Top Banner
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN PROVINSI SULAWESI SELATAN TAHUN ANGGARAN 2019 LAMPIRAN VII PERATURAN DAERAH PROVINSI SULAWESI SELATAN NOMOR : 4 TAHUN 2020 TANGGAL : 5 SEPTEMBER 2020
442

TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Jan 20, 2023

Download

Documents

Khang Minh
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN PROVINSI SULAWESI SELATAN

TAHUN ANGGARAN

2019

LAMPIRAN VII PERATURAN DAERAH PROVINSI SULAWESI SELATAN NOMOR : 4 TAHUN 2020 TANGGAL : 5 SEPTEMBER 2020

Page 2: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

GUBERNUR SULAWESI SELATAN

PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB

Laporan Keuangan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Yang terdiri dari

Laporan Realisasi Anggaran, Neraca, Laporan Arus Kas, Laporan Operasional,

Perubahan Saldo Akhir Lebih (SAL), Laporan Perubahan Ekuitas (LPE), Catatan atas

Laporan Keuangan Tahun Anggaran 2019 sebagaimana terlampir adalah tanggung

jawab kami.

Laporan Keuangan tersebut telah disusun berdasarkan sistem pengendalian

intern yang memadai, dan isinya telah menyajikan informasi pelaksanaan anggaran,

posisi keuangan dan catatan atas laporan keuangan secara layak sesuai dengan Standar

Akuntansi Pemerintah.

Makassar, GUBERNUR SULAWESI SELATAN M. NURDIN ABDULLAH

Page 3: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

i

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ....................................................................................................................... i

DAFTAR TABEL ............................................................................................................... iv

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................................... xi

BAB I. PENDAHULUAN ............................................................................................. 1

1.1. Maksud Dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan ....................................... 1 1.2. Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan ............................................ 2 1.3. Sistematika Penulisan Catatan Atas Laporan Keuangan .................................... 5

BAB II. EKONOMI MAKRO, KEBIJAKAN KEUANGAN DAN PENCAPAIAN TARGET KINERJA APBD ............................................................................ 7

2.1. Ekonomi Makro ................................................................................................. 7 2.2. Kebijakan Keuangan .......................................................................................... 18 2.3. Pencapaian Target Kinerja APBD ...................................................................... 25

BAB III. IKHTISAR PENCAPAIAN TARGET KINERJA KEUANGAN ............... 32

3.1. Ikhtisar Realisasi Pencapian Target Kinerja Keuangan ..................................... 32

1. Dinas Pendidikan ........................................................................................ 32 2. Dinas Kesehatan ......................................................................................... 40 3. UPT Rumah Sakit Khusus Daerah Gigi dan Mulut .................................... 50 4. UPT Pelatihan Kesehatan ........................................................................... 52 5. UPTD Transfusi Darah ................................................................................ 54 6. Rumah Sakit Umum Daerah Labuang Baji ................................................ 56 7. Rumah Sakit Khusus Daerah Dadi .............................................................. 59 8. Rumah Sakit Umum Daerah Haji Makassar ............................................... 61 9. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Siti Fatimah ........................... 63 10. Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Pertiwi ................................... 65 11. Rumah Sakit Umum Daerah Sayang Rakyat .............................................. 67 12. Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya Dan Tata Ruang ............................. 69 13. Dinas Bina Marga Dan Bina Konstruksi .................................................... 73 14. Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan ........................ 82 15. Satuan Polisi Pamong Praja ........................................................................ 86 16. Badan Penanggulangan Bencana Daerah ................................................... 89 17. Dinas Sosial ................................................................................................ 92 18. Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi ....................................................... 97 19. Dinas Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak ........................ 102 20. Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan Dan Hortikultura .................. 106 21. Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup ....................................................... 111 22. Dinas Kependudukan, Pencatatan Sipil, Pengendalian Penduduk dan KB ... 114 23. Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa .............................................. 117 24. Dinas Perhubungan ..................................................................................... 122 25. Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik Dan Persandian ........................ 126 26. Dinas Koperasi, Usaha Kecil Dan Menengah ............................................ 130 27. Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu ................... 134 28. Dinas Kepemudaan Dan Olahraga ............................................................. 137 29. Dinas Kebudayaan Dan Kepariwisataan .................................................... 141 30. Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan ............................................................ 145 31. Dinas Kelautan Dan Perikanan ................................................................... 149 32. Dinas Peternakan Dan Kesehatan Hewan ................................................... 157

Page 4: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

ii

33. Dinas Perkebunan ....................................................................................... 161 34. Dinas Kehutanan ........................................................................................ 165 35. Dinas Energi Dan Sumber Daya Mineral ................................................... 172 36. Dinas Perdagangan ..................................................................................... 177 37. Dinas Perindustrian .................................................................................... 180 38. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ................................................. 185 39. Badan Pengelolaan Keuangan Daerah ........................................................ 191 40. Badan Pendapatan Daerah .......................................................................... 195 41. Badan Kepegawaian Daerah ....................................................................... 204 42. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia ........................................... 208 43. Badan Penelitian Dan Pengembangan Daerah ........................................... 212 44. Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ........................................... 216 45. Sekretariat Daerah (Biro Hukum Dan HAM) ............................................. 220 46. Sekretariat Daerah (Biro Pemerintahan) ..................................................... 223 47. Sekretariat Daerah (Biro Hubungan Masyarakat Dan Protokol) ................ 225 48. Sekretariat Daerah (Biro Perekonomian) .................................................... 227 49. Sekretariat Daerah (Biro Pembangunan Dan Pengadaan Barang & Jasa) .... 229 50. Sekretariat Daerah (Biro Kesejahteraan) .................................................... 232 51. Sekretariat Daerah (Biro Organisasi Dan Tatalaksana) .............................. 235 52. Sekretariat Daerah (Biro Umum Dan Perlengkapan) ................................. 238 53. Sekretariat Daerah (Biro Pengelolaan Barang Dan Aset Daerah) .............. 241 54. Inspektorat Daerah ...................................................................................... 245 55. Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik .......................................................... 249 56. Badan Penghubung Daerah ........................................................................ 253

3.2. Hambatan dan Kendala Yang Ada dan Pencapaian Target yang telah ditetapkan 256

BAB IV. KEBIJAKAN AKUNTANSI ........................................................................... 257

4.1. Entitas Yang Wajib Menyampaikan Laporan Keuangan ................................... 257 4.2. Entitas Pelaporan Keuangan Daerah .................................................................. 259 4.3. Basis Akuntansi Yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan ................... 259 4.4. Basis Pengukuran Yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan ................ 260

BAB V. PENJELASAN POS-POS LAPORAN KEUANGAN ................................... 263

5.1. LAPORAN REALISASI ANGGARAN ............................................................ 263 5.1.1. Pendapatan ............................................................................................... 263 5.1.2. Belanja dan Transfer ................................................................................. 269 5.1.3. Pembiayaan .............................................................................................. 277 5.1.4. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran (SILPA) ............................................. 278 5.2. LAPORAN PERUBAHAN SAL ....................................................................... 279 5.3. NERACA ........................................................................................................... 280 5.4. LAPORAN OPERASIONAL (LO) ................................................................... 313 5.4.1. Pendapatan – LO ...................................................................................... 313 5.4.2. Beban – LO .............................................................................................. 320 5.4.3. Surplus/Defisit dari Kegiatan Non Operasional ....................................... 321 5.5. LAPORAN ARUS KAS .................................................................................... 326 5.6. LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS ............................................................. 331

BAB VI. PENJELASAN ATAS INFORMASI-INFORMASI NON KEUANGAN PROVINSI SULAWESI SELATAN .............................................................. 334

6.1. Struktur Organisasi ............................................................................................. 334 6.2. Sumber Daya OPD ............................................................................................. 335

Page 5: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

iii

6.3. Visi dan Misi Sulawesi Selatan 2019 – 2023 ..................................................... 336 6.4. Program Unggulan ............................................................................................. 336 6.5. Perbedaan Angka Pada LRA TA 2019 dengan Perubahan APBD TA 2019 ..... 338 6.6. Informasi Kebijakan Akuntansi ......................................................................... 338

Page 6: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

iv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Provinsi Sulawesi Selatan Dan Nasional Tahun 2012-2019 (Metode Baru) ..................................................... 11

Tabel 2.2. Tingkat Pengangguran Terbuka Provinsi Sulawesi Selatan Dan Nasional Tahun 2012-2019 ............................................................................................. 12

Tabel 2.3. Perkembangan Jumlah Penduduk Miskin Provinsi Sulawesi Selatan Dan Nasional Bulan (Maret-September) 2012-2019 ............................................... 13

Tabel 2.4. Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Sulawesi Selatan Dan Nasional Tahun 2012-2019 ........................................................................................................ 13

Tabel 2.5. Laju Inflasi Provinsi Sulawesi Selatan Dan Nasional Tahun 2012-2019 .. 14

Tabel 2.6. PDRB (ADHK-ADHB) Per Kapita Provinsi Sulawesi Selatan 2012-2019 14

Tabel 3.1. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Pendidikan Bulan Desember 2019 ................................................................................................ 32

Tabel 3.2. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Kesehatan Bulan Desember 2019 ................................................................................................ 40

Tabel 3.3. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan UPT Rumah Sakit Khusus Daerah Gigi dan Mulut Bulan Desember 2019 ............................................... 50

Tabel 3.4. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan UPT Pelatihan Kesehatan Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 52

Tabel 3.5. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan UPTD Transfusi Darah Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 54

Tabel 3.6. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan RSUD Labuang Baji Bulan Desember 2019....................................................................................... 56

Tabel 3.7. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Rumah Sakit Khusus Daerah Dadi Bulan Desember 2019 ................................................................. 59

Tabel 3.8. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan RSUD Haji Makassar Bulan Desember 2019....................................................................................... 61

Tabel 3.9. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan RSKD Ibu dan Anak Siti Fatimah Bulan Desember 2019 .................................................................. 63

Tabel 3.10. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan RSKD Ibu dan Anak Pertiwi Bulan Desember 2019 ......................................................................... 65

Tabel 3.11. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan RSUD Sayang Rakyat Bulan Desember 2019....................................................................................... 67

Tabel 3.12. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya Dan Tata Ruang Bulan Desember 2019 ............................... 69

Tabel 3.13. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Bulan Desember 2019 .................................................... 73

Page 7: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

v

Tabel 3.14. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman Dan Pertanahan Bulan Desember 2019 ...................... 82

Tabel 3.15. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Satuan Polisi Pamong Praja Bulan Desember 2019 ............................................................................ 86

Tabel 3.16. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Penganggulangan Bencana Daerah Bulan Desember 2019 .......................................................... 89

Tabel 3.17. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Sosial Bulan Desember 2019 ................................................................................................ 92

Tabel 3.18. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Bulan Desember 2019 ........................................................ 97

Tabel 3.19. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak Bulan Desember 2019 ........................... 102

Tabel 3.20. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan Dan Hortikultura Bulan Desember 2019 ............... 106

Tabel 3.21. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup Bulan Desember 2019 ...................................................... 111

Tabel 3.22. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Kependudukan, Pencatatan Sipil, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Bulan Desember 2019 ................................................................................................ 114

Tabel 3.23. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa Bulan Desember 2019 ................................................. 117

Tabel 3.24. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Perhubungan Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 122

Tabel 3.25. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Bulan Desember 2019 ......................... 126

Tabel 3.26. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Koperasi, Usaha Kecil Dan Menengah Bulan Desember 2019 .................................................. 130

Tabel 3.27. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Bulan Desember 2019 .................. 134

Tabel 3.28. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Kepemudaan Dan Olahraga Bulan Desember 2019 .............................................................. 137

Tabel 3.29. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Kebudayaan Dan Kepariwisataan Bulan Desember 2019 ............................................................ 141

Tabel 3.30. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Bulan Desember 2019 ............................................................. 145

Tabel 3.31. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Kelautan dan Perikanan Bulan Desember 2019 ..................................................................... 149

Page 8: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

vi

Tabel 3.32. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Bulan Desember 2019 ........................................................ 157

Tabel 3.33. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Perkebunan Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 161

Tabel 3.34. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Kehutanan Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 165

Tabel 3.35. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Energi Dan Sumber Daya Mineral Bulan Desember 2019 ................................................. 172

Tabel 3.36. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Perdagangan Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 177

Tabel 3.37. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Dinas Perindustrian Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 180

Tabel 3.38. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Bulan Desember 2019 ................................................. 185

Tabel 3.39. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Pengelolaan Keuangan Daerah Bulan Desember 2019 ........................................................ 191

Tabel 3.40. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Pendapatan Daerah Bulan Desember 2019 ......................................................................... 195

Tabel 3.41. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Kepegawaian Daerah Bulan Desember 2019 ......................................................................... 204

Tabel 3.42. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Bulan Desember 2019 ................................................ 208

Tabel 3.43. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Penelitian Dan Pengembangan Daerah Bulan Desember 2019 ................................................ 212

Tabel 3.44. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat DPRD Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 216

Tabel 3.45. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Hukum dan HAM) Bulan Desember 2019 ............................................. 220

Tabel 3.46. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Pemerintahan) Bulan Desember 2019 .................................................... 223

Tabel 3.47. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Humas dan Protokol) Bulan Desember 2019 ......................................... 225

Tabel 3.48. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Perekonomian) Bulan Desember 2019 ................................................... 227

Tabel 3.49. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Pembangunan dan Pengadaan Barang Dan Jasa) Bulan Desember 2019 .. 229

Page 9: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

vii

Tabel 3.50. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Kesejahteraan) Bulan Desember 2019 ................................................... 232

Tabel 3.51. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Organisasi Dan Tatalaksana) Bulan Desember 2019 ............................. 235

Tabel 3.52. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Umum dan Perlengkapan) Bulan Desember 2019 ................................. 238

Tabel 3.53. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Sekretariat Daerah (Biro Pengelolaan Barang Dan Aset Daerah) Bulan Desember 2019 ............. 241

Tabel 3.54. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Inspektorat Daerah Bulan Desember 2019 ...................................................................................... 245

Tabel 3.55. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik Bulan Desember 2019 .................................................................. 249

Tabel 3.56. Laporan Realisasi Anggaran Program/Kegiatan Badan Penghubung Daerah Bulan Desember 2019 ......................................................................... 253

Tabel 5.1. Pajak Daerah Per 31 Desember 2019 dan 2018 ........................................ 263

Tabel 5.2. Retribusi Daerah Per 31 Desember 2019 dan 2018 .................................. 264

Tabel 5.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan Per 31 Desember 2019 dan 2018 ................................................................................................. 264

Tabel 5.4. Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah Per 31 Desember 2019 dan 2018 265

Tabel 5.5. Pendapatan Transfer dana perimbangan Per 31 Desember 2019 dan 2018 265

Tabel 5.6. Dana Bagi Hasil Pajak Per 31 Desember 2019 dan 2018 ......................... 266

Tabel 5.7. Dana Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam Per 31 Desember 2018 dan 2018 ................................................................................................. 267

Tabel 5.8. Dana Alokasi Khusus Per 31 Desember 2019 dan 2018 .......................... 267

Tabel 5.9. Pendapatan Transfer-transfer Pemerintah Pusat Lainnya Per 31 Desember 2019 dan 2018 .......................................................................................................... 268

Tabel 5.10. Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah Per 31 Desember 2019 dan 2018 268

Tabel 5.11. Belanja Operasi Per 31 Desember 2019 dan 2018 .................................. 269

Tabel 5.12. Belanja Pegawai Per 31 Desember 2019 dan 2018 ................................. 270

Tabel 5.13. Belanja Barang Dan Jasa Per 31 Desember 2019 dan 2018 ................... 270

Tabel 5.14. Belanja Barang Dan Jasa Yang Substansinya Belanja Modal Per 31 Desember 2019 dan 2018 ................................................................................ 271

Tabel 5.15. Belanja Hibah Per 31 Desember 2019 dan 2018 .................................... 272

Tabel 5.16. Belanja Bantuan Sosial Per 31 Desember 2019 dan 2018 ...................... 273

Page 10: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

viii

Tabel 5.17. Belanja Modal Per 31 Desember 2019 dan 2018 .................................... 273

Tabel 5.18. Belanja Peralatan Dan Mesin Per 31 Desember 2019 dan 2018 ............. 274

Tabel 5.19. Belanja Gedung dan Bangunan Per 31 Desember 2019 dan 2018 .......... 274

Tabel 5.20. Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan Per 31 Desember 2019 dan 2018 .... 275

Tabel 5.21. Belanja Aset Tetap Lainnya Per 31 Desember 2019 dan 2018 ............... 275

Tabel 5.22. Transfer/Bagi Hasil Pendapatan Ke Kabupaten/Kota Per 31 Desember 2019 dan 2018 ................................................................................................. 276

Tabel 5.23. Belanja Bantuan Keuangan Per 31 Desember 2019 dan 2018 ................ 276

Tabel 5.24. Penerimaan Pembiayaan Per 31 Desember 2019 dan 2018 .................... 277

Tabel 5.25. Pengeluaran Pembiayaan Per 31 Desember 2019 dan 2018 ................... 278

Tabel 5.26. Aset Per 31 Desember 2019 dan 2018 .................................................... 280

Tabel 5.27. Kas di Kas Daerah Per 31 Desember 2019 dan 2018 ............................. 280

Tabel 5.28. Dana Transfer di Kas Daerah Per 31 Desember 2019 ............................. 281

Tabel 5.29. Kas di Bendahara Pengeluaran Per 31 Desember 2019 dan 2018 .......... 281

Tabel 5.30. Penyetoran Kas di Bendahara Pengeluaran Tahun 2020 ........................ 282

Tabel 5.31. Pajak Yang Dipungut Bendahara Pengeluaran Per 31 Desember 2019 dan 2018 .......................................................................................................... 282

Tabel 5.32. Kas di BLUD Per 31 Desember 2019 dan 2018 ..................................... 282

Tabel 5.33. Piutang Pajak Per 31 Desember 2019 ...................................................... 283

Tabel 5.34. Piutang Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor Per 31 Desember 2019 283

Tabel 5.35. Piutang Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor Per 31 Desember 2019 Berdasarkan Wajib Pungut .............................................................................. 283

Tabel 5.36. Piutang Pajak Air Permukaan Per 31 Desember 2019 ............................. 284

Tabel 5.37. Piutang Pajak Rokok Per 31 Desember 2019 .......................................... 285

Tabel 5.38. Piutang Retribusi Pelayanan Kesehatan Per 31 Desember 2019 ............. 285

Tabel 5.39. Piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah Per 31 Desember 2019 286

Tabel 5.40. Piutang Retribusi Pelayanan Pendidikan Per 31 Desember 2019 ............ 286

Tabel 5.41. Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran Per 31 Desember 2019 ..... 287

Tabel 5.42. Piutang Lainnya Per 31 Desember 2019 .................................................. 288

Tabel 5.43. Tunjangan Komunikasi Insentif Per 31 Desember 2019 ......................... 288

Tabel 5.44. Piutang BLUD Per 31 Desember 2019 .................................................... 289

Page 11: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

ix

Tabel 5.45. Persediaan Per 31 Desember 2019 dan 2018 .......................................... 290

Tabel 5.46. Investasi Per 31 Desember 2019 dan 2018 ............................................. 291

Tabel 5.47. Aset Tetap Per 31 Desember 2019 dan 2018 .......................................... 294

Tabel 5.48. Aset Tetap Tanah Yang Belum Bersertifikat ........................................... 295

Tabel 5.49. Aset Tetap Tanah Pencatatan Ganda ...................................................... 295

Tabel 5.50. Peralatan dan Mesin Per 31 Desember 2019 dan 31 Desember 2018 ..... 298

Tabel 5.51. Gedung dan Bangunan ............................................................................ 301

Tabel 5.52. Jalan, Irigasi dan Jaringan ....................................................................... 302

Tabel 5.53. Aset Tetap Lainnya ................................................................................. 304

Tabel 5.54. Akumulasi Penyusutan Aset Tetap .......................................................... 306

Tabel 5.55. Penyelesaian Kerugian Daerah Kasus Berupa Informasi ....................... 307

Tabel 5.56. Penyelesaian Kerugian Daerah Yang Dalam Proses Pembebanan .......... 308

Tabel 5.57. Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) ................................................... 309

Tabel 5.58. Pendapatan Diterima Dimuka .................................................................. 309

Tabel 5.59. Utang Beban Operasi .............................................................................. 310

Tabel 5.60. Utang Beban Transfer .............................................................................. 310

Tabel 5.61. Utang Beban Transfer Berdasarkan SK Gubernur Sulsel ........................ 311

Tabel 5.62. Pajak Daerah – LO .................................................................................. 313

Tabel 5.63. Retribusi Daerah – LO ............................................................................ 314

Tabel 5.64. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan – LO ................ 314

Tabel 5.65. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah – LO ................................ 315

Tabel 5.66. Pendapatan Transfer Dana Perimbangan – LO ....................................... 316

Tabel 5.67. Dana Bagi Hasil Pajak – LO ................................................................... 316

Tabel 5.68. Dana Bagi Hasil Pajak Bukan Pajak/Sumber Daya Alam – LO ............. 317

Tabel 5.69. Dana Alokasi Khusus Fisik Non Fisik – LO ........................................... 317

Tabel 5.70. Lain-lain Pendapatan Daerah Yang sah – LO ......................................... 318

Tabel 5.71. Beban Operasi ......................................................................................... 320

Tabel 5.72. Beban Pegawai ........................................................................................ 321

Tabel 5.73. Beban Persediaan .................................................................................... 321

Tabel 5.74. Beban Jasa ............................................................................................... 321

Page 12: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

x

Tabel 5.75. Beban Pemeliharaan ................................................................................ 322

Tabel 5.76. Beban Perjalanan Dinas ........................................................................... 322

Tabel 5.77. Beban Hibah ........................................................................................... 322

Tabel 5.78. Beban Penyusutan ................................................................................... 323

Tabel 5.79. Beban Penyisihan Piutang ....................................................................... 323

Tabel 5.80. Beban Transfer ......................................................................................... 324

Tabel 5.81. Surplus Non Operasional ........................................................................ 324

Tabel 5.82. Defisit Non Operasional ......................................................................... 324

Tabel 5.83. Arus Kas Masuk Dari Aktivitas Operasi ................................................. 326

Tabel 5.84. Arus Kas Keluar Dari Aktivitas Operasi .................................................. 327

Tabel 5.85. Arus Kas Masuk Dari Aktivitas Investasi Non Keuangan ...................... 327

Tabel 5.86. Arus Kas Keluar Dari Aktivitas Investasi Non Keuangan ...................... 328

Tabel 5.87. Arus Kas Masuk Dari Aktivitas Pembiayaan ......................................... 328

Tabel 5.88. Arus Kas Keluar Dari Aktivitas Pembiayaan ......................................... 329

Tabel 5.89. Arus Kas Dari Aktivitas Non Anggaran ................................................. 329

Tabel 5.90. Kenaikan/Penurunan Kas Bersih ............................................................ 330

Tabel 5.91. Laporan Perubahan Ekuitas .................................................................... 331

Tabel 5.92. Daftar Koreksi Aset Tetap ....................................................................... 331

Tabel 5.93. Daftar Koreksi Piutang ........................................................................... 332

Tabel 5.94. Daftar Koreksi Penyusutan Aset Tetap ................................................... 332

Tabel 5.95. Daftar Koreksi Utang .............................................................................. 333

Page 13: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Rincian Pendapatan Asli Daerah – Pajak Daerah Per 31 Desember 2019

Lampiran 2 Rincian Retribusi Daerah Per 31 Desember 2019 Lampiran 3 Rincian Pendapatan Asli Daerah Pendapatan Asli Daerah-

Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan Per 31 Desember 2019

Lampiran 4 Rincian Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah Per 31 Desember 2019

Lampiran 5 Rincian Pendapatan Transfer - Transfer Pemerintah Pusat Per 31 Desember 2019

Lampiran 6 Lain-Lain Pendapatan Daerah Yang Sah Per 31 Desember 2019 Lampiran 7 Belanja Barang Dana BOS Per 31 Desember 2019 Lampiran 8 Piutang Pajak Per 31 Desember 2019 Lampiran 9 Piutang Retribusi Pelayanan Kesehatan Per 31 Desember 2019 Lampiran 10 Piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah Per 31 Desember

