Top Banner
TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN JERUK DENGAN METODE PIKUNG Oleh, Ady cahyono DISAMPAIKAN PADA BIMTEK PERBENIHAN BALITJESTRO 2018
32

TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Mar 03, 2019

Download

Documents

dangduong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAANTANAMAN JERUK DENGAN METODE PIKUNG

Oleh, Ady cahyono

DISAMPAIKAN PADA BIMTEK PERBENIHAN BALITJESTRO2018

Page 2: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

DEFINISI

PIKUNG, berasal dari kata pijit danlengkung, dalam kata kerja adalahmelakukan Pekerjaan memijit danmelengkung sedangkan arti luas adalahmelakukan pekerjaan melalui carapemijitan dan pelengkungan terhadapsuatu obyek dengan tujuan tertentu.

Page 3: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

PIKUNG dalam arti yang sebenarnya adalah suatu perlakuanatau tindakan dengan cara memijitdan melengkungkan cabang atauranting tanaman jeruk yang bertujuan untuk mempercepatinduksi pembungaan.

Page 4: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

TUJUAN

1. Percepatan produksitanaman

2. Pemecahan keterlambatanproduksi tanaman

3. Peningkatan produksitanaman.

Page 5: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

LUARAN

1.Tanaman jeruk dapat dibuahkanlebih cepat dari umur yang seharusnya

2.Tanaman yang mengalamiketerlambatan berbuah dapatsegera terpacu

3.Efisien biaya pengelolaan

Page 6: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

PERBEDAAN UMUR DAN FASE VARIETAS TANAMAN JERUK

Jeruk keprokumur 2.5 tahun belumberbuah

Jeruk siamumur 2.5 tahun sudahberbuah

Jeruk manisumur 2.5 tahun sudahberbuah

I. INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN REMAJA

Page 7: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

KENDALA YANG DIHADAPI

✓Umur VegetatIf tanamanpanjang, ± 4 tahun

✓Kendala di pembungaanawal

✓Petani megalamikejenuhanpememeliharaan

✓Kondisi pertumbuhantanaman menurun

✓Petani enggan menenamjeruk keprok.

Keprok : Batu 55, Pulung, Maduran, Tejakula, Borneo, Selayar …

Page 8: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

PIKUNG SEBAGAI PEMECAH PERMASALAHan

Varietas Tananaman JerukUmur Vetatifnya Panjang

(keprok) :

o Batu 55o Selayaro Garuto Borneoo Madurao Tejakulao K. singkarak

o Monitao Gayoo Brastepuo SoEo Grabako Siompu

Page 9: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

TEKNIK INDUKSI PEMBUNGAANPROSES dan ALUR

Page 10: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Langkah. 1

✓Bersihkan gulmadisekitar bawah tajuk

✓Buat parit dangkalkeliling dibawah tajukterluar untuk media tabur pupuk

✓Dilakukan start awalpemupukan organikdan anorganik 1 – 2 bulan sebelum awalmusim kemarau.

Page 11: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Langkah. 2

o Pilih pupuk NPK Yang bagus minimal (15-15-15)

o Takar pupuk dengantimbangan

o Timbang berat pupukNPK 0.5 kg

oMasukan kedalamkantong plastik tahansantan

o Siap diaplikasikan.

Page 12: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Langkah. 3

✓Galian pupuk tersedia✓Buka tali kantong

plastik bangian ujung✓Tabur pupuk NPK

dengan mengucurkanmelalui ujung kantong

✓Gukanan alur mundurdengan mencukupkanjunlah pupuk.

Page 13: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

✓Takar pukan ± 25 kg kedalam karung

✓Taburkan diatasgalian yang sudahditabur Pupuk NPK

✓Lakukan berulangulang sampaiketebalanya merata.

Langkah 4

Page 14: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

✓Tanah bekas galianalur pupukditimbunkan diatasalur pupuk

✓Untuk lahan karingdan basah / irigasidibiarkan 1 – 2 bulan

Langkah 5

Page 15: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Langkah 6

➢Setelah pemupukanselang waktu ± 1 – 2 bulan lakukan pikung

➢Pastikan kondisi tanamansudah lanyu agar proses pikung cabang atauranting tidak mudahpatah

➢Lakukan pukung daricabang atau rangtingpada bagian paling bawahterlebih dahulu.

