Top Banner
1 DISCLAIMER This report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buy or sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts any responsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remaining unchanged after the issue thereof. NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART Sinyal teknikal masih mengkonfirmasikan posiitif bagi IHSG dalam pekan ini. Indikator MACD dan Stochastic mengisyaratkan upside bagi IHSG. Indikasi positif bagi IHSG juga terkonfirmasikan dari lagging indikator baik MA5 dan MA20. Demikian dengan Bollinger band indeks berada di area upper band, dengan sinyal positif.... JAKARTA INDICES STATISTICS CLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn) IHSG 4853.922 +20.697 4,344.13 4,560.01 LQ-45 830.941 +3.383 1,245.48 3,349.85 MARKET REVIEW MARKET VIEW Tren inflasi yang rendah berlanjut hingga Mei 2016. Namun demikian, rendahnya inflasi yang rendah di dua bulan pada kuartal kedua tahun ini perlu diwaspadai. Hasil survei pemantauan harga pekan ketiga Mei 2016 oleh Bank Indonesia (BI) menunjukkan inflasi tahunan 3,3%. Meski tercatat inflasi, angka tersebut tergolong rendah dibandingkan dengan tren inflasimenjelang puasa pada lima tahun sebelumnya. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) lima tahun ke belakang, rata-rata laju inflasi menjelang puasa berada di atas 0,5%. Inflasi Juni 2015 0,54%, inflasi Juni 2014 0,43%, inflasi Juni 2013 1,03%, inflasi Juli 2012 0,7%, dan inflasi Juli 2011 0,67%.&P masih belum memberikan peringkat investment grade ke Indonesia. Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan indeks harga konsumen (IHK) Mei 2016 mengalami inflasi sebesar 0,24% dibandingkan bulan sebelumnya. inflasi ini lebih rendah dibandingkan inflasi Mei 2015 yang sebesar 0,5%. Dengan demikian, inflasi tahun kalender 2016 sebesar 0,4%. Sementara itu inflasi Mei 2016 (YoY) mencapai 3,33%. Pada Mei 2016, inflasi komponen inti 0,23% dengan inflasi tahunan 3,41%. Kemudian, inflasi komponen harga yang diatur pemerintah sebesar 0,27% dengan masih mengalami deflasi secara tahunan yaitu 0,95%. Sementara itu, inflasi komponen harga yang bergejolak sebesar 0,32% dengan inflasi tahunan cukup tinggi sebesar 8,15%. Kepala BPS mengatakan, inflasi yang Mei 2016 menunjukkan daya beli masyarakat masih terjaga sebab tren deflasi sejak awal tahun tidak berlanjut hingga bulan Mei. Sementara itu, lembaga pemeringkat utang internasional, S&P ini tetap mempertahankan rating utang Indonesia di level BB+ untuk jangka panjang dan B untuk jangka pendek. S&P mempertahankan peringkat BB+ dengan prospek positif, dengan alasan, kerangka fiskal Indonesia membaik, namun kinerja fiskal belum membaik karena permasalahan struktural. Namun, peringkat Indonesia dalam 12 bulan ke depan dimungkinkan naik ke level investment grade bila Pemerintah Indonesia mampu memperbaiki kerangka fiskal, menggenjot belanja yang berkualitas, dan menurunkan defisit anggaran. S&P melihat, secara makro Indonesia telah menerapkan reformasi struktural melalui pengalihan subsidi BBM ke sektor produktif, seperti infrastruktur. Indonesia juga memperbaiki iklim investasi, mempercepat perizinan usaha, dan memberikan insentif kepada investor yang mau menanamkan investasi. Pekan lalu, IHSG ditutup di level 4.853,92. Ekspektasi kenaikan suku bunga the Fed terus bergulir, artinya memberikan opini kuat ke pasar. Presiden the Fed bagian Chicago, Charles Evans pada akhir pekan lalu mengatakan bahwa kenaikan suku bunga akan masuk akal jika ditunda hingga laju inflasi inti mencapai target sebesar 2%. Jika proyeksi laju inflasi berjalan mulus, kebijakan tersebut akan bertahan hingga tahun 2018. Evans mengatakan bahwa tidak sepenuhnya menyarankan untuk menahan tingkat suku bunga terlalu lama, dan kebijakan yang tepat dua kali kenaikan hingga akhir tahun ini. Hal tersebut sesuai dengan proyeksi sebagian besar anggota the Fed di bulan Maret,dalam proyeksi publik. Namun gagasan untuk mempertahankan suku bunga hingga laju inflasi mencapai 2% juga menjadi opsi kebijakan yang menarik. Evans memperkirakan tidak akan melihat laju inflasi mencapai 2% hingga 3 tahun kedepan. Selain itu, diprediksikan laju inflasi inti akan berada pada 1.6% hingga akhir tahun ini. Sementara itu, berkenaan dengan referendum keanggotaan Inggris di dalam Uni Eropa tetap menjadi perhatatian pasar karena dikhawatirkan dapat menekan jumlah usaha baru dan perekrutan. Sedangkan data ekonomi Inggris, menunjukan laju aktivitas sektor jasa Inggris kembali berakselarasi di bulan Mei setelah melambat ke level rendah dalam tiga tahun di bulan April. Indeks aktivitas sektor jasa oleh Markit naik menjadi 53.5 di bulan Mei dari 52.3 di bulan April. Angka tersebut lebih tinggi dari estimasi ekonom pada 52.5 namun masih merupakan salah satu hasil paling rendah untuk sektor jasa dalam 3 tahun, menurut Markit. Secara keseluruhan, perekonomian Inggris akan bertumbuh sebesar 0.2% di kuartal kedua, lebih kuat dari outlook sebulan lalu namun masih melambat dari laju pertumbuhan sebesar 0.4% di kuartal I 2016, menurut Markit. Sentimen pasar juga akan dipengaruhi oleh hasil dari pertemuan Para anggota Organisasi Negara-Negara Pengekspor Minyak (OPEC) yang kembali gagal mencapai suatu kesepakatan untuk membatasi produksi minyak dalam upaya menaikkan harga. Perselisihan antara dua produsen utama minyak, Arab Saudi dan Iran, menggalkan upaya mencapai kesepakatan. Iran bersikeras menaikkan produksi untuk mendapatkan kembali pangsa pasar yang hilang selama bertahun-tahun sanksi, Namun, harga minyak mentah hanya turun tipis perdagangan di Asia hari pada akhir pekan lalu. Penurunan terbatas dari harga minyak, dikarenakan permintaan yang kuat di Asia tercermin oleh lonjakan margin penyulingan terutama untuk diesel dan bahan bakar jet. Keseluruhan margin penyulingan Asia belum dilakukan dengan baik tahun ini, karena kelebihan pasokan produksi dan naiknya harga minyak mentah, tetapi keuntungan produksi diesel dan bahan bakar jet telah melonjak. Ditengah menantikan ketidakpastian pertemuan, the Fed, IHSG akan terbawa pola dari pergerakan fluktuasi indeks global dalam pekan ini. WEEKLY REPORT 06 Juni 2016 PGAS selesaikan pipa gas Mojokerto-Jombang INDF ekspansi Rp7,6 triliun RUPS INDF setuju bagi dividen tahun 2015 Rp 168/saham RUPS ICBP setuju bagi dividen tahun 2015 Rp 256/saham PTSP anggarkan capex tahun 2016 sebesar Rp 32,5 miliar LPPF buka gerai baru di Sunrise Mall Mojokerto Harga rights issue ACST Rp 3.000/saham WSKT utamakan proyek dalam negeri JKON akan bagi dividen tahun 2015 Rp 4,5/saham pada 1 Juli GAMA akan akuisisi lahan barudi sekitar Bodetabek GAMA anggarkan capex tahun 2016 sebesar Rp 80 miliar MMLP sediakan lahan 20 ha untuk bangun 7 gudang di 5 kota Ekspansi pergudangan, MMLP butuh dana Rp 2,7 triliun APLN mulai bangun 3 menara PPRO targetkan bangun 11.660 unit rumah DILD tawarkan kupon 10%-11,25% MDLN yakin JGC terserap pasar SRAJ akan PUT II HMETD Mitsubishi, Glencore, dan Eurofa Capital ditawari saham BNBR BNBR akan menggarap PLTU Tanjung Jati BBRI sasar tambahan dana murah Rp1,5 triliun TMAS & SMDR tambah kapal baru
12

WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

Apr 23, 2018

Download

Documents

hanga
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

1

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

NEWS HEADLINES JAKARTA COMPOSITE INDEX CHART

Sinyal teknikal masih mengkonfirmasikan posiitif bagi IHSG dalampekan ini. Indikator MACD dan Stochastic mengisyaratkan upside bagiIHSG. Indikasi positif bagi IHSG juga terkonfirmasikan dari laggingindikator baik MA5 dan MA20. Demikian dengan Bollinger band indeksberada di area upper band, dengan sinyal positif....

JAKARTA INDICES STATISTICSCLOSE CHANGE VOLUME (Mn) VALUE (Rp Bn)

IHSG 4853.922 +20.697 4,344.13 4,560.01LQ-45 830.941 +3.383 1,245.48 3,349.85

MARKET REVIEW MARKET VIEWTren inflasi yang rendah berlanjut hingga Mei 2016. Namun demikian,rendahnya inflasi yang rendah di dua bulan pada kuartal kedua tahunini perlu diwaspadai. Hasil survei pemantauan harga pekan ketiga Mei2016 oleh Bank Indonesia (BI) menunjukkan inflasi tahunan 3,3%.Meski tercatat inflasi, angka tersebut tergolong rendah dibandingkandengan tren inflasimenjelang puasa pada lima tahun sebelumnya.Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) lima tahun ke belakang,rata-rata laju inflasi menjelang puasa berada di atas 0,5%. Inflasi Juni2015 0,54%, inflasi Juni 2014 0,43%, inflasi Juni 2013 1,03%, inflasi Juli2012 0,7%, dan inflasi Juli 2011 0,67%.&P masih belum memberikanperingkat investment grade ke Indonesia. Badan Pusat Statistik (BPS)melaporkan indeks harga konsumen (IHK) Mei 2016mengalami inflasi sebesar 0,24% dibandingkan bulansebelumnya. inflasi ini lebih rendah dibandingkan inflasi Mei 2015 yangsebesar 0,5%. Dengan demikian, inflasi tahun kalender 2016 sebesar0,4%. Sementara itu inflasi Mei 2016 (YoY) mencapai 3,33%. Pada Mei2016, inflasi komponen inti 0,23% dengan inflasi tahunan 3,41%.Kemudian, inflasi komponen harga yang diatur pemerintah sebesar0,27% dengan masih mengalami deflasi secara tahunan yaitu 0,95%.Sementara itu, inflasi komponen harga yang bergejolak sebesar 0,32%dengan inflasi tahunan cukup tinggi sebesar 8,15%. Kepala BPSmengatakan, inflasi yang Mei 2016 menunjukkan daya beli masyarakatmasih terjaga sebab tren deflasi sejak awal tahun tidak berlanjuthingga bulan Mei. Sementara itu, lembaga pemeringkat utanginternasional, S&P ini tetap mempertahankan rating utang Indonesia dilevel BB+ untuk jangka panjang dan B untuk jangka pendek. S&Pmempertahankan peringkat BB+ dengan prospek positif, denganalasan, kerangka fiskal Indonesia membaik, namun kinerja fiskal belummembaik karena permasalahan struktural. Namun, peringkat Indonesiadalam 12 bulan ke depan dimungkinkan naik ke level investmentgrade bila Pemerintah Indonesia mampu memperbaiki kerangka fiskal,menggenjot belanja yang berkualitas, dan menurunkan defisitanggaran. S&P melihat, secara makro Indonesia telah menerapkanreformasi struktural melalui pengalihan subsidi BBM ke sektorproduktif, seperti infrastruktur. Indonesia juga memperbaiki ikliminvestasi, mempercepat perizinan usaha, dan memberikan insentifkepada investor yang mau menanamkan investasi. Pekan lalu, IHSGditutup di level 4.853,92.

Ekspektasi kenaikan suku bunga the Fed terus bergulir, artinyamemberikan opini kuat ke pasar. Presiden the Fed bagian Chicago,Charles Evans pada akhir pekan lalu mengatakan bahwa kenaikansuku bunga akan masuk akal jika ditunda hingga laju inflasi intimencapai target sebesar 2%. Jika proyeksi laju inflasi berjalan mulus,kebijakan tersebut akan bertahan hingga tahun 2018. Evansmengatakan bahwa tidak sepenuhnya menyarankan untuk menahantingkat suku bunga terlalu lama, dan kebijakan yang tepat dua kalikenaikan hingga akhir tahun ini. Hal tersebut sesuai dengan proyeksisebagian besar anggota the Fed di bulan Maret,dalam proyeksi publik.Namun gagasan untuk mempertahankan suku bunga hingga laju inflasimencapai 2% juga menjadi opsi kebijakan yang menarik. Evansmemperkirakan tidak akan melihat laju inflasi mencapai 2% hingga 3tahun kedepan. Selain itu, diprediksikan laju inflasi inti akan beradapada 1.6% hingga akhir tahun ini. Sementara itu, berkenaan denganreferendum keanggotaan Inggris di dalam Uni Eropa tetap menjadiperhatatian pasar karena dikhawatirkan dapat menekan jumlah usahabaru dan perekrutan. Sedangkan data ekonomi Inggris, menunjukanlaju aktivitas sektor jasa Inggris kembali berakselarasi di bulan Meisetelah melambat ke level rendah dalam tiga tahun di bulan April.Indeks aktivitas sektor jasa oleh Markit naik menjadi 53.5 di bulan Meidari 52.3 di bulan April. Angka tersebut lebih tinggi dari estimasiekonom pada 52.5 namun masih merupakan salah satu hasil palingrendah untuk sektor jasa dalam 3 tahun, menurut Markit. Secarakeseluruhan, perekonomian Inggris akan bertumbuh sebesar 0.2% dikuartal kedua, lebih kuat dari outlook sebulan lalu namun masihmelambat dari laju pertumbuhan sebesar 0.4% di kuartal I 2016,menurut Markit. Sentimen pasar juga akan dipengaruhi oleh hasil daripertemuan Para anggota Organisasi Negara-Negara PengeksporMinyak (OPEC) yang kembali gagal mencapai suatu kesepakatanuntuk membatasi produksi minyak dalam upaya menaikkan harga.Perselisihan antara dua produsen utama minyak, Arab Saudi dan Iran,menggalkan upaya mencapai kesepakatan. Iran bersikeras menaikkanproduksi untuk mendapatkan kembali pangsa pasar yang hilangselama bertahun-tahun sanksi, Namun, harga minyak mentah hanyaturun tipis perdagangan di Asia hari pada akhir pekan lalu. Penurunanterbatas dari harga minyak, dikarenakan permintaan yang kuat di Asiatercermin oleh lonjakan margin penyulingan terutama untuk diesel danbahan bakar jet. Keseluruhan margin penyulingan Asia belumdilakukan dengan baik tahun ini, karena kelebihan pasokan produksidan naiknya harga minyak mentah, tetapi keuntungan produksi dieseldan bahan bakar jet telah melonjak. Ditengah menantikanketidakpastian pertemuan, the Fed, IHSG akan terbawa pola daripergerakan fluktuasi indeks global dalam pekan ini.