2019 Lampiran 11 Sewa Dibayar Dimuka Per 31 Desember 2019 Lampiran 12 Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran Kendaraan Dan Rumah

Dinas Per 31 Desember 2019 Lampiran 13 Piutang Badan Layanan Umum Daerah Per 31 Desember 2019 Lampiran 14 Piutang Dan Penyisihan Piutang Per 31 Desember 2019 Lampiran 15 Daftar Persediaan Pakai Habis Dan Persediaan Hibah Per 31

Desember 2019 Lampiran 16 Aset Tetap Tanah Per 31 Desember 2019 Lampiran 16b Rincian Aset Tetap Tanah Per 31 Desember 2019 Lampiran 17a Aset Tetap – Alat-Alat Berat Per 31 Desember 2019 Lampiran 17b Rincian Aset Tetap – Alat-Alat Berat Per 31 Desember 2019 Lampiran 18a Aset Tetap– Alat-Alat Angkutan Per 31 Desember 2019 Lampiran 18b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Angkutan Per 31 Desember 2019 Lampiran 19a Aset Tetap– Alat-Alat Bengkel Per 31 Desember 2019 Lampiran 19b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Bengkel Per 31 Desember 2019 Lampiran 20a Aset Tetap– Alat-Alat Pertanian Dan Peternakan Per 31 Desember

2019 Lampiran 20b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Pertanian Dan Peternakan Per 31

Desember 2019 Lampiran 21a Aset Tetap–Alat-Alat Kantor Dan Rumah Tangga Per 31 Desember

2019 Lampiran 21b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Kantor Dan Rumah Tangga Per 31

Desember 2019 Lampiran 22a Aset Tetap– Alat-Alat Studio Dan Komunikasi Per 31 Desember

2019 Lampiran 22b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Studio Dan Komunikasi Per 31

Desember 2019 Lampiran 23a Aset Tetap– Alat-Alat Ukur Per 31 Desember 2019 Lampiran 23b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Ukur Per 31 Desember 2019

Page 14: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

xii

Lampiran 24a Aset Tetap– Alat-Alat Kedokteran Per 31 Desember 2019 Lampiran 23b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Kedokteran Per 31 Desember 2019 Lampiran 25a Aset Tetap– Alat-Alat Laboratorium Per 31 Desember 2019 Lampiran 25b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Laboratorium Per 31 Desember 2019 Lampiran 26a Aset Tetap– Alat-Alat Keamanan Per 31 Desember 2019 Lampiran 26b Rincian Aset Tetap– Alat-Alat Keamanan Per 31 Desember 2019 Lampiran 27a Aset Tetap– Bangunan Gedung Per 31 Desember 2019 Lampiran 27b Rincian Aset Tetap– Bangunan Gedung Per 31 Desember 2019 Lampiran 28a Aset Tetap– Bangunan Monumen Per 31 Desember 2019 Lampiran 28b Rincian Aset Tetap– Bangunan Monumen Per 31 Desember 2019 Lampiran 29a Aset Tetap– Jalan Dan Jembatan Per 31 Desember 2019 Lampiran 29b Rincian Aset Tetap– Jalan Dan Jembatan Per 31 Desember 2019 Lampiran 30a Aset Tetap– Bangunan Air(Irigasi) Per 31 Desember 2019 Lampiran 30b Rincian Aset Tetap– Bangunan Air(Irigasi) Per 31 Desember 2019 Lampiran 31a Aset Tetap– Instalasi Per 31 Desember 2019 Lampiran 31b Rincian Aset Tetap– Instalasi Per 31 Desember 2019 Lampiran 32a Aset Tetap– Jaringan Per 31 Desember 2019 Lampiran 32b Rincian Aset Tetap– Jaringan Per 31 Desember 2019 Lampiran 33a Aset Tetap lainnya– Buku dan Perpustakaan Per 31 Desember 2019 Lampiran 33b Rincian Aset Tetap lainnya–Buku dan Perpustakaan Per 31

Desember 2019 Lampiran 34a Aset Tetap Lainnya – Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan Per

31 Desember 2019 Lampiran 34b Rincian Aset Tetap Lainnya–Barang Bercorak Kesenian/

Kebudayaan Per 31 Desember 2019 Lampiran 35a Aset Tetap Lainnya – Hewan/Ternak Dan Tumbuhan Per 31

Desember 2019 Lampiran 35b Rincian Aset Tetap Lainnya – Hewan/Ternak Dan Tumbuhan Per 31

Desember 2019 Lampiran 36a Aset Tetap– Renovasi Per 31 Desember 2019 Lampiran 36b Rincian Aset Tetap– Renovasi Per 31 Desember 2019 Lampiran 37a Aset Tetap– Konstruksi Dalam Pengerjaan Per 31 Desember 2019 Lampiran 37b Rincian Aset Tetap –Konstruksi Dalam Pengerjaan Per 31 Desember

2019 Lampiran 38 Aset Tetap – Akumulasi Penyusutan Aset Tetap Per 31 Desember

2019 Lampiran 39 Aset Lainnya – Aset Tak Berwujud Per 31 Desember 2019 Lampiran 39b Rincian Aset Lainnya – Aset Tak Berwujud Per 31 Desember 2019 Lampiran 40 Aset Lainnya – Aset Lain-Lain Per 31 Desember 2019 Lampiran 40b Rincian Aset Lainnya – Aset Lain-Lain Per 31 Desember 2019 Lampiran 41 Aset Sekolah Per 31 Desember 2019 Lampiran 41b Rincian Aset Sekolah Per 31 Desember 2019 Lampiran 42 Utang Perhitungan Fihak Ketiga Per 31 Desember 2019 Lampiran 43 Utang Beban Per 31 Desember 2019

Page 15: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan

Dalam rangka meningkatkan efisiensi dan efektivitas penyelenggaraan otonomi daerah Pemerintahan Provinsi Sulawesi Selatan perlu memperhatikan aspek hubungan wewenang kekhususan dan keragaman daerah dalam sistem Negara Kesatuan Republik Indonesia. Aspek hubungan keuangan, pelayanan umum, pemanfaatan sumberdaya alam dan sumberdaya lainnya dilaksanakan secara adil dan selaras.

Undang-Undang Nomor 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara pasal 31, menyatakan bahwa Gubernur/Bupati/Walikota harus membuat pertanggungjawaban pelaksanaan APBD dalam bentuk laporan keuangan yang telah diaudit oleh BPK. Laporan keuangan Daerah yang dihasilkan dari Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah (SAPD) dan berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akutansi Pemerintahan yang telah ditindak lanjuti dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013 tentang Penerapan Sistem Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual Pasal 1 ayat (26) menyatakan SKPKD selaku Entitas Pelaporan yang terdiri dari satu atau lebih entitas akuntansi atau entitas pelaporan yang menurut ketentuan peraturan perundang-undangan wajib menyampaikan laporan pertanggungjawaban berupa laporan keuangan dan pada Pasal 5 ayat (2) pada peraturan menteri ini, menyatakan penyajian laporan keuangan terdiri dari Laporan Realisasi APBD,Laporan Perubahan Anggaran Lebih, Laporan Operasional, Neraca, Laporan Arus Kas, Laporan Perubahan Ekuitas dan Catatan atas Laporan Keuangan. Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan merupakan Laporan Keuangan Konsolidasian dari Laporan Keuangan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dan Laporan Keuangan Satuan Kerja Pengelola Keuangan Daerah (SKPKD) selaku Bendahara Umum Daerah (BUD), disusun untuk menyediakan informasi yang relevan mengenai posisi keuangan dan seluruh transaksi yang

dilakukan selama satu periode pelaporan. Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan terutama digunakan untuk membandingkan realisasi Pendapatan, Belanja, dan Pembiayaan dengan anggaran yang telah ditetapkan, menilai kondisi keuangan, mengevaluasi efektivitas dan efisiensi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan, dan membantu menentukan ketaatannya terhadap peraturan perundang-undangan serta disajikan sesuai dengan Peraturan Pemerintah yang mengatur tentang Standar Akuntansi Pemerintahan.

Undang – Undang Nomor 1 tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara pasal 51 ayat (2) menyatakan bahwa Kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) selaku Pengguna Anggaran harus menyelenggarakan akuntansi atas transaksi keuangan, aset, utang, dan ekuitas dana, termasuk transaksi pendapatan dan belanja, yang berada dalam tanggung jawabnya. Setiap SKPD harus membuat laporan keuangan satuan kerja. dan berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan yang telah ditindaklanjuti dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013 tentang Penerapan Sistem Akuntansi Pemerintahan

Page 16: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

2

Berbasis Akrual Pasal 1 ayat (25) menyatakan SKPD selaku Entitas Akuntansi Wajib menyelenggarakan akuntansi dan menyusun Laporan Keuangan untuk digabungkan pada entitas pelaporan terdiri dari Laporan Realisasi APBD, Laporan Operasional, Neraca, Laporan Perubahan Ekuitas dan Catatan atas Laporan Keuangan.

Penyusunan Laporan Keuangan adalah merupakan kewajiban bagi Pemerintah Daerah dalam konteks pelaksanaan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku dengan maksud untuk memenuhi tanggungjawab ketaatan pada peraturan perundang-undangan yang berlaku dan bertujuan untuk memberikan gambaran secara umum tentang pencapaian Arah dan Kebijakan Umum serta Strategi dan Prioritas APBD Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2017 yang tidak lain adalah merupakan cerminan kinerja organisasi, yang dihadapkan dengan realisasi kinerja pengelolaan keuangan Daerah serta berfungsi sebagai instrumen dalam menyajikan data dan informasi mengenai sumber-sumber pendapatan daerah baik yang berasal dari Pendapatan Asli Daerah maupun yang bersumber dari Dana Perimbangan dan Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah, disamping itu juga merupakan sumber data dan informasi menyangkut Realisasi Anggaran Belanja Daerah baik Belanja Tidak Langsung maupun Belanja Langsung termasuk Anggaran Pembiayaan, dengan demikian maka melalui penyusunan laporan keuangan diharapkan dapat menjadi pedoman dalam memberikan gambaran singkat mengenai realisasi APBD pada Tahun Anggaran 2017.

1.2 Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan

1. Undang-Undang Nomor 47 Prp. Tahun 1960 tentang Pembentukan Daerah Tingkat I Sulawesi Selatan Tenggara dan Daerah Tingkat I Sulawesi Utara Tengah (Lembaran Negara Tahun 1960 Nomor 151, Tambahan Lembaran Negara Nomor 2102) jo. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1964 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1964 tentang Pembentukan Daerah Tingkat I Sulawesi Tengah dan Daerah Tingkat I Sulawesi Tenggara dengan mengubah Undang-Undang Nomor 47 Prp. Tahun 1960 tentang Pembentukan Daerah Tingkat I Sulawesi Utara Tengah dan Daerah Tingkat I Sulawesi Selatan Tenggara menjadi Undang-Undang (Lembaran Negara Tahun 1964 Nomor 94, Tambahan Lembaran Negara Nomor 2687);

2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1985 tentang Pajak Bumi dan Bangunan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1985 Nomor 68, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3312) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1994 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1994 Nomor 62, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3569);

3. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 1997 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1997 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3685) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2000 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 246, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4048);

Page 17: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

3

4. Undang-Undang Nomor 21 Tahun 1997 tentang Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1997 Nomor 44, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3688);

5. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

6. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355);

7. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-Undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4389);

8. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4400);

9. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

10. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

11. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

12. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2001 tentang Pajak Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001 Nomor 118, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4138) ;

13. Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2001 tentang Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001 Nomor 119, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4139);

14. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2004 tentang Kedudukan Protokoler dan Keuangan Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 90, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4416) sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2007 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4712);

15. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4502);

Page 18: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

4

16. Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2005 tentang Pinjaman Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 136, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4574);

17. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 tentang Dana Perimbangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 137, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4575);

18. Peraturan Pemerintah Nomor 56 Tahun 2005 tentang Sistem Informasi Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 138, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4576);

19. Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2005 tentang Hibah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 139, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4577);

20. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578);

21. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Pedoman Penyusunan dan Penerapan Standar Pelayanan Minimal (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 150, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4585);

22. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4593);

23. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4614);

24. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 127, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4890);

25. Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 123);

26. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2016 Tentang Tata Cara Tuntutan Ganti Kerugian Negara/Daerah Terhadap Pegawai Negeri Bukan Bendahara Atau Pejabat Lain (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 196, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5934);

27. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011;

28. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 64 Tahun 2013 tentang Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual pada Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 1425);

29. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pokok-pokok Pengelolaan Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2006 Nomor 13, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 230); sebagaimana telah

Page 19: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

5

diubah terakhir dengan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 3 Tahun 2015 (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2015 Nomor 3, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 281);

30. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 2 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan Yang Menjadi Kewenangan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2008 Nomor. 2, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 235);

31. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 6 Tahun 2018 tentang Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019, (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018 Nomor 6);

32. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 1 Tahun 2019 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018-2023;

33. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 8 Tahun 2019 tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2019 (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 Nomor 8).

1.3 Sistematika Penulisan Catatan Atas Laporan Keuangan

Catatan atas Laporan Keuangan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 disusun sebagai berikut:

1. Pendahuluan

(1.1) Maksud dan Tujuan Penyusunan Laporan Keuangan;

(1.2) Landasan Hukum Penyusunan Laporan Keuangan;

(1.3) Sistematika Penulisan Catatan Atas Laporan Keuangan.

2. Ekonomi Makro, Kebijakan Keuangan dan Pencapaian Target Kinerja APBD

(2.1) Ekonomi Makro;

(2.2) Kebijakan Keuangan;

(2.3) Indikator Pencapaian Target Kinerja APBD.

3. Ikhtisar Pencapaian Kinerja Keuangan

(3.1) Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja Keuangan;

(3.2) Hambatan dan Kendala Yang Ada Dalam Pencapaian Target yang Telah Ditetapkan.

4. Kebijakan Akuntansi

(4.1) Entitas Pelaporan Keuangan Daerah;

(4.2) Basis Akuntansi Yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan;

(4.3) Basis Pengukuran Yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan;

(4.4) Penerapan Kebijakan Akuntansi Berkaitan Dengan Ketentuan Yang Ada Dalam Standar Akuntansi Pemerintahan.

Page 20: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

6

5. Penjelasan Pos-Pos Laporan Keuangan

(5.1) Rincian dan Penjelasan Masing-Masing Pos-Pos Pelaporan Keuangan

(5.1.1) Pendapatan – LRA;

(5.1.2) Belanja;

(5.1.3) Transfer;

(5.1.4) Pembiayaan;

(5.1.5) Pendapatan – LO;

(5.1.6) Beban;

(5.1.7) Aset;

(5.1.8) Kewajiban;

(5.1.9) Ekuitas Dana.

(5.2) Pengungkapan atas pos-pos Aset dan Kewajiban yang timbul sehubungan dengan penerapan basis akrual atas pendapatan dan belanja dan rekonsiliasinya dengan penerapan basis kas, untuk entitas akuntansi/entitas pelaporan yang menggunakan basis kas pada pemerintah daerah.

Page 21: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

7

BAB II

EKONOMI MAKRO, KEBIJAKAN KEUANGAN DAN PENCAPAIAN TARGET KINERJA APBD

2.1 Ekonomi Makro

Asumsi dasar yang digunakan dalam penyusunan Perubahan APBD 2019 adalah : a) asumsi makro ekonomi daerah yang terdiri atas laju pertumbuhan ekonomi, tingkat inflasi, dan tingkat pengangguran; b) pokok-pokok kebijakan fiskal daerah yang terdiri dari dana perimbangan (DBH, DAU, DAK) dan PAD. Penggunaan asumsi ini sepenuhnya mengacu pada Permendagri Nomor 13 Tahun 2006.

Berdasarkan mekanisme dan prosedur perencanaan yang diarahkan dalam Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, maka sebagai penjabaran Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018-2023, diperlukan suatu Perubahan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019, yang selanjutnya secara teknis dijabarkan ke dalam Kebijakan Umum Perubahan APBD (KUPA) dan PPAS-P Tahun Anggaran 2019. Secara umum Kebijakan Umum Perubahan APBD dan PPAS-P ini merupakan penyesuaian capaian target kinerja atau prakiraan/rencana keuangan tahunan pemerintahan daerah yang telah ditetapkan sebelumnya untuk dibahas dan disetujui bersama antara pemerintah daerah dan PPAS-P DPRD yang ditetapkan dalam sebuah Berita Acara Nota Kesepakatan Bersama.

Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah adalah pada Pasal 154 dan 155 menyebutkan bahwa seandainya selama tahun berjalan perlu diadakan perbaikan atau penyesuaian, maka APBD Perubahan (APBD-P) masih dimungkinkan terutama apabila :

1. Terjadi perkembangan yang tidak sesuai dengan asumsi Kebijakan Umum Anggaran (KUA);

2. Terjadi keadaan yang menyebabkan harus dilakukan pergeseran anggaran antar unit organisasi, antar kegiatan, dan antar jenis belanja;

3. Ditemui keadaan yang menyebabkan saldo anggaran lebih tahun sebelumnya harus digunakan dalam tahun anggaran berjalan;

4. Keadaan darurat; dan 5. Keadaan luar biasa.

Terkait dengan sinkronisasi perencanaan pusat dan daerah, penyusunan APBD Perubahan Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018 senantiasa tetap memperhatikan sasaran prioritas nasional dan prioritas RKPD Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018, dimana prioritas nasional terdiri atas Sembilan Agenda Nawacita Prioritas Pembangunan sesuai Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional 2015-2019, yaitu sebagai berikut :

1. Menghadirkan kembali negara untuk melindungi segenap bangsa dan memberikan rasa aman kepada seluruh warga negara;

Page 22: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

8

2. Mengembangkan tata kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya;

3. Membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-daerah dan desa dalam kerangka negara kesatuan;

4. Memperkuat kehadiran negara dalam melakukan reformasi sistem dan penegakan hukum yang bebas korupsi, bermartabat, dan terpercaya;

5. Meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia;

6. Meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di pasar Internasional;

7. Mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-sektor strategis ekonomi domestik;

8. Melakukan revolusi karakter bangsa; dan

9. Memperteguh kebhinekaan dan memperkuat restorasi sosial Indonesia.

Prioritas RKPD Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 yaitu;

1. Pembangunan Manusia melalui peningkatan kualiatas pendidikan dan kesehatan serta peningkatan pelayanan dasar lainnya;

2. Pengurangan kesenjangan antar wilayah melalui penguatan konetivitas dan kemaritiman;

3. Peningkatan nilai tambah ekonomi yang berbasis sumber daya alam; 4. Pemantapan ketahanan energi, pangan dan Sumberdaya air dan pelestarian

lingkungan; Dasar hukum pelaksanaan penyusunan Kebijakan Umum APBD Perubahan

Tahun 2019 adalah sebagai berikut:

1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4286);

2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

3. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438);

4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679);

Page 23: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

9

5. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 130, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5049);

6. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234);

7. Undang Undang Nomor 18 Tahun 2016 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2017, (Lembaran Negara RI Tahun 2016 Nomor 240, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor 5948);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 4578, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4578);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2006 tentang Tata Cara Penyusunan Rencana Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006 Nomor 97, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4664);

10. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 Tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi, dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4737);

11. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 Tentang Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4741);

12. Peraturan Pemerintah RI Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4817);

13. Peraturan Presiden Nomor 107 Tahun 2017 Tentang Rincian Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2018 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 244);

14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah;

15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 14 Tahun 2016 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 Tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;

16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 33 Tahun 2017 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2018;

17. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pokok-Pokok Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Nomor 13, Tambahan Lembaran Daerah Nomor 230) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 8 Tahun

Page 24: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

10

2015 (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2015 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 281) ;

18. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 8 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Provinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2008 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Nomor 241) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 11 Tahun 2009 (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2009 Nomor 11);

19. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 2 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan yang menjadi Kewenangan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Daerah Nomor 2, Tambahan Lembaran Daerah Nomor 235);

20. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 9 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Inspektorat, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Lembaga Teknis Daerah, dan Lembaga Lain Provinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2008 Nomor 9, Tambahan Lembaran Daerah Nomor 242) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 12 Tahun 2009 (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2009 Nomor 12);

21. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 2 Tahun 2010 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Daerah Sulawesi Selatan (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2010 Nomor 252);

22. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 7 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjnag Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2008-2028;

23. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2008-2028;

24. Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 10 Tahun 2016 tentang Pembentukan Dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2016 Nomor 10, Tambahan Lembaran Daerah Nomor 293);

25. Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 58 Tahun 2016 tentang Tata cara Penganggaran, Pelaksanaan, Pertanggungjawaban dan Pelaporan serta Monitoring dan Evaluasi Hibah dan Bantuan Sosial Yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan Dan Belanja Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 150 Tahun 2018 (Berita Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018 Nomor 150);

26. Peraturan Daerah Sulawesi Selatan Nomor 6 Tahun 2018 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2019 (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018 Nomor 6);

Page 25: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

11

27. Peraturan Daerah Sulawesi Selatan Nomor 8 Tahun 2019 tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2019 (Lembaran Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 Nomor 8);

28. Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 31 Tahun 2019 Tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 97 Tahun 2018 Tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019;

29. Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 151 Tahun 2018 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019 (Berita Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018 Nomor 151);

30. Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 6 Tahun 2019 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019 (Berita Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 Nomor 6);

31. Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 31 Tahun 2018 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 (Berita Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018 Nomor 31);

32. Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 35 Tahun 2019 tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019 (Berita Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 Nomor 35);

Secara umum gambaran kerangka ekonomi makro daerah mencerminkan kondisi dinamis perekonomian daerah sekaligus merupakan gambaran umum perekonomian Provinsi Sulawesi Selatan yang meliputi antara lain IPM, Tingkat Pengangguran Terbuka TPT, Persentase Penduduk Miskin, Pertumbuhan Ekonomi, Inflasi, PDRB Perkapita.

Perkembangan IPM Sulawesi Selatan menunjukkan trend yang terus meningkat dari tahun ke tahun.Walaupun masih dibawah IPM Nasional, tetapi trend peningkatan ini menggambarkan pembangunan manusia terus membaik dari waktu ke waktu. Hal ini dapat dilihat pada Tabel berikut.

Tabel 2.1

Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Provinsi Sulawesi Selatan dan Nasional

Tahun 2012-2019 (Metode Baru)

Uraian 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019

1 2 3 4 5 6 7 8 9

IPM Sulawesi Selatan 67,26 67,92 68,49 69.15 69.76 70,34 70,90 71,66

Angka Harapan Hidup (AHH) Saat Lahir (Tahun) 69,31 69,50 69,60 69,80 69,82 69,84 70,08 70,43

Rata-Rata Lama Sekolah (RLS) Tahun 7,37 7,45 7,49 7,64 7,75 7,95 8,02 8,26

Harapan Lama Sekolah (HLS) Tahun 12,16 12,52 12,90 12,99 13,16 13,28 13,34 13,36

Pengeluaran Per Kapita Disesuaikan 9.560,00 9.632,00 9.723,00 9.992,00 10.281,00 10.489,00 10.814,00 11.118,00

(Ribu Rupiah/Orang/Tahun)

IPM Nasional 67,70 68,31 68,90 69.55 70.18 70,81 71,39 71,92

Sumber : BPS Sulawesi Selatan Tahun 2019

Page 26: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

12

Pada tabel diatas menunjukkan bahwa selama periode 2012 hingga 2019 angka IPM Sulawesi Selatan masih di bawah IPM nasional (71,92). Namun IPM Sulawesi Selatan setiap tahun mengalami peningkatan, seperti halnya IPM nasional. Apabila di telusuri lebih lanjut komponen angka IPM Sulawesi Selatan yang relatif lebih rendah dibandingkan dengan angka nasional. Apabila dilihat menurut komponennya, tidak semua komponen IPM Nasional memiliki angka yang lebih tinggi dari pada IPM Sulawesi Selatan, seperti pada komponen indeks pendidikan Sulawesi Selatan yakni pada Harapan Lama Sekolah mencapai 13,36 pada tahun 2019 sedangkan pada level nasional hanya mencapai 12,91. Hal yang berbeda terjadi pada dua komponen pembentuk IPM lainnya yaitu indeks kesehatan dan indeks pengeluaran, dimana nilai untuk kedua indeks tersebut pada IPM nasional lebih tinggi dari pada IPM Sulawesi Selatan.

