Top Banner
WELCOME CLASS OF 2018/2019 FATEPAKES USAHID jakarta
103

WELCOME CLASS OF 2018/2019 - Universitas Sahid Jakarta · Pangan Nabati √ 2 KIM052 Kimia Analitik √ 2 PRK091 Prak. Kimia Analitik √ 1 ... Aplikasi Komputer untuk Analisis Data

Feb 01, 2021

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • WELCOME CLASS OF 2018/201 9

    FATEPAKES USAHID jakarta

  • OSMARU FATEPAKES...

  • SAMBUTAN fakultas &

    Prodi

  • Penjelasan fakultas

    Ir. Mohammad Sabariman , M.Si(Dekan FATEPAKES)

    Fakultas : Teknologi PANGAN DAN KESEHATANPRODI : 1. Teknologi Pangan2. Gizi

  • Sejarah singkatProgram Studi Teknologi Pangan (PS TP) Universitas

    Sahid Jakarta, didirikan pada tanggal 17 Mei 1989 berdasarkan SK Dikti No 0297/O/1989, pada awalnya

    berada di bawah Fakultas Teknik, kemudian pada tahun 2001 dibawah Fakultas Pertanian berdasarkan SK Yayasan Sahid Jaya No 046/YSJ/KPTS/KV/V/2001

    tanggal 15 Mei 2001, pada tahun 2002 Fakultas Pertanian berubah nama menjadi Fakultas Teknologi

    Industri Pertanian dan pada tahun 2018 dengan SK Rektor no. 055E/USJ-01/A-50/2018 tanggal 2 April

    2018 nama fakultas berubah menjadi FakultasTeknologi Pangan dan Kesehatan (FATEPAKES)

  • Status ps teknologi pangan

    Terakreditasi B (Surat Keputusan BAN-PT Nomor 220/SK/BAN-

    PT/Akred/S/IX/2016 Tanggal 29 September 2016)

    Surat izin pendirian Prodi Gizi berdasarkanSK Kemenristekdikti No. 134/KPT/I/2018

    tanggal 2 Februari 2018

    Status ps gizi

  • Proses pembelajaran

    Proses pembelajaran disusun dengan metode yang aktual, berdasarkan metode pembelajaran

    gabungan antara yang berpusat pada mahasiswa (Student Centre Learning (SCL)) dan pada dosen

    (Teacher Centre Learning (TCL)) yang disebut Metode Hybrid.

  • Visi FAKULTAS

    “Menjadi fakultas yang unggul dalam bidang keahlian teknologi pangan dan kesehatan, bercirikan

    kewirausahaan dan kepariwisataan.”.

  • MISI FAKULTAS

    1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi melalui sistempendidikan dan pengajaran yang berkualitas bercirikankewirausahaan dan kepariwisataan dalam menghasilkansumberdaya manusia yang unggul dalam bidangteknologi industri pertanian.

    2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian dan pengabdiankepada masyarakat dalam bidang teknologi industripertanian bercirikan kewirausahaan dan kepariwisataan.

    3. Menyelenggarakan kegiatan kerjasama dengan berbagaipemangku kepentingan.

  • Tujuan FAKULTAS1. Menjadikan lulusan unggul yang memiliki

    kemampuan, kreatifitas dan komprehensifdalam menerapkan bidang teknologi industripertanian.

    2. Menghasilkan lulusan yang mampumengidentifikasi, memproses, dan menganalisisproduk pertanian serta mengelola industripertanian.

    3. Menghasilkan lulusan yang mempunyai jiwakewirausahaan khususnya dalam bidangteknologi industri pertanian.

  • Tujuan FAKULTAS4. Menghasilkan lulusan yang berkarakter serta

    berwawasan kebangsaan.5. Membentuk jejaring kerjasama kemitraan yang

    sinergik dengan berbagai pemangkukepentingan dalam rangka pegembanganbidang teknologi industri pertanian.…

  • STRUKTUR ORGANISASI

    Dekan

    Wakil Dekan

    Kepala Pusat

    Jurnal

    Kepala Pusat

    Studi

    Ketua Program

    Studi Gizi

    Ketua PS

    Tek. Pangan

    Koordinator Tugas Akhir

    Koordinator

    Akademik

    Ketua Program

    Studi Farmasi

    Kepala Pusat

    Inkubator

  • FASILITAS1. Ruang Kelas2. Laboratorium3. Perpustakaan

  • Penjelasan Prodi

    Ir. Zukhrawardi Zuhdi, M.Si(Ketua Program Studi

    Teknologi Pangan)PRODI : 1. Teknologi Pangan

  • Visi program studi

    “Menjadi program studi yang unggul dalam bidang keahlian teknologi pangan dan sistem pelayanan

    makanan bercirikan kewirausahaan dan kepariwisataan.”.

  • MISI PROGRAM STUDI

    1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi melalui sistem pendidikan dan pengajaran yang berkualitas bercirikan kewirausahaan dan kepariwisataan dalam menghasilkan sumberdaya manusia yang unggul dalam bidang keahlian teknologi pangan dan sistem pelayanan makanan.

    2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang keahlian teknologi pangan dan sistem pelayanan makanan bercirikan kewirausahaan dan kepariwisataan.

    3. Menyelenggarakan kegiatan kerjasama dengan berbagai pemangku kepentingan

  • Tujuan program studi1. Menjadikan lulusan unggul yang memiliki

    kemampuan dan kreativitas yang komprehensif dalam bidang keahlian teknologi pangan dan sistem pelayanan makanan.

    2. Menghasilkan lulusan yang mampu mengidentifikasi, memproses, dan menganalisis produk pangan serta mengelola industri pangan dan pelayanan makanan.

    3. Menghasilkan lulusan yang mempunyai jiwa kewirausahaan khususnya dalam bidang keahlian teknologi pangan dan sistem pelayanan makanan.

  • Tujuan program studi4. Menghasilkan lulusan yang berkarakter serta

    berwawasan kebangsaan.5. Membentuk jejaring kerjasama kemitraan yang

    sinergik dengan berbagai pemangku kepentingan dalam rangka pengembangan bidang keahlian teknologi pangan dan sistem pelayanan makanan

  • SASARAN program studi1. Peningkatan kualitas akademik mahasiswa.2. Peningkatan kompetensi non-akademik

    mahasiswa.3. Peningkatan kompetensi lulusan.4. Peningkatan kepuasan pengguna lulusan.5. Peningkatan bentuk partisipasi alumni dalam

    pengembangan akademik dan non akademik.6. Peningkatan kualitas kinerja dosen.7. Penguatan penelitian dan pengabdian pada

    masyarakat.

  • PROFIL LULUSAN PRODI1. Supervisor pada industri pangan dan pelayanan

    makanan;2. Wirausaha bidang pangan;3. Pendidik di bidang teknologi pangan dan

    pelayanan makanan;4. Peneliti di bidang teknologi pangan dan

    pelayanan makanan;5. Auditor keamanan pangan;6. Konsultan bidang keahlian pangan.

  • Aspek Kompetensi

    (KKNI)

    Bahan Kajian / Ranah KompetensiJumlah Capaian

    Pembelajaran

    I. Pengetahuan Khusus yang Dikuasai

    (Pilar Teknologi Pangan)

    1. Kimia dan analisis pangan/hasil pertanian

    6

    2. Mikrobiologi dan keamanan pangan/hasil pertanian

    5

    3. Biokimia pangan, gizi dan kesehatan 54. Rekayasa dan proses pengolahan

    pangan/hasil pertanian9

    II. Kemampuan Kerja Khusus

    5. Ilmu pangan terapan/hasil pertanian 96. Kepariwisataan/hospitality 5

    III. Kemampuan Manajerial

    7. Kecakapan Hidup8. Kewirausahaan

    45

    Total 48

    Aspek Kompetensi & Bahan Kajian

  • BAHAN KAJIAN1. Kimia dan analisis pangan/hasil pertanian 2. Mikrobiologi dan keamanan pangan/hasil

    pertanian3. Biokimia pangan, gizi dan kesehatan4. Rekayasa dan proses pengolahan pangan/hasil

    pertanian 5. Ilmu pangan/hasil pertanian6. Kepariwisataan/hospitality 7. Kecakapan Hidup 8. Kewirausahaan

  • Capaian pembelajaran

    NO LO (capaian pembelajaran)

    1 Menjelaskan kejadian kimia utama yang mendasari sifat

    dan reaksi berbagai komponen pangan/hasil pertanian.

