Top Banner
TUGAS 2 NOMOR 4 ALGORITMA PEMROGRAMAN I ARIS MUNANDAR PRASETYA TEKNIK INFORMATIKA / B-1 FAK. TEKNIK UNIVERSITAS WIDYATAMA 2015
6

Tugas II AlPro-I

Aug 20, 2015

Download

Education

staffpengajar
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Tugas II AlPro-I

TUGAS 2 NOMOR 4ALGORITMA PEMROGRAMAN I

ARIS MUNANDAR PRASETYA

TEKNIK INFORMATIKA / B-1

FAK. TEKNIK

UNIVERSITAS WIDYATAMA 2015

Page 2: Tugas II AlPro-I

SOAL NO 4

Sejumlah deret bilangan berkelipatan genap diketahui sebanyak sepuluh. Tampilkanlah kesepuluh bilangan tsb apabila bilangan pertama berasal dari input-value oleh end-user.

Page 3: Tugas II AlPro-I

KONTRUKSI ALGORITMA :

• Integer x, a, b, n, y

• input dari end user “masukan nilai bilangan genap berapa saja” input adalah nilai “x”

• jika input x adalah bilangan ganjil / bukan bilangan genap yang kita minta, maka

• tampilkan “maaf nilai input bukan bilangan genap”memisahkan bilangan genap dan ganjil dengan operasi modulus. Yaitu

• a=x%2, jika hasil a selalu bernilai 1 maka akan dideteksi sebagai bilangan ganjil

• selain itu input yang dimasukan adalah bilangan genap, maka dilakukan operasi looping menggunakan kendali proses “for” dimana y=0, y<n, y++. Nilai n = 10 karena diminta pengulangan sebanyak 10 kali.

• Tampilkan x+(b*y)

 

Page 4: Tugas II AlPro-I

ALGORITMA PEMOGRAMAN C++ :

Page 5: Tugas II AlPro-I

HASIL PEMROGRAMAN

• JIKA DIMASUKAN NILAI GANJIL, MISALKAN 3

Page 6: Tugas II AlPro-I

HASIL PEMROGRAMAN

• JIKA DIMASUKAN NILAI GENAP, MISALKAN 4