Sementara trend tingkat pengangguran terbuka (TPT) di Sulawesi Selatan juga menunjukkan penurunan dari tahun ke tahun selama periode tahun 2012-2019 seperti yang ditunjukkan pada Tabel berikut.

Tabel 2.2 Tingkat Pengangguran Terbuka Provinsi Sulawesi Selatan dan Nasional

Tahun 2012-2019

Uraian Tahun

Angkatan Kerja 2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019

Bekerja (Jiwa) 3.351.908 3.291.280 3.527.036 3.485.492 3.694.712 3.559.663 3.774.924 3.830.096

Pengangguran (Jiwa)

208.983 176.912 224.765 220,636 186,291 213.695 213.105 200.304

Jumlah Total 3.560.891 3.468.192 3.751.801 3.485.713 3.694.898 3.773.358 3.987.399 4.030.400

TPT (Tingkat Pengangguran Terbuka) %

5,87 5,1 5,99 5,95 4,8 5,61 5,34 5,42

TPT Nasional 6,14 6,17 5,94 5,94 5,61 5,5 5,34 5,01

Sumber : BPS Sulawesi Selatan Tahun 2019

Jumlah penduduk Provinsi Sulawesi Selatan yang tergolong dalam angkatan kerja pada tahun 2019 mencapai 4.030.400 orang dengan komposisi 3.830.096 adalah penduduk yang bekerja dan 200.304 orang penduduk yang menganggur. Dibandingkan dengan tahun 2018, penduduk yang bekerja mengalami peningkatan sebesar 55.172 orang dimana pada tahun tersebut jumlah penduduk yang bekerja sebesar 3.774.294 orang. Dan terjadi jumlah penurunan orang menganggur sebanyak 12.801 orang dari tahun 2018 hingga tahun 2019, dimana jumlah pengangguran tahun 2018 sebesar 213.105 orang.

Tingkat pengangguran terbuka (TPT) adalah indikator yang dapat digunakan untuk mengukur tingkat penawaran yang tidak digunakan atau tidak terserap oleh pasar kerja. Pada tahun 2019, TPT Sulawesi Selatan sebesar 5,42 persen, mengalami peningkatan dibandingkan tahun 2018 yang besarnya 5,34 persen.

Page 27: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

13

Tabel 2.3

Perkembangan Jumlah Penduduk Miskin Provinsi Sulawesi Selatan dan Nasional Bulan (Maret-September) Tahun 2012-2019

No Penduduk

Miskin Satuan

Tahun

2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019

1 Kota+Desa Ribu Jiwa

831,48 793,67 864,3 797,72 807,03 813,07 792,63 767,80

(Maret) (Maret) (Maret) (Maret)

812,27 863,23 806,35 864,51 796,81 825,97 779,64 759,58

(Sept) (Sept) (Sept) (Sept)

2 Persentase Kota+Desa

%

10,11 9,54 10,28 9,39 9,4 9,38 9,06 8,69

(Maret) (Maret) (Maret) (Maret)

9,82 10,32 9,54 10,12 9,24 9,48 8,87 8,56

(Sept) (Sept) (Sept) (Sept)

Nasional

Juta Jiwa/ 28,71 28,71 27,73 28,51 27,76 26,58 25,67 24,78

(Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.)

% 11,66 11,46 10,96 10,13 10,7 10,12 9,66 9,22

(Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.) (Sept.)

Sumber : BPS Sulawesi Selatan Tahun 2019

Secara Umum, tingkat kemiskinan di Provinsi Sulawesi Selatan pada periode 2012 – 2019 mengalami fluktuasi baik dari jumlah maupun persentase. Pada bulan september 2012 jumlah penduduk miskin Sulawesi Selatan 812 ribu jiwa atau 9,82 kemudian meningkat menjadi 863 ribu jiwa atau 10,32 persen pada September 2013, menurun kembali pada september 2014 menjadi 806 ribu jiwa atau 9,54%, meningkat kembali pada September 2015 menjadi 864 ribu jiwa atau 10,12 persen, menurun pada September 2016 menjadi 796 ribu jiwa atau 9,24 persen, mengalami peningkatan kembali menjadi 825 ribu jiwa atau 9,48 persen pada September 2017, menurun pada September 2019 menjadi 759 ribu jiwa atau 8,56%. Selama periode tersebut tingkat kemiskinan Sulawesi Selatan dari tahun 2012 hingga tahun 2019 masih lebih rendah dari dari rata-rata tingkat kemiskinan nasional.

Tabel 2.4 Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Sulawesi Selatan dan Nasional

Tahun 2012-2019

No Pertumbuhan

PDRB

Tahun

2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019

1 Nasional 6,23 5,78 5,02 4,79 5,02 5,06 5,18 4,97

2 Prov Sul-Sel

(Thn Dasar 2012) 8,37 7,65 7,57 7,15 7,41 6,25 7,06 6,92

Sumber : bps sulawesi selatan tahun 2019

Inflasi yang terjadi di sulawesi selatan pada desember 2019 ini disebabkan oleh naiknya harga pada enam kelompok pengeluaran yang ditunjukkan oleh naiknya Indeks Harga Konsumen (IHK) kesehatan sebesar 0,51%; kelompok transportasi, komunikasi, dan keuangan sebesar 0,41%; kelompok makanan jadi, minuman, rokok, dan tembakau sebesar 0,14%; kelompok sandang sebesar 0,13%; kelompok perumahan, air, listrik, gas, dan bahan bakar

Page 28: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

14

0,08%; dan kelompok pendidikan, rekreasi, dan olahraga sebesar 0,01% hal ini dapat dilihat pada tabel berikut.

Tabel 2.5 Laju Inflasi Provinsi Sulawesi Selatan dan Nasional

Tahun 2012-2019

No Inflasi Satuan Tahun

2012 2013 2014 2015 2016 2017 2018 2019

1 Nasional % 4,3 8,38 8,36 3,35 3,02 3,61 3,13 2,72

2 Prov. Sul-Sel % 4,41 6,22 8,61 4,48 2,94 3,85 3,5 2,35

Sumber : BPS Sulawesi Selatan Tahun 2019

Meningkatnya perkembangan ekonomi ditandai dengan peningkatan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Sulawesi Selatan dari tahun ke tahun serta pendapatan perkapita masyarakat. PDRB (ADHK-ADHB) dan Income Perkapita Sulawesi Selatan dalam kurun waktu 2012-2019 dengan penghitungan baru tahun dasar 2012 telah meningkat dan mencapai target RPJMD 2018-2023. Hal ini berdampak terhadap meningkatnya daya beli masyarakat, terbukanya kesempatan kerja, berkurangnya jumlah penduduk miskin dan pengangguran serta membaiknya ketahanan pangan masyarakat sehingga meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Hal ini dapat dilihat data akhir BPS pada tabel berikut.

Tabel 2.6 PDRB (ADHK-ADHB) Per Kapita Provinsi Sulawesi Selatan

Tahun 2012-2019

Tahun Harga Konstan Harga Berlaku Per Kapita

ADHK (Milyar) ADHB (Milyar) (Juta)

2012 202.184,59 228.285,47 27,67

2013 217.589,13 258.836,42 31,03

2014 233.988,05 298.033,80 35,34

2015 250.802,99 340.390,21 39,95

2016 269.401,31 377.108,91 43,82

2017 288.814,17 415.588,20 47,82

2018 309.202,40 461.719,49 52,64

2019 330.305,13 504.746,87 57,03

Sumber :BPS Sulawesi Selatan Tahun 2019

Ekonomi Sulawesi Selatan triwulan IV-2019 dibanding triwulan IV-2018 (y-on-y) tumbuh sebesar 6,48 persen. Pertumbuhan tertinggi dicapai oleh lapangan usaha Jasa Perusahaan sebesar 16,42 persen, diikuti oleh lapangan usaha Jasa Keuangan dan Asuransi sebesar 11,74 persen serta Industri Pengolahan sebesar 9,21 persen.

Struktur PDRB Sulawesi Selatan menurut lapangan usaha atas dasar harga berlaku pada tahun 2019 tidak menunjukkan perubahan berarti. Perekonomian Sulawesi Selatan masih didominasi oleh empat lapangan usaha yaitu Pertanian, Kehutanan dan Perikanan (21,28 persen); Perdagangan Besar dan Eceran; Reparasi Mobil dan Sepeda Motor (14,80 persen); Konstruksi (14,18 persen) serta Industri

Page 29: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

15

Pengolahan (13,16 persen). Peranan keempat lapangan usaha tersebut dalam perekonomian Sulawesi Selatan mencapai 63,42 persen

Sementara itu, sumber pertumbuhan tertinggi berasal dari Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi Mobil dan Sepeda Motor memiliki sumber pertumbuhan tertinggi sebesar 1,39 persen, diikuti Industri Pengolahan sebesar 1,31 persen; Konstruksi sebesar 1,09 persen; Informasi dan Komunikasi sebesar 0,75 persen serta Pertanian, Kehutanan dan Perikanan sebesar 0,59 persen. Sementara pertumbuhan ekonomi Sulawesi Selatan dari lapangan usaha lainnya sebesar 1,79 persen.

Dari sisi pengeluaran, pertumbuhan ekonomi selama tahun 2019 dibanding dengan tahun sebelumnya (c-to-c) terjadi pada semua komponen. Pertumbuhan yang cukup tinggi terjadi pada komponen Pengeluaran Konsumsi Lembaga Non Profit yang melayani Rumah Tangga (PK-LNPRT) sebesar 35,85 persen, disusul komponen Pengeluaran Konsumsi Pemerintah (PK-P) sebesar 6,97 persen, komponen Pengeluaran Konsumsi Rumah Tangga (PK-RT) sebesar 6,82 persen, dan Pembentukan Modal Tetap Bruto (PMTB) sebesar 5,67 persen.

Prioritas Pembangunan Tahun 2019 sebagai berikut:

Pembangunan daerah Sulawesi Selatan tahun 2019 diarahkan pada upaya pencapaian sasaran dan target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018-2023 dan mendukung pencapaian prioritas pembangunan nasional.

Untuk menjamin sinergitas pembangunan nasional dan daerah, maka arah kebijakan pembangunan daerah Provinsi Sulawesi Selatan memperhatikan prioritas dan sasaran pembangunan nasional. Memperhatikan arahan tersebut, maka kebijakan pembangunan daerah tahun 2019 ditujukan untuk “MEMACU PEMBANGUNAN DAERAH BERKUALITAS UNTUK MEWUJUDKAN PEMERATAAN”.

Pembangunan Daerah berkualitas dimaksudkan sebagai pembangunan daerah multidimesional yang memberikan hasil maksimal dan proporsional dalam meningkatkan pendapatan masyarakat, memperluas kesempatan kerja dan kesempatan berusaha, meningkatkan kapasitas bagi penggunaan dan pemanfaatan sumber daya alam dan sumberdaya lainnya di daerah serta menciptakan kesejahteraan dengan tidak menimbulkan bias bagi kelangsungan dan keberlanjutan pembangunan daerah dimasa depan. Guna percepatan pencapaian tujuan pembangunan daerah tahun 2019 tersebut, ditetapkan prioritas pembangunan daerah tahun 2019, meliputi:

1. Pembangunan Manusia melalui peningkatan kualiatas pendidikan dan kesehatan serta peningkatan pelayanan dasar lainnya;

2. Pengurangan kesenjangan antar wilayah melalui penguatan konetivitas dan kemaritiman;

3. Peningkatan nilai tambah ekonomi yang berbasis sumber daya alam; 4. Pemantapan ketahanan energi, pangan dan Sumberdaya air dan pelestarian

lingkungan;

Page 30: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

16

Secara makro kondisi sosial ekonimi pada semester I tahun 2019 dengan capaian sebagai berikut:

1. Pertumbuhan ekonomi triwulan I sebesar 6,65 %; 2. Inflasi bulan April 2019 sebesar 0,42 %; 3. PDRB Perkapita 2018 sebesar Rp. 52, 85 juta; 4. Tingkat Pengangguran Terbuka pada Bulan Agustus 2018 sebesar 5,34%; 5. Kemiskinan pada bulan September 2018 sebesar 8,87 %; 6. Indeks Pembangunan Manusia pada tahun 2019 sebesar 70,90 dan 7. Gini Rasio pada tahun 2018 sebesar 0,384.

Berdasarkan kondisi tersebut di atas maka arah kebijakan, prioritas dan fokus pembangunan daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 yang merupakan upaya untuk mencapai target sasaran pembangunan Tahun 2019 yang meliputi antara lain:

1. Pertumbuhan ekonomi sebesar 7,20 – 7,60%; 2. Inflasi sebesar 4,5 – 2,5%; 3. PDRB/Kapita sebesar Rp. 57,64 juta; 4. Tingkat Pengangguran Terbuka sebesar 5,17%; 5. Kemiskinan sebesar 8,78 %; 6. Indeks Pembangunan Manusia sebesar 71,58%; dan 7. Gini Rasio sebesar 0,385.

Prioritas pembangunan daerah Provinsi Sulawesi Selatan tahun 2019 tersebut dijabarkan lebih rinci dalam fokus pembangunan, yaitu sebagai berikut:

1. Pembangunan Manusia melalui pengurangan kemiskinan dan peningkatan pelayanan dasar, difokuskan pada; a. Peningkatan mutu pendidikan menengah dan khusus dengan sasaran

meningkatnya akses dan kualitas pendidikan; b. Peningkatan link and match antara proses pendidikan vokasional dengan

perkembangan dunia usaha dan industri; c. Pemenuhan akses pelayanan kesehatan ibu, anak, remaja dan lanjut usia dan

mempercepat perbaikan gizi masyarakat; d. Promosi kesehatan, bina gizi dan kesehatan ibu dan anak dengan sasaran

Meningkatnya keberdayaan masyarakat dalam mencapai dan memelihara derajat kesehatan;

e. Penyediaan Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan dan Pemberdayaan Fakir miskin dengan sasaran berkurangnya penduduk miskin dan penyandang masalah kesejahteraan sosial dan terwujudnya peningkatan dan pemerataan pendapatan masyarakat;

f. Pelayanan dan Rehabilitasi kesejahteraan sosial dengan sasaran meningkatnya kualitas manusia Sulawesi Selatan;

g. Perluasan dan pengembangan kesempatan kerja dengan sasaran meningkatnya keterserapan angkatan kerja;

h. Pengembangan permukiman dan pembangunan PSU dengan sasaran terwujudnya fungsi air sebagai sumber daya sosial dan sumber daya ekonomi.

Page 31: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

17

2. Pengurangan kesenjangan antar wilayah melalui penguatan konetivitas dan kemaritiman, difokuskan pada; a. Peningkatan jangkauan, kualitas dan kemantapan jalan provinsi; b. Perbaikan infrastruktur jalan dan jembatan wilayah terisolir; c. Penyelenggaraan kepelabuhanan dan angkutan pelayanan dengan sasaran

Berkembangnya sarana dan prasarana perhubungan udara, laut dan darat; d. Preservasi jalan dan jembatan dengan sasaran Tercukupinya sarana dan

prasarana transportasi.

3. Peningkatan nilai tambah ekonomi yang berbasis sumber daya alam, difokuskan pada; a. Memperkuat ekonomi kerakyatan melalui hilirisasi pengelolaan komoditas

berbasis sumberdaya alam dengan dukungan sarana-prasarana pada proses produksi, pengolahan dan pemasaran yang berorientasi pada ketahanan pangan dan energi serta perbaikan pendapatan masyarakat;

b. Hilirisasi pengelolaan produk berbasis sumberdaya alam (pertanian, peternakan, perikanan, perkebunan, kehutanan dan pertmabngan) secara ekologis;

c. Pengendalian pelaksanaan penanaman modal dengan sasaran terwujudnya peningkatan dan pemerataan pendapatan masyarakat;

d. Pengembangan industri kecil dan menengah dengan sasaran Tumbuhnya rumpun industri yang kuat; dan

e. Peningkatan dan pengembangan ekspor dengan sasaran berkembangnya jaringan perdagangan komoditas unggulan.

4. Pemantapan ketahanan energi, pangan dan Sumberdaya air melalui pelestarian lingkungan, difokuskan pada; a. Ketahanan energi dengan sasaran tersedianya pasokan listrik dan energi dari

berbagai sumber; b. Penaatan lingkungan dengan sasaran terpeliharanya daya dukung

lingkungan; c. Peningkatan produksi tanaman pangan dengan sasaran meningkatnya

akselerasi pertumbuhan dan kecukupan sarana/prasarana wilayah; dan d. Pengembangan dan pengelolaan, jaringan irigasi, rawa dan jaringan

pengairan lainnya dengan sasaran terwujudnya fungsi air sebagai sumber daya sosial dan sumber daya ekonomi.

5. Stabilitas ketentraman dan ketertiban mendukung pemilu, difokuskan pada; a. Peningkatan kewaspadaan nasional dan penanganan konflik dengan sasaran

terpeliharanya situasi dan kondisi tertib, tenteram, aman dan harmonis; b. Peningkatan kualitas pelayanan publik dan pencegahan tindak pidana

korupsi dengan sasaran terwujudnya tata kelola pemerintahan yang menerapkan prinsip akuntabilitas, transparansi, bersih dan partisipatif; dan

c. Peningkatan keamanan dan kenyamanan lingkungan dengan sasaran Berkembangnya rasa saling percaya, harmoni antar kelompok, toleransi dan kerukunan.

Page 32: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

18

2.2 Kebijakan Keuangan

1. Pendapatan

Kebijakan Umum Anggaran Pendapatan Daerah Tahun 2019 masih diarahkan kepada upaya untuk meningkatkan kapasitas fiskal daerah melalui peningkatan intensitas dan efektifitas program intensifikasi dan ekstensifikasi pengelolaan sumber-sumber pendapatan daerah yang mengacu pada ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku dengan memperhatikan aspek kewenangan, potensi daerah, aspek keadilan dan kepatutan, serta kemampuan masyarakat.

Pemungutan Pendapatan Daerah yang bersumber dari Pendapatan Asli Daerah (PAD) tetap mengacu pada Undang-Undang Nomor 28 tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, dan beberapa Peraturan Daerah yang telah ditetapkan bersama antara Pemerintah Daerah dengan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan diantaranya Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2017 tentang Perubahan Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2010 tentang Pajak Daerah.

Selain upaya optimalisasi melalui program strategis dimaksud, pada semester pertama tahun 2019 terdapat beberapa perubahan kondisi dan asumsi yang terjadi yang menyebabkan perlunya penyesuaian kebijakan pendapatan daerah walaupun tidak mempengaruhi secara signifikan upaya pencapaian realisasi pendapatan daerah. Beberapa asumsi yang mengalami perubahan diantaranya perkembangan realisasi pajak daerah yakni Pajak Kendaraan Bermotor dan Pajak Rokok yang secara umum mengalami pertumbuhan positif sebagai hasil dari program-program strategis upaya optimalisasi pajak daerah sebagaimana program strategis yang telah dilaksanakan di atas, namun pada jenis Pajak Air Permukaan terdapat perubahan asumsi penerimaan yang dapat direalisasikan sampai dengan akhir tahun 2019 disebabkan turunnya harga nikel dunia yang turut mempengaruhi perhitungan Pajak Air Permukaan yang bersumber dari Waterlevy PT. Vale.

Asumsi lain yang memerlukan penyesuaian adalah pada rencana penerimaan Retribusi Daerah sebagai dampak perubahan status beberapa rumah sakit khusus daerah yang merupakan unit pelayanan kesehatan pada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan menjadi Badan Layanan Umum Daerah. Untuk itu penerimaan rumah sakit khusus daerah tersebut dialihkan jenisnya menjadi penerimaan pada Lain-lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah. Selain itu pada rencana penerimaan Retribusi Daerah, diantaranya dari jenis Retribusi Pelayanan Kesehatan pada sektor Retribusi Jasa Umum yang mengalami dampak dari penerapan aturan rujukan berjenjang oleh BPJS dan pada sektor Retribusi Jasa Usaha yang disebabkan keterlambatan keluarnya perizinan obyek retribusi dan dipengaruhi anjloknya harga kelapa sawit.

Pada rencana penerimaan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan secara kumulatif mengalami kenaikan disebabkan baiknya kinerja laba PT. Bank Sulselbar dan perusahaan swasta yang mendapatkan penyertaan modal dari Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan sehingga berdampak positif terhadap kontribusi deviden masing-masing.

Rencana penerimaan Pendapatan Transfer dari Pemerintah Pusat juga mengalami penyesuaian berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan

Page 33: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

19

Republik Indonesia Nomor 12/PMK.07/2019 tentang Rincian Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau Menurut Daerah/Provinsi/Kabupaten/Kota Tahun Anggaran 2019 yang baru diterbitkan pada bulan Februari 2019. Selain itu sesuai petunjuk Kementerian Keuangan juga dilakukan penyesuaian kode rekening jenis penerimaan Dana Insentif Daerah pada Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah.

Pada rencana penerimaan Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah juga dilakukan penyesuaian nilai rencana hibah diantaranya dari PT. Jasa Raharja (Persero) yang disesuaikan dengan Naskah Perjanjian Hibah Daerah serta adanya rencana penerimaan hibah baru yakni Rural Empowerment and Agricultural Development Scalling Up Initiative (READSI) dari Kementerian Pertanian.

Strategi Dan Prioritas Pendapatan Daerah

Sebagai upaya untuk memastikan rencana pembangunan daerah sebagaimana yang telah ditetapkan dapat berjalan sebagaimana mestinya, perlu dilakukan penyesuaian-penyesuaian pada rencana penerimaan pendapatan daerah yang mempertimbangkan kondisi yang berkembang maupun perubahan-perubahan asumsi pendapatan daerah dalam 6 (enam) bulan pertama Tahun Anggaran 2019, baik yang disebabkan peraturan perundang-undangan maupun perubahan kondisi ekonomi walaupun secara umum, kebijakan optimalisasi Pendapatan Daerah sampai dengan akhir Tahun 2019 masih akan difokuskan pada program strategis sebagai berikut :

Peningkatan dan Pengembangan Sumber-sumber Pendapatan Daerah melalui:

1. Memperbarui regulasi Pajak dan Retribusi Daerah yang tidak lagi sesuai dengan ketentuan sekaligus sebagai dasar pemungutan sumber pendapatan yang baru;

2. Peningkatan koordinasi dengan Pemerintah Pusat (Kementerian/Lembaga), dan meningkatkan partisipasi Pemerintah Kabupaten/Kota dalam rangka penagihan tunggakan dan pelayanan pajak;

3. Peningkatan efektivitas monitoring dan pengawasan pengelolaan PAD; 4. Penegakan Sanksi Pajak dan Retribusi; 5. Intensifikasi penagihan tunggakan pajak (Penagihan door to door dan

Penertiban Kendaraan Bermotor) dengan dukungan Koordinasi, Supervisi dan Pencegahan (Korsupgah) KPK RI;

6. Pemutakhiran data objek dan Subjek Pajak; 7. Peningkatan kualitas SDM pemungut PAD; 8. Sosialisasi Pajak dan Retribusi Daerah.

