Top Banner
1 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Tinjauan Umum Perusahaan 3.1.1. Sejarah Perusahaan Pada tahun 1975 kentjana widjaja merintis kerjasama dengan TOA Electrics co. Ltd, Jepang ( sekarang TOA Corporation) untuk memasarkan produk – produk Toa di Indonesia. Pada tahun 1972 GALVA membentuk divisi Toa. Pada waktu itu indonesia terdapat empat perusahaan pengimpor produk Toa yaitu PT Galva Trading Corporation ( Jakarta ), pd electronic Indonesia, toko djaja electronic surabaya, dan CV Nasional Medan. Tetapi sejak tahun 1973 Toa electric c.o Ltd menunjuk galva sebagai agen tunggal untuk pemasaran di wilayah indonesia. Pada tahun yang sama di resmikan juga pembukaan showroom TOA dilantai dasar gedung GALVA oleh Mr. S. Fujioka selaku dirertor Toa electric ltd di Indonesia. Kerjasama antara Toa dan Galva berjalan dengan baik dan terus berkembang sampai suatu saat mulai dijajaki kemungkinan untuk didirikan pabrik diindonesia agar produk – produk Toa dapat di distribusikan dengan cepat dan murah. Pada tahun 1975 perusahaan memperoleh izin pemberian usaha oleh pemerintah republik Indonesia dengan status Penanaman Modal Asing (PMA), antara perusahaan swasta Indonesia dengan perusahaan swasta Jepang. Pada tanggal 27 Juni 1975 ditandatangani akte pendirian PT. TOA GALVA INDUSTRIES. Perusahaan ini didirikan berdasarkan Surat Persetujuan Presiden No. B.26/Pres/5/1975 pada tanggal 14 Mei 1975, dengan ijin usaha No. B. 435/A/BKPM/VII/1975 dan SK Menteri Perindustrian No. 316/M/SK/6/1975 dan akte notaris Kartini Muljadi, S.H.
28

11. Bab III - repository.bsi.ac.id · c. Memberikan keputusan untuk penyelesaian soal prinsipil dalam bidang keuangan, dan administrasi. 2. Manajer a. Memeriksa laporan keuangan,

Oct 19, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 1

    BAB III

    PEMBAHASAN

    3.1. Tinjauan Umum Perusahaan

    3.1.1. Sejarah Perusahaan

    Pada tahun 1975 kentjana widjaja merintis kerjasama dengan TOA Electrics

    co. Ltd, Jepang ( sekarang TOA Corporation) untuk memasarkan produk – produk Toa

    di Indonesia. Pada tahun 1972 GALVA membentuk divisi Toa. Pada waktu itu

    indonesia terdapat empat perusahaan pengimpor produk Toa yaitu PT Galva Trading

    Corporation ( Jakarta ), pd electronic Indonesia, toko djaja electronic surabaya, dan

    CV Nasional Medan. Tetapi sejak tahun 1973 Toa electric c.o Ltd menunjuk galva

    sebagai agen tunggal untuk pemasaran di wilayah indonesia. Pada tahun yang sama di

    resmikan juga pembukaan showroom TOA dilantai dasar gedung GALVA oleh Mr. S.

    Fujioka selaku dirertor Toa electric ltd di Indonesia. Kerjasama antara Toa dan Galva

    berjalan dengan baik dan terus berkembang sampai suatu saat mulai dijajaki

    kemungkinan untuk didirikan pabrik diindonesia agar produk – produk Toa dapat di

    distribusikan dengan cepat dan murah.

    Pada tahun 1975 perusahaan memperoleh izin pemberian usaha oleh

    pemerintah republik Indonesia dengan status Penanaman Modal Asing (PMA), antara

    perusahaan swasta Indonesia dengan perusahaan swasta Jepang. Pada tanggal 27 Juni

    1975 ditandatangani akte pendirian PT. TOA GALVA INDUSTRIES. Perusahaan ini

    didirikan berdasarkan Surat Persetujuan Presiden No. B.26/Pres/5/1975 pada tanggal

    14 Mei 1975, dengan ijin usaha No. B. 435/A/BKPM/VII/1975 dan SK Menteri

    Perindustrian No. 316/M/SK/6/1975 dan akte notaris Kartini Muljadi, S.H.

  • 2

    Pada tanggal 1 Juni 1976 pabrik TOA GALVA INDUSTRIES diresmikan dan

    perusahaan mulai beroperasi secara komersial dilahan seluas 2,5 hektar dengan 2 orang

    tenaga kerja asing dan 30 orang tenaga kerja Indonesia. Lokasi perusahaan adalah di

    Jalan Raya Jakarta-Bogor KM 34-35, Sukamaju Baru, Tapos, Depok 16958.

    Tujuan dari perusahaan ini adalah mencapai spesialisasi tingkat tinggi untuk

    memenuhi standart profesional, melalui pembagian pasar yang sungguh-sungguh dan

    mengembangkan produk yang kreatif sesuai dengan setiap segmen pasar, dan juga

    menjadi sebuah perusahaan internasional yang berkontribusi dalam kehidupan

    masyarakat dengan “ SOUND AND COMMUNICATION “

    Visi dan Misi PT Toa Galva Industries Depok

    Visi :

    The Healty Company

    Misi :

    1. Memproduksi barang dengan kualitas terbaik.

    2. Harga jual yang bersaing dengan produk sejenis di pasaran

    3. Pengiriman yang tepat waktu

    4. Pelayanan yang maksimal kepada para pengguna produk Toa

    Perkembangan Perusahaan

    Dalam Rapat Umum Pemegang saham PT TOA GALVA INDUSTRIES

    TAHUN 2005 disetujui perubahan komposisi saham menjadi :

    1. PT GALVA (Indonesia) : 51%

    2. Toa CORPORATION (Jepang) : 49%

  • 3

    Perusahaan mendapatkan sertifikat ISO 9000 untuk sistem manajemen mutu pada

    tahun 2000, kemudian menyusul ISO 14001 untuk sistem manajemen lingkungan pada

    tahun 2004. Saat ini perusahaan mengadopsi ISO 9001 versi 2015 dan ISO 14001 versi

    2015.

