Top Banner
PENGANTAR PENGANTAR FARMAKOLOGI FARMAKOLOGI Noor Wijayahadi
90

2010 Farmakologi Dasar

Nov 26, 2015

Download

Documents

Carla Manis

obat obatan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • PENGANTAR FARMAKOLOGI Noor Wijayahadi

  • OBAT = KOMODITAS VITALKesehatan adalahSupremasi KehidupanOBAT Nilai KritisAlat intervensiUtama YankesFulus Barang Komersil Tumpuan Harapan Banjir Obat

  • EKSISTENSI OBATBanjirObatPemakaianIrasionalTherapeuticJungle1970 Obat harus melalui uji klinik1990 Pemakaian obat secara rasional 2000 Evidence Based Medicine

  • PERSEPSI TENTANG OBATRASIONALMITOSEvidence based medicine Teoretiko-hipotetiko verifikatif (Uji Klinik)Obat modern DrEMPIRIKKepercayaan Supranatural Obat TradisonalObat Alternatif SuplemenTheoretical illusionLogiko empiriko verifikatif

  • Sources of MedicationsPlants morphine sulfate, atropineAnimals and/or Humansinsulin, ACTHMineralssodium bicarb, calciumSynthetic (Chemical Substances)lidocaine, diazepam

  • Drug ClassificationBy Body SystemSympathetic Agonist, AnticholinergicClass of AgentAntidysrhythmic, AnalgesicMechanism of ActionCalcium Channel Blocker, Diuretic

  • Bentuk Sediaan ObatLiquidSolutionsTincturesSuspensionsSpiritsEmulsionsElixirsSyrupsSolid PillsPowdersTabletsSuppositoriesCapsulesGas

  • OBAT Setiap substansi yg dapat merobah proses biologis dlm keadaan sehat atau sakit dan dapat digunakan dlm upaya Promotif, Prefentif, Kuratif dan Rehabilitatif. memberikan efek yg spesifik, bermanfaat & reversible Obat dg dosis berlebihan akan menjadi racun ,, ,, kurang tak bermanfaat. Dosis OBAT+ + + + RACUNSemua obat adalah racun, yg membedakannya adalah dosis dan cara pemakaiannya (Paracelsius)

  • OBAT BERMUKA DUA1. MANFAAT : satu obat bisa mendatangkan satu atau lebih efek yg menguntungkan yg digunakan utk medikasi

    2. MUDARAT: satu obat mempunyai beberapa macam efek merugikan dg berbagai tingkatan dari yg ringan, berat s/d fatal (side effect & adverse effect)Besar kecilnya manfaat/mudarat pengobatan tergantung dari dosis kadar obat dlm darah lama keberadaan obat dlm tubuh.Semua obat berpotensi racun Ia akan aman bila digunakan dengan kaidah/hukum Farmakologi

  • OBAT PUNYA 3 NAMA Kimia Generik Dagang/merek

    Para acetamino-defenol paracetamol Tempra Panadol

    Natrii dimethyl antalgin NovalginPhenyl pyrazo- metampiron Fastalginlon methyl ami- Cetalginno methan sulfon Danalgin

    Alpha amino p- amoxicillin Amoxyl hydroxa benzil Amoxan -p-hid.ampicillina Kimoxil

  • OBAT GENERIK >< OBAT MEREKObat Generik Berlogo Obat Merek

    Piroxicam Rp.148.- Feldene Rp.3100,- 20 X lipat

    Nifedipin Rp.200,- Adalat R Rp.2000,- 10 X lipat

    Amoxycillin Rp.359 Amoxyl Rp.1700,- 5 X lipat

    Cotrimoxazol Rp.140, Septrin Rp.3500,- 25 X lipatOGBOMWaktuKOPJendela terapiKadar toksi minimalKadar efektif minimal