Peningkatan dan Pengembangan Aksesibilitas, Transparansi dan Aksesibilitas, Transparansi dan Akuntabilitas Pengelolaan Pendapatan Daerah melalui:

1. Pengembangan dan peningkatan efektivitas serta aksesibilitas Gerai Samsat, Samsat Drive Thru, Samsat Keliling, Samsat Care, Samsat Lorong, dan Info Pajak melalui SMS dan Twitter;

2. Optimalisasi e-Samsat berupa kemudahan pembayaran pajak secara non tunai melalui ATM dan Mobile Banking dengan rencana diterapkannya SAMSAT Online Nasional;

3. Penerapan Standar Mutu Pelayanan Prima Perpajakan Daerah; 4. Peningkatan kualitas Website Badan Pendapatan Daerah.

Page 34: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

20

2. Belanja Daerah

A. Belanja Tidak Langsung

Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang PedomanPengelolaan Keuangan Daerah, menyatakan bahwa Kelompok Belanja Tidak Langsung yang meliputi Belanja Pegawai, Bunga, Subsidi, Hibah, Bantuan Sosial, Belanja Bagi Hasil, Bantuan Keuangan dan Belanja Tidak Terduga merupakan belanja yang dianggarkan tidak terkait secara langsung dengan pelaksanaan Program dan kegiatan. Untuk kebijakan perubahan belanja tidak langsung, dijelaskan sebagai berikut :

Belanja Pegawai

Penganggaran Belanja pegawai berupa penganggaran belanja gaji dan tunjangan Pegawai Negeri Sipil Daerah (PNSD); Penganggaran penyelenggaraan jaminan kesehatan bagi Gubernur, Wakil Gubernur, Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah serta Pegawai Negeri Sipil Daerah; Penganggaran penyelenggaraan jaminan kecelakaan kerja dan kematian bagi Gubernur, Wakil Gubernur, Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah serta Pegawai Negeri Sipil Daerah; Penganggaran Tambahan Penghasilan Pegawai Negeri Sipil Daerah; Penganggaran Insentif Pemungutan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah; dan Penganggaran tambahan penghasilan guru Pegawai Negeri Sipil Daerah disesuaikan dengan ketentuan perundang-undangan.

Kebijakan Penganggaran Tambahan Penghasilan Pegawai Negeri Sipil Daerah (TPP) Tahun Anggaran 2019 adalah mengembalikan persentase anggaran TPP sebesar 30% mengingat pada tahun sebelumnya mengalami penurunan 20% selama 5 bulan terakhir.

Belanja Bunga

Belanja bunga digunakan untuk menganggarkan pembayaran bunga utang yang dihitung atas kewajiban pokok utang (principal outstanding) berdasarkan perjanjian pinjaman jangka pendek, jangka menengah, dan jangka Panjang sesuai Pasal 40 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang perubahan kedua atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.

Untuk Belanja bunga pada tahun 2018 telah selesai berdasarkan surat dari PT Sarana Multi Infrastruktur (SMI) Nomor S-682/SMI/DU/0718 tanggal 5 Juli 2018, perihal Keterangan Lunas Atas Faslitas Pembiayaan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan berdasarkan akta perjanjian dinyatakan telah Lunas.

Pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2019 ini, Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak merencanakan untuk mengalokasikan anggaran belanja Bunga.

Belanja Hibah dan Bantuan Sosial

Belanja hibah dan bantuan sosial dianggarkan dalam APBD sesuai dengan kemampuan keuangan Daerah setelah memprioritaskan pemenuhan

Page 35: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

21

belanja Urusan Pemerintahan Wajib dan Urusan Pemerintahan Pilihan, kecuali ditentukan lain dalam ketentuan peraturan perundang-undangan.

Pemerintah daerah dapat memberikan Hibah kepada pemerintah pusat; pemerintah daerah lain; Badan Usaha Milik Negara atau Badan Usaha Milik Daerah; dan badan, lembaga dan organisasi kemasyarakatan yang berbadan hukum Indonesia.

Penganggaran belanja hibah dan bantuan sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah dialokasikan berdasarkan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 58 Tahun 2016 tentang Tata cara penganggaran, Pelaksanaan dan Penatausahaan, Pertanggungjawaban dan Pelaporan serta Monitoring dan Evaluasi Hibah dan Bantuan Sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah yang merupakan penjabaran dari Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2018 tentang Perubahan ketiga atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

Pada APBD Tahun Anggaran 2019 ini alokasi Hibah dialokasikan untuk hibah kepada pemerintah pusat dan hibah kepada badan, lembaga dan organisasi kemasyarakatan yang berbadan hukum Indonesia, sedangkan alokasi Bantuan Sosial dialokasikan untuk bantuan sosial kepada Eks Penderita Kusta serta bantuan bea siswa untuk siswa miskin sebagai bentuk bantuan sosial yang direncanakan dan juga bantuan sosial yang tidak dapat direncanakan sebelumnya.

Berdasarkan Pasal 23A Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 39 Tahun 2012 tentang Perubahan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 menyebutkan bahwa Bantuan Sosial terdiri atas Bantuan Sosial yang direncanakan dan Bantuan Sosial yang tidak dapat direncanakan sebelumnya.

Pengalokasian anggaran Hibah dan Bantuan Sosial berdasarkan usulan/proposal yang diterima oleh Pemerintah Daerah dari calon penerima Hibah dan Bantuan Sosial yang telah memenuhi syarat sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.

Belanja Bagi Hasil Pajak

Penganggaran Dana Bagi Hasil Pajak Daerah bersumber dari pendapatan pemerintah provinsi kepada pemerintah kabupaten/kota dengan mempedomani Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009. Besaran alokasi dana bagi hasil pajak daerah yang bersumber dari pendapatan pemerintah provinsi dianggarkan secara bruto.

Pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2019, penganggaran dana bagi hasil pajak daerah tersebut memperhitungkan rencana pendapatan pajak daerah Tahun Anggaran 2019, dan alokasi anggaran pelampauan target Tahun Anggaran 2018 yang belum direalisasikan kepada pemerintah kabupaten/kota atau alokasi kurang salur pada tahun sebelumnya.

Dari aspek teknis penganggaran belanja bagi hasil pajak daerah maka akan diuraikan daftar nama pemerintah Kabupaten/Kota selaku penerima bagi hasil pajak daerah sesuai kode rekening berkenaan.

Page 36: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

22

Belanja Bantuan Keuangan

Bantuan keuangan digunakan untuk menganggarkan bantuan keuangan yang bersifat umum atau khusus dari provinsi kepada kabupaten/kota, pemerintah desa, dan kepada pemerintah daerah Iainnya dalam rangka pemerataan dan/atau peningkatan kemampuan keuangan. Pengalokasian Belanja Bantuan Keuangan kepada Pemerintah Kabupaten/ Kota didasarkan pada pertimbangan untuk mengatasi kesenjangan fiskal, membantu pelaksanaan urusan pemerintahan daerah yang tidak tersedia atau tidak cukup tersedia alokasi dananya dan/atau menerima manfaat dari pemberian bantuan keuangan tersebut sesuai kemampuan keuangan daerah.

Bantuan Keuangan bersifat stimulan, yang berdasarkan usulan/proposal yang diterima oleh Pemerintah Provinsi dari Pemerintah Kabupaten/Kota yang telah memenuhi syarat sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.

Tatacara penganggaran, pelaksanaan dan pertanggungjawaban belanja bantuan keuangan mengacu dan memperhatikan ketentuan Pasal 47 dan Pasal 133 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 dan ditindaklanjuti dengan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 25 Tahun 2013 Tentang Tatacara Pemberian dan Pertanggungjawaban Bantuan Keuangan Yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Provinsi Sulawesi Selatan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 11 Tahun 2014.

Pemberian bantuan keuangan dapat bersifat umum dan bersifat khusus, bantuan keuangan yang bersifat umum digunakan untuk mengatasi kesenjangan fiskal dengan menggunakan formula antara lain variabel: pendapatan daerah, jumlah penduduk, jumlah penduduk miskin dan luas wilayah yang ditetapkan dengan peraturan kepala daerah.

Bantuan keuangan yang bersifat khusus digunakan untuk membantu capaian kinerja program prioritas pemerintah daerah penerima bantuan keuangan sesuai dengan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan penerima bantuan. Pemanfaatan bantuan keuangan yang bersifat khusus ditetapkan terlebih dahulu oleh pemberi bantuan.

Bantuan keuangan lainnya yaitu bantuan kepada partai politik yang dianggarkan pada jenis belanja bantuan keuangan, objek belanja bantuan keuangan kepada partai politik dan rincian objek belanja nama partai politik penerima bantuan keuangan. Besaran penganggaran, pelaksanaan dan pertanggungjawaban bantuan keuangan kepada partai politik berpedoman pada kepada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 24 Tahun 2009 tentang Pedoman Tata Cara Penghitungan, Penganggaran Dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah, Pengajuan, Penyaluran, dan Laporan Pertanggungjawaban Penggunaan Bantuan Keuangan Partai Politik sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 26 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 24 Tahun 2009 tentang Pedoman Tata Cara Penghitungan, Penganggaran Dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah, Pengajuan, Penyaluran, dan Laporan Pertanggungjawaban Penggunaan Bantuan Keuangan Partai Politik.

Page 37: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

23

Penganggaran Bantuan Keuangan pada APBD Tahun Anggaran 2019 dialokasikan untuk Bantuan kepada Kabupaten/Kota se Sulawesi Selatan; Bantuan Keuangan untuk orang miskin dan tidak mampu khususnya Penerima Bantuan Iuran BPJS pada Kabupaten/Kota se Sulawesi Selatan dan Bantuan Keuangan kepada Partai Politik.

Belanja Tidak Terduga

Penganggaran belanja tidak terduga dilakukan secara rasional dengan mempertimbangkan realisasi Tahun Anggaran 2018 dan kemungkinan adanya kegiatan-kegiatan yang sifatnya tidak dapat diprediksi sebelumnya, diluar kendali dan pengaruh pemerintah daerah.

Penganggaran Belanja Tidak Terduga mengacu pada Pasal 134 Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 dan ditindaklanjuti dengan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 24 Tahun 2013 Tentang Tatacara Pemberian dan Pertanggungjawaban Belanja Tidak Terduga untuk Tanggap Darurat Bencana Dan Penanganan Gangguan Keamanan Serta Penghentian Konflik Sosial Provinsi Sulawesi Selatan.

Belanja Tidak Terduga digunakan untuk belanja kegiatan yang sifatnya tidak biasa atau tidak diharapkan berulang seperti penanggulangan bencana alam atau tanggap darurat bencana; bencana sosial yang tidak diperkirakan sebelumnya antara lain : Penanganan Gangguan Keamanaan, Penghentian Konflik Sosial termasuk kegiatan untuk keperluan mendesak serta pengembalian atas kelebihan penerimaan daerah tahun-tahun sebelumnya yang telah ditutup. Belanja tidak terduga merupakan belanja untuk mendanai kegiatan yang sifatnya tidak biasa atau tidak diharapkan terjadi berulang yang meliputi : Keadaan Darurat dan Keperluan Mendesak.

B. Belanja Langsung

Rencana Pembangunan Daerah Tahun 2019 difokuskan pada pembangunan infrastruktur, pendidikan dan kesehatan hal ini sejalan dengan tema Rencana Kerja Pemerintah Tahun 2019 yaitu ” Pemerataan Pembangunan Untuk Pertumbuhan Berkualitas “. Dalam penyusunannya RKP tahun 2019 tersebut, telah menggunakan pendekatan Holistik-Tematik, Integratif, dan Spasial, serta kebijakan anggaran belanja berdasarkan money follows program. Hal ini dilakukan untuk lebih mempercepat pencapaian prioritas pembangunan nasional melalui pengintegrasian prioritas nasional/program prioritas/kegiatan prioritas yang dilaksanakan dengan berbasis kewilayahan.

Sejalan dengan tema nasional tersebut, dalam Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 97 Tahun 2018 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 juga telah ditetapkan Tema dan Kebijakan Prioritas Pembangunan Tahun 2019, yaitu “Memacu Pembangunan Daerah Berkualitas Untuk Mewujudkan Pemerataan “.

Selanjutnya berangkat dari tema tersebut telah ditetapkan 5 (lima) kebijakan prioritas pembangunan daerah yang diarahkan pada :

Pembangunan manusia melalui pengurangan kemiskinan dan peningkatan pelayanan dasar. Kebijakan ini difokuskan pada penyediaan

Page 38: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

24

pelayanan dan rehabilitasi kesejahteraan dan pemberdayaan fakir miskin dengan sasaran berkurangnya penduduk miskin dan penyandang masalah kesejahteraan sosial dan terwujudnya peningkatan dan pemerataan pendapatan masyarakat, pelayanan dan rehabilitasi kesejahteraan sosial dengan sasaran meningkatnya kualitas manusia Sulawesi Selatan, peningkatan mutu pendidikan menengah dan khusus dengan sasaran meningkatnya akses dan kualitas pendidikan, perluasan dan pengembangan kesempatan kerja dengan sasaran meningkatnya keterserapan angkatan kerja, promosi kesehatan, bina gizi dan kesehatan ibu dan anak dengan sasaran meningkatnya keberdayaan masyarakat dalam mencapai dan memelihara derajat kesehatan, dan Pengembangan permukiman dan pembangunan PSU dengan sasaran terwujudnya fungsi air sebagai sumber daya sosial dan sumber daya ekonomi.

Kebijakan ini sejalan dengan program nyata/penjabaran program Kepala Daerah Terpilih yang akan diimplementasikan mulai tahun 2019 yaitu:

Memprioritaskan peningkatan kualitas kesehatan di Sulawesi Selatan baik dari segi perbaikan gizi, penanggulangan penyakit, tenaga medis, hingga penyediaan fasilitas terbaik melalui pembangunan Rumah Sakit Regional.

Memperkuat sekolah vokasional, peningkatan kualitas pendidikan, dan peningkatan pendidikan karakter

Pengurangan kesenjangan antar wilayah melalui penguatan konektivitas dan kemaritiman kebijakan ini di fokuskan pada penyelenggaraan kepelabuhanan dan angkutan pelayanan dengan sasaran Berkembangnya sarana dan prasarana perhubungan udara, laut dan darat, peningkatan layanan dan pemerintah berbasis e-government dengan berkembangnya Sulawesi Selatan sebagai simpul jejaring/hub dalam layanan komunikasi dan preservasi jalan dan jembatan dengan sasaran Tercukupinya sarana dan prasarana transportasi. Kebijakan ini sejalan dengan program nyata/penjabaran program Kepala Daerah Terpilih yaitu Pembangunan infrastruktur yang menjangkau masyarakat desa terpencil dan terisolir sehingga menciptakan pemerataan ekonomi yang mendukung pertumbuhan ekonomi.

Peningkatan nilai tambah ekonomi melalui pertanian, industri, dan jasa pariwisata kebijakan ini di fokuskan pada pengendalian pelaksanaan penanaman modal dengan sasaran terwujudnya peningkatan dan pemerataan pendapatan masyarakat, pengembangan industri kecil dan menengah dengan sasaran tumbuhnya rumpun industri yang kuat dan Peningkatan dan pengembangan ekspor dengan sasaran berkembangnya jaringan perdagangan komoditas unggulan. Kebijakan ini sejalan dengan program nyata/penjabaran program Kepala Daerah Terpilih yang akan diimplementasikan mulai tahun 2019 yaitu :

Pemberdayaan ekonomi kerakyatan melalui hilirisasi komoditas Sulawesi Selatan dan peningkatan peran Bumdes.

Pembangunan dan pengembangan pusat pertumbuhan ekonomi baru.

Pengelolaan pariwisata yang profesional untuk menjadikan Sulawesi Selatan sebagai destinasi wisata kelas dunia.

Pemantapan ketahanan energi, pangan, dan sumberdaya air melalui pelestarian lingkungan kebijakan ini di fokuskan pada rehabilitasi dan rekonstruksi penanggulangan bencana dengan sasaran meningkatnya kapasitas

Page 39: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

25

penanganan bencana skala lintas kabupaten/kota, ketahanan energi dengan sasaran tersedianya pasokan listrik dan energi dari berbagai sumber, penaatan lingkungan dengan sasaran terpeliharanya daya dukung lingkungan, peningkatan produksi tanaman pangan dengan sasaran meningkatnya akselerasi pertumbuhan dan kecukupan sarana/prasarana wilayah, dan pengembangan dan pengelolaan, jaringan irigasi, rawa dan jaringan pengairan lainnya dengan sasaran terwujudnya fungsi air sebagai sumber daya sosial dan sumber daya ekonomi. Kebijakan ini sejalan dengan program nyata/penjabaran program Kepala Daerah Terpilih yang akan diimplementasikan mulai tahun 2019 yaitu:

Pengembangan potensi alam pada sektor pertanian, perikanan, peternakan dan kehutanan sehingga mampu memenuhi kebutuhan masyarakat Sulawesi Selatan itu sendiri bahkan menjadi cadangan makanan bagi kawasan diluar Sulawesi Selatan.

Mendukung pertumbuhan ekonomi serta memperhatikan daya dukung lingkungan.

Stabilitas ketentraman dan ketertiban mendukung pemilu kebijakan ini di fokuskan pada peningkatan kewaspadaan nasional dan penanganan konflik dengan sasaran terpeliharanya situasi dan kondisi tertib, tenteram, aman dan harmonis, peningkatan kualitas pelayanan publik dan pencegahan tindak pidana korupsi dengan sasaran terwujudnya tata kelola pemerintahan yang menerapkan prinsip akuntabilitas, transparansi, bersih dan partisipatif, dan Peningkatan keamanan dan kenyamanan lingkungan dengan sasaran Berkembangnya rasa saling percaya, harmoni antar kelompok, toleransi dan kerukunan.

Kebijakan ini sejalan dengan program nyata/penjabaran program Kepala Daerah Terpilih yang akan diimplementasikan mulai tahun 2019 yaitu Pengelolaan pemerintahan yang baik, menciptakan pelayanan publik yang cepat dan bersih sehingga tercipta kondisi yang kondusif antara pemerintah dan masyarakat.

Pada Tahun 2019 Kebijakan belanja langsung diprioritaskan kepada target-target pencapaian yang akan dicapai pada Tahun 2019 dengan berpedoman pada prinsip-prinsip penganggaran, belanja daerah disusun dengan pendekatan anggaran kinerja yang berorientasi pada pencapaian proses dan hasil pelaksanaan pembangunan setiap satuan kerja perangkat daerah dalam pelaksanaan tugas, pokok dan fungsinya. Hasil tersebut diharapkan akan berdampak pada indikator outcome yang terukur. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan akuntabilitas perencanaan anggaran serta menjamin efektivitas dan efisiensi penggunaan anggaran ke dalam program dan kegiatan.

3. Pembiayaan Daerah

Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 yang kemudian ditindaklanjuti dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 38 Tahun 2018 tentang Pedoman Penyusunan APBD Tahun Anggaran 2019, maka dalam APBD Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019, juga terdapat Bagian Pembiayaan yang pada dasarnya merupakan transaksi keuangan

Page 40: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

26

daerah untuk memenuhi kebutuhan dalam rangka menutup defisit anggaran atau memanfaatkan surplus anggaran.

Dalam bagian pembiayaan tersebut, yang terdiri atas Penerimaan Pembiayaan dan Pengeluaran Pembiayaan, khusus menyangkut Penerimaan Pembiayaan yang meliputi Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran sebelumnya (SiLPA).

Sementara pada sisi Pengeluaran Pembiayaan yang terdiri atas Penyertaan Modal (Investasi) Daerah. Pada dasarnya disediakan untuk menampung kebijakan-kebijakan Pemerintah Daerah dalam hal rencana untuk mengalokasikan dana investasi atau penyertaan modal pada Perusahaan.

2.3 Pencapaian Target Kinerja APBD

URUSAN WAJIB

A. URUSAN WAJIB PELAYANAN DASAR

1. Pendidikan

- Program Peningkatan Partisipasi Pendidikan Menengah dan Khusus - Program Peningkatan Kualitas Pendidikan Vokasional - Program Peningkatan Karakter dan Sekolah Sehat - Program Peningkatan dan Pemerataan Mutu dan Distribusi Pendidik dan Tenaga

Kependidikan - Program Peningkatan Kualitas Pendidikan Menengah

2. Kesehatan

- Program Pengembangan Layanan Kesehatan Brigade Siaga Bencana - Program Pembangunan Rumah Sakit Regional - Program Upaya Kesehatan dan Standarisasi Pelayanan Kesehatan - Program Kefarmasian, Alat Kesehatan dan Sumber Daya Manusia Kesehatan - Program Promosi Kesehatan, Bina Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak - Program Pencegahan dan Pengendalian Penyakit - Program Penyehatan Lingkungan, Kesehatan Kerja dan Kesehatan Olahraga - Program Jaminan Pemeliharaan Kesehatan Masyarakat - Program Penyelenggaraan Pelatihan dan Sertifikasi Tenaga Kesehatan - Program Pengembangan dan Pengkajian Mutu Pelatihan Teknis Kesehatan - Program Pengembangan Spesialisasi dan Kualitas Layanan Rumah Sakit - Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/uptd

Kesehatan - Program Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/uptd Kesehatan - Program Pengembangan Kapasitas Organisasi dan Tata Laksana BLUD - Program Pengadaan Obat-obatan, Makan Minum dan Logistik Rumah

Sakit/UPTD Kesehatan

3. Pekerjaan Umum & Penataan Ruang

- Program Pengembangan, Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Danau dan Sumber Daya Air Lainnya

- Program Pengembangan dan Pengelolaan, Jaringan Irigasi, dan Jaringan Pengairan Lainnya

- Program Penyelenggaraan Penataan Ruang - Program Pengembangan Penataan bangunan dan lingkungan gedung

Page 41: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

27

- Program Penanggulangan Daerah-daerah Potensi Banjir - Program Bina Konstruksi - Program Preservasi Jalan - Program Pembangunan Jalan Akses Daerah Terisolir - Program Pembangunan Akses Jalan Pada Kawasan Wisata Strategis - Program Pembangunan Jalan Dan Jembatan

4. Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman

- Program Penyediaan Air Bersih - Program Pengembangan Dan Penataan Fasilitas Umum - Program Penyehatan Lingkungan Permukiman

5. Ketentraman, Ketertiban Umum dan Perlindungan Masyarakat

- Program Layanan dan Penegakan Produk Hukum Daerah - Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan - Program Peningkatan Kompetensi Polisi Pamong Praja - Program Pemberdayaan dan Perlindungan Masyarakat Untuk Menjaga

Ketertiban dan Keamanan - Program Pencegahan, Mitigasi dan Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana - Program Kedaruratan dan Logistik Penanggulangan Bencana - Program Rehabilitasi dan Rekonstruksi Penanggulangan Bencana - Program Kualitas dan Akses Informasi Penanggulangan Bencana

6. Sosial

- Program Pemberdayaan Fakir Miskin, Komunitas Adat Terpencil (KAT) - Program Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial - Program Pelayanan dan Pembinaan Kesejahteraan Sosial Anak - Program pembinaan panti asuhan/ panti jompo - Program pembinaan eks penyandang penyakit sosial (eks narapidana, PSK,

narkoba dan penyakit sosial lainnya) - Program Pemberdayaan Kelembagaan Kesejahteraan Sosial

B. URUSAN WAJIB – NON PELAYANAN DASAR

1. Transmigrasi

- Program Peningkatan Kualitas dan Produktivitas Tenaga Kerja - Program Perluasan dan Pengembangan Tenaga Kerja - Program Pembinaan Hubungan Industrial Tenaga Kerja Dan Jaminan Sosial

Tenaga Kerja - Program Pembinaan serta Peningkatan Pengawasan Ketenagakerjaan

2. Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman

- Program Peningkatan Perlindungan Hak Perempuan - Program Pelayanan Terpadu Perlindungan Perempuan Dan Anak - Program Pengelolaan Sistem Data Gender dan Anak

3. Pangan

- Program Hilirisasi Pertanian - Pengembangan Penganekaragaman Konsumsi Pangan dan Keamanan Pangan

Segar - Pengembangan Ketersediaan Pangan dan Kerawan Pangan - Pengembangan Distribusi dan harga pangan

Page 42: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

28

- Program Peningkatan Produksi Tanaman Pangan - Program Peningkatan Produksi dan Mutu Produk Hortikultura - Program Pengolahan Hasil, Pasca Panen, Pengembangan Agribisnis, dan

Penyebaran Informasi - Program Penyediaan dan Pengembangan Sarana dan Prasarana Pertanian - Program Penyediaan Benih Bermutu Pengendalian OPT Dan Statistik Pertanian - Program Penyuluhan dan Pelatihan SDM Pertanian

4. Lingkungan Hidup

- Program Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup - Program Pengelolaan Persampahan dan Limbah B3 - Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Laboratorium Lingkungan Hidup - Program Penaatan dan Peningkatan Kapasitas Pengelolaan Lingkungan Hidup - Program Penataan Lingkungan