    3.1.2. Struktur Organisasi

    Sumber : PT Toa Galva Industries

    Gambar II.1. Struktur Organisasi PT Toa Galva Industries

    1. Direktur

    a. Memimpin semua kegiatan mengenai penambahan, pengurangan, dan

    keamanan aktiva maupun pasiva perusahaan.

    b. Menetapkan kebijakan mengenai pelayanan langganan dan kebutuhan intern

    perusahaan.

    c. Memberikan keputusan untuk penyelesaian soal prinsipil dalam bidang

    keuangan, dan administrasi.

    2. Manajer

    a. Memeriksa laporan keuangan, laporan penjualan, laporan kegiatan, atau data

    kinerja lain untuk mengukur produktivitas, pencapaian tujuan, atau

    Direktur

    Manajer

    Umum Personalia & Training

    Supervisor

    Staff Personalia Staff HR Staff Umum

    Keamanan

    Supervisor

    Staff Keamanan

    Pemeliharaan

    Supervisor

    Staff Pemeliharaan

  • 4

    menemukan bidang yang memerlukan pengurangan biaya ataupun

    peningkatan program.

    b. Mengarahkan dan mengkoordinasi kegiatan bisnis yang berhubungan dengan

    produksi, penghitungan harga, penjualan, atau penyaluran produk.

    c. Mengarahkan kegiatan administratif yang langsung terkait dengan pembuatan

    produk atau penyediaan jasa.

    d. Merencanakan jumlah tenaga kerja yang dibutuhkan.

    e. Memantau pemasok untuk memastikan barang dan layanan yang disediakan.

    3. Supervisor

    a. Mengatur pekerjaan para staf pelaksana (staf di bawahnya).

    b. Membuat job desc untuk para staf di bawahnya.

    c. Memotivasi staf di bawahnya agar dapat melaksanakan tugas dengan baik.

    d. Membuat jadwal kegiatan untuk staf dibawahnya.

    e. Melaksanakan briefing dengan para staf di bawahnya.

    f. Menentukan pekerjaan apa saja yang akan dilakukan dalam jangka pendek

    maupun jangka panjang.

    g. Menegakkan aturan yang telah dibuat oleh perusahaan agar tercipta

    kedisiplinan kerja.

    h. Mengontrol dan memberi evaluasi terhadap kinerja bawahannya.

    4. Personalia

    a. Penerimaan tenaga kerja koordinasi dengan labour supply.

    b. Sosialisasi dan koordinasi.

    c. Menyusun absensi daftar hadir karyawan.

    d. Menyiapkan perjanjian kerja dengan karyawan baru.

    e. Menyiapkan internal letter dan outgoing letter.

  • 5

    f. Memperbaharui/update dan record data.

    5. HR

    a. Melakukan persiapan dan seleksi tenaga kerja, mulai dari persiapan internal

    maupun eksternal, rekruitmen tenaga kerja, dan seleksi tenaga kerja.

    b. Mengembangkan dan mengevaluasi karyawan. Agar setiap karyawan

    berkontribusi secara maksimal terhadap perusahaan, maka karyawan harus

    menguasai pekerjaan yang menjadi tugas dan tanggung jawabnya.

    c. Memberikan kompensasi dan proteksi pada karyawan.

    6. Staf Umum

    a. Melaksanakan penyelenggaraan administrasi umum.

    b. Menyusun anggaran belanja rumah tangga dalam tiap-tiap bulannya.

    c. Menjalankan dan mengawasi rumah tangga kantor.

    d. Mengelola dan memfasilitasi kebutuhan rumah tangga kantor.

    e. Menyusun dan mengawasi tugas serta kewajiban office boy.

    7. Keamanan

    Melindungi dan mengayomi lingkungan/tempat kerja dari gangguan

    keamanan, menegakkan peraturan dan tata tertib yang berlaku di lingkungan kerja.

    Mempertahankan lingkungan yang aman dan nyaman dengan pengawasan,

    pemantauan, dan pemeriksaan.

    8. Pemeliharaan

    a. Mengawasi dan melaksanakan pemeliharaan peralatan produksi.

    b. Mengawasi dan melaksanakan pemeliharaan peralatan dan sarana pendukung.

    3.1.3. Kegiatan Usaha

  • 6

    PT. TOA Galva Industries bergerak dalam bidang produksi dan penjualan

    publik peralatan penyiaran, peralatan komunikasi, serta peralatan transmisi informasi

    lainnya, Produk-produk yang dihasilkan TOA Corporation dapat dibagi ke dalam

    empat kategori, yaitu:

    1. Sistem penyiaran publik, meliputi mikrofon, amplifier, pengeras suara, megafon,

    fasilitas musik latar, audio kegawat daruratan profesional, audio profesional,

    sistem pengumuman otomatis, sistem konferensi, dan sistem audio mobil

    profesional.

    2. Sistem suara profesional, meliputi sistem suara bioskop, dan sistem suara

    panggung.