  • Farmasi : Ilmu Pembuatan & penyediaan obat Farmakologi : Ilmu Karakter & penggunaan obat Farmakologi klinik : Ilmu Pemakaian obat pada manusia Farmakoterapi :Cara memakai obat dalam terapiFarmakoepidemiologi: Penggunaan obat di masyarakatFarmakoekonomi : Biaya obat dalam Yankes

  • Farmasi dan Farmakologi dlm PERSPEKTIFBBakuOBATPasienPembuatanPemakaianFarmasiFarmakologiFarmasi KlinikFarmakologi KlinikPenyakitApotekerDokterTerapi

  • FARMAKOLOGI Ilmu yg mempelajari karakter, penggunaan dan pengembangan obat

    Subjeknya manusia = Farmakoogi Klinik

    Konsep dasar : interaksi obat dg tubuhObatTubuhObat : adalah zat yg mempengaruhi system biologi, berefek secara spesifik, reversible dan memberikan manfaatFarmakodinamikFarmakokinetik

  • FARMAKODINAMIKPengaruh obat pada sistem biologi tubuh: Spesifisitas struktur dan affinitas kemis - organ sasaran - mekanisme kerja - merangsang / menghambat proses faali - Dosis KOP Efek (3 pilar variable) - efek: pokok , samping , tak terduga toksik - agonisme / antagonisme sinergisme - toleransi dan resistensi - habituasi dan adiksi - interaksi obat

  • KEAMANAN OBAT KOPJendela Terapi = koridor KOP antara kadar efektif minimal dg kadar toksik minimal/efektif maksimal Keamanan KOP > akurat dari keamanan IT (dosis)0EfekDosisJendela TerapiKurva berbagai dosis obatDaerah toksikKadar efektif minimalKadar tokik minimal

  • KURVA DOSIS EFEKEfekEfek0 Dosis0 Log.DosisEfektifitasPotensiPotensiDosis kecil efek kecil; Dosis terlalu kecil efek nol Dosis semakin besar efek semakin besarDosis terlalu besar efek toksik ; besar lagi efek letalHiperbolSigmoid100%

  • POTENSI & EFEKTIFITAS Efek 100% 0 1 2 3 4 5 6 7 DosisA=Pot & Ef tinggiB=Pot tinggi.Ef=rendahC=Pot rendah,Ef=tinggiD=Pot rendah,Ef tertinggiE=Pot rendah,Ef rendahABCDE Obat berpotensi besar kurve semakin miring dan sebaliknya Obat berefektifitas besar kurve semakin tinggi dan sebaliknya

  • MEKANISME KERJA OBATPada dasarnya ada 4 macam mekanisme kerja obat :

    Interaksi obat-reseptor : adrenergik, kolinergik ,steroid opioid

    2. Substrat-enzim : allopurinol, aspirin, kaptoperil

    3. Membuka-menutup ion channel: antagonis kalsium

    Merusak sistem sel Cytotoxic: antibiotik dan anti kankerAsam/Basa antasidaOsmolaritas gliserol, manitol

  • TEORI RESEPTORRESEPTOR = suatu struktur makromolekul spesifik pada sel bila berikatan dg obat efek farmakologi

  • LETAK RESEPTOR PD SEL

  • TEMPAT KERJA OBAT PADA SELDinding sel Membran selSubstrat-EnzimDNA nukleusRibosomProtein4563

    Gambaran selABCDTempat kerja : A, B, C atau D12

  • OBAT - RESEPTORAda 3 tipe :

    1. Agonis : merangsang reseptor mengikat & aktif

    2. Antagonis : memblokir reseptor agonis tak dapat masuk (obat mengikat reseptor tetapi tidak aktif)

    3. Partial agonis : Merangsang reseptor setelah mencapai batas tertentu memblokirnya Kurve dosis efek lebih rendah dari agonis

