Top Banner
Harga Eceran Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim) Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416 INDEPENDEN & KREDIBEL SENIN 25 JANUARI 2010 No.255/Tahun 7 32 Halaman ❚❚ Lebih Lengkap Baca Hal 27 selamat pagi Direktur Tribun Kaltim Uki M Kurdi Perempuan Calon Kepala Daerah di Kaltim (4) Neni Percaya Pemilih Rasional Bersambung Hal 9 Tak Terima Sepeser pun Pengakuan Tersangka Dugaan Pembobolan BNI Rp 4,7 Miliar Jumlah Pelaku Bakal Bertambah BALIKPAPAN, TRIBUN - Enam dari tujuh tersangka yang dite- tapkan Polda Kaltim dalam ka- sus pembobolan BNI sebesar Rp 4,7 miliar ternyata karya- wan dan mantan karyawan Hotel Grand Victoria, sama- rinda. Mereka yang melakukan transaksi pembayaran sistem offline dengan kartu debit BNI milik Syamsir Alamsyah, pria yang telah menghabiskan Rp 4,7 miliar selama tujuh bulan menginap di hotel. Dari sekian tersangka, tak ada satupun yang mengenal Syamsir. Mereka hanya tahu Syamsir adalah pengusaha ba- tu bara yang datang ke Sama- rinda untuk menjalankan bis- nisnya. “Tulis yang besar, kami tidak pernah menerima sepe- ser pun uang dari dia (Syam- sir),” ujar Ikhsan, salah satu kar- yawan Hotel Grand Victoria yang menjadi tersangka. Saat ditemui Tribun di ru- Bersambung Hal 8 Fery Borong Dua Gol Persiba Tundukkan Arema 2-1 di Malang ANTARA/ARI BOWO SUCIPTO Pemain Persiba Balikpapan, Mijo Dadic (kiri) berusaha merebut bola dari kaki pemain Arema Indonesia Chamelo Roman (kanan) dalam pertandingan Liga Super Indonesia, (ISL) di stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Minggu (24/1). MALANG, TRIBUN - Fantastis! Persiba Balikpapan berhasil mematahkan rekor tidak terkalahkan Arema Indonesia di kandang. Arema menyerah menghadapi Persiba di hadapan 50 ribu suporter fa- natiknya, Aremania, dengan skor tipis 1-2. Dua gol yang bersarang ke gawang Kurnia Mega itu diborong striker mu- ngil Fery Aryawan pada menit ke-72 dan ke-77. Gol balasan Arema dicetak oleh Dendi Santoso menit ke-86. Hasil ini membuat Persiba berhasil mengumpul- kan nilai 30. Menguntit Arema yang ma- sih kokoh di puncak klasemen sementa- ra kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2009/2010 dengan nilai 33. JAKARTA, TRIBUN - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Gus Dur, bersama sejumlah parpol yang tergabung dalam Tim Multi Partai untuk Pe- ngembalian Asset Negara (TMPPAN) akan menggugat penggunaan aset-aset negara oleh tiga partai, yakni PPP, Gol- PKB Gus Dur Gugat 3 Parpol Kuasai Aset Negara Puluhan Triliun BAGI Neni Moernaeni, politik itu adalah arena pengambilan keputusan untuk kepentingan rakyat. Setiap pemimpin politik dituntut memahami realitas masyarakatnya agar kebijakan diperjuangkan senantias tepat dan bernilai guna. Tuntutan ini sepenuhnya ia sadari selama menjadi legislator selama 10 tahun terakhir. Berikut penuturan istri Walikota Bontang Sofyan Hasdam ini: DOK/BASIR DAUD Neni Moerniaeni saat Pilkada 2008 lalu. UNTUK menjawab tuntutan ini saya harus punya program yang jelas dan terukur. Misalnya, saat dipercaya menjadi Ketua DPRD Bontang periode 2009-2010, saya langsung menetapkan program dan target bahwa 3 bulan pertama harus bisa membentuk DITETAPKANNYA sejumlah karyawan dan mantan karyawan Hotel Grand Victoria sebagai tersangka dalam kasus pembobolan BNI Terlalu Prematur kar dan PDIP, secara tidak sah ke Mahkamah Konstitusi (MK). Partai-partai yang menan- datangani surat gugatannya di Kantor DPP PKB Jakarta, Minggu (24/1) selain PKB Gus Dur adalah Partai Nasional Benteng Kemerdekaan (PNBK), Partai Islam dan Partai Pemersatu Bangsa. Menurut Ketua Lembaga Advokasi Hukum dan HAM Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Ikhsan Abdullah, pokok gugatan TMPPAN itu Bersambung Hal 9 Bersambung Hal 8 Mandiri Membantah PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) membantah ikutan jadi korban pembobolan ATM seperti yang terjadi pada sejumlah bank pada pekan lalu. Perseroan mengaku belum menerima keluhan nasabah yang kehilangan saldonya. “Sampai saat ini, tidak ada laporan kehilangan uang nasabah,” ujar Direktur Teknologi dan Operasi Bank Mandiri Sasmita, Minggu (24/1). Sasmita mengatakan, laporan terkait keluhan nasabah yang diterima Bersambung Hal 8 TRIBUN/WIK Agus Amri Bersambung Hal 9 Persisam Kalah 1-0 PERSISAM Putra Samarinda gagal meraih poin dalam lawatannya ke Jakarta menghadapi tuan rumah Bersambung Hal 9 Menjadi Budak ATM SELAMAT hari Senin. Mohon bersikap hati-hati dalam menjaga dan memelihara kerahasiaan nomor rekening dan PIN kartu ATM kita. Karena sebaik-baiknya sikap kita dalam menyikapi maraknya pembobolan ATM adalah sikap hati-hati dan waspada. Mengapa Tuhan melarang kita mencuri? Karena perbuatan mencuri itu merampas hak dan milik orang lain. Ia — pencuri— menari-nari di atas penderitaan orang lain. Ia telah berbuat sesat. Kenapa Bersambung Hal 9
29

TRIBUNKALTIM - 25 JANUARI 2010

Mar 27, 2016

Download

Documents

tohir tribun

EDISI CETAK TRIBUNKALTIM - 25 JANUARI 2010
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • Harga EceranRp 2.000

    Langganan: Rp 55.000/bulan(Luar Samarinda dan Balikpapan

    ditambah Ongkos Kirim)

    Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416INDEPENDEN & KRE DIBE L

    SENIN25 JANUARI 2010No.255/Tahun 732 Halaman

    Lebih Lengkap Baca Hal 27

    selamat pagi

    Direktur Tribun Kaltim

    Uki M Kurdi

    Perempuan Calon Kepala Daerah di Kaltim (4)Neni Percaya Pemilih Rasional

    Bersambung Hal 9

    Tak Terima Sepeser pun Pengakuan Tersangka DugaanPembobolan BNI Rp 4,7 Miliar Jumlah Pelaku Bakal BertambahBALIKPAPAN, TRIBUN - Enamdari tujuh tersangka yang dite-tapkan Polda Kaltim dalam ka-sus pembobolan BNI sebesarRp 4,7 miliar ternyata karya-wan dan mantan karyawanHotel Grand Victoria, sama-rinda.

    Mereka yang melakukantransaksi pembayaran sistemoffline dengan kartu debit BNImilik Syamsir Alamsyah, priayang telah menghabiskan Rp4,7 miliar selama tujuh bulanmenginap di hotel.

    Dari sekian tersangka, takada satupun yang mengenalSyamsir. Mereka hanya tahuSyamsir adalah pengusaha ba-tu bara yang datang ke Sama-rinda untuk menjalankan bis-nisnya. Tulis yang besar, kamitidak pernah menerima sepe-ser pun uang dari dia (Syam-sir), ujar Ikhsan, salah satu kar-yawan Hotel Grand Victoriayang menjadi tersangka.

    Saat ditemui Tribun di ru-

    Bersambung Hal 8

    Fery Borong Dua Gol Persiba Tundukkan Arema 2-1 di Malang

    ANTARA/ARI BOWO SUCIPTOPemain Persiba Balikpapan, Mijo Dadic (kiri) berusaha merebut bola dari kaki pemain Arema Indonesia Chamelo Roman (kanan) dalampertandingan Liga Super Indonesia, (ISL) di stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Minggu (24/1).

    MALANG, TRIBUN - Fantastis! PersibaBalikpapan berhasil mematahkan rekortidak terkalahkan Arema Indonesia dikandang. Arema menyerah menghadapiPersiba di hadapan 50 ribu suporter fa-natiknya, Aremania, dengan skor tipis 1-2.

    Dua gol yang bersarang ke gawangKurnia Mega itu diborong striker mu-ngil Fery Aryawan pada menit ke-72 dan

    ke-77. Gol balasan Arema dicetak olehDendi Santoso menit ke-86. Hasil inimembuat Persiba berhasil mengumpul-kan nilai 30. Menguntit Arema yang ma-sih kokoh di puncak klasemen sementa-ra kompetisi Indonesia Super League(ISL) 2009/2010 dengan nilai 33.

    JAKARTA, TRIBUN - PartaiKebangkitan Bangsa (PKB)Gus Dur, bersama sejumlahparpol yang tergabung dalamTim Multi Partai untuk Pe-ngembalian Asset Negara(TMPPAN) akan menggugatpenggunaan aset-aset negaraoleh tiga partai, yakni PPP, Gol-

    PKB Gus Dur Gugat 3 Parpol Kuasai Aset Negara Puluhan Triliun

    BAGI Neni Moernaeni, politik itu adalah arenapengambilan keputusan untuk kepentingan rakyat.

    Setiap pemimpin politik dituntut memahamirealitas masyarakatnya agar kebijakan

    diperjuangkan senantias tepat dan bernilai guna.Tuntutan ini sepenuhnya ia sadari selama menjadi

    legislator selama 10 tahun terakhir. Berikutpenuturan istri Walikota Bontang Sofyan Hasdam

    ini:DOK/BASIR DAUD

    Neni Moerniaeni saat Pilkada 2008 lalu.

    UNTUK menjawab tuntutan inisaya harus punya program yangjelas dan terukur. Misalnya, saatdipercaya menjadi Ketua DPRDBontang periode 2009-2010, sayalangsung menetapkan programdan target bahwa 3 bulanpertama harus bisa membentuk

    DITETAPKANNYAsejumlah karyawan danmantan karyawan HotelGrand Victoria sebagaitersangka dalam kasuspembobolan BNI

    TerlaluPrematur

    kar dan PDIP, secara tidak sahke Mahkamah Konstitusi(MK).

    Partai-partai yang menan-datangani surat gugatannya diKantor DPP PKB Jakarta,Minggu (24/1) selain PKB GusDur adalah Partai NasionalBenteng Kemerdekaan

    (PNBK), Partai Islam dan PartaiPemersatu Bangsa.

    Menurut Ketua LembagaAdvokasi Hukum dan HAMPartai Kebangkitan Bangsa(PKB) Ikhsan Abdullah,pokok gugatan TMPPAN itu

    Bersambung Hal 9

    Bersambung Hal 8

    Mandiri MembantahPT Bank Mandiri Tbk (BMRI)membantah ikutan jadikorban pembobolan ATMseperti yang terjadi padasejumlah bank pada pekanlalu. Perseroan mengakubelum menerima keluhannasabah yang kehilangansaldonya.

    Sampai saat ini, tidak ada

    laporan kehilangan uangnasabah, ujar DirekturTeknologi dan Operasi BankMandiri Sasmita, Minggu(24/1).

    Sasmita mengatakan,laporan terkait keluhannasabah yang diterima

    Bersambung Hal 8

    TRIBUN/WIKAgus Amri

    Bersambung Hal 9

    PersisamKalah 1-0PERSISAM Putra Samarinda gagalmeraih poin dalam lawatannya keJakarta menghadapi tuan rumah

    Bersambung Hal 9

    MenjadiBudak ATM

    SELAMAT hari Senin. Mohonbersikap hati-hati dalammenjaga dan memeliharakerahasiaan nomor rekeningdan PIN kartu ATM kita.Karena sebaik-baiknya sikapkita dalam menyikapimaraknya pembobolan ATMadalah sikap hati-hati danwaspada.

    Mengapa Tuhan melarangkita mencuri? Karena perbuatan mencuri itumerampas hak dan milik orang lain. Ia pencuri menari-nari di atas penderitaanorang lain. Ia telah berbuat sesat. Kenapa

    Bersambung Hal 9

  • 22222 SENIN25 JANUARI 2010 tribun bisnis

    BALIKPAPAN, TRIBUN - Pe-ngelolaan migas yang banyakdikuasai asing dan kontribu-sinya kurang dinikmati rakyatIndonesia menimbulkan ke-prihatinan para pekerja migasyang tergabung dalam Kon-federasi Serikat Pekerja MigasIndonesia (KSPMI). Untuk itu,bertepatan dengan HUT ke-10Serikat Pekerja Total Indonesie(SPTI) digelarlah diskusi ten-tang Quo Vadis Industri MigasIndonesia yang diikuti seluruhwakil pekerja migas se-Indone-sia, Sabtu (23/1).

    Hasil dari diskusi tersebutyakni meminta agar kedaula-tan migas Indonesia harusmenjadi milik negara, dalam halini Pertamina, dan pekerja mi-gas pun berkomitmen menjadibagian proses peningkatanefisiensi dan pemberantasankorupsi di lingkungan migas.

    Apalagi selama ini, KSPMImelihat cost recovery atau biaya

    Serikat Pekerja MintaAmandemen UU Migas

    Bawa Resolusi Balikpapan ke Presiden dan DPR

    ISI RESOLUSI BALIKPAPAN Minta pengelolaan migas Indonesia jadi milik negara, dalam hal iniPertamina. Pekerja migas berkomitmen menjadi bagian proses peningkatanefisiensi dan pemberantasan korupsi di lingkungan migas. (mei)

    yang ditanggung pemerintahjauh lebih besar dibandingpendapatan yang diterima darisektor migas. Kalau kita bisamenghemat cost recovery inipasti dampaknya juga terhadapkesejahteraan rakyat Indonesia. Hasil dari diskusi ini dinamaiResolusi Balikpapan yang nan-tinya akan kami bawa ke Ja-karta untuk diserahkan kepadasemua stakeholder, mulai dariPresiden, menteri-menteri ter-kait sampai DPR RI , kata FaisalYusra, Presiden KSPMI.

    Menurutnya ini juga se-bagai salah satu bentuk usulanKSPMI terkait amandemen UUMigas No 22 tahun 2001 tentangmigas. Adanya UU Migasditambahkan Faisal sudah

    merusak tatanan pengelolaanmigas di Indonesia . Kita ber-harap dengan adanya aman-demen maka akan mengem-balikan suatu filosofi dasaryang menyatukan hulu danhilir, tambahnya.