WEEKLY REPORT06 Juni 2016

PGAS selesaikan pipa gas Mojokerto-Jombang INDF ekspansi Rp7,6 triliun RUPS INDF setuju bagi dividen tahun 2015 Rp 168/saham RUPS ICBP setuju bagi dividen tahun 2015 Rp 256/saham PTSP anggarkan capex tahun 2016 sebesar Rp 32,5 miliar LPPF buka gerai baru di Sunrise Mall Mojokerto Harga rights issue ACST Rp 3.000/saham WSKT utamakan proyek dalam negeri JKON akan bagi dividen tahun 2015 Rp 4,5/saham pada 1 Juli GAMA akan akuisisi lahan barudi sekitar Bodetabek GAMA anggarkan capex tahun 2016 sebesar Rp 80 miliar MMLP sediakan lahan 20 ha untuk bangun 7 gudang di 5 kota Ekspansi pergudangan, MMLP butuh dana Rp 2,7 triliun APLN mulai bangun 3 menara PPRO targetkan bangun 11.660 unit rumah DILD tawarkan kupon 10%-11,25% MDLN yakin JGC terserap pasar SRAJ akan PUT II HMETD Mitsubishi, Glencore, dan Eurofa Capital ditawari saham BNBR BNBR akan menggarap PLTU Tanjung Jati BBRI sasar tambahan dana murah Rp1,5 triliun TMAS & SMDR tambah kapal baru

Page 2: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

2

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

6 June 2016

6 June 2016

Perusahaan Gas Negara (PGAS) telah berhasil menyelesaikanpembangunan proyek pipa gas bumi sepanjang 27 km di wilayahJetis Mojokerto-Ploso Jombong Jawa Timur. Dengan selesainyaproyek pipa tersebut, menambah panjang pipa gas bumi PGASyang sudah lebih dari 7.000 km.

Indofood Sukses Makmur (INDF) menyiapkan belanja modal(capex) senilai Rp7,6 triliun tahun ini. Perseroan berencanamembangun empat pabrik mi instan dan makanan ringan dalamtiga sampai empat tahun mendatang. Divisi produk konsumenbermerek (CBP) mendapatkan anggaran paling banyak yakniRp3,9 triliun, kelompok bogasari senilai Rp1,4 triliun, sedangkanagribisnis dan distribusi masing-masing mendapatkan Rp2 triliundan Rp300 miliar. Sepanjang kuartal I/2016, perseroan sudahmenyerap capex sebesar 18% dari total budget.

RUPS Indofood Sukses Makmur (INDF) memutuskan pembagiandividen tahun buku 2015 sebesar Rp 168 per saham. Dividen ituakan dibayarkan pada 28 Juni 2016.

RUPS Indofood CBP Sukses Makmur (ICBP), anak usahaIndofood Sukses Makmur (INDF) memutuskan pembagian dividentahun buku 2015 sebesar Rp 256 per saham yang akandibayarkan pada 24 Juni 2016.

Pioneerindo Gourmet (PTSP) menganggarkan belanja modaltahun 2016 sebesar Rp 32,5 miliar. Perseroan berencanamembangun 40 gerai yang terdiri dari 25 type dining dan 15 typesemi sateite. Capex yang diperkirakan sekitar Rp 1 miliar untukgerai type dining, Rp 250 juta untuk type semi satelite danrenovasi gerai lama Rp 250 juta/gerai. Sumber dana capexdiperoleh dari kas internal. Strategi yang akan dijalankan antaralain mendorong kegiatan promosi dan mapping terhadappembukaan store lebih efektif dan produktif dan merata, sehinggamenghemat biaya distribusi.

Matahari Department Store (LPPF) membuka gerai baru di SunriseMall Mojokerto pada Kamis 2 Juni 2016. Gerai ke-empat yangdiresmikan di tahun 2016 ini menempati area belanja seluas lebihdari 6.200 m2.

Acset Indonusa (ACST) menawarkan 200 juta saham baru atausetara 28,57% melalui HMETD dengan harga pelaksanaan Rp3.000 per saham. Perseroan akan memperoleh dana Rp 600 miliardari rights issue tersebut. Jumlah saham baru yang akan dilepastersebut menurun dari target semula sebanyak 300 juta saham.Rasio ditetapkan 5:2. Periode perdagangan HMETD pada 15-21Juni 2016.

Waskita Karya (WSKT) memilih tak terlalu ekspansif dalammengerjakan proyek di luar negeri karena perusahaan melaluianak usahanya telah gencar menggarap proyek jalan tol di dalamnegeri. Perusahaan menargetkan tahun ini nilai proyek pengerjaandi luar negeri sekitar 10% dari nilai penjualan, sedangkan darisegi perolehan kontrak baru ditargetkan di bawah 10%. Secarakeseluruhan, WSKT menargetkan penjualan tahun ini sebesarRp27 triliun dengan target kontrak baru diperkirakan mencapaiRp63 triliun. Adapun, perusahaan sedang mengerjakan tigaproyek luar negeri khususnya di Timor Leste dan negara dikawasan Timur Tengah.

Jaya Konstruksi Manggala Pratama (JKON) akan membagikandividen tunai tahun buku 2015 sebesar Rp 4,50 per saham pada 1Juli 2016. Jadwal cum dan ex dividen di pasar reguler/negosiasipada 8 dan 9 Juni 2016 dan di pasar tunai 13 dan 14 Juni 2016

dengan DPS hingga 13 Juni 2016.

Gading Development (GAMA) tengah mengincar lahan-lahan baruuntuk diakuisisi di sekitar Bodetabek. Lahan baru yang diinginkanperusahaan tersebut harus didukung dengan infrastruktur yangbagus serta ditunjang oleh transportasi publik yang memadai.Beberapa lokasi yang sedang dikaji adalah di Cibitung, Cikampekatau lokasi di Jabodetabek. Saat ini perusahaan sudah mengincarbeberapa lokasi dengan luas tanahnya 50 ha. Perseroanmenyiapkan dana untuk mendukung aksi tersebut sekitar Rp 50miliar. Lahan seluas 1 ha diperkirakan membutuhkan dana sekitarRp 1 miliar. Sumber pendanaan yang disiapkan untukmengakuisisi lahan sebagian dari dana belanja modal (capitalexpenditure/capex) tahun 2016. Perseoran mengalokasikan capextahun 2016 sebesar Rp 80 miliar. Sebagian dana capex akandialokasikan untuk mengakuisisi lahan baru.

Gading Development (GAMA) menganggarkan belanja modal(capital expenditure/capex) tahun 2016 sebesar Rp 80 miliar.Dana ini akan dipergunakan untuk mendukung ekspansi bisnisperusahaan di bidang properti. Saat ini dana yang sudah terserapsekitar Rp 25 miliar. Sumber pendanaan capex sebesar Rp 80miliar tersebut sekitar 40% dari kas internal dan 60% daripinjaman perbankan. Tahun 2016 juga akan fokus melanjutkanpenjualan pembangunan proyek perumahan Senopati Estate,Bekasi tahap III yang terdiri dari unit rumah klaster dan unit kiosmelalui PT Graha Bumi Mas Jaya (entitas anak). Bekasi tahap IIIini ada 120 unit (Tipe 36/72) harga per unitnya itu Rp 270 juta.Tingginya permintaan mendorong perseroan berencanamelanjutkan untuk membangun Senopati Estate, Bekasi tahap IV.

