Top Banner
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Peningkatan Kejadian Hipertensi Menurut Pendekatan HL-blum di Puskesmas Genuk Semarang Periode Februari-April 2013 Oleh: Andrio Yoan Mereditha 01.208.5595 Anissa Minarni 01.208.5602 Bayu Angga Permana 01.205.4953 Rizky Septiawan 01.207.5419 Jenny Indah Haryanti 01.208.5690 Mikael Dewanto 01.209.5954 Hiszom Asyhari 01.209.5924 Puskesmas Genuk Semarang Periode Februari-Agustus 2013 1
34

CASE PRESENTASI - Hipertensi

Nov 29, 2015

Download

Documents

Arif Himz

Laporan kasus hipertensi dengan pendekatan HL blum di Puskesmas Genuk Semarang
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Peningkatan Kejadian Hipertensi

Menurut Pendekatan HL-blum di Puskesmas Genuk Semarang Periode Februari-April 2013

Oleh:Andrio Yoan Mereditha 01.208.5595

Anissa Minarni 01.208.5602Bayu Angga Permana 01.205.4953Rizky Septiawan 01.207.5419Jenny Indah Haryanti 01.208.5690Mikael Dewanto 01.209.5954Hiszom Asyhari 01.209.5924

Puskesmas Genuk

SemarangPeriode Februari-Agustus 2013 1

Page 2: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Pendahuluan

penyebab kematian dan disabilitas Negara berkembang penyakit tidak menular (PTM). Hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2007 di Indonesia menunjukkan proporsi penyebab kematian tertinggi adalah PTM hipertensi (6,8%).

2

Page 3: CASE PRESENTASI - Hipertensi

• Hipertensi gangguan sistem peredaran darah yang menyebabkan kenaikan tekanan darah di atas normal (> 140/90 mmHg) the silent killer.

• Hasil SKRT 1995, 2001 dan 2004 penyakit kardiovaskuler nomor satu penyebab kematian di Indonesia 20–35% disebabkan oleh hipertensi.

3

Page 4: CASE PRESENTASI - Hipertensi

• > ¼ jumlah populasi dunia saat ini menderita hipertensi

(WHO, 2001).

• Prevalensi kasus hipertensi primer di Jawa Tengah mengalami

peningkatan dari 1,87% pada tahun 2007, meningkat menjadi

2,02% pada tahun 2008, dan 3,30% pada tahun 2009.

Prevalensi sebesar 3,30% artinya setiap 100 orang terdapat

3 orang penderita hipertensi primer.

• Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah kasus tertinggi

hipertensi kota Semarang = 101.078 kasus (Profil Kesehatan

Provinsi Jawa Tengah, 2009).4

Page 5: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Epidemiologi yang merupakan salah satu disiplin ilmu dalam ilmu kesehatan didasarkan atas pengamatan terhadap fenomena penyakit dalam masyarakat (Amiruddin, 2007).

Epidemiologi penyakit kronis menggunakan paradigma “Black box”, yakni meneliti hubungan antara paparan ditingkat individu (kebiasaan merokok, diet) dan risiko terjadinya penyakit kronis, tanpa perlu mengetahui variabel antara atau patogenesis dalam mekanisme kausal antara paparan dan terjadinya penyakit.

Upaya pencegahan dengan cara mengontrol faktor risiko, yaitu mengubah perilaku dan gaya hidup (merokok, diet, olahraga, dan sebagainya) (Susser dan Susser, 1996).

5

Page 6: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Berdasarkan data yang di wilayah kerja Puskesmas Genuk pada tahun 2013

terdapat 13 pasien hipertensi bulan Februari,

102 pasien hipertensi bulan Maret, dan 143 pasien

pada bulan April tampak peningkatan kasus

hipertensi tiap bulannya.

Maka penulis tertarik untuk lebih mendalami dan mengidentifikasi

epidemiologi penyakit hipertensi yang

mencakup distribusi dan determinan penyakit

hipertensi dengan pendekatan H.L Blum, khususnya di wilayah

kerja Puskesmas Genuk.

6

Page 7: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Rumusan Masalah

Apakah factor – factor penyebab peningkatan

kejadian hipertensi di wilayah kerja

Puskesmas Genuk pada bulan Februari – April

2013 berdasarkan HL Blum?

7

Page 8: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Tujuan

Tujuan umum

• Mengetahui dan menganalisa faktor-faktor yang berpengaruh terhadap terjadinya hipertensi berdasarkan pendekatan H.L Blum.

