Top Banner
2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPEMILIKAN INSIDER TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Kajian Empiris Perusahaan di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2012) Oleh: CANDRA PAMI HEMASTUTI NPM: 10.1.01.06977 Program Studi: Akuntansi SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA (STIESIA) SURABAYA 2014
14

2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

Mar 17, 2019

Download

Documents

buique
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

2

PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPEMILIKAN INSIDER

TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

(Kajian Empiris Perusahaan di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2012)

Oleh:

CANDRA PAMI HEMASTUTI NPM: 10.1.01.06977

Program Studi: Akuntansi

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA (STIESIA) SURABAYA

2014

Page 2: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

3

PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPEMILIKAN INSIDER

TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

(Kajian Empiris Perusahaan di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2012)

Oleh:

CANDRA PAMI HEMASTUTI NPM: 10.1.01.06977

Program Studi: Akuntansi

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA (STIESIA)

SURABAYA 2014

Page 3: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

4

PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPEMILIKAN INSIDER

TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

(Kajian Empiris Perusahaan di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2012)

Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi

Program Studi: Akuntansi Konsentrasi: Akuntansi Keuangan

Oleh:

CANDRA PAMI HEMASTUTI NPM: 10.1.01.06977

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA STIESIA SURABAYA

2014

iii

Page 4: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

5

PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPEMILIKAN INSIDER

TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

(Kajian Empiris Perusahaan di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2012)

Dipersiapkan dan Disusun oleh: CANDRA PAMI HEMASTUTI

NPM: 10.1.01.06977

Telah dipertahankan di depan Tim Penguji Pada tanggal 26 April 2014

Susunan Tim Penguji: Ketua : Dr. Kurnia, S.E., M.Si., Ak. Anggota : 1. Dra. Titik Mildawati, M.Si., Ak. 2. Drs. Yazid Yud Padmono, M.M., Ak.

Dinyatakan Memenuhi Syarat dan Diterima

Oleh:

Dosen Pembimbing, Ketua Program Studi Akuntansi,

Dr. Suwardi Bambang H, M.M., Ak. Andayani, S.E., M.Si., Ak. CA.

Ketua STIESIA

Dr. Akhmad Riduwan, S.E., M.S.A., Ak.

iv

Page 5: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

6

PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS SKRIPSI

Yang bertanda tangan di bawah ini, saya:

Nama : CANDRA PAMI HEMASTUTI

N.P.M. : 10.1.01.06977

Menyatakan bahwa skripsi dengan judul:

PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN

HUTANG, KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPEMILIKAN INSIDER

TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Kajian Empiris Perusahaan di Bursa Efek

Indonesia Periode Tahun 2009-2012)

Dan dimajukan untuk diuji pada tanggal 26 April 2014 adalah hasil karya saya.

Dengan ini saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa dalam skripsi

ini tidak terdapat keseluruhan atau sebagian tulisan orang lain yang saya ambil

dengan cara menyalin, atau meniru dalam bentuk rangkaian kalimat atau simbol

yang menunjukkan gagasan atau pendapat atau pemikiran dari penulis lain, yang

saya akui seolah-olah sebagai tulisan saya sendiri, dan atau tidak terdapat bagian

atau keseluruhan tulisan yang saya salin, tiru, atau saya ambil dari tulisan orang

lain tanpa memberikan pengakuan pada penulis aslinya.

Apabila saya melakukan hal tersebut di atas, baik sengaja maupun tidak,

dengan ini saya menyatakan menarik skripsi yang saya ajukan sebagai hasil

tulisan saya sendiri ini. Bila kemudian terbukti bahwa saya ternyata melakukan

tindakan menyalin atau meniru tulisan orang lain seolah-olah hasil pemikiran saya

sendiri, berarti gelar dan ijazah yang telah diberikan Sekolah Tinggi Ilmu

Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya batal saya terima.

