Top Banner
90
79

92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

Jan 18, 2023

Download

Documents

Khang Minh
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

90

Page 2: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

91

Page 3: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

92

A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal untuk soal evaluasi

Reliability Statistics

Cronbach's

Alpha

Cronbach's

Alpha Based on

Standardized

Items N of Items

.671 .700 21

Item-Total Statistics

Scale Mean if

Item Deleted

Scale Variance if

Item Deleted

Corrected Item-

Total Correlation

Squared Multiple

Correlation

Cronbach's

Alpha if Item

Deleted

SOAL1 25.18 36.256 .556 . .642

SOAL2 25.23 38.393 .201 . .665

SOAL3 24.95 36.787 .544 . .646

SOAL4 25.08 38.389 .208 . .664

SOAL5 24.97 37.762 .345 . .657

SOAL6 24.90 37.463 .454 . .653

SOAL7 24.79 38.062 .460 . .657

SOAL8 25.10 36.305 .558 . .642

SOAL9 25.10 37.673 .324 . .657

SOAL10 24.90 38.516 .240 . .663

SOAL11 24.92 39.599 .023 . .674

SOAL12 24.74 39.669 .065 . .672

SOAL13 25.08 38.178 .243 . .662

SOAL14 25.13 37.378 .370 . .654

SOAL15 24.92 38.231 .282 . .661

SOAL16 24.92 38.652 .201 . .665

SOAL17 25.21 39.115 .084 . .672

SOAL18 25.23 38.709 .149 . .668

SOAL19 25.03 38.341 .225 . .663

SOAL20 25.56 39.305 .114 . .670

TOTAL 12.90 9.779 .980 . .619

Page 4: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

93

Dari hasil output diatas berdasarkan correctes item to total correlation ≥ 0,3, maka dari 20

item soal diperoleh 11 item soal yang valid. Yaitu item soal nomor 1, 3, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 14,

15 dan 19, dengan tingkat reliabelitas 0,671

Hasil output uni ke 2 dari 11 soal yang sudah valid

Reliability Statistics

Cronbach's

Alpha

Cronbach's

Alpha Based on

Standardized

Items N of Items

.690 .691 11

Item-Total Statistics

Scale Mean if

Item Deleted

Scale Variance if

Item Deleted

Corrected Item-

Total Correlation

Squared Multiple

Correlation

Cronbach's

Alpha if Item

Deleted

SOAL1 7.13 4.694 .490 .519 .640

SOAL3 6.90 4.779 .544 .531 .634

SOAL5 6.92 5.231 .282 .433 .678

SOAL6 6.85 4.976 .484 .425 .646

SOAL7 6.74 5.511 .291 .264 .677

SOAL8 7.05 4.682 .508 .526 .636

SOAL9 7.05 5.050 .325 .280 .671

SOAL10 6.85 5.397 .243 .244 .683

SOAL14 7.08 5.126 .285 .420 .678

SOAL15 6.87 5.378 .235 .414 .684

SOAL19 6.97 5.657 .062 .435 .714

Setelah dilakukan uji ke 2, maka didapat tingkat reliabelitas instrumen tersebut adalah 0,690.

Page 5: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

94

B. Hasil output uji Normalitas

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

TOTAL

N 39

Normal Parametersa Mean 12.79

Std. Deviation 3.221

Most Extreme Differences Absolute .115

Positive .067

Negative -.115

Kolmogorov-Smirnov Z .719

Asymp. Sig. (2-tailed) .679

a. Test distribution is Normal.

Dari data diketahui nilai Asymp. Sig. (2-tailed) sebesar 0,678 lebih besar dari alpha (0.05).

Dengan demikian dapat dinyatakan bahwa distribusi data normal

C. Hasil output uji kesukaran butir-butir soal

Statistics

SO

AL1

SO

AL2

SO

AL3

SO

AL4

SO

AL5

SO

AL6

SO

AL7

SO

AL8

SO

AL9

SO

AL1

0

SO

AL1

1

SO

AL1

2

SO

AL1

3

SO

AL1

4

SO

AL1

5

SO

AL1

6

SO

AL1

7

SO

AL1

8

SO

AL1

9

SO

AL2

0

N Valid 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39 39

Missing 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Mean .51 .46 .74 .62 .72 .79 .90 .59 .59 .79 .77 .95 .62 .56 .77 .77 .49 .46 .67 .13

dari hasil yangditunjukkan nilai MEAN pada tabel statistcs ditafsirkan pada rentang tingkat