    3. Sistem komunikasi, meliputi sistem interkom, sistem aplikasi telepon, sistem

    mikrofon nirkabel, dan sistem komunikasi intratoko.

    4. Sistem visual, meliputi sistem CCTV dan sistem audiovisual sekolah.

    3.2. Data Penelitian

  • 7

    3.2.1. Populasi Dan Sampel

    Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan yang bekerja di

    PT Toa Galva Industries Depok yang berjumlah 850 karyawan. Untuk mengukur

    jumlah sampel penulis menggunakan rumus slovin :

    � = �

    ����� =

    ���(�,�)� = 89,4 (dibulatkan menjadi 89)

    Maka dalam penelitian ini penulis menyebarkan kuesioner kepada 89

    responden dengan menggunakan simple random sampling.

    3.2.2. Karakteristik Responden

    Untuk menentukan karakteristik responden penulis mengelompokkan kedalam

    beberapa karakteristik, sebagai berikut :

    1. Jenis Kelamin

    Tabel III.1

    Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

    No.

    Jenis Kelamin

    Jumlah Persentase

    Responden (%)

    1 Perempuan 42 47,2

    2 Laki – laki 47 52,8

    Jumlah

    89

    100,0

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel III.1 diatas diperoleh data dari 89 responden. Yaitu jumlah

    responden berjenis kelamin perempuan sebanyak 42 orang dengan presentase 47,2%

  • 8

    dan responden berjenis kelamin perempuan senbanyak 47 orang dengan presentase

    52,8%.

    2. Usia

    Tabel III.2

    Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

    No.

    Usia

    Jumlah Persentase

    Responden (%)

    1 50 0 0

    Jumlah

    89

    100,0

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel III.2 diatas terdapat data berdasarkan usia 89 orang responden,

    jumlah responden berusia 50 tahun sebanyak 0 orang dengan presentase 0%.

    3. Pendidikan Terakhir

    Tabel III.3

  • 9

    Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir

    No.

    Pendidikan

    Terakhir

    Jumlah Persentase

    Responden (%)

    1 SMA/SMK 34 38,2

    2 D3 13 14,6

    3 S1 38 42,7

    4 S2 4 4,5

    Jumlah

    89

    100,0

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Tabel III.3 menunjukkan tingkat pendidikan dari total 89 orang. Responden dengan 34

    orang atau 38,2% yang berpendidikan terakhir SMA/SMK, 13 orang dengan 14,6%

    yang berpendidikan D3, 38 orang dengan 42,7% berpendidikan S1, Dan 4 orang

    dengan 4,5% berpendidikan S2. Dari penelitian ini responden memiliki rata – rata

    pendidikan terakhir SMA/SMK dan S1.

    4. Masa Kerja

    Tabel III.4

    Karakteristik Responden Berdasarkan Masa Kerja

    No.

    Masa Kerja

    Jumlah Persentase

    Responden (%)

    1

  • 10

    dengan presentase 0%. Sedangkan rata – rata masa kerja dari 89 responden adalah 1-

    5 tahun.

    3.2.3. Uji Instrumen Penelitian

    1. Validitas Instrumen

    Pengujian dilakukan dengan membandingkan r hitung dengan r table, nilai r hitung

    merupakan hasil korelasi jawaban responden pada masing – masing pernyataan di

    setiap variable yang dianalisa dengan program SPSS.

    Tabel III. 5

    Validitas Variable Kepemimpinan dan Motivasi

    Variabel Indikator r hitung r table Keterangan

    Kepemimpinan

    (X)

    X1 0, 515

    0,208

    Valid

    X2 0, 669 Valid

    X3 0, 659 Valid

    X4 0, 513 Valid

    X5 0, 677 Valid

    X6 0, 603 Valid

    X7 0, 692 Valid

    X8 0, 629 Valid

    X9 0, 508 Valid

    X10 0, 573 Valid

    Motivasi

    (Y)

    Y1 0, 550

    0,208

    Valid

    Y2 0, 500 Valid

    Y3 0, 709 Valid

    Y4 0, 582 Valid

    Y5 0, 462 Valid

    Y6 0, 573 Valid

    Y7 0, 450 Valid

    Y8 0, 588 Valid

    Y9 0, 485 Valid

    Y10 0, 551 Valid

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    2. Reliabilitas Instrumen

  • 11

    Tabel III.6

    Reliability Variabel X

    Reliability Statistics

    Cronbach's

    Alpha

    N of Items

    ,793 10

    Sumber : Data SPSS yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel II.4 nilai alpha cronbach’s 0,60 s.d. 0,799 berarti reliabel. Dari

    hasil yang didapat pada variabel X adalah 0,793 maka hasilnya adalah reliabel

    artinya penelitian dapat dilanjutkan.

    Tabel III.7

    Reliability Variabel Y

    Reliability Statistics

    Cronbach's

    Alpha

    N of Items

    ,730 10

    Sumber : Data SPSS yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel II.4 nilai alpha cronbach’s 0,60s.d. 0, 799 berarti reliabel. Dari

    hasil yang didapat pada variabel Y adalah 0,730 maka hasilnya adalah reliabel

    artinya penelitian dapat dilanjutkan.

