Top Banner
SEMARANG - Sidang pemba- caan tuntutan hukum oleh jak- sa penuntut umum pada Kejari Kendal atas perkara dugaan korupsi bantuan sosial tahun 2010 di Kabupaten Kendal de- ngan terdakwa Siti Nurmarkesi ditunda, Kamis (11/12). Jaksa meminta majelis hakim me- nunda sidang karena mengaku belum siap. “Karena penuntut umum belum siap sidang ditunda satu minggu, Kamis (18/12). Kepa- da terdakwa, diminta hadir tanpa dipanggil,” kata Gatot Susanto ketua majelis hakim pemeriksa didampingi Dwi Prapti dan Kalimatul Jumro, menyampaikan penundaan si- dang di Pengadilan Tipikor Se- marang, kemarin. Ditemui wartawan usai si- dang, Maliki, ketua tim jaksa penuntut umum mengatakan, belum siap dan masih butuh waktu. “Kami belum siap. Pe- nyusunannya belum lengkap,” kata dia. Siti Nurmarkesi, mantan Bu- pati Kendal periode 2009-2010 didakwa terlibat korupsi pe- nyaluran dana Bansos Keaga- maaan dari APBD Kendal 2010 sebesar sekitar Rp 1,3 miliar. Korupsi diduga dilakukan ber- sama Mantan Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kabag Kesra) Kabupaten Kendal, Ab- dul Rohman dan bendahara- nya, Siti Romlah. Serta mantan Kepala Sub Seksi Agama, Pen- didikan, dan Budaya (Kasubsi APB) Pemkab Kendal, Ahmad Rikza (ketiganya sudah divonis dengan hukuman berbeda). Sejak Januari sampai Mei 2010 ia menyalurkan dana ban- sos ke 380 penerima tanpa di- dukung surat penetapan bupa- ti. Dari penerima itu, di antara- nya, 164 tempat ibadah sebesar JAKARTA - Ketua DPP Gerindra Desmon J Ma- hesa menyebut Pilkada lewat DPRD sejak awal adalah rekomendasi Golkar yang akan sangat diuntungkan. Oleh sebab itu, apabila Pilkada di- laksanakan secara langsung, Koalisi Merah Putih (KMP) diprediksi tak akan tahan lama. “Situasi hari ini saya sudah bayangkan sejak awal. Kalau Pemilu langsung ya ini (KMP) bu- bar. Pengalaman berbagi di jabatan yang selalu mengalah Gerindra, yang ngotot Golkar dan PAN,” kata Desmon dalam diskusi di Gedung DPR, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (11/12). Desmon berujar bahwa Golkar adalah pihak yang paling diuntungkan apabila Pilkada dilakukan lewat DPRD. Ia tidak yakin bahwa Golkar bersedia berbagi dengan parpol KMP lainnya apalagi setelah melihat pembagian jatah di pemilihan pimpinan MPR dan DPR. “Pengalaman berbagi di jabatan yang selalu mengalah Gerindra, yang ngotot Golkar dan PAN. Pak Pra- bowo selama ini dalam rangka TAHUN KE-29 NO: 254 TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203 JALUR Pantura Kota Tegal bagian tengah, tepatnya di Jalan Dr Ciptoman- gunkusumo depan Terminal dipastikan macet hingga akhir tahun, menyusul belum rampungnya perbaikan jalan dengan sistem cor beton (rigit pavement), yang dikerjakan Bina Marga. JATENG REGION 16 Macet Hingga Akhir Desember GEBYAR AKTRIS cantik Tatjana Saphira rupanya memiliki ketertarikan terhadap dunia menulis. Di sela kesibukan- nya, dara kelahiran 21 Mei 1997 ini tengah menyiapkan sebuah novel yang akan dirilis tahun depan. “Tahun depan aku mau rilis novel. Kemarin sempat bertemu de- ngan pihak penerbit membi- carakan hal itu,” kata Tatjana saat ditemui di grand ballroom Hotel In- donesia, Jakarta, Rabu (10/12) malam. Siapkan Debut Novel 2 Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000 Jumat Kliwon 12 Desember 2014 Bersambung ke hal 7 kol 1 Jalur Wonosobo-Dieng Longsor “Akses jalan menuju Dieng masih aman, cuma kendaraan harus bergantian dan dilaku- kan pembatasan untuk kenda- raan besar,” kata Camat Keja- jar, Supriyadi kepada warta- wan, Kamis (11/12). Menurut dia, di wilayahnya longsor terjadi di beberapa titik. Di antaranya di Desa Campur- sari satu bangunan rumah war- ga terkena longsoran tebing mengakibatkan satu orang ber- nama Iswi Utomo (50), harus di- larikan ke puskesmas setempat karena mengalami luka setelah rumahnya tertimpa longsoran. Selain itu, di Desa Pata Banteng tebing mengalami longsor dan menutup jalan raya. Berdasarkan data dari Pem- kab Wonosobo, longsor di Wo- nosobo juga terjadi di Desa Dempes Kecamatan Kaliwiro, longsor menutup jalan Wono- sobo-Kebumen karena gun- dukan material longsor menu- tup jalan raya. Kemudian di Ar- gopeni, arus tranportasi Wono- sobo menuju Kecamatan Mo- jotengah juga sempat macet. Gundukan material tebing yang longsor menutup jalan raya. Sedangkan di Kecamatan Sukoharjo, bencana didominasi kerusakan jembatan. Paling pa- rah jembatan penyambung De- sa Bandingan Banjarnegara, menuju Kecamatan Sukoharjo, jembatan gantung tergerus lua- pan sungai Serayu. Di Kecamatan Wonosobo, bangunan rumah dan warung di Jalan Jogonegoro ambruk se- telah tanah di bawah bangunan WONOSOBO - Hujan yang terus mengguyur di kawasan Wonosobo, mengakibatkan longsor di 112 titik di wilayah tersebut. Bahkan seperempat ruas jalan Wonosobo - Dieng KM 21 yang berada di Desa Tieng, Kecamatan Kejajar, Wonosobo longsor dengan panjang mencapai 20 meter. Bersambung ke hal 7 kol 1 Musim hujan sudah mulai menimbulkan efek banjir di sejumlah daerah. Di Magelang banjir lahar dingin terjadi sejumlah sungai. Kondisi ini membuat para penambang pasir pontang-panting menghindari terjangan banjir lahar. HUJAN deras yang menggu- yur kawasan lereng Gunung Merapi, mendadak mengaki- batkan lahar dingin Gunung Merapi mengalir deras di Kali Juweh di Dusun Windu Sa- brang, Desa Wonolelo, Keca- matan Sawangan, Kabupaten Mangelang, Kamis (11/12). Ka- rena datang mendadak truk pa- sir nopol AD 1537 IJ yang se- dang mencari pasir mengalami kerusakan parah, setelah terse- ret banjir sekitar 200 meter. Saksi mata, Sukimin (43) me- ngatakan, truk pasir yang dike- mudikan Daryanto (52), warga Boyolali, mengalami kerusak- an pada kabin truk, dan bak truk. Truk terdampar di Kali Juweh di Dusun Windu Sa- brang, Desa Wonolelo, Keca- matan Sawangan, Kabupaten Magelang. “Warga sebenarnya sudah mengingatkan awak truk untuk tidak masuk ke su- ngai namun sopir tetap nekad. Padahal kawasan puncak Me- rapi hujan deras,” katanya. Banjir lahar hujan tersebut cukup besar dengan ketinggian satu meter dan lebar sekitar 50 meter. Banjir lahar diawali ter- jadinya hujan deras yang mengguyur kawasan puncak Gunung Merapi sekitar pukul 13.00 WIB. Hujan deras mem- bawa pasir yang menumpuk di atas terbawa air hujan yang menyebabkan banjir lahar, so- pir truk yang sedang mengang- kut pasir tidak bisa menyela- matkan truknya. Relawan Empat Sekawan Suroto alias Cantrik mengata- kan sebanyak enam truk sem- Hujan Datang, Lahar Dingin Menerjang Truk Terseret 200 Meter di Kali Juweh Bersambung ke hal 7 kol 1 TERSERET: Truk pasir nopol AD 1537 IJ rusak parah setelah terseret banjir lahar di Kali Juweh, Kabupaten Magelang. Foto: ali subchi-yan Nurmarkesi Batal Dituntut SEMARANG - Jaksa Agung HM Prase- tyo memastikan lima terpidana mati akan dieksekusi pada bulan Desember 2014 ini, sesuai dengan lokasi terjadinya tin- dak pidana. Per- siapan eksekusi sedang dilakukan namun masih menunggu tek- nis pelaksanaannya. Terkait dengan aspek teknis, kata dia, tinggal melakukan koordinasi dengan Polri untuk menyiapkan regu tembak, waktu dan tempat eksekusi. “Aspek tek- nis tidak terlalu sulit karena Polri mendu- kung sepenuhnya,” ujar Prasetyo Ge- dung Gradhika Bhakti Pradja Semarang, Kamis (11/12). Prasetyo mencontohkan, jika terpida- na mati itu melakukan tindak pidana di Papua maka Kepala Kejak- saan Tinggi Papua yang akan melakukan eksekusi. Kelima terpidana mati yang akan diek- sekusi itu terdiri dari dua kasus pembu- nuhan berencana dan tiga kasus penya- lahgunaan narkotika. Satu terpidana di Tangerang, dua terpidana di Batam, Ke- pulauan Riau dan sisanya di Lapas Nusa- kambangan, Jawa Tengah. Vonis hu- kuman mati kelima terpidana mati tersebut sudah memiliki kekuatan hukum tetap sejak 2012. Gembong Narkoba Sedangkan sanksi hukuman mati pa- da gembong narkoba, Prasetyo menilai dirasa perlu dilakukan secepatnya untuk memberikan efek jera. Pasalnya, berba- 5 Terpidana Mati Dieksekusi Bulan Ini MENUTUP JALAN: Tebing setinggi belasan meter di tepi jalan utama Wonosobo-Banjarnegara, di Desa Krandegan Sigaluh, longsor. Sebuah alat berat sedang membersihkan timbunan tanah yang menutup jalan, kemarin. Foto: SMNetwork/Sudarman Pilkada Langsung Bakal Bubarkan KMP Bersambung ke hal 7 kol 3 Bersambung ke hal 7 kol 3 Desmon J Mahesa Foto: Ant
24

WAWASAN 12 Desember 2014

Apr 06, 2016

Download

Documents

KORAN WAWASAN

KORAN WAWASAN
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: WAWASAN 12 Desember 2014

SEMARANG - Sidang pemba-ca an tuntutan hukum oleh jak -sa penuntut umum pada KejariKen dal atas perkara dugaankorupsi bantuan sosial tahun2010 di Kabupaten Kendal de-ngan terdakwa Siti Nurmarkesiditunda, Kamis (11/12). Jaksame minta majelis hakim me-nunda sidang karena mengakube lum siap.

“Karena penuntut umumbe lum siap sidang ditunda satuminggu, Kamis (18/12). Kepa -da terdakwa, diminta hadirtan pa dipanggil,” kata GatotSu santo ketua majelis hakimpe meriksa didampingi DwiPrapti dan Kalimatul Jumro,me nyampaikan penundaan si-dang di Pengadilan Tipikor Se-marang, kemarin.

Ditemui wartawan usai si-dang, Maliki, ketua tim jaksape nuntut umum mengatakan,be lum siap dan masih butuhwak tu. “Kami belum siap. Pe -

nyu sunannya belum lengkap,”kata dia.

Siti Nurmarkesi, mantan Bu-pati Kendal periode 2009-2010di dakwa terlibat korupsi pe-nyaluran dana Bansos Keaga-maaan dari APBD Kendal 2010sebesar sekitar Rp 1,3 miliar.Ko rupsi diduga dilakukan ber-sa ma Mantan Kepala BagianKe sejahteraan Rakyat (KabagKesra) Kabupaten Kendal, Ab -dul Rohman dan bendahara-nya, Siti Romlah. Serta mantanKepala Sub Seksi Agama, Pen-didikan, dan Budaya (KasubsiAPB) Pemkab Kendal, AhmadRik za (ketiganya sudah divonisdengan hukuman berbeda).

Sejak Januari sampai Mei2010 ia menyalurkan dana ban-sos ke 380 penerima tanpa di-du kung surat penetapan bu pa- ti. Dari penerima itu, di an ta ra -nya, 164 tempat ibadah sebesar

JAKARTA ­ Ketua DPP Gerindra Desmon J Ma­he sa menyebut Pilkada lewat DPRD sejak awaladalah rekomendasi Golkar yang akan sangatdi untungkan. Oleh sebab itu, apabila Pilkada di­laksanakan secara langsung, Koalisi MerahPutih (KMP) diprediksi tak akan tahan lama.

“Situasi hari ini saya sudah bayangkan sejakawal. Kalau Pemilu langsung ya ini (KMP) bu ­bar. Pengalaman berbagi di jabatan yang selalume ngalah Gerindra, yang ngotot Golkar danPAN,” kata Desmon dalam diskusi di GedungDPR, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (11/12).

Desmon berujar bahwa Golkar adalah pihakyang paling diuntungkan apabila Pilkada dilakukanle wat DPRD. Ia tidak yakin bahwa Golkar bersediaberbagi dengan parpol KMP lainnya apalagi setelahmelihat pembagian jatah di pemilihan pimpinanMPR dan DPR. “Pengalaman berbagi di jabatanyang selalu mengalah Gerindra, yangngotot Golkar dan PAN. Pak Pra­bo wo selama ini dalam rangka

TAHUN KE-29 NO: 254 TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203

JALUR Pantura Kota Tegalbagian tengah, tepatnya di Jalan Dr Ciptoman­gunkusumo depan Terminaldipastikan macet hinggaakhir tahun, menyusul belumrampungnya perbaikan jalandengan sistem cor beton(rigit pavement), yang dikerjakan Bina Marga.

JATENG REGION 16Macet Hingga Akhir Desember

GEBYAR

AKTRIS cantik TatjanaSaphira rupanya memilikiketertarikan terhadap duniamenulis. Di sela kesibukan­nya, dara kelahiran 21 Mei1997 ini tengah menyiapkansebuah novel yang akandirilis tahun depan. “Tahundepan aku mau rilis novel.Kemarin sempat bertemu de­ngan pihak penerbit membi­carakan hal itu,” kata Tatjanasaat ditemuidi grandballroomHotel In­donesia,Jakarta,Rabu(10/12)malam.

Siapkan Debut Novel2

Harga Eceran Rp 2.000Harga Langganan Rp 50.000

■ Jumat Kliwon■ 12 Desember 2014

Bersambung ke hal 7 kol 1

Jalur Wonosobo-Dieng Longsor

“Akses jalan menuju Diengma sih aman, cuma kendaraanha rus bergantian dan dilaku-kan pembatasan untuk kenda-ra an besar,” kata Camat Ke ja-jar, Supriyadi kepada warta-wan, Kamis (11/12).

Menurut dia, di wilayahnyalongsor terjadi di beberapa titik.Di antaranya di Desa Campur-sa ri satu bangunan rumah war -ga terkena longsoran tebingme ngakibatkan satu orang ber-na ma Iswi Utomo (50), harus di- larikan ke puskesmas setempatkarena mengalami luka sete lahrumahnya tertimpa long soran.Selain itu, di Desa Pata Ban tengtebing mengalami longsor danmenutup jalan ra ya.

Berdasarkan data dari Pem-kab Wonosobo, longsor di Wo -no sobo juga terjadi di DesaDem pes Kecamatan Kaliwiro,

long sor menutup jalan Wo no -sobo-Kebumen karena gun-duk an material longsor me nu-tup jalan raya. Kemudian di Ar-go peni, arus tranportasi Wono-sobo menuju Kecamatan Mo-jotengah juga sempat macet.Gundukan material tebingyang longsor menutup jalanraya.

Sedangkan di KecamatanSu koharjo, bencana didominasikerusakan jembatan. Paling pa -rah jembatan penyambung De -sa Bandingan Banjarnegara,menuju Kecamatan Sukoharjo,jembatan gantung tergerus lua-p an sungai Serayu.

Di Kecamatan Wonosobo,bangunan rumah dan warungdi Jalan Jogonegoro ambruk se-te lah tanah di bawah bangunan

WONOSOBO - Hujan yang terus mengguyur di kawasan Wonosobo, mengakibatkan longsor di112 titik di wilayah tersebut. Bahkan seperempatruas jalan Wonosobo - Dieng KM 21 yang beradadi Desa Tieng, Kecamatan Kejajar, Wonosobolongsor dengan panjang mencapai 20 meter.

Bersambung ke hal 7 kol 1

Musim hujan sudah mulai menimbulkan efek banjir di

sejumlah daerah. Di Magelangbanjir lahar dingin terjadi

sejumlah sungai. Kondisi inimembuat para penambang pasirpontang-panting menghindari

terjangan banjir lahar.

HUJAN deras yang menggu-yur kawasan lereng GunungMe rapi, mendadak mengaki-bat kan lahar dingin GunungMe rapi mengalir deras di KaliJu weh di Dusun Windu Sa-brang, Desa Wonolelo, Keca-mat an Sawangan, KabupatenMangelang, Kamis (11/12). Ka-rena datang mendadak truk pa -sir nopol AD 1537 IJ yang se -dang mencari pasir mengalamikerusakan parah, setelah terse-ret banjir sekitar 200 meter.

Saksi mata, Sukimin (43) me-ngatakan, truk pasir yang dike-

mu dikan Daryanto (52), wargaBoyolali, mengalami kerusak -an pada kabin truk, dan baktruk. Truk terdampar di KaliJu weh di Dusun Windu Sa-brang, Desa Wonolelo, Keca-matan Sawangan, KabupatenMagelang. “Warga sebenarnyasu dah mengingatkan awaktruk untuk tidak masuk ke su-ngai namun sopir tetap nekad.Pa dahal kawasan puncak Me-rapi hujan deras,” katanya.

Banjir lahar hujan tersebutcu kup besar dengan ketinggiansatu meter dan lebar sekitar 50meter. Banjir lahar diawali ter-ja dinya hujan deras yangmeng guyur kawasan puncak

Gu nung Merapi sekitar pukul13.00 WIB. Hujan deras mem-ba wa pasir yang menumpuk diatas terbawa air hujan yangme nyebabkan banjir lahar, so -pir truk yang sedang mengang-kut pasir tidak bisa menyela-matkan truknya.

Relawan Empat SekawanSu roto alias Cantrik mengata-kan sebanyak enam truk sem-

Hujan Datang, Lahar Dingin Menerjang

Truk Terseret 200 Meter di Kali Juweh

Bersambung ke hal 7 kol 1

TERSERET: Truk pasir nopolAD 1537 IJ rusak parah setelahterseret banjir lahar di KaliJuweh, Kabupaten Magelang. ■Foto: ali subchi-yan

Nurmarkesi Batal Dituntut

SEMARANG ­ Jaksa Agung HM Prase­tyo memastikan lima terpidana mati akandieksekusi pada bulan Desember 2014ini, sesuai dengan lokasi terjadinya tin­dak pidana. Per ­ siapan eksekusi sedangdilakukan namun masih menunggu tek­nis pelaksanaannya.

Terkait dengan aspek teknis, kata dia,tinggal melakukan koordinasi denganPolri untuk menyiapkan regu tembak,wak tu dan tempat eksekusi. “Aspek tek­nis tidak terlalu sulit karena Polri mendu­kung sepenuhnya,” ujar Prasetyo Ge ­dung Gradhika Bhak ti Pradja Semarang,

Kamis (11/12).Prasetyo mencontohkan, jika terpida ­

na mati itu melakukan tindak pidana diPa pua maka Kepala Ke jak­ saan Ting giPapua yang akan melaku kan ek sekusi.

Kelima terpidana mati yang akan diek­sekusi itu terdiri dari dua kasus pembu­nuhan berencana dan tiga ka sus pe nya­lahgunaan narkotika. Satu terpidana diTangerang, dua terpidana di Batam, Ke­pu lauan Riau dan sisanya di Lapas Nusa ­kambangan, Ja wa Te ngah. Vonis hu ­kuman mati kelimat e r p i d a n a

mati tersebut sudah memiliki keku at anhukum tetap sejak 2012.

■ Gembong NarkobaSedangkan sanksi hukuman mati pa ­

da gembong narkoba, Prasetyo me nilaidirasa perlu dilakukan secepatnya untukmemberikan efek jera. Pasalnya, berba­

5 Terpidana Mati Dieksekusi Bulan Ini

MENUTUP JALAN: Tebing setinggi belasan meter di tepi jalan utama Wonosobo-Banjarnegara, di Desa Krandegan Sigaluh, longsor. Sebuahalat berat sedang membersihkan timbunan tanah yang menutup jalan, kemarin. ■ Foto: SMNetwork/Sudarman

Pilkada Langsung Bakal Bubarkan KMP

Bersambung ke hal 7 kol 3

Bersambung ke hal 7 kol 3

Desmon J Mahe saFoto: Ant

Page 2: WAWASAN 12 Desember 2014

KECINTAANNYA terhadap anak-anak membawa AlenaWu mendirikan sebuah sekolah yang diberi nama ‘AlenaSahabat Anak’ (ASA). Sekolah itu memprioritaskan anakusia dini yang tidak memiliki kemampuan untukmenjalani pendidikan formal. Dan tahun ini, ASAsudah memasuki usia lima tahun.

“Bersyukur banget ya sudah 5 tahun, sayasenang banget sama anak-anak kecil, sayaberikan mereka kebahagiaan denganbersekolah di ASA, di sana merekadiajarkan matematika, bahasaInggris dan lainnya,” ujar AlenaWu.

Untuk pendanaan, Alenamengaku bersama keluarganyamembiayai biaya operasionalsekolah tersebut. “Saya dankeluarga yang memberikanbuku-buku, cek kesehatan gratisbuat anak-anak, di sekolah ASA inimereka belajar dari usia KelompokBermain (KB), Taman Kanak-Kanak (TK)hingga SD. Gurunya di sini juga ada,” ungkapbintang film Crazy Love ini.

Wanita kelahiran, Malang, Jawa Timur, 9November 1981 ini memang memiliki cita-citamenjadi seorang dokter anak dan guru TK.Dengan adanya ASA, Alena merasa cita-cita telahtercapai. “Saya ingin mencerdaskan kehidupanbangsa, sebab anak-anak merupakan generasibangsa, jadi masa depannya harusdiperhatikan,” kata pelantun Aku BukanPangeran Impian ini.

Ibunda dari Neo Kolla Fauza ini berencanaakan menyalurkan beberapa anak didiknya jikamemiliki bakat di dunia entertain, sebagai pekerja seni,sebab Alena cukup banyak relasi. “Kalau mereka berbakatmenyanyi, saya akan menyalurkan talenta mereka untukrekaman dan menjadi seorang penyanyi atau artis,”tandasnya. ■

kpl-skh

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014 2Salto, Tangan Patah& Gigi RontokARTIS muda FeroWalandouw mengalamikecelakaan ketika syuting.Bintang sinetron Diam-diamSuka itu bahkan mengalamipatah tangan hingga gigirontok. Kejadian tersebutdialaminya kemarin ketikamenjalani adegan nge-dance.Fero yang dituntut salto punkecelakaan.

“Dia kecelakaan dilapangan. Dia lagi nge-dance, lagi latihan.Tangannya patah, giginyarontok. Dia salto, awalnyaadegan salto itu harusnyapemain pengganti. Tapiternyata Fero mau coba dankena musibah. Fero nggak fitsaat itu, dia kecapekan,”kata ibunya, Nikita saatditemui di Rumah SakitSiloam, Jakarta Selatan,Kamis (11/12).

Gara-garakecelakaan itu, ialangsungmenjalani dua kalioperasi. PacarPriscil ‘Blink’ itupun mengalamiluka parah dimulut. “Areamulut awalnyaparah, hancur. Tapipas selesaiternyatacumadua

(gigi) yang patah. Lapisangusi dan gigi ada yangpatah,” kata sang ayah, HerliWalandouw.

Sebagai orang yang palingdekat dengan Fero, Priscilmengaku sangat prihatinatas kejadian tersebut. Iapun setia menemani sangpacar di rumah sakit.

“Mau gimana ya, kanmaunya nemenin, anterinmakan dia juga. Aku maulihat dia baik-baik saja.Nginep sih nggak, sebisamungkin ke rumah sakithabis syuting,” ujar Priscil,saat menemani sang pacar dirumah sakit.

Saat ini, Priscilmengungkapkan sangkekasih sudah jauh lebihbaik. Fero kini sudah bisamakan melalui mulut meski

harus sesekalimerintih

kesakitan.“Ngomongnyasudah mulaiagak lancar.Cuma ya gitu,masih pelankarena gigigerahamnya dia

dua-duanyadicabut,” jelasnya.

dtc-skh

Jadi Guru TK

Fot: kpl

Album Jazz Mahal PENIUP terompet yang bisajuga menyanyi snagatlahjarang. Rio Sidik, salahsatunya, dan namanya punsudah mendunia. Bahkanbersama Band Quintet,kakak kandung bintangsinetron Dian Sidik ini sudahmelalang buana dariAustralia, Afrika, Finalinda,Rusia, Korea Selatan bahkanAmerika Serikat.

Merasa kurang lengkap,kalau belum dikenal dipentas musik jazz dalamnegeri, ia mencobamendobraknya denganmeluncurkan albumkeduanya yang dikemaseklusif dengan harga di atasrata-rata, yakni Rp. 100.000per satu keping CD-nya.

“Memang mahal ya,namun saya pikir relatif.Karena kami membuatnyajuga lumayan rumit.Sehingga saya pikir harga itulumayan murah,” ujar Rioketika ditemui di RolingStone Cafe Jakarta, kemarin.

Album yang diberi tajukSound Of The Mystical Vibeini dikemas dengan carayang unik dan berbeda.Album tersebut dibuatsecara audio dan video liverecording agar bisamenangkap energi saatmanggung. “Saya pikirdengan konsep beginienerginya lebih spontan,”

jelas Rio.Rio memaparkan kalau,

konsep uniknya itu lahir darigagasannya sendiri. Karenaalbum direkam dengankonsep live recording, Riodan Quintet pun sebelumrekaman, harus melakukanlatihan lumayan lama.“Sebenarnya konsep inisudah sering kami mainkan,tapi bedanya kita langsungrekaman pembuatanalbum,” kata pria kelahiranSurabaya, 13 Juli 1978 ini.

Rio yang sekarangmemilih menetap di Bali,

mengaku sering tampildalam event jazz diIndonesia. Rio, sempatberkolaborasi denganMaurice Brown danIncognito dalam Bali LiveInternational Jazz Festival2014. “Saya mengakui kalausaya kurang dikenal di sini,saya memang jarang keJakarta. Tapi dulu sayapernah main sama Chrisye(almarhum), Indra Lesmanadan lain-lain,’‘ aku pria yangmenikah dengan wanitaRusia ini. ■

Buyil-skh

SiapkanDebutNovel

AKTRIS cantikTatjana Saphirarupanya memilikiketertarikan terhadapdunia menulis. Di selakesibukannya, darakelahiran 21 Mei 1997ini tengahmenyiapkan sebuahnovel yang akandirilis tahun depan.

Diakuinya, selain fokus pada akting, diapun saat ini tengah mnegasah dirinya dalambidang tulis menulis. Bahkan untuk urusanini, dia mengakui selalu meluangkan waktukhusus, untuk mengasah menulisnya. Dan,kini dia pun tertarik untuk menuliskan ide,pengalaman, dan segala sesuatu pandangandan pengelaman tentang hidup dalambentuk novel.

Dia mengaku, saat ini sedangmempersiapkan tulisan dan sudah adapenerbit yang tertarik untuk mencetaknovelnya.

“Tahun depan aku mau rilis novel.Kemarin sempat bertemu dengan pihakpenerbit membicarakan hal itu,” kata Tatjanasaat ditemui di grand ballroom HotelIndonesia, Jakarta, Rabu (10/12) malam.

Hobi menulis gadis yang diisukanmemiliki hubungan khusus dengan AlGhazali ini dimulai dari kegemarannyabermain blog. Dalam blog tersebut bintangfilm Runaway itu kerap membagi hal apasaja yang ada di pikirannya. “Aku punyablog dan isinya tentang kegiatan aku sehari-hari, apa yang sedang aku pikirkan,”imbuhnya.

Lantas, novel seperti apa yang akan ditulisoleh gadis berdarah Jerman ini? Diamengatakan, novelnya ini lebih pada sebuahcerita yang punya alur pandangan-pandangan positif. “Pokoknya aku inginmenulis novel yang bertujuan bisamengubah dan memberi perspektif baru.Saya sekarang sudah mulai menulis,”tandasnya. ■ kpl-skh

Foto: Buyil

Foto: dok Foto: kpl

Page 3: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

JAKARTA– Perjalanan kompetisi Perta-max, Apaidemu 2014, yang telah dimulaisejak September lalu, Rabu malam (10/12)telah mencapai puncaknya, denganmengumumkan Oki Ade Putra dari Yog-yakarta yang mengusung ide berbasis tek-nologi bertema ‘Basuki’ atau disebut‘Batako Sabut Kelapa Multifungsi’ sebagaijuara pertama dan meraih hadiah uangtunai Rp 50 juta, bertempat di Avara Func-tion Hall, Epicentrum Walk, KuninganJakarta.Bersama Oki yang pada saat melakukan

presentasi ide di hadapan dewan juri babaksaat grand final terpilih juga Imam Pe-suwaryantoro yang mengusung ide jugaberbasis teknologi bertajuk ‘Inovasi FiltrasiJerami Nanokomposit Hybrid’ sebagai juaradua yang berhak atas hadiah uang tunai Rp25 juta, serta Yudik Yulianto yang juga men-gusung ide berbasis teknologi ‘FloatingWave Energy’ sebagai juara tiga yangberhak atas hadiah uang tunai Rp 15 juta.Pada penjurian akhir melibatkan lima

anggota dewan juri yakni Nugrono (Presi-den Direktur Ducati Indonesia), JulianAldrin Pasha (Jubir Presiden RI 2009 –2014), Muhammad Resa (Asisten ManajerBrand Communication Pertamax), Bu-diono Darsono (CEO detik.com) dan ABSusanto (pakar science technology).

Ketiga juara kompetisi PertamaxApaidemu 2014 ini mampu mengunggulilima finalis lainnya yang dinobatkandewan juri. Kelima finalis yang belumberuntung meraih gelar juara ini pun tetapmendapat hadiah working capital masing-masing sebesar Rp 10 juta atas ide kreatifyang diikutsertakan dan dipresentasikan dihadapan dewan juri. Ada pun kelima finalis yang juga memi-

liki ide tak kalah kreatifnya masing-masingDedi Kusuma Wijaya (Ide Lanjut Sekolah:Karena anak-anak Terbaik Berhak Belajardi Sekolah Terbaik); Anneke Puspa Cal-liandra (Ide Nusantari); Betania Jezamin Se-tiawan (Ide GandengTangan.org); RobyDarisandi (Ide Gerakan Sejuta Data BudayaIndonesia sebagai Gerakan Digital Perlin-dungan Kebudayaan Indonesia) danAwaludin Fatjrie Aryanto (Ide H Brick –Smart Material dalam Sistem BangunanTahan Gempa).Yanuar Budi Hartanto, Commercial Fuel

Retail Marketing Manager PT Pertamina(Persero), mengemukakan bila pada penye-lenggaraan pertama 2012, ide-ide yangmasuk dan menjadi juara lebih banyakpada social movement (pergerakan sosial),maka di penyelenggaraan kedua ini terli-hat tren atau isu teknologi banyak diusunganak muda. n Ct

’Basuki’ Raih Juara IPertamax Apaidemu 2014

PT GS Investasi Rp 156 M

Pada opening ceremony pabrikketiga PT GS Battery tersebut disak-si kan langsung Presiden DirekturGS Yuasa Corporation Mr MakotoYoda, Presiden Direktur PT AstraOto parts Tbk Hamdhani Dzulkarna -en Salim serta Presiden Direktur PTGS Battery AK Hadi.Pabrik aki pertama dan kedua

ter letak di Sunter Jakarta dan Ka ra -wang. Namun kedua pabrik terse-but sudah penuh produksi. Halini lah yang menjadi salah satu ala -san mendasarkan pendirian pabrikketiga di Semarang.“Pertama, terus terang pabrik kita

yang di Karawang sudah penuh.Ma kanya kita dirikan pabrik yangketiga ini di Semarang. Yang kedua,untuk men-support area Jawa Ten-gah hingga ke Jawa Timur,” kataLu santi Verani, Direktur Marketingdan Administrasi PT GS Battery.Pabrik yang dibangun dengan in-

vestasi sekitar 13 juta dolar AS atauRp 156 miliar itu memiliki luas se-ki tar 30.000 m2. Selain itu, PT GSmenargetkan untuk memproduksi 2juta aki mobil dan 3 juta aki motorper tahun dengan target jumlah kar -yawan 500 orang.Dengan demikian dari keselu-

ruhan pabrik PT GS Battery SunterJa karta, Karawang, dan Semarangini dapat memproduksi 6 juta akimobil dan 17 juta aki motor per ta -hun. Dengan jumlah yang besar ter-sebut diharapkan makin membuatPT GS Battery siap dalam meng-hadapi MEA (Masyarakat EkonomiASEAN) 2015.“Gabungan produksi dari ketiga

pabrik tersebut, nantinya kami hara-pkan makin membuat PT GS Batterysiap dalam menghadapi MEA yangsudah berada di depan mata,” kataHamdhani Dzulkarnaen, PresidenDirektur PT Astra Otoparts TbkWalikota Semarang berharap de-

ngan pendirian pabrik di kawasanBSB Ngaliyan Mijen ini dapat mem-berikan kontribusi nyata utamanyapenyerapan tenaga kerja dari ma-syarakat sekitar. n M16-Ct

PERESMIAN: Walikota Semarang Hendrar Prihadi membubuhkan tanda tangan dalam acara peresmian pabrik aki PT GSBattery di kawasan BSB Ngaliyan, Mijen, Kamis (11/12). n Foto : Harviyan

n Siap Produksi Jutaan Aki di SemarangSEMARANG - Pabrik aki PT GS Battery di kawasanBSB Ngaliyan, Mijen diresmikan Walikota SemarangHendrar Prihadi SE MM, Kamis (11/12).

SEMARANG - Real Estate Indonesia(REI) DPD Jawa Tengah mengkhawa-tirkan penjualan rumah menengahmenyusul meningkatnya harga bahanmaterial pembangunan rumah.“Selama ini penjualan rumah

menengah di Jawa Tengah selalumenguasai pasar, terlihat setiap pa-meran pasti penjualan didominasioleh rumah dengan segmentasi pem-beli dari masyarakat golongan mene -ngah tersebut,” kata Wakil Ketua REIJawa Tengah Bidang Promosi, Hu -mas, dan Publikasi Dibya K Hidayatdi Semarang, Kamis (11/12).Sebagai gambaran, jika pada pe-

laksanaan pameran terjual 70 unit

rumah maka lebih dari 50 persennyadisumbang oleh penjualan rumahmenengah sedangkan sisanya rumahmewah dan rumah sederhana.“Selama ini banyak pengembang

yang lebih tertarik membangunrumah menengah karena mudah ter-jual dengan harga yang tidak terlalurendah dan tidak terlalu tinggi yaitudi kisaran Rp500 juta,” katanya.Paska kenaikan harga BBM subsidi

beberapa waktu lalu, diakuinya kon-disi tersebut cukup memengaruhipembangunan rumah menengah dandipastikan akan berdampak padapenjualannya.“Selain itu, suku bunga bank yang

tidak juga mengalami penurunanpastinya berdampak pada penjualanrumah menengah ini. Kondisi terse-but membuat pengembang harus bisamenyesuaikan diri dengan kondisipasar,” katanya.Salah satu yang bisa dilakukan

pengembang agar kenaikan hargatidak terlalu tinggi yaitu mengurangiluas bangunan. Meski demikian,berkurangnya luas bangunan dipasti-kan tidak akan mengganggu kenya-manan para penghuninya.Sementara itu, Dibya mengakui

penjualan rumah menengah sejauh inimasih bagus. n

ant-Ct

REI Khawatirkan Penjualan Rumah Menengah

Dari Aset Rp 400 RibuKini Jadi Rp 85 Miliar

PEKALONGAN-Sebanyak 70%dari 50 ribu nasabah KoperasiPemuda Buana (Kopena) KotaPekalongan merupakan peda-gang kecil. Meski begitu, kebe-radaannya kini bisa disejajarkandengan koperasi lainnya. Ter-bukti, jika semula memiliki asetRp 400 ribu pada 1993 saat awalpendiriannya kini telah melon-jak mencapai Rp 85 miliar.Demikian diungkapkan

Ketua Umum Ko pe na H Zae-lani didam - pingi bidang HumasM Sufi Akbar pada Harlah ke 21Kopena, Kamis (11/12), di kantornya,Landungsari.Dikemukakan, meski kenaikan harga

BBM bersubsidi sempat berdampak, lan-taran banyak pedagang yang mengambildananya, hal itu hanya terjadi sesaat. Kini

kegiatan koperasi mulai tum-buh kembali bahkanmeningkat. Tahun lalu asethanya Rp 65 miliar kini Rp 85miliar, dengan 13 kantor ca-bang serta 126 karya wan.Melihat perkembangan

Ko pena semakin diminatiberbagai kalangan, ditarget -kan pada 2015 aset mencapaiRp 130 miliar dengan mela-kukan penambahan kantorcabang di Kabupaten danKota Tegal serta Limpung,Batang. Koperasi yang sudah

online ini juga memberikan pelayananSMS gateway terhadap nasabahnya.“Kami akan melakukan terobosan sesuaidengan perkembangan teknologi agarmemudahkan nasabah sehingga me -muaskan,” katanya. n K-28/Ct

n 70% Nasabah Kopena Bakul Kecil

Foto:K-28Zaelani

Aset BMT Jateng Tembus Rp 6,3 TKUDUS – Koordinator PerhimpunanBaitul Mal wa Tanwil (PBMT) WilayahJawa Tengah, Budi Santosa mengatakanpertumbuhan BMT di Jawa Tengah ter-bilang cukup pesat dan terdepan di an-tara provinsi yang ada di Tanah Air. Saatini, tercatat ada 272 BMT yang menjadianggota PBMT Jateng dengan total asetmencapai Rp 6,32 triliun.”Setiap tahunnya, pertumbuhan aset

anggota PBMT Jateng mencapai 15persen,” ujar Budi saat menghadiri rapatAkbar PBMT di Kudus, baru-baru ini.Budi juga menegaskan kalau PBMT

berkomitmen mendorong anggotanyauntuk ikut membantu UMKM. Pasalnya,BMT berdiri dan berkembang justru meli-hat kondisi masyarakat terutama UMKMyang sering mengalami kesulitan untukmengakses pembiayaan dari perbankan. Dari situlah BMT mengambil kesem-

patan untuk bisa memberi kemudahanbagi masyarakat terutama sektor UMKM.Bahkan, sekitar 80 persen pembiayaan di-alokasikan untuk UMKM. ”BanyakUMKM yang tidak bankable namun vi-sible menjadi sasaran garapan kami.Sebab, persyaratan BMT tentu jauh lebihmudah dari perbankan konvensional,”

tuturnya.Bahkan, untuk masyarakat yang tidak

bankable dan tidak visible, BMT juga tetapakan mengambil peran yakni melaluiBaitul Mal yang dimilikinya. Baitul Malberfungsi lebih ke pelayanan sosial. ”Se-perti mbok-mbok penjual jajanan di pasar,tentu tidak visible dan bankable. Itulahyang menjadi garapan kami,” katanya.

n WaspadaBudi juga meminta masyarakat untuk

waspada dan selektif memilih lembagaekonomi termasuk Baitul Mal Wa Tanwil(BMT) guna melakukan simpanan atauinvestasi. Hal ini menyusul banyaknyakasus uang nasabah BMT yang dibawakabur pengelolanya sebagaimana terjadidi Kudus beberapa waktu lalu.”Dalam memilih BMT, tentunya ma-

syarakat harus waspada dan jangan sam-pai tertipu dengan BMT bodong,” kata -nya. Menurut Budi, untuk memilih BMT

masyarakat harus selektif. Salah satunyadari sisi manajerial harus diisi oleh per-sonel-personel yang memiliki sertifikasikhusus. n

Tom-Ct

Konsep BaruBSB Village berada di kawasan hijau BSB menjadi pilihan bagi pekerja di wilayahSemarang Barat. Kawasan yang dikembangkan dengan konsep baru tersebut mem-berikan kesempatan bagi pekerja untuk tinggal di situ. Saat ini tersedia 300 unitdan 115 unit di antaranya sudah dibooking.n rth-Ct

Fasilitas IstimewaDISEDIAKAN fasilitas dan keistimewaan pada Cluster Wood Golf Residence 2.Tersedia empat kamar tidur dan satu kamar pembantu, pantry dan private cozypatio. Berada di kawasan natural perbukitan atas Kota Semarang.n rth-Ct

JUARA:Para juara dan fi-nalis PertamaxApaidemu 2014bergambarbersama seusaipengumumanjuara. nFoto: dok

Page 4: WAWASAN 12 Desember 2014

Jangan Kelabui Pedagang

Naga Doreng JuaraiFestival Pekan BudayaKATA “Naga” dalam sebuah festival iden-tik dengan penampilan teman akrabnya,yakni Barongsai. Dua buah replika hewanyang menyerupai singa dan naga itu meru-pakan tarian tradisional berasal dari Tiong-hoa. Namun karena perkembangan zamandan budaya, maka kesenian ini mulai pop-uler di Indonesia sekitar abad ke-17 ketikaterjadi migrasi besar dari Tiongkok Selatan.Tari Naga yang berasal dari zaman dulu inidulunya menjadi acara wajib bagi wargaTionghoa pada saat panen dan acara-acarapenting tertentu.

Bila kita mengamati lebih jauh ada sesu-atu yang aneh dari wujud binatang ini. Ben-tuk fisiknya merupakan gabungan dariberbagai jenis hewan, di antaranya tandukdari rusa jantan, telinga dari banteng, matadari kelinci, cakar dari harimau dan sisikdari ikan, semuanya melengkapi tubuhnyasehingga mirip dengan tubuh ular raksasa.Liong yang diawaki oleh sekitar 30 orang,termasuk pemain liong dan musik pengi-ring, pembawa mustika, serta pemaincadangan selain menghibur pada awalnyaadalah untuk menyembuhkan dan meng -hin dari sebuah penyakit.

Naga ini juga dipercaya bisa membawakeberuntungan untuk masyarakat karenakekuatan, martabat, kesuburan, kebijak-sanaan dan keberuntungan yang dimi-likinya. Saat ini fungsi dari tarian ini lebihbanyak sebagai hiburan warga.

Ada yang aneh dari tarian pada festivalPekan Budaya Tionghoa Yogyakarta, belumlama ini. Tim Naga itu justru pemainnyaterdiri dari personel TNI. Dengan kostumdorengnya semakin membuat penampilannaga terlihat menakutkan dan gagah berani.Tak heran Naga Doreng itu menjuaraifestival pekan budaya yang diselenggarakanpada beberapa iven di Jawa Tengah dan DIYbeberapa waktu lalu. Sebagai wargamasyarakat kita turut bangga bahwa dengandemikian menjadi sebuah indikasiberkembangnya ilmu pengetahuan dan

mendorong serta merubah nilai dan sikapmasyarakat menjadi semakin maju dariwaktu ke waktu.■

Sri RahayuJl. Singotoro No. 11, Jomblang,

Candisari, Semarang.

Soal Pemeriksaan dan’Iuran Belasungkawa’ Para Rekanan di BatangHARI Senin tanggal 15 September jajaranKejati Jateng turun secara langsung ke Kabu-paten Batang terkait pemeriksaan dugaankasus korupsi. Mereka melakukan pemang-gilan terhadap 17 rekanan proyek di kantorKejari Batang selama tiga hari, Senin-Rabu(15-17/9) hingga sore hari. Menurut penga-matan kami, pemeriksaan dilakukan jaksaKejati di aula lantai II Kejari Batang, untukdimintai keterangan terkait penyelidikan ataspelaksanaan proyek yang diduga berkaitande ngan laporan adanya pemotongan ang gar -an terhadap proyek-proyek yang diterimarekanan di tahun 2013.