kesukaran, yaitu

0,00 - 0,20 = Sukar

0,21 - 0,70 = Sedang

0,71 - 1,00 = Mudah

Untuk soal sukar : nomor 20

Untuk soal sedang : nomor 1, 2, 4, 8, 9, 13, 14, 17, 18, 19

Untuk soal mudah : nomor 3, 5, 6, 7, 10, 11, 12, 15, 16

Page 6: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

94

Page 7: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

95

a. Validasi Uji Pakar Materi

Aspek Indikator skor

1 2 3 4 5

Maateri

1. Kesesuaian materi dengan

kebutuhan

V

2. Keaktualan dalam penyajian materi V

3. Kesesuaian dengan tujuan

pembalajaran

V

4. Kesesuaian isian pada materi V

5. Kejelasan bahasa yang digunakan V

6. Kesesuaian materi dengan minat

dan motivasi siswa

V

7. Keruntutan penyajian materi V

8. Kesesuaian materi dengan tingkat

kemampuan siswa

V

9. Kebermanfaatan multimedia

interaktif di dalam mempermudah

memahami matari

V

Bahasa

10. Kebakuan istilah yang digunakan V

11. Kesesuaian dengan tingkat

perkembangan siswa

V

Keaslian 12. Keaslian materi V

Jumlah 0 0 6 20 25

Total 51

Rata-rata 4,25

Page 8: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

96

Saran Perbaikan Dari Pakar Materi

No. Bagian yang salah Saran perbaikan

1 keruntutan penyajian

materi

Materi dan soal urutannya disesuaikan dengan

tujuan dan pembahasan.

2 Kesesuaian materi

dengan tingkat

kemampuan siswa

Pemilihan soal tingkat kesulitannya disesuaikan

dengan kapasitas anak SD kelas V

Komentar atau saran umum dari pakar materi :

Penggunaan multimedia interaktif dalam pembelajaran memang meningkatkan

motivasi belajar apalagi anak SD, tetapi jangan terlalu sering karena hanya melihat tontonan

yang menarik sebaiknya diimbangi dengan lembar kerja siswa agar siswa bisa lebih aktif.

Page 9: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

97

b. Validasi Uji Pakar Media

Aspek Indikator Skor

1 2 3 4 5

Kesederhanaan

1. Animasi dalam multimedia

interaktif sederhana

V

2. Animasi dalam multimedia

interaktif mudah dimengerti

V

3. Animasi dalam multimedia

interaktif sesuai dengan

karakteristik siswa

V

4. Audio dalam multimedia interakif

sesuai dengan konsep

V

5. Kalimat yang digunakan mudah

dimengerti

V

Keseimbangan 6. Ukuran animasi dan tulisan didalam

multimedia interaktif sesuai

V

Warna

7. Tampilan dalam multimedia

interaktif dapat menarik minat

V

8. Gradasi warna sudah sesuai V

9. Warna huruf dalam multimedia

interaktif sesuai

V

Bentuk

10. Animasi yang digunakan menarik V

11. Gambar menarik V

12. Jenis huruf mudah dibaca. V

Kepraktisan

dalam

penggunaan

13. Kejelasan petujuk media V

14. Kemudahan penggunaan tombol

petunjuk

V

keaslian 15. Keaslian gambar V

16. Keaslian desain V

Jumlah 0 0 9 52 0

Total 61

Rata-rata 3,8

Page 10: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

98

Saran Perbaikan Dari Pakar Media

No. Bagian yang salah Saran perbaikan

1 Masalah b. jika tiap 3 m3 seharusnya 3 m3

2 Soal - Tambahkan tombol Home, Next, Back

- Petunjuk untuk memilih jawaban dengan cara

mengklik pilihan jawaban belum ada

3 Manu utama Judul “Bangun Datar dan Bangun Ruang” perlu

diperjelas

Komentar atau saran umum dari pakar media :

Lengkapi dengan petunjuk singkat untuk pengoperasian media ini

Page 11: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

99

Page 12: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

100

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Sekolah : SD NEGERI 02 PELEM

Mata pelajaran : Matematika

Pokok Bahasan : Bangun datar dan Bangun Ruang

Kelas / semester : V / 2

Alokasi waktu : 2 x 35 menit

A. STANDAR KOMPETENSI

6. Memahami sifat-sifat bangun dan hubungan antar bangun

B. KOMPETENSI DASAR

6.5. Menyelesaiakan masalah yang berkaitan dengan bangun datar dan bangun

ruang sederhana.

C. INDIKATOR

1. Melakukan operasi hitung yang berkaitan dengan bangun datar sederhana

2. Melakukan operasi hitung yang berkaitan dengan bangun ruang sederhana

D. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Setelah mengamati multimedia interaktif tentang bangun datar, siswa dapat

menghitung luas bangun datar (layang-layang dan trapesium) dengan tepat.

2. Setelah mengamati multimedia interaktif tentang bangun ruang, siswa dapat

menghitung volume bangun ruang (kubus dan balok) dengan tepat.

E. MATERI AJAR

Bangun datar dan Bangun Ruang

1. Bangun datar (trapesium, layang-layang)

2. Bangun Ruang (kubus, balok)

(lampiran 1)

Page 13: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

101

F. MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN

Model pembelajaran : Problem Based Learning

Metode pembelajaran : penugasan, tanya jawab, ceramah, pengamatan, diskusi

kelompok

G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

waktu

Fase 1

(Orientasi Siswa

kepada Masalah)

1. Guru mengecek kesiapan siswa dengan

memeriksa kehadiran peserta didik.