  • FUNCTIONAL ANTAGONISTS

    Physiologic Antagonists

    Chemical Antagonist

  • FARMAKOKINETIKPengaruh tubuh pada obat / Nasib obat didalam tubuhMasukKeluar- Transportasi seluruh tubuh

    - metabolisme perobahan struktur obat UsusGinjalSistem kardiovaskulerHepar

  • PEMBERIAN OBATSistemik : memasukkan obat kedalam sirkulasi darah - suntikan : IM, IV, IC, SC , IA, IT - oral : telan,isap,buccal,sublingual - endus dan inhalasi - anus (supositoria)

    Transdermal : nitrogliserin (Nitrodisc),tempel di kulit

    Topikal : obat bekerja lokal tanpa masuk kedalam sirkulasi sistemik : kulit, mata, telinga, vagina, lambung, anus dll.

    Variable : - bioavailabilitas obat : tinggi peroral - kondisi pasien : sadar/bisa menelan ?

  • FARMAKOKINETIK Perlakuan tubuh terhadap obat terdiri dari : > proses transpor (absorpsi, distribusi dan ekskresi) > probahan metaboloik (metabolisme/biotransformasi)

    1. Absorpsi : masuknya obat kedalam darah (gastro- intestinal,bukal,rektal,pulmonal) 2. Distribusi: penyebaran obat keseluruh tubuh mengikuti sistem peredaran darah. 3. Metabolisme : transformasi struktur obat dg jalan oksidasi,reduksi,hidrolisis atau konjugasi (hepar) eliminasi & detoksifikasi 4. Ekskresi : pengeluaran obat dari dalam tubuh (ginjal dan hepar) + kelenjar lain.

  • SKEMA FARMAKOKINETIKADrug at the side of administrationDrug in plasmaDrug and/or metabolite (s) in urine,feces,bile1. Absorption (input)Drug in tissues

    3. Metabolism

    Metabolite(s) in tissues2. Distribution4. Elimination (output)

  • Parenteral RoutesEndotrachealInhalation (Neb)InstillationIntradermalIntramuscular (IM)Intraosseous (IO)BuccalIntravenous (IV)NasalSubcutaneous (SQ)TransdermalUmbilicalRectal (PR)Sublingual (SL)Enteral RoutesOral (PO)

  • ABSORPSI : USUS Daya kelarutan lemak (membran sel = lipid) Daya kelarutan air (pori selular) Drajat ionisasi (obat=asam atau basa lemah) Formulasi obat Keterdapatan farmasetik Paling intens di usus bagian atas.

    LambungUsus bagian atasabsorpsiObatDesintegrasiDssolusiAbsorpsiFormulasi obatPEMBERIAN OBAT PERORALUsus 12 jari

  • BioavailabilityDoseDestroyed in gutNotabsorbed Destroyed by gut wallDestroyedby livertosystemiccirculation

  • BIOAVAILABILITAS = KETERDAPATAN HAYATIFaktor yg menentukan : Absorpsi & metabol.lintas 1 1. Sifat obat :stabiltas kemis obat , mis. Penisilin G tidak tahan asam

    2. Formulasi obat : desintegrasi dissolusi AbsorbsiObatMetabolismeObat dalam Sirkulasi sistemik(Bioavailabilitas)HeparLambungUsus 12 jariEmpeduAbsorpsia.hepatikaLintas 2 (sistemik)Lintas 1(presistemik)Faktor yg berpengaruh : isi perut, obat dan penyakitBioavailabilitas500 45050400/500=80%Proporsi keterdapatan obat aktif dalam sirkulasi sitemik

  • METABOLISME : HEPARAda dua fase :Fase 1 = reaksi penguraian (oksidasi,reduksi dan hidrolisis) Fase 2 = konjugasi (glukuronat,sulfat,asetat atauasam-asam amino)

