariablecomponentbasedonthecompany’slong-termperformance,aswellas a dividend-related bonus. The chairs and members of the Supervisory Board’s Committees, and the chair and deputy chair of the Supervisory Board, receive additional compensation. In addition, the members of the Supervisory Boardareawardedmeetingfeesandarealsocoveredbyadirectors’andofficers’liabilityinsurancepolicy(D&O)takenout by Deutsche Bank.

ParaanggotaDewanPengawasmenerimakompensasiyang terdiri dari komponen tetap dan komponen variabel berdasarkankinerjaperusahaanjangkapanjang,sertabonusterkaitdengandividen.KetuadanparaanggotaKomiteDewanPengawassertaketuadanwakilketuaDewanPengawasmemerima kompensasi tambahan. Selain itu, para anggota DewanPengawasdiberikanuangrapatdanjugamemperolehpolisasuransitanggung-jawabdirekturdanpejabatyangditutup oleh Deutsche Bank.

The compensation of each member of the Management BoardandtheSupervisoryBoard,aswellasthestructureofour remuneration system, are published in the Compensation Report.

KompensasisetiapanggotaDewanManajemendanDewanPengawas,sertastruktursistemremunerasikamidiumumkandalam Laporan Kompensasi.

FinancialReportinginCompliancewithInternationalStandards

Pelaporan Keuangan sesuai dengan Standar Internasional

Shareholders and the public are regularly kept up to date, above all, through the Annual Report including the ConsolidatedFinancialStatements,aswellastheInterimReports. Deutsche Bank Group’s reporting is in accordance withInternationalFinancialReportingStandards(IFRS).Thisprovides for a high degree of transparency and facilitates comparabilitywithourinternationalpeers.

Para pemegang saham dan masyarakat umum secara berkala dikinikan, terutama, melalui Laporan Tahunan termasuk Laporan Keuangan Konsolidasi, serta Laporan Interim. Pelaporan Grup Deutsche Bank sesuai dengan Standar Pelaporan Keuangan Internasional (International Financial ReportingStandards/IFRS).Halinimemberikantingkattransparansi yang tinggi dan memfasilitasi perbandingan dengan peer internasional kami.

Declaration of Conformity Deklarasi Kesesuaian

On January 5, 20�0, the Management Board and the Supervisory Board amended the annual Declaration of Conformityinaccordancewith§161oftheGermanStockCorporationAct.Thiswascarriedoutbeausethedirectors’andofficers’liabilityinsurancepolicy(D&O)nowalsohasa deductible for the members of the Supervisory Board. As a result,DeutscheBanknowcomplieswithoutexceptionwiththe recommendations of the Government Commission’s German Corporate Governance Code.

Padatanggal5Januari2010,DewanManajemendanDewanPengawasmerubahPernyataanKesesuaiantahunansesuaidengan pasarl �6� Undang-Undang Korporasi Saham Jerman. HalinidilakukankarenapolisasuransikewajibandirekturdanparapejabatsekarangjugamempunyaideductiblebagiparaanggotaDewanPengawas.Sebagaiakibatnya,DeutscheBanksekarang mematuhi tanpa pengecualian dengan rekomendasi Komisi Pemerintah German Corporate Governance Code.

Our complete Corporate Governance Report and the annual corporate governance statement for 2009 respectively are availableontheInternetatwww.deutsche-bank.com/corporate-governance,togetherwithotherdocumentsonDeutsche Bank’s corporate governance, such as the terms of reference for the Management Board, the Supervisory Board and its committees.

Laporan Tata Kelola Perusahaan kami yang lengkap dan laporan tata kelola perusahaan tahunan untuk tahun 2009 masing-masingtersediadalamInternetpadawww.deutsche-bank.com / corporate-governance, bersama dengan dokumen lain mengenai tata kelola Deutsche Bank, seperti ketentuan bagiDewanManajemendanDewanPengawassertaparakomitenya.

Page 19: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �9

We continuously check our corporate governance in light ofnewevents,statutoryrequirementsanddevelopmentsin domestic and international standards, and make the appropriateadjustments.

Kami terus menerus mengecek tata kelola perusahaan kami sehubungandengankejadianbaru,persyaratanperaturandanperkembangan dalam standar domestik dan internasional, dan melakukan perubahan yang sesuai.

E. Added Value for our Stakeholders E. Nilai Tambah bagi para Stakeholder kami

Shareholders /Para Pemegang Saham

Clients /Para Nasabah

Staff/Karyawan

Society /Masyarakat

Withcourageandpassionforthebenefitofourshareholders,customers,staffandthecommunity

Dengan keberanian dan semangat untuk memberikan manfaatkepadaparapemegangsaham,karyawankamisertamasyarakat

In 2009, Deutsche Bank demonstrated its strength in the face oftheworstfinancialcrisisfordecades.Ourshareholders,ourclients,ourpeople,andthecommunitiesinwhichweoperateallbenefitedfromthis.However,theeconomicenvironmentisstill fragile, and a number of challenges still lie ahead.

Dalam tahun 2009, Deutsche Bank membuktikan kekuatannya dalam keadaan krisis keuangan terburuk selama decade. Para pemegangsaham,kliendankaryawankami,masyarakatdimana kami beroperasi semua memperoleh manfaat dari hal ini. Namun,lingkunganekonomimasihtetaprapuhdansejumlahtantangan masih tetap harus dihadapi.

Shareholders Para Pemegang Saham

Thedeclinesinvaluesustainedbyourownersintheimmediateaftermathofthecrisishavebeensignificantlyrecoupedthankstoastrongrecoveryinprofitabilityandsharepricein2009.We are consolidating the competitive advantage gained over ourcompetitorsbycontinuingtofocusoncost-efficiencyand by concentrating on products that are aligned to the needs of our customers. Our business model aims to deliver sustainable success; a strong capital base, and extensive risk management,whichsafeguardsourshareholders’assetsand our company’s reputation, are essential elements of this model.

Penurunan nilai yang diperoleh oleh para pemilik kami dalamjangkawaktusegerasetelahkrisistelahmembaikkembalisecarasignifikan,terimakasihpadapemulihankuat dalam laba dan harga saham dalam tahun 2009. Kami mengkonsolidasikan manfaat persaingan yang diperoleh melebihi para pesaing kami dengan terus berfokus pada efisiensibiayadandenganberkonsentrasipadaprodukyang diselaraskan dengan kebutuhan para nasabah kami. Tujuanmodelbisniskamiuntukmencapaikeberhasilanyangbertahan, dasar modal yang kuat dan pengelolaan risiko yang besifatekstensif,yangmenjagaasetparapemegangsahamkami dan reputasi perusahaan kami merupakan unsur penting model ini.

Customers Nasabah

Inadifficultenvironment,weactasareliablepartnertoourcustomers,andwehaveprovedourabilitytoprovideconstructivesolutionswhicharetailoredtotheirindividualfinancialposition.Morethanever,weseekpersonaldialoguewithourcustomersandrecognisetheirdesirefortransparentbanking products that are easy to understand. Our customers benefitdirectlyfromtheexperiencewehavegainedindealingwiththerecentcrisis.Trust,expertadviceandtheabilitynotonly to understand our customers’ needs but also to meet themwithfirst-classsolutionsbenefitsbothparties:ourcustomers’successistheessentialbasisofourownsuccess.

Dalam lingkungan yang sulit, kami bertindak sebagai mitra yang dapat diandalkan bagi para nasabah kami, dan kami menyediakan kembampuan kami untuk memberikan solusi yang membangun yang disusun khusus bagi posisi keuangan individu mereka. Lebih dari sebelumnya, kami melakukan dialog pribadi dengan para nasabah kami dan mengetahui keinginan mereka mengenai produk perbankan yang transparan yang mudah dimengerti. Para nasabah kami memperoleh manfaat langsung dari pengalaman yang kamiperolehdalammenanganikrisisyangbaruterjadi.Kepercayaan, nasihat ahli dan kemampuan bukan hanya untukmengertikebutuhanparanasabahkamitetapijugamemberikan kepada mereka solusi kelas satu memberikan manfaat kepada kedua belah pihak: keberhasilan para nasabah kami merupakan dasar yang penting bagi keberhasilan kami.

Page 20: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

20 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Staff Karyawan

Ifwehaveemergedstrongerfromthecrisis,itisfirstandforemostthankstoourhighlycompetentstaff,withtheirskill,their commitment and their performance culture. The diversity ofourstaffhelpsustounderstandbetterandfasternotonlyour diverse customer base, but also the risks and trends of the globalizedworld.Weareparticularlyfocusedoneliminatingoutdated stereotypes in order to ensure equal opportunities in theworkplace.

Apabila kami telah muncul lebih kuat setelah krisis, terima kasihkamiterutamapadaparakaryawankamiyangberkompetensi tinggi, dengan keahlian mereka, komitmen merekadanbudayakinerjamereka.Stafkamiyangberagammembantu kami untuk mengerti lebih baik dan lebih cepat bukanhanyanasabahkamiyangberagam,tetapijugarisikodan kecenderungan dunia yang mengglobal. Khususnya kami berfokus untuk menghapus stereotype kuno untuk memastikankesempatanyangsamaditempatkerja.

Community Masyarakat

Weseeourselvesaspartofsocietyand,inreturn,werespectitsperceptionofus.Itisthusinourowninteresttotakeoursocial responsibility very seriously and to contribute to tackling social problems. This goes far beyond our role as employer and taxpayer, and traditional engagement for social and cultural issues. It also means taking concrete measures and making our voice heard on the threats to climate change or possible solutionsforthefinancialcrisis.

Kami melihat diri kami sendiri sebagai bagian dari masyarakat, sebaliknya, kami menghargai persepsi masyarakat mengenai kami. Sehingga untuk kepentingan kami sendiri kamimempunyaitanggung-jawabsosialyangseriousdanmemberikan kontribusi untuk menangani masalah sosial. Halinijauhmelebihiperankamisebagaipemberikerjadanpembayarpajak,danpenanganantradisionalmasalahsosialdanbudaya.Halinijugaberartimengambiltindakannyatadan membuat suara kami didengar mengenai ancaman perubahan cuaca dan solusi yang mungkin dilakukan atas krisis keuangan.

Page 21: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 2�

Shareholders Para Pemegang Saham

Adividendeveninthedifficultmarketenvironment Dividen meskipun dalam keadaan pasar yang sulit

Structural Data /Struktural Data

2009 2008 2007

Number of shareholders /Jumlah pemegang saham

586.295 58�.938 360.785

ShareholdersbytypeIn%ofsharecapital� /PemegangsahamGrupdalam%modalsaham�

Institutional(includingbanks)/Institusi(termasukbank)

74 71 86

Private /Perorangan

26 29 �4

RegionalbreakdownIn%ofsharecapital� MenurutWilayahdalam%modalsaham�

Germany /Jerman

46 55 45

EuropeanUnion(excludingGermany)/UniEropa(diluarJerman)

3� 25 3�

Switzerland/Swiss

6 7 9

U.S.A / Amerika Serikat

�6 �� �3

Other / Lain-lain

� 2 2

Key Figures / Angka-Angka Kunci

2009 2008 2007

Change in total return of Deutsche Bank Share2 /Perubahan pendapatan dari saham Deutsche Bank2

(79.4)% (66.8)% (8.6)%

Averagedailytradingvolume(inmillionshare)Rata-ratavolumeperdaganganharian(dalamjutaansaham)

7.6 9.� 6.�

Dividendpershareforthefinancialyear(inEuro)Devidenpersahamuntuktahunbuku(dalamEuro)

0.753 0.50 4.50

SpecialProjects/Proyek Khusus

Capital Increase/ CapitalincreaseinkindinMarchof50millionsharesinconnectionwiththeacquisitionofaminoritystake in Deutsche Postbank AG/

Tambahan modal TambahanmodaldibulanMaretsebesar50jutasahamsehubungandenganakuisisisahamminoritas di Deutsche Postbank AG.

Investor Surveys Regular analyses of institutional investors’ perception of Deutsche Bank to gauge the Deutsche Bank share’s attractiveness as an investment /

Survei Investor Analisa berkala mengenai persepsi investor institusi atas Deutsche bank untuk mengetahui apakah saham Deutsche Bank merupakan investasi yang menarik.

Request to shareholders Inconjunctionwithapricedraw,weaskedShareholdersfortheirpermissiontosendthemallAGMdocuments by electronic media /

Page 22: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

22 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Permintaan kepada pemegang saham

Berkaitandengankompetisiberhadiah,kamimemintaijinpadaparapemegangsahamuntukmengirimkan kepada mereka dokumen Rapat Umum Tahunan melalui media elektronik.

Investor Day InvestormeetingswithmembersoftheManagementBoardandtheGroupExecutiveCommitteeinDecembertodiscussthenewphaseofDeutscheBank’smanagementagenda/

Hari Investor InvestorbertemudengananggotadewanmanajemendangrupkomiteexecutivedibulanDesemberuntukmembicarakantahapanbarutentangagendamanajemenDeutscheBank.

� Figures rounded / Angka sesudah pembulatan2 SharepricebasedonXetra/ HargasahamberdasarkanXetra3 Orderbook Statistics4 Proposal for Annual General Meeting on May 26, 2009 / Diusulkan dalam Rapat Umum Tahunan pada 26 May 2009

Page 23: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 23

Clients Para Nasabah

Strong client relationships: more important than ever Hubungan yang erat dengan nasabah: sangat penting saat ini

Struktural Data /Struktural Data

2009 2008 2007

Numberofclients(rounded)/JumlahNasabah(dibulatkan)

Corporate and Investment Bank Corporate dan Investment Bank

55,�00 53,�00 56.900

Private Clients and Asset Management/ Private Clients dan Asset Management

Private&BisnisClientAsset&WealthManagement /NasabahPerorangan&BisnisAssetandWealthManagement

�4.600.000 �4.600.000 �3.800.000

Retail Asset Management�

(Jerman,Luxemburg)/Retail Asset Management� (Jerman, Luxemburg)

4.�50.000 3.4�0.000 2.926.000

Institutional Asset Management /Institutional Asset Management

2.300 2.300 2.400

Private Wealth Management2 /Private Wealth Management2

78,000 92.000 90,000

Key Figures /Angka Angka Kunci

2009 2008 2007

Corporate and Investment BankCorporate dan Investment Bank

Euromoney Poll of Polls ranking /Euromoney Poll of Polls ranking

2 �

Euromoney Primary Debt Poll, ranking /Euromoney Primary Debt Poll, ranking

3 � 2

EuromoneyFXPoll,ranking/EuromoneyFXPoll,ranking

� � �

EuromoneyAwardsforExcellence,jumlahPenghargaan yang dimenangkan /EuromoneyAwardsforExcellence,jumlahPenghargaan yang dimenangkan

�5 2� 3�

RiskAwards/RiskAwards

2 3 -

Private Clients dan Asset Management /Private Clients dan Asset Management

FundAwards3 for DWS Investasi as a gourp winner/FundAwards3 untuk Investasi DWS sebagai pemenang grup

Jerman / Jerman - 2 2

Austria / Austria - - �

Swiss/Swiss - - �

Deutsche Insurance Asset Management

Best Global Insurance Asset Manager � � -

Page 24: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

24 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

SpecialProjects/Proyek Khusus

Corporate and Investment Bank /Corporate dan Investment Bank

DeutscheBankformsjointventurewithShanxiSecuritiesCo.inthesecuritiesbusinessinChina.Deutsche Bank membentuk perusahaan patungan dengan Shanxi Securities dalam bisnis sekuritas di China.

FidelityoffersretailinvestorsaccesstoDeutscheBank’sinitialpublicofferingsandfollow-onissues. SelalumenawarkanaksesritelkepadainvestoruntukpenawaranawalpublikDeutscheBank dan tindak-isu.

GlobalTransactionBankingopensofficesinKiev,UkraineandTianjin,China.GlobalTransactionBankingmembukakantorbarudiKiev,UkrainadanTianjinChina.

Acquisition of Dresdner Bank AG’s Global Agency Securities Lending business.Akuisisi Dresdner Bank Global Agency Securities .

Private Clients and Asset Management /Nasabah Private dan Aset Manajemen

PrivateWealthManagementopensofficeinSt.Moritz,Switzerland.PembukaankantorPrivateWealthManajemendiSt.MoritzSwitzerland.

StartofcooperationwithDeutschePostbankAG.DimulainyakerjasamadenganDeutschePostbankAG

InNewYork,launchoftheworld’sfirstreal-timecarboncounterthatdisplaysgreenhousegasesInNewYork,launchoftheworld’sfirstreal-timecarboncounterthatdisplaysgreenhouse gases in the atmosphere. /DiNewYork,diluncurkannyapertamakalididuniareal-timecarbonyangmemperlihatkangas rumah kaca di atmosfer.

�. Number of accounts. / Jumlah rekening2. NumberofrelationshipsexcludingPrivateClientsServices(U.S.A)/ JumlahhubungandiluarPrivateClientService(Amerika)3. Decline due to change in counting / Penurunan karena perubahan perhitungan4. 2009 not conducted / 2009 tidak ada5. ByMorningstarandLipper,2007:Standard&Poor’s/OlehMorningstardanLipper,20076. ByReactionsMagazine/OlehmajalahReactions

Page 25: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 25

Staff ParaKaryawan

A solid employer during turbulent times Pemberikerjayangkuatselamamasabergejolak

Structural Data /Data Struktural

2009 2008 2007

Staff(fulltimeequivalents)� /Karyawan(kerjapenuhwaktuatauyangsetara)�

77.053 80.456 72.291

Divisions/ Private Clients and Asset Management /Private Clients and Asset Management

39,8% 40,2% 39,3%

Divisi Corporate and Investment Bank2 /Korporasi dan Investment Bank2

18,4% 18,7% 21,1%

Infrastructure/Regional Management/Infrastruktur/RegionalManajemen

41,8% 41,1% 39,0%

Germany /Jerman

35,5% 34,7% 35,5%

Regions /Wilayah

Europe(excludingGermany),MiddleEastandAfrica/Eropa(selainJerman),TimurTengahdanAfrika

28,6% 28,7% 28,1%

Americas /Amerika

14,5% 15,3% 17,2%

Asia/Pasific/Asia/Pasifik

21,4% 21,3% 19,2%

Qualifications3 /Kualifikasi3

University degree /BerijasahUniversitas

63,5% 64,0% 64,4%

Highschoolcertificate/BerijasahSekolahMenengahAtas

19,1% 17,3% 17,4%

Other school degrees /Ijasahsekolahlainnya

17,4% 18,7% 18,2%

Age3 /Usia3

Up to 24 years /Sampai 24 tahun

8,4% 9,9% 10.0%

25-34 years25-34 tahun

35,0% 35,5% 35,2%

35-44 years35-44 tahun

32,2% 31,7% 32,3%

45-54 years45-54 tahun

19,0% 17,9% 17,9%

Over 54 yearsDiatas 54 tahun

5,4% 5,0% 4,6%

Key FiguresAngka-angka Kunci

2009 2008 2007

Employee Commitment IndexIndeksKomitmenKaryawan

77 74 71

EmployeeleavingthebankfornewjobKaryawanmengundurkandirikarenabekerjaditempatlain

4.8% 7.3% 8.4%

Training(expensesin€million)Pelatihantingkatatas(biayaperkaryawandalamEUR)

86 ��4 ��5

Page 26: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

26 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Apprenticeshipprograms(expensesin€milion)ProgramMagang(biayadalamjutaEUR)

4� 4� 4�

SpecialProjectsProyek Khusus

ATLAS program “Accomplished Top Leaders Advancement Strategy”Program ATLAS “Accomplished Top Leaders Advancement Strategy

InitiativeofGroupExecutiveCommitteeunderthepatronageofJosefAckermann,whichaimstoincreasethepoolofwomeneligibleforthemostseniorpositionsinthefirm./InisiatifGrupKomiteEksekutifdibawahperlindunganJosefAckermann,yangbertujuanuntukmeningkatkanjumlahwanitayangberhakuntukposisipalingseniordiperusahaan.

dbworldwidecover/Perlindungan DB seluruh dunia

Worldwidecoverage24hoursadayforbusinesstripsabroadwithregardtomedicalandsecurityservices /Cakupanseluruhduniaselama24jamsehariuntukperjalananbisniskeluarnegeriberkaitandengan pelayanan kesehatan dan keamanan .

1. Staff(fulltimeequivalent)=totalheadcountadjustedproportionatelyforpart-timestaf,excludingapprenticesandinterms./ Karyawan(bekerjapenuhwaktu)=totalheadcountdisesuaikandengankaryawanparuhwaktu,selainpesertamagangdan

intern2. Including Corporate Investment. / Termasuk Corporate Investment3. Numberofstaff(headcount)/ Jumlahstaf(headcount)4. Basisofcalculationadjusted/ Dasar perhitungan yang disesuaikan

Page 27: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 27

Structural Data /Data Struktural

2009 2008 2007

NumberofcountriesinwhichDeutscheBankoperates(Includingoffshoresites)/JumlahnegaratempatDeutscheBankberoperasi(termasukdiluarnegeri)

72 72 76

KeyFigures(in€milion)/Angka-angkakunci(dalamjutaEUR)

2009 2008 2007

Spending by Deutsche Bank for social responsibility activities� /PengeluaranDeutscheBankuntukaktivitastanggungjawabsosial�

Thereof /Terdiri dari :

74,8 75,9 86,2

Deutsche Bank Americas Foundation /Deutsche Bank Americas Foundation

9,5 8,8 �0,0

Deutsche Bank Corporate Social Responsibility UK /Deutsche Bank Corporate Social Responsibility UK

4,7 4,3 5,0

Deutsche Bank Asia Foundation /Deutsche Bank Asia Foundation

3,7 3,7 2,6

SpendingbyendowedDeutscheBankfoundations/Pengeluaran dengan sumbangan yayasan Deutsche Bank

6,3 6,4 6,6

Deutsche Bank Foundation /Yayasan Deutsche Bank

4,9 5,0 5,4

Other Foundatios /Yayasan Lain

�,4 �,4 �,2

Total 8�,� 82,3 92,8

SpecialProjectsProyek Khusus

Solar energyEnergi Surya

Participationasoneof13partnersinDIIGmbH,whichdrivestherealizationoftheinnovative“Desertec”solarenergyprojectPartisipasi sebagai salah satu dari �3 mitra di DII GmbH, yang mendorong realisasi proyek inovatif “Desertec” energi surya

Promoting educationPromosi Pendidikan

Expansionofthe“FinancialLiteracy”programinGermany(1,000newinstructors).Perluasanprogram“MengertiKeuangandiJerman(1.000instrukturbaru).

MicrofinancefundDana keuangan mikro

PlacementofFINCAMicrofinanceFundB.V.,thefirst-eversinglemicrofinancesubordinateddebtdeal(U.S.$21.2million).Penempatan Dana Keuangan Mikro di FINCA BV, keuangan mikro pertama kali tunggal utang subordinasi(US$21.2juta).

Concert in InternetKonser di Internet

Support of the Berliner Philharmoniker’s innovative “Digital Concert Hall”.Dukungan dari Berliner Philharmoniker yang inovatif “Digital Concert Hall”.

TheatreprojectProyek Teater

PlayingShakespearewithDeutscheBank:in-schoolworkshops,learningmaterialsand10,000free tickets for students.BermainShakespearedenganDeutscheBank:workshopdisekolah,materipembelajarandan10.000tiketgratisbagisiswa.

Society Masyarakat

Building social capital Membangun modal sosial

Page 28: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

28 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Deutsche Bank AG Indonesia

Page 29: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 29

A. General information A. Informasi Umum1. OwnershipandManagement 1. KepemilikandanManajemen

DeutscheBankAG–IndonesianBranches(the“Bank”)is an unincorporated branch of Deutsche Bank AG, headquartered in Frankfurt, Germany. Established by approvalofMinisterofFinancewithitsletterNo.D.15.6.2.30 dated �8 March �969, the Bank is located at Deutsche BankBuilding,Jl.ImamBonjol80inJakarta.ItoperationscomprisedofJakartaandSurabayabranchoffices.Thelegal status of Deutsche AG – Surabaya Branch is that of a sub-branch of Deutsche Bank AG – Jakarta Branch.

As an unincorporated branch of Deutsche Bank AG, the Bank in Indonesia is ultimately part of the Deutsche Bank Group,whichhasemployeesin72countriesthroughouttheworld.

Cabang-cabangDeutscheBankAG–Indonesia(“Bank”)adalah cabang Deutsche Bank AG, yang berkantor pusat diFrankfurt,Jerman.DidirikanberdasarkanpersetujuanMenteri Keuangan dengan surat No. D.�5.6. 2.30 tanggal �8 Maret �969. Bank berlokasi di Gedung Deutsche Bank, Jl.ImamBonjol80,Jakarta.Operasionalbankterdiridari kantor cabang Jakarta dan Surabaya. Status hukum Deutsche Bank AG – Cabang Surabaya Branch adalah cabang pembantu Deutsche Bank AG – Cabang.

Sebagai cabang Deutsche Bank AG, Bank di Indonesia merupakan bagian dari Grup Deutsche Bank, yang memilikikaryawandi72negaradiseluruhdunia.

Local management executives for the Bank in Indonesia include:

EksekutifmanajemenlokalBankdiIndonesiatermasuk:

SureshLilaramNarang-ChiefCountryOfficer,Indonesiaand Head of Global Markets, Indonesia With a banking career spanning more than 30 years, SureshwasappointedChiefCountryOfficerinSeptember200�, and is responsible for the overall management of the local Indonesian franchise. Suresh is also Head of the Global Markets business and Treasury.

SureshLilaramNarang-ChiefCountryOfficerIndonesiaand Head of Global Markets, Indonesia Dengan karir di bidang perbankan selama lebih dari 30 tahun,SureshdiangkatsebagaiChiefCountryOfficersejakSeptember2001,danbertanggungjawabatasmanajemenkeseluruhandarikantor-kantordiIndonesia.Sureshjugapimpinan bisnis Global Markets dan treasury.

AshokKumar-ChiefOperatingOfficerIndonesiaAshokbeganhisbankingcareerin1979whenhejoinedStateBankofIndia.NineyearslaterhejoinedDeutscheBank, in various roles in India, Singapore and the United KingdombeforebeingappointedChiefOperatingOfficer,Indonesia in mid-2008.

AshokKumar-ChiefOperatingOfficerIndonesiaAshokKumarmengawalikarirperbankannyapadaInstitusiKeuangantahun1979ketikabeliaubergabungdenganStateBankofIndia(SBI)diIndia.Sembilantahunkemudian beliau bergabung dengan Deutsche Bank AG(DB)dalamberbagaikapasitasdiIndia,SingapuradanInggrissebelumdiangkatChiefOperatingOfficerIndonesia, pertengahan tahun 2008.

Page 30: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

30 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

BenjaminSales-HeadofFinanceIndonesiaHavingjoinedDeutscheBankin2004,BenjaminwasappointedHeadofFinance,IndonesiainSeptember2007,having held the same position for Deutsche Bank’s Manila branch for 3 years. With more than 20 years industry experience,BenjamincommencedhiscareerwiththePhilippine Deposit Insurance Corporation.

BenjaminSales-HeadofFinanceIndonesiaBergabungdenganDeutscheBanktahun2004,Benjamindiangkat sebagai Pimpinan Bagian Keuangan, Indonesia bulanSeptember2007,setelahmemegangposisiyangsama di Deutsche Bank cabang Manila selama 3 tahun. Denganlebihdari20tahunpengalamanindustri,Benjaminmemulai karirnya pada Philippine Deposit Insurance Corporation.

Volker Roland Bromund - Head of Global Banking Coverage Division IndonesiaVolkerwasappointedHeadofGlobalBankingCoverage,Indonesiain2004.Withacareerspanningmorethan17yearsatDeutscheBank,VolkerhasworkedfortheBankin various positions in Nuremberg, Esslingen, Kirchheim, Malaysia, Indonesia and Hong Kong prior to his current role.

Volker Roland Bromund - Head of Global Banking Coverage Division IndonesiaVolker diangkat sebagai Pimpinan Global Banking Coverage, Indonesia dalam tahun 2004. Dengan karir lebih dari17tahundiDeutscheBank,VolkertelahbekerjabagiBank dalam berbagai posisi di Nuremberg, Esslingen, Kirchheim, Malaysia, Indonesia dan Hong Kong sebelum beliau memegang posisi sekarang.

DewiYahya-HeadofPrivateWealthManagementHavingworkedforDeutscheBanksince1991,Dewiwasappointed to her current role as Head of Private Wealth ManagementinApril2008.Priortothis,DewiwasaSeniorRelationshipManageroverseeingmajorkeyclientrelationshipsandhasbroadexperiencewithinDeutscheBank in areas including Operations, Customer Service and Private Banking

DewiYahya-HeadofPrivateWealthManagementSetelahbekerjauntukDeutscheBanksejaktahun1991,DewidiangkatmenjadiPimpinanPrivateWealthManagement, posisinya yang sekarang, bulan April 2008.Sebelummenjabatposisiini,DewiadalahSeniorRelationshipManagermembawahihubungandengannasabah utama yang besar di Deutsche Bank di berbagai bidang termasuk Operasional, Layanan Nasabah dan Private Banking.

MigiR.Byaktika–CountryComplianceOfficerMigijoinedDeutscheBankinFebruary2007.MigiwasappointedasComplianceDirectorinJune2007andbecame member of local management executives in September2008.PriortojoiningDeutscheBank,MigiworkedforPTAsuransiJiwaManulifeIndonesia.

MigiR.Byaktika–CountryComplianceOfficerMigi bergabung dengan Deutsche Bank pada Februari 2007.MigidiangkatsebagaiDirekturKepatuhanpadabulanJuni2007danmenjadianggotaeksekutifmanajemenlokalpadabulanSeptember2008.SebelumbergabungdenganDeutscheBank,MigibekerjadiPTAsuransiJiwaManulifeIndonesia.

2. Management Strategy and Policy 2. StrategidanKebijakanManajemen

DeutscheBankisaleadingglobalinvestmentbankwithastrongandprofitableprivateclientsfranchise.AleaderinGermanyandEurope,thebankiscontinuouslygrowingin North America, Asia and key emerging markets. With 77.053employeesin72countries,DeutscheBankoffersunparalleledfinancialservicesthroughouttheworld.The bank competes to be the leading global provider offinancialsolutionsfordemandingclientscreatingexceptional value for its shareholders and people.

Deutsche Bank adalah investment bank global terkemuka denganwaralabanasabahindividuyangkuatdanmenghasilkan laba. Sebagai pemimpin di Jerman dan Eropa, bank terus berkembang di Amerika Utara, Asia danpasarberkembangutamalainnya.Dengan77.053karyawandi72negara,DeutscheBankmenawarkanlayanan keuangan yang tidak tertandingi di dunia. Bank berkompetisiuntukmenjadipenyediasolusikeuanganglobal terkemua bagi nasabah yang penuh tuntutan dan menciptakan nilai yang sangat tinggi bagi para pemegang saham dan masyarakat.

In Indonesia, Deutsche Bank continues to focus on its core businesses in both the Corporate and Investment Bank and Private Clients and Asset Management divisions. These include Global Markets, Global Banking and Transaction Banking,PrivateWealthManagementaswellasPrivate&Business Clients.

Di Indonesia, Deutsche Bank terus berfokus pada bisnis inti baik di divisi Corporate dan Investment Bank serta Aset Manajemen.TermasukGlobalMarkets,GlobalBankingdan Transaction Banking, Private Wealth Management sertaNasabahIndividu&Bisnis.

Page 31: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 3�

3. Business Development 3. Perkembangan Bisnis

Business Activities Aktivitas Bisnis

MajorbusinessactivitiesoftheIndonesiaBranchrelatetothe Global Markets, Global Transaction Banking and Private Banking business. The investment banking platform, in particular the Global Markets division, continues to be themaindriveroffranchiserevenues,followedbyGlobalTransaction Banking and Private Banking.

Aktivitas bisnis utama di Cabang Indonesia terkait dengan Global Markets, Global Transaction Banking dan bisnis Private Banking. Platform perbankan investasi, khususnya divisi Global Markets terus merupakan penghasil pendapatanwaralabautama,diikutidenganGlobalTransaction Banking dan Private Banking.

Global Markets activities in Indonesia mainly involve sales, tradingandstructuringofawiderangeoffinancialmarketproducts, including government securities and corporate bonds,over-the-counter(OTC)derivatives,foreignexchange, and money market instruments. The Bank aims tomaintainitsleadingpositioninthefixedincomemarketand help develop the local debt market, particularly in terms of a developing a credible yield curve to help extend duration in the debt market.

Aktivitas Global Markets di Indonesia terutama melibatkan penjualan,perdagangandanstrukturisasirangkaianproduk pasar keuangan yang luas, termasuk surat berharga pemerintah dan obligasi korporasi, derivatif over-the-counter(OTC),valutaasingdaninstrumenpasaruang.Bankbertujuanuntukmempertahankanposisinyayangmemimpin dalam pasar pendapatan tetap dan membantu mengembangkan pasar hutang lokal, khususnya dalam hal mengembangkan kurva imbal hasil yang dapat diandalkan untukmembantumemperpanjangdurasidebtmarket.

Financial Performance Kinerjakeuangan

Inthecourseof2009,wesawanotableupturninthefinancialmarketsincontrasttotheunstableandchallengingtimesof2008.Duringthefirstquarterof2009,a run over of the previous year’s volatility persisted but wasfollowedbyaperiodofstabilizationandthenrecoverytowardstheendoftheyear.

Selama tahun 2009, kami melihat kenaikan yang berarti dalam pasar keuangan dibandingkan dengan masa-masa yang tidak stabil dan menantang di tahun 2008. Selama kuartal pertama tahun 2009, pengulangan volatilitas tahun sebelumnya tetap bertahan tetapi diikuti dengan periode stabilisasidankemudianpemulihanmenjelangakhirtahun.

Upon these conditions, the bank turned in revenues of IDR1,760billionandapre-taxprofitofIDR949billion,resultingtoaReturnonEquity(ROE)of19%,andReturnonAssets(ROA)of5.7%,bothofwhichcomparefavorablyto local peers.

Berdasarkan keadaan ini, bank menghasilkan pendapatan sebesarRp1.760miliardanlabasebelumpajaksebesarRp949miliar,yangmengakibatkanReturnonEquity(ROE)sebesar19%,danReturnonAsset(ROA)sebesar5,7%,keduanya lebih baik daripada peer lokal.

SalesandTradingoffinancialinstrumentscontinuedominate the revenue source. Market positioning and insights,coupledwithexceptionalclientserviceandteamworkwerekeytosuccess.TheCustodybusinesspositionedwellforrenewedlocalandforeigninvestmentappetite,bringinginstreamsoffeestowardsthesecondhalf of the year. Commitment and excellent client services means the Bank continues to boast one of the largest domestic custodian business in the Indonesian market.

PenjualandanPerdaganganinstrumenkeuanganterusmendominasi sumber pendapatan. Posisi di pasar dan insight,ditambahdenganlayanankliendankerjasamatim yang sangat baik merupakan kunci keberhasilan. Bisnis Kustodian menempati posisi yang baik untuk appetite investasi lokal dan asing yang membaik, dengan demikianmembawapemasukanbiayamenjelangtengahtahun kedua. Komitmen dan layanan klien yang sangat memuaskan berarti Bank terus membanggakan bisnis kustodian domestik terbesar di pasar Indonesia.

Throughout 2009, the Bank directed attention to maintaining balance sheet discipline and reduction of risk weightedassets.Responsiblecostmanagementcontinuedtobeaprevailingthemeaswell.

Sepanjangtahun2009,Bankmengarahkanperhatiannyauntukmenjagadisiplinneracadanpenguranganasettertimbang menurut risiko. Pengelolaan biaya yang bertanggung-jawabjugaterusmerupakantemayangberlanjut.

Page 32: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

32 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Asaresult,theBankwasabletogeneratereturnsforlesserrisks taken. Thus, capital adequacy remained at very high levelswithCARaveraging40%duringtheyear.Thisshouldact as a cushion against market uncertainties in the future.

Sebagai akibatnya, Bank mampu menghasilkan pendapatan dengan mengambil risiko lebih sedikit. Dengan demikian, kecukupan modal tetap pada tingkat yangsangattinggidenganCARsekitar40%selamatahuntersebut.Halinidapatmenjadibantalanterhadapketidak-pastian pasar di masa mendatang.

Social responsibility TanggungjawabSosialKorporasi

AtDeutscheBankweviewCorporateSocial(CSR)responsibility as an investment in society, anchored on theprincipleof‘BuildingSocialCapital’.Thebank’sglobalandregionalCSRcommittmentisunderpinnedbyfivecore pillars: Social Investments; Education; Corporate Volunteering; Art and Music; and Sustainability.