Mega Manunggal Property (MMLP) telah menyediakan lahanuntuk pembangunan 7 warehouse seluas 20 hektar di 5 kotabesar dalam kurun 2 tahun ke depan. Dua tahun ini perseroanlebih fokus ekspansi pada sektor logistik di wilayah Jabodetabek.Lahan seluas 10 hektar akan dikembangkan untuk pembangunan4 gudang logistik di Bekasi dan Depok. Sedang seluas 100 ribumeter persegi lainnya untuk pengembangan gudang di Surabaya,Medan dan Makassar. Pembangunan gudang di Depok berada diatas lahan seluas 90,18 hektar dengan daya dukung lantai 4 tonper meter persegi. Gudang ini atas permintaan Lazada (PTLastana Express Indonesia). Pembangunan tahap I gudang untukLazada ini sudah dilakukan pada akhir 2015, sedangkankonstruksi tahap II akan dilaksanakan pada semester II 2016.Selain itu gudang AE Warehouse akan dibangun 2 lantai di ataslahan seluas 34,18 ha di Bekasi yang ditargetkan selesai padatahun 2017. Sedangkan gudang permintaan PT Havi Logisticdibangun di atas lahan seluas 12,18 ha di Bekasi. Konstruksigudang untuk PT. Havi akan dilakukan pada semester II 2016.

Mega Manunggal Property (MMLP) menargetkan memiliki ruangsewa pergudangan seluas 500 ribu meter persegi dalam limatahun mendatang. Untuk merealisasikan target tersebut,perseroan membutuhkan dana sekitar Rp 2,7 triliun.

Agung Podomoro Land (APLN) melalui anak usahanya PT GrahaTunas Selaras memulai pembangunan tiga menara apartemensenilai Rp1 triliun dalam megaproyek Podomoro Gold View.Podomoro Gold View dibangun di lahan 60 hektare di Cimanggis,Depok, Jawa Barat. Rencananya dalam 10 hingga 15 tahun kedepan, di kawasan itu akan dibangun 25 menara apartemendengan 37.000 unit dan 172 rumah toko.

PP Properti (PPRO) fokus membangun hunian kelas menengahdan menengah bawah dalam lima tahun ke depan. Perseroan

Page 3: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

3

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

6 June 2016

6 June 2016

menargetkan dapat merealisasikan pembangunan perumahansebanyak 11.660 unit hingga 2019.

Intiland Development (DILD) menerbitkan obligasi senilai Rp600miliar dalam dua seri dengan tingkat penawaran kupon di kisaran10%-11,25%. Perseroan menawarkan tingkat kupon 10%-11%untuk obligasi bertenor tiga tahun sementara untuk tenor limatahun perseroan menawarkan tingkat kupon 10,25%-11,25%.Dana hasil penerbitan obligasi akan digunakan untuk membayarutang ke anak usaha Bank Mayapada International (MAYA)sebesar Rp230 miliar.

Modern Realty (MDLN) optimistis properti yang dipasarkan diperumahan Jakarta Garden City, Jakarta Timur, seluas 370hektare cepat terserap pasar melalui strategi pengembangankawasan terpadu dan promosi. Untuk meningkatkan pemasaran,MDLN melalui anak usahanya, PT Mitra Sindo Sukses, telahmenggandeng ratusan agen properti di Jabodetabek.

Sejahtera AnugerahJaya (SRAJ) berencana melakukanPenawaran Umum Terbatas II kepada pemegang saham dalamrangka penerbitan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu. Perseroanakan menerbitkan saham sebanyak-banyaknya 8.030.483.593saham dengan nominal Rp 100. Harga penawaran akanditentukan kemudian usai disetujuinya rencana ini oleh PemegangSaham Perseroan dalam RUPSLB. Periode pelaksanaan rightsissue ini paling lambat 12 bulan dari persetujuan RUPSLB. Danahasil PUT II akan digunakan untuk pembayaran hutang bank,pembelian tanah, modal kerja dan membayar pinjaman kepemegang saham yakni PT Surya Cipta Inti Cemerlang.

Bakrie & Brothers (BNBR) berencana menawarkan sebagiansahamnya kepada kreditor besar perseroan, yaitu MitsubishiCorporation, Glencore International, dan Eurofa CapitalInvestment. Pertukaran utang dengan saham tersebut dalamrangka merestrukturisasi utang BNBR sebesar USD 453 juta. Saatini, BNBR memiliki utang sekitar USD 150 juta kepada Mitsubishidan USD 200 juta kepada Glencore. Perseroan juga memilikisaldo utang senilai USD 103 juta kepada Eurofa Capital. BNBRakan menggunakan kembali mekanisme obligasi wajib konversi.

Bakrie & Brothers (BNBR) bersama dengan YTL Jawa Energy BVakan menggarap proyek PLTU Tanjung Jati A berkapasitas 2X660MW. Nilai proyek tersebut diperkirakan mencapai USD 2,2 miliar.Saat ini, konsorsium dalam proses pencarian pendanaan investasiserta persiapan konstruksi. PLTU tersebut diperkirakan dapatberoperasi pada 2020-2021.

Bank Rakyat Indonesia (BBRI) menyasar tambahan dana murahsebesar Rp1,5 triliun dari peluncuran program bertajuk DagangUntung Belanja Untung (DUBU) di 19 kota. Sejauh ini programtersebut baru diluncurkan di tujuh kota dan secara bertahap akandiperluas sesuai dengan target awal.

Bank Tabungan Negara (BBTN) meluncurkan gerakan sejutawakaf bagi warga Nahdatul Ulama (NU). Dari program tersebut,perseroan menargetkan pengelolaan dana wakaf mencapai Rp 40triliun atau sekitar 50% dari jumlah warga NU yang mencapai 83juta Nahdliyin.

Asosiasi Franchise Indonesia (AFI) bersama Dyandra Promosindo,anak usaha Dyandra Internaional (DYAN), kembali menggelarInternasional Franchise, License, & Business Concept Expo &Conference (IFRA) pada 3 Juni - 5 Juni 2016. IFRA menargetkantransaksi sebesar Rp 500 miliar dengan target pengunjung yang

diharapkan mencapai 15.000 orang. IFRA 2015 mencatat jumlahpengunjung 13.236 orang dengan transaksi Rp 440 miliar. Tahun2016 IFRA mengundang 180 perusahaan dengan 320 merek.

Mulia Industrindo (MLIA) menargetkan penjualan tahun 2016mencapai Rp 6 triliun, naik 5,3% YoY dari sebelumnya Rp 5,7triliun. Target tersebut sejalan dengan rencana perseroanmempertahankan pangsa pasar keramik dan perluasan pasarekspor produk glass block. Perseroan menargetkan volumepenjualan 83-85 juta meter persegi. Perseroan menyasar pasar diAsia, khususnya Malaysia, Vietnam, dan Australia untuk glassblock. Perseroan berharap bisa membukukan EBITDA sebesar Rp750 miliar - Rp 800 miliar. Hal karena perseroan tidak akan lagimendapat pengaruh besar dari fluktuasi kurs seiring utang dollaryang sudah dikonversi menjadi rupiah.