    2 Menjelaskan cara pengendalian reaksi-reaksi kimia di

    dalam bahan pangan/hasil pertanian.

    3 Menjelaskan kaitan reaksi kimia dengan mekanisme

    kerusakan dan umur simpan bahan pangan/hasil

    pertanian.

    4 Menjelaskan prinsip teknik dan metode analisis

    pangan/hasil pertanian.

    5 Memiliki keterampilan dalam melakukan berbagai teknik

    analisis kimia dasar dan terapan pada bahan pangan/hasil

    pertanian.

    6 Memilih teknik analisis pangan/hasil pertanian yang

    sesuai dengan karakteristik bahan dan kebutuhan.

  • Capaian pembelajaran

    NO LO (capaian pembelajaran)

    7 Mengidentifikasi mikroba patogen dan penyebab

    kerusakan pangan/hasil pertanian serta kondisi

    pertumbuhannya.

    8 Menjelaskan faktor-faktor lingkungan yang memengaruhi

    pertumbuhan mikroba.

    9 Mengidentifikasi kondisi untuk inaktivasi dan membunuh

    mikroba pembusuk dan patogen.

    10 Menjelaskan prinsip-prinsip pengawetan dan pengolahan

    pangan/hasil pertanian dengan proses fermentasi.

    11 Menjelaskan dan memiliki keterampilan dalam

    melakukan teknik analisis mikrobiologi dalam bahan

    pangan/hasil pertanian.

  • Capaian pembelajaran

    NO LO (capaian pembelajaran)

    12 Menjelaskan proses biokimia, konsep dasar ilmu gizi serta hubungan antara

    konsumsi pangan dengan status gizi dan kesehatan.

    13 Menjelaskan proses pencernaan dan metabolisme zat gizi.

    14 Menjelaskan perbedaan zat gizi dan pangan fungsional dalam hubungannya

    dengan kesehatan dan kebugaran.

    15 Menjelaskan perubahan zat gizi selama pengolahan dan penyimpanan.

    16 Menjelaskan teknik laboratorium yang umum diaplikasikan dalam biokimia dan

    evaluasi nilai biologis pangan.

    17 Menerapkan dan menginkorporasikan prinsip-prinsip ilmu pangan/hasil pertanian

    dalam praktek dan kondisi nyata di industri pangan/hasil pertanian.

    18 Menguasi prinsip dasar evaluasi sensori/penilaian inderawi bahan pangan/hasil

    pertanian .

    19 Memilih teknik pengemasan dan penyimpanan pangan/hasil pertanian dalam

    memperpanjang umur simpan produk pangan/hasil pertanian.

    20 Menerapkan prinsip statistika dan komputer di bidang pangan/hasil pertanian.

  • Capaian pembelajaran

    NO LO (capaian pembelajaran)

    21 Mengembangkan produk pangan/hasil pertanian

    berdasarkan prinsip-prinsip ilmu pangan/hasil

    pertanian.

    22 Menerapkan sistem penjaminan mutu dalam rantai

    proses pengolahan pangan/hasil pertanian.

    23 Menerapkan prinsip pembersihan dan sanitasi dalam

    pengolahan pangan/hasil pertanian.

    24 Menerapkan peraturan dan manajemen keamanan

    pangan.

    25 Memahami isu mutakhir dalam bidang pangan/hasil

    pertanian.

  • NO LO (capaian pembelajaran)

    26 Menjelaskan karakteristik bahan baku, ingredien dan bahan tambahan pangan

    dan pengaruhnya terhadap karakteristik produk pangan/hasil pertanian yang

    dihasilkan.

    27 Menjelaskan mekanisme kerusakan bahan pangan/hasil pertanian dan

    mengidentifikasi cara pengendaliannya.

    28 Menjelaskan kesetimbangan massa dan energi dalam proses pengolahan

    pangan/hasil pertanian.

    29 Menjelaskan prinsip proses transfer panas dan massa dalam proses pengolahan

    pangan/hasil pertanian.

    30 Menjelaskan prinsip unit operasi dan unit proses di industri pangan/hasil

    pertanian.

    31 Mengidentifikasi unit operasi dan peralatan proses yang sesuai dalam proses

    pengolahan pangan/hasil pertanian.

    32 Menjelaskan prinsip dan teknik penanganan dan pengolahan pangan/hasil

    pertanian, serta pengaruh parameter proses terhadap mutu, kemanan dan umur

    simpan produk pangan/hasil pertanian.

    33 Menjelaskan karakteristik dan penggunaan bahan pengemas.

    34 Menjelaskan persyaratan air untuk pengolahan pangan/hasil pertanian dan cara

    pengelolaan limbah dari pengolahan pangan/hasil pertanian.

  • Capaian pembelajaran

    NO LO (capaian pembelajaran)

    35 Menguasai pengetahuan tentang kepariwisataan.

    36 Mengidentifikasi spesifikasi produk pangan berbasis

    pariwisata.

    37 Menjelaskan bahan baku dan produk pangan

    berbasis pariwisata.

    38 Menjelaskan teknologi pengolahan pangan berbasis

    pariwisata.

    39 Menjelaskan teknologi pengemasan dan

    penyimpanan pangan berbasis pariwisata.

  • NO LO (capaian pembelajaran)41 Berfikir kritis, mengidentifikasi akar masalah dan pemecahannya secara

    komperhensif, serta mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis

    informasi dan data.

    42 Memiliki integritas profesional dan berkomitmen terhadap nilai-nilai etika.

    43 Memiliki sikap untuk belajar seumur hidup (life-long learning).

    44 Memimpin dan bekerja dalam tim, mandiri, dan bertanggung jawab terhadap

    pekerjaannya.

    45 Bekerja dengan individu yang memiliki latar belakang sosial dan budaya

    yang beragam.

    46 Mencari, merunut, menyarikan informasi ilmiah dan non-ilmiah secara

    mandiri dan kritis.

    47 Beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi dan menangani berbagai kegiatan

    secara simultan pada berbagai kondisi.

    48 Memahami regulasi pangan pada tingkat nasional dan internasional yang

    berlaku.

    Capaian pembelajaran

  • No. Kode Mata Kuliah sks

    1 KIM292 Kimia Dasar 2

    2 PRK832 Prak Kimia 2

    3 KIM302 Kimia Organik 2

    4 KIM322 Kimia Fisik 2

    5 KIM052 Kimia Analitik 2

    6 PRK091 Prakt Kimia Analitik 1

    7 PAN272 Biologi dan Lingkungan 2

    8 PAN032 Mikrobiologi Pangan 2

    9 PRK481 Praktek Mikrobiologi Pangan 1

    10 FIS172 Fisika 2

    11 MAT233 Matematika 3

    12 MAT243 Kalkulus 3

    13 STA033 Statistika 3

    14 BHS072 Bahasa Inggris 2

    15 BHS052 Bahasa Inggris Profesi 2

    Jumlah 31

    Daftar mata kuliah prasyarat (dasar)

  • No. Kode Mata Kuliah Sks

    1 BHS022 Bahasa Indonesia 2

    2DUM032 Pendidikan Kewarganegaraan

    (Kewiraan)2

    3 DUM Agama 2

    4 TGA063 Praktek Lapangan 3

    5 TGA021 Seminar 1

    6 TGA136 Skripsi 6

    Jumlah 16

    Daftar mata kuliah wajib diknas

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*)