Tujuan khusus

•Mengetahui kondisi lingkungan pasien yang berpengaruh terhadap terjadinya penyakit hipertensi.•Mengetahui perilaku pasien yang berpengaruh terhadap terjadinya penyakit hipertensi.•Mengetahui keadaan pelayanan kesehatan yang berpengaruh terhadap terjadinya penyakit hipertensi.•Mengetahui keadaan genetik pasien yang berpengaruh terhadap terjadinya penyakit hipertensi.•Menganalisa penyebab masalah penyakit hipertensi pada pasien dengan pendekatan HL Blum.•Mencari alternative pemecahan masalah untuk mengatasi penyakit hipertensi.

8

Page 9: CASE PRESENTASI - Hipertensi

MANFAAT

Bagi Masyarakat• Masyarakat mengetahui manfaat

perilaku hidup bersih dan sehat• Masyarakat mengetahui mengenai

penyakit hipertensi• Masyarakat mengetahui tentang

kesehatan lingkungan• Membangun kesadaran masyarakat

tentang pencegahan terhadap kejadian penyakit hipertensi.

Bagi Mahasiswa• Mahasiswa mengetahui secara langsung

permasalahan yang ada di lapangan• Mahasiswa menjadi terbiasa

melaporkan masalah mulai penemuan masalah sampai pembuatan Plan of action

• Sebagai media yang menambah wawasan pengetahuan tentang ilmu kesehatan masyarakat.

• Sebagai media yang dapat mengembangkan keterampilan sebagai dokter.

• Sebagai modal dasar untuk melakukan penelitian bidang ilmu kesehatan masyarakat pada tataran yang lebih lanjut.

9

Page 10: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Status

Identitas pasien• Nama : Ny. R• Jenis kelamin : Perempuan• Umur : 64 tahun• Agama : Islam• Status Perkawinan : Kawin• Pendidikan terakhir : SD• Pekerjaan : Ibu rumah tangga• Alamat : Genuk Sari RT 1 RW 3• Tanggal mulai berobat : 15 Juni 2012

10

Page 11: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Keluhan Utama

Pusing

11

Page 12: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Anamnesis• Riwayat Penyakit Sekarang

Pasien mengeluh merasa sering pusing sejak ± 1bulan yang lalu. Pasien sudah berobat puskesmas, namun pusing dirasa tidak kunjung sembuh. Gejala penyerta yang di derita pasien adalah badan pegal-pegal dan kesemutan di tangannya.

Pasien masih mau makan dan minum seperti biasa. Penderita memang sering memeriksakan diri tetapi hanya jika pusing menyerang (sekitar ± 1 bulan setelah obat sebelumnya habis) baru kontrol lagi di Puskesmas Genuk, karena akses pelayanan terdekat.

• Riwayat Penyakit Dahulu– Penderita pernah menderita hipertensi sebelumnya.– Riwayat Stroke disangkal– Riwayat menderita penyakit jantung disangkal.– Riwayat menderita DM disangkal.

12

Page 13: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Riwayat KeluargaTidak ada anggota keluarga kandung yang mengalami sakit serupa (hipertensi).

Riwayat Sosial EkonomiPasien bekerja sebagai ibu rumah tangga. Suami pasien bekerja serabutan dan anak pasien bekerja sebagai buruh. Pemasukan per bulan sekitar Rp. 900.000 – 1.500.000 (suami dan anak). Pasien tinggal serumah dengan suami, anak dan menantu. Biaya pengobatan ditanggung Jamkesmas. Kesan ekonomi : Kurang.

13

Page 14: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Pemeriksaan fisik

• Pemeriksaan Fisik:– Keadaan umum : Baik– Kesadaran : Komposmentis– TD : 170/90 mmHg– Nadi : 80x/mnt– RR : 20x/mnt– Suhu : Normal– Kepala : Dalam batas normal– Mulut : Dalam batas normal– Leher : Dalam batas normal

– Thorax Pulmo : » Inspeksi : simetris, tidak ada jejas» Palpasi : simetris, tidak ada massa, tidak ada nyeri tekan» Perkusi : sonor kedua lapang paru» Auskultasi : suara dasar vesikuler, wheezing (-)

14

Page 15: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Cor :» Inspeksi : iktus kordis tidak tampak» Palpasi : iktus kordis tidak kuat angkat» Perkusi : konfigurasi jantunng normal» Auskultasi : BJ I-II regular,gallop (-)

• Abdomen • Inspeksi : datar, spider navi (-)• Auskultasi : peristaltic usus normal• Palpasi : supel, nyeri tekan epigastrik (-), hepar/lien tidak

teraba• Perkusi : timpani, pekak sisi (-), pekak alih (-)

• Ektremitas : sianosis (-) akral dingin (-) (dalam batas normal)

15

Page 16: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Diagnosis

Hipertensi primer grade II

TerapiUntuk 1 minggu• Captopril 25 mg tab no XIVS 2 dd tab I • Antalgin 500mg tab no XIVS 3 dd tab I • HCT 12,5mg tab no XIVS I dd tab I a.n 16

Page 17: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Edukasi :

• Kurangi asupan garam sehari – hari yaitu tidak lebih dari 2400 mg/hari• Tidak merokok dan kurangi makan makanan yang berlemak• Perbanyak makan makanan yang banyak mengandung Kalium yaitu sayur-sayuran

hijau dan buah – buahan.• Istirahat yang cukup• Olahraga teratur dan hindari stress

17

Page 18: CASE PRESENTASI - Hipertensi

PEMBAHASAN

18

Page 19: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Data….• Data Individu :

Pasien sebagai ibu rumah tangga, pasien tinggal bersama anak, menantu, dan seorang cucu. Pasien sebelumnya pernah mengalami hipertensi.