Dampak dari peristiwa tersebut kurangle bih dua bulan lebih masyarakat jasa kons -truksi di Batang membicarakan langkah-langkah yang dilakukan oleh aparat penegakhu kum tersebut, sehingga menjadi temayang hangat untuk disinggung sebagian be -sar warga Kabupaten Batang. Ada yang ber -ha rap semoga ini hanya tindakan pen ce-gahan dari mereka yang mempunyai kewe-nangan atau sebaliknya penegak hukum ha -rus bertindak tegas manakala memang dida lam proses penyelidikannya diduga adatin dak pidana korupsi yang merugikan ke -uangan negara.

Bilamana ditinjau secara obyektif, semes -tinya Kejati tidak perlu menunggu laporandari masyarakat Kabupaten Batang untukbe kerja memberantas penyakit kronis negaraini, apalagi sampai membaca berapa jumlahyang mendukung dan menolak. Bila jumlahyang mendukung lebih banyak maka otoma-tis aparat kejaksaan tinggi akan melanjutkanpro ses hukum tersebut atau sebaliknya. Ten-tu nya ini sangatlah mengganggu rasa keadi-lan di masyarakat kalau standar dalambekerja bukan peraturan perundang-unda-ngan yang dijadikan pedoman aparat Kejak-saan untuk melangkah, melainkan ada acuanlain, misalnya meniru pemilihan kontes In-

donesia Idol . Alasan tersebut di ataslah yang menye-

bab kan kami bisa membaca bahwa yang se -be narnya dalam pemanggilan dan mela ku-kan pemeriksaan terhadap dugaan korupsiyang dilakukan oleh para kontraktor diKabupaten Batang tidaklah serius. OknumKejaksaan Tinggi Jawa Tengah terkesanhanya mencari-cari ruang tambahan penda-patan di luar gaji mereka sebagai aparaturnegara. Memang dalam hukum butuh pem-buktian dan saksi, dan siapa pun tahu akanhal itu. Makanya mereka dalam bertindakdalam urusan suap-menyuap ini akanmenghilangkan potensi yang bisa menjeratperistiwa “ kong kalikong ” tersebut.

Yang terjadi di lapangan sungguh sudahmen jadi rahasia umum warga Batang, dantentunya hal ini bisa jadi pembuktian bahwaada dugaan terjadinya mobilisasi “iuran be-la sungkawa“ para rekanan/kontraktor un -tuk membantu mereka yang diperiksa.Te tapi mengapa nilai “iuran belasungkawa”-nya cukup tinggi? Cerita yang berkembangme nyebutkan, memang nilai itulah yangdiminta.

Mereka para rekanan tidak menyadaribah wa peristiwa itu cukup menggelikan.Kalau hal itu dimaksudkan sebagai uangsuap, kok ngomong kemana-mana? Semen-ta ra perkara hukumnya masih dalam prosespenyidikan. Sepertinya perilaku seperti itusu dah menjadi hal yang wajar dan tidakmemalukan bagi para rekanan? Merekamenyikapi perkara hukum seperti ba gai ma -na cara memperoleh dan menghadapi per-ma salahan pekerjaan, sehingga seolah-olahmeniadakan adanya penegak hukum lagi diKa bupaten Batang?

Memang yang terjadi seperti biasanya,setelah iuran solidaritas dilakukan, pe nyi dik -an berhenti dan tidak ada kabar kelanjutandari pemanggilan mereka. Apakah statushukum dari mereka yang diperiksa tersebutsekarang ini pubik tidak tahu. Namun Yangjelas secara psikis mereka yang diperiksasekarang ini menjadi lebih dewasa dan lebihberhati-hati dalam melaksanakan tanggung-jawab pekerjaan mereka. Apakah ini yangdisebut hukuman bahwa suap merupakanbentuk lain dari sisi penindakan hukumyang tidak diatur dalam Undang-Undang?Kami yakin itu keliru. Merdeka !!!!■

TukhaeriRT/RW: 004/002, Desa Ngaliyan,

Kecamatan Limpung, Batang.

SESUAI dengan kesepa-kat an para pemimpinASEAN, komunitas eko -nomi ASEAN akan se ge -

ra menjadi salah satu kawasanper dagangan internasionalyang terbuka. Pasar tunggalASEAN 2015 telah disepakatidan pada masa mendatang ka -wasan Asia Tenggara menjadisalah satu kawasan ekonomine gara-negara yang tergabungda lam organisasi ASEAN yangsa ling bekerja sama dan sekali-gus bersaing di pasar global.

Indonesia menjadi salah satune gara yang sangat berkepen -tingan untuk mempertahankanko moditas strategis di dalamne geri dan sekaligus berupayameningkatkan intensitas perda-ga ngan luar negeri. Kekuatandaya saing produk pertanianakan menunjukkan kelenturankomoditas tersebut menjaga ke-mampuannya menguasai pasardalam negeri dan sekaligusmem buka peluang memasukipasar sekawasan.

Tetapi, harus diakui, sektorper tanian kita sampai hari inima sih tertinggal dan dibebanivolume impor komoditas pa-ngan dan hortikultura yangterus meningkat, seperti beras,ke delai, jagung, gula, buah-bu -ahan, dan bawang putih. Untukke butuhan di dalam negeri,data terakhir menunjukkan ke -ter gantungan pada 100 persenim por gandum, 54 persen im -por gula, dan 95 persen bawangputih. Tetapi, meskipun kebu-tuhan akan pangan terus me -ningkat, pemerintah tak jugame laksanakan upaya nyata un -tuk mengurangi ketergantung -an impor.

Siapkah pertanian kita meng -hadapi Masyarakat Eko no miASEAN (MEA) tahun men da -tang? Sebuah perta nya an yangmembikin kita tertegun. Betapati dak? Sektor pertanian memangme rupakan sa lah satu sektoryang harus siap bersaing dengansektor pertanian dari negaraASEAN lainnya. Namun, dalamkenyataannya. sektor pertanianIn do ne sia masih dihadapkan pa -da ber bagai masalah. Sektor per-ta nian agaknya memang belumsiap menghadapi MEA.

Ada sejumlah permasalahanyang membelit sektor pertani -an. Pertama, permasalahan itube rupa persoalan lahan, khu -sus nya yang terkait dengan ke -tersediaan, laju konversi, kua- litas, kecilnya luas garapan, ser -ta status kepemilikan garapan.Kedua, permasalahan infra -struktur khususnya terkait ke -ru sakan dan keterbatasan

ja ri ngan irigasi serta saranatransportasi pertanian.

Ketiga, permasalahan benihkhususnya terkait dengan sistemdan kelembagaaan penyediaanbe nih. Keempat, per masalahanregulasi dan kelembagaan khu -sus nya terkait perizinan dan or-ga nisasi petani. Ke lima, per- ma salahan sumber daya manu-sia. Khususnya, kemampuanter kait dengan tek no logi, menu-run nya minat ge nerasi muda disek tor pertanian, dan kapasitaste naga pe la yanan pertanian dila pangan.

Selain itu, permasalahan ke -enam adalah permodalan khu -susnya akses petani untuk men dapatkan perkreditan. Di samp-ing sejumlah permasalahan per-tanian tersebut, sektor pertanianjuga dihadapkan pada sejumlahtantangan yang perlu diantisi-pasi. Tantangan pertama adalahperubahan iklim. Kedua, kondisipe rekonomian global yang be -lum sepenuhnya pulih dari kri-sis. Ketiga, gejolak harga pa- ngan. Keempat, bencana alam.Kelima, pertumbuhan pendu -duk dan keenam tuntutan sis-tem distribusi antarpulau secarale bih efisien serta ketujuh ting -ginya laju urbanisasi.

■ Pasar Raksana DuniaKita tahu, ketika era perda-

gangan bebas masyarakatASEAN berlaku efektif, peme-rintah Indonesia tidak bisa lagimelakukan tata niaga untuk me -lin dungi komoditas dalam ne -geri. Hal ini karena keluar m a-suk produk di kawasan ASEANmerupakan hal yang sah.

Sejak itu pula 10 negaraASEAN dengan 565 juta pen-duduk ditambah 6 negara mitramenjadi pasar raksasa dunia.Sebab, di kawasan (ASEAN + 6negara mitra) ini terdapat 3,3miliar penduduk. Di sini akanberlaku pasar tunggal (singlemarket) yang mendorong perda-gangan regional. Secara otomatissetiap anggota harus mengu-rangi tarif, menyelaraskan perat-uran, serta memfasilitasi per da-gangan barang dan jasa.

Tetapi sayangnya ,sektor per-tanian di negeri ini masih dililitberagam persoalan. Daya saingproduk pertanian rendah, ter -uta ma karena tak mampu me -menuhi tuntutan standardisasipro duk dan proses. TerkaitMEA, orientasi kebijakan pe -ngem bangan pertanian belum

ter fokus menuju pasar tunggalASEAN.

Selain itu, inisiatif komuni -kasi dan koordinasi antarpe-mang ku kepentingan (stakehol der) belum memiliki meka -nisme yang jelas. Bahkan KepalaBadan Litbang Pertanian Hary-ono mengakui, terobosan persi-apan komprehensif peningkatandaya saing produk menghadapiAEC 2015 belum disusun.

■ Perilaku ManjaMemang, selama ini umum-

nya pelaku usaha bidang pertan-ian berorientasi ke dalam (inwardlooking) dan sedikit ke luar (out-ward looking). Kondisi se perti itujustru menumbuh kan perilakuyang manja. Se di kit-sedikit me -min ta proteksi atau memben-dung produk luar. Ironisnya,pe merintah me la yani permin -taan tersebut, pa dahal kebijakanitu sama sekali ti dak mendidik.Sebab, yang terjadi kemudianadalah produk dalam negeritidak kompetitif, sehingga pro-duk-produk luar akan memban-jiri pasar domestik.

Daya saing domestik punmakin lemah akibat para pe la -ku usaha di negeri yang kononber falsafah gotong royong inijustru saling bertempur dalam“kandang” sendiri. Pelaku usa -ha mikro atau peternak kecilber saing sengit dengan pengu -saha besar sampai ke pasar tra-di sional. Tentu saja hal inijus teru membuat kita prihatin,ka rena pasti ada yang menjadikorban.

Padahal dalam waktu ku-rang dari tiga tahun negeri iniharus melakukan langkah inisi-atif, yakni menjadi basis pro-duksi pertanian dan me ning-katkan daya saing domestik.Pertanian harus menyiapkankomoditas andalan, memilihdari banyak produk pertanianbernilai ekonomi tinggi.

Tentu saja produk andalan ituharus mampu bertahan hi nggamenguasai pasar domes tik. Ko-moditas andalan ini ha rusmampu ”menyerang”, ma suk,dan bersaing di pasar global.Karena kalau tidak, bu kan tidakmungkin para petani In donesiahanya akan menjadi penonton ditanah leluhurnya sendiri.■

Penulis,Fungsionaris Ikatan Cendeki-

awan Muslim Indonesia (ICMI)Orwil Jawa Tengah

PENDIRI : Ir H Budi SantosoPEMIMPIN UMUM : Irianto Joko MoelyonoPEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB : Agus Toto WidyatmokoPEMIMPIN PERUSAHAAN : Sarsa Winiarsih SantosoWAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN : Djoko Sutedjo

REDAKTUR SENIOR: Sosiawan. REDAKTUR PELAKSANA: Budi Sutomo,Achmad Ris Ediyanto. KOORDINATOR LIPUTAN: Heri Suyanto.

PERSONALIA REDAKSI: Samsudin Bakrie. REDAKTUR: Eddy Tuhu PW, AdlanHeriyudi, Sosro Margono, Sucito, Kusmiyanto, Didik Saptiyono,

Aman Ari yan to, Yunan Hidayat, Soetjipto, Wis nu Setiaji, Yanuar Dwi Sarjono, Sunarto, Siti Khajarwati, Rita Hidayati.

Reporter: Unggul Su bagyo, Sugeng Ariatmojo, Sapto Sari Jati, Felek Wahyu,Jaka Nuswantara, Nurul Wahid, Rusmanto Budi, Ernawaty,

Agus Umar, Sunardi, Fitria Rahmawati, Arix Ardana. Foto grafer : Weynes Furqon S. Kores ponden Kedu: Tri Budi Hartoyo (Koordi-

nator), Widyas Cahyono, Ali Subechi. Banyumas: Joko Santoso (Koordinator), Hermiana Englaningtyas, Ady Purwadi.

Pekalongan : Janti Artati (Koor dina tor), Eko Saputro, Hadi Waluyo, Probo Wirasto. Pati : Wahono (Koordinator), Budi

Santoso, Ali Bustomi. Surakarta: Tulus Premana (Koordinator), Bagus Atas Adji W, Sutyatmoko W, Suti Hapsoro.

MANA JER IKLAN/PROMOSI: Heru Djatmiko. MANAJER PEMASARAN: Teguh Slamet Widodo.

MA NA JER TU: Yetti Ismiyati. MANAJER PENGEMBANGAN SDM: Widiyartono R

KABAG KEUANGAN: Siti Aisyah. KABAG AKUNTANSI: Dwi Suparno.

ALAMAT REDAKSI : Jl. Kawi No 20 Semarang - 50251, Telp (024) 8507070,

Faks (024) 8502727 [email protected]

ALAMAT IKLAN - PEMASARAN :Jl. Pandanaran II/10 Semarang-50241, Telp. (024) 8413528

Faks (024) 8413001 - [email protected]

[email protected]

ALAMAT TATA USAHA

Kompleks Pertokoan Simpang Lima Blok A/10 SemarangTelp.: (024) 8314170 Faks. (024) 8317113

REKENING BANK :PT Sarana Pariwara Semarang

BII 2.018.031468 - BANK JATENG 1.034.07578.9CIMB NIAGA 453.0100081.00.0

PENERBIT :PT Sarana Pariwara Semarang/Anggota SPS.

IZIN TERBIT : SK Menpen RI No. 027/ SK/Menpen/SIUPP/A7 Tanggal 23 Januari 1986.TERBIT PERDANA : Tanggal 17 Maret 1986

DICETAK OLEH : PT TEMPRINA MEDIA GRAFIKA SEMARANG

Kang Waswas

Alamat pengiriman tulisan opini dan surat pembaca:[email protected]

Artikel opini maksimal 5.000 karakter dan disertai foto penulis.

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Aburizal-Prabowo temui SBY di Cikeas.

Tak ingin ketinggalan kereta Perppu Pilkada Langsung.

* * *

Sebanyak 55 terpidana mati menunggu eksekusi.

Mengeksekusi semut saja tidak tega.

Ketaksiapan Pertanian Hadapi MEA

HARAPAN pedagang Pasar Bulu Semarang untuk segeramenempati pasar yang direnovasi menemui titik terang. Di -nas Pasar memastikan semua pedagang di penampunganha rus masuk ke kios-kios dan los-los di pasar pada 30 De -sem ber. Dinas juga menjamin penentuan lokasi kios bagi pe -da gang tidak ada jual-beli. Artinya, penempatan kios ber- dasarkan undian yang telah ditentukan dan disepakati ber sa -ma. Indikasi bahwa pasar merupakan ladang basah, sulit di -ing kari. Pasar menjadi lahan strategis untuk mengerukke untungan. Satu kios pasar merupakan aset yang harganyaakan terus melambung. Seolah-olah tidak ada kata rugi me -mi liki kios pasar, kendati tidak ditempati sendiri.

Garansi dari instansi pemerintah itu harus benar-benar di -ka wal. Seluruh elemen masyarakat harus berperan me -ngawal proses penempatan kios. Ya, sosialisasi penempatanki os dan los patut diapresiasi positif. Setidaknya pemerintahmeng edepankan transparansi, bukan lewat jalur belakang.Se luruh pedagang yang berjualan pagi hari diundang untukmengikuti sosialiasi. Muncul kepastian pula bahwa semuape dagang yang kini berjualan di lokasi penampungan men -da patkan tempat di dalam pasar. Tentu kepastian itu me le ga -kan pedagang pasar yang sejak 2011 terpaksa berjualan dipe nampungan. Mereka terpaksa lantaran tidak ada pilihanla in, kendati omzet mereka jauh di bawah pendapat ketikaber jualan di pasar.

Selama tiga tahun menempati penampungan di Jl HOSCo kroaminoto, pedagang mengeluhkan omzet turun, panas,bau sampah, akses ke pasar sulit, dan kehilangan pe lang -gan. Sementara proyek Pasar Bulu molor dari target pe nye -le saian. Penyelesaian pembangunan semula akhir 2012,na mun hingga akhir 2013 belum juga kelar. Baru akhir 2014atau molor hingga dua tahun, pedagang bisa menarik napasle ga. Pemerintah memberikan kepastian-kepastian atas per -ta nyaan pedagang yang kerap diungkapkan lewat media.Se berapa besar respons pemerintah untuk segera menye le -saikan proyek revitalisasi pasar tradisional yang menjadi sa -lah satu ikon Kota Semarang?

Meski revitalisasi tersebut sarat dengan pertanyaan, teru -ta ma menyangkut konstruksi jamur peninggal Thomas Kars -ten, Pasar Bulu tetap menjadi tumpuan hidup sekitar 600pe dagang. Karena itu, janji-janji pemerintah untuk segerame mindahkan pedagang dari lokasi penampungan ke dalampa sar harus diawasi. Kita mengharapkan janji penempatanki os dan los tanpa jual-beli terealisasi serta berjalan trans pa -ran. Bukan sekadar janji manis mendekati pemilihan kepaladae rah, namun kemudian bermain-main di belakang. Se -olah-olah terbuka di depan pedagang, tetapi meloloskanorang-orang tertentu karena faktor kedekatan dengan pe -nen tu kebijakan. Ketika janji-janji itu diingkari, kesabaran pe -da gang memiliki batas yang pada waktunya bisa meledak.

Gunoto Saparie

Memang, selama iniumumnya pelaku

usaha bidang pertanian

berorientasi ke dalam�inward looking� dan

sedikit ke luar �outwardlooking�. Kondisi

se perti itu justru menumbuh kanperilaku yang manja.

Se di kit�sedikit me min ta proteksi atau

membendung produkluar. Ironisnya,

pe merintah me la yani

permin taan tersebut, pa dahal

kebijakan itu samasekali ti dak mendidik.

Sebab, yang terjadi kemudian adalah produk

dalam negeritidak kompetitif,

sehingga produk�produk luar

akan membanjiri pasar domestik.

Page 5: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

SOLO- Universitas SebelasMaret (UNS) Surakarta tam -bah dua guru besar. Menyusul dikukuh kan nya Prof DraSuparmi MA PhD dan ProfDrs Cari MA MSc PhD sebagai guru besar Fa kultas Mipabidang fis i ka murni, Kamis(11/12).

Uniknya, dua guru be sarbaru ini merupakan pa sangansuami istri. Prof Ca ri membacakan pidato pengukuhannyaberjudul peranan quantum optik da lam perkembangan tek -no logi. Teknologi ini an taralain mengemukakan penggunaan polycapilary optic dalam

dunia kese ha tan sebagaipengganti grid yang berfungsiuntuk me ngurangi hamburan(scat te ring rejection) sehinggadidapatkan citra yang le bihjelas.

Sedangkan Prof Supar midalam pidato antara la in me -ngemukakan, ten tang teoriku antum. Yang in tinya ter kaitmetode pe nya jian quan tumstuff yang disajikan da lambentuk ma tematik, memo delkan fenomena alam dalam ben tuk simbul. Saat ini jumlah guru besar di UNS adalah 169orang. ■

K2-skh

UNS Tambah Guru Besar

KUDUS – Banyaknya keluhanmasyarakat akan pelayananpu blik, sejauh ini cukup memprihatinkan. Untuk itu, gunamemberi bekal pengetahuanpada mahasiswanya, FakultasHukum Universitas MuriaKu dus (UMK) bekerjasamade ngan Ombudsman RImenggelar kuliah umum me -ngenai pengawasan layananpublik di ruang seminar lan -tai IV Ge dung Rektorat, Rabu(11/12).

Kuliah umum yang dihadiritak kurang dari 120 ma has is -wa ini dibuka oleh Dekan Fa -kul tas Hukum, Ristamaji SHMH. ‘’Kegiatan ini merupakantindak lanjut dari kerjasamayang sudah terjalin antara Fa -kul tas Hukum UMK denganOmbudsman RI sejak setahunlalu,’’ ungkapnya.

Ristamaji mengutarakan,bah wa para mahasiswa perlumengetahu, Obmudsman RIada lah lembaga negara inde -pen den yang memiliki tugaspengawasan terhadap layananpublik, baik itu institusi peme -rin tah maupun swasta, terma -suk Perguruan Tinggi (PT).‘’Tu juan dari kuliah umum ini,

yakni memberikan wawasandan pemahaman terhadap ma -ha siswa terkait layanan publikyang baik, menumbuhkan ke -pe dulian terhadap masyarakat,sikap, dan tata nilai mahasiswadalam berkomunikasi denganorang lain,’’ ujarnya.

■ MembantuSementara itu, Kartini Is -

tikomah SE MM, KomisionerOmbudsman RI memaparkan,banyak tugas dan wewenangyang dimiliki oleh lembaga ne -gara yang satu ini, terkait pe -ngawasan terhadap layanan

publik. ‘’Tugas itu antara lain me ne -

rima, memeriksa, dan menin -dak lanjuti laporan atas dugaanmaladministrasi dalam pela ya -nan publik, dan melakukankoordinasi, kerjasama, sertamembangun jaringan kerja de -ngan berbagai pihak, termasukdengan pihak UMK seperti ke -giatan pagi ini,’’ ujarnya.

Selain tugas sebagaimanadi sebut di atas, Ombudsmanjuga memiliki kewenangan me -me riksa keterangan, penje la -san, klarifikasi, dan memeriksakeputusan atau dokumen ter -kait dengan laporan.

Kartini juga meminta maha -siswa UMK untuk ikut mem -ban tu mengawasi berbagai la yanan publik terutama di Ka bu -paten Kudus. Jika memang di-te mukan adanya pelang ga randalam bidang pelayanan pu blik,mahasiswa diminta ti dak segan-segan untuk mela por kan keOm budsman.

”Ka lau ada temuan, silahkanla por kan, pasti akan kami tin -dak lan juti,” tukasnya. ■

tom-skh

Mahasiswa Diminta Aktif Awasi Pelayanan Publik

KULIAH UMUM: Komisioner Ombdusman RI Kartini Istiqomahsaat memberikan kuliah umum di hadapan mahasiswa UMK. ■ Foto: Ali Bustomi

Kepala Disdik KabupatenPati, Sarpan melalui SekretarisDisdik Suwarno mengatakandalam proyek pengadaan bu kuKurikulum 2013 semester dua,kontrak telah ditanda tangani

pada Oktober 2014 lalu. Se -dang kan penghentian kuri-ku-lum tersebut dihentikan padaawal Desember 2014 ini. ‘’Justru kalau kami hentikan se pi -hak tentu akan menjadi ke sa -

lahan. Karena kontrak sudahter lanjur ditanda ta nga ni,’‘ te -rang Suwarno, kemarin.

Hal itupun dikatakannya te -lah sesuai dengan aturan da ripu sat. Dalam pengumuman

ter sebut disebutkan bahwapro yek dapat dilanjutkan bila -mana sudah terlanjur ditandatangani oleh dinas pendidikansetempat.

‘’Sedangkan untuk pro yekyang belum ditan da-ta nganilah yang diharuskan untuk di -hentikan,’‘ ujarnya.

■ Tetap Didistribusikan Untuk menunggu tekhnis

perubahan kurikulum ter se -but, rencananya buku ituakan tetap didistribusikan kesekolah-sekolah. Buku itu

akan di simpan disekolah un -tuk me ning katkan sumberda ya ma nusia (SDM). Baikun tuk guru maupun siswayang ada di sekolah tersebut.

‘’Kami memang masihme nunggu instruksi daripu sat terkait tekhnis peru -bahan ku ri kulum. Terma-suk rencana penggunaan bu -ku pegangan siswa,’‘ im buh -nya.

Dikatakannya, persiapandalam penerapan Kurikulum2013 di Kabupaten Pati ter bi -lang cukup baik. Selain penyi -

ap an buku semester dua yangtelah disiapkan, untuk bukusemester satu juga sudah 100persen ter distribusi denganbaik.

‘’Sekitar Juni buku se mes -ter satu sudah kami ki rim kanke sekolah-sekolah dan sudahdigunakan. Selain persiapanbuku, kami juga telah mem -be rikan pelatihan terhadapgu ru, kepala se kolah dan pe -ngawas se banyak 52 jam,’‘ pa -parnya. ■

SMNetwork/dwa-skh

■ Terlanjur Teken Kontrak

Proyek Buku K13 Dilanjut

Peringati HAM, Guru Menonton FilmPURBALINGGA- Guru se ja -rah dan pelajar SMA dan MAmenyaksikan film berjudul Se -nyap karya sutradara JoshuaOppenheimer. Pemutaran dila -ku kan oleh Cinema LoversCom munity (CLC) dalam rang -kaian Peringatan Hari HakAza si Manusia, yang dira-ya -kan tiap tahun oleh banyak ne -gara di seluruh dunia setiaptanggal 10 Desember, ber tem-pat di Aula Dinas Pendidikan,Rabu (10/12).

Pada pemutaran film kaliini, CLC Purbalingga mengajakkerjasama Musyawarah GuruMata Pelajaran (MGMP) Seja-rah SMA dan MA di Pur ba -lingga dan Masyarakat Seja rawan Indonesia (MSI) Komi sa -riat Purbalingga serta DinasPendidikan Purbalingga.

Kepala Dinas PendidikanTri Gunawan SH MH dalamsambutannya mengatakan, sa -ngat mengapresiasi kegiatanpemutaran dan diskusi film ini,dengan tujuan agar tidak lupapada sejarah.

“Saya sangat me nga pre -siasi, kalau selama ini ada ke -san bahwa CLC anti pemerintah daerah dan seba liknya,tapi bagi dinas kami tidak,”ungkapnya.

Ada sekitar 75 penonton diPurbalingga yang datang me -ngapresiasi. Terdiri dari guru-guru sejarah, para pelajar yangselama ini bergulat dengan du -nia pefilman, dan masyarakatumum. Pemutaran di Pur ba -

ling ga dan di puluhan kota laindi Indonesia merupakan pe-mu taran serentak dalam rang -ka Hari HAM Sedunia.

Menurut Direktur CLC Pur -balingga Bowo Leksono, filmbisa menjadi salah satu re fe ren -

si praktis bagi guru. “Film mam pu menelanjangi

sejarah se cara lebih gamblangbagai ma na kondisi masa silamdan kekinian,” jelasnya. ■

ST-skh

KAJEN - Dinas Pendidikan danKebudayaan (Dindikbud) Ka -bu paten Pekalongan akanmela ku kan regrouping ataumerger be berapa sekolah kecil

di Kota Santri. Pasalnya, jikaPeraturan Pemerintah Nomor74 Tahun 2008 tentang Guruditerapkan di tahun 2016, makabanyak guru terancam tidak

bisa men da pat kan tun janganprofesi

Sebab, di 398 sekolah dasarne geri atau 77 persen dari totalsekolah di Kabupaten Peka lo -

ngan, rasio siswa terhadap gurukurang dari 20 orang, atau satuorang guru mengajar kurangda ri 20 siswa, sehingga guru di398 sekolah tersebut terancamtak mendapatkan tunjanganpro fesi.

Kabid Dikdas, Dindikbud Ka -bupaten Pekalongan, RissaSumarsyanto MPd, Kamis (11/12), mengatakan, Dindik budakan melakukan penataan danpemerataan guru untuk me -ngantisipasi kebijakan ter se but.Langkah antisipatif itu, di an-ta ranya dengan merger se ko lahkecil dan membentuk se ko lahsatu lingkungan atau pem be la -jaran kelas rangkap (mul ti gra -de), dan mengeluar kan SuratKe putusan (SK) ten tangsekolah kecil. SK sekolah kecilrenca na nya akan dibe ri kankepada 48 se kolah. Ren ca natersebut akan dilaksanakanberdasarkan pada per tim ba -ngan program BOS dan tun ja -ngan profesi.

■ PersoalanDi satu sisi, Pemkab Pe kalo -

ngan mengalami persoalan ba-nyaknya SDN dengan rasio gu ruterhadap siswa yang ku rang.Namun, di sisi lain, juga meng -hadapi persoalan ke ku ranganguru. Tercatat di Kabu pa ten Pe -kalongan kekurangan guru SDNsebanyak 792 orang baik itu gurukelas (529 orang), Pen di dikanAgama Islam (PAI) 32 orang, danPendidikan Jas ma ni Olah Ragadan Kesehatan (231 orang).

Na mun demikian, jum lahtersebut akan berkurang jikaKabupaten Pekalongan kem -bali ke kuri kulum KTSP sesuaian ju ran Men teri Pendi di kan.Untuk me nga tasi keku ra nganpenga jar, kepala sekolah SDNdiminta untuk menjadi gu rukelas bagi sekolah yang ke ku -rangan guru.

Kepala Dindikbud Kabu pa tenPekalongan, Drs H Umaidi MM,mengatakan, jumlah guru PNSSD sebanyak 3.218 orang,

sedangkan ketersediaan yangada masih 2.689 orang, sehinggamasih kekurangan sekitar 529orang. Kekurangan ini tersebardi 518 sekolah dasar negeri diKabupaten Pekalongan.

Menurutnya, kekurangan gu -ru ini sebenarnya bisa dipenuhidari guru nonPNS yang ber -jumlah 517 orang.

“Jika dilihat dari kacamata inimemang tidak ada masalah akanjumlah guru yang ada. Namun,penye bar an nya tidak merata.Ada keca ma tan yang masih ke -kurangan gu ru, ada pula yangkelebihan. Misalnya, di Doro,ada kele bi han 10 guru, se-dang kan di ke ca matan wilayahatas masih ba nyak guru yangkurang. Dari hasil konsultasipu blik Din dik bud yang difa si -litasi Usaid Prio ritas, salah saturekomendasinya adalah kepalaSD yang seko lah nya keku ra -ngan guru, wajib menjadi guruke las,’‘ jelasnya.■

haw-skh

MAGELANG- Mahasiswa Universitas Muham ma-diyah (UM) Magelang yang sedang melaksanakanKuliah Kerja Nyata (KKN) Posdaya UM Magelang diKecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang, menggelar pameran produk KKN Posdaya. “Pameran inimenampilkan aneka hasil produk olahan dari tigadusun binaan KKN Posdaya yakni Dusun PenggaronKidul, Gunung Lemah Tawang, dan Surodadi,” kataKe tua Panitia KKN Posdaya UM Magelang saat ber -kunjung di Kecamatan Sawangan, Kamis (11/12).

Moehamad Aman mengatakan, produk-produkyang dipamerkan antara lain olahan batu dari gu -nung Merapi berupa cobek dan kaligrafi. Selain itu ju -ga produk plastik limbah yang dijadikan tas dan kaplampu serta aneka produk makanan ringan.

Menurutnya, selain dilaksanakan di Kecamatan Sa -wangan, kegiatan serupa juga dilaksanakan di empatkecamatan lainnya yang dijadikan lokasi penempatahKKN Posdaya mahasiswa UM Magelang yakni Ke ca -matan Mungkid, Dukun, Windusari dan Bandongan.

Camat Sawangan Drs Wisnu Arga mengapresiasiupaya yang dilakukan para mahasiswa peserta KKNPosdaya yang telah menggugah masyarakat di Ke ca -matan Sawangan untuk mengolah bahan baku lokalmenjadi produk yang bermanfaat dan bernilai jualtinggi.

“Tahun 2015 diharapkan semua dusun yang adadi Kecamatan Sawangan sudah tercakup dalam KKNPosdaya dengan masing-masing produk unggulanyang dapat dijual,” harapnya.

Sementara Rektor UM Magelang Ir Eko MuhWidodo mendukung warga yang memulai usaha agarmencontoh para pengusaha besar yang semula jugamerintis usaha dari mulai yang kecil. “Justru parapengusaha dapat menjadi boss bagi diri sendiri,karena ia yang mengatur jadwal kerjanya sendiri,”kata rektor.

Pada kesempatan itu rektor juga menyerahkanhadiah bagi pemenang Lomba Posdaya Daman -diri Award Tahun 2014 untuk tingkat LPPM/LPM UM Magelang. Yakni , juara pertama diraihKecamatan Windusari , Kecamatan Sawanganmen dapatkan Juara II dan Juara III diraih Keca -ma tan Mungkid. ■

Ias-skh

MENONTON FILM: Guru sejarah dan pelajar SMA dan MA menyaksikan pemutaran film dokumenter diAula Dinas Pendidikan Kabupaten Purbalingga. Pemutaran digelar dalam rangka peringatan Hari HakAzasi Manusia. ■ Foto: Joko Santoso

PATI -Meskipun Kurikulum 2013 (K13) telah diumumkandihentikan, namun proyek pengadaan buku tersebutdipastikan akan tetap dilanjut. Hal itu lantaran DinasPendidikan (Disdik) Kabupaten Pati telah terlanjur menekenkontrak pengadaan buku tersebut.

KKN Posdaya Tingkatkan ProdukMasyarakat

Sekolah Kecil akan Dimerger

PEMBAHASAN: Dinas Pendidikan dan Kebudayaan menggelar pembahasan pendidikan. ■Foto: Hadi Waluyo

Page 6: WAWASAN 12 Desember 2014
Page 7: WAWASAN 12 Desember 2014

5 Terpidana ..... (Sambungan hlm1)

gai hak hukum yang ada di In­donesia beberapa sudah mel­onggarkan terpidana. Eksekusimati bukanlah hal yang me­lang gar hukum lantaran akanle bih banyak lagi korban berja ­tuhan jika gembong narkoba di­biarkan hidup.

Prasetyo mengatakan, kiniperedaran narkoba tak hanyaada di kota besar, namun su ­dah sampai di pelosok desa.Bahkan sasarannya pun sudahme rebak di wilayah rumahtang ga dan kalangan pendidik ­an. Bahkan, kabar terahir yangmencengangkan, guru besarsalah satu universitas di Ma ­kas sar ikut tersangkut dalamka sus narkoba.

“Tiap hari ada 30 orang matikarena narkoba. Apa kita akanbi arkan, apa kita akan lunak?Memang sikap Presiden ini sa­ngat tepat, meski ada pro kon­

tra. Indonesia ini bukan lagimenjadi tempat transit narkoba,bahkan kini menjadi produsen,”terang Prasetyo.

Jika pada 2014 saja ada se­kitar 4 juta orang meninggalaki bat narkoba, maka jika dibi ­arkan angka tersebut akan me­ningkat hingga 5 juta jiwa pada2015. Korbannya pun, terang­nya, rata­rata merupakan usiapro duktif.

Setiap menjalankan ekseku ­si hukuman mati, lanjut Prase­tyo, terpidana melaksanakanpro ses yuridis dan teknis. As ­pek yuridis merupakan peme­nuhan hak hukum dari ter pida­na. Hak itu merupakan upayahukum menjadi hak yang harusdipebuhi saat terpidana meng­gunakan hak­hak hukumnya.

“Haknya itu, yaitu hak biasadan luar biasa. Hak biasa misalbanding dan kasasi, itu terukurdan waktunya jelas, berapa la ­ma mereka bisa mengajukanban ding dan kasasi. Tapi masa­

lahnya akan muncul setelahhak hukum luar biasa, terutamaPK (Peninjauan Kembali), inise ring kali dimanfaatkan me­reka untuk mengulur waktu. Ka­rena memang undang­undang,ketentuannya memberikan me­reka untuk malakukan PK,” im ­buhnya.

Sedangkan Menteri Hukumdan Hak Asasi Manusia (Men ­kum HAM), Yasonna Hamonan­g an Laoly menyatakan, be ­ lumada keputusan soal lokasi ekse­kusi lima terpidana mati yanggrasinya ditolak Presiden. Na­mun, Kemenku HAM siap untukmembantu Kejaksaan Agung, di­manapun lokasi ditentukan.

Pernyataan tersebut disam­paikan Yasonna, Kamis (11/12),di Hotel Aston, Purwokerto, se­saat sebelum keberangkatan­nya ke Nusakambangan, Cila ­cap. Menku HAM membantah,jika kunjungannya ke Nusa­kam bangan dalam rangka per­siapan lokasi eksekusi mati.

Sebaliknya, kunjungan Men ­kum HAM ke Nusakambanganuntuk meninjau lapas­lapas disana, sekaligus menjajaki ke­mungkinan kerjasama denganpemkab setempat dan Univer­sitas Jenderal Soedirman (Un­soed) untuk pengembangan­nya. “Kedatangan saya, hanyauntuk melihat kondisi Nusa­kam bangan, meninjau kondisila pas­lapasnya dari dekat yangtujuannya untuk pengembang ­an kawasan tersebut,” katanya.

Terkait rencana eksekusi limaterpidana mati, kata Yasonna,hal tersebut sepenuhnya men­jadi kewenangan Ke jaksaanAgung. Sampai saat ini pihak­nya belum mendapat kepastianlokasi eksekusi mati. Hanya sa­ja, jika dimintai bantu an lokasi,Kemenkum HAM si ap un tukmembantu. “Termasuk nan tinya,jika Kejaksaan Agung menunjukNusakambangan seba gai lokasieksekusi, kita juga si ­ap,” te­rangnya. ■ M9/ant/hef­yan

JAKARTA - Isu pergantianKapolri, Jenderal Polisi Sutar-man, kian santer terdengar.Yang terbaru, Indonesia PoliceWatch (IPW) menyatakan per-gantian tersebut akan dilaku-kan pada pertengahan Januari2015 mendatang.

Menanggapi hal tersebut,Kepala Biro Penerangan Ma-syarakat Divisi Humas Polri,Brigjen Pol Boy Rafli Amar,enggan berkomentar banyak.Menurut dia, pihaknya dalamhal ini Polri hingga kini meng-aku belum mengetahui hal ter-sebut.

“Kita belum paham. Kitabelum mengetahui ada hal se-

perti itu (pergantian). Di Polrisaja belum ada isu itu. Jadwal-jadwal seperti ini kita belumada pemberitahuan,” ujarnya,Kamis (11/12).

Kendati demikian, ia menya-takan jika memang hal itubenar adanya, Polri akan meng-hormati keputusan tersebut.“Itu hak prerogatif presidenlah, yang pasti melalui persetu-juan DPR,” ujarnya.

Sebelumnya, IPW menyata-

kan jika pihaknya telah menda-pat informasi bahwa nama-nama calon kapolri penggantiSutarman sudah diproses.

“Kami mendapat informasi,begitu masa reses DPR selesaipada 12 Januari 2015, namacalon akan diserahkan PresidenJokowi ke Komisi III untuk di-lakukan uji kelayakan dan ujikepatutan,” ungkap Neta SPane, Ketua Presidium IPW,Kamis (11/12).

Seperti diketahui sebelum-nya, ada lima nama penggantiKapolri yang mencuat ke per-mukaan, yakni Komjen Ba -droeddin Haiti, Komjen BudiGunawan, Irjen Safruddin,Irjen Pudji Hartanto, dan IrjenUnggung Cahyono. IPW me-nyebutkan bahwa penggantianKapolri saat ini terjadi karenabanyaknya masalah atau kon-flik di daerah yang belum ter-tanggulangi.

“Dan Presiden punya hakprerogatif untuk menunjuk sia -pa yang berhak menjadi peja-bat Kapolri melalui persetujuanDPR,” tutur Neta. ■

vvn—sn

Pilkada ..... (Sambungan hlm 1)

koa lisinya senang, jabatan anak­ nya (kader Gerindra) pun di kasihke orang lain,” ujar Des mon.

Desmon mengakui KMP sa ­at ini tidak solid. Alasannyaada lah koalisi ini dibangun tidakpada dasar ideologis, melain­kan kepentingan semata. “KMPini kan persoalan waktu karenadasarnya tidak solid. Ini terjadikonspirasi politik di luar devel­opment. Kepentingan lebih

men dominasi dibanding perso ­alan ideologis,” ucapnya.

Politikus Golkar Misbakhunse pendapat dengan Desmon.KMP kini tinggal menungguwak tu karena tidak memilikiikat an yang solid. “KMP tinggalmenunggu waktu karena tidakada ikatan yang solid, saya se ­pendapat tapi KMP ini lahir pas ­ca Pilpres dan kekalahan Pra ­bowo, isinya hampir sama de­ngan pendukung Prabowo diPil pres 2014 kemarin. Ikatan­

nya tidak ideologis, tapi posisipenyeimbang adalah posisiam bigu dalam politik,” paparMis bakhun.

Ketua Umum Partai Golkarha sil Munas Jakarta, Agung Lak­ sono, bergembira mendengarkabar itu. “Kalau ada berita se­perti itu, kami bergembira bila ituterjadi (KMP bubar),” ka ta Agungdi Kantor DPP Golkar, Slipi, Ja­karta Barat, Kamis (11/12).

Lagipula, Agung Laksonodan barisannya dari Munas Ja­

karta memang setuju denganPilkada langsung dan mendu­kung Perppu Pilkada. Ini kare ­na Pilkada lewat DPRD di pan­dang berpotensi memecah be ­lah kepemimpinan daerah hing­ga rakyat. “Bisa saja (KMP bu ­bar karena Perpu Pilkada di­sah kan DPR jadi Un d ang­un­dang). Karena kami tidak mera­mal hal seperti itu, tapi kamime lihat suara rakyat, merekamenginginkan Pilkada lang­sung,” tutur Agung. ■ dtc­yan

Menteri Kelautan dan Per-ikanan, Susi Pudjiastuti, meng-ungkapkan dari data yang di -terima, kerugian negara daritindakan illegal fishing (pencu-rian ikan) dan kejahatan kela -utan lainnya mencapai Rp300triliun. “Uang ini bisa diguna-kan untuk membayar seluruhutang negara,” ujar Susi.

Susi menjelaskan, dari angkatersebut, Rp100 triliun disum-bangkan oleh Maluku, karenabanyaknya pemalsuan izin olehkapal-kapal asing yang berope-rasi di Laut Maluku.

Selain itu, paparnya, dariaktivitas transit kapal-kapal dite ngah laut, bukan di pela-

buhan-pelabuhan yang ada diMaluku, sehingga potensi ikanyang ditangkap oleh kapal-ka -pal asing tidak dapat diawasi.“Saya tidak tahu, apakah ma-syarakat Maluku sadar atautidak, tetapi 10 tahun terakhirsudah Rp100 triliun dicuri dariMaluku,” tutur Susi.

Menenggelamkan kapal ile-gal yang mencuri ikan di per -airan Indonesia, diprediksi ti -dak akan membuat jera kapalasing nakal. Sebagai strategime lengkapi tindakan peneng-gelaman, Kementerian Per ikan -an dan Kelautan menempuhjalur lain, seperti meresmikanpe ngadilan perikanan di Am -

bon, Maluku.“Dasar hukum dari pendi-

rian pengadilan perikanan ada-lah Undang-undang Perikanan.Sehingga, ke depan, pencurianikan akan berkurang,” kataMenteri Kelautan dan Per-ikanan, Susi Pudjiastuti di seladialog Festival Anti korupsi de-ngan tema ‘Berani MelawanKorupsi, di Yogyakarta, kema-rin.

Susi mengaku sangat priha-tin dengan luas wilayah Indo-ne sia yang dua pertiganyame rupakan lautan, namunmasyarakatnya rendah dalammengonsumsi ikan laut. “Indo-nesia ini, mengapa kita susahsekali makan ikan. Sekali ma -kan ikan, itu pun hanya ikanasin saja, yang tidak ada gizi-nya,” ujarnya.

Dia mengkritik kebijakanpe merintah sebelumnya, yangmembiarkkan kapal asing

mem bongkar muat ikan di te-ngah laut. Dia menuding ada-nya permainan kebijakan. Se -bab itu, dia langsung merevisiperaturan tersebut. “Ini kan(bongkar muat di tengah laut)sangat lucu, dan membuat ka -pal asing dapat dengan mudahmengeruk perikanan laut kita,”kata dia.

Saat ini, Peraturan MenteriKKP no 30 Tahun 2012 yangme ngatur transhipment telahdirevisi ke dalam PeraturanMenteri KKP no 57 Tahun 2014.Su si mengklaim akibat kebi-jakan ini berdampak pada de-flasi 3,2 persen sesuai dataBa dan Pusat Statistik (BPS) Ta -hun 2014. “Kami sudah hapusperaturan itu. Saat ini, kapalasing sudah takut untuk men-curi ikan di Indonesia, dari se-kitar 5.000-an kapal, tinggal 10persen saja, 100-200 kapal yangnekat curi,” ujarnya. ■ vvn—sn

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Rp 300 Triliun Dicuri dari Laut Indonesia

JAKARTA - Selama kurun waktu 10 tahun terakhir, Indonesia terus mengalami kerugian di bidang perikanan. Angkanya pun sangat fantastis.