    Obat Metabolit 1 Metabolit 2

    EMHEMHO,R,HKonj.Empedu Usus reabsorpsi atau ikut BABSirkulasi darah Ginjal reabsorbsi atau ikut BAKEliminasi : Ginjal & empeduHepar adalah alat detoksifikasi mengobah struktur obat ygLipofilik menjadi hidrofilik sehingga mudah dikeluaran dari tubuh

  • METABOLIT PARASETAMOLPaeasetamol mengalami metabolisme 3 arah sbb:321OHONCOCH3HNCOCH3SulfatGlucuronideCell deathNontoxicGlutathionePARASETAMOLHNCOCH3HNCOCH3

  • Factors affecting biotransformationrace (CYP2C9; warfarin (bleeding) phenytoin (ataxia) Losartan (less cleared but less activated as well); also fast and slow isoniazid acetylators, fast = 95% Inuit, 50% Brits, 13% Finns, 13% Egyptians).age (reduced in aged patients & children)sex (women slower ethanol metabilizers) species (phenylbutazone 3h rabbit, 6h horse, 8h monkey, 18h mouse, 36h man); clinical or physiological conditionother drug administration (induction or inhibition)food (charcoal grill ++CYP1A)(grapefruit juice --CYP3A) first-pass (pre-systemic) metabolism

  • DistributionDrug reservoirsPlasma protein binding (molecules)Tissue binding (adipose or fat)Barriers Blood-brain barrierPlacental barrier

  • ExcretionOrgans of excretionKidneys Intestine Lungs Sweat & salivary glands Mammary glands

  • EXKRESI : GINJALFirst order kinetic (normal) bagian tertentu/waktu Zero order kinetic (path.) jumlah tertentu/wktu Ingat; Fenitoin Contoh: FOK : 100-50-25-1,25-dst. ZOK : 100- 90- 80- 70-dst.Cap.BVesicaurinaria1234= filtrasi glomeruli= sekresi (tubuli proksimalis)= reabsorpsi (tubuli distalis)= ekskresiTubuli contortiUrine

  • PETA KINETIK GINJAL

    Cap.Bow.

    Tub.Prox.Filtrasi glomeruli

    Sekresi tubuliVesicaurinariaUrineReabsorpsi Kadar obat +++Tubuli distalisAnsa HenleUltrafiltrat

  • Effect of lipid solubility and pH Glomerularblood flow; filtrate99% of GF is re-absorbed;concentration of drug rises in tubuleIf lipid soluble drug moves down concentration gradient back into bloodRe-absorptionionised drug is less lipid soluble

  • MASA BIOLOGI & WAKTU PAROMasa biologi = durasi keberadaan obat didalam tubuh (sistem biologi)

    Waktu paro = waktu yg diperlukan oleh sistem eliminasi sehingga kadar obat didalam darah tinggal separonyaFaktoreliminasiGinjal + ParuPerbedaan antar individu kecil-Hepar (metabolisme-Kelemahan umum-Genetik /enzimPerbedan antar individu besar

  • PROFIL KINETIK SATU DOSISKOP 1 2 3 4 5 6 7 8 WaktuKadar pncak = 8Waktu kadar puncak= 2

    Waktu paro (t1/2) = 2Lihat angka 8 ke 4 atau 4 ke 2 AUC 24680Kadar puncakFase distribusiFase eliminasiAUC = Area under curve bioavailabilitas = Keterdapatan sistemik

  • PROFIL KINETIK DOSIS BERULANG0 1 2 3 4 5 6 Waktu KOP Kadar tunak 4 X T1/2 T1/2T1/2JendelaTerapiKPKLKTM (pagu)KEM (ambang)Daerah Toksik

  • FARMAKOKINETIK & DINAMIKDosisKadar obatdlm darahKadar obatpd sasaranEfek farmakologiRespon klinisEfek toksikEfek terapiKadar obatPd nonsasaranMetabolisme HeparEkkresi ginjalFarmakokinetikFarmakodinamikAbsorpsiDistrib.