Suami 67 tahun Serabutan

Istri (Pasien) 64 tahun Ibu rumah tangga

Anak 34 tahun Buruh

Menantu 28 tahun Ibu rumah tangga

Cucu 9 tahun SD19

Page 20: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Data Perilaku

o Pasien dan anggota keluarga setiap hari mengkonsumsi

makanan yang menggunakan micin dan asin.

o Anggota rumah tangga tidak melakukan aktifitas fisik rutin/

berolahraga.

o Pasien tidak merokok.

o Setiap hari tidur siang cukup tetapi tidur malam sulit, pukul

23.00 baru bisa tidur dan bangun subuh.

20

Page 21: CASE PRESENTASI - Hipertensi

• Anggota rumah tangga ada yang merokok• Beban ekonomi yang dirasa semakin berat• Kondisi rumah yang kurang ventilasi dan

pencahayaan• Minimnya pengetahuan tentang penyakit

hipertensi

Data Lingkungan

21

Page 22: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Data Pelayanaan Kesehatan

• Akses pelayanan terdekat adalah Puskesmas Genuk. Cara tempuh dengan kendaraan umum.

22

Page 23: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Pendekatan H. L. Blum

LINGKUNGAN :• Anggota rumah tangga ada yang

merokok• Beban ekonomi yang dirasa

semakin berat• Kondisi rumah yang kurang

ventilasi dan pencahayaan• Minimnya pengetahuan tentang

penyakit hipertensiPERILAKU :Setiap hari pasien hanya aktivitas ringan dirumah, tidak melakukan olah raga

Makanan keluarga sehari-hari yang masih sering menggunakan MSG dan garam

GENETIKA :

Tidak ada riwayat keluarga kandung

PELAYANAN KESEHATAN :Akses pelayanan terdekat Puskesmas Genuk.

HIPERTENSI

23

Page 24: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Kesimpulan

Terdapat beberapa faktor yang mempermudah terjadinya kasus Hipertensi pada kasus ini diantaranya:

Perilaku:• Setiap hari pasien hanya aktivitas ringan dirumah, tidak melakukan

olah raga• Makanan keluarga sehari-hari yang masih sering menggunakan

MSG dan garam

Lingkungan• Anggota rumah tangga ada yang merokok• Beban ekonomi yang dirasa semakin berat• Kondisi rumah yang kurang ventilasi dan pencahayaan• Minimnya pengetahuan tentang penyakit hipertensi 24

Page 25: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Saran

Untuk Keluarga • Jika pasien tampak sakit dan lemah segera

bawa ke pusat pelayanan kesehatan terdekat• Memotivasi anggota keluarga untuk tidak

merokok di dalam rumah dan di sekitar penderita.

• Memberikan edukasi kepada keluarga untuk memberikan menu makanan yang seimbang dan sesuai untuk penderita

25

Page 26: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Untuk Pasien• Memberi edukasi pada pasien agar termotivasi

menghindari kondisi yang menjadikan beban psikis• Memberi edukasi tentang konsumsi makanan yang

baik bagi kesehatan dan yang dapat menyebabkan hipertensi

• Memotivasi pasien untuk melakukan olahraga ringan minimal 15 menit sehari, bisa dengan jalan-jalan keliling kampong atau jalan-jalan kecil sekitar rumah.

26

Page 27: CASE PRESENTASI - Hipertensi

Untuk Puskesmas• Agar lebih meningkatkan pemberdayaan

masyarakat dalam usaha pencegahan penyakit hipertensi dengan pemeriksaan tekanan darah secara teratur. (Posyandu Lansia)

• Bekerja sama dengan berbagai sektor terkait guna pencegahan terjadinya penyakit hipertensi.

27

Page 28: CASE PRESENTASI - Hipertensi

POA

28

Page 29: CASE PRESENTASI - Hipertensi

29

Page 30: CASE PRESENTASI - Hipertensi

30

Page 31: CASE PRESENTASI - Hipertensi

31

Page 32: CASE PRESENTASI - Hipertensi

32

Page 33: CASE PRESENTASI - Hipertensi

33

Page 34: CASE PRESENTASI - Hipertensi

TERIMAKASIH ….

34