Jalur ..... (Sambungan hlm 1)

tersebut ambles. Bangunan ru -mah dan warung tersebut ber-ada di atas gorong-gorong su -ngai yang di atasnya dibangunrumah. Sehingga saat volumeair sungai bertambah langsungmenggerus bagian bawah ba-ngunan tersebut hingga am-bles.

“Ada sepuluh rumah yangra wan ambles, sepuluh rumahitu berada di sepanjang sungaiyang dibuat gorong-gorong,”ka ta Camat Wonosobo Faisal.

Sementara menurut BupatiWonosobo Kholiq Arif menga-takan jika pihaknya terus mela-kukan koordinasi dengan paraca mat, agar melakukan koordi-

na si dengan para Kades. Kare -na sebagian wilayah Wonosoboberada pada kontur tanah per-bukitan yang dipenuhi tebingtinggi. Total bencana terdapatdi 13 Kecamatan, 37 Desa de-ngan 112 titik bencana meliputilongsor, jembatan putus dan ta -nah ambles. “Tidak ada korbanjiwa, hanya satu orang lukaringan karena terkena longsordi rumahnya,” jelasnya.

Dia menjelaskan, longsorsempat memutus beberapa ja -lur transportasi. Tapi pihaknyasudah mengerahkan alat beratuntuk segera memindah mate-rial yang menutup jalan raya.“Jalur transportasi hingga soreini sudah bisa dilewati,” kata-nya. ■ dtc-yan

Truk ..... (Sambungan hlm 1)

pat terjebak banjir di alur KaliPabelan Atas serta 10 truk lain-nya di alur Kali Apu. Disebut-kan ke-16 truk tersebut terjebakkarena jalan yang akan dilaluiputus setelah diterjang banjirla har hujan. “Mereka sudahma suk lokasi penambangan na -mun jalannya putus. Informasi-nya ada satu alat berat yangikut terjebak banjir. Namunmedannya sangat sulit dijang -kau,” ujarnya.

Sementara itu, relawan Su -ranto alias Jangkung menam-bahkan hujan di lereng baratGunung Merapi tersebut jugamenimbulkan tebing longsor diKa rang, Desa Tlogolele, Keca-mat an Selo, Kabupaten Boyola li.

Hal ini membuat jalur alternatifMagelang-Boyolalu terputus se-lama beberapa jam. Bah- kanhujan yang terus mengguyur,membuat warga lereng gunungmerasa khawatir dan ta kut.

Kabid Kedaruratan dan Lo-gistik Badan PenanggulanganBencana Daerah (BPBD) Kabu-paten Magelang Joko Sudibyomengatakan banjir lahar tetapmenjadi ancaman karena enda-pan volume material sisa erupsi2010 masih mencapai jutaanme ter kubik. Untuk itu, ia me-minta tidak beraktivitas di su-ngai ketika hujan. “Jika terjadihuj an deras, hendaknya wargaatau penambang pasir janganmelakukan aktivitas di sungai,ka rena sangat embahayakan,”tambahnya. ■ ali-yan

Nurmarkesi .....

(Sambungan hlm 1)

Rp 567 juta, 98 lembaga pendi-didikan keagamaan sebesar Rp384 juta, 70 ormas dan profesi,kelompok sebesar Rp 380 juta.

Total dana bansos yang disa-lurkan seluruhnya sebesar se -kira Rp 1,27 miliar. Perbu atan-nya menyimpang melanggarperaturan Bupati Kendal ten-tang tata cara penyaluran danabansos.

Perbuatan terdakwa dinilaimemperkaya orang lain atauko oporasi yakni penerima ban-

sos, dan merugikan keuangannegara sekira Rp 1,2 miliar atausetidaknya Rp 310 juta sebagai-mana hasil audit BPKP Jatengtanggal 29 juli 2013.

Terdakwa dinilai melanggarketentuan primer pasal 2 danPasal 3 junto 18 UU Nomor 31tahun 1999 sebagaimana di-ubah dan diganti menjadi UUNomor 20 tahun 2001 juntoPasal 55 ayat 1 ke-1 KUHP.

Dalam pemeriksaannya, ter-dakwa menyatakan tidak adakorupsi atas kebijakan penyalu-rannya itu. Menurut dia, kebi-jakannya hanya pelanggaranadministrasi. ■ rdi-yan

TERDAMPAR: Sejumlah warga mencari kerang hijau yang terdampar untuk dikonsumsi di Pantai Pungkruk, Jepara, Jateng, Kamis (11/12).Fenomena terdamparnya ratusan ribu kerang yang baru terjadi kali ini di pantai itu diduga akibat derasnya arus bawah laut. ■ Foto: Antara

Agung-Ical Siap IslahJAKARTA - Ketua Umum Par-tai Golkar versi Munas JakartaAgung Laksono menyatakanber sedia bertemu Ketua Umumversi Munas Bali Aburizal Ba -krie (Ical) untuk membahas is -lah Golkar.

Namun Agung tak menja-min islah bakal menjadi hasil-nya. “Bersedia. Tapi soal isinyadan bagaimana hasilnya, kitanggak tahu,” kata Agung diKantor DPP Golkar, Slipi, Ja-karta Barat, Kamis (11/12).

Meski bersedia, Agung me-nyatakan belum ada jadwaluntuk bertemu dengan Ical.Yang jelas harus ada win-winsolution bagi kedua belah pihakguna mengakhiri perpecahandi tubuh partai pohon beringinini. “Harus ada win-win solu-tion,” kata Agung.

Sedangkan soal ide MunasRekonsiliasi yang dimunculkanHajriyanto Thohari, Agung me-nilai itu sebagai salah satu idedi antara berbagai macamusulan. Tentu harus dicari ideterbaik berdasarkan aspek le-galitasnya.

“Yang penting soal netrali-tas, sebab kita sudah melihatMunas di Bali diselenggarakansu ka-suka sendiri. Tapi kamisu dah melaksanakan Munasyang jujur dan sesuai aturan,”tanggap Agung.

Agung Laksono mengakuiGolkar di bawah kepemimpin-annya masih melengkapi syaratkelengkapan kepengurusan un -tuk dilaporkan ke KementerianHukum dan HAM. Sebelumme nyerahkan ke MenkumHAM, mereka akan meng-umumkan kepengurusan leng-kapnya ke publik.

“Besok (hari ini-red) akan di-umumkan pukul 15.00 WIB.Akan diumumkan siapa yangmenjadi Mahkamah Partai Gol-kar dan siapa yang duduk diDe wan Pertimbangan,” kataAgung Laksono di kantor DPP

Golkar, Slipi, Jakarta, Kamis(11/12).

Pengumuman itu akan dige-lar di kantor DPP Golkar. KetuaDewan Pertimbangan akan di-jabat Siswono Yudhohusododan Ketua Mahkamah Partaiakan dijabat oleh Lawrence TPSiburian. Setelah semua struk-tur kepengurusan lengkap di-umumkan, mereka akan segeramendaftarkannya ke Kemen -kum HAM.

“Nanti yang ke KemenkumHAM adalah Pak Lawrencedan Pak Agung Gunandjar (Ke -tua DPP),” kata Agung.

■ 235 OrangHingga semalam, Agung

me nyatakan pihaknya masihda lam proses melengkapistruk tur tersebut. Mereka harusmemastikan kesediaan dan ke-sanggupan orang-orang yangbakal duduk di seluruh kepe-ngurusan yang akan diusulkanke Kemenkum HAM.

Di lokasi yang sama, Law -rence TP Siburian menyatakansetidaknya bakal ada 235 orangpengurus lengkap Partai Gol-kar.

“Mahkamah Partai palingsedikit berisi lima orang palingbanyak tujuh orang. UntukDewan Pertimbangan ada 35orang, Departemen-departe-men dalam kepengurusan ple -no berjumlah 125 orang. Ditam-bah 68 orang pengurus hariandari Ketua Umum sampai Wa -bendum,” papar Lawrence.

Wakil Ketua Umum PriyoBudi Santoso, masih di lokasiyang sama, menyatakan ada se-jumlah nama yang bakal masukke Dewan Pertimbangan pim-pinan Siswono.

“Fahmi Idris, Aksa Mah-mud, Sarwono Kusumaatma -dja, Cosmas Batubara, Awa lud-din Jamin, dan seterusnya,” tu -tur Priyo. ■

dtc—sn

Santer, PergantianKapolri Dipercepat

Angie Diperiksa di Pondok BambuJAKARTA - Penyidik KomisiPemberantasan Korupsi meme-riksa mantan Anggota KomisiX Dewan Perwakilan Rakyat,Angelina Patricia Pingkan Son-dakh, di Rutan Pondok Bambu,Kamis (11/12).

Hal tersebut diungkapkanKepala Bagian Pemberitaandan Informasi KPK, PriharsaNugraha. “Yang bersangkutandiperiksa di rumah tahananPondok Bambu,” kata Priharsa.Angie yang merupakan terpi-

dana dalam kasus korupsipembangunan Wisma Atlet itu,diketahui kini mendekam diRutan Pondok Bambu, JakartaTimur.

Priharsa tidak menjelaskansecara detail mengenai alasanpenyidik KPK melakukan pe-meriksaan Angie di Rutan Pon-dok Bambu. Menurut dia,pemeriksaan Angie di sanalebih karena pertimbangan tek-nis. “Biar lebih efisien,” kataPriharsa. ■ vvn—sn

Page 8: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

MELUAP: Luapan banjir di Desa Tegal Sambi mengakibatkan 351 rumah terendam. Hingga Kamis (11/12), sejumlah warga berusaha mencari lokasi amandari genangan banjir. ■ Foto:Budi Santoso.

Air Bah Rendam Jepara

Petinggi Desa Tegal Sambi,Agus Santoso menyatakan, banjiryang terjadi di desanya ber -langsung mulai pukul 23.00 WIB.Debit air yang besar di Kali TegalSambi tidak tertampung danmelimpas ke jalan dan pemu -kiman warga. Selain itu jebolnyabeberapa tanggul sawah, mem -buat air cepat menggenangipemukiman warga. Akibatnya351 rumah di empat RT te ren -dam.

“Air banjir mulai surut padapagi hari setelah hujan berhenti.

Sebelumnya ketinggian airmencapai 1-1,5 meter di rumah-rumah warga yang tergenang.Sementara di Jalan Tegal Sambiketinggian air mencapai 50 cm,”ujar Agus Santoso, Kamis (11/12)siang.

Hingga Kamis (11/12), banjiryang menggenangi Tegal Sambibelum surut. Karena daerah-daerah sekitarnya juga menga -lami kebanjiran, air baru bisasurut pada tengah hari. Di DesaSemat, banjir menggenangi 400-an rumah warga masing-masing

di RT 7 RW II, RT 3 RW II, RT2RW II dan R T 6 RW III. Hal yangsama juga terjadi di Desa Man -tingan, saat Sungai Bendo tidakmampu meluap.

Wilayah-wilayah tersebut ter -dampak banjir karena tiga sungaibesar di kawasan tersebut ma -sing-masing Kali Bendo, Sungu -pan dan Kembangan tidak mam -pu menampung debit air. Selainmenggenangi pemukiman, airbah juga merobohkan tembokPasar Desa Tegal Sambi.

Sementara itu di KecamatanKota, Sungai Wiso dan SungaiKanal tidak mampu menampungdebit air yang datang. Akibatnyaselokan di hampir seluruh kotaJepara tidak bisa mengalir. Aki-batnya air menggenangi jalan danpemukiman warga. Di desaPanggang, Kauman, Ujung Batu,Jobo Kutha, genangan air mem -buat warga harus menghadapiair berketinggian antara 10-20 cm.Bahkan di jalan-jalan protokolJepara genangan air mencapaihampir 40 cm.

Rumah Dinas Wakil BupatiJepara di Jalan Kartini Jepara, di-laporkan kemasukan air sampaiketinggian 10 cm. Jalanan diAlun-Alun Jepara sempat teren-dam air dengan ketinggian sam -pai 30cm. Pada pagi sekitar jam05.00 WIB luapan air Kali Wisoyang menggenangi wilayah Ke -camatan Jepara mulai surut.

Kasie Kedaruratan BPBD(Badan Penanggulangan BencanaDaerah) Jepara, Pudjo Prasetyamenyatakan, hujan dan anginyang terjadi pada Rabu (10/12)malam juga menimbulkan roboh -nya ratusan pohon karet di JalanRaya Keling. Pihaknya sudahmelakukan pembersihan di jalanraya Jepara-Keling-Tayu.

‘’Kami juga langsung melaku-kan upaya-upaya pertolongan disejumlah wilayah yang terkenabanjir, usai melakukan pember -sihan di Keling. Bantuan jugasudah mulai kami koordina si -kan,” ujar Pudjo Prasetyo, Kamis(11/12) siang. ■

dis—sn

JEPARA - Hujan deras yang berlangsung sejakRabu (10/12) hingga Kamis (11/12) di KabupatenJepara menimbulkan banjir. Air bah merendamDesa Tegal Sambi, Tahunan, Jepara. Sedikitnya351 rumah milik warga dilaporkan terendam.Sedangkan di Desa Semat, Tahunan, Jepara,sebanyak 400 rumah dikabarkan juga terendamair. Kejadian yang sama juga terjadi di KecamatanJepara.

Keracunan Hidangan Hajatan, 21 Orang Diopname PEMALANG - Puluhan wargaDesa Pedurungan, KecamatanTaman diduga keracunan usaimenyantap hidangan di rumahsalah satu warga yang sedanghajatan.

Korban yang menga la-mi ge -jala keracunan sehari pasca me -nyantap makanan terus ber -tambah dan hingga Kamis(11/12) tercatat 21 orang dila-rikan ke Rumah Sakit Siaga Me-dika.

Kepala Desa Pedurungan,Edi Surono, ditemui saat me-mantau warganya di rumahsakit menjelaskan, musibahberawal saat warga menghadiriwalimahan nikahan di rumah

Railin, warga RT 01 RW 07 padapukul 11.00 WIB. Setelah selesaiacara mereka disuguhi maka-nan antara lain gule, daging,bandeng, tempe dan tahu.

Bah-kan warga yang tidakhadir juga diberi makanandiantarkan ke rumah masing-masing. Se-kitar pukul 03.00WIB dinihari warga mulai me -rasakan gejala kera cunan sepertimual, muntah dan pusing-pu -sing.

“Warga yang mengalamigejala keracunan langsung di -beri obat dari bidan maupundari rumah sakit. Jumlah wargayang dirawat 21, tetapi tigawarga diperbolehkan pulang.

Sedangkan sisanya hingga Ka -mis (11/12) sore masih menja -lani perawatan secara intensif,”tandasnya.

Sementara itu salah satuwarga, Sani (35) mengakukeluar ganya memang menga-lami gejala keracunan usai me-nyantap makanan dari hajatanberupa gule kambing mulaipukul 03.00 pagi hingga sorehari. “Yang dirasakan mual,muntah dan pusing-pusing,”paparnya.

Hingga Kamis sore sebagianbesar warga Pedurungan yangmengalami keracunan masihterus mendapatkan perawatanintensif di ruang ICU dan baru

sedikit yang dipindahkan keruang perawatan. Sementaramusibah keracunan sudah dita -ngani pihak kepolisian maupunDinas Kesehatan Kabupaten un -tuk mengetahui secara pastipenyebab keracunan. ■

Obo—sn

WARGA: WargaPedurungan mengalami

gejala keracunan usaimenyantap makanan dari

warga yang hajatan dirawatdi rumah sakit. ■

Foto:Probo Wirasto.

Tilep Dana Desa, 2 Mantan Kades Dihukum 2,5 TahunSEMARANG – Terlibat kasus korupsi, dua mantan Kepala Desa(Kades) di Kabupaten Purbalingga dijatuhi hukuman pidanapenjara selama 2 tahun enam bulan, Kamis (11/12). Keduanya,Mutohar Yomiadi mantan Kades Wlahar dan Sunaryo mantanKades Karangreja Kecamatan Karangreja.

Majelis hakim pemeriksa pada Pengadilan Tipikor Semarangmenyatakan, Mutohar Yomiadi terbukti secara sah danmeyakinkan melakukan tindak pidana korupsi dalam kasuspenyimpangan alokasi dana desa (ADD) Wlahar KecamatanRembang Purbalingga tahun 2007-2012. Kerugian negara ataskasus itu senilai Rp 243 juta.

Ketua hakim pemeriksa, Gatot Susanto selain menjatuhkanpidana badan juga menjatuhkan hukuman pidana denda sebesarRp100 juta subsidair 4 bulan kurungan. “Membebani terdakwamembayar uang pengganti kerugian negara senilai Rp 243 jutasubsidair enam bulan kurungan,” kata Gatot.

Sementara Sunaryo dinilai terbukti melakukan korupsi ataskasus tukar guling tanah banda desa di daerah setempat. Selainpidana badan, ia juga dijatuhi hukuman pidana sebesar Rp100juta subsider empat bulan penjara. Terdakwa juga diwajibkanmembayar uang pengganti kerugian negara sebesar Rp119 juta.

Atas putusan itu terdakwa Mutohar mengaku menerimaputusan tersebut. Pihaknya tidak akan mengajukan upayahukum selanjutnya. “Saya menerima yang mulia,” kata dia.Sementara atas putusan itu, terdakwa Sunaryo menyatakanpikir-pikir. Pihaknya meminta waktu satu minggu untukmemutuskan terhadap putusan tersebut. “Kami minta waktuuntuk pikir-pikir yang mulia,” kata Sunaryo. ■ rdi—sn

Demokrat Emoh Dituding Bunglon JAKARTA - Ketua Umum PartaiDe mokrat, Susilo Bambang Yu-dhoyono, menegaskan jika par -tainya hingga kini masih menjadipenyeimbang bagi Koalisi MerahPutih (KMP), maupun KoalisiIndonesia Hebat (KIH). Selainmenjadi penyeimbang, Demokratdikatakannya tetap mengambilperan di dalam kepemimpinanPemerintahan Joko Widodo-JusufKalla.

“Dari dulu (Pemerintahan Jo-kowi-JK) kami di luar, kamipenyeimbang. Meskipun istilahitu sekarang dipakai oleh teman-teman parpol dari KMP,” ujarSBY sesaat setelah menggelarRapat Pleno Harian di DPP PartaiDemokrat, Jakarta Pusat, Kamis(11/12).

SBY menambahkan, meski ti -dak masuk ke dalam salah satukoalisi, bukan berarti Demokrattidak mempunyai prinsip, dantidak punya posisi di pemerin -tahan. “Ada yang mengatakanPartai Demokrat itu bunglon, itusalah besar. Ingat dalam perangdingin, ada blok barat yakni ka -pitalis, dan ada blok timur yakniKomunis, dan Indonesia ketikaitu nonblok. Jadi, meskipun kami

tidak ikut koalisi, yang pasti akantetap partisipatif,” katanya.

Terkait rapat pleno, Demokratdikatakannya telah banyak mem-ba has hal-hal yang terjadi diTanah Air. Mulai dari isu politiknasional, maupun masalah inter-nal partai berlambang mercy ter -sebut.

“Kita juga sambil mende ngar -kan apa yang diinginkan olehrakyat. Itulah yang kami sua-rakan, Jadi, mari kita ber-partnerdengan baik. Baik itu denganKMP, KÍH, presiden danpemerintahan. Karena, alangkahbagusnya pemerintahan sepertiitu,” katanya.

Partai Demokrat (PD) me -nyiapkan kongres yang renca -nanya digelar Mei 2015. Ke -mu ngkinan SBY akan kembaliterpilih menjadi ketum secaraaklamasi. “Partai itu butuh sosokpemersatu. Pak SBY masih tokohyang bisa menyatukan semuaelemen di PD,” kata WaketumPD Max Sopacua saat ditanyasoal calon kuat ketum PD. Hal itudisampaikan Max usai rapat dikantor DPP PD, Jl Kramat Raya,Jakarta Pusat, Kamis (11/12).

Max lalu ditanya soal ke-

mung kinan SBY akan kembalidipilih secara aklamasi. MenurutMax, peluang itu terbuka lebar.“Aklamasi itu di alam demokrasi,dalam sebuah organisasi sah-sahsaja. Kalau ada yang inginbersaing itu juga sah-sah saja.Tapi biasanya kalau merekamelihat lawan lebih kuat, biasa -nya jadi mendukung lalu akla ma-si. Kita tidak menutup ke - mung -kinan orang untuk ber saing,kalau ada yang ingin ber saingsah-sah saja,” ujar Max.

Ketua Umum Partai Demokrat(PD) SBY, Kamis kemarin me -mimpin rapat di kantor DPP PD.Usai rapat Ketua Harian PDSyarief Hasan menyuarakan opti -mis menya menghadapi Pemilu2019. “Kami yakin 2019 PD bisamenang pemilu,” kata SyariefHasan kepada wartawan usairapat di kantor DPP PD. Kamis(11/12/2014).

Syarief menyebut konstituenPD adalah pemilih yang loyal.Buktinya Syarief menambahkan,partainya tak terpuruk di Pemilu2014 meski banyak diterpa isukorupsi kader.

“Konstituen PD solid terhadapDemokrat. Walaupun terjadi isu-

isu miring, konstituen tetapsolid,” ujarnya.

Ada dua agenda utama yangdibahas di rapat yaitu soal per -siapan kongres pada Mei 2015dan konsolidasi menuju Pemilu2019. Pemilu 2019 akan hadir de -ngan format baru dibandingpemilu-pemilu sebelumnya. Pe-milu legislatif dan pemilu pre -siden akan digelar serentak.

SolidKetua Majelis Pertimbangan

PPP Suryadharma Ali menyebutkeberhasilan Partai Demokratdalam menjalankan strategipolitik karena kesolidannya. Diamengatakan partai berlambangbintang mercy itu bisa berada diposisi penyeimbang dan kader -nya punya jatah jabatan pim -pinan DPR dan MPR. “Merekaitu solid, makanya bisa sepertiitu,” ujar SDA.

SDA pun tidak sungkan beranimembandingkan Partai De-mokrat dengan PPP. Secara pri-badi, dia menilai kalau PPP sulituntuk menjadi partai penyeim -bang seperti Demokrat. Pasalnya,PPP tidak solid. ■

dtc/vvn—sn

Pemprov FasilitasiRumah BuruhSEMARANG - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jateng berupayamembangun perumahan untuk buruh. Pemprov melalui DinasTenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan (Disna kertrans -duk) menampung aspirasi dari buruh yang tergabung dalamKonfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Jateng. Plt KepalaDisnakertransduk Jateng Wika Bintang mengakui, proyek percon -tohan pembangunan di Jateng akan dimulai di Kota Semarang.Pembangunan tersebut akan dilaksanakan pada 2015 di atas lahanPemkot Semarang seluas 2 hektar di kawasan Jerakah SemarangBarat. Ke depan wilayah lain bisa mengu sulkan ide yang samadengan Kota Semarang.

“Pertemuan kami dengan KSPI yang tergabung dalam sekiratpekerja, mereka minta ada pembangunan rumah untuk buruh besertakelengkapannya. Direncanakan akan ada percontohan di Semarangdulu. Usulan ini kemudian akan dibicarakan kepada Gubernur Jatengyang nanti diteruskan ke KemenPU (Kementerian Pekerjaan Umum),kita di daerah mendampingi saja, dan Semarang tinggal terima jadinyaaja dengan menyediakan lahan,” terang Wika usah bertemu buruh dilobi ruang rapat Gubernuran, Kamis (11/12).

Informasi yang didapatkan Wika, Kemen PU siap mendanaiproses pembangunan tersebut. Berapa unit perumahan yang akandibangun ke depan akan direncanakan bersama Kemen PU danperwakilan buruh. Sistemnya buruh akan menyewa rumahtersebut dengan harga yang terjangkau namun tak bisa menjadihak milik. Banyaknya jumlah buruh, lanjut Wika, kemungkinanbesar membuat susunan rumah dibuat seperti rumah susundengan empat lantai. Rencana awal yang sempat dilontarkanbangunan rumah buruh akan didisain untuk 94 kamar dengankapasitas tampung 258 orang. “Contohnya seperti rumah buruh diBatam. Itu sangat baik,” timpalnya.

Untuk fasilitas perlengkapan tinggal, lanjutnya, pihaknya akanbekerjasama dengan sponsor. “Kisaran harga sewa dan sebagainyakita belum ke pembicaraan itu, karena belum bertemu denganKemenPU. Sementara kita baru survey lahan, Pemkot Semarangsiap, dan ini akan dibicarakan lebih lanjut sehingga 2015 sudahdibangun,” tutupnya.

Ketua KSPI Jateng Dono Raharjo menambahkan, dalampertemuannya dengan Disnakertransduk membicarakan lima poinutama. Poin tersebut yakni permintaan revisi upah minimumkabupaten kota (UMK), skala nasional upah, pensiun untukpegawai swasta, serta muatan lokal rumah susun, dan saranatransportasi buruh.

“Kalau ada rumah buruh, pekerja ke perusahaan jadi terjangkau.Namun masalahnya kawan-kawan yang terkena perda RTRW(Rencana Tata Ruang Wilayah ) di sini masih resah. Sudah gajinyakecil, usaha juga tidak utuh, maka perda RTRW harus didiskusikankembali,” terang Dono.■ M9—sn

Page 9: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

HASIL PERTANDINGAN & KLASEMEN SEMENTARA

JADWAL PERTANDINGAN

Tiket Liga Europa:

Tim­tim yang Lolos

■ LIGA CHAMPIONS■ GRUP E

AS Roma 0 ­ Manchester City 2 (Nasri 60, Zabaleta 86)Bayern Munich 3 (Mueller 18pen, Rode 84, Goetze 90) ­CSKA Moscow 0

1. Bayern Munich 6 5 0 1 16­4 152. Man City 6 2 2 2 9­8 83. AS Roma 6 1 2 3 8­14 54. CSKA Moscow 6 1 2 3 6­13 5

■ GRUP FBarcelona 3 (Messi 19, Neymar 42, Suarez 77) ­ ParisSaint­Germain 1 (Ibrahimovic 15)Ajax 4 (Schoene 45+1pen, 50, Klaassen 53, Milik 74) ­APOEL 0

1. Barcelona 6 5 0 1 15­5 152. PSG 6 4 1 1 10­7 133. Ajax Amsterdam 6 1 2 3 8­10 54. Apoel Nicosia 6 0 1 5 1­12 1

■ GRUP GChelsea 3 (Fabregas 8pen, Schuerrle 16, Mikel 56) ­ Sport­ing 1 (Silva 50)Maribor 0 ­ Schalke 04 1 (Meyer 62)

1. Chelsea 6 4 2 0 17­3 142. Schalke 04 6 2 2 2 9­14 83. Sporting Lisbon 6 2 1 3 12­12 74. NK Maribor 6 0 3 3 4­13 3

■ GRUP HFC Porto 1 (Aboubakar 87) ­ Shakhtar Donetsk 1 (Stepa­nenko 50)Athletic Bilbao 2 (San Jose 47, Susaeta 88) ­ BATEBorisov 0

1. FC Porto 6 4 2 0 16­4 142. Shakhtar D 6 2 3 1 15 ­4 93. Athletic Bilbao 6 2 1 3 5­6 74. BATE Borisov 6 1 0 5 2­24 3

■ LA LIGAAlmeria vs Real MadridRCTI Live (Sabtu 13/12, Pukul 02.45 WIB)

■ BUNDESLIGATSG Hoffenheim vs Eintracht Frankfurt

Olympiakos (Grup A)Liverpool (Grup B)Zenit St Petersburg (Grup C)Anderlecht (Grup D)AS Roma (Grup E)Ajax Amsterdam (Grup F)Sporting Lisbon (Grup G)Athletic Bilbao (Grup H)

Grup Juara Runner­upA Atletico Madrid JuventusB Real Madrid BaselC Monaco Bayer Leverkusen D Borussia Dortmund ArsenalE Bayern Munich Manchester CityF Barcelona Paris Saint­Germain G Chelsea Schalke 04H Porto Shakhtar Donetsk

Trisula Barca Makan KorbanBARCELONA- Untuk kali pertama di musim ini, trisulamaut Barcelona mencetak gol di laga yang sama. LionelMessi, Luis Suarez dan Neymar, mulai menunjukkanpotensi yang mereka punya. Dan Paris Saint Germainmenjadi korban pertama.

Bermain di Camp Nou, Kamis (11/12) dini hari WIB,Barcelona yang butuh menang untuk memastikan dirijadi juara grup, justru tertinggal lebih dulu melalui golZlatan Ibrahimovic. The Catalans langsung bereaksi, de-ngan mencetak gol balasan empat menit setelahnya me-lalui Lionel Messi.

Gol indah Neymar jelang babak pertama berakhir,sukses membuat Barca membalikkan keadaan. Meskisempat teracam gol penyama, Suarez akhirnya memas-tikan tiga angka buat timnya, usai bikin gol di menit 77.Tuan rumah menang 3-1 dan lolos ke Babak 16 Besar se-bagai juara grup.

■ Amat RapatKendati demikian, pelatih Barca, Luis Enrique, me-

nyebut, kemenangan itu tidak didapat dengan mudah.Enrique mengatakan, membongkar pertahanan PSG bu-kanlah hal yang mudah. Terlebih raksasa Prancis itu ber-hasil unggul lebih dulu. Namun mengingat timnya bisamencetak tiga gol, Enrique pun mengaku puas.

“Kami bermain amat bagus. Kami bermain seriusmenghadapi lawan berat yang bertahan amat rapat danunggul lebih dulu. Kami jadi tim yang lebih kuat jikabisa bermain dengan berbagai macam strategi. Denganbegitu, para lawan tidak bisa membaca kami, Para pe-main mengerti dengan amat baik apa yang diinginkan,”kata Enrique, seperti dilansir situs resmi klub. ■

dtc-Am

ROMA- Manchester City yangmengawali fase grup Liga Cham-pions dengan terseok-seok, akhir-nya lolos ke Babak 16 Besarsebagai runner-up. Sang manajer,Manuel Pellegrini, menyebut, to-rehan itu berkat keyakinan yangdigenggamnya.

City harus berjuang hinggalaga terakhir, untuk memastikantiket Babak 16 Besar Liga Cham-pions. Kepastian laju ke babakknock out itu didapatkan, setelahSamir Nasri dkk unggul 2-0 atas

AS Roma, di Stadion Olimpico, Roma, Kamis(11/12) dini hari WIB. Di saat bersamaan CSKAMoskow kalah dari Bayern Munich 0-3.

Ya, sebelum lolos City harus melewatigrafik naik turun pada penampilannya diLiga Champions. Peluang City lolos ke fasegugur menipis, setelah kalah 1-2 dari CSKApada matchday keempat. City pun terdampar

sebagai juru kunci klasemen grup. Tapi Citybangkit di matchday kelima, dengan menga-lahkan Bayern 3-2 di markas sendiri.

Kemenangan itu membuka peluang CItylagi. Ada tiga klub yang meraih poin yangsama (lima poin), City, CSKA dan Roma. Nah,menilik pertemuan pada leg I, City diprediksibakal sulit mendapatkan kemenangan atasSrigala Ibukota. Sebab, City hanya bisa im-bang 1-1 saat bermain di Etihad Stadium.

Tapi Pellegrini membuktikan kepiawaiannyasebagai pelatih kawakan. City lolos. Apakuncinya? “Keyakinan adalah kuncinya. Meng-hadapi Roma di Manchester kami memainkanlaga terburuk musim ini, dan kami imbang.Kami membawa keyakinan untuk tampil de-ngan cara yang seharusnya kami mainkan padapekan-pekan ini. Kami harus menang,” ucap Pel-legrini, seperi dikutip Sky Sport, Kamis (11/12).

■ Lebih KompetitifRoma akhirnya memang harus merelakan

posisi runner-up Grup E jatuh ke tangan City.Mereka pun turun kasta ke Liga Europa, ka-rena cuma menempati posisi ketiga. “Apakahtim akan mengalami pukulan secara emosio-

nal? Ini bukanlah sebuah tra-gedi atau bahkan sebuahlangkah mundur, dan sayatak setuju dengan siapapun yang menganggap-nya begitu,” ujar Direk-tur Roma, MauroBaldissoni, di FootballItalia.

“Kami tahu, iniakan menjadi se-buah grup yangsulit melawanjuara Jerman,Inggris, danRusia. Tapi ka -mi mengha -dapinya de -ngan permain -an terbuka danmenyerang,” tambah Baldissoni.

“Kami punya kesempatan untuk mem-perjuangkan kelolosan hingga laga ter-akhir. Jadi Roma membuktikan, kamikompetitif di level ini,” imbuh Baldissoni. ■dtc-Am

Keyakinan Pellegrini

Sam

ir N

asri

Foto:Dailymail

Page 10: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

SURABAYA- Tim Anggar Ja -teng berhasil menyumbang -kan satu medali emas, satuperak dalam ajang PON Re-maja I 2014 di Surabaya, Ka -mis (11/12). Emas Jateng di -sumbangkan atlet Sabel PutraYusuf Reinaldi, sedangkan pe -rak disumbangkan Floret Putriatas nama Oktavira Rahman.

Di final yang digelar di Ge -dung Futsal ITS Surabaya ini,Reynaldi tampil percaya diridan berhasil mengatasi la wan -nya, Fahmi, asal Sumatera Se-latan. Aldi, demikian dia biasadipanggil, berhasil mengatasi

perlawanan lawannya itu den-gan skor cukup me yakinkan15-10.

Sayang keberhasilannya itutak diikuti rekannya, OktaviraRahman. Ira hanya mampume raih perak, karena di finaldia dikalahkan andalan Kali-mantan Barat, Merry Ananda,dengan skor cukup telak 11-15. Padahal di awal-awal laga,dia sempat tampil meya kin -kan.

‘’Ini memang sudah kami

perhitungkan. Meski kamiberharap lebih, tetapi sayapikir hasil hari ini sudah cu -kup maksimal. Ira juga sudahmemberikan perlawananmak si mal,’‘ kata Ketua UmumPengprov Ikasi Jateng, KukuhBiro wo, yang setia menungguidan men-support pa ra atletnyaitu.

Kukuh sendiri masih ber ke -yakinan, target dua emas yangdia usung di PON Remaja Iini, tetap bisa kesampai an.

Menurut dia, di hari terakhir,Jumat (12/12) siang ini, diamasih yakin anak asuhnyabisa menamabah satu medaliemas lagi. ‘’Syukur bisa dua-duanya,’‘ kata Kukuh.

■ OptimistisHari ini cabang Anggar me

nyisakan dua nomor un tukdipertandingkan, yaitu DegenPutra dan Sabel Putri. Dinomor ini, Jateng mengan-dalan Dinda Dwi Aryati di

nomor Sabel Putri. Sedangkandi Degen Putra, Jateng akanbanyak berharap pada DinoSetyawan Pamungkas.

‘’Saya kira Dinda dan Dinomasih punya peluang cukupbesar. Meskipun secara teknikdan lawan, saya melihat Din -da lebih punya kans besar. Te -tapi jujur, saya berharap ke duanya bisa dapat emas,’‘ kataKukuh.

Sementara itu pelatih Ja -teng, Hendra Faradila, me-

nga ku cukup optimistis anakasuhnya mampu memenuhitarget dari pengurus, yaitume nyumbangkan dua medaliemas.

‘’Sebenarnya secara tek nikkemampuan anak-anak su dahbisa bersaing bahkan diband-ing lawannya, kita ma sih lebihbaik. Tapi memang kadang-ka dang mereka ada kesanmeremehkan, atau kondisi sa -at main mental atau konsen-trasinua terpengaruh. Ini ka dang yang menjadi ken dala,’‘katanya. ■

Did-Am

Anggar Sabet Satu Emas

PURWOKERTO- Setelah di-pastikan lolos untuk mengi -ku ti Kompetisi Divisi UtamaLiga Indonesia, Pemkab Ba -nyu mas secara otomatis tidaklagi bisa membantu penda na -an kesebelasan Persibas (Ba -nyu mas). Akibatnya, Persibasharus kehilangan kesempatanmendapatkan bantuan danaAPBD senilai Rp 1,5 miliar,yang sudah dianggarkan da -lam APBD 2015.

Bupati Banyumas, AhmadHusein, Kamis (11/12), me-ngatakan, pihaknya berpe-gang pada aturan FIFA, di mana ketika sebuah kesebelasanmasuk ke Kompetisi DivisiUtama, maka harus mandiridalam pendanaan, dan tidakdiberbolehkan menerimaban tuan dana dari APBD lagi.

“Sudah saatnya Persibaskini mandiri dan tidak ber -gan tung lagi pada APBD. Ka -rena sesuai aturan, pemkabjuga tidak diperbolehkan lagimengalokasikan anggaranun tuk Persibas yang sudah

lolos ke Divisi Utama,” kata -nya.

Husein berharap, manaje-men Persibas harus segera be -kerja keras mencari dana, mi -salnya ke perusahaan swasta.Yang penting bisa untukmem biayai kebutuhan klubdalam mengarungi kompe -tisi.

Sementara Ketua UmumPersibas, Supangkat, menga -ta kan, pihaknya akan segeramengubah manajemen Per si -bas ke dalam bentuk Perusa-haan Terbatas (PT). Bentukmanajemen PT ini wajib da -lam laga profesional sepertiDivisi Utama.

■ Bantuan InfrastrukturTerkait bantuan dari pem -

kab, menurut Supangkat,mes kipun tidak lagi bisa men-dapat kucuran dana APBD,namun pihaknya berharap,agar pemkab bisa membantuperbaikan dan pembangunaninfrastruktur. Misalnya me-leng kapi sarana dan pra sa ra -

na di kawasan Stadion diGOR Satria.

“Untuk perubahan bentukmanajemen Persibas menjadiPT, ini harus sudah sudah se-lesai pada Januari menda -tang, karena pada Februari,su dah mulai dilaksanakanpu taran Kompetisi DivisiUta ma. Sehingga kita ber ha -rap, pembangunan infrastruktur di stadion juga sudah se-lesai pada Januari. Sebab, jikastadion tidak tidak me me -nuhi syarat yang ditentukan,maka Persibas tidak bisa men jadi tuan rumah dalam se -buah pertandingan kan-dang,” jelasnya.

Lebih lanjut Supangkatmengungkapkan, untuk satukali musim kompetisi, Persi -bas membutuhkan dana an-tara Rp 2 hingga Rp 3,5 miliar.Dana itu juga hanya cukupuntuk kebutuhan minimal,dimana Persibas tidak mela -kukan transfer pemain yangberlebihan. ■

hef-Am

■ Persibas Lolos ke Divisi Utama

Dana APBD Rp 1,5 M ‘Hangus’KUDUS- Meski sudah bubarcukup lama, namun sejumlahpe main dan pelatih Persiku (Ku -dus), Kamis (11/12), mengge -ruduk manajemen tim berjulukMacan Muria itu. Para pemainmenuntut pembayaran sisa gaji,yang hingga kini belum kunjungdipenuhi manajemen.

Hampir seluruh pemain Per-siku ikut dalam aksi ini. Merekamendatangi gedung DPRD Ku -dus, untuk mencari manajer Per-siku, Agus Imakuddin, yangke betulan juga merupakan ang -gota dewan. Bersama para pe-main, juga nampak pelatih AgusRiyanto, yang gajinya juga be -lum terbayarkan secara keselu-ruhan.

”Kami hanya ingin menuntuthak kami. Sebagai pemain, kamisudah melaksanakan kewajibandengan bermain di kompetisi ke-ma rin. Sekarang kompetisi su -dah usai, kami ingin hak-hak ka -mi dipenuhi,” ujar Murwanto,salah seorang pemain.

Menurut dia, hingga saat ini,manajemen masih memiliki tanggungan pembayaran gaji hinggadua bulan. Jumlah gaji itu

berbeda antara satu pemain den-gan pemain lainnya.

‘’Yang jelas, kami ingin gajikami dibayar penuh sesuai kon-trak. Kami juga butuh makanun tuk menghidupi keluarga ka -mi,” tandasnya.

Setelah beberapa lama me-nunggu, akhirnya para pemainmembubarkan diri. Namun taklama setelah pemain meninggal -kan gedung dewan, Agus Ima -kuddin datang.

”Kebetulan saya ada urusanlain, dan saya sudah memberi-tahu pemain, kalau nanti akansaya temui di mess,” tandasnya.

■ Angkat TanganDisinggung soal tuntutan pe-

me nuhan gaji dari pemain, me -nurut Udin, pihaknya tidak akanlari dari tanggung jawab. Saat inipihaknya masih terus mengu-payakan bantuan dari pihak ke -tiga, untuk melunasi gaji parape main.

”Persiku ini adalah milik pub-lik, sehingga bagaimana pun ju -ga publik Kudus termasuk perusahaan-perusahaan yang ada, se-harusnya juga ikut membantu,”

tandasnya.Menurut Udin, pihaknya su -

dah cukup banyak mengelu-arkan uang untuk Persiku. Se mentara bantuan perusahaanter bilang sangat minim.

”Sungguh ironis, sebab ban-tuan perusahaan yang masuksangat minim. PT Pura dan No-jorono hanya memberi Rp 20juta, dan Bank Jateng Rp 50 juta.Sedangkan PT Djarum belummemberi sedikit pun. Semuanyatercatat dalam laporan, termasukjuga pemasukan dari tiket,” tan-dasnya.

Padahal menurut dia, saat initunggakan gaji pemain masihtersisa sekitar dua bulan, yangtotalnya mencapai sekitar Rp 400juta. Jika uang itu dibebankanpa da dirinya sendiri, Udin men-gaku angkat tangan.

”Saya tentu tak ingin mengor-bankan kehidupan saya. Yangsaya inginkan adalah, elemenmasyarakat Kudus lain sepertiperusahaan harus ikut mem-bantu memikirkan nasib Per-siku,” tandasnya. ■

Tom-Am

■ Pemain Persiku Tuntut Sisa Gaji

Manajemen Tim Angkat Tangan

Sepakbola Jateng Lolos 8 Besar

Jateng Tambah Dua Emas

Dengan raihan itu, totalJateng mampu menyabet 5

emas, 3 perak dan 8 pe-runggu. Emas per-

tama Jateng ke marin disum-

b a n g k a nWahyu NurAini darin o m o r

lempar

cakram ca bor atletik, yang di-gelar di Stadion Aletik UnesaSurabaya.

Atlet kelahiran Slatiga 11Maret 1998 itu, mencatatkanlemparan terjauh yaitu 34.23meter. Medali perak diraih atletJabar, Gita Nurullieta Amini,dengan lemparan 30.09 meterdan perunggu disabet wakilNTB, I Dewa Ayu Ita Arianti,dengan lemparan sejauh 28.31meter.

“Ini medali emas pertamasaya di even Nasional. Ya mu -dah-mudahan raihan ini bisasemakin membuat saya termo-tivasi untuk memberikan yangterbaik di even-even selanjut-nya,” kata Wahyu Nur Aini,usai lomba.

Kemudian emas kedua Ja -teng kemarin datang dari cabor

anggar. Yusuf Reinaldi berha -sil menjadi yang terbaik di

nomor Sabel Putra, da -lam pertandingan yangdigelar di GOR FutsalITS, kemarin.

Sedangkan duame dali perak Jatengmasing-masing dis-umbangkan Oktavira

dari cabor anggar dinomor Floret Putri, dan

dari cabor Judo wakil Ja -teng, Lisda Muris juga me -

nyumbang perak di nomor 63kg putri.

■ PerungguDari cabor senam yang dige-

lar di GOR Senam NusantaraCiputra, Surabaya, dua pese-nam Jateng, Myce Herjiyani,me nyumbang perunggu dinomor meja lompat putri danHendri Yunus Pangaribowojuga menyumbang perunggudari nomor meja lompat putra.

Sementara dari cabor tenislapangan, panitia pertandinganterpaksa membatalkan lanjutanpertandingan babak kedua,yang rencananya digelar di La-pangan Tenis Kodam V/Braw-ijaya, akibat hujan sepanjanghari kemarin.