DiDeutscheBankkamimelihattanggung-jawabSosialKorporasi(CSR)sebagaiinvestasidalammasyarakat,yangberlabuhpadaprinsip‘MembangunModalSosial’.Komitmen CSR global dan regional bank berpondasi pada lima tiang utama: Investasi Sosial; Pendidikan; PekerjaanSukarelaKorporasi;SenidanMusik;sertaKeberlangsungan.

InAsia,oureffortsourdirectedthroughtheDeutscheBankAsiaFoundation,nowinitsseventhyear.Workinginpartnershipwithnon--governmentorganisations(NGOs)localfoundationsandinconcertwithcommunityleadersaswellasgovernmentsandexpertprojectfacilitators,DBAF aims to identify community issues of greatest needs whichrequirefunding.

Di Asia, usaha kami diarahkan melalui Deutsche Bank Asia Foundation,sekarangdalamtahunyangketujuh.Bekerjabersama dengan organisasi yayasan lokal non-pemerintah (NGO)danbersamadenganparapemimpinmasyarakatserta para fasilitator pemerintah dan proyek ahli, DBAF bertujuanuntukmengidentifikasikanmasalahmasyarakatyang paling membutuhkan pendanaan.

In Indonesia, DBAF and Sampoerna Foundation launched launchedLombok’sfirstprofessionalteacherdevelopmentprogrammeon27thMay2009.This15monthprogrammeaims to provide professional teacher training in the district of West Lombok in Nusa Tenggara Barat. More than 300 teachers and principles from 32 schools in West Lombok areexpectedtobenefitfromthisinitiative.

Di Indonesia, DBAF dan Yayasan Sampoerna meluncurkan program pengembangan guru profesional pertama di Lombokpadatanggal27Mei2009.Program15bulaninibertujuanuntukmemberikanpelatihanbagiguruprofesionaldiwilayahLombokBaratdiNusaTenggaraBarat. Lebih dari 200 orang guru dan kepala sekolah dari 32 sekolah di Lombok Barat diharapkan memperoleh manfaat dari inisiatif ini.

AsumofUSD50thousandwasalsocommittedtothe reconstruction of a school damaged in the 2009 earthquake in Padang. In addition, for yet another year, DeutscheBankcontinuedtoprovidefinancialsupporttoYayasanKampusDiakoniaModern(KDM),in2009.KDMworksinpartnershipwiththeIndonesianGovernment,forthe‘PromotionofImprovedLearningOpportunitiesforStreet Children’. Deutsche Bank intends to continue its supportofKDMin2010aswell.

SejumlahUSD50ribujugadiberikanuntukpembangunankembali sekolah yang rusak dalam gempa bumi tahun 2009 di Padang. Selain itu, selama satu tahun lagi, Deutsche Bank meneruskan dukungan keuangan kepada YayasanKampusDiakoniaModern(KDM)dalamtahun2009.KDMbekerjasamadenganPemerintahIndonesiauntuk‘PromosiKesempatanBelajaryangMeningkatbagi Anak Jalanan’. Deutsche Bank bermaksud untuk melanjutkandukungankepadaKDMjugaditahun2010.

Page 33: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 33

“WarmwelcometoKDM.ThemanagementKDMandallofthekids here are so privileged to have you all here, you kind attention andcontributionwilldefnitelymakeourlivesdifferent...”

-SSBenyaminLumy(Benny)

AVisittoYayasanKampusDiakoniaModern(KDM)Pondok Gede, Bekasi, Indonesia, 0� March 20�0

Page 34: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

34 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

TOUR de KDMTouraroundKDMareashowingthefacilitiesledbythekids.PicturestakeinfrontofRumahKreatif(CreativeHouse)sponsoredbyDeatscheBank.

“WedohopethatthepartneshipbetweenDeutsche Bank and KDM can continue for a longer time...”

Thomas du Charme

“Thankyouforsharingyourlifewithus,evenonlyforacoupleofhours,wearelearningsomuch

from all of you...”

Thibaud de-Maintenant

Page 35: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 35

Our little contributions...

...willmeanalottotheirlives

photographedbydbphotographyclub(“nino”rizalbudiardjo&yunfatlitulang)*designedbysupranotoprajogo

Page 36: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

36 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

4. Information Technology 4. Teknologi Informasi

Inthefast-changingworldofInformationTechnology,there is increasing pressure on organizations to improveservicelevelsandcontinuouslyofferqualityproductstoclients,whilstsimultaneouslykeepingcostslow.Organisationsstrivecontinuouslytoachievethese goals through better management of their IT environment.DeutscheBankrecognisesthatwhilethis dynamic environment creates challenges, it also provides opportunities to enhance market share to those organisations that can deliver greater client satisfaction. Therefore, Deutsche Bank strives to position itself appropriately, and deliver to its clients a full-service model thatisrobust,reliable,efficient,scalable,andatpricedcompetitively.

Dalam dunia Teknologi Informasi yang bergerak cepat, terdapat tekanan yang meningkat terhadap organisasi untuk meningkatkan tingkat layanan dan terus menerus menawarkanprodukyangberkualitaskepadaparaklienmereka, sementara pada saat yang sama menekan agar biaya tetap rendah. Organisasi-organisasi terus menerusmencobauntukmencapaitujuaninimelaluipengelolaan lingkungan TI mereka dengan lebih baik. Deutsche Bank menyadari sementara lingkungan yang dinamisinimenciptakantantangan,jugamemberikankesempatan untuk meningkatkan pangsa pasar bagi organisasi yang dapat memberikan kepuasan yang lebih kepada kliennya. Oleh karena itu, Deutsche Bank berusaha untuk memposisikan dirinya sebagaimana mestinya dan memberikan kepada para klienya model layanan lengkap yangkuat,dapatdiandalkan,efisien,terukurdanpadaharga yang bersaing.

ThefollowingarethesomekeyaspectsthatarekeptinmindwhencreatingasoundITenvironment:

Aspekdibawahinimerupakanbeberapaaspekutamayang harus diingat ketika menciptakan lingkungan TI yang baik.

�. Risk Management: Management of risk is paramount in all banking functions, and the IT environment is not an exception. Risks need to be recognised, mitigated andmanagedbyputtinginplacespecificpoliciesthat determine standards for technology selection, implementation and management. Control procedures are required to ensure that the rules and policies areadheredto.Andregularauditsfollowtocheckcompliance to the policies and procedures.

�. Pengelolaan Risiko: Pengelolaan risiko sangat penting dalam semua fungsi perbankan, dan lingkungan IT bukan merupakan pengecualian. Risiko-risiko perlu dikenali, dimitigasi dan dikelola dengan menetapkan kebijakan-kebijakantertentuyangmenentukanstandar bagi pemilihan, pelaksanaan dan pengelolaan teknologi. Diperlukan prosedur pengendalian untuk memastikanagaraturandankebijakanditaati.Dan diikuti dengan audit berkala untuk mengecek kepatuhanpadakebijakandanprosedur.

2. Information Security: This is a key concern, not only of the banks themselves, but also of regulators. It isDeutscheBank’spolicytodealwithconfidentialinformation in a manner that protects its clients, the Bankanditsstaff.Dataintegrityandconfidentialityis secured through a variety of controls, including physicalchecks,robustpasswordcontrols,restrictionson access to intranet, and more.

2. Keamanan Informasi: Ini merupakan masalah utama,bukanhanyabagibanksendiri,tetapijugauntukregulator.KebijakanDeutscheBankadalahmenangani informasi rahasia dengan cara yang melindungi para klien, Bank dan staf bank sendiri. Keaslian dan kerahasiaan data diamankan melalui berbagaipengendalian,termasukpengecekanfisik,pengendalianpasswordyangkuat,pembatasanaksespada intranet, dan lain-lain.

3. State of Art Technology: Operating in a global environment makes it necessary to provide the state of art technology to clients.

3. Teknologi State of Art : Beroperasi dalam lingkungan global mengharuskan bank untuk menyediakan teknologi state of art bagi para klienya.

Deutsche Bank is committed to providing the highest level services to its clients.

Deutsche Bank berkomitmen untuk menyediakan tingkat layanan tertinggi kepada para kliennya.

Page 37: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 37

5. FutureSignificantEvents 5. Kegiatan Penting Di Masa Depan

Deutsche Bank Indonesia expects to increase its productofferingstothemarketwiththeapprovalofBankIndonesia.Apartfromreviewingitstraditionalbankingproducts,thebankwillalsoconsiderissuanceofstructuredproductsforwhich‘in-principle’approvalisexpectedtobeobtainedbythefirstquarterof2010.Thiswouldhelpenhancemarketshareandgrowbusiness.

Ontheoperationalfront,anewITsystemwillgoliveintimeforthesubmissionofthenewreportingrequirementunder the “LBU 2008”.

Deutsche Bank Indonesia berharap untuk meningkatkan penawaranprodukkepasardenganpersetujuanBankIndonesia.Selainmengkajiulangproduk-produkperbankantradisional,bankjugaakanmempertimbangkanuntukmenerbitkanprodukterstrukturdimana‘prinsip’persetujuandiharapkanakandiperolehpadakuartalpertama tahun 20�0. Hal ini akan membantu di dalam meningkatkan pangsa pasar dan mengembangkan bisnis. Selanjutnyadarisisioperasional,sistemTIyangbaruakandilaksanakansesuaidenganwaktunyauntukmengirimkanlaporan yang diperlukan sesuai dengan “LBU 2008”.

6. Branch/networking 6. Jaringan/kantor Cabang

InIndonesia,theBankmaintainstwobranchofficeslocated one each in Jakarta and Surabaya. Given its current businessmodel,thesetwoareappropriatetoconductitsbusiness in 20�0.

Di Indonesia, Bank memiliki dua kantor cabang yang masing-masing berlokasi di Jakarta dan Surabaya. Dengan model bisnis saat ini, kedua kantor cabang ini telah dapat memenuhi kebutuhan bisnis di tahun 20�0.

Page 38: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

38 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

B. Audited Financial Statements B. Laporan Keuangan Yang DiauditDeutsche Bank AG - Cabang IndonesiaLaporan Keuangan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008

Deutsche Bank AG - Indonesian Branches Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008

Isi Hal/Page

Contents

Laporan Auditor Independen ---------------------------------------

� Independent Auditor’s ----------------------------------------------------- Report

Neraca Gabungan3� Desember 2009 Dan 2008 --------------- 2 - 3

Combined Balance Sheets --------------- 3� December 2009 And 2008

Laporan Laba Rugi GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 ---------------- 4

Combined Statements Of Income Years Ended ---------------- 3� December 2009 And 2008

Laporan Perubahan Rekening Kantor Pusat GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 ----------------

5

Combined Statements Of Changes InHeadOfficeAccounts Years Ended ---------------- 3� December 2009 And 2008

Laporan Arus Kas Gabungan Tahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 ----------------

6-7CombinedStatementsOfCashFlowsYears Ended ---------------- 3� December 2009 And 2008

Catatan Atas Laporan Keuangan Gabungan Tahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 ---------------- 8 - 56

Notes To The Combined Financial Statements Years Ended ------------- 3� December 2009 And 2008

Page 39: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 39

Page 40: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Gabungan, yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari laporan keuangan gabungan.

SeeNotestotheCombinedFinancialStatements,whichformanintegralpartofthesecombinedfinancialstatements.

40 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaNeraca Gabungan3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesCombined Balance Sheets3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Catatan/Notes 2009 2008

ASET ASSETS

Kas 2a 27.330 32.791 Cash on hand

Giro pada Bank Indonesia 2a,3 437.137 538.962 Demand deposits at Bank Indonesia

Giro pada bank-bank lain 2a,2c,4,26 643.568 �6�.900 Demand deposits at other banks

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n,4 (6.436) (1.619) Allowanceforuncollectible accounts

Tagihan pada kantor cabang lain 2c,20,26 64.278 133.247 Due from other branches

Penempatan pada bank-bank lain 2c,2f,5,26 3.233.3�9 3.545.044 Placementswithotherbanks

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n,5 (26.937) (28.709) Allowanceforuncollectible accounts

Efek-efek 2c,2g,6,26 �.468.6�4 2.485.029 Marketable securities

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n,6 (4.592) (3.473) Allowanceforuncollectible accounts

Tagihan derivatif 2c,2h,7,20,26 �45.946 586.473 Derivative receivables

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n,7 (1.459) (5.865) Allowanceforuncollectible accounts

Kredit yang diberikan 2i,2j,8 5.�08.853 7.055.206 Loans receivable

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n,8 (300.241) (362.281) Allowanceforuncollectible accounts

Piutang pembiayaan konsumen 2k �5.950 ��9.483 Consumerfinancingreceivables

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n (13.607) (22.040) Allowanceforuncollectible accounts

Tagihanataspinjamanyangdijaminkan

2c,2l,9,26 2.�80.000 2.�80.000 Receivables under secured borrowing

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n,9 (21.800) (21.800) Allowanceforuncollectible accounts

Tagihan akseptasi 2m 5�.644 390.529 Acceptance receivables

Penyisihan penghapusan aset produktif

2n (507) (2.590) Allowanceforuncollectible accounts

Piutang bunga 2c,2d,26 93.079 175.627 Interest receivables

Beban dibayar dimuka 78.963 44.8�3 Prepayments

Aset tetap, harga perolehan 2o 83.052 8�.26� Fixed assets, at cost

Akumulasi penyusutan 2o (60.834) (51.776) Accumulated depreciation

Asetpajaktangguhan,bersih 2p,�8 34.6�8 62.259 Deferred tax assets, net

Aset lain-lain 2c,26 2�5.340 58�.006 Other assets

Penyisihan penghapusan aset non- produktif

2n (104) (4.639) Allowanceforuncollectible accounts

JUMLAH ASET 13.445.174 17.668.838 TOTAL ASSETS

Page 41: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Gabungan, yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari laporan keuangan gabungan.

SeeNotestotheCombinedFinancialStatements,whichformanintegralpartofthesecombinedfinancialstatements.

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 4�

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaNeracaGabungan(Lanjutan)3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesCombinedBalanceSheets(Continued)3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Catatan/Notes 2009 2008

KEWAJIBAN DAN REKENINGKANTOR PUSAT

LIABILITIES AND HEAD OFFICEACCOUNTS

KEWAJIBAN LIABILITIES

Simpanan dari nasabah bukan bank 2c,�0,26 8.509.718 �0.546.329 Deposits from non-bank customers

Simpanan dari bank-bank lain 2c,�0,26 751.876 970.695 Deposits from other banks

Kewajibanderivatif 2c,2h,7,26 55.�9� 416.713 Derivative payables

Kewajibanataspinjamanyangdijaminkan

2l,9 500.000 - Obligation under secured borrowing

Kewajibanakseptasi 2c,2m,26 5�.644 �92.�86 Acceptance payables

Efek-efek pasar uang yang diterbitkan 2c,��,26 �80.000 468.000 Money market securities issued

Utangpajak �8 �4�.8�0 354.340 Taxes payable

Kewajibanlain-laindanbebanmasihharus dibayar

2c,2q,23,26 417.498 479.772 Other liabilities and accrued expenses

KewajibanpadaKantorPusatdankantor cabang lain

2c,�2,20,26 833.524 �.699.250 DuetoHeadOfficeandotherbranches

Taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif

2n,�3 25.�5� 2�.960 Estimatedlossfromoff-balancesheet transactions

JUMLAH KEWAJIBAN ��.466.4�2 �5.�49.245 TOTAL LIABILITIES

REKENING KANTOR PUSAT HEAD OFFICE ACCOUNTS

Penyertaan Kantor Pusat �4 1.387.393 �.638.008 HeadOfficeinvestment

Laba yang belum dipindahkan ke Kantor Pusat

�4 59�.369 88�.585 Unremittedprofit

JUMLAH REKENING KANTOR PUSAT 1.978.762 2.5�9.593 TOTAL HEAD OFFICE ACCOUNTS

JUMLAH KEWAJIBAN DAN REKENING KANTOR PUSAT 13.445.174 17.668.838

TOTAL LIABILITIES AND HEAD OFFICE ACCOUNTS

Page 42: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Gabungan, yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari laporan keuangan gabungan.

SeeNotestotheCombinedFinancialStatements,whichformanintegralpartofthesecombinedfinancialstatements.

42 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaLaporan Laba Rugi GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesCombined Statements Of IncomeYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Catatan/Notes 2009 2008

PENDAPATAN DAN BEBAN OPERASIONAL:

OPERATIONAL REVENUE AND EXPENSES:

PENDAPATAN BUNGA: INTEREST INCOME:

Bunga 2c,2d,�5,26 943.127 �.259.359 Interest

Komisi dan provisi 2c,2e,26 6.746 9.053 Commission and commitment fees

949.873 �.268.4�2

BEBAN BUNGA: INTERESTEXPENSES:

Bunga 2c,2d,�6,26 (447.295) (657.150) Interest

Komisi dan provisi 2c,2e,26 (6.086) (16.038) Commission and commitment fees

(453.381) (673.188)

Pendapatan bunga bersih 496.492 595.224 Net interest income

PENDAPATAN OPERASIONAL LAINNYA:

OTHER OPERATIONAL REVENUE:

Pendapatan komisi lainnya 2e 22�.680 254.078 Other commission income

Labaataspenjualanefek-efek,bersih

2g 384.466 691.791 Gain on trading marketable securities, net

Laba atas transaksi derivatif, bersih 2h - �53.64� Gain on derivative transactions, net

Laba kurs, bersih 2b 394.225 218.796 Foreign exchange gain, net

Lain-lain 2c,26 260.834 96.434 Others

Jumlah pendapatan operasional lainnya �.26�.205 1.414.740 Total other operational revenue

Pemulihan(penambahan)penyisihanpenghapusan aset, termasuk taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif 2n �.944 (35.827)

Reversal(addition)ofallowancefor uncollectible accounts,

includingestimatedlossfromoff-balance sheet transactions

BEBAN OPERASIONAL LAINNYA: OTHEROPERATIONALEXPENSES:

Rugi atas transaksi derivatif, bersih 2h (122.076) - Loss on derivative transactions, net

Bebankaryawan 2q,23 (195.309) (195.839) Personnel expenses

Beban umum dan administrasi 2c,17,26 (367.227) (347.926) General and administrativeexpenses

Lain-lain 2c,26 (126.164) (316.654) Others

Jumlah beban operasional lainnya (810.776) (860.419) Total other operational expenses

LABA SEBELUM PAJAK 948.865 1.113.718 INCOMEBEFORETAX

BEBAN PAJAK 2p,�8 (357.496) (421.357) INCOMETAXEXPENSE

LABA BERSIH 59�.369 692.36� NET INCOME

Page 43: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Gabungan, yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari laporan keuangan gabungan.

SeeNotestotheCombinedFinancialStatements,whichformanintegralpartofthesecombinedfinancialstatements.

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 43

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaLaporan Perubahan Rekening Kantor Pusat GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesCombined Statements Of Changes InHeadOfficeAccountsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Catatan/Notes

PenyertaanKantor Pusat/

HeadOfficeinvestment

Laba yangbelum

dipindahkan ke Kantor

Pusat/Unremitted

profit

JumlahrekeningKantor Pusat/Total

HeadOfficeaccounts

Saldo31Desember2007 �.638.008 409.574 2.047.582 Balanceasof31December2007

Laba yang dikirim ke Kantor Pusat selamatahunberjalan - (220.350) (220.350)

ProfitremittedtoHeadOffice during the year

Lababersihtahunberjalan - 692.36� 692.36� Net income for the year

Saldo 3� Desember 2008 �.638.008 88�.585 2.5�9.593 Balance as of 3� December 2008

Laba yang dikirim ke Kantor Pusat selamatahunberjalan �4 - (1.132.200) (1.132.200)

ProfitremittedtoHeadOffice during the year

ReklasifikasidaripenyertaanKantor Pusat ke laba yang belum dipindahkan ke Kantor Pusat �4 (250.615) 250.6�5 -

ReclassificationfromHeadOffice Investmenttounremittedprofit

Lababersihtahunberjalan - 59�.369 59�.369 Net income for the year

Saldo 3� Desember 2009 1.387.393 59�.369 1.978.762 Balance as of 3� December 2009

Page 44: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Gabungan, yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari laporan keuangan gabungan.

SeeNotestotheCombinedFinancialStatements,whichformanintegralpartofthesecombinedfinancialstatements.

44 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaLaporan Arus Kas GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesCombinedStatementsOfCashFlowsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

2009 2008

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI: CASH FLOWS FROM OPERATING ACTIVITIES:

Labasebelumpajak 948.865 1.113.718 Income before tax

Penyesuaian untuk merekonsiliasi laba sebelum pajakkekasbersihdiperolehdari(digunakanuntuk)aktivitasoperasi:

Adjustmentstoreconcileincomebeforetaxtonetcashprovidedby(usedin)

operating activities:

Penyusutan dan amortisasi 9.058 7.963 Depreciation and amortization

(Pemulihan)penambahanpenyisihanpenghapusanaset produktif, termasuk taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif (1.944) 35.827

(Reversal)additionofallowanceforuncollectible accounts, including

estimatedlossfromoff-balancesheettransactions

Rugi pelepasan aset tetap - 33 Lossondisposaloffixedassets

(Laba)rugikursyangbelumdirealisasi,bersih (206.386) 207.104 Unrealizedforeignexchange(gain)loss,net

Pendapatan bunga (943.127) (1.259.359) Interest income

Beban bunga 447.295 657.150 Interest expenses

Perubahandalamasetdankewajibanoperasi: Changes in operating assets and liabilities:

Tagihan pada kantor cabang lain 62.�39 (72.825) Due from other branches

Penempatan pada bank-bank lain 30�.00� (960.196) Placementswithotherbanks

Efek-efek �.0�4.3�2 456.839 Marketable securities

Tagihan derivatif 440.527 (491.993) Derivative receivables

Kredit yang diberikan �.5�9.22� (140.553) Loans receivable

Piutang pembiayaan konsumen �03.533 277.84 Consumerfinancingreceivables

Tagihanataspinjamanyangdijaminkan - (330.000) Receivablesundersecuredborrowing

Tagihan akseptasi 338.692 (240.633) Acceptance receivables

Beban dibayar dimuka �53 1.807 Prepayments

Aset lain-lain 406.057 (466.201) Other assets

Simpanan dari nasabah bukan bank (1.536.458) (126.392) Deposits from non-bank customers

Simpanan dari bank-bank lain (218.251) �53.909 Deposits from other banks

Kewajibanderivatif (361.522) 214.373 Derivative payables

Kewajibanataspinjamanyangdijaminkan 500.000 (49.134) Obligationundersecuredborrowing

Kewajibanakseptasi (140.349) 49.786 Acceptance payables

Utangpajak (2.417) 4�.480 Taxes payable

Kewajibanlain-laindanbebanmasihharusdibayar (51.133) 46.467 Other liabilities and accrued expenses

KewajibanpadaKantorPusatdankantorcabanglain (745.315) 65.3�4 DuetoHeadOfficeandotherbranches

Penerimaan bunga 1.025.67 �.�63.408 Receipts of interest

Pembayaran bunga (458.436) (680.132) Payments of interest

Penerimaanpengembalianpajakpenghasilanbadan 2.�55 - Receipts of corporate income tax refund

Pembayaranpajakpenghasilanbadan (616.817) (160.181) Payments of corporate income tax

Kasbersihdiperolehdari(digunakanuntuk)aktivitasoperasi �.836.528 (484.576)

Netcashprovidedby(usedin)operating activities

Page 45: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Lihat Catatan atas Laporan Keuangan Gabungan, yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari laporan keuangan gabungan.

SeeNotestotheCombinedFinancialStatements,whichformanintegralpartofthesecombinedfinancialstatements.

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 45

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaLaporan Arus Kas Gabungan (Lanjutan)Tahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesCombinedStatementsOfCashFlows(Continued)Years Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

2009 2008

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI: CASH FLOWS FROM INVESTING ACTIVITIES:

Perolehan aset tetap (1.791) (13.702) Acquisitionoffixedassets

Kas bersih digunakan untuk aktivitas investasi (1.791) (13.702) Net cash used in investing activities

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN: CASH FLOWS FROM FINANCING ACTIVITIES:

(Penurunan)kenaikanefek-efekpasaruangyangditerbitkan (288.000) 92.375

(Decrease)increaseinmoneymarketsecurities issued

Laba yang dikirim ke Kantor Pusat (1.132.200) (220.350) ProfitremittedtoHeadOffice

Kas bersih digunakan untuk aktivitas pendanaan (1.420.200) (127.975) Netcashusedinfinancingactivities

(Rugi)labakursataskasdansetarakas (40.155) �6.�94Foreignexchange(loss)gainoncashand

cash equivalents

Kenaikan(penurunan)bersihkasdansetarakas 374.382 (610.059)Netincrease(decrease)incashandcash

equivalents

Kasdansetarakas,awaltahun 733.653 1.343.712Cash and cash equivalents,

beginning of year

Kas dan setara kas, akhir tahun �.�08.035 733.653 Cash and cash equivalents, end of year

Kas dan setara kas terdiri dari: Cash and cash equivalents consist of:

Kas 27.330 32.791 Cash on hand

Giro pada Bank Indonesia 437.137 538.962 Demand deposits at Bank Indonesia

Giro pada bank-bank lain 643.568 �6�.900 Demand deposits at other banks

�.�08.035 733.653

AKTIVITAS PENDANAAN YANG TIDAK MEMPENGARUHI KAS DAN SETARA KAS:

NON-CASH FINANCING ACTIVITIES:

ReklasifikasidaripenyertaanKantorPusatkelabayang belum dipindahkan ke Kantor Pusat

250.6�5 - ReclassificationfromHeadOffice investmenttounremittedprofit

Page 46: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

46 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

�. Umum �. General

a. DeutscheBankAG-CabangIndonesia(“Bank”)adalahbagian dari Deutsche Bank AG yang berkantor pusat di Frankfurt,Jerman.BankdidirikandenganpersetujuanMenteri Keuangan dengan Surat Keputusan No. D.�5.6.2.30 tanggal �8 Maret �969. Kantor Bank beralamatdiGedungDeutscheBank,Jl.ImamBonjol80, Jakarta. Operasi Bank meliputi kantor cabang Jakarta dan Surabaya. Status hukum Deutsche Bank AG - Cabang Surabaya adalah sebagai kantor cabang pembantu dari Deutsche Bank AG - Cabang Jakarta.

a. DeutscheBankAG-IndonesianBranches(the“Bank”)is an unincorporated branch of Deutsche Bank AG, whichhasitsheadofficeinFrankfurt,Germany.TheBankwasestablishedwiththeapprovalofMinisterofFinancewithitsletterNo.D.15.6.2.30dated18March �969. The Bank is located at Deutsche Bank Building,Jl.ImamBonjol80,Jakarta.Theoperationsof the Bank are comprised of Jakarta and Surabaya branchoffices.ThelegalstatusofDeutscheBankAG- Surabaya Branch is that of a sub-branch of Deutsche Bank AG - Jakarta Branch.

b. Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, susunan manajemenBankadalahsebagaiberikut:

b. As of 3� December 2009 and 2008, the composition of theBank’smanagementwasasfollows:

ChiefCountryOfficerChiefOperatingOfficer

Suresh Lilaram NarangAshok Kumar

ChiefCountryOfficerChiefOperatingOfficer

c. Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, Bank mempekerjakanmasing-masing288dan319karyawan.

c. As of 3� December 2009 and 2008, the Bank had 288 and 3�9 employees, respectively.

d. Sebagai bagian dari Deutsche Bank AG, Bank merupakan bagian dari Grup Deutsche Bank. Grup DeutscheBankmemilikianakperusahaandanafiliasidi seluruh dunia.

d. As an unincorporated component of Deutsche Bank AG, the Bank is ultimately part of the Deutsche Bank Group. The Deutsche Bank Group has subsidiaries and affiliatesthroughouttheworld.

e. Laporan keuangan gabungan telah diselesaikan dan disetujuiuntukditerbitkanolehmanajemenBankpadatanggal 22 April 20�0.

e. Thecombinedfinancialstatementswerecompletedand authorized for issue by the Bank’s management on 22 April 20�0.

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting 2. SummaryofSignificantAccountingPolicies

Dalam pembukuan dan pelaporan keuangannya, Bank menganutkebijakanakuntansisesuaidenganprinsipakuntansiyangberlakuumumdiIndonesia.Kebijakan-kebijakanakuntansiyangpenting,yangditerapkansecarakonsisten dalam penyusunan laporan keuangan gabungan tahun berakhir 3� Desember 2009 dan 2008, adalah sebagai berikut:

The accounting and reporting policies adopted by the Bank conform to accounting principles generally accepted in Indonesia.Thesignificantaccountingpolicies,consistentlyappliedinthepreparationofthecombinedfinancialstatements for the years ended 3� December 2009 and 2008,wereasfollows:

a. Dasar penyusunan laporan keuangan gabungan a. Basisforpreparationofcombinedfinancialstatements

LaporankeuangangabunganBank,yangdisajikandalamjutaanrupiah,disusunatasdasarakrual,kecualiuntuk pendapatan bunga atas kredit dan aset produktif lainnyayangdiklasifikasikansebagainon-performingyangdicatatpadasaatkasditerima(cashbasis).Bankjugamenerapkankonsepnilaihistorisdalampenyusunan laporan keuangan gabungan, kecuali untukinvestasidalamefek-efek(Catatan2g)daninstrumenderivatif(Catatan2h)yangdisajikandengannilaiwajar.

TheBank’scombinedfinancialstatements,presentedin millions of rupiah, are prepared on the accrual basis, except for interest income on non-performing loans andotherproductiveassetswhicharerecordedonacash basis. In addition, the Bank uses the historical costconceptinpreparingitscombinedfinancialstatements, except for investments in marketable securities(Note2g)andderivativeinstruments(Note2h)whicharestatedatfairvalue.

Page 47: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 47

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryofSignificantAccountingPolicies(Continued)

a. Dasar penyusunan laporan keuangan gabungan (Lanjutan)

a. Basisforpreparationofcombinedfinancialstatements(Continued)

Laporan keuangan gabungan mencakup laporan keuangan kantor cabang Jakarta dan Surabaya. Saldo antar cabang Jakarta dan Surabaya telah dieliminasi.

Thecombinedfinancialstatementscomprisetheaccounts of Deutsche Bank AG - Jakarta and Surabaya branches.RelatedinterbranchbalancesbetweenJakarta and Surabaya branches have been eliminated.

Laporan keuangan gabungan ini disusun sesuai dengan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (“PSAK”)No.31(Revisi2000),“AkuntansiPerbankan”dan Pedoman Akuntansi Perbankan Indonesia 200� yang dikeluarkan oleh Bank Indonesia dan Ikatan Akuntan Indonesia.

ThecombinedfinancialstatementsarepreparedinaccordancewiththeStatementofFinancialAccountingStandards(“SFAS”)No.31(Revision2000),“AccountingforBankingIndustry”andPedoman Akuntansi Perbankan Indonesia 200� (accountingguidelinesforbankingindustry)prescribed by Bank Indonesia and Indonesian Institute of Accountants.

Laporanaruskasgabunganmenyajikanperubahandalam kas dan setara kas dari aktivitas operasi, investasi dan pendanaan. Laporan arus kas gabungan disusun dengan metode tidak langsung. Kas dan setara kas terdiri dari kas, giro pada Bank Indonesia dan giro pada bank-bank lain.

Thecombinedstatementsofcashflowspresentthechanges in cash and cash equivalents from operating, investingandfinancingactivities.Thecombinedstatementsofcashflowsarepreparedusingtheindirect method. Cash and cash equivalents consist of cash on hand, demand deposits at Bank Indonesia and demand deposits at other banks.

b. Penjabarantransaksidalamvalutaasing b. Foreign currency translation

Transaksi-transaksidalamvalutaasingdijabarkanke dalam rupiah dengan menggunakan kurs pada tanggal transaksi. Saldo akhir tahun aset moneter dankewajibanmoneterdalamvalutaasingdijabarkanke dalam rupiah dengan menggunakan kurs tengah Reuters pada tanggal neraca gabungan pukul �6.00 WIB.

Transactions in foreign currencies are translated into rupiah at the rates prevailing at the transaction date. Year-end balances of monetary assets and monetary liabilities denominated in foreign currencies are translated into rupiah using Reuters’ middle rates on the combined balance sheet date at �6.00 WIB.

Kurs valuta asing utama pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 adalah sebagai berikut (dalam rupiah penuh):

The principal rates of exchange used as of 31December2009and2008wereasfollows(inwholerupiah):

2009 2008

Rp Rp

Valuta asing Foreign currencies

� Dolar Amerika Serikat 9.395,00 �0.900,00 US Dollar �

� Yen Jepang �02,�9 �20,65 Japanese Yen �

� Poundsterling Inggris �5.�64,94 15.755,42 Poundsterling �

� Euro �3.542,43 �5.356,48 Euro �

Laba(rugi)kurs,yangtelahmaupunyangbelumdirealisasi,dikreditkan(dibebankan)kedalamlaporanlaba rugi gabungan tahun yang bersangkutan.

Foreignexchangegains(losses),realizedandunrealized,arecredited(charged)tothecombinedstatement of income for the year.

Page 48: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

48 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

c. Transaksi dengan pihak-pihak yang mempunyai hubunganistimewa

c. Transactionswithrelatedparties

Dalam laporan keuangan gabungan ini, istilah pihak-pihakyangmempunyaihubunganistimewadigunakansesuaidengandefinisidalamPSAKNo.7,“PengungkapanPihak-PihakyangMempunyaiHubunganIstimewa”.

Inthesecombinedfinancialstatements,thetermrelatedpartiesisusedinaccordancewiththedefinitionofSFASNo.7,“RelatedPartyDisclosures”.

Seluruh transaksi dengan pihak-pihak yang mempunyaihubunganistimewa,yangdilakukandengan syarat dan kondisi yang sama maupun berbeda dengan pihak yang tidak mempunyai hubunganistimewa,diungkapkandalamlaporankeuangan gabungan.

Alltransactionswithrelatedparties,whichweremadeunderthesameaswellasdifferenttermsandconditionswithnon-relatedparties,aredisclosedinthecombinedfinancialstatements.

d. Pendapatan dan beban bunga d. Interest income and expenses

Pendapatan dan beban bunga diakui dengan menggunakan metode akrual. Diskonto dan premi diamortisasi dengan metode garis lurus dan dicatat sebagai penyesuaian atas bunga.

Interest income and expenses are recognized on the accrual basis. Discounts and premiums are amortized onastraight-linebasisandarereflectedasanadjustmenttointerest.

Pengakuan pendapatan bunga dari kredit dan aset produktif lainnya dihentikan pada saat kredit dan asetproduktiftersebutdiklasifikasikansebagainon-performing(kuranglancar,diragukandanmacet).Pendapatan bunga dari kredit dan aset produktif lainnyayangdiklasifikasikansebagainon-performingdilaporkansebagaitagihankontinjensidandiakuisebagai pendapatan pada saat pendapatan tersebut diterima(cashbasis).

The recognition of interest income on loans and other productiveassetsisdiscontinuedwhentheyareclassifiedasnon-performing(substandard,doubtfulandloss).Interestincomefromnon-performingloansand other productive assets is reported as contingent receivablesandrecognizedasincomewhenthecashisreceived(cashbasis).

Kredit yang pembayaran angsuran pokok atau bunganyatelahlewat90hariataulebihsetelahjatuhtempo, atau kredit yang pembayarannya secara tepat waktudiragukan,secaraumumdiklasifikasikansebagai kredit non-performing. Kredit non-performing terdiri dari kredit yang digolongkan sebagai kurang lancar, diragukan dan macet. Bunga yang telah diakui tetapi belum tertagih akan dibatalkan pada saat kredit diklasifikasikansebagainon-performing.

Loanswheretheirprincipalorinteresthavebeenpastduefor90daysormore,orwherereasonabledoubt exists as to the timely collection, are generally classifiedasnon-performingloans.Non-performingloansincludeloansclassifiedassubstandard,doubtfuland loss. Interest accrued but not yet collected is reversedwhenaloanisclassifiedasnon-performing.

Seluruh penerimaan kas yang berhubungan dengan kredit non-performing yang digolongkan sebagai diragukan dan macet diakui terlebih dahulu sebagai pengurang pokok kredit. Kelebihan penerimaan kas di atas pokok kredit diakui sebagai pendapatan bunga dalam laporan laba rugi gabungan tahun yang bersangkutan.

All cash receipts related to non-performing loans whichareclassifiedasdoubtfulandlossareappliedasa reduction to the principal. The excess of cash receipts over the outstanding principal is recognized as interest income in the combined statement of income for the year.

