Top Banner
LABORATORIUM KOMPUTER – TEKNIK INFORMATIKA STT DHARMA ISWARA MADIUN PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK-1 LAPORAN RESMI PRAKTIKUM Ke-6 PROCEDURE DAN FUNCTION DOSEN PENGAMPU: HANI ATUN MEMTAHANAH , S.Kom LAPORAN PRAKTIKUM KE- NIM NAMA MAHASISWA TTD DOSEN
17

antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

Nov 26, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

LABORATORIUM KOMPUTER – TEKNIK INFORMATIKASTT DHARMA ISWARA MADIUN

PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK-1LAPORAN RESMI PRAKTIKUM

Ke-6PROCEDURE DAN FUNCTION

DOSEN PENGAMPU:HANI ATUN MEMTAHANAH , S.Kom

LAPORAN PRAKTIKUM

KE-NIM NAMA MAHASISWA TTD DOSEN

VI 09211069 ANTOK WIBOWO

Page 2: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

DASAR TEORIPROCEDURE DAN FUNCTION

PENGERTIANProcedure dan Function adalah suatu program terpisah dalam blok sendiri yang

berfungsi sebagai sub-program (modul program) yang merupakan sebuah program kecil untuk memproses sebagian dari pekerjaan program utama.

PROCEDUREProsedur diawali dengan kata cadangan Procedure di dalam bagian deklarasi

prosedur. Prosedur dipanggil dan digunakan di dalam blok program yang lainnya dengan menyebutkan judul prosedurnya.Prosedur banyak digunakan pada program yang terstruktur, karena :

1. Merupakan penerapan konsep program modular, yaitu memecah-mecah program yang rumit menjadi program-program bagian yang lebih sederhana dalam bentuk prosedur-prosedur.

2. Untuk hal-hal yang sering dilakukan berulang-ulang, cukup dituliskan sekali saja dalam prosedur dan dapat dipanggil atau dipergunakan sewaktu-waktu bila diperlukan.

PENULISAN PROGRAM PROCEDUREPenulisan program procedure secara umum sam seperti penulisan program pada

umumnya, hanya disini penulisan nama procedure ditulis oleh programernya. Penulisannya terdapat pada program implementasi.Berikut ini adalah sintak penulisan prosedursecara umum :

Procedur nama_procedure(tanpa parameter);Begin

<pernyataan-pernyataan>End.

Contoh :public

procedure clear();{ Public declarations }

End;Procedure TForm1.Clear();Begin

Edit1.Clear;Edit2.Clear;

Page 3: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

Edit3.Clear;End;

Procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);Begin

If messagedlg(‘Data Akan Dihapus’,mtconfimation,mbOkCancel,0)=mrOk thenbegin

Clear;End;

End;

FUNCTIONBlok fungsi hampir sama dengan blok prosedur, hanya fungsi harus

dideklarasikan dengan tipenya atau jenis hasilnya. Tipe deklarasi ini menunjukkan tipe hasil dari fungsi. Pada bahasa Pascal dikenal beberapa fungsi, misalkan : abs, pred, sqrt, sqr, succ dan sebagainya.

Fungsi-fungsi tersebut biasanya dikenal dengan Built in Function. Sedangkan function yang akan bicarakan disini adalah fungsi yang kita buat sendiri. Berbeda dengan procedure, function merupakan modul program yang menghasilkan suatu kuantitas. Hal ini dapat dilihat dari bentuk header-nya yang menyebutkan jenis data dari kuantitas yang dihasilkan.Berikut ini adalah sintak penulisan fungsi secara umum :

Function nama_fungsi(perameter1;parameter2;….).Begin

(pernyataan-pernyataan)End;

Keterangan : Nama procedure dan Nama_fungsi merupakan nama yang anda berikan ke prosedur

atau fungsi. Parameter1,parameter2…… adalah merupakan informasi yang diberikan ke prosedur

atau fungsi.Contoh function dan pemanggilannya:

ImplementasiFunction Luas_Lingkaran(jari:integer):Real;Begin

Page 4: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

Luas_Lingkaran:= 3.14 * jari * jari;End;{$R *.dfm} procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);var

jari : integer;luas : real;

BeginJari := strtoint (edit1.Text);Luas := Luas_lingkaran(jari);Edit2.Text := floattostr (Luas);

End;

Page 5: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

PERMASALAHAN1. Buatlah sebuah program dengan interface sebagai berikut :

Page 6: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

PENYELESAIANDESIGN PROGRAM

1. Design Form Sebelum Dieksekusi

2. Design Form Setelah Dieksekusi

Pada tampilan program di atas adalah tampilan awal ketika program baru dijalankan. Program di atas terdapat logical aritmatika yang diantaranya berisi penjumlahan, pengurangan, pembagian, perkalian, sisa bagi dan pembagian pada bilangan bulat.

Page 7: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

3. Design Form Pengsian Data Integer

Pada gambar diatas adalah tampilan program waktu pengisian data pada tipe data integer. Pada gambar diatas saya hanya menampilkan saat program sedang menghitung sisa bagi antara dua bilangan tersebut

4. Design Form Pengisian Tipe Data Float

Pada gambar diatas adalah tampilan program waktu pengisian data pada tipe data float. Pada gambar diatas saya hanya menampilkan saat program sedang menghitung penjumlahan antara dua harga tersebut. Sehingga menampilkan satu harga baru.