    KSPMI juga akan mela-kukan rembug nasional ten-tang aspek materil dan formalpengelolaan migas dengan me-ngundang semua stakeholder,serta melakukan rapat dengarpendapat umum dengan Ko-misi VII DPR RI untuk mela-porkan daftar invetaris masal-ah migas. Ini memang peru-bahan radikal, tapi harus dilihatfilosofinya dulu yakni untukkepentingan rakyat Indonesia, tegas Faisal. (mei)

    ANTARA/ANDIKA WAHYUSeorang pengunjung melihat-lihat display sebuah stan saat pameranAsosiasi Perminyakan Indonesia (IPA) ke-33 di Balai Sidang Jakarta,Rabu (6/5). Ajang konvensi serta pameran Indonesian Petroleum Asso-ciation (IPA) ke-33 tersebut menitikberatkan pada pembahasan krisisglobal serta dampaknya pada industri migas serta langkah para opera-tor migas dan Pemerintah dalam menghadapi krisis finansial global itu.

  • 3SENIN25 JANUARI 2010tribun marketLowongan Seribu Awak Kabin

    JAKARTA, TRIBUN - Semakinketatnya persaingan dan ting-ginya pertumbuhan jumlah pe-langgan BlackBerry, membuatoperator telekomunikasi terusberfikir keras memberikan laya-nan kepada langganannya. Tel-komsel memberikan layananBlackBerry Telkomsel hemathingga 40 persen.

    Pelanggan BlackBerry Tel-komsel dapat menikmati paketBlackBerry lifestyle, businessdan unlimited dengan diskon 40persen yang berlaku hingga 31Maret 2010. Klaim Telkomsel,saat ini pelanggan BlackBerry-nya telah mencapai kebih dari300.000 pelanggan.

    Vice President Lifecycle Man-agement Telkomsel Rachel Goh

    Paket Hemat 40 Persen BlackBerrymengatakan pelanggan Black-Berry sepanjang 2009 sekitar19.0000 orang atau meningkat 600persen dari tahun 2008. Saat inipelanggan BlackBerry Telkomselmencapai 260.000 pelanggan.

    Pencapaian ini tidak terle-pas dari inovasi Telkomsel da-lam memperkenalkan metodeaktivasi layanan BlackBerryyang semakin mudah melaluimenu browser *303#. Serta ke-berhasilan Telkomsel dalam me-ngakomodasi kebutuhan pe-langgan akan solusi layananmobile lifestyle seperti email,chatting, dan social network-ing, katanya dalam siaran pers,di Jakarta pekan lalu.

    Pelanggan Telkomsel dapatmenikmati paket BlackBerry Li-

    festyle yang paket hemat harianseharga Rp 2.000, tersedia pulapaket mingguan Rp 15.000. Un-tuk paket hemat bulanan pe-langgan dikenakan Rp 45.000untuk bulan pertama dan selan-jutnya Rp 60.000 per bulan.

    Sedangkan paket BlackBerryBusiness menyediakan unlimitedpush mail dan chatting denganpaket hemat harian Rp 3.000,paket mingguan Rp 20.000, danpaket bulanan Rp 65.000 untukbulan pertama, selanjutnya Rp80.000 per bulan.

    Telkomsel juga menghadir-kan paket BlackBerry Unlimiteduntuk layanan full services beru-pa unlimited push mail, chatting,browsing, social networkingdengan harga paket hemat ha-

    rian Rp 6.000, paket mingguanRp 45.000, serta paket bulananRp 180.000.

    Untuk memberikan kemu-dahan bagi pelanggan dalammenikmati beragam paket he-mat tersebut, Telkomsel menye-diakan layanan aktivasi Black-Berry via menu browser *303.Demi menjamin kenyamananpelanggan dalam menikmatilayanan BlackBerry, Telkomselakan menyiapkan jaringan la-yanan BlackBerry berkapasitas200 Mbps, dengan dukungan ja-ringan terluas berkualitas de-ngan lebih dari 30.500 Base Trans-ceiver Station (BTS) termasuk se-kitar 5.000 Node B (BTS 3G) yangmenjangkau hingga pelosok In-donesia. (persdanetwork/ewa)

    DALAM rangkameningkatkan pasarnya,Garuda Indonesiameluncurkan layananImmigration on Board.Program tersebutdilaksanakan di pesawat

    23 Pesawat Baru Garuda Datang Tahun IniJAKARTA, TIBUN - Seiring de-ngan kedatangan 23 unit pesa-wat di tahun 2010, maskapai Ga-ruda Indonesia berencana mere-krut hingga 1.000 awak kabin.Pesawat yang akan tiba tahun inidi antaranya adalah jenis Boeing737-800NG.

    Ini merupakan strategi un-tuk mengantisipasi kebutuhanpegawai ke depan sejalan pro-gram pengembangan perusaha-an yang dilaksanakan, khusus-nya program pengembanganarmada dan pengembangan ru-te, kata Sekretaris PerusahaanGaruda Indonesia, Pujobroto,Minggu (24/1) di Jakarta.

    Ditekankan Pujobroto, pene-rimaan awak kabin tersebut selaindilaksanakan oleh Garuda Indo-nesia secara mandiri juga dilak-

    sanakan lewat kerjasama denganberbagai pemerintah daerah.

    Kesempatan pertama dibe-rikan kepada masyarakat Ban-ten, Sabtu (23/1). Garuda Indo-nesia melaksanakan walk-in in-terview calon awak kabin di Ho-tel Le Dian, Serang, Banten. Re-krutmen awak kabin terlaksanaberkat dukungan PemerintahProvinsi Banten kepada GarudaIndonesia.

    Dalam walk-in interview, paracalon awak kabin akan melaluibeberapa tahapan seperti peme-riksaan administrasi, tes penam-pilan, psikotes, bahasa Inggris,wawancara, tes kesehatan hing-ga evaluasi akhir.

    Setelah melewati beberapates dan berhasil lulus, para calonawak kabin harus menjalani

    pendidikan selama lima bulanberupa ground training selama ti-ga bulan dan flight trainingselama dua bulan.

    Pelaksanaan tes akan dilak-sanakan dalam dua hari. Selamamenjalani tes, para calon awakkabin tidak dikenakan biaya, se-mentara pelaksanaan proses re-krutmen dilakukan secara trans-paran dan fair.

    Direktur SDM dan UmumGaruda Indonesia Achirina me-ngatakan, program ini merupa-kan komitmen Garuda untukmenggali potensi daerah terma-suk sumber daya manusia. Se-bagai catatan, Bandara Interna-tional Soekarno-Hatta dan kan-tor pusat PT Garuda Indonesia(persero), berlokasi di Tange-rang, Banten. (kompas.com)

    Layanan Imigrasi Saat Terbang

    Garuda Indonesia GA-881jurusan khusus Tokyo-Denpasar-Jakarta.

    Immigration on Boardmerupakan layananpengurusan dokumenkeimigrasian berupa

    pemberian visa on arrival dipesawat Garuda Indonesiayang dilaksanakan olehpetugas imigrasi yangdipersiapkan secara khususdalam setiap penerbanganGaruda Indonesia pada ruteTokyo (Jepang) menujuDenpasar dan Jakarta.

    Dengan layanan Immi-gration on Board ini, parapenumpang tidak perlu antredi konter imigrasi bandarasehingga dapat menghematwaktu lebih banyak danpenumpang akan menjadilebih nyaman, jelas DirekturUtama Garuda IndonesiaEmirsyah Satar, Kamis lalu.

    Untuk mendapatkanlayanan tersebut, penumpangasing (warga Jepang) dimintamembeli voucer pembayaranvisa on arrival terlebih dahulu dikonter check-in GarudaIndonesia di Bandara Narita,Tokyo. (kompas.com)

    TRIBUN JABAR/DENI DENASWARA

    SITUS BOLA TELKOM - Dirut Telkom Rinaldi Firmasyah (tengah) menonton pertandingan bola didampingi oleh Direktur Konsumer INyoman GWiryanata (kiri) dan Direktur IT & Suply Indra Utoyo padapeluncuran Situs Kanal Bola di Bandung, Jabar, kemarin. PTTelekomunikasi Indonesiameluncurkan website tersebut khusus bagipenggemar bola yang ingin mengakses informasi mutakhirseputar kompetisi sepak bola di dunia.

    BAGI Anda dan pasanganyang tertarik mengikutiprogram Second Honeymoondi Thailand dan Singapuragelaran Tribun Kaltim, 3-9Maret mendatang, panitiamemberi penawaranmenarik berupa kemudahanmembayar dengan cicilanselama enam bulan denganbunga nol persen.

    Ketua panitia, Rivano,mengungkapkan, carapembayaran ringan ini bisadilakukan hanya melaluikartu kredit BNI. Bagipasangan yang belummemiliki kartu kredit BNI,kata Rivano, dapatmembuatnya denganmengisi formulir yangdisediakan panitia diBalikpapan dan Samarindamulai hari ini, Senin (25/1).

    Proses pengajuan kartukredit BNI ini dijamin lebihmudah, hanya memerlukanwaktu seminggu. Tentunya,kemungkinan untukdisetujui pun sangat besar,katanya.

    BNI, tutur Rivano, akanmenaikkan limit kartukreditnya jika yang dimilikinasabah tak cukupmembayar biaya SecondHoneymoon ala Tribun ini. Takcukup itu, BNI jugamemberikan programbunga nol persen selama 3bulan bagi pasangan yangbelanja menggunakan kartukredit BNI selama tur.

    Rivano mengatakan,

    Tour Second Honeymoon di ThailandPanitia Siapkan Formulir Kartu Kredit

    hingga Minggu (24/1),peserta yang mendaftarmencapai 14 pasangan.Selain 14 yang sudahkonfirmasi, masih adabeberapa pasangan lagi yangsudah menghubungi untukmendaftar. Jadi sebaiknyasegera mendaftar, karenajumlah peserta dibatasihanya 25 pasangan,tuturnya.

    Kesempatan ini,lanjutnya tidak bolehdilewatkan, karena programini baru pertama kali digelardi Kaltim. Selain menjanjikanacara romantis bagi semuapasangan selama tur, panitia

    juga akan memilih pasanganterbaik untuk mendapat 1buah liontin berlian.

    Masing-masing pasanganjuga akan mendapat 7potong kaos, 1 potongkemeja, serta 1 travel bag.Selama 7 hari enam malam diPattaya, Bangkok danSingapura, semua pasanganakan menginap di hotelbintang 4 serta menikmatilayanan penerbangan kelas 1dari Singapore Airlines danSilk Air. Segera daftarkanAnda dan pasangan untukmenikmati acara romantisyang tidak bisa terlupakanini, tuturnya. (joe)

    Reservasi dan Informasi Tribun Kaltim, Jl Indrakila No.1, Kp Timur, Balikpapan (0542-735015) Biro Samarinda, Jl. Ulin No. 106, Samarinda (0541-202416)

    Contact Person Rivano 08125419373 Lukman 0811540108 (joe)

    Telkomsel-FlexiBundling TiphonePRODUSEN ponsel lokal Telesindo InspirePhone (Tiphone) bersama Telkomsel danFlexi merilis produk bundling terbaruTiphone T68. Menurut VP Business Develop-ment Telesindo Shop, Endy Indra SE,produk ini ditargetkan mampu terjual120.000 unit per bulan atau sekitar dua jutaper tahun. Ponsel Qwerty ini telahdilengkapi dengan segala kelebihan antaralain, layanan jejaring sosial. Untuk aksesinternet, T68 mengandalkan browserkeluaran opera mini. Tiphone T 68 yangbandrol dengan harga Rp 888.000dilengkapi dengan dua slot kartu operator.Slot pertama dapat di isi dengan kartuCDMA maupun GSM, sementra slot keduahanya dapat di isi kartu GSM. Dengandemikian dapat difungsikan GSM-GSM atauGSM-CDMA. (persdanetwork/pras)

    lintas bisnisHarga LexusBaru Rp 2,12 MLEXUS Indonesia mengumumkanpeluncuran New Lexus LS 460L, versiterbaru sedan premium. New Lexus LS 460Lini dipersiapkan untuk mengikuti jejaksukses model generasi sebelumnya. Indone-sian Lexus Principal Johnny Darmawanmengatakan, pasar kendaraan premiumterus bergerak dan selalu menghendakisesuatu yang lebih baru dan lebih sempurna.Bahkan dalam situasi pasar 2009 yangpernah diprediksikan negatif, volume pasarpremium tetap stabil atau meningkat dibeberapa segmen. New Lexus LS 460Ltersedia di Lexus Gallery, Jl Proklamasi No35, Menteng, Jakarta, dengan harga Rp 2,12miliar on the road DKI Jakarta. (persdanetwork/pras)

    ANTARA/MARBOEN

    Direktur Jenderal Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM, MuhammadIndra (kiri) dan Direktur Utama PT Garuda Indonesia, Emirsyah Satar(dua kiri), menunjukkan "visa on board", di Bandara Ngurah Rai, Bali.

  • tribun finance & investment4 SENINSENINSENINSENINSENIN25 JANUARI 2010

    JAKARTA- Masyarakat ternya-ta lebih senang jika Bank Centu-ry Tbk bangkrut, ketimbang jikapemerintah menyelamatkanbank ini dengan cara bailout yangduitnya diambil dari premi pen-jaminan milik nasabah di Lem-baga Penjamin Simpanan (LPS).Demikian salah satu butir pen-ting hasil survei Indobaromateruntuk mengetahui opini publiktentang kasus Bank Century.

    Hasil survei lembaga riset inimenyatakan, ketika respondendisodori dengan pendapat bah-wa kebangkrutan Bank Centuryharus dihindari agar masyarakattetap percaya kepada bank dantetap menyimpan uangnya dibank, dan karena itu, Bank Cen-tury harus harus diselamatkandari kebangkrutan, sebanyak26,2 persen menyatakan setuju.

    Sementara, sebanyak 36,3 per-sen responden menyatakansependapat bahwa kebangkrut-an Bank Century tidak akanmembuat kepercayaan masya-rakat terhadap bank menjadi hi-lang. Masyarakat akan tetappercaya dan menyimpan uang-nya di bank. Karena itu, BankCentury seharusnya dibiarkan

    Hasil Survei Indobarometer

    Masyarakat SetujuCentury Bangkrut

    saja bangkrut, tak per-lu diselamatkan den-gan bailout.

    Sebanyak 37,6 pers-en responden lainnyamenyatakan tidak men-jawab, karena tidaktahu. Bulan November2008, pemerintah ber-sama Bank Indonesia(BI) memutuskanmenyelamatkan BankCentury dari kebangk-rutan dengan memberi-kan dana talangan Rp6,7 triliun lebih daridana LPS.

    Direktur Indobarome-ter M Qodari dalam pa-paran hasil risetnya diJakarta, Minggu (24/1)menyebutkan, mengacupada hasil riset tersebut, pihakn-ya berkesimpulan bahwa ma-syarakat sependapat bahwa ke-bangkrutan Bank Century tidakakan menurunkan kadar keper-cayaan masyarakat terhadapbank. Pendapat masyarakat leb-ih setuju jika Bank Century tidakusah diselamatkan atau dibiarkanbangkrut, tegas Qodari.