2. Siswa diajak bernyanyi “mau belajar”

Kalau kau siap belajar tepuk tangan

Prok prok prok

Kalau kau siap belajar tepuk tangan

Prok prok prok

Kalau kau siap belajar mari kita semangat

kalau kau siap belajar tepuk tangan

(tepuk tangan diganti hentak kaki dan bilang hore)

3. Guru melakukan apersepsi dengan

menanyakan hal yang berkaitan dengan

bangun datar dan bangun ruang sederhana.

4. Guru menginformasikan materi yang akan

dipelajari.

5. Guru menyampaikan tujuan dan manfaat

mempelajari materi pada hari itu.

6. Siswa mengamati masalah yang ditampilkan

pada multimedia interaktf.

10

menit

Fase 2

(mengorganisasikan

siswa)

7. Siswa bersama guru melakukan tanya jawab

tentang masalah yang disajikan dalam

multimedia interaktif.

8. Siswa dibagi kelompok secara heterogen 4-5

orang

10

Menit

Page 14: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

102

9. Siswa mendengarkan penjelasaan guru tentang

tugas yang akan dilaksanakan.

Fas 3

(membimbing

penyelidikan

individu dan

kelompok)

10. Melalui multimedia interaktif siswa

mendengarkan penjelasan guru tentang materi

bangun datar dan bangun ruang.

11. Selain materi yang disampaikan guru, siswa

juga diminta untuk mempelajari materi yang

sama dari sumber lain seperti buku paket.

12. Setiap kelompok mengumpulkan informasi

untuk memahami permasalahan yang sudah

disajikan diawal.

13. Setiap kelompok diarahkan untuk bisa

menemukan pemecahan masalah.

15

menit

Fase 4

(mengembangkan

dan menyajikan

hasil karya)

14. Kelompok yang sudah menemukan hasil

diminta untuk mengerjakan di depan.

15. Kelompok lain mengamati pekerjaan

temannya dan memberikan pendapat tentang

pekerjaan tersebut.

16. Kelompok lain diberi kesempatan untuk

menjawab pertanyaan teman lain atau

memberi tanggapan.

10

menit

Fase 5

(menganalisa dan

mengevaluasi)

Kegiatan penutup

17. Siswa bersama guru membuat rangkuman/

kesimpulan tentang bangun datar dan bangun

ruang.

18. Guru memberikan soal evaluasi.

19. Siswa bersama guru merencanakan kegiatan

tindak lanjut untuk belajar pada kegiatan

berikutnya.

20. Siswa diajak untuk berdoa sebelum

mengakhiri pembelajaran.

25

menit

Page 15: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

103

H. SUMBER BELAJAR

Buku Bahasa Indonesia relevan kelas V

Buku BSE “Asyiknya belajar Matematika untuk SD/MI Kelas V”. Karangan :

Mas Titing Sumarmi dan Siti Kamsiyati. Penerbit : Pusat Perbukuan

Depaetemen Pendidikan Nasional tahun 2009. Halaman : 132-133.

Buku Paket Matematika “Bimbingan Pembelajaran Matematika Untuk Guru

SD Kelas 5”. Karangan : Idris Hata. Penerbit : Karya Mandiri Nusantara tahun

2007. Halaman : 55-65

Buku Paket Matematik “Pembelajaran Matematika Penekanan Pada Berhitung

5”. Karya : M. Khafid dan Sayuti. Penerbit : Erlangga. Halaman 156-171

I. MEDIA BELAJAR

1. Multimedia Interaktif tentang bangun datar dan bangun ruang

2. Lembar Kerja Siswa (Evaluasi)

J. PENILAIAN

Indikator

pencapaian

Kompetensi

Teknik penilaian Bentuk

instrumen

Instrumen /

soal

6.5.

Menyelesaiakan

masalah yang

berkaitan dengan

bangun datar dan

bangun ruang

sederhana.

1. Penilaian afektif

(teknik = observasi)

2. Penilaian kognitif

(teknik = tertulis)

Lembar evaluasi

Pilihan Ganda

Lampiran 2

Lampiran 3

Penilaian Sikap

No Kriteria Skor 1 Skor 2

1 Teliti

Belum teliti dalam

berdiskusi mengerjakan soal

dan mengerjakan soal.

Sudah teliti dalam berdiskusi

mengerjakan soal dan

mengerjakan soal.

Page 16: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

104

2 Percaya diri

Belum percaya diri dalam

mempresentasikan hasil

diskusi.

Sudah percaya diri dalam

mempresentasikan hasil

diskusi.

3 Perhatian

Belum memusatkan

perhatiannya saat

mendengarkan penjelasan

dari guru dan penjelasan

kelompok lain.

Sudah memusatkan

perhatiannya saat

mendengarkan penjelasan

dari guru dan penjelasan

kelompok lain.