    SKSWajib Pilihan

    1

    DUM012 Pancasila √ 2

    DUM032Pendidikan Kewarganegaraan

    √ 2

    DUM Agama √ 2PAR533 Dasar Pariwisata √ 3KIM292 Kimia Dasar √ 2PRK832 Prak. Kimia √ 2

    PNG952Pengantar Teknologi Pangan

    √ 2

    MAT233 Matematika √ 3

    PNG033Pengetahuan Bahan Pangan

    √ 3

    Jumlah 21

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    2

    KIM322 Kimia Fisik √ 2

    KIM302 Kimia Organik √ 2

    EKO662 Pengantar Ilmu Ekonomi √ 2

    PAN012Teknologi Pengolahan

    Pangan Nabati√ 2

    KIM052 Kimia Analitik √ 2

    PRK091 Prak. Kimia Analitik √ 1

    FIS172 Fisika √ 2

    MAT243 Kalkulus √ 3

    PAN272 Biologi dan Lingkungan √ 2

    IND292 Sosiologi Industri √ 2

    Jumlah 20

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    3

    PNG053 Biokimia Pangan √ 3

    MAN302Manajemen Perusahaan

    Industri√ 2

    PAN022Teknologi Pengolahan

    Pangan Hewani√ 2

    STA033 Statistika √ 3

    PAN032 Mikrobiologi Pangan √ 2

    KIM193 Kimia Pangan √ 3

    PRK481 Prak. Mikrobiologi Pangan √ 1

    Mata Kuliah Pilihan 1 √ 2

    Mata Kuliah Pilihan 2 √ 2

    Mata Kuliah Pilihan 3 √ 2

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    4

    PNG262Mikrobiologi Pengolahan

    Pangan√ 2

    PRK311Prak. Mikrobiologi

    Pengolahan Pangan√ 1

    PAN043Satuan Operasi dan Mesin

    Industri Pangan√ 3

    PRK762Prak. Rekayasa dan Proses

    Pangan√ 2

    IND073 Statistik Industri √ 3

    PNG063 Ilmu Gizi √ 3

    EKO032 Ekonomi Teknik √ 2

    PAN062 Penilaian Makanan Inderawi √ 2

    Mata Kuliah Pilihan 4 √ 2

    Mata Kuliah Pilihan 5 √ 2

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    5

    BHS022 Bahasa Indonesia √ 2

    BHS032 Bahasa Inggris √ 2

    USH042 Kewirausahaan √ 3

    PAN052 Sanitasi & Keamanan Pangan √ 2

    PNG043 Prinsip Teknik Pangan √ 3

    RIS373 Riset Operasional √ 3

    KMP253Aplikasi Komputer untuk

    Analisis Data√ 3

    PRK852Prak. Satuan Operasi dan

    Keteknikan Pangan√ 2

    Jumlah 20

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    6

    BHS512 Bahasa Inggris Profesi √ 2

    PNG662 Analisis Pangan √ 2

    PAN072Pengembangan Produk

    Pangan√ 2

    PAN083Tek. Pengemasan dan

    Penyimpanan Pangan√ 3

    PNG122 Pengawasan Mutu Pangan √ 2

    RIS413 Metode Penelitian √ 3

    PAN092 Sistem Jaminan Halal √ 2

    PRK782Prak. Pengawasan Mutu dan

    Analisis Pangan√ 2

    IND303Tata Letak dan Penanganan

    Industri Pangan √ 3

    Jumlah 21

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    7

    TGA063 Praktek Lapangan √ 3

    PAN102Evaluasi Gizi dalam

    Pengolahan Pangan√ 2

    PRK792

    Prak. Pengembangan

    Produk dan Kewirausahaan

    Pangan

    √ 2

    PRK862Prak. Sanitasi dan

    Keamanan Pangan√ 2

    PNG812 Legislasi Pangan √ 2

    TGA021 Seminar √ 1

    Jumlah 12

  • Distribusi Mata Kuliah

    Semester

    Kode MK

    Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan8 TGA136 Skripsi √ 6

    Jumlah 6

  • Daftar Mata Kuliah Pilihan

    No Kode Mata Kuliah Pilihan Sks Semester1. PAN202 Teknologi Hasil Perkebunan 2 32. PNG192 Manajemen Industri Pelayanan Makanan 2 33. PNG893 Teknologi Industri Jasa Boga 2 34. PRK811 Prak. Teknologi Industri Jasa Boga 1 35. PAN292 Teknologi Pengolahan Roti dan Biskuit 2 36. PAN282 Pangan Fungsional 2 47. PNG182 Pemasaran Produk Industri Pangan 2 48. PNG992 Bioteknologi Pangan 2 49. PAN262 Bahan Tambahan Pangan 2 4

    10. PAN152 Teknologi Pengolahan Susu 2 411. PNG903 Pengolahan Makanan Eksperimental 2 512. PRK891 Prak. Pengolahan Makanan Eksperimental 1 513. IND322 Teknologi Rempah dan Minyak Atsiri 2 514. PAN182 Teknologi Pengolahan Hasil Laut 2 515. PAN242 Teknologi Pengolahan Pati 2 616. PAN122 Teknologi Pengolahan Lemak dan Minyak 2 617. PAN132 Pengantar Nanoteknologi Pangan 2 618. PAN142 Teknologi Emulsi 2 619. KMN372 Etika dan Komunikasi Bisnis 2 620. PAN303 Pengolahan Limbah Industri Pangan 3 621 PAN192 Teknologi Enzim 2 6

    Jumlah 41

  • MK wajib prasyarat 31MK wajib diknas 16MK wajib jurusan 87Jumlah 134MK pilihan 10Jumlah Total 144

  • PERSYARATAN MENGAJUKANUjian PRAKTEK LAPANGAN

    1. Lulus 110 sks pada saat pelaksanaan PL2. Mengajukan surat permohonan ke Industri

    pangan minimal 6 bulan ( 1 semester) sebelum waktu praktek lapangan

    3. Mengajukan surat permohonan pembimbing PL SEBELUM pelaksanaan PL

    4. Melakukan pembimbingan selama pelaksanaan PL

    5. Laporan disetujui pembimbing6. Memenuhi peraturan administrasi

  • PERSYARATAN MENGAJUKANSeminar usulan Penelitian

    1. Lulus 120 sks pada saat pengajuan judul penelitian2. Telah mengambil MK Metode Penelitian3. Mengajukan surat permohonan judul dan

    pembimbing skripsi4. Melakukan pembimbingan selama penyusunan UP5. UP disetujui pembimbing6. Telah dan mengikuti seminar usulan penelitian

    minimal 3 kali7. Telah mengikuti kegiatan kemahasiswaan

    (PESTAKES)8. Memenuhi peraturan administrasi

  • PERSYARATAN MENGAJUKANSidang skripsi

    1. Lulus semua MK wajib prasyarat, diknas, jurusan, pilihan

    2. SKS lulus tidak kurang dari 144 sks3. Melakukan pembimbingan minimal 8 kali4. Draf disetujui pembimbing5. Telah menghadiri dan mengikuti seminar usulan

    penelitian minimal 6 (enam) kali6. Memenuhi peraturan administrasi

  • catatan1. Perbaikan penyetaraan hanya dapat dilakukan

    pada semester pertama2. Tidak ada penghapusan mata kuliah yang sudah

    diambil

  • Surat Keterangan Pendamping Ijazah(SKPI)• Pelengkap ijazah yang menerangkan capaian

    pembelajaran dan prestasi dari pemegang Ijazah selama masa studi

    • Sertifikat-sertifikat, kursus-kursus, kegiatan kemahasiswaan, lomba, dll

    SELAMAT MENJADI MAHASISWA USAHID

  • Penjelasan perkuliahan (reg & eks)