Emiten pelayaran masih gencar melakukan ekspansi denganmenambah kapal baru kendati tarif angkut sulit dinaikkan. Selainuntuk peremajaan, investasi kapal juga dimaksudkan untukmembuka rute-rute baru. Pelayaran Tempuran Emas (TMAS) telahmenandatangani kontrak pembangunan dua kapal denganperusahaan galangan asal China senilai Rp98,9 miliar pada 1 Juni2016. Pembelian kapal baru itu akan menggunakan dana belanjamodal yang tahun ini dialokasikan sebesar Rp550 miliar. SebesarRp100 miliar dari alokasi belanja modal tahun ini berasal dari sisabelanja modal tahun lalu yang tidak terserap. Di lain pihak,Samudera Indonesia (SMDR) juga akan menambah dua kapalbaru berkapasitas sekitar 1.000 TEUS dan 2.000 TEUS.

Trans Power Marine (TPMA) berharap kinerja perseroan tahun2016 sama dengan tahun 2015. Perseroan tidak memproyeksikanada pertumbuhan pada tahun 2016, karena masalah ekonomidalam negeri seperti nilai tukar rupiah, dan anjloknya hargabatubara. Perseroan juga telah menghentikan pengiriman keFilipina karena konflik dalam negeri FIlipina. Kontribusi Filipina kerevenue mencapai 10%. Perseroan yakin dengan efisiensioperasional dan terus menjaga utilisasi armada yang tinggimerupakan kunci menuju kesinambungan usaha. Penggunaanperalatan dengan teknologi, pemeliharaan armada rutin, sertapelatihan bagi para kru akan meningkatkan efisiensi operasionalperusahaan.

Trans Power Marine (TPMA) mengalokasikan dana belanja modalatau capital expenditure (capex) tahun 2016 sebesar USD 2,5 jutaatau turun dibanding capex tahun 2015 sebesar USD 3,2 juta.Turunnya anggaran capex tahun 2016 karena penurunan bisnisperseroan di tahun 2015 akibat pelemahan ekonomi global yangmasih stabil yang mengakibatkan menurunnya harga batubara.Hal itu makin diperburuk oleh fluktuasi nilai tukar rupiah yangterdepresiasi.

Alkindo Naratama (ALDO) menyiapkan delapan strategi usahauntuk meningkatkan kinerja keuangan. Delapan strategi tersebutantara lain fleksibilitas yaitu memproduksi produk sesuaikebutuhan pelanggan, membantu kebutuhan pelanggan,pengendalian biaya produksi dan efisiensi produksi sehinggadapat menghasilkan produk bermutu tinggi dengan harga yangbersaing, serta semangat kreatif dan inovatif untuk memenuhikebutuhan pelanggan dan calon pelanggan melalui diversifikasiproduk. Selain itu, perseroan juga melakukan edukasi pasarmelalui terjun langsung melihat kebutuhan pelanggan,perencanaan pendanaan yang baik dalam mencari alternatifpendanaan yang lebih optimal, meningkatkan kualitas SDM, sertatidak menutup mata untuk melakukan penetrasi pasar di luarindustri yang belum digarap perseroan. Tahun ini, perseroan

Page 4: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

4

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

6 June 2016

6 June 2016

memproyeksikan peningkatan penjualan secara konsolidasisebesar 23%.

Grup Salim mengincar 50% saham pada perusahaan patungan(JV) yang didirikan bersama Grup Lotte. JV tersebut bergerak dibidang perdagangan elektronik (e-commerce). Sesuai rencana,Grup Salim dan Lotte akan memanfaatkan jaringannya di bidangritel untuk mendukung bisnis baru tersebut.

Bank Indonesia masih melakukan finalisasi rencana kenaikanpagu atau "limit" saldo yang tersimpan dalam uang elektronik(Unik), terutama dari struktur biaya, masalah keamanan, danstandardisasi yang digunakan perbankan dan lembagapenyelenggara. Penaikan pagu lebih memungkinkan untukditerapkan di uang elektronik yang terdaftar. Saat ini pagu untukuang elektronik yang terdaftar sebesar Rp 5 juta. Sementara paguuntuk uang elektronik yang tidak terdaftar sebesar Rp 1 juta.

Bank Indonesia mengatakan masih ada perbankan yangmencatatkan rasio pinjaman terhadap pendanaan (Loan ToFunding Ratio/LFR) di bawah batas minimum 78% selama 5 tahunberturut-turut, yang mengindikasikan kemampuan intermediasiperbankan tersebut sangat rendah. Hal itu pula yang mendasariBank Indonesia untuk segera menaikkan batas minimum LFR dari78%, dan peraturan terbaru itu akan dikeluarkan pada kuartal IIatau III tahun 2016. Bank yang hanya mencatatkan LFR di bawah78% tersebut, paling banyak berasal dari Bank Umum KegiatanUsaha (BUKU) II. Bank tersebut cukup baik menghimpunpendanaan, terutama dari Dana Pihak Ketiga (DPK). Namun danatersebut tidak dikonversikan secara optimal menjadi kredit,melainkan lebih banyak dipupuk di instrumen simpanan BankIndonesia, agar mendapat bunga yang tinggi.

Page 5: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

5

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

6 June 2016

COMMODITIES DUAL LISTING

Description Price (USD) Change Description Price (USD) Price (IDR) Change(IDR)

Crude Oil (US$)/Barrel 48.79 0.17 TLKM (US) 57 19,335 744Natural Gas (US$)/mmBtu 2.44 0.04 ANTM (GR) 0.03 339 0Gold (US$)/Ounce 1247.24 3.03Nickel (US$)/MT 8495.00 25.00Tin (US$)/MT 16590.00 315.00Coal (NEWC) (US$)/MT* 54.00 -8.40Coal (RB) (US$)/MT* 57.50 -5.86CPO (ROTH) (US$)/MT 680.00 0.00CPO (MYR)/MT 2638.50 -2.50Rubber (MYR/Kg) 687.50 1.50Pulp (BHKP) (US$)/per ton 685.61 -0.17*weekly

GLOBAL INDICES VALUATIONChange PER (X) PBV (X)

Country Indices Price%Day %YTD 2015E 2016F 2015E 2016F

MarketCap (USD

Bn)USA DOW JONES INDUS. 17807.06 -0.18 2.19 16.55 14.72 3.02 2.88 5,295.4USA NASDAQ COMPOSITE 4942.52 -0.58 -1.30 21.37 18.13 3.44 3.15 7,776.5ENGLAND FTSE 100 INDEX 6209.63 0.39 -0.52 16.65 14.27 1.73 1.67 1,532.4CHINA SHANGHAI SE A SH 3075.87 0.46 -16.96 13.37 11.79 1.40 1.28 3,798.8CHINA SHENZHEN SE A SH 2003.17 0.53 -17.07 27.40 22.12 3.08 2.78 3,145.4HONG KONG HANG SENG INDEX 20947.24 0.42 -4.41 11.41 10.36 1.06 1.00 1,699.0INDONESIA JAKARTA COMPOSITE 4853.92 0.43 5.68 15.37 13.34 2.27 2.05 380.0JAPAN NIKKEI 225 16642.23 0.48 -12.56 16.46 14.95 1.41 1.33 2,791.2MALAYSIA KLCI 1636.46 0.36 -3.31 15.99 14.76 1.63 1.54 233.4SINGAPORE STRAITS TIMES INDEX 2809.23 0.51 -2.55 12.67 12.09 1.08 1.03 289.4

FOREIGN EXCHANGE FOREIGN EXCHANGEDescription Rate (IDR) Change Description Rate (USD) ChangeUSD/IDR 13,594.50 -48.50 1000 IDR/ USD 0.07 0.0003EUR/IDR 15,431.80 275.58 EUR / USD 1.14 -0.0015JPY/IDR 127.45 2.59 JPY / USD 0.01 0.0000SGD/IDR 10,006.70 127.78 SGD / USD 0.74 -0.0007AUD/IDR 9,984.07 130.42 AUD / USD 0.73 -0.0023GBP/IDR 19,561.67 -56.83 GBP / USD 1.44 -0.0129CNY/IDR 2,075.75 10.45 CNY / USD 0.15 0.0008MYR/IDR 3,279.73 -8.14 MYR / USD 0.24 0.0003KRW/IDR 11.49 -0.01 100 KRW / USD 0.08 0.0002