    Qodari juga menegaskan, ha-

    sil survei ini menyimpulkan bah-wa mayoritas responden menya-takan setuju bahwa Bank Cen-tury tidak berdampak sistemik.Pendapat ini bertolak belakangdengan pernyataan Wakil Presi-den Boediono yang juga mantangubernur Bank Indonesia saatbail out Century dilakukan danjuga pernyataan Menteri Keuang-an Sri Mulyani Indrawati saat

    dalam rapat Komite StabilitasSistem Keuangan (KSSK) me-mutuskan melakukan penyela-matan terhadap Bank Century.

    Manajemen BobrokSementara, ketika responden di-

    sodori dnegan pendapat pertamabahwa kebangkrutan Bank Centu-ry harus dihindari supaya tidakmengganggu perekonomian secaraumum mengingat saat itu terjadikrisis ekonomi dunia yang bisamenyebabkan masalah dalamekonomi nasional, hanya 21,9 per-sen responden menyatakan setuju.

    Berikutnya, ketika disodoripendapat kedua bahwa kebang-krutan Bank Century adalah aki-bat kesalahan pengurus banksendiri dalam mengelola BankCentury dan oleh karena itu,Bank Century seharusnya dibiar-kan saja bangkrut, ada 42,3 per-sen menyatakan setuju. Sebany-ak 35,8 persen responden lain-nya menyatakan tidak men-jawab karena tidak tahu.

    Masyarakat yang setuju BankCentury bangkrut karena krisisdunia 21 persen. Sedangkan yangsetuju itu akibat kesalahan pen-gelola sebesar 42 persen, beberQodari.(Persda Network/fin)

    KOMPAS IMAGES/TOTOK WIJAYANTO

    SURVEI CENTURY- Direktur Eksekutif Indobarometer M Qodari memaparkan hasil survei yang dilakukanlembaganya tentang kasus Bank Century di mata publik di Hotel Atlet Century, Jakarta, Minggu (24/1).Hasil survei menunjukkan, kasus Century sangat menyita perhatian publik. Terbukti, tingkat pengetahuanpublik atas perkembangan kasus ini mencapai 77 persen, lebih tinggi dari pengetahuan publik tentang100 hari program SBY- Boediono yang hanya sebesar 49 persen.

    JAKARJAKARJAKARJAKARJAKARTTTTTA - A - A - A - A - Bank Indonesia (BI)akan menerbitkan empatkebijakan baru dan utamatahun ini. Dua di antaranyaadalah kebijakan berbasisinsentif dan disinsentif berupapeningkatan peran perbankansyariah dan Bank PerkreditanRakyat (BPR).

    Penjabat SementaraGubernur BI Darmin Nasutionmengatakan, empat kebijakanutama itu mengacu padapengalaman industriperbankan dalam menghadapikrisis keuangan globalbeberapa waktu lalu. Peranperbankan syariah dalamperekonomian nasional akan

    BPR Didorong jadi Bank Komunitasditingkatkan danBPR ditingkatkanperannya dalambidang pembiayaankeuangan mikrodan penguatanketahanannya,kata Darmin padapertemuantahunan BankerDinners diJakarta, Jumat(22/1) malam.

    Darmin menjelaskan,kebijakan baru untukperbankan syariah adalahdalam bentuk insentif untukmendorong penambahan modalmereka. Selain itu, BI juga akan

    mempermudah izinpengembangan unitusaha syariah (UUS)berikut anakusahanya. Darminjuga menjanjikan BIakan memfasilitasiterpenuhinyakebutuhan sumberdaya manusia (SDM)yang kompeten dibidang perbankansyariah.

    Sementara itu, kebijakanbaru untuk BPR akandiberikan berupa pemberianuntuk mendorong peningkatanmodal mereka. BI juga akanmemfasilitasi terpenuhinya

    kebutuhan SDM BPR yangkompeten ser tamempertegas posisi BPRsebagai community bank ataubank komunitas.

    Deputi Gubernur BI MuliamanD Hadad menambahkan,kebijakan tersebut akan diaturdalam revisi ArsitekturPerbankan Indonesia (API).Dalam API hasil revisi, banksyariah, BPR dan bank umumakan digabung sehinggaterdapat pergeseran orientasiobyektif. BPR nantinyamemiliki wilayah jangkauanmaksimal di tingkat provinsi,ujar Muliaman.(Persda(Persda(Persda(Persda(PersdaNetwork/aco)Network/aco)Network/aco)Network/aco)Network/aco)

    SIAPSIAPSIAPSIAPSIAPA YA YA YA YA YANG HARANG HARANG HARANG HARANG HARUS BERUS BERUS BERUS BERUS BERTTTTTANGGUNGANGGUNGANGGUNGANGGUNGANGGUNGJAWAB SOAL CENTURY?JAWAB SOAL CENTURY?JAWAB SOAL CENTURY?JAWAB SOAL CENTURY?JAWAB SOAL CENTURY?

    Duet Boedino-Sri Mulyani 43,3 persen

    Presiden SBY 10,4 persen

    Tidak tahu 46,3 persen

    APAKAH SUDAH BENAR LANGKAH SRIAPAKAH SUDAH BENAR LANGKAH SRIAPAKAH SUDAH BENAR LANGKAH SRIAPAKAH SUDAH BENAR LANGKAH SRIAPAKAH SUDAH BENAR LANGKAH SRIMULMULMULMULMULYYYYYANI MENYELAMAANI MENYELAMAANI MENYELAMAANI MENYELAMAANI MENYELAMATKAN CENTURTKAN CENTURTKAN CENTURTKAN CENTURTKAN CENTURY?Y?Y?Y?Y?

    Ya 32,8 persen

    Tidak 43,0 persen

    Tidak tahu 24,3 persen

    APAKAH BENAR LANGKAH BOEDIONOAPAKAH BENAR LANGKAH BOEDIONOAPAKAH BENAR LANGKAH BOEDIONOAPAKAH BENAR LANGKAH BOEDIONOAPAKAH BENAR LANGKAH BOEDIONOMEREKMEREKMEREKMEREKMEREKOMENDOMENDOMENDOMENDOMENDASIKAN PENYELAMAASIKAN PENYELAMAASIKAN PENYELAMAASIKAN PENYELAMAASIKAN PENYELAMATTTTTANANANANAN

    CENTURY?CENTURY?CENTURY?CENTURY?CENTURY?

    Ya 30,3 persen

    Tidak 46,1 persen

    Tidak tahu 23,7 persen

    (fin/sumber: indobarometer)(fin/sumber: indobarometer)(fin/sumber: indobarometer)(fin/sumber: indobarometer)(fin/sumber: indobarometer)

    PERUSAHAAN sekuritasatau broker dari Eropa mau-pun Amerika Serikat semakingencar menggarap pasarmodal di Asia, termasuk In-donesia. Agresivitas bank in-vestasi global menggarap bis-nis jasa perdagangan efek ataubrokerage di pasar Asia ini set-elah melihat banyaknya hedgefund global yang memilih kepasar saham di Asia.

    Sementara, kalangan hedgefund memilih fokus ke pasarmodal Asia karena kinerja pasarmodal di Asia jauh lebih bagusdibanding dikawasan Eropadan AS. Di samping itu, pasarAsia juga masih memiliki po-tensi pertumbuhan yang lebihbagus. Lihat kinerja pasarmodal China dan Indonesiapada tahun 2009 lalu, mamputumbuh lebih dari 80 persen.

    Pilihan hedge fund keluar daripasar modal Eropa dan AS,kemudian memilih fokuspada pasar modal di Asia,bukan hanya terjadi kali ini.Sebelumnya, tahun 2005-2006juga sudah terjadi. Komuni-

    tas hedge fund saat itu memi-lih keluar dari pasar modalEropa dan AS, kemudian be-ralih ke pasar modal Asia.

    Salah satu bukti yang me-nunjukkan adanya sejumlahhedge fund terkenal dan inves-tor kakap memilih beralih kepasar modal Asia adalahkeputusan miliader GeorgeSoros, yang akan membangunkantornya di Hongkong. Den-gan bendera Soros Fund Man-agement, Georgr Soros akanhadir dengan kantor baru diHongkong.

    Kabar keputusan GeorgeSoroh tersebut juga telahmemicu bank investasi terbe-

    sar asal Swiss, Credit Suisse,berniat meningkatkan pene-trasinya dengan tim untukmenggarap bisnis brokerage diAsia dari 15 persen menjadi20 persen tahun ini.

    Bukti lainnya adalah tinggi-nya minat broker asing yangmengincar kursi anggota bursadi Bursa Efek Indonesia (BEI).Menurut keterangan DirekturUtama BEI Ito Warsito, sudahada lima broker asing yangmenanyakan dan menyatakanminatnya untuk ikut lelanganggota bursa. Mereka berba-sis di Eropa, Australia, Ameri-ka Serikat, Korea, dan Jepang.Mereka sudah mengajukanlangsung, ujar Ito.

    Selain dipicu oleh langkahsejumlah hedge fund terkenaldan investor besar, perebutanpangsa pasar broker asing da-lam bisnis brokerage di Asia inijuga dipicu oleh bukti bahwahedge fund di Asia mencatatkinerja terbaik. Menurut dataEurekahedge, mereka meraihkeuntungan sekitar 38 persenpada tahun lalu.(ugi)

    Investor Pancing BrokerAsing Berebut Untung

    Komunitashedge fund saat itumemilih keluar daripasar modal Eropadan AS, kemudianberalih ke pasarmodal Asia.

    Muliaman D Hadad

  • 55555SENIN25 JANUARI 2010

    JAKARTA, TRIBUN - Penye-rangan kembali terjadi di areatambang milik PT Freeport. Kaliini yang menjadi korbannya be-berapa warga sipil termasuk se-orang warga AS dan 4 anggotaBrimob.

    Menurut informasi dari Pol-da Papua, Minggu (24/1/2010),penyerangan dilakukan oleh se-

    Empat Brimob danWarga AS Terluka Penembakan di Area Tambang PT Freeport

    kelompok orang tidak dikenalsekitar pukul 06.00 WIT, di mile61. Saat itu 2 bus dan 4 kendaraanmil ik PT Freeport tengahmenuju Kuala Kencana, Timika.

    Korban luka Bripda BudiSantoso, luka pada lengan kiridan akan diterbangkan ke Kra-matjati, Jakarta, dan Bripda AsepSupriadi luka di betis kiri dan

    akan diterbangkan ke Jakarta,kata Kabid Humas Polda PapuaKombes Pol Agus Riyanto me-lalui telepon, Minggu (24/1).

    Sedang korban lainnya yak-ni Briptu Sukarti terkena temba-kan di kaki, dan Briptu Hasbul-lah terkena serpihan di tangan ka-nan. Juga warga sipil James Ra-intung terkena serpihan di peli-

    pis kiri, dan Cindy Alifandi meng-alami luka di paha sebelah kiri.

    Dan James Lochart wargaAS yang terkena serpihan di ba-gian mata kiri dan akan diter-bangkan ke Jakarta, kata Agus.Polisi kini masih melakukan pe-nyelidikan atas kasus penemba-kan ini. Belum diketahui siapapelaku penyerangan. (dtc)

    ICW Sesalkan SP3 Korupsi KBRI Thailanddisebutkan tahun 2008 KBRI Bangkok Thai-land mendapatkan alokasi anggaran DaftarIsian Proyek Anggaran (DIPA) dari Depar-temen Luar Negeri Rp 41 miliar. Dana terse-but untuk belanja pegawai, belanja barang,dan pemeliharaan. Hingga 30 November2008 anggaran yang terealisasi Rp 32 miliar,sehingga ada Rp 9 miliar yang belumterserap. Terdiri Rp 2 miliar dari belanjapegawai dan Rp 7 miliar dari belanja rutin.

    Berdasarkan catatan arus kas, hingga De-sember 2008 juga masih terdapat sisa ang-garan yang belum digunakan Rp 7 miliar.Dana sisa itu seharusnya dikembalikan kekas negara, seperti diatur dalam Dirjen Ang-garan Nomor Per 47/PB/2008. Hasil pene-lusuran ICW dan berdasar laporan BPKPyang melakukan audit, anggaran yang dise-torkan kembali ke kas negara sebesar 520juta dolar AS atau setara Rp 5,2 miliar.

    Jadi masih ada Rp 1,8 miliar yang tidakdisetor. Dugaan korupsi yang dilakukanadalah merekayasa honor atau tunjanganuntuk dana taktis duta besar. (persda net-work/nda)

    JAKARTA, TRIBUN - Rencana KejaksaanA g u n g ( K e j a g u n g ) m e n g h e n t i k a npenyidikan perkara (SP3) kasus korupsi diKBRI Thailand dipertanyakan kalanganpenggiat antikorupsi. Penghentian tersebutdiduga karena ada intervensi politik.

    Wakil Koordinator Indonesia Corrup-tion Watch, Emerson Yuntho mengatakanada beberapa menjadi catatan terkait ren-cana SP3 tersebut. Penghentian tersebut ti-dak memperhatikan Undang-undang No-mor 20 Tahun 2001 tentang PemberantasanTindak Pidana Korupsi.

    Alasan Kejagung menghentikan perka-ra karena telah ada pengembalian uang ne-gara yang semula diduga sebagai kerugiannegara akibat korupsi, tidak dapat dibenar-kan. Sesuai dengan undang-undanganpemberantasan tindak pidana korupsi, pe-ngembalian kerugian negara tidak meng-hilangkan unsur pidananya.

    Pengembalian kerugian keuangan ne-gara atau perekonomian negara tidak meng-hapuskan pidananya, katanya, dalam sia-ran pers, Minggu (24/1).

    Jika Kejagung mengeluarkan SP3 kasustersebut, akan menjadi preseden buruk danKejagung dapat dinilai mendukung praktikkorupsi. Karena pelaku korupsi lainnyayang telah mengembalikan kerugian negaraakan meminta perlakuan serupa.

    Sedari awal kami mencurigai perkaraini akan dihentikan karena adanya inter-vensi politik. Gejala mulai aneh ketika pihakKejaksaan mulai mengarahkan perkara kepersoalan administrasi dan mengesam-pingkan laporan BPKP yang menemukanadanya kerugian Negara sebesar Rp 2,49miliar, paparnya.

    KPK Ambil AlihEmerson pun menyatakan pihaknya

    akan mengadukan penghentian kasus ter-sebut ke KPK dan meminta KPK melakukansupervisi dan mengambil alih perkara ko-rupsi KBRI Bangkok Thailand.

    Pada 8 Agustus 2010 lalu, ICW telah me-laporkan dugaan korupsi dana taktis diKBRI Bangkok Thailand ke KPK. Laporandisampaikan ke bagian pengaduan masya-rakat (Dumas) KPK. Dalam laporannya,

    JAKARTA, TRIBUN - MenteriPemuda dan Olahraga Kepresi-denan Andi Malarangeng me-nyambut baik peluncuran albumKu Yakin Sampaidi Sana hasilkarya Presiden RI Susilo Bam-bang Yudhoyono, Minggu (24/1).