Lembar Observasi Terlampir

Nilai = 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒 ℎ𝑎𝑛

𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 (6) x 100

𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 = 2 + 2 + 2

6 𝑥 100 =

6

6 𝑥 100 = 100

Penilaian Kognitif (tertulis)

No No soal Jumlah skor

1 1 1

2 2 1

3 3 1

4 4 1

5 5 1

No No soal Jumlah skor

6 6 1

7 7 1

8 8 1

9 9 1

10 10 1

Kisi-kisi dan soal evaluasi terlampir

Nilai = 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒 ℎ𝑎𝑛

𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 (10) x 100

𝑛𝑖𝑙𝑎𝑖 = 1 + 1 + 1 + 1 + 1 + 1 + 1 + 1 + 1 + 1

10 𝑥 100 =

10

10 𝑥 100 = 100

Page 17: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

105

Page 18: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

106

Lampiran 1

Materi pembelajaran

BANGUN DATAR

TRAPESIUM

Tinggi trapesium = lebar persegi panjang t = l

Jumlah sisi sejajar trapesium = 2 x panjang persegi panjang a +b = 2p

𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ 𝑠𝑖𝑠𝑖 𝑠𝑒𝑗𝑎𝑗𝑎𝑟

2 = panjang persegi panjang

𝑎+𝑏

2= 𝑝

Jadi, luas trapesium = luas persegi panjang

= panjang x lebar

= 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎 ℎ 𝑠𝑖𝑠𝑖 𝑠𝑒𝑗𝑎𝑗𝑎𝑟

2 𝑥 𝑡𝑖𝑛𝑔𝑔𝑖

𝑳𝒖𝒂𝒔 𝑻𝒓𝒂𝒑𝒆𝒔𝒊𝒖𝒎 = 𝒋𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝒔𝒊𝒔𝒊 𝒔𝒆𝒋𝒂𝒋𝒂𝒓

𝟐 𝒙 𝒕𝒊𝒏𝒈𝒈𝒊

Lebar = tinggi

Dipotong

kemudian

dipindah

S1

S2

Page 19: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

107

LAYANG-LAYANG

Dipotong kemudian

dipindah

MENJADI

Lebar = ½ diagonal 2

Diagonal 1

Diagonal 1

Diagonal 2

Rumus Luas Persegi panjang adalah panjang x lebar

Panjang = diagonal 2

Lebar = ½ diagonal 1

Luas persegi panjang = luas layang-layang

= panjang x lebar

= diagonal 1 x ½ diagonal 2

Jadi Luas layang-layang = ½ diagonal 1 x diagonal 2

LUAS LAYANG-LAYANG

L = ½ diagonal 1 x diagonal 2

Page 20: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

108

BANGUN RUANG

a. Volume Kubus

Misal panjang rusuk kubus adalah 3cm

Dapat dihitung dengan cara menyusun

kubus sebanyak sampai memenuhi

ruang kubus, ukuran kubus kecil adalah

1cm. seperti gambar disamping

3cm

3cm

3cm

3cm

1cm

1cm

3cm

1cm 3cm

Jadi jumlah kubus kecil itu ada 3x3x3 = 27 buah kubus

kecil. Jadi didapat rumus :

VOLUME KUBUS : SISI X SISI X SISI

V = S X S X S

3

V S

Page 21: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

109

B. Volume Balok

Missal panjang balok = 4cm,

lebar=3cm, tinggi = 3cm

Dapat dihitung dengan cara

menyusun balok sebanyak

sampai memenuhi ruang balok

4cm

3cm

3cm

Jadi jumlah balok kecil itu ada 4x3x3 = 36 buah balok kecil. Jadi

didapat rumus :

VOLUME BALOK : PANJANG X LEBAR X TINGGI

V = Pj X Lb X Tg

V = p x l x t

Page 22: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

110

Konsep perkalian

Ada 5 pot setiap pot berisi 5 bunga

Jumlah semua bunga adalah 5 +5+5+5+5 = 25 bunga

Jumlah semua bunga dapat ditulis dengan perkalian 5 x 5 = 25

Perkalian dengan cara bersusun

Cara 1 : perkalian bersusun panjang

34 x 3 = ...

3 4

4

----- x

1 2 4 x 3 (satuan x satuan)

9 0 30 x 3 (puluhan x satuan)

------- +

1 0 2

Jadi 34 x 3 = 102

34 x 23 = ....

3 4

2 3

-------- x

1 2 4 x 3 (satuan x satuan)

8 0 4 x 20 (satuan x puluhan)

9 0 30 x 3 (puluhan x satuan)

6 0 0 30 x 20 (puluhan x puluhan)

----------- +

7 8 2

Jadi 34 x 23 = 782

214 x 4 = ....

2 1 4

4

--------- x

1 6 4 x 4 ( satuan x satuan )

Page 23: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

111

4 0 10 x 4 (puluhan x satuan)

8 0 0 200 x 4 (ratusan x satuan )

----------- +

8 5 6

Jadi 214 x 4 = 856

Cara 2 : perkalian bersusun pendek

34 x 3 = ...