CENTRAL BANK RATE INTERBANK LENDING RATEDescription Country Rate (%) Description Country Rate (%)FED Rate (%) US 0.50 JIBOR (IDR) Indonesia 6.08BI Rate (%) Indonesia 6.75 LIBOR (GBP) England 0.51ECB Rate (%) Euro 0.00 SIBOR (USD) Singapore 0.17BOJ Rate (%) Japan 0.10 D TIBOR (YEN) Japan 0.03BOE Rate (%) England 0.50 Z TIBOR (YEN) Japan 0.03PBOC Rate (%) China 4.35 SHIBOR (RENMINBI) China 2.84

INDONESIAN ECONOMIC INDICATORS SBIDescription May-16 April-16 Description Rate (%)Inflation YTD % 0.40 0.16 SBI (9M) 6.60Inflation YOY % 3.33 3.60 SBIS (9M) 6.60Inflation MOM % 0.24 -0.45 SBI (12M) 6.75Foreign Reserve (USD) 107.71 Bn 107.54 Bn SBIS (12M) 6.75GDP (IDR Bn) 2,947,620.20 2,945,028.50

Page 6: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

6

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

6 June 2016

BUSINESS & ECONOMIC CALENDARDate Agenda Expectation07 Jun Indonesia Foreign Reserves --07 Jun Indonesia Net Foreign Assets --08 Jun Indonesia Consumer Confidence Index --08 Jun US Consumer Credit Turun menjadi $18.00 Bn dari $29.67 Bn09 Jun US Initial Jobless Claims --09 Jun US Continuing Claims --09 Jun US Wholesale Inventories MoM Tetap 0.1%09 Jun US Wholesale Trade Sales MoM Naik menjadi 1.3% dari 0.7%

Ket: (*) US Time (^) Tentative

LEADING MOVERS LAGGING MOVERSStock Price Change (%) Index pt Stock Price Change (%) Index ptASII IJ 6600 1.54 3.81 BMRI IJ 9125 -1.08 -2.18BBRI IJ 10400 1.22 2.88 BNLI IJ 590 -8.53 -1.15TLKM IJ 3800 0.80 2.85 SCMA IJ 3380 -2.31 -1.10PGAS IJ 2500 4.17 2.28 KLBF IJ 1435 -1.37 -0.88BDMN IJ 3500 6.38 1.88 CPIN IJ 3460 -1.42 -0.77ADRO IJ 815 7.95 1.81 UNVR IJ 43150 -0.23 -0.72PLIN IJ 4400 13.70 1.77 BBCA IJ 13125 -0.19 -0.58WIKA IJ 2610 8.30 1.16 EXCL IJ 3470 -1.42 -0.50ICBP IJ 16075 1.26 1.10 LPPF IJ 18975 -0.52 -0.28GGRM IJ 69575 0.80 1.00 MREI IJ 8800 -7.61 -0.27

UPCOMING IPO'S

Company Business IPO Price(IDR)

IssuedShares (Mn) Offering Date Listing Underwriter

PT Cikarang Listrindo Power Producer 1500.00 2,555.02 07-08 Jun’16 14 Jun’16 Indo Premier, DeutscheBank, Citigroup, UBS

PT Sillo Maritime Perdana ShippingTransportation

117-140 600.00 08-10 Jun’16 16 Jun’16 Lautandhana Securindo,UOB Kay Hian Securities

PT Duta Intidaya Trade & Service 170-190 478.04 17-21 Jun’16 28 Jun’16 Trimegah Securities

PT Buyung PoetraSembada

Consumer 420-500 710.00 TBA TBA Bahana Securities

Page 7: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

7

6 June 2016

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

6 June 2016

DIVIDENDStock DPS (IDR) Status CUM Date EX Date Recording PaymentMIKA 25.00 Cash Dividend 03 Jun-16 06 Jun-16 08 Jun-16 30 Jun-16SAME 7.00 Cash Dividend 03 Jun-16 06 Jun-16 08 Jun-16 30 Jun-16IMPC 20.00 Cash Dividend 03 Jun-16 06 Jun-16 08 Jun-16 30 Jun-16MIDI 15.00 Cash Dividend 03 Jun-16 06 Jun-16 08 Jun-16 30 Jun-16AMRT 4.35 Cash Dividend 03 Jun-16 06 Jun-16 08 Jun-16 27 Jun-16KBLM 3.00 Cash Dividend 06 Jun-16 07 Jun-16 09 Jun-16 01 Jul-16SMSM 50.00 Cash Dividend 07 Jun-16 08 Jun-16 10 Jun-16 24 Jun-16KLBF 19.00 Cash Dividend 07 Jun-16 08 Jun-16 10 Jun-16 30 Jun-16MPMX 17.00 Cash Dividend 07 Jun-16 08 Jun-16 10 Jun-16 01 Jul-16NRCA 16.02 Cash Dividend 07 Jun-16 08 Jun-16 10 Jun-16 01 Jul-16SCCO 225.00 Cash Dividend 07 Jun-16 08 Jun-16 10 Jun-16 01 Jul-16SSIA 9.71 Cash Dividend 08 Jun-16 09 Jun-16 13 Jun-16 27 Jun-16SIMP 5.00 Cash Dividend 09 Jun-16 10 Jun-16 14 Jun-16 30 Jun-16LSIP 37.00 Cash Dividend 09 Jun-16 10 Jun-16 14 Jun-16 28 Jun-16

CORPORATE ACTIONSStock Action Ratio EXC. Price (IDR) CUM Date EX Date Trading PeriodRAJA Stock Split 1:4 -- -- 07 Jun’16 07 Jun’16BNLI Rights Issue 283:249 526.00 26 May’16 27 May’16 02 Jun – 08 Jun’16BLTZ Rights Issue TBA 5700-8560 01 Jun’16 02 Jun’16 08 Jun – 14 Jun’16CSAP Rights Issue 5:2 425.00 02 Jun’16 03 Jun’16 09 Jun – 15 Jun’16AALI Rights Issue 9:2 11425.00 06 Jun’16 07 Jun’16 13 Jun – 17 Jun’16ACST Rights Issue 5:2 3000.00 08 Jun’16 09 Jun’16 15 Jun – 21 Jun’16RMBA Rights Issue 36:145 480.00 09 Jun’16 10 Jun’16 16 Jun – 22 Jun’16AKKU Rights Issue 2:49 101.00 29 Jun’16 30 Jun’16 13 Jul – 19 Jul’16BHIT Rights Issue 5:1 185.00 01 July’16 11 July’16 15 Jul – 28 Jul’16BINA Rights Issue 84:25 240.00 10 July’16 11 July’16 15 Jul – 21 Jul’16BEKS Rights Issue 1000:256 200-225 05 Aug’16 08 Aug’16 12 Aug – 22 Aug’16