    Untuk lagu Ku Yakin Sam-pai di Sana, saya sebagai jubirPresiden waktu itu dimintaipendapat dan kalau kurang soalsyairnya kami perbaiki dan ka-mi disuruh untuk menyanyikandengan aransemen Pak SBY. Ja-di ini merupakan sarana komu-nikasi yang disampaikan Presi-den terhadap bangsa ini, ujarAndi di tengah peluncuran KuYakin Sampaidi Sana di teaterkecil Taman Ismail Marzuki,Jakarta, Minggu (24/1).

    Ini urusan selera. Tapi kare-na ini bertema anak muda sayayakin diterima masyarakat,kata Andi. Ia berharap, laguyang diciptakan SBY ini, akanlaku keras di pasaran. Untuk al-

    bum ini memang khusus buatremaja dan anak-anak muda.

    Penyanyinya pun sengajadipilih penyanyi yang masihngetop. Ada Vidi Aldiano, man-tan pemenang Indonesian IdolaJoy Tobing, Koeswoyo Junior,Rio febrian, Dewi Yull dan lain-lain. Ini lagunya anak mudadan enak untuk dinikmati danberbeda dengan album sebe-lumnya yang lebih ditekankankepada orang dewasa, kata-nya sambil tersenyum.

    Menurut Andi, pembuatanlagu disusun saat berada di IstanaTampak Siring, Istana Negaradan saat di Luar Negeri.

    Sering juga, kata dia, saatlagu itu dibuat baru setengah,staf diminta menyanyikan laguitu untuk diperbaiki.

    Berkesenian memang jadikehidupan beliau, sejak SMAdan AKABRI sudah biasa mainband. Ini hasil karya beliau danuntuk dipersembahkan kepada

    bangsa, katanya. Bahkan untukmemperkenalkan lagu ini agarmemasyarakat dan mengena dihati pecinta musik tanah air. ba-kal diadakan lomba menyanyiuntuk lagu-lagu SBY.

    Ya biar lebih semarak lagikalau ada lomba menyanyikanlagu milik Pak SBY tentunya inibakal ramai, tegasnya. Bah-kan saya pernah diminta untuknyanyi, terus direkam. Terus di-nilai apakah sudah pas atau be-lum. Kalau ada yang kurang pasbisa diperbaiki lagi, kata Andi.

    Andi mengaku beruntungbisa menemani SBY di saat-saatinspirasinyamuncul. MenurutAndi SBY memang sangat kon-sen pada dunia kesenian, teruta-ma seni musik.

    Beberapa lagu yang masukdalam album ketiga SBY ini an-tara lain Ku Yakin Sampai di Sa-na, Rinduku Padamu, MajulahNegeriku, Budi Temanku dan se-bagainya. (persda network/yon)

    SBY Luncurkan Album Ketiga

    PIALA DUNIA - Pesawat pembawa Trofi Piala Dunia mendarat di Bandara Halim Perdana Kusuma,Minggu (24/1). Trofi Piala Dunia itu akan berada di Indonesia selama tiga hari, 24-26 Januari 2010, danakan dipamerkan untuk umum pada tanggal 26 Januari 2010 di Jakarta Convention Center.

    PERSDA/ISMANTO

  • :: IKLAN HARI INI

    smd/23 JAN

    SMD

    Dijual Toyota Avanza Type S 1.5CCWrna Hitam Met Th 2007 Fas. LengkapHrga Nego Hub. 085250212233

    smd/23 JAN

    SMD

    Dijual Xenia XI Sporty Th 2008 WrnMerah Marun Brg Mulus,Ada Assuransi2 Thn (Bisa Tukar Tambah) Hub.05417025825/ 08125463095

    smd/23 JAN

    SMD

    Dijual Cpt Chevrollet Aveo LT Th 2005/2006 Wrna Biru Met Sgt Terawat,Fas.Lengkap Harga 97 Jt Nego Hub.08125515185 smd/25 JAN

    SMD

    Dijual Toyota Avanza Type G Th 2005Warna Silver,Velg R17,Fas. LengkapHarga Nego Hub. 081254350285

    smd/25 JAN

    SMD

    Dijual Suzuki Super Jimny SJ410 Th85 Warna Merah Mesin 4X4 (DoubleGardan) Kond. Bagus,Jok Kulit,MsnHalus,Cat Mulus,Siap Pakai,ACDingin,Hrg 30 Jt Nego Hub.08125806773smd/25 JAN

    SMD

    Dijual GrandMax PickUp th20081.500cc.Biru met.Hrg Nego.Hub.08524650 1850

    smd/24 JAN

    BTG

    DIJUAL CEPAT KIJANG BOXTH 84 MULUS,SIAP

    PAKAI,STNK KIR HIDUP,2BAN BARU HARGA 15 JT

    HUB. 081347752507

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Kijang LX Th 2003 Plat BerauWrna Merah Fas. AC,Tape,Terawat Hrg90Jt Nego Hub. 08125514077

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Kijang Grand Th 94/95 WrnMerah,Mulus,BodyKaleng,Tape,PW,PS,VR,ACDouble,Mesin Ok,Hub. 085246761259

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Daihatsu Feroza th94.HijauSilver.Bangku belakang hadapdepan.Fas.AC CD PS VR Banradial.Terawat.Hrg.45jt nego.Hub.0852 5055 5537

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Suzuki Katana GX th95.SilverStone.Fas.AC Tip VR PS BodiMulus.Hrg 47jt Nego.Hub. 0852 5055 5537

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Toyota Avanza E.Hitam th2006bln 6.Fas.lngkp.Hrg.118jt Nego.Hub.0852 5055 5537

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Feroza th95. Dua warna.Asliorisinil.Fas.lngkp.AC Tip CDVR.Hrg.52jt Nego.Hub.0813 5055 4499

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Escudo th94.Hijaumet.Fas.lngkp:AC Tip CD Full SoundVR.Hrg.78jt nego.Hub.0852 4610 0294

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Avanza G th2004.Merah.AC CDVR.Hrg Nego.Hub.0811 55 5122

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Toyota Vios-G th2004akhir.Manual.Silver met.Orisinil.Km9.000.Kondisi 99% spt baru.Istimewa.Hrg.155jt nego.Hub.0811 55 8765

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Suzuki Carry Futura Realvan 1.3Th 96 Wrna Biru Malam,BodyKaleng,AC,Tape,Hrga negoHub. 0812 5475 1118

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Mits L300 Pick Upth2006.Coklat Mulus.Hub.0812 548 43733smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Taft Rocky Independen 4x4th96.Hitam Silver.Fas.AC Tip VRPS.Cat orisinil.Hrg.72jt Nego.Hub.0813 4624 8070 smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Hiline Pick Upth91.Putih.Kondisi siap pakai.Hrg.50jtnego.Hub.0813 4642 2391

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Panther New Hi Gradeth99.Merah Maron.Fas.lngkp.Catorisinil.Mulus.Hrg.85jt nego.Hub. 0813 4642 2391

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Sedan Corolla Toyota Lift BackAE 92. 1.6cc, Full modifikasi, soundsystem, ring 18, tangan pertama, Th91,buka harga 50 Jt nego, plat smd,hub.081332131445

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Suzuki Swift A/T Th08 Akhir,Warna Hitam Metalik, KondisiIstimewa, Fas. Lengkap, harganegoberminat hub. 08125346227 /081346221119

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Mitsubishi L300 Pick upTh2006, Kondisi Mulus, Siap Pakai,harga nego, hub. 08125587250 /085247531117 Jl. Pattimura 10K, Smdseberang

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Mitsubishi Colt T120.SSTh2005 Warna Putih, Kondisi MesinBagus, Body Mulus, Siap Pakai,harga nego, hub. 081350542323 /

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Cash/kredit max 4th DP 30% bisatukar tambah, honda All New CRVTahun 2007,matic 2000cc, Fas.VL Ring20,TV 3buah,DVD,MP3, Korden, FullVariasi, Velg Asli juga dikasih,Hrg Rp335jt/nego Pokok tidak kecewa Hub.081347683000

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Kijang Krista Diesel Tahun 2001Warna Silver, Mulus,Istimewa, KMrendah Full Variasi, Harga Nego Hub.0541 262088 / 081346659322

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Cash/kredit max 4th DP 30% bisatukar tambah, blak Panther Tahun 2003,VCD,MP3,Mulus & Terawat, Full VariasiHarga Rp135 jt/nego Hub.081347683000

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Colt T120ss Tahun 2003 warnaputih Kondisi Mulus & terawat Harga Rp46Jt/nego Hub. 08125845254

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Cash/kredit max 4th DP 30% bisatukar tambah, Peugeot Tahun 2004,Merah Hati Fas. TV,SoundSystem,Lengkap, harga Rp 95Jt/negoHub. 081347683000 smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Corolla DX Tahun 1982, Mulus &Terawat, Ex kepala Bank, Warna BiruMalam, Harga Rp 27jt/nego Hub.081347683000

    smd/1 feb

    SMD

    Khusus Penggemar Mbl Classic,JualMini Cooper Th 79 1000CCManual,AC,Velg 13 Blimbing,DiskBrake Dpn,Surat-surat Hidup Hrga 110Jt Nego Sms/Tlp. 08125502185/05417765767smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Escudo 20i Th 2004 WarnaMerah Fas. PS,PW,TV,Full Sound,BrgSgt Istimewa Harga Nego Hub.085250753351/ 081346615960

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Cepat Escudo JLX Th 95 WrnaBiru Tua Fas. Lengkap,Brg Mulus,HargaNego Hub. 081346573682/085250753351

    smd/27 JAN

    SMD

    Dijual Murah Escudo Nomade Th 2000Wrna Hitam Satu Warna,Fas.Lengkap,Ada TV,Sgt Istimewa HargaNego Hub. 081346615960/085250753351smd/27 JAN

    SMD

    Dijual KIA Picanto th07.Hijau met.Catorisinil.Kondisi mulus.Fas.lngkp.Jokkulit.MP3, AC,PW,PS.Hrg.95jt.Hub.0812 557 9223

    IKLAN BARIS

    Bal ikpapanMOBIL DIJUAL

    Dcr Pick Up Grand Max Th 08 OverKredit.Berminat Jual Hub:087812464343

    0158301

    DAIHATSUDjl P.Up Grand Max Th 08 70Jt Nego&P.UpEspas 05 48Jt Nego HP:081253266618

    00142658B

    RENTAL MOBILSpeed Rent:Innova,Avanza,Xenia DllHub:0542-7023309/ 085752418116

    00141035BTridea Rent:Innova/Terios/Xenia Mulai250Rb/Hr HP:0542-7113364/081253585443

    00141379BMura Rent Sewa Harian Harga Mulai200Rb/Hri,G.Max,Avanza,Xenia UnitBanyak Psn Antr Hub:0542-7000055/085242652708

    00142944BCakrawala Indah Rent Xenia,Avanza,Innova, Terios,Fortuner,Pick Up Unit Baru& Murah Bs/TanpaSupir.Hub:081347833344

    00142967BRental Bulanan/Tahunan Strada Mega CabinTh 2008 Hub:08125882642/7096786

    00143061BDikontrakkan Pick Up Panther Hub : Hp.081346229090

    015832Speed Rent: Innova,Avanza,Xenia. Dll Hub:0542-7023309 / 085752418116

    0158393

    MOTOR DIJUALYAMAHA

    Djl Yamaha Jupiter MX Th 06 Warna BiruSilver Harga Nego Hub:750877/7167759

    00142966BDjl Motor Yamaha Vega R th07 wrn HitamSilver. Pajak baru. Hub: 081347501186

    0159636

    RUPA-RUPA MOTORDijual Cepat Motor Roda Tiga Merk TrisedaTh 09 Akhir Hub:0542-9108000 Bpk Haris

    00143066B

    ELEKTRONIKAC/KULKAS

    Jihan Tekhnik Serv AC 30Rb Kulkas M.CuciDll Hub:0542-5666043/085246405202

    00142341BDelta Service AC Kulkas M.Cuci DllHub:0542-7111360/081520318884 Krj DiTmpt

    00142945B

    KOMPUTERJual Beli/Tukar Tambah Laptop SecondHub:085753527000

    00142496BObral Monitor Hrg 250RbHub:gobugservice/0542-5601000

    00142969BJual Beli Gadai Komputer, Laptop,Handphone Obral Komp Mulai 1jtan Hb7166562

    0158314

    RUPA-RUPAELEKTRONIK

    Djl PS2+Sertir+TV 14" Akari Stereo Rp 2JtSpk Aktif Akari Remote 9900W Rp650Rb,DVD Vitron Rp 300Rb,VCDSamsung Rp 300Rb,Equalizer Sansui Rp300Rb.Hub:0542-419076/08125837256

    00143062B

    JASA

    SERVICERizal Service Kulkas, M.cuci,Frezer,AC,Dll Krj DtmptHub:081347777148

    00141185B

    Service Pggl Kulkas M Cuci K Gas Dis-penser W.Heater Hub:08125310858

    00141666B

    CV Guna Anugrah Specialis AC+ListrikHub:0542-7170673/087812401508

    00141689B

    Service 24Jam AC Kulkas M.Cuci LedengK.Gas Listrik Dll Hub:5626275 Gransi

    00141730B

    Kharisma MandiriService AC & Alat RmhTangga Lainnya Hub:0542-732424 Grnsi

    00142610B

    Trm Psg Parabola baru ServiceProg.Ulang Bs Lkl/Luar H:081952554799/8026853

    00142670B

    M.Alif Service AC,Kulkas MsnCuci,Kompr Gas,Kps Angin DllHub:085247224994

    00142912B

    Mitra Pendingin Service AC30Rb KulkasFrezer Dll H:0542-8022108/081253311935

    00142914B

    Service Panggil Elektronik TV DVD DllBrgrnsi Ongkos 50Rb Hub:0542-7146435

    00143059B

    Service AC 30Rb Kulkas Mesin Cuci Dis-penser Dll Hub:0542-7104133 Krj Di Tmpt

    00143060B

    LOWONGANDcr PRT Gj Rp 800-Rp 1Jt BS Gj Rp 1Jt-Rp.1,2Jt H:0542-7020071/416873 Bpp

    00141784BDcr Tkg AC Mbl,AC Rmh,Helper STMAutomotive BerpengalamanHub:081253011133

    00141987BNganggur?Dptkn 2 s/d 5Jt Per Bln DariBisnis Pend Bhs Inggris Metode Tefl EfektifDisukai Anak2 Telp Skrg Juga Ke 0542-8026646/081346472344

    00142374BDibutuhkan Admin&Teknisi Untuk TokoKomputer Hub:7100422/6103653

    00142659BDicari Mekanik Mobil Dan MotorH u b : 0 5 4 2 - 9 2 1 6 2 2 4 / 9 1 2 7 1 8 7 /081347217076

    00142668BDibutuhkan Segera Staff Adm,Finance,Accounting Wanita Min 25Th PengalamanKerja Min 2Th Dibidangnya.PO BOX 486