Surabaya, 26 April 2014

Yang membuat pernyataan,

Candra Pami Hemastuti

v

Page 6: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

7

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

A. MAHASISWA

Nama : Candra Pami Hemastuti NPM : 10.1.0.1.06977 Program Studi : Akuntansi Tempat/Tanggal Lahir : Surabaya, 13 Mei 1992 Agama : Islam Jumlah Saudara/Anak ke : 2 (dua) / 2 (dua) Alamat Rumah : Jl. Jugrug Rejosari III No 19 Surabaya Status : Belum Menikah

B. ORANG TUA

Nama : Rusti Budiastuti, S.Pd Alamat Rumah/Telepon : Jl Jugrug Rejosari III No 19 Surabaya Alamat Kantor/Telepon : Jl Sultan Iskandar Muda No 42 Surabaya Pekerjaan/Jabatan : PNS

C. RIWAYAT PENDIDIKAN

1. Tamat SD di SD Negeri Airlangga 1 Surabaya tahun 2004 2. Tamat SLTP di SMP Negeri 18 Surabaya tahun 2007 3. Tamat SLTA di SMA Negeri 3 Surabaya tahun 2010 4. Pendidikan Tinggi (PT)

Nama PT Tempat Semester Tahun Keterangan STIESIA Surabaya

Surabaya I-VII 2010-2014

D. RIWAYAT PEKERJAAN

Tahun Bekerja di Pangkat/Golongan Jabatan

- - - -

Dibuat dengan sebenarnya

Candra Pami Hemastuti

Foto

vi

Page 7: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

8

KATA PENGANTAR

Assalammualaikum wr. wb

Dengan mengucapkan Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT atas

segala rahmat dan hidayahNya yang selalu dilimpahkan kepada saya, serta berkat

doa restu kedua orang tua sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi dengan

judul “PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN,

KEBIJAKAN HUTANG, KEPUTUSAN INVESTASI, DAN KEPEMILIKAN

INSIDER TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Kajian Empiris Perusahaan di

Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2009-2012)”.

Skripsi ini merupakan salah satu syarat guna memperoleh gelar sarjana

ekonomi jurusan akuntansi pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia

(STIESIA) Surabaya. Terselesainya skripsi ini tidak luput dari bimbingan,

dukungan, dan bantuan orang-orang yang sangat berharga, maka dalam

kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terima kasih dengan tulus, ikhlas,

dan rendah hati kepada:

1. Bapak Dr. Akhmad Riduwan, S.E., M.S.A., Ak., selaku Ketua Sekolah Tinggi

Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

2. Ibu Andayani, S.E., M.Si., Ak., selaku Ketua Program Studi Akuntansi

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

3. Bapak Dr. Suwardi Bambang Hermanto, M.M., Ak., selaku Dosen

Pembimbing yang telah meluangkan waktu, tenaga, memberikan bimbingan

dan arahan serta petunjuk yang berarti bagi penulisan skripsi ini.

vii

Page 8: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

9

4. Ibu Susanti, S.E., M.Si., selaku Dosen Wali yang selalu memberikan arahan

dan nasehat, sehingga penulis dapat menempuh pendidikan selama dibangku

kuliah dengan baik.

5. Bapak dan Ibu Dosen serta para staff STIESIA yang telah memberikan bekal

ilmu pengetahuan kepada penulis selama menjalankan studi sehingga dapat

dipergunakan sebagai dasar pertimbangan dalam penyusunan skripsi ini.

6. Mama dan Papa yang selalu memberi doa, nasehat, motivasi serta dukungan

baik secara moral maupun materiil sehingga penulis bisa menyelesaikan studi

dengan lancar. Terimakasih selalu sabar mendidik dan menuruti kemauan

anaknya.

7. Saudara-saudaraku: Mbak Dian, Dik Triyo, dan Mas Yudi yang memberikan

semangat, nasehat, dukungan serta sindiran-sindiran manis kepada penulis.

8. Buat Mas Amar Mukhlishin terimakasih atas semua bantuan, doa, dukungan,

dan motivasi serta tak lupa godaan-godaan manis selama penulis menjalani

kuliah sampai terselesainya skripsi ini.

9. Buat Mas Wawan Cahyo Nugroho terimakasih atas semua bantuannya,

pundak yang selalu ada ketika revisi, yang selalu sabar membantu menjalani

kuliah sampai selesainya skripsi ini.

