MEMBUAT VIDEO PLAYER DENGAN VB6ilmukomputer.org/.../02/MEMBUAT-VIDEO-PLAYER-DENGAN-VB6.doc · Web viewSaya akan berbagi tips and trik cara membuat video player dengan menggunakan

Post on 12-Jul-2019

216 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

[INDRA WIDIATMOJO]

2011

MEMBUAT VIDEO PLAYER DENGAN VB6

Saya akan berbagi tips and trik cara membuat video player dengan

menggunakan Microsoft Visual Basic 6.0 atau yang akrapnya VB 6. Sebenarnya

cara membuat program ini cukup mudah dan simpel tidak menggunakan koding

terlalu banyak. Disini kita harus menambahkan komponen yang namanya

“Windowsmediaplayer” didalam tool box dibawah ini.

Cara menambahkan komponen windowsmediaplayer adalah sebagai

berikut. Kita bisa klik kanan pada tool box komponen lalu pilih Component,

selanjutnya akan muncul kotak pilihan sebagai berikut.

2

Selanjutnya kita pilih atau kita centang Windows Media Player sama

dengan gambar yang diatas. Secara otomatis pada tool box komponennya akan

bertambah.

1. Langsung saja kita desain model aplikasinya sebagai berikut

3

ComboBox

DirListBox

FileListBox

Label

CommandButton

DriveListBox

2 1

2. Selanjutnya program atau pengkodingan

Pada General isikan koding sebagai berikut :

Dim file As String

Pada formLoad isikan koding sebagai berikut :

Pada DriveListBox isikan koding sebagai berikut :

Private Sub Drive1_Change()Dir1.Path = Drive1.DriveEnd Sub

Pada DirListBox isikan koding sebagai berikut :

Private Sub Dir1_Change()File1.Path = Dir1.PathEnd Sub

Pada FileLisBox isikan koding sebagai berikut :

Private Sub File1_Click()file = Dir1.Path & "\" & File1.FileNameLabel1.Caption = fileEnd Sub

Pada ComboBox isikan koding sebagai berikut :

Private Sub Combo1_Click()File1.Pattern = "*.dat;*." & Combo1.TextEnd Sub

Pada CommandButton1 isikan koding sebagai berikut :

Private Sub Combo1_Click()File1.Pattern = "*.dat;*." & Combo1.TextEnd Sub

4

Private Sub Form_Load()Combo1.AddItem "flv"Combo1.AddItem "mpg"Combo1.AddItem "mp4"Combo1.AddItem "3gp"End Sub

Pada CommandButton2 isikan koding sebagai berikut :

Private Sub Command2_Click()Unload MeEnd Sub

3. Pengetesan programSetelah koding ditulis secara lengkap dan benar, selanjutnya jalankan program dengan menekan F5 atau klik Run. Hasilnya sebagai berikut

5

Cara pengetesannya adalah pilih format file nya misalnya pilih file ‘flv’, selanjutnya pilih drive penyimpanan datanya misalnya ‘d: [data]’, kemudian cari direktori filenya, selanjutnya pilih filenya klik Play.Hasilnya akan sebagai berikut :

6

top related