Ungkapan bi guru 13-2-2013

Post on 04-Jul-2015

1930 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

UngkapanIdiomatic Expression

Bahasa Indonesia

Rabu, 13 Februari 2013

Pengertian

• Ungkapan adalah gabungan kata yang membentuk arti baru di mana tidak berhubungan dengan kata pembentuk dasarnya.

Manakah, dari kata-kata berikut ini yang merupakan ungkapan?

a) Mata kaki

b) Mata keranjang

c) Daun pintu

d) Naik daun

e) Sapu tangan

f) Panjang tangan

g) Keras kepala

h) Kepala sekolah

i) Tulang punggung

a) Mata kaki = kata majemuk

• Mata keranjang = ungkapan

• Daun pintu = kata majemuk

• Naik daun = ungkapan

• Sapu tangan = kata majemuk

• Panjang tangan = ungkapan

• Keras kepala = ungkapan

• Kepala sekolah = kata majemuk

• Tulang punggung memiliki dua makna.

1. Makna denotatif = tulang yang berada di bagian belakang tubuh bagian atas

2. Makna konotatif = orang yang menjadi tumpuan nafkah keluarganya

Pekerjaan Sekolah

• Buatlah sebuah tabel yang berisi 15 ungkapan beserta artinya dan 15 kata majemuk.

top related