Page 49: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 49

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

e. Pendapatan dan beban provisi dan komisi e. Fees and commissions income and expense

Pendapatan dan beban provisi dan komisi, termasuk yang berhubungan langsung dengan kegiatan pemberiankreditdan/ataumempunyaijangkawaktutertentudanjumlahnyasignifikan,diakuisebagaipendapatan ditangguhkan/beban dibayar dimuka dan diamortisasi dengan menggunakan metode garis lurusselamajangkawaktunya.Saldopendapatanprovisi dan komisi yang ditangguhkan dari kredit yangdiselesaikansebelumjatuhtempo,diakuisebagai pendapatan pada saat penyelesaian kredit. Pendapatan dan beban provisi dan komisi yang tidak berkaitanlangsungdenganjangkawaktutertentudiakuipadasaatterjadinyatransaksi.

Fees and commissions income and expense, including thosewhicharedirectlyrelatedtolendingactivitiesand/orrelatedtoaspecificperiodandtheamountissignificant,arerecognizedasunearnedincome/prepaid expenses and amortized based on the straight-line method over the terms of the related loans. The outstanding balances of deferred fees and commission income on loans terminated or settled prior to maturity are recognized as income at settlement. Fees and commissionswhicharenotdirectlyrelatedtothespecificperiodarerecognizedwhenthetransactionsoccur.

f. Penempatan pada bank-bank lain f. Placementswithotherbanks

Penempatanpadabank-banklaindisajikansebesar saldo penempatan, dikurangi penyisihan penghapusan penempatan pada bank-bank lain tersebut,yangjumlahnyaditentukanberdasarkanevaluasimanajemenataskolektibilitasmasing-masingpenempatan pada akhir tahun.

Placementswithotherbanksarestatedattheiroutstandingbalance,netofallowanceforuncollectibleplacements,whichisdeterminedbasedonmanagement’sreviewofthecollectibilityofeachindividual placement at year end.

g. Efek-efek g. Marketable securities

Investasidalamefek-efekdiklasifikasikankedalam salah satu dari tiga kelompok berikut ini: dimilikihinggajatuhtempo(held-to-maturity),diperdagangkan(trading)dantersediauntukdijual(available-for-sale).

Investmentsinmarketablesecuritiesareclassifiedasone of these categories: held-to-maturity, trading and available-for-sale.

Efek-efekyangdiklasifikasikandalamkelompokdimilikihinggajatuhtempodisajikandalamneracagabungan sebesar harga perolehan setelah amortisasi premiataudiskonto.Penurunannilaiwajardibawahharga perolehan (termasuk amortisasi premi atau diskonto)yangtidakbersifatsementaradicatatsebagai penurunan permanen nilai investasi dan dibebankan dalam laporan laba rugi gabungan tahun yang bersangkutan.

Marketablesecuritieswhichareclassifiedasheld-to-maturity are presented on the combined balance sheet at acquisition cost after amortization of premiums ordiscounts.Thedeclineinfairvaluebelowthecost(includingamortizationofpremiumsordiscounts),whichisdeterminedtobeotherthantemporary,is recorded as a permanent decline in value of investments and charged to the combined statement of income for the year.

Page 50: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

50 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

g. Efek-efek(Lanjutan) g. Marketablesecurities(Continued)

Efek-efekyangdiklasifikasikandalamkelompokdiperdagangkandantersediauntukdijualdinilaidengannilaiwajarpadatanggalneracagabungan.Laba atau rugi, yang telah maupun yang belum direalisasiakibatselisihantaranilaiwajardanhargaperolehanefek-efekuntuktujuandiperdagangkan,diakui atau dibebankan dalam laporan laba rugi gabungan tahun yang bersangkutan. Selisih antara nilaiwajardanhargaperolehanefek-efekyangtersediauntukdijual,yangbelumdirealisasi,dicatatsebagaikomponen rekening Kantor Pusat, setelah pengaruh pajaktangguhan,danakandiakuidalamlaporanlabarugi gabungan pada tahun dimana efek-efek tersebut dijual.Nilaiwajarditentukanberdasarkanhargapasar.

Labaataurugiyangdirealisasidaripenjualanefek-efek diakui atau dibebankan dalam laporan laba rugi gabungan tahun yang bersangkutan berdasarkan metodeidentifikasikhusus.

Marketablesecuritieswhichareclassifiedastradingand available-for-sale are stated at fair value at the combined balance sheet date. Unrealized or realized gainsorlossesfromthedifferencebetweenthefairvalue and the acquisition cost of trading marketable securities, are recognized or charged to the combined statementofincomefortheyear.Thedifferencebetweenthefairvalueandtheacquisitioncostofavailable-for-salemarketablesecurities,whichisunrealized, is presented as a component of Head Officeaccounts,netoftherelateddeferredtaxeffect,andwillberecognizedinthecombinedstatementofincomefortheyearwhenthesecuritiesaresold.Fairvalue is determined based on quoted market price.

Realized gains or losses on sales of marketable securities are recognized or charged to the combined statementofincomefortheyearbasedonthespecificidentificationbasis.

h. Instrumen derivatif h. Derivative instruments

Transaksi derivatif diakui sesuai dengan PSAK No. 55, “Akuntansi Instrumen Derivatif dan Aktivitas Lindung Nilai”,yangmensyaratkanbahwasemuainstrumenderivatif diakui dalam laporan keuangan gabungan padanilaiwajarnya.Untukmemenuhipersyaratanakuntansi lindung nilai, PSAK No. 55 mensyaratkan beberapa kriteria tertentu yang harus dipenuhi, termasukadanyadokumentasiformalpadaawallindung nilai.

Derivative transactions are accounted for in accordancewithSFASNo.55,“AccountingforDerivative Instruments and Hedging Activities”, whichrequiresthatallderivativeinstrumentstoberecognizedinthecombinedfinancialstatementsatfairvalue. To qualify for hedge accounting, SFAS No. 55 requires certain criteria to be met, including formal documentation required to have been in place at the inception of the hedge.

Perubahannilaiwajarinstrumenderivatifyangtidakmemenuhi kriteria lindung nilai dicatat dalam laporan labarugigabungantahunberjalan.Jikainstrumenderivatif dirancang dan memenuhi syarat lindung nilai, perubahannilaiwajaryangberkaitandenganlindungnilai diakui sebagai penyesuaian terhadap aset atau kewajibanyangdilindungnilaidalamlaporanlabarugigabungantahunberjalanataudisajikandalamrekeningKantorPusat,tergantungpadajenistransaksidan efektivitas dari lindung nilai tersebut.

Changes in fair value of derivative instruments that do not qualify for hedge accounting are recognized in the combined statement of income of the year. If derivative instruments are designated and qualify for hedge accounting, changes in fair value of derivative instrumentsarerecordedasadjustmentstotheassetsor liabilities being hedged in the combined statement ofincomeofthecurrentyearorintheHeadOfficeaccounts, depending on the type of hedge transaction andtheeffectivenessofthehedge.

i. Kredit yang diberikan i. Loans receivable

Kredityangdiberikandisajikansebesarjumlahpokokkredit dikurangi penyisihan penghapusan kredit yang diberikan.Untukkredityangdirestrukturisasi,jumlahbruto kredit mencakup pokok kredit, bunga dan beban lainnya yang dikapitalisasi ke pokok kredit. Bunga yang dikapitalisasi ke pokok kredit tersebut diakui sebagai pendapatan bunga ditangguhkan.

Loans receivable are stated at the principal amount outstanding,netofallowanceforuncollectibleloans.For restructured loans, the gross amount of loans consists of loan principal, interest and other charges whicharecapitalizedintoloanprincipalamount.Thecapitalized interest is recognized as unearned interest income.

Page 51: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5�

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

i. Kredityangdiberikan(Lanjutan) i. Loansreceivable(Continued)

Kredit dalam rangka pembiayaan bersama (kredit sindikasi)diakuisebesarpokokkreditsesuaidenganrisiko yang ditanggung oleh Bank.

Syndicated loans are stated at the principal amount in accordancewiththeriskbornebytheBank.

j. Restrukturisasikreditbermasalah j. Troubleddebtrestructuring

Bank mencatat restrukturisasi kredit bermasalah berdasarkanjenisrestrukturisasi.

The Bank accounts for troubled debt restructuring in accordancewiththetypeofrestructuring.

Dalam restrukturisasi kredit bermasalah yang dilakukan dengan penerimaan aset (termasuk perolehansahamdaridebitur),Bankmencatatasettersebut(termasukperolehansaham)sebesarnilaiwajarnyapadasaatrestrukturisasi.Kelebihannilaitercatatkredityangdiberikandengannilaiwajarasetyang diterima setelah dikurangi estimasi biaya untuk menjualasettersebut,diakuisebagaikerugiandalamtahunberjalan.

Introubleddebtrestructuringwhichinvolvesareceiptofassets(includinganequityinterestofthedebtor),the Bank records those assets (including an equity interest)attheirfairvalueatthetimeofrestructuring.The excess of the carrying amount of the receivables over the fair value of assets received less estimated costs to sell, is recognized as loss in the current year.

Dalam hal restrukturisasi kredit bermasalah dilakukan hanyadenganmodifikasipersyaratankredit,Bankmencatat dampak restrukturisasi tersebut secara prospektif dan tidak mengubah nilai tercatat kredit yang diberikan pada tanggal restrukturisasi, kecuali jikajumlahnyamelebihinilaitunaipenerimaankasmasa depan yang ditentukan dalam persyaratan baru. Jika nilai tunai penerimaan kas masa depan sebagaimana yang ditentukan dalam persyaratan baru dari kredit yang diberikan tersebut lebih rendah daripada nilai tercatat kredit yang diberikan sebelum restrukturisasi, Bank harus mengurangi saldo kredit yangdiberikankesuatujumlahyangsamadenganjumlahnilaitunaipenerimaankasmasadepan.Jumlahpengurangan tersebut diakui sebagai kerugian dalam laporan laba rugi gabungan tahun yang bersangkutan.

Introubleddebtrestructuringwhichinvolvesonlyamodificationofterms,theBankaccountsfortheeffectoftherestructuringprospectivelyanddoesnotchange the carrying value of receivables at the time of restructuring unless the amount exceeds the present valueofthetotalfuturecashreceiptsspecifiedinthenewterms.Ifthepresentvalueofthetotalfuturecashreceiptsspecifiedinthenewtermsislowerthantherecorded receivables balance prior to restructuring, the Bank reduces the receivables balance to an amount equal to the present value of the total future cash receipts. The amount of the reduction is charged to the combined statement of income for the year.

Penyertaan dalam saham yang berasal dari restrukturisasi kredit bermasalah dicatat sebagai penyertaan sementara dan dinilai dengan metode biaya(costmethod)tanpamemperhatikanbesarnyakepemilikan.Dalamhalterjadipenurunanpermanennilai penyertaan maka nilai tercatat penyertaan tersebut disesuaikan sebesar nilai penurunan permanen tersebut.

Investments in shares resulting from troubled debt restructuring are recorded as temporary investments and accounted for under the cost method regardless thepercentageofownership.Ifthereisapermanentdiminution in the value of investments, the carrying valueofsuchinvestmentsisadjustedfortheamountofpermanent diminution.

Page 52: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

52 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

k. Akuntansi untuk pembiayaan konsumen k. Accountingforconsumerfinancing

Piutangpembiayaankonsumendisajikansebesarjumlahangsuranyangbelumdibayarditambahbebanpembiayaan konsumen yang ditangguhkan, dikurangi penyisihan penghapusan piutang pembiayaan konsumen. Beban pembiayaan konsumen yang ditangguhkanmerupakanselisihantarajumlahangsuran yang belum dibayar dengan nilai pokok pembiayaan, dan diakui sebagai/dibebankan pada laporanlabarugigabunganselamajangkawaktuperjanjianberdasarkantingkatpengembalianefektif.

Consumerfinancingreceivablesarestatedatthetotaloutstanding installments plus deferred consumer financingcosts,netofallowanceforuncollectibleconsumerfinancingreceivables.Deferredconsumerfinancingcostsrepresentthedifferencebetweenthetotalinstallmentsandtheprincipalamountfinanced,and is recognized as/charged to the combined statement of income over the term of the agreement basedontheeffectiverateofreturn.

l. Efek-efekyangdipinjamkandandipinjam l. Marketablesecuritieslendingandborrowing

Efek-efekdapatdipinjamkanataudijualdenganperjanjianyangmemberikanhakdankewajibanuntuk membeli kembali atau menarik kembali efek-efektersebutsebelumjatuhtempo,dimanapihakyang mengalihkan kepemilikan atas efek-efek masih memiliki pengendalian efektif terhadap efek-efek tersebut.Transaksidemikiandicatatsebagaipinjamanyangdijaminkan(securedborrowing).Efek-efekyangdipinjamkankepadapihaklaintetapdicatatdilaporankeuangan gabungan.

Marketablesecuritiesmaybelentorsoldsubjecttoanagreement that entitles and obligates to repurchase or redeem the transferred assets before their maturity underwhichthetransferormaintainseffectivecontrolover those assets. These transactions are accounted forassecuredborrowing.Marketablesecuritieslenttocounterpartiesareretainedinthecombinedfinancialstatements.

Sebaliknya,efek-efekyangdipinjamtidakdiakuidilaporankeuangangabungan,kecualijikadijualkepihakketiga,dimanakewajibanuntukmengembalikanefek-efektersebutdiakuisebagaikewajibansebesarnilaiwajarnyadanlabaataurugiyangmungkinterjadidikemudianharidiakuidalamlaporanlabarugi gabungan tahun yang bersangkutan pada saat terjadinya.

Ontheotherhand,marketablesecuritiesborrowedarenotrecognizedinthecombinedfinancialstatements,unlesstheyaresoldtothirdparties,atwhichpointthe obligation to return the marketable securities is recorded as a liability at fair value and any subsequent gain or loss is included in the combined statement of income for the year.

m. Tagihandankewajibanakseptasi m. Acceptance receivables and payables

Tagihandankewajibanakseptasidinyatakansebesarnilainominallettersofcredit(L/C)ataunilairealisasibersih dari L/C yang diaksep oleh bank pengaksep (acceptingbank).

Acceptance receivables and payables are stated at nominal value of the letters of credit or net realizable value of the letters of credit accepted by the accepting banks.

Page 53: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 53

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

n. Penyisihan penghapusan aset dan taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif

n. Allowanceforuncollectibleaccountsofassetsandestimatedlossfromoff-balancesheettransactions

Bank membentuk penyisihan penghapusan aset produktif (terdiri dari giro pada bank-bank lain, penempatan pada bank-bank lain, efek-efek, tagihan derivatif, kredit yang diberikan, piutang pembiayaan konsumen,tagihanataspinjamanyangdijaminkan,tagihan akseptasi dan penyertaan dalam efek yang berasaldarirestrukturisasikreditbermasalah),penyisihan penghapusan aset non produktif (terdiri dari agunan yang diambil alih, rekening antar cabang dansuspenseaccounts)dantaksirankerugianatastransaksi rekening administratif.

TheBankprovidesallowanceforuncollectibleaccounts of productive assets (consist of demand depositsatotherbanks,placementswithotherbanks, marketable securities, derivative receivables, loansreceivable,consumerfinancingreceivables,receivablesundersecuredborrowing,acceptancereceivables and investments in securities resulting fromtroubleddebtrestructuring),allowanceforuncollectible accounts of non-productive assets (consist of foreclosed assets, interbranch accounts and suspenseaccounts)andforestimatedlossfromoff-balance sheet transactions.

Penyisihan penghapusan aset produktif dan taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif dibentuk berdasarkan estimasi atas kerugian yang mungkin timbul. Jumlah penyisihan dan taksiran kerugian ini, yangmenurutmanajemencukupuntukmenutuprisikokerugian yang mungkin timbul akibat tidak tertagihnya aset produktif dan transaksi rekening administratif, didasarkan atas evaluasi kolektibilitas masing-masing aset produktif dan transaksi rekening administratif. Evaluasimanajemenataskolektibilitasmasing-masingaset produktif dan transaksi rekening administratif dilakukanberdasarkansejumlahfaktorsubyektif,termasuk keadaan ekonomi/prospek usaha saat ini maupun yang diantisipasi untuk masa yang akan datang, kondisi keuangan, kemampuan membayar dan faktor-faktor lain yang relevan, sesuai dengan ketentuan dalam peraturan Bank Indonesia yang berlaku.

Theallowanceforuncollectibleaccountsofproductiveassetsandestimatedlossfromoff-balancesheettransactions are established through estimation for suchlosses.Theallowanceamountandestimatedloss,whichmanagementbelievestobeadequatetoabsorb possible losses from uncollectible productive assetsandoff-balancesheettransactions,aredetermined based on an evaluation of the collectibility ofeachindividualproductiveassetandoff-balancesheet transaction. Management’s evaluation on the collectibility of each individual productive asset and off-balancesheettransactionisbasedonanumberofsubjectivefactors,includingcurrentandanticipatedeconomicconditions/businessprospects,financialconditions, payment ability and other relevant factors,inaccordancewithprevailingBankIndonesiaregulations.

Bank menggunakan ketentuan Bank Indonesia tentang penilaian kualitas aset bank sebagai acuan dalam menentukan penyisihan penghapusan aset produktif dan taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif, dengan garis besar pedoman sebagai berikut:

TheBankfollowstheregulationsfromBankIndonesiaconcerning the assets qualify of a bank as a guidance indeterminingtheallowanceforlossesfromproductiveassetsandestimatedlossesfromoff-balancesheettransactions,withgeneralguidelinesasfollows:

1. Penyisihanumumsekurang-kurangnya1%dari saldo aset produktif dan transaksi rekening administratif dengan kualitas “lancar”.

1. Generalallowanceofminimum1%ofproductiveassetsandoff-balancesheettransactionsthatareclassifiedas“pass”.

2. Penyisihan khusus untuk aset produktif dan transaksi rekening administratif dengan kualitas:

2. Specificallowanceforproductiveassetsandoff-balancesheettransactionsthatareclassifiedas:

Page 54: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

54 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

n. Penyisihan penghapusan aset dan taksiran kerugian atastransaksirekeningadministratif(Lanjutan)

n. Allowanceforuncollectibleaccountsofassetsandestimatedlossfromoff-balancesheettransactions(Continued)

Penggolongan Persentase minimum/Minimum percentage Classification

Dalam perhatian khusus 5% Special mentionKurang lancar 15% Substandard Diragukan 50% Doubtful Macet 100% Loss

Penyisihan khusus untuk aset produktif dan transaksi rekening administratif dengan kualitas dalam perhatian khusus, kurang lancar, diragukan, dan macet dihitungatasjumlahpokoksetelahdikurangidengannilai agunan yang diperkenankan.

Specificallowanceforproductiveassetsandoff-balancesheettransactionsclassifiedasspecialmention, substandard, doubtful, and loss is calculated afterdeductingthevalueofallowablecollaterals.

Taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif disajikandisisikewajibanpadaneracagabungan.

Estimatedlossesfromoff-balancesheettransactionsare presented in the liability section of the combined balance sheet.

Sesuai dengan peraturan BI, penggolongan aset non-produktif berupa agunan yang diambil alih adalah sebagai berikut:

InaccordancewithBIregulation,non-productiveassetsinformofforeclosedassetsareclassifiedasfollows:

PenggolonganLama kepemilikan/

Holding periodPersentase minimum/ Minimum percentage Classification

Lancar Sampai dengan � tahun/Up to � year - Pass

Kurang lancar Lebih dari � tahun sampai dengan 3 tahun/ More than � year up to 3 years

15% Substandard

Diragukan Lebih dari 3 tahun sampai dengan 5 tahun/ More than 3 years up to 5 years

50% Doubtful

Macet Lebih dari 5 tahun/More than 5 years 100% Loss

Penggolongan kualitas untuk aset non-produktif yang berupa rekening antar kantor dan suspense account adalah sebagai berikut:

Theclassificationforqualityofnon-productiveassetsintheformofinter-officeandsuspenseaccountsisasfollows:

Penggolongan Umur/AgingPersentase minimum/ Minimum percentage Classification

Lancar Sampai dengan �80 hari/Up to �80 days - Pass

Macet Lebih dari �80 hari/More than �80 days 100% Loss

Page 55: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 55

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

n. Penyisihan penghapusan aset dan taksiran kerugian atastransaksirekeningadministratif(Lanjutan)

n. Allowanceforuncollectibleaccountsofassetsandestimatedlossfromoff-balancesheettransactions(Continued)

Untuk kredit yang telah direstrukturisasi, evaluasi manajemenataskolektibilitaskreditselamatahunberakhir 3� Desember 2009 dan 2008 dilakukan sesuai dengan peraturan Bank Indonesia yang berlaku.

For restructured loans receivable, management’s evaluation of the collectibility of the loans receivable during the years ended 3� December 2009 and 2008 wasinaccordancewiththeprevailingBankIndonesiaregulations.

Penyesuaian atas penyisihan penghapusan aset dan taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif dicatat dalam periode dimana penyesuaian tersebut diketahuiataudapatditaksirsecarawajar.Penyesuaianini termasuk penambahan penyisihan penghapusan aset dan penambahan taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif, maupun pemulihan aset dan transaksi rekening administratif yang telah dihapusbukukan sebelumnya.

Adjustmentstotheallowanceforuncollectibleaccountsofassetsandestimatedlossfromoff-balancesheet transactions are reported in the period such adjustmentsbecomeknownorcanbereasonablyestimated.Theseadjustmentsincludeadditionalallowanceandrecoveriesofpreviouslywritten-offassetsandoff-balancesheettransactions.

Aset dan transaksi rekening administratif dihapusbukukan dengan mengurangi penyisihan penghapusan aset atau taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif bersangkutan, apabila manajemenberkeyakinanbahwaasetdantransaksirekening administratif tersebut tidak mungkin tertagih lagi.

Assetsandoff-balancesheettransactionsarewritten-offagainsttherespectiveallowanceforuncollectibleaccountsofassetsorestimatedlossfromoff-balancesheettransactionswhenmanagementbelievesthatthe collectibility of the principal is unlikely.

o. Aset tetap o. Fixed assets

Asettetapdisajikansebesarhargaperolehan(pengakuanawal),dikurangiakumulasipenyusutan.Setelahpengakuanawal,asettetapdiukurdenganmodelbiaya(costmodel).

Fixedassetsarepresentedatcost(initialrecognition),less accumulated depreciation. After initial recognition, fixedassetsaremeasuredusingthecostmodel.

Penyusutandihitungsejakbulanasetyangbersangkutan digunakan, dengan metode garis lurus (straight-linemethod),berdasarkantaksiranmasamanfaat sebagai berikut:

Depreciation is computed from the month such assets wereplacedintoservice,onthestraight-linemethod,overtheestimatedusefullivesasfollows:

Peralatan dan perabot kantor 5 tahun/years Furniture,fixturesandequipment

Perangkat keras dan perangkat lunak komputer 5 tahun/years Computerhardwaredansoftware

Kendaraan 5 tahun/years Vehicles

Page 56: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

56 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

p.Pajakpenghasilan p. Income tax

Bankmenerapkanmetodeasetdankewajibandalammenghitungbebanpajaknya.Denganmetodeini,asetdankewajibanpajaktangguhandiakuipadasetiaptanggal pelaporan sebesar perbedaan temporer aset dankewajibanuntuktujuanakuntansidantujuanpajak.Metodeinimengharuskanpengakuanmanfaatpajakdimasaakandatang,sepertikompensasirugifiskal,jikakemungkinanrealisasimanfaattersebutdimasamendatangcukupbesar(probable).

The Bank adopts the asset and liability method in determining its income tax expense. Under this method, deferred tax assets and liabilities are recognized at each reporting date for temporary differencesbetweenthefinancialandtaxbasesofassets and liabilities. This method also requires the recognitionoffuturetaxbenefits,suchastaxlosscarryforwards,totheextentthatrealizationofsuchbenefitsisprobable.

q. Imbalanpasca-kerja q. Post-employmentbenefits

KewajibanBankatasimbalanpasca-kerjadihitungberdasarkannilaikinidaritaksiranjumlahimbalanpasca-kerjadimasadepanyangtelahmenjadihakkaryawansebagaiimbalanatasjasayangtelahdiberikanolehkaryawantersebutpadamasakinidanmasalalu,dikurangidengannilaiwajarasetbersihdana pensiun. Perhitungan dilakukan oleh aktuaris independendenganmetodeprojected-unit-credit.

TheBank’sobligationforpost-employmentbenefitsiscalculatedatpresentvalueofestimatedfuturebenefitsthat the employees have earned in return for their services in the current and prior periods, deducted by any plan assets. The calculation is performed by an independentactuaryusingtheprojected-unit-creditmethod.

Ketikaimbalanpasca-kerjaberubah,porsikenaikanataupenurunanimbalansehubungandenganjasayangtelahdiberikanolehkaryawanpadamasalaludibebankan atau dikreditkan ke dalam laporan laba rugi gabungan tahun yang bersangkutan dengan menggunakan metode garis lurus (straight-line method)selamarata-ratasisamasakerjakaryawanhinggaimbalanpasca-kerjamenjadihakkaryawan(vested).Imbalanpasca-kerjayangtelahmenjadihakkaryawandiakuisegerasebagaibebandalamlaporanlaba rugi gabungan tahun yang bersangkutan.

Whenthebenefitsofaplanchange,theportionoftheincreasedordecreasedbenefitrelatingtopastserviceby employees is charged or credited to the combined statement of income for the year on a straight-line method over the average remaining service period untilthebenefitsbecomevested.Totheextentthatthebenefitsvestimmediately,theexpenseisrecognizedimmediately in the combined statement of income for the year.

Keuntungan atau kerugian aktuaria diakui sebagai pendapatan atau beban apabila akumulasi keuntungan atau kerugian aktuaria bersih yang belum diakui pada akhirperiodepelaporansebelumnyamelebihi10%atasnilaiyanglebihbesarantaranilaikinikewajibanimbalanpastidengannilaiwajarasetprogrampadatanggal tersebut. Keuntungan atau kerugian diakui dengan metode garis lurus selama rata-rata sisa masa kerjakaryawanhinggaimbalanmenjadihakkaryawan(vested).

Actuarial gains or losses are recognized as income orexpensewhenthenetcumulativeunrecognizedactuarial gains or losses at the end of the previous reportingperiodexceeds10%ofthegreaterofthepresentvalueofthedefinedbenefitobligationandthefair value of the plan assets at that date. These gains or losses are recognized on a straight-line basis over the expected average remaining service period until the benefitsbecomevested.

Page 57: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 57

2. IkhtisarKebijakanAkuntansiYangPenting(Lanjutan) 2. SummaryOfSignificantAccountingPolicies(Continued)

r. Penggunaan taksiran r. Use of estimates

Penyusunan laporan keuangan gabungan sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum menyebabkanmanajemenperlumembuattaksiran-taksiran dan asumsi-asumsi yang mempengaruhi jumlahasetdankewajibanyangdilaporkansertapengungkapanasetdankewajibankontinjensipadatanggallaporankeuangangabungandanjumlahpendapatan dan beban yang dilaporkan selama periode pelaporan. Hasil aktual dapat berbeda dari taksiran-taksiran tersebut.

Thepreparationofcombinedfinancialstatementsinconformitywithgenerallyacceptedaccountingprinciples requires management to make estimates andassumptionsthataffectthereportedamountsof assets and liabilities, and disclosure of contingent assets and liabilities at the date of the combined financialstatements,andthereportedamountsofrevenues and expenses during the reporting period. Actualresultscoulddifferfromthoseestimates.

3. Giro Pada Bank Indonesia 3. Demand Deposits At Bank Indonesia

Merupakangirowajibminimum(“GWM”)yangdiwajibkanoleh Bank Indonesia sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Represent minimum reserve required by Bank Indonesia in accordancewiththeprevailingregulations.

2009 2008

Rupiah 398.993 480.9�9 Rupiah

Dolar Amerika Serikat 38.�44 58.043 US Dollar

437.137 538.962

4. Giro Pada Bank-bank Lain 4. Demand Deposits At Other Banks

2009 2008

Penggolonganmenurutjenisvaluta: Classifiedbycurrency:

Rupiah 260.345 65.127 Rupiah

Valuta asing 383.223 96.773 Foreign currencies

Jumlah giro pada bank-bank lain, sebelum penyisihan penghapusan aset produktif 643.568 �6�.900

Total demand deposits at other banks, beforeallowanceforuncollectible

accounts

Penyisihan penghapusan aset produktif: Allowanceforuncollectibleaccounts:

Rupiah (2.603) (651) Rupiah

Valuta asing (3.833) (968) Foreign currencies

(6.436) (1.619)

Jumlah giro pada bank-bank lain, bersih 637.132 �60.28� Total demand deposits at other banks,net

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, seluruh saldo giro pada bank-bank lain digolongkan sebagai “lancar”.

As of 3� December 2009 and 2008, all outstanding balancesofdemanddepositsatotherbankswereclassifiedas“pass”.

Page 58: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

58 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

5. Penempatan Pada Bank-bank Lain 5. Placements With Other Banks

Merupakan penempatan pada bank-bank lain dalam bentuk:

Representplacementswithotherbanksintheformof:

2009 2008

Call money: Call money:

Rupiah Rupiah

Hingga � bulan 539.640 674.134 Up to � month

Lebih dari � bulan hingga 3 bulan 400.000 400.000 More than � month up to 3 months

Valuta asing Foreign currencies

Hingga � bulan �.823.929 �.228.3�0 Up to � month

Lebih dari � bulan hingga 3 bulan 469.750 �.242.600 More than � month up to 3 months

Jumlah penempatan pada bank-bank lain, sebelum penyisihan penghapusan aset produktif 3.233.3�9 3.545.044

Totalplacementswithotherbanks,beforeallowanceforuncollectible

accounts

Penyisihan penghapusan aset produktif: Allowanceforuncollectibleaccounts:

Rupiah (4.000) (4.000) Rupiah

Valuta asing (22.937) (24.709) Foreign currencies

(26.937) (28.709)

Jumlah penempatan pada bank-bank lain, bersih 3.206.382 3.5�6.335

Totalplacementswithotherbanks,net

2009 2008

Tingkat bunga rata-rata tertimbang setahun: Weighted average interest rates per annum:

Rupiah 6,82% 3,40% Rupiah

Valuta Asing 0,51% 1,46% Foreign currencies

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, seluruh saldo penempatan pada bank-bank lain digolongkan sebagai “lancar”.

As of 3� December 2009 and 2008, all outstanding balancesofplacementswithotherbankswereclassifiedas “pass”.

Page 59: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 59

6. Efek-efek 6. Marketable Securities

Akuniniterdiridariefek-efekuntuktujuandiperdagangkandandimilikihinggajatuhtempo,sebagaiberikut:

This account consists of trading and held-to-maturity securities,asfollows:

2009

Hargaperolehan(setelah

amortisasipremi/

diskonto)/Acquisition cost (after premiums/ discounts

amortization)

Laba(rugi)yang belum direalisasi/Unrealizedgain(loss)

Nilaiwajar/Fair value

Penyisihanpenghapusanaset produktif/Allowanceforuncollectible

accounts

Efek-efek,setelah

penyisihanpenghapusanaset produktif/

Marketable securities, net ofallowance

for uncollectible

accounts

Efek-efekuntuktujuandiperdagangkan:

Trading marketable securities:

Rupiah Rupiah

SertifikatBankIndonesia(nilai nominal Rp73.500)

72.849 (88) 72.761 - 72.761 Bank Indonesia certificates(nominalvalueofRp73,500)

Obligasi pemerintah (nilai nominal Rp872.112)

�.034.096 (97.430) 936.666 - 936.666 Government bonds(nominal value of

Rp872,112)

Obligasi perusahaan (nilainominalRp146)

�40 2 �42 (2) �40 Corporate bonds (nominalvalueofRp146)

1.107.085 (97.516) �.009.569 (2) 1.009.567

Jumlah efek-efek untuk tujuandiperdagangkan 1.107.085 (97.516) �.009.569 (2) 1.009.567

Subtotal trading marketable securities

Page 60: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

60 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

6. Efek-efek(Lanjutan) 6. MarketableSecurities(Continued)

2009

Hargaperolehan(setelah

amortisasipremi/

diskonto)/Acquisition cost (after premiums/ discounts

amortization)

Laba(rugi)yang belum direalisasi/Unrealizedgain(loss)

Nilaiwajar/Fair value

Penyisihanpenghapusanaset produktif/Allowanceforuncollectible

accounts

Efek-efek,setelah

penyisihanpenghapusanaset produktif/

Marketable securities, net ofallowance

for uncollectible

accounts

Efek-efek untuk dimiliki hinggajatuhtempo:

Held-to-maturitymarketable securities:

Rupiah Rupiah

Wesel ekspor yang dibeli (nilai nominal Rp163.964) 161.487 - 161.487 (1.615) 159.872

Export bills purchased(nominal value of

Rp163,964)

Valuta asing Foreign currencies

Wesel ekspor yang dibeli (nilai nominal USD37.266)

350 - 350 (3) 347 Export bills purchased (nominal value of

USD37,266)

Wesel ekspor yang dinegosiasikan (nilai nominal USD31.728.928) 297.208 - 297.208 (2.972) 294.236

Export bills negotiated (nominal value of USD31,728,928)

297.558 - 297.558 (2.975) 294.583

Jumlah efek-efek untuk dimilikihinggajatuhtempo 459.045 - 459.045 (4.590) 454.455

Subtotal held-to-maturitymarketable securities

Jumlah efek-efek, bersih �.468.6�4 (4.592) �.464.022Total marketable

securities, net

Page 61: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 6�

6. Efek-efek(Lanjutan) 6. MarketableSecurities(Continued)

2008

Hargaperolehan(setelah

amortisasipremi/

diskonto)/Acquisition cost (after premiums/ discounts

amortization)

Rugiyang belum direalisasi/Unrealized

lossNilaiwajar/Fair value

Penyisihanpenghapusan

aset produktif/

Allowanceforuncollectible

accounts

Efek-efek,setelah

penyisihanpenghapusanaset produktif/

Marketable securities, net ofallowancefor

uncollectibleaccounts

Efek-efekuntuktujuandiperdagangkan:

Trading marketablesecurities:

Rupiah Rupiah

SertifikatBankIndonesia (nilai nominalRp683.969) 678.049 (210) 677.839 - 677.839

Bank Indonesia certificates

(nominal value of Rp683,969)

Obligasi pemerintah (nilai nominal Rp1.521.955) �.48�.968 (22.121) 1.459.847 - 1.459.847

Government bonds(nominal value of

Rp1,521,955)

Obligasi perusahaan (nilai nominal Rp175.600) �63.34� (45.777) 117.564 (1.176) ��6.388

Corporate bonds (nominal value of

Rp175,600)

2.323.358 (68.108) 2.255.250 (1.176) 2.254.074

Jumlah efek-efek untuktujuandiperdagangkan 2.323.358 (68.108) 2.255.250 (1.176) 2.254.074

Subtotal trading marketable

securities

Page 62: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

62 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

6. Efek-efek(Lanjutan) 6. MarketableSecurities(Continued)

2008

Hargaperolehan(setelah

amortisasipremi/

diskonto)/Acquisition cost (after premiums/ discounts

amortization)

Penyisihan penurunan permanen

nilai efek-efek/Allowance

for permanent diminution in value of marketablesecurities

Nilai tercatat/Carrying

value

Penyisihanpenghapusan

aset produktif/

Allowanceforuncollectible

accounts

Efek-efek,setelah

penyisihanpenghapusan

aset produktif/

Marketable securities, net of allowancefor uncollectible

accounts

Efek-efek untuk dimiliki hinggajatuhtempo:

Held-to-maturitymarketable securities:

Rupiah Rupiah

Wesel ekspor yang dibeli (nilai nominal Rp89.359) 89.359 - 89.359 (893) 88.466

Export bills purchased(nominal value of

Rp89,359)

Valuta asing Foreign currencies

Wesel ekspor yang dibeli (nilai nominal USD1.152.960) 12.567 - 12.567 (126) �2.44�

Export bills purchased (nominal value of USD1,152,960)

Wesel ekspor yang dinegosiasikan (nilai nominal USD11.729.676) 127.853 - 127.853 (1.278) 126.575

Export bills negotiated (nominal value of USD11,729,676)

�40.420 - �40.420 (1.404) �39.0�6

Jumlah efek-efek untuk dimilikihinggajatuhtempo 229.779 - 229.779 (2.297) 227.482

Subtotal held-to-maturity

marketable securities

Jumlah efek-efek, bersih 2.485.029 (3.473) 2.48�.556

Total marketable securities, net

Page 63: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 63

6. Efek-efek(Lanjutan) 6. MarketableSecurities(Continued)

Rincianefek-efekuntukdimilikihinggajatuhtempoberdasarkansisaumursampaidengantanggaljatuhtemponya adalah sebagai berikut:

The details of held-to-maturity marketable securities based ontheremainingperiodtomaturitydatewasasfollows:

2009 2008

Efek-efekuntukdimilikihinggajatuhtempo,pada nilai tercatat:

Held-to-maturity marketable securities, at carrying value:

Hingga � bulan 190.720 86.346 Up to � month

Lebih dari � bulan hingga 3 bulan 250.992 �28.844 More than � month up to 3 months

Lebih dari 3 bulan hingga �2 bulan 17.333 �4.589 More than 3 months up to �2 months

459.045 229.779

2009 2008

Tingkat bunga rata-rata tertimbang setahun: Weighted average interest rates per annum:

SertifikatBankIndonesia 8,12% 9,70% BankIndonesiacertificates

Obligasi pemerintah Government bonds

Rupiah 10,81% 12,47% Rupiah

Valuta asing 4,64% 7,49% Foreign currencies

Obligasi perusahaan Corporate bonds

Rupiah 18,22% 11,13% Rupiah

Valuta asing 10,94% 9,56% Foreign currencies

Euro commercial papers - 3,88% Euro commercial papers

Wesel ekspor yang dibeli Export bills purchased

Rupiah 11,57% 11,47% Rupiah

Valuta asing 4,10% 2,39% Foreign currencies

Wesel ekspor yang dinegosiasikan Export bills negotiated

Rupiah 12,68% 11,60% Rupiah

Valuta asing 4,64% 3,84% Foreign currencies

Berikut ini adalah ikhtisar peringkat obligasi perusahaan yang dimiliki Bank berdasarkan laporan Bursa Efek Indonesia yang diperoleh dari PT Pemeringkat Efek Indonesia(PTPefindo)padatanggal31Desember2009and 2008:

Summarizedbelowistheratingofcorporatebondsownedby the Bank as reported by the Indonesia Stock Exchange fromPTPemeringkatEfekIndonesia(PTPefindo)asof31December 2009 and 2008:

2009

PT Bank Danamon Indonesia Tbk idAA+

PT Bank Pan Indonesia Tbk -

2009

idAA+ PT Bank Danamon Indonesia Tbk

idA+ PT Bank Pan Indonesia Tbk

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, seluruh saldo efek-efek digolongkan sebagai “lancar”.