10. Buat saudara-saudaraku (usman, eric, erwan, dhea, tomi, yenny, pipik, cha-

cha, dayu, ica, dll) terimakasih kesayangan, tanpa letih memberi perhatian,

motivasi, dan canda tawa tiada henti, yang selalu mendorong penulis untuk

menjadi lebih baik, yang selalu memberi semangat disaat penulis mulai lelah.

viii

Page 9: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

10

11. Buat sahabat-sahabatku (mb Iis, mb Linda, Amel, dan Aisah) terimakasih

selalu memberi dukungan, bantuan, canda tawa, semangat dan motivasi.

12. Buat teman-teman SA-6 2010: Oi, Abah, Sandy, Idef, Ipank, Ari, Cholis,

Rifqy, Fathur, Nurdin, Fergian, Fahmi, Rio, Fanny, Pusi, Icha, Dewi, Febri,

Nina, Kristin, Gresi, Mbog, Uyun, Inna, Aning, Fitri, Zebrina, Andini, Irma,

Djuli, Faizah, Ismi, Fika dan semuanya yang telah banyak menemani dan

memberikan masukan-masukan dalam penulisan skripsi ini serta canda tawa

dan juga kesedihan yang telah kita rasakan bersama selama ini. Terima kasih

telah menjadi sahabat selama kuliah. Semoga kekompakan kita berlanjut

selamanya.

13. Buat teman-teman dari UKM Voli terimakasih atas tumpangan sekret nya.

14. Buat semuanya yang telah mendukung penulis selama menjalani kuliah

sampai terselesainya skripsi ini.

Penulis menyadari penyajian skripsi ini masih banyak kekurangan serta

masih jauh dari kesempurnaan. Besar harapan penulis semoga skripsi ini dapat

memberikan manfaat serta membantu menunjang perkembangan ilmu dan

pengetahuan di masa yang akan datang.

Wassalammualaikum wr. wb

Surabaya, 26 April 2014

Penulis

ix

Page 10: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

11

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL LUAR SKRIPSI ............................................................... i HALAMAN SAMPUL DALAM SKRIPSI............................................................ ii HALAMAN JUDUL SKRIPSI .............................................................................. iii HALAMAN PENGESAHAN TIM PENGUJI ....................................................... iv HALAMAN PENYATAAN .................................................................................. v DAFTAR RIWAYAT HIDUP ............................................................................... vi KATA PENGANTAR ........................................................................................... vii DAFTAR ISI ......................................................................................................... x DAFTAR TABEL ................................................................................................. xii DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. xiii DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... xiv INTISARI .............................................................................................................. xv ABSTRACT ............................................................................................................ xvi

BAB 1 : PENDAHULUAN ......................................................................... 1 1.1 Latar Belakang Masalah .......................................................... 1 1.2 Rumusan Masalah ................................................................... 8 1.3 Tujuan Penelitian..................................................................... 9 1.4 Manfaat Penelitian ................................................................... 9 1.5 Ruang Lingkup Penelitian ....................................................... 10

BAB 2 : TINJAUAN TEORETIS DAN PERUMUSAN HIPOTESIS ...... 11 2.1 Tinjauan Teoristis .................................................................... 11

2.1.1 Nilai Perusahaan ............................................................. 11 2.1.2 Profitabilitas .................................................................. 12 2.1.3 Kebijakan Dividen ......................................................... 15 2.1.4 Kebijakan Hutang .......................................................... 19 2.1.5 Keputusan Investasi ....................................................... 24 2.1.6 Kepemilikan Insider ...................................................... 26 2.1.7 Penelitian Terdahulu ...................................................... 28

2.2 Rerangka Pemikiran ................................................................ 30 2.3 Perumusan Hipotesis ............................................................... 31

2.3.1 Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan .......... 31 2.3.2 Pengaruh Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan . 31 2.3.3 Pengaruh Kebijakan Hutang terhadap Nilai Perusahaan .. 32 2.3.4 Pengaruh Keputusan Investasi terhadap Nilai Perusahaan 33 2.3.5 Pengaruh Kepemiliakan Insider terhadap Nilai