    M. Fajri Romadhan. S.Si, M.Si(Koord. Kelas Ekstensi)

  • AKA Bogor

  • Semester I

    1Pancasila 2 Pancasila 2

    2Kewarganegaraan 2 Kewarganegaraan 2

    3 Dasar Pariwisata 3

    4Agama 2 Agama 2

    5Kimia Dasar I dan II 2 Kimia Dasar 2

    6Prak. Dasar Kerja Lab. 2 Prak. Kimia 2

    7 Pengantar Teknologi Pangan 2

    8Matematika 3 Matematika 3

    9 Pengetahuan Bahan Pangan 3

    Semester II

    1Kimia Fisika 1 dan 2 3 Kimia Fisik 2

    2Kimia Organik 1 dan 22+2

    Kimia Organik 2

    3 Pengantar Ilmu Ekonomi 2

    4Teknologi Pengolahan Pangan

    Nabati2

    5Analisis Jenis 2 Kimia Analitik 2

    6Prak. Analisis Jenis 1 Prak. Kimia Analitik 1

    7Fisika 1 dan 22+2

    Fisika 2

    8 Kalkulus 3

    9 Biologi dan Lingkungan 2

    10Prak. Manajemen Supervisi 1

    Manajemen Perusahaan Industri 2

    Semester III

    1 Biokimia Pangan 3

    2 Sosiologi Industri 2

    3Teknologi Pengolahan Pangan

    Hewani2

    4 Statistika 3

    5Mikrobiologi 2 Mikrobiologi Pangan 2

    6Kimia Pangan + Prak.2+1

    Kimia Pangan 3

    7Prak. Analisis Mikrobiologi 1

    Prak. Mikrobiologi Pangan 1

    8Etika Profesi 1Etika dan Komunikasi Bisnis (MK

    Pil.1)2

    9Prak.Tekn.Peng.Limbah.Industri 2

    Pengolahan Limbah Industri

    Pangan (MK Pil. 2)2

    10 2

    Semester IVMikrobiologi Pengolahan Pangan 2

    Prak. Mikrobiologi Pengolahan Pangan 1

    Satuan Operasi dan Mesin Industri

    Pangan3

    Prak. Rekayasa dan Proses Pangan 2

    Statistik Industri 3

    Ilmu Gizi 3

    Ekonomi Teknik 2

    Penilaian Makanan Inderawi 2

    Mata Kuliah Pilihan 3 2

    Mata Kuliah Pilihan 4 2

    Semester VBahasa Indonesia 2 Bahasa Indonesia 2

    Bahasa Inggris I 1 Bahasa Inggris 2

    Kewirausahaan dan Prak. 1+1 Kewirausahaan 3

    LK3 dan HACCP 1+1 Sanitasi & Keamanan Pangan 2Prinsip Teknik Pangan 3

    Riset Operasional 3

    Val. Met. Uji +Anal. Farmasi 1+2

    Aplikasi Komputer untuk Analisis Data 3

    Prak. Satuan Operasi dan Keteknikan

    Pangan2

    Mata Kuliah Pilihan 5 2

    Semester VIBahasa Inggris II 1 Bahasa Inggris Profesi 2

    Analisis Spetro&Kromatografi 2+2

    Analisis Pangan 2

    Pengembangan Produk Pangan 2

    Tek. Pengemasan dan Penyimpanan

    Pangan3

    Jaminan Mutu Analisis 1 Pengawasan Mutu Pangan 2Metode Penelitian 3

    Sistem Jaminan Halal 2

    Prak. Spektro&Kromatografi 1+2

    Prak. Pengawasan Mutu dan Analisis

    Pangan2

    Tata Letak dan Penanganan Industri

    Pangan 3

    Semester VIIPraktek Kerja Lapangan 3 Praktek Lapangan 3

    Evaluasi Gizi dalam Pengolahan Pangan 2

  • AKA IPB

  • NoMata Kuliah dari PT

    AsalSKS Nilai Mata Kuliah yang Disetarakan SKS Nilai

    AKA IPB

    Semester I

    1Pendikan pancasila 1 Pancasila 2

    2Kewarganegaraan 2 Kewarganegaraan 2

    3Agama 2 Agama 2

    4 Dasar Pariwisata 3

    5Kimia Dasar 2 Kimia Dasar 2

    6Prak. Kimia Dasar 1 Prak. Kimia 2

    7 Pengantar Teknologi Pangan 2

    8Matematika 3 Matematika 3

    9 Pengetahuan Bahan Pangan 3

    Semester II

    1Kimia Fisik 4 Kimia Fisik 2

    2Kimia Organik 4 Kimia Organik 2

    3 Pengantar Ilmu Ekonomi 2

    4Teknologi Pengolahan Pangan

    Nabati2

    5Kimia Analitik Dasar 2 Kimia Analitik 2

    6Prak. Kimia Analitik Dasar 2

    Prak. Kimia Analitik 1

    7Fisika 3 Fisika 2

    8 Kalkulus 3

    9Biologi 3 Biologi dan Lingkungan 2

    10 Manajemen Perusahaan Industri 2

    Semester III

    1Biokimia 3 Biokimia Pangan 3

    2 Sosiologi Industri 2

    3Teknologi Pengolahan Pangan

    Hewani2

    4Statistika Utk Kimia Analitik 2

    Statistika 3

    5Mikrobiologi 2 Mikrobiologi Pangan 2

    6Kimia Bahan Alam 4 Kimia Pangan 3

    7Mikrobiologi (Praktikum) 2

    Prak. Mikrobiologi Pangan 1

    8 Mata Kuliah Pilihan 1 2

    9 Mata Kuliah Pilihan 2 2

    10 2

    Semester IV1 Mikrobiologi Pengolahan Pangan 2

    2 Prak. Mikrobiologi Pengolahan Pangan 1

    3Unit Operasi+PgoperasianAlat 2+2

    Satuan Operasi dan Mesin Industri Pangan 3

    4 Prak. Rekayasa dan Proses Pangan 25 Statistik Industri 36 Ilmu Gizi 37 Ekonomi Teknik 28 Penilaian Makanan Inderawi 29 Mata Kuliah Pilihan 3 2

    10 Mata Kuliah Pilihan 4 2Semester V

    1Bahasa Indonesia 3 Bahasa Indonesia 22Bahasa Inggris 3 Bahasa Inggris 23Kewirausahaan 3 Kewirausahaan 34Kimia Lingkungan 3 Sanitasi & Keamanan Pangan 25 Prinsip Teknik Pangan 36 Riset Operasional 3