As of 3� December 2009 and 2008, all outstanding balances ofmarketablesecuritieswereclassifiedas“pass”.

Page 64: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

64 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

7. InstrumenDerivatif 7. DerivativeInstruments

2009 2008

Tagihanderivatif/Derivativereceivables

Kewajibanderivatif/Derivativepayables

Tagihanderivatif/Derivativereceivables

Kewajibanderivatif/Derivativepayables

Kontrakberjangkavalutaasing Currencyforwardcontracts

Bank 2.249 788 3.487 4.399 Banks

Bukan bank 20.776 6.538 95.904 8.872 Non-banks

23.025 7.326 99.39� 13.271

Kontrakcurrencyswap Currencyswapcontracts

Bank 96.630 4�.0�4 290.327 272.185 Banks

Bukan bank 2 �55 36.710 57.060 Non-banks

96.632 4�.�69 327.037 329.245

Kontrakcrosscurrencyswap Crosscurrencyswapcontracts

Bank 2.285 36 - 21.307 Banks

Bukan bank - - - 30.206 Non-banks

2.285 36 - 5�.5�3

Kontrakswapsukubunga,dengan bank lain 24.004 2.626 �4.839 ��.805

Interestrateswapcontracts,withotherbanks

Kontrakberjangkaobligasi,dengan bukan bank - 4.034 460 3.4�0

Bondforwardcontracts, withnon-banks

Opsi suku bunga, dengan bank lain - - - 7.303

Interest rate options, withotherbanks

Opsi valuta asing, dengan bank lain - - 144.746 �66

Currency options, withotherbanks

Jumlah, sebelum penyisihan penghapusan aset produktif �45.946 55.�9� 586.473 416.713

Total,beforeallowanceforuncollectible accounts

Penyisihan penghapusan aset produktif (1.459) - (5.865) -

Allowanceforuncollectibleaccounts

Jumlah, bersih 144.487 55.�9� 580.608 416.713 Total, net

Dalam kegiatan operasi sehari-hari, Bank melakukan beragamtransaksiderivatifuntuktujuanperdagangan(trading)maupunnon-perdagangan(non-trading).TujuanBank menggunakan instrumen derivatif adalah untuk memenuhi kebutuhan nasabah, untuk mengelola risiko Bank dan untuk menghasilkan pendapatan melalui kegiatan perdagangan. Kontrak derivatif yang digunakan oleh Bank untuk kegiatan perdagangan dan non-perdaganganmeliputiswap,kontrakberjangka,opsidanjeniskontrakserupalainnyayangdidasarkanpadatingkatbunga, kurs valuta asing dan risiko kredit.

In the normal course of business, the Bank entered into a variety of derivative transactions for both trading and non-tradingpurposes.TheBank’sobjectivesinusingderivativeinstruments are to meet customers’ needs, to manage the Bank’s exposure to risks and to generate revenue through trading activities. Derivative contracts used by the Bank inbothtradingandnon-tradingactivitiesincludeswaps,forwards,optionsandothersimilartypesofcontractsbased on interest rates, foreign exchange rates and credit risk.

Page 65: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 65

Nilai kontrak(dalamvalutaasal)/Contract amount

(inoriginalcurrency)

Rata-ratajangkawaktukontrak(hari)/

Average contractperiod(days)

Jenis valuta/Currency 2009 2008 2009 2008

Kontrak pembelian berjangkavalutaasing USD 90.653.504 �03.295.339 89 �32

Currencyforwardpurchase contracts

JPY - �8.492.000 - 6

GBP �4.000 - 5 -

EUR 5.�00.958 ��.396.304 86 �35

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD 4�4.0�� 348.264 23 24

Kontrakpenjualanberjangkavalutaasing USD 52.747.973 35.055.486 69 85

Currencyforward selling contracts

JPY 7.890 - 5 -

EUR �4.493.68� 7.062.428 238 147

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD 773.215 - 34 -

Kontrak pembelian currencyswap USD 117.775.465 271.430.592 83 202

Currencyswappurchase contracts

JPY 52.171.376 12.177.548.596 36 54

EUR 47.702.660 30.383.474 292 �04

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD 294.706 10.080.117 49 25

Kontrakpenjualancurrencyswap USD 147.113.787 415.389.027 222 �88

Currencyswap selling contracts

JPY 52.171.376 12.177.556.394 36 54

EUR 38.004.775 30.42�.028 �0� �00

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD 206.029 - 5� -

7. InstrumenDerivatif(Lanjutan) 7. DerivativeInstruments(Continued)

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, nilai kontrak danrata-ratajangkawaktukontrakberjangkavalutaasingdancurrencyswapadalahsebagaiberikut:

As of 3� December 2009 and 2008, the contract amount andaveragecontractperiodofcurrencyforwardandcurrencyswapcontractsareasfollows:

Page 66: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

66 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

7. InstrumenDerivatif(Lanjutan) 7. DerivativeInstruments(Continued)

Nilai kontrak(dalamvalutaasal)/Contract amount

(inoriginalcurrency)

Rata-ratajangkawaktukontrak(hari)/

Average contractperiod(days)

Jenis valuta/Currency 2009 2008 2009 2008

Kontrak pembelian opsi suku bunga USD - 20.000.000 - �.826

Interest rate optionpurchase contracts

Kontrak pembelian opsi valuta asing USD - �04.950.000 - �69

Currency optionpurchase contracts

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD - 1.887.966 - 26

Kontrakpenjualanopsivaluta asing USD - 2.700.000 - �54

Currency option selling contracts

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD - 4.827.892 - 33

Page 67: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 67

7. InstrumenDerivatif(Lanjutan) 7. DerivativeInstruments(Continued)

Padatanggal31Desember2009dan2008,jumlahnosional dan tingkat bunga rata-rata kontrak cross currencyswapdankontrakswapsukubungaadalahsebagai berikut:

As of 3� December 2009 and 2008, the notional amount andaverageinterestratesofcrosscurrencyswapandinterestrateswapcontractsareasfollows:

Jumlah nosional (dalamvalutaasal)/Notional amount

(inoriginalcurrency)

Tingkat bunga rata-rata(%setahun)/

Average interest rates(%perannum)

Jenis valuta/

Currency 2009 2008 2009 2008

Kontrak pembelian crosscurrencyswap

IDR 133.750.000.000 23�.965.930.�9� 8,74 8,87 Crosscurrencyswappurchase contracts

Kontrakpenjualancrosscurrencyswap

USD �4.000.000 25.187.625 2,54 2,96 Crosscurrencyswapselling contracts

Kontrakswapsukubunga

Interestrateswapcontracts

Yang akan diterima IDR 653.500.000.000 50.000.000.000 8,83 8,00 To be received

USD 5.000.000 5.000.000 �,43 �,43

Yang akan dibayar IDR �50.000.000.000 850.000.000.000 8,4� 9,25 To be paid

Rata-rata periode kontrak dan periode penyelesaian bunga darikontrakcrosscurrencyswapdankontrakswapsukubunga adalah sebagai berikut:

The average period of contract and interest settlement periodofcrosscurrencyswapandinterestrateswapcontractsareasfollows:

2009

Periode kontrak rata-rata:

Kontrakcrosscurrencyswap �,0� tahun/years

Kontrakswapsukubunga 2,35 tahun/years

Periode penyelesaian bunga:

Kontrakcrosscurrencyswap � - �2 bulan/months

Kontrakswapsukubunga � - �2 bulan/months

2008

Average period of contract:

2,29 tahun/years Crosscurrencyswapcontracts

�,92 tahun/years Interestrateswapcontracts

Interest settlement period:

� - �2 bulan/months Crosscurrencyswapcontracts

� - �2 bulan/months Interestrateswapcontracts

Page 68: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

68 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

7. InstrumenDerivatif(Lanjutan) 7. DerivativeInstruments(Continued)

Padatanggal31Desember2009dan2008,jumlahnosionaldanrata-ratajangkawaktukontrakberjangkaobligasi adalah sebagai berikut:

As of 3� December 2009 and 2008, the notional amount andaveragecontractperiodofbondforwardcontractsareasfollows:

Jumlah nosional(dalamrupiahpenuh)/

Notional amount(inwholerupiah)

Rata-ratajangkawaktukontrak(hari)/

Average contractperiod(days)

2009 2008 2009 2008

Kontrak pembelian berjangkaobligasi - 9�.663.000.000 - 90

Bondforwardpurchase contracts

Kontrakpenjualanberjangkaobligasi 2.329.000.000 6.250.000.000 755 852

Bondforwardselling contracts

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, seluruh saldo tagihan derivatif digolongkan sebagai “lancar”.

As of 3� December 2009 and 2008, all outstanding balancesofderivativereceivableswereclassifiedas“pass”.

8. Kredit Yang Diberikan 8. Loans Receivable

Kredityangdiberikanmenurutjeniskredit: Loans receivable by types of loan:

2009 2008

Rupiah Rupiah

Modalkerja 3.�92.594 3.750.867 Working capital

Konsumen �85.42� �45.444 Consumer

3.378.015 3.896.3��

Valuta asing Foreign currencies

Modalkerja 1.723.321 3.150.175 Working capital

Konsumen 7.517 8.720 Consumer

1.730.838 3.�58.895

Jumlah kredit yang diberikan, sebelum penyisihan penghapusan aset

produktif 5.�08.853 7.055.206

Total loans receivable,beforeallowanceforuncollectible

accounts

Penyisihan penghapusan aset produktif: Allowanceforuncollectibleaccounts:

Rupiah (95.743) (52.170) Rupiah

Valuta asing (204.498) (310.111) Foreign currencies

(300.241) (362.281)

Jumlah kredit yang diberikan, bersih 4.808.6�2 6.692.925 Total loans receivable, net

Page 69: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 69

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

Kredit yang diberikan menurut sektor industri: Loans receivable by types of industry:

2009

Lancar/ Pass

Dalam perhatian khusus/ Special mention

Kurang lancar/

SubstandardDiragukan/Doubtful

Macet/LossJumlah/

Total

Rupiah Rupiah

Manufaktur �.805.865 147.296 - �0�.030 - 2.054.�9� Manufacturing

Penyisihan penghapusan aset produktif (19.555) (7.366) - (50.515) - (77.436)

Allowanceforuncollectible

accounts

1.786.310 �39.930 - 50.5�5 - 1.976.755

Perdagangan, restoran dan hotel

429.662 - - - - 429.662

Trading, restaurant and

hotel

Penyisihan penghapusan aset produktif (6.970) - - - - (6.970)

Allowanceforuncollectible

accounts

422.692 - - - - 422.692

Jasa bidang usaha 686.895 - - - - 686.895 Business services

Penyisihan penghapusan aset produktif (10.556) - - - - (10.556)

Allowancefor uncollectible

accounts

676.339 - - - - 676.339

Jasa sosial 2�.844 - - - - 2�.844 Social services

Penyisihan penghapusan aset produktif - - - - - -

Allowancefor uncollectible

accounts

2�.844 - - - - 2�.844

Lainnya �85.423 - - - - �85.423 Others

Penyisihan penghapusan aset produktif (781) - - - - (781)

Allowancefor uncollectible

accounts

�84.642 - - - - �84.642

Jumlah kredit yang diberikan dalam rupiah, bersih 3.091.827 �39.930 - 50.5�5 - 3.282.272

Subtotal rupiah, net

Page 70: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

70 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

2009

Lancar/Pass

Dalamperhatiankhusus/ Special mention

Kurang lancar/

SubstandardDiragukan/Doubtful

Macet/Loss

Jumlah/ Total

Valuta asing Foreign currenciesKonstruksi �42.804 - - - - �42.804 ConstructionPenyisihan

penghapusan aset produktif - - - - - -

Allowancefor uncollectible

accounts�42.804 - - - - �42.804

Pertambangan ���.505 - - - - ���.505 MiningPenyisihan

penghapusan aset produktif (787) - - - - (787)

Allowanceforuncollectible

accounts110.718 - - - - 110.718

Manufaktur �.002.669 44.952 6�.068 - 174.465) �.283.�54 Manufacturing Penyisihan

penghapusan aset produktif (3.063) (15.013) (9.160) - (174.465) (201.701)

Allowanceforuncollectible

accounts999.606 29.939 5�.908 - - �.08�.453

Perdagangan, restoran dan hotel 31.657 - - - - 31.657

Trading, restaurant and hotel

Penyisihan penghapusan aset produktif (467) - - - - (467)

Allowancefor uncollectible

accounts3�.�90 - - - - 3�.�90

Jasa bidang usaha 117.519 - - - - 117.519 Business servicesPenyisihan

penghapusan aset produktif (1.417) - - - - (1.417)

Allowancefor uncollectible

accounts��6.�02 - - - - ��6.�02

Jasa sosial 36.682 - - - - 36.682 Social servicesPenyisihan

penghapusan aset produktif - - - - - -

Allowancefor uncollectible

accounts36.682 - - - - 36.682

Lainnya 7.517 - - - - 7.517 Others Penyisihan

penghapusan aset produktif (126) - - - - (126)

Allowanceforuncollectible

accounts7.391 - - - - 7.391

Jumlah kredit yang diberikan dalam valuta asing, bersih �.444.493 29.939 5�.908 - - �.526.340

Subtotal foreign currencies, net

Jumlah kredit yang diberikan, bersih 4.536.320 �69.869 5�.908 50.5�5 - 4.808.6�2

Total loans receivable, net

Page 71: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 71

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

2008

Lancar/Pass

Dalamperhatiankhusus/ Specialmention

Kurang lancar/

SubstandardDiragukan/Doubtful

Macet/Loss

Jumlah/Total

Rupiah Rupiah

Pertanian dan sarana pertanian

500 - - - 2.660 3.�60

Agriculture and agricultural

services

Penyisihan penghapusan aset produktif (9) - - - (2.660) (2.669)

Allowanceforuncollectible

accounts

49� - - - - 49�

Manufaktur 2.133.716 ��0.039 - - - 2.243.755 Manufacturing

Penyisihan penghapusan aset produktif (24.905) (7.552) - - - (32.457)

Allowanceforuncollectible

accounts

2.�08.8�� 102.487 - - - 2.2��.298

Perdagangan, restoran dan hotel

524.393 - - - - 524.393

Trading, restaurant and

hotel

Penyisihan penghapusan aset produktif (177) - - - - (177)

Allowanceforuncollectible

accounts

524.2�6 - - - - 524.2�6

Jasa bidang usaha 943.736 - - - - 943.736 Business services

Penyisihan penghapusan aset produktif (14.362) - - - - (14.362)

Allowancefor uncollectible

accounts

929.374 - - - - 929.374

Jasa sosial 35.820 - - - - 35.820 Social services

Penyisihan penghapusan aset produktif - - - - - -

Allowancefor uncollectible

accounts

35.820 - - - - 35.820

Lainnya 145.447 - - - - 145.447 Others

Penyisihan penghapusan aset produktif (2.505) - - - - (2.505)

Allowancefor uncollectible

accounts

�42.942 - - - - �42.942

Jumlah kredit yang diberikan dalam rupiah, bersih 3.741.654 102.487 - - - 3.844.�4�

Subtotal rupiah,net

Page 72: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

72 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

2008

Lancar/Pass

Dalamperhatiankhusus/ Specialmention

Kurang lancar/

SubstandardDiragukan/Doubtful

Macet/Loss

Jumlah/Total

Valuta asing Foreign currencies

Konstruksi 250.�50 - - - - 250.�50 Construction

Penyisihan penghapusan aset produktif - - - - - -

Allowancefor uncollectible

accounts

250.�50 - - - - 250.�50

Pertambangan 150.747 - - - - 150.747 Mining

Penyisihan penghapusan aset produktif (1.690) - - - - (1.690)

Allowanceforuncollectible

accounts

149.057 - - - - 149.057

Manufaktur 1.597.862 69.�55 �63.500 - 244.364 2.074.881 Manufacturing

Penyisihan penghapusan aset produktif (10.847) (21.777) (24.525) - (244.364) (301.513)

Allowancefor uncollectible

accounts

1.587.015 47.378 138.975 - - 1.773.368

Perdagangan, restoran dan hotel 3�.939 254 - - - 32.�93

Trading, restaurant and hotel

Penyisihan penghapusan aset produktif (550) (38) - - - (588)

Allowancefor uncollectible

accounts

3�.389 2�6 - - - 3�.605

Pengangkutan, pergudangan dan komunikasi 68.289 - - - - 68.289

Transportation,warehousingand

communication

Penyisihan penghapusan aset produktif - - - - - -

Allowancefor uncollectible

accounts

68.289 - - - - 68.289

Jasa bidang usaha 509.690 - - - - 509.690 Business services

Penyisihan penghapusan aset produktif (5.967) - - - - (5.967)

Allowancefor uncollectible

accounts

503.723 - - - - 503.723

Jasa sosial 64.225 - - - - 64.225 Social services

Penyisihan penghapusan aset produktif (353) - - - - (353)

Allowancefor uncollectible

accounts

63.872 - - - - 63.872

Page 73: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 73

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

2008

Lancar/Pass

Dalamperhatiankhusus/ Specialmention

Kurang lancar/

SubstandardDiragukan/Doubtful

Macet/Loss

Jumlah/Total

Lainnya 8.720 - - - - 8.720 Others

Penyisihan penghapusan aset produktif - - - - - -

Allowancefor uncollectible

accounts

8.720 - - - - 8.720

Jumlah kredit yang diberikan dalam valuta asing, bersih 2.662.2�5 47.594 138.975 - - 2.848.784

Subtotal foreigncurrencies, net

Jumlah kredit yang diberikan, bersih 6.403.869 �50.08� 138.975 - - 6.692.925

Total loans receivable, net

Kredityangdiberikanmenurutperiodejatuhtempoberdasarkanperjanjiankredit:

Loans receivable by maturity period based on loan agreement:

2009

Rupiah

Valuta asing/Foreign

currenciesJumlah/

Total

Kewajibansegera 96�.558 201.537 �.�63.095 Repayable on demand

Kurang dari � tahun 1.816.791 �.529.30� 3.346.092 Less than � year

Lebih dari � tahun hingga 4 tahun 553.579 - 553.579 More than � year up to 4 years

Lebih dari 4 tahun 46.087 - 46.087 More than 4 years

Jumlah kredit yang diberikan, sebelum penyisihan penghapusan aset produktif 3.378.015 1.730.838 5.�08.853

Total loans receivable, beforeallowancefor

uncollectible accounts

Penyisihan penghapusan aset produktif (95.743) (204.498) (300.241)

Allowanceforuncollectible accounts

Jumlah kredit yang diberikan, bersih 3.282.272 �.526.340 4.808.6�2 Total loans receivable, net

Page 74: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

74 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

2008

Rupiah

Valuta asing/Foreign

currenciesJumlah/

Total

Kewajibansegera �.04�.2�2 205.894 1.247.106 Repayable on demand

Kurang dari � tahun 2.30�.3�0 2.589.8�6 4.89�.�26 Less than � year

Lebih dari � tahun hingga 4 tahun 506.66� 363.�85 869.846 More than � year up to 4 years

Lebih dari 4 tahun 47.128 - 47.128 More than 4 years

Jumlah kredit yang diberikan, sebelum penyisihan penghapusan

aset produktif 3.896.3�� 3.�58.895 7.055.206

Total loans receivable, beforeallowancefor

uncollectible accounts

Penyisihan penghapusan aset produktif

(52.170) (310.111) (362.281) Allowanceforuncollectibleaccounts

Jumlah kredit yang diberikan, bersih 3.844.�4� 2.848.784 6.692.925 Total loans receivable, net

Kredit yang diberikan berdasarkan sisa umur sampai dengantanggaljatuhtemponyaadalahsebagaiberikut:

Loans receivable based on the remaining period to maturitydatewasasfollows:

2009

Rupiah

Valuta asing/Foreign

currenciesJumlah/

Total

Hingga � tahun 2.978.015 1.730.838 4.708.853 Up to � year

Lebih dari � tahun hingga 5 tahun 400.000 - 400.000 More than � year up to 5 years

Jumlah kredit yang diberikan, sebelum penyisihan penghapusan aset produktif 3.378.015 1.730.838 5.�08.853

Total loans receivable,beforeallowanceforuncollectible

accounts

2008

Rupiah

Valuta asing/Foreign

currenciesJumlah/

Total

Hingga � tahun 3.42�.3�� 3.�58.895 6.580.206 Up to � year

Lebih dari � tahun hingga 5 tahun 475.000 - 475.000 More than � year up to 5 years

Jumlah kredit yang diberikan, sebelum penyisihan penghapusan aset produktif 3.896.3�� 3.�58.895 7.055.206

Total loans receivable,beforeallowanceforuncollectible

accounts

Page 75: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 75

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

2009 2008

Tingkat bunga rata-rata tertimbang setahun: Weighted average interest rates per annum:

Rupiah 10,95% 11,04% Rupiah

Valuta asing 1,77% 4,18% Foreign currencies

Kredit yang diberikan tersebut di atas merupakan kredit yang diberikan dalam rupiah dan valuta asing dengan berbagaijenisagunan,termasukkas,depositoberjangka,standbylettersofcredit,bangunan,asetberwujudlainnya,jaminanpribadidanperusahaan.

The above loans receivable represent loans in rupiah andforeigncurrencieswithvarioustypesofcollaterals,including cash, time deposits, standby letters of credit, buildings, other tangible assets, personal and corporate guarantees.

Jumlahgirodandepositoberjangkadarinasabahbukanbankyangdijaminkanuntukkredityangdiberikanmasing-masing sebesar ekuivalen Rp �.233.893 dan ekuivalen Rp �.�26.��2 pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 (Catatan10).

Total demand and term deposits from non-bank customers pledged as collaterals to the loans receivable amounted to equivalent Rp �,233,893 and equivalent Rp �,�26,��2 as of31December2009and2008,respectively(Note10).

Kredityangdiklasifikasikansebagaikuranglancar,diragukan,danmacet(non-performing)padatanggal3� Desember 2009 dan 2008 masing-masing sebesar ekuivalenRp336.563(6,6%darijumlahkredityangdiberikanBank)danekuivalenRp410.524(5,8%darijumlahkredityangdiberikanBank),denganpendapatanbunga atas kredit non-performing masing-masing sejumlahekuivalenRp239.441danRp254.661padatahun 2009 dan 2008.

Loansclassifiedassubstandard,doubtful,andloss(non-performingloans)asof31December2009and2008amountedtoequivalentRp336,563(6.6%oftotalloansreceivable)andequivalentRp410,524(5.8%oftotalloansreceivable),respectively,withinterestincomeonnon-performing loans amounted to equivalent Rp 239,44� and Rp 254,66� in 2009 and 2008, respectively.

Selama tahun berakhir pada tanggal 3�0Desember 2009 dan2008,jumlahpendapatanbungayangdiakuiBankdari kredit non-performing yang diterima secara cash basismasing-masingberjumlahekuivalenRp5.909danekuivalen Rp 2.929.

During the years ended 3� December 2009 and 2008, the Bank recognized interest income from non-performing loans received on a cash basis amounting to equivalent Rp 5,909 and equivalent Rp 2,929, respectively.

Selama tahun berakhir pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, Bank tidak melakukan restrukturisasi atas kredit yang diberikan.

During the years ended 3� December 2009 and 2008, the Bank did not restructure any loans receivable.

Partisipasi Bank dalam kredit sindikasi bersama bank-bank lain pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 masing-masingberjumlahekuivalenRp132.019danekuivalenRp24�.389. Partisipasi Bank dalam kredit sindikasi tersebut pada tanggal 3�.Desember 2009 dan 2008 berkisar antara 2%-30%.Bankhanyaberperansebagaipartisipandalamkredit sindikasi tersebut.

ThetotalparticipationoftheBankinsyndicatedloanswithother banks as of 3� December 2009 and 2008 amounted to equivalent Rp �32,0�9 and equivalent Rp 24�,389, respectively. The Bank’s participation as of 3� December 2009and2008rangedbetween2%-30%.TheBankonlyacted as participant in the syndications.

Dalam laporannya kepada Bank Indonesia, Bank menyatakanbahwapadatanggal31Desember2009dan2008, Bank telah memenuhi ketentuan Batas Maksimum PemberianKredit(“BMPK”)sepertiyangtercantumdalamperaturan Bank Indonesia yang berlaku, baik untuk pihak-pihakyangmemilikihubunganistimewamaupuntidak.

The Bank’s report to Bank Indonesia stated that its Legal LendingLimit(“LLL”)asof31December2009and2008wasincompliancewithLLLrequirementsstipulatedintheprevailing Bank Indonesia regulation, both for the related andnon-relatedpartyborrowers.

Page 76: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

76 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

Mutasi penyisihan penghapusan kredit yang diberikan untuk tahun berakhir pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 adalah sebagai berikut:

Themovementofallowanceforuncollectibleloansreceivable during the years ended 3� December 2009 and 2008wasasfollows:

2009 2008

Saldo,awaltahun 362.28� 4�8.640 Balance, beginning of year

Penambahan(pemulihan)penyisihanpenghapusan aset produktif selama tahunberjalan �0.�58 (5.437)

Addition(reversal)ofallowanceforuncollectible accounts during

the year

Penghapusan kredit yang diberikan (41.668) (98.804) Loanswritten-off

Selisihkursyangtimbuldaripenjabaranpenyisihan penghapusan kredit yang diberikan dalam valuta asing (30.530) 47.882

Exchangeratedifferencesfromtranslationofallowanceforuncollectible

loans receivable in foreign currencies

Saldo, akhir tahun 300.24� 362.28� Balance, end of year

Pada tahun 2008, salah satu nasabah Bank tidak dapatmemenuhikewajibanpembayarannyasehinggapenyelesaiankewajibantersebutdilakukanmelaluipenandatangananperjanjiantambahandimanaBankmengambilalihkepemilikanatasjaminankredityangdiberikan.Padasaatwanprestasi,saldokredityangdiberikanberjumlahUSD60,7juta(termasukbungayangbelumdibayar).Banktelahmencatatjaminantersebutsebagai aset lain-lain. Pada tanggal 3� Desember 2008, BankmengakuikerugianpenurunannilaijaminankarenakerusakanfisikdankerugianlainnyasejumlahRp212milyar. Kerugian penurunan nilai ini dicatat sebagai beban operasional lainnya – lain-lain.

In2008,oneoftheBank’sborrowersdefaulted,whichledtothesigningofasupplementagreementwhereundertheBankacquiredownershipofthecollateral.Atthetimeofdefault,balanceoftheloanwasUSD60.7million(includingunpaidinterests).TheBankrecordedthecollateral as other assets in its book. As of 3� December 2008, the Bank recognized impairment losses of Rp 2�2 billion on the collateral assets due to physical damage and otherlosses.Theimpairmentlosswasrecordedasotheroperational expenses – others.

Kredit yang diberikan tersebut telah dikemas sedemikian rupa sehingga eksposur kredit terbagi antara beberapa penanggung risiko/asuradur yang secara bersama-sama menutup80%eksposurkerugianmelaluiperjanjianpartisipasi risiko/penutupan asuransi. Selain itu, Bank menerimastandbyletterofcredit(“SBLC”)daricabangDeutscheBanklainnyasejumlahUSD52juta.

Theloanwasstructuredinawaythatcreditexposurewassharedwithvariousriskparticipants/insuranceunderwriterswhocollectivelycovered80%oftheexposurevia risk participation agreements/insurance cover. Further, theloanwasalsosecuredbyastandbyletterofcredit(“SBLC”)fromanotherDeutscheBankbranchforUSD52million.

Bank telah mencairkan SBLC dan menerima dana sebesar USD52jutapadabulanJanuari2009.Secarabersamaan,Bankmengajukanklaimataspartisipasirisikodariparapenanggungrisiko/asuradur;klaim-klaiminitelahdisetujuidan80%darijumlahkredityangdiberikantelahditerimapada tahun 2009 sesuai dengan persyaratan dalam perjanjian.Kelebihanpenerimaanataseksposurkerugianbersih Bank dikembalikan ke cabang Deutsche Bank lain yang terkait; Bank tidak mencatat kerugian atas transaksi ini.

The Bank called the SBLC for the full amount and received the money of USD 52 million in January 2009. The Bank simultaneously claimed the share from the credit participants/insuranceunderwriters;theseclaimswerehonored,andthe80%oftheloanamountwasreceivedin 2009, as per the terms of the respective agreements. RecoveriesinexcessoftheBank’snetexposurewereturned over to the other Deutsche Bank branch; no loss on thetransactionwasbookedbytheBank.

Page 77: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 77

8. KreditYangDiberikan(Lanjutan) 8. LoansReceivable(Continued)

Sambil melakukan upaya pemulihan kerugian dari para penanggung risiko, Bank terus berupaya memperoleh hakatasjaminanyangdikenakanperintahsitajaminanyangditerbitkanpengadilansehubungandenganpermohonanyangdiajukanolehsebuahbankpemerintah.Bankjugatelahmengajukantuntutanatasjaminanbesertakerusakan-kerusakanyangterjaditerhadap bank pemerintah terkait ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Pengadilan Negeri Jakarta Pusat telah mengeluarkan keputusannya pada bulan Oktober 2009 yang menguntungkan Bank. Pengadilan Negeri telah memerintahkan bank pemerintah terkait untuk membayar kepadaBanksuatujumlahdiatasUSD70juta,ditambahbunga.Bankpemerintahterkaittelahmengajukanbandingkepada Pengadilan Tinggi Jakarta. Sampai dengan tanggal 3� Desember 2009, masalah ini masih dalam proses pengadilan.

Whiledealingwiththeriskparticipants,theBankhascontinued to pursue its claim over the collateral against a courtattachmentorder,pursuanttoanapplicationfiledbyastateownedbank.AtortclaimforthecollateralvalueplusdamageswasalsofiledbytheBankattheCentralJakartaDistrictCourt,againstthestateownedbankconcerned. The Central Jakarta District Court issued its judgmentinOctober2009,andruledinfavoroftheBank.TheCourtorderedthestateownedbanktopaytheBankanamountofapproximatelyUSD70million,plustheinterests.Thestateownedbankfiledanappealagainstthe verdict at the Jakarta High Court. Up to 3� December 2009, this matter remains in court.

9. PinjamanYangDijaminkan 9. SecuredBorrowing

Transaksipinjamanyangdijaminkanterdiridari: Securedborrowingtransactionsconsistof:

Tagihanataspinjamanyangdijaminkan/Receivablesunder

securedborrowing

Kewajibanataspinjaman

yangdijaminkan/Obligation

under securedborrowing

2009 2008 2009

a. Transaksi terstruktur pada bulan Mei 2003 �00.000 �00.000 -

a. Structured deal entered inMay 2003

b. Transaksi terstruktur pada bulan Maret 2005 650.000 650.000 -

b. Structured deals entered inMarch 2005

c. Transaksi terstruktur pada bulan Mei 2006 - 500.000 -

c. Structured deal entered inMay 2006

d. Transaksi terstruktur pada bulan Januari 2008

305.000 305.000 - d. Structured deal entered inJanuary 2008

e. Transaksi terstruktur pada bulan April 2008

625.000 625.000 - e. Structured deal entered inApril 2008

f. Transaksi terstruktur pada bulan Agustus 2009

250.000 - - f. Structured deal entered inAugust 2009

g. Transaksi terstruktur pada bulan Oktober 2009 250.000 - -

g. Structured deal entered inOctober 2009

h. Transaksi terstruktur pada bulan Agustus 2009 - - 500.000

h. Structured deal entered inAugust 2009

Jumlah, sebelum penyisihan penghapusan aset produktif 2.�80.000 2.�80.000 500.000

Total,beforeallowancefor uncollectible accounts

Penyisihan penghapusan aset produktif (21.800) (21.800) -

Allowanceforuncollectibleaccounts

Jumlah, bersih 2.�58.200 2.�58.200 500.000 Total, net

Page 78: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

78 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

9. PinjamanYangDijaminkan(Lanjutan) 9. SecuredBorrowing(Continued)

a. Pada bulan Mei 2003, Bank melakukan transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipembelianatasobligasipemerintahseritertentu,swapsukubungadanpenjualankembaliobligasipemerintahpada saat berakhirnya kontrak pada tanggal �2 Januari 20�2 dengan harga yang sama dengan harga pembelian(yaituRp100.000).Transaksiinidicatatsebagaitagihanataspinjamanyangdijaminkansebesar Rp �00.000.

a. In May 2003, the Bank entered into a structured deal whichinvolvedinitialpurchaseofgovernmentbondsofcertainseries,interestrateswapandresaleofthegovernment bonds upon termination of the deal on 12January2012atthesamepricewiththeinitialpurchaseprice(i.e.Rp100,000).Thistransactionisaccountedforasareceivableundersecuredborrowingof Rp �00,000.

b. Pada bulan Maret 2005, Bank melakukan dua transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipembelianatasobligasipemerintahseritertentu,swapsukubungadanpenjualankembaliobligasipemerintahpada saat berakhirnya kontrak pada tanggal 23 April 20�5 dengan harga yang sama dengan harga pembelian(yaituRp650.000).Transaksi-transaksiinidicatatsebagaitagihanataspinjamanyangdijaminkansebesar Rp 650.000.

b. InMarch2005,theBankenteredintotwostructureddealswhichinvolvedinitialpurchaseofgovernmentbondsofcertainseries,interestrateswapandresaleof the government bonds upon termination of the dealson23April2015atthesamepricewiththeinitialpurchaseprice(i.e.Rp650,000).Thesetransactionsare accounted for as a receivable under secured borrowingofRp650,000.

c. Pada bulan Mei 2006, Bank melakukan transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipembelianatas obligasi pemerintah seri tertentu, penerimaan deposito,swapsukubungadanpenjualankembaliobligasi pemerintah pada saat berakhirnya kontrak pada tanggal 25 Mei 2009 dengan harga yang sama denganhargapembelian(yaituRp500.000).TransaksiinidicatatsebagaitagihanataspinjamanyangdijaminkansebesarRp500.000.

c. In May 2006, the Bank entered into a structured deal whichinvolvedinitialpurchaseofgovernmentbondsofcertainseries,receiptofdeposit,interestrateswapand resale of the government bonds upon termination ofthedealon25May2009atthesamepricewiththeinitialpurchaseprice(i.e.Rp500,000).Thistransactionis accounted for as a receivable under secured borrowingofRp500,000.

d. Pada bulan Januari 2008, Bank melakukan transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipembelianatas obligasi pemerintah seri tertentu, penerimaan deposito,swapsukubungadanpenjualankembaliobligasi pemerintah pada saat berakhirnya kontrak pada tanggal 3� Januari 20�� dengan harga yang samadenganhargapembelian(yaituRp305.000).TransaksiinidicatatsebagaitagihanataspinjamanyangdijaminkansebesarRp305.000.

d. In January 2008, the Bank entered into a structured dealwhichinvolvedinitialpurchaseofgovernmentbonds of certain series, receipt of deposit, interest rateswapandresaleofthegovernmentbondsupontermination of the deal on 3� January 20�� at the same pricewiththeinitialpurchaseprice(i.e.Rp305,000).This transaction is accounted for as a receivable under securedborrowingofRp305,000.

e. Pada bulan April 2008, Bank melakukan transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipembelianatas obligasi pemerintah seri tertentu, penerimaan deposito,swapsukubungadanpenjualankembaliobligasi pemerintah pada saat berakhirnya kontrak pada tanggal �� April 20�� dengan harga yang sama denganhargapembelian(yaituRp625.000).TransaksiinidicatatsebagaitagihanataspinjamanyangdijaminkansebesarRp625.000.

e. In April 2008, the Bank entered into a structured deal whichinvolvedinitialpurchaseofgovernmentbondsofcertainseries,receiptofdeposit,interestrateswapand resale of the government bonds upon termination ofthedealon11April2011atthesamepricewiththeinitialpurchaseprice(i.e.Rp625,000).Thistransactionis accounted for as a receivable under secured borrowingofRp625,000.