Perusahaan ...................................................................... 34 BAB 3 : METODA PENELITIAN ............................................................. 35

3.1 Jenis Penelitian dan Gambaran Dari Populasi (Objek) Penelitian ................................................................................ 35

3.2 Teknik Pengambilan Sampel ................................................... 35

x

Page 11: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

12

3.3 Teknik Pengumpulan Data ...................................................... 36 3.4 Variabel dan Definisi Operasional Variabel ............................. 37

3.4.1 Variabel Independen ....................................................... 37 3.4.2 Variabel Dependen ......................................................... 39

3.5 Teknik Analisis Data ............................................................... 40 3.5.1 Analisis Deskriptif .......................................................... 40 3.5.2 Uji Normalitas ................................................................ 40 3.5.3 Uji Asumsi Klasik .......................................................... 41 3.5.4 Analisis Regresi Linier Berganda .................................... 43 3.5.5 Pengujian Hipotesis ........................................................ 44 3.4.6 Koefisien Determinasi ................................................... 45

BAB 4 : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN............................. 46 4.1 Hasil Penelitian ....................................................................... 46

4.1.1 Gambaran Nilai Perusahaan ............................................ 46 4.1.2 Analisis Deskriptif ......................................................... 47 4.1.3 Uji Normalitas ............................................................... 51 4.1.4 Uji Asumsi Klasik .......................................................... 54 4.1.5 Analisis Regresi Linier Berganda .................................... 57 4.1.6 Uji Hipotesis .................................................................. 58 4.1.7 Koefisien Determinasi ................................................... 60

4.2 Pembahasan............................................................................. 61 4.2.1 Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan ......... 61 4.2.2 Pengaruh Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan . 63 4.2.3 Pengaruh Kebijakan Hutang terhadap Nilai Perusahaan .. 65 4.2.4 Pengaruh Keputusan Investasi terhadap Nilai Perusahaan 67 4.2.5 Pengaruh Kepemilikan Insider terhadap Nilai

Perusahaan ...................................................................... 69 BAB 5 : PENUTUP ..................................................................................... 71

5.1 Simpulan ................................................................................. 71 5.2 Saran ....................................................................................... 72

JADWAL PENELITIAN ....................................................................................... 73 DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................ 74 LAMPIRAN .......................................................................................................... 77

xi

Page 12: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

13

DAFTAR TABEL

Tabel

1 Perkembangan Indeks Sektoral di Bursa Efek Indonesia ............................ 5

2 Perusahaan Pertambangan yang Masuk 50 Saham Teraktif di BEI ............. 6

3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan Profitabilitas Sebagai

Variabel Independen................................................................................... 28

4 Penelitian Terdahulu Tanpa Menggunakan Profitabilitas Sebagai Variabel

Independen ................................................................................................. 29

5 Pemilihan Sampel ...................................................................................... 46

6 Hasil Statistik Deskriptif ............................................................................ 48

7 Pengujian Kolmogorov-Smirnov ................................................................. 53

8 Hasil Uji Multikolinearitas ......................................................................... 54

9 Uji Autokorelasi Durbin Watson ............................................................... 56

10 Koefisien Regresi ....................................................................................... 57

11 Hasil Uji F ................................................................................................. 60

12 Koefisien Determinasi ................................................................................ 61

xii

Page 13: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

14

DAFTAR GAMBAR

Gambar

1 Rerangka Pemikiran .................................................................................. 30

2 Histogram Kurva Normal ........................................................................... 52

3 Grafik Normal P-P Plot of Regression ....................................................... 52

4 Hasil Uji Heteroskedastisitas ...................................................................... 55

xiii

Page 14: 2 PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DIVIDEN, … · dengan cara menyalin, ... Wassalammualaikum wr. wb . Surabaya, 26. ... 3 Penelitian Terdahulu Dengan Menggunakan . Profitabilitas

15

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

1 Sampel Penelitian ....................................................................................... 77

2 Data Laporan Keuangan Perusahaan .......................................................... 78

3 Data Variabel Penelitian ............................................................................. 80

4 Output SPSS 20.......................................................................................... 82

xiv