GENERAL MEETINGEmiten AGM/EGM Date AgendaINRU RUPST 06 Jun-16POOL RUPST 06 Jun-16TOTO RUPST 06 Jun-16TPIA RUPST 06 Jun-16DNET RUPST 06 Jun-16BISI RUPST 07-Jun-16GJTL RUPST 07-Jun-16FAST RUPST 07-Jun-16BRAM RUPST 08-Jun-16AKPI RUPST 08-Jun-16MDRN RUPST 08-Jun-16BRPT RUPST 08-Jun-16BNBA RUPST 08-Jun-16MTDL RUPST/LB 08-Jun-16PTSP RUPST/LB 09 Jun-16SGRO RUPST 09 Jun-16BBLD RUPST 09 Jun-16SKLT RUPST/LB 09 Jun-16CLPI RUPST 09 Jun-16BSWD RUPST 10-Jun-16INPP RUPST/LB 10-Jun-16TBLA RUPST/LB 10-Jun-16BUDI RUPST/LB 10-Jun-16

Page 8: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

6 June 20166 June 2016

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

ADHI TRADING BUY

S1 2560 R1 2640 Trend Grafik Major Up Minor Down

S2 2480 R2 2720

ClosingPrice 2600

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area upper band

Prediksi Trading range Rp 2560-Rp 2640

Entry Rp 2600, take Profit Rp 2640

Indikator Posisi SinyalStochastics 73.24 PositifMACD 10.07 PositifTrue Strength Index (TSI) 21.54 PositifBollinger Band (Mid) 2531 PositifMA5 2566 Positif

2,000

2,200

2,400

2,600

2,800

3,000

November December 2016 February March Apri l May Jun

ADHI

2,600 2,566 2,555 2,530.5 2,510 2,420 2,420

2,600 2,600 2,620 2,749.74

2,980 2,980

10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0ADHI - Stochastic %D(6,3,3)= 45.15, Stochastic %K= 41.26, Overbought Level = 80.00, OversoldLevel = 20.00

41.2587 41.2587 20

45.1502 45.1502 80

-40.0-30.0-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0 0.0

ADHI - MACD(5,3)= -8.29, Signal () = -5.53

-8.28501 -5.53411

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0ADHI - TSI(3,5,3)= 21.54, Volume() = 32,413,800.00 21.2704 0.00000

21.5366 32,413,800

ADHI - Wil l iam's % R(14)= -18.18, Volume()= 32,413,800.00 -18.1818 32,413,800

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

WSKT TRADING BUY

S1 2440 R1 2510 Trend Grafik Major Up Minor Up

S2 2370 R2 2580

ClosingPrice 2480

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi negatif

Candle chart indikasi potensi rebound

RSI berada dalam area oversold

Harga berada dalam area lower band

Prediksi Trading range Rp 2440-Rp 2510

Entry Rp 2480, take Profit Rp 2510

Indikator Posisi SinyalStochastics 53.48 NegatifMACD -3.71 NegatifTrue Strength Index (TSI) -19.41 NegatifBollinger Band (Mid) 2504 NegatifMA5 2508 Negatif

1,600

1,800

2,000

2,200

2,400

2,600

November December 2016 February March Apri l May Jun

WSKT UpwardSloping Channel

2,482.24 2,482.24 2,480 2,480 2,480 2,390 2,193.27

2,504 2,508 2,518.75 2,660 2,674.55 2,674.55

20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0WSKT - Stochastic %D(6,3,3) = 29.25, Stochastic %K= 19.57, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

20 19.5652 19.5652

29.2472 29.2472 80

-40.0-30.0-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 0.0

WSKT - MACD(5,3)= 10.52, Signal () = 7.90 7.89793 10.5224

-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0WSKT - TSI(3,5,3)= -19.41, Volume() = 33,289,600.00

-9.09789 -19.4099

0.00000 33,289,600

WSKT - Wil l iam's % R(14) = -66.67, Volume()= 33,289,600.00 -66.6667 33,289,600

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 9: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

6 June 20166 June 2016

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

PTPP TRADING BUY

S1 3660 R1 3730 Trend Grafik Major Down Minor Up

S2 3590 R2 3800

ClosingPrice 3690

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi positif

Stochastics fast line & slow indikasi positif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area overbought

Harga berada dalam area upper band

Prediksi Trading range Rp 3660-Rp 3730

Entry Rp 3690, take Profit Rp 3730

Indikator Posisi SinyalStochastics 87.75 PositifMACD 24.42 PositifTrue Strength Index (TSI) 43.87 PositifBollinger Band (Mid) 3560 PositifMA5 3682 Positif

3,200

3,300

3,400

3,500

3,600

3,700

3,800

3,900

4,000

November December 2016 February March Apri l May Jun

PTPP Downward Sloping Channel

3,690 3,682 3,611.25 3,559.5

3,300

3,238.39 3,238.39

3,690 3,690 3,720 3,741.99 3,910.65 3,910.65

10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0PTPP - Stochastic %D(6,3,3) = 85.68, Stochastic %K= 81.56, Overbought Level = 80.00, OversoldLevel = 20.00 81.5592 80 20

81.5592 85.6754 85.6754

-40.0-30.0-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 0.0

PTPP - MACD(5,3)= -19.26, Signal () = -23.15

-23.1498 -19.2618

-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0PTPP - TSI(3,5,3)= 43.87, Volume() = 5,050,300.00 43.4325 0.00000

43.869 5,050,300

PTPP - Wil l iam's % R(14) = -9.30, Volume()= 5,050,300.00 -9.30233 5,050,300

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

SCMA TRADING BUY

S1 3340 R1 3450 Trend Grafik Major Up Minor Up

S2 3230 R2 3560

ClosingPrice 3380

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi negatif

Candle chart indikasi sinyal positif

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area netral

Prediksi Trading range Rp 3340-Rp 3450

Entry Rp 3380, take Profit Rp 3450

Indikator Posisi SinyalStochastics 61.64 NegatifMACD 11.92 NegatifTrue Strength Index (TSI) 9.24 NegatifBollinger Band (Mid) 3316 PositifMA5 3396 Negatif

2,600

2,800

3,000

3,200

3,400

3,600

November December 2016 February March Apri l May Jun

SCMA UpwardSloping Channel

3,380 3,380 3,340 3,316 3,224.29 3,224.29 3,129.01

3,380 3,396 3,415 3,540 3,621.67 3,621.67

0.0 10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0SCMA - Stochastic %D(6,3,3) = 40.22, Stochastic %K= 39.03, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

39.0332 39.0332 20

40.2207 40.2207 80

-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 0.0

SCMA - MACD(5,3)= -1.83, Signal () = -5.92

-5.91579 -1.83201

-80.0-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0SCMA - TSI(3,5,3)= 9.24, Volume() = 7,001,800.00

9.24246 0.00000

11.4122 7,001,800

SCMA - Wil l iam's % R(14) = -48.57, Volume()= 7,001,800.00 -48.5714 7,001,800

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 10: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

6 June 20166 June 2016

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

PWON TRADING BUY

S1 540 R1 570 Trend Grafik Major Up Minor Up

S2 525 R2 585

ClosingPrice 550

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi negatif

Candle chart indikasi potensi rebound

RSI berada dalam area overbought

Harga berada dalam area upper band

Prediksi Trading range Rp 540-Rp 570

Entry Rp 550, take Profit Rp 570

Indikator Posisi SinyalStochastics 86.55 NegatifMACD 5.11 NegatifTrue Strength Index (TSI) 42.85 NegatifBollinger Band (Mid) 522 PositifMA5 552 Negatif

350.0

400.0

450.0

500.0

550.0

600.0

November December 2016 February March Apri l May Jun

PWONUpwardSloping Channel

550 545 522.1 509 509 498 489.26

550 550 552 580 600 600

10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0PWON- Stochastic %D(6,3,3) = 75.07, Stochastic %K= 60.79, Overbought Level = 80.00, Oversold Level = 20.00