  • EFEK SAMPING OBAT (ESO) ESO = Efek yg timbul bersama efek terapi bagain dari efek farmakologi semakin besar dosis semakin manifes toksik

    Tipe A : ESO yg bersifat Farmakologik (side effect) Sebab : - dosis/KOP/frekwensi yg terlalu besar - kepekaan sistem yg jadi sasaran obat meningkat. ESO ini dapat dikendalikan dg menurunkan dosis/frekwensi

    Tipe B : ESO Nonfarmakologik (adverse effect) toksik - Imunologik - Inflamatorik - Metareaksi ; efek tak terduga (genetik) ESO ini tidak dapat dikendalikan

  • MUDARAT OBAT KODE ETIK & UUPK EsoEfek pokokobatEfek sampingobatEfek tak terduga+Efek toksikfatalESO = Efek yg- tak diiinginkanEfek sampingObat

    Efek toksikFatalmerugikanHUKUMTerprediksi

  • PETA PROSES FARMAKODINAMIK DAN FARMAKOKINETIKTGannda FOBFOTOrganSasaranNonsasaranHeparETerESOESOGinjalESOKOPObatSST1/2VDJTT = obat tunggalSSc = kadar tunakVD= volume dist.JT=jendela terapiIAO=inter aksi obatJTKTMKEMWakKadarIAO

  • TOLERANSI : Penurunan efek obat walaupun dosis sama - pemberian berulang / kronis - metabolik - reseptor (down regulation) - behavioral Utk memperoleh efek yg sama dosis harus dinaikkan HABITUASI : Ketagihan

    DEPENDENSI : Ketergantungan

    WITHDRAWAL SYNDROME :Gejala putus obatNARKOTIKA : Obat yg memepengaruhi perasaan, kesadaran dan menimbulkan ketergantunganEFORISAKOI

  • PEROBAHAN EFEK OBAT Toleransi : penurunan respon terhadap obat karena pemakaian berulang/kronis. Utk memperoleh efek yg sama dosis harus dinaikkan

    > Farmakologis: level sel target (efedrin, morfin) > Fisiologis : diuretika, hydralazin > Metabolik : fenitoin (autoinduksi), griseofulvin Takifilaksis : idem toleransi tetapi kejadiannya cepat Efek pantul = withdrawal syndrome obat hipertensi

    Habituasi = ketagihan (efek psikologis) kopi/rokok

    Dependensi = ketergantungan pisik & psikologis narkotik

  • KLASIFIKASI INTERAKSI OBATAditif

    Sinergis

    Potensiasi

    Antagonis Fungsional Kemikal Disposisional ReseptorS I F A TMEKANISME

  • KERANGKA KONSEP FARMAKOTERAPIPASIENESOPENYAKITOBATKausa, Patofis, Gejala / keluhanFarkinFardinPOSRAman, Efektif & EfisienWaspada Tepat :- Indikasi - Pasien- Obat- Cara pakai + Waspada ESOMorbiditasMemperberatIndikasi

  • LANGKAH MENJADIKAN SUATU OBATPENELITIAN DASAR : mencari efek farmakologi Calon obat Organ B. UJI PREKLINIK : Uji toksisitas akut Pemakaian 1 dosis ,, kronis ,, kehamilan /Teratonenisitas ,, Karsinogenisitas C. UJI KLINIK : Fase 1 : mencari dosis & data kinetik 2 : Pasien terbatas 3 : pasien banyak (Random,kontrol,buta) 4 : postmarketing surveyanceWaktu & biaya = 5 10 thn & 100-300 juta $

  • UJI PREKLINIK OBATSUBJEK : 3 jenis binatang mengerat Apakah 2 jenis tidak cukup; Bagaimana bila hanya 1 jenis ?TOKSISITAS AKUT : LD50 / ED50 Kelompok 1. dosis = X 2. ,, 10 X 3. ,, 100 X 4. ,, 1000 X 5. kontrol TOKSISITAS SUBKRONIS : satu bulan

