PROSES PENDAFTARAN HAJI, PERSYARATAN DAN KESEPAKATAN DENGAN HAMLAH

Post on 24-Feb-2016

84 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

PROSES PENDAFTARAN HAJI, PERSYARATAN DAN KESEPAKATAN DENGAN HAMLAH . Tim Haji 1434 H/2013M. Proses Pendaftaran Haji. Proses Pendaftaran Haji ( con’d ). Pra-Pendaftaran. Pendaftaran. Pendaftaran Online SMS I (No Registrasi ). Verifikasi Dokumen - PowerPoint PPT Presentation

Transcript

PROSES PENDAFTARAN HAJI, PERSYARATAN DAN KESEPAKATAN

DENGAN HAMLAH

Tim Haji 1434 H/2013M

TAHUN <= 2008 Tahun 2009 <

Pendaftaran ke Komite Haji Qatar manual

Pendaftaran ke Komite Haji Qatar Online

Pendaftaran ke Komite Haji Melalui Hamlah

Pendaftaran ke Komite Haji oleh Calon Jamaah Haji atau diwakili

Proses Pendaftaran Haji

Tim Haji 1434H

Pendaftaran ke Tim Haji

Pendaftaran ke Komite Haji Qatar

Proses persetujuan

Komite Haji QatarPendaftaran ke

Hamlah KSA Embassy

Proses Pendaftaran Haji (con’d)

- Verifikasi Dokumen- Mewakili Calon

Jamaah Haji yang berhalangan

- Pendaftaran Online

- SMS I (No Registrasi)

- SMS II (Approval)

- Visa Haji

Pra-Pendaftaran Pendaftaran

Tim Haji 1434H

- SMS III (Registrasi Hamlah)

Minimal Resident 3 tahun Tidak melaksanakan haji 5 tahun terakhir Minimal usia 18 tahun pada tanggal

keberangkatan. Wanita dibawah 45 tahun harus dengan

Mahrom (pendamping)

Persyaratan Haji dari Qatar (Residents)

Tim Haji 1434H

Original Passport Masa berlaku passport sekurangnya 6 bulan

setelah musim haji 2 Photo (3x4) dengan warna latar Putih No referensi Haji Vaksin Maningitis Biaya Valid Qatar resident permit NOC dari sponsor atau ijin cuti dari perusahaan Bukti hubungan keluarga untuk yang bukan

suami/istri

Persyaratan pendaftaran – Dokumen yang diserahkan setelah approval

Tim Haji 1434H

Jamaah Tim Haji HamlahKesalahan data Minimal

Perlu verifikasi jika data tidak jelas/kurang

Kesalahan input data

Jamaah perlu info tim haji untuk no registrasi

Tim Haji langsung mencatat no registrasi

Hamlah dan Tim Haji akan mencatat no registrasi

Kelengkapan dokumen bisa disusulkan

Dokumen harus lengkap sebelum pendaftaran

Dokumen harus lengkap sebelum pendaftaran

Data dianggap sudah sesuai

Data Perlu diverifikasi oleh jamaah

Data perlu diverifikasi oleh jamaah

Jamaah harus siap saat pembukaan pendaftaran

Diwakilkan oleh Tim Haji bagi yang berhalangan

Diwakilkan oleh Hamlah untuk semua jamaah

Metoda Pendaftaran

Tim Haji 1434H

Portal Pendaftaran Hajihttp://www.hajj.gov.qa/HajRegistration/English

Tim Haji 1434H

Portal Pendaftaran Haji (cont’d)

Tim Haji 1434H

Tim Haji 1434H

Portal Pendaftaran Haji (cont’d)

Tim Haji 1434H

Portal Pendaftaran Haji (cont’d)

Portal Pendaftaran Haji (cont’d)

Tim Haji 1434H

Waiting Approval (SMS I) Approved / Refused (SMS II) Joint to group of pilgrims (SMS III)

Status Pendaftaran

Tim Haji 1434H

Syarat Minimal dari Komite Haji

Usulan Kesepakatan Tim Haji

Kendaraan • Usia bis max 10 tahun • Usia bis max 5 tahun• Menyediakan bis untuk

jamaah di luar Doha• Min 6 bis khusus,

akomodasi – Masjid al Haram

Akomodasi • Jamaah mendapat area 4m2 termasuk tempat barang

• Akomodasi khusus / minimal lantai khusus komunitas Indonesia

• Tenda khusus komunitas Indonesia (Mina)

Persyaratan Pelaksana Haji (Hamlah)

Tim Haji 1434H

Syarat Minimal dari Komite Haji

Usulan Kesepakatan Tim Haji

Makan • Mekah: Sarapan • Mina: 3x Makan• Arafah: 1x Makan Siang• Muzdalifah: 1x Makan

Malam

• Mekah: Sarapan dan Makan Malam

(makanan Indonesia)• Mina: 3x Makan• Arafah: 1x Makan Siang• Muzdalifah: 1x Makan

Malam

Murshid (Pembimbing)

Ditunjuk oleh Awqaf Murshid Indonesia

Team Leader Tidak ada • Team Leader di setiap Bis

• Team Leader dibiayai oleh Hamlah

Persyaratan Pelaksana Haji (Hamlah)

Tim Haji 1434H

ADA PERTANYAAN

?

TERIMA KASIH

Tim Haji 1434H

top related