5. Administrasi Kependudukan Dan Catatan Sipil.

- Program Penataan Administrasi Kependudukan - Program Peningkatan Informasi Administrasi Kependudukan

6. Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

- Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan - Program pengembangan lembaga ekonomi pedesaan - Program peningkatan partisipasi masyarakat dalam membangun desa - Program peningkatan kapasitas aparatur pemerintahan desa - Program Peningkatan Peran Perempuan Perdesaan

7. Perhubungan

- Program Penyelenggaraan Kepelabuhanan dan Angkutan Pelayaran - Program Penyelenggaraan Lalu Lintas Angkutan Jalan

8. Komunikasi dan Informatika

- Program Pengembangan dan Implementasi E-government - Program Pengembangan Baruga Layanan Publik - Program Pengelolaan Informasi Publik - Program Pengelolaan Komunikasi Publik

9. Koperasi dan UKM

- Program penciptaan iklim usaha yang kondusif dan pengembangan produk pemasaran bagi Koperasi dan UMKM

- Program Pengembangan kewirausahaan dan keunggulan Kompetitif KUMKM - Program peningkatan kualitas kelembagaan Koperasi dan UMKM - Program peningkatan daya saing Sumberdaya manusia dan peningkatan kepada

sumberdaya produktif bagi Koperasi dan UMKM - Program Pengembangan Usaha Dan Promosi Produk UMKM

10. Penanaman Modal

- Program Pengendalian Pelaksanaan Penanaman Modal - Program Peningkatan Promosi Penanaman Modal - Program Pengembangan Penanaman Modal - Program Pengelolaan dan Pelayanan Perizinan

Page 43: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

29

11. Kepemudaan dan Olahraga

- Program Pemberdayaan Pemuda dan Pramuka - Program Pengembangan dan Kepeloporan Pemuda - Program Pembudayaan dan Pengembangan Keolahragaan - Program Pembinaan dan Peningkatan Prestasi Olahraga - Program Peningkatan Perencanaan, Sarana dan Prasarana Kepemudaan Dan

Keolahragaan - Program Pembinaan dan Pengembangan Atlet

12. Kebudayaan dan Kepariwisataan

- Program Pengelolaan Kekayaan dan Keragaman Budaya - Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata - Program Pengkajian, Pengembangan dan Pelestarian Nilai Nilai Budaya

13. Perpustakaan

- Program pengembangan budaya baca dan pembinaan perpustakaan - Program peningkatan pelayanan perpustakaan - Program pengembangan dan pengolahan perpustakaan

URUSAN PILIHAN

1. Kelautan dan Perikanan

- Program Hilirisasi Perikanan - Program Peningkatan Produksi Kelautan dan Perikanan - Program Penerapan Mutu, Pengembangan Usaha dan Daya Saing - Program Pengawasan, Konservasi, Penataan dan Rehabilitasi Pesisir dan Laut

2. Pertanian

- Program Peningkatan Pasca Panen dan Pemasaran hasil Perkebunan - Program Peningkatan Produksi dan Produktivitas Tanaman Perkebunan - Program pengembangan dan peningkatan usaha perkebunan - Program peningkatan kapasitas kelembagaan dan sarana prasarana perkebunan - Program peningkatan produksi jenis tanaman penyegar dan tahunan - Program peningkatan produksi jenis tanaman semusim dan rempah - Program hilirisasi perkebunan - Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Ternak - Program peningkatan mutu, pengolahan dan pemasaran hasil peternakan - Program peningkatan produksi dan produktivitas ternak - Program peningkatan penerapan teknologi peternakan - Program hilirisasi peternakan

3. Kehutanan

- Program penataan dan pemanfaatan hutan - Program peningkatan daya dukung hutan dan daerah aliran sungai (das) - Program perlindungan hutan dan konservasi sumberdaya alam - Program penyuluhan dan perhutanan sosial - Program pengembangan unggulan KPH

4. Energi dan Sumberdaya Mineral

- Program Eksplorasi Sumber Daya Geologi, Konservasi Dan Pemanfaatan Air Tanah

- Program Pengelolaan dan Izin Pemanfaatan ESDM

Page 44: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

30

5. Perdagangan

- Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Perdagangan Internasional

6. Perindustrian

- Program Pengembangan Industri Kecil dan Menengah - Program Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri - Program Pengembangan Sentra-Sentra Industri Potensial

FUNGSI PENUNJANG PEMERINTAHAN

1. Perencanaan Pembangunan

- Program Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah - Program Pengembangan Pusat Pertumbuhan Baru - Program perencanaan pembangunan daerah - Program Perencanaan Pemerintahan dan Pembangunan Manusia - Program Perencanaan Perekonomian - Program Perencanaan Sumberdaya Alam - Program Perencanaan Infrastruktur dan Kewilayahan

2. Keuangan

- Program Peningkatan Aksesbilitas, Transparansi dan Akuntabilitas Pelayanan Pajak Daerah

- Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Pendapatan Daerah - Program Perencanaan dan Penganggaran Keuangan Daerah - Program Penatausahaan dan Perbendaharaan Keuangan Daerah - Program Pelaporan dan Pertanggungjawaban Keuangan Daerah - Program Pembinaan dan Fasilitas Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten/kota

3. Kepegawaian, Pendidikan & Pelatihan

- Program Penilaian Potensi dan Kompetensi Aparatur - Program Pendidikan Kedinasan - Program Peningkatan Kesejahteraan dan Kinerja Aparatur - Program Pembinaan dan Pengendalian Aparatur - Program Pengembangan Karier Aparatur - Program Perencanaan dan Informasi Asn - Program Pengembangan Kompetensi Sumber Daya Aparatur - Program Perencanaan Kediklatan - Program Pengembangan Kemitraan dan Inovasi Pelatihan

4. Penelitian Dan Pengembangan

- Program Pengembangan dan Implementasi Inovasi Pemerintahan - Program Kelitbangan dan Pemanfaatan Iptek Daerah

5. Sekretariat DPRD

- Program Produk Hukum Daerah - Program Penjaringan Aspirasi Masyarakat - Program Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah - Program Peningkatan Kapasitas Lembaga Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

6. Sekretariat Daerah

- Program Peningkatan Pemahaman Produk Hukum melalui sosialisasi dan penyuluhan kepada masyarakat secara berkesinambungan

Page 45: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

31

- Program peningkatan sistem legislasi daerah - Program peningkatan kualitas produk hukum daerah - Program peningkatan dan penegakan hukum & HAM dalam rangka pemantapan

advokasi dan pengamanan yuridis kerov.bijakan pemerintahan - Program Penguatan Kelembagaan Pemerintahan Daerah - Program Kerjasama Informasi Dengan Mass Media - Program Peningkatan Pelayanan Keprotokolan Kepala Daerah/ Wakil Kepala

Daerah - Program Pengembangan dan Pemanfaatan Kehumasan Media Sosial - Program Pengembangan Perekonomian dan Pembinaan Kelembagaan Ekonomi - Program Pemantauan dan Evaluasi Pembangunan - Program Pembinaan dan Pengendalian Pengadaan Barang dan Jasa - Program Administrasi Usaha Jasa Pembangunan - Program Pembinaan Mental dan Spiritual (prioritas) - Program Koordinasi Kebijakan Bidang Keagamaan - Program Koordinasi Pengembangan Kebijakan Pembangunan Manusia dan

Kebudayaan - Program Penataan dan Penguatan Kelembagaan - Program Penguatan Ketatalaksanaan dan Reformasi Birokrasi - Program Peningkatan Akuntabilitas Kinerja - Program Peningkatan Pengelolaan Barang Milik Daerah

7. Pengawasan

- Program Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan Daerah - Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian

Pelaksanaan Kebijakan KDH - Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik dan Pencegahan Tindak Pidana

Korupsi - Program Mengintensifkan Penanganan Pengaduan Masyarakat

8. Pemerintahan

- Program Peningkatan Kewaspadaan Nasional dan Penanganan Konflik - Program Pemeliharaan Ketenteraman, Ketertiban Masyarakat dan Pencegahan

Tindak Kriminal - Program Pengembangan Wawasan Kebangsaan - Program Ketahanan Ekonomi Daerah - Program Pendidikan Politik Masyarakat dan Pelaksanaan Pemilu - Program Peningkatan Kesadaran Bela Negara - Program Fasilitas Pelayanan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah - Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Daerah

Page 46: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

32

BAB III

IKHTISAR PENCAPAIAN KINERJA KEUANGAN

3.1. Ikhtisar Realisasi Pencapaian Target Kinerja Keuangan

Berdasarkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah, maka struktur penyajian Capaian Kinerja pada laporan realisasi program dan kegiatan pada masing-masing SKPD sebagai berikut:

1. DINAS PENDIDIKAN

I . Pendapatan Pendapatan Retribusi Daerah yang direncanakan pada Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan sebesar Rp. 268.845.000,00 dapat direalisir sebesar Rp. 535.991.260,00,- atau 199,37 %, dan melampaui target anggaran sebesar Rp. 267.146.260,00. II. Belanja Pos Belanja Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan direncanakan sebesar Rp2.624.917.540.846,05 dapat direalisir sebesar Rp2.591.982.623.125,00 atau 98,75% terdapat sisa anggaran sebesar Rp32.934.917.721,05. Belanja tersebut dapat diuraikan menurut kelompok/bagian belanja sebagai berikut : A. Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp1.917.439.951.354,05

dapat direalisir sebesar Rp1.893.856.911.750,00 atau 98,77% terdapat sisa anggaran sebesar Rp23.583.039.604,05.

B. Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp707.477.589.492,00 dapat direalisir sebesar Rp698.125.711.375,00 atau 98,68% terdapat sisa anggaran sebesar Rp9.351.878.117,00. Pada Belanja Langsung dapat diuraikan sebagai berikut :

Tabel 3.1.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PENDIDIKAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 268.845.000,00 535.991.260,00 267.146.260,00 199,37

1 Retribusi Jasa Umum - 7.125.000,00 7.125.000,00

Retribusi Pelayanan Pendidikan (Piutang)

- 7.125.000,00 7.125.000,00

2 Retribusi Jasa Usaha 268.845.000,00 240.055.400,00 (28.789.600,00) 89,29

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

268.845.000,00 240.055.400,00 (28.789.600,00) 89,29

a. Pemakaian Bangunan/Gedung 48.120.000,00 19.330.400,00 (28.789.600,00) 40,17

Page 47: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

33

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

- Rumah dinas ( 1 unit x 12 bln x Rp. 260.000,-)

3.120.000,00 3.130.400,00 10.400,00 100,33

- Kantin Foodcourt (6 stand x 12 bln x Rp.225.000,-)

16.200.000,00 16.200.000,00 - 100,00

- Kantin SMKN 10 Makassar 28.800.000,00 - (28.800.000,00) -

b. Pemakaian Lahan 220.725.000,00 220.725.000,00 - 100,00

- Lahan Kantor Kas Daerah BPD Sulsel

155.400.000,00 155.400.000,00 - 100,00

- Lahan ATM (Bank BPD Sulsel) 14.400.000,00 14.400.000,00 - 100,00

- Lahan ATM BNI SMAN 1 Makassar

25.462.500,00 25.462.500,00 - 100,00

- Lahan ATM BNI SMAN 21 Makassar

25.462.500,00 25.462.500,00 - 100,00

3 Jasa Giro - 215.505.390,00 215.505.390,00

Jasa Giro Dana BOS - 215.505.390,00 215.505.390,00

4 Lain-lain Pendapatan yang sah lainnya

- 73.305.470,00 73.305.470,00

Lain-lain Pendapatan yang sah lainnya

- 73.305.470,00 73.305.470,00

BELANJA DAERAH 2.624.917.540.846,05 2.591.982.623.125,00 (32.934.917.721,05) 98,75 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

1.917.439.951.354,05 1.893.856.911.750,00 (23.583.039.604,05) 98,77 100

Gaji dan Tunjangan 1.057.329.539.197,05 1.048.792.639.522,00 (8.536.899.675,05) 99,19 100

Tambahan Penghasilan PNS Berdasarkan Beban Kerja

285.354.392.956,00 280.701.306.748,00 (4.653.086.208,00) 98,37 100

Tambahan Penghasilan Guru PNSD, terdiri dari :

574.756.019.201,00 564.362.965.480,00 (10.393.053.721,00) 98,19 100

B BELANJA LANGSUNG 707.477.589.492,00 698.125.711.375,00 (9.351.878.117,00) 98,68 100

I

Program Peningkatan Partisipasi Pendidikan Menengah Dan Khusus (Prioritas)

645.203.561.420,00 638.711.483.114,00 (6.492.078.306,00) 98,99 100

1 Pelaksanaan Pelayanan Peserta Didik Home Schooling

130.135.000,00 129.135.000,00 (1.000.000,00) 99,23 100

2 Pelaksanaan Pengelolaan DAK Reguler SMA

49.465.689.594,00 49.037.338.343,00 (428.351.251,00) 99,13 100

3 Pelaksanaan Pengelolaan DAK Reguler SMK

77.426.092.790,00 74.611.909.389,00 (2.814.183.401,00) 96,37 100

4 Pelaksanaan Pengelolaan DAK Reguler SLB

3.184.109.000,00 3.026.891.625,00 (157.217.375,00) 95,06 100

5 Pembangunan Prasarana Pembelajaran SMA

14.100.000.000,00 13.966.840.000,00 (133.160.000,00) 99,06 100

6 Pembangunan Prasarana Pembelajaran SMK

7.300.000.000,00 6.581.700.000,00 (718.300.000,00) 90,16 100

Efisiensi pada anggaran belanja modal pengadaan kontruksi / pembelian gedung kantor

7 Rehabilitasi/Renovasi Prasarana Pembelajaran SMA

7.550.000.000,00 7.475.825.000,00 (74.175.000,00) 99,02 100

8 Pengadaan Sarana Pembelajaran Pendidikan SMA

17.501.500.000,00 17.168.005.000,00 (333.495.000,00) 98,09 100

9 Pengadaan Sarana Pembelajaran Pendidikan SMK

7.538.500.000,00 7.500.345.000,00 (38.155.000,00) 99,49 100

10

Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk Pendidikan Menengah dan Pendidikan Luar Biasa se Sulawesi Selatan

459.229.215.036,00 457.946.047.628,00 (1.283.167.408,00) 99,72 100

Page 48: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

34

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

11 Pembinaan Manajemen Bantuan Operasional Sekolah (BOS)

132.000.000,00 112.006.000,00 (19.994.000,00) 84,85 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan Non PNS, serta Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah dan Perjalanan Dinas Luar Daerah

12 Pengelolaan Data Penerima Bantuan Pendidikan

646.720.000,00 568.840.000,00 (77.880.000,00) 87,96 100

Efisiensi pada anggaran belanja penggandaan dan Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah

13 Penguatan Kelembagaan Pendidikan

175.900.000,00 116.683.000,00 (59.217.000,00) 66,33 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan Non PNS serta Belanja Penggandaan

14 Iklan Layanan Masyarakat 178.800.000,00 126.500.000,00 (52.300.000,00) 70,75 100

Efisiensi pada anggaran belanja publikasi

15 Motivasi Warga Belajar, Pendidik dan Tenaga Kependidikan Keaksaraan Fungsional

147.200.000,00 144.548.509,00 (2.651.491,00) 98,20 100

16 Kampanye Peningkatan Partisipasi dalam Pendidikan

101.500.000,00 25.475.000,00 (76.025.000,00) 25,10 100

Efisiensi pada anggaran belanja dokumentasi, belanja cetak, belanja sewa (kursi, tenda dan sound sistem), serta belanja perjalanan dinas dalam daerah

17 Peningkatan Kapasitas Tenaga Kependidikan

396.200.000,00 173.393.620,00 (222.806.380,00) 43,76 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan Non PNS, serta belanja kursus-kursus/pelatihan singkat

II Program Peningkatan Kualitas Pendidikan Vokasional (Prioritas)

486.950.000,00 379.965.538,00 (106.984.462,00) 78,03 100

1

Pengembangan Program Studi Keahlian (Kurikulum) Berbasis Keunggulan Dunia Industri dan Dunia Usaha

85.200.000,00 54.388.619,00 (30.811.381,00) 63,84 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan Non PNS, belanja cetak dan belanja penggandaan

2

Pengembangan Program Kewirausahaan (Pertanian, Perkebunan, Perikanan dan Kelautan)

71.200.000,00 66.810.000,00 (4.390.000,00) 93,83 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS, belanja cetak dan belanja perjalanan dinas dalam daerah

3 Sertifikasi Kompetensi Siswa SMK

140.300.000,00 121.070.000,00 (19.230.000,00) 86,29 100

Efisiensi pada anggaran belanja dokumentasi dan belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS, belanja penggandaan

4 Penguatan Unit Produksi Siswa Berbasis Sekolah (Teaching Factory)

108.450.000,00 92.300.000,00 (16.150.000,00) 85,11 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS, belanja cetak dan belanja penggandaan

5

Pengembangan Kemitraan Strategis antara Sekolah, DUDI, Lembaga Kursus dan Perguruan Tinggi

81.800.000,00 45.396.919,00 (36.403.081,00) 55,50 100

Efisiensi pada anggaran belanja dokumentasi dan belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS, belanja cetak dan belanja penggandaan serta perjalanan dinas dalam daerah

III Program Pendidikan Siswa Kebutuhan Khusus (Prioritas)

160.650.000,00 160.470.000,00 (180.000,00) 99,89 100

1 Sosialisasi Sekolah Inklusi dan Ramah Anak

14.100.000,00 14.100.000,00 - 100,00 100

2 Pelayanan Assesment bagi ABK 32.840.000,00 32.840.000,00 - 100,00 100

Page 49: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

35

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Pelaksanaan Pendidikan Layanan Khusus Berbasis Komunitas dan Tempat Rehabilitasi

36.460.000,00 36.280.000,00 (180.000,00) 99,51 100

4 Workshop Manajemen Berbasis Sekolah SLB

77.250.000,00 77.250.000,00 - 100,00 100

IV Program Pendidikan Karakter Dan Sekolah Sehat (Prioritas)

2.276.857.245,00 2.110.876.216,00 (165.981.029,00) 92,71 100

1 Pembinaan Program Sekolah Sehat

82.995.000,00 74.865.000,00 (8.130.000,00) 90,20 100

2 Kampanye Sekolah Anti Pergaulan Bebas, Anti Paham Sesat dan Radikalisme

21.264.000,00 16.464.000,00 (4.800.000,00) 77,43 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS

3 Kampanye Anti Rokok dan Narkoba

770.901.000,00 764.556.000,00 (6.345.000,00) 99,18 100

4 Pelaksanaan Sekolah Adiwiyata (Sekolah Berbasis Lingkungan)

114.182.245,00 106.982.245,00 (7.200.000,00) 93,69 100

5 Pengelolaan Kantin Sehat 65.920.000,00 62.320.000,00 (3.600.000,00) 94,54 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS

6 Pengelolaan Bank Sampah Sekolah

159.000.000,00 159.000.000,00 - 100,00 100

7 Gerakan 15 Menit Mengaji 314.455.000,00 263.605.000,00 (50.850.000,00) 83,83 100

Efisiensi pada anggaran belanja perjalanan dinas dalam daerah

8 Pelaksanaan Lomba Portofolio Pendidikan Karakter Tematik

93.420.000,00 84.690.000,00 (8.730.000,00) 90,66 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja perjalanan dinas dalam daerah

9 Pembentukan dan Penguatan Kader Pendidikan Karakter berbasis Keluarga dan Masyarakat

654.720.000,00 578.393.971,00 (76.326.029,00) 88,34 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja perjalanan dinas dalam daerah dan perjalanan dinas luar daerah

V Program Bantuan Pendidikan Sma/Smk/Ma Bagi Siswa Miskin (Prioritas)

39.072.714.160,00 38.967.193.250,00 (105.520.910,00) 99,73 100

1 Pelaksanaan Analisis Kebutuhan Diklat Pendidik dan Tenaga Kependidikan

243.000.000,00 150.745.000,00 (92.255.000,00) 62,03 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja perjalanan dinas dalam daerah

2 Pengembangan Kompetensi Kepribadian dan Sosial

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

3 Pengembangan Kompetensi Guru PK-PLK

7.472.080,00 8.372.080,00 900.000,00 112,04 100

4 Pelatihan Guru Inklusi PK-PLK 7.472.080,00 7.472.080,00 - 100,00 100

5 Verifikasi dan Sertifikasi Pendidik 153.900.000,00 153.190.500,00 (709.500,00) 99,54 100

6 Penyediaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Non PNS

38.400.000.000,00 38.399.670.000,00 (330.000,00) 100,00 100

7 Workshop Guru Bahasa Daerah 88.970.000,00 79.580.000,00 (9.390.000,00) 89,45 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja perjalanan dinas dalam daerah

8 Seminar Guru Bahasa Indonesia 171.900.000,00 168.163.590,00 (3.736.410,00) 97,83 100

Page 50: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

36

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

VI Program Peningkatan Kualitas Pendidikan Menengah (Prioritas)

313.775.750,00 251.433.750,00 (62.342.000,00) 80,13 100

1 Peningkatan Passing Grade / Tryout dalam menghadapi UMPTN

198.632.750,00 193.232.750,00 (5.400.000,00) 97,28 100

2 Pelatihan Manajemen bagi Kepala Sekolah dan Wakil Kepala SLB

32.900.000,00 31.300.000,00 (1.600.000,00) 95,14 100

3 Workshop Pendalaman Materi Program IPA, IPS dan Bahasa SMA yang di UN-kan

26.921.000,00 - (26.921.000,00) - 100

Kegiatan tidak dilaksanakan

4 Workshop Pengembangan Kurikulum Muatan Lokal SMA

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

5 Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) SMA

23.621.000,00 - (23.621.000,00) - 100

Kegiatan tidak dilaksanakan

6 Workshop Kelompok Peminatan Ilmu-ilmu Bahasa dan Budaya Kurikulum 2013 SMA

15.821.000,00 14.021.000,00 (1.800.000,00) 88,62 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS

7 Workshop Kelompok Peminatan Matematika dan Ilmu-ilmu Alam Kurikulum 2013 SMA

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

8 Workshop Kelompok Peminatan Ilmu-ilmu Sosial Kurikulum 2013 SMA

15.880.000,00 12.880.000,00 (3.000.000,00) 81,11 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS

VII Program Promosi Minat Keilmuan

1.284.314.600,00 1.171.011.380,00 (113.303.220,00) 91,18 100

1 Seleksi dan Pembinaan OSN SD Tingkat Provinsi ke Tingkat Nasional

43.280.000,00 32.205.280,00 (11.074.720,00) 74,41 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja perjalanan dinas luar daerah

2 Penyelenggaraan Seleksi O2SN SD Tingkat Provinsi

89.360.000,00 74.360.000,00 (15.000.000,00) 83,21 100

Efisiensi pada anggaran belanja sewa gedung/kantor/tempat

3 Penyelenggaraan Seleksi O2SN SMP Tingkat Provinsi

92.900.000,00 77.900.000,00 (15.000.000,00) 83,85 100

Efisiensi pada anggaran belanja sewa gedung/kantor/tempat

4 Pelaksanaan dan Pembinaan Olimpiade Olahraga Siswa SMK Tingkat Provinsi

93.000.000,00 93.000.000,00 - 100,00 100

5 Pelaksanaan Lomba Kompetensi Siswa (LKS) SMK Tingkat Provinsi

132.500.000,00 124.700.000,00 (7.800.000,00) 94,11 100

6

Pelaksanaan dan Pembinaan Olimpiade Sains (OSN) SMA Tingkat Provinsi dan Tingkat Nasional

92.472.200,00 78.872.200,00 (13.600.000,00) 85,29 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS

Page 51: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

37

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

7

Penyelenggaraan dan Pembinaan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) SMA Tingkat Provinsi ke Tingkat Nasional