    00142672BDicar i Manager u/ Travel & TokoHub:08115402117

    00142674BDbthkn Sales ban Min D3/Sdrjt Krm Ke JlJend Sudirman 263 Bpn/Jl Abu Hasan 45/12-13 SMD Yanes Hub:081803280244

    00142676BDcri Admin Keuangan D3 Teliti Jujur BsKrj Tim Ms.Office Krim Ke Jl JendSudirman 263 Bpn Hub:081803280244

    00142677BDicari Supir Umur Kurang Dari 35Th SIMB1 Krm Ke Jl Jend Sudirman 263Bpn.Hub:081803280244

    00142678BDicari!! Waiter & Waitres Unur 16 s/d 24ThJujur,Disiplin,Niat Kerja.Di RM PasundanLokasi Samarinda & BalikpapanHub:081808031155/08111666555

    00142885B

    Membuka Low Krj Kpd Para Pelamar UtkPosisi Staf Accounting Di Bpp Dgn KriteriaSbb:Umr 23-30Th,Laki2 Pend S1 AkuntansiIPK Min 2,75 Bersedia Ditmptkn Di BppLmrn Ditrima Plg Lmbt Tgl 08 Feb 2010DiKrm Ke Bagian HRD Jl Jend SudirmanKomp Bpp Permai BlokE2/207 Balikpapan76114

    00142916BDicari Karyawan Showroom MobilPengalaman Tidak Diutamakan Hub:0542-7214021

    00142950BDbthkn Sgr Wnt Single Pnmpln Mnrk SMU/Sdrjt,Brsedia Dididik Sbg BeaticionTherapis Bw Lmrn Lgs Ke Sekar Skin Cen-ter Ruko Sentra Eropa II Blok AB9/11Tlp:8047709

    00143023BDibutuhkan Segera Karyawan/TiPenampilan Menarik GP Sampai Dgn2Jt+Jenjang Karir Cepat Minat Dtg Lgs In-terview BTC Lt 2 One Life Jl Jend SudirmanBpp

    00143025BDibutuhkan Segera:Administrasi & Helperu/ Perusahaan Distribusi.CV&Lamaran KeJl.Pattimura No.87 Batu Ampar BalikpapanTelp:0542-7178833

    00143026BDcr Tkg Aluminium Berpglmn Max.40ThHub:081807771008 DP.Moradon P.Sari

    00143027BKami Perusahaan Akuntan Publik DanPenilai Aset Mbthkn Krywn Llsn TehnikSipil,Tehnik Mesin Dan Akuntani Max.25ThKrm Lamaran Ke Komp Wika M5 No.9Telp:7106542/7213144

    00143028BDbthkn Sgr Waiter/Waitress&DriverMax.23Th Lmrn Kirim Ke Jl Marsma RIswahyudi No.60 Sepinggan Bpp

    00143030BBreadlife Bth Cpt Kasir Wanita Single BsMesin Register,Supervisor PriaPglmn.Lamaran Lgs Ke BC Lantai Dasar

    00143032BDcr 1 Org Manager Operasional Dan 1 OrgKeuangan Min D3 Teliti,Jujur Bs KerjaTim,Ms.Office,Bhs Inggris UtamakanPengalaman.Lmrn PO BOX 142Bontang.Fax:0548-26487

    00143036BDibutuhkan Kasir Wanita SMU Maks 30ThLamaran Ke Balikpapan Baru Blok AA5No.18/19 Srikandi

    00143056BDicari Admin,Sales Counter Wanita MinSMU/D3 Krm Lmrn Ke Jl MT Haryono 19ABpn Tlp:7206556/7020982

    00143067BAnda Lelah Gagal Wawancara Kerja? IkutiPelatihanWinning InterviewDapatkanPekerjaan Yg Anda Idamkan BelajariStrategi Asah Pedang SebelumPerang?Hub:081346472344

    00143069BPerusahaan Suplier Safety MembutuhkanMarketing Administrasi Wanita Max.30tahun D3/S1 Pengalaman Min 2 Tahun KirimLamaran Ke Berkat Safety Ruko Bandar F/12A Balikpapan

    00143071BDibutuhkan Pramusaji Usia Maks 25ThnBerpenampilan Menarik Komunikatif danRamah Antar Langsung Lamaran Ke RMKepiting Tambora No.531A Depan Lapas JlJend Sudirman Stalkuda 0542-7020633

    00143072BDi Butuhkan Segera Sales Marketing AlatPenjernih Air Syarat Pria/Wanita Usia Max30 Thn,Pend.Min SLTA/Sederajat,MemilikiKendaraan Sendiri Di Utamakan Yang TelahBerpengalaman,Lamaran Di BawaLangsung Ke.CV.ZAMZAM Jl.A.Yani Rt.55No.01 Bppn Tlp:081350047073

    0158318

    Dcr Guru Bhs Inggris,Mtk,IPA,Akuntansi,Bhs Perancis,Mandarin,Jepang5623810

    0158316LOWONGAN KERJA: Dicari: FinancialConsultant. syarat: min D1, pengalamandi marketing, penampilan rapi, mau kejartarget. Diutamakan yg pernah gabung diperush asuransi. Bergabunglah dgn kami,perusahaan asuransi terbesar di dunia, dgnkomisi hingga puluhan juta/bln. Hub: 0542922466/ 081346664000

    0158317Di Butuhkan Segera Sales Marketing AlatPenjernih Air Syarat Pria/Wanita,usia Max30 Thn,Pend.Min SLTA/Sederajat,MemilikiKendaraan Sendiri Di Utamakan YangTelah Berpengalaman Lamaran Di BawaLangsung Ke.CV.ZAMZAM Jl.A.Yani Rt.55No.01 Bppn Tlp:081350047074

    0144308JOB VACANCY TECHNICIAN syarat :1.smk,D1,D3 electronika,2.pengalamanmin.1 thn,3mempunyai kendaraan sendirilamaran di bawa lgsg kePT.mukti abadi jln.may sutoyo,gng suryano 44 rt 8 paling lambt 1 minggu

    00142002BDicari Pembantu Dgn Gaji 800-1Jt BabySitter Rp 1,3Jt H:0542-5683200/7014718

    0158335

    TRAININGDibuka Training Operator Alat Berat Biaya3jt Berminat Hb 5623810

    0158315

    KURSUSKursus Gitar Klasik&Drum Bisa Ke RumahHub:081933819000/081254000161

    00142309BKursus Prckpn Inggris Cpt 1 Bln 50Rb/JamGuru S2 Krsus Komptr 20Rb H:7074351

    00142613B

    SALON KECANTIKANKhusus Wanita:Pijat Tradisional, Lulur,Whitening,Treatment.Ana:085247450531

    00141824B

    BIRO JASAEnggang Jasa MutasiJ a k a r t a , B a n d u n g , S u r a b a y a , D l lHub:7010947/081254962299

    00142536B

    SEDOT WCSedot/Kuras WC Sama Lumpur SalMampet Hub:7023423/5676060/081804498060

    00141966B

    PRIVATPrivat & Terjemahan Bhs Inggris Utk SD s/d Umum Hub:085246304874 Bpp

    00142907B

    PROPERTIDESAIN ARSITEKTUR

    Gambar/Bangun Renovasi Besar/KecilRmh Ruko Kantor Langsung Dgn ArsitekTer ima HIT RAB/Animasi/3DHub:081350176600

    00142002B

    RUMAH KONTRAKDi Kont Pav Jl.Jend Sudirman No.4AC,PLN,Kulkas Hrg 15 JtHub:081254951148

    0158319Di Kont Pav Jl.Jend.Sudirman No.04,AC,PLN,Kulkas Hrg 15 Jt/ThnHub:081254951148

    0158320

    RUMAH DIJUALJual Beli Sewa Property! Klikwww.propertykita.com

    00143064B

    TANAH DIJUALJl Tnh Jl MT Haryono Dlm Luas 262M2Sertifikat Harga 350Jt Hub:5627717

    00142348BDi Jual Kavling Siap Bangun,Rumah SiapHuni Dan Tanah Skala Luas,LokasiStrategis,Harga TerjangkauHub:081347500664/0542-7187437

    0158318

    TOKO DIJUALDijual Kios Di Permata Biru Kebun SayurTempat Hook Hub:08115402117

    00142673BDisewakan Counter Semibasement BTCTmpt Strategis Hub:08115402117

    00142675B

    ASURANSIKecelakaan & bencana bisa datang kapansaja dan dimana pun Anda sdg berada.Asuransikan diri Anda skrg juga. Hanya dgnRp 250rb /tahun, anda dan keluarga (suami,istri, anak2) bisa diproteksi senilai Rp 25JUTA, 24 jam sehari, 7 hari seminggu,selama SETAHUN PENUH. Hub: 05429224666/081346664000

    0146945

    RUPA - RUPAKEHILANGAN

    Telah Hilang STNK&Pajak Mopen SedanToyota KT 1449 BR A/N Magdalena TubunHub:08164589179

    00143029BKehilangan Ijazah SMUN 4 No.00606097An Burhanuddin

    00143065BTlh Hlg 2 BPKB Spd Motor:KT 4806KG(Kharisma) An.Soenarko & KT 6775AJ(Vespa)An Hudi Priyono

    00143068B

    PEMBERITAHUANCV Pilar Berkat Mandiri Berubah MenjadiPT Pilar Berkat Mandiri Berdasarkan AktaPendirian No.92 Tgl 23-12-2009 Di Buat DiYuni Astuti,SH Notaris Di Bpp

    00142971B

    DANA CEPATButuh Dana Cepat Jaminkan BPKB MobilAnda Mulai Th 92 Proses CepatHub:081347201666/0542-7224105

    00142970B

    HANDPHONEDijual HP Google/android HTC Magicwarna putih, fullset mulus harga 3,85jtHubungi 081934501125

    0158397

    RUPA RUPAJual Batu Gunung, Pasir,Bata,Koral.Hub:081347640004/0542-862294/7088206

    00141718BDijual Kebun Sawit Luas 50 Ha SandeleyTanpa Perantara Hub:087812352461

    00143024B

    Samar indaMOBIL DIJUAL

    Fortuner Rent, Mnyediakan Kend. Trbaru,Xenia, Terios, Grand Max, hrg Lbh Murahdr biasanya, Dptkan Paket Keluarga DgnHrg Spesial Hub. 081350085827

    12 feb

    Djl Kia Visto Sporty 03 Brg Istimewa, CD,Sound ,Fas. Lengkap Hub. 081254557968

    25 janDjl Taft Kotak (Kebo) 82 Hijau Fas.AC,4X4,Plg Bagus Didunia,40 Jt081347793789

    26 janRENTAL MOBIL

    Rent Avanza, Xenia, Inova, Terios, Rushharian/kntrk 0541-7773164-081347408545

    31 JANMufli Rent Sewa/Carter, Xenia, Avanza,Inova,Hari/Blanan+Supir 085246443611

    27janAmalia Rent Car Harian/Blnan+DriverAvanza,Inova,Kjg Kapsul ,Sedan,L200,Alt is Hub. 081346220627/081254786010

    25 janJAVA RENTAL, AVANZA, TRITON,INOVA , HARI/ BLNAN Hub.081346486669

    26 janALIANTA RENTAL : Rental Mobil mewahToyota Camry V6 3,5Q, cocok utkpernikahan Hub. 08125510124 ,081347784824 / 0541-7795006

    26 janDirental / sewa Mobil Strada sama sopirHub. 08125845254

    26 janmufli rent sewa/carter xenia,avanza,innova,harian/blnan 081246443611

    25 janrent.avanza xenia,inova,terios,rush h rian/kontrak0541-7713164/081347408545

    25 janARSITEKTUR

    Terima Desain Rmh/ Sekolah,Dll JasaGambar Proyek (3D, Animasi ,Maket,Hit,Struktur)Hub. 081347259305 /05417916905

    3 feb

    LOWONGANDicari Karyawan yang bs bw mbl,kary/tiyg bs bw mtr.Lmrn d antr k Jl.Gatot Subroto2 No.75,Telp.0541-203637

    25 janDbthkn Sales L, min Smu, pnya Mtr sndiri,Gaji pokok & Instf mnrk, krm lmrn ke CVFantasi jl. AW Syahranie Telp.7134788

    25 janBth Sgr Wnt Bag. Adm,Pria Bag. Stok/Gudang,Wnt Bag. Marketing,Syrt: mngertiKomptr,Min. SMA,Lmrn Lgkp Antr Lgs keNagato Jaya Jl. KH. Abul Hasan 45Samarinda

    19 febDicari Pembantu Rumah Tangga sambilKuliah.Wanita.Hub.0812 531 48726

    25 janLG Electronics SMD membthkanSEGERA:ADMIN:1Org,Wnt,Blmmnikah,SMA/D3,Good,Excel ski l l ,Pnmplnmenrk.Teknisi :2Orng, Pr ia,STM,Mnguasai TV & Pndingin.Lmrn d krm kLG Electronis Jl.Ir.Sutami Blok V No.1Krng Asam SMD.Up:Service HeadSMD.Max.1 mgg dr skrg

    25 janDcr Supir Serabutan Lmrn Jl. P. SuryanataNo. 34 RT. 32 Samarinda

    26JAN

    KOMPUTERJual Beli/ Tukar Tmbh Laptop&Hp SecondSony Vaio C2D 5,8Jt,Toshiba P4 2Jt,ECSAMD 2Jt,Dll 085350030405/ 7741278

    25 jan

    Komputer Ex. Warnet 1,3 Jt-1,6 Jt,GensetFirman 1200 1,2 Jt Hub. 085250600910

    25 jan

    RUMAHDikontrkkn Tk. Studio Foto Jl. H. JuandaDpn Pusda Strategis,Bbs Bnjr 08125484329

    26 janKontrak/Sewa Rmh Jl. Kadrie Oening 99 Ex.Mess Persisam, 13KT+ AC, 4KM, RT,Tlp,Garasi,2 R. Kantor,PLN,PDAM08125484329

    26 jan

    KOSTTerima kost harian/bulanan Fas: AC, TV,Springbed, lemari, disp, kulkas Hub. 0541-7737138-081347408545

    31 jan

    HOTELHOTEL COTTAGE MANAU: MEETINGROOM,SEMINAR,RAPAT,DLL JL. CIPTOMANGUNKUSUMO NO. 69 SKTPOLITEKNIK SMD SBRG TLP.0541260000/ 260128 FAS. AC/KIPASANGIN,TV,SHOWER,DLL HARGAPROMOSI RP. 99.000,-++

    30 JAN

    ARSITEKTURCV. BCB TERIMA RANCANG/BANGUN/REHAB RMH,CPT+MRH 081350562409/05417203281

    17 FEB

    CV. SMS, Terima Jasa Pembangunan Re-hab Rmh,Ruko,Pagar,Dll (Desain Gratis)Hub. 05417038833/ 081346575963 Smd

    19 feb

    terima desain rmh,sekolah,dll, jasa g ambarproyek,animasi,market, struktur , hub.081347259305 /0541-7916905

    25 jan

    BESI BETONJual Besi Beton Mcm2 Ukuran&KawatBendrat Harga Partai Segera Hub. 081 8311585