Ketua Pertandingan, SonyIrawan ditemui di lokasi per-tandingan mengungkapkan,pembatalan lanjutan pertandin-gan babak kedua ini, kerenaterkendala cuaca. ”Sebenarnyakami sempat menunggu hing -ga siang, ternyata hujan tidakjuga berhenti. Setelah panitiadan perwakilan kontingen dis -ku si, akhirnya pertandingankita tunda hingga besok (hariini-red),” tandasnya. ■

Jie-Am

SURABAYA- Kontingen Jatengakhirnya berhasil menambah pundi-pundi medali emas mereka, di ajangPekan Olahraga Nasional (PON) Re-maja I. Hingga Kamis (11/12) petang,Jateng berhasil menambah 2 emas, 2perak dan 2 perunggu.

SURABAYA- Tim sepakbolaJateng di PON Remaja I, tampilsebagai juara Grup B, setelahmenggelontor Kalimantan Sela-tan sembilan gol tanpa balas, diStadion Jenggolo, Sidoarjo,Kamis (11/12). Kesembilan golJateng masing-masing dile-sakkan Mu hammad Sofyanmenit ketiga, Feryanto (8), Fer-dyan (43), Arga Permana (69,89), Gusti Setyawan (67, 79),Cahyadi Rahmad (73/bunuhdiri), Ronang Fandi Ahmad(76).

Dengan kemenangan ini, Ja -teng menjadi juara grup, den-gan koleksi enam poin, ha sildari dua kali kemenangannya.Sedangkan runner up grupditempati Lampung dengannilai tiga. Nilai Lampung sebe-narnya sama dengan Kal sel,namun Kalsel kalah head tohead. Di Babak 8 Besar yangmenggunakan sistem gugur,Jateng akan menghadapi Bali,yang di saat bersamaan ditak-

lukkan Sulsel 3-0, di StadionDelta, Sidoarjo.

Pelatih Jateng, Ashadi, me n-gaku bersyukur atas hasil itu.Menurut dia, keberhasilan anakasuhnya menjuarai Grup B,akan memudahkan Ferdyandkk lolos ke semi final.

‘’Kita sudah pernah ketemuBali di Popwil,’‘ jelas Ashadi,usai pertandingan. Waktu itutambahnya, timnya memangbermaiin imbang. ‘’Tapi wak tuitu kita sudah dengan pemain-pemain cadangan,’‘ je lasnya.

■ Tambal SulamNamun kali ini pihaknya te -

tap tak mau meremehkanlawan. Dia berharap, kali inianak asuhnya tetap fight un tukmeraih hasil terbaik. Dia meni-lai, Bali saat ini juga tak samadengan saat di Popwil lalu.‘’Bali sama de-ngan kita,materinya ti dak 100persen sama de ngan saatdi Popwil. Mereka juga

sudah tambal sulam sana-sini,’‘ka ta nya.

Tapi Ashadi cukup optimis -tis, anak asuhnya mampu men-gatasi Bali. ‘’Kami sudah melihat penampilan mereka di ba -bak penyisihan. Menurut kami, jikaanak-anak ti dak meremeh kan dan mauber ta rung fight, kami ma sih bisamengatasi,’‘ pungkasnya. ■ did-Am

SEMARANG- Kota Semarang memimpinperolehan medali dengan 2 medali emas, 1perak dan 1 perunggu, pada hari pertamaKejurda Taekwondo Jateng, yang berlang-sung di GOR Sahabat Semarang, Ka mis(11/12).

Setelah Kota Semarang diikuti KotaSurakarta dengan perolehan 1 medali emas,1 pe rak, 1 perunggu. Sementara di pering -kat ketiga diduduki Kabupaten Banyumasdengan 1 emas dan 1 perak.

Nomor Poomsae (peragaan jurus) jadiladang emas Kota Lunpia. Taekwondoinyang su dah digadang-gadang bakal me no -rehkan emas, Adrian Setiaji, tampil impresifkemarin. Sementara emas kedua disabetMutiara Habiba di nomor Tunggal PutriPoomsae.

Sayang di nomor Kyorugi (pertarungan),tak satu pun emas berhasil direbut. AtletKo ta Semarang, Aufa Bagus, terpaksa men-gakui kehebatan lawan tandingnya, danpasrah mendapat perunggu di kelas Under68 Putra. Sedangkan medali perak didap-atkan Dian Puspitasari di kelas Under 62Putri.

Ketua Pengurus TI Jateng, SudarsonoChandrawijaya, me ngungkapkan, belakan-gan memang tumbuh bibit-bibit taekwon-doin di nomor Poomsae. “Dari kompetisi

ini, kami bisa memilihatlet terbaik untuk me -me nuhi kualias pe latdayang akan diproyeksi kanpada Pra-PON 2015 menda tang,” katanya.

■ Tidak SesuaiDikatakan Chandra, bukan

hanya pemenang saja yangdi comot sebagai punggawasku ad inti. Mereka yang kalahdi babak awal, tetap berpelu-ang sama. “Tergantung daristan dar-standar yang telahkami terapkan,” imbuhnya.

Menyinggung soal arena,GOR Sabahat dinilai Chandramasih belum memenuhi krite-ria. Dia berharap, pemerintahse gera menyelesaikan SportCen tre di GOR Jatidiri yangkabarnya memberikan tempatuntuk setiap cabor.

“Ini kan GOR bola basket. Je -las tidak sesuai standar pertan di -ngan taekwondo. Sudah harusada sarana yang memadai,’‘ kata -nya. ■

Jie-Am

■ Kejurda Taekwondo

Kota Semarang Memimpin

MEDALI: Dua penyumbang medali cabanganggar, Oktavira Rahman (kanan) dan Yusuf

Reynaldi, menunjukkan medali bersama KetuaUmum Ikasi Jateng, Kukuh Birowo, usai penyer-

ahan medali. ■ Foto: Didik SP

Page 11: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Page 12: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

GNP RENT FRKLFT Bisa MlyniUnit Baru Crane.7600601/081326129130

SMG 12L 11

JL:LODER/PECAHBATU,BUBUT,TEKUK PLAT Dll.0811271069,BsKrd 1-3Th

SMG 12L 11

JUAL:MINI EXCAVATOR PC60/70 T.081 127 7064 / 087 731181 911

SMG 12L 11

SHUNDA PLAFON ! Solusi PlafonTahan Air.Jl.Kaligarang 2B Lt.3SMG (Pertigaan RS.Kariadi SMG)

SMG 12L 11

JUAL:Usuk, Reng,Papan Cor,Bambu, dll.Khusus Bahan ProyekTerima Partai Besar.Hub:08112740999

SMG 12L 11

STAR ALMNFOLDING GATE,CANOPY, Tenda Krey,RollingDoor,Rak Siku, MT. Haryono 664Ph3511181-3586666

SMG 12L 11

PRAKTIS SPECIALCANOPI,F.GATE, Pagar,K.Alm,T.Putar.Hub:Jl.Gajah Raya No.11C.T.024-6710938(DpnBRI)

SMG 12L 11

“MJS”WiremeshFloordeck,AtapGalv Pgr BRC Glswool, AL. Foil.Kwt Loket /duri.Mesh S/ST.70126053/7602546

SMG 12L 11

SUMBER URIP Canopy 250rb/m,Atap Galvalum Grnsi10th, Kmplit.70997392

SMG 12L 11

SAVITRICANOPY,FGATE,RTANGGA,SS, Pgr Jl.Peres74Ph3541874-3551406

SMG 12L 11

LANTAI MOTIF40X40 KWI=39rb/mCahaya,Supriyadi 69H Ph6715529.

SMG 12L 11

BINTANG JAYAKACA,KUSENALM,Pntu Etalase,FGate,RDoor,ACP.70463389

SMG 12L 11

SPECIAL CANOPYBalkon,Pagar,Murah,Cepat.Hub:76740494-70103473

SMG 12L 11

ANUGRAH PAGARBETON.TrmPsg+Jual PalingMurah:024-6590084/70960800

SMG 12L 11

R.DOOR Rp.250rb,CANOPY,GAL-VALUM FGate,TKrey”Hidayah”024-70228750

SMG 12L 11

SPECIALISCANOPY BSI/STEN-LIS Hrg 140-240,BRKWLTS&GRNSI,T:70878008

SMG 12L 11

PromoThnBaruCanopyBsi& StenlisPagarDll.140-240 DjmnRapi,78118

SMG 12L 11

JUAL CEPATSEPASANG SIBER-IAN HUSKY-3TH-STB.HUB:081333332777

SMG 12L 11

- JASA PROPERTY -

RAJA BOCOR ,talang,dak,atap,kolam, Renov dll Bergaransi.082243541200

SMG 12L 11

DesainCantik Hasil Menarik,Renov+Bangun Rmh Baru.T:97800

SMG 12L 11

- PENGIRIMAN BARANG -

SENAPATI Logostics Cepat &Murah Paket/Doc/Pindahan/ Motor/Mesin,dll Hub:024-70283600 &081259859899

SMG 12L 11

SRT MOVERSJasa Pindahan,Packing Trucking Indonesia & Int`I.024- 7618570/081390247559/08170196266

SMG 12L 11

P.MOVERPindahan & PengirimanBrng Motor,Mobil,Dll:08122925933

SMG 12L 11

- SERVIS (PANGGILAN) -

PAK NO TEHNIKT,6717399/ 70903277P.Air,JetPam,MCuci,W.Heater,Klks2Pt,TV,K.Gas,AC,P.Air,Instalasi,Pipa,BuatSmrBor,LbrBk,LsgJd24Jam

SMG 12L 11

SERV KILAT 24jam Lsg Jadi,Kulkas AC, M.Cuci,Jet Pump, Dspncer, P.Air Jl.Dr.Cipto T.024-3584788 - 70991292

SMG 12L 11

SERVICE TV SGLMERK LsgJadi24Jam AC,AC,Kulkas,MCuci, JPump.7626373

SMG 12L 11

WIJAYA TEHNIKpH.7626433,Kulkas,AC,Disp,M.Cuci,TV,Fax,VCD,P.Bola

SMG 12L 11

SONY,TOSHIBASHARP,LG,POLYTRON.. ServiceTV LCD+Tbg,LsgJd.50105383

SMG 12L 11

- SIM/STNK/MUTASI -

URUS PERP STNK,SIM,KIR,MU-TASI Kdmundu Ry Lama 3,T.088806442922

SMG 12L 11

- SUMUR/WC -

SEDOT WCJGN TGODA HRGMRH CPT Penuh Lg Rugi 2X.Hb:DOREMON Jaya Sjk 1980.T:024-6722939/76729596

SMG 12L 11

SEDOT WC Mampet Wastafel,Sal-Got Tnp Bongkar.70119712-082322503878

SMG 12L 11

LALA SEDOT WCSERVIS BAGUSMURAH Dlm & Luar Kota Tiap Hari.024-3552411

SMG 12L 11

SANTOSOJAYAKRS WC&LBH,TANJUNG 8 Ph (024)3548090-3542438-3542439

SMG 12L 11

CENDANA Kuras WC Mobil BaruDijamin Cepat, Bersih & MemuaskanHub: 024-3542653-3562498

SMG 12L 11

UMROH BERHADIAHUMROHBRKT TIAP Sabtu & Senin,Hrgmulai USD1.850 Provider Visa,Group Harga Khusus Hub:Kaisa LilHajj,024-355 9678/ 081 228 777 58(Buka 24 Jam)

SMG 12L 11

- KENDARAAN SEWA -

BUS NUGROHOAC/NON AC/EKONOMIS 59/50/38/31/27/13Seat Th`2013 Melayani TourJl.Kawi I/13 smg Ph(024)8318454-8504071-70286647

SMG 12L 11

DUA TIGA Rent,Inova, All NewAvanza Avanza.Unit Banyak.Hub:024-3512924

SMG 12L 11

FOR RENT semua Jenis Mbl TerbaruTlp.024-70251960 HP.081228445027

SMG 12L 11

BUS/ELF/DUTRO `2013:15/17/30Seat AC,TV,Harga Ekonomis.024-70570947

SMG 12L 11

ELF 13SEATLUX KARAOKE 2000LAGU Nugroho (024)8318454-8504071 Smg.

SMG 12L 11

ABABIEL RENTCAR All New Xenia,Avanza.Hub: 0853 6253 9120

SMG 12L 11

BINTANG RENTAvz,Xna,Innova,Mobilio,Lvina,BsStr Sdr.082234916853

SMG 12L 11

SURABAYA TAXIPhone.(024)8313131 Pregio,NewInova,AvanzaG,Alphard

SMG 12L 11

IG RENTINOVA,AVZ,Jok Mb TechBrsih Murah-024-8509392 /082133186285

SMG 12L 11

PARIKESITNew ELF Microbus`201317Seat,AC,2LCD TV -024-70324512

SMG 12L 11

TRANS SUKSES:Charter/ SewaElf/Bus Ph.6921059,33058808

SMG 12L 11

- TOUR/TRAVEL -

TS TRAVEL:SMG-BDG,SMG-PWKT,SMG-YK Telp:7609958,6921059

SMG 12L 11

BALI(HTLKUTE),BLI-LMBK,BRMO-MLG 29 DES HB:VERATOUR 081390679221

SMG 12L 11

Ttp K Kredit/KTA byr 30% dr TghAkhir Legal Faiq 082214067012

PLG 12 L2

BTH DANACPT,5Mnt Cair,TnpSurvey Jam:Sertif &BPKB.KSP.Centra Dana Ngesrep TmrV/32 D SmgT.70692095

SMG 12L 11

Ttp K.Krdt/KTA,Hny Byr 30% dr TghTerakhir, Legal Tinah. 081281539552

SMG 12L 11

BU BPKB Roda 2/4 Tanpa SurveySubsidi Angs 500Rb/Bl. 0819674507

SMG 12L 11

BELI MBL,BngMulai 0,49% Syrt-Mdh Hub:CMMF -(024)70258111-70226555

SMG 12L 11

JAMINKAN BPKBRd.2/4,PROSES CPT Aman,R.0,5%.No BI Check.70234456

SMG 12L 11

GADAI MOBIL,LAPTOP,EMAS, Dll.085726812753/ 08112720908/24D504FC

SMG 12L 11

KREDITMULTIGUNA BUNGA MRHTO OK Jamnn BPKB & Sertifikat:70687309

SMG 12L 11

MATRIX PRBLDIGITAL: Psg BaruServs SglParabola70080024/081575580008

SMG 12L 11

70888506BeliSglKondisi Tiap HariTV AC LED LCD Monitor Laptop CPU

SMG 12L 11

PANASAT PRBLHDBonusFilm-Bluray3D Dws,DLL -08122515653Seroja II/3

SMG 12L 11

TOKO PARABOLA&Indov.HasanudinG3 Psg/Servs.70889950/ 081325334480

SMG 12L 11

ISTANA SEWA AC300 + Genset 750FanCool 250,Fan 100. 08122857887

SMG 12L 11

DIBELITiap Hari.AC.AC,KulkasLCD,Dll.Telp: 024-70644441

SMG 12L 11

70237747DbliTV,Lcd,AC,PS2/3,Kulkas,Mcuci,AltRmhTg,Mebel,SglKond

SMG 12L 11

DIBELITV,LCD,AC,KULKAS,ALATRMH Tgga,SglKondsi,T.70867173LsgDtg

SMG 12L 11

DIBELITV,LCD,AC,KULKAS,ALATRMH Tgga,SglKondsi,T.70131411LsgDtg

SMG 12L 11

- KOMPUTER -

BELI/SERVISLAPTOP/KOMP/MON/PRIN UPS,SglKnds,HrgMantap.T:54958

SMG 12L 11

DIBELI LAPTOPMUSglKondisi,LCDTV /Projector.SolusiDptDana70627117

SMG 12L 11

ReparasiLaptopCPU,Print,UPS,MonOrenta,jl.MugasBrt12-8444310 J/B

SMG 12L 11

- TELEPON -

KurniaSelSingosari Ry26:8318090Sams V(1089)Chat(829)GlxPrime(24 69)Mega2(3629)Tab4 7”(2979)Core2 (1759)Nokia Xl(1649) X(869)220(459)Lenovo A369(669) A328(1299)A526 (1329)A536(1559)Ad-vanStar5(1319) S5E Pro(869)E1cPro(789)T1J+(1129)T1L(989)T1Q(839)Assus Zf4/4s (1079/1649)Zf5/6 (2249 /3199) Xiaomi 1s/Note(1599/2299)Sedia Andromax

SMG 12L 11

BELI HP/TAB/IPHONEPin:293DAC40Dr.BB: 7014_4000 / 081_7417_4000

SMG 12L 11

BUKA 24JAMPASTI DAPAT TERMURAHTiketPswt,Kereta,Htl.Cendrawasih17T:024 3559678/08122877758

PLG 12 L3

Hlg:STNK H.3230.EY An.Ryska D NSembungharjo RT07/02 Semarang

PLG 12 L2

Hlg:BPKB H.3921.RA An.MochtariBledak Kantil VI/04085640257665

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.6205.ZE An.NursaadahKarangasem RT04/02 Sayung Demak

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.2524.JS An.Teguh S.Jl.Puri Dinar Elok B-11 No.4Smg

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.5432.PZ An.Gideon WPJl.Taman Nangka No.5 Semarang

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.5957.CF An.Priscillia W.Gg.Gambiran No.41 Smg

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.4398.AIG An.SriP.Damar Barat III/81 B.Manik SMG

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.4881.SA An.YuliatmoJl.Panda Tmr III RT02/05 Smg

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.5058.QP An.Sartono-Tambakboyo RT07/02 Semarang

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.5500.HH An.Novita E.Kualamas III/124 RT03/13 SMG

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.6034.ALG An.Rio S.AJl.Tusam Timur II/12 BManik Smg

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.6123.WH An.CiciHastati.Jl.Angreani V/3 Semarang

PLG 12 L2

Hlg:BPKB H.1808.IW An.WartawanG.Tambakaji RT03/02Ngaliyan SMG

PLG 12 L2

Hlg:STNK H.6026.FH An.AriMunadi.Jl.Kapas I/73 Genuk Smg

PLG 12 L2

Hlg:STNK K.3771.WZ An.AdiDs.Kemiri RT2/3 Gubug Grobogan

PLG 12 L2

Hilang:BPKB KBM Truk G.9653.BCAn. Solikhin Ds.Surjo RT02/04Bwang Batang

PLG 12 L3

Hlg:BPKB H.5842.YA An.M Dani J.Tlogosari Wetan RT04/03 Smg

PLG 12 L2

Hlg:BPKB H.5683.UG An.Ukik S.Siroto Pudakpayung RT03/07 SMG

PLG 12 L2

Hlg:BPKB H.4329.TH An.Rukiyati-Plamongansari RT03/02 Semarang

PLG 12 L2

Hlg:BPKB H.3179.JH An.HariyantoJl.Brumbungan Dukuh 224 SMG TGH

PLG 12 L2

Hlg:BPKB H.5616.EG An.Mardi S.Aspol Sekta RT09/01 Semarang

PLG 12 L2

HILANG:DOMPETBerisi KTP,SIMa/n Pradipa Arditiya & STNKH.Vario 2012 Pol.H-5240-JPa/n.Maksum,Jl Kanguru Ry 48Smg,T.085727454393

SMG 12L 11

Hlg: BPKB No.5785788 G, An. Wi-jarnoko G.1929.W, Hub: Diah 0857 4313 0911

SMG 12L 11

HILANG STNK H-4012-DWAn.HERY NURSANTO.Hub:024-7613719

SMG 12L 11

HLG STNK H-4459-JVAn.SURATNO Hub:089651068870

SMG 12L 11

Terima Kost Putri (BangunanBaru): Dkt UNDIP Tembalang,Fas:AC,KM Dlm, Air Pns,TV,Wifi,CCTV, Satpam 24Jam Hub:024-76917143

PLG 12 L4

Ngekost Bisa Dapat Mobil HanyaAda di D`Paragon Fasilitas Lengkap:AC, Furnished,dll Mulai 1,5jt/bln,150rb/hr. 4 Lok.Strategis.Hub:081229992200 www.dparagon.com

SMG 12L 11

Karyawan/Karyawati,EksekutifTgh Kota,Tenang Hub:081901287597

SMG 12L 11

JL ADULT MOVIE BRT/ASIA/HENTAIKUALITAS TOP,ADD PIN: 329806CA

PLG 12 L2

ACCUS.O.S SALEIncoe N50Z= 450rbN70=570rb,N70Z=600rb(TT)Layanan Antar 24jam(Smg-Ungaran).HariBsr& MggBuka.AnjasmoroRy38AT:70900911 Sukun Ry 5 Banyu-manik T:70409911 Prof Hamka32Ngaliyan T:76631871 MajapahitRaya 191 A T:70900911

SMG 12L 11

DIBELI SEMUA BARANG yangsudah tdk terpakai 085100659728Siong ki

SMG 12L 11

Dijual Kain Perca +/- 25ton Hub:081 653 4225

SMG 12L 11

ACCU MOBILNS40=330, NS60=370,NS70=480TTSmgIndahE2/12-09696

SMG 12L 11

JL BRANKASCctv Alarm. Msn HtgUang Telp.082225511168(Kariadi 478B)

SMG 12L 11

BlLbhTinggi Brg RmhTangga/KtrPbrk,dll:70137166/082242088033

SMG 12L 11

DBELIBRG2 Bekas&BongkaranRmh Budi:085875931315/(024)3583053

SMG 12L 11

DBELI SGLBRG BKS,MBEL,PRBOLA,AC Besi,Mbl Dgrok,BgkrnRmh.70205397

SMG 12L 11

BTH SGR SMK-Bangunan:D3/S1Sipil /Ars,Wanita,Mahir Komputer,Internet, Auto Cad,Office,Pengala-man Tidak Di Utamakan,LamaranKe:Gebyar Group Jl. Jodipati TimurNo.11 Krobokan Smg,(Max 1 MingguSetelah Iklan)

SMG 12L 11

DIBUT.DRIVERSiap Lrkota,Max 40thPunya SIM B1/B1 Umum; SALESLaki2 Siap Luarkota,Min.SMA,Pnya SIM A MARKETING Wanita, S1Marketing. Kirim Lamr: PT.PandowoUtomo Food Jl.Jatingaleh I No.242A Smg

SMG 12L 11

DCR:Tenaga Srabutan/Lapangan& Cleaning Srvc,Min.21th,SMK,di-utmkn Sktr Pedurungan,Pc.Gading,Mranggen Kirim Lamaran ke:No-taris PPAT,Ruko Pc.Gading Raya15c Perumnas Pc.Gdg

SMG 12L 11

DBTHKN Operasional Gudang.Syarat: Pria,Max30Th,SMU,Cekatan,Bs Komp. Sopir,Syarat:Pria,Max 35Th,SMU, PnyMotor,PglmnLuarKota.KrmLamKe:Jl.Sukarno Hatta 68 Semarang

SMG 12L 11

DBTHKN: Staff Accounting.Syarat:Wanita,Max27Th,D3-S1 Akuntansi,Menguasai Lap.Keuangan & PajakStaffAdmin.Syrt:Pria,Mx27Th,SMU,Bs Komp. Krm Lam: Sukarno Hatta68 Smg

SMG 12L 11

KOPERASISIMPAN PINJAM Membthkan Marketing,Usia Max 45Th,Min SMA, Punya Kend Roda 2&Sim C.Peminat Dtg Lgs & BawaSurat Lmrn Lkp Ke Kospin Jaya,Jl.Thamrin No.58 Smg

SMG 12L 11

SEORANG TENAGA ADMINISTRASI/ Keuangan, Wanita,MinSLTA,Max30Th Berpengalaman. KirimLamaran Ke: HPJI Provinsi Jawa-Tengah,Jl.Puri Anjasmoro Blok i.1No12 Semarang

SMG 12L 11

DIBTHKN Waiter & Helper,Pria/Wnt Angkringan Moentaram,Jl.Candi Prambanan Raya No.10Pasadena, (Bawa Lamaran & Inter-view Segera

SMG 12L 11

DCR:Tng Adm Notaris Min.21th,SMK, Bs Komp.Lam Kirim:NotarisPPAT, Ny.Hadi Wijayanti,SH ,Ruko Pucang Gading Raya 15-CPucang Gading

SMG 12L 11

BTH:KRYWTIS1,Menarik,Berjil-bab, Max25Th,Bs Krj Team,Men-guasai MS Office. Lam:Jl.GajahRaya (Komp MAJT Office Hall BlokA No.104) Smg

SMG 12L 11

BTH.STAF IT Wnt,S1 Sistem Infor-masi Fresh Graduate.Lamr:Jl.TuguIndustri IV No.5 Kawasn IndustriWijayaKusuma,Mangkang up.Bp.Dani

SMG 12L 11

Bth SgrKrywan/ti u/Showroom minSMU max24th,SIM C,PenamplnM-narik Bw lamrn ke SISUGI Jl.KeludRaya 15A,024 8503912 up Bp Junmax7hr

SMG 12L 11

DCARI SOPIRPribadi,Laki2,Usia35-45Th,Domisili Sekitar GajahMungkur s/d Banyumanik, Pengalaman min 3Th Hub HRD :024 6583666

SMG 12L 11

DICARI BUJANG Max 25Th,SD/SMP, Urus Taman+PeliharaanDi Smg,Tggl Dlm,Gj 800Rb+ Makan.081901424849

SMG 12L 11

DIBTHKAN BBRP Tukang CuciUtk Bengkel Yamaha Mataram Sakti.Hub:Dika,Jl.MT Haryono 437 Smg

SMG 12L 11

DICARI:TNGSERABUTAN Pria/Wanita umur 20-35th, min Ijazah SMA.Lamarn Dtg ke:Jl.Anggrek X/23Smg

SMG 12L 11

Dicari Kasir,Waitres & CleaningService.Lam:Warkop Tun jang,Jl.KedungMundu no.24D.T:024 6102

SMG 12L 11

Bth2 Tkg Las,1 Tkg Cat,4 SrbtnPutra/i,2 Staf Kntr Bali ada MessHub.0361 8497507 Erwin

SMG 12L 11

BUTUH 2 SATPAMPengalaman/Non Langsung Interview Hub:KICB.5 No.31 GatSu 085 712 33 5454

SMG 12L 11

DCR:PRIA Max25th & WNTu/Setrika, Laundry Kiloan-SMG.H:088806509803

SMG 12L 11

ADMIN Wnt, Min.D1,Bs Komp+Ac-cntg +B.Ing. Kirim: Jend.Sudirman286 SMG

SMG 12L 11

Btuh Pgwai Wnt,Tangkas RajutHakken 3hri Krj, Simpang5 Smg.T:0811297676

SMG 12L 11

Dicari Guru Putri\b0 Les BahasaArab Hub: 085 869 829 666

SMG 12L 11

BUTUH:DRIVERSIM B1,PEN-GALAMAN Hub:0888 651 2040

SMG 12L 11

Bth CptWaitres, Helper.SMU/K.Max 25Th.ChickenRamen.Singosari14Smg

SMG 12L 11

BTH:TK.PAYETPENGALAMAN u/Butik Lam:MugasBarat IV/9 Smg.JamKerja

SMG 12L 11

BTH:TK.POLA,JAHIT u/Butik,Peglm Lam:MugasBarat IV/9 Smg.JamKerja

SMG 12L 11

BTH:TNGSRABUTAN,Max30Th,u/Butik Lam:MugasBarat IV/9Smg.JamKerja

SMG 12L 11

DIBTHKAN:SEKRETARIS,P/W,Max30Th Lam:MugasBarat IV/9Smg.JamKerja

SMG 12L 11

Dibutuhkan Kapster Berpengala-man Hub: Claudia 0823 2416 6158

SMG 12L 11

Dibthkn: Mekanik Spd Mtr BrpnglmanMin 2Th. Lmrn: Jl.Depok No.2 Smg

SMG 12L 11

Cr.SALESCons.Goods. Lam Ke:Jl.WR Supratman Kav 44 Se-marang Barat

SMG 12L 11

DICARIADMIN & MEKANIK LamaranJl.Indraprasta No.44 Smg

SMG 12L 11

PeluangKrjdiAirline/Bandara,ikutiDiklat Ang27 Hub:AIA,7609125

SMG 12L 11

TNG ADMIN WNTmin.SMA/SMK,SIM C ±25Th.LamKe:Puri AnjasmoroH5/57

SMG 12L 11

JUAL CPT:1unit Jaw Primex exsSanbo,1unit Jaw Scunder 1200x2501unit dbl rol,1unitCorong+Hopper1unit Screne 1,25x3,00 Confeyorrol Belt+motor /dynamo: 7ljr 1unitPanel BoxListrik,1unit timbangankapasitas 50ton (Elektrik),1unitKontiner u/Kantor.Utk Kondisi, Ke-lengkapan dll bisa dilihat di Lapan-gan. Hub:081.666.8667

SMG 12L 11

TRI ARGA KENCANA GensetVolvo, Cummins, Man, Deutz,Yanmar Sales, Service & SpareParts R e n t a l (024) 671 - 5384,671 - 2178

SMG 12L 11

DEUTZ GENSET (10-500kVA)Heavy Duty,Hemat Solar.Hubungi:Triana Bintang 024.6581760/351.9324-26 Visit us: trianabintang.com

SMG 12L 11

Jual Loder /Pecah Batu,Bubut,Tekuk Plat,dll.0811271069,bisaKredit 1-3Th

SMG 12L 11

PIANO HOUSESedia Piano2 Baru/Bekas,Violin. Peterongan Plaza A.7Smg T.8413664/081 665 1338

SMG 12L 11

BU:ORGAN YMHEL70/40,HS8,PSR900/ 2100,BK3.CitarumTghI/43:3518117

SMG 12L 11

DIBELI Mobil Dgn Harga Tinggi DrHrg Yg Tertinggi - Cash BuktikanJl.Gajah 26A Smg 70179292

SMG 12L 11

- CHEVROLET -

Optra LS A/T `08 Jok Kulit AntikDian Permata Mobil. T:70056700

SMG 12L 11

AVEO M/T`05BIRU MUDA METISTMWA SdrMtrDr.Cipto88:3567151-8416333

SMG 12L 11

- DAIHATSU -

TERIOS TXM/T`11 PUTIH 100%Spt Br Terios TX M/T`08 Hitam100%SptBr Xenia Xi Dlx+`10,11Hitam Istmwa All New Xenia X`11Silver Istmwa Taruna Oxxy`05Hitam 100% SptBr Taruna CSX`03Biru Silver Istw Saudara Motor,Ma-japahit 31 Smg Telp:024-8416333 /024-3567151

SMG 12L 11

DIAN MOTOR Jl.Gajah 26A SmgTerios`12 TX Silver MT,Istw 2Xenia`09`10 Li/Xi,Merah & SilverTaruna`05 Oxxy,Hitam,Full VarTaruna`03 CL Silver,OrsTaruna`02 CX Hijau,istw

SMG 12L 11

PROMOMOBIL88 ASTRA 024-76633188 Espass Pu`03/04 Mulai 30JtG.Max Mb`10 82J;G.Max Mb`11 86JHUB: 085741896688/ 085740091355SERBU BUNGA 4.5%-FREE ADMIN

SMG 12L 11

TERIOS TX`2011Manual Silver (H)PerumGrandAmarta Blok A10No.11 Taman Sari Majapahit.085860868686

SMG 12L 11

XENIA Li`07`08Serius Harga NegoJl.Madukoro 4 PuriAnjasmoro PRPPSmg Barat T.024 - 7 617 560

SMG 12L 11

RILIS MOBILNew Terios TX Putih2013,AirBac,Terios TX Adventure 2011Istw Semua.Hub:081225752909

SMG 12L 11

LUXIO Type M 2010, Silver, IstimewaH, Hub: 087832309000-0246733149

SMG 12L 11

JUAL LSG PMKAI:ESPASS`971300cc Hub: 0817 955 7975 (No SMS)

SMG 12L 11

XENIA Li SPORTY08 MTJl.MT.Haryono 537 Smg,T.8445215

SMG 12L 11

XENIA Li VVTi07/06 H,TGN.I,Sil-ver, Ors,Trwt.Srius: 081390401818

SMG 12L 11

NEO ESPASS ZLX`04(H) FulVarOrs Istw Skl TgnI T.085 101 918 832

SMG 12L 11

TERIOS TX`2011AT Hitam (B) IstwGraha Syuhada A12 Ph.70665678

SMG 12L 11

DAIHATSU TARUNACSX Merah 2000Istimewa,TV. Hub:081 325 149 348

SMG 12L 11

XENIA`09(86)LiVVtiFmlyOristwIjoSirion`09(80)OriBsTT 081901404809

SMG 12L 11

JL D.ESPASS`97/BODYTECH`94Mintojiwo 3/8 Ph.024-7011 4272

SMG 12L 11

TERIOS TX EXTRA`09 MT,H 9009Km50Rb,134Jt Nego: 085866293099

SMG 12L 11

TAFT DISEL`82AcVr.PS.Istw.Ready Tegalsari Tmr 6/161a,70899484

SMG 12L 11

XENIAR Sporty`2013 Warna PutihPlat H,An/Sndri.Hub: 082136016307

SMG 12L 11

- DATSUN -

DATSUN PROMOAKHR TH,SblmHrg Naik StokTrbts,DP18Jt`an.085747778127

SMG 12L 11

- FORD -

FORD RANGER06=60jt& `09/10ISTW Siap Pake. Hub:024-70208788

SMG 12L 11

FORDLaser`97 Antik Ori 1.3cc28Jt.Jl.Jeruk 5/13:081229228080

SMG 12L 11

- HINO -

MAJU MOTOR Mjpahit270Smg,6715170 Hino Dutro 6Rd,110LD,BoxAlm`12,Ist

SMG 12L 11

- HONDA -

PROMOMOBIL88 ASTRA 024-76633188 Crv 2.0 A/t Htm ̀ 10 225JtHUB: 085741896688/ 085740091355SERBU BUNGA 4.5%-FREE ADMIN

SMG 12L 11

HONDAMOBILIO DP 20Jt`an,NewJazz RS 40Jt`an Banyak Bonus &Diskon, UnitTerbatas.Bisa SemuaPlat Jateng DIY,+AE Hubungi:0821 3636 7801

SMG 12L 11

CRZ HYBRID`13,AD,Merah,100%Seperti Baru,Full Ori,KM 10Rb, Mulus,An.Sendiri.Hub:081226190000

SMG 12L 11

BU.STREAM`2003 ,ISTIMEWA,SILVER 90Jt/Nego,(Plat K),HP.081390939683

SMG 12L 11

MAESTRO 9̀3,ISTIMEWA SEKALI,ACSilver,VR`17,CD,Hub: 082220257898

SMG 12L 11

DJL HND CRV 2.0`07,A/T Abu2Mtlik Perum Villa Aster II P/1.T:0811270021

SMG 12L 11

ALL NEW JAZZ`09MT,PUTIH MUTIARA (H)Baru,Full Var.082 32 777 8178

SMG 12L 11

JAZZ TH 2008MATIC,SILVER,POL H Hub: 085 865 083 400

SMG 12L 11

JUAL HONDA CRV 2012 2.4 PutihIstimewa. Hub:081325343116

SMG 12L 11

JAZZ RS`09 ATCITY VTEC`08 ATJl.MT.Haryono 537 Smg, T.8445215

SMG 12L 11

BU:ALL NEW CRV07 A/TAn.Sendiri 175Jt Nego,Pajak-Baru.08122887167

SMG 12L 11

H.ODYSEY TH`00SILVER,JARANG ADA Sangat Antik.Hub:0816.4834.997

SMG 12L 11

RS`08 MANUALHITAM BETUL2ISTW Hubungi:0822.4242.7

SMG 12L 11

FREED`09(157NEWCIVIC`03 (93)JAZZ `04(85)Stream`02(40)081901404809

SMG 12L 11

H.JAZZ S12 PUTIH. T:081326604449Jl.Jend.Sudirman Ungaran

SMG 12L 11

SALE!!akhirtahun,Brio n MobilioDP 30jtan ReadyStok. 081229250530

SMG 12L 11

CRV 2.4CCThn 10.Putih.Mls SkliIstmwa.202Jta.Hub: 087721893945

SMG 12L 11

NEW CITY`04 VTEC Matic MerahMetlk Harga 95jt Nego. Hub: 081 225 787 17

SMG 12L 11

JL JAZZ IDSi`2005 Tgn I dariBaru,Silver Hub:081 215 927 758

SMG 12L 11

JAZZ IDSi M/T05 SILVERSATELITE SdrMtrDr.Cipto88:3567151-8416333

SMG 12L 11

CIELO Vtec97Istw,Mulus,Trwt,Tdkada cct,Tgl pake.081234241466

SMG 12L 11

H.Maestro`92Silver Bagus 50jtNego. 082225676773

SMG 12L 11

PT.AUTO PLAZA:Jl.AYani T8314467Accord 2.4 VTI AT’10 Hitam IstwCR-V 2.0 AT 2010 Silver Istw

PLG 12 L3

- ISUZU -

Panther GrandTouring`04,AC DblAudio,VR15,Istw..0813 2626 7606

SMG 12L 11

PANTHER LV`08HITAM 100%SptBaru SdrMtrDr.Cipto88:3567151-8416333

SMG 12L 11

PnthrPU`93VrPS.Ready.TgalsriTmr 6/161a NipXI Ponsel.081901631010

SMG 12L 11

MAJU MOTOR MJPAHIT270Smg,6715170 Elf 4Roda Bak`07,IstimewaPanther Grand Royal`97,Istimewa

SMG 12L 11

NEW BLACKPANTHER LS TURBO,Jan`12/11(H)Brg Istwa.0888 644 7500

SMG 12L 11

DIJUAL Panther Grand Touring 2012FullVar,Hitam,H,an.Sdr.081904411555

SMG 12L 11

- JEEP -

Djlu/Koleksi “Kolektor” ToyotaLandcruiser VX-R(4x4 A/T)Th `97Full Ori,Km=37rb,Hardtop(Antik2)Th83 Asli Diesel BJ40&FJ40,PutihKaret Body Full OEM/Ori Mobil diJogja.H:081328728555/0811268434

SMG 12L 11

- MAZDA -

MAZDA 323`88AC Dingin, Intr OriKlg Deng Abu2.23Jt -081325736001

SMG 12L 11

MAZDA LANTIS96 Slvr A/N Sdr,HAC Dingin,S.Pakai:082323237458

SMG 12L 11

MAZDA FAMILIA99 HIJAU METALIKBagus Original 57Jt: 085647456122

SMG 12L 11

- MERCEDEZ -

MercyE 220`95 Slvr,Istw,Bgus. JlNgesrep Brt 4 dlm no.15,70232302

SMG 12L 11

- MITSUBISHI -

MAJU MOTOR Mjpahit270Smg,6715170 C.Dsl6Rd100PSBak/Box03,04,06,Ist C. Diesel 4RodaBak`11,Istmw Skli

SMG 12L 11

PAJERO SPORTExceed`11&12,AD&H, Putih,KM9Rbn&40Rb-an,100% Mulus Gress,Spt Baru: 0813 9301 7100

SMG 12L 11

JL.CPT Lgsg Pmk Pajero Dakar̀ 12,Pth Km10.000,SptBr,Tgn1:087830922687

SMG 12L 11

MITSUBISHI PUTSS`08/12Jl.MT.Haryono 537 Smg,T.8445215

SMG 12L 11

CUCI GUDANGL300 Dp 6jta,TSSPU Dp 4jta.Hub: 0822 2143 5299

SMG 12L 11

PROMO MIRAGE Dp7jtan,Pick UpDp 4jtan.087731430640/ 081228165136

SMG 12L 11

Jual:LANCERDAN GAN`91,DOHC,Abu2 Mtlk. Hub:085743421820

SMG 12L 11

Page 13: WAWASAN 12 Desember 2014

- NISSAN -

LIVINA X-GEARA/T ̀ 2008 SILVER,Abu2,Istimewa.Hub:Ph.82925

SMG 12L 11

AKHIR THMarchDP17Jtn,SerenaWhiteDP38Jt,Stok Trbts.085876679991

SMG 12L 11

Cpt:MARCH 2011Km dikit full ori99jt Nego.Hub: 0821 6514 8433

SMG 12L 11

NISSAN CuciGudang.Bonus tourke Malaysia.UnitTrbatas085866476960

SMG 12L 11

N.XTrail`11Km30rb=215jt & ST`06&03=85jt.SukarnoHata56, 70208788

SMG 12L 11

- OPEL -

Blazer Ltth.97 Coklat,Ban30. JlNgesrep Brt 4 dlm no.15,70232302

SMG 12L 11

- SUZUKI -

PROMO SUZUKIAKHIR TAHUNDISKON Dahsyat.Ertiga DP13Jt/Angs.2,6Jt Info & Pemesanan:Fendy Surya, 081 226 792 642 /0877 3112 2366

SMG 12L 11

SX-4 RC1 M/T`11SILVERSTONEISTW APV GX M/T`08 Silver Btl2Istmwa Futura GX`2008 MerahBtl2 Istmwa SdrMtrDr.Cipto88:3567151-8416333

SMG 12L 11

PROMO Des`2014 Ertiga,Karimun,PU Dp.30Jt,Ang 2Jtan.info.08562720001

SMG 12L 11

KATANA GX`95 (H) HIJAU MET,ISTW, Orisinil,Pajak Panjang.082136182188

SMG 12L 11

Dijual sgr, S.KATANA`97,H,CL, PW,Kaleng,istw. Hub: 0813 2622 2218

SMG 12L 11

SWIFT ST`09MT,Silver,H,114,5JtNego, Bisa Kredit. 081805994045

SMG 12L 11

ALLNEW SPLASH`2013 MERAHKM15RB Istw Skl Pasti Tdk Kcw70710480

SMG 12L 11

KARIMUN 2001Silver,Istimewa hrg64jt Nego.Hub:70296714

SMG 12L 11

CARRY PU 1000Th98 35JtJl.Menjangan Dlm II/2 :081228271458

SMG 12L 11

KARIMUN`02(H)HITAM Pjk PjgBan Baru Istw 66Jt Nego: 70290996

SMG 12L 11

GRAND VITARA2.4 AT`09 HTM, 148jtX-Over`08 AT,105jt. 024-3540647

SMG 12L 11

- TOYOTA -

DP 30jtan / Angsr 74Rb/Hr Bawa-Pulang Agya GM/T.Stok Trbatas081215610926 / 087832403595

PLG 12 L3

Hilux Single Cabin Warna SilverDiesel.Diskon Menarik 100% BaruHub: Yudha Nasmoco 085641474544

PLG 12 L3

PROMOMOBIL88 ASTRA 024-76633188 New innova E/G`11 Dpmulai 29Jt New avanza G`11 DpMulai 26Jt Avanza G`10/11 Dp Mulai24Jt An Innova E`09;Innova E/G`11Kijang Pu`04/05;Dyna Box`04 80JtHUB:085741896688/ 085740091355SERBU BUNGA 4.5%-FREE ADMIN

SMG 12L 11

INNOVA V M/T`09HITAM 100%Spt Br Innova E Diesel M/T`2008Silver All New Avanza G`11,12,13Istmwa All New Avanza E`12 PutihIstmwa Avanza G`10,11 Hitam,Sil-ver Istw New Vios G M/T`09 HitamIstimewa Saudara Motor,Majapahit 31Smg Telp:024-8416333 / 024-3567151

SMG 12L 11

InovaV`05&10,G11&12.Yaris AT`09NCamry`04Htm=95j.RushS`11/10=150 N.ViosG`07 AT. AN AvanzaG`10,11 12. Kurnia, 024-70208788

SMG 12L 11

MAJU MOTOR Mjpahit270Smg,6715170 T.Dyna 6Rd130HT Bak`09,10,IstSkl T.Starlet 1.3 SEG`95 Istimewa

SMG 12L 11

AVANZA`06`07`08INOVA`07HrgNego Jl.Madukoro 4 PuriAnjasmoroPRPP Smg Barat Hub: 024 - 7 617 560

SMG 12L 11

RUSH G`12 AT,YARIS S`08 ATNew Avanza G`11 MT Jl.MT.Hary-ono 537 Smg,T.8445215

SMG 12L 11

ALPHARD SPREMIUM SOUND`10,AD, Hitam(Km 6Rb)Jok Klt Krei,18Spkr 100% Nyrs Br Gress:081226190000

SMG 12L 11

GRAND NEWFORTUNER VNT TRDSprtvo`12&13,Pth&Htm,AB,KM1Rb,Spr Antik, 100% GressNyrsBr:081226190000

SMG 12L 11

GRAND NEWINNOVA Diesel Matic̀ 2013,AD,Putih,100% Mulus,SepertiBaru,Km Rendah: 081393017100