    3.2.4. Data hasil kuesioner Variabel X

  • 12

    Dibawah ini terdapat uraian jawaban mengenai hasil kuesioner yang sudah

    dihitung dan dipresentase oleh penulis sesuai dengan kriteria jawaban yang terdapat

    dalam kuesioner tentang kepemimpinan, berikut uraian jawaban responden yaitu :

    Tabel III.8

    Hasil jawaban responden terhadap perencanaan

    Alternatif jawaban

    Kuesioner 1. membuat rencana

    dengan baik

    Presentase (%)

    Sangat Setuju (5) 64 71,9%

    Setuju (4) 24 27,0%

    Ragu – Ragu (3) 1 1,1%

    Tidak Setuju (2) 0 0%

    Sangat Tidak Setuju (1) 0 0%

    Total 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa pada pernyataan no 1 sebanyak 71,9%

    responden menjawab sangat setuju, 27,0% menjawab setuju, 1,1% menjawab ragu -

    ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju.

    Tabel III.9

    Hasil jawaban responden terhadap pemrakarsaan

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 2. pemimpin anda

    melakukan koordinasi

    bawahannya dengan

    baik

    3. pemimpin anda

    dapat mengatur dan

    mengarahkan anda

    dalam menjalankan

    tugas

    Sangat Setuju (5) 52 58,4% 51 57,3%

    Setuju (4) 37 41,6% 38 42,7%

    Ragu- Ragu (3) 0 0% 0 0%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

  • 13

    Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa pernyataan no 2 sebanyak 58,4%

    menjawab sangat setuju, 41,6% menjawab setuju, 0% menjawab ragu-ragu, 0%

    menjawab tidak setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju. Sedangkan untuk

    pernyataan no 3 sebanyak 57,3% menjawab sangat setuju, 42,7% menjawab setuju,

    0% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0% menjawab sangat tidak

    setuju.

    Tabel III.10

    Hasil jawaban responden terhadap pengendalian

    Alternatif jawaban

    Kuesioner 4. pimpinan anda

    mendorong anda

    terlibat aktif dalam

    pengambilan keputusan

    Presentase (%)

    Sangat Setuju (5) 44 49,4%

    Setuju (4) 27 30,3%

    Ragu – Ragu (3) 18 20,2%

    Tidak Setuju (2) 0 0%

    Sangat Tidak Setuju (1) 0 0%

    Total

    89

    100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas bahwa pada pernyataan no 4 sebanyak 69,4% menjawab

    sangat setuju, 30,3% menjawab setuju, 18% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak

    setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju.

  • 14

    Tabel III.11

    Hasil jawaban responden terhadap pendukung

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 5. pemimpin anda

    dapat memotivasi

    bawahannya

    6. pimpinan anda

    selalu menciptakan

    semangat tim kerja

    Sangat Setuju (5) 48 53,9% 35 39,3%

    Setuju (4) 36 40,4% 38 42,7%

    Ragu- Ragu (3) 5 5,6% 16 18,0%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas bahwa pada pernyataan no 5 sebanyak 39,3% menjawab

    sangat setuju, 42,7% menjawab setuju, 18,0% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab

    tidak setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju. Sedangakan untuk pernyataan no 6

    48,3% menjawab sangat setuju, 48,3% menjawab setuju, 3,4% menjawab ragu-ragu,

    0% menjawab tidak setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju.

    Tabel III.12

    Hasil jawaban responden terhadap penginformasian

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner

    7. pimpinan anda

    selalu menjelaskan

    tugas dan rencana

    dengan baik

    8. pimpinan anda

    selalu memberikan

    informasi baru pada

    pegawai

    Sangat Setuju (5) 38 42,7% 56 62,9%

    Setuju (4) 37 41,6% 30 33,7%

    Ragu- Ragu (3) 14 15,7% 3 3,4%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas bahwa pernyataan no 7 menjawab 42,7% sangat setuju,

    41,6% menjawab setuju, 15,7% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0%

  • 15

    menjawab sangat tidak setuju. Sedangkan untuk pernyataan no 8 62,9% menjawab

    sangat setuju, 33,7% menjawab setuju, 3,4% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak

    setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju.

    Tabel III.13

    Hasil jawaban responden terhadap pengevaluasian

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 9. pimpinan anda

    selalu melakukan

    evaluasi terhadap ide

    atau gagasan

    10. pimpinan anda

    selalu melakukan

    evaluasi prestasi

    pegawai

    Sangat Setuju (5) 50 56,2% 49 55,1%

    Setuju (4) 38 42,7% 40 44,9%

    Ragu- Ragu (3) 1 1,1% 0 0%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas bahwa pernyatan no 9 menjawab 56,2% menjawab sangat

    setuju, 42,7% menjawab setuju, 1,1% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak

    setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju. Sedangkan untuk pernyataan no 10 55,1%

    menjawab sangat setuju, 44,9% menjawab setuju, 0% menjawab ragu-ragu, 0%

    menjawab tidak setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju.

    Berdasarkan kuesioner yang penulis sebar kepada 89 responden, terkumpul

    hasil kuesioner tersebut untuk dijadikan tolok ukur dalam perhitungan korelasi product

    moment. Untuk mengetahui hasil rekapitulasi jawaban responden, maka dapat

    dijelaskan pada tabel III.14 sebagai berikut :