160.097.000,00 134.908.000,00 (25.189.000,00) 84,27 100

Efisiensi pada anggaran belanja sewa gedung/kantor/tempat, belanja sewa sarana mobilitas darat, belaja sewa sound sistem, belanja pakai batik tradisional dan belanja perjalanan dinas luar daerah

8 Pelaksanaan dan Pembinaan Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) SMA

112.502.250,00 108.862.150,00 (3.640.100,00) 96,76 100

9 Seleksi O2SN Siswa PK/PLK Tingkat Provinsi ke Tingkat Nasional

64.497.000,00 63.997.000,00 (500.000,00) 99,22 100

10 Penyelenggaraan Seleksi FLS2N SD Tingkat Provinsi

44.380.000,00 44.380.000,00 - 100,00 100

11 Penyelenggaraan Seleksi FLS2N SMP Tingkat Provinsi

38.957.500,00 38.957.500,00 - 100,00 100

12 Olimpiade Sains Guru (OSG) SD dan SMP ke Tingkat Nasional

17.315.000,00 2.915.000,00 (14.400.000,00) 16,84 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS

13 Pelaksanaan Lomba Debat Bahasa Inggris SMA

53.392.200,00 52.392.200,00 (1.000.000,00) 98,13 100

14 Pelaksanaan Lomba Debat Bahasa Indonesia SMA

53.392.200,00 52.392.200,00 (1.000.000,00) 98,13 100

15 Pelaksanaan Seleksi dan Pembinaan Lomba Parade Cinta Tanah Air Tingkat Provinsi

45.589.250,00 43.189.250,00 (2.400.000,00) 94,74 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS

16 Seleksi FLS2N Siswa PK/PLK Tingkat Provinsi ke Tingkat Nasional

75.990.000,00 73.290.600,00 (2.699.400,00) 96,45 100

17 Festival Pelajar Jenjang Pendidikan Menengah Atas (SMA)

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

18 Festival Pelajar Jenjang Pendidikan Menengah Kejuruan (SMK)

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

19 Gala Siswa Indonesia (GSI) Jenjang SMP Tingkat Provinsi ke Tingkat Nasional

74.690.000,00 74.690.000,00 - 100,00 100

VIII

Program Peningkatan Dan Pengembangan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Pendidikan

1.347.250.000,00 1.332.177.000,00 (15.073.000,00) 98,88 100

1 Studi Wawasan Pengembangan dan Pendayagunaan Jaringan Pembelajaran

25.450.000,00 25.450.000,00 - 100,00 100

2 Anugrah Ki Hajar Tingkat Provinsi

72.900.000,00 66.751.800,00 (6.148.200,00) 91,57 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja perjalanan dinas luar daerah

3 Peningkatan Manajemen UPT Pengembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi

330.500.000,00 334.575.200,00 4.075.200,00 101,23 100

4 Workshop Strategi Pengembangan Sumber Belajar di Sekolah

40.600.000,00 38.100.000,00 (2.500.000,00) 93,84 100

Efisiensi pada anggaran belanja dekorasi dan belanja cetak

Page 52: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

38

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Pelatihan Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis TIK

55.800.000,00 52.800.000,00 (3.000.000,00) 94,62 100

Efisiensi pada anggaran belanja cetak

6 Pemanfaatan Pelayanan Pendidikan Berbasis TIK

822.000.000,00 814.500.000,00 (7.500.000,00) 99,09 100

IX Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

13.981.589.068,00 12.016.953.402,00 (1.964.635.666,00) 85,95 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

1.438.100.000,00 857.590.334,00 (580.509.666,00) 59,63 100

Efisiensi pada anggaran belanja listrik, air dan telepon dan belanja pemeliharaan jaringan listrik

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

49.205.000,00 39.948.022,00 (9.256.978,00) 81,19 100

Efisiensi pada anggaran belanja perawatan kendaraan bermotor (belanja STNK kendaraan dinas)

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 1.915.200.000,00 1.824.400.000,00 (90.800.000,00) 95,26 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

1.141.364.918,00 1.089.076.700,00 (52.288.218,00) 95,42 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

107.356.250,00 107.321.000,00 (35.250,00) 99,97 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

6.582.277.500,00 5.465.021.750,00 (1.117.255.750,00) 83,03 100

Efisiensi pada anggaran belanja makanan dan minuman rapat dan tamu

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

204.704.000,00 197.500.000,00 (7.204.000,00) 96,48 100

8 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

2.543.381.400,00 2.436.095.596,00 (107.285.804,00) 95,78 100

X Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

2.745.877.250,00 2.636.890.625,00 (108.986.625,00) 96,03 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan/ Rumah Dinas

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

1.526.200.000,00 1.432.076.295,00 (94.123.705,00) 93,83 100

Efisiensi pada anggaran belanja pemeliharaan bangunan gedung tempat kerja

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

290.163.250,00 289.977.700,00 (185.550,00) 99,94 100

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

5 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

628.564.000,00 614.816.630,00 (13.747.370,00) 97,81 100

6 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

300.950.000,00 300.020.000,00 (930.000,00) 99,69 100

XI Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

545.649.999,00 384.257.100,00 (161.392.899,00) 70,42 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

39.769.999,00 9.880.000,00 (29.889.999,00) 24,84 100

Efisiensi pada anggaran belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan Non PNS, belanja cetak dan belanja penggandaan

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

162.000.000,00 87.597.200,00 (74.402.800,00) 54,07 100

Page 53: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

39

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Efisiensi pada anggaran belanja penggandaan dan belanja perjalanan dinas luar daerah

3 Penyusunan Usulan dan Pelaporan Dana Dokumentasi Tugas Pembantuan dan DAK

54.000.000,00 - (54.000.000,00) - 100

Kegiatan tidak dilaksanakan

4 Penyusunan dan Pengolahan Administrasi Keuangan

269.880.000,00 266.779.900,00 (3.100.100,00) 98,85 100

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

20.000.000,00 20.000.000,00 - 100,00 100

XII Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

58.400.000,00 3.000.000,00 (55.400.000,00) 5,14 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

58.400.000,00 3.000.000,00 (55.400.000,00) 5,14 100

Efisiensi pada anggaran belanja dokumentasi dan belanja jasa tenaga ahli/instruktur/narasumber PNS

2 Pengadaan Pakaian Dinas dan Pakaian KORPRI beserta Kelengkapannya

- - - - 0

Anggaran dialihkan ke kegiatan lain

Page 54: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

40

2. DINAS KESEHATAN

I. Pendapatan

Pada Pos Pendapatan direncanakan sebesar Rp4.849.020.000,00 dapat direalisir sebesar Rp5.324.439.253,00 atau 109,80%. terdapat over target pendapatan sebesar Rp475.419.253,00.

II. Belanja

Pada Dinas Kesehatan, direncanakan sebesar Rp106.333.901.365,00 dapat direalisir sebesar Rp101.270.004.575,00 atau 95,24% terdapat sisa anggaran sebesar Rp5.063.896.790,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp60.749.493.595,00 dapat direalisir sebesar Rp60.675.401.570,00 atau 99,88% terdapat sisa anggaran sebesar Rp74.092.025,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp45.584.407.770,00 dapat direalisir sebesar Rp40.594.603.005,00 atau 89,05%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp4.989.804.765,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada:

Tabel 3.2.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KESEHATAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 4.849.020.000,00 5.324.439.253,00 475.419.253,00 109,80

Retribusi Pelayanan Kesehatan 4.812.000.000,00 5.289.419.253,00 477.419.253,00 109,92

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

37.020.000,00 35.020.000,00 (2.000.000,00) 94,60

BELANJA DAERAH 106.333.901.365,00 101.270.004.575,00 (4.390.611.985,10) 95,24 95.24

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 60.749.493.595,00 60.675.401.570,00 (74.092.025,00) 99,88 100

1 Gaji dan Tunjangan 32.892.792.247,00 32.874.661.133,00 (18.131.114,00) 99,94 100

2 Tambahan Penghasilan berdasarkan beban kerja

27.856.701.348,00 27.800.740.437,00 (55.960.911,00) 99,80 100

B BELANJA LANGSUNG 45.584.407.770,00 40.594.603.005,00 (4.316.519.960,10) 89,05 89,05

I Program Pengembangan Layanan Kesehatan Brigade Siaga Bencana (Bsb) (Prioritas)

11.750.000.000,00 11.338.825.094,00 (411.174.906,00) 96,50 100

Page 55: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

41

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Pengadaan Ambulans Laut Dengan Fasilitas Kesehatan

6.900.000.000,00 6.638.268.794,00 (261.731.206,00) 96,21 100

2 Pengadaan Ambulans Darat 4.247.250.000,00 4.245.000.000,00 (2.250.000,00) 99,95 100

3 Operasional Satgas (Satuan Tugas) 189.750.000,00 143.294.000,00 (46.456.000,00) 75,52 100

Penggunanna anggaran disesuaikan dengan kondisi bencana yang terjadi di tahun 2019

4 Operasional Satlak (Satuan Pelaksana)

413.000.000,00 312.262.300,00 (100.737.700,00) 75,61 100

Penggunaan anggaran disesuaikan dengan kondisi bencana yang terjadi di tahun 2019

II Program Pembangunan Rumah Sakit Regional (Prioritas)

3.433.827.769,00 2.055.000.000,00 (1.378.827.769,00) 59,85 59,85

1 Perencanaan Pembangunan Rumah Sakit Regional

2.057.000.000,00 2.055.000.000,00 (2.000.000,00) 99,90 100

2 Pembangunan Rumah Sakit Regional

1.376.827.769,00 - (1.376.827.769,00) - 0

- kegiatan pengelolah teknis tidak terbayarakan karena adanya kesalahan penggunaan kode rekening sehinggga tidak terealisasikan

- kegiatan tidak terealisasi karena jasa konsultan manajemen kontruksi(MK) belum ditandatangani Kontrak disebabkan Dokumen Amdal Pembangunan Rumah Sakit regional belum selesai

III Program Upaya Kesehatan Dan Standarisasi Pelayanan Kesehatan (Prioritas)

2.560.402.800,00 2.152.422.883,00 (407.979.917,00) 84,07 95

1 Monitoring Dan Evaluasi Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Di Rumah Sakit

105.020.000,00 102.300.000,00 (2.720.000,00) 97,41 100

2 Monitoring Dan Evaluasi Pelaporan Rumah Sakit

105.020.000,00 104.720.000,00 (300.000,00) 99,71 100

3 Peningkatan Kapasitas Petugas Front Office Di Rumah Sakit

32.650.000,00 16.200.000,00 (16.450.000,00) 49,62 50

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

4 Peningkatan Kapasitas Pengelola Kesehatan Dan Keselamatan Kerja (K3) Di Rumah Sakit

32.650.000,00 16.200.000,00 (16.450.000,00) 49,62 50

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

5 Pemilihan Puskesmas Berprestasi (Kinerja Terbaik)

298.400.000,00 295.381.707,00 (3.018.293,00) 98,99 100

6 Monitoring Dan Evaluasi Akreditasi Dan Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) Ke Kab/ Kota

149.650.000,00 147.690.000,00 (1.960.000,00) 98,69 100

7 Sosialisasi Dan Advokasi Program Pelayanan Kesehatan Tradisional Di Kab/ Kota

145.450.000,00 145.450.000,00 - 100,00 100

8 Monitoring Dan Evaluasi Program Terpadu Pelayanan Kesehatan Tradisional

126.280.000,00 126.280.000,00 - 100,00 100

9 Sosialisasi Pemantapan Mutu External

18.100.000,00 8.300.000,00 (9.800.000,00) 45,86 50

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

10

Pertemuan Evaluasi Program Pelayanan Kesehatan Usaha Kesehatan Gigi Sekolah/ Usaha Kesehatan Gigi Masyarakat (UKGS/UKGM) Di Kab/ Kota

20.850.000,00 13.700.000,00 (7.150.000,00) 65,71 70

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

11 Peningkatan Pelayanan Kesehatan 963.100.000,00 686.674.776,00 (276.425.224,00) 71,30 75

Page 56: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

42

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

12 Peningkatan Pengelolaan Gizi Di Rumah Sakit (DAK)

32.354.250,00 16.154.000,00 (16.200.250,00) 49,93 50

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

13 Peningkatan Kapasitas Pengelolaan IGD Di Rumah Sakit (DAK)

32.354.250,00 16.154.200,00 (16.200.050,00) 49,93 50

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

14 Monitoring Dan Evaluasi Akreditasi Rumah Sakit (DAK)

116.767.100,00 111.077.000,00 (5.690.100,00) 95,13 100

15

Pertemuan Implementasi Dan Evaluasi PIS-PK (Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga) (DAK)

27.600.000,00 15.698.000,00 (11.902.000,00) 56,88 60

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

16

Monitoring Dan Evaluasi PIS-PK (Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga) Ke Kab/ Kota (DAK)

136.198.000,00 136.138.000,00 (60.000,00) 99,96 100

17

Validasi Dan Verifikasi Data PIS-PK (Program Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga) Ke Kab/ Kota (DAK)

99.394.000,00 99.270.000,00 (124.000,00) 99,88 100

18 Advokasi Klinik Di Rest Area 21.765.200,00 1.165.200,00 (20.600.000,00) 5,35 10

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

19 Pertemuan Peningkatan Pemanfaatan Toga Dan Akupressure Untuk Mendukung Issu Nasional (Stunting)

96.800.000,00 93.870.000,00 (2.930.000,00) 96,97 100

IV Program Pelayanan 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK) (Prioritas)

250.000.000,00 94.859.480,00 (155.140.520,00) 37,94 37,94

1 Pendampingan Dalam Pemanfaatan Paket Intervensi Gizi Pada Ibu Hamil

125.000.000,00 - (125.000.000,00) - 0

dikarenakan waktu tidak mencukupi untuk melakukan kegiatan

2 Pendampingan Dalam Pemanfaatan Paket Intervensi Gizi Pada Anak

125.000.000,00

94.859.480,00

(30.140.520,00)

75,89

80

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelaksana (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

V Program Pengembangan Spesialisasi Dan Kualitas Layanan Rumah Sakit (Prioritas)

690.186.000,00 652.940.203,00 (37.245.797,00) 94,60 94.60

1 Workshop Pengembangan Layanan Unggulan Rumah Sakit Provinsi

26.936.000,00 9.636.000,00 (17.300.000,00) 35,77 40,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelaksana (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

2 Pengembangan Infrastruktur Organisasi Dan Manajemen RS

663.250.000,00 643.304.203,00 (19.945.797,00) 96,99 100

VI Program Kefarmasian, Alat Kesehatan Dan Sumber Daya Manusia Kesehatan

5.004.353.496,45 4.667.711.094,00 336.642.402,45 93,27 93.27

1 Pengadaan Obat 100.000.000,00 92.403.675,00 (7.596.325,00) 92,40 95,00

Page 57: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

43

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Pembekalan Tenaga Kesehatan Pada Penerapan Penggunaan Obat Rasional (POR) Di Masyarakat

37.240.000,00 25.472.400,00 (11.767.600,00) 68,40 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

3 Sosialisasi E-Monev RKO (Rencana Kebutuhan Obat) Untuk RS Swasta Kab/ Kota

48.550.000,00 18.894.200,00 (29.655.800,00) 38,92 40,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

4 Monev Ketersediaan Alat Kesehatan Kab/ Kota Berdasarkan Permenkes 75 Tahun 2014

168.390.000,00 159.556.000,00 (8.834.000,00) 94,75 95,00

sudah terpenuhinya ketersediaan alat kesehatan di rumah sakit dan puskesmas

5

Monev Pelaksanaan Program Alat Kesehatan (ALKES) Dan Perbekalan Kesehatan Rumah Tangga (PKRT)

115.000.000,00 88.745.000,00 (26.255.000,00) 77,17 80,00

terlaksananya sinkronisasi program dan kegiatan alat kesehatan dan PKRT antara provinsi dengan kabupaten/Kota

6 Pertemuan Sosialisasi pemenuhan Sumber Daya Manuasia Kesehatan (SDMK) Di Provinsi

19.845.000,00 9.400.000,00 (10.445.000,00) 47,37 50,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

7 Pertemuan Koordinasi Lintas Sektor Pemenuhan Tenaga Kesehatan Di Provinsi (DAK)

9.895.000,00 6.495.000,00 (3.400.000,00) 65,64 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

8 Pertemuan Sosialisasi Pemenuhan Sumber Daya Manuasia Kesehatan (SDMK) Di Kabupaten

107.395.000,00 98.540.000,00 (8.855.000,00) 91,75 100

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

9 Monitoring Dan Evaluasi Penyusunan Dokumen Sumber Daya Manusia Kesehatan (SDMK)

100.000.000,00 100.000.000,00 - 100,00 100

10 Pertemuan Koordinasi Lintas Sektor Pemenuhan Tenaga Kesehatan Di Kab/ Kota (DAK)

9.500.000,00 5.400.000,00 (4.100.000,00) 56,84 60,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

11 Pemilihan Tenaga Kesehatan Teladan

338.800.000,00 285.328.250,00 (53.471.750,00) 84,22 90,00

Jumlah Peserta yang hadir tidak sesuai dengan target

12 Pengadaan Bahan Obat-obatan, Bahan Kimia, Bahan Laboratorium, Dan Bahan Logistik Kesehatan

2.578.139.096,45 2.495.473.707,00 (82.665.389,45) 96,79 100

13 Pengadaan Alat-alat Kesehatan 1.056.390.400,00 1.033.390.122,00 (23.000.278,00) 97,82 100

14 Sosialisasi Pemenuhan SDMK Di Provinsi (DAK)

18.100.000,00 7.800.000,00 (10.300.000,00) 43,09 45,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

15 Sosialisasi Pemenuhan SDMK Di Kab/ Kota (DAK)

16.800.000,00 9.900.000,00 (6.900.000,00) 58,93 60,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

16 Monev Pemenuhan SDMK Di 24 Kab/ Kota (DAK)

100.000.000,00 99.999.000,00 (1.000,00) 100,00 100

Page 58: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

44

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

17 Pembekalan SDM Dalam Mengaplikasikan e-Report (DAK)

25.050.000,00 17.074.200,00 (7.975.800,00) 68,16 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

18 Pembekalan CDAKB (Cara Distribusi Alat Kesehatan Yang Baik) (DAK)

35.450.000,00 30.950.900,00 (4.499.100,00) 87,31 90,00

Presentasi sarana distribusi Alkes dan PKRT yang memenuhi cara distribusi yang baik

19 Dana Alokasi Khusus (DAK) Sub Bidang Kefarmasian

119.809.000,00 82.888.640,00 (36.920.360,00) 69,18 70,00

sudah tercapainya instansi farmasi yang memenuhi Syarat dan standart ke farmasian

VII Program Promosi Kesehatan ,Bina Gizi Dan Kesehatan Ibu Dan Anak

2.502.522.600,00 1.788.105.594,00 (714.417.006,00) 71,45 85

1 Lomba Posyandu Terbaik Tingkat

Provinsi 148.050.000,00 146.206.000,00 (1.844.000,00) 98,75 100

2 Pertemuan Koordinasi Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) Tingkat Provinsi

103.800.000,00 98.580.000,00 (5.220.000,00) 94,97 100

sudah tercapainya kesepakatan untuk melaksnakan Germas di Kab Kota

3 Penyebaran Informasi Kesehatan Melalui Kampanye Kesehatan

42.500.000,00 42.118.800,00 (381.200,00) 99,10 100

4 Penyebaran Informasi Kesehatan Melalui Pameran Kesehatan

100.450.000,00 100.139.000,00 (311.000,00) 99,69 100

5 Sosialisasi Tablet Tambah Darah (TTD) Remaja Putri

56.256.500,00 44.354.620,00 (11.901.880,00) 78,84 80,00

Sudah Meningkatnya pengetahuan remaja putri terhadap pentuingnya tablet tambah darah

6 Bimbingan Teknis Dalam Upaya Penanggulangan Stunting Dengan Pemanfaatan Kelas Ibu Hamil

76.125.400,00 49.106.400,00 (27.019.000,00) 64,51 70,00

terlaksananya upaya penaggulangan stunting dengan baik dan benar melalui kelas ibu hamil

7 Pemantauan Dalam Rangka Audit Maternal Perinatal (AMP) Oleh Tim AMP Provinsi

114.926.200,00 70.547.340,00 (44.378.860,00) 61,38 70,00

sudah terlaksananya deteksi resiko dini pada ibu hamil,bersalin ,Nifas Serta Neonatal dan bayi

8 Lomba Posyandu Lanjut Usia (LANSIA)

49.500.000,00 47.958.240,00 (1.541.760,00) 96,89 100

9 Pertemuan Terintegrasi Dalam Rangka Penenganan Masalah AKI & AKB Tingkat Provinsi (DAK)

12.900.000,00 7.597.150,00 (5.302.850,00) 58,89 60,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

10

Monitoring Dan Evaluasi Kegiatan Program Kesehatan Keluarga Dalam Rangka Penurunan AKI Dan AKB (DAK)

70.000.000,00 40.745.000,00 (29.255.000,00) 58,21 60,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

11

Workshop Advokasi Pemanfaatan Buku KIA Dalam Penguatan Peran PKK Dengan Dinas Kesehatan Kab/Kota (DAK)

19.000.000,00 13.895.400,00 (5.104.600,00) 73,13 80,00

12

Monitoring Dan Evaluasi Peningkatan Surveilans Gizi Melalui E-PPGBM (Pencatatan Dan Pelaporan Gizi Berbasis

88.000.000,00 86.049.820,00 (1.950.180,00) 97,78 100

Page 59: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

45

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Masyarakat) Dalam Rangka Penanganan Balita Gizi Kurang/Buruk (DAK)

13 Temu Kader Penyelamatan 1000 HPK Dengan Tim PKK Provinsi (DAK)

19.000.000,00 12.378.400,00 (6.621.600,00) 65,15 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

14

Monitoring Dan Evaluasi Pelaksanaan Program Penanggulangan Stunting Di Kab/ Kota (DAK)

70.000.000,00 59.480.000,00 (10.520.000,00) 84,97 90,00

sudah terlaksananya partisipasi masyarakat

15 Monitoring Dan Evaluasi Program Kesehatan Masyarakat Di Kab/ Kota (DAK)

174.000.000,00 - (174.000.000,00) - 0

16

Kampanye Gerakan Masyarakat Hidup Sehat Dan Issu Nasional (Stunting, TB Dan Imunisasi) (DAK)

208.500.000,00 187.661.144,00 (20.838.856,00) 90,01 100

Sudah meningkatnya Pengetahuan Pola Hidup Sehat

17

Sosialisasi Dan Advokasi Germas Dan Issu Nasional ( Stunting, TB Dan Imunisasi) Melalui Media (DAK)

370.750.000,00 362.835.750,00 (7.914.250,00) 97,87 100

18 Sosialisasi Penanganan Stunting 174.000.000,00 163.840.920,00 (10.159.080,00) 94,16 100

terimplemntasi penanganan Stunting Di Kab/Kota

19 Sosialisasi 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK)

174.000.000,00 - (174.000.000,00) - 0

Sudah Terlaksananya implementasi program 1000 HPK di Kab/Kota

20 Monev Pelaksanaan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS)

99.000.000,00 85.975.000,00 (13.025.000,00) 86,84 90,00

sudah diketahuinya hasil pelaksnaan Germas Di Kab/Kota

21

Pendampingan Tenaga Kesehatan Masyarakat Di Desa Dalam Rangka Penanganan AKI, AKB Dan Stunting (DAK)

106.334.500,00 67.636.340,00 (38.698.160,00) 63,61 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

22

Forum Koordinasi Penanganan AKI Dan AKB Serta Penanganan 5 Daerah Lokus Stunting Di Provinsi Sulawesi Selatan (DAK)

54.030.000,00 35.759.270,00 (18.270.730,00) 66,18 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

23

Penyusunan Rencana Aksi Daerah (RAD) Pendampingan Issu Strategis (Stunting, TB Dan Imunisasi) Di Sulsel Kerjasama Dengan Unhas (DAK)

57.000.000,00 12.385.400,00 (44.614.600,00) 21,73 25,00

sudah Terlaksnannya pelaksanaan Kegiatan DAK Tahun anggaran 2019 di Sulawesi Selatan dengan Baik