Page 79: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 79

9. PinjamanYangDijaminkan(Lanjutan) 9. SecuredBorrowing(Continued)

f. Pada bulan Agustus 2009, Bank melakukan transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipembelianatasobligasipemerintahseritertentu,swapsukubungadanpenjualankembaliobligasipemerintahpada saat berakhirnya kontrak pada tanggal �3 Agustus 20�0 dengan harga yang sama dengan harga pembelian(yaituRp250.000).Transaksiinidicatatsebagaitagihanataspinjamanyangdijaminkansebesar Rp 250.000.

f. In August 2009, the Bank entered into a structured dealwhichinvolvedinitialpurchaseofgovernmentbondsofcertainseries,interestrateswapandresaleof the government bonds upon termination of the deal on13August2010atthesamepricewiththeinitialpurchaseprice(i.e.Rp250,000).Thistransactionisaccountedforasareceivableundersecuredborrowingof Rp 250,000.

g. Pada bulan Oktober 2009, Bank melakukan transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipembelianatasobligasipemerintahseritertentu,swapsukubungadanpenjualankembaliobligasipemerintahpada saat berakhirnya kontrak pada tanggal �4 Januari 20�0 dengan harga yang sama dengan harga pembelian(yaituRp250.000).Transaksiinidicatatsebagaitagihanataspinjamanyangdijaminkansebesar Rp 250.000.

g. In October 2009, the Bank entered into a structured dealwhichinvolvedinitialpurchaseofgovernmentbondsofcertainseries,interestrateswapandresaleof the government bonds upon termination of the deal on14January2010atthesamepricewiththeinitialpurchaseprice(i.e.Rp250,000).Thistransactionisaccountedforasareceivableundersecuredborrowingof Rp 250,000.

h. Pada bulan Agustus 2009, Bank melakukan transaksi terstruktur(structureddeal)yangmeliputipenjualanatasobligasipemerintahseritertentu,swapsukubunga dan pembelian kembali obligasi pemerintah pada saat berakhirnya kontrak pada tanggal �9 Pebruari 20�0 dengan harga yang sama dengan harga penjualan(yaituRp500.000).Transaksiinidicatatsebagaikewajibanataspinjamanyangdijaminkansebesar Rp 500.000.

h. In August 2009, the Bank entered into a structured dealwhichinvolvedinitialsaleofgovernmentbondsofcertainseries,interestrateswapandrepurchaseofthegovernment bonds upon termination of the deal on �9 February2010atthesamepricewiththeinitialsalesprice(i.e.Rp500,000).ThistransactionisaccountedforasanobligationundersecuredborrowingofRp500,000.

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, seluruh tagihanataspinjamanyangdijaminkandigolongkansebagai “lancar”.

As of 3� December 2009 and 2008, all outstanding balancesofreceivablesundersecuredborrowingwereclassifiedas“pass”.

Page 80: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

80 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

�0. Simpanan Dari Nasabah Bukan Bank Dan Bank-bank Lain �0. Deposits From Non-bank Customers And Other Banks

2009 2008

NASABAH BUKAN BANK NON-BANK CUSTOMERS

Giro: Demand deposits:

Rupiah 2.471.411 2.903.333 Rupiah

Valuta asing 2.209.773 �.533.535 Foreign currencies

4.68�.�84 4.436.868

Depositoberjangka: Term deposits:

Rupiah Rupiah

Jatuhtempodalam1bulansejaktanggalpenempatan 2.260.869 2.450.898

Duewithin1monthsinceplacement date

Jatuh tempo lebih dari � bulan hingga 3 bulansejaktanggalpenempatan 394.�45 727.419

Due more than � month up to 3 months since placement date

Jatuh tempo lebih dari 3 bulan hingga 6 bulansejaktanggalpenempatan 22.2�9 60.548

Due more than 3 months up to 6 months since placement date

Jatuh tempo lebih dari 6 bulan hingga �2 bulansejaktanggalpenempatan 6.3�8 7.917

Due more than 6 months up to �2 months since placement date

Jatuhtempolebihdari1tahunsejak Due more than � year since

tanggal penempatan 6�.655 86.377 placement date

2.745.206 3.333.�59

2009 2008

Valuta asing Foreign currencies

Jatuhtempodalam1bulansejaktanggal penempatan 489.099 1.361.678

Duewithin1monthsinceplacement date

Jatuh tempo lebih dari � bulan hingga 3bulansejaktanggalpenempatan 484.54� �.2��.462

Due more than � month up to3 months since placement date

Jatuh tempo lebih dari 3 bulan hingga 6bulansejaktanggalpenempatan 4.479 70.432

Due more than 3 months up to 6 months since placement date

Jatuh tempo lebih dari 6 bulan hingga 12bulansejaktanggalpenempatan 48.702 3.459

Due more than 6 months up to�2 months since placement date

Jatuhtempolebihdari1tahunsejaktanggal penempatan 56.507 129.271

Due more than � year since placement date

�.083.328 2.776.302

3.828.534 6.�09.46�

Jumlah simpanan dari nasabah bukan bank 8.509.718 �0.546.329 Total deposits from non-bank customers

2009 2008

BANK-BANK LAIN OTHER BANKS

Giro: Demand deposits:

Rupiah 748.258 963.878 Rupiah

Valuta asing 3.6�8 6.817 Foreign currencies

Jumlah simpanan dari bank-bank lain 751.876 970.695 Total deposits from other banks

Page 81: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 8�

�0. Simpanan Dari Nasabah Bukan Bank Dan Bank-bank Lain (Lanjutan)

�0. Deposits From Non-bank Customers And Other Banks (Continued)

Depositoberjangkaberdasarkansisaumursampaidengantanggaljatuhtemponyaadalahsebagaiberikut:

Term deposits based on the remaining period to maturity datewasasfollows:

2009

Rupiah

Valuta asing/ Foreign

currencies Jumlah/Total

Hingga � bulan 2.65�.982 960.099 3.6�2.08� Up to � month

Lebih dari � bulan hingga 3 bulan 66.590 27.758 94.348 More than � month up to 3 months

Lebih dari 3 bulan hingga 6 bulan �.5�0 36.�36 37.646 More than 3 months up to 6 months

Lebih dari 6 bulan hingga �2 bulan 5.�24 3.384 8.508 More than 6 months up to �2 months

Lebih dari � tahun 20.000 55.95� 75.951 More than � year

2.745.206 �.083.328 3.828.534

2008

Rupiah

Valuta asing/ Foreign

currencies Jumlah/Total

Hingga � bulan 3.070.372 2.378.534 5.448.906 Up to � month

Lebih dari � bulan hingga 3 bulan 218.377 278.858 497.235 More than � month up to 3 months

Lebih dari 3 bulan hingga 6 bulan 8.317 51.768 60.085 More than 3 months up to 6 months

Lebih dari 6 bulan hingga �2 bulan 2.378 5.005 7.383 More than 6 months up to �2 months

Lebih dari � tahun 33.715 62.137 95.852 More than � year

3.333.�59 2.776.302 6.�09.46�

Page 82: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

82 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

�0. Simpanan Dari Nasabah Bukan Bank Dan Bank-bank Lain (Lanjutan)

�0. Deposits From Non-bank Customers And Other Banks (Continued)

Tingkat bunga rata-rata tertimbang setahun: Weighted average interest rates per annum:

2009 2008

Giro dari nasabah bukan bank Demand deposits from non-bank customers

Rupiah 2,37% 2,34% Rupiah

Valuta asing 0,65% 0,87% Foreign currencies

Depositoberjangka Term deposits

Rupiah 6,47% 6,23% Rupiah

Valuta asing 3,65% 3,39% Foreign currencies

Giro dari bank-bank lain Demand deposits from other banks

Rupiah 3,57% 2,67% Rupiah

Valuta asing - 0,50% Foreign currencies

Call money antar bank Interbank call money

Rupiah - 8,99% Rupiah

Valuta asing - 3,02% Foreign currencies

Girodarinasabahbukanbankyangdijaminkanuntuk kredit yang diberikan oleh Bank pada tanggal 31Desember2009dan2008masing-masingberjumlahekuivalenRp89.519danekuivalenRp97.917.

DepositoberjangkadarinasabahbukanbankyangdijaminkanuntukkredityangdiberikanolehBankpadatanggal 3� Desember 2009 dan 2008 masing-masing berjumlahekuivalenRp1.144.374danekuivalenRp �.028.�95.

Demanddepositsfromnon-bankcustomerswhichwerepledged as collateral to credit facilities granted by the Bank as of 3� December 2009 and 2008 amounted to equivalent Rp89,519andequivalentRp97,917,respectively.

Termdepositsfromnon-bankcustomerswhichwerepledged as collateral to credit facilities granted by the Bank as of 3� December 2009 and 2008 amounted to equivalent Rp1,144,374andequivalentRp1,028,195,respectively.

Page 83: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 83

��. Efek-efek Pasar Uang Yang Diterbitkan ��. Money Market Securities Issued

Merupakancallmoneyantarbankdenganperiodejatuhtempolebihdari90harisejaktanggalpenempatan.

Representinterbankcallmoneywithmaturityperiodofmore than 90 days since the placement date.

2009 2008

Penggolonganmenurutjenisvalutadanjangkawaktu: Classifiedbycurrencyandterm:

Rupiah Rupiah

Lebih dari 3 bulan hingga 6 bulan - 70.000 More than 3 months up to 6 months

Lebih dari � tahun �80.000 �80.000 More than � year

�80.000 250.000

Valuta asing Foreign currencies

Lebih dari � tahun - 2�8.000 More than � year

- 2�8.000

�80.000 468.000

2009 2008

Tingkat bunga rata-rata tertimbang setahun:

Weighted average interest rates per annum:

Rupiah 9,14% 8,45% Rupiah

Valuta asing - 0,02% Foreign currencies

Page 84: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

84 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

12.KewajibanPadaKantorPusatDanKantorCabangLain 12.DueToHeadOfficeAndOtherBranches

Merupakan dana yang ditempatkan di Indonesia oleh KantorPusatdankantorcabanglain.KewajibanpadaKantorPusatdiperpanjangsecaraperiodik.

Represent the funds placed in Indonesia by the Head Officeandotherbranches.DuetoHeadOfficeisrolled-over on a periodical basis.

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, saldo kewajibanpadaKantorPusatdankantorcabanglainadalah sebagai berikut:

As of 3� December 2009 and 2008, the balance of due to HeadOfficeandotherbrancheswasasfollows:

Tingkat bunga rata-rata tertimbang setahun/ Weighted

average interest rates per annum

2009 2008 2009 2008

% %

KewajibanpadaKantorPusat: DuetoHeadOffice:

Rupiah - - �98 �39 Rupiah

Valuta asing �,�8 �,5� 751.628 1.471.533 Foreign currencies

751.826 1.471.672

Kewajibanpadakantorcabang lain: Due to other branches:

Rupiah - - 8�.652 �65.440 Rupiah

Valuta asing - - 46 62.�38 Foreign currencies

8�.698 227.578

Jumlah 833.524 �.699.250 Total

�3. Taksiran Kerugian Atas Transaksi Rekening Administratif 13.EstimatedLossFromOff-balanceSheetTransactions

Merupakan taksiran kerugian atas letters of credit dan bank garansi yang diterbitkan.

Mutasi taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif untuk tahun berakhir pada tanggal 3�.Desember 2009 dan 2008 adalah sebagai berikut:

Represents the estimated loss on letters of credit and bank guarantees issued.

Themovementofestimatedlossfromoff-balancesheettransactions during the years ended 3� December 2009 and2008wasasfollows:

2009 2008

Saldo,awaltahun 2�.960 �3.444 Balance, beginning of year

Penambahan taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif selama tahunberjalan 3.�9� 8.5�6

Additionofestimatedlossfromoff-balance sheet transactions during the year

Saldo, akhir tahun 25.�5� 2�.960 Balance, end of year

Page 85: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 85

�4. Pemindahan Laba 14.ProfitRemittance

Pada tahun 2009 Bank melakukan pemindahan laba yang berasaldaritahunbuku2006dan2007keKantorPusatsebesarRp1.132.200walaupunsaldolabayangbelumdipindahkankeKantorPusatlebihkecildarijumlahyangdipindahkan. Hal ini menyebabkan saldo laba yang belum dipindahkankeKantorPusatBankmenjadinegatif.Banktelah mengkomunikasikan hal ini kepada Bank Indonesia dantelahmemperolehpersetujuandariBankIndonesiauntukmelakukanreklasifikasidariPenyertaanKantorPusat ke saldo laba yang belum dipindahkan ke Kantor Pusat untuk menutupi saldo laba negatif tersebut sebesar Rp 250.6�5. Seperti yang telah disepakati dengan Bank Indonesia,Bankakanmemastikanbahwapengirimanlabake Kantor Pusat di masa mendatang hanya akan dilakukan apabila laba yang belum dipindahkan ke Kantor Pusat bersaldo positif.

In2009theBankremitteditsprofitfromfinancialyear2006and2007totheHeadOfficewithatotalofRp1,132,200despitethebalanceofunremittedprofitwaslowerthanthatamount.Asaresult,thebalanceofunremittedprofitbecamenegative.TheBankhascommunicated this to Bank Indonesia and has received the approvalfromBankIndonesiatoreclassifytheHeadOfficeInvestmenttounremittedprofittocoverthenegativebalanceofRp250,615.AsagreedwithBankIndonesia,theBankwillensurethatsucceedingprofitremittancetotheHeadOfficewillbemadeonlytotheextentofpositiveunremittedprofitbalance.

�5. Pendapatan Bunga �5. Interest Income

2009 2008

Pendapatan bunga meliputi bunga yang diperoleh dari:

Interest income consisted of interest generatedfromthefollowing:

Kredit yang diberikan 438.479 554.771 Loans receivable

Surat-surat berharga 200.975 300.606 Marketable securities

Tagihanataspinjamanyangdijaminkan �93.644 246.9�5 Receivablesundersecuredborrowing

Penempatan pada bank-bank lain ��0.029 157.067 Placementswithotherbanks

943.127 �.259.359

�6. Beban Bunga �6. Interest Expenses

2009 2008

Beban bunga meliputi bunga atas:Interest expenses consisted of interest

onthefollowing:

Simpanan dari nasabah bukan bank dan bank-bank lain 397.678 646.329

Deposits from non-bank customers and other banks

Kewajibanataspinjamanyangdijaminkan 47.763 - Obligationundersecuredborrowing

Efekyangdijualdenganjanjidibelikembali �.448 9.705Securities sold under repurchase

agreements

Lainnya 406 �.��6 Miscellaneous

447.295 657.150

Page 86: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

86 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

17.BebanUmumDanAdministrasi 17.GeneralAndAdministrativeExpenses

2009 2008

Alokasi beban dari Kantor Pusat 2�2.�0� 199.373 HeadOfficeallocationexpenses

Pemeliharaandansewa 40.856 34.89� Maintenance and rent

Pembebanan dari kantor cabang lainnya 31.472 43.058 Interbranch charges

Lainnya 82.798 70.604 Miscellaneous

367.227 347.926

18.PajakPenghasilan �8. Income Tax

a. Utangpajakterdiridari: a. Taxes payable consisted of:

2009 2008

Pajakpenghasilanpasal21 38 354 Income tax article 2�

Pajakpenghasilanpasal4(2)dan23/26 63.��8 66.209 Incometaxarticles4(2)and23/26

Pajakpenghasilanpasal25/29 �0.�00 2�5.245 Income tax articles 25/29

Pajakpenghasilankantorcabang 67.471 72.439 Branchprofittax

PajakPertambahanNilai �.083 93 Value Added Tax

�4�.8�0 354.340

b.Komponendaribebanpajakadalahsebagaiberikut: b. Thecomponentsofincometaxexpensewereasfollows:

2009 2008

Pajakkini 329.855 382.869 Current

Pajaktangguhan 27.641 38.488 Deferred

357.496 421.357

c. Rekonsiliasiantaralabasebelumpajakdikalikandengantarifpajakmaksimumyangberlakudanbebanpajakadalahsebagaiberikut:

c. Thereconciliationbetweenincomebeforetaxmultiplied by the maximum marginal tax rate and incometaxexpensewasasfollows:

2009 2008

Labasebelumpajak 948.865 1.113.718 Income before tax

Tarifpajakmaksimumyangberlaku 35,2% 37% Enacted maximum marginal tax rate

334.000 412.076

Bedapermanendengantarifpajak35,2%(2009)dan37%(2008) 2�.86� 4.809

Permanentdifferencesat35.2%(2009)and37%(2008)taxrate

Pengaruhtarifpajakprogresif - (16) Effectofprogressivetaxrates

Pengaruhperubahantarifpajak �.635 4.488 Effectofchangesintaxrates

Bebanpajak 357.496 421.357 Income tax expense

Page 87: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 87

18.PajakPenghasilan(Lanjutan) 18.IncomeTax(Continued)

d.Asetdankewajibanpajaktangguhanyangsignifikanpada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 adalah sebagai berikut:

d.Theitemsthatgaverisetosignificantportionsofdeferred tax assets and liabilities as of 3� December 2009and2008wereasfollows:

2009 2008

Asetpajaktangguhan: Deferred tax assets:

Penyisihan penghapusan aset dan taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif 31.746 34.649

Allowanceforuncollectibleaccountsandestimatedlossfromoff-balancesheet

transactions

Rugi yang belum direalisasi atas surat-surat berharga 31.677 23.974 Unrealized loss on marketable securities

Alokasi beban dari Kantor Pusat yang masih harus dibayar 13.477 -

AccrualforHeadOfficeallocationexpenses

Bonuskaryawanyangmasihharusdibayar �3.�80 ��.562 Accrual for employees’ bonuses

Kewajibanimbalanpasca-kerjayangmasihharusdibayar(termasukimbalankerjajangkapanjanglainnya) 6.533 5.406

Accrualforpost-employmentbenefitsobligation (including other long-term

employeebenefits)

Bonus perusahaan pengelola piutang pembiayaan konsumen yang masih harus dibayar 5.627 4.690

Accrualforconsumerfinancingreceivables servicing company bonuses

Kerugian atas penurunan nilai aset yang diambil alih - 74.576 Loss on impairment of foreclosed assets

Pendapatan bunga ditangguhkan atas kredit yang direstrukturisasi 2.36� 2.647 Unearned interest on restructured loan

Jumlahasetpajaktangguhan �04.60� 157.504 Total deferred tax assets

Kewajibanpajaktangguhan: Deferred tax liabilities:

Penyusutan aset tetap (2.773) (2.816) Depreciationoffixedassets

Laba yang belum direalisasi atas transaksi derivatif (67.210) (92.429)

Unrealized gain on derivative transactions

Jumlahkewajibanpajaktangguhan (69.983) (95.245) Total deferred tax liabilities

Asetpajaktangguhan,bersih 34.6�8 62.259 Deferred tax assets, net

e. SesuaiperaturanperpajakandiIndonesia,Bankmelaporkan/menyetorkanpajak-pajaknyaberdasarkansistem self-assessment. Fiskus dapat menetapkan ataumengubahpajak-pajaktersebutdalamjangkawaktutertentusesuaiperaturanyangberlaku.

e.UnderthetaxationlawsofIndonesia,theBanksubmits tax returns on the basis of self-assessment. Thetaxauthoritiesmayassessoramendtaxeswithinthe statute of limitations, under prevailing regulations.

Page 88: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

88 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

18.PajakPenghasilan(Lanjutan) 18.IncomeTax(Continued)

f. Pada bulan September 2008, Undang-Undang PajakPenghasilantelahdiubah,danberlakuefektifsejak1Januari2009.Undang-undanginimengaturperubahantarifpajakpenghasilanperusahaandariprogresifmenjaditariftunggalyaitu28%untuktahunfiskal2009dan25%untuktahunfiskal2010danseterusnya.Pengaruhdariperubahantarifpajakpenghasilan ini telah diperhitungkan dalam penilaian asetdankewajibanpajaktangguhanpadatanggal31Desember 2009 dan 2008. Bank telah membebankan pengaruhdariperubahantarifpajakpenghasilantersebut pada laporan laba rugi untuk tahun berakhir pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 masing-masing sebesar Rp �.635 dan Rp 4.488.

f. InSeptember2008,theincometaxlawwasamended,wherebyeffectivefrom1January2009.Theexistinggraduatedcorporateincometaxrateswerereplacedwithasinglerateof28%forfiscalyear2009and25%forfiscalyear2010andthereafter.Theeffectoftheenactmentofthenewstatutorytaxratehasbeenaccounted for in the valuation of deferred tax assets and liabilities as of 3� December 2009 and 2008. The Bank has charged the impact of this change in income tax rates of Rp �,635 and Rp 4,488 to the statement of income for the years ended 3� December 2009 and 2008, respectively.

g. Penetapanpajak Pajak-pajakBanktahun2004telahdiperiksaoleh

fiskus,yangmenghasilkanpenetapankekuranganpajakyangseluruhnyaberjumlahRp7.295.Banktelahmembayarkekuranganpajaktersebutdanmengajukankeberatanatassebagianhasilpemeriksaan tersebut sebesar Rp 3.380 pada tahun 2006.Padatahun2007,fiskushanyamenerimasebagiandarikeberatanataspajaktahun2004sebesarRp1.289.Bankkemudianmengajukanbandingataspajaktahun2004sebesarRp1.850danmembebankansisanyasebagaibebanpadatahun2007.PadabulanJanuari2009,pengadilanpajakmenerimaseluruhbandingdanfiskustelahmemberikanrestitusisebesarRp �.6�3, ditambah pendapatan bunga sebesar Rp 774,dansisanyasebesarRp237dipindahbukukanuntukpembayaranpajaktahun2007.SaatinifiskusmengajukanbandingatashasilkeputusanpengadilanpajaktersebutkeMahkamahAgung.

g. Tax assessments The Bank’s 2004 taxes have been audited by the tax

office,resultinginadditionaltaxassessmentsofatotalofRp7,295.TheBankhaspaidtheassessedadditionaltaxesandfiledobjectiononpartoftheseassessmentsofRp3,380in2006.In2007,thetaxofficeonlyacceptedanamountofRp1,289ofthisobjection.Subsequently,theBankfiledtaxappealonthe2004taxes of Rp �,850 and charged the remaining amount asexpensein2007.InJanuary2009,thetaxcourtacceptedallthetaxappealandthetaxofficerefundedRp1,613totheBankplusinterestofRp774,whiletheremainingofRp237wasoverbookedforpaymentof2007taxes.Atpresent,thetaxofficehascontestedthis tax court decision to the Supreme Court.

Page 89: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 89

18.PajakPenghasilan(Lanjutan) 18.IncomeTax(Continued)

g. Penetapanpajak(Lanjutan) g. Taxassessments(Continued)

Pajak-pajakBanktahun2005telahdiperiksaolehfiskus,yangmenghasilkanpenetapankekuranganpajakyangseluruhnyaberjumlahRp40.245,penyesuaianterhadapkompensasirugifiskalsebesarRp33.007,danrestitusisebesarRp17.089ataskelebihanpembayaranpajakpenghasilanbadantahun 2005. Bank telah membayar kekurangan pajaktersebutdanmengajukankeberatanatassebagian hasil pemeriksaan tersebut (termasuk atas penyesuaianterhadapkompensasirugifiskalsebesarRp31.816)sebesarRp71.855padatahun2007danmembebankan sisanya sebagai beban pada tahun 2007.Selainkeberatanpajak,Bankjugamengajukanklaimataskelebihanbayarpajakpenghasilanpasal4ayat2sejumlahRp171kekantorpajakberdasarkan perhitungan mereka. Jumlah tersebut tidakdisertakandidalamtotalpenghitunganawalkelebihanpembayaranpajakBank.Padatahun2008,fiskushanyamenerimasebagiandarikeberatanataspajaktahun2005sebesarRp542.BankmenerimarestitusipajaktersebutpadabulanJanuari2009.Bankmengajukanbandingataspajaktahun2005sejumlahRp 69.96� pada bulan Maret 2009, yaitu penetapan kekuranganpajakyangseluruhnyaberjumlahRp39.293 dan penyesuaian terhadap kompensasi rugi fiskalsebesarRp30.668.Padatanggal31Desember2009,hasilataspengajuanbandinginibelumdiketahui.

The Bank’s 2005 taxes have been audited by the tax office,resultinginadditionaltaxassessmentsofatotalofRp40,245,anadjustmenttothetaxlosscarryforwardsofRp33,007,andarefundofRp17,089from the overpaid corporate income tax for 2005. The Bankhaspaidtheassessedadditionaltaxesandfiledobjectiononpartoftheseassessments(includingtheadjustmenttothetaxlosscarryforwardsofRp31,816)ofRp71,855in2007andchargedtheremainingamountasexpensein2007.Inadditiontothetaxobjectionsfiled,theBankclaimedoverpaymentofincometaxarticle4(2)ofRp171tothetaxofficebasedontheircalculation.ThisamountwasnotincludedintheoriginalcalculationofthetotaloverpaymentfiledbytheBank.In2008,thetaxofficeonlyacceptedanamountofRp542ofthisobjection.TheBankreceivedthetaxrefundinJanuary2009.TheBankfiledtaxappeal on the 2005 taxes of Rp.69,96� in March 2009, i.e. additional tax assessments of a total of Rp 39,293andanadjustmenttothetaxlosscarryforwardsof Rp 30,668. As of 3� December 2009, the result of thisappealisnotyetknown.

Sehubungan dengan permohonan restitusi atas kelebihanpembayaranpajakpenghasilanbadantahun2007,pajak-pajakBanktahun2007telahdiperiksaolehfiskus,yangmenghasilkanpenetapankekuranganpajakyangseluruhnyaberjumlahRp.72.164.Banktelahmembayarkekuranganpajaktersebutdanmengajukankeberatanatassebagianhasilpemeriksaan tersebut sebesar Rp.64.04� ditambah dengankelebihanbayarpajakpenghasilanbadansebesarRp.42.544yangditolakolehKantorPajak.Bank membebankan sisanya sebagai beban pada tahun2009.Pengajuankeberatanmasihdalamproses.

Inrelationwiththerequestforrefundontheoverpaidcorporateincometaxfor2007,theBank’s2007taxeshavebeenauditedbythetaxoffice,resultinginadditionaltaxassessmentsofatotalofRp.72,164.TheBankhaspaidtheassessedadditionaltaxesandfiledobjectiononpartoftheseassessmentsofRp64,041plus the overpaid corporate income tax of Rp.42,544, whichwasdeclinedbythetaxoffice.TheBankcharged the remaining amount as expense in 2009. Theobjectionisstillinprocess.

Padatanggal31Desember2008,BankmenyajikantagihanpadakantorpajaksejumlahRp41.889sebagaibagian dari aset lain-lain, yang berkaitan dengan hasil pemeriksaanpajaktahun2005dan2004yangmasing-masingberjumlahRp40.039danRp1.850.

As of 3� December 2008, the Bank presented the receivablesfromtaxofficeofRp41,889aspartof other assets, in relation to 2005 and 2004 tax assessments of Rp 40,039 and Rp �,850, respectively.

Page 90: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

90 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

18.PajakPenghasilan(Lanjutan) 18.IncomeTax(Continued)

g. Penetapanpajak(Lanjutan) g. Taxassessments(Continued)

Padatanggal31Desember2009,BankmenyajikantagihanpadakantorpajaksejumlahRp145.878sebagai bagian dari aset lain-lain, yang berkaitan denganhasilpemeriksaanpajaktahun2007dan2005yangmasing-masingberjumlahRp.106.585danRp39.293.

As of 3� December 2009, the Bank presented thereceivablesfromtaxofficeofRp145,878aspartofotherassets,inrelationto2007and2005tax assessments of Rp.�06,585 and Rp 39,293, respectively.

ManajemenberkeyakinanbahwaBankdapatmemperolehkembalijumlahyangtelahdibayarataspenetapankekuranganpajaktersebutdikarenakankeberatandanbandingyangdiajukanBanktelahsesuaidenganprinsipdanketentuanpajakyangberkenaan dengan bank.

Management believes that the Bank should prevail in sustaining its tax position on the grounds that it is consistentwiththetaxprinciplesandconventionsrelevant to banks.

�9. Jasa Kustodian �9. Custodial Services

DivisiKustodianBankmemperolehijinuntukmemberikanjasakustodiandariBadanPengawasPasarModal(sekarangBadanPengawasPasarModaldanLembagaKeuanganatau“Bapepam-LK”)berdasarkanSuratKeputusanNo.KEP-07/PM/1994tanggal19Januari1994.

The Bank’s Custodial Services Division obtained a license to provide custodial services from the Capital Market SupervisoryAgency(nowtheCapitalMarketandFinancialInstitutionSupervisoryAgencyor“Bapepam-LK”)underitsDecisionLetterNo.KEP-07/PM/1994dated19January�994.

Jasa-jasayangdiberikanolehDivisiKustodianBankmeliputijasapenitipanharta,penanganandanpenyelesaian transaksi, penagihan pendapatan dan pengadministrasian dana seperti perhitungan Nilai Aset Bersih atas unit-unit investasi serta pencatatannya.

TheservicesofferedbytheBank’sCustodialServicesDivision include safekeeping, transactions settlement and handling, income collection, and funds administration such as calculation of Net Asset Value of investment units aswellasunitregistration.

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, aset yang dikelola oleh Divisi Kustodian Bank terdiri dari saham, obligasi,depositoberjangka,sertifikatdeposito,surat-surat berharga dan instrumen pasar modal dan pasar uang lainnya,dengannilaikeseluruhansejumlahmasing-masingRp408.247.471danRp244.062.820.

Asof31December2009and2008,theassetswhichwereadministered by the Bank’s Custodial Services Division consistedofshares,bonds,timedeposits,certificateofdeposits, commercial papers and other capital market andmoneymarketinstruments,withatotalvalueofRp408,247,471andRp244,062,820,respectively.

20. Dana Usaha 20. Operating Funds

Dana usaha adalah selisih antara dana yang ditempatkan di Indonesia oleh Kantor Pusat dengan dana yang ditempatkan oleh Bank di Kantor Pusat dan kantor cabang di luar Indonesia, sesuai dengan Surat Keputusan Direksi BankIndonesiaNo.32/37/KEP/DIRtanggal12Mei1999mengenai persyaratan dan tata cara pembukaan kantor cabang,kantorcabangpembantudankantorperwakilanbank asing.

OperatingfundsrepresentthedifferencebetweenthefundsplacedinIndonesiabyHeadOfficeandthefundsplacedbytheBankwithitsHeadOfficeandotherbranchesoutsideIndonesia,inaccordancewiththedecisionletteroftheDirectorsofBankIndonesiaNo.32/37/KEP/DIRdated�2 May �999 concerning the requirements and procedures fortheopeningofbranchoffices,sub-branchofficesandrepresentativeofficesofforeignbanks.

Page 91: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 9�

20.DanaUsaha(Lanjutan) 20.OperatingFunds(Continued)

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, dana usaha Bank terdiri dari:

As of 3� December 2009 and 2008, the Bank’s operating funds comprised of:

2009 2008

Tagihan pada kantor cabang lain 64.278 133.247 Due from other branches

Tagihan derivatif pada Kantor Pusat dan kantor cabang lain 42.794 �32.�90

DerivativereceivablesfromHeadOfficeand other branches

KewajibanpadaKantorPusat(Catatan12) (751.826) (1.471.672) DuetoHeadOffice(Note12)

Dana usaha (644.754) (1.206.235) Operating funds

Pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, Bank melaporkandanausahaberjumlahUSD65.000.000danUSD135.000.000(masing-masingekuivalenRp610.675danRp1.471.500).Pelaporanuntuktahunyangberakhirpada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 dilakukan sesuai dengan peraturan Bank Indonesia mengenai penerimaanpinjamanluarnegeri.

As of 3� December 2009 and 2008, the Bank’s declared operating funds amounted to USD 65,000,000 and USD 135,000,000(equivalenttoRp610,675andRp1,471,500,respectively).Thedeclarationfortheyearsended31December2009and2008weremadeinaccordancewiththe prevailing Bank Indonesia regulations concerning receivingofcommercialoffshoreborrowings.

Dana usaha atau dana usaha yang dilaporkan, yang mana yang lebih rendah, dimasukkan ke dalam perhitungan rasio kewajibanpenyediaanmodalminimumBank(Catatan27).

The operating funds or the declared operating funds, whicheverislower,isincludedinthecalculationoftheBank’scapitaladequacyratio(Note27).

21.KomitmenDanKontinjensi 2�. Commitments And Contingencies

Jenisvaluta/

Jumlah dalam valuta asal/Amount in original currency

Currency 2009 2008 2009 2008

KOMITMEN COMMITMENTS

Kewajibankomitmen: Committed liabilities:

Fasilitas kredit yang belum digunakan nasabah IDR - �6.350 Unused loan facilities

USD 500.053 900.000 4.698 9.8�0

4.698 26.�60

Fasilitas L/C yang tidak dapat dibatalkan IDR - 3.848

Irrevocable letters of credit

USD 7.843.145 7.468.997 73.686 8�.4�2

EUR 4.523.279 5.170.700 6�.256 79.404

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD - 73.229 - 798

�34.942 �65.462

�39.640 �9�.622

Page 92: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

92 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

21.KomitmenDanKontinjensi(Lanjutan) 21.CommitmentsAndContingencies(Continued)

Jenisvaluta/

Jumlah dalam valuta asal/Amount in original currency

Currency 2009 2008 2009 2008

KONTINJENSI CONTINGENCIES

Tagihankontinjensi: Contingent receivables:

Garansi yang diterima IDR 179.672 275.884 Guarantees received

USD 6�3.563.268 686.959.62� 5.764.427 7.487.860

EUR 6.675.931 �2.968.04� 90.408 �99.�43

6.034.507 7.962.887

Pendapatan bunga dari kredit yang diberikan dan piutang pembiayaan konsumen non-performing IDR �4.025 3.038

Interest on non-performing

loans receivableand consumer

financingreceivables

USD 24.289.596 23.363.445 228.20� 254.66�

242.226 257.699

6.276.733 8.220.586

Kewajibankontinjensi: Contingent liabilities:

Garansi bank dan pengapalan (shipping guarantee)yangditerbitkan IDR 178.390 369.037

Bank and shippingguarantees

issued

USD 110.344.547 117.449.502 1.036.687 �.280.�99

EUR �4.462.�55 �8.422.565 �95.853 282.906

Lainnya, ekuivalen USD/Others, equivalent USD 2.429.2�5 2.998 22.822 33

1.433.752 1.932.175

Bank menghadapi beberapa tuntutan hukum, pengurusan administrasi dan klaim yang belum terselesaikan, yang berhubungan dengan kegiatan usaha Bank. Adalah tidak mungkin untuk memastikan apakah Bank akan memenangkan masalah atau tuntutan hukum tersebut, ataudampaknyajikaBankkalah.Namundemikian,manajemenBankyakinbahwahasilkeputusanmasalahatautuntutanhukumtersebuttidakakanmembawadampakyangsignifikanpadahasilusaha,posisikeuanganatau likuiditas Bank.