  • 16

    Tabel III.14

    Rekapitulasi Jawaban Responden Terhadap Kepemimpinan

    No.Res Jawaban Responden Atas Pernyataan Variabel X

    TOTAL

    X 1 2 3 4

    5 6 7 8 9 10

    1 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 39

    2 4 4 4 5 4 5 4 5 4 4 43

    3 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 41

    4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

    5 4 4 4 3 4 3 4 4 3 4 37

    6 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 40

    7 4 4 4 4 4 3 3 5 4 4 39

    8 4 4 4 4 3 4 3 5 5 5 41

    9 5 4 5 4 3 3 3 4 4 4 39

    10 4 4 4 4 4 4 3 3 4 4 38

    11 5 4 4 4 4 3 3 4 4 4 39

    12 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 39

    13 5 4 4 4 4 3 3 3 4 4 38

    14 5 5 5 3 4 4 3 4 4 4 41

    15 5 4 4 3 4 3 3 5 4 4 39

    16 4 5 4 5 4 3 4 5 4 5 43

    17 4 4 4 4 3 4 3 5 4 5 40

    18 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 41

    19 4 4 4 4 5 4 3 4 4 4 40

    20 5 4 4 3 4 3 3 3 4 4 37

    21 5 4 4 4 3 4 4 4 5 4 41

    22 4 5 4 3 4 3 4 4 5 4 40

    23 4 4 5 3 4 5 3 5 5 5 43

    24 5 4 5 5 4 3 3 5 5 5 44

    25 5 5 5 3 4 5 5 4 5 4 45

    26 4 4 5 5 4 3 3 4 5 5 42

    27 5 4 4 3 5 5 5 5 5 5 46

    28 5 5 4 3 5 5 4 5 5 5 46

    29 5 4 4 4 5 3 4 5 5 5 44

    30 5 5 5 3 5 5 5 5 5 5 48

    31 5 5 4 3 5 5 4 5 4 5 45

    32 4 5 5 5 4 5 4 5 5 4 46

    33 5 4 5 5 5 3 5 5 4 5 46

    34 5 5 5 3 5 5 4 5 4 5 46

    35 5 5 5 5 4 5 4 5 4 5 47

    36 5 5 5 3 5 5 5 5 5 4 47

    37 5 5 5 3 5 3 5 5 4 5 45

  • 17

    38 5 5 5 5 5 5 4 5 5 5 49

    39 5 5 5 3 5 4 5 5 5 5 47

    40 5 4 5 5 5 4 5 5 5 5 48

    41 5 5 5 5 5 4 4 5 5 5 48

    42 5 5 5 3 5 3 4 5 5 5 45

    43 5 5 5 5 5 5 4 5 4 5 48

    44 5 5 5 5 5 5 4 5 5 5 49

    45 5 5 5 3 5 4 5 4 4 4 44

    46 5 5 5 5 4 4 5 5 5 5 48

    47 5 5 5 5 5 3 5 5 5 5 48

    48 5 5 5 3 4 4 4 5 5 5 45

    49 5 4 4 5 5 5 5 5 5 5 48

    50 4 4 4 4 5 4 5 5 4 5 44

    51 4 5 5 4 4 4 5 5 5 5 46

    52 5 5 5 5 4 4 5 4 5 5 47

    53 5 5 5 5 5 4 4 5 4 5 47

    54 5 5 5 5 4 4 4 4 5 5 46

    55 5 4 4 5 5 4 5 4 5 5 46

    56 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 48

    57 4 5 5 5 5 5 4 5 5 4 47

    58 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

    59 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

    60 4 5 5 5 5 4 5 5 5 5 48

    61 5 4 5 5 5 4 5 4 4 4 45

    62 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 41

    63 5 4 4 4 5 4 5 4 4 4 43

    64 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5 42

    65 5 5 4 5 4 4 4 4 4 4 43

    66 5 5 4 4 4 4 4 4 4 4 42

    67 5 4 4 4 4 5 5 4 4 4 43

    68 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

    69 5 5 5 5 4 5 5 5 5 5 49

    70 5 5 4 5 5 5 5 5 5 5 49

    71 5 5 4 5 4 5 4 5 5 4 46

    72 5 4 4 4 5 4 4 5 5 5 45

    73 5 5 5 5 5 4 5 5 5 5 49

    74 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 48

    75 5 5 5 5 5 5 5 5 4 5 49

    76 5 5 5 5 5 5 4 5 5 5 49

    77 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 48

    78 5 4 4 5 5 4 5 5 5 5 47

    79 5 5 5 4 5 5 4 5 5 5 48

    80 5 5 5 5 5 5 4 4 4 4 46

    81 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 49

  • 18

    82 5 5 5 5 4 5 4 5 5 5 48

    83 5 5 5 5 5 5 5 4 4 4 47

    84 5 5 5 5 5 4 5 5 4 4 47

    85 5 5 4 4 4 5 5 4 5 5 46

    86 5 4 5 4 5 4 5 5 5 5 47

    87 5 5 5 5 5 5 5 4 5 4 48

    88 5 5 5 5 5 4 4 4 5 4 46

    89 5 5 5 5 5 4 5 5 5 4 48

    TOTAL 419 408 407 382 399 375 380 409 405 405 3989

    Data primer yang diolah, 2019

    3.2.5. Data hasil Kuesioner Variabel Y

    Tabel III.15

    Hasil jawaban responden terhadap kebutuhan fisiologis

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 1. saya selalu

    diberikan waktu

    istirahat yang cukup

    untuk melaksanakan

    ibadah sholat, makan

    dan beristirahat

    2. saya telah

    mendapat jaminan

    sosial tenaga kerja

    dan tunjangan

    lainnya oleh pihak

    perusahaan

    Sangat Setuju (5) 64 71,9% 48 53,9%

    Setuju (4) 24 27,0% 35 39,3%

    Ragu- Ragu (3) 1 1,1% 6 6,7%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas bahwa pernyataan no 1 menjawab 71,9% menjawab sangat

    setuju, 27,0% menjawab setuju, 1,1% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak

    setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju, sedangkan untuk pernyataan no 2 53,9%

    menjawab sangat setuju, 39,3% menjawab setuju, 6,7% menjawab ragu-ragu, 0%

    menjawab tidak setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju.