3 4 *) 4 x 3 = 12, tulis 2 simpan 1 (puluhan)

3 *) 30 x 3 = 90, 90 + 1 (puluhan) = 9 (puluhan) + 1 (puluhan)

------- x = 10 (puluhan), ditulis 10

1 0 2

Jadi 34 x 3 = 102

34 x 23 = ...

3 4 *) 4 x 3 = 12, tulis 2 simpan 1 (puluhan)

2 3 *) 30 x 3 = 90, 9 (puluhan) + 1 (puluhan) = 10 (puluhan), ditulis 10

--------- x

1 0 2 *) 4 x 20 = 80, ditulis 8 (puluhan)

6 8 *) 30 x 20 = 600, ditulis 6 (ratusan)

---------- +

7 8 2

Jadi 34 x 23 = 782

214 x 4 = ....

2 1 4 *) 4 x 4 = 16, ditulis 6 disimpan 1 (puluhan)

4 *) 10 x 4 = 40, 4 (puluhan) + 1 (puluhan) = 5 (puluhan), ditulis 5

-------- x *) 200 x 4 = 800, ditulis 8 (ratusan)

8 5 6

Jadi 214 x 4 = 856

SOAL

Sebuah lantai teras rumah Pak Dado berbebtuk layang-layang dengan panjang diameter 34

cm dan 23 cm berapakah luas teras rumah pak Dado ?

Jawab :

Luas layang-layang = ½ x diameter 1 x diameter 2

luas teras Pak Dado = ½ x 34 x 23

Page 24: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

112

cara panjang :

luas teras Pak Dado = ½ x 34 x 23

3 4

2 3

-------- x

1 2 4 x 3 (satuan x satuan)

8 0 4 x 20 (satuan x puluhan)

9 0 30 x 3 (puluhan x satuan)

6 0 0 30 x 20 (puluhan x puluhan)

----------- +

7 8 2

Jadi luas teras Pak Dado = 782 : 2 = 391 cm2

Cara pendek

luas teras Pak Dado = ½ x 34 x 23

3 4 *) 4 x 3 = 12, tulis 2 simpan 1 (puluhan)

2 3 *) 30 x 3 = 90, 9 (puluhan) + 1 (puluhan) = 10 (puluhan), ditulis 10

--------- x

1 0 2 *) 4 x 20 = 80, ditulis 8 (puluhan)

6 8 *) 30 x 20 = 600, ditulis 6 (ratusan)

---------- +

7 8 2

Jadi luas teras Pak Dado = 782 : 2 = 391 cm2

Page 25: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

113

Konsep pembagian

Bibi memiliki 6 buah apel, apel itu ingin dibagikan kepada beberapa anak. Masing-masing

anak mendapatkan 2 buah apel. Berapa anak yang mendapat buah apel ?

Terdapat 3 kali pengambilan sampai apel habis.

6 – 2 – 2 – 2 = 0 ( tiga kali pengambilan)

Karena 6 – 2 – 2 – 2 = 0, maka 6 : 2 = 3

Jadi, terdapat 3 anak yang menerima masing-masing 2 buah apel.

Pembagian dengan cara bersusun

1. 63 : 3 = ....

3 6 3 2

3 6 3 6 : 3 = 2 sisa 0

6

------------ - 2 x 3 = 6

0

2 2 2

6 – 2 – 2 – 2 = 0

Page 26: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

114

2

3 6 3 turunkan 3

6 diperoleh bilangan 3

---------- -

3

2 1

3 6 3

6

---------- -

3 3 : 3 = 1 sisa 0

3

----------- - 1 x 3 = 3

0

Jadi 63 : 3 = 21

2. 738 : 6

6 7 3 8 1

6 7 3 8 7 : 6 = 1 sisa 1

6

---------- - 1 x 6 = 6

1

1

6 7 3 8 turunkan 3,

6 diperoleh angka 13

----------- -

1 3

1 2

6 7 3 8

6

------------- -

1 3 13 : 6 = 2 sisa 1

1 2

------------- - 2 x 6 = 12

1

Page 27: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

115

1 2

6 7 3 8

6

------------ -

1 3 turunkan 8

1 2 diperoleh bilangan 18

------------- -

1 8

1 2 3

6 7 3 8

6

-------------- -

1 3

1 2

-------------- -

1 8 18 : 6 = 3 sisa 0

1 8

---------------- - 3 x 6 = 18

0

Jadi 738 : 6 = 123

3. 775 : 25 = ....

25 7 7 5 3

25 7 7 5 77 : 25 = 3 sisa 2

7 5

-------------- - 3 x 25 = 75

2

3

25 7 7 5 turunkan 5

7 5 diperoleh 25

----------- -

2 5

3 1

25 7 7 5

7 5

------------- -

2 5 25 : 25 = 1 sisa 0

2 5

-------------- - 1 x 25 = 25

0

Page 28: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

116

Jadi 775 : 25 = 31

SOAL

1. Ani mempunyai sebuah kardus berukuran lebar 5 cm dan tinggi 5 cm, balok tersebut

mempunyai luas 775 cm2. Berapakah panjang kardus yang dimiliki oleh Ani ?