24 Pengelolaan Satker BOK (Biaya Operasional Kesehatan) (DAK)

24.600.000,00 22.195.600,00 (2.404.400,00) 90,23 95,00

Terlaksnanya pelaksnaan Kegiatan DAK Tahun anggaran 2019 di sulawesi Dengan Baik

Page 60: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

46

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

25 Pertemuan Evaluasi Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Bidang Kesehatan Tahun 2019

31.500.000,00 5.880.000,00 (25.620.000,00) 18,67 20,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

26 Pertemuan Koordinasi Pelaksanaan Dana Alokasi Khusus (DAK) Bidang Kesehatan

58.300.000,00 24.780.000,00 (33.520.000,00) 42,50 50,00

sudah terkoordinasinya pelaksnaan Alokasi Dana (DAK) Bidang Kesehatan Dui SulSel Tahun 2019

VIII Program Pencegahan Dan Pengendalian Penyakit

2.705.552.000,00 2.309.113.160,00 (396.438.840,00) 85,35 85,35

1 Pengembangan Provincial Epidemologi Surveilance Team

39.200.000,00 38.675.000,00 (525.000,00) 98,66 100

2 Bimbingan Teknis Program Sistem Terpadu Penyakit

40.870.000,00 40.360.000,00 (510.000,00) 98,75 100

3 Penyelidikan/ Penanggulangan Kejadian Luar Biasa (KLB) Penyakit Menular

223.500.000,00 130.815.000,00 (92.685.000,00) 58,53 60,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

4 Pengembangan Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok

99.715.000,00 97.490.000,00 (2.225.000,00) 97,77 100

5 Pemeliharaan Cold Room Dan Distribusi Vaksin/ Logistik

195.000.000,00 170.142.720,00 (24.857.280,00) 87,25 90,00

sudah memnuhi peningkatan Kwalitas Vaksin dan Cakupan Ketersediaan Vaksin di Kab/Kota

6 Peningkatan Kapasitas Petugas Pengelola Program Kesehatan Jiwa Kab/ Kota

53.000.000,00 41.200.000,00 (11.800.000,00) 77,74 80,00

7 Pertemuan Evaluasi Dan Perencanaan Program Imunisasi

40.600.000,00 38.490.000,00 (2.110.000,00) 94,80 100

8 Pertemuan Program Kesehatan Indra Provinsi

27.300.000,00 22.000.000,00 (5.300.000,00) 80,59 85,00

9 Pertemuan/ Review Petugas District Surveilans Officer

41.400.000,00 39.100.000,00 (2.300.000,00) 94,44 100

10 Pemantauan Pelacakan Kartu Kewaspadaan Kesehatan Jemaah Haji (K3JH)

49.000.000,00 43.590.000,00 (5.410.000,00) 88,96 90,00

11 Petemuan Evaluasi Perencanaan Program Kesehatan Haji

45.420.000,00 42.420.000,00 (3.000.000,00) 93,39 100

12 Pemantauan Sistem Kewaspadaan Penanggulangan Bencana

49.000.000,00 45.710.000,00 (3.290.000,00) 93,29 100

13 Bimbingan Teknis Dan Supervisi Supportif Program Hepatitis

30.114.000,00 29.565.000,00 (549.000,00) 98,18 100

14 Bimbingan Teknis Dan Supportif Program P2 HIV

59.097.000,00 45.660.000,00 (13.437.000,00) 77,26 80,00

15 Penggandaan/ Cetak Format Hepatitis

25.860.000,00 25.860.000,00 - 100,00 100

16 Bimbingan Teknis Dan Supportif Program Pengendalian Penyakit Tuberculosis

10.000.000,00 9.590.000,00 (410.000,00) 95,90 100

17 Pengadaan/ Cetak Format RR Tubeculosis

20.000.000,00 20.000.000,00 - 100,00 100

18 Pengadaan Format RR P2 Kusta 11.140.000,00 - (11.140.000,00) - 0

19 Bimbingan Teknis Dan Supervisi Supportif Program P2 Kusta

25.000.000,00 24.083.900,00 (916.100,00) 96,34 100

20 Bimbingan Teknis Dan Supervisi Supportif Program P2 Tifoid

40.000.000,00 39.855.000,00 (145.000,00) 99,64 100

21 Pengadaan Logistik Arbovirosis 60.000.000,00 59.994.000,00 (6.000,00) 99,99 100

Page 61: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

47

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

22 Monitoring Dan Evaluasi Program Malaria

37.097.000,00 32.243.400,00 (4.853.600,00) 86,92 90,00

23 Monitoring Dan Evaluasi Program Zoonosis

25.000.000,00 24.880.000,00 (120.000,00) 99,52 100

24 Supervisi Supportif Program P2 Ispa 47.000.000,00 46.999.000,00 (1.000,00) 100,00 100

25 Monitoring Dan Evaluasi Program Vektor

25.000.000,00 24.830.000,00 (170.000,00) 99,32 100

26 Pengadaan Cold Room Imunisasi 575.000.000,00 542.570.240,00 (32.429.760,00) 94,36 100

27 Pemeriksaan Laboratorium HIV/ AIDS (DAK)

125.000.000,00 94.400.000,00 (30.600.000,00) 75,52 80,00

28 Pemeriksaan Laboratorium Hepatitis (DAK)

125.000.000,00 117.280.000,00 (7.720.000,00) 93,82 95,00

29 Penguatan Surveilans TB (DAK) 21.300.000,00 13.200.000,00 (8.100.000,00) 61,97 65,00

30 Pengiriman Dan Pemeriksaan Sampel Paket Spisemen TB (DAK)

100.000.000,00 89.500.000,00 (10.500.000,00) 89,50 90,00

31 Pertemuan Koordinasi Program P2TB (DAK)

9.500.000,00 6.800.000,00 (2.700.000,00) 71,58 75,00

32 Pemeriksaan Deteksi Dini Kanker Servix Dan Payudara (DAK)

125.000.000,00 125.000.000,00 - 100,00 100

33 Verifikasi Alert/ Rumor Penyakit Potensial KLB (DAK)

100.000.000,00 74.490.000,00 (25.510.000,00) 74,49 80,00

34

Pertemuan Pembahasan Pencapaian Imunisasi Dan Kasus PD3I (Penyakit Yang Dapat Di Cegah Dengan Imunisasi) Tingkat Kab/ Kota (DAK)

21.650.000,00 13.150.000,00 (8.500.000,00) 60,74 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

35 Pertemuan Validasi Data Pencapaian Program Imunisasi Rutin Tingkat Kab/ Kota (DAK)

36.800.000,00 22.600.000,00 (14.200.000,00) 61,41 65,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

36 Pertemuan Pembahasan Rancangan Aksi Daerah (RAD) Tingkat Kab/ Kota (DAK)

36.800.000,00 23.900.000,00 (12.900.000,00) 64,95 70,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelksna (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

37 Rapat koordinasi Penjaringan Penderita TB

37.000.000,00 1.800.000,00 (35.200.000,00) 4,86 5,00

Adanya honor narasumber dan moderator yang tidak bisa dibayarkan dari unit pelaksana (pemerintah prov.sulsel )berdasarkan peraturan Gubernur Sulawesi Selatan tentang Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa Tahun 2019

38 Seminar Nasional Dalam Rangka Peringatan Hari Kanker Sedunia

57.889.000,00 35.569.900,00 (22.319.100,00) 61,45 65,00

39 Simposium Dalam Rangka Peringatan Hari Kanker Sedunia

15.300.000,00 15.300.000,00 - 100,00 100

IX Program Enyehatan Lingkungan, Kesehatan Kerja Dan Kesehatan Olahraga

635.998.000,00 599.107.700,00 (36.890.300,00) 94,20 94,2

1 Pembinaan Dan Verifikasi Kabupaten/ Kota Sehat

144.492.000,00 143.500.000,00 (992.000,00) 99,31 100

2 Pertemuan Koordinasi Pelaksanaan Kabupaten/ Kota Sehat

18.500.000,00 2.600.000,00 (15.900.000,00) 14,05 20,00

3 Sosialisasi Monitoring Dan Evaluasi Kesehatan Lingkungan Terpadu Berbasis Web

17.600.000,00 1.100.000,00 (16.500.000,00) 6,25 10

4 Konsultasi Teknis Kabupaten/ Kota Sehat

50.000.000,00 48.610.000,00 (1.390.000,00) 97,22 100

5 Senam Sehat Dan Bugar Bagi Karyawan Dinas Kesehatan

32.000.000,00 32.000.000,00 - 100,00 100

Page 62: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

48

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

6 Pembinaan Dan Pendampingan Desa STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) (DAK)

100.000.000,00 98.719.700,00 (1.280.300,00) 98,72 100

7

Pertemuan Evaluasi Pelaksanaan STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) Bagi Petugas Provinsi Dan kabupaten/ Kota (DAK)

7.000.000,00 7.000.000,00 - 100,00 100

8 Intervensi Stunting Melalui Pengawasan Kualitas Air Minum Di Kabupaten/ Kota (DAK)

66.406.000,00 65.580.000,00 (826.000,00) 98,76 100

9 Monitoring Dan Evaluasi Dalam Peningkatan Pelaksanaan Kawasan Sehat Di Kabupaten/ Kota

200.000.000,00 199.998.000,00 (2.000,00) 100,00 100

X Program Jaminan Pemeliharaan Masyarakat

286.050.000,00 264.917.495,00 (21.132.505,00) 92,61 92,61

1 Pertemuan Evaluasi Pelaksanaan Program Kesehatan Gratis Integrasi Ke Dalam Progran JKN/ KIS

50.050.000,00 43.949.995,00 (6.100.005,00) 87,81 90

2 Desiminasi Dan Informasi Pelayanan Kesehatan Gratis Integrasi Ke Program JKN

55.000.000,00 43.750.000,00 (11.250.000,00) 79,55 85

3 Pengadaan Panduan Praktis Program Kesehatan Gratis Integrasi Ke Program JKN

100.000.000,00 96.857.500,00 (3.142.500,00) 96,86 100

4

Advokasi Dan Sosialisasi Dalam Rangka Sulawesi Selatan Menuju Universal Health Coverage (UHC) Tahun 2019

81.000.000,00 80.360.000,00 (640.000,00) 99,21 100

XI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

9.173.524.932,00 8.381.763.451,00 (791.761.481,00) 91,37 91,37

1 Penyediaan jasa Komunikasi, Sumber Daya Air Dan Listrik

1.007.920.000,00 723.758.414,00 (284.161.586,00) 71,81 75

Disesuaikan dengan kebutuhan kantor Dinas Kesehatan Prov SulSel

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/ Operasional

56.600.000,00 41.560.461,00 (15.039.539,00) 73,43 80

Disesuaikan dengan kebutuhan kantor Dinas Kesehatan Prov SulSel

3 Penyediaan Jasa Non PNS 2.093.625.432,00 2.087.507.156,00 (6.118.276,00) 99,71 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan Dan Penggandaan

786.310.500,00 670.277.820,00 (116.032.680,00) 85,24 90

Sudah terlaksanannya kegiatan kegitan yang dibutuhkan dalam proses pengelolahan kegiatan

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor

192.900.000,00 192.294.300,00 (605.700,00) 99,69 100

6 Penyediaan Makanan Dan Minuman 4.154.169.000,00 3.877.604.100,00 (276.564.900,00) 93,34 95

7 Rapat-rapat Koordinasi Dan Konsultasi Dalam Dan Luar Daerah

882.000.000,00 788.761.200,00 (93.238.800,00) 89,43 95

Dilaksanakan sesuai kebutuhan rapat rapat koordinasi dan konsultasi

XII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

6.188.089.872,55 5.916.584.001,00 (271.505.871,55) 95,61 95,61

1 Pemeliharaan Rutin/ Berkala Gedung Kantor/ Asrama

1.905.870.089,00 1.800.260.561,00 (105.609.528,00) 94,46 98

2 Pemeliharaan Rutin/ Berkala Dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/ Dinas

583.480.000,00 514.206.419,00 (69.273.581,00) 88,13 90

3 Pengadaan Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

1.892.739.783,55 1.812.657.021,00 (80.082.762,55) 95,77 100

Page 63: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

49

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Pemeliharaan Rutin/ Berkalan Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

138.000.000,00 121.509.000,00 (16.491.000,00) 88,05 90

5 Pemeliharaan Daan Pengembangan Sistem Informasi / Aplikasi/ Website

1.668.000.000,00 1.667.951.000,00 (49.000,00) 100,00 100

XIII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

368.734.300,00 344.699.600,00 (24.034.700,00) 93,48 93,48

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

10.400.000,00 - (10.400.000,00) - 0

2 Penyusunan Dan Evaluasi Dokumen Perencanaan Dan Penganggaran Perangkat Daerah

35.000.000,00 34.996.600,00 (3.400,00) 99,99 100

3 Pengumpulan Dan Publikasi Data Dan Informasi OPD

300.734.300,00 289.309.000,00 (11.425.300,00) 96,20 100

4 Penyusunan Dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

8.000.000,00 6.394.500,00 (1.605.500,00) 79,93 85

Sudah sesuai kebutuhan dalam penyusunan dalam penyusunan laporan keuangan

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran Dan Akhir Tahun

10.400.000,00 9.800.000,00 (600.000,00) 94,23 95

6 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

4.200.000,00 4.199.500,00 (500,00) 99,99 100

XIV Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

35.166.000,00 28.553.250,00 (6.612.750,00) 81,20 81,2

1 Penyusunan Dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

13.000.000,00 9.987.250,00 (3.012.750,00) 76,83 80

sudah sesuai dengan Kebutuhan Untuk Administrasi Kepegawaian

2 Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

22.166.000,00 18.566.000,00 (3.600.000,00) 83,76 85

Page 64: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

50

3. UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT

I . Pendapatan

Pada Tahun 2019 target Pendapatan adalah sebesar Rp10.050.000.000,00 realisasi sebesar Rp5.367.517.806,00 atau 53,41%, terdapat kurang target sebesar Rp4.682.482.194,00.

II. Belanja

Pada Belanja dianggarkan sebesar Rp13.087.475.045,45 realisasi sebesar Rp8.061.528.929,33 atau 61,60%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp5.029.946.116,12. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut :

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung tidak dianggarkan di Tahun Anggaran 2019.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, dianggarkan Rp13.087.475.045,45 realisasi sebesar Rp8.061.528.929,33 atau 61,60%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp5.029.946.116,12.. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu:

Tabel 3.3.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT

BULAN DESEMBER 2019

NO. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp)

Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 10.050.000.000,00 5.367.517.806,00 (4.682.482.194,00) 53,41

Retribusi Pelayanan Kesehatan 10.050.000.000,00 5.367.517.806,00 (4.682.482.194,00) 53,41

Hal ini disebabkan Klaim BPJS yang baru terbayarkan adalah Bulan Januari, Agustus dan September 2019, BPJS melakukan pemutusan kerja sama pada tgl. 1 Mei 2019 dg alasan belum terakreditasi, BPJS melakukan kerja sama pada tgl 20 Agustus.2019 dan klaim yang tidak terbayarkan Bulan Februari, Maret, April, Oktober November dan Desember 2019 sehingga tidak mecapai target

BELANJA 13.087.475.045,45 8.061.528.929,33 (5.025.946.116,12) 61,60 85

A BELANJA LANGSUNG 13.087.475.045,45 8.061.528.929,33 (5.025.946.116,12) 61,60 85

I Program Upaya Kesehatan dan Standarisasi Pelayanan Kesehatan

1.762.800.000,00 1.762.379.725,00 (420.275,00) 99,98 100

1 Peningkatan kesehatan masyarakat 1.762.800.000,00 1.762.379.725,00 (420.275,00) 99,98 100

II Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana RS

1.274.675.045,45 1.176.174.880,33 (98.500.165,12) 92,27 100

1 Rehabilitasi sedang/berat dan pengembangan bangunan rumah sakit

515.000.000,00 452.082.182,33 (62.917.817,67) 87,78 100

Page 65: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

51

NO. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Ket. : Tingkat capaian keuagan 87,78% dikarenakan negosiasi harga/penawaran dengan pihak ketiga sehingga tedapat penghematan anggaran

2 Pengadaan alat-alat kesehatan dan dan kedokteran rumah sakit

759.675.045,45 724.092.698,00 (35.582.347,45) 95,32 100

III Program Pengembagan Kapasitas Organisasi dan Tata Laksana BLUD

10.050.000.000,00 5.122.974.324,00 (4.927.025.676,00) 50,97 55

1 Peningkatan kinerja pelayanan RS BLUD

10.050.000.000,00 5.122.974.324,00 (4.927.025.676,00) 50,97 55

ket. : Tingkat capaian keuagan 50,97 dikarnakan belanja BLUD diperhadapakan dengan penerimaan BLUD yang sebagian besar dari BPJS, dan baru terbayarkan adalah Bulan Januari, Agustus dan September 2019

Page 66: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

52

4. UPT PELATIHAN KESEHATAN

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan sebesar Rp55.400.000,00 dapat direalisasi sebesar Rp287.271.000,00 atau 518,54%, terdapat lebih pendapatan sebesar Rp231.871.000,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019, Belanja Daerah dianggarakan sebesar Rp4.121.674.926,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp3.880.180.374,04 atau 94,14% dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp241.494.551,96. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Tahun 2019 UPT Pelatihan Makassar tidak menganggarkan Belanja Tidak Langsung.

B. Belanja Langsung Pada Tahun Anggaran 2019, Belanja Daerah dianggarakan sebesar Rp4.121.674.926,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp3.880.180.374,04 atau 94,14% dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp241.494.551,96. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.4.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN UPT PELATIHAN KESEHATAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran %

Keu Fisik

PENDAPATAN 55.400.000,00 287.271.000,00 231.871.000,00 518,54

PENDAPATAN ASLI DAERAH 55.400.000,00 287.271.000,00 231.871.000,00 518,54

Pendapatan Retribusi Daerah 55.400.000,00 287.271.000,00 231.871.000,00 518,54

1 Retribusi Jasa Usaha 27.400.000,00 40.610.000,00 13.210.000,00 148,21

Ket. : Banyaknya OPD dan beberapa kampus yang menggunakan fasilitas yang ada pada UPT Pelatihan Kesehatan sehingga pendapatan melebihi target yang telah ditetapkan.

2 Retribusi Jasa Umum 28.000.000,00 246.661.000,00 218.661.000,00 880,93

Ket. : adanya kegiatan medical checkup yang dilakukan di beberapa perusahaan.

BELANJA DAERAH 4.121.674.926,00 3.880.180.374,04 (241.494.551,96) 94,14 100

BELANJA LANGSUNG 4.121.674.926,00 3.880.180.374,04 (241.494.551,96) 94,14 100

I Program Penyelenggaraan Pelatihan dan Sertifikasi Tenaga Kesehatan

70.000.000,00 69.837.046,00 (162.954,00) 99,77 100

Page 67: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

53

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran %

Keu Fisik

1 Pengadaan Obat-Obatan dan Bahan Kimia Pakai Habis

70.000.000,00 69.837.046,00 (162.954,00) 99,77 100

II Program Pengembangan dan Pengkajian Mutu Pelatihan Teknis Kesehatan

428.600.000,00 310.945.300,00 (117.654.700,00) 72,55 100

1 Penyediaan Jasa Tenaga Ahli Akademisi / Kesehatan

131.000.000,00 88.250.000,00 (42.750.000,00) 67,37 100

Ket. : Dikarenakan target pembayaran tenaga ahli akademisi terlalu banyak tetapi realisasi tidak mencapai target.

2 Akreditasi UPT Pelatihan Kesehatan

73.000.000,00 66.750.000,00 (6.250.000,00) 91,44 100

Ket. : dikarenakan pembayaran jasa tenaga ahli sudah sesuai dengan SBU yang berlaku.

3 Pendidikan dan Pelatihan Formal Aparatur

224.600.000,00 155.945.300,00 (68.654.700,00) 69,43 100

Ket. : Adanya kegiatan yang tidak terealisasi dikarenakan salah penempatan nomor rekening.

III Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1.606.512.992,00 1.593.671.337,00 (12.841.655,00) 99,20 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

153.400.000,00 149.992.937,00 (3.407.063,00) 97,78 100

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 1.026.162.000,00 1.026.162.000,00 - 100,00 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

123.700.000,00 120.971.000,00 (2.729.000,00) 97,79 100

4 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor

20.000.000,00 20.000.000,00 - 100,00 100

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

144.250.992,00 143.818.000,00 (432.992,00) 99,70 100

6 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

139.000.000,00 132.727.400,00 (6.272.600,00) 95,49 100

IV Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

2.016.561.934,00 1.905.726.691,04 (110.835.242,96) 94,50 100

1 Pembangunan Gedung Kantor / Asrama

397.276.300,00 397.177.588,04 (98.711,96) 99,98 100

2 Pemeliharaan Rutin / Berkala Gedung Kantor / Asrama

220.985.584,00 220.585.584,00 (400.000,00) 99,82 100

3 Pemeliharaan Rutin / Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

210.426.050,00 180.779.879,00 (29.646.171,00) 85,91 100

Ket. : Belanja Persiapan pembayaran STNK yang melebihi dari target.

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.050.174.000,00 975.463.640,00 (74.710.360,00) 92,89 100

Ket. : Adanya beberapa pengadaan barang yang tidak terealissi karena spesifikasi kurang dari anggaran yang disiapkan

5 Pemeliharaan Rutin / Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

137.700.000,00 131.720.000,00 (5.980.000,00) 95,66 100

Page 68: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

54

5. UPTD TRANSFUSI DARAH

I. Pendapatan Pada Tahun Anggaran 2019 pendapatan daerah dianggarkan sebesar Rp10.000.000.000,00 dapat direalisasikan sampai akhir tahun anggaran sebesar Rp9.799.655.400,00 atau 98,00% terdapat kurang target sebesar Rp200.344.600,00

II. Belanja Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp14.084.663.498,00 dapat direalisasikan sebesar Rp13.192.219.028,00 atau 93,66% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp892.444.470,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut: A. Belanja Tidak Langsung

Belanja Tidak Langsung pada UPTD Transfusi Darah tidak dianggarkan di Tahun Anggaran 2019.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung UPTD Transfusi Darah direncanakan sebesar Rp14.084.663.498,00 dapat direalisasikan sebesar Rp13.192.219.028,00 atau 93,66% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp892.444.470,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.5. LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN

UPTD TRANSFUSI DARAH BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 10.000.000.000,00 9.799.655.400,00 (200.344.600,00) 98,00

Retribusi Pelayanan Kesehatan 10.000.000.000,00 9.799.655.400,00 (200.344.600,00) 98,00

Jasa Sarana (Laboratorium) 6.000.000.000,00 5.879.793.240,00 (120.206.760,00) 98,00

Jasa Pelayanan 4.000.000.000,00 3.919.862.160,00 (80.137.840,00) 98,00

BELANJA DAERAH 14.084.663.498,00 13.192.219.028,00 (892.444.470,00) 93,66 100

A BELANJA LANGSUNG 14.084.663.498,00 13.192.219.028,00 (892.444.470,00) 93,66 100

I Program Upaya Kesehatan Dan Standarisasi Pelayanan Kesehatan (Prioritas)

10.045.719.698,00 9.402.523.452,00 (643.196.246,00) 93,60 100

1 Peningkatan Pelayanan Penyediaan Darah

8.071.020.940,00 7.783.193.059,00 (287.827.881,00) 96,43 100

2 Uji Saring dan Quality Control 1.831.198.758,00 1.475.830.393,00 (355.368.365,00) 80,59 100

Pengembalian sisa tender dan adanya pengadaan tdk sesuai spesifikasi

Page 69: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

55

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Pemusnahan Limbah Medis 143.500.000,00 143.500.000,00 - 100,00 100

II Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.532.079.390,00 3.379.805.698,00 (152.273.692,00) 95,69 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

164.129.568,00 143.924.862,00 (20.204.706,00) 87,69 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Jasa Telepon, listrik dan air

2 Kegiatan Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

355.029.822,00 271.821.788,00 (83.208.034,00) 76,56 100

Penghematan BBM dan penurunan biaya pajak kendaraan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

936.000.000,00 934.185.600,00 (1.814.400,00) 99,81 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Cetakan dan Penggandaan

291.520.000,00 289.849.600,00 (1.670.400,00) 99,43 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

50.400.000,00 50.400.000,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

1.355.000.000,00 1.323.566.500,00 (31.433.500,00) 97,68 100

7 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

380.000.000,00 366.057.348,00 (13.942.652,00) 96,33 100

III Program Peningkatan Sarana & Prasarana Aparatur

506.864.410,00 409.889.878,00 (96.974.532,00) 80,87 100

1 Pemeliharaan Rutin Berkala Gedung Kantor/Asrama

100.000.000,00 99.996.500,00 (3.500,00) 100,00 100

2. Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

110.000.000,00 84.761.898,00 (25.238.102,00) 77,06 100

Estimasi perbaikan kendaraan dan penggantian suku cadang tdk sesuai realisasi

3. Pengadaan Perlengkapan dan peralatan Kantor

148.855.000,00 148.855.000,00 - 100,00 100

4. Pemeliharaan Rutin Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

108.809.410,00 39.003.480,00 (69.805.930,00) 35,85 100

Estimasi perbaikan perlengkapan dan peralatan kantor tdk sesuai realisasi

5. Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

39.200.000,00 37.273.000,00 (1.927.000,00) 95,08 100

Page 70: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

56

6. RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LABUANG BAJI

I. Pendapatan Pendapatan yang ditargetkan Rumah Sakit Umum Daerah Labuang Baji tahun 2019 adalah Rp46.429.500.000,00 dan dapat direalisasi sebesar Rp35.470.909.811,11 atau 76,40%. terdapat kurang target pendapatan sebesar Rp10.958.590.188,89.