The Bank is a party to various unresolved legal actions, administrative proceedings, and claims in the ordinary courseofitsbusiness.ItisnotpossibletopredictwithcertaintywhetherornottheBankwillultimatelybesuccessfulinanyoftheselegalmattersor,ifnot,whattheimpactmightbe.However,theBank’smanagementdoesnot expect that the results in any of these proceedings willhaveamaterialadverseeffectontheBank’sresultsofoperations,financialpositionorliquidity.

Page 93: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 93

22. Transaksi Tunai Valuta Asing Yang Belum Diselesaikan 22. Unsettled Spot Foreign Currency Transactions

Kontrakpembeliandanpenjualantunaivalutaasingyangbelum diselesaikan pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 adalah sebagai berikut:

The outstanding unsettled spot foreign currency purchase and selling contracts as of 3� December 2009 and 2008 wereasfollows:

Jenis valuta/Jumlah dalam valuta asal/

Amount in original currency

Currency 2009 2008 2009 2008

Kontrak pembelian tunai valuta asing yang belum diselesaikan USD 56.761.813 �5.000.000 533.277 �63.500

Unsettled spot purchase contracts

EUR 300.�62 - 4.065 -

Lainnya, ekuivalen USD/ Others, equivalent USD �20.89� 552.949 �.�36 6.027

538.478 169.527

Kontrakpenjualantunai valuta asing yang belum diselesaikan USD 6.978.192 2�.553.030 65.560 234.928

Unsettled spot selling contracts

Lainnya, ekuivalen USD/ Others, equivalent USD 365.781 - 3.437 -

68.997 234.928

23.ImbalanPasca-kerja 23.Post-employmentBenefits

Sesuai dengan Undang-Undang Republik Indonesia No.13/2003tentangKetenagakerjaan,Bankwajibmemberikanimbalanpasca-kerjakepadakaryawannyapadasaatpemutusanhubungankerjaataupadasaatkaryawanpensiun.Imbalanpasca-kerjainidiberikanberdasarkanmasakerjadankompensasikaryawanpadasaatpemutusanhubungankerjaataupensiun.

InaccordancewithLawoftheRepublicofIndonesiaNo.�3/2003 relating to labor regulations, the Bank is required toprovidepost-employmentbenefitstoitsemployeeswhentheiremploymentisterminatedorwhentheyretire.Thesebenefitsareprimarilybasedonyearsofserviceandthe employees’ compensation at termination or retirement.

Page 94: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

94 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

23.ImbalanPasca-kerja(Lanjutan) 23....post-employmentBenefits(Continued)

Bank memiliki program pensiun iuran pasti melalui DPLKManulifeIndonesia(“Manulife”)yangpesertanyameliputiseluruhkaryawanBankyangbergabungdenganBanksejak1)Januari1993danbersediamenjadipesertaprogram pensiun. Besarnya iuran program pensiun ini adalahsebesar10%darigajiperbulan,yangseluruhnyadibayarkan oleh Bank pada tahun 2009 dan 2008. Jumlah karyawanyangmengikutiprogrampensiuniniadalahmasing-masing280dan273orangpadatanggal31Desember 2009 dan 2008. Jumlah iuran yang dibayarkan Bank untuk tahun 2009 dan 2008 masing-masing sebesar Rp 5.4�� dan Rp 5.269.

TheBanksponsorsadefinedcontributionpensionplanthroughDPLKManulifeIndonesia(“Manulife”)thatcoversallemployeesoftheBankwhojoinedtheBanksince � January �993 and participate in the pension plan. Thecontributionrateis10%ofmonthlysalarywhichisfully contributed by the Bank in 2009 and 2008. As of 3� December 2009 and 2008, the number of employees participatinginthepensionplanwere280and273persons, respectively. The Bank’s share of contributions paidduring2009and2008wereRp5,411andRp5,269,respectively.

UntukkaryawanyangtelahbergabungdenganBanksebelum � Januari �993, Bank menyisihkan dana untuk tujuankhususdalambentukdepositoberjangkayangditempatkan di bank lain (sebelumnya melalui program asuransijiwa)untukmenyediakanimbalanpensiunbagikaryawantersebut.Jumlahkaryawanyangmengikutiprogram tersebut adalah masing-masing 34 dan 40 orang pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008. Jumlah yang ditempatkan dalam tahun 2009 dan 2008 masing-masing sebesarRp727danRp761.

ForemployeeswhohadalreadyjoinedtheBankpriorto� January �993, the Bank established a special-purpose fund in the form of time deposits placed in another bank (previouslythroughlifeinsuranceprogram)toprovidetheemployeeswithpensionbenefits.Thenumberofemployeesparticipatingintheschemewere34and40persons as of 3� December 2009 and 2008, respectively. Totalamountdepositedduring2009and2008wasRp727andRp761,respectively.

MenurutUndang-UndangKetenagakerjaan,akumulasiiuran Bank kepada dana pensiun dapat diperhitungkan sebagaipengurangdarikewajibanimbalanpasca-kerja.Padatanggal31Desember2009dan2008,kewajibanimbalanpasca-kerjaBank(termasukimbalankerjajangkapanjanglainnya)yangmasihharusdibayarmasing-masingsebesar Rp 20.�0� dan Rp �6.559.

Under the labor regulations, the Bank’s contributions accumulatedinsuchfundscanbeoffsetagainstitspost-employmentbenefitsobligation.Asof31December2009and2008,theBank’saccrualforpost-employmentbenefitsobligation(includingotherlong-termemployeebenefits)amounted to Rp 20,�0� and Rp �6,559, respectively.

Asumsi utama yang digunakan oleh aktuaris independen pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 adalah sebagai berikut:

The principal assumptions used by the independent actuaryasof31December2009and2008wereasfollows:

2009 2008

Tingkat diskonto per tahun 10,3% 12% Discount rate per annum

Tingkat kenaikan kompensasi per tahun 9% 10% Future compensation increases per annum

24. Posisi Devisa Neto 24. Net Foreign Exchange Position

Posisidevisaneto(“PDN”)Bankpadatanggal31Desember 2009 dan 2008 dihitung berdasarkan peraturan Bank Indonesia yang berlaku. Berdasarkan peraturan yang berlakutersebut,bank-bankdiwajibkanuntukmemeliharaposisi devisa neto secara keseluruhan dan untuk neraca setinggi-tingginya20%darimodal.

The Bank’s net foreign exchange position as of 3� December2009and2008wascalculatedinaccordancewiththeprevailingBankIndonesiaregulations.Inaccordancewiththeprevailingregulations,banksarerequired to maintain both overall and balance sheet net foreignexchangepositionatamaximumof20%ofitscapital.

Page 95: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 95

24.PosisiDevisaNeto(Lanjutan) 24.NetForeignExchangePosition(Continued)

Posisi devisa neto Bank pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 adalah sebagai berikut:

The Bank’s net foreign exchange position as of 31.December2009and2008wereasfollows:

2009 2008

Jenis valuta/Currency

Posisidevisa neto untuk

neraca(selisih bersih

aset dankewajiban)/

Balancesheet net foreign

exchange position

(netdifferencesbetweenassets

andliabilities)

Selisihbersih

tagihan dankewajibandi

rekeningadministratif/Netdifferences

between receivables and

liabilities in off-balancesheet

accounts

Posisidevisa neto

secarakeseluruhan

(nilaiabsolut)/Overall

net foreign exchangeposition (absolutevalue)

Posisidevisa neto untuk

neraca(selisih bersih

aset dankewajiban)/

Balancesheet net foreign

exchange position

(netdifferencesbetweenassets

andliabilities)

Selisihbersih

tagihan dankewajibandi

rekeningadministratif/Netdifferences

between receivables and

liabilities in off-balancesheet

accounts

Posisidevisa neto

secarakeseluruhan

(nilaiabsolut)/Overall

net foreign exchangeposition

(absolutevalue)

USD 203.817 (464.847) 26�.030 (50.045) (385.072) 435.117

JPY �.338 - �.338 (419) 2.230 �.8��

GBP (1.962) 2�2 1.750 (313) - 3�3

EUR 72.361 5.09� 77.452 (47.534) 65.976 �8.442

SGD (38.633) - 38.633 (80.801) 79.377 �.424

AUD 7.749 (3.580) 4.�69 (31.366) 33.994 2.628

HKD 147 - 147 62� - 62�

CAD 592 - 592 623 - 623

MYR �.�60 - �.�60 �.864 - �.864

NZD 47 - 47 4� �0� �42

DKK 9.499 504 �0.003 7.535 - 7.535

SEK 92 - 92 17 - 17

CHF 2.570 4�9 2.989 �.842 �34 1.976

NOK �2 - �2 �3 - �3

THB 79 - 79 36 63 99

INR (9) - 9 (11) - ��

Jumlah 258.859 399.502 (197.897) 472.636

Jumlah modal (Catatan27)/Total capital (Note27) 2.305.�89 2.305.�89 3.386.652 3.386.652

Persentase PDN terhadap modal/

Percentage of NOP to capital 11,23% 17,33% 5,84% 13,96%

Page 96: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

96 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

25.AnalisaJatuhTempoAsetDanKewajiban 25. Maturity Of Assets And Liabilities

Jatuhtempoasetdankewajibanpadatanggal31Desember 2009 adalah sebagai berikut:

The maturity of assets and liabilities as of 3� December 2009wassummarizedasfollows:

Hingga � bulan/Up to

� month

Lebih dari

� bulan hingga 3 bulan/>� to 3months

Lebih dari

3 bulan hingga

�2 bulan/>3 to �2months

Lebih dari

� tahun hingga 5 tahun/>� to 5years

Lebih dari

5 tahun/> 5 years

Tanpabunga/ Non-

interestbearing

Jumlah/Total

Rupiah Rupiah

Aset: Assets:

Kas - - - - - 22.032 22.032 Cash on hand

Giro pada Bank Indonesia - - - - - 398.993 398.993

Demand deposits at Bank Indonesia

Giro pada bank-bank lain, bersih - - - - - 257.742 257.742

Demand deposits at other banks, net

Penempatan pada bank-bank lain, bersih

935.640 - - - --

935.640Placementswithother

banks, net

Efek-efek, bersih �.048.390 �2�.049 - - - - �.�69.439Marketable securities,

net

Tagihan derivatif, bersih - - - - - 144.487 144.487

Derivative receivables, net

Kredit yang diberikan, bersih 2.�86.494 �56.628 543.�50 396.000 - - 3.282.272 Loans receivable, net

Piutang pembiayaan konsumen, bersih 955 �.388 - - - - 2.343

Consumerfinancingreceivables, net

Tagihanataspinjamanyangdijaminkan,bersih 247.500 - 247.500 1.019.700 643.500 - 2.�58.200

Receivables under securedborrowing,

net

Piutang bunga - - - - - 92.65� 92.65� Interest receivables

Beban dibayar dimuka - - - - - 78.963 78.963 Prepayments

Aset tetap, bersih - - - - - 22.2�8 22.2�8 Fixed assets, net

Asetpajaktangguhan,bersih - - - - - 34.6�8 34.6�8

Deferred tax assets, net

Aset lain-lain, bersih - - - - - 176.283 176.283 Other assets, net

4.418.979 279.065 790.650 1.415.700 643.500 1.227.987 8.775.881

Page 97: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 97

Hingga � bulan/Up to

� month

Lebih dari

� bulan hingga 3 bulan/>� to 3months

Lebih dari

3 bulan hingga

�2 bulan/>3 to �2months

Lebih dari

� tahun hingga 5 tahun/>� to 5years

Lebih dari

5 tahun/> 5 years

Tanpabunga/ Non-

interestbearing

Jumlah/Total

Kewajiban: Liabilities:

Simpanan dari nasabah bukan bank 4.�33.069 66.590 6.634 20.000 - 990.324 5.216.617

Deposits from non-bank customers

Simpanan dari bank-bank lain 440.507 - - - - 307.751 748.258

Deposits from other banks

Kewajibanataspinjamanyangdijaminkan - 500.000 - - - - 500.000

Obligation under secured

borrowing

Kewajibanderivatif - - - - - 55.�9� 55.�9� Derivative payables

Efek-efek pasar uang yang diterbitkan

- - - �80.000 - - �80.000 Money market securities issued

Utangpajak - - - - - 141.437 141.437 Taxes payable

Kewajibanlain-laindanbeban masih harus dibayar - - - - - �54.984 �54.984

Other liabilities andaccrued expenses

KewajibanpadaKantorPusat dan kantorcabang lain - - - - - 8�.850 8�.850

DuetoHeadOfficeand other branches

Taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif - - - - - �.892 �.892

Estimated loss from off-balancesheet

transactions

4.573.576 566.590 6.634 200.000 - 1.733.429 7.080.229

Posisi neto, rupiah (154.597) (287.525) 784.016 1.215.700 643.500 (505.442) �.695.652 Net position, rupiah

25.AnalisaJatuhTempoAsetDanKewajiban(Lanjutan) 25.MaturityOfAssetsAndLiabilities(Continued)

Page 98: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

98 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

25.AnalisaJatuhTempoAsetDanKewajiban(Lanjutan) 25.MaturityOfAssetsAndLiabilities(Continued)

Hingga � bulan/Up to

� month

Lebih dari� bulan

hingga 3 bulan/>� to 3months

Lebih dari3 bulan

hingga �2 bulan/

>3 to �2months

Lebih dari� tahun hingga 5 tahun/>� to 5years

Lebih dari5 tahun/> 5 years

Tanpabunga/ Non-

interestbearing

Jumlah/Total

Valuta asing Foreign currenciesAset: Assets:Kas - - - - - 5.298 5.298 Cash on handGiro padaBank Indonesia - - - - - 38.�44 38.�44

Demand deposits atBank Indonesia

Giro padabank-bank lain, bersih - - - - - 379.390 379.390

Demand deposits atother banks, net

Tagihan pada kantor cabang lain - - - - - 64.278 64.278

Due from otherbranches

Penempatan padabank-bank lain, bersih 2.038.2�6 - - - - 232.526 2.270.742

Placementswithother banks, net

Efek-efek, bersih �49.990 127.433 17.160 - - - 294.583 Marketable securities, netKredit yang diberikan,bersih 1.117.260 380.932 28.�48 - - - �.526.340

Loans receivable, net

Tagihan akseptasi, bersih �5.058 �4.606 21.473 - - - 51.137

Acceptance receivables,net

Piutang bunga - - - - - 428 428 Interest receivablesAset lain-lain, bersih - - - - - 38.953 38.953 Other assets, net

3.320.524 522.971 66.781 - - 759.017 4.669.293Kewajiban: Liabilities:Simpanan dari nasabah

bukan bank �.524.694 27.758 39.520 55.95� - 1.645.178 3.293.�0�Deposits from non-

bank customersSimpanan dari bank-bank lain 2.�83 - - - - �.435 3.6�8

Deposits from other banks

Kewajibanakseptasi �5.206 14.748 2�.690 - - - 5�.644 Acceptance payablesUtangpajak - - - - - 373 373 Taxes payableKewajibanlain-laindan

beban masih harus dibayar - - - - - 262.5�4 262.5�4

Other liabilities andaccrued expenses

KewajibanpadaKantorPusat dan kantor cabang lain �40.925 610.675 - - - 74 751.674

DuetoHeadOfficeand other branches

Taksiran kerugian atas transaksi rekening administratif

- - - - - 23.259 23.259 Estimated loss fromoff-balancesheet

transactions�.683.008 653.�8� 6�.2�0 55.95� - �.932.833 4.386.�83

Posisi neto, valuta asing1.637.516 (130.210) 5.571 (55.951) - (1.173.816) 283.��0

Net position, foreign currencies

Posisi neto, seluruh valuta �.482.9�9 (417.735) 789.587 1.159.749 643.500 (1.679.258) 1.978.762

Net position, all currencies

Page 99: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 99

26. Transaksi Dengan Pihak-pihak Yang Mempunyai HubunganIstimewa

26. Related Party Transactions

Bank melakukan transaksi keuangan dengan pihak-pihak yangmempunyaihubunganistimewa,yangdilaksanakansesuai dengan syarat dan kondisi serupa seperti yang dilakukan dengan pihak ketiga.

TheBankhasfinancialtransactionswithrelatedpartieswhichweremadeunderthenormaltermsandconditionsaswiththethirdparties.

Rincian saldo dan transaksi (termasuk komitmen dan kontinjensidantransaksitunaivalutaasingyangbelumdiselesaikan)denganpihak-pihakyangmempunyaihubunganistimewapadatahun2009dan2008adalahsebagai berikut:

The details of the balances and transactions (including commitments and contingencies and unsettled spot foreigncurrencytransactions)withrelatedpartiesin2009and2008wereasfollows:

2009 2008

Giro pada bank-bank lain 353.827 77.349 Demand deposits at other banks

Tagihan pada kantor cabang lain 64.278 133.247 Due from other branches

Penempatan pada bank-bank lain �.584.8�9 2.0�0.2�6 Placementswithotherbanks

Efek-efek 47.620 �4.�30 Marketable securities

Tagihan derivatif 42.794 �32.�90 Derivative receivables

Tagihanataspinjamanyangdijaminkan - �.430.000 Receivablesundersecuredborrowing

Piutang bunga 203 26.09� Interest receivables

Aset lain-lain 33.626 62.668 Other assets

Simpanan dari nasabah bukan bank 33.�94 67.334 Deposits from non-bank customers

Simpanan dari bank-bank lain �9.040 �4.864 Deposits from other banks

Kewajibanderivatif 28.055 49.254 Derivative payables

Kewajibanakseptasi 3.771 - Acceptance payables

Efek-efek pasar uang yang diterbitkan - 250.000 Money market securities issued

Kewajibanlain-laindanbebanmasihharusdibayar 238.175 311.712 Other liabilities and accrued expenses

KewajibanpadaKantorPusatdankantorcabang lain 833.524 �.699.250 DuetoHeadOfficeandotherbranches

Pendapatan bunga 37.802 2�0.624 Interest income

Pendapatan komisi 6.�85 �6.304 Commission income

Beban bunga 25.467 79.261 Interest expenses

Beban komisi 4.973 6.275 Commission expenses

Pendapatan operasional lainnya - lain-lain 13.745 58.6�� Other operational revenue - others

Beban umum dan administrasi: General and administrative expenses:

Alokasi beban dari Kantor Pusat 2�2.�0� 199.373 HeadOfficeallocationexpenses

Pemeliharaandansewa �8 3�4 Maintenance and rent

Pembebanan dari kantor cabang lainnya 31.472 43.058 Interbranch charges

Lainnya 2.633 3.449 Miscellaneous

Beban operasional lainnya - lain-lain 7.888 1.337 Other operational expenses - others

Page 100: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

�00 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

2009 2008

KOMITMEN DAN KONTINJENSI COMMITMENTS AND CONTINGENCIES

Tagihankontinjensi: Contingent receivables:

Garansi yang diterima 5.362.597 6.869.659 Guarantees received

Kewajibankontinjensi: Contingent liabilities:

Garansi bank dan pengapalan yang diterbitkan 305.292 259.536 Bank and shipping guarantees issued

TRANSAKSI TUNAI VALUTA ASING YANG BELUM DISELESAIKAN

UNSETTLED SPOT FOREIGN CURRENCYTRANSACTIONS

Kontrak pembelian tunai valuta asing yang belum diselesaikan 34.825 6.027 Unsettled spot purchase contracts

Kontrakpenjualantunaivalutaasingyangbelum diselesaikan 8.273 6.028 Unsettled spot selling contracts

27.RasioKewajibanPenyediaanModalMinimum 27.CapitalAdequacyRatio

RasioKewajibanPenyediaanModalMinimum(“KPMM”)pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008 dihitung sesuai dengan peraturan Bank Indonesia yang berlaku. Berdasarkan peraturan Bank Indonesia yang berlaku, bank-bankkomersialdiIndonesiawajibmempertahankanrasioKPMMminimumsebesar8%danmemasukkanrisikopasar dalam perhitungan rasio KPMM.

TheBank’sCapitalAdequacyRatio(“CAR”)asof31December2009and2008wascalculatedinaccordancewiththeprevailingBankIndonesiaregulations.Undertheprevailing Bank Indonesia regulations, commercial banks in Indonesia are required to maintain a minimum CAR of 8%andtoincludemarketriskinthecomputationofCAR.

Rasio KPMM Bank pada tanggal 3� Desember 2009 dan 2008, yang dihitung berdasarkan peraturan Bank Indonesia yang berlaku adalah sebagai berikut:

The Bank’s CAR as of 3� December 2009 and 2008, computedinaccordancewiththeprevailingBankIndonesiaregulationswasasfollows:

2009 2008

Komponen modal: Components of capital:

Penyertaan Kantor Pusat 1.387.393 �.638.008 HeadOfficeinvestment

Dana usaha 610.675 �.206.063 Operating funds

Lababersihtahunberjalan(50%) 309.505 365.425 Currentyearnetincome(50%)

(Saldorugi)labayangbelumdipindahkankeKantor Pusat tahun-tahun sebelumnya (62.259) 88.477

Prioryear’s(accumulateddeficit)unremittedprofit

Cadangan umum penyisihan penghapusan asetproduktif(maksimum1,25%dariasettertimbangmenurutrisiko) 61.375 90.179

Generalreserveforallowanceforproductiveassets(maximum1.25%of

riskweightedassets)

2.306.689 3.388.�52

Dikurangi: penyertaan (1.500) (1.500) Less: investment

Jumlah modal 2.305.�89 3.386.652 Total capital

Aset tertimbang menurut risiko 5.697.922 8.96�.289 Riskweightedassets

Rasiokewajibanpenyediaanmodalminimum 40,46% 37,79% Capital Adequacy Ratio

26. Transaksi Dengan Pihak-pihak Yang Mempunyai HubunganIstimewa(Lanjutan)

26.RelatedPartyTransactions(Continued)

Page 101: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �0�

27.RasioKewajibanPenyediaanModalMinimum(Lanjutan) 27.CapitalAdequacyRatio(Continued)

Sesuai dengan peraturan Bank Indonesia yang berlaku, rasio KPMM harus dihitung tanpa memperhitungkan dampakdaripajaktangguhan.

InaccordancewiththeprevailingBankIndonesiaregulation,theCARshouldbecalculatedwithoutincludingthetaxeffectofdeferredincometax.

28.ManajemenRisiko 28. Risk Management

ManajemenrisikodalamDeutscheBankmerupakanfungsi yang independen dari para pengambil risiko yang terdapatdiberbagaiDivisiGrup.Manajemenrisikoinidifokuskanpadakemampuanuntukmengidentifikasi,mengukur, menggabungkan dan mengelola risiko untuk meningkatkan modal dan menilai risiko secara tepat.KerangkamanajemenrisikoyangdimilikiBankdiyakini dapat mendorong terbentuknya harmonisasi antara lingkungan risiko internal Bank dengan budaya perusahaandalamfilosofirisikoterpadu.DeutscheBankmengelola risiko dengan kerangka prinsip risiko yang komprehensif, struktur organisasi dan proses risiko yang erat terkait dengan aktivitas Divisi Grup.

Risk management in Deutsche Bank is functionally independent of risk takers in the various Group Divisions. It is centered on the ability to identify, measure, aggregate and manage risks, to attribute capital and price risks appropriately.TheBank’sriskmanagementframeworkpromotes an internal risk environment across the Bank that is culturally attuned to its overall risk philosophy. Deutsche Bankmanagesriskthroughacomprehensiveframeworkof risk principles, organizational structure and risk process thatarecloselyalignedwiththeactivitiesoftheGroupDivisions.

Atas penggunaan instrumen-instrumen keuangan, Bank menghadapi risiko-risiko sebagai berikut:

TheBankhasexposuretothefollowingrisksfromitsuseoffinancialinstruments:

- risiko kredit;- risiko likuiditas;- risiko pasar; dan- risiko operasional.

- credit risk;- liquidity risk;- market risk; and- operational risk.

PrinsipManajemenRisikoDanModal Risk And Capital Management Principles

Prinsip utama yang mendukung pendekatan Deutsche Bankterhadapmanajemenrisikodanmodaladalahsebagai berikut:

ThefollowingkeyprinciplesunderpinDeutscheBank’sapproach to risk and capital management:

- DewanManajemenmelakukanpengawasanatasmanajemenrisikodanmodalsecaramenyeluruhuntukGrupsecarakonsolidasisebagaisatukesatuan.DewanPengawasmemantauprofilrisikodanmodalsecaraberkala.

- The Management Board provides overall risk and capital management supervision for consolidated Groupasawhole.TheSupervisoryBoardregularlymonitorsriskandcapitalprofile.

- Deutsche Bank mengelola risiko kredit, pasar, likuiditas, operasional, usaha, hukum, reputasi dan modal secara terpadu pada semua tingkatan terkait dalamorganisasi.Halinijugaberlakuuntukproduk-produk kompleks yang dikelola secara khusus dalam kerangka yang ditetapkan untuk eksposur perdagangan.

- Deutsche Bank manages credit, market, liquidity, operational, business, legal and reputational risks as wellascapitalinacoordinatedmanneratallrelevantlevelswithintheorganization.Thisalsoholdstrueforcomplexproductswhicharetypicallymanagedwithintheframeworkestablishedfortradingexposures.

- Struktur dari fungsi hukum, risiko dan modal berkaitan erat dengan struktur Divisi Grup.

- The structure of legal, risk and capital function iscloselyalignedwiththestructureoftheGroupDivisions.

- Fungsi hukum, risiko dan modal independen terhadap Divisi Grup.

- The legal, risk and capital function is independent of the Group Divisions.

Page 102: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

�02 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

28.ManajemenRisiko(Lanjutan) 28.RiskManagement(Continued)

OrganisasiManajemenRisikoDanModal Risk And Capital Management Organization

ChiefRiskOfficerDeutscheBank,yangmerupakananggotaDewanManajemen,bertanggungjawabatasmanajemenrisikokredit,pasar,likuiditas,operasional,usaha,hukumdanreputasisertaaktivitasmanajemenmodaldalamGrupsecarakonsolidasi.Padatahun2007,Deutsche Bank menggabungkan departemen Hukum dan Kepatuhandenganfungsimanajemenrisikodanmodalyangadamenjadisatukesatuanfungsihukum,risikodanmodal.

DeutscheBank’sChiefRiskOfficer,whoisamemberofthe Management Board, is responsible for credit, market, liquidity, operational, business, legal and reputational risk managementaswellascapitalmanagementactivitieswithintheconsolidatedGroup.In2007,DeutscheBankmergedtheLegalandCompliancedepartmentswiththe existing risk and capital management function to an integrated legal, risk and capital function.

Ada dua komite fungsional yang dipusatkan pada fungsi hukum, risiko dan modal. Komite Risiko dan Modal dipimpinolehChiefRiskOfficer,denganChiefFinancialOfficersebagaiWakilKetua.TanggungjawabKomiteRisikodanModalmeliputiperencanaanprofilrisikodanmodal,pengawasankapasitasmodaldanoptimisasipendanaan.Selainitu,ChiefRiskOfficerjugamemimpinKomiteRisikoExecutive,yangbertanggungjawabataspengelolaan dan pengendalian risiko-risiko dalam Grup secarakonsolidasi.DuaWakilChiefRiskOfficeryangmelaporsecaralangsungkepadaChiefRiskOfficermerupakan anggota pengambil keputusan dalam Komite Risiko dan Modal.

Twofunctionalcommitteesarecentraltothelegal,riskand capital function. The Capital and Risk Committee is chairedbytheChiefRiskOfficer,withtheChiefFinancialOfficerbeingtheViceChairman.TheresponsibilitiesoftheCapitalandRiskCommitteeincluderiskprofileand capital planning, capital capacity monitoring and optimizationoffunding.Inaddition,theChiefRiskOfficerchairstheRiskExecutiveCommittee,whichisresponsiblefor management and control of the aforementioned risks acrosstheconsolidatedGroup.ThetwoDeputyChiefRiskOfficerswhoreportdirectlytotheChiefRiskOfficerare among the voting members of the Capital and Risk Committee.

Unit hukum, risiko dan modal dibentuk dengan tugas untuk:

Dedicated legal, risk and capital function is established withthemandateto:

- Meyakinkanbahwapenyelenggaraanusahadalamtiap divisi konsisten dengan hasrat (appetite)Bankterhadap risiko yang telah ditetapkan oleh Komite Risiko dan Modal;

- EnsurethatthebusinessconductedwithineachdivisionisconsistentwiththeriskappetitethattheCapital and Risk Committee has set;

- Merumuskandanmelaksanakankebijakanmanajemenrisiko dan modal, prosedur dan metodologi yang sesuai dengan kegiatan usaha tiap divisi;

- Formulate and implement risk and capital management policies, procedures and methodologies that are appropriatetothebusinesseswithineachdivision;

- Menyetujuibatasan-batasanrisikokredit,risikopasardan risiko likuiditas;

- Approve credit risk, market risk and liquidity risk limits;

- Melakukan penelaahan atas portofolio secara berkala untukmeyakinkanbahwaportofoliorisikomasihdalam batas yang dapat diterima; dan

- Conductperiodicportfolioreviewstoensurethattheportfolioofriskiswithinacceptableparameters;and

- Mengembangkan dan melaksanakan infrastruktur dan sistemmanajemenrisikodanmodalyangtepatuntuktiap divisi.

- Develop and implement risk and capital management infrastructures and systems that are appropriate for each division.

Page 103: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �03

28.ManajemenRisiko(Lanjutan) 28.RiskManagement(Continued)

Komite Risiko Reputasi Grup adalah sub-komite formal dari Komite Risiko Executive dan dipimpin oleh Chief Risk Officer. Komite ini menelaah dan membuat keputusan akhir untuk seluruh permasalahan risiko reputasi, dimana pelaporan atas masalah yang terkait dengan reputasi BankdianggappentingolehmanajemenseniorusahadanregionalataudiwajibkanolehkebijakandanprosedurGrup.

TheGroupReputationalRiskCommittee(“GRRC”)isanofficialsub-committeeoftheRiskExecutiveCommitteeandischairedbytheChiefRiskOfficer.TheGRRCreviewsandmakesfinaldeterminationsonallreputationalriskissues,wheretheescalationofsuchissuesisdeemednecessary by senior business and regional management or required under the Group policies and procedures.

Departemen Keuangan dan Audit mendukung fungsi hukum, risiko dan modal. Departemen-departemen tersebut beroperasi secara independen terhadap Divisi Grup dan fungsi hukum, risiko dan modal. Peran dari departemen Keuangan adalah untuk membantu Bank dalam menghitung dan menelaah risiko yang dihadapi dan meyakinkan kualitas dan integritas data yang terkait dengan risiko. Departemen Audit menelaah kepatuhan prosedur pengendalian internal terhadap standar internal dan aturan hukum.

The Finance and Audit departments support the legal, risk and capital function. They operate independently of both the Group Divisions and of the legal, risk and capital function. The role of the Finance department is to help quantify and verify the risk that the Bank assumes and ensures the quality and integrity of the risk related data. TheAuditdepartmentreviewsthecomplianceoftheinternalcontrolprocedureswithinternalandregulatorystandards.

DitingkatkantorcabangIndonesia,strukturmanajemenrisiko beroperasi dalam beberapa tingkatan, dimulai dari UnitManajemenRisikoyangmelaporkepadaKomiteRisikoIndonesia,yangbekerjasamasecaraeratdenganKomiteRisikoRegionalAsiaPasifik.Komite-komiteini,yangterdiridarianggotadarimanajemendankelompokpendukungbackoffice,meyakinkanadanyakonsistensidalam pelaksanaan prinsip Grup dan peraturan setempat yang berlaku.

At the Indonesia branch level, the risk management structure operates in a multi-tier set up, starting from theRiskManagementUnit(“RMU”)thatreportstotheIndonesianRiskCommittee(“IRC”)whointurnworksverycloselywiththeAsiaPacificRegionalRiskCommittee(“RRC”).Thesecommittees,whicharecomposedofmembersfrommanagementandthebackofficesupportgroup, ensure consistency in implementation of the Group principlesaswellaswithlocalregulations.

Berikut ini adalah informasi tentang eksposur Bank terhadaprisiko-risikodiatasdantujuan,kebijakandanproses untuk mengukur dan mengelola risiko:

PresentedbelowistheinformationabouttheBank’sexposuretoeachoftheaboverisksandtheobjectives,policies and processes for measuring and managing risks:

a. Risiko kredit a. Credit risk

Risiko kredit merupakan risiko apabila suatu pihak lalai untukmemenuhikewajibannyadanmenyebabkanpihaklainmengalamikerugianfinansial.Risikokredittimbul dari seluruh transaksi yang menyebabkan adanyatuntutanyangbersifataktual,kontinjensiataupotensialterhadappihaklain,obligorataupeminjam.Oleh karenanya, Bank mengukur eksposur kredit dari berbagaikategoriyaitukredit,kewajibankontinjensi,derivatifover-the-counter(“OTC”),danasetyangdapatdiperdagangkan.

Creditriskistheriskthatonepartytoafinancialinstrumentwillfailtodischargeanobligationandcausetheotherpartytoincurafinancialloss.Creditrisk arises from all transactions that give rise to actual, contingent or potential claims against any counterparty,obligororborrower.Assuch,theBankmeasures its credit exposure across various categories, namely loans, contingent liabilities, over-the-counter (“OTC”)derivatives,andtradableassets.

Risiko kredit yang terkait dengan instrumen keuangan derivatifterbataspadainstrumendengannilaiwajarpositif, yang dicatat sebagai tagihan derivatif (Catatan 7).Risikokreditmaksimum,tanpamemperhitungkannilaiwajarjaminandanperjanjiansalinghapus,terbataspadajumlahdalamlaporanaset,kewajibandan dana modal yang diberikan, ditambah dengan komitmen kepada nasabah seperti yang diungkapkan pada Catatan 8.

Creditriskinrespectofderivativefinancialinstrumentsislimitedtothosewithpositivefairvalues,whicharerecordedasderivativereceivables(Note7).Themaximumcreditrisk,withouttakingintoaccountthefair value of any collateral and netting agreements, is limited to the amounts on the statement of assets, liabilities and assigned capital funds, plus commitments to customers as disclosed in Note 8.

Page 104: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

�04 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

28.ManajemenRisiko(Lanjutan) 28.RiskManagement(Continued)

Jikadiperlukan,Bankmemperolehjaminan,terikatdalamperjanjiansalinghapusprinsip(masternettingagreements),mempertimbangkanjangkawaktueksposur, dan mengelola konsentrasi risiko kredit berdasarkansegmengeografisdan/atauekonomi.

Where appropriate, the Bank obtains security, enters into master netting agreements, rationalizes the duration of exposures, and manages concentrations of credit risk across geographical and/or economic segmentation.

Ringkasan konsentrasi risiko atas kredit yang diberikan kepada nasabah berdasarkan industri diungkapkan pada Catatan 8.

The summary of concentration of credit risk on loans receivable to customers as to industry is presented in Note 8.

b. Risiko likuiditas b. Liquidity risk

Risiko likuiditas adalah risiko yang timbul dari potensi adanya ketidakmampuan untuk memenuhi seluruh kewajibanpembayaranpadasaatjatuhtempo.ManajemenRisikoLikuiditasmeyakinkankemampuanBankuntukmemenuhiseluruhkewajibanpembayaranpadasaatjatuhtempo.Untukmembatasirisikoini,manajemenmengaturdiversifikasisumberdana,mengelola aset dengan pertimbangan likuiditas danmengawasilikuiditassecaraharian.Selainitu,kantorcabangIndonesiamemeliharacadanganwajibatasdepositosebesar7,5%,dimanasebesar5%ditempatkan dalam bentuk giro pada Bank Indonesia, sedangkansisanyasebesar2,5%ditempatkandalambentuk obligasi pemerintah Republik Indonesia dan SertifikatBankIndonesia.

Liquidity risk is the risk arising from potential inability tomeetallpaymentobligationswhentheybecomedue. Liquidity Risk Management safeguards the ability oftheBanktomeetallpaymentobligationswhentheybecome due. To limit this risk, management arranges fordiversifiedfundingsources,managesassetswithliquidity in mind and monitors liquidity on a daily basis. In addition, the Indonesia branch maintains statutory reservesondepositsat7.5%,ofwhich5%arekeptin the form of demand deposits at Bank Indonesia, while2.5%arekeptasowninventoryofRepublicofIndonesiagovernmentsecuritiesandCertificatesofBank Indonesia.

