Top Banner

of 20

5 Strategi Pembelajaran Berbasis Tik

Mar 10, 2016

Download

Documents

Utami Mutmainah

Strategi Pembelajaran berbasis TIK
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • Belajar menjadiMudah dan Menyenangkan

  • Dominasi guru (teacher center)Siswa sebagai objek pembelajarSumber belajar terbatasKurang komunikatif Berfikir tingkat rendahPembelajaran tidak menyenangkanPembelajaran kurang bermaknaInovasi guru rendahKurangnya pembaharuan informasiKeperrcayaan siswa terhadap guru rendahPeran guru sebagai indoktrinator

    KASUS I

  • Siswa sebagai pembelajarMotivasi siswa tinggiSiswa kreatifGuru inovatifSiswa berfikir tingkat tinggiMateri yang dipelajari lebih realistisPembelajaran bermaknaPembelajaran dinamisKASUS I

  • Seberapa pentingkah media pembelajaran dibutuhkan dalam proses pembelajaran?Media seperti apakah yang paling ideal digunakan dalam pembelajaran?Media apa yang dibutuhkan agar pembelajaran yang dilakukan siswa dapat berlangsung tanpa dibatasi ruang dan waktu?Sesering apakah peserta menggunakan media pembelajaran berbasis TIK?Pernahkah Anda menjalankan pembelajaran yang tidak hanya berlangsung dalam kelas?

    BAHAN DISKUSI

  • MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS TIKKapan seseorang dikatakan belajar ?

  • Kesabaran yang tiada batas, tidak terkait dengan perasaan seperti lazimnya manusia; Mampu memotivasi siswa dengan pujian yang dirancang khusus;Memberi kesempatan bereksperimen tanpa dihantui kekuatiran akan kerusakan yang bisa terjadi;Tidak diskriminatif; Memberi siswa ketrampilan yang berharga untuk masa depannya

  • MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS TIKTeori Belajar BehaviorismeProses pembelajaran terjadi sebagai hasil pengajaran yang disampaikan guru melalui atau dengan bantuan media (alat).Teori Belajar KonstruktivismeMedia digunakan sebagai sesuatu yang memberikan kemungkinan siswa secara aktif mengkonstruksi pengetahuan

  • UNSUR-UNSUR MEDIA Hardware (perangkat keras): komputer, LCD, video player, dllSoftware (perangkat lunak): program video, program flash, dllBrainware (pengguna): guru, siswa, tutor, instruktur, dll

  • 1.Visual2.Audio3.KinestetikKONDISI PRASYARATGaya BelajarBanyak anak menurun prestasi belajarnya disekolah karena dirumah anak dipaksa belajar tidak sesuai dengan gayanya. Anak akan mudah menguasai materi pelajaran dengan menggunakan cara belajarmereka masing-masing.

  • Gaya Belajar Visual(Visual Learners)menitikberatkan pada ketajaman penglihatan. Artinya, bukti-bukti konkret harus diperlihatkan terlebih dahulu agar mereka paham Gaya belajar seperti ini mengandalkan penglihatan atau melihat dulu buktinya untuk kemudian bisa mempercayainyaGAYA BELAJAR VISUALCenderung melihat sikap, gerakan, dan bibir guru yang sedang mengajarBukan pendengar yang baik saat berkomunikasiSaat mendapat petunjuk untuk melakukan sesuatu, biasanya akan melihat teman-teman lainnya baru kemudian dia sendiri yang bertindakTak suka bicara didepan kelompok dan tak suka pula mendengarkan orang lain. Terlihat pasif dalam kegiatan diskusi.Kurang mampu mengingat informasi yang diberikan secara lisanLebih suka peragaan daripada penjelasan lisanDapat duduk tenang ditengah situasi yang rebut dan ramai tanpa terganggu

  • Gaya belajar Auditori (Auditory Learners)mengandalkan pada pendengaran untuk bisa memahami dan mengingatnya. Karakteristik model belajar seperti ini benar-benar menempatkan pendengaran sebagai alat utama menyerap informasi atau pengetahuan. Artinya, kita harus mendengar, baru kemudian kita bisa mengingat dan memahami informasi . GAYA BELAJAR AUDITORIMampu mengingat dengan baik penjelasan guru di depan kelas, atau materi yang didiskusikan dalam kelompok/ kelasPendengar ulung: anak mudah menguasai materi iklan/ lagu di televise/ radioCenderung banyak omongTak suka membaca dan umumnya memang bukan pembaca yang baik karena kurang dapat mengingat dengan baik apa yang baru saja dibacanyaKurang cakap dalm mengerjakan tugas mengarang/ menulisSenang berdiskusi dan berkomunikasi dengan orang lainKurang tertarik memperhatikan hal-hal baru dilingkungan sekitarnya, seperti hadirnya anak baru, adanya papan pengumuman di pojok kelas, dll

  • Gaya belajar Kinestetik (Kinesthetic Learners)mengharuskan individu yang bersangkutan menyentuh sesuatu yang memberikan informasi tertentu agar ia bisa mengingatnya. GAYA BELAJAR KINESTETIKMenyentuh segala sesuatu yang dijumapinya, termasuk saat belajarSulit berdiam diri atau duduk manis, selalu ingin bergerakMengerjakan segala sesuatu yang memungkinkan tangannya aktif. Contoh: saat guru menerangkan pelajaran, dia mendengarkan sambil tangannya asyik menggambarSuka menggunakan objek nyata sebagai alat bantu belajarSulit menguasai hal-hal abstrak seperti peta, symbol dan lambingMenyukai praktek/ percobaanMenyukai permainan dan aktivitas fisik

  • Orang Tua dan Guru yg buta huruf di abad 21 bukanlah orang yg tidak bisa MEMBACA HURUF, melainkan orang tua dan guru yg tidak bisa membaca TANDA-TANDA KEBESARAN TUHAN dalam diri anak atau murid mereka.

  • Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam menyusun strategi pembelajaranSDMGuru harus mampu mengoperasikan media yang akan digunakan InfrastukturInfrastruktur yang ada harus mendukung media yang akan digunakan KebijakanHarus ada kebijakan yang mendukung pemanfaatan media yang akan digunakan

  • STRATEGI PEMBELAJARAN MELIPUTI :Persiapan Mencakup Analisis Kurikulum, analisis kebutuhan maupun desainPembelajaran Metode yang digunakan secara umum adalah :KlasikalKelompokIndividualEvaluasi Evaluasi diperlukan untuk mengetahui apakah strategi yang digunakan cocok atau tidak

  • Metode KlasikalUntuk metode ini dapat digunakan peralatan :1 unit komputer + multimedia proyektor (LCD Proyektor), atau1 unit komputer + televisiMetode klasikal, yaitu penggunaan media komputer dengan sebuah media tayang lebar.

  • Metode KelompokMetode kelompok, metode ini dapat diterapkan pada kelas dengan sejumlah kecil komputer. Sebuah komputer digunakan untuk beberapa siswa. Cara ini memungkinkan siswa untuk saling berdiskusi.

  • Metode Individual/MandiriMetode ini dapat digunakan untuk sekolah yang memiliki banyak komputer (laboratorium).Siswa juga dapat mengcopy software untuk digunakan di rumah sebagai bahan remedial.Siswa dapat menggunakan media internet di luar jam sekolah, untuk menerima/kirim tugas, mencari bahan dari luar sekolah.Metode individual, yaitu satu orang siswa dengan sebuah komputer.

  • ******