Virtualisasi budidaya ikan koi

Post on 21-Jun-2015

1080 Views

Category:

Education

24 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Budidaya ikan koi ini akan kami simulasikan ke dalam bentuk permainan simulasi 3D Dalam permainan simulasi ini akan dibahas aspek teknis dan juga aspek ekonomi

Transcript

Oleh : Deny Safril, S.T.

Heri Priya Waspada, S.T.

Jurusan Teknik Elektro Bidang Keahlian Jaringan Cerdas Multimedia

Konsentrasi Game TechnologyProgram Pasca Sarjana ITS

Budidaya ikan koi ini akan kami simulasikan ke dalam bentuk permainan simulasi 3D

Dalam permainan simulasi ini akan dibahas aspek teknis dan juga aspek ekonomi

Genre : simulasi, FPS

Platform :

-PC dan Andorid

Game Engine :

UDK

Bagaimana melakukan virtualisai budidaya ikan koi kedalam permainan simulasi 3D?

Pemain hanya satu orang

NPC atau karakter ikan koi adalah 13 jenis ikan koi

Proses budidaya meliputi pemilihan bibit, pembuatan kolam, pemeliharaan, perawatan, panen.

Aspek ekonomi adlah modal, pengelolaan modal, perhitungan untung rugi.

Memudahkan pembelajaran dan pemahaman serta perencanaan budidaya ikan koi dengan permainan simulasi 3D

Pengumpulan Data

Observasi langsung ke pembudi daya ikan koi

Studi literatur tentang budidaya ikan koi

Perancangan

Skenario

Karakter

Role play

Map

Leveling

Meliputi pengumpulan data :

1.Pemodalan

2. Pembuatan kolam

3. Syarat dan lingkungan tempat hidup ikan

4 Cara pembibitan

5. Pemeliharaan

6. Penyakit dan penanggulangannya

7. Panen dan pasca panen

1. Pemain /Player

2. NPC Utama yaitu

13 jenis ikan koi

3. NPC Pembantu

Berbagai macam penyakit ikan koi

top related