    25 jan

    PLAYSTATIONPENYEWAAN PS2,PS3,XBOX-360,WIIHUB. 0541769090/ VIA SMS 0853 50019999

    31 JAN

    PS2 Baru 900rb,PSP 2nd 1,6 Jt,NDS 2nd1,2 Jt, Xbox 360 2nd 2,7 Jt Hub.085250600910

    25 janPENYEWAAN PS2,PS3,XBOX-360,WIIHUB. 0541769090/ VIA SMS 0853 50019999

    22 FEB

    RUPA-RUPAKEHILANGAN

    Telah hilang STNK Mtr Suzuki EN125 KT-3661-BZ, An. Disperindagkop Kaltim

    26 janTelah hilang STNK Mtr Suzuki TS125 KT-3354-BD, An. Basariah

    26 janTelah hilang STNK Mtr Honda NF100 KT-4012-CR, An. Rahayu T

    26 jan

    Telah hilang STNK Mtr Honda C100 KT-4396-BL, An. Mariana

    26 janTelah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MXKT-3369-WE, An. Mustafa

    26 janTelah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MXKT-5390-WA, An. Vera S

    26 janTelah hilang STNK Mtr Suzuki FD110 KT-3139-MC, An. Theodorus

    26 janTelah hilang STNK Mbl Isuzu TBR KT-2340-BB, An. PT HM Sampoerna

    26 janTelah hilang STNK Mtr Yamaha Mio Al Kt-5030-WJ, An. Marsyah

    26 janTelah hilang STNK Mtr Honda KT-4033-NE, An. H Armirah

    25 janTelah hilang STNK Mtr Yamaha KT-652-WE, An. M Sofyan

    25 janTelah hilang STNK Mtr Yamaha Kt-5335-NS, An. M Subli

    25 janTelah hilang STNK Mtr Honda KT-2943-ML, An. Sudadi

    25 janTelah hilang STNK Mtr Honda KT-4388-BH, An. Dair S

    25 janTelah hilang STNK mtr Honda NF100th2000 KT.4164MA an.Drg.Tuti Adelina T

    25 janTlah Hlng STNK Motor Honda KT2104BTAn Hj. Arbainah- Smd

    25 janTlah Hlng STNK Motor YamahaKT5671NM An Kasdi-Smd

    25 janTlah Hlng STNK Motor Suzuki KT3492MAn Mey Linda-Smd

    25 janTlah Terbakar BPKB Motor SuzukiKT3492M An Mey Linda-Smd

    25 janTelah hilang STNK Motor KT-2483-BN, An.Syahtiar

    26 JAN

    Telah hilang STNK Mtr Yamaha KT-5395-M, An. Pemkot

    26 JAN

    Telah hilang STNK Mobil KT-8726-BH, An.Sarlan

    26 JAN

    Telah hilang STNK Mtr Honda NC11B KT-2669-L, An. Siti Aisyah

    26 JAN

    Telah hilang STNK Mtr Honda NF125 KT-4941-WC, An. Patrisius

    26 JAN

    Tlah Hlng STNK Motor Honda KT4246COAn Iny Sukartika-Smd

    26JAN

    Tlah Hlng STNK Motor YamahaKT5753WU An Syaiful-Smd

    26JAN

    Tlah Hlng STNK Motor YamahaKT2117NE An Helmy Anwary-Smd

    26JAN

    smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Taft GT Th 93 Akhir Warna HitamFas. AC,MP3,VR,PS,Terawat,JarangPakai Harga 46 Jt Nego Hub.081253861885smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Kijang Innova Type G Th 2005Warna Coklat Muda Met Harga NegoHub. 05417022706/ 085250212233

    smd/28 JAN

    SMD

    Take Over Chev. Aveo LT Th 2009Warna Hitam Ganti DP 35 Jt NegoAngs. 4.273.000/Bln Sisa 40 Bln Hub.05417176051smd/28 JAN

    SMD

    Dijual/ Take Over Xenia LI Deluxe1.0CC Th 2005 Warna Biru Fas.AC,PW,Tape Kenwood,VR,Ganti DP 40Jt Nego Sisa Angs. 19X2.900.00/Bln(Bisa Tukar Tambah) Hub.081346314198 smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Kijang Innova Type G Th 2007Wrna Hitam, An Sendiri,Harga NegoHub. 081933843388 (No Sms/TP)

    smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Carens II th04.Hitam.Velg Ring17,ada TV DVD.Hrg 117jtNego.Hub.0812 5360 3788

    smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Kijang Innova E th2004akhir.Abu abu muda.Fas.lngkp/standar.Hrg.145jt nego.Kondisi sangatmulus. Hub.0812 5488 486 NO SMSJl.AW Syahranie Gg.158 smd/28 JAN

    SMD

    Khusus Berjiwa Muda Dijual HondaGenio th93.Bodi Racing FullModifikasi.Fas.lngkp.AC PW PS CLEM TV & Audio Sound sistem VelgChrom Ring 18 Hub.0852 2574 9999

    smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Mitsubishi PS.120 HD Th2004warna Kuning, kondisi bagus, Harganego, Bisa Cash & Kredit, TT, hub.08125587250 / 081350542323Jl.Pattimura No.10 smd sbrang

    smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Suzuki Katana Th1992 Warnahitam, Kondisi Mulus, Fas. Tape, AC,harga nego, hub. 081350542323 /0541-7767771 smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Sedan Corolla Twincam Th1990,Warna Merah Hati, Kondisi Mulus, Fas,TV, AC, harga nego, hub. 0541-7767771 /081350542323smd/28 JAN

    SMD

    Dijual Sedan Timor Th2000 DOHCInjection, Warna Hitam, Full Sound,MP3, VCD, CD, Velg racing, JarangPakai, harga 55 Jt nego, hub.081347269008

    77777SENINSENINSENINSENINSENIN25 JANUARI 2010

  • 8 SENIN25 JANUARI 2010 tribun bufferKaltim

    PEMIMPIN UMUM(Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA: Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATORLIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSI: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Fransina Luhukay, Iwan Apriansyah, Adhinata Kusuma, Dwi HaryantoSN, Sumarsono, Mathias M Ola, Perdata O Ginting, Trinilo Umardini, M Abduh Kuddu, Catur Sulistyorini, Amalia Husnul A, Rita, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Meinar F Sinurat, Ahmad Bayasut, Fachmi Rachman, Feri Mei Effendi, HandryJonathan. BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi (kepala), Achmad Bintoro, Khaidir, Maipah, Rahmat Taufik,Safruddin, Nevrianto HP, Reza Rasyid Umar,Reonaldus. KUTAI KARTANEGARA: Basir Daud KUTAI TIMUR: Kholish Chered. BONTANG: Udin Dohang PASIR: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA: Samir TARAKAN: Junisah. KUTAI BARAT: Alex Pardede. BIRO JAKARTA, Jl

    Palmerah Selatan 3, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766 (7618), Fax (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil) Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, , Rachmad Hidayat, Toni Bramantoro, YuliSulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo, Hasanuddin Aco, Murdjani. DIREKTUR UTAMA: Asih Winanti. DIREKTUR: H Herman Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJER IKLAN: H Zainal Abidin. MANAJERSIRKULASI: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA: Doddy Setiawan (HP 08164859626), Jl Palmerah Selatan 3 Jakarta, Telp: (021) 5483863, 5494999, 5483008, 5480888 (ext: 7635-7638) Fax: (021) 53696583 Tarif Iklan: Umum Display (B/W) Rp 17.000/mm kolom Spot Colour (2 warna): Rp 27.000/mm kolom Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom Full Colour: Rp 30.000/mm kolom Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/mm kolom Iklan Baris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Hargadi atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek 191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT MahakamMedia Grafika. PENERBIT: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN

    HARIAN PAGI

    WARTAWAN TRIBUN KALTIM SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

    sebesar Rp 4,77 miliar,mendapat reaksi daripraktisi hukum di Kali-mantan Timur.

    Agus Amri, praktisihukum jebolan UniversitasHasanuddin, Makassarmenilai, tindakan kepolisianmenetapkan status ter-sangka kepada karyawandan mantan karyawan HotelGrand Victoria terlauprematur.

    Alasannya, polisimestinya mengungkap lebihdahulu apakah kejahatan inidilakukan secara terencanaatau sengaja, paling tidakberkomplot dengan parapelaku lainnya. Saya kirapolisi terlalu terburu-burudan tidak cermat dalammenetapkan karyawan danmantan karyawan sebagaitersangka. Apakah polisisudah punya bukti cukupkuat bahwa pembobolan itudilakukan secara sadar danterencana, ungkapnya.

    Jika tuduhannya hanyasoal kecerobohan ataukelalain, hal itu sama sekalitidak bisa dinyatakan turutserta melakukan kejahatan.

    TerlaluPrematur

    Contohnya, Anda menjualpisau. Lalu pisau itu sayapakai membunuh. ApakahAnda juga terlibat? Tidakkan, kata Agus, mantanaktivis HMI Cabang Makas-sar yang juga berprofesisebagai pengacara.

    Pria berkacamata yangkini menetap di Balikpapanitu mengaku prihatin dengantindakan aparat kepolisianyang begitu cepat menetap-kan sebagai tersangka.Kenapa pihak pemilik hoteltidak dijadikan tersangkasekalian? Kan uangnyamasuk ke hotel. Sementarapara karyawan kan tidakdiuntungkan sama sekalidalam transaksi itu. Buktinyasepeserpun merek tidakmenerima, ujarnya.

    Agus berharap agaraparat kepolisian berhati-hatidalam menetapkan statustersangka, karena kasus inimenyangkut kejahatan kerahputih. Jadi harus didalamidulu dan tidak boleh gegabah.Kasihan para karyawan yangtidak tahu apa-apa dan tidakmenikmati uang sepeserpun.Masak manusia macam iniharus bertanggung jawab? Inianeh.... Masa saya beli mobil,lalu mobilnya tabrakankemudian sang pemilik dealerditahan dan dijadikantersangka, paparnya. (bec)

    Sambungan Hal 1

    ang tahanan Polda Kaltim, Ming-gu (24/1) siang, empat dari tu-juh tersangka tampak kesal.Bak gayung bersambut, mere-ka menyampaikan unek-unek-nya kepada Tribun dari balikjeruji besi. Dalam pengakuan-nya, mereka tidak terima dite-tapkan menjadi tersangka da-lam kasus pembobolan BNI.Mengapa? Mereka mengakuhanya bekerja sebagai merchantyang melakukan transaksi de-ngan sistem offline. Itu pun di-lakukan setelah mendapatkanpersetujuan dan diketahui olehatasannya.

    Seperti yang dituturkanSamsuddin. Saat menagih pem-bayaran, ia sempat mendebitkartu ATM BNI milik tersangkaSyamsir. Akan tetapi kartu ter-sebut ditolak lantaran tak adasaldonya.

    Terus saya bilang kalau pa-kai sistem offline bagaimana?Staf accounting bilang tidak apa-apa. Lakukan saja karena sela-ma ini pembayarannya lancar-lancar dari bank. Kalau staff ac-counting sudah ngomong beg-itu ya... saya laksanakan saja,ujar Samsuddin.

    Ia menilai dirinya dan limakaryawan hotel lainnya adalahkorban lemahnya pengawasan

    Tak TerimaSepeser pun

    bank. Seharusnya kata Sam-suddin, pihak bank memberi-tahu bahwa transaksi itu tidakboleh dilakukan. Tetapi, kataSamsuddin, pihak bank malahmembiarkan transaksi itu terusterjadi dalam jangka waktuberbulan-bulan saat pihak ho-tel melakukan penagihan.

    Kalau memang tidak bisadilakukan, seharusnya pihakbank segera menyadari. Tran-saksi itu kan seluruhnya bisamereka ketahui. Kalau salah me-ngapa dibiarkan sampai ber-bulan-bulan. Dan mereka selalumembayar tagihan itu ke hotel.Siapa yang salah kalau begitu,ujar Ikhsan menambahkan pen-jelasan Samsuddin.

    Tersangka lainnya, Ridwan,juga mengaku hanya mengiku-ti apa yang telah diajarkan duakasir sebelumnya, Ajeng dan Ir-ma. Kedua merchant perempu-an itu kini telah mengundurkandiri karena mendapatkan pe-kerjaan baru.

    Saya cuma mengikuti apayang mereka ajarkan. Kata me-reka itu bisa dilakukan karenaselama ini pihak bank tidak per-nah komplain dan selalu mem-bayar tagihan ke hotel, ujarRidwan.

    Gara-gara suaminya dici-duk polisi, istri Susanto, sempatjatuh dari motor dalam perja-lanan dari Samarinda ke Balik-papan. Istrinya itu mau mem-besuk ke sini (tahanan). Tapi ja-tuh di perjalanan sampai masuk

    rumah sakit. Ini belum lagi na-sib keluarga kami di rumah. Se-muanya menangis begitu tahuada kasus ini. Belum lagi ke-luarga saya di Jawa. Kemanakami harus mencari keadilan,ujar Samsuddin.

    Hingga Minggu (24/1) poli-si masih memeriksa para ter-sangka. Bahkan, jumlah ter-sangka dalam kasus pembobo-lan uang BNI senilai Rp 4,7 mili-ar dari transaksi yang dilaku-kan di Hotel Grand Victoria, Sa-marinda, kemungkinan akanbertambah. Saat ini proses pe-nyidikan masih berjalan, kataKabid Humas Polda Kaltim,Kombes Pol Antonius WisnuSutirta, Minggu (24/1).

    Kemarin, penyidik kembalimemeriksa tujuh tersangka se-cara bergiliran. Ketujuh tersang-ka itu masing-masing adalahSyamsir Alamsyah (pemilikkartu BNI), Samsuddin (resep-sionis merangkap kasir hotel),M Ikhsan (night manager hotel),Ridwan (supervisor), Susanto(mantan karyawan), Ajeng danIrma (mantan kasir front office).

    Mereka ditahan di MapoldaKaltim sejak Sabtu (23/1). Khu-sus untuk dua tersangka perem-puan, Ajeng dan Irma, akan di-titipkan di Polresta Balikpapan,karena tak ada ruang tahanankhusus perempuan di MapoldaKaltim. Kedepan, penyidik ju-ga akan memintai keterangansaksi ahli perbankan, IT dan au-dit untuk memastikan jumlah

    kerugian yang ditanggung BNI.Hingga kemarin, polisi te-

    lah memintai keterangan lebihdari enam saksi. Mereka dian-taranya adalah Raja Gunar Ha-sibuan ( pegawai BNI DivisiOperasional dan PengendalianE-Banking Pusat), Dedi Hidmat(Manajer Kartu Debit BNI Di-visi Dana dan Jasa Konsumen),Warni (Eksekutif Asisten Ma-najer Hotel Grand Victoria), Ya-nuar Wahyono Adi (karyawanhotel), Budiarto (mantan ChiefAccountant Grand Victoria),dan Abdul Rasyid (General Ma-nager Grand Victoria).