Page 8: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

5. Design Form Pengisian data String

Pada gambar diatas adalah tampilan program waktu pengisian data pada tipe data string. Pada gambar diatas saya hanya menampilkan saat program sedang melakukan penggabungan dua suku kata yang akan dijadikan menjadi satu kata yang baru. Program diatas bisa menggabungkan apa saja tapi data harus bertipe string

6. Design Form Ketika Diklik Tombol “Clear”

Page 9: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

Pada gambar diatas Jika diklik tombol “Clear” maka akan tampil sebuah pesan konfirmasi sebagaimana diatas. Jika pada pesan konfirmasi diklik “OK” maka semua data akan terhapus dan anda bisa masukkan data baru. Baik itu inputan ataupun hasil output. Jika diklik “Cancel” maka data tidak jadi dihapus dan anda bisa meneruskan entrain data sebelumnya.

7. Design Form Ketika dklik tombol “Close”

Pada gambar diatas Jika diklik tombol “Close” maka akan tampil sebuah pesan konfirmasi sebagaimana diatas. Jika pada pesan konfirmasi diklik “OK” maka program akan langsung menutup dan semua data akan terhapus. Jika diklik “Cancel” maka anda bisa meneruskan entrain data sebelumnya dan data tidak jadi terhapus.

Page 10: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

SCRIPT PROGRAM

unit Unit1;

interface

uses Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms, Dialogs, StdCtrls;

type TForm1 = class(TForm) GroupBox1: TGroupBox; Label1: TLabel; Label2: TLabel; Label3: TLabel; Label4: TLabel; Label5: TLabel; Label6: TLabel; Label7: TLabel; Label8: TLabel; Label9: TLabel; edit1: TEdit; Edit3: TEdit; Edit6: TEdit; Edit7: TEdit; Edit8: TEdit; Edit9: TEdit; Edit10: TEdit; Edit11: TEdit; Edit12: TEdit; Label10: TLabel; Label11: TLabel; Label12: TLabel; Button1: TButton; Button2: TButton; Button3: TButton; Button4: TButton; Button5: TButton; Button6: TButton; Button7: TButton; Button8: TButton; Button9: TButton; Button10: TButton; Button11: TButton; Button12: TButton; procedure Button2Click(Sender: TObject); procedure Button3Click(Sender: TObject); procedure Button4Click(Sender: TObject);

Page 11: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

procedure Button1Click(Sender: TObject); procedure Button5Click(Sender: TObject); procedure Button12Click(Sender: TObject); procedure Button11Click(Sender: TObject); procedure Button10Click(Sender: TObject); procedure Button9Click(Sender: TObject); procedure Button6Click(Sender: TObject); procedure Button8Click(Sender: TObject); procedure Button7Click(Sender: TObject); private { Private declarations } public { Public declarations } end;

var Form1: TForm1;

implementation

{$R *.dfm}

procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit1.Text);angka2 := strtofloat (edit3.Text);hasil := angka1 + angka2;edit6.Text := floattostr (hasil);

end;

procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit1.Text);angka2 := strtofloat (edit3.Text);hasil := angka1 - angka2;edit6.Text := floattostr (hasil);

end;

procedure TForm1.Button4Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit1.Text);angka2 := strtofloat (edit3.Text);

Page 12: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

hasil := angka1 * angka2;edit6.Text := floattostr (hasil);

end;

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit1.Text);angka2 := strtofloat (edit3.Text);hasil := angka1 / angka2;edit6.Text := floattostr (hasil);end;

procedure TForm1.Button5Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :integer;beginangka1 := strtoint (edit1.Text);angka2 := strtoint (edit3.Text);hasil := angka1 mod angka2;edit6.Text := inttostr (hasil);end;

procedure TForm1.Button12Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit12.Text);angka2 := strtofloat (edit10.Text);hasil := angka1 + angka2;edit9.Text := floattostr (hasil);end;

procedure TForm1.Button11Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit12.Text);angka2 := strtofloat (edit10.Text);hasil := angka1 - angka2;edit9.Text := floattostr (hasil);end;

procedure TForm1.Button10Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit12.Text);

Page 13: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

angka2 := strtofloat (edit10.Text);hasil := angka1 * angka2;edit9.Text := floattostr (hasil);

end;

procedure TForm1.Button9Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :real;beginangka1 := strtofloat (edit12.Text);angka2 := strtofloat (edit10.Text);hasil := angka1 / angka2;edit9.Text := floattostr (hasil);end;

procedure TForm1.Button6Click(Sender: TObject);varangka1,angka2,hasil :string;beginangka1 := (edit11.Text);angka2 := (edit8.Text);hasil := angka1 + angka2;edit7.Text := (hasil);end;

procedure TForm1.Button8Click(Sender: TObject);beginedit1.Clear;edit3.Clear;edit6.Clear;edit7.Clear;edit8.Clear;edit9.Clear;edit10.Clear;edit11.Clear;edit12.Clear;end;

procedure TForm1.Button7Click(Sender: TObject);beginclose;end;

end.

Page 14: antokjiwan.files.wordpress.com€¦  · Web viewpraktikum pemrograman berorientasi objek-1. laporan resmi praktikum . ke-6. procedure dan function. dosen pengampu: hani atun memtahanah

DAFTAR PUSTAKA http://delphi-id.org/dpr/News/2010/8/8/procedure-dan-function-di-delphi/http://bayuidham.blogspot.com/2011/06/mengenal-procedure-dan-function-pada.htmlhttp://nicesunday.wordpress.com/2010/10/29/function-dan-procedure-dalam-delphi/