Struktur Sel Eukariot

Post on 23-Jun-2015

2246 Views

Category:

Education

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

STRUKTUR SEL EUKARIOT

Sel eukariot sangat bervariasi jenisnya

mulai dari Limfosit

(salah satu jenis sel darah putih)

Sel eukariot sangat bervariasi jenisnya

Neuron

(Sel saraf)

Sel eukariot sangat bervariasi jenisnya

Sel otot polos

Sel eukariot sangat bervariasi jenisnya

sampai Toksoplasma

(parasit bersel satu)

Sel eukariot sangat bervariasi jenisnya

namun secara garis besar

mereka memiliki struktur yang serupa

Sel eukariot sangat bervariasi jenisnya

Karena sel digolongkan sebagai benda hidup,

mereka dapat dibandingkan dengan tubuh manusia

PERBANDINGAN

Komponen yang ada

pada tubuh manusia :

Komponen yang ada

pada sel eukariot :

1. kulit 1. membran plasma

Komponen yang ada

pada tubuh manusia :

Komponen yang ada

pada sel eukariot :

2. organela2. organ dalam

Komponen yang ada

pada tubuh manusia :

Komponen yang ada

pada sel eukariot :

3. sitoskeleton

3. tulang

Komponen yang ada

pada tubuh manusia :

Komponen yang ada

pada sel eukariot :

3. sitoskeleton

1. membran plasma

2. organelaOleh karena itu,

ada 3 struktur utama sel

eukariot yang akan dibahas

Mari kita bahas satu per satu

A. Membran Plasma

Membran Plasma

Membran Plasma

Seperti tembok Cina ini…

Membran Plasma

…merupakan lapisan yang membungkus sel

ia memisahkan cairan di dalam sel

(intraseluler) dengan cairan

di luar sel (ekstraseluler)

Membran Plasma

cairan

intraseluler

cairan

ekstraseluler

Membran plasma disusun

oleh lapisan lipid ganda

Membran plasma disusun

oleh lapisan lipid ganda

fosfolipid bilayer

cairan

intrasel

cairan

ekstrasel

…yang memisahkan :

dimana terdapat beberapa

protein membran

Membran plasma juga mengatur

lalu lintas zat secara selektif

B. Organela

Struktur di dalam sel yang masing-masing

menjalankan fungsi tertentu

Organela

Ada beberapa organela ini

yang juga dilapisi oleh membran

Ada beberapa organela ini

yang juga dilapisi oleh membran

…sehingga disebut

sistem endomembran

Ada juga organela yang tidak

dilapisi oleh membran apapun

Karena jenis organela sangat banyak,

di sini hanya dibahas beberapa organela saja

Organela :

1. Nukleus (inti sel)

2. Mitokondria

3. Ribosom

4. Retikulum Endoplasma (RE)

5. Badan Golgi

NukleusOrganela yang berukuran paling besar,

biasanya berbentuk bulat dan berada di tengah sel

nukleus dilapisi

oleh membran inti

NukleusOrganela yang berukuran paling besar,

biasanya berbentuk bulat dan berada di tengah sel

di dalamnya terdapat

benang kromatin

…yang mengandung DNA

DNA inilah yang mengatur

segala aktivitas sel, seperti :

- Zat apa yang harus dihasilkan?

- Apa yang harus dilakukan sel saat ini?

semuanya diatur oleh DNA melalui

suatu bahasa yang disebut kode genetik

Karena fungsi nukleus yang penting ini,

ia dapat diibaratkan sebagai “otak”-nya sel

Organela :

1. Nukleus (inti sel)

2. Mitokondria

3. Ribosom

4. Retikulum Endoplasma (RE)

5. Badan Golgi

…merupakan organela berbentuk kapsul

yang banyak ditemui di dalam sel

Mitokondrion = tunggal

Mitokondria = jamak

fungsinya adalah untuk

menghasilkan mengubah zat

makanan menjadi energi bagi sel

Mitokondrion

berbentuk kapsul

…yang memiliki dua

lapis membran

…yang memiliki dua

lapis membran

membran dalam

membran luar

fungsinya adalah untuk

menghasilkan mengubah zat

makanan menjadi energi bagi sel

Fungsi mitokondria

adalah sebagai

penghasil energi

untuk kebutuhan sel

Ia akan mengubah

partikel makanan

menjadi ATP

(molekul berenergi)

ATP inilah yang kemudian

digunakan oleh sel untuk

beraktivitas

Organela :