  • 19

    Tabel III.16

    Hasil jawaban responden terhadap kebutuhan akan rasa aman

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 3 perusahaan telah

    memiliki sistem

    pengamanan dan

    pengawasan dengan

    baik.

    4. perusahaan

    melengkapi

    karyawan dengan

    perlindungan yang

    sesuai standart

    keselamatan kerja

    Sangat Setuju (5) 51 57,3% 59 55,1%

    Setuju (4) 38 42,7% 33 37,1%

    Ragu- Ragu (3) 0 0% 7 7,9%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas pernyataan no 3 57,3% menjawab sangat setuju, 42,7%

    menjawab setuju, 0% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0% menjawab

    sangat tidak setuju. Sedangkan untuk pernyataan no 4 55,1% menjawab sangat setuju,

    37,1% menjawab setuju, 7,9% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0%

    menjawab sangat tidak setuju.

    Tabel III.17

    Hasil jawaban responden terhadap kebutuhan sosial

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 5. saya selalu berusaha

    mempertahankan rasa

    kekeluargaan dalam

    kerjasama lingkungan

    kerja

    6. saya selalu

    bertukar pikiran

    dengan rekan kerja

    mengenai tugas yang

    sedang dikerjakan

    bersama-sama

    Sangat Setuju (5) 52 58,4% 43 48,3%

    Setuju (4) 32 36,0% 43 48,3%

    Ragu- Ragu (3) 5 5,6% 3 3,4%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

  • 20

    Berdasarkan tabel diatas pernyataan no 5 58,4% menjawab sangat setuju, 36,0%

    menjawab setuju, 0% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0% menjawab

    sangat tidak setuju. Sedangkan untuk pernyataan no 6 48,3% menjawab sangat setuju,

    48,3% menjawab setuju, 3,4% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0%

    menjawab sangat tidak setuju.

    Tabel III.18

    Hasil jawaban responden terhadap kebutuhan akan harga diri

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 7. pekerjaan atau

    posisi yang saya

    tempati sesuai

    dengan pendidikan

    dan keterampilan

    yang saya miliki

    8. saya selalu diberikan

    pujian maupun

    penghargaan oleh

    pimpinan ketikan

    melaksanakan tugas

    dengan baik

    Sangat Setuju (5) 49 55,1% 57 64,0%

    Setuju (4) 40 44,9% 32 36,0%

    Ragu- Ragu (3) 0 0% 0 0%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas pernyataan no 7 55,1% menjawab sangat setuju, 44,9%

    menjawab setuju, 0% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0% menjawab

    sangat tidak setuju. Sedangkan untuk pernyataan no 8 64,0% menjawab sangat setuju,

    36,0% menjawab setuju, 0% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0%

    menjawab sangat tidak setuju.

  • 21

    Tabel III.19

    Hasil jawaban responden terhadap kebutuhan aktualisasi diri

    Alternatif Jawaban

    Kuesioner 9. saya selalu diberikan

    kesempatan untuk

    mengembangkan

    potensi diri dalam

    bekerja

    10. saya selalu

    diberikan

    kesempatan untuk

    meningkatkan

    prestasi dalam

    bekerja

    Sangat Setuju (5) 49 55,1% 49 55,1%

    Setuju (4) 39 43,8% 40 44,9%

    Ragu- Ragu (3) 1 1,1% 0 0%

    Tidak Setuju (2) 0 0% 0 0%

    Sangat tidak Setuju (5) 0 0% 0 0%

    Total 89 100,0% 89 100,0%

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel diatas pernyataan no 9 55,1% menjawab sangat setuju, 43,8%

    menjawab setuju, 1,1% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak setuju, 0%

    menjawab sangat tidak setuju. Sedangkan untuk pernyataan no 10 55,1% menjawab

    sangat setuju, 44,9% menjawab setuju, 0% menjawab ragu-ragu, 0% menjawab tidak

    setuju, 0% menjawab sangat tidak setuju.