Treasurybertanggungjawabuntukmengelolarisikolikuiditas.KerangkamanajemenrisikolikuiditasBankdirancanguntukmengidentifikasi,mengukurdanmengelolaposisirisikolikuiditas.Kebijakanlikuiditasyang mendasar ditelaah secara berkala oleh Komite AsetdanKewajibanGrupdandisetujuiolehKepalaManajemenRisikoLikuiditasyangbertanggungjawabatasmetodologidankebijakandalamTreasury.Kebijakantersebutmendefinisikanmetodologiyangditerapkan pada Grup, kantor cabang dan anak perusahaannya. Pada tingkat kantor cabang, risiko likuiditasdikelolaolehKomiteAsetdanKewajibanlokalberdasarkankebijakanyangtelahdisetujuipadatingkat Grup.

The Treasury is responsible for the management of liquidity risk. The Bank’s liquidity risk management frameworkisdesignedtoidentify,measureandmanage the liquidity risk position. The underlying LiquidityPolicyisreviewedonaregularbasisbytheGroupAssetandLiabilityCommittee(“ALCO”)andapproved by the Head of Liquidity Risk Management responsible for the methodology and policies in the Treasury.Thepolicydefinesthemethodologywhichisapplied to the Group, its branches and its subsidiaries. At the branch level, liquidity risk is managed by the local ALCO based upon the approved policies at the Group level.

ProfiljatuhtempoasetdankewajibanBankberdasarkanperjanjiankontraktualpembayarandengantidakmemperhitungkantanggaljatuhtempoefektif diungkapkan pada Catatan 25.

ThematurityprofileoftheBank’sassetsandliabilitiesbased on contractual repayment arrangements and doesnottakeintoaccounttheeffectivematuritiesispresented in Note 25.

Page 105: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �05

28.ManajemenRisiko(Lanjutan) 28.RiskManagement(Continued)

c. Risiko pasar c. Market risk

Pada hakekatnya, seluruh usaha memiliki risiko dimana tingkat dan harga pasar akan bergerak dan menghasilkan laba atau rugi bagi Bank. Bagi Bank, jenisrisikopasaradalahsebagaiberikut:

Substantially,allbusinessesaresubjecttotheriskthatmarketpricesandrateswillmoveandresultinprofitsorlossesfortheBank.FortheBank,thetypesofmarket risk are:

- risiko tingkat bunga;- risiko kurs valuta asing; dan- risiko harga komoditas.

- interest rate risk;- foreign exchange risk; and- commodity price risk.

Risiko tingkat bunga terdiri dari dua komponen. Risiko umum menggambarkan perubahan nilai dikarenakan pergerakan pasar secara umum, sementara risiko khusus terkait dengan penerbit instrumen keuangan.

Theinterestrateriskconsistsoftwocomponents.Thegeneral risk describes value changes due to general marketmovements,whilethespecificriskhasissuer-related causes.

KerangkaManajemenRisikoPasar MarketRiskManagementframework

Bank menanggung risiko pasar baik dari aktivitas perdagangan maupun non perdagangan. Bank menanggung risiko dengan menciptakan pasar dan mengambil posisi dalam utang, kurs valuta asing, surat berharga utang dan komoditas lainnya, serta derivatif dansejenisnya.

The Bank assumes market risk in both trading and non trading activities. The Bank assumes risk by making markets and taking positions in debt, foreign exchange, other debt securities and commodities, as wellasinequivalentderivatives.

Kombinasi antara analisa kerentanan risiko, value-at-risk, stress testing dan economic capital metrics digunakan untuk mengelola risiko pasar dan menetapkan limit risiko yang dapat diterima. Economic capital adalah sistem pengukuran yang digunakan untuk menggambarkan dan menggabungkan risiko pasar dalam portofolio perdagangan dan non perdagangan. Value-at-risk adalah sistem pengukuran yang umum digunakan untuk mengelola risiko pasar perdagangan.

A combination of risk sensitivities, value-at-risk, stress testing and economic capital metrics are used to manage market risk and establish limits. Economic capital is the metric used to describe and aggregate market risk, both in trading and non trading portfolios. Value-at-risk is a common metric used in the management of trading market risk.

DewanManajemendanKomiteRisikoExecutive,didukungolehManajemenRisikoPasar,yangmerupakanbagiandarifungsimanajemenrisikodan modal yang independen, menetapkan suatu limit value-at-risk untuk seluruh Grup untuk risiko pasardalamtradingbook.ManajemenRisikoPasarmengalokasikan keseluruhan limit tersebut ke Divisi Grup. Setelah itu, limit dialokasikan ke lini usaha khusus dan kelompok portofolio perdagangan dan wilayahgeografis.

The Management Board and Risk Executive Committee, supported by Market Risk Management, whichispartofindependentriskandcapitalmanagementfunction,setaGroup-widevalue-at-risklimit for the market risk in the trading book. Market Risk Management sub-allocates this overall limit to theGroupDivisions.Belowthat,limitsareallocatedtospecificbusinesslinesandtradingportfoliogroupsandgeographical regions.

Page 106: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

�06 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

28.ManajemenRisiko(Lanjutan) 28.RiskManagement(Continued)

i. Risiko valuta i. Currency risk

Bankmenghitungrisikodampakfluktuasikursvaluta asing atas posisi keuangan dan arus kasnya.

TheBanktakesexposuretoeffectsoffluctuationsin the prevailing foreign exchange rates on its financialpositionandcashflows.

Valuta asing utama Bank didominasi oleh USD danEUR.Kebijakanmanajemenrisikokursvalutaasing ditetapkan pada tingkat Grup Deutsche Bank dan limit global dialokasikan ke tingkat regional dannegaradansecarafisikdikeloladitingkatkantor cabang atau entitas lokal. Pada tingkat kantor cabang, risiko kurs valuta asing dikelola untuk mata uang fungsional lokal Bank dan Grup Deutsche Bank memiliki strategi untuk melindungi nilai mata uang fungsional lokal terhadap EUR yang merupakan mata uang pelaporan Grup Deutsche Bank.

ThemajorcurrenciesoftheBankarepredominantly denominated in USD and EUR. Foreign exchange risk management policy is set at the Deutsche Bank Group level and global limits are allocated on a regional and country level and physically managed at the branch or local entity level. At the branch level, the foreign exchange risk is managed in the context of the local functional currency of the Bank and Deutsche Bank Group has a strategy to hedge the local functional currencyintoEURwhichisthereportingcurrencyof the Deutsche Bank Group.

Posisi devisa neto diungkapkan pada Catatan 24. The net foreign exchange position is presented in Note 24.

ii. Risiko tingkat bunga ii. Interest rate risk

AktivitasusahaBankmemilikirisikofluktuasitingkat bunga apabila aset yang menghasilkan pendapatanbunga(termasukinvestasi)dankewajibanberbungatelahjatuhtempoataudinilaikembali pada saat yang berbeda atau dengan nilai yangberbeda.AktivitasManajemenRisikoPasarditujukanuntukmengoptimalkanpendapatanbunga bersih, dengan tingkat bunga pasar yang konsisten dengan strategi usaha Bank.

The Bank’s business activities are exposed to the riskofinterestratefluctuationstotheextentthatinterest-earningassets(includinginvestments)and interest-bearing liabilities mature or re-price at differenttimesorindifferingamounts.MarketRiskManagement activities are aimed at optimizing net interest income, given market interest rate levels consistentwiththeBank’sbusinessstrategies.

AktivitasManajemenRisikoAset-Kewajibandilaksanakan terkait dengan kerentanan Bank terhadapperubahantingkatbunga.Bankjugamenggunakan kombinasi instrumen keuangan derivatif,terutamaswapsukubungadanopsi,dankontraklainnyauntukmencapaitujuanmanajemenrisiko.

Asset-Liability Risk Management activities are conducted in the context of the Bank’s sensitivity to interest rate changes. The Bank also uses a combinationofderivativefinancialinstruments,particularlyinterestrateswapsandoptions,aswellas other contracts to achieve its risk management objectives.

d. Risiko operasional d. Operational risk

RisikooperasionaldidefinisikanolehGrupsebagairisikoterjadinyakerugiandalamkaitannyadengankaryawan,spesifikasidandokumentasiperjanjian,teknologi, kegagalan dan bencana infrastruktur, proyek, pengaruh eksternal dan hubungan dengan nasabah. Risiko operasional meliputi risiko hukum dan peraturan, di luar risiko usaha dan reputasi.

OperationalriskisdefinedbytheGroupastheriskofincurring losses in relation to employees, contractual specificationsanddocumentation,technology,infrastructurefailureanddisasters,projects,externalinfluencesandcustomerrelationships.Itincludeslegal and regulatory risk, but excludes business and reputational risk.

Page 107: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank AG - Cabang IndonesiaCatatan Atas Laporan Keuagan GabunganTahun Berakhir 3� Desember 2009 Dan 2008 (DalamJutaanRupiah,KecualiDinyatakanKhusus)

Deutsche Bank AG - Indonesian BranchesNotes To The Combined Financial StatementsYears Ended 3� December 2009 And 2008(InMillionsOfRupiah,UnlessOtherwiseSpecified)

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 107

28.ManajemenRisiko(Lanjutan) 28.RiskManagement(Continued)

d. Risikooperasional(Lanjutan) d. Operationalrisk(Continued)

ManajemenRisikoOperasionalGrupadalahfungsimanajemenrisikoyangindependendalamGrupyangbertanggungjawabuntukmendefinisikankerangkarisikooperasionaldankebijakanterkait.PenerapankerangkadanmanajemenrisikooperasionalharianmerupakantanggungjawabdivisiusahaGrup.Berdasarkan model keterkaitan usaha tersebut, pengawasansecaraketatdanpemahamanyangtinggiatas risiko operasional dapat dipastikan.

Group Operational Risk Management is an independentriskmanagementfunctionwithintheGroupthatisresponsiblefordefiningtheoperationalriskframeworkandrelatedpolicies.Theresponsibilityforimplementingtheframeworkaswellastheday-to-dayoperationalriskmanagementlieswiththeGroup’s business divisions. Based on such business partnership model, close monitoring and high awarenessofoperationalriskisensured.

29.PeristiwaSetelahTanggalNeraca 29. Subsequent Events

PSAKNo.50(Revisi2006),“InstrumenKeuangan:PenyajiandanPengungkapan”danPSAKNo.55(Revisi2006),“InstrumenKeuangan:PengakuandanPengukuran”telahberlakuefektifsejaktanggal1Januari 20�0. Dalam menerapkan dua standar baru ini,Banktelahmengidentifikasipenyesuaiantransisisesuai dengan ketentuan transisi pada PSAK No. 55 (Revisi2006),BuletinTeknisNo.4tentangketentuantransisiataspenerapanawalPSAKNo.50(Revisi2006)danPSAKNo.55(Revisi2006)yangditerbitkanoleh Ikatan Akuntan Indonesia, dan PAPI (Revisi 2008).Penyesuaiantransisiterutamaakanberasaldari perhitungan ulang penyisihan penghapusan aset. Selisih antara penyisihan penghapusan aset berdasarkan standar baru dan standar lama akan disesuaikankesaldoawalrekeningKantorPusatpadatanggal1Januari2010sepertiyangdiwajibkandalamstandar akuntansi baru. Saat ini, Bank sedang dalam tahap penghitungan besarnya penyesuaian transisi tersebut.

TheSFASNo.50(2006Revision),“FinancialInstruments: Presentation and Disclosures” and SFASNo.55(2006Revision),“FinancialInstruments:Recognition and Measurement” have become effectivesince1January2010.Inapplyingthesetwonewstandards,theBankhasidentifiedthetransitionaladjustmentsinaccordancewiththetransitional provisions as stated in the SFAS No. 55(2006Revision),theTechnicalBulletinNo.4concerningthetransitionalprovisionsforthefirstadoptionofSFASNo.50(2006Revision)andSFASNo.55(2006Revision)asissuedbytheIndonesianInstituteofAccountants,andPAPI(2008Revision).Thetransitionaladjustmentswillmainlybederivedfromthereassessmentofallowanceforuncollectibleaccounts.ThediferencebetweentheallowanceforuncollectibleaccountsbasedonthenewstandardsandthepreviousstandardswillbeadjustedtothebeginningHeadOfficeaccountsasof1January2010asrequiredbythenewaccountingstandards.Currently, the Bank is still in the process of calculating thetransitionaladjustmentamount.

Sebagai tambahan, beberapa standar akuntansi telah dicabut efektif pada tanggal � Januari 20�0, sebagai berikut:

In addition, certain accounting standards have been revokedeffectiveon1January2010,asfollows:

– PSAKNo.54(1998),“AkuntansiRestrukturisasiUtang-Piutang Bermasalah”.

– SFASNo.54(1998),“AccountingforTroubledDebtRestructuring”.

– PSAKNo.31(Revisi2000),“AkuntansiPerbankan”.

– SFASNo.31(2000Revision),“AccountingforBanking Industry”.

– Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan No. 6, “Interpretasi atas Paragraf �2 dan �6 PSAK No. 55 (1999)tentangInstrumenDerivatifMelekatpadaKontrak dalam Mata Uang Asing”.

– Interpretation of Financial Accounting Standard No. 6, “Interpretation of Paragraph �2 and �6 ofSFASNo.55(1999)regardingEmbeddedDerivatives on Foreign Exchange Contracts”.

Page 108: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�08 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

C. Financial Key Ratio C. Rasio Keuangan PentingFinancial Ratio 3� December 2009 and 2008

Ratio(%) 2009 2008I. Capital/ Modal

�. CAR – credit risk / CAR – risiko kredit

46.95% 46.94%

2. CAR – credit risk and market risk / CAR – risiko kredit dan risiko pasar

40.46% 37.79%

3. Fixed asset to capital / Aset tetap terhadap modal

3.60% 2.40%

Ii. Quality Of Assets / Kualitas Aset

�. Non performing Earning asset to total earning assets / PinjamanMacetterhadaptotalasetlancer

2.90% 2.31%

2. Allowanceforpossiblelossesonearningassetstoearningassets/ Penyisihan untuk kemungkinan kerugian atas aset lancar terhadap aset lancar

2.78% 2.52%

3. FulfillmentAllowanceforpossiblelossesonearningassets/ Pemenuhan Penyisihan untuk kemungkinan kerugian atas aset lancar

108.21% 111.10%

4. FulfillmentAllowanceforpossiblelossesonnonearningasset/ Pemenuhan Penyisihan untuk kemungkinan kerugian atas aset tidak lancar

100.00% 100.00%

5. NPL – Gross 8.15% 6.02%6. NPL – Netto 3.12% 1.94%

Iii. Rentability / Rentabilitas

�. ROA 5.68% 5.96%2. ROE 18.83% 22.83%3. NIM 3.10% 3.43%4. Operating expense to operating revenues / Biaya operasional terhadap pendapatan operasional

54.58% 57.93%

Iv. Liquidity / Likuiditas

LoantoDepositRatio(LDR)/RasioPinjamanterhadapDeposito(LDR)

60.22% 68.03%

V. Compliance / Kepatuhan

�.a. Percentage Violation On Legal Lending Limit / Persentase Pelanggaran Atas Batas Maksimum Pemberian Kredit

a.�. Related party / Pihak terkait

0% 0%

a.2. Non related party / Bukan pihak terkait

0% 0%

B. Percentage Lending In Excess On Legal Lending Limit / PersentasePinjamanMelebihiBatasMaksimumPemberian

b.�. Related party / Pihak terkait

0% 0%

b.2. Non Related party / Bukan pihak terkait

0% 0%

2. Statutory reserve requirement IDR / GiroWajibMinimum–Rp

5.77% 5.41%

3. NetOpenPosition(NOP)/ PosisiDevisaNeto(PDN)

17.33% 13.96%

Page 109: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �09

D. Risk Management D. ManajemenResiko

Risk Management ManajemenResiko

Deutsche Bank has a comprehensive risk management policy, whichisimplementedandoverseenlocallybymultiplelevelsof risk management structures involving the Risk Management Unit(RMU)andtheIndonesianRiskCommittee(IRC).

DeutscheBankmemilikikebijakanmanajemenrisikoyangmenyeluruh,yangdiimplementasikandandiawasisecaralokalolehberbagaitingkatstrukturmanajemenrisikoyangmelibatkanUnitManajemenRisiko(RMU)danKomiteRisikoIndonesia(IRC).

TheRMUmeetsmonthlyandiscomprisedofstafffrominfrastructure divisions including the Head of Global Markets Operations, Cash Operations, Loan Operations, Compliance, Finance, and the COO,.

RMU mengadakan rapat setiap bulan dan terdiri dari staf dari divisi infrastruktur termasuk Pimpinan Global Markets Operations, Cash Operations, Loan Operations, Kepatuhan, Keuangan, dan COO.

TheIndonesianRiskCommittee(IRC)structure,whichincludesthe CCO and COO, meets quarterly and has been in place for morethanoverthreeyears.TheIRCworkscloselywiththeRegionalRiskCommittee(RRC)toassessandmanagetheriskprofile(credit,liquidity,market,andotherrisks)forIndonesia.

StrukturKomiteRisikoIndonesia(IRC),termasukCCOdanCOO,mengadakanrapatsetiapkuartadantelahberjalanselamalebihdaritigatahun.IRCbekerjasamadenganeratdenganKomiteRisikoRegional(RRC)untukmengaksesdanmenanganiprofilrisiko(risikokredit,likuiditas,pasardanlain-lain)bagiIndonesia.

Riskmanagementpoliciescansummarisedasfollows: Kebijakanmanajemenrisikodapatdiringkassepertidibawahini:

– Credit risk – every extension of credit to any counterparty requiresapprovalfromCreditRiskManagement(CRM).Credit approval authorities are assigned according to the qualifications,experienceandtrainingoftheofficersandarereviewedperiodically.Creditlinesapprovedshouldbeconsistentwiththeportfolioandlocalregulatoryguidelines.CRMreviewscreditexposuresperiodicallyandensuresthatallowanceforloanlossesisprovidedforaccounts that are doubtful of collection.

– Risikokredit–setiapperpanjangankreditkepadapihaklawanmemerlukanpersetujuandariManajemenRisikoKredit(CRM).Wewenangpersetujuankreditdiberikansesuai dengan kemampuan, pengalaman dan pelatihan officeryangbersangkutandanditinjausecaraberkala.Limitkredityangdisetujuiharussesuaidenganportofolioandketentuanperaturanlokal.CRMmeninjaueksposurkredit secara berkala dan memastikan agar disisihkan cadanganuntukkerugianpinjamanuntukrekeningyangmeragukan.

– Market risk – the Bank assumes market risk in both trading and non-trading activities by taking positions in debt obligations, foreign exchange and securities. The Bank uses a combination of risk sensitivities, value-at-risk, stress testing and economic capital metrics to manage market risks and use as a basis for setting limits.

– Risiko pasar – Bank mempunyai risiko pasar dalam aktivitas trading dan non-trading dengan membuka posisi dalam debt obligation, valuta asing dan sekuritas. Bank menggunakan kombinasi sensitivitas risiko, value-at-risk, stress testing dan economic capital metrics untuk menangani risiko pasar dan menggunakannya sebagai dasar penentuan limit.

– Liquidityrisk–theBank’seffectivemanagementofliquidity risk has been instrumental in maintaining ahealthyfundingprofile,eveninperiodsofgeneraleconomicweakness.LiquidityismonitoredthroughtheuseofFundingMatrix,whichshowstheexcessorshortfallofassetsoverliabilitiesineachtimebucketandallowstheBank to identify and manage open liquidity exposures.

– Risiko Likuiditas – penanganan risiko likuiditas Bank yang efektiftelahmembantudalammenjagaprofilpendanaanyang sehat, meskipun dalam periode ekonomi umum yang lemah. Likuiditas dimonitor melalui penggunaan Funding Matrix,yangmenunjukkankelebihanataukekuranganasetdibandingkewajibandalamsetiapjangkawaktudanmemungkinkanBankuntukmengidentifikasikandanmenangani eksposur likuiditas yang terbuka.

Page 110: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

��0 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

– Operationalrisk–definedtobethepotentialforincurringlossesinrelationtoemployees,projectmanagement,contractualspecificationsanddocumentation,technology,infrastructurefailureanddisasters,externalinfluencesand customer relationships. Operational risk is managed bytherespectiveBusinessDivisionswithfactorssuchasdirect and indirect losses, transactional errors, employee turnover, disaster recovery readiness, audit actions , taken into account to assess operational risk.

– RisikoOperasional–didefinisikansebagaipotensitimbulnyakerugiansehubungandengankaryawan,manajemenproyek,spesifikasidandokumentasikontrak,teknologi, kegagalan infrastruktur dan bencana, pengaruh eksternaldanhubungannasabah.Tanggungjawabuntukoperasionalmanajemenrisikoditanganiterutamaterletakpada Divisi Bisnis yang bersangkutan dan unit operasional terkait. Berbagai faktor seperti kerugian langsung dan tidak langsung, kesalahan transaksi, perpindahan karyawan,kesiapanpenangananbencana,tindakanauditdipertimbangkan untuk menilai risiko operasional.

– Legalrisk–documentsandagreementswiththirdpartiesarereviewedbytheLegalDivision(operatingfromSingaporeandsupportedbylocalexternalcounsels)priortoexecution/finalisationtoensurethatdocumentationisincompliancewithlaw.AnylegaldisputesarealsomanagedbyLegalwithclosereferencetolocalcountrymanagement.

– RisikoHukum–dokumendanperjanjiandenganpihakketigaditinjauolehDivisiHukum(yangberoperasidariSingapuradandidukungolehdewaneksternallokal)sebelumdilaksanakanuntukmemastikanbahwadokumentasitelahmemenuhiundang-undang.Permasalahanhukum,jugaditanganiolehDivisiHukum–denganmerujukkepadamanajemenlokal.

– Reputation and Strategic risk – any potential reputation or strategicriskisfirstidentifiedattheRiskCommitteesortheExecutiveCommittee(EXCO).Ifwarranted,anysuchriskidentifiedwillbeescalatedtotheIRCandrelevantGroupRiskOfficer.

– Risiko Reputasi dan Strategi – potensi risiko reputasi ataustrategipertama-tamadiidentifikasikanpadatingkatKomiteRisikoatauKomiteEksekutif(EXCO).Biladiperlukan,risikoyangsudahteridentifikasiakandibawakepadaIRCdanGrupRiskOfficerterkait.

– Compliance risk – each Business/Function Head assumes primary responsibility to ensure that their respective activitiesareinfullcompliancewithinternalandregulatoryrequirements. The Head of Compliance ensures that updatestoregulationsarecirculatedtoallheads,whileInternalAuditconductsreviewstoascertaincompliancewithinternalandregulatoryrequirements.

– Risiko kepatuhan – setiap Pimpinan Bisnis/Fungsi memegangtanggungjawabutamauntukmemastikanagar aktivitas mereka semua memenuhi ketentuan internal danperaturanpengawas.KepalaBagianKepatuhanmemastikan pengkinian peraturan diedarkan kepada semua pimpinan sementara audit internal mengadakan kajianuntukmemastikankepatuhanterhadapketentuaninternaldanperaturanpengawas.

Page 111: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report ���

E. Good Corporate Governance E. Tata Kelola Perusahaan Yang BaikThreeyearsago,In2007.BankIndonesiaissueddetailedguidelinesonGoodCorporateGovernance(GCG)videtheir regulation No.8/4/PBI/2006 and 8/�4/PBI/2006. The rules of GCG implemented by Bank Indonesia are based on transparency, accountability, independence, responsibility, and fairness.ThetwoDeutscheBankAGbranchesinIndonesia–inJakartaandSurabaya–complywiththeseguidelines.

Tigatahunlalu,dalamtahun2007,BankIndonesiamengeluarkan peraturan yang terperinci mengenai Tata Kelola Perusahaan(GCG)yangbaikmelaluiPeraturanBankIndonesiaNo.8/4/PBI/2006 dan 8/�4/PBI/2006. Ketentuan mengenai GCG yang diimplementasikan oleh Bank Indonesia berdasarkan transparansi,akuntabilitas,independensi,tanggungjawabdankejujuran.DuacabangDeutscheBankdiIndonesia–diJakartadan Surabaya – mematuhi semua ketentuan ini.

Effectivecorporategovernance,tocomplywiththehighinternational standard, is part of Deutsche Bank’s identity. The Bank ensures a responsible, value-driven management andcontrolthroughasystemofcorporategovernance,whichhasfourkeyelements:goodrelationswithshareholders,effectivecooperationbetweentheManagementBoardandthe Supervisory Board, a system of performance related compensationforourmanagersandemployees,aswellastransparent and early reporting.

Untuk memenuhi standar internasional tertinggi, tata kelola perusahaan yang efektif merupakan bagian dari identitas DeutscheBank.Bankmemastikanmanajemenyangbertanggungjawab,berdasarkannilaidanpengawasanmelaluisistem tata kelola perusahaan, yang mempunyai empat elemen utama: hubungan yang baik dengan para pemegang saham,kerjasamayangefektifantaraDewanManajemendanDewanPengawas,sistemkompensasiyangterkaitdengankinerjabagiparamanajerdankaryawankami,sertatransparansi dan pelaporan dini.

The fundamental basis for this is provided by, above all, the German Stock Corporation Act and the German Corporate Governance Code. Seeing as our share is also listed on the NewYorkStockExchange,wearesubjectincertainrespectstoU.S.capitalmarketlawsaswellastherulesoftheSecuritiesandExchangeCommissionandtheNewYorkStockExchange.

Dasar fundamental untuk ini disediakan, terutama oleh, German Stock Corporation Act (Undang-undang Perusahaan Jerman)danGermanCorporateGovernanceCode(KodeetikTataKelolaPerusahaanJerman).KarenasahamkamijugaterdaftardiBursaSahamNewYork,dalamhaltertentukamitunduk kepada undang-undang pasar modal Amerika serta peraturanSecuritiesandExchangeCommissionandNewYorkStock Exchange.

We have conducted a self-assessment of our corporate governance procedures and practices against those prescribed byBankIndonesia,andconfirmthatwecomplywiththecentral bank’s requirements.

Kami telah melakukan penilaian sendiri untuk prosedur-prosedur dan pelaksanaan-pelaksanaan tata kelola bank kami sesuai dengan ketetapan Bank Indonesia, dan kami mengkonfirmasibahwatatakelolabankkamitelahsesuaidengan ketentuan-ketentuan bank sentral.

The requirements of Bank Indonesia on Good Corporate Governance relate to

Ketentuan Bank Indonesia mengenai Tata Kelola Perusahaan yang Baik berhubungan dengan:

�. The Board of Commissioners and the Board of Directors 1. DewanKomisarisdanDewanDireksi

Bank Indonesia has set out comprehensive requirements, coveringseveralaspectsgovernancewithregardtotheestablishmentoftheBoardofCommissioners(BOC)andtheBoardofDirectors(BOD).AllbanksoperatingintheRepublicofIndonesiaarerequiredtocomplywiththeserequirements.

Bank Indonesia telah menentukan ketentuan yang lengkap, mencakup beberapa aspek tata kelola sehubungandenganpembentukanDewanKomisaris(BOC)danDewanDireksi(BOD).Semuabankyangberoperasi di Indonesia diharuskan mematuhi ketentuan ini.

Deutsche Bank AG is a multi-national bank, headquartered in Germany. The Management Board is responsible for managing the company globally, and for the overall supervisionoftheDeutscheBankGroup.InAsiaPacific,theRegionalGovernanceBoard(RGB)representingtheBoard of Commissioners carries out the supervisory functions on behalf of the Management Board. The principalobjectiveoftheRGBistoprovideahighlevelsupervision of governance and control issues in the region on behalf of the Management Board. The RGB meets at least four times a year.

Deutsche Bank AG adalah multi nasional bank, berkantorpusatdiJerman.DewanManajemenFrankfurtbertanggungjawabuntukmenanganiperusahaansecaraglobal,danuntukpengawasankeseluruhanGrupDeutscheBank.DiAsiaPasifik,RegionalGovernanceBoard(RGB)(DewanTataKelolaRegional),yangmewakiliDewanKomisaris,melaksanakanfungsipengawasanatasnamaDewanManajemen.TujuanutamaRGBadalahmelakukanpengawasantatakelolatingkattinggidanmasalahpengawasandiwilayahiniatasnamaDewanManajemen.RGBmengadakanrapatempatkalidalamsatu tahun.

Page 112: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

��2 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

TheRGBhastwelvepermanentmembers,includingtheRegionalChiefExecutiveOfficerandRegionalHeadsofvarious risk functions.

Anggota RGB terdiri dari dua belas anggota tetap, termasukRegionalChiefExecutiveOfficerdanRegionalHead dari berbagai fungsi risiko.

At the local level, in Indonesia, the Board of Directors is representedbythelocalExecutiveCommittee(EXCO).Asa consequence of the resignation of one of the members of theEXCOinmid2009,themembershipoftheEXCOwastemporarilyreducedtosix.EXCOmembersadequatelyrepresentallbusinessesatthiscommittee.TheEXCOgenerally meets six times a year and is responsible for the management of the Bank in Indonesia. This includes reviewingthebusinessstrategyforthebank,overseeingtheprofitabilityofthebank,ensuringcomplianceofregulations, etc. The RGB keeps an oversight on the Bank in Indonesia through the various committees that have been set-up.

Padatingkatlokal,diIndonesia,DewanDireksidiwakiliolehKomiteEksekutiflokal(EXCO).DikarenakanpengundurandirisalahseoranganggotaEXCOdipertengahantahun2009,keanggotaanEXCOuntuksementaraberkurangmenjadienam.AnggotaEXCO;cukupmewakilisemuabisnisdalamkomiteini.EXCOumumnya mengadakan rapat enam kali dalam satu tahun danbertanggungjawabataspelaksanaanmanajemenBankdiIndonesia.Halinitermasukmeninjaustrategibisnisbank,mengawasilababank,memastikankepatuhanterhadapperaturan,dll.RGBmelalukanpengawasansesuai Bank Indonesia melalui berbagai komite yang telah dibentuk.

MembersoftheRGBandtheEXCOhavethebackgroundand experience that has tested their credibility, integrity and competence for the role. All members of the RGB andEXCOarerequiredtocomplywiththeregulationsapplicable to employees regarding purchase of equity, and needtodeclaresuchownership.

ParaanggotaRGBdanEXCOmempunyailatarbelakangdan pengalaman yang telah membuktikan kredibilitas, integritas dan kompetensi mereka untuk peran mereka. SemuaanggotaRGBdanEXCOharusmematuhiperaturan-peraturanyangberlakubagikaryawanmengenai pembelian ekuitas dan keharusan untuk melaporkan kepemilikan tersebut.

TheRegionalGovernanceBoard(RGB)andthelocalExecutiveCommittee(EXCO)performthefunctionsoftheBOCandBODrespectively,andcomplywiththerequirementsofthecentralbankwithregardtotheir composition, frequency of meetings, disclosure requirements, and their roles and responsibilities.

DewanTataKelolaRegional(RGB)danKomiteEksekutiflokak(EXCO)masing-masingmelaksanakanfungsiBOC dan BOD serta mematuhi ketentuan bank sentral yang terkait dengan susunan, frekuensi rapat, ketentuan keterbukaandanperansertatanggungjawabmereka.

2. Committees 2. Para Komite

Deutsche Bank AG has also set up several committees, such as the Audit Committee, a committee for remuneration and compensation, and risk committees. Some of these committees operate at a global level, others at a regional level, and some at local level. These committeeshavespecifictermsofreferenceandoperatein accordance to them.

DeutscheBankAGjugatelahmembentukbeberapakomite, seperti Komite Audit, komite remunerasi dan kompensasi dan komite-komite risiko. Beberapa dari komite ini beroperasi pada tingkat global, lainnya pada tingkat regional dan sebagian pada tingkat lokal. Komite-komite ini mempunyai ketentuan khusus sebagai panduan dan beroperasi sesuai dengan panduan tersebut.

a) TheAuditCommitteeissetupatthegloballeveland covers all entities of the Bank. The members of the Committee include the Chairperson and Deputy Chairperson of the Supervisory Board, and up to four other Supervisory Board members. This committee keepsinformedoftheworkdonebyGroupAudit,theinternal audit department of the Bank.

a) KomiteAuditdibentukpadatingkatglobaldanmencakup semua entitas Bank. Para anggota Komite termasukKetuadanWakilKetuaDewanPengawas,dansampaiempatanggotaDewanPengawaslainnya.KomiteinimengikutipekerjaanyangdilakukanolehGrup Audit, bagian audit internal di Bank.

Page 113: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report ��3

b) Therearethreeriskcommitteesthatoperateatdifferentlevels.TheRegionalRiskCommittee(RRC)that has the regional risk heads as its members is responsible for a high level supervision on behalf of the RGB. Under the RRC is the Indonesian Risk Committee (IRC).TheIRCmeetsquarterly,toreview,amongotherthings,theriskincidents,theriskprofile,andoutstanding audit issues, of the Bank in Indonesia. The IRC members include the regional heads of the risk functionsandofGroupAudit(ortheirrepresentatives),andthelocalEXCOmembers.Finally,thereistheRiskManagementUnit(RMU)thathasthelocaloperationsand IT heads as its members. This unit meets eight timesayeartoreviewandmonitortheriskprofileofthe branch at a granular level.

b) Terdapattigakomiterisikoyangberoperasipadatingkatyangberbeda.KomiteRisikoRegional(RRC)dengan anggotanya terdiri dari para pimpinan risiko regional,bertanggungjawabuntukpengawasantingkattinggiatasnamaRGB.BeradadibawahRRCadalahKomiteRisikoIndonesia(IRC).IRCmengadakanrapatsetiapkuartal,untukmeninjau,antaralain,risikoinsiden,profilrisiko,danmasalahaudityangbelumdiselesaikan dengan Bank Indonesia. Para anggota IRC termasuk pimpinan regional fungsi risiko dan Grup Audit(atauperwakilanmereka)sertaparaanggotalokalEXCO.Akhirnya,terdapatUnitManajemenRisiko(RMU)yanganggotanyaterdiridaripimpinanoperasional lokal dan TI.. Unit ini mengadakan rapat delapankalidalamsatutahununtukmeninjaudanmemonitorprofilrisikobanksatupersatu.

c) TheBankalsohasaSeniorExecutiveCompensationCommittee(SECC)thatisresponsibleforestablishingacompensationframeworkandcorporategovernancestructure.

c) BankjugamempunyaiKomiteKompensasiEksekutifSenior(SECC)yangbertanggungjawabuntukmenetapkan kerangka dan struktur tata kelola perusahaan.

In order to implement minimum standards of corporate governance,BankIndonesiahassetupspecificrequirements for these committees. These requirements relatetotheadequacyofthestructure,qualificationsand competence of the various committees, and the effectivenessofthedutiesandresponsibilitiesofthecommittees.DeutscheBankhasreviewedtheserequirements,andcanconfirmthatitfulfillsthehighstandards set by the central bank.

Untuk mengimplementasikan standar minimum tata kelola perusahaan, Bank Indonesia telah menentukan persyaratan khusus bagi komite-komite tersebut. Persyaratan ini berkaitan dengan kecukupan struktur, kualifikasidankompetensiberbagaikomite,danefektivitastugasdantanggungjawabkomite-komiteini.DeutscheBanktelahmempelajaripersyarataninidandapatmengkonfirmasikanbahwabanktelahmemenuhistandartertinggi yang ditentukan oleh bank sentral.

3. ConflictsofInterest 3. Benturan Kepentingan

Asglobalfinancialserviceproviders,banksfaceactualandpotentialconflictsofinterestperiodically.DeutscheBankconducts its business according to the principle that it mustmanageconflictofinterestfairly,betweenitselfanditsclientsandbetweenoneclientandanother.Tomanageconflictsofinterestsituationspromptlyandfairly,theBankhasinplacebusiness-specificproceduresthataddresstheidentificationandmanagementofactualandpotentialconflictsofinterestthatmayariseinthecourseoftheBank’s business. These procedures relate to independence ofbusinessdivisions,appropriatecontrolsoverflowofinformation, restrictions on cross-Board membership, etc. Theproceduresaredocumentedandavailabletoallstaffconcerned.

Sebagai penyedia layanan keuangan global, secara berkala bank-bank menghadapi benturan kepentingan, baik yang sebenarnya atau yang berpotensi. Deutsche Bankmelaksanakanbisnissesuaidenganprinsipbahwabank harus menyelesaikan benturan kepentingan dengan adil, antara bank sendiri dan nasabahnya dan antara satu nasabah dengan nasabah lainnya. Untuk menyelesaikan keadaan benturan kepentingan dengan cepat dan adil, Bank mempunyai prosedur bisnis khusus yang menangani identifikasidanpenyelesaianbenturankepentingan,yangsebenarnya dan yang berpotensi, yang mungkin timbul dalam pelaksanaan bisnis Bank. Prosedur ini berkaitan denganindependensidivisibisnis,pengawasanyangsesuai atas arus informasi, larangan keanggotaan cross-Board, dll. Prosedur tersebut didokumentasikan dan tersedia bagi semua staf yang bersangkutan.