SMG 12L 11

Crll Twincam 1.6Htm,B91,Ors,BsPnjm Ktp,Ac Dngin. Net 42Jt.08156509379

SMG 12L 11

Jual Kijang LSX Diesel̀ 00 Ac Double,TV,VR17. Lamper Krajan 6.T:70266718

SMG 12L 11

INNOVA G DSLMATIC`2010Hitam(H) JrgPake,Istw,Ex Wnt.081225784498

SMG 12L 11

INNOVA TH 2011ISTIMEWA,TGN IJl.Ketileng Raya 12-A Ph.6723216

SMG 12L 11

INNOVA V `2008BENSIN,HITAMHub: 0816 665 018 / 024-3550840

SMG 12L 11

Kjg Spr G`95 Long Nasmoco 1.5cc,Ps VR,AC,TV,DVD,57Jt. 082326544646

SMG 12L 11

DISC.sd 40JtDP.Min,Angs sd 5thProses Mudah & Cpt.Hub:08170566420

SMG 12L 11

JUAL INNOVA G`08 AT Slvr Istw160jt.Setiabudi 129 Smg-7472555

SMG 12L 11

JUAL INNOVA G 2̀005 MATIC SOLARHub:Jl.Krakatau I/30 Semarang

SMG 12L 11

KIJANG INNOVAG DIESEL AT`10(H) Tgn I,Brg istw skli. 08164886633

SMG 12L 11

KIJANG NASMOCOCentral Lock,PW Long 50jt Nego. 085.100.551.904

SMG 12L 11

KJG LSX DSL`97MANUAL+Innova VMT`05+Krista AT`02. Hp:0818817967

SMG 12L 11

YARIS J AT`2012 Silver KM.30rbTangan I.Hub: 3541345

SMG 12L 11

YARIS J`13Putih pajak baru MTHaryono 766 Ph.8452184

SMG 12L 11

BU BANGET: LGX`02 BENSIN,TGN.I Audio,TV, 97Jt,Nego.085865050364

SMG 12L 11

GREAT COROLA 95BIRU,ORS,MSN KRG AC Dingin,67,5,Nego.081325642938

SMG 12L 11

KJG LGX DSL02 TG.I,SLVR,SgtISTW Labuhan I/15 Smg 081 901 775 700

SMG 12L 11

Jual Cepat All New CorollaSEG`96 Grey. Hub: 70438181

SMG 12L 11

LSX DSL ̀ 02 (B)SILVER, SGT ISTWJl.Labuhan I/15 Smg 081 666 7326

SMG 12L 11

T.AVANZA G 2010H, TGN.I, SILVEROrs,Trwt.Serius:081390401818 Smg

SMG 12L 11

T.RUSH S A/T 09(K) HITAM, ORSL,Terawat.Srius:0813 9040 1818 Smg

SMG 12L 11

KIJANG LGXDISEL TH`2000 POLH Silver Istw. Hub: 081 127 1877

SMG 12L 11

LC VXR A/T Diesel 4wd DoubleTanki Th`99/00. Hub:082221391037

SMG 12L 11

INOVAG`05up10HtmOristw(117)Bs TT KjngSSX`01Oristw(73)081901404809

SMG 12L 11

INNOVA V2.0Matic`11SlvrIstw 195JtNego.0811272136,Jl.PlburnBrt60

SMG 12L 11

RUSH S`10Ptih.Tgn1.MlsSkli.SprtBru.130Jta.Hubungi: 087720944211

SMG 12L 11

AVANZA G`04Mulus-Mesin BandelTg I,G Kota,HP.08122819595 TP

SMG 12L 11

AVANZA G`10Htm,H dr Br, Km32RbHub:7609431,Cakrawala Tgh II/21

SMG 12L 11

FORTUNER G`14VNT Turbo,AT, PthOff The Road,330Jt-08122909697

SMG 12L 11

JL CPTFORTUNER G`10 Dsl,Tgn IH,Htm,Trwt,Istw,FVar:08156502606

SMG 12L 11

NEW VELOZ`2013Ases Lkp,AsrnsiProt,Nego Hub:081 2281 9595 TP

SMG 12L 11

BU:KjgSprG`09H)ACdbl,Mdl G Xtra54jt. 085842345445/ 081325350065

SMG 12L 11

INNOVA E`2013MT BSN 2000cc.Slvr Pol H,Trwt,Pjk Pjg. 081228615396

SMG 12L 11

INNOVA GDISEL`2012,SILVER,Km 25 rb,Istw,225jt Nego.085726963758

SMG 12L 11

ISTW T.CAM 1.6LiftBack`89/88(H)AC,PS,VR16,Audio,BU32jt.70505735

SMG 12L 11

AVANZAG`2010 MT,HitamHub:085727526968 / 08122935212

SMG 12L 11

New InnovaG DSL(Htm/Putih) 100%Baru,Bisa TT,Serius:0811290104

SMG 12L 11

TOYOTAALPHARD 2013 IstimewaSilver.Hub:082136016307

SMG 12L 11

PT.AUTO PLAZA:Jl.AYani T8314467Fortuner G Dsl AT’12 Hitam IstwVios G MT’2007 Silver Istimewa

PLG 12 L3

READY:TV 2 dinSYMBION ForAGYA Ayla,Ertiga,Innova,RushTerios, Pajero, Universal.SingleDisk Pioneer,Kenwood, Symbion.Camera & Sensor Parkir, Sub Aktif10”, Monitor Head Rest,PaketSound Sistem,dll.Hub:KaroseriCenter 2 Jl.Hasanudin D.52 AB:024-3558816

SMG 12L 11

2DinTV+Cmra,CJok650,HID,LED,Drl Spoilr, Foglmp, Retrac + Var:Brio,Mobolio,Er3,Ftnr.Mjpht372-76725987

SMG 12L 11

2dintv800JVCusb500tv400wAktf650dvdusbPioJLaudzRfcanton.91111832

SMG 12L 11

- HONDA -

JUAL CPT Supra X`01,SUPRA Fit̀ 04Jl.Jatingaleh 3/77 Tlp.70517944

SMG 12L 11

- YAMAHA -

JUPITER`02 ,(H),Bagus,Pjk April,5 Nego Tipis.081575969692 /70060192

SMG 12L 11

JUAL Jupiter MX 2011 & Jupiter020 Jatingaleh RT.03/IVHp:081327603789\b

SMG 12L 11

MIO SOUL GT2013 Putih H Kota9,9jt.T:7066

SMG 12L 11

XEON 125 thn2014 bln 9 Km 2rbSeperti Baru 12,2jt.74013

SMG 12L 11

YG INGINMengembangkan UsahaKami menjual Ruko di Gatot Sub-roto Raya Hanya 425Jt Hub: 081 2287 1112 / 0878 3256 7440

SMG 12L 11

Pelatihan Perbaikan Aki Bsh &Kering 300rb Profit 200%. T: 081325724432

SMG 12L 11

PKT AIR ISI ULGCash&Credt,TnpBunga11jtDpt.081326650399/74031665

SMG 12L 11

AKUNTANSI Praktek PembukuanDsr1 Mulai 2Jan15 Tax TrainingCenter Cokroaminoto 6 TugumudaT:3518247 Subali Raya 276AKrapyak T:7608365

SMG 12L 11

Dis30% 1 Des-3 Jan`15 Ikuti KursusTekkom,MYOB,Office,DsgGrfs,Au-tocad Alfabank Kelud Raya 19Tlp.8310002

SMG 12L 11

STIMULASI OTAKKANAN.AKTIFKANImajinasi&Kreativitas Anak AndaHub. GMC:8411239/ 081.225.7979.88

SMG 12L 11

Privat Toefl/Conv Utk Mhsw & KarywnTarget 2Bulan Bisa.089622201476

SMG 12L 11

IMPOTENSI&EJAKULASI Dini,Ku-rang Keras/Kenyal,Tdk Bisa MemuaskanPasangan, Khitan,WntFrigid,KeringPremonoPause,Pengobatan DokterKlinik Harmoni: 8316841/70171799

SMG 12L 11

PENGOBATANALAT VITAL,BsrPnjng Kuat Thn Lama,Permanen.Ditangani Bp.Nanang Mahar 600RbAlamat di Mangkang Smpng PomBensin No.66 T:085 641 798 382Buka Tiap hari

SMG 12L 11

PIJAT SANTAI dipanggil Hotel,Hub: Putri 081325693225 TdkTrima SMS

SMG 12L 11

VARA CANTIK Profesional, Ramah,Sabar, Ada Tempat. Pin BB: 29A484B7

SMG 12L 11

PIJAT URUTPanggilan Smrg KotaHub: Bp.Roy - 085670 67800

SMG 12L 11

PIJET TRADISIONAL / Lulur\b0 diPanggil No.SMS Hub: 082217773390Santi

SMG 12L 11

CLARA MASSAGE~RAMAH, SABAR,CANTIK Dan Profesional. Hub:081229519666

SMG 12L 11

NEW BODYMASAGE Tnga Cntik.Rmh & Sbr.Call:Aurel- 0878 3111 7552

SMG 12L 11

ANDA MAUMASSAGE N RELAXCall Aja Cici 081 22800 6575

SMG 12L 11

MASSAGE`NRILEX PanggilanHotel CallAja Lisa 082135608290(NoSMS)

SMG 12L 11

AMBEIEN/HERNIA 1x BerobatSembuh Dg Ramuan Sin-She.T:085101182655

SMG 12L 11

UST.SHOLICHINSpesls Psg Ssk,Pro blm RT,Pengobtn dll.082323474484

SMG 12L 11

GRAHAVIT SALON,SHIATSU,RE-FLEKSI Ruko Mataram Plaza B5,Ph:3560053

SMG 12L 11

PIJET TERAPIKURANGBERGAIRAH, Lemah Syahwat,ED:Erma, 081542566754

SMG 12L 11

LemahSyahwat,Loyo EjakulasidiniKeras Kencang.024 9129 5758

SMG 12L 11

PeletKantil Solusi Jitu Bagi YgGagal Cinta.Hub:0822.2590.7272

SMG 12L 11

SPCLTLT Bln&Haid TdkTrtur2-3Jam Tuntas 100%Garansi.085728299955

SMG 12L 11

MYTA MASSAGEEXECUTIVEVulgar N Cantik.Hub: 081 228 620 602

SMG 12L 11

ELIS MANADO MASSAGE TERAPIEJK Dini,Ramah.081.575.840.208

SMG 12L 11

EXISTSpa&Massage,RkJurnatanA17 (Bubaan) SmpngCIMB Niaga-3545618

SMG 12L 11

Jual Kos2an (2LT),14KT,LT 129m2HM,Blkng UNNESGnpt.081329220164

PLG 12 L2

Dijual T.36/75,T.54/90, T.60/140Bukit Cendana 200m dari CitraGar-den Sambiroto Hp:08194003560

PLG 12 L3

Rumah HM LT81m2,Jl.KaumanBrtV/14 Palebon Smg Hub:08122844025

PLG 12 L2

PROMO RUKOSpr Mrh di Jl.RayaGatot Subroto 425Jt;Rumah MewahNew New Bukit Sari, LT/LB 103/50=499Jt & Rmh View di NgaliyanLT/LB 120/50=399Jt & GombelView LT/LB 85/50 New=499Jt Hub:081 2287 1112 / 0878 3256 7440

SMG 12L 11

JUAL:RMH Lumbung ResidentNo.17 Jl.Supriyadi Model BelandaLt:90/Lb: 105,3 Kmr Tidur,2 KmrMandi,Listrik 2200 Watt.Hub:024-6723465

SMG 12L 11

JUAL CPT RMH2Lt LT/LB.147/180m2Jl.Sendangsari II-Supriyadi Smg5KT,2KM,Grs 850jtNg. 081802486661

SMG 12L 11

DIJUAL RMH BARULT=75m2LB=36m2 LT=65m2 LB=36m2Bukit Cendana Sambiroto.Hub:0878 22555 740

SMG 12L 11

JUAL CPT:RMHMEWAH 2LT, LT.247,LB 330,SiapHuni,7KT,4KM, Grs,Tmn,Lok Perum Intan.Serius:081 2293 8722

SMG 12L 11

RmhBrtgl2unit,HrgSpcl,Spek MewahT.60/153 hrg 399jtn,T.50/128 hrg350jtn.W.MongsidiPdrngn.21870

SMG 12L 11

DiJualRumah T.40/543 NgalianView Laut,Minimalis,Dkt KampusIAIN,Murah.Hub:74034677

SMG 12L 11

OBRALRumah Tnpa DP,BanjirBonus T.36/84 Banyumanik Hanya275Jt. Hub:024-70707767

SMG 12L 11

PROMOAkhir Thn Rumah MurahTnpa DP Dan Tanpa AngsuranT36/70 Hub:081901584493 - 024-70401044

SMG 12L 11

RUMAHBARU & BESAR DiGrafika Banyumanik Type.90/150K.Tidur 3 Hub:081392144218

SMG 12L 11

SUPERMurah Ruko 2Lt HM Cuma650Jt Di Tugu 750Jt Di ManyaranHub:085225658

SMG 12L 11

Dijual Ruko 2LT, Luas 64m2Jl.Fatmawati No:137. 08122555047

SMG 12L 11

RUMAH HM Lt:374 Lb:300 3KT, 2KM.Rogojembangan0817456894/6720303

SMG 12L 11

Jual Rumah Baru,Dkt Unnes,LT.410m Bangunan 160m. Hub:706 777 16

SMG 12L 11

Jual Rmh T.27,HM,Lt.72m,Open-space Prm Candirejo Permai.081904848810

SMG 12L 11

JL. RMH 2Lt. SHM Jl. Lebdosaridekat Bandara A.Yani Hub.08886548000

SMG 12L 11

Dkt SARINAH dkt UNDIP, 20mtrdr Jl.Raya T.50 hny 425jt.08179578805

SMG 12L 11

RMH MEWAH 2LtHM,Bs Krdt, 750JtNego.DewiSartikaI/36. 08122909216

SMG 12L 11

JL RMH HMLT.470 LB±400Jl.Abdul rahman Saleh 106 Smg.08883971717

SMG 12L 11

RMH 2Lt Jl.Lumbungsari Raya 36LB.283m2 Hubungi Lsg Alamat (TP)

SMG 12L 11

JUAL CEPAT(BU)RUMAH BARUdiBOJA LB/LT:45/60 Hub:08191.556.8890

SMG 12L 11

RMH MEWAH HMLT203,LB150,10mntDr Undip725Jt. 081901860109/91455559

SMG 12L 11

RUKO 2LntJlMajapahit228F.LT165M LB2x90M,HM02433192278/0817241656

SMG 12L 11

Rmh45/98Jln8m20mDrJlRyTulusHarapan 375jt Ng Sttgs & Mewah08122822010

SMG 12L 11

RUMAH BARU300m2;TelagaBodas II/1,Hub:081 5757 68957

SMG 12L 11

JlCptRmhUdanRiris III/40,Prkr 4Mbl,2Km,Ls160m2T.081215006335

SMG 12L 11

JUAL:RUMAHDI BOKORANPLAMPITAN Semarang TengahHub:0816656129

SMG 12L 11

DIJUAL:Rumah Dekat Kodam,Strategis 200Jtan.T:085641151591

SMG 12L 11

DIJUAL:Rumah Ngesrep LT.240LB: 160 Siap Pakai.Hub:081327781111

SMG 12L 11

DIJUALMURAH BTH UANG VI-TARA`93 4x4 Istimewa.Hub:08491001

SMG 12L 11

PERUMMurah HM DiJatingalehT27/60,T40/90,Tmblng T36/70:70519935

SMG 12L 11

PROMOAkhir Thn Rmh MurahGombel BonusBiaya2 T45/108:081327388717

SMG 12L 11

RMHTembalang Strategis DktUNDIP Promo Akhir Tahun.024-70657111

SMG 12L 11

DKNTRKN RMH Baru: Strtgs,View Bgs Jl.Lembayung RayaNo.10 Smg (Blkg Barokah MeubelKedung Mundu Raya 170 / MasukMelalui Jl.Kapri Raya) Fas : 3KT,4KM, Shower, Water Heater &R.Tamu, R.Kelg, Garasi Luas, AdaPerabot, Mushola. 2200W, PAM +Bak Tandon Air. Hub: 0812 1533 1967

SMG 12L 11

SEED_P:Gud GatsuLB500, 1000,1500 2500,Smg Indah LB120,Taman Mjpht LB150,SumbingLB70 T081325866909

SMG 12L 11

Rmh Sederhana 6x10m HalamanLuas Fas.Lngkp di Ungaran.085865531535

SMG 12L 11

DKONT2Unit Rmh Di Candi TembagaPasadena.Hub: 08122950244/7618619

SMG 12L 11

RUKO2LTJl.LamonganRy2 Sam-pangan Cck u/Ush/KantorT.081257575789

SMG 12L 11

OPER KONTR.4ThRmh Cck U/UshDiIndraprasta 67A.T.0888 658 1991

SMG 12L 11

Dikont.RmhMenoreh 2 SampanganCck U/Keluarga: 0815 8641 5848

SMG 12L 11

JUAL:KAV HM Siap Bgn,Lum-bungsari IV Supriyadi,Lt:85 s/d160m2,Jalan 5m Paving AdaPal.Listrik,Got Tertutup Hub:024-6723465 / 024-46353

SMG 12L 11

JUAL SGR TANAH HM Ls:9.100m2Jl.Sendangmulyo, Pinggir JalanRaya. Hub: 081215499030

SMG 12L 11

JUAL KAVLINGTLUMPAK PERMAI123,124,136,Ang Mulai 2Jtan/BlnHubSgr:024-50382852/024-70702860

SMG 12L 11

DIJUAL:TANAHLok NGALIYANL120m2 Fasilitas: Jalan Paving+Saluran Hub: 081901235151 /085329830959

SMG 12L 11

JL TNH,HMLuas760 di Tlogosari1,5Jt/m2,Cck buat Klinik,RB, Apotik(bs Bntu Buatkan)08122871112

SMG 12L 11

JUAL CEPATTanah Tengah Kota100m Dari Jl.Majapahit Luas.415m2Hub:081215526304 / 085869999160

SMG 12L 11

KAVLINGSiap Bangun DiBulusanSemarang,Dekat UNDIP,LingkPerum Elite Listrik,PAM:024-70961419

SMG 12L 11

TNH HM Ls.288m2 (24x12m)dekat Perum Graha Mukti.081325125027

SMG 12L 11

SOEKARNO HATTA3900m2 HMLokasi bagus.Hub:081 2282 5827

SMG 12L 11

Jl TNH200m2 di Sndng MulyoMinat Serius Hub.Irfani085291107165

SMG 12L 11

Jual Tanah Ls:1485m Kel.MangunsariGunungpati. Hub: 082 220 101 222

SMG 12L 11

JL TNHJl.Suratmo 660 &331m2Cck U/ Ruko,Minimarket:081393939120

SMG 12L 11

JUAL BUTNH TEMBALANGUNDIP HNYA 1,7Jt/m Ls:200m2.T:024-74040959

SMG 12L 11

TANAHDpn Universitas Panda-naran 300-500m2 Hrg 2,9Jt-Nego:70567356

SMG 12L 11

BUS NUGROHOAC/NONAC/EKONOMIS 59/50/38/31/27/13Seat Th`2013 Melayani TourJl.Kawi I/13 smg Ph(024)8318454-8504071-70286647

SMG 12L 11

TNH 2035m2HM,ada RmhWalet,Jl.Ry Ambarawa-BanyuBiru.088215418379

SMG 12L 11

Dijual 2 Ruko (150&107m2,BsSalah Satu) Cck Utk Segala Usaha,Dpn Pasar Raya Salatiga.0878348880 (Tdk SMS)

SMG 12L 11

PURI WAHIDREGENCY Jl.ArgabogaDisc20%,Type40/72,49/84.Hub:Jl.Jensud 97 Lt.2(0298)328400

SMG 12L 11

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

PN Sragen Dituduh Lakukan Mafia Peradilan

Koordinator Rampal, EkoJoko Supriharyanto mengata -kan, pihaknya menggerudukke PN karena dinilai telah me -langgar kode etik. PN Sragen

yang dianggap bukan we we -nangnya, berani melakukaneksekusi aset milik orang lain.“Padahal, perkara itu ditanganiPN Solo. Kenapa PN Sragen

berani melakukan eksekusi.Pada sisi lain, perkara perdataitu, tengah proses banding danbelum ada keputusan hukumtetap,” tegas Eko, saat ber au -diensi dengan Ketua PN Sra -gen, Sapawi SH MH.

■ Dimintai BantuanSementara itu, Ketua PN

Sragen Sapawi SH MH me -ngatakan, dalam perkara yangmelibatkan Rokhim denganBCA tersebut, PN Sragen se -batas dimintai bantuan oleh PNSolo untuk melakukan ekse -kusi, karena aset yang di mak -sud berada di wilayah Sragen.

Permintaan itu sendiri jugabelum dilaksanakan oleh PNSragen.

“Kami juga mengharapkandalam kasus tersebut lebih baikdiupayakan atau diselesaikansecara kekeluargaan dan mu -fakat terlebih hulu,” ujar KetuaPN Sragen. ■ K25-Tj

SRAGEN- Sejumlah aktivis yang tergabungdalam Relawan Anti Mafia Peradilan (Rampal),menggeruduk Pengadilan Negeri (PN) Sragen,Kamis (11/12). Mereka menilai PN Sragen telahmelakukan mafia peradilan, terkait rencanaeksekusi aset yang bukan menjadiwewenangnya. Selain itu, kasus yangmelibatkan Rokhim, warga Sragen dengan Bank BCA belum ada keputusan hukum tetap.

AUDIENSI : Para anggota LSMRampal (Relawan Anti Mafia

Peradilan), saat melakukanaudensi dengan Ketua PN

Sragen, bertempat di aula katorPN setempat, Kamis (11/2).■

Foto : Sutyatmoko-Tj

■ Sidang Perkara Korupsi Mantan Bupati Kudus

Pekerjaan Belum Rampung, Kontraktor Sudah Dibayar LunasSEMARANG - Pengerjaanpem bangunan gedung labora -torium bahasa di sejumlahSMA di Kabupaten Kudustahun 2004 dikerjakan CV Ganiand Son (GS) lewat pem bo -rongnya diketahui belum 100persen rampung saat dise -rahkan. CV GS diketahui jugatelah menerima pembayaranpenuh, sementara pengerjaanmasih proses.

Penyerahan gedung barudilakukan bulan Mei-Juni 2005dengan kekurangan penger -

jaan. Sementara pembayaran keCV GS sudah dilakukan awalJanuari 2005. Diduga terjadirekayasa berita acara pe nye -rahan dan pembayaran yangdilakukan panitia pemeriksadengan CV GS atas persetujuanbupati.

Keterangan itu terungkappada sidang lanjutan peme -riksaan perkara dugaan korup -si pengadaan sarpras pendi- dikan Kudus tahun 2004,dengan terdakwa M Tamzilmantan Bupati Kudus, Ruslin

mantan Kadisdikpora Kudusdan Abdul Gani Raub DirekturCV GS, di Pengadilan TipikorSemarang, Rabu (10/12).

Sidang kemarin memeriksalima mantan kepala sekolah(kep sek) SMA penerima pro -gram pengadaan. Mereka, DrsShodiqun MAg mantan KepsekSMA I Kudus, Drs M ZainuriMSi mantan Kepsek I Mejobo,Drs Sutarsih Mpd mantanKepsek SMA 2 Bae, Dr HAbdullah Zahid MAg mantanKepsek Man 1 Kudus, Drs

Sugino mantan Kepsek Gebog1 Kudus.

“Serah terima gedung danperalatan lab bahasa bersa -maan pada 23 Mei 2005 danmemang belum sempurna 100persen,” kata saksi Sutarsih dihadapan majelis hakim yangdiketuai Antonius Widjantono.

Atas pekerjaannya, CV GSyang mengerjakan 40 unitgedung lab tingkat SMA/ SMPitu telah menerima pemba -yaran 100 persen sekitar Rp 5,2miliar. Dalam berita acara serah

terima, terungkap bahwasejumlah pekerjaan gedung diSMA masih ada kekurangan.

■ Tamzil MengakuiDikonfirmasi perihal pem -

bayaran sebelum proyek selesaidikerjakan itu, M Tamzil meng -akui hal itu. “Saya dapat suratdari CV Gani (GS) yang me -minta pembayaran. Atas itusaya buat catatan agar diba -yarkan sesuai prosedur. Pem -bayaran dimulai Februari danbertahap sampai terakhir Okto -

ber 2005. Penyerahan pekerjaansebenarnya sudah pada Janu -ari, dan kekurangan pekerjaanitu masih dalam masa pe -meliharaan,” kata Tamzil ke -pada wartawan.

Tamzil menambahkan, tidakada pembayaran yang men -dahului pekerjaan. “Sesuaikon trak perjanjian, pekerjaanselesai 22 Juli 2005,” kata diausai sidang yang ditunda dankembali ditunda Selasa (16/12)dengan acara pemeriksaansaksi. ■ rdi-Tj

Page 14: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Kirab Budaya Blora Meriah

Sejak pagi mendung meng-gantung di atas Blora kota, bah-kan sempat gerimis, namun kirabsetahun sekali itu berjalan sukses.

Kirab budaya dan pusaka kunakeris Kiai Bismo, dan pusaka kera-mat lainnya, adalah untukmenandai prosesi puncak hari jadikabupaten penghasil kayu yang ke -265, Selasa Kamis Wage (11/12),

pagi mulai pukul 09:00 sampai13:50 WIB. Selain pusaka kuna, se-jumlah ‘piyandel’ lain yang dikera-matkan juga dikirab, sepertitombak dan pusaka.

Kirab dikuti Bupati H DjokoNugroho/istrinya Hj Umi Kul-sum, Wakil Bupati H AbuNafi/Hj Sulismini, pejabatForkompinda, pimpinan/ang-

gota DPRD, pejabat pemkab,camat, kades/lurah, warga, seni-man, dan pelajar.

Kirab berlangsung lancar, ter-tib, dan aman. Bupati Djoko Nu-groho dan istri pada kirab tahunlalu mengenakan pakaian kebe-saran kerajaan wara merah nge-jreng, kali ini warga hijau sejuk.Di belakangnya Wabup Abu Nafibeserta istri hanya mengenakanpekaian kejawen dengan beskap.

■ Rebutan GununganDua gunungan dari bahan ma-

kanan lokal seperti polo pendem,buah, dan sayur jadi rebutan warga.Rute kirab dari pendapa, alon alonutara, Jl Pemuda, Jl AYani dan finis

di depan gedung Dewan PerwakanRakyat Daerah (DPRD). Jalur kirabmacet toal selama sekitar empat jamkarena bayaknya peserta kirab.

Peserta kirab yang palingheboh dan greng, adalah saat timseni barong asli Blora denganpenthol pendamping beraksi, adayang tipe wajah serem, kereng,lucu, dan manis kemayu. Inilahyang menarik, juga tim kesenianlainnya yang bergaya bebas de-ngan ekpresi masing -masing.

“Seneng saya, menghibur danlucu lucu, itu loh tim barongan-nya, pesertam kirab banyak se-kali,” kata GW Berlianna Putri,pelajar SMA favorit di KotaBlorta.■ K 9-Tj

BLORA– Meski peserta sempat ketar- ketir turunhujan, proses kirab budaya dan pusaka dalamrangka Hari Jadi ke-265 Blora, tetap berlangsungmeriah, Kamis (11/12). Warga berjubel membanjirirute kirab, mulai star dari Alun-alun, Jalan Pemudadan Jalan A yani hingga finish gedung DPRD.

SEMANGAT : Kontingen dari Kecamatan Randublatung tampak bersemangat di sepanjang rute kirab budaya hari jadi ke- 265 Blora, kemarin. ■ Foto : Wahono-Tj

PEMALANG- Akibat cuaca burukdan gelombang besar sebuah kapaltongkang tujuan Indramayu yangberangkat dari Kalimantan ter-dampar di perairan Pemalang.Kapal sebenarnya bermaksudbuang jangkar di Cirebon untukmengisi BBM, namun karena ge-lombang dan angin besar akhirnyakapal terbawa hingga perairan Pe-malang pada Kamis (11/12).

Menurut Kapten Kapal EntebeMega Star, Karyadi, kapal yangdiperkuat 10 anak buah kapal(ABK) berangkat dari Kalimantantanggal (25/11) menarik muatanbatubara dengan tujuan PLTU diIndarmayu, Jabar. Saat berangkatBBM kapal diisi 28 Ton, tapi ka-rena cuaca buruk diperkirakan

tidak akan cukup sampai tujuan.Kapolres Pemalang AKBP Dedi

Wiratmo SIK melalui Kasatpol Air,KT Mara SH, menambahkanbahwa pihaknya setelah mendapat-kan ada kapal tongkang pengang-kut batu bara yang terdamparakhirnya melakukan pengecekandan pemeriksaan bersama denganpetugas dari TNI AL, pada jarakkurang lebih 3 Kilometer daripantai. ABK yang berjumlah 10orang kemudian dievakuasi kedarat, dan karena salah satu anakbuah kapal ada yang sakit kemu-dian diberikan pengobatan kerumah sakit. Apalagi awak kapaljuga sudah kehabisan perbekalankarena sempat terapung-apungdilaut. ■ obo-Tj

Cuaca Buruk Kapal Tongkang Terdampar

TERDAMPAR : Kapal tongkang asal Kalimantan tujuan Indramayu ter-dampar di perairan Pemalang karena kehabisan BBM dan perbekalan akibatcuaca buruk. ■ Foto : Probo Wirasto-Tj

SEMARANG- Kepala KejaksaanTinggi (Kajati) Jateng, Hartadimenyatakan, pihaknya tetapakan menjerat Agus Fatchurah-man, Bupati Sragen dengan kasustindak pidana gratifikasi ataupenyuapan. Lewat petunjuk yangdiberikan ke penyidik Polda Ja-teng, Kajati menilai kasus Agusmasuk korupsi.

“Berkas perkara dari Polda di-nyatakan masih P-18 dan P-19 de-ngan petunjuk, itu masuk ranahkorupsi,” kata Hartadi kepadawartawan di kantornya, kemarin.

Sangkaan korupsi layak ditu-jukan kepada Agus, termasuk IrAA Bambang Haryanto, korbanpelapor kasus dugaan tindak pi-dana penipuan jabatan. Atas

petunjuknya itu, lanjutnya, pela-por dan terlapor sama-sama di-kenakan sangkaan pasalgratifikasi. “Karena saat mene-rima uang, statunya PNS atau pe-jabat. Seorang pejabat yangmenerima uang, berarti suap. De-mikian juga yang memberi,” katadia.

Atas petunjuknya, penyidik

Ditreskrimum Polda Jatenghingga kini belum mengembali-kan berkas perkaranya ke jaksapenuntut umum. “Dari kamisudah kembalikan dan penyidikbelum memenuhi permintaankita,” kata Hartadi menyatakansiap menahan tersangka jika ber-kas perkaranya dilimpahkanpada tahap II nanti. ■ rdi-Tj

Kejati Jerat Bupati Sragen Gratifikasi

BREBES- Program Karya Baktiyang dilaksanakan Kodim0713/Brebes di Dukuh Cirangon,Desa Cilibur, Kecamatan Paguyan-gan berhasil menyelesaikan peng-aspalan jalan sepanjang 284 meterdengan lebar 2 meter. Selain itu,berhasil pula melaksanakan pem-bangunan talud dan drainase sertaperbaikan jembatan desa denganbiaya Rp 150 Juta dari APBD Ting-kat II Kabupaten Brebes.

Hasil pelaksanaan programtersebut diserahkan oleh Dandim0713/Brebes, Letkol CahyadiImam Suhada melalui KasdimMayor Arh Hendra Rosa kepadaPemkab Brebes yang diterima

Wakil Bupati Narjo di DukuhCirangon, Desa Cilibur, Keca-matan Paguyangan, kemarin.

Acara tersebut dihadiri pulajajaran Forkompinda, KepalaSKPD terkait dan MuspikaPaguyangan serta masyarakatDesa Cilibur. ■ ero-Tj

KARYA BAKTI TNI :Acara penyerahan hasil karya

bhakti Tni yang digelar Kodim0713/Brebes kepada Pemkab setem-

pat dilaksanakan di aula Kantor Desa Desa Cilibur, Kecamatan Paguyangan.■

Foto : Eko Saputro-Tj

Karya Bakti TNI Bangun Talud

2 Penerima Duit Korupsi GLA DitahanSEMARANG- Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jateng telah me-nahan dua tersangka kasus dugaan suap penerimaanaliran dana GLA Karanganyar yang diduga hasil korupsi,Senin (8/12) lalu. Keduanya, Bambang Hermawan danDrs Romdloni MHum. Keduanya ditetapkan tersangkaatas pengembangan kasus dugaan korupsi dan pencucianuang proyek senilai sekitar Rp 35 miliar yang juga me-nyeret mantan Bupati Karanganyar Rina Iriani Sri Ratna-ningsih, dalam korupsi perumahan Griya Lawu Asri(GLA).

Bambang Hermawan, mantan ketua Rina Center, timsukses pemenangan Pilkada Rina-Paryono tahun 2008dan Drs Romdloni MHum, mantan calon bupati bonekabentukan Rina ditahan. Bambang Hermawan, merupakanmantan anggota dewan dari Partai Pelopor (sudah bubar-red). Ia diduga menerima uang suap sebesar Rp 2.290 mil-iar. Sedangkan Romdloni, mantan dewan sekaligus ketuaPartai PPP Karanganyar itu disangka menerima aliranuang sebesar Rp 157 juta.■ rdi-Tj

Investasi Oli Bodong, PolisiTelusuri Rekening TersangkaBLORA– Penyidik Polres Blora telah memeriksa 22 saksikorban kasus dugaan investasi bermodus delivery order(DO) palsu bisnis pembelian oli. Tersangka penipu Ruk-miyati (49), beralamat Jl Mr Iskandar IV/11, Kota Blora,Kamis (11/12), masih diamankan di ruang tahanan Mar-kas Polres setempat.

Para korban menyebut, perempuan paruh baya terse-but diperkirakan berhasil mengumpulkan uang miliaranrupiah (sekitar Rp 13,5 miliar) dari puluhan korban.Namun hasil penyelidikan polisi, rekening bank ter-sangka tidak ditemukan saldo dalam jumlah banyak.

‘’Penyidik masih memeriksa sejumlah korban, tim lainmenelusuri ke mana larinya uang miliaran itu,” paparKapolres Blora AKBP Mujiyono melalui KasubbagHumas AKP Suharto, Kamis (11/12).

Sementara itu Kasatreskrim AKP Asnanto didampingiKanit II Satreskrim Iptu Heri Dwi Utomo menambahkan, pe-nelusuran yang dilakukan adalah dengan meminta rekeningkoran di bank tempat tersangka bertransaksi keuangan. Darirekening itu, pihakya bisa ditelusuri ke mana uang itu meng-alir, dan kini penyidik juga melakukan penelusuran kemu-ngkinkan tersangka menggunakan rekening orang lain.

Rukmiyati ditahan setelah statusnya dijadikan ter-sangka oleh penyidik Polres Blora. Polisi mengenakanpasal 378 KUHP tentang penipuan dengan ancaman hu-kuman empat tahun penjara. Karena, untuk meraup un-tung, tersangka mengiming-imingi korban dengan bagikeuntungan yang menggiurkan bisnis oli. ■ K9-Tj

Pameran Batu Klawing Diserbu PengunjungPURBALINGGA– Pameran Pesona Batu Klawing danBarang Antik yang digelar di Gedung Dharma Mulia,Purbalingga, Kamis (11/12) diserbu pengunjung diserbupengunjung yang kebanyakan adalah para pecinta batuakik Klawing Purbalingga.

Pameran yang baru pertama diselenggarakan di Pur-balingga, dimaksudkan untuk memperkenalkan potensikeindahan batu Klawing yang kini mendunia. “Kita tidakmematok target penjualan. Yang penting seluruh perajinbatu akik di Purbalingga dapat saling bertemu. Yangsudah professional dapat memajang seluruh hasilkreasinya, yang baru coba-coba dapat termotifasi dan be-lajar dari seniornya,” ujar Ketua Panitia Pameran PesonaBatu Klawing dan Barang Antik, Agam Soedijono.

Pameran yang diikuti 34 stan batu akik, bukan hanyamemamerkan hasil karya para perajin yang tersebar diwilayah Purbalingga. ■ ST-Tj

Belasan Rumah di Kaki SlametDiterjang LisusSLAWI- Belasan rumah di kaki Gunung Slamet, tepatnya diKecamatan Bojong, Kabupaten Tegal rusak berat setelahditerjang angin puting beliung, Rabu (10/12) malam. Bah-kan, beberapa diantaranya roboh hingga rata dengan tanah.

Berdasarkan data sementara dari Badan PenanggulanganBencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tegal, jumlah rumahrusak mencapai 14 unit yang terbagi di dua Desa. Dari jum-lah tersebut, 12 unit tergolong rusak ringan, satu rusak beratdan satu ambruk. Adapun rumah yang hancur dan rusakberat berada di RT 04/ RW 04 Dukuh Karangdawa, DesaKarangmulya dan 12 rumah yang rusak ringan berada di RT01/ RW 07 Dukuh Samping, Desa Tuwel.

“Sementara ini yang tercatat baru 14 unit rumah yangmengalami kerusakan. Baik itu rusak ringan maupunrusak berat (ambruk),” terang Kepala BPBD KabupatenTegal, Tedjo Kisworo, Kamis (11/12). ■ M12-Tj

EVAKUASI : Sejumlah warga dan anggota TNImengevakuasi puing-puing rumah Wastori yang ambrukditerjang angin puting beliung. ■ Foto : Haikal-Tj

BATU AKIK : Pengunjung melihat koleksi batu akik yang dipamerkan dan dijual di Pameran Batu Klawing, di GedungDharma Mulya Purbalingga, Kamis (11/12). ■Foto : Joko Santoso-Tj

Page 15: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Pedagang Pasar Ngabul Geruduk DPRD

Nyabu, 2 Pemuda Ditangkap PolisiTEMANGGUNG- Diduga se -bagai pemakai narkotika jenissha bu, dua pemuda warga Ke -camatan Temanggung, Ka bu -paten Temanggung ditangkappe tugas sat reserse narkoba Pol -res Temanggung.

“Kedua pemuda yang di tang -kap tersebut yakni Ari Prayogo(35) dan Anwari (35). Keduanyaditangkap di tempat tinggal AriPra yoga,”kata Kasat NarkobaPol res Temanggung , AKP AriSu listyawan,Kamis ( 11/12).

Ari Sulistyawan mengatakan,pe nangkapan dua pemuda ter -sebut berawal dari laporan wargamasyarakat setempat yang men -curigai, rumah yang ditempatiAri Prayogo sering digunakanuntuk melakukan pe nya lah gu na -an narkoba.

Petugas menemukan barangbukti berupa dua paket hematbenda berbentuk kristal putihyang diduga merupakan narkobadi sela-sela kursi meja tamu . Duapaket shabu yang ditemukantersebut terbungkus dalamplastik kecil dan masing-masing

mempunyai berat 0,22 gram dan0,9 gram. “Selain itu, juga dite -mukan alat hisab ( bong) sha -

bu,”ujarnya. Ia menambahkan,sa at ink pihaknya masih me -ngem bangkan kasus tersebut

apa kah para tersangka me ru pa -kan pengedar barang haram atautidak. ■ ias-Tj

SHABU : Dua pemuda warga Kecamatan Temanggung, Kabupaten Temanggung ditangkap petugas SatuanReserse Narkoba Polres, karena kedapatan mengonsumsi narkotika jenis shabu. ■Foto : Widiyas Cahyono

Kedatangan mereka di sam -but pengamanan ketat para pe -tu gas Polres dan Satpol PP.Tibadi halaman Gedung DPRD, pa -ra pedagang menggelar orasise belum 15 orang perwakilandari mereka diterima oleh Pim -pin an DPRD bersama Komisi Adan B. Koordinator PaguyubanPa sar Ngabul Jepara, Sugiyartome nyatakan, pihaknya tetapme nolak relokasi yang sudahdite tapkan Pemkab. Tidak ada -nya pelibatan para pe dagangda lam rencana pemindahan pa -sar menjadi salah satu alasanpe nolakan pihaknya.

“Selama ini kami tidak per -nah dilibatkan dalam masalahini. Lalu tiba-tiba kami dimintapindah dan harus membayarkios baru. Ini tidak adil bagikami. Jadi kami minta biarkanPa sar Ngabul lama tetap adadan Pasar Baru juga ada. Biar -

kan seleksi alam yang akan me -nen tukan,” ujar Sugiyarto.

■ Koordinasi BupatiWakil Ketua DPRD Jepara,

Aris Isnandar yang memimpinper temuan menyatakan pi -haknya kini sudah men da pat -kan gambaran mengenai per- masalahan yang terjadi. Se lan -jutnya pihaknya berjanji akanme ngajak Bupati melakukanko ordinasi mengenai masalahini, sebelum tanggal 23 De sem -ber, yang ditetapkan sebagaiba tas akhir bagi para pe da -gang, sebelum pasar ditutup.

“Kami akan mengundangBu pati Jepara untuk membahasma salah ini sebelum tanggal 23De sember. Masalah ini harusdi tuntaskan lebih dulu dan ja -ngan sampai menimbulkanma salah di masyarakat,” ujarAris Isnandar.■ dis-Tj

PT KAI Diminta Kaji Ulang Tarif Parkir ProgresifSOLO - Pemerintah Kota (Pem -kot) Surakarta akan meminta PTKe reta Api Indonesia (KAI) DaopVI/ Yogyakarta mengkaji ulangpenerapan tarif parkir progresifdi Stasiun Purwosari dan Solo Ba -lapan. Menyusul munculnya ke -luhan masyarakat berkait ma hal-nya ongkos parkir yang ber -lokasi di halaman stasiun ke retaapi (KA).

“Saya kecewa dengan pene tap -an tarif parkir progresif yang di -berlakukan PT KAI di StasiunPurwosari dan Balapan,’‘ kataWalikota Surakarta, FX Hadi Ru -

dyatmo, ditemui Kamis (11/12).Walikota ketika ditemui di

ruang kerja mengatakan,penerapan tarif parkir progresiftak sesuai dengan visi dan misiPT KAI sebagai salah satu lem ba -ga pelayanan publik. Harus di -ingat bahwa stasiun KA bukanmal yang profit oriented. StasiunKA merupakan tempat pe la yan -an publik, sehingga tarif par kir -nya tidak seperti yang di berlaku-kan di mal. “Jangan buat ma sya -rakat resah dengan menetapkantarif parkir progresif. Karena halitu sangat memberatkan ma sya -

rakat,” jelasnya. Pihaknya akanmemerintahkan Dinas Per hu -bungan Komunikasi dan In for -matika (Dishubkominfo) segerame lakukan pemanggilan danmem berikan teguran kepada PTKAI Daop VI/ Yogyakarta.

■ Harus DisesuaikanPada kesempatan terpisah Ke -

pala Dishubkominfo Kota Su -rakarta, Yosca Herman Soedrajatme nyatakan mengaku terkejutdengan ketentuan tarif parkirprogresif yang ditetapkan di sta -siun KA Purwosari dan Solo Ba -

lapan. Semestinya ketentuan tarifpar kir disesuaikan dengan yangber ada di lingkungan sekitar.

Untuk kawasan Stasiun Ba la -pan masuk dalam zona D denganke tentuan tarif parkir Rp 2.000untuk mobil per jam dan motorRp 1.500 per jam. Sedangkan dise putar Stasiun Purwosari masukzo na C dengan ketentuan parkirmo bil Rp 3.000 per jam dan mo -tor Rp 2.000 per jam. Sehinggapan tas dipertanyakan apa yangdi jadikan sebagai dasar me naik -kan tarif parkir itu. ■

K2-Tj

Tak Diberi Uang Lembur, Buruh PT Bomin ke DPRDJEPARA- Sebanyak 20 orangperwakilan buruh dari PT Bomin,Kecamatan Mayong, Kamis(11/12) mendatamgi DPRD Je pa -ra. Para buruh di perusahaan gar -men terbesar di Jepara tersebutme ngadukan nasib mereka, se -telah mendapatkan perlakukanbu ruk oleh perusahaannya. Me re -ka ditemui oleh Wakil KetuaDPRD, Aris Isnandar dan se -jumlah anggota Komisi C.