    Tabel III.20

    Rekapitulasi jawaban responden terhadap Motivasi

    No. Res Jawaban Responden Atas Pernyataan Variabel Y

    TOTAL

    Y

    1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

    1 3 4 4 4 4 4 4 5 4 4 40

    2 4 4 4 5 5 5 4 5 4 4 44

    3 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 41

    4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 41

    5 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 39

    6 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 41

    7 4 4 4 4 4 4 5 5 4 4 42

    8 4 4 4 4 3 4 5 5 5 5 43

    9 5 4 5 4 5 4 5 4 4 4 44

    10 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 39

  • 22

    11 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 42

    12 4 4 4 3 5 4 4 4 4 4 40

    13 5 4 4 4 3 4 4 4 4 4 40

    14 5 5 5 5 4 4 4 4 4 4 44

    15 5 4 4 4 4 4 5 5 4 4 43

    16 4 5 4 5 5 5 4 5 4 5 46

    17 4 4 4 3 4 4 4 5 4 5 41

    18 4 4 4 4 4 4 5 4 5 4 42

    19 4 4 4 4 3 4 4 4 4 4 39

    20 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 41

    21 5 4 4 3 5 4 4 4 5 4 42

    22 4 5 4 5 4 3 5 4 5 4 43

    23 4 4 5 5 4 5 5 5 5 5 47

    24 5 4 5 3 4 5 4 5 5 5 45

    25 5 5 5 5 5 5 5 4 5 4 48

    26 4 4 5 5 3 3 5 4 5 5 43

    27 5 4 4 4 5 5 5 5 5 5 47

    28 5 5 4 5 5 5 4 5 5 5 48

    29 5 4 4 4 4 5 4 5 5 5 45

    30 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

    31 5 5 4 5 4 5 4 5 4 5 46

    32 4 5 5 5 3 5 5 5 5 4 46

    33 5 4 5 5 5 5 5 5 4 5 48

    34 5 3 5 5 5 5 4 5 4 5 46

    35 5 5 5 5 4 5 5 5 4 5 48

    36 5 5 5 5 5 5 5 5 5 4 49

    37 5 5 5 5 5 5 5 5 4 5 49

    38 5 3 5 5 4 5 5 5 5 5 47

    39 5 5 5 5 5 4 5 5 5 5 49

    40 5 4 5 5 5 4 5 5 5 5 48

    41 5 5 5 5 4 4 4 5 5 5 47

    42 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

    43 5 5 5 5 5 5 4 5 4 5 48

    44 5 3 5 5 5 5 4 5 5 5 47

    45 5 5 5 5 5 4 5 4 4 4 46

    46 5 5 5 5 4 4 5 5 5 5 48

    47 5 5 5 4 5 3 5 5 5 5 47

    48 5 5 5 5 4 4 4 5 5 5 47

    49 5 3 4 5 5 5 5 5 5 5 47

    50 4 4 4 4 5 5 5 5 4 5 45

    51 4 5 5 4 4 4 5 5 5 5 46

    52 5 5 5 5 4 4 5 4 5 5 47

    53 5 5 5 5 5 4 4 5 4 5 47

    54 5 5 5 5 4 5 4 4 5 5 47

  • 23

    55 5 3 4 4 5 4 5 4 5 5 44

    56 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 48

    57 4 5 5 5 5 5 4 5 5 4 47

    58 5 5 5 4 5 5 5 5 5 5 49

    59 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 50

    60 4 3 5 5 5 4 5 5 5 5 46

    61 5 4 5 5 5 4 5 4 4 4 45

    62 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 41

    63 5 4 4 4 5 4 5 4 4 4 43

    64 4 4 4 5 4 4 4 4 5 5 43

    65 5 5 4 5 4 4 4 4 4 4 43

    66 5 5 4 4 4 4 4 4 4 4 42

    67 5 4 4 4 4 5 5 4 4 4 43

    68 5 5 5 4 5 5 5 5 5 5 49

    69 5 5 5 5 4 5 5 5 5 5 49

    70 5 5 4 5 5 5 5 5 5 5 49

    71 5 5 4 5 4 5 4 5 5 4 46

    72 5 4 4 4 5 4 4 5 5 5 45

    73 5 5 5 3 5 4 5 5 5 5 47

    74 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 48

    75 5 5 5 4 5 5 5 5 4 5 48

    76 5 5 5 5 5 5 4 5 5 5 49

    77 5 5 5 5 5 5 5 5 4 4 48

    78 5 4 4 4 5 4 5 5 4 5 45

    79 5 5 5 4 5 5 5 5 5 5 49

    80 5 5 5 4 5 5 4 4 4 4 45

    81 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 49

    82 5 5 5 5 4 5 4 5 5 5 48

    83 5 5 5 3 5 5 5 4 4 4 45

    84 5 5 5 5 5 4 5 5 4 4 47

    85 5 5 4 4 4 5 5 4 5 5 46

    86 5 4 5 4 5 4 4 5 5 5 46

    87 5 5 5 5 5 5 5 4 5 4 48

    88 5 5 5 5 5 4 4 4 5 4 46

    89 5 5 5 5 5 4 4 5 5 4 47

    TOTAL 419 398 407 398 408 396 405 413 404 405 4053

    Sumber : Data Primer yang diolah, 2019

  • 24

    3.2.6. Tabel Penolong

    Tabel III.21

    Tabel Penolong

    No. Res X Y XY �� ��

    1 39 40 1560 1521 1600

    2 43 44 1892 1849 1936

    3 41 41 1681 1681 1681

    4 40 41 1640 1600 1681

    5 37 39 1443 1369 1521

    6 40 41 1640 1600 1681

    7 39 42 1638 1521 1764

    8 41 43 1763 1681 1849

    9 39 44 1716 1521 1936

    10 38 39 1482 1444 1521

    11 39 42 1638 1521 1764

    12 39 40 1560 1521 1600

    13 38 40 1520 1444 1600

    14 41 44 1804 1681 1936

    15 39 43 1677 1521 1849

    16 43 46 1978 1849 2116

    17 40 41 1640 1600 1681

    18 41 42 1722 1681 1764

    19 40 39 1560 1600 1521

    20 37 41 1517 1369 1681

    21 41 42 1722 1681 1764

    22 40 43 1720 1600 1849

    23 43 47 2021 1849 2209

    24 44 45 1980 1936 2025

    25 45 48 2160 2025 2304

    26 42 43 1806 1764 1849

    27 46 47 2162 2116 2209

    28 46 48 2208 2116 2304

    29 44 45 1980 1936 2025

    30 48 50 2400 2304 2500

    31 45 46 2070 2025 2116

    32 46 46 2116 2116 2116

    33 46 48 2208 2116 2304