    Barang bukti yang telah di-sita polisi dalam kasus ini berupakartu debit BNI milik Syamsir,buku rekening BNI miliknya,satu bendel tagihan BNI, satubendel rekening koran BNI, dansatu bendel rekening koran Ho-tel Grand Victoria.

    Wisnu menjelaskan, krono-logis kejadian dimulai ketikatersangka Syamsir yang memi-liki kartu debit BNI menginapdi Hotel Grand Victoria 21 Juni2008 hingga 9 Februari 2009.Pada saat check out dan ditagihpembayaran, Syamsir menga-ku tidak memiliki uang. Kemu-dian resepsionis sekaligus me-rangkap kasir, Syamsudin, me-nanyakan apakah Alamsyahmemiliki kartu debit.

    Kemudian Alamsyah me-ngeluarkan kartu debit BNI sil-ver. Oleh Syamsudin, kartu ter-sebut digesek ke mesin Electro-

    nic Data Captured (EDC) BankInternasional Indonesia (BII)untuk melakukan pembayar-an dengan sistem offline.

    Selanjutnya dilakukan terusmenerus pada 15 Oktober 2008oleh M Ikhsan, Agustus 2008oleh Irma dan Ajeng, terakhiroleh Ridwan pada saat check outFebruari 2009. Total transaksiyang dilakukan 344 kali denganjumlah Rp 4.707.947.804. Pada-hal tidak ada dana dalam reke-ning BNI 0127355609 milikSyamsir.

    Transaksi sistem offlineyang dilakukan itu juga ilegalkarena tidak ada kode oto-risasi dari bank. Jadi merekamenggunakan kode otorisasipalsu, kata Wisnu. Dari hasilinvestigasi Tribun ke bebera-pa sumber di hotel, pada Feb-ruari BII mengirimkan suratteguran ke hotel dan memintaagar tidak melakukan tran-saksi sistem offline itu lagi ka-rena ilegal. Bahkan BII lang-sung menarik mesin EDCmiliknya dari hotel.

    BNI sendiri baru mengeta-hui adanya transaksi ini setelahmendapat pemberitahuan dariNostro BNI di New York bah-wa ada 344 kali transaksi men-curigakan di Hotel Grand Vic-toria, Samarinda, dan menye-babkan kerugian Rp 4,7 miliar.BNI lalu melaporkan kasus inidan ditangani Satuan EksusPolda Kaltim mulai 19 Januari2010. (bdu)

    Sambungan Hal 1

    SP-3 Korupsidi Kedubes ThailandAMAN...aman di tangan Kejaksaan Agung (Kejakgung) urusankorupsi bisa menjadi aman. Seaman, ketika lembaga yangdikomandoi Hendarman Supandji itu ditenggarai akan menerbit-kan surat ketetapan penghentian penyidikan (SP-3).

    Seperti diketahui, Kejagung sedang melakukan penanganankasus korupsi di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI)Bangkok, Thailand. Berdasarkan fakta Badan PengawasanKeuangan dan Pembangunan (BPKP) menemukan kerugian negaradalam kasus yang disidik Kejagung itu senilai total Rp 2.49 miliar.

    Rinciannya, THB (Bath Thailand) 6,17 juta dan USD 2.485 (THB 1= Rp 400 dan LSD 1 = Rp 9.000). Temuan tersebut berasal dari duasumber, yakni penggunaan dana DIPA tahun anggaran 2008 USD2.485 dan THB 5,24 juta. Satunya lagi, dari sisa anggarankeikutsertaan dalam KTT Ke-14 ASEAN di Hua Hin, dan KTTASEAN di Pattaya sebesar THB 921.1 ribu. Laporan hasil penghi-tungan kerugian negara tersebut diteken Deputi Kepala BPKP, Suradji.

    Setelah dilakukan pemeriksaan, sudah ada tanda-tandakemajuan, perkara itu akan di-SP-3-kan. Ikwal rencana itu terendusdari pernyataan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (JAMPidsus), Marwan Effendy. Dia mengatakan, kasus dugaan korupsidi KBRI Thailand masih proses penyidikan. Kita lagi menelaahterkait kasus itu apakah kesalahan administratif atau memang adaperbuatan melawan hukum yang mengarah terjadinya kerugiannegara, kata Marwan Effendy.

    Menurutnya, kalau memang ada perbuatan melawan hukum,meski uang sudah kembali tetapi perbuatannya tidak selesai begitusaja. Ini adalah delik formil. Marwan menegaskan uang yangdiduga dikorupsi itu sudah dikembalikan semua. Artinya,kerugian negara sendiri sudah tidak ada lagi. Tapi kita masih lihat,apakah ini hanya kesalahan administratif atau ada perbuatanmelawan hukum, ujarnya.

    Kalau ini masalah administrasi dan tidak masuk melawanhukum, kata Marwan, itu diatur dalam pasal 2 dan 3 tentangPenyalahgunaan UU korupsi. Artinya, kita tidak bisa buat apa-apa, jelas Marwan. Apakah akan di-SP-3-kan? Marwan malahmengatakan, Kok orang alergi dengan SP3! Tapi dalam kasusBibit-Chandra didorong SKPP (Surat Ketetapan PenghentianPenyidikan), itu gimana? kilahnya.

    Apa artinya ada kemungkinan akan berlanjut ke pidana?Marwan menanggapi itu mungkin saja, Yang namanya kemungki-nan itu ada saja. Tapi jangan dibuat-buat. Kita profesional danproposional kok dalam kasus ini, cetusnya.

    Wakil Koordinator ICW Emerson Yuntho mendorong Kejagungmenuntaskan kasus tersebut hingga ke tahap penuntutan. TemuanBPKP menjadi salah satu modalnya. Tidak ada alasan bagiKejagung menghentikan perkara itu. Dia juga meminta KomisiPemberantasan Korupsi (KPK) menyupervisi kasus itu. Bahkan.KPK bisa mengambil alih penanganan perkara jika memang adadugaan intervensi.

    Seperti diketahui, kasus di kantor perwakilan RI di Thailandterkait sisa anggaran 2008 yang tidak disetor kembali ke kas negara.Namun, dana itu digunakan untuk kepentingan lain tanpa revisianggaran dah Depkeu. Misalnya, kegiatan KTT Ke-14 ASEAN yangsudah dianggarkan Setneg, sehingga dobel anggaran. Selain itu.pembayaran tunjangan kemahalan pegawai setempat dan guru diKBRI Bangkok.

    Dalam proses penyidikan, jaksa sempat terbang ke Thailanduntuk memeriksa 20 saksi. Selain itu. disita uang senilai USD 35ribu dan 3.22 juta baht, serta beberapa dokumen. Di antaranya,dokumen DIPA (daftar isian pelaksanaan anggaran) tahunanggaran 2008-2009. dan tanda bukti pengeluaran 2008-2009.

    Kalaulah dasar penghentian itu adalah uang sudah dikembali-kan ke negara, dan negara tidak dirugikan dalam kasus ini, makakelak bisa dijadikan alasan oleh semua pelaku korupsi apabialuang sudah dikembalikan maka layak untuk tidak dilanjutkanperkaranya.

    Emerson mengatakan ada beberapa hal yang menjadi catatanterkait rencana SP3 tersebut. Penghentian tersebut tidak memperha-tikan dalam Undang-undang Nomor 20 Tahun 2001 tentangPemberantasan Tindak Pidan Korupsi. Alasan Kejagung menghen-tikan perkara, karena uang kerugian sudah dikembalikan, tidakdapat dibenarkan. Sesuai undang-undangan pemberantasan tindakpidana korupsi, pengembalian kerugian negara tidak menghilang-kan unsur pidananya. Pengembalian kerugian keuangan negaraatau perekonomian negara tidak menghapuskan pidananya,katanya, dalam siaran pers, Minggu (24/1).

    Sebenarnya urusan ini menjadi sederhana manakala KejaksaanAgung mau menyerahkan perkara itu kepada KPK, pasti beres danakan terakomodasi kepentingan hukum, negara dan rakyatIndonesia. Oleh karenanya, pelaku korupsi akan aman lewatKejakgung, tetapi bakal celaka bila lewat KPK. (*)

    Boediono-Sri Mulyani Diyakini Bersalah Hasil Survei Indo Barometer terhadap Skandal Bank Century

    matan Bank Century. Keduanya ma-sing-masing mendapat jawaban dari 43persen dan 46 persen responden. Se-banyak 52,8 persen responden justrupercaya, SBY telah bertindak yang benardalam pemberian dana penyelamatan.

    Qodari mengatakan kasus danapenyelamatan Bank Century merupa-kan isu yang sangat menyita perhatianpublik. Hal ini terbukti dari tingkat pe-ngetahuan publik terhadap kasus BankCentury. Berdasarkan survei, sebanyak77 persen responden menaruh perha-tiannya pada topik tersebut. Jumlah inihanya kalah populer dengan kasus pem-bunuhan Nasrudin Zulkarnaen, yangmenyeret mantan Ketua KPK AntasariAzhar, dengan indeks sebesar 79 persen.

    Menurut responden, lanjut Qodari,kebangkrutan Bank Century tidak akanmembuat kepercayaan masyarakat ter-hadap bank akan hilang. Setidaknya ada36 responden yang memberikan jawa-ban terkait pertanyaan apakah kebang-krutan Bank Century, yang dijadikanalasan dilakukannya dana penyelama-tan sebesar Rp 6,7 triliun, akan berdam-pak terhadap kepercayaan masyarakat.

    Hanya 26 persen responden yang men-jawab kebangkrutan Bank Century ha-rus dihindari. Dengan temuan ini, kasusBank Century bisa dikatakan tidak ber-dampak sistemik.

    Masyarakat juga lebih banyak me-nganggap salah kelola merupakan pe-nyebab kebangkrutan Bank Century ke-timbang krisis internasional, katanya.

    Ada pun pihak yang dianggap me-ngambil keputusan dalam pemberiandana penyelamatan Rp 6,7 triliun kepadaBank Century, Qodari mengatakan ma-yoritas responden menyebut MenteriKeuangan Sri Mulyani dan mantan Gu-bernur Bank Indonesia Boediono. Ha-nya 10 persen responden menyebutkanSBY sebagai pihak yang mengambil ke-putusan.

    Lebih lanjut, Qodari menjelaskan SBYjuga diyakini tidak menerima sebagianuang dana penyelamatan Bank Centuryseperti yang hangat diperbincangkan.Ada 36,5 persen responden yang me-ngatakan demikian. Sementara itu hanya5,6 persen yang menilai sebaliknya.

    Hasil serupa juga kita peroleh ber-kenaan dengan apakah keluarga Presi-

    den SBY menerima dana Bank Century.Begitu juga dengan Partai Demokratdan tim sukses SBY, ujar Qodari.

    Terlepas dari kasus Bank Century,secara umum 74,5 persen respondenmerasa puas dengan kinerja SBY sejakdilantik sebagai Presiden untuk keduakalinya. Kendati begitu, 47,8 persen res-ponden menganggap kasus Century da-pat merusak citra SBY.

    Hasil yang cukup jauh diperolehBoedino terkait tingkat kepuasan ma-syarakat terhadap kinerjanya. Sekitar44 persen responden mengaku tidakpuas dengan kerja Boediono, meski ada39,9 persen yang merasa sebaliknya.Dan menyusul penilaian terhadap ke-terlibatannya dalam kasus Bank Cen-tury, 32,6 persen respon setuju jika ka-sus Bank Century bisa menuju padapemakzulan atau pemberhentian Boe-diono sebagai Wakil Presiden di tengahmasa jabatannya.

    Tapi mengacu pada Undang-un-dang, Presiden berhak mengajukan duanama sebagai pengganti Wapres. Danpengganti itu harus disetujui lewat MPR,tegasnya. (persda network/mun)

    JAKARTA- Opinipublik meyakinimantan Gubernur

    Bank Indonesia Boe-dio-no yang saat ini menjat Wakil Presi-den, dan Menteri Keuangan Sri Mulyanibersalah dalam skandal Bank Century.Sedangkan Presiden Susilo BambangYudhoyono dianggap tidak bersentu-han langsung dengan kasus tersebut.

    Demikian hasil survei yang dirilislembaga survei Indo Barometer di Ja-karta, Minggu (24/1). Survei yang berta-juk Kasus Bank Century di Mata Publikitu dilakukan dalam rentang waktu 8 -18Januari 2010. Survei dilakukan di 33 pro-vinsi dengan jumlah responden sebesar1.200 orang.

    Dari temuan-temuan kami terlihatbahwa kasus Bank Century cenderungberakibat lebih buruk terhadap Sri Mul-yani dan Boediono ketimbang SBY,ungkap Direktur Eksekutif Indo Barom-eter M Qodari di Hotel Atlet Century,Jakarta, Minggu (24/1).

    Sri Mulyani dan Boediono juga di-anggap telah melakukan tindakan yangsalah dalam pemberian dana penyela-

    MandiriMembantah

    perseroan bukan terkaitpembobolan ATM, melainkankasus-kasus wajar yang biasaterjadi. Keluhan-keluhan lain,pasti kami selalu terima, daritertelan kartu, uang yangtidak keluar karena tertekuk,dan sebagainya. Namunsemua itu dapat selesai dalam2 hari kerja, kata Sasmita

    Kendati demikian,perseroan menyatakan akantetap memantau aktivitastransaksi nasabah, khususnyamelalui jaringan ATM. Fokusini didasarkan atas banyaknyakasus penarikan uang olehsindikat terhadap sejumlahnasabah di beberapa bankbesar di Indonesia, seperti BRI,BCA, BNI 46, Bank Permata,dan BII.

    Manajemen akan melaku-kan pengecekan danpenelusuran terhadap laporandari nasabah, termasuk aduankehilangan dana di dalamrekening. Namun sampai saatini, Bank Mandiri tetapmenyakini bahwa, tidak adalaporan atas penarikan uangsecara ilegal oleh pelakukejahatan perbankan.

    Sebelumnya, bank pelatmerah ini juga disebutkanmenjadi salah satu bank yangnasabahnya menjadi korbanpencurian uang, melaluiduplikasi kartu ATM.

    Berdasarkan laporan yang

    diterima Polda Bali, terdapatsatu nasabah Bank Mandiriyang rekeningnya dibobol.Nasabah tersebut, tercatatkehilangan uang bersama 29nasabah dari bank lain. Merekayang melapor diantaranya,nasabah BCA 15 orang, BankPermata 9 orang, BNI 4 orang,dan Bank ING 1 orang.

    Selain di Bali, ada pula duanasabah Bank Mandiri yangkehilangan dana simpananmereka, di Padang dan Bogor.Nasabah perseroan di Padang,kehilangan Rp 13 juta.Sedangkan nasabah yangberdomilisi di Bogor, kehi-langan Rp 7 juta.

    BRI Jaga ATMPT Bank Rakyat Indonesia

    Tbk (BBRI) akan menempat-kan petugas di seluruh ATMyang berjumlah 3841 unit.Petugas tersebut diberi tugasuntuk mengingatkan kepadanasabah, untuk menggantiPIN mereka secara berkala.