Ketua Serikat Buruh PT Bo -min, Subagiyono menyatakan,

pa ra buruh mengadu ke DPRDka rena merasa mendapatkan per -lakukan tidak sesuai perundang-un dangan oleh perusahaanme reka. Hal ini terkait denganupah lembur yang tidak di be -rikan perusahaan meski merekabe kerja melebih batas yang di te -tapkan. Sesuai aturan, para pe -ker ja hanya bekerja mulai jam07.00 WIB sampai 16.30 WIB. Na -mun oleh perusahaan ada yangdiwajibkan bekerja mulai jam05.30 WIB-16.30 WIB atau mulai

jam 07.00 WIB – 19.00 WIB, tanpamendapatkan uang lembur.

■ Potongan BPJSSelain itu para pekerja juga

harus menerima pemotongan gajisebesar Rp 21 ribu setiap bulan,dengan alasan untuk membayarpremi BPJS. Masalah inisebelumnya sudah disampaikanke Dinsosnakertrans (Dinas SosialTenaga Kerja) Jepara. Setelahditegur oleh Dinsosnakertrans,perusahaan sempat memberikan

hak kepada para pekerja. Namunbelakangan, perusahaan kembalimelakukan pelanggaran.

Wakil Ketua DPRD Jepara,Aris Isnandar menyatakan adapersoalan yang terjadi pada PTBomin sehingga memang perludilakukan pembahasan untukmencari jalan keluar. Komisi Cakan segera melakukan sidak kePT Bomin, untuk mengetahuisecara jelas duduk masalahnya.■

dis-Tj

JEPARA- Sekitar 200-an pedagang PasarNgabul, Kamis (11/12) siang mendatangiGedung DPRD Jepara. Mereka mengadukannasip mereka atas rencana Pemkab yang akanmenutup Pasar Ngabul, yang sudah berpuluhtahun mereka tempati.

MENGADU KE DPRD : Para pedagang Pasar Ngabul melakukan orasi dan membentangkan spanduk berisi penolakan atas rencana relokasi danpenutupan pasar yang mereka tempati. Aksi ini berlangsung di Gedung DPRD Jepara, Kamis (11/12). ■ Foto : Budi Santoso-Tj

USD Dukung ’KumpulKampung’YOGYA - Gesekan di antara warga masyarakat setelahpemilu presiden lalu membuat USD (Universitas SanataDharma) Yogyakarta prihatin. Bekerjasama dengankomunitas anak-anak muda ‘Ketjil Bergerak’, USD punikut mengkampanyekan berbeda itu biasa.

“Melalui program Kumpul Kampung dengan se rang -kaian kegiatan untuk menggelorakan ke beragaman,meng hormati, dan menghargai perbedaan, kami men -di rikan panggung pentas di kampung Juminahan, TegalPang gung, Danurejan, Yogyakarta,” ujar Wakil RektorIV USD, T Sarkim PhD, di sela pelaksanaan program ter -sebut, di Balai Kampung, Kamis (11/12).

Setiap pribadi, menurut Sarkim, itu unik dan ke -beragaman merupakan kodrat manusia. “Menghargaiper bedaan dan siap sedia bekerja sama di dalam ke ber -agaman merupakan sikap hidup yang mencintai ke hi -dupan,” tegasnya.

Sekelompok anak muda yang tergabung dalamkomunitas ‘Ketjil Bergerak’ pun memiliki cara-cara kre -atif untuk merealisasikan gagasan yang luhur ten tangmembangun kebersamaan di dalam keberagaman. “Ka -rena itulah kami tergerak untuk mendukung gerakananak-anak muda itu. Pun, karena sesuai dengan visi-misi maupun nilai-nilai dasar yang dikembangkan USDselama ini,” tutur Sarkim. ■ ali-Tj

YOGYA- Kejahatan siber ataucyber crime kian hari kian ber -tambah dan semakin canggih,na mun jumlah investigator (pe -nyidik) forensika digital masihsangat minim. Mabes Polri hing -ga saat ini hanya memiliki limaorang investigator yang ber ser -tifikat.

“Jumlah yang sangat minimmenyulitkan penegak hukumuntuk bisa segera menuntaskankasus-kasus yang dilaporkan,”tutur alumnus Magister TeknikIn formatika, Konsentrasi Fo -

rensika Digital, Program Pas ca -sarjana FTI UII (Fakultas Tek no -logi Industri Universitas IslamIndonesia) Yogyakarta, AKPSuharno SH MKom, di kam pussetempat, Kamis (11/12).

Agak merepotkan pula ka -rena hingga saat ini belum adastandar baku kerangka kerjaatau frame work di bidang in ves -tigasi forensika digital. “Bahkandi dunia internasional pun, stan -dar baku itu tidak ada. Tiap ne -gara menggunakan cara ma sing-masing,” imbuh staf pengajar

Teknik Informatika FTI UII,Fietyata Yudha SKom MKom.

Ada beberapa frame work yangsering digunakan saat me na -ngani kejahatan siber, di duniain ternasional maupun di In do -nesia. Jajaran Polri maupunsejumlah Polda yang memilikitim penanganan kejahatan siberselama ini menggunakan SOP(Standar Operational Procedure)yang mengacu pada ACPO(Association of Chief PoliceOfficers).■

ali-Tj

Ratusan Warga WonogiriHidup Dalam PasunganWONOGIRI- Kepala Dinas Sosial Wonogiri Drs Su -war tono MPd mengungkapkan kasus pemasunganorang gila di daerahnya seperti gunung es. “Kami sulitmen da ta jumlah korban pasung karena pihak keluargaumumnya sangat tertutup,” kata Suwartono, Kamis(11/12).

Suwartono menjelaskan, selama ini keluarga korbanme rasa malu bila diketahui ada anggota keluarga me -re ka mengidap gangguan jiwa atau gila dipasung. Si -kap ter tutup inilah yang menyulitkan dalam pen da-taan. “Ka mi (Dinas Sosial) sudah berusaha me lakukanpen dataan dengan cara menyurati para camat untukmen data warganya yang dipasung, tapi jawabnya ni -hil,” ung kap Suwartono sembari menambahkan kalauber dasar pendataan pada tahun 2011 lalu, Dinso me -ncatat ada 31 korban pasung karena gila. Mereka ter -sebar di sejumlah kecamatan di wilayah Wonogiri.

Terpisah, Kabid UP DKK Wonogiri Mubarok SKMMM, memprediksi di wilayah Kabupaten Wonogiriada se kitar seratusan korban pasung. Sehubungan de -ngan itu, niatan Gubernur Jawa Tengah bebas pasungtahun 2015 seperti yang diprogramkan GubernurJateng Gan jar Pranowo sepertinya sulit diikuti PemkabWonogiri. Se bab baik Dinas Kesehatan Kabupaten(DKK) maupun Dinas Sosial (Dinso) Wonogiri secarajujur mengakui kalau di Wonogiri masih adawarganya yang dipasung.■

Pm-Tj

Minim Investigator Forensika Digital

AKP Suharno Foto : ali-Tj

Page 16: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

9 PNS Somasi Bupati MagelangMUNGKID- Kecewa karena didemosi, sem-bilan pejabat di lingkungan Pemkab Magelangmelayangkan somasi kepada Bupati ZaenalArifin. Mereka adalah Dwi Koendarto, Bintoro,Untung Sujoko, Susanto, Moch Fauzi YanuarMauludi, Nurhidayati, Asyhari, R Andi Wi-

bowo dan Solikin. “Somasi akan kami serahkanbesuk (Jumat, 12/12),” kata Bambang TjaturIswanto SH, Kamis (11/12) kemarin, selakukuasa hukum sembilan pejabat yang terkenasanksi demosi melalui Surat Keputusan (SK)Bupati tertanggal 26 September 2014. ■ TB-Tj

Dari Jakarta, Menjadi PL Karaoke di Alas RobanBATANG- Aparat gabunganSatpol PP, Polres Batang, danKodim Batang menggelar Ope-rasi Penyakit Masyarakat (Pe-kat) dengan sasaran tempat hi-buran malam di wilayah KotaBatang, Rabu malam (10/12).Diduga razia malam itu telahbocor, sehingga petugas hanyamengamankan empat peman-du lagu (PL) dan sejumlahbotol minuman keras di dela-pan kafe di dalam Batang Kota.

Petugas menyisiri satu persatu kafe di dalam Batang Kota,di antaranya Sri Rama, SS, Pe-langi, kafe di objek wisata Si-gandu, Amazon, dan RE di se-

kitar Pantura Alas Roban. Saatdigerebek, petugas mendapatitempat hiburan malam itu me-nyediakan minuman beralko-hol.

Beberapa botol minumankeras ditemukan berserakan diatas meja di sejumlah kafe ter-sebut. Aksi kejar-kejaran punterjadi antara petugas denganPL yang berusaha melarikandiri dari razia malam itu.“Untuk malam ini, kami hanyamelakukan razia tempat hibu-ran malam di Batang Kota, se-lanjutnya akan melebar ke se-luruh wilayah Kabupaten Ba-tang. Kami mengamankan em-

pat PL dan banyak botol mi-numan keras,” ujar Kepala Sat-pol PP Kabupaten Batang, UlulAzmi.

■ DipantauMenurutnya, operasi itu

rutin digelar dalam rangka me-merangi penyakit masyarakatdi Kabupaten Batang. Selainmengecek perizinan tempat hi-buran malam, petugas jugamelakukan pantauan, apakahkafe itu dijadikan tempat pros-titusi dan penjualan minumankeras.

Sementara itu, bagi peman-dulagu yang diamankan, dila-ku-

kan pendataan dan pem- binaan.Mereka diminta membuat suratpernyataan. “PL ini mengaku-nya berasal dari Jakarta danwilayah Batang. Mereka di-minta membuat surat pernya-taan. Jika tidak mau dibina, ma-ka bisa dikenai tindak pidanaringan atau dikirim ke pantisosial,” ujarnya. ■ haw-Tj

DIBERI PEMBINAAN :Petugas gabungan

memberikan teguran danpembinaan kepada pengelola

kafe Amazon, agar tidakmenjual minuman keras.■

Foto : Hadi Waluyo-Tj

Macet Hingga Akhir Desember

Terpantau sejak pekan lalu,kemacetan terus terjadi di dualajur jalan tersebut. Bahkan, pun-cak kemacetan kerap nam-paksaat jam-jam sibuk, seperti pagidan sore hari. Namun, kemacetanterparah terjadi pada Kamis(11/12) siang.

Antrean dari arah Sema-rang-Jakarta mampu mencapai sekitarempat kilometer sejak dari JalanGajah Mada, Jalan Mayjend Su-toyo hingga Jalan Ciptomangun-kusumo. ‘’Hampir satu minggulebih setiap pulang sekolah se-lalu terjebak macet di depan Ter-minal Bus. Mungkin hari ini ma-

cet yang paling parah, karenasudah sampai Jalan Gajah Mada,’‘terang Nawalul Khus-na (18)seorang pelajar.

Hal senada juga dikeluhkanSuhadi (42) sopir truk ekspe-disiasal Semarang dengan tujuanJakarta. Dia mengaku sudah duajam lebih terjebak kemacetan diKota Tegal. Pa-dahal, normalnyamenempuh jarak dari Pemalangmenuju Brebes melalui KotaTegal ha-nya 30 menit.

‘’Dua jam lebih saya terje-bakmacet. Mobil didepan ha-nyabergerak setiap 10 menit sekali.Itu pun tidak sampai 10 meter.Biasanya kalau sudah masuk Te-gal Kota sampai ke perbatasanBrebes Kota biasa ditempuh de-ngan waktu 30 menit,’‘ keluhnya.

■ 138 MeterTerpisah, pelaksana proyek

perbaikan jalan dari PT Bumirejo(BRD), Susmono mengatakan,

pembangunan proyek penge-coran jalan masih berlangsunghingga saat ini. Rencananya, pro-yek pengecoran akan selesai padaakhir Desember 2014.

Menurutnya, proses pemba-ngunan pasti akan menyebabkankemacetan. Terlebih proyek pe-ngecoran yang dilakukan di jalurarah Semarang-Jakarta ini masihmenyisakan 138 meter. ■

M12-Tj

TEGAL- Jalur PanturaKota Tegal bagiantengah, tepatnya diJalan DrCiptomangunkusumodepan Terminaldipastikan macethingga akhir tahun,menyusul belumrampungnya perbaikanjalan dengan sistem corbeton (rigit pavement),yang dikerjakan BinaMarga.

MACET : Sejumlah kendaraan nampak terjebak kemacetan di Jalur Pantura Dr Ciptomangunkusumo Kota Tegal,lantaran sebagian jalan ditutup untuk dibeton. ■ Foto : Haikal-Tj

Kota Kreatif Dunia, Pekalongan Go InternationalPEKALONGAN– Semangat pe-rubahan bagi Kota Pekalongantidak pernah surut dalam ber-kreasi dan menginovasi kotanya.Ini terbukti kota dengan sesantiBATIK (Bersih, Aman, Tertib,dan Komunikatif) mampu me-ngungkit potensi yang dimilki.Tak ayal jika berbagai penghar-gaan baik tingkat nasional mau-pun dunia diraih.

Yang terakhir lembaga dunia(Perserikatan Bangsa-Bangsa)Unesco memberikan predikatKota Pekalongan sebagai KotaKreatif Dunia untuk kategoriCrafts and Folk Arts atau kera-jinan dan kesenian rakyat. Pem-berian predikat itu tentunyasudah dirintis cukup lama.

Keberhasilan Kota Pekalonganmenjadi anggota jaringan kotakreatif dunia oleh OrganisasiPendidikan, Ilmu Pengetahuan,dan Kebudayaan PBB (Unesco)untuk kategori Crafts and Folk Arts(kerajinan dan kesenian rakyat).Ternyata tidak ujug-ujug aliasinstan , melainkan sudah dirintissejak tahun 2005 yan g melibatkankomunitas elemen masyarakatpeduli batik.

Yaitu didirikannya Museum

Batik serta dilaku-kannya pro-mosi event Pekan Batik Nusan-tara dan Internasional yang se-tiap tahun diselenggaraka hing-ga kini.

■ Luar BiasaDi sisi lain diterapkannnya

muatan lokal batik dari TKhingga SMA yang akhirnya me-rangsang berdirinya SMK Ba-tikhingga adanya universitas de-ngan program khusus batik.

‘’Kontribusi ini sempat men-jadiakan batik Indonesia diakuiUnesco sebagai warisan budayatak benda dunia hingga dite-tapannya hari batik Nasional se-tiaptanggal 2 OKtober. Dan yangterakhir pada 1 Desember 2014melalui Direktur jenderal IrenaBukova memberikan predikat Ko-ta Pekalongan sebagai Kota Krea-tif Dunia untuk kategori Craftsand Folk Arts,’‘ tutur walikotaPekalongan dr HM Basyir Ahmadusai menerima pemberitahuanpredikat tersebut, Kamis (11/12).

Diakuinya, jika penghargaanitu dinilai luar biasa, Pasalnyakami menjadi satu-satunya kotadi Indonesia bahkan di Asiatenggara yang ditetapkanUnesco

sebagai anggota jejaring kotakreatif dunia yang meliputi 13kota di benua Eropa, 9 kotadibenua Asia, 5 dibenua Amerikadan 1 dibenua Afrika dan benua

Australia,” Lambang Kota Pe-kalongan berhak bersanding de-ngan lambang Unesco dalam kopsurat resmi Pemkot Pekalongan, “jelasnya. ■ K28-Tj

MEMBATIK : Walikota dr HM Basyir Ahmad danKetua DPRD HJ BalqisDiab SE MM konsisten melestarikan dan mentranformasikan batik kepadagenerasi penerus. ■ Foto : Janti Artati-Tj

Pelatihan Advokasi Hukum PNPMPURBALINGGA – Ruang Belajar Masyarakat (RBM)Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM)Mandiri Perdesaan (MPd) menggelar Pelatihan Advo-kasi Hukum dan Regulasi di Rumah Makan BaleApoeng Bojongsari, Kamis (11/12). Pelatihan diikutioleh 36 peserta yang terdiri ketua Badan kerja SamaAntar Desa (BKAD) dan Ketua Badan Pengawas UnitPengelola Kegiatan (BP – UPK).

Ketua Pokja Advokasi Hukum dan regulasi, Sunotomengatakan, tujuan pelatihan untuk membentuksumber daya manusia yang paham terhadap aturanmain atau hukum yang berlaku dalam pelaksanaansebuah program. Dengan paham aturan hukum makaakan bekerja sesuai tugas pokok dan fungsi masing-masing serta tidak menyalahi aturan. “Pelatihan inijuga untuk memperdalam wawasan pelaku PNPMMandiri Perdesaan di tingkat Kecamatan dalam mema-hami aturan Hukum yang berlaku,” kata Sunoto. ■

ST-Tj

13 Napi Dapat RemisiWONOGIRI- Sejumlah 13 narapidana yang me-nempati sel Rutan Kelas II B Wonogiri mendapat remisipada hari Natal dan Tahun Baru 2015. Remisi diberikanhanya kepada mereka yang beragama Nasrani.

Oga G Darmawan Kepala Rutan Kelas II B Wonogirisaat dihubungi Wawasan, Kamis(11/12), menjelaskan,dari 13 narapidana yang menerima remisi tersebut,enam orang merupakan napi pidana umum dan tujuhorang napi pidana kasus narkoba. Adapun remisidiberikan secara bervariasi,mulai 15 hari hingga satubulan.

“Dari enam napi pidana umum yang bakal me-nerima remisi, satu diantaranya langsung bebas,yakniJoko Santoso(40) warga Jaten Karanganyar. Dia men-jalani hukuman penjara selama delapan bulan lantaranterbukti melakukan pencurian dengan pembe-ra-tan(curat),” kata Oga, sembari menuturkan kalau duaorang lainnya mendapat remisi satu bulan dan tigaorang mendapat remisi 15 hari. Sedangkan Napi kasusnarkoba, empat orang mendapat remisi satu bulan, dantiga orang napi mendapatkan remisi 15 hari. ■ Pm-Tj

Banjir Lahar Ancam Warga Lereng MerapiMUNGKID- Bahayaskunder Merapi men-jadi ancaman serius ba-gi warga di kawasanlereng gunung di per-batasan Jateng-DIY.Banjir lahar dingin yangtidak kalah dahsyat da-ri bahaya primer beru-pa awan panas atau we-dhus gembel saat erup-si.

Muzani, staf BalaiPengamatan dan Pene-litian Teknologi Keben-canaan Geologi (BPP-TKG) Yogyakarta, me-ngemukakan, saat initerdapat belasan jutameter kubik materialvulkanik berupa batudan pasir yang me-nempel di dinding gu-nung sisi barat. Materialitu berpotensi ambrolbila kawasan puncakgunung diguyur curahhujan dalam intensitasyang tinggi, apalagisaat ini memasuki mu-sim hujan. “Luncuranmaterial itu perlu di-waspadai masyarakatdi bantaran yang sungaiberhulu di kaki Mera-pi,” katanya, kemarin.

Di sela-sela membe-rikan materi pelatihanp e n a n g g u l a n g a nbencana di Balai DesaSawangan, KecamatanSawangan, Muzani me-ngemukakan volume

material yang menga-rah ke wilayah Ma-gelang. Berpotensi ma-suk ke alur Kali Krasakdan Kali Putih masing-masing sekitar 5 jutameter kubik. Kemudianmeluncur ke Kali Se-nowo 2,2 juta meterkubik, Kali Tri-sing (3,8juta) dan Kali Apu (1,9juta), serta Kali Pabelan(2,6 juta). “Materialyang menumpuk diatas hulu Kali Senowo,Kali Apu dan Kali Tri-sing, arahnya menujuKali Pabelan,” ujarnya.

Kabid Rehabilitasidan Rekonstruksi BPBDKabupaten Magelang,Budi Sumantri, menga-takan, pelatihan pe-nanggulangan bencana(PB) bertujuan membe-kali para peserta ten-tang tata cara yang di-perlukan. Antara lain,mencegah dan meng-hindari ancaman ben-cana.

Bupati Zaenal Arifinmengatakan, rencanakontijensi diperlukanuntuk menghadapi ba-haya primer Merapi se-waktu-waktu terjadierupsi maupun bahayaskunder berupa banjirlahar dingin. Hal itumenuntut kesiapan pa-ra pihak terkait.■

TB-Tj

Page 17: WAWASAN 12 Desember 2014

Mendekati Hari Raya Natal,banyak masyarakat khususnya umat

Kristiani berbondong-bondongmembeli pernak-pernik natal sepertipohon natal, lampu warna-warnidan lain sebagainya sebagai hiasan

natal atau berupa tas, topi, sepatu bahkan boneka untuk

dijadikan kado natal.

AKAN tetapi, berbagai macamlilin juga banyak dicari yakni lilinberwarna putih yang memberi-kan simbul kesucian guna dijadi-kan sebagai salah satu saranaberibadah dalam memperingatiHari Raya Natal di gereja.

Salah satunya di Pasar Gang

Baru Semarang, salah satu tokoyang menyediakan berbagai ma -cam pernak-pernik lilin baik ber -ukuran terkecil sampai ukuranter besar yang biasa dalam mem-pe ringati malam perayaan Natal.

Binta Sahaya (50) salah satu pe -milik toko mengatakan, men de -kati Natal banyak lilin khusus

25°C

32°C

23°C

30°C

24°C

31°C

24°C

31°C

24°C

31°C

23°C

32°C

Sumber : BMKG Jawa Tengah

03.52 11.33 14.58 17.50 19.03Sumber: Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Tengah.Ks

Penjual Lilin Berharap Berkah di Hari Raya Natal

MENATA: Salah seorangkaryawan tengah menata berbagai

macam lilin di salah satu toko yangberada di Pasar Gang Baru Se-

marang , Kamis (11/12). n Foto:Shodiqin-Ks.

Bersambung ke hal 21 kol 3

M E N G K O -LEKSI boneka,sudah menjadihobi Ega Apri -liyanti Harunsejak kecil. Ken -dati sering dika -takan sepertianak kecil, na -mun hal itu ti -dak menjadikanm a h a s i s w atingkat akhirFakultas Kedok-teran Universi-tas Diponegoro(Undip) Se-marang inimenghilangkanhobinya.

R a t u s a nboneka telah dikoleksinya. Uniknya semua bonekaberjenis keroppy atau boneka kodok. Ega, sapaan akrab-nya mengaku, hobi mengoleksi boneka keroppy munculsaat masih duduk di semester 1.

“Mengkoleksi boneka sebenarnya sudah sejak kecil.Tapi khusus keroppy atau boneka kodok, saat awal ku-

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Jumat, 12 Desember 2014

KARANGAYU-Seorang pelakupencurian kendaraan bermotorIrfan Prasetyo (23) warga Ka -rangayu, Semarang Barat, tewasdihajar massa di Jalan Bima Se-marang Rabu (10/12) sekitar pu -kul 23.30 WIB. Pelaku tewas se -telah mendapat perawatan medisdi RSUP dr Kariadi Semarang,Kamis (11/12) dini hari.

Pelaku curanmor tewas lan-

taran mengalami luka di sekujurtubuhnya akibat dikeroyok wargasaat kepergok mencuri sepedamotor Yamaha Vega R H-3568-NY di rumah kos di Jalan Bima.

Kanit Reskrim Polsek Sema -rang Tengah, Iptu Tri Agung me-ngatakan, sebelum tertangkapdan dikeroyok warga, pelakupen curian tersebut sempat ber -usaha melarikan diri. Namun saat

berada di Jalan Sadewa Utara,pelariannya terhenti lantaran war -ga sudah mengepung di berba-gai sudut di jalan tersebut. Wargayang sudah geram tidak bisamenahan emosi hingga aksi pe-mukul terjadi.

“Sempat ditanya oleh warga,tapi pelaku sempat mengelakdan berusaha kabur,” ungkap TriAgung.

n Tak BerdayaPukulan demi pukulan yang di-

lancarkan warga di sekitar lokasimembuat Irfan tak berdaya, hing -ga dia jatuh dan dilarikan ke ru -mah sakit bersamaan pihaknyatiba di lokasi. “Kami redam askiwarga dan pelaku kami larikan keRSUP dr Kariadi,” ujarnya.

PLEBURAN - Hasil pemeriksaan tes urine terhadapse luruh staf dan jaksa di lingkungan kejaksaan

be kerja sama dengan BNNP (Badan Nar ko ti -ka Nasional Provinsi) Jateng beberapa wak -tu lalu dike - tahui negatif. Kepala Kejak -saan Tinggi (Kajati) Jateng, Hartadi ke-pada wartawan mengatakan, dari 238orang terperiksa semuanya tidak ter -bukti.

“Hasil tes urine yang digelarmen dadak beberapa waktuyang la lu, semuanya tidak ter-bukti atau ne gatif,” kata Har-tadi di kantornya, Kamis(11/12).

Hartadi mengungkapkanpentingnya antisipasi penya -

lah gunaan narkoba oleh anak buahnya di lingkungankejaksaan. Menurut dia, narkoba sudah merambah kesejum lah kalangan dan instansi.

“Akhir-akhir ini narkotika telah merambah ke se -mua kalangan seperti TNI, Polri, pergurungan tinggi,kejaksaan, legislatif. Sehingga untuk ja ga-jaga apakahkaryawan ada yang kena atau tidak. Tes urine un tuksyok terapi pegawai,” kata dia.

Kajati menambahkan, dalam rang ka pencegahanitu, pihaknya te lah menggelar tes urine pegawai ke-jak saan di sejumlah Kejari di Jateng. “Sudah dila ku -kan di Banjarnegara, Wonogiri dan diikuti semuape ga wai di Jateng. Sampai kini hasilnya negatif,” katadia.

DPRD Kawal KetatUndian Kios Bulu

SPOTLIGHT

Bersambung ke hal 21 kol 4

Bersambung ke hal 21 kol 1

Suka Boneka Kodok

Selain itu juga mengindariagar tidak terjadi jual beli los ataukios. Pengundian harus dila ku -kan secara transparan dan terbu -ka dan jangan ada ‘permainan’da lam pengundian los.

“Komisi B akan mengawalpro ses jalannya penempatan losdan kios Pasar Bulu. Jangan adaper mainan dan harus dilakukanse cara terbuka. Pemkot Semarangdalam hal ini Dinas Pasar harusmensosialisasikan hingga parapedagang tahu dan paham betultentang pengundian untuk mem-peroleh los dan kios di Pasar Bu -lu,” kata Ketua Komisi B DPRDKota Semarang Mualim SPd MMkepada Wawasan, Kamis (11/12).

Dikatakan, melalui pengun-dian secara terbuka dan dipaha -mi para pedagang maka diha -rapkan dari hasil pengundian ha -rus dapat diterima oleh semuapedagang secara legawa dan ti -dak ada yang kecewa karena pe-nempatan los dan kios di PasarBu lu sudah dilakukan denganmu syawarah dan secara tran -sparan dan terbuka.

BALAIKOTA-Pengundian los dan kios Pasar Bulu yang akan berlangsung pada Selasa (16/12)mendatang akan dikawal ketat oleh DPRD Kota Semarang. Hal in i dilakukan untuk menghindariterjadinya kekecewaan pedagang di kemudian hari.

Bersambung ke hal 21 kol 3

Bersambung ke hal 21 kol 3

n Hasil Tes Urine 238 Pegawai Kejaksaan Negatif

Nyabu, Oknum Jaksa Divonis 1,2 Tahun

BERFUNGSI: Menjelang difungsikannya Pasar Bulu, Eskalator (tangga berjalan) yang berada didalam pasar, Kamis (11/12) diujicoba dan siap untuk difungsikan saat pembukaan Pasar Bulu pada30 Desember. n Foto: Unggul Subagyo-Ks

Farid Hakim, (Karyawan Swasta)

Biar Tidak Rebutan

YA lebih adil jikaada pengundianlokasi dan kiospasar bulu. Biartidak pada rebu-tan dan semuamerata dapat.Apapun hasil un-

dian, pedagang harus legawa.Jangan ada kekecewaan sete-lah mendapatkan kios. n

M16-Ks

Iqbal Tawwakal, (Mahasiswa)

Pedagang HarusMasuk semuaMENDINGAN me-mang diundi aja bi-ar adil. Ma sak iyames ti re butan. Di-undi, jadi semua bi -sa dapat secarame rata dan adil. Yang terpentingselain undian, se mua pedagangnantinya bisa semuanya masuk kedalam Pasar Bulu. n M16-Ks

Pelaku Curanmor Tewas Dihajar Warga

Foto:Sunardi

Lomba Selfi di Pesta RakyatTEGALSARI- Punya hobi foto diri atau selfi danpermainan tradisional datang aja ke Pesta Rakyatdalam rangka Hari Juang Kartika di Jalan Pahlawan,Semarang, Minggu (14/12).

Tidak saja asyik dan bisa mengabadikan kegiatanjalan pagi bersama teman atau keluarga, namunpesta yang dimeriahkan berbagai lomba unik hasilkerja sama Koran Pagi Wawasan dan Kodim 0733/BS Semarang di area Car Free Day (CFD) akanmemperebutkan puluhan doorprize menarik.

Selain berbagai permainan tradisional, acara inijuga akan dimeriahkan atraksi barongsai, drum bandArhanud, tari jatilan dan hiburan musik.

Pemimpin Redaksi Koran Pagi Wawasan yang

Hartadi Bersambung ke hal 21 kol 1

Foto:dok

Page 18: WAWASAN 12 Desember 2014

BATAN MIROTO - Pro-yek trotoar di sepanjangJalan MH Thamrin, di-keluhkan warga maupunpara pemilik dan karya-wan toko. Pasalnya, tro-toar yang memiliki pan-jang sekitar satu kilometeritu, dipasang keramikyang memiliki kontur li-cin.

Akibatnya, ketika hu-jan turun, para pengu-njung maupun pemiliktoko terpeleset trotoaryang licin itu. Bahkan, ba-nyak pengunjung yanghingga terjatuh lantarantrotoar itu cukup licin.

Seperti diakui petugasparkir di depan Toko Per-tanian Panen Redjo, Mu-thohar (48). Seringkali iamelihat, sekaligus meno-long para pengunjung to-ko yang terjatuh, ketikaberjalan di atas trotoaryang miring karena licinsetelah diguyur hujan.

‘’Saat hujan turun, ba-nyak pengunjung yangterpeleset. Kemarin saja,ada orangtua yang ter-jatuh. Saya takut meno-longnya, karena khawatir

kalau stroke. Ibu-ibu yangmengenakan sepatu tinggipun beberapa kali jugaterjatuh, katanya, saat di-temui Kamis (11/12) sore.

Ia mengatakan, trotoarkeramik ini sudah banyakmakan korban. ‘’Karenahujan sudah sore dan tokohampir tutup, tadi sempatada seorang pengunjungyang terjatuh,’‘ tambah-nya.

Dari pantauan, proyekpembangunan trotoar disepanjang jalan penghu-bung antara Jalan Pan-danaran dan Jalan Pemu-da itu hampir selesai. Jaluruntuk penyandang tunanetra pun, seluruhnya ju-ga telah terpasang.

Akan tetapi, trotoar un-tuk keluar masuk toko se-ngaja dibuat miring, dantetap menggunakan ke-ramik dengan konturyang licin. Saat hujan tu-run kemarin sore, bebe-rapa pemilik toko punmemasang karpet agarpengunjung tidak terpe-leset.

Seperti di depan AsahiPhoto, Indah Cake and

Bakery, Rocket Chicken,Bakso Agung dan Ya-maha. Karpet dari karetberwarna hitam maupunhijau, diletakkan di ataskeramik memanjanghingga jalan beraspal.

‘’Saat belum dipasangkarpet, ketika hujan, adatiga pengunjung toko ka-mi yang jatuh terpeleset.Seharusnya, untuk pintumasuk ke toko, seperti dijalan-jalan lainnya, bukankeramik, tetapi aspal,’‘ pa-par pemilik Asahi Photo,Ayat Rifa’i (69), kemarin.

Kalaupun keramik, ka-tanya lagi, bukan yangmemiliki kontur licin.‘’Saya berharap, keramik-nya diganti, seperti di Ja-lan Gajahmada, untukpintu keluar masuk, di-aspal atau dipasang kera-mik kasar,’‘ jelasnya.

■ TerjatuhPengunjung Rocket

Chicken, Siska Wulandari(28), warga SemarangUtara juga mengaku, em-pat hari lalu sempat ter-jatuh ketika masuk ke sa-lah satu toko roti di JalanMH Thamrin usai hujanmengguyur wilayah itu.Selain pakaiannya kotor,kaki kanannya yang ter-kilir sampai saat ini punmasih terasa nyeri.

‘’Pemerintah seharus-nya memperhatikan spesi-fikasi keramik yang akandipasang. Perencanaanyang dilakukan dinas ter-lihat amburadul dan tidaksesuai perencanaan. Sayakira, anggaran proyek inijuga tidak sedikit. Lihatini, kaki saya,’‘ katanya,sambil memperlihatkankaki kanannya yangmembiru. ■

SM Network/H84-die

Demikian dikatakan salah satupekerja proyek, Sri Sugianto (54).‘’Di samping membuat peman-dangan tak nyaman, lapak-lapakPKL yang masih didirikan dekatproyek, membuat kami tak le-luasa bekerja,’‘ kata Sugianto ke-pada Wawasan, Kamis (11/12).

Ia berharap, PKL jasa tambalban tersebut sementara dipindahterlebih dahulu, kalau tidak di-

geser lebih menjauh sedikit agarmempercepat pekerjaan ini. ‘’Se-bab, pekerjaan pembuatan trotoardan tempat duduk ini harus ram-pung dalam tempo seminggu,’‘tambahnya.

Hal itu tersebut juga diung-kapkan Isnani (35), salah satu pe-kerja yang mengatakan adanyalapak PKL jasa tambal ban yangada di dekat proyek, sedikit

mengganggu pekerjaan. Menu-rutnya meskipun sama-samamencari nafkah, namun berharapadanya pengertian dari para PKLjasa tambal.

‘’Sebenarnya kami tidak kebe-ratan adanya lapak PKL, namunkami juga meminta pengertiandari para PKL jasa tambal bandengan adanya pekerjaan ini,’‘harap Isni.

■ Tidak Ada Tempat LainSementara itu Kurniawati,

yang suaminya membuka lapakjasa tambal ban dekat proyek TLJmengatakan, tidak ada tempatlain untuk membuka lapak jasatambal ban. ‘’Kami terpaksa ma-

sih tetap membuka lapak di sini,karena tak ada tempat,’‘ katanyakepada Wawasan, Kamis (11/12).

Menurut seorang ibu, yang jugamembuka kedai bubur ayam disekitar proyek tersebut mengata-kan, kalau tak brejualan bubur diTLJ tak mendapatkan uang. ‘’Ka-lau tidak buka lapak, nanti ke-uarga makan apa?’‘ imbuhnya.

Ia berharap, pemerintah sean-dainya benar-benar melarangmembuka lapak di sekitar GOR TriLomba Juang Semarang setelahjadi, hendaknya dapat mencarikantempat ganti untuk tetap bisaberjualan. ‘’Dari tempat inilah,kami mencari uang setiap hari,’‘jelas Kurniawati. ■ M.13-die

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Trotoar Thamrin Terlalu Licin

BEKERJA: Salah seorang pekerja di proyek GOR TLJ sedang mengerjakan trotoar dan tempat duduk di samping lapak PKL jasa tambal ban, Kamis (11/12). ■ Foto: Shodiqin.

■ PKL Nekat Buka Lapak di Kompleks TLJ

Pekerjaan Proyek Terhambat MUGASSARI - Proyek pembangunan trotoar dantempat duduk Gelanggang Olahraga (GOR) TriLomba Juang, Semarang, sedikit terganggu adanyabeberapa lapak PKL, seperti jasa tambal ban yangmasih berdiri di sekitar tempat itu.

PASANG KARPET: Pemilik toko di Jalan MH Thamrinsengaja memasang karpet agar pengunjung tidak terpelesetkarena keramik trotoar di sepanjang jalan itu licin saathujan turun seperti Kamis (11/12) sore. ■ Foto: SM Network/M Syukron

Semarang Kota Peduli HAMBALAIKOTA - Pemkot Semarang kembali meraihpenghargaan tingkat nasional. Apresiasi atas kinerjaPemkot itu diterima dari Kementerian Hukum danHAM, di Graha Pengayoman, Kementerian Hukumdan HAM, Rabu (10/12) lalu.

Penghargaan tersebut diterima Asisten Admi-nistrasi Pemerintahan Sekda Kota Semarang, EkoCahyono, langsung dari Menteri Hukum dan HAM,Yasonna Hamonangan Laoly.

Penghargaan sebagai Kota Peduli Hak AsasiManusia (HAM) tersebut, diserahkan bersamaandengan peringatan Hari HAM ke-66. Sejumlahkriteria penilaian ditetapkan oleh KementerianHukum dan HAM bagi kabupaten/kota, sebagaipenerima penghargaan peduli HAM.

Di antaranya pada aspek hak hidup, hak me-ngembangkan diri, hak atas kesejahteraan, hak atasrasa aman, dan hak perempuan.

Penyerahan penghargaan ini, menurut MenteriHukum dan Ham, adalah bentuk apresiasipemerintah terhadap kreativitas dan pengembangandiskursus terhadap HAM di Indonesia.

Selain itu, diserahkan pula sejumlah penghargaanlain seperti Penghargaan Komunitas Pemuda PelajarPecinta HAM, serta Penganugerahan Bung HattaAward. ■

bgy-die

Page 19: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Danes Ramaikan BursaCalon Ketua KNPI JatengKRAPYAK - Jelangdi gelarnya Mu sya -rawarah Provinsi(Mus prov) XIII KNPIJateng, panitia pe-ngarah membuka pen -daftaran bakal calonKetua KNPI Ja teng.“Kami membuka pen -daftaran ba kal calonKetua DPD KNPIJateng di kantor sekre-tariat,” kata KetuaPengarah MusprovJoko Santoso melaluirilisnya kepada Wawa -san, Kamis (11/12).

Dia mengakui,sam pai saat ini panitiapengarah belum mene-rima berkas pendaftaran bakal calon. Oleh karena itu,bagi pemuda Jateng yang memenuhi syarat dapatsegera mendaftar.

Menurut Joko, syarat normatifnya adalah menjadianggota OKP, pernah menjadi pengurus KNPI danberdedikasi tinggi untuk besarkan KNPI. Figur KetuaKNPI ke depan sebagaimana arahan Dinpora Jatengdiminta sesuai UU Pemuda, yakni berusia maksimal30 tahun.

Dengan demikian, Jateng akan menjadi contoh ataspelaksanaan UU Kepemudaan yang mensyaratkan halitu. “Masa transisi UU ini perlu dikawal bersama de-ngan semangat yang positif,” jelas Joko, yang jugaWakil Ketua DPD KNPI Jateng.

“Gubernur Jateng H Ganjar Pranowo akan mem-buka acara secara Musprov secara resmi di Hotel Can-disari,” imbuh ketua pelaksana M Rikza Chamami

■ DeklarasiRikza menambahkan, saat ini sudah muncul nama

Bintang Yudha Daneswara, yang mendeklarasikan diriuntuk maju dalam Musprov tersebut.

Deklarasi tersebut disampaikan dalam acara di MGSuite Hotel, didampingi beberapa Ketua DPD KNPIKab/Kota dan Ketua OKP tingkat Jateng. Danes, yangsaat ini menjadi Wakil Ketua KNPI Jateng tersebut me-ngaku, ingin menjadi pemuda yang kreatif, dan mandiri.

Rikza menambahkan, DPD KNPI Jawa Tengah akanmenggelar Musyawarah Provinsi (Musprov) XIII diHotel Candisari Kabupaten Kebumen 13 - 14 Desem-ber 2014 mendatang. Musprov akan menjadi forumtertinggi di tingkat provinsi untuk laporan programpemuda, merumuskan program-program pemuda,rekomendasi dan memilih Ketua DPD KNPI Jatengyang baru.

“Musprov kali ini diikuti oleh MPI, DPP KNPI,DPD KNPI Jateng, 35 DPD Kab/Kota dan 75 OKPtingkat Jateng” tegasnya. ■ rth-die

GUBERNURAN - Peme-rintah Provinsi Jatengsudah saatnya memaksi-malkan pembangunan dibidang infrastruktur irigasi.Kepentingan pengairanbagi irigasi menjadi sorotanutama, lantaran janji Gu-bernur Jateng, akan menye-jahterakan petani.

“Pada perbaikan infra-struktur irigasi, darianggaran infrastruktur Ja -teng total Rp 2,4 triliun2015 irigasi hanya dijatahRp 230 miliar, atau 9,2persen dari anggaran infra-struktur. Namun, pada tigatahun berturut-turut ini,perhatian masih terfokus diBina Marga untuk pemban-gunan jalan dan jembatan,”terang Wakil Ketua KomisiD DPRD Jateng Hadi San-toso, baru-baru ini.

Hadi menambahkan,ber dasarkan rapat kerjadengan Dinas Bina Marga,diperkirakan perbaikan ja -lan sudah mendekati sele-sai. Meski diklaim hampirselesai, namun bukan be-rarti program pembangu-

nan usai, lantaran masihada PR bagi pemerintahmembenarkan insfrastruk-tur irigasi.

Menurut Hadi, khususair bersih pada 2015, meru-pakan tahun terakhir pen-capaian target MilleneumDevelopment Goals (MDGs). Jateng, kata Hadi,masih jauh dari target lan-taran cakupan air bersihperkotaan baru mencapaikurang lebih 58 persen,sedangkan untuk cakupanair bersih pedesaan barumencapai 34 persen.

Upaya peningkatan ki-nerja tersebut, perlu ditam-bah guna mempercepatproses kesejahteraan ma -syarakat Jateng, yang seba-gian besar berprofesise bagai petani. “Pemerin-tah harus mulai mem-fokuskan pada pem be-nahan jaringan irigasi dankondisi waduk dan ben-dungan,” timpalnya.

Minimnya anggaran iri-gasi kemungkinan akanmemperlambat proses me -nuju ketahanan pangan yangberdaulat. “Padahal PSDAharus mengelola delapanwaduk besar, 30 wadukkecil, 119 Daerah Irigasipropinsi dan lebih dari 2000daerah irigasi kabu pa -ten/kota yang mengairisawah sebanyak 990.652 hek-tar,’’ jelasnya. ■ M.9-die

■ Usai Antar Penumpang

Setoran Mulyadi Dirampas

Mulyadi mengalami lukaparah di bagian kepala, didugadipukul dengan balok kayu danbatu bata. Angkutan taksinyamasih ada, tetapi sejumlah uangyang akan disetorkan dirampas

pelaku. Mulyadi saat ini dirawatdi RS Banyumanik, setelah dite-mukan warga tak sadarkan diri.

Informasi yang dihimpunmenyebutkan, korban saat itumengantar seorang penumpang

ke sekitar Perumahan GreenWood, Kamis (11/12) sekitarpukul 24.00 WIB. Dia lalu kembalike arah timur, dan sampai di se- kitar Pemancingan Ngrembel de -ngan jarak sekitar 9-10 kilometer.

■ DicegatDi tengah jalan itu, korban

dicegat sejumlah pemuda yangdiduga jumlahnya empat orang.Mereka membawa senjata tajam,balok kayu dan batu bata.

Korban terpaksa berhenti, agartidak menabrak pelaku yang saat

itu mencegat di tengah jalan.Sedang uang sebesar Rp 450 ribuyang akan disetorkan dirampaspelaku.

Kasat Reskrim Polrestabes Se-marang, AKBP Sugiarto me- ngatakan, pihaknya masih telahmengidentifikasi lokasi dan te-ngah mengejar pelaku. “Kamimasih menyelidiki kasus ini.Lokasi kejadian telah diidenti-fikasi oleh anggota,” katanya,Kamis (11/12 yang baru dilantikmenjadi Kasat Reskrim ini. ■ SMNetwork/H74,K44-die

TERBOYO - Kebakaran terjadi dikawasan Terminal Terboyo,Genuk, Semarang, Kamis (11/12)sekitar pukul 08.30 WIB. Gudangrongsok milik Mas Har (38) dantiga warung makan yang beradadi lokasi tersebut ludes terbakar.

Api disertai asap tebal, sempatmembuat panik warga di sekitarlokasi. Diduga, api yang melumathabis empat tempat usaha terse-but, berasal dari tumpukan rong-sok atau barang bekas yangberada di ruang belakang gu-dang.