    7Aplikasi Komputer 3 Aplikasi Komputer untuk Analisis Data 3

    8Prak. Satuan Operasi dan Keteknikan

    Pangan2

    9Semester VI

    1 Bahasa Inggris Profesi 22Analisis Pangan 3 Analisis Pangan 23 Pengembangan Produk Pangan 2

    4Tek. Pengemasan dan Penyimpanan

    Pangan3

    5Standarisasi&Manaj.Mutu Ind 3

    Pengawasan Mutu Pangan 2

    6 Metode Penelitian 37 Sistem Jaminan Halal 2

    8Prak. Spektroskopi & Kromat 2+2

    Prak. Pengawasan Mutu dan Analisis

    Pangan2

    9Tata Letak dan Penanganan Industri

    Pangan 3

    Semester VII1Praktek Lapangan 6 Praktek Lapangan 3

    2Evaluasi Gizi dalam Pengolahan Pangan 2

    3Prak. Pengembangan Produk dan

    Kewirausahaan Pangan2

    4 Prak. Sanitasi dan Keamanan Pangan 25 Legislasi Pangan 26 Seminar 1

  • SJMP IPB

  • No Mata Kuliah dari PT Asal SKS Nilai Mata Kuliah yang Disetarakan SKSNila

    i

    SJMP IPB

    Semester I

    1 Pendidikan Pancasila 1 Pancasila 2

    2 Kewarganegaraan 2 Kewarganegaraan 2

    3 Pendidikan Agama 2 Agama 2

    4 Dasar Pariwisata 3

    5 Kimia Dasar 1 Kimia Dasar 2

    6 Kimia Dasar (Prak) 2 Prak. Kimia 2

    7Pengantar Teknologi Pangan 2

    Pengantar Teknologi Pangan 2

    8 Matematika 3

    9Tekn. Pengol. Nabati&Hewani 1+1

    Pengetahuan Bahan Pangan 3

    Semester II

    1 Kimia Fisik 22 Kimia Organik 23 Pengantar Ilmu Ekonomi 2

    4Tekn. Pengol. Pangan Nabati 2

    Teknologi Pengolahan Pangan Nabati 2

    5Analisis Mutu Kimiawi Pngn. 2

    Kimia Analitik 2

    6Analss Mutu Kimiawi Pngn(Pr) 2

    Prak. Kimia Analitik 1

    7 Fisika 3 Fisika 2

    8 Kalkulus 3

    9 Biologi 3 Biologi dan Lingkungan 2

    10Perencanaan Prod. Di Ind Pgan 3

    Manajemen Perusahaan Industri 2

    Semester III

    1 Biokimia Pangan 32 Sosiologi Industri 2

    3Tekn. Pengol. Pangan Hewani 2

    Teknologi Pengolahan Pangan Hewani 2

    4 Metode Pelaporan 2 Statistika 3

    5 Mikrobiologi Pangan 3 Mikrobiologi Pangan 2

    6 Kimia Pangan 3 Kimia Pangan 3

    7Analisis Mutu Mikro. Pangan 2

    Prak. Mikrobiologi Pangan 1

    8 Pemasaran&Riset Pasar 3Pemasaran Produk Industri Pangan (MK

    Pil.1)2

    9Tek. Suplementasi&Fortifikasi 2

    Bahan Tambahan Makanan (MK Pil 2) 2

    10

    Semester IV1Teknik Fermentasi 1 Mikrobiologi Pengolahan Pangan 2

    2Tek. Fermentasi (Prak) 2 Prak. Mikrobiologi Pengolahan Pangan 1

    3Pengel. Proses&Peralatan 3 Satuan Operasi dan Mesin Industri Pangan 3

    4Prak. TPP Nabati dan Hewani 1&1

    Prak. Rekayasa dan Proses Pangan 2

    5Pengelolaan. Data Mutu Pgn 3

    Statistik Industri 3

    6Pengantar Ilmu Gizi 3 Ilmu Gizi 3

    7Penyusunan Kelayakan Ind. 2 Ekonomi Teknik 2

    8Analisis Organoleptik 3 Penilaian Makanan Inderawi 2

    9Pengantar Agroindustri 2 Teknologi Hasil Perkebunan (MK Pil. 3) 2

    10PenangananLimbahIndustri Pn 3

    Pengelolaan Limbah Industri Pangan (MK

    Pil 4)2

    Semester V1Bahasa Indonesia 3 Bahasa Indonesia 22Bahasa Inggris 3 Bahasa Inggris 23Kewirausahaan 3 Kewirausahaan 34Sanitasi dan Higiene 3 Sanitasi & Keamanan Pangan 25 Prinsip Teknik Pangan 36 Riset Operasional 3

    7Aplikasi Komputer 3 Aplikasi Komputer untuk Analisis Data 3

    8Prak. Satuan Operasi dan Keteknikan

    Pangan2

    9 Mata Kuliah Pilihan 5 2Semester VI

    1 Bahasa Inggris Profesi 22 Analisis Pangan 2

    3Pengembgn&Pemasrn Prod Br.

    4 Pengembangan Produk Pangan 2

    4Pengemasan Pangan 3 Tek. Pengemasan dan Penyimpanan Pangan 3

    5Mutu Pangan 3 Pengawasan Mutu Pangan 26 Metode Penelitian 37 Sistem Jaminan Halal 2