II. Belanja Belanja Rumah Sakit Umum Daerah Labuang Baji yang direncanakan sebesar Rp163.897.045.942,00 dapat direalisasikan sebesar Rp152.171.811.485,00 atau 92,85%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp11.725.234.457,00 Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp69.289.586.937,00 dapat direalisasikan sebesar Rp69.239.586.937,00 atau 99,93%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp50.000.000.,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp94.607.459.005,00 dapat direalisir sebesar Rp82.932.224.548,00 atau 87,66% terdapat sisa Rp11.675.234.457,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.6. LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LABUANG BAJI BULAN DESEMBER 2019

NO URAIAN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN REALISASI

KEU FISIK 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 46.429.500.000,00 35.470.909.811,11 (10.958.590.188,89) 76,40

Pendapatan Asli Daerah 46.429.500.000,00 35.470.909.811,11 (10.958.590.188,89) 76,40

Pendapatan Layanan Kesehatan

46.429.500.000,00 35.470.909.811,11 (10.958.590.188,89) 76,40

Alasan : Belum tercapainya target pendapatan tahun 2019 karena masih ada klaim BPJS yang belum terbayar

BELANJA DAERAH 163.897.045.942,00 152.171.811.485,00 (11.725.234.457,00) 92,85 96

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

69.289.586.937,00 69.239.586.937,00 (50.000.000,00) 99,93 100

Belanja Gaji dan Tunjangan 35.910.929.230,00 35.885.929.230,00 (25.000.000,00) 99,93 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

33.378.657.707,00 33.353.657.707,00 (25.000.000,00) 99,93 100

Page 71: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

57

NO URAIAN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN REALISASI

KEU FISIK 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

B BELANJA LANGSUNG 94.607.459.005,00 82.932.224.548,00 (11.675.234.457,00) 87,66 95

I

Program Upaya Kesehatan Dan Standarisasi Pelayanan Kesehatan (Prioritas)

796.720.454,00 790.749.658,00 (5.970.796,00) 99,25 98

1 Peningkatan SDM Tenaga Keperawatan

271.720.454,00 271.510.000,00 (210.454,00) 99,92 100

2 Pembimbingan dan Survei Simulasi Akreditasi

375.000.000,00 374.747.318,00 (252.682,00) 99,93 100

3 Pelatihan Excellence Service 150.000.000,00 144.492.340,00 (5.507.660,00) 96,33 96

II

Program Pengembangan Spesialisasi Dan Kualitas Layanan Rumah Sakit (Prioritas)

200.000.000,00 199.528.564,00 (471.436,00) 99,76 100

1 Workshop Pembuatan Clinical Patway

200.000.000,00 199.528.564,00 (471.436,00) 99,76 100

III

Program Pengadaan, Peningkatan Sarana Dan Prasarana Rumah Sakit/Uptd Kesehatan

44.152.232.311,00 44.148.106.225,00 (4.126.086,00) 99,99 100

1 Pengadaan Alat-Alat Kesehatan

11.608.593.174,00 11.608.593.172,00 (2,00) 100,00 100

2

Pembangunan Tahap III Gedung A & B dan Gedung Perawatan Anak Rumah Sakit

29.205.165.137,00 29.202.779.053,00 (2.386.084,00) 99,99 100

3 Belanja Aset Lainnya 300.000.000,00 298.760.000,00 (1.240.000,00) 99,59 100

4 Belanja Modal Pengadaan Konstruksi/ Pembelian Bangunan

2.988.474.000,00 2.988.474.000,00 - 100,00 100

5 Pengadaan Media Promosi Kesehatan RS/CHT

50.000.000,00 49.500.000,00 (500.000,00) 99,00 100

IV.

Program Pemeliharaan Sarana Dan Prasarana Rumah Sakit/Uptd Kesehatan

577.206.240,00 577.170.000,00 (36.240,00) 99,99 99

1 Pemeliharaan Rutin Kebersihan Rumah Sakit

577.206.240,00 577.170.000,00 (36.240,00) 99,99 100

V.

Program Pengadaan Obat-Obatan, Makan Minum Dan Logistik Rumah Sakit/Uptd Kesehatan

1.850.000.000,00 1.849.601.393,00 (398.607,00) 99,98 100

1 Pengadaan Bahan Habis Pakai

1.850.000.000,00 1.849.601.393,00 (398.607,00) 99,98 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

291.700.000,00 290.969.775,00 (730.225,00)

99,75 100

1 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

291.700.000,00 290.969.775,00 (730.225,00) 99,75 100

VII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

350.600.000,00 347.214.720,00 (3.385.280,00) 99,03 100

1 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

75.300.000,00 74.970.000,00 (330.000,00) 99,56 100

2 Belanja Modal Pengadaan Mebeulair

275.300.000,00 272.244.720,00 (3.055.280,00) 98,89 100

VIII Program Pengembangan Kapasitas Organisasi dan Tata Laksana BLUD

46.389.000.000,00 34.728.884.213,00 (11.660.115.787,00) 74,86 85

Page 72: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

58

NO URAIAN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN REALISASI

KEU FISIK 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Peningkatan Kinerja Pelayanan Kesehatan Masyarakat

46.389.000.000,00 34.728.884.213,00 (11.660.115.787,00) 74,86 85

Alasan : belum terlaksana kegiatan peningkatan manajemen keuangan tata kelola dan perencanaan BLUD karena anggarannya tidak mencukupi

Page 73: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

59

7. RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan direncanakan sebesar Rp36.000.000.000,00 dapat direalisir sebesar Rp39.934.588.789,00 atau 110,93%, terdapat lebih target realisasi anggaran sebesar Rp3.934.588.789,00.

II. Belanja

Pada Belanja Daerah di RSKD Dadi Provinsi Sulawesi Selatan dialokasikan sebesar Rp95.571.523.117,60 dengan realisasi sebesar Rp87.346.955.729,78 atau 91,39% dengan sisa anggaran sebanyak Rp8.224.567.387,82. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp50.543.501.881,00 dapat direalisir sebesar Rp50.531.682.316,00 atau 91,40% terdapat sisa anggaran sebesar Rp11.8419.565,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp45.028.021.236,60 dapat direalisir sebesar Rp36.815.273.413,78 atau 81,76% terdapat sisa anggaran sebesar Rp8.212.747.822,82. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada

Tabel 3.7.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI

BULAN DESEMBER 2019

NO URAIAN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN REALISASI

KEU FISIK

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 36.000.000.000,00 39.934.588.789,00 3.934.588.789,00 110,93

BADAN LAYANAN UMUM DAERAH

36.000.000.000,00 39.934.588.789,00 3.934.588.789,00 110,93

Jasa Layanan 35.674.600.000,00 38.954.234.376,00 3.279.634.376,00 109,19

Terdapat surplus pendapatan yang bersumber dari pembayaran klaim BPJS sehingga berpengaruh pada peningkatan pendapatan sebesar 109,19% dari pagu pendapatan BLUD

Pendapatan Lain-lain Yang Sah 325.400.000,00 980.354.413,00 654.954.413,00 301,28

Terdapat surplus yang signifikan sebesar 301,28% yang disebabkan adanya sumber pendapatan berupa Jasa Giro, Returan Obat,Denda Keterlambatan Klaim BPJS dan Pengelolaan Diklat

Belanja Daerah 95.571.523.117,60 87.346.955.729,78 (8.224.567.387,82) 91,39 98,23

A Belanja Tidak Langsung 50.543.501.881,00 50.531.682.316,00 (11.819.565,00) 99,98 100

1 Belanja Gaji & Tunjangan 26.025.360.091,00 26.025.328.941,00 (31.150,00) 100,00 100

Page 74: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

60

NO URAIAN ANGGARAN REALISASI SISA

ANGGARAN REALISASI

KEU FISIK

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Tambahan Penghasilan PNS 24.518.141.790,00 24.506.353.375,00 (11.788.415,00) 99,95 100

Terdapat sisa anggaran sebesar Rp. 11.788.415,- dengan realisasi keuangan 99.95% pada Tambahan Penghasilan disebabkan karena adanya 11 orang pegawai yang Purnabakti (Pensiun).

B Belanja Langsung 45.028.021.236,60 36.815.273.413,78 (8.212.747.822,82) 81,76 96,45

I Program Pengadaan , Peningkatan Sarana dan Prasarana RS

7.283.105.983,60 6.860.469.976,33 (422.636.007,27) 94,20 100

1 Rehab Sedang/Berat & Pengembangan Bangunan RS

4.095.752.747,00 3.872.547.056,33 (223.205.690,67) 94,55 100

2 Pengadaan Perlengkapan RS 3.187.353.236,60 2.987.922.920,00 (199.430.316,60) 93,74 100

Terdapat sisa anggaran sebesar Rp. 199.430.316,60,- dengan realisasi keuangan 93.74% pada Pengadaan Perlengkapan RS karena adanya penghematan dan efisiensi anggaran melalui penyesuaian anggaran pada belanja pengisian Tabung Gas, Pengadaan Televisi

dll.

II Program Pengembangan Kapasitas Organisasi dan Tata Laksana BLUD

30.393.326.653,00 22.912.905.571,45 (7.480.421.081,55) 75,39 85,8

1 Peningkatan Kinerja RS BLUD 30.393.326.653,00 22.912.905.571,45 (7.480.421.081,55) 75,39 85.80

Terdapat sisa anggaran sebesar Rp. 7.474.235.161,- dengan realisasi keuangan 75.41% pada Peningkatan Kinerja RS karena adanya penghematan,dan efisiensi penyesuaian harga serta menyesuaikan kebutuhan RS pada belanja Barang / Jasa dan belanja

Modal).

III Program Pengadaan Obat-obatan, Makan Minum

1.267.000.008,40 1.252.406.450,00 (14.593.558,40) 98,85 100

1 Pengadaan Bahan-bahan Logistik RS

1.267.000.008,40 1.252.406.450,00 (14.593.558,40) 98,85 100

Terdapat sisa anggaran sebesar Rp. 14.593.558,40,,- dengan realisasi keuangan 98.85% pada Pengadaan Bahan-bahan Logistik RS karena adanya efisiensi melalui penyesuaian harga pada belanja Peralatan Kebersihan dan Logistik RS.

IV Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

6.084.588.591,60 5.789.491.416,00 (295.097.175,60) 95,15 100

1 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

6.084.588.591,60 5.789.491.416,00 (295.097.175,60) 95,15 100

Terdapat sisa anggaran sebesar Rp. 295.097.175,60,- dengan realisasi keuangan 95.15% pada Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS karena adanya penghematan dan efisiensi anggaran melalui penyesuaia harga pada belanja Pakaian harian Non PNS dan Taspen.

Page 75: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

61

8. RUMAH SAKIT UMUM DAERAH HAJI MAKASSAR

I. Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Rumah Sakit Umum Daerah Haji Makassar ditargetkan sebesar Rp39.300.000.000,00 dapat direalisir sebesar Rp42.563.025.724,00 atau 108,30%, terdapat sisa lebih sebesar Rp3.263.025.724,00.

II. Belanja

Belanja Rumah Sakit Umum Daerah Haji Makassar yang direncanakan sebesar Rp103.181.702.664,08 dapat direalisir sebesar Rp98.729.523.030,94 atau 95,69%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp4.452.179.633,14. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp46.856.872.755,00 dapat direalisir sebesar Rp46.726.300.493,00 atau 99,73%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp127.572.262,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp56.324.829.909,08 dapat direalisir sebesar Rp52.000.222.537,94 atau 92,32%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp4.324.607.371,14. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada:

Tabel 3.8. LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH HAJI MAKASSAR BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

I PENDAPATAN 39.300.000.000,00 42.563.025.724,00 3.263.025.724,00 108,30 100

Pendapatan BLUD 39.300.000.000,00 42.563.025.724,00 3.263.025.724,00 108,30 100

Tercapainya target Pendapatan Tahun 2019 lebih dari 100% disebabkan oleh terbayarnya klaim BPJS yang tersisa ditahun sebelumnya

II BELANJA DAERAH 103.181.702.664,08 98.729.523.030,94 (4.452.179.633,14) 95,69 98,75

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

46.856.872.755,00 46.729.300.493,00 (127.572.262,00) 99,73 100

Belanja Pegawai 46.856.872.755,00 46.729.300.493,00 (127.572.262,00) 99,73

B BELANJA LANGSUNG 56.324.829.909,08 52.000.222.537,94 (4.324.607.371,14) 92,32 97,5

I Program Pengadaan, Peningkatan Sarana Dan

17.524.829.909,08 13.862.298.612,86 (3.662.531.296,22) 79,10 95

Page 76: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

62

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Prasarana Rumah Sakit/UPTD Kesehatan

1 Rehabilitasi Sedang/Berat dan Pengembangan Bangunan Rumah Sakit/UPTD Kesehatan

1.989.974.879,08 1.779.646.449,86 (210.328.429,22) 89,43 95

2 Pengadaan Alat alat kesehatan dan Kedokteran Rumah Sakit/ UPTD Kesehatan

15.534.855.030,00 12.082.652.163,00 (3.452.202.867,00)

77,78 95

Pada kegiatan ini pencapaian realisasi disebabkan oleh adanya paket pekerjaan yang berstatus KDP (Konstruksi Dalam Pekerjaan)

II Program Pengembangan Kapasitas Organisasi Dan Tata Laksana BLUD

38.800.000.000,00 38.137.923.925,08 (662.076.074,92) 98,29 100

1 Peningkatan Pelayanan dan Kinerja RS BLUD

38.800.000.000,00 38.137.923.925,08 (662.076.074,92) 98,29 100

Page 77: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

63

9. RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH IBU DAN ANAK SITI FATIMAH

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan direncanakan sebesar Rp10.000.000.000,00, dapat direalisir sebesar Rp6.036.213.365,00 atau 60,36%, terdapat selisih lebih sebesar Rp3.963.786.635,00.

II. Belanja

Pada Belanja Rumah Sakit Khusus Daerah Ibu dan Anak Sitti Fatimah direncanakan sebesar Rp33.990.697.891,00 dapat direalisir sebesar Rp29.237.161.468,39 atau 86,02%, terdapat sisa Anggaran sebesar Rp4.730.536.422,61.

Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp14.951.078.644,00 dapat direalisir sebesar Rp14.940.356.164,00 atau 99.93%, terdapat sisa Anggaran sebesar Rp10.722.480,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp19.039.619.247,00 dapat direalisir sebesar Rp14.296.805.304,39 atau 75,09%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp4.742.813.942,61.

Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.9. LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN

RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH IBU DAN ANAK SITI FATIMAH BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 10.000.000.000,00 6.036.213.365,00 (3.963.786.635,00) 60,36

PENDAPATAN DAERAH

10.000.000.000,00 6.036.213.365,00 (3.963.786.635,00) 60,36

Catatan: Pendapatan tidak mencapai target disebabkan adanya piutang/klaim BPJS yang belum terbayarkan, Renovasi Rumah sakit

BELANJA DAERAH 33.990.697.891,00 29.237.161.468,39 (4.753.536.422,61) 86,02 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

14.951.078.644,00 14.940.356.164,00 (10.722.480,00) 99,93 100

BELANJA PEGAWAI 14.951.078.644,00 14.940.356.164,00 (10.722.480,00) 99,93 100

Gaji dan tunjangan 8.035.687.560,00 8.026.965.080,00 (8.722.480,00) 99,89 100

Tambahan Penghasilan PNS

6.915.391.084,00 6.913.391.084,00 (2.000.000,00) 99,97 100

Page 78: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

64

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

B BELANJA LANGSUNG 19.039.619.247,00 14.296.805.304,39 (4.742.813.942,61) 75,09 100

I Program: Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1.212.000.000,00 1.188.000.000,00 (24.000.000,00) 98,02 100

1 Kegiatan: Penyediaan Jasa Tenaga Non-PNS

1.212.000.000,00 1.188.000.000,00 (24.000.000,00) 98,02 100

II Program: Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit

7.788.000.000,00 7.089.874.283,81 (698.125.716,19) 91,04 100

1 Pengadaan Pengembangan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit

3.185.256.000,00 2.941.580.360,00 (243.675.640,00) 92,35 100

Catatan: Untuk pengadaan pengembangan sarana dan prasarana rumah sakit terjadi selisih disebabkan karena harga lebih rendah dari yang telah ditetapkan

2 Pengadaan Alat-alat Kesehatan dan Kedokteran Rumah Sakit

2.402.744.000,00 2.315.520.400,00 (87.223.600,00) 96,37 100

3 Rehabilitasi Gedung Perawatan

2.200.000.000,00 1.832.773.523,81 (367.226.476,19) 83,31 100

Catatan: Untuk rehabilitasi gedung perawatan terjadi selisih disebabkan karena harga kontra lebih rendah dari yang telah di anggarkan

III

Program: Pengembangan Kapasitas Organisasi dan Tata Laksana BLUD

10.039.619.247,00 6.018.931.020,58 (4.020.688.226,42) 59,95 100

1 Peningkatan Kinerja Pelayanan Rumah Sakit

10.039.619.247,00 6.018.931.020,58 (4.020.688.226,42) 59,95 100

Catatan: Untuk pelayanan dan pendukung pelayanan tidak tercapai karena pendapatan tidak memenuhi target pendapatan sehingga berpengaruh pada belanja operasional BLUD

Page 79: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

65

10. RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH IBU DAN ANAK PERTIWI

I. Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada RSKD Ibu dan Anak Pertiwi direncanakan sebesar Rp20.000.000.000,00 dapat direalisir sebesar Rp12.570.964.314,00 atau 62,85% sehingga terdapat sisa pendapatan yang belum tercapai sebesar Rp7.429.035.686,00.

II. Belanja

Pada Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp36.301.415.728,80 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp35.503.135.953,00 atau 97,80% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp798.279.775,80. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp18.569.814.605,35 dapat direalisir sebesar Rp18.387.867.714,00 atau 99,02%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp181.946.891,35.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp17.731.601.123,45 dapat direalisir sebesar Rp17.115.268.239,00 atau 96,52%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp616.332.884,45. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.10.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH IBU DAN ANAK PERTIWI

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 20.000.000.000,00 12.570.964.314,00 7.429.035.686,00 62,85

Pendapatan BLUD 20.000.000.000,00 12.570.964.314,00 7.429.035.686,00 62,85

Tidak tercapainya target Pendapatan Tahun 2019 di akibatkan karena terhitung sejak 1 Juli 2109 RSKDIA Pertiwi tidak bekerjasama dengan BPJS, sehingga jumlah kunjungan baik rawat inap maupun rawat jalan menurun. Seperti diketahui bahwa

90% lebih pasien RS berasal dari pasien BPJS.

BELANJA DAERAH 36.301.415.728,80 35.503.135.953,00 798.279.775,80 97,80 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

18.569.814.605,35 18.387.867.714,00 181.946.891,35 99,02 100

B BELANJA LANGSUNG 17.731.601.123,45 17.115.268.239,00 616.332.884,45 96,52 100

I Program Upaya Kesehatan Dan

280.800.000,00 276.553.000,00 (4.247.000,00) 98,49 100

Page 80: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

66

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Standarisasi Pelayanan Kesehatan (Prioritas)

1 Kegiatan Jasa Pembersihan dan Pengendalian Hama

85.200.000,00 85.200.000,00 - 100,00 100

2 Kegiatan Pengembangan Media Promosi dan Informasi Kesehatan

195.600.000,00 191.353.000,00 (4.247.000,00) 97,83 100

II

Program Pengadaan, Peningkatan Sarana dan Prasarana Rumah Sakit/UPTD Kesehatan

3.950.801.123,45 3.828.774.094,00 (122.027.029,45) 96,91 100

1 Kegiatan Pengadaan Alat-alat Kesehatan Rumah Sakit

3.516.801.123,45 3.481.867.094,00 (34.934.029,45) 99,01 100

2 Kegiatan Pembangunan Gedung Rumah Sakit

434.000.000,00 346.907.000,00 (87.093.000,00) 79,93 100

Realisasi keuangan pada kegiatan Pembangunan Gedung Rumah Sakit hanya mecapai 79,93% disebabkan adanya sisa tender dana DAK pada pelelangan pekerjaan pembangunan gedung rumah sakit

III

Program Pengembangan Kapasitas Organisasi dan Tata Laksana BLUD

13.500.000.000,00 13.009.941.145,00 (490.058.855,00) 96,37 100

1 Kegiatan Peningkatan Kinerja Pelayanan RSKD Ibu dan Anak Pertiwi

13.500.000.000,00 13.009.941.145,00 (490.058.855,00) 96,37 100

Page 81: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

67

11. RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SAYANG RAKYAT

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan pada Tahun 2019 direncanakan sebesar Rp9.807.600.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp11.860.932.187,00 atau 120,94%, terdapat lebih target sebesar Rp2.053.332.187,00.

II. Belanja

Pada Belanja RSUD Sayang Rakyat direncanakan sebesar Rp43.028.931.717,00 dapat direalisir sebesar Rp41.208.664.455,00 atau 95,77%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.820.267.262,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut: A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp27.667.855.714,00 dapat direalisir sebesar Rp27.537.445.547,00 atau 99,53% terdapat sisa anggaran sebesar Rp130.410.167,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp15.361.076.003,00 dapat direalisir sebesar Rp13.671.218.908,00 atau 89,00% terdapat sisa Rp1.689.857.095,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.11.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SAYANG RAKYAT

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 9.807.600.000,00 11.860.932.187,00 2.053.332.187,00 120,94

PENDAPATAN BLUD 9.807.600.000,00 11.860.932.187,00 2.053.332.187,00 120,94

BELANJA DAERAH 43.028.931.717,00 41.208.664.455,00 (1.820.267.262,00) 95,77 100

BELANJA TIDAK LANGSUNG

27.667.855.714,00 27.537.445.547,00 (130.410.167,00) 99,53 100

BELANJA LANGSUNG 15.361.076.003,00 13.671.218.908,00 (1.689.857.095,00) 89,00 100

I

Program Pengembangan Spesialisasi Dan Kualitas Layanan Rumah Sakit (Prioritas)

400.000.000,00 388.284.720,00 (11.715.280,00) 97,07 100

1 Studi Kelayakan Spesialisasi Layanan RS

100.000.000,00 99.800.000,00 (200.000,00) 99,80 100

2 Peningkatan Mutu dan Kualitas Spesialisasi Layanan RS

300.000.000,00 288.484.720,00 (11.515.280,00) 96,16 100

II Program Pengadaan, Peningkatan Sarana Dan

1.246.224.000,