1. Nukleus (inti sel)

2. Mitokondria

3. Ribosom

4. Retikulum Endoplasma (RE)

5. Badan Golgi

Ribosom

organela kecil yang tersebar

secara merata pada sitoplasma

Ribosom tidak dibungkus

oleh membran dan terdiri

dari 2 buah subunit

Ribosom tidak dibungkus

oleh membran dan terdiri

dari 2 buah subunit

subunit besar

subunit kecil

Fungsi ribosom adalah

untuk menggabungkan

molekul asam amino

menjadi polipeptida

atau protein

Ribosom

Ribosom

menyusun asam amino

menjadi protein

Organela :

1. Nukleus (inti sel)

2. Mitokondria

3. Ribosom

4. Retikulum Endoplasma (RE)

5. Badan Golgi

Retikulum Endoplasma (RE)

merupakan organela yang bertumpuk

dan berlipat-lipat yang mengelilingi nukleus

secara garis besar

ada 2 macam RE

RE kasar

yang permukaannya

ditempeli oleh ribosom

(1)

RE halus

permukaannya

bebas ribosom

(2)

RE kasar

RE halus

RE kasar

RE halus

karena memiliki ribosom, maka

fungsinya adalah sebagai

tempat sintesis protein

RE kasar

RE halus

karena memiliki ribosom, maka

fungsinya adalah sebagai

tempat sintesis protein

berfungsi sebagai tempat

sintesis karbohidrat dan lipid

Mungkin timbul pertanyaan :

“Apakah perbedaan antara ribosom…”

yang melayang bebas

di sitoplasma

Mungkin timbul pertanyaan :

“Apakah perbedaan antara ribosom…”

yang melayang bebas

di sitoplasma

dengan yang menempel

pada permukaan RE

Mungkin timbul pertanyaan :

“Apakah perbedaan antara ribosom…”

Ribosom bebas berfungsi mensintesis

protein yang digunakan untuk

keperluan di dalam sel

Sedangkan ribosom yang terikat pada RE

mensintesis protein yang akan dikirimkan

ke membran plasma atau keluar dari sel

Organela :

1. Nukleus (inti sel)

2. Mitokondria

3. Ribosom

4. Retikulum Endoplasma (RE)

5. Badan Golgi

Badan Golgi

merupakan organela yang terdiri dari

beberapa kantung pipih yang berjejer

Fungsinya adalah sebagai

tempat modifikasi, pengepakan,

dan pendistribusian berbagai substansi

Fungsinya adalah sebagai

tempat modifikasi, pengepakan,

dan pendistribusian berbagai substansi

Berbagai zat dari RE

dimodifikasi dan disimpan

atau diedarkan

ke tempat lain

Badan Golgi

Badan Golgi

Pengepakan

… dan pendistribusian

berbagai zat

… dan pendistribusian

Selain organela ini :

Masih banyak organela yang lain, seperti :

- Nukleolus

- Lisosom

- Peroksisom

- Sentriol

- Vakuola

Masih banyak organela yang lain, seperti :

- Nukleolus

- Lisosom

- Peroksisom

- Sentriol

- Vakuola

Namun mereka tidak dibahas di sini

Komponen terakhir dari struktur sel adalah…

C. Sitoskeleton

diibaratkan seperti kerangka

yang dimiliki oleh sel

Sitoskeleton merupakan berbagai

protein yang bentuknya memanjang

menyerupai filamen atau jalinan serat

Sitoskeleton bersifat dinamis dan terus berubah

fungsinya untuk memberi kekuatan mekanis,

bentuk, dan kemampuan bergerak

Sitoskeleton bersifat dinamis dan terus berubah

fungsinya untuk memberi kekuatan mekanis,

bentuk, dan kemampuan bergerak

Secara umum, ada 3

struktur dasar filamen ini

3 Jenis Sitoskeleton

3 Jenis Sitoskeleton

Mikrotubulus Filamen

intermediet

Mikrofilamen

3 Jenis Sitoskeleton

Mikrotubulus Filamen

intermediet

Mikrofilamen

3 Jenis Sitoskeleton

Mikrotubulus Filamen

intermediet

Mikrofilamen

Sitoskeleton berperan aktif dalam pergerakan sel…

beberapa contohnya

1. Pembelahan sel :

relaksasi

kontraksi

2. Kontraksi sel otot :

3. Pergerakan beberapa sel :

3. Pergerakan beberapa sel :

Sel sperma bergerak

dengan flagela

Paramaecium

bergerak dengan silia

3. Pergerakan beberapa sel :

keduanya disusun oleh sitoskeleton

4. Struktur pendukung beberapa sel

akson sel saraf

4. Struktur pendukung beberapa sel

disusun oleh sitoskeleton

Kurang lebih seperti itulah

struktur sel eukariot

FINISH

Gambar yang digunakan pada slide ini berlisensi creative commons dari

flickr.com dan compfight.com

THANKS

More slides at

BelajarDokterHewan.blogspot.com

top related