The Compliance and Legal departments of the bank assist intheidentificationandmonitoringofsuchconflictsofinterest situations.

Bagian Kepatuhan dan Hukum di bank membantu pengidentifikasiandanmonitoringkeadaanbenturankepentingan yang demikian.

Page 114: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

��4 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

4. Compliance Function 4. Fungsi Kepatuhan

Marketconductisregulatedinseveralmarketsthatweoperatein.Complyingwiththeseregulationsiscentraltoensuringfairandefficientmarketsandtopromotinginvestorconfidence.DeutscheBankiscommittedtoensuringcompliancewiththeregulatoryrequirementsineach market.

Tingkah laku pasar diatur dalam beberapa pasar di mana kami beroperasi. Mematuhi peraturan ini merupakan hal yang pokok untuk memastikan pasar yang adil dan efisiendanmeningkatkankepercayaaninvestor.DeutscheBank berkomitmen untuk memastikan kepatuhan pada peraturan ketentuan dalam setiap pasar.

Toachievethisobjective,aseparateandindependentCompliancefunctionhasbeensetupwithinDeutscheBankAG;JakartaBranchhasitsownCompliancedepartment. The key responsibility of the Compliance departmentistofacilitatelawfulandethicalbusiness.This department aims at protecting the bank by advising on ethical conduct and identifying regulatory solutions, thereby safeguarding the integrity and reputation of the bank.Morespecifically,theCompliancedepartmentpromotesawarenessofregulatoryrequirementsandmonitors compliance of local regulations.

Untukmencapaitujuanini,fungsiKepatuhanyangterpisah dan independen telah dibentuk dalam Deutsche Bank AG; Cabang Jakarta memiliki bagian Kepatuhan sendiri.TanggungjawabutamabagianKepatuhanadalahmemfasilitasi bisnis yang sah menurut hukum dan etika. Bagianinibertujuanmelindungibankdenganmemberikannasihatmengenaikodeetikdanmengidentifikasikansolusi sesuai peraturan, dengan demikian mengamankan integritas dan reputasi bank. Khususnya, bagian Kepatuhan meningkatkan kesadaran akan peraturan sesuai ketentuan dan memonitor kepatuhan pada peraturan lokal.

The Compliance function set up in Deutsche Bank AG meets the requirements set out by Bank Indonesia.

Fungsi Kepatuhan yang ditentukan di Deutsche Bank AG memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh Bank Indonesia.

5. Internal Audit Function 5. Fungsi Internal Audit

Deutsche Bank AG has an independent Group Audit function. Group Audit provides a systematic, disciplined mannerofexamining,evaluatingandreportingobjectivelyontheadequacyofboththedesignandeffectivenessofthesystemsofinternalcontrolsandtheeffectivenessof risk management and governance processes. The coverage model of Group Audit is risk based. Group Audit ensures complete coverage of all business and operational units. The frequency and the intensity of the audit, however,arebothdeterminedbasedontheriskfactorofthe unit concerned. Deutsche Bank AG, Jakarta branch, has hired an auditor to represent Group Audit.

Deutsche Bank AG mempunyai fungsi Grup Audit yang independen. Grup Audit menyediakan cara yang sistematis dan disiplin dalam memeriksa, menilai dan melaporkan secara obyektif mengenai kecukupan desain danefektivitassistempengawasaninternaldanefektivitasmanajemenrisikosertaprosestatakelola.Cakupanmodel Grup Audit berbasis risiko. Grup Audit memastikan cakupan yang lengkap atas semua unit bisnis dan operasional. Namun demikian, frekuensi dan intensitas audit, kedua-duanya ditentukan berdasarkan faktor risiko unit yang bersangkutan. Deutsche Bank AG, Cabang Jakarta,jmengangkatseorangauditoruntukmewakiliGrup Audit.

Group Audit is required to prepare and execute a dynamic, risk based, audit plan. The audit plan of Group Audit covers allbusinesses,functionsandprocesseswithinthegroup.GroupAuditreportsitsfindingsinauditreportsthataredistributed to the local regional and global business heads, to the local management and to the risk units that need to bemadeawareofthefindings.IssuesarereportedintheauditreportsaccordancewiththeGroupAuditPolicies.Open issues are also monitored by Group Audit until closure,anddelaysincompletingtheauditfindingsareappropriatelyescalatedwithintheorganisation.

Grup Audit harus menyiapkan dan melaksanakan rencana audit yang dinamis dan berbasis risiko. Rencana audit Grup Audit mencakup semua bisnis, fungsi dan proses dalam grup. Grup Audit melaporkan temuannya dalam laporan audit yang diedarkan kepada pimpinan bisnis lokal, regionaldanglobal,sampaimanajemenlokaldanunitrisiko yang perlu mengetahui temuan audit. Permasalahan jugadimonitorolehGrupAuditsampaikasusditutup,dan keterlambatan dalam menyelesaikan temuan audit disampaikan ke tingkat atas yang sesuai dalam organisasi.

The Group Audit function is independent of the day-to-daybusinessoftheGroupandtheGroupAuditstaffassumes neither business nor operational responsibilities. TheresultsoftheauditworkperformedarereportedinaccordancewiththeGroupAuditPolicies.

Fungsi Grup Audit independen dari bisnis sehari-hari Grup danstafGrupAudittidakmempunyaitanggunjawabbisnisatau operasional. Hasil audit yang dilaksanakan dilaporkan sesuaidenganKebijakanGrupAudit.

ThestructureoftheGroupAuditfunctionwithintheBankmeets the requirements set out by Bank Indonesia in terms ofadequacy,efficiencyandindependence.

Struktur fungsi Grup Audit di Bank memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh Bank Indonesia dalam hal kecukupan,efisiensidanindependensi.

Page 115: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report ��5

6. External Audit Function 6. Fungsi Eksternal Audit

Deutsche Bank AG has appointed KPMG as the external auditorsofthefirmwhoarealsoaccreditedbyBankIndonesia.

DeutscheBankAGtelahmenunjukKPMGsebagaikantorauditor eksternal. KPMG mempunyai referensi yang baik, sebagai salah satu dari empat perusahaan terbaik dalam bisnisnya,danjugatelahdiakreditasiBankIndonesia.

KPMG holds a good understanding of the banking activities as it acts as an external auditor for the Bank’s branches globally. The appointment of the external auditor ismanagedbytheRegionalOfficeandtheHeadOfficeofDeutsche Bank.

KPMGmenunjukkanpengertianyangbaikmengenaiaktivitas perbankan karena perusahaan ini bertindak sebagai auditor eksternal bagi cabang-cabang Bank secara global.PenunjukkanauditoreksternaldilakukanolehKantor Regional dan Kantor Pusat Deutsche Bank.

7. RiskManagementandInternalControlFunction 7. ManajemenRisikodanFungsiPengawasanInternal

Banks are exposed to a variety of risks such as credit losses, volatility due to variation in market prices and rates, operational failures, liquidity shortages, and regulatory and legal matters. Deutsche Bank has set up divisions to manage all aspects of these risks, from the analysis of the counterparty credit risk and stress testing of market movements to the protection of the Bank’s infrastructure and information.

Bank-bank terekspos terhadap berbagai risiko seperti kerugian kredit, volatilitas disebabkan oleh variasi harga dan kurs pasar, kegagalan operasional, kekurangan likuiditas, dan masalah terkait dengan peraturan dan hukum. Deutsche Bank telah membentuk divisi untuk menangani semua aspek risiko ini, mulai dari analisa risiko kreditpihaklawandanstresstestingpergerakanpasarsampai perlindungan infrastruktur dan informasi Bank.

Toelaborate,(i)CreditRiskManagementisanindependentcredit approval and monitoring function for all of the Bank; (ii)CorporateSecurityandBusinessContinuityaimstoprotect the Bank’s people, infrastructure, information and processes;(iii)LegalmanagesthelegalrisktohelpprotectintegrityandreputationoftheBank;(iv)MarketRiskManagementaggregatesandanalysisthedifferenttypesof risks taken by the Bank and then communicates them in atransparentway;and(v)Treasurymanagesthecapital,funding and liquidity risk.

Untukmenjelaskan,(i)ManajemenRisikoKreditadalahfungsipersetujuandanmonitoringkredityangindependendiseluruhBank;(ii)CorporateSecuritydanBusinessContinuitybertujuanuntukmelindungikaryawan,infrastruktur,informasidanprosesBank;(iii)HukummenanganirisikohukumuntukmembantumelindungiintegritasdanreputasiBank;(iv)ManajemenRisikoPasarmenggabungkandanmenganalisajenisrisiko yang berbeda yang dihadapi Bank dan kemudian mengkomunikasikan risiko-risiko ini dengan cara yang transparan;dan(v)Treasurymenanganimodal,pendanaandan risiko likuiditas.

In addition, the Bank has also set up risk committees at the local and the regional levels to ensure the risks faced by the Bankarereviewedcontinuouslyandcorrectiveactionsareimplemented in a timely manner. Appropriate escalation paths of these committees to the BOD and the BOC ensure that these committees perform their functions adequately.

Selainitu,Bankjugatelahmembentukkomite-komiterisiko pada tingkat lokal dan regional untuk memastikan agarrisiko-risikoyangdihadapiolehBankdikajisecaraterus menerus dan tindakan perbaikan dilakukan dengan tepatwaktu.Jalurpelaporankomite-komiteinikepadaBOD dan BOC memastikan agar komite-komite ini cukup melaksanakan fungsinya.

Inthistoo,DeutscheBankcomplieswiththeregulationsofthe central bank.

Dalamhalini,DeutscheBankjugamematuhiperaturanbank sentral.

8. Related Parties and Large Credit Exposure 8. Pihak Terkait dan Eksposur Kredit yang Besar

CreditRiskManagement(CRM)isanindependentcreditapprovalandmonitoringfunctioninwholeofDeutscheBank. This global coverage enables CRM to use expert localknowledgetoanalysecounterpartycreditriskandmaximizeriskadjustedrateofreturn.

ManajemenRisikoKredit(CRM)adalahfungsipersetujuandan monitoring kredit yang independen di seluruh Deutsche Bank. Cakupan global ini memungkinkan CRM untuk menggunakan keahlian pengetahuan lokal untuk menganalisarisikokreditpihaklawandanmemaksimalkantingkat pendapatan yang disesuaikan dengan risiko.

ItistheBank’saimtoensureadiversifiedandmarketablecredit portfolio to prevent undue concentration and minimizelong-tailrisks,effectivelyprotectingtheBank’scapital in all market conditions. Credit exposure is also consolidatedonagroupwidebasisfollowingaoneobligorprinciple.

Bankbertujuanmemastikanportofoliokredityangdiversifikasidanmarketableuntukmencegahkonsentrasiyang tidak diinginkan dan meminimalkan risiko yang berekorpanjang,melindungimodalBankdenganefektifdalamsegalakondisipasar.Eksposurkreditjugadikonsolidasikan berbasis grup dengan prinsip mengikuti satu obligor.

Page 116: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

��6 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

In Indonesia, Deutsche Bank AG adheres to the Bank Indonesia regulation on the Legal Lending Limits, to avoid concentrationriskononeobligor.EveryeffortisalsomadetoprovideBankIndonesiawiththeaccuratereportsinatimely manner.

Di Indonesia, Deutsche Bank AG mematuhi peraturan Bank Indonesia mengenai Batas Maksumum Pemberian Kredit untuk menghindari konsentrasi risiko pada satu obligor. Setiap usaha dilakukan untuk memberikan laporan yangakuratdantepatwaktukepadaBankIndonesia.

9. Transparency of Financial Results 9. Transparansi Laporan Keuangan

Deutsche Bank is committed to providing a true and fairrepresentationofitsfinancialperformancetoitsshareholders and to the other parties concerned, in a timelymanner.Accordingly,thefinancialresultsarepreparedandpresentedinaccordancewiththerelevantglobal accounting standards of accuracy, consistency, disclosure and transparency.

Deutsche Bank berkomitmen untuk menyediakan laporanyangbenarmengenaikinerjakeuanganbankkepada para pemegang saham dan kepada pihak-pihak yangbersangkutanlainnyasecaratepatwaktu.Dengandemikian hasil keuangan disiapkan dan dilaporkan sesuai dengan standar akunting global yang bersangkutan yang tepat, konsisten, terbuka dan transparan.

DeutscheBankAGdisplaysitsfinancialresultsonitshome page and, at a global level, conducts regular media briefingstoexplainitsfinancialperformanceresults.

Deutsche Bank AG melaporkan hasil keuangannya pada situs halaman home page, pada tingkat global, memberikan uraian ringkas kepada media secara berkala untukmenjelaskanhasilkinerjakeuangannya.

�0. Strategic Business Plan �0. Rencana Strategis Bisnis

The Bank in Indonesia prepares a comprehensive businessplaneachyear.Thisplanisfinalizedtakingintoconsideration both the local and global economic and financialmarketconditions,andthebiggerinitiativesoftheBank.Beforefinalization,theplanisdiscussedandagreedwiththeregionalbusinessheads.

Di Indonesia, Bank menyiapkan rencana bisnis yang lengkap setiap tahun. Rencana ini disusun dengan mempertimbangkan baik kondisi ekonomi lokal dan global serta kondisi pasar keuangan, serta inisiatif yang lebih besar dari Bank. Sebelum diselesaikan, rencana tersebut didiskusikandandisetujuidenganparapimpinanbisnisregional.

ThefinalizedbusinessplanisalsosubmittedtoBankIndonesia.Oncefinalized,therespectivebusinessheadsareresponsibleforachievingtheobjectives.Theplanismonitored continuously by the respective business lines, andtheregionalbusinessheadsandtheEXCOarekeptupdated of the performance. Changing market conditions canrequirearefocusingandareviewoftheplans.However,anyamendmentsrequiretobeagreedwiththebusiness heads concerned.

RencanabisnisyangsudahsiapjugadikirimkankeBankIndonesia. Setelah siap, masing-masing pimpinan bisnis bertanggungjawabuntukmencapaitujuantersebut.Rencana bisnis dimonitor secara terus menerus oleh pimpinanbisnisdanpimpinanbisnisregionaldankinerjaterkinidilaporkankepadaEXCO.Kondisipasaryangberubah-ubah dapat memerlukan pemfokusan kembali danpeninjauanrencana.Namun,perubahanharusdisetujuidenganpimpinanbisnisterkait.

Self-Assessment Penilaian Sendiri

Deutsche Bank AG Indonesia has conducted a full self-assessment of its corporate governance structure and procedures,andhascomparedthemwiththeregulatoryrequirement set out by Bank Indonesia. Our assessment revealsthatDeutscheBankAG,Indonesia,complieswiththe requirements of good corporate governance set out by the central bank.

Deutsche Bank AG Indonesia telah melaksanakan penilaian sendiri yang lengkap atas struktur dan prosedur tata kelola perusahaan, dan telah membandingkannya dengan ketentuan yang dikeluarkan oleh Bank Indonesia. PenilaiankamimenunjukkanbahwaDeutscheBankAG,Indonesia, mematuhi ketentuan mengenai tata kelola perusahaan yang baik yang ditentukan oleh bank sentral.

DeutscheBankacknowledgesthat,becauseofitsglobalpresence, its corporate governance structure may vary slightly from the requirements stipulated in the Bank Indonesia regulation on good corporate governance. However,throughitsvariouslocal,regionalandglobalcommittees - including the Regional Governance Board,thelocalExecutiveCommittee,thedifferentRisk Committees, and the Audit Committee - and its organisational structure, that ensures the independent functioningofspecificdepartments,DeutscheBankfulfillsthe requirements of corporate governance demanded by Bank Indonesia.

DeutscheBankmenyatakanbahwa,karenakehadirannyasecara global, struktur tata kelola perusahaan bank sedikit berbeda dengan ketentuan yang ditetapkan dalam peraturan Bank Indonesia mengenai tata kelola perusahaan yang baik. Namun, melalui berbagai komite lokal, regional dan global – termasuk Regional Governance Board, Komite Eksekutif lokal, Komite-komite Risiko yang berbeda, dan Komite Audit - dan struktur organisasi yang memastikan berfungsinya secara independen bagian-bagian tertentu, Deutsche Bank memenuhi tata kelola perusahaan yang diharuskan oleh Bank Indonesia.

Page 117: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 117

The self-assessment of the corporate governance aspects is attached for your reference.

Penilaian sendiri atas tata kelola perusahaan terlampir untuk referensi anda.

WealsoplacebelowadditionalinformationinrespectofDeutsche Bank AG Indonesia. This information is provided inaccordancewithdisclosurerequirementsofBankIndonesia.

Kamijugalampirkandibawahinitambahaninformasimengenai Deutsche Bank AG Indonesia. Informasi ini disediakan sesuai dengan ketentuan keterbukaan Bank Indonesia.

�. Facilities Given to Related Parties and Large Exposure �. Fasilitas yang diberikan kepada Pihak Terkait dan Eksposur Besar

No.Credit given

Penyediaan dana

Amount(inMillionIDR)Jumlah(JutaanIDR)

Penyediaan danaDebtorsDebitur

ValueNominal

�. To related parties 5 �,986,640 Kepada pihak terkait

2. To core debtors Kepada debitur inti

a. Individual - - a. Individu

b. Group 25 3,445,939 b. Grup

2. Total Number of Internal Fraud and Legal Issues 2. Jumlah Penipuan Internal dan Masalah Hukum

a. Nocasesofinternalfraudwerereportedoridentifiedin2009.

a. Tidak terdapat laporan kasus penipuan internal yangdiidentifikasikandalamtahun2009.

b. Legal issues faced by Deutsche Bank AG- Indonesia

b. Masalah hukum yang dihadapi oleh Deutsche Bank AG- Indonesia

Legal Cases Amount / JumlahPermasalahan Hukum

Civil / Perdata Criminal / Pidana

Settled(legalbinding) - - Diselesaikan dengan kekuatan hukum

Pendingfinalverdict 12*) - Dalam proses

Total �2 - Total

*)onecasesettledshortlyafteryearend *)satukasustelahdiselesaikankemudian

3. ConflictofInterestTransactions 3. Transaksi dengan Benturan Kepentingan

Notransactionswererecordedin2009thatcouldgiverisetoconflictsofinterest.

Tidak tercatat transaksi dalam tahun 2009 yang dapat menyebabkan benturan kepentingan

4. Independency 4. Independensi

EXCOmemberdoesnothaveanyfinancialandfamilyrelationshipwithothermembersandshareholders.

Anggota Direksi tidak memiliki hubungan keuangan dan keluarga terhadap anggot Direksi lainnya dan pemegang saham.

Page 118: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

��8 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

5. Remuneration packages and Other Types of Facilities for Directors / Executive Committee Members

5. Paket Remunerasi dan Fasilitas Jenis Lain untuk Para Anggota Direksi/Komite Eksekutif

Typeofremuneration&otherfacilities

JenisRemunerasi&Fasilitaslain

Number of Directors

Jumlah Direktur

Amount received in � year (MillionRp)

Jumlah Rupiah Diterima dalam1tahun(JutaRp)

Remuneration(salaries,bonuses,routineallowances,tantiemandotherfacilities(nonkind)/Remunerasi(gaji,bonus,tunjangan-tunjanganrutin,danfasilitaslainnyayangtidaksejenis)

7 23,217

Other in kind facilities /Fasilitas-fasilitas lainnya– canbeowned/ dapat dimiliki– cannotbeowned/ tidak dapat dimiliki

7 3,605

Total 7 26,822

Total remuneration per person in � yearTotal DirectorsTotal Direktur

Total Remunerasi Per Orang dalam � tahun

Above Rp. 2 Billion 5 Di atas Rp. � Milliar

BetweenRp.1BillionandRp.2Billion � Di atas Rp. � Milliar s/d 2 Milliar

BetweenRp.500MillionandRp.1Billion � DiatasRp.500jutas/d1Milliar

BelowRp.500Million - DibawahRp.500juta

*received in cash *diterima dalam bentuk tunai

6. HighestandLowestSalaryRatios 6. RasioGajiTertinggidanTerendah

Highest&LowestSalaryRatioRasio

GajiTertinggi&Terendah

Highest&LowestEmployeeSalary 83.39 GajiTertinggi&TerendahKaryawan

Highest&LowestDirectorSalary 4.27 GajiTertinggi&TerendahDirektur

Highest&LowestCommissionerSalary - GajiTertinggi&TerendahKomisaris

HighestDirector&HighestEmployeeSalary 2.�3 GajiTertinggiDirektur&TertinggiKaryawan

7. >5%SharesOwnedbyDirectors/ExecutiveCommittees

7. >5%SahamdimilikiolehDireksi/KomiteEksekutif

None of the members on the Executive Committee hold5%ofsharesormoreinDeutscheBankAG,anyotherbank,anynonbankfinancialinstitutionorothercompanies.

ParaanggotaKomiteEksekutiftidakmemiliki5%ataulebih saham di Deutsche Bank AG, bank lain, lembaga keuangan bukan bank lain, atau perusahaan lain.

8. Stock Options 8. Opsi Saham

Members of the Executive Committee and Executive Officerswerenotprovidedwithstockoptionsin2009.

ParaanggotaKomiteEksekutifdanEksekutifOfficertidak diberikan opsi saham dalam tahun 2009.

9. Donations for Social Activities in 2009 9. Sumbangan untuk Aktivitas Sosial dalam tahun 2009

Social Activity / Kegiatan Sosial

BeneficiaryInstitution/InstitusionalCurrency

Mata Uang

IDR USD

TheStreetChildrenProject/Proyek Anak Jalanan

Yayasan Kampus Diakoneia Modern 330,000,000 35,�25

Page 119: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report ��9

Self Assessment Good Corporate Governance / Ringkasan Perhitungan Nilai Komposit

No.Aspects Valued /

Aspek Yang Dinilai

Weighted / Bobot(A)

Rating / Pering-kat(B)

Value/Nilai

(A)X(B)Notes/Catatan*)

� Execution of BOC duties and responsibilities /

Pelaksanaan Tugas Dan Tanggung JawabDewanKomisaris

10,00% � 0,�00 Deutsche Bank AG is a multi-national bank, headquartered in Germany. The Management Board at Frankfurt is responsible for managing the company globally, and for the overall supervision of the Deutsche BankGroup.InAsiaPacific,theRegionalGovernanceBoard(RGB)carriesoutthesupervisoryfunctionsandthereviewofcorporategovernanceonbehalfoftheManagementBoard.Overall,effectivecorporategovernance is an integral element of Deutsche Bank’sidentity.Specifically,theRegionalGovernanceBoard, set up at Singapore, performs the duties and responsibilities of the Board of Commissioners as stipulated by Bank Indonesia. It also meets the criterion of composition, independence, size, frequency of meetings,andeffectiveness,ofBankIndonesia./

Deutsche Bank AG adalah multi-nasional bank, yang berkantorpusatdiJerman.DewanManajemendiFrankfurtbertanggung-jawabuntukmengelolaperusahaansecaraglobal,danuntukpengawasankeseluruhanGrupDeutscheBank.DiAsiaPasifik,DewanTataKelolaRegional(RegionalGovernanceBoard/RGB)melaksanakanfungsipengawasandanpengkajiantatakelotaperusahaanatasnamaDewanManajemen.Secarakeseluruhan,tatakelolaperusahaan yang efektif merupakan unsur yang tidak dapat dipisahkan dari identitas Deutsche Bank. Khususnya,DewanTataKelolaRegional,yangdibentukdi Singapura, melaksanakan tugas dan tanggung-jawabDewanKomisarissepertiditentukanolehBankIndonesia.Dewaninijugamemenuhikriteriasusunan,independensi, ukuran, frekuensi rapat dan efektivitas seperti yang diharuskan oleh Bank Indonesia.

2 Execution of BOD duties and responsibilities /

Pelaksanaan Tugas dan Tanggung JawabDireksi

20,00% � 0,200 The Board of Directors is represented by the local ExecutiveCommittee(EXCO)ofDeutscheBankAG,Jakarta branch, Indonesia. The composition of the EXCOisstructuredtoensurethatallbusinesses,aswellastheinfrastructuredivisions,areadequatelyrepresented at this committee. Members of the local EXCOareemployeesofDeutscheBankAG,andresideinIndonesia.Allmembersarequalifiedandhavemanyyears of relevant experience to perform the duties and responsibilities of the Board of Directors, as set out by Bank Indonesia. /

DewanDireksidiwakiliolehKomiteEksekutiflokal(ExecutiveCommittee/EXCO)DeutscheBankAG,CabangJakarta,Indonesia.SusunanEXCOdiaturuntuk memastikan agar semua bisnis, sesrta divisi infrastruktur,diwakilidenganmemadaidalamkomiteini.paraanggotaEXCOlokaladalahkaryawanDeutsche Bank AG, dan bertempat tinggal di Indonesia. Semuaanggotamemilikikualifikasidanmempunyaibertahun-tahun pengalaman yang terkait untuk melaksanakantugasdantanggung-jawabDewanDireksi, seperti yang ditentukan oleh Bank Indonesia.

Page 120: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�20 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

3 Coverage and execution of duties of the Committees /

Kelengkapan dan Pelaksanaan Tugas Komite

10,00% 2 0,200 Deutsche Bank AG has established Audit and Remuneration committees at a global level. Risk Committees function at the local ,regional and global levels. The Regional Governance Board remains informed of events, issues and concerns as the relevant functions (Group Audit, Human Resources, Compliance andtheriskfunctions)arerepresentedintheRegionalGovernance Board, Singapore. The structure and composition of the Regional Governance Board, and the mandate of the committees ensures that Deutsche Bank AG meets the requirements of corporate governance as stated by Bank Indonesia. /

Deutsche Bank AG telah membentuk komite Audit dan komite Remunerasi pada tingkat global. Komite-komite Risiko berfungsi pada tingkat lokal, regional dan global.DewanTataKelolaRegionaltetapdilaporkanmengenaikejadian,masalahdankeprihatinankarenafungsi yang terkait (fungsi Grup Audit, Sumber Daya Manusia,Kepatuhandanrisiko)diwakilidalamDewanTata Kelola Regional, Singapura. Struktur dan susunan DewanTataKelolaRegionalsertawewenangkomite-komite memastikan agar Deutsche Bank AG memenuhi persyaratan tata kelola perusahaan seperti yang diminta oleh Bank Indonesia.

4 ConflictofInterest/ 10,00% � 0,�00 Deutsche Bank AG conducts its business according to theprinciplethatitmustmanageconflictsofinterestfairly,betweenitselfanditsclients,andbetweenclients.Tomanageconflictsofinterestsituationspromptly and fairly, the Bank has several procedures in place relating to independence of business divisions, appropriatecontrolsofflowofinformation,restrictionsof cross Board memberships, etc. These measures enabletheeffectivemanagementofconflictsofinterest.

Penanganan Benturan Kepentingan

Deutsche Bank AG melaksanakan bisnisnya sesuai denganprinsipbahwabankharusmengelolabenturan kepentingan secara adil, antara bank sendiri dan klien bank, dan antar klien. Untuk mengelola keadaan benturan kepentingan segera dan adil, Bank mempunyai beberapa prosedur yang terkait dengan independensi divisi bisnis, pengendalian yang sesuai atas arus informasi, pembatasan mengenai keanggotaanDewan,dll.Tindakan-tindakaninimemungkinkan pengelolaan benturan kepentingan yang efektif.

Page 121: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �2�

5 Compliance function /

Penerapan Fungsi Kepatuhan

5,00% 2 0,�00 Deutsche Bank AG, as a global bank, has to comply withrequirementsofvariousregulators.Andmarketconductishighlyregulatedinseveraljurisdictions.Evenso,theBankexpectsfullcompliancewithregulatoryrequirements. In order to achieve this, the Bank has setupanindependentCompliancefunctionwithinthe bank. Deutsche Bank AG, Jakarta branch, also hasitsownCompliancedepartment.TheCompliancedepartment is committed to promoting and maintaining a culture of full and complete adherance to regulations.

Deutsche Bank AG, sebagai bank global, harus mematuhi persyaratan berbagai regulator. Dan kelakuan pasar dikenakan banyak peraturan di beberapa yurisdiksi. Meskipun demikian, Bank mengharuskan kepatuhan penuh pada persyaratan regulator. Untuk mencapai hal ini, Banka telah membentuk fungsi Kepatuhan yang independen dalam bank. Deutsche Bank AG, cabang Jakarta jugamempunyaidepartemenKepatuhansendiri.Departemen Kepatuhan berkomitmen untuk meningkatkandanmenjagabudayakepatuhanpenuhdan lengkap pada peraturan.

6 Internal Audit Function /

Penerapan Fungsi Audit Internal

5,00% 2 0,�00 Deutsche Bank AG has an independent Group Audit function. Group Audit provides a systematic, disciplined manner of examining, evaluating and reporting objectivelyontheadequacyofboththedesignandeffectivenessofthesystemsofinternalcontrolsandtheeffectivenessofriskmanagementandgovernanceprocesses. The coverage model of Group Audit is risk based. Group Audit ensures complete coverage of all business and operational units. The frequency and the intensityoftheaudit,however,arebothdeterminedbased on the risk factor of the unit concerned. Group AuditemploysonestaffatDeutscheBankAG,JakartabranchtoensureadequatecoverageofthetwoDeutsche Bank branches in Indonesia.

Deutsche Bank AG mempunyai fungsi Grup Audit yang independen. Grup Audit mempunyai cara yang sistematis dan ketat untuk memeriksa, mengevaluasi dan melaporkan secara obyektif mengenai kecukupan baik rancangan maupun efektivitas sistem pengendalian intern dan efektivitas proses pengelolaan risiko serta tata kelola. Cakupan model Grup Audit berbasis risiko. Grup Audit memastikan cakupan yang lengkap atas semua unit bisnis dan unit operasional. Namun, frekuensi dan intensitas audit keduanya ditentukan berdasarkan faktor risiko unit yang bersangkutan. Grup Audit mempunyai satu orang staf pada Deutsche Bank AG, cabang Jakarta untuk memastikan cakupan yang memadai untuk kedua cabang Deutsche Bank di Indonesia.

Page 122: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�22 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

7 External Audit Function /

Penerapan Fungsi Audit Eksternal

5,00% 2 0,�00 KPMGaretheappointedexternalauditorsofthefirm.Theyareoneofthetopfourinternationalauditingfirmsand are accredited by Bank Indonesia. /

KPMGadalahauditoreksternyangditunjukolehBank. Perusahaan ini adalah salah sastu perusahaan audit internasional empat terbesar dan memperoleh akreditasi dari Bank Indonesia.

8 Risk Management and Internal Control /

Penerapan Fungsi ManajemenRisikodan Pengendalian Internal.

7,50% 2 0,�50 Thewidevarietyofourbusinessesrequireustoidentify, aggregate, measure and manage our risks, and to allocate our capital to businesses appropriately. These risks include banking risks and reputational risks, and those risks that arise out of the business environment. Deutsche Bank uses a comprehensive range of quantitative tools and metrics for monitoring and managing risk. These tools are also contiuously reviewedforappropriatenessandreliabilityinthelight of the risk environment. Some of these tools arecommontomultipleriskcategories,whileothersarespecifictoarisk.DeutscheBankreviewsitsriskmanagement procedures from time to time; this helps us to succesfully manage our risks. /

Berbagai bisnis kami yang luas mengharuskan kami mengidentifikasikan,menghitung,mengukurdanmengelola risiko-risiko kami, dan mengalokasikan modal kami pada bisnis sebagaimana mestinya. Risiko-risiko ini termasuk risiko perbankan dan risiko reputasi, dan risiko-risiko yang timbul dari lingkungan bisnis. Deutsche Bank menggunakan alat dan ukuran kualitatif yang lengkap untuk memantau dan mengelola risiko.Alattersebutjugaterusmenerusdikajiataskesesuaiannya dan kehandalannya dalam lingkungan risiko yang ada. Beberapa dari alat ini digunakan umum untuk mengalikan kategori risiko, sementara lainnya merupakan alat khusus bagi suatu risiko. Deutsche Bankmengkajiprosedurpengelolaanrisikobankdariwaktukewaktu,halinimembantukamiuntukmengelola risiko kami dengan berhasil.

Page 123: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �23

9 Related party and large exposure /

Penyediaan Dana Kepada Pihak Terkait dan Debitur Besar

7,50% 2 0,�50 Credit risk is a key risk in our risk exposures, and requiresdueattention.Thefirmhassetupanindependent Credit Risk Management function that adherestobothinternalandexternalguidelineswhengranting credit facilities. Consistent standards are applied in the respective credit decision processes. And, forexample,withregardtomanaginglargeexposuresspecifically,DeutscheBankconsolidatesthecreditexposure to each obligor, or group, on a global basis, for a consolidated picture, that assists in enhanced credit risk management. With regard to the regulations of the central bank, Deutsche Bank ensures that accurate credit information is provided to Bank Indonesia as per the regulators requirements; monitoring procedures in placealsofacilitatescompliancewiththeLegalLendingLimit that is in place by the regulator.

Risiko kredit adalah risiko utama dalam keterpaparan risiko kami, dan memerlukan perhatian penuh. Bank telah mempunyai fungsi Pengelolaan Risiko Kredit yang independen yang mematuhi baik pedoman intern maupun ekstern dalam memberikan fasilitas kredit. Dan, misalnya, sehubungan dengan pengelolaan penyediaan dana besar khususnya, Deutsche Bank mengkonsolidasikan penyediaan kredit kepada setiap obligor, atau grup, secara global, untuk memperoleh gambaran yang menyeluruh, yang membantu meningkatkan pengelolaan risiko kredit. Sehubungan dengan peraturan bank sentral, Deutsche Bank memastikan agar informasi kredit yang akurat diberikan kepada Bank Indonesia sesuai dengan persyaratan regulator;jugaterdapatprosedurpemantauanuntukmemfasilitasi kepatuhan pada Batas Maksimum Pemberian Kredit yang ditentukan oleh regulator.

�0 Transparency financialandnonfinancialcondition, GCG implementation and internal report /

Transparansi Kondisi Keuangan dan Non Keuangan Bank, Laporan pelaksanaan CGC dan Laporan Internal

15,00% 2 0,300 TheBankpresentstheresultsofitsfinancialperformancetoitsshareholdersinaccordancewiththerelevantglobalfinancialstandards.TheBank’sfinancialresults, audited by M/s KPMG, are published on our websiteinatimelymanner.TheseresultsarecompleteandpresentatrueandfairpictureofthefinancialperformanceoftheBank.Otherrelevantnon-financialinformationisalsopresentedbytheBankalongwiththefinancialresults.

Bankmenyajikanhasilkinerjakeuanganbankkepadapara pemegang saham sesuai dengan standar keuangan global yang terkait. Hasil keuangan Bank, yangdiauditolehKPMG,diumumkandalamsituswebkamisecaratepatwaktu.HasilinimerupakanhasilyanglengkapdanmenyajikangambaranyangbenardanadilataskinerjakeuanganBank.Informasinon-keuanganlainyangpentingjugadisajikanolehBankbersama dengan hasil keuangan.

Page 124: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

�24 Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report • Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009

�� Strategic Plan /

Rencana Strategis Bank

5,00% 2 0,�00 Comprehensive business plans are prepared and reviewedfrequentlybybusinesses,andarediscussedandagreedatvariouslevelswithintheorganisation.These plans take into account the prevailing global and local market conditions. Respective business heads are responsible to implement strategies in order to meet theseobjectives.Changingmarketconditionscanrequirearefocusingandareviewoftheseplans.

Rencana bisnis yang menyeluruh disiapkan dan sering dikajiolehbisnis,sertadidiskusikandandisetujuipadaberbagai tingkat dalam organisasi. Rencana-rencana ini telah mempertimbangkan keadaan pasar global dan lokal yang berlaku. Pimpinan bisnis yang terkait bertanggung-jawabuntukmelaksanakanstrategiuntukmencapaitujuanini.Keadaanpasaryangberubahdapat menyebabkan perlunya dilakukan pemfokusan kembalidanpeninjauanrencana-rencanatersebut.

Composite value / Nilai Komposit

100% 17 �,600

*:containsexplanationwhytheappraisorgivesratingaspercolumn(b)/berisikanpenjelasanmengapapenilaimemberikanperingkatsebagaimanapadakolom(b)

Page 125: Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report Deutsche Bank ... · Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report 5 ... Manajemen

Deutsche Bank Cabang Indonesia Laporan Tahunan 2009 • Deutsche Bank Indonesia 2009 Annual Report �25