    ,, KRONIS : 6 bulan

    ,, KHUSUS : - teratogenisistas - karsinogenisitas - ketergantungan

  • UJI KLINIK Standar Bahan Obat Standar Farmasi3. Standar Farmakologi = Uji Preklinik

    PROPOSAL : KERANGKA TEORI & KONSEP DISAIN ANALISIS Kelaikan ilmiah & Etik

    PELAKSANAAN Uji Klinik : Fase 1. Orang sehat dosis/farkin Fase 2. Orang Sakit Terbatas Fase 3. RCT (1000-2000 orang) > Subjek Penelitian Rumah Sakit > SDM canggih,jujur dan konsisten > Biaya & Waktu +++++ > Resiko kegagalan +++++

    PEMASARAN ????? + Fase 4.KadarWaktuOBA ditiadakanA. PRASARATB.C.D.Jt

  • 10 Years, 16 Unsafe Brand Drugs1996: Trancopal1997: Fen-Fen1998: Duract1998: Posicor1999: Raxar1999: RotaShield1999: Hismanal1999: Trovan2000: Rezulin2000: Propulsid2000: Lotronex2001: Baycol2004: Vioxx2005: Tysabri2005: Bextra2005: PalladoneTwo generic drugs withdrawn for safety in 20+ years

  • Drug Withdrawals

    Risk Benefit AnalysisLabeling changes - impact??

  • EVIDENCE BASED MEDICINETINGKAT PEMBUKTIANLevel Informasi

    Ia Metanalisis UjiKlinik Acak TerkontrolIb Satu uji Klinik Acak Terkontrol

    IIa. Uji Klinik Terkontrol tanpa acakIIb Uji Kwasi eksperimental

    III Studi kasus kelola, Studi deskriptif yg baik mis. Studi Komparasi

    IV Pendapat pakar ?Coverage terbatas ; Obat-obat utk kanker,virus & peny.degeneratif ???

  • PEMAKAIAN OBAT SECARA RASIONALPOSR = Pemakaian obat yg aman efektif dan efisien

    Kriteria : tepat indikasi ; + tepat pasien ; Waspada kontra indikasi dan kelainan kinetik tepat obat ; awas allergi tepat dosis ; dosis lasim,lantak dan pemeliharaan tepat cara pakai ; -pemberian & frekwensi -menaikkan/menurunkan dosis -menghentikan/mengganti obat waspada ESO & efek tak terduga (ETT) Etis dan tidak melangar UUPKManejemen Pemakaian Obat

  • KONSEP RASIONALKonsep rasional = Pola pikir ilmiah Keberadaan suatu konstruksi / bagan dimana bagian-bagian dan kaitannya berhubung satu sama lain secara logis. Pola pokir : 1. Rasional : logis, kritis, analisis & sintesis dinamis 2. Tradisional : turun temurun statis 3. Testimonial : kesaksian ,iklan ,anekdot labil 4. Personal : innate,pembawaan ngotot (pengalaman)

  • RASIONALITAS DIAGNOSTIK & TERAPEUTIK

    Data

    Kep.Diagnosa

    Benar

    Pemilihan Obat

    Pemakaian Obat

    PemantauanKompetensi diagnostikKompetensi terapeutik (POSR)SasobKetrampilan evaluasiDokterPasienSalahSalahKompetensi berkomunikasiHR.WulfSelesai

  • PETA KONSEP FARMAKOLOGIKadarObat

    KOPAbsorpsiDistribusiMetabolismeEkskresiMekanisme& Tempat kerjaKwalitas - Stabilitas - Availabil itasHargaBioavailabilitasJendela TerapiT (waktu paro)Kadar tunakKadar puncakKadar LembahVol.distribusi KepekaanHomeostatik