    8Manajemen Lab. Mutu Pangan 3

    Prak. Pengawasan Mutu dan Analisis

    Pangan2

    9 Tata Letak dan Penanganan Industri Pangan 3

    Semester VII1TA 4 Praktek Lapangan 3

    2 Evaluasi Gizi dalam Pengolahan Pangan 2

    3Pngmbgn&Pemasrn Prd Br(prk) 2

    Prak. Pengembangan Produk dan

    Kewirausahaan Pangan2

    4Aplikasi HACCP & Keamanan P 3

    Prak. Sanitasi dan Keamanan Pangan 2

    5 Legislasi Pangan 2

  • AnafarmaPOLTEKKES

    1

  • NoMata Kuliah dari PT

    AsalSKS

    Nilai Mata Kuliah yang Disetarakan SKS

    Nilai

    Analisa Farmasi dan Makanan

    Semester I

    1 Pancasila 2

    2Kewarganegaraan 2 Pendidikan Kewarganegaraan 2

    3Agama 2 Agama 2

    4 Dasar Pariwisata 3

    5Kimia Dasar 2 Kimia Dasar 2

    6Prak. Fitokimia 2 Prak. Kimia 2

    7 Pengantar Teknologi Pangan 2

    8 Matematika 3

    9 Pengetahuan Bahan Pangan 3

    Semester II

    1Kimia Fisika 2 Kimia Fisik 2

    2Kimia Organik 2 Kimia Organik 2

    3 Pengantar Ilmu Ekonomi 2

    4Teknologi Pengolahan Pangan

    Nabati2

    5Kimia Analitik 2 Kimia Analitik 2

    6Prak. Kimia Analitik 2 Prak. Kimia Analitik 1

    7Fisika Dasar 2 Fisika 2

    8 Kalkulus 3

    9Biologi Dasar 2 Biologi dan Lingkungan 2

    10 Manajemen Perusahaan Industri 2

    Semester III

    1 Biokimia Pangan 3

    2 Sosiologi Industri 2

    3Teknologi Pengolahan Pangan

    Hewani2

    4Statistika 2 Statistika 3

    5Mikrobiologi Dasar 2 Mikrobiologi Pangan 2

    6Analisa Makanan & MInuman 2

    Kimia Pangan 3

    7 Prak. Mikrobiologi Pangan 1

    8Fitokimia 2 Pangan Fungsional (MK Pil.1) 2

    9Analisa Obat Tradisional 2

    Teknologi Rempah & Minyak Atsiri

    (MK Pil. 2)2

    Semester IV

    1 Mikrobiologi Pengolahan Pangan 2

    2 Prak. Mikrobiologi Pengolahan Pangan 1

    3 Satuan Operasi dan Mesin Industri Pangan 3

    4 Prak. Rekayasa dan Proses Pangan 2

    5 Statistik Industri 3

    6 Ilmu Gizi 3

    7 Ekonomi Teknik 2

    8 Penilaian Makanan Inderawi 2

    9 Farmakognosi Teknologi Rempah dan Minyak Atsiri 2

    10 Mata Kuliah Pilihan 4 2

    Semester V

    1Bahasa Indonesia 2 Bahasa Indonesia 2

    2 Bahasa Inggris 2 Bahasa Inggris 2

    3 Kewirausahaan 2 Kewirausahaan 3

    4IKM dan Kesehatan Lingkungan 2

    Sanitasi & Keamanan Pangan 2

    5 Prinsip Teknik Pangan 3

    6 Riset Operasional 3

    7 Tekn. Komputasi Lab. 3 Aplikasi Komputer untuk Analisis Data 3

    8Prak. Satuan Operasi dan Keteknikan

    Pangan2

    9 Mata Kuliah Pilihan 6 2

    Semester VI

    1 Bahasa Inggris Profesi 2

    2Tek.Anal. Spektro&Kromatogrfi 2

    Analisis Pangan 2

    3 Pengembangan Produk Pangan 2

    4Tek. Pengemasan dan Penyimpanan

    Pangan3

    5 Sistem Pemastian Mutu 3 Pengawasan Mutu Pangan 2

    6 Metode Penelitian 3

    7 Sistem Jaminan Halal 2

    8Prak. Tek.An. Spektro.Kromatgr 2

    Prak. Pengawasan Mutu dan Analisis

    Pangan2

    9Tata Letak dan Penanganan Industri

    Pangan 3

    Semester VII

    1 Praktek Kerja Lapangan 5 Praktek Lapangan 3

    2 Evaluasi Gizi dalam Pengolahan Pangan 2

    3Prak. Pengembangan Produk dan

    Kewirausahaan Pangan2

    4 Prak. Sanitasi dan Keamanan Pangan 2

    5 Legislasi Pangan 2

    6 Seminar 1

    7

  • Anafarma POLTEKKES

    2

  • NoMata Kuliah dari PT

    AsalSKS

    Nilai Mata Kuliah yang Disetarakan SKS

    Nilai

    Analisa Farmasi dan Makanan

    Semester I

    1Pancasila 1 Pancasila 2

    2Kewarganegaraan 2 Pendidikan Kewarganegaraan 2

    3Agama 2 Agama 2

    4 Dasar Pariwisata 3

    5Kimia Dasar 2 Kimia Dasar 2

    6Prak. Fitokimia 2 Prak. Kimia 2

    7 Pengantar Teknologi Pangan 2

    8 Matematika 3

    9 Pengetahuan Bahan Pangan 3

    Semester II

    1 Kimia Fisik 2

    2Kimia Organik 2 Kimia Organik 2

    3 Pengantar Ilmu Ekonomi 2

    4 Teknologi Pengolahan Pangan Nabati 2

    5Kimia Analitik 1 2 Kimia Analitik 2

    6Prak. Kimia Analitik 1&2 2 Prak. Kimia Analitik 1

    7Tek. Analisa Fisika Dan elekro 2

    Fisika 2

    8 Kalkulus 3

    9 Biologi dan Lingkungan 2

    10 Manajemen Perusahaan Industri 2

    Semester III

    1 Biokimia Pangan 3

    2 Sosiologi Industri 2

    3Teknologi Pengolahan Pangan

    Hewani2

    4Met. Penelitian dan Statistik 2

    Statistika 3

    5Mikrobiologi Dasar 2 Mikrobiologi Pangan 2

    6Analisa Makanan & MInuman 2

    Kimia Pangan 3

    7Prak. Mikrobiologi 1&21+1

    Prak. Mikrobiologi Pangan 1

    8Fitokimia 2 Pangan Fungsional (MK Pil.1) 2

    9Analisa Obat Tradisional 2Teknologi Rempah & Minyak Atsiri

    (MK Pil. 2)2

    Semester IV1 Mikrobiologi Pengolahan Pangan 22 Prak. Mikrobiologi Pengolahan Pangan 1

    3Satuan Operasi dan Mesin Industri

    Pangan3

    4 Prak. Rekayasa dan Proses Pangan 25 Statistik Industri 36 Ilmu Gizi 37 Ekonomi Teknik 28 Penilaian Makanan Inderawi 2

    9Peng.Bahan dan Pengol.Limbah 3

    Pengelolaan Limbah Industri Pangan

    (MK Pil 3)2

    10 FarmakognosiTeknologi Rempah dan Minyak Atsiri

    (MK. Pil 4)2

    Semester V1 Bahasa Indonesia 2 Bahasa Indonesia 22 Bahasa Inggris 2 Bahasa Inggris 23 Kewirausahaan 3

    4Ilmu Kesehatan Masyarakat 1

    Sanitasi & Keamanan Pangan 2

    5 Prinsip Teknik Pangan 36 Riset Operasional 3

    7Tekn. Komputasi Lab. 3 Aplikasi Komputer untuk Analisis Data 3

    8Prak. Satuan Operasi dan Keteknikan

    Pangan2

    Semester VI1 Bahasa Inggris Profesi 2

    2Tek.Anal. Spektro&Kromatogrfi 2

    Analisis Pangan 2

    3 Pengembangan Produk Pangan 2

    4Tek. Pengemasan dan Penyimpanan

    Pangan3

    5 Sistem Pemastian Mutu 3 Pengawasan Mutu Pangan 26 Metode Penelitian 37 Sistem Jaminan Halal 2

    8Prak. Tek.An. Spektro.Kromatgr 2

    Prak. Pengawasan Mutu dan Analisis

    Pangan2

    9Tata Letak dan Penanganan Industri

    Pangan 3

    Semester VII1 Praktek Kerja Lapangan 5 Praktek Lapangan 3

    2 Evaluasi Gizi dalam Pengolahan Pangan 2

    3Prak. Pengembangan Produk dan

    Kewirausahaan Pangan2

    4Prak. Ilmu Kesehatan Masy. 1

    Prak. Sanitasi dan Keamanan Pangan 2

  • Mata Kuliah Wajib Semester GasalSemester 1

    Pancasila 2

    Kewarganegaraan 2

    Dasar Pariwisata 3

    Agama 2

    Kimia Dasar 2

    Prak. Kimia 2

    Pengantar Teknologi Pangan 2

    Matematika 3

    Pengetahuan Bahan Pangan 3

    Semester 3

    Biokimia Pangan 3

    Sosiologi Industri 2

    Teknologi Pengolahan Pangan Hewani 2

    Statistika 3

    Mikrobiologi Pangan 2

    Kimia Pangan 3

    Prak. Mikrobiologi Pangan 1

    (MK Pil.1) 2

    (MK Pil. 2) 2

    Semester 5

    Bahasa Indonesia 2

    Bahasa Inggris 2

    Kewirausahaan 3

    Sanitasi & Keamanan Pangan 2

    Prinsip Teknik Pangan 3

    Riset Operasional 3

    Aplikasi Komputer untuk Analisis Data 3

    Prak. Satuan Operasi dan Keteknikan Pangan 2

    Mata Kuliah Pilihan 5 2

    Semester 7

    Praktek Lapangan 3

    Evaluasi Gizi dalam Pengolahan Pangan 2

    Prak. Pengembangan Produk dan Kewirausahaan

    Pangan2

    Prak. Sanitasi dan Keamanan Pangan 2

    Legislasi Pangan 2

    Seminar 1

  • Mata Kuliah Wajib Semester GenapSemester 2

    Kimia Fisik 2

    Kimia Organik 2

    Pengantar Ilmu Ekonomi 2

    Teknologi Pengolahan Pangan Nabati 2

    Kimia Analitik 2

    Prak. Kimia Analitik 1

    Fisika 2

    Kalkulus 3

    Biologi dan Lingkungan 2

    Manajemen Perusahaan Industri 2

    Semester 4

    Mikrobiologi Pengolahan Pangan 2

    Prak. Mikrobiologi Pengolahan Pangan 1

    Satuan Operasi dan Mesin Industri Pangan 3

    Prak. Rekayasa dan Proses Pangan 2

    Statistik Industri 3

    Ilmu Gizi 3

    Ekonomi Teknik 2

    Penilaian Makanan Inderawi 2

    Mata Kuliah Pilihan 3 2

    Mata Kuliah Pilihan 4 2

    Semester 6

    Bahasa Inggris Profesi 2

    Analisis Pangan 2

    Pengembangan Produk Pangan 2

    Tek. Pengemasan dan Penyimpanan Pangan 3

    Pengawasan Mutu Pangan 2

    Metode Penelitian 3

    Sistem Jaminan Halal 2

    Prak. Pengawasan Mutu dan Analisis Pangan 2

    Tata Letak dan Penanganan Industri Pangan 3

  • Mata Kuliah PilihanNo Kode Mata Kuliah Pilihan Sks Semester

    1. PAN202 Teknologi Hasil Perkebunan 2 3

    2. PNG192 Manajemen Industri Pelayanan Makanan 2 3

    3. PNG893 Teknologi Industri Jasa Boga 2 3

    4. PRK811 Prak. Teknologi Industri Jasa Boga 1 3

    5. …………….. Teknologi Pengolahan Roti dan Biskuit 2 3

    6. PAN282 Pangan Fungsional 2 4

    7. PNG182 Pemasaran Produk Industri Pangan 2 4

    8. PNG992 Bioteknologi Pangan 2 4

    9. PAN262 Bahan Tambahan Pangan 2 4

    10. PAN152 Teknologi Pengolahan Susu 2 4

    11. …………… Pengolahan Makanan Eksperimental 2 5

    12. ……………. Prak. Pengolahan Makanan Eksperimental 1 5

    13. IND322 Teknologi Rempah dan Minyak Atsiri 2 5

    14. PAN182 Teknologi Pengolahan Hasil Laut 2 5

    15. PAN242 Teknologi Pengolahan Pati 2 6

    16. PAN122 Teknologi Pengolahan Lemak dan Minyak 2 6

    17. ……………. Pengantar Teknologi Nano Pangan 2 6

    18. PAN142 Teknologi Emulsi 2 6

    19. KMN372 Etika dan Komunikasi Bisnis 2 6

    20. ………….. Pengolahan Limbah Industri Pangan 3 6

    21 PAN192 Teknologi Enzim 2 6

    Jumlah 41

  • Waktu PerkuliahanREGULERSenin - Jumat (07.00- 17.00)