Jawab :

Volume balok = panjang x lebar x tinggi

Volume kardus = panjang x 5 cm x 5 cm

775 = 25 x panjang

Panjang = 775 : 25

775 : 25 = ....

25 7 7 5 3

25 7 7 5 77 : 25 = 3 sisa 2

7 5

-------------- - 3 x 25 = 75

2

3

25 7 7 5 turunkan 5

7 5 diperoleh 25

----------- -

2 5

3 1

25 7 7 5

7 5

------------- -

2 5 25 : 25 = 1 sisa 0

2 5

-------------- - 1 x 25 = 25

0

Jadi panjang kardus = 31 cm

2. Ani mempunyai sebuah kardus berukuran tinggi 3 cm, balok tersebut mempunyai

luas 63 cm2. Berapakah hasil kali panjang dan lebar kardus yang dimiliki oleh Ani ?

Jawab :

Page 29: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

117

Volume balok = panjang x lebar x tinggi

Volume kardus = panjang x lebar x 3 cm

63 = 3 x (panjangxlebar)

(Panjang x lebar) = 63 : 3

63 : 3 = ....

3 6 3 2

3 6 3 6 : 3 = 2 sisa 0

6

------------ - 2 x 3 = 6

0

2

3 6 3 turunkan 3

6 diperoleh bilangan 3

---------- -

3

2 1

3 6 3

6

---------- -

3 3 : 3 = 1 sisa 0

3

----------- - 1 x 3 = 3

0

Jadi hasil kali panjang dan lebar dari kardus Ani = 21 cm

Page 30: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

118

Lampiran 2

Lampiran Penilaian Sikap

Lembar observasi

No Nama

Kriteria yang dinilai

nilai Ket Teliti

Percaya

Diri perhatian

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

Page 31: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

119

Lampiran 3

Penialaian Pengetahuan

Kisi-kisi

No

Soal

Indikator Soal Teknik

Penilaian

Bentuk

Instrumen

Instrumen/Soal

1 1. Menghitung

masalah yang

berkaitan

dengan bangun

datar sederhana

Tugas

pribadi

Pilihan

ganda

1. Irwan akan membuat 5 buah trapesium

dari karton. Jika trapesium yang akan

dibuat berukuran tinggi 14 cm dan sisi

sejajarnya 18 cm dan 22 cm, berapakah

luas karton yang harus disediakan?

a. 4400 cm2

b. 3400 cm2

c. 2400 cm2

d. 1400 cm2

2. Luas layang-layang milik adik 225 cm2,

jika salah satu diagonalnya 25 cm, maka

panjang diagonal lainnya ... cm.

a. 15 cm

b. 16 cm

c. 17 cm

d. 18 cm

3. Pak Arman memiliki sebuah rumah, atap

rumah tersebut berbentuk trapesium yang

memiliki panjang 4 m dan 6 m. Atap

tersebut memiliki tinggi 3 m. Berapakah

luas dari atap rumah pak Arman ?

a. 30 m2

b. 72 m2

c. 15 m2

d. 36 m2

4. Tanah pak Irfan berbentuk trapesium. Luas

taman adalah 625 m2. Panjang sisi tanah

Page 32: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

120

sejajar adalah 20 m dan 30 m. berapakah

lebar tanah pak Irfan?

a. 15 cm

b. 25 cm

c. 35 cm

d. 45 cm

5. Ali mempunyai sebuah layang-layang

dengan luas 1.066 cm2. Jika panjang salah

satu diagonalnya 52 cm, berapakah

panjang diagonal yang lainnya?

a. 41 cm

b. 42 cm

c. 43 cm

d. 44 cm

6. Andi akan membuat layang-layang dengan

panjang diagonanya 60 cm dan 40 cm.

Maka kertas yang akan dibutuhkan ... cm2

a. 1000 cm2

b. 1100 cm2

c. 1200 cm2

d. 1300 cm2

7. Toni sedang membuat layang-layang.

Panjang bambu yang menjadi diagonal

layang-layang tersebut adalah 35 cm dan

28 cm. Jika akan dibuat 10 layang-layang,

berapakah luas kertas yang diperlukan ?

a. 4900 cm2

b. 4800 cm2

c. 5000 cm2

d. 4500 cm2

2 2. Menghitung

masalah yang

Tugas

pribadi

Pilihan

ganda

8. Bak dirumah Edo berbentuk kubus dengan

sisi 100 cm. Karena krannya mati, Edo

Page 33: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

121

berkaitan

dengan bangun

ruang sederhana

mengambil air dari rumah tetangga

menggunakan ember dengan kapasitas 5

liter. Berapa ember Edo harus mengisi bak

mandi sampai penuh ?