Krek..krek

Page 16: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Sap I

Sap II

Sap III

Pikung Percabangan Bagian Tengah

Krek..krek

✓CabangSampai lentur

✓Arah cabangHorisontal

✓Sampai bunyiKrek Krek

Page 17: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Krek..krek

Memikung

Page 18: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Krek ..krek

Sap I

Sap II

Sap III

Pikung Percabangan Bagian Atas

✓CabangSampai lentur

✓Arah cabangHorisontal

✓Sampai bunyiKrek Krek

Page 19: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Bentuk Tanaman Setelah DiPikung

✓Tajuk TanamanLebih Terbuka

✓PercabanganHorisontal

✓Kondisi tanamanstrees DaunMenggulung

✓Tidak Disiram ± 3 Bulan ataumenunggu air hujan

Page 20: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

➢Dalam waktu ± 1 bulan setelahpengairan/ hujanbunga akan munsuldan mekar

➢Lakukan manitaringserangan HPT

➢Waspadai serangan Hama terutama hamaTrips

➢Lakukan pnyemprotan insektisida berbahanaktif Abamectin sebelum dan sesudahbunga mekar

Fase Bunga Mekar

Page 21: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

❖1 Minggu setelah Bungamekar akan mengalamigugur kelopak bunga

❖Dan diikuti gugur pentilbuah sampai buahsebesar kelereng ± 80 %

❖Buah lolos serangan intiburik kusam

❖Lakukan pemeliharaan secara rutinterutama monitoring dan pengendalianhama dan penyakit penyebab burik kusam.

Fase Gugur Kelopak Bunga

Page 22: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

❖Umur buah ± bulan SBM buah tidak mengalamiRontok

❖Lakukan pemupukanberikutnya dengan dosisdosis sama dengan yang sebelunya

❖Pada saat buah berumur 15 dan 25 Minggu SBM lakukan pemupukan Kiesritdosis 50 g/ tanaman

❖Lakukan monitoring danpengendalian SeranganHPT.

Fase 12 Minggu SBM

Page 23: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Hasil Pikung Tanaman Remaja

Juni 2016

Page 24: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

KESIMPULAN➢Masa generatif tanaman jeruk terutama

keprok bisa dipercepat sikusnya➢Umur tanaman jeruk keprok dapat

dibuahkan awal relatf sama denganvarietas jeruk yang lain.➢Ketergantungan membuahan dengan

sistem strees air dapat di pecahkan➢Biaya budidaya dapat ditekan.

Page 25: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

II. INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN JERUK MENGALAMI KETERLAMBATAN PRODUKSI

Page 26: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Keprok Kacang Singkarak

✓Umur 7 tahun✓Belum berbuah✓Mengalami

etiolasi✓Lahan lembab

(ngampol)✓Tanaman

terlalau subur

PERMASALAHAN

Page 27: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

✓Dua bulan sebelumperlakuan pikung

✓Dlakukan menjelangmusim kemarau

✓Menggunakan pupuk NPK min kandungan 15-15-15 , 1 kg

✓Pupuk kandang 1 karung✓Tutup kembali dengan

galian lubang pupuk.

Langkah. 1

Pemupukan

Page 28: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Langkah. 1

➢Pikung pada bagiancabang sekender sampaiberbunyi krek

➢Pikung pada bagiancabang primer dengancara disanggan cabangbagian tengah dan bagianujung ditarik

Page 29: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Pemakaian Alat Bantu

➢Tanaman Tinggi Perlualat batu tangga untukpikung tajuk Bagian atas

➢Lakukan pikung padasemua ranting pimer

➢Dibiarkan tidak disiramsampai hujan datang

➢Dibiarkan sampai dauntanaman menggulung.

Page 30: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Fase Muncul Bunga

➢Setelah terkena air hujan atau penyirambunga akan muncu

➢Lakukan manitoringdan pengendalianhama Trips denganpestisida berbahanaktif Abamectin

➢Serangan Trips lolosakan mendapatkanbuah yang mulus.

Page 31: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

Hasil Perlakuan Pikung

Page 32: TEKNOLOGI INDUKSI PEMBUNGAAN TANAMAN …balitjestro.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/...strees Daun Menggulung Tidak Disiram ± 3 Bulan atau menunggu air hujan Dalam waktu

TERIMAKASIHTERIMAKASIH