Tidak ada korban jiwa dalamperistiwa kebakaran ini. Namun,kerugian akibat kebakaran itu

diperkirakan mencapai puluhanjuta rupiah.

Eman (32), karyawan di gu-dang rongsok mengatakan, saatitu dia sedang berada di gudangbagian depan sedang melakukanaktivitas. Tak lama berselang, diamelihat asap tebal yang berasaldari belakang gudang. “Pe-nasaran saya langsung berjalan kebelakang,” ungkapnya, Kamis(11/12).

Dia kemudian mencoba mem-buka pintu belakang. Namun saatpintu dibuka, dia sudah mendap-ati api yang berkobar dan mem-besar di tumpukan barangrongsok. “Api sudah merambat

sampai ke warung sebelah,”ujarnya.

■ LudesApi yang semakin membesar

itu, kemudian membakar kewarung lainnya hingga tigawarung yang bersebelahan den-gan gudang tersebut ikut ludes.

Mengetahui itu, warga di seki-tar lokasi mencoba melakukanpemadaman, namun upaya itutak membuahkan hasil. Hinggamereka melapor ke Dinas Pe-madam Kebakaran Kota Se-marang dilanjutkan ke PolsekGenuk.

Tak berselang lama, dua mobil

pemadam kebakaran tiba dilokasi. Sekitar 45 menit kemu-dian, baru api bisa dipadamkan.

Kepala Bidang Operasionaldan Pengendalian Dinas Ke-bakaran Kota Semarang, Sumar-sono mengatakan, hingga saat inipihaknya masih melakukanpenelusuran terkait penyebab ke-bakaran hingga melumat habisempat bangunan yang berbahandasar kayu tersebut.

“Kami masih melakukan pe-meriksaan, tanda-tanda belumditemukan. Di lokasi tersebutjuga tidak ditemukan saluranarus listrik,” ujarnya. ■ SM Net-work/K44,H74-die

WATUGONG - Jabatan Koman-dan Polisi Militer Kodam (Pom-dam) IV Diponegoro diserah te-rimakan dari Kolonel CPM Su-lendra kepada Kolonel CPM AriefWibowo Djadi SE dipimpin Kas-dam IV Diponegoro Brigjen TNIIbdnu Darmawan di serambi ke-hormatan Makodam IV Dipone-goro, Kamis (11/12).

Kolonel CPM Sulendra selan-jutnya menjabat DiirbindiklatPusat Polisi Militer TNI AD.Sedangkan Kolonel CPM AriefWibowo Djati, sebelumnya men-jabat Komandan Pomdam XVIICenderawasih Papua.

Usai pelantikan Kol CPM AriefWibowo Djati mengungkapkan,bahagia menerima tugas diwilayah Kodam IV Diponegoro,meneruskan keberhasilan Ko -lonel CPM Sulendra dalam per-annya menegakkan hukum dandisiplin militer.

“Saya akan meneruskan apayang telah dilakukan atau diker-jakan pendahulu di sini, dan ten-tunya agar lebih baik dalammenekan angka pelanggaranhukum dan disiplin militer diwilayah Kodam IV Diponegoroini,’’ jelasnya.

Intinya, kata dia, pelanggaranharus dapat ditekan seminimmungkin, hingga sampai tidakada pelanggaran lagi. ‘‘Kita ber -harap dengan penegakan hukumdan disiplin dengan baik makaakan meminimalisir pe lang-garan,’’ tegasnya.

Oleh karena itu, pihaknya jugaberharap bisa bekerja sama den-gan wartawan dalam upaya men-sosialisasikan penegakan hukumdan disiplin di kalangan militer.Karena, menurutnya, media cu -kup efektif menjangkau ke manasaja.

■ Program ReformasiDalam amanatnya Pangdam

IV Diponegoro Mayjen TNI BayuPurwiyono yang disampaikanKasdam IV Dipoengoro BrigjenTNI Ibnu Darmawan mene-gaskan, bahwa untuk mencermatiperkembangan yang terjadi saatini, para perwira dituntut mema-hami benar program reformasibirokrasi yang sedang dan telahdilakukan TNI.

“Hal yang penting untuk men-jadi perhatian adalah, kebijakanKSAD tentang serbuan teritorialsebagai salah satu upaya meng-hadapi Proxy War, karena kedepan TNI khususnya Kodam IVDiponegoro akan lebih banyakdilibatkan dalam tugas-tugas per-bantuan kepada Pemda dansekaligus membantu menyuk-seskan setiap program pemerin-tah di daerah,’‘ ungkap PangdamIV, sebagaimana dibacakan Kas-dam IV Diponegoro Brigjen TNIIbnu Darmawan.

Terkait penggantian pejabat dilingkungannya, Pangdam IVDiponegoro berharap, pejabatbaru mampu menjabarkan pe -mikiran tersebut dalam melak-

sanakan tugasnya sehingga ko-mitmen untuk membangunKodam IV Diponegoro menjadiinstitusi yang dapat dibanggakanterwujud.

Adapun jabatan lain yang ikutdiserahterimakan antara lain,Kepala Info dan Pengolahan Data(Infolahta) IV Diponegoro dariKolonel Inf Lilik Wahyu Wi-jayanto kepada Kolonel InfDadang Rahadiansyah, KepalaBintaldam IV Diponegoro dariKol Kav Khusnul Khuluq SIPMAP kepada Kolonel Inf Nurk-holid, Kepala Badan Pembina Ad-ministrasi Veteran dan Cadangan

(Babinminvedcad) Kodam IVDiponegoro dari Kolonel Inf Ri -duan kepada Kolonel Inf Suwarto.

Kepala Jasmani (Kajas) KodamIV Diponegoro dari Kolonel InfSuwarto kepada Letkol Inf Zain-uddin, Komandan DetasemenIntel (Dandenintel) Kodam IVDiponegoro dari Letkol Inf LuhutBernadus Sidabariba kepadaLetkol Arh Jan Piter ParningotanGurning. Selanjutnya penyerahanjabatan Kepala Sandi Kodam IVDiponegoro dari pangdam IVDiponegoro kepada pejabat baruLetkol Inf Heri Widarto. ■Weynes-die

■ Dilantik Jadi Danpomdam IV/Diponegoro

Arief Siap Lanjutkan Keberhasilan Pendahulu

■ Gudang Rongsok Terbakar

Eman Kaget, Api Merambat Warung Sebelah

BARUSARI - Sopir taksi Expres, Mulyadi, wargaKelurahan Sambiroto, Kecamatan Tembalang, Se-marang, menjadi korban perampasan usai mengantarpenumpang di dekat perumahan Green Wood, Gu-nungpati, Kamis (11/12) dini hari.

PADAMKAN API: Sejumlah petugas pemadam kebakaran memadamkan bara api di bekas gudang rosok di Kawasan Terminal Terboyo, Genuk, Kamis(11/12).■ Foto: SM Network/Zakki Amali

SERTIJAB POMDAM: Kasdam IV Diponegoro Brigjen TNI Ibnu Dar-mawan (kiri) memasang lencana jabatan dan melantik Dan Pomdan IVDiponegoro Kol CPM Arief Wibowo Djati di serambi kehormatan MakodamIV Diponegoro, Kamis (11/12). ■ Foto: Weynes

Harus Bangun Irigasi

Foto: dok

Bintang Yudha Daneswara

Page 20: WAWASAN 12 Desember 2014

PINDRIKAN - Pe ning kat -an prestasi olah raga di Ja -wa Tengah diharapkanti dak hanya dinilai me laluipe rolehan medali emassemata. Akan tetapi, le bihke pada pembinaan, kua -litas hidup, dan ke bugaran.‘’Upaya pe ning katan pres -tasi olah raga ja ngan ter -jebak kepada industri,’‘ung kap Kepala Sek si Pe -ngembangan Iptek Industridan Lem baga Keo lah ra -gaan Dinas Pe muda danOlah Raga Pro vinsi JawaTe ngah, Eko Su pra yitno.

Hal tersebut me nge mu -ka pada dis kusi PrimeTopic yang digelar Sindo

Tri jaya bertemakan ‘‘Pe -ningkatan Etos Olah Raga’‘di Hotel Da fam Semarang,Ka mis (11/12) ke marin.Ha dir dalam dis kusi ter se -but, Wa kil Ketua DPRD Ja -teng Ahmadi, dan KetuaKomite Olah Raga Na sio nalIndonesia (KONI) Ja tengHartono.

Eko mengatakan, jika di -

hitung melalui per sen taseAPBD, berapapun ang gar -an yang dia lo ka si kan un tukmemenuhi ke butuhan pe -ningkatan olah raga ten tuakan men cu ku pi. Oleh ka -re na itu, pi hak nya me ng gu -na kan skala pri oritas pa dacabang yang di da hu lukan.

Menurutnya, melaluiang garan berbasis kinerja,

pi haknya pun menjalinupa ya kemitraan, se hi nggater buka peluang un tuk di -kem bangkan pihak ke ti -ga.’‘Pertumbuhan duniausa ha juga men do rongpres tasi olah raga, ka mi ju -ga sudah meng gandengaka demisi dan PT yangmem berikan per ha tian,’‘ujar nya.

Dia mengakui, saat inijua ra tidak dilahirkan akantetapi diciptakan. Un tukitu, perlu upaya me ng ga rapatlet dengan pe man duanba kat se hi ngga ada efi si en -si, dan menghindari pem -bo rosan anggaran. ‘’Me la- lui kerja sama de ngandunia usaha, banyak ca -bang yang bisa di prio ri tas -kan, bukan ha nya itu-itusaja,’‘ ung kap nya.

HarmonisasiSedangkan Ketua KO NI

Har tono me nam bah kan,di rinya berharap, nantinyaada peraturan di daerahme ngenai olah raga. Me la -lui aturan ter se but, dapatdi bentuk har monisasi se -mua pihak da lam mening -kat kan pres tasi olah raga disua tu dae rah. ‘’Menurut sa -ya per lu kajian men da lamter masuk akademisi agarke butuhan anggaran olahraga tersebut bisa ter ako -modasi,’‘ tukasnya.

Ahmadi mengatakan,

me ramu anggaran olah ra -ga saat ini sudah cukup me -menuhi. Menurutnya,de ngan lima persen alo ka sidana dari APBD Jateng se -nilai Rp 17 triliun, olah ra game nerima porsi se be sar Rp80 miliar, dengan Rp 50 mi -liar untuk KONI dan Rp 30miliar melalui dinas.

Dia berharap, adanyaper soalan atlet yang me -mi lih keluar daerah tidakakan terjadi lagi di masayang akan datang.

’‘Jika per soalannya ada -lah kua litas hidup, iniharus men jadi perhatianki ta se mua,’‘ kata nya.■

rth/adv

KARANG KIDUL- Sebagianbesar ketika orang mengidap pe -nyakit sel kanker seakan berfiikirhi dup akan runtuh, kapan matiatau umur agak panjang. Pa -dahal seharusnya orang yangmengidap penyakit sel kankerharus bisa berfikir rileks.

Kenapa hal ini dilakukan,sebab ada tiga komponen yangharus seimbang bagi seseorangyang mengidap penyakit selkan ker guna mempercepat pe -nyem buhan seperti komponenfisik, jiwa dan energi.

Hal itu disampaikan KonselorKan ker Cahyaning Puji Astutidalam seminar awam dan sur vi -vor kanker dengan tema “TetapRileks dan Fit Meski KankerMenyapa” di Ruang Rapat OPDlantai 4 SMC RS TelogorejoSemarang, Kamis (11/12).

Naning, panggilan akrabnyame ngatakan komponen fisikyak ni penyembuhan melaluidok ter spesialis kanker melaluitu buh yang dilihat dan dirabater diri dari tiga unsur, jiwa raga(otot), alat cerna (usus atau paru)dan alat nalar (otak).

■ PenyembuhanSementara komponen jiwa

dan energi yakni penyembuhande ngan mengendalikan auradan cakra di dalam tubuh de -

ngan berfikir positif. Karenafungsi aura dan cakra sebagaiperisai tubuh untuk melindungisegala gangguan energi yangberasal dari luar (energi negatifbaik dari makhluk hidup ataubenda mati).

“Maka dari itulah tiga fungsiini harus seimbang guna mem -per cepat penyembuhan ketikaorang mengidap penyakit selkan ker,” katanya.

Sebab, tambah Nining ba -nyak orang ketika berobat untukpe nyembuhan penyakit kankerde ngan cara apapun dilak sa -nakan sehingga menghabiskanuang banyak dengan hanya me -

mi kirkan fisiknya saja. Padahalka lau jiwa dan energi bisa di pir -kan bersama maka dapat mem -bantu proses penyembuhan fisiktersebut.

Salah satunya mengikuti su -pport group yakni terapi suportifalternatif di antaranya pranichealing atau ilmu yang me man -faatkan hukum alam yang tidakdi ketahui atau disadari, terapiwarna, essential oil therapy, selfhypnosis untuk kanker, yoga/taichi/meditasi, food therapy danlain sebagainya.“Karena dengansupport group tersebut dapatmengobati jiwa dan energi,”imbuhnya.■ M13-rth

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

■ Workshop Validasi Standar Nasional

Dorong Bahasa Indonesia Mendunia

“Bahasa Indonesia itu bahasayang mudah dipelajari dan is ti -mewa karena tutur bahasanyain dah. Tidak hanya itu, In do ne -sia se bagai bangsa yang besar,se ha rusnya mampu mendorongBa hasa Indonesia sebagai bahasadu nia. Paling tidak di rumpunMe layu, namun jika kita tidakber sungguh-sungguh niscayaakan dilewati bahasa lain,” paparRek tor Universitas PGRI Se ma -rang (UPGRIS) Dr Muhdi SHMHum, di sela ‘Workshop danVa lidasi Standar Nasional Pen di -dik an Bahasa dan Sastra In do -nesia’ di Gedung Pusat UPGRIS,Kamis (11/12).

Kegiatan tersebut merupakanba gian dari revitalisasi pen di dik -an bahasa dan sastra indonesiapro gram S1,S2 dan S3, yang dii -kuti perwakilan perguruan ting -

gi dari Jateng-DIY, yang jugaang go ta Asosiasi Program StudiBahasa dan Sastra Indonesia(Ap robsi).

Muhdi menegaskan, forumseperti ini penting agar bangsaIndonesia tidak melupakan ba -ha sanya sendiri. “Saya con toh -kan ba hasa Jawa, sebagai orangJa wa ba nyak anak-anak kitayang su dah tidak bisa berbahasaJa wa Kro mo. Takutnya hal se -rupa ter ja di pada bahasa In do -nesia. Kita li hat saja, banyak darianak-anak kita yang nilai bahasaIn do ne sianya tidak jauh lebihbaik dari ba hasa Inggris atau ba -hasa asing lain nya. Jangan sam -pai bahasa ini ke mudian tergeseroleh bahasa asing,” tandasnya.

■ MasukanSementara itu, Ketua Panitia

Dra Asrofah MPd meng ung kap -kan workshop tersebut sebagaiuji pu blik untuk memperolehber ba gai masukan dari peserta,terkait pe nyempurnaan DraftCa paian Pem belajaran dan Stan -dar Na sio nal Pendidikan Bahasadan Sastra In donesia (PBSI)untuk program S1,S2,S3 danPPG sebagai acuan akre ditasipro gram studi PBSI.

Dalam workshop yang di ge -lar Di rektorat Pembelajaran danKe ma hasiswaan Dirjen Dikti,Aprob si, Uhamka dan UPGRISter sebut hadir sebagai pem bi ca -ra, ke tua dan pengurus AsosiasiPro di PBSI - Asesor AkreditasiBAN PT yakni Prof Dr SarwijiSuwandi MPd (UNS), Dr SurosoMPd MTh (UNY) serta DrsMokh Doyin MSi (Un nes).

“Pada hari ini (Kamis-red), ke -giat an serupa juga di se leng ga -rakan di Universitas Muham-madiyah Medan untuk wilayahSumatera, serta Universitas Mu -ham madiyah Makasar untuk wi -layah Sulawesi. Kemudian diUni versitas Pakuan Bogor(13/12) dan Universitas Adi bua -na Surabaya (15/12),” pungkasAsro fah. ■ rix-rth

KARANGTEMPEL - Indonesia memilikipotensi sebagai negara besar. Pada tahun 2050bahkan diprediksi menjadi 10 negara palingberpengaruh di dunia. Salah satu potensi yangsaat ini belum tergarap dengan maksimal adalahBahasa Indonesia.

SEKARAN - Remunerasi me -ru pakan imbalan kerja yangda pat berupa gaji, tunjangante tap, honorarium, insentif, bo -nus atas prestasi, pesangon,dan/atau pensiun yang dapatdi berikan kepada pejabat pe -nge lola, dewan pengawas, danpe gawai BLU berdasarkanting kat tanggung jawab dantun tutan profesionalisme.

“Remunerasi ditetapkan de -ngan Keputusan Menteri Ke -uangan atas usulan Men te-ri/Pimpinan Lembaga sesuaidengan Pasal 36 PP No. 23tahun 2005. Remunerasi Unnesdi berikan kepada pegawaiyang berstatus sebagai PNSdan pegawai tetap non PNSpa da seluruh unit kerja uni -versitas,” papar Rektor UnnesProf Dr Fathur RokhmanMHum saat menerima DewanPe ngawas Universitas Malang(UM) di Wisma Tamu Unneskam pus Sekaran, Kamis(11/12).

Kun jungan mereka ke Un -

nes dalam rangka belajar me -nge nai sistem remunerasiyang selama ini telah berjalandi universitas konservasi ter se -but.

Fathur menambahkan, re -mu nerasi Unnes bersifat singlesa lary, artinya tidak mem per -ke nankan pembayaran ber ba -gai honorarium atas berbagaike giatan di luar skema re mu -nerasi, termasuk pembayaranke pada pegawai yang ber hu -bu ngan dengan tunjangan ja -batan/manajerial yang bersifatbu lanan, misalnya tunjanganmanajerial Ketua Jurusan, Se -kretaris Jurusan, Ketua Pro -gram Studi, Badan, dan ja bat-an-jabatan lain yang sumberpembayaran berasal dariPNBP, kecuali untuk jabatanpe ngelola keuangan dan pe ja -bat pengadaan sebagaimanadi atur dalam SBM (PMK72/2013).

■ EvaluasiBe saran remunerasi untuk

setiap jabatan merupakanperkalian antara skor jabatandengan harga jabatan. Skor ja -batan diperoleh melalui proseseva luasi jabatan. Sedangkanhar ga jabatan diperoleh ber -dasarkan alokasi PenerimaanNe gara Bukan Pajak (PNBP)untuk remunerasi (maksimal50 persen dari total PNBPBLU) dibagi dengan total skorja batan untuk seluruh pegawaiyang ada di Unnes.

Perwakilan UM Prof DrBambang Banu Siswoyo MMber harap dengan kunjungantersebut , mereka bisa belajarremunerasi di Unnes acuannyabagaimana. “Masukan-ma suk -an dari Unnes ini nanti sebagaiba han acuan untuk menyusunre munerasi di UM karena re -mu nerasi ini sangat ris kan,sebab KMK untuk UM belumterbit,” paparnya. Setelah uca -p an selamat datang dil an -jutkan dengan paparan re mu- nerasi oleh tim Unnes. ■

rix-rth

Jiwa dan Energi Sembuhkan Kanker

Etos Olah Raga Jangan Terjebak Industri

DISKUSI : Para peserta tengah berdiskusi dalam ‘Workshop dan Validasi Standar Nasional PendidikanBahasa dan Sastra Indonesia’ di Gedung Pusat UPGRIS, Kamis (11/12). ■ Foto : Arixc Ardana-rth

DISKUSI : Para pembicara yang hadir dalam diskusi parlemen ‘’Peningkatan Etos OlahRaga’‘ di Hotel Dafam Semarang, Kamis (11/12) kemarin. Dari kiri ke kanan, moderatorAdvianto Prasetyobudhi, Ahmadi, Eko Suprayitno, dan Hartono. ■ Foto : dok-rth

PEMBERIAN CINDERAMATA: Ketua Kwarda Pramuka Jawa Tengah Prof S Budi Prayitno saatmemberikan cinderamata kepada Drs Syamsulrizal, Kamis (11/12). ■ Foto: bgy

Pramuka Aceh Studi Banding ke JatengPLEBURAN- Bangsa yangmaju ada lah bangsa yang ma -sya ra kat nya memiliki ka rakteryang baik dan kuat. Se ba lik -nya, bila be lum memiliki ka -rakter yang baik maka bang saitu belum bisa dikatakan bang -sa yang maju.

Ketua Kwarda Pramuka Ja -wa Te ngah Prof Dr Ir S BudiPra yitno MSc mengungkapkanhal itu da lam pemaparan ek sis -tensi Kwar da Pramuka JawaTe ngah yang di sampaikan ke -pada Ketua Kwar cab PramukaAceh Besar Drs Syam sulrizalMKes saat studi ban ding diKwar da Pramuka Ja wa Te -ngah. Pemaparan ber lang sungdi Gedung Pramuka Jalan Pah -la wan, Kamis (11/12/2014).

Peserta studi banding Kwar -cab Pramuka Aceh Besar di -ikuti se banyak 30 orang yangterdiri dari ke pala se ko lah danunsur Dinas Pen di dik an AcehBesar yang ingin menyerappotensi Kwarda Pra muka diJawa Tengah. Tu ju annya, un -tuk diterapkan pada Kwar cab

Pra muka di Aceh Be sar danber minat minta pe la tih pra mu -ka dari Jawa Tengah un tukme latih pramuka di Aceh Be -sar.

Dikatakan Prof Budi untukmen jelaskan tentang pramukadi per lukan orang yang pahambe tul tentang Pramuka. Pen di -dikan Pra muka membentukka rakter bang sa. Se dangkanun tuk mem ben tuk karakterper lu dilakukan se jak dini mu -lai dari pendidikan da ri ke -luarga di rumah dan pen di-dik an formal di sekolah.

“Kita juga punya anak-anakPra muka Paskibraka (pasukanpe ngibar bendera) yang ber tu -gas se bagai pengibar benderasa at Hari Pra muka,” ucapnya.

■ Taruna AkpolSementara Ketua Kwarcab

Pra muka Aceh Besar DrsSyam sulrizal menyatakan bah -wa, potensi Kwarda PramukaJa wa Tengah sangat besar. Ko -mu nikasi dengan lembaga lainsa ngat bagus. “Kami juga ter ta -

rik karena Taruna Akpol di Ko -ta Semarang ikut dilatih pra- muka sesuai dengan pe ma par -an yang disampaikan Prof Bu -di Prayitno,” kata Syam sul ri zal.

Dikatakan, manajemen baikdan menghasilkan finasialyang baik, koperasi Pramukaber kembang. Ada peng gu na -an Standard Ope rating Pro se -dur (SOP) yang dilakukan danKwarda Pramuka Jawa Tengahjuga memiliki dana abadi.

“Kegiatan bergerak setelahada program. Kwarda Pra mu -ka Jawa Tengah di sini jugame miliki dana abadi yangrelatif cukup besar. Hasil studiini, benar-benar akan kami te -rap kan di Aceh Besar,” katanyade ngan semangat.

Kwarda Pramuka Jawa Te -ngah, kata Syamsulrizal di du -kung oleh para pejabat yangter libat dalam kepengurusanun tuk mendukung pramukayang membentuk karakterbang sa maju dan berkembang.■ bgy-rth

UM Pelajari Remunerasi Unnes

MENYAMPAIKAN: Konselor Kanker Cahyaning Puji Astuti tengahmenyampaikan materi dalam seminar awam dan survivor kanker diRuang Rapat OPD lantai 4 SMC RS Telogorejo Semarang, Kamis(11/12).■ Foto: Shodiqin-rth

Page 21: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

Talkshow Hari AIDS SeduniaTALKSHOW menyambut Hari Kesehatan Nasional dan HariAIDS Sedunia akan digelar oleh Fakultas Kesehatan Universi-tas Dian Nuswantoro (Udinus). Bertempat di Gedung C Kam-pus Udinus pada Jumat (12/12). Peserta adalah Peer EducatorSemarang dan perguruan tinggi se-Kota Semarang. Info: 0243549948 atau Vilda 085642722216.■ rdi-Ks

Seminar Jadi PengusahaSEMINAR entrepreneur 2015 cara mudah dan sukses jadipengusaha, Sabtu (13/12) pukul 14.00 di @HOM Hotel Jl Pan-danaran 119. Acara digelar Hipmi bekerja sama denganMMBC Tour & Travel. Pendaftaran lewat sms Nama/Kota/Pe-kerjaan/, kirim ke 082398443943. ■ rdi-Ks

Bedah BukuTALKSHOW dan Bedah Buku bertajuk Indonesia punya ce-rita akan digelar Sabtu (13/12) di Warung Taman Singosari,depan Wonderia. Acara yang mengundang pemilik akun twit-ter @hafidz_ary tersebut akan dimulai pukul 19.00 WIB danterbatas untuk 150 orang. Registrasi dilakukan dengan SMSnama-kota-akun twitter untuk laki-laki ke 081914569109 danperempuan ke 081281643122. Donatur/sponsor dan info acara,hubungi Ricky Asfar 08156566160. ■ rdi-Ks

Pengajian Rutin IPHI SemarangPENGAJIAN rutin akan digelar Ikatan Persaudaraan Haji In-donesia (IPHI) Kota Semarang, Sabtu (13/12) pukul 09.00 di”Griya HM Soelhan” Jl AYani 154. Kegiatan menghadirkannara sumber Ahmad Sholeh akan menyampaikan tema ”Kon-sep Ketuhanan dalam Islam”. ■ rdi-Ks

Pengajian Ahad PahingJAMIYYATUL Hujjaj Nahdlatul Ulama (JHNU) Kota Sema-rang, akan menggelar pengajian rutin Ahad Pahing 7-9,Minggu (14/12), di gedung Majelis Taklim NU Jalan Puspogi-wang I/47. Acara akan diawali istighotsah dan kajian aswajabertema : Berdoa dengan bahasa lokal dalam shalat, oleh KHAhmad Hadlor Ihsan.■ rdi-Ks

Lomba Baca Alquran dan MewarnaiIKUTILAH Lomba Baca surat pendek Alquran dan mewar-nai untuk kategori TK dan SD kelas 1-3 di swalayan GiantPenggaron pada Minggu (21/12). Informasi dan pendaftaranhubungi: 024-76745808, 085655668863, 085743828243. ■

rdi-Ks

Seminar IQ RevolutionSEMINAR menganalisi karakter, potensi, dan penjurusan se-kolah di Hotel Amaris, Minggu (14/12). Sesi A pukul 10.00WIB dan sesi B 13.00 WIB. Temukan bagaimana anak berbakti, ber-prestasi, dan percaya diri. Pendaftaran ketik sesi_nama_anak_se-kolah_kelas_email ke 087859243263. ■ rdi-Ks

PKL Kartini Harus Pindah

Kepala Dinas Pasar Kota Se-marang Trijoto Sardjoko kepadaWawasan, Kamis (11/12)menga-takan bahwa, pihaknya sudahmemberitahukan kepada paraPKL burung kicau melalui surat.

“Surat pemberitahuan sudahkami kirim, tinggal pelaksanaanhari Jumat ini, mereka harus me-matuhi anjuran dari Pemkot Se-marang melalui Dinas Pasar KotaSemarang. Mereka harus pindahJumat (12/12) hari ini,” kata Tri-joto Sardjoko.

Menurutnya, Pemkot Sema-rang juga sudah memenuhipermintaan para PKL burungkicau di Jalan Kartini terhadaptangga di Pasar Burung Kari-mata lantai 2, ditambah. Seka-rang tangga untuk menuju kePasar Karimata lantai 2 kinisudah selesai.

“Pembuatan tangga dua sisidi depan pasar kini sudah sele-sai, menyusul pintu masuk diatas pasar tersebut yang kinimasih dikerjakan dan tinggalmemasang kusennya saja,”tambah Trijoto.

■ Pinggir JalanMaka setelah tangga dan

pintu Pasar Burung Karimatadi lantai 2 selesai, maka paraPKL burung kicau harus masuksemua di Pasar Burung Kari-mata lantai 2, tidak ada lagiPKL burung dan penjual pakanburung nanti berada di pinggirJalan Kartini.

Sedangkan petugas SatpolPP, juga siaga di lokasi paraPKL Kartini yang hingga kinimasih belum mau pindah ditempat yang sudah disediakan

oleh Pemkot Kota Semarang.Petugas Satpol PP siap melaku-kan penertiban terkait denganbatas waktu teloransi yang di-berikan oleh Pemkot Semarang,kini sudah pada batas akhir.

Sementara Komandan Sat-pol PP Kota Semarang HendraPM saat dikonfirmasi membe-narkan bahwa, petugas SatpolPP mengawal para PKL bu-

rung dan penjual pakan bu-rung harus pindah ke lantai 2Pasar Burung Karimata. Apa-lagi, Dinas Pasar sudah mem-berikan tambahan tanggauntuk akses menuju ke lantai 2pasar burung tersebut.

“Sebetulnya, petugas SatpolPP sudah rutin melakukan pe-nertiban. Sedangkan somasiyang diberikan petugas SatpolPP kepada para PKL burungkicau di Jalan Kartini sudah be-berapa waktu lalu, sekarangkami tinggal mengawal agarpara PKL burung kicau harusmematuhi peraturan PemkotSemarang di tempat yangsudah disediakan di Pasar Bu-rung Karimata,” kata Hendra.

Hendra juga menyatakanbahwa Dinas Pasar sudahmemberikan surat pemberita-huan kepada para PKL burungdi Jalan Kartini yang masihbelum mau pindah di tempatyang disediakan. Melalui suratpemberitahuan tersebut makabatas akhir mereka berjualanharus dipatuhi.■ bgy-Ks

REJOSARI- Para PKL burung kicau dan penjualpakan burung di Jalan Kartini Kecamatan SemarangTimur yang hingga kini masih berada di jalan terse-but, Jumat (12/12) hari ini harus pindah menempatiPasar Burung Karimata di lantai 2.

Foto:bgy

Trijoto Sardjoko

Seminar Nasional Bimbingan dan KonselingSRONDOL - Dalam rangkaulang tahun Asosiasi Bim-bingan dan Konseling Indone-sia (ABKIN) ke-39 dan RapatKerja Nasional (Rakernas) Pen-gurus Besar ABKIN akanmengadakan Seminar danWorkshop Nasional Bimbingandan Konseling dengan tema“Profesi Konselor MasaDepan”.

Kegiatan akan dilaksankanSelasa ( 16/12) Pukul 07.00 WIB

– 17.30 WIB di Aula UtamaLPMP Jalan Kyai Mojo No 1,Srondol, Banyumanik, Sema-rang.

Menghadirkan pembicaraProf Dr Mungin Eddy WibowoMPd Kons (Ketua Umum Pen-gurus Besar ABKIN, GuruBesar Bimbingan dan Konse-ling Unnes) dengan topik “TheFuture Counselor”, Prof DrSunaryo Kartadinata MPd(Rektor UPI, Guru Besar Bim-

bingan dan Konseling UPI)topik “Online Counseling”,Prof Dr Prayitno MSc Ed (GuruBesar Bimbingan dan Konse-ling Universitas Negeri Pa-dang) topik “Power ofCounseling”, dan Dr SamsulRidwan (Sekretaris JenderalKomnas Perlindungan Anak)topik Konseling Krisis.

■ Pemahaman“Seminar dan workshop ini

bertujuan untuk meningkatkanpemahaman spektrum bim-bingan dan konseling di Indo-nesia, pemahaman trendkonseling masa depan, dan me-ningkatkan kompetensi konse-lor masa depan,” papar Panitiakegiatan, Kusnarto Kurniawan.

Informasi lebih lanjut dapatmenghubungi Kusnarto Kur-niawan 0816 4251 201, Ed-windha Prafitra Nugraheni0812 3675 2939. ■ rix-Ks

Pembongkaran Kios di Pinggiran Jalur RelSEKAYU- PT KAI Daop IV Se-marang akan melakukan pem-bersihan sisa kios pasar didekat perlintasan kereta api diStasiun Brumbung MranggenJumat (12/12) hari ini.

Manejer Humas Daop IV Se-marang, Suprapto kepada Wa-wasan, Kamis 11/12 di kantornyamengungkapkan dalam rangkapenertiban di kawasan pinggiranjalur rel atau Rail of Way (ROW),maka direncanakan akan dilak-sanakan pembongkaran paksaterhadap bangunan-bangunankios yang masuk wilayah ROW.

“Sisa bangunan tinggal be-berapa karena sebagian besar

sudah dibongkar pemilik kios,”ungkap Suprapto.

Dari data pelaksanaan pener-tiban lapak-lapak yang berjumlahkurang lebih 105 lapak telah di-bongkar sendiri oleh para pemi-liknya. “Sementara bangunan 20kios yang sudah dikosongkan pe-milik, namun masih tetap berdiridan belum dilakukan pembong-karan,” imbuhnya.

■ PenertibanAtas kondisi tersebut, tim

penertiban aset PT KAI Daop 4semarang, akan melaksanakanpembongkaran terhadap ba-ngunan yang masih tersisa.

“Penertiban melibatkan unsurpegawai pengamanan PT KAI,masyarakat sekitar dan pihakberwajib,” tambahnya.

Diharapkan dengan pener-tiban ini, kondisi lalulintas mau-pun kondisi wilayah disekitarstasiun brumbung, semakin tertibdan aman, baik bagi perjalanankereta api maupun bagi peng-guna jalan raya maupun bagi ma-syarakat sekitarnya.

“Pedagang melakukan kese-pakatan agar tidak lagi ber-jualan disekitar wilayah Rowatau pinggir jalan rel denganjarak sekitar 12 meter dari astitik pusat rel. ■ lek-Ks

Foto:lek

Suprapto

BERBAHAYA: Sejumlah anak dan pemuda tengah bermain air dan memancing di pintu air Plered Banjir-kanal Barat Semarang yang sangat membahayakan apabila terjadi banjir yang datang sewaktu-waktu, baru-baru ini. ■ Foto: Shodiqin-Ks

Nyabu...(Sambungan hlm 17)

■ Oknum JaksaSementara disinggung ter-

kait kasus oknum jaksa di Ke-jari Banyumas yang ditangkappolisi karena terlibat narkoba,Hartadi menya-ta kan sudahmenjatuhkan sanksi. Polres Ba-

nyumas sebelumnya me nang-kap oknum jaksa saat pestasabu, berinisial Sud (48). Bela-jar dari kasus itu, Hartadimengakui bahwa pihaknyaterus berupaya mengatisipasi.

“Sebetulnya ada dan sudahdi pro ses, yaitu di Kejari Banyu-mas. Dia sudah divonis 1,2

tahun,” kata Hartadi.Senin (17/11) lalu, Kejati ber-

sama BNNP Jateng menggelarpemeriksaan tes urine. Pemerik-saan dila ku kan untuk mencegahdan meng hin- dari bahayanarkotika di kalangan kejaksaan.Dari seluruh staf dan jaksa seba-nyak 249 orang 11 di antaranya

menyatakan ijin dan hanya di-ikuti 238 orang.

Terhadap anggota yang ter-bukti melanggar dan terlibatnarkotika, kata Hartadi, akandiberikan sanksi tegas. “Sanksibidang pengawasan yang akanmenentukan, kami hanya mela-kukan pencegahan.■ rdi-Ks

Pelaku......

(Sambungan hlm 17)

Dari hasil penyelidikan se­mentara, Irfan terbukti hendakmembawa kabur sepeda motormilik Rhahmaniah (19), yang di­

parkir di depan rumah kos diJalan Bima, Semarang Tengah.Selain itu, pelaku juga diketahuiberusaha mencuri sepedamotor milik penghuni kos lain disekitar lokasi tersebut.

Kapolsek Semarang Tengah,Kompol Hendri Yulianto me­

ngatakan, terakit kejadian itu pi­haknya sudah memberi kabarkepada pihak keluarga pelaku.Adapun, terkait proses hukumterhadap pelaku secara otoma­tis dihentikan lantaran pelakumeninggal. ■

SMNetwork/K44,H74­Ks

Penjual....(Sambungan hlm 17)

berwarna putih dengan 10macam jenis banyak dibeli ma-syarakat oleh umat Kristiani.Mulai harga termurah Rp 1000per batang hingga harga yangmahal Rp 50.000 perbatang.

“Pada hari biasa, biasanyasekitar 100 batang lilin terjual,akan tetapi mendekati pera-yaan natal, penjual lilin me-ningkat bahkan sampai duakali lipat yakni sekitar 150 lilin

bahkan lebih,” ujar Binta ke-pada Wawasan, Rabu (11/12).

Lilin WarnaBinta juga menambahkan,

tidak hanya menyediakan lilinberwarna putih saja, akan te-tapi juga menyediakan lilinyang memiliki berbagai macamwarna seperti, merah, ungu,kuning, hijau dan lain sebagai-nya.

Kalau lilin-lilin seperti itubiasanya dijadikan sarana ber-

ibadah bagi kaum budha dantiongkok. “Sehingga kalaumalam perayaan nyepi dan im-plek lilin berwarna sangatlaris,” imbuhnya.

Untuk keuntungan sendiridalam momen mendekati pera-yaan besar seperti natal, nyepidan implek biasanya menda-patkan rata-rata sekitar Rp 1juta dengan setiap harinyabuka pukul 08.00 WIB sampaipukul 17.00 WIB.

“Saya bersyukur bisa men-

jual berbagai macam alat untukberibadah sangat lumayanmenguntungkan,” kata Bintayang sudah 20 tahun berjualan.

Menurutnya berjualan ber-bagai macam alat beribadah inisangat menyenagkan, di sam-ping itu juga membantu sese-orang untuk beribadah. “Sayaberharap dengan menjual ber-bagai macam pernak-pernikuntuk beribadah, semoga men-dapatkan berkah,” ungkapBinta. ■ Shodiqin-Ks.

Suka.......(Sambungan hlm 17)

liah,” kata Ega mengaku hinggakini telah berhasil mengoleksi 100jenis boneka keroppy.

Berbagai macam model bo-neka telah ia miliki. Ega meng-aku tak mudah memangmengumpulkannya.

“Pokoknya setiap pergi kemal dan ketemu bonekakeroppy, pasti saya beli,” ungkapanak pertama dari dua bersau-dara pasangan Sulianto Harundan Situ Utami ini menambah-kan.

Menurut Ega, alasan memilikboneka kodok sebagai koleksinakarena memiliki bentuk dan war-nanya. Bentuk yang lucu danwarna hijau, menurutnya memi-liki ketertarikan sendiri.

Tak ada target khusus bagiEga mengumpulkan bonekakodok. Ia pun juga tak tahusampai kapan, ia akan berhentimengumpulkan keroppy.

Dalam satu bulan, Ega meng-aku mampu membeli 2-4 bo-neka. Semua ia beli denganmenyisihkan uang sakunya. “Sayatidak memiliki target berapa ba-nyak nantinya, pokoknya sayakoleksi sebanyak-banyaknya,”imbuhnya.

Saking senangnya terhadapboneka kodok, ke mana pun

pergi, Ega mengaku selalumembawa salah satubonekanya. Ia mengaku tidakpernah lepas membawa bo-neka.

“Termasuk saat kuliah, se-lalu membawa boneka. Ketikaada teman-teman yang isengmembuka tasku, mereka lang-sung “ngakak”, katanya ku-rang kerjaan,” ungkap pemilikhobi baca buku, shopping danmerawat diri ini.

Untuk merawat boneka-bo-neka tersebut, Ega mengakumempunyai tempat sendiri. Iamenyediakan kasur khususuntuk berkumpul menjadi satu.Setiap satu minggu ia selalumenata ulang sekaligus menge-cek apakah ada yang rusak.“Ketika sobek, saya jahit sen-diri,” imbuhnya.

Ega berharap, semogamodel-model boneka keroppyterus ada perubahan. Sebab,semua yang ada telah ia koleksidi kamarnya. Salah satu halyang unik dari

boneka Ega adalah tidak adayang kembar. Misalkan ada,pasti ukurannya berbeda.

“Semoga para pembuatnyalebih kreatif lagi. Sehingga sayabisa lebih banyak lagi,” pung-kas cewek yang bercita-citamenjadi dokter ini.■ rdi-Ks

DPRD.....(Sambungan hlm 17)

Mualim juga minta agar trans -paransi yang ditujukan kepadapedagang terhadap penempatanlos dan kios Pasar Bulu jelas,zona-zona pedagang harus dila-kukan secara cermat dan tertatadan enak dipandang dan dilihat.

“Kami berharap jangan sam-pai penempatan zona-zona pe-dagang acak-acakan yangdapat mengakibatkan lokasipasar tidak enak dipandang,”kata Mualim.

■ BoyonganKetua Komisi B ini minta se-

telah pengundian lokasi tempatlos dan kios Pasar Bulu makaagar segera ditindaklanjuti de-ngan boyongan para pedagangdi lokasi baru Pasaar Bulu.“Kami berharap setelah peng-undian tempat dan para peda-gang sudah jelas memperolehlos dan kios maka agar lang-sung ditindaklanjuti denganboyongan para pedagang me-nempati Pasar Bulu,” ucapnya.

Komisi B DPRD, tegas Mualimkepada Pemkot Semarang mintaagar tahun 2014 tahun ini semuapedagang sudah harus bisa di-masukan lagi ke Pasar Bulu dantempat penampungan juga sudahharus bersih dari para pedagang,sehingga awal tahun 2015 nanti,penampungan pedagang, harusbisa kembali difungsikan lagiuntuk jalan umum. ■ bgy-Ks

Lomba......(Sambungan hlm 17)

juga koordinator acara AgusToto Widyatmoko, Kamis(11/12) mengungkapkan, ber­bagai permainan yang dikemasdalam lomba ketangkasan me­rupakan bentuk komitmenKoran Wawasan dan Kodim0733/BS Semarang untuknguri­uri permainan tradisional.Untuk lomba selfi baik sendirimaupun kelompok dengan latarbelakang berbagai permainanyang digelar, diharapkan bisamenjadi langkah untuk men­sosialisasikan permainan yanghampir punah.

Lomba foto diri di arena CFDini terbuka untuk semua kalangandan berbagai usia. Tanpa dipu­ngut biaya pendaftaran, pesertabisa memperebutkan hadiahyang disediakan panitia. SelainSelfi, dalam even tersebut, jugadipertandingkan permainan se­perti balap egrang, balap bakiak,balap karung dan beberapa per­mainan tradisional lainnya.

■ Dibangun“Kita ingin suasana guyub

antara elemen masyarakat, ter­masuk kemitraan yang diba­

ngun masyarakat dengan TNIBerbagai macam doorpize di­sediakan oleh panitia lomba initidak dipungut biaya seperser­pun,” ungkapnya.

Ditemui terpisah, KomandanKodim 0733/BS Semarang LetkolInf Mohamad Taufiq Zega meng­ungkapkan, pada peringatan hariJuang Kartika di Semarang diha­rapkan makin mempererat ele­man TNI dengan masyatakat.Dandim menambahkan, pihak­nya optimis jika kegiatan ini jugamenjadi langkah untuk lebih men­sosialisasikan permainan tradisio­nal yang selama ini hampir tidaklagi dikenal oleh kalangan anak­anak.

‘’Kami mengapresiasi PestaRakyat dalam rangka HariJuang Kartika ini. KahadiranKoran Wawasan sangat mem­bantu. Semoga kemitraan dansinergitas ini terus berlanjut,’’kata Taufiq Zega.

Kegiatan yang dilaksanakankerjasama antara Kodim 0733/BsSemarang dan Koran Pagi Wa­wasan didukung Pemkot, BankJateng Cabang Semarang, PTKAI Daop IV Semarang, Jam­sostek serta sejumlah pelakuusaha lainnya. ■ Lek­Ks

Page 22: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

DEMAK - Ketersediaan irigasi teknis yang tidaksama antara satu wilayah dengan wilayah lainmenjadikan awal musim tanam (MT) takbersamaan. Sehubungan itu tidak sedikit petaniyang area persawahannya jauh dari fasilitas iri-gasi teknis nekat bertanam padi dengan mengan-dalkan guyuran air hujan agar tak tertinggalmasa panen.

Petani Keluhkan Kekurangan Pupuk

Seperti banyak terlihat di beber-apa desa di Kecamatan Guntur. Se-hingga kondisi itu berdampakpa da konsumsi pupuk urea danSP36 meningkat tajam. Sebab un -tuk pengolahan area sawah tadahhujan membutuhkan pupuk lebihbanyak dibandingkan persawahandengan irigasi teknis.