    EKSTENSIRabu - Jumat ( 17.00 – 22.00)Sabtu (07.00 – 21.10)

  • Hal-hal yang perlu diperhatikan1. OSMARU & PESTAKES Wajib Diikuti2. Prioritaskan ke mata kuliah wajib3. Mata kuliah pilihan ambil secukupnya4. PRAKTEK LAPANGAN (PL) >> menyelesaikan 110 SKS5. UJIAN PROPOSAL (UP) >> mengambil 120 SKS6. UP >> Wajib mengikuti minimal 3x UP kakak kelas7. Jumlah Total SKS minimal 144 SKS8. Nilai sudah masuk KOPERTIS tidak dapat diganti9. Nilai penyetaraan yang diakui minimal nilai C10. Tidak ada penghapusan mata kuliah yang telah diambil

  • Penjelasan LABORATORIUM

    FATEPAKESIntan Nurul Azni. SKM, M.Si

    (Koord. Laboratorium)

  • LABORATORIUM1. Lab. Pengolahan Pangan2. Lab. Biologi dan Mikrobiologi 3. Lab. Kimia dan Biokimia 4. Lab. Fisika dan Instrumen5. Lab. Penilaian Status Gizi

  • Mata Kuliah praktikum PRODI TP1. Kimia2. Mikrobiologi Pangan3. Mikrobiologi Pengolahan Pangan4. Kimia Analitik5. Satuan Operasi dan Keteknikan Pangan6. Pengembangan Produk dan Kewirausahaan

    Pangan7. Sanitasi dan Keamanan Pangan8. Pengawasan Mutu Pangan9. Rekayasa Produk Pangan

  • Mata Kuliah praktikum PRODI GIZI1. Kimia Dasar2. Ilmu Bahan Makanan3. Biokimia Gizi4. Metabolisme Gizi5. Gizi dalam Daur Kehidupan6. Kulinari7. Analisis Zat Gizi Pangan8. Gizi Olahraga

  • Mata Kuliah praktikum PRODI GIZI9. Penilaian Status Gizi10. Dietetika Penyakit Infeksi dan Defisiensi11. Pendidikan Gizi12. Metode Penelitian Gizi13. Epidemiologi Gizi14. Praktikum Dietetik Penyakit Degeneratif15. Konsultasi Gizi16. Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan

  • Instrumen Analisis

  • Instrumen Analisis

  • TATA CARA PEMINJAMAN LABORATORIUM

  • INKUBATOR BISNIS

  • INKUBATOR BISNIS

  • INKUBATOR BISNIS

  • INKUBATOR BISNIS

  • PROGRAM STUDI GIZI

    Presentasi OSMARURabu, 19 September 2018

    Fakultas Teknologi Pangan & KesehatanUniversitas Sahid Jakarta

  • 1. Visi dan Misi

    Visi : Program Studi Gizi yang unggul berbasis IPTEK giziyang bercirikan kepariwisataan dan kewirausahaan.

    Misi :• Menyelenggarakan tata kelola program studi yang baik.• Menyelenggarakan pendidikan tinggi gizi melalui

    sistem pembelajaran yang bermutu bercirikankepariwisataan dan kewirausahaan.

    • Menyelenggarakan penelitian gizi dan pengabdiankepada masyarakat yang bermutu bercirikankepariwisataan dan kewirausahaan.

  • • Mampu mengembangkan rencanabisnis

    • Melihat peluang di bidang gizi, pangan, dan kesehatan (pariwisata )

    Wirausahawan

    • Melakukan penelitian bidang gizidengan akurat

    • Menghasilkan hasil karya penelitian(jurnal, buku, dll)

    Peneliti

    • Mengerti teori dasar dan ilmu giziterkait (ilmu pangan, biomedik, humaniaora, dan manajemen)

    • Melakukan pelayanan konseling, edukasi gizi, dan dietetik u/ menanganimasalah gizi individu, kelompok, danmasyarakat

    Nutrisionis di Industri Pangan

    dan Kesehatan

    2. Kurikulum: Kompetensi LulusanProgram Studi Gizi

  • • Melakukan pengawasan mutumakanan (standar resep, standarmenu, keamanan, dan cita rasa)

    • menyelenggarakan makanan untukindustri pariwisata, catering, RS, LSM, kesehatan, dan public figure.

    Nutrisionis di Institusi Pelayanan Makanan

    Nutrisionis Rumah Sakit, Puskesmas,

    LSM Gizi dan Kesehatan • Mampu melakukan komunikasi efektif

    (pelayanan konseling, edukasi gizi, dandietetik) u/ menangani masalah giziindividu, kelompok, dan masyarakat