a. 100 ember

b. 200 ember

c. 300 ember

d. 400 ember

9. Terdapat 2 buah balok yang mempunyai

tinggi 5cm, volume balok hijau 3x volume

balok biru. Panjang balok biru 17cm, dan

lebar 9cm. Berapa volume balok hijau ?

a. 755 cm3

b. 265 cm3

c. 765 cm3

d. 255 cm3

10. Sebuah akuarium berbentuk kubus diisi air

sampai penuh. Jika volume air yang

diisikan kedalam akuarium sebanyak 8

liter maka panjang rusuk akuarium tersebut

adalah....cm

a. 20 cm

b. 0,20 cm

c. 200 cm

d. 2 cm

Page 34: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

122

Prosedur : Tes Akhir

Jenis : Tes Tertulis

Bentuk : Pilihan Ganda

Soal Evaluasi

1. Irwan akan membuat 5 buah

trapesium dari karton. Jika

trapesium yang akan dibuat

berukuran tinggi 14 cm dan sisi

sejajarnya 18 cm dan 22 cm,

berapakah luas karton yang harus

disediakan?

a. 4400 cm2

b. 3400 cm2

c. 2400 cm2

d. 1400 cm2

2. Luas layang-layang milik adik 225

cm2, jika salah satu diagonalnya 25

cm, maka panjang diagonal lainnya

... cm.

a. 15 cm

b. 16 cm

c. 17 cm

d. 18 cm

3. Pak Arman memiliki sebuah

rumah, atap rumah tersebut

berbentuk trapesium yang memiliki

panjang 4 m dan 6 m. Atap tersebut

memiliki tinggi 3 m. Berapakah

luas dari atap rumah pak Arman ?

a. 30 m2

b. 72 m2

c. 15 m2

d. 36 m2

4. Tanah pak Irfan berbentuk

trapesium. Luas taman adalah 625

m2. Panjang sisi tanah sejajar

adalah 20 m dan 30 m. berapakah

lebar tanah pak Irfan?

a. 15 cm

b. 25 cm

c. 35 cm

d. 45 cm

5. Ali mempunyai sebuah layang-

layang dengan luas 1.066 cm2. Jika

panjang salah satu diagonalnya 52

cm, berapakah panjang diagonal

yang lainnya?

a. 41 cm

b. 42 cm

c. 43 cm

d. 44 cm

6. Andi akan membuat layang-layang

dengan panjang diagonanya 60 cm

dan 40 cm. Maka kertas yang akan

dibutuhkan ... cm2

a. 1000 cm2

b. 1100 cm2

c. 1200 cm2

d. 1300 cm2

Page 35: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

123

7. Toni sedang membuat layang-

layang. Panjang bambu yang

menjadi diagonal layang-layang

tersebut adalah 35 cm dan 28 cm.

Jika akan dibuat 10 layang-layang,

berapakah luas kertas yang

diperlukan ?

e. 4900 cm2

f. 4800 cm2

g. 5000 cm2

h. 4500 cm2

8. Bak dirumah Edo berbentuk kubus

dengan sisi 100 cm. Karena

krannya mati, Edo mengambil air

dari rumah tetangga menggunakan

ember dengan kapasitas 5 liter.

Berapa ember Edo harus mengisi

bak mandi sampai penuh ?

a. 100 ember

b. 200 ember

c. 300 ember

d. 400 ember

9. Terdapat 2 buah balok yang

mempunyai tinggi 5cm, volume

balok hijau 3x volume balok biru.

Panjang balok biru 17cm, dan lebar

9cm. Berapa volume balok hijau ?

a. 755 cm3

b. 265 cm3

c. 765 cm3

d. 255 cm3

10. Sebuah akuarium berbentuk kubus

diisi air sampai penuh. Jika volume

air yang diisikan kedalam akuarium

sebanyak 8 liter maka panjang

rusuk akuarium tersebut

adalah....cm

a. 20 cm

b. 0,20 cm

c. 200 cm

d. 2 cm

Kunci Jawaban

1. D

2. D

3. C

4. B

5. A

6. C

7. A

8. B

9. C

10. A

Page 36: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

124

Page 37: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

125

Nama :

No.absen :

Kelas :

SOAL EVALUASI

Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang benar!

1. Irwan akan membuat 5 buah

trapesium dari karton. Jika

trapesium yang akan dibuat

berukuran tinggi 14 cm dan sisi

sejajarnya 18 cm dan 22 cm,

berapakah luas karton yang harus

disediakan?

a. 1400 cm2

b. 2400 cm2

c. 3400 cm2

d. 5400 cm2

2. Luas layang-layang milik adik 225

cm2, jika salah satu diagonalnya 25

cm, maka panjang diagonal lainnya

... cm.

a. 15 cm

b. 18 cm

c. 21 cm

d. 24 cm

3. Pak Arman memiliki sebuah

rumah, atap rumah tersebut

berbentuk trapesium yang memiliki

panjang 4 m dan 6 m. Atap tersebut

memiliki tinggi 3 m. Berapakah

luas dari atap rumah pak Arman ?

