Top Banner
NEGOSIASI Disusun Oleh : Fitri Ayu Kusuma Wijayanti, DKK ( X – IIS 2 )
11

Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Feb 15, 2017

Download

Education

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

NEGOSIASIDisusun Oleh :

Fitri Ayu Kusuma Wijayanti,DKK

( X – IIS 2 )

Page 2: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Pengertian Teks Negosiasi ini merupakan suatu bentuk interaksi sosial yang terjadi dimana pihak-pihak yang saling berkaitan berinteraksi untuk menyelesaikan suatu masalah atau suatu tujuan dan menentukan jalah atau sebuah kesepakatan yang terbaik (solusi terbaik) dari beberapa perbedaan yang ada.

Jadi, teks negosiasi ini diharapkan dapat menjadi suatu kesepakatan yang saling menguntungkan untuk kedua belah pihak.

Page 3: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Struktur

Pembukaan atau awalan dari percakapan sebuah negosiasi. Biasanya berupa kata salam, sapa dan sebagainya.

Orientasi

Di mana pihak yang ingin tahu menanyakan suatu barang atau permasalahan yang dihadapi.

Permintaan

Pihak yang terkait memberitahukan mengenai barang atau obyek agar orang yang diajak interaksi oleh pihak tersebut menjadi lebih paham.

Pemenuhan 

Page 4: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Suatu puncak dari negosiasi karena terjadi proses tawar menawar pihak satu dengan pihak yang lain untuk mendapat sebuah kesepakatan yang menguntungkan satu sama lain.

Kesepakatan atas hasil penawaran dari kedua belah pihak.

Terjadinya transaksi jual beli antara masing-masing pihak terkait.

Mengakhiri dari sebuah percakapan antara kedua pihak untuk menyelesaikan suatu proses interaksi dalam negosiasi.

Pembelian

Persetujuan

Penawaran

Penutup

Page 5: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

TujuanUntuk mengurangi perbedaan posisi

setiap pihak, mencari cara untuk menemukan butir-butir yang sama

sehingga akhirnya kesepakatan bisa diterima bersama.

Page 6: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Kebahasaan

Umum

Ciri-ciri

Page 7: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Ciri Umum

1. Negosiasi menghasilkan kesepakatan2. Negosiasi menghasilkan keputusan yang saling menguntungkan3. Negosiasi merupakan sarana untuk mencari penyelesaian4. Negosiasi mengarah ketujuan praktis5. Negosiasi memprioritaskan kepentingan bersama

Page 8: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

1. Bahasa santun 2. Bahasa persuasif 3. Pasangan tuturan 4. Terdapat partisipan dan

menggunakan konjungsi

Ciri Kebahasaan

Page 9: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Macam-macam negosiasi

Negosiasi Kooperatif

dimana konflik dapat dimimalisi dan seluruh gagasan yang ada memfokuskan kepada tujuan mencapai solusi yang baik

Negosiasi Kompotitif

dimana terjadi suasana tidak ramah sebab masing-masing pihak berusaha untuk mendapatkan tawaran yang lebih baik

Page 10: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Pembeli : “Pak, saya mau beli sepeda yang ini berapa harganya?”Penjual : “Oh, kalau yang itu harganya 900rb, Mas,”Pembeli : “Apakah boleh kurang harganya, Pak?”Penjual : “Boleh, Mas mau nawar berapa?”Pembeli : “Yasudah kalau gitu 800rb saja, Pak,”Penjual : “Wah, tidak bisa Mas, kalau segitu, mah”Pembeli : “Kalau 825rb gimana, Pak?”Penjual : “Tidak bisa juga, Mas, gimana kalau 850rb saja,”Pembeli : “Baiklah, Pak. Saya mau, ini uangnya”

Contoh teks negosiasi

Page 11: Teks Negosiasi - SMA N 65 (X-IIS2)

Terimakasih