    E.Terapi ESOETO FarmakinetikFarmakodinamikFormulasiDarahOrganOBATEFEKFarmaologi

  • PROFIL KINETIK BERBAGAI DOSISKadarDosis besarDosis menengahDosis kecil0WaktuKadar toksik minimaKadar efektif minimaJendela terapiFormulasisama

  • LOADING DOSE = LDPak Kromo masuk rumah sakit AB = TobramycinKliren = 80 ml / menitVd = 40LBerapa LD? Berapa MD / 6 jam? Bila target KOP = 4 Mg/L

    Loading Dose= 40L x 4 Mg/L = 160 MgObat keluar = 0,08 L/ menit x 4 Mg/LJadi Maintenance Dose/6jam = 6 x 60 x 0,08 x 4 = 115,2 Mg

  • MENURUNKAN DOSISDaerah toksikDaerah subterapiJendela terapi1 2 3 4WAKTUKOP

  • FAKTOR YG MENGUBAH RESPONForm.Obat R/KOPKOJResponFarmakologiELIMINASI KepatuhanKepatuhan minum obatSifat Farkin & Fardin (umur ekstrim)Perobahan organ kinetik (fisiologik & patologik)Morbiditas Perobahan sistem homeostatikGenetik imunologik Formulasi - Polifarmasi interaksi obatKepekaanPEROBAHAN KONDISI ORGANFarkinFardinEfek terapiESOHepar + Ginjal + CV

  • MONITORING DRUG THERAPYEfek terapi / penilaian klinisEfek samping (side effects dapat diprediksi)Efek tak terduga (adverse effect)

    4. Kepatuhan (complience) pada preskripsi5. Kadar obat dalam darah6. Perobahan faktor Farmakokinetik/dinamik pasien

    7. Masing-masing obat berbeda

  • ANARKISME OBATIFDrOPObat bermuka duaBanjir obatPemakaian irasionalTherapeutic jungle Biaya tinggiKwalitas Yankes rendah Penyakit ObatHUKUM-Regulasi-Edukasi-ManejemenRumahSakitMasyarakatPerlindungan

  • PERILAKU DOKTER DLM PEMAKAIAN OBATIndustri FarmasiPerdaganganobatDokterPasien(awam)TerjepitDiagnosis & TerapiBanjir ObatBingungDr.Homo EconomosDr.CucuHipocratesEtika profesiKKNHegemoniUUPK

  • EKSISTENSI PASIEN Awam : masalah penyakit dan obat pasrah tentang biaya pengobatan Sasaran reklame, manipulasi & penipuanSasaran kreasi medicinal s/d lahan pengacara Dalam keadaan terdesak, tak berdayaIngin mencoba serba janji obat self medication

    Berhak mendapatkan penjelasan secara lengkap tentang tindakan medis dan meminta pendapat dokter yg lain. Mendapat pelayanan sesuai dg kebutuhan medis (UUPK. 2005)

  • EFEK POKOK ,EFEK SAMPING & EFEK YG TAK TERDUGA EsoEfek pokokobatESOEfek tak terduga+Efek toksikfatalEfek sampingObat

    Efek toksikFatalmerugikanHUKUMTerprediksiDosis / frekwensi terlalu besarDosis lasim

    Solusi POSR

  • PENUTUPSemua Obat bermuka dua

    Hanya memakai obat yg EBM

    Ikutilah konsep POSR

    Waspada rambu-rambu UUPK

    Absorption Affected by route of administration, delayed onset in shock & hypothermia, absorption speeded by hyperthermia & feverSolubility more water soluble, faster onset, body 60% waterConcentration loading dose compared to infusionDistribution some drugs bind to proteins delaying distribution, blood brain barrier & placental barrier, fatty tissue can serve as a reservoir delaying distributionBiotransformation can transform a drug into a more or less active metabolite or can make a drug more water soluble, many processes occur in the liver & kidneysExcretion most eliminated in urine, some excreted in feces or expired air, kidney disease can delay excretion