a. 30 m2

b. 72 m2

c. 15 m2

d. 36 m2

4. Tanah pak Irfan berbentuk

trapesium. Luas taman adalah 625

m2. Panjang sisi tanah sejajar

adalah 20 m dan 30 m. berapakah

lebar tanah pak Irfan?

a. 5 cm

b. 15 cm

c. 25 cm

d. 35 cm

5. Ali mempunyai sebuah layang-

layang dengan luas 1.066 cm2. Jika

panjang salah satu diagonalnya 52

cm, berapakah panjang diagonal

yang lainnya?

a. 40 cm

b. 45 cm

c. 46 cm

Page 38: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

126

d. 41 cm

6. Andi akan membuat layang-layang

dengan panjang diagonanya 60 cm

dan 40 cm. Maka kertas yang akan

dibutuhkan ... cm2

a. 1100 cm2

b. 1200 cm2

c. 1300 cm2

d. 1400 cm2

7. Irwan akan membuat 5 buah

trapesium dari karton. Jika

trapesium yang akan dibuat

berukuran tinggi 14 cm dan sisi

sejajarnya 18 cm dan 22 cm,

berapakah luas karton yang harus

disediakan?

a. 1400 cm2

b. 2400 cm2

c. 3400 cm2

d. 5400 cm2

8. Bak dirumah Edo berbentuk kubus

dengan sisi 100 cm. Karena

krannya mati, Edo mengambil air

dari rumah tetangga menggunakan

ember dengan kapasitas 5 liter.

Berapa ember Edo harus mengisi

bak mandi sampai penuh ?

a. 100 ember

b. 200 ember

c. 300 ember

d. 400 ember

9. Terdapat 2 buah balok yang

mempunyai tinggi 5cm, volume

balok hijau 3x volume balok biru.

Panjang balok biru 17cm, dan lebar

9cm. Berapa volume balok hijau ?

a. 755 cm3

b. 265 cm3

c. 765 cm3

d. 255 cm3

10. Sebuah akuarium berbentuk kubus

diisi air sampai penuh. Jika volume

air yang diisikan kedalam akuarium

sebanyak 8 liter maka panjang

rusuk akuarium tersebut

adalah....cm

a. 200 cm

b. 0,20 cm

c. 20 cm

d. 2 cm

Page 39: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

127

HASIL TES SISWA PADA UJI COBA TERBATAS (NILAI TERENDAH)

Page 40: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

128

Page 41: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

129

HASIL TES SISWA PADA UJI COBA TERBATAS (NILAI TERTINGGI)

Page 42: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

130

Page 43: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

131

HASIL TES SISWA PADA UJI COBA LUAS (NILAI TERENDAH)

Page 44: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

132

Page 45: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

133

HASIL TES SISWA PADA UJI COBA LUAS (NILAI TERTINGGI)

Page 46: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

134

Page 47: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

135

Page 48: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

136

ANGKET RESPON UJI COBA TERBATAS

Page 49: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

137

Page 50: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

138

Page 51: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

139

Page 52: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

140

Page 53: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

141

ANGKET RESPON UJI COBA LUAS

Page 54: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

142

Page 55: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

143

Page 56: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

144

Page 57: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

145

Page 58: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

146

Page 59: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

147

Page 60: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

148

Page 61: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

149

Page 62: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

150

Page 63: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

151

Page 64: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

152

Page 65: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

153

Page 66: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

154

Page 67: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

155

Page 68: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

156

Page 69: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

157

Page 70: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

158

Page 71: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

159

Page 72: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

160

FOTO UJI COBA TERBATAS

Siswa sedang memperhatikan penjelasan

guru sambil memperhatikan multimedia

interaktif.

Siswa sedang berdiskusi untuk

menyelesaikan masalah pada multimedia

interaktif.

Siswa mengamati pekerjaan kelompok lain

dipapan tulis.

Siswa sedang mengerjakan soal evaluasi dan

mengisi angket respon siswa.

Siswa bersama guru membuat kesimpulan

bersama.

Foto bersama siswa kelas V SD pada uji coba

terbatas.

Page 73: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

161

FOTO UJI COBA LUAS

Guru menjelaskan materi pada multimedia

interaktif.

Siswa mendengarkan penjelasan guru

Siswa bersama kelompok berdiskusi untuk

memecahkan masalah didalam multimedia

interaktif

Siswa mengamati pekerjaan kelompok lain

dipapan tulis.

Siswa mengerjakan soal evaluasi dan mengisi

angket respon siswa.

Foto bersama siswa kelas V SD dan guru

kelas V SD Negeri 02 Pelem

Page 74: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

162

Page 75: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

163

UJI PLAGIAT BAB 1

Page 76: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

164

UJI PLAGIAT BAB 2

Page 77: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

165

UJI PLAGIAT BAB 3

Page 78: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

166

UJI PLAGIAT BAB 4

Page 79: 92 A. Hasil output validitas dan reliabelitas instrumen soal ...

167

UJI PLAGIAT BAB 5