60.7864 60.7864 20

75.0681 75.0681 80

-10.0 -8.0 -6.0 -4.0 -2.0 0.0 2.0 4.0 6.0 8.0 0.0

PWON- MACD(5,3)= -2.43, Signal () = -3.85

-3.85063 -2.4298

-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0PWON- TSI(3,5,3)= 42.85, Volume()= 22,415,800.00 42.8538 0.00000

49.214 22,415,800

PWON- Wil l iam's % R(14) = -34.09, Volume()= 22,415,800.00 -34.0909 22,415,800

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

CTRA TRADING BUY

S1 1335 R1 1420 Trend Grafik Major Up Minor Up

S2 1250 R2 1505

ClosingPrice 1375

Ulasan

MACD line dan signal line indikasi negatif

Stochastics fast line & slow indikasi negatif

Candle chart indikasi potensi rebound

RSI berada dalam area netral

Harga berada dalam area netral

Prediksi Trading range Rp 1335-Rp 1420

Entry Rp 1375, take Profit Rp 1420

Indikator Posisi SinyalStochastics 76.36 NegatifMACD 5.38 NegatifTrue Strength Index (TSI) -1.23 NegatifBollinger Band (Mid) 1321 PositifMA5 1381 Negatif

800

900

1,000

1,100

1,200

1,300

1,400

1,500

November December 2016 February March Apri l May Jun

CTRA Downward Sloping Channel

1,321

1,220 1,220 1,215.4 1,205

1,053.08 1,053.08

1,375 1,375 1,375 1,380 1,381 1,435

10.0 20.0 30.0 40.0 50.0 60.0 70.0 80.0 90.0CTRA - Stochastic %D(6,3,3) = 41.18, Stochastic %K= 27.37, Overbought Level = 80.00, OversoldLevel = 20.00

27.3684 27.3684 20

41.1832 41.1832 80

-20.0-10.0 0.0 10.0 20.0 30.0

0.0CTRA - MACD(5,3)= 1.54, Signal () = 0.37

0.373118 1.53688

-60.0-40.0-20.0 0.0 20.0 40.0 60.0 80.0CTRA - TSI(3,5,3)= -1.23, Volume() = 18,776,900.00

0.00000 -1.23178

8.50904 18,776,900

CTRA - Wil l iam's % R(14) = -32.43, Volume() = 18,776,900.00 -32.4324 18,776,900

Created with AmiBroker - advanced charting and technical analysis software. http://www.amibroker .com

Page 11: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.

6 June 20166 June 2016

DISCLAIMERThis report is compiled and contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed. This is not a solicitation to buyor sell of any securities. None of PT. Valbury Asia Securities or their respective employees and agents makes any representation or warranty or accepts anyresponsibility or liability as to, or in relation to, the accuracy or completeness of the information and opinions contained in the report or opinions remainingunchanged after the issue thereof.

THESE RECOMMENDATIONS ARE BASED ON TECHNICAL AND ONLY INTENDED FOR ONE DAY TRADINGPrice Support Resistance Indicators 1 Month

Ticker Rec03-06-16 Entry Exit S2 S1 R1 R2 MACD Stoc* MA5* High Low

Agriculture

AALI Trading Sell 15575 15575 15225 14350 15225 16100 16975 Negatif Negatif Positif 16650 13775

LSIP Trading Sell 1535 1535 1510 1450 1510 1570 1630 Negatif Negatif Positif 1745 1405

SGRO Trading Buy 1930 1930 1945 1885 1915 1945 1975 Positif Positif Positif 2015 1825

Mining

PTBA Trading Sell 7125 7125 6950 6650 6950 7250 7550 Negatif Negatif Positif 7800 6125

ADRO Trading Sell 815 815 775 710 775 840 905 Negatif Negatif Positif 770 655

MEDC Trading Buy 1410 1410 1450 1320 1385 1450 1515 Positif Positif Positif 1795 1365

INCO Trading Sell 1660 1660 1650 1620 1650 1680 1710 Negatif Negatif Negatif 2005 1490

ANTM Trading Sell 650 650 645 635 645 655 665 Negatif Negatif Negatif 780 625

TINS Trading Buy 665 665 675 635 655 675 695 Positif Positif Positif 870 620

Basic Industry and Chemicals

WTON Trading Buy 920 920 935 885 910 935 960 Positif Positif Positif 1010 875

SMGR Trading Sell 9025 9025 9000 8900 9000 9100 9200 Negatif Negatif Negatif 10625 8675

INTP Trading Sell 16425 16425 16350 16100 16350 16600 16850 Negatif Negatif Negatif 20150 15525

SMCB Trading Sell 1075 1075 1065 1045 1065 1085 1105 Negatif Negatif Negatif 1190 965

Miscellaneous Industry

ASII Trading Buy 6600 6600 6825 6375 6525 6675 6825 Positif Positif Negatif 7675 6000

GJTL Trading Sell 765 765 755 735 755 775 795 Negatif Negatif Positif 825 660

Consumer Goods Industry

INDF Trading Buy 7175 7175 7250 7100 7150 7200 7250 Positif Positif Positif 7300 6800

GGRM Trading Buy 69575 69575 70075 68175 69125 70075 71025 Positif Positif Positif 74400 65200

UNVR Trading Sell 43150 43150 42975 42575 42975 43375 43775 Negatif Negatif Negatif 47300 42350

KLBF Trading Sell 1435 1435 1415 1365 1415 1465 1515 Negatif Negatif Negatif 1470 1295

Property, Real Estate and Building Construction

BSDE Trading Sell 1855 1855 1845 1825 1845 1865 1885 Negatif Negatif Positif 2005 1695

PTPP Trading Buy 3690 3690 3730 3590 3660 3730 3800 Positif Positif Positif 3840 3300

WIKA Trading Buy 2610 2610 2680 2280 2480 2680 2880 Positif Positif Positif 2765 2200

ADHI Trading Buy 2600 2600 2640 2480 2560 2640 2720 Positif Positif Positif 2910 2420

WSKT Trading Buy 2480 2480 2510 2370 2440 2510 2580 Negatif Negatif Negatif 2660 2225

Infrastructure, Utilities and Transportation

PGAS Trading Buy 2500 2500 2520 2380 2450 2520 2590 Positif Positif Positif 2715 2170

JSMR Trading Sell 5350 5350 5300 5200 5300 5400 5500 Negatif Negatif Negatif 5525 5200

ISAT Trading Sell 6400 6400 6375 6325 6375 6425 6475 Negatif Negatif Negatif 6825 6250

TLKM Trading Buy 3800 3800 3840 3660 3750 3840 3930 Positif Positif Positif 3820 3410

Finance

BMRI Trading Buy 9125 9125 9250 8800 9025 9250 9475 Positif Positif Negatif 10000 8650

BBRI Trading Buy 10400 10400 10675 10075 10275 10475 10675 Positif Positif Negatif 10925 9525

BBNI Trading Sell 4700 4700 4670 4610 4670 4730 4790 Negatif Negatif Negatif 4965 4270

BBCA Trading Buy 13125 13125 13300 12925 13050 13175 13300 Positif Positif Negatif 13300 12775

BBTN Trading Sell 1700 1700 1690 1670 1690 1710 1730 Negatif Negatif Negatif 1885 1590

Trade, Services and Investment

UNTR Trading Buy 14425 14425 14575 13975 14275 14575 14875 Positif Positif Positif 17100 12550

MPPA Trading Sell 1285 1285 1280 1265 1280 1295 1310 Negatif Negatif Negatif 1630 1185

Page 12: WEEKLY REPORT - valburyresearch.com file1 DISCLAIMER This report is compiledand contained from sources believed to be reliable, but its accuracy and completeness are not guaranteed.