    34 46 46 2116 2116 2116

    35 47 48 2256 2209 2304

    36 47 49 2303 2209 2401

    37 45 49 2205 2025 2401

  • 25

    38 49 47 2303 2401 2209

    39 47 49 2303 2209 2401

    40 48 48 2304 2304 2304

    41 48 47 2256 2304 2209

    42 45 50 2250 2025 2500

    43 48 48 2304 2304 2304

    44 49 47 2303 2401 2209

    45 44 46 2024 1936 2116

    46 48 48 2304 2304 2304

    47 48 47 2256 2304 2209

    48 45 47 2115 2025 2209

    49 48 47 2256 2304 2209

    50 44 45 1980 1936 2025

    51 46 46 2116 2116 2116

    52 47 47 2209 2209 2209

    53 47 47 2209 2209 2209

    54 46 47 2162 2116 2209

    55 46 44 2024 2116 1936

    56 48 48 2304 2304 2304

    57 47 47 2209 2209 2209

    58 50 49 2450 2500 2401

    59 50 50 2500 2500 2500

    60 48 46 2208 2304 2116

    61 45 45 2025 2025 2025

    62 41 41 1681 1681 1681

    63 43 43 1849 1849 1849

    64 42 43 1806 1764 1849

    65 43 43 1849 1849 1849

    66 42 42 1764 1764 1764

    67 43 43 1849 1849 1849

    68 50 49 2450 2500 2401

    69 49 49 2401 2401 2401

    70 49 49 2401 2401 2401

    71 46 46 2116 2116 2116

    72 45 45 2025 2025 2025

    73 49 47 2303 2401 2209

    74 48 48 2304 2304 2304

    75 49 48 2352 2401 2304

    76 49 49 2401 2401 2401

    77 48 48 2304 2304 2304

    78 47 45 2115 2209 2025

    79 48 49 2352 2304 2401

    80 46 45 2070 2116 2025

    81 49 49 2401 2401 2401

  • 26

    82 48 48 2304 2304 2304

    83 47 45 2115 2209 2025

    84 47 47 2209 2209 2209

    85 46 46 2116 2116 2116

    86 47 46 2162 2209 2116

    87 48 48 2304 2304 2304

    88 46 46 2116 2116 2116

    89 48 47 2256 2304 2209

    Sumber : Data primer yang diolah, 2019

    3.3. Analisis Variabel Kepemimpinan terhadap Motivasi

    3.3.1. Uji Koefisien Korelasi

    Tabel III.21

    Uji Koefisien Korelasi

    Correlations

    Total X Total Y

    Kepemim

    pinan

    Pearson Correlation 1 ,894**

    Sig. (2-tailed) ,000

    N 89 89

    Motivasi

    Pearson Correlation ,894** 1

    Sig. (2-tailed) ,000

    N 89 89

    **. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

    Sumber : Data SPSS yang diolah, 2019

    Koefisien korelasi dapat diketahui bahwa atau nilai R sebesar 0,894, dapat diartikan

    bahwa hubungan kepemimpinan dan motivasi memiliki hubungan yang kuat dan

    searah karena bernilai positif.

  • 27

    3.3.2. Uji Koefisien Determinasi

    Untuk mengetahui besarnya pengaruh kepemimpinan terhadap motivasi kerja

    karyawan pada PT Toa Galva Industries Depok. Berdasarkan perhitungannya

    koefisien determinasi menggunakan SPSS adalah :

    Tabel III.22

    Hasil perhitungan Uji Koefisien Determinasi

    Model Summaryb

    Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate

    1 ,894a ,800 ,797 1,325

    a. Predictors: (Constant), Kepemimpinan

    b. Dependent Variable: Motivasi

    Sumber : Data SPSS yang diolah, 2019

    Berdasarkan tabel III.22 model summary dapat diketahui bahwa nilai R Square disebut

    juga sebagai koefisien determinasi. Besarnya angka koefisien determinasi 0,800 atau

    sama dengan 80,0%. Yang berarti 80,0% variabel motivasi yang terjadi dipengaruhi

    oleh variabel kepemimpinan. Sedangkan sisanya (100% - 80,0%) yaitu : 20,0%

    dipengaruhi oleh faktor lain diluar penelitian.

    3.3.3. Uji Persamaan Regresi

    Untuk menganalisa seberapa jauh jumlah perubahan nilai variabel (y) motivasi

    kerja apabila variabel (x) kepemimpinan diubah atau dimanipulasi, maka digunakan

    uji koefisien regresi. Berdasarkan perhitungan persamaan regresi menggunakan SPSS

    sebagai berikut :

  • 28

    Tabel III.23

    Hasil perhitungan Uji Koefisien Regresi

    Coefficientsa

    Model Unstandardized Coefficients Standardized

    Coefficients

    T Sig.

    B Std. Error Beta

    1

    (Constant) 12,197 1,792 6,807 ,000

    Kepemimpinan ,743 ,040 ,894 18,635 ,000

    a. Dependent Variable: Motivasi

    Sumber : Data SPSS yang diolah, 2019

    Berdasarkan Tabel III.23 untuk hasil pengolahan data diperoleh koefisien regresi dari

    tabel diatas ialah sebagai berikut :

    Y = 12, 197 + 0, 743X

    Dari persamaan regresi linear sederhana diatas, diketahui mempunyai konstanta sebesar

    12,197. Hal ini menunjukkan bahwa jika variabel kepemimpinan diasumsikan dalam

    keadaan tetap. Maka variabel motivasi akan naik sebesar 12, 197%. Kemudian untuk arah

    dan tanda signifikannya, variabel kepemimpinan mempunyai arah positif dan signifikan

    setiap penambahan karena tanda + 1 satuan yang ada akan meningkatkan kepemimpinan

    sebesar 0, 743.