    Penggantian PIN sudahkami anjurkan pada struk(bukti transaksi) ATM. Tapimulai Senin (25/1/2010)besok, seluruh unit kerja akanmenempatkan petugas diATM, ujar CorporateCommunication Bank RakyatIndonesia (BRI) Muhamad Ali,kemarin.

    Masing-masing petugasakan melakukan penjagaanketat terhadap beberapa ATMdi wilayah yang berdekatan.Tugas utama mereka adalahmemberitahukan kepadanasabah BRI untuk segeramengganti PIN kartu ATM

    secara berkala.Tidak seluruh ATM, secara

    bertahap petugas akan coverbeberapa ATM, tutur Ali.

    Untuk mencegah praktikpencurian uang nasabahkembali, mulai kemarin BRIjuga telah menonaktifkantransaksi tunai di wilayahEropa Timur, Australia danCanada. Transaksidikhususkan pada kartujaringan Cirrus.

    BRI untuk transaksi luarnegeri kerja sama denganCirrus. Untuk itu, seluruhpengambilan tunai di EropaTimur, Australia dan Canadadiblok, sampai beberapawaktu ke depan, jelasnya.

    Selain itu, petugas callcenter akan melakukankonfirmasi kepada nasabah,yang baru saja melakukantransaksi melalui kartu debit.Konfirmasi hanya dilakukanpada transaksi yang dilakukandi luar negeri.

    Kalau kartu kredit kanmemang sudah by phone.Konfirmasi juga akan dilaku-kan pada pemegang kartudebit yang ada di luar negerilewat call center. Tujuannya,apa benar transaksi yang barudilakukan benar-benardilakukan oleh nasabah yangbersangkutan, imbuhnya.

    MenyebarSementara itu, polisi

    menduga aksi pembobolrekening sudah menyebar keseluruh wilayah Indonesia.Namun polisi masih terusmelakukan penyelidikanuntuk mengungkap jaringan

    ini.Kita duga sudah

    menyebar, di Kalimantan ada,di Jakarta, di Sumatera, dan diJawa, terang KabareskrimKomjen Pol Ito Sumardi,kemarin.

    Namun polisi belum beranimenyimpulkan, mengingattim masih terus bekerjamelakukan pengumpulandata dan pengembangankasus. Ini terus dikejar, lagidikembangkan, tutup Ito.

    Sebelumnya pembobolrekening nasabah di sejumlahbank diketahui mahir kompu-ter. Kepolisian menemukanada 264.000 data PIN yangtelah direkam pelaku.

    Mereka sangat mengua-sai komputer dan bisamengutak-atik data, kataKadiv Humas Mabes PolriIrjen Pol Edward Aritonang diMabes Polri, Jakarta, Sabtu(23/1) lalu.

    Untuk mencegak kejahat-an perbankan, EkonomDradjad Hari Wibowomengimbau bagi pengelolaAnjungan Tunai Mandiri atauATM, agar bisa memberikanrasa aman bagi nasabah.

    Menurutnya, bank denganjaringan ATM luas sebaiknyamulai menggiatkan patroliuntuk mencegah terulangnyalagi pembobolan dananasabah melalui mesinpengganti teller itu. Agarefektif, patroli ATM sebaiknyadilakukan minimal dua kalidalam seminggu pada setiapATM.

    Pada setiap ATM yang

    diperiksa, harus dipastikanapakah ada keanehan atautidak, ujar Dradjad di Jakarta,kemarin.

    Menurut Dradjad, banksebaiknya tidak mengandal-kan masyarakat dalammengamankan dananya diATM karena banyak nasabahyang tidak tahu dan fahambentuk skimmer (alat digitalyang mampu mengklon danmemindai seluruh data yangada dalam sebuah ATM,biasanya disusupkan padabagian memasukan kartuATM ). Masyarakat akansemakin tidak faham jika adateknologi baru pada skimmeritu.

    Meski demikian patutdiperhitungkankan bahwapatroli ATM tersebut dengansendirinya akan menambahbiaya operasional bank dalamjumlah yang besar. Jika biayaoperasional membengkak,nantinya akan mempersulitbank dalam menurunkansuku bunga pinjaman.

    Apalagi dibandingkannegara lain, besarnyasimpanan per nasabah diIndonesia relatif lebih kecil. Inimembuat biaya pelayanan pernasabah menjadi terlalu tinggi,sebagai rasio terhadapbesarnya simpanan pernasabah, ujar Dradjad.

    Atas dasar itu, BankIndonesia (BI) sebaiknyamendukung melalui peratur-an yang terkait denganpenurunan biaya teknologiinformatika dan pelayanannasabah. (dtc/kompas.com)

    Sambungan Hal 1

  • 9SENIN25 JANUARI 2010tribun line Kaltim

    Bermain di Stadion Kanju-ruhan, Minggu (24/1), keduatim papan atas ini bermain agre-sif. Persiba secara mengejutkanmenurunkan striker GendutDoni sebagai starter. GendutDidampingi Feri Aryawan danbomber haus gol Julio Lopez.

    Memasang tiga striker inicukup ampuh merepotkan per-tahanan tim berjuluk SingoEdan tersebut. Peluang perta-ma anak asuhan Daniel Roekitodan Hariyadi ini datang melaluikaki Gendut Doni. Mantan pe-main Arema ini berhasil men-jebol gawang Kurnia Mega pa-da menit ke-28, tapi wasit FiatorAmbarita dari Bandung me-nganulirnya karena Gendut da-lam posisi offside.

    Tujuh menit kemudian gilir-an gelandang Arema Indonesia,Roman Chamelo, yang men-dapat peluang. Untungnya, ten-dangan bebas pemain El Sava-dor itu berhasil ditepis kiperPersiba, I Made Wirawan.

    Satu menit sebelum pertan-dingan berakhir, giliran Mu-hammad Ridhuan memberiumpan silang. Beruntung MijoDadic mampu menghalaunyahingga melahirkan sepak pojok

    Fery BorongDua Gol

    saja. Babak pertama berakhirkedudukan masih kacamataalias 0-0.

    Memasuki babak kedua,pelatih Arema Indonesia Rob-ert Rene Alberts menggantiTommy Pranata dengan Lan-dry Poulongaye. Namun pe-main Persiba malah gencar me-lakukan serangan. Melihat ker-jasama apik antara Julio Lopezdan Feri yang terus meng-gedor gawan tuan rumah,membuat ribuan penonton te-rus memberikan semangat ke-pada skuadnya.

    Namun, pada menit ke-72Aremania terdiam. Fery Arya-wan berhasil menjebol gawangKurnia Mega. Gol pertama Per-siba itu lahir berkat kelincahandua legiun latin, Robertino Pu-gliara dan J-Lo. Pugliara de-ngan cerdik memberi umpankepada J-Lo yang menusuk kejantung pertahanan Arema In-donesia.

    Menyisir dari sisi kiri, J-Loberhasil melewati dua pemainArema. Pemain asal Chile itumelepaskan tendangan men-datar dari sudut sempit yangtak mampu dijangkau Kurnia.Fery yang berlari kencang me-nyambut bola dan berhasilmerobek gawang Kurnia. Ke-dudukan berubah Arema Indo-nesia 0 dan Persiba 1.

    Tertinggal satu gol mem-buat Noh Alam Shah cs bangkit

    dengan melancarkan seranganbalasan. Keasyikan menyerangmembuat pemain Arema Indo-nesia lupa pertahanan. Suasanastadion menjadi tambah panassetelah Fery mencetak gol ke-dua pada menit ke-77. Lagi-lagi,gol kedua pemain asal Suraba-ya ini lahir dari kecerdikan J-Lo.

    Sebelum memberi assist ke-pada Fery, dengan tenang pe-main berusia 33 tahun ini mele-wati Waluyo dan Irfan Raditya.J-Lo sebenarnya bisa saja men-cetak gol ke gawang Kurniayang terlambat menutupnya.Namun J-Lo tetap memberikanumpan kepada Fery.

    Tertinggal dua gol mem-buat pemain Arema Indonesiakocar-kacir. Permainan menju-rus keras serta membuat pe-nonton sedikit demi sedikit me-ninggalkan stadion.

    Pemain pengganti AremaDendy Santoso berhasil mem-perkecil keadaan setelah me-manfaatkan tendangan pojokZulkifli.

    Hingga wasit meniup peluitpanjang tanda berakhirnyapertandingan, kedudukan ti-dak berubah. Dalam pertandi-ngan ini, wasit mengeluarkanempat kartu kuning. Satu kartukuning diterima pemain AremaIndonesia Tomy Pranata dantiga kartu kuning untuk pemainPersiba, Muhammadan, MijoDadic, dan Gendut Doni.

    Persiba Lebih BagusDalam jumpa pers, pelatih

    Arema, Robert, mengakui Persi-ba dalam laga ini bermain bagus.Timnya kalah juga dipengaruhiabsennya beberapa pilar. Ke-kalahan Arema pertama kali inimurni karena Persiba bermainbagus. Ditambah sejumlah pe-main inti Arema tidak bisa ber-tanding. Semoga kekalahan inimenjadikan Arema lebih dewa-sa dan membuat Arema beru-saha bermain bagus untuk laga-laga berikutnya, ujar pelatihasal Belanda ini.

    Pemain Arema yang absenantara lain bek andalannyaPiere Njanka dan Benny Wah-yudi akibat akumulasi kartu.Ditambah Purwaka Yudi dankiper Markus Horizon, sertaHermawan yang masih dalampengawasan tim medis akibatcedera.

    Sementara itu, pelatih Persi-ba Hariyadi mengatakan sa-ngat senang dan puas dengankeberhasilan anak asuhnya men-curi poin penuh di kandang la-wan. Hariyadi berharap keme-nangan ini memompa sema-ngat Mijo cs bertemu saudaratua Arema, Persema Malang diStadion Gajayana yang digelarRabu (27/1).

    Semoga hasil ini membuatpemain tetap semangat padapertandingan selanjutnya, ujar-nya. (bay)

    Sambungan Hal 1

    MenjadiBudak ATM

    orang mencuri? Karena iaterbelenggu oleh nafsu setanyang menjerumuskannyapada cinta duna semata. Ia pencuri lupa akan eksistensiTuhan.

    Syeh Abdul Qodir Jailanidalam bukunya LautanHikmah Kekasih Allahmengecam keras perbuatanseperti ini. Katanya, Haibodoh, celaka kau! Tidakkahkau malu dengan anggotatubuhmu yang kelak di HariKiamat akan angkat bicaramembongkar semuaperbuatanmu?

    Jika engkau punya akalsehat pastilah engkau akan laridari melayani hawa nafsu setanyang menjurumuskanmuhanya untuk mencintai dunia.Jangan kau hiraukan rayuansyahwat kesenangan,kelezatan, dan kebatilan yangdatang dari setan. Maka, segerakembalilah kepada Tuhanmu.

    Hikmah yang dapat kitapetik dari wejangan MalikusSufi, Syeh Abdul Qodir Jailani,adalah bahwa hubbud dunia(cinta akan dunia) yangmenihilkan hubbul yaumil akhir(percaya pada Hari Akhir),sesungguhnya itu datang darisetan. Dan, itulah jalan yangsesat.

    Hubbud dunia secaraumum diindikasikan denganperbuatan yang berbasis padanafsu. Baik itu nafsu syahwat,kesenangan, kelezatan,maupun tindakan yang batil,seperti mencuri ataumerampas hak orang lain.

    Orang-orang yang tidakdekat dengan Tuhan dan yangtelah terjerat oleh godaansetan yangmenjerumuskannya kelembah sesat cinta duniabelaka, pekan lalu dikabarkanberhasil mencuri uang paranasabah Bank BNI, Jl BungTomo, Samarinda. Pencurianitu dilakukan dengan caramembobol rekening nasabahlewat automatic teller machine/anjungan tunai mandiri

    (ATM). Kerugian ditaksirmencapai Rp 5 miliar.

    Sebelumnya, parapenganut jalan sesat itudikabarkan telah merampashak orang lain di Denpasar,Bali. Kasus pembobolanrekening melalui ATM inidilaporkan oleh 30 nasabahBCA cabang Bali. Kerugianpara nasabah Bali jugadiperkirakan sekitar Rp 5miliar. Saat ini, polisi telahmenahan dua tersangka diSamarinda. Seorang priaberinisial F juga telah ditang-kap di sebuah daerah di Bali.

    Di sekitar kita memangkian banyak orang sesat yangterjerumus dalam rayuansetan untuk menuruti nafsucinta dunia dan melupakanTuhan dengan jalan mencuri.Ciri-ciri khusus dari merekaadalah penikmat jalan pintas.Jalan pintas penikmat dunia inimenghalalkan segala carauntuk mencapai tujuannya,termasuk dengan caramerampas hak orang lain aliasmencuri.

    Setan tidak memilih-milihcalon korban yang akandijerumuskan ke jalan sesat.Karena setan memangmendapat lisensi dari Tuhanuntuk menggoda manusiamenjauh dari Tuhan, siapapundia, tidak mengenal kasta,pangkat, dan derajat sosialyang disandangnya.

    Ada beberapa jenis pencuriyang ada di sekitar kita. Daripencuri kelas ayam, pencurikelas kejahatan cyber crime,pencuri batu bara, pencurikayu di hutan, pencuri dipasar-pasar, pencuri di kantor-kantor pemerintah, hinggapencuri kelas white collar aliaspencuri uang rakyat aliaskoruptor seperti yang terjadipada kasus Bank Century.Mereka itu semua adalahbudak-budak setan, budak-budak nafsu hubbud dunia.

    Lantas bagaimanakah kitamenyikapi kecenderungangaya hidup di tengah-tengahkita yang telah menjadi jamakseperti itu. Yaitu gaya hidupyang penuh dengan nafsusyahwat, life style yangmengedepankan kesenanganduniawi, kelezatan, maupun

    tindakan yang batil, sepertimencuri atau merampas hakorang lain? Jalan keluarnyacuma satu, yaitu segerakembali kepada Tuhan.

    Ya, kembali kepada Tuhan,itulah yang digaransikan olehSyeh Abdul Qodir Jailani.Malikuss sufi (raja dari parasufi) ini bahkan tidak menya-rankan kita untuk mencarijalan keluar dengan beralihmenjadi pecinta kehidupanakhirat (hubbul yaumilakhirah), agar kita tidakterperosok ke dalam sikaphidup yang hubbud dunia(cinta dunia).

    Kenapa? Karena menyintaidua jalan itu sekaligus, atausalah satu sisinya, sama sajaberarti kita berjalan di jalanyang sesat. Para penggiladunia adalah para budak setan,pun demikian para penggilakehidupan akhirat. Parapenggila kehidupan akhiratadalah budak-budak setanyang tertipu oleh fatamorganakinikmatan akhirat yangditawarkan oleh nafsu setan.

    Maka, mari jadikan diri kitasebagai budak-budak al-Haqq,Tuhan Azza wa Jalla. Menga-pa? Karena mayoritas dari ki