    Konsultan atlet, artis, dan public

    figure

    2. Kurikulum: Kompetensi LulusanProgram Studi Gizi

  • 2. Kurikulum: MatriksHubungan Kompetensi

    Sikap

    Pengabdianmasyarakat

    Kepekaan sosial

    Etika akademik

    Pengetahuan

    Paham teori & iptek gizi

    Komunikasikonseling gizi

    Pengelolaanpelayanan gizi

    KeterampilanUmum

    Bekerja mandiri

    Pengambilkeputusan dg

    tepat

    Bertanggungjawab dg tugas

    KeterampilanKhusus

    Penelitian dibidang gizi

    Jeli mengambilpeluang usaha

    bidang gizi

    Pengawasanmutu menu

  • 3. Mata Kuliah Program Studi Gizi

  • 3. Mata Kuliah Program Studi Gizi

  • 3. Mata Kuliah Program Studi Gizi

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata

    Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    III

    STA033 Statistika √ 3

    PAR533 Dasar Pariwisata √ 3

    PAT001 Patofisiologi Gizi √ 4

    TEK174 Pengantar Teknologi Pangan √ 2

    GIZ005 Metabolisme Gizi √ 3

    Praktikum Metabolisme Gizi √ 2

    GIZ007 Gizi dalam Daur Kehidupan √ 3

    Praktikum Gizi dalam Daur Kehidupan √ 1

    Mata Kuliah Pilihan Umum (I) √ 2

    Jumlah 23

  • 3. Mata Kuliah Program Studi Gizi

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata

    Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    IV

    GIZ013 Kulinari √ 3

    PRK905 Praktikum Kulinari √ 2

    GIZ009 Penilaian Status Gizi √ 3

    PRK906 Praktikum Penilaian Status Gizi √ 1

    PNG662 Analisis Zat Gizi Pangan √ 3

    PRK908 Praktikum Analisis Zat Gizi √ 2

    GIZ017 Gizi Olahraga √ 2

    Praktikum Gizi Olahraga √ 1

    Mata Kuliah Pilihan Umum (II) √ 2

    USH063 Dasar Kewirausahaan √ 2

    Jumlah 21

  • 3. Mata Kuliah Program Studi Gizi

    Semester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata

    Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    V

    GIZ010 Dietetika Penyakit Infeksi dan Defisiensi √ 2

    Praktikum Dietetika Penyakit Infeksi dan

    Defisiensi √ 1

    GIZ014 Pendidikan Gizi √ 2

    Praktikum Pendidikan Gizi √ 1

    GIZ022 Metode Penelitian Gizi √ 3

    Praktikum Metode Penelitian Gizi √ 1

    GIZ016 Epidemiologi Gizi √ 2

    Praktikum Epidemiologi Gizi √ 1

    PAN074 Penilaian Konsumsi Pangan √ 2

    Praktikum Konsumsi Pangan √ 1

    Mata Kuliah Pilihan Umum (I) (3-5) √ 6

    Jumlah 22

  • 3. Mata Kuliah Program Studi GiziSemester Kode MK Nama Mata Kuliah

    Jenis Mata

    Kuliah*) SKS

    Wajib Pilihan

    VI

    GIZ011 Dietetika Penyakit Tidak Menular √ 2

    Praktikum Dietetika Penyakit Tidak Menular √ 1

    GIZ027 Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan √ 3

    Praktikum Manajemen Sistem

    Penyelenggaraan Makanan √ 2

    GIZ018 Konsultasi Gizi √ 2

    Praktikum Konsultasi Gizi √ 1

    Mata Kuliah Pilihan Peminatan (1-6) √ 12

    Jumlah 23

    VII

    PRK909 Praktek Kerja Dietetik √ 3

    PRK910 Praktek Kerja Masyarakat √ 3

    PRK911 Praktek Kerja Manajemen Gizi √ 2

    Jumlah 8

    VIII TGA022/

    TGA137 Skripsi (Seminar) √ 6

    Jumlah 6

    TOTAL 144

  • 3. Mata Kuliah Program Studi Gizi

  • Jumlah SKS lulus minimal : 144 sks- Jumlah mata kuliah wajib 46 (122 sks)- Jumlah mata kuliah pilihan 11 (22 sks)Jumlah SKS lulus maksimal : 150 sksJumlah SKS per semester : 20 – 22 sks

    3. Mata Kuliah: Total SKS

  • 4. Kegiatan

    Luring

    (Offline)

    KonsultasiGizi

    Seminar Pelatihan

    Daring

    (Online)

    Media Sosial

    Radio

  • 4. Kegiatan : Luring (Offline)

  • 4. Kegiatan : Daring (Online)

  • 5. Profil Dosen

  • Name : Dr. Dadi Hidayat Maskar ST, MScAddress : Sentul, BogorReligion : IslamEducation :S1, Food thecnology Sahid University of JakartaS2, Community Nutrition SEAMEO RECFON UIS3, Human Nutrition Bogor Agricultural University

    Expertises : Clinical Nutrition, Food Product Development, Nutrients Analysis

    Experiences :Researcher Staff SEAMEO RCCN UIFood Safety & Hygiene AuditorConsultant Soyfood Program Indonesia USSECGeneral Secretary of Forum Tempe IndonesiaFood Safety TrainerDirectorr Rumah Tempe IndonesiaCo-Founder & CEO PT Sprim IndonesiaCo-Founder & CEO PT Dhimas Joudan Janai

  • Name : Febry Harisa Surbakti SSi, MSiAddress : Jatiasih, BekasiReligion : Islam

    Education :S1 Biology State University of MedanS2 Nutrition Bogor Agricultural University

    Expertises : Human Biology Culinary Nutrition, Product Development, Human Nutrition, Nutrition Education

    Experiences:- Research Assistant at State

    University of Medan- Research Assistant at Balai Riset dan

    Standarisasi Medan- RnD at fertilizer and oil palm

    companies

  • Name : Khoirul Anwar, SGz, MSiAddress : Tanjung Barat, JakselReligion : IslamEducation :S1, Nutrition, Bogor Agricultural UniversityS2, Nutrition, Bogor Agricultural University

    Expertises : Culinary Nutrition, Food Service Management, Human Nutrition, Nutrition Education

    Experiences :• The best poster presentation • Exchange Student in Chulalongkorn

    University, Thailand• Nutrition consultant • 2nd Winner Cooking competition • Finalist of Biology, National Olimpiade

    Books :• Healthy Cooking with Oats, recipes from

    Southeast Asia• Mitos dan Fakta Sarapan disertai Resep

    Pilihan Sarapan Sehat

  • Name : Megah Stefani, SGz, MSiAddress : Bintaro, Tangerang SelatanReligion : KatolikEducation : S1, Nutrition, Bogor Agricultural UniversityS2, Nutrition, Bogor Agricultural University

    Expertises : Community Nutrition, Life Cycle Nutrition, Nutrition Education, Sport Nutrition

    Experiences :• Nutrition consultant • Oral presenter on International

    Conference on Quality Improvement and Development of Food Product (QID)

    • Oral presenter on International Symposium on Food and Nutrition for Sustainable Health and Well-Being (ISFAN)

    Achievements:• Fresh graduate's scholarship for Master

    degree at IPB • 3rd winner OSN (Olimpiade Sains

    Nasional) for teacher

  • Name : Nindy Sabrina, S.Gz, M.Sc.Address : Tebet, JakselReligion : IslamEducation :S1, Nutrition and Health Sciences, Medical Faculty, Brawijaya University S2, Nutrition and Health Sciences, Taipei Medical University

    Expertises : Clinical Nutrition, Nutrition Data Analysis, Human Nutrition

    Experiences :• Research Assistant at Nutirition Department

    Brawijaya University• International Conference “Nutrition and

    Food Sciences” in Osaka, Japan• Taipei Medical University scholarship

    awardee Education Tutor of IPIT (Indonesian migrant workers in Taiwan)

  • Name : Wardina Humayrah, SGz, MSiAddress : Citayam, Tajurhalang, BogorReligion : IslamEducation :S1 : Nutrition, Bogor Agricultural UniversityS2 : Nutrition, Bogor Agricultural University

    Expertises : Food and Nutrition Data, Statistics for Nutrition & Health, Online-Based Nutrition Education

    Experiences :• Awardee LPDP Scholarship•Wellness Nutritionist Oriflame Indonesia•Category Food Manager PT Carrefour Indonesia•Marketing Spv. Nestle Nutrition PT Nestle Indonesia

    Achievements :•Indonesian Representative of IUNS Workshop on Capacity and Leadership Development in Nutritional Sciences, Shinjuku, Japan•Third Place Winner in The Scientific Writing Competition for Agricultural Sustainability

  • TUGAS

  • TUGas FATEPAKES

    1. Sebutkan Visi dan Misi FATEPAKES USAHID?

    2. Jelaskan bagaimana proses pembelajaran di

    FATEPAKES USAHID?

    3. Gambarkan struktur organisasi FATEPAKES USAHID?

  • TUGas prodi teknologi pangan1. Sebutkan Visi dan Misi Program Studi Teknologi

    Pangan FATEPAKES USAHID?2. Sebutkan profil lulusan Program Studi Teknologi

    Pangan FATEPAKES USAHID?3. Sebutkan 5 mata kuliah Program Studi Teknologi

    Pangan berpraktikum?4. Sebutkan 5 mata kuliah semester 1 Program Studi

    Teknologi Pangan FATEPAKES?

  • Pertanyaan Penugasan OSMARU Prodi Gizi:

    1. Sebutkan Visi dan Misi Program Studi Gizi FATEPAKES?2. Sebutkan kompetensi lulusan Program Studi GiziFATEPAKES?3. Apa saja yang termasuk ke dalam matriks hubungankompetensi Program Studi Gizi FATEPAKES, dan beri contoh?4. Sebutkan 5 mata kuliah wajib Program Studi GiziFATEPAKES?5. Sebutkan 5 mata kuliah pilihan Program Studi GiziFATEPAKES?6. Sebutkan 6 nama dosen Program Studi Gizi FATEPAKES beserta profilnya?

    Catatan: Jawaban tidak boleh diketik dan wajib ditulistangan di kertas folio bergaris maksimal 1 lembar (rangkap)

  • TERIMA KASIHSELAMAT DATANG DI FAKULTAS TEKNOLOGI PANGAN DAN KESEHATANUNIVERSITAS SAHID JAKARTA