Seperti disampaikan anggotaDPRD Demak asli Guntur, Sugi-yarno, karena kondisi kurang men-guntungkan tersebut praktis mem -buat banyak petani mengeluhkankekurangan pasokan pupuk. Ter -utama pupuk jenis urea dan SP36.Sebab untuk pemupukan selamamasa tanam di lahan tadah hujandilakukan tiga hingga empat kali.

“Maka itu demi tetap melim -pahnya produksi beras di Kabu-paten Demak, sehingga bisa tetappula bisa menjadi penyangga lum-bung pangan nasional, diharapkanada kebijakan penambahan alokasipupuk untuk desa-desa yang areapersawahannya mengandalkan ta -dah hujan. Seperti terjadi di Keca-matan Guntur, antara lain DesaSa rirejo, Wonorejo, Tlogoweru, Si -do kumpul, Gaji, dan Bogosari,”

ujar anggota Fraksi PDIP itu,Kamis (11/12).

■ Sesuai AlokasiDistributor pupuk urea wilayah

Kecamatan Guntur Saprotan AgroMakmur melalui Humas EmeliaOlva menuturkan, distribusi pu -puk di wilayah yang diampunyaselama ini tidak ada masalah aliaslancar-lancar saja. Menurutnya,dis tribusi dilakukan sesuai me ka -nisme yang berlaku berdasarkanSK Bupati dan SPJB dari Pusri.

“Semua sudah ada ketentuan-nya, sehingga kami tidak bisa men -distribusikan pupuk sesuka hati.Begitu pun petani mestinya jugamematuhi ketentuan yang berlakudan menggunakan pupuk sesuaialokasi,” kata dia.

Sehingga, kata dia, kalau me-mang ada keluhan kekuranganpupuk karena kondisi tanah ter-tentu, mestinya disampaikan ke pa -da dinas terkait melalui penyuluh,tidak lantas menyalahkan distribu-tor atau pengecer, dengan tudi-ngan distribusi pupuk tak lancaratau tak merata. ■

ssi/SR

GUBUG – Malang benar nasibMbah Muhtadi (65) dan istrinyaKasminah (60), penduduk DusunNgrawing RT 07/RW 03, DesaNgambakrejo, Tanggungharjo, Ka -bupaten Grobogan.

Belum lama ini, rumahnyarata dengan tanah lantaran di-lalap si jago merah. Begitu jugabarang-ba rang yang tersimpan didalamnya seperti motor, televisidan sejumlah perhiasan, terma-suk hewan pia raan ikut menjadikorban sehingga total kerugian-nya mencapai Rp 100 juta.

Peristiwa kebakaran itu, menu-rut Muh Tarom seorang warga, di-awali dengan terdengarnya suaraledakan cukup keras dari bagianbe lakang rumah korban. Tak berse-lang lama, katanya api langsungberkobar hebat dan dalam waktutak terlalu lama api tersebut sudahmerembet ke bagian tengah dandepan sehingga melumat semuabarang-barang yang tersimpan di

dalamnya.‘’Kami bersama warga sekitar

sudah berusaha sekuat tenagaun tuk memadamkan api yangsaat itu sudah berkobar, namunkarena alat yang kurang memadai akhirnya usaha kami takmembuahkan ha sil,” ujarnya.

Begitu pun saat sebuah mobilpemadam kebakaran (damkar)milik Pemkab Grobogan sampai dilokasi sekitar satu jam kemudianhanya mampu memadamkan baraapi yang masih menyala di antarareruntuhan rumah yang terbakar.

“Soal penyebab tyerjadinya ke-bakaran rumah Mbah Tadi hinggasaat ini masih jadi teka-teki, lan-taran prosesnya berawal dari suaraledakan di bagian rumah bela -kang,” ujar warga seraya mendugakemungkinan ada sebab lain, selainkemungkinan terjadinya hubunganarus pendek listrik setelah ter-bakarnya rumah bagian belakang.■ K-26/SR

Rumah Ludes Dilalap Api

MRANGGEN - Masih maraknyapenyakit masyarakat (pekat)mau pun gangguan kamtibmaslainnya di wilayah hukum PolresDemak tentunya menjadi kepri-hatinan semua pihak. Namun ka -rena keterbatasan personel Polriyang tidak sebanding dengan lu-as an wilayah Kota Wali, menja -dikan penegakan kamtibmastidak bisa tidak mesti melibatkansegenap komponen masyarakat.

Hal tersebut terungkap padaacara silaturahmi Kapolres De -mak AKBP Setijo Nugroho ber sa -ma Panglima Barisan Ansor Ser baguna (Banser) NU Jateng DrsH Musthofa Abdul Hadi di ke-diamannya di Mranggen, Kamis(11/12).

Dalam kesempatan tersebutkapolres menyampaikan, raziadan patroli diintensifkan padadae rah atau wilayah-wilayah ra -wan tindak kriminal, gangguankamtibmas serta pekat demi ter-wujudnya kondusifitas wilayah.Tak terkecuali di wilayah Mranggen, yang ditengarai masih se-ring ditemukan kegiatan pekathingga balapan liar.

“Dimungkinkan karenaMranggen berbatasan langsungdengan ibukota provinsi, men-jadikan kecamatan dengan pen-duduk terpadat di KabupatenDemak ini mobilitas warganyatinggi, sehingga terkadang ber -dampak negatif tingginya angkate muan pekat seperti penjualan

mi numan keras, hingga kasuscu ranmor. Namun itu bukan pa-tokan, ketika semua warganyaproaktif turut menjaga kamtib-mas,” urainya didampingi Ka-subbag Humas AKP Zamroni.

■ Taat HukumSehubungan itu polres meng-

gandeng Banser untuk turut ser -ta membangkitkan kesadaran ma syarakat menegakan hukum dankamtibmas.

“Karena Banser ma yo ritaspersonelnya golongan mu da,jadi pas kiranya jika turut men-gajak para pemuda Mrang genkhususnya dan Demak padaumumnya untuk taat hukumdan turut menjaga kamtibmas,”

imbuh kapolres.Mengenai ajakan Kapolres

Setijo Nugroho yang merangkulBanser untuk turut serta mewu-judkan kondusivitas wilayah dankamtibmas, Mustofa menyam-butnya positif.

“Banser itu memiliki banyakperan. Selain merupakan tenagainti GP Ansor, Banser juga memi-liki tugas mengamankan kegi at -an keagamaan serta sosial kemasyarakatan. Jadi menurut kamitak ada masalah jika Banser ber -si nergi personel Polri dalampenegakan hukum dan penga-manan wilayah sesuai fungsi danporsi masing-masing,” pungkas-nya. ■

ssi/SR

Tegakkan Kamtibmas, Polres Demak Gandeng Banser

KENDAL - Stok beras di Gu-dang Bulog Sumberrejo, Kaliwu -ngu, Sub Divre Semarang sam pai saat ini masih 6.181.497,05 kg(6.181 ton). Dengan stok tersebutkebutuhan beras di Kendal dansekitarnya masih aman hinggasatu tahun ke depan.

’’Stok beras yang ada di gu-dang aman hingga satu tahun kedepan,’’ ujar Kepala Gudang Bu -log Sumberrejo, Kaliwungu SubDivre Semarang, Aruman, Ka -mis (11/12).

Aruman mengatakan, selamaini kebutuhan beras untuk ma -syarakat miskin (raskin) dipasokdari dua gudang bulog, yaituGudang Bulog Sumberrejo, Kali-wungu Sub Divre Semarang se-banyak 529,9 ton per bulannyadan Gudang Bulog Mangkang357 ton per bulannya. Denganke butuhan tersebut stok yangdimiliki dipastikan aman dalamsetahun ke depan.

Dikatakan, stok 6.181 ton diGudang Bulog Sumberrejo Kali-wungu semuanya dipasok dariDemak dan Purwodadi. ’’Kitamelakukan pengadaan beras pa -da akhir Februari hingga se ka -

rang,’’ jelasnya.Dikatakan, selama ini pihak -

nya melakukan pengadaan berasdari luar Kendal sesuai InpresNo 3 Tahun 2012 tentang pembe-lian beras, yakni dari Demak danPurwodadi sebagai mitra kerjabulog.

’’Kita tidak membeli berasdari Kendal karena kualitasnyauntuk konsumsi menengah keatas,’’ jelasnya.

Aruman menjelaskan, gudangyang dikelola selama ini takpernah kekurangan stok beras,bah kan tahun lalu terjadi kelebihan. Tahun 2013 lalu ada kelebihan stok sebanyak 4.000 ton.Agar tidak terlalu lama disim-pan di Gu dang maka kelebihanstok tersebut dikirim ke berba-gai dae rah untuk pemerataanstok yaitu ke Banyumas, Pa -dang, Kalimantan, Pontianakdan Lampung.

Ditambahkan, selama ini be -ras yang dimasukkan dalamgudang dilakukan penyimpa -nan se lama enam sampai tujuhbu lan. Aruman mengatakan,pro gram pngiriman stok berasyang ada di sejumlah Gudang

Bulog merupakan kebijakandari pusat, terutama untukme menuhi kebutuhan raskinke wilayah Ken dal dan se-jumlah daerah lain. Dia men-gaku, kua li tas beras yang adadi Gudang Bulog Sumberejocukup bagus karena dijaga

betul kualitasnya.Ditambahkan, alokasi raskin

digunakan sebagai cadangan be -ras pemerintah (CBP), persedi-aan operasi pasar jika pemerin tah meminta karena Bulog takbisa menyalurkan sendiri.■

Mar/SR

Stok Beras di Bulog Semberrejo Aman

SILATURAHMI: Kapolres Demak AKBP Setijo Nugroho menyalamianggota Banser NU pada silaturahmi di kediaman Panglima BanserNU Jateng H Musthofa Abdul Hadi di Mranggen, Kamis (11/12).Foto: sari jati/SR

KENDAL - Siti Romlah, terp-idana 2,5 tahun dan denda Rp50 juta, subsidair satu bulankurungan, dalam perkara ko-rupsi bantuan sosial (bansos)2010, Rabu (10/12), melaluisuaminya, Mufdi Y, akhirnyamembayar denda Rp 50 jutayang dijatuhkan oleh Penga -dilan Tipikor Semarang danPengadilan Tinggi Jateng.

’’Kemarin suami terpidanake Kantor Kejaksaan untukmembayarkan denda danbiaya perkara Rp 5.000, danpada hari yang sama uangtersebut langsung kita se-torkan ke kas negara,’’ ujarKajari Kendal Ye ni AndrianiSH MH, Kamis (11/12).

Kajari mengatakan, sebe -lumnya terpida kasus bansosSiti Romlah divonis Penga -dilan Tipikor Semarang de-ngan hukuman 17 bulan pen- jara dan denda Rp 50 juta de -ngan ketentuan bahwa apabi -la denda tidak dibayar diganti

dengan pidana kurungan sa -tu bulan. Terpidana yang me -ngajukan banding ke Pe -nga dilan Tinggi Jateng divo-nis le bih tinggi yakni 2,5 ta -hun penjara dan denda Rp 50juta.

‘’Terpidana akhirnya me -ne rima putusan dan memba-

yar dendanya. Sedangkan ter -pidana lain, Abdurahman di-tuntut 3,5 tahun namun ha -nya divonis 2 tahun.Sedang kan untuk terpidanaRisca yang dituntut 2 tahundiputus 1,5 tahun. Kedua ter-pidana tersebut mengajukankasasi sehingga putusannyabelum inkrah,’’ jelas kajari.

Yeni mengatakan, untukkasus korupsi bantuan sosialtahun 2010, selain melibatkanAbdurahman (mantan KabagKesra), Siti Romlah (Benda-hara Kesra) dan Risca (sfat)juga mantan Bupati KendalDra Hj Siti Nurmarkesi. Un -tuk Siti Nurmarkesi masihmenjalani persidangan di Pe -ngadilan Tipikor Sema rang,’‘jelas kajari.

Menurut kajari, pembaya -ran denda oleh terpidana SitiRomlah merupakan salah sa -tu keberhasilan Kejari Kendalmemulihkan keuangan ne-gara. Selain itu sejumlah

tung gakan, seperti pemba-yaran Pajak Bumi Bangunan(PBB) yang sebagian dananyamandek di perangkat juga te -lah berhasil ditarik dan dise-torkan ke kas daerah.

Salah satu tokoh masya ra -kat Kendal, Novel Bahsay me -ngatakan, seharusnya kejaksaan diberikan kewenangankhusus terutama dalam pen-ganggaran pencegahan ko-rupsi. Pihaknya juga menyampaikan selamat atas prestasiyang diraih kajari yang dalamtugasnya empat bulan di Ken -dal (efektif dua bulan) telahberhasil melimpahkan berkasperkara yang melibatkanman tan bupati ke PengadilanTipikor dan menetapkan duatersangka kasus pengadaankursi Stadion Utama Kendal.

‘’Ke depan kita tunggupres tasi yang lebih beranidalam memebrantas korupsidi Kendal,’‘ ujarnya. ■

Mar/SR

BPBD Masih LayaniDroping Air BersihGROBOGAN – Kendatipun be-berapa pekan belakangan di dae -rah Kabupaten Grobogan sudahmulai turun hujan, namun BadanPenanggulangan Bencana Daerah(BPBD) setempat masih melayaniwarga yang kekurangan air ber -sih.

“Sebenarnya, BPBD sudahmenghentikan droping air bersihsejak akhir November 2014 ka re -na sebagian besar wilayah Gro -bo gan sudah mulai turun hujan.Tetapi kami masih melayani war -ga yang kekurangan air bersih,”ujar Kepala Seksi KedaruratanBPBD Grobogan, Masrikan, Se-lasa (9/12).

Menurut Masrikan, musim ke-marau yang melanda Groboganmengakibatkan 87 desa yang ter -se bar di 16 kecamatan kekuran-gan air bersih. Hampir seluruh su mur dan sungai yang ada men-gering.

Tidak sedikit warga haruspon tang-panting mencari sumber

air bersih keluar desa atau kepinggir hutan yang jaraknya ber -ki lo-kilometer. BPBD sendiri jugakelabakan karena terbatasnyaanggaran dan armada tangki.

Musim kemarau yang melan -da Grobogan tahun 2014 ini, kataMasrikan tergolong cukup ek-strim. Tidak hanya ribuan sumurgali dan puluhan sungai menger-ing namun juga banyak desa dikecamatan bagian barat Grobo-gan, seperti Tanggungharjo danTegowanu mengajukan dropingair bersih. Padahal tahun-tahunsebelumnya wilayah tersebut takpernah kekurangan air bersih.

‘’Selama kemarau tahun ini,kami sudah melakukan dropingair bersih sebanyak 869 tangkiyang memiliki kapasitas 5.000 li -ter. Kami juga mendapat bantuandari Badan Koordinasi Wilayah(Bakorwil) I Pati sebanyak 162tangki dan dari PMI sebanyak 30tang ki,” tambahnya. ■

K-26/SR

TANAM PADI: Karena jauh dari fasilitas irigasi teknis, banyak area persawahan di Demak terlambat memulai masa tanam. Seperti terlihat di Keca-matan Guntur, tak sedikit petani baru memulai tanam benih. ■ Foto: sari jati/SR

Yeni Andriani

STOK BERAS: Kepala Gudang Bulog Sumberrejo Kaliwungu Sub DivreSemarang, Aruman menunjukkan stok beras di gudang yang dikelolanya.■ Foto: Agus Umar/SR

■ Terpidana Bansos Bayar Denda

Kejari Berhasil Tarik Dana PBB Mandek

Foto: Agus Umar

Page 23: WAWASAN 12 Desember 2014

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

UNGARAN - Pemkab Sema-rang, dalam hal ini Badan Ling-kungan Hidup (BLH) diminta

bersikap tegas dalam mena-ngani persoalan limbah yangmencemari lingkungan. BLHsemestinya punya inovasi se-hingga bisa secara cepat mene-mukan pencemaran limbahpabrik yang menjadi keluhanmasyarakat mengingat perusa-haan selalu mengklaim telahmengelola limbahnya.

Menurut anggota FraksiPDIP DPRD Kabupaten Sema-rang Bondan Marutohening,BLH mestinya dapat mengi-dentifikasi masing-masing per -usahaan yang limbahnya di-duga mencemari lingkungan.‘’Kalau memang ada beberapaperusahaan yang membuanglimbah ke Sungai Klampok yaharus diidentifikasi satu-satu.Itu kan tidak sulit. Kalau adapabrik berdalih bukan limbah-nya yang mencemari, pabrik

lain dalihnya juga akan sama,’‘ujarnya, Kamis (11/12).

Bondan menandaskan, se -mua pihak, baik pemerintah,perusahaan maupun masyara-kat harus punya komitmenbersama menjaga lingkungan.Sehingga pemerintah harustegas dan cepat menindaklan-juti keluhan masyarakat terkaitpencemaran limbah.

‘’Kalau terlalu proseduralkapan mau ditangani, misalnyapabrik membuang limbah ma -lam hari tetapi pemerintah me-nunggu besok-besok ya sudahtidak kelihatan pencemaran-nya. Mereka (perusaha an) akanmengakali kelemahan proseduryang ada, sehingga pem kabharus ada inovasi un tuk mene-mukan pencemaran lingkung -an,’‘ katanya.

Kata Bondan, pemerintah

ha rus tegas dan cepat mena-ngani pencemaran lingkung -an. Setidaknya memberi efekjera ke pada perusahaan yanglimbahnya mencemari ling-kung an.

‘’Kalau memang ada pelang-garan kenapa tak diproses hu -kum sekalian. Pemerintah ha- rus tegas dalam penegakan atu-r an, dan tak asal memberikanizin tanpa menghambat prosesper-izinannya, artinya kaidahyang berlaku harus dipenuhisemuanya,’‘ tandasnya.

Wakil Ketua DPRD Kabupa-ten Semarang, Mas’ud Ridwanmenyatakan, masalah limbahpabrik yang mencemari ling-kungan yang dikeluhkan ma-syarakat bukan persoalan barusehingga dinas terkait harusterus memantau.

‘’Perusahaan harus menge -

lola limbahnya secara baik,kalau sudah berulang kali lim-bahnya dikeluhkan masyarakatmestinya tahu mana yangharus dibenahi dan diperbaiki.Jangan sampai limbah yangdikeluarkan perusahaan me -rugikan kepentingan masyara-kat,’‘ tukas Gus Ud, panggilanakrab Mas’ud Ridwan.

Gus Ud minta masyarakatikut mengawasi agar ketika adalimbah pabrik mencemari ling-kungan bisa segera disampai -kan ke instansi terkait, ter ma-suk DPRD. BLH dapat mem-beri sank si kepada perusahaanbila memang terbukti ada un -sur kesengajaan mencemarilingkungan.

‘’Kita berharap ada sanksi te -gas. Sudah jadi kewenangan pe-merintah menjaga lingkung an disekitar perusahaan,’‘ tandasnya.

■ Indikasi Kerja SamaSementara itu Ketua Fraksi

PDIP DPRD The Hok Hiongmelihat ada indikasi kerja samaantara BLH dengan konsultanlingkungan yang sudah diten-tukan dalam penerbitan doku-men UKL (Upaya PengelolaanLingkungan Hidup) dan UPL(Upaya Pemantauan Ling-kungan Hidup). Padahal ba-nyak ahli lingkungan yang bisamembuat dokumen UKL-UPL.

‘’Dari dulu kalau yang mem-buat dokumen UKL-UPL bu -kan atas petunjuk atau tun- jukan dari BLH akan ditolak.Padahal banyak ahli ling-kungan bisa membuat doku-men tersebut. BLH tidak bolehbegitu (menunjuk konsultan),semoga kepala BLH baru takseperti itu,’‘ tegasnya.■

rbd/SR

■ Pemkab Diminta Tegas Tangani Pencemaran LimbahThe Hok: Ada Indikasi Kerja Sama BLH dan Konsultan Lingkungan

The Hok HiongFoto: Dok

Talang Pasar Babadan Bocor

Pantauan di Pasar Babadan,letak talang di bagian tengahatap yang konstruksi atapnyabersap. Di bawah talang terse-but ada sejumlah kios dan losyang kini sudah ditempati pe-dagang. Akibat talang bocor,kios dan los pedagang terkenaair hujan sehingga barang da-gangannya rusak.

‘’Bocornya talang ini mem-buat kami tidak nyaman ber -jualan, karena setiap kali turunhujan air masuk mengenai ba-rang dagangan. Lihat ini mas,beras dan bawang merah da-gangan saya basah terkena airhujan akibat talangnya bocor,’‘ungkap Warni (56), pedagang

sembako warga Munding, Ke-camatan Bergas, Kamis (11/12).

Keluhan serupa dilontarkanKomida (37), pedagang lain diPasar Babadan. Menurutnya,saat turun hujan lantai keramiktergenang air akibat talang bo -cor. ‘’Air hujan dari talang me-ngalir masuk ke kios pedagang.Konstruksi talang air seharusnyadibuat dengan baik, sehinga taksampai bocor,’‘ ujarnya.

■ Tidak NyamanKomida mengatakan, bo-

cornya talang air itu membuatkondisi pasar menjadi tidaknyaman bagi pedagang danpembeli. Sebab lantainya licin

dan terlihat kotor akibat terge-nang air hujan.

‘’Kami sudah menyampai-kan masalah bocornya talangair tersebut. Kami berharap se -gera ada perbaikan tidak meng-ganggu aktivitas pedagang danpembeli,’‘ pintanya.

Ketua Paguyuban PedagangPasar Babadan, Parlan menya-takan, bocornya talang sudahdisampaikan kepada pihakkon traktor yang mengerjakanpembangunan kembali PasarBabadan. Pihak kontraktor ber-janji untuk segera memperbaikisetelah seluruh bangunan pa sarselesai dikerjakan.

‘’Kontraktor beralasan saat inimasih konsentrasi menyelesai -kan seluruh pekerjaan dulu, se-telah itu baru akan memperbaikitalang yang bocor,’‘ ujarnya.

Lurah Pasar Babadan, BudiMulyono mengaku sudah me ne -rima pengaduan pedagang yangmengeluhkan bocornya talangair. Bocornya talang diduga ka-rena tidak mampu menampungvolume air saat turun hujanderas.■

rbd/SRTALANG BOCOR: Warni, pedagang Pasar Babadan menunjukkan talang yang bocor sehingga saat turunhujan air masuk mengenai kios dan dagangannya. ■ Foto: Rusmanto Budhi/SR

UNGARAN - Pembangunan kembali PasarBabadan yang terbakar beberapa waktu laludikeluhkan sejumlah pedagang, khususnyapengerjaan konstruksi talang berupa cor beton.Pasalnya, talang pasar yang baru saja dibanguntersebut bocor sehingga saat turun hujan airnyamasuk ke dalam kios dan los yang persis berada di bawah talang tersebut.

Lindu Aji Demo Kantor PertanahanUNGARAN - Puluhan orang-dari Yayasan Lindu Aji Utamadan ahli waris almarhum Nas-rudin, warga Kalirejo, UngaranTimur, Kamis (11/12), meng-gelar unjuk rasa di Kantor Per-tanahan Kabupaten Semarang.Mereka menuntut pembatalanHGB No 10 milik PT Cen-drateks Indah Busana (CIB)dan ikut menyelesaikan seng -keta tanah antara keluarga NySumariyah, ahli waris Nasru -din dengan PT CIB.

Dalam aksinya, massaLindu Aji menggelar teatrikaldengan membawa keranda je-nazah dan aksi tabur bunga dihalaman depan Kantor Per-tanahan sebagai simbol mati -nya nurani Kantor Pertanahandalam menjalankan tugasnyasebagai pelayan masyarakat.

Massa juga membawa se-jumlah poster bertuliskan kri-tikan kinerja Kantor Perta nah-an dan tuntutan pembatalanHGB No 10. Selain itu, massamembakar dupa dan mengge-lar berdoa bersama, memintaTuhan membebaskan aparatKantor Pertanahan dari peri-laku mafia tanah.

‘’Akar masalah sengketatanah dari kinerja Kantor Per-tanahan yang menerbitkanHM 370 atas nama Samsudindi atas tanah milik keluargaibu Sumariyah yang kemudian

dibeli Cendrateks. Jadi, KantorPertanahan harus ikut bertang-gung jawab menyelesaikansengketa ini,’‘ ujar SekretarisLindu Aji Kabupaten Sema-rang, Siswanto.

Ketua LBH Lindu, Aji ToniTriyanto mengatakan pihak-nya meminta Kantor Pertanah -an memfasilitasi penyelesaiansengketa tanah kliennya de-ngan PT CIB. Sebab tawaranjalan tengah agar PT CIB mem-beli tanah tersebut dengan har -ga sesuai tuntutan ahli warisbelum ditanggapi.

‘’Sampai sekarang tuntutanahli waris agar tanah dikemba-likan atau membeli tanah itu se-harga Rp1,2 juta per meter per- segi tidak direspons,’‘ katanya.

■ KelalaianMenurut Toni, sengketa

tanah muncul akibat tidak cer-matnya Kantor Pertanahan saatmemproses permohonan perali-han status kepemilikan tanahseluas 11.050 di Desa Pringapus.Sehingga petuk D huruf C Desanomor 941 persil nomor 8.aKelas II/S Desa Pringapus milikNasrudin berubah menjadi HM370 atas nama Samsudin. Tanahbersertifikat HM 370 itu lantasdibeli PT CIB dan berubah men-jadi HGB No 10.

‘’Itu bentuk kelalaian. KantorPertanahan sebagai perwakilan

negara dalam pelayanan serti-fikasi tanah harusnya melaku-kan kontrol ketat dan mengecekke lapangan atas permohonanmasyarakat,’‘ tandasnya.

Kata Toni, pengadilan su -dah memutuskan proses per-alihan itu ada unsur pidanapemalsuan dokumen sehinggaPertanahan harus membat-alkan HGB No 10. ‘’HGB milikPT CIB harus dibatalkan,’‘tukasnya.

Kepala Pertanahan Joko Su -prapto membantah pihaknyalalai dalam memproses permo-honan ganti kepemilikan tanahyang diajukan Samsudin. ‘’Soaladanya pemalsuan dokumenbukan kewenangan kami me -nangani. Selama berkas leng-kap dan otentik, proses serti-fikasi jalan terus,’‘ jelasnya.

Joko mengatakan, pihaknyatidak membatalkan HM 370 ka-rena sampai belum ada putusanpengadilan yang memerintah -kan pembatalan sertifikat. Selainitu, proses permintaan pembat-alan sertifikat harus me menuhisejumlah persyaratan.

‘’Sampai sekarang pihak pe-mohon belum bisa memenuhisatu pun syarat dari delapansyarat sesuai ketentuan. Tapikami tetap mengupayakanpenyelesaian persoalan terse-but,’‘ janjinya.■

rbd/SR

SALATIGA - Terinspirasi ka-rakter dalam kartu remi sepertiKing dan Queen membuatPrima Yoga Hartono mencipta-kan sebuah karya dari ukirankayu bergambarkan karakter-karakter tersebut. Tak hanyaberbahan kayu, Prima juga me-manfaatkan barang bekas se-perti botol plastik dan kalengsebagai media kreativitasnya.Karya Prima ini tak hanya se-batas indah dilihat tapi jugamengandung pesan khusus se-perti isu-isu lingkungan ten-tang menjaga kelestarian bumi.

Bersama 19 mahasiswa laindari Program Studi Desain Ko-munikasi Visual Fakultas Tek-nologi Informasi (DKV-FTI)UKSW, karya Prima dipajang

dalam pameran yang men-gusung tema The Authenticity isInvaluabledi Rumah Noto.

“Tema tersebut memilikimakna bahwa keaslian sebuahide tak dapat dinilai harganya,sehingga kami ingin menyam-paikan bahwa karya-karyayang terpajang dapat merepre-sentasikan seperti apa sang pe-milik karya,” ungkap Primayang sekaligus ketua pameran.

Prima mengatakan pameranini berangkat dari hasil karyamahasiswa DKV yang meng-ambil mata kuliah DesainGrafis 5. Dalam mata kuliahtersebut mahasiswa mendapat-kan ilmu mengenai pembuatanidentitas suatu karya hinggamempromosikan karya atau

produk yang dibuat.

■ Kenali PotensiDitemui di sela-sela pameran,

Birmanti Setya Utami, SSn se-laku dosen pengampu mata ku-liah Desain Grafis 5 mengung-kapkan apresiasinya terhadapgelaran pameran ini. Meskipunacara serupa digelar setiap kalimahasiswa selesai mengikutimata kuliah namun dirasakanselalu ada peningkatan hasilnyadi setiap tahunnya.

“Pameran ini merupakankali keempat, dan sengaja dige-lar setiap kali mahasiswa sele-sai mengikuti mata kuliahDesain Grafis 5 dengan hara-pan para mahasiswa semakinkenal akan potensi dirinya,’‘

imbuhnya.Pameran ini menampilkan

20 karya mahasiswa berupakarya ilustrasi, manual prin-ting, toys, street art, paper art,motion graphic, serta branding.Selain memamerkan karya ma-hasiswa dari konsentrasi De-sain Grafis namun juga digelaracara life painting dan pemu-taran video hasil karya maha-siswa dari konsentrasi Mul ti-media.

Decak kagum pun mengalirdari beberapa pengunjungyang menyaksikan pameran,seperti Norce Noya, mahasiswaFTI UKSW. Norce menuturkankarya yang ditampilkan lebihkreatif dari tahun-tahun se-belumnya.

“Kebetulan beberapa kalipameran aku selalu nonton, danyang ini lebih kreatif, mater-ma-teri yang dipakai pun lebihbervariatif,” katanya.■

rna/SR

MEMERKAN KARYA: Sebanyak 20 karya mahasiswa FakultasTeknologi Informasi (FTI) UKSW dipamerkan di Rumah Noto, belum lama ini. ■ Foto: Ernawaty/SR

■ Pameran Karya Mahasiswa FTI UKSWTak Sebatas Indah Dilihat, Tapi Mengandung Pesan Khusus

10 Balita Gizi Buruk Terima BantuanSALATIGA - Karunia, balitaberumur dua tahun satu bulan,anak dari Harsono, warga Si -dorejo Lor RW 13, KeluarahanSidorejo, Salatiga mendapatkanbantuan dari TP PKK Kota Sa-latiga, Kamis (11/12).

Bantuan diserahkan lang-sung Walikota Yuliyanto danWakil Walikota Muh Haris.Turut mendampingi WakilKetua I TP PKK Kota SalatigaNy Ida Nurul Farida Haris SAgMPd. Bantuan berupa susu for-mula, beras, mentega, roti dangula senilai Rp 500.000.

Karunia mengalami gizi bu -ruk karena menderita sakittokso. Di tengah penyerahanbantuan walikota dan wakilwalikota berpesan agar orang-tua Karunia tetap sabar dantelaten dalam mengobati pu-tranya yang tengah sakit.

“Pak Harsono, saya berpesananda sabar dan telaten dalammengobati sang buah hati. In-syaallah dengan perawatan yangbaik dan doa panjenengan,ananda Karunia akan sembuh,”kata walikota yang diamini Har-sono, orangtua Karunia.

Karunia merupakan salahsatu dari 10 balita yang meng-alami gizi buruk di Salatiga.Ke-10 balita gizi buruk mene-rima bantuan dari TP PKK

Kota Salatiga di rumahnyamasing-masing, kemarin.

Kesepuluh balita tersebutadalah Langgeng Mulyo (Kau-man Kidul RW I), Elvira (Bloton-gan RW 8), Alan Alaik (Ledok),Arka Sabil (Cebongan), Nadia(Nobokulon), Eka Budi (TingkirLor), Faiz Arsyad (Klumpit),Rizal Satrio (Dayaan) dan An-dreas Revyan (Gendongan).

“Data balita gizi buruk di -peroleh dari peran aktif Pos -yandu dan Dinas KesehatanKota Salatiga. Bantuan sengajadiberikan di rumah masing-masing balita agar kita melihatdan mengetahui kondisi balitayang mengalami gizi buruk,”ungkap Wakil Ketua I TP PKKKota Salatiga, Ny Ida NurulFarida Haris. ■ rna/SR

SERAHKAN BANTUAN: Walikota Yuliyanto dan Wakil WalikotaMuh Haris menyerahkan bantuan dari TP PKK Kota Salatiga kepadaKarunia, balita kurang gizi, di rumahnya, di Sidorejo Lor RW 13,Kamis (11/12).■ Foto: Ernawaty/SR

Page 24: WAWASAN 12 Desember 2014

SEBANYAK 45 dari 900 karyaberhasil lolos masuk ke tahapfina lis pada ajang Caraka Festi -val Kreatif 2014. Para finalisberkesempatan mengikuti semi -nar, workshop serta malampeng a nugerahan pemenangyang berlangsung pada 18-20De sember mendatang di HotelPatra Jasa.

Ketua Caraka Festival Kreatif2014 Hani Hapsari Ramayanamenuturkan, sebanyak 900 karyamasuk ke meja panitia. Setelahpenjurian, 45 karya berhasil lolossebagai finalis. Adapun, bebe -rapa kategori lomba antara lain,Print Ad, TVC, Radio, DigitalActivation, Integrated Cam -paign, Unconvetional Media.

‘’Berbeda dari tahun sebe -lumnya, Caraka Festival kali inimengampanyekan iklan bebe -rapa perusahaan. Misalnya, sa -rana media print ad untuk SuaraMerdeka, kategori iklan DigitalActivation untuk mobil Datsundan masih banyak lagi. Kamibekerja sama dengan Suara Mer-deka, Bloomberg TV Indo nesia,Datsun dan Hak Kekayaan Inte -lektual (HKI),’‘ paparnya, kemarin.

Kegiatan yang diselengga -rakan rutin setiap tahun ini ataskerja sama Asosiasi PengurusPersatuan Perusahaan Perik la-nan Indonesia (P3I) Jawa Tengahdan Suara Merdeka. Tahun ini,kata dia, Caraka Festival 2014mengangkat tema ‘’RealisasiImaji, Prioritas Identitas’‘. Temaini diambil guna membantu paramahasiswa dalam menentukanpilihannya agar sesuai denganyang diinginkan dan tidak salahlangkah.

Nantinya, akan digelar se -minar yang diisi para pelakuindustri kreatif. Di antaranya,Sales and Marketing Director ofSuara Merdeka Eri Kuncoroberbicara mengenai teknologi

digital dewasa ini, ManagerBand White Shoes and TheCouples Company Indra Amengyang mengambil tema mengenaiindustri kreatif. Adapula, KetuaHipmi Jateng M Reza Tarmiziber bicara mengenai Creative pre -neur. Selain itu, Pemilik Indo vid-gram atau Indonesia VideoIns tagram, Bena Kribo mengenaiKreasi Konten.

Dikatakan Hani, untuk me -nyiapkan mahasiswa berkom pe -tisi di industri kreatif, Carakafestjuga mengadakan workshopbagi para finalis. Workshop akandiisi Ruby Sudoyo selaku GroupPlanning Director at Ogilvy &Mather, Hari HendrawanStrategy Director at XM Gravitydan R Astra Djoko DigitalCreative Group Head XMGravity, Alfa Aphrodita selakuExecutive Creative Director CoFounder of Arcade Indonesia,

Sapto Handriyanto StrategicPlanning Director Dentsu CDC,Dentsu Ages Network dan Adi“Seseq” Nugroho ExecutiveCreative Director NarradaCommunication, Devi AttamimiStrategic Planning DirectorHakuhodo dan Diki Satya ChiefCreative Officer Nusantara.

Staf Marketing Commu nica -tion (Marcom) Suara MerdekaSinta Pramucitra menambahkan,mahasiswa kreatif bakal diper-temukan kembali dalam CarakaFestival Kreatif 2014. Tujuan darikegiatan ini adalah menampungdaya kreatifitas mahasiswa un -tuk mempersiapkan ke industrikreatif yang profesional. Diha -rapkan, kompetisi ini dapatmem berikan dampak positif bagiperkembangan industri kreatif diJa wa Tengah. ■

SMNetwork/K14-rth

Jumat Kliwon, 12 Desember 2014

■ Juara PKM Akfar Theresiana

Permen Petai Tangkal Nikotin

Badan Kesehatan Dunia(WHO) pada tahun 2008 telahmenetapkan Indonesia sebagainegara terbesar ketiga sebagaipengguna rokok. Angka kemat-ian akibat konsumsi rokok ter-catat lebih dari 400 ribu orangpertahun. Jika hal ini berlanjutterus, pada tahun 2020 diperki-rakan terjadi 10 juta kematiandengan 70 persen terjadi di ne-gara sedang berkembang.

“Hal tersebut menjadi salahsatu latar belakang kita, menga-jukan penelitian berjudul Per-men Petani atau Petai TangkalNikotin, Solusi PenanggulanganKetergantungan Nikotin BagiPerokok. Produk permen kese-hatan berbahan baku biji petaiini dapat mengurangi tingkatkecanduan pada nikotin danmeningkatkan nilai ekonomispetai,”papar Dewi Widiyarini,mewakili anggota lainnya yakniErika Dian Aprilliani, Mega Ar-gadia dan Risky Nur Utami saatpresentasi di depan dewan pe-nilai, dalam kegiatan PogramKreatifitas Mahasiswa (PKM)yang digelar Akademi Farmasi

(Akfar) Theresiana Semarang,Kamis (11/12).

Ada dua manfaat penelitian,dari sisi kesehatan Permen Pe -tani dengan bahan baku petaiyang mengandung vitamin B6,B12, kalium, magnesium, danasam amino diharapkan dapatmengurangi kecanduan nikotinsehingga dapat membantu pro-gram pemerintah dalam men-gurangi jumlah perokok diIndonesia.

“Dari segi sosial ekonomi,pembuatan produk PermenPetani diharapkan dapat mem-berikan alternatif permen kese-hatan yang disukai oleh ma -sya rakat. Ke depan semua kala -ngan dapat merasakan manfaatdari penggunaan permen kese-hatan ini,” lanjutnya.

Dirinya melanjutkan, permenyang akan dibuat memiliki kan-dungan senyawa asam amino,vi tamin serta mineral yangmampu meningkatkan seroto-nin dalam otak, sehingga dapatmenggantikan nikotin untukmenstimulasi pengeluaran do -pamin yang dapat menimbulkan

rasa euforia.“Kenapa kita memilih pro-

duk permen? Karena permencukup menyenangkan untuk di-makan serta mempunyai citarasa yang disukai, sebab rasa -nya manis, selain itu produkpermen cepat dicerna danmemberikan sumber atau pe -nyediaan gula darah dan energiyang cepat,” tambah Erika,anggota lainnya.

■ PenangkalAtas penelitian ilmiah terse -

but mereka berhak meraih juarapertama dari ajang terse but,selain mendapat piala dan ser-tifikat, juga berhak atas uangtunai senilai Rp 1,25 juta. Se -men tara juara kedua disabet timdengan penelitian ‘Sediaan Lo -tion Ekstrak Kulit Batang Mang -rove (Avicennia Marina) se -bagai Penangkal Radikal Bebas,juara ketiga ‘Hand Gel LotionEkstrak Kulit Rambutan sebagaiAntioksidan Alami Kulit’, sertajuara keempat’Pemanfaatan Mi -nyak Atsiri Daun Kemangi(Ocimum basilicum L.) sebagaiSabun Transparan Mini’.

Ketua Lembaga Penelitiandan Pengabdian kepada Masya -rakat (LPPM) Akfar TheresianaFransiska Ayuningtyas W MScApt ,didampingi Ketua PKMElla Wahyu Ferbriana me -ngung kapkan kegiatan tersebut

merupakan, salah satu bentukdorongan kepada mahasiswaAkfar Theresiana dalam mela -kukan penelitian. “Kegiatan inidiikuti oleh internal mahasiswaAkfar Theresiana, tujuannya

agar mereka bisa terlatih danteruji dalam melakukan pene -litian ilmiah. Dalam kesempatanini penelitian mereka diuji lang -sung oleh tim reviewer Diktidari Unnes, sehingga nantinya

para mahasiswa bisa belajarlangsung.Kedepan penelitianini bisa lolos penilaian PKMuntuk bisa dibiayai oleh Diktiser ta ikut Pimnas akan da -tang,”pungkasnya.rix-rth

MEMAPARKAN :Tim yang terdiri dari Dewi Widiyarini, Erika Dian Aprilliani, Mega Argadia dan RiskyNur Utami saat presentasi didepan dewan penilai tentang Permen Petani, dalam kegiatan Program Kreativi -tas Mahasiswa yang digelar Akfar Theresiana Semarang, Kamis (11/12). ■ Foto : Arixc Ardana-rth

SEKAYU – Rokok menjadi salah satu penyebabmasalah kesehatan. Namun, masih banyakmasyarakat merokok meski mereka sadar bahwahal tersebut bisa berpengaruh buruk kepada kese-hatan.

Bangun Karakter Lewat Pemilu RayaKARANGTEMPEL - Kampusmen jadi wadah dalam belajar,ter masuk berdemokrasi. Demo -krasi di lingkungan kampus me-ru pakan perwujudan demokrasiyang sesungguhnya. Dari sanalahakan muncul bibit-bibit pe mim -pin, yang akan bertanggungjawab dalam menjalankan ling -kup demokrasi yang lebih luas.

“Pijakan awal budaya de mo -krasinya adalah kampus, sehing -ga demokrasi yang dipelajarinyadalam kampus akan menjadicerminan demokrasinya di masadepan. Terlebih mahasiswa me -rupakan salah satu pengawaldemokrasi di negeri ini,” paparRektor Universitas PGRI Sema -rang (UPGRIS) Dr Muhdi SHMHum di sela pelaksanaan Pemi -lu Raya Mahasiswa (PRM) dikampus UPGRIS, Kamis (11/12).

Dirinya berharap lewat PRMtersebut akan membentuk maha -sis wa yang berkarakter seorangpemimpin seperti memiliki ke -cerdasan, cermat dan tangguh

serta bertanggung jawab sehing -ga mampu bekerja secara pro fes -sional dalam jabatan yangdi amanahkan. “Selain itu juga,harus jujur terhadap diri sendiridan terhadap orang lain, sertamampu menjunjung sportifitas,”tandasnya.

Muhdi juga meminta kepadaseluruh mahasiswa untukmemberikan suara yang merekamiliki, sebab PRM ini juga men -jadi ajang pembelajaran dalamberdemokrasi sekaligus me-nyam paikan aspirasi mereka.

■ Tiga PasanganKetua Komisi Pemilu Raya

Mahasiswa (KPRM) atau sema -cam Komisi Pemilihan Umum(KPU) Ahmad Bahaudin me -nambahkan pemilu raya kali inidiselenggarakan untuk memilihPresiden - Wakil Presiden Ma -hasiswa BEM, Lembaga Keua -ngan Mahasiswa (LKM) danDewan Perwakilan Mahasiswa(DPM).

“Kurang lebih ada 10 ribumahasiswa yang memiliki haksuara dalam PRM kali ini. Suaramereka akan disalurkan melalui10 TPS yang tersebar di masing-masing fakultas. Setiap fakultaskita sediakan 2 TPS. Mengingatbesarnya jumlah pemilih, perhi -tungan suara baru bisa dilakukanbesok (hari ini-red) di BalairungUPGRIS,” paparnya.

Mahasiwa jurusan BK Fakul -tas Ilmu Pendidikan tersebutmen jelaskan untuk pemilihanpresiden-wakil presiden BEMdiikuti sebanyak tiga pasangan,sedangkan DPM diwakili sembi -lan partai. “Kita optimis pemili -han raya ini berlangsung secarajujur dan kredibel. Untuk meng -antisipasi kecurangan, saya te -kankan kepada petugas TPSuntuk mengecek dan menco-coknya mahasiswa yang sudahmemberikan hak suaranyasehingga tidak ada suara ganda,”pungkasnya. ■

rix-rth

MENUNJUKKAN - Rektor UPGRIS Dr Muhdi SH MHum didampingi Ketua KPRM Ahmad Bahaudinmenunjukan kertas suara disela pelaksanaan PRM di kampus UPGRIS, Kamis (11/12). ■ Foto : Arixc Ardana-rth

CARAKA : Ketua Caraka Festival Kreatif 2014 Hani HapsariRamayana didampingi Staf Marketing Communication (Marcom)Suara Merdeka Sinta Pramucitra dan panitia Caraka berfoto bersama,kemarin. ■ Foto : SMNetwork/Fista Novianti

■ Caraka Festival Kreatif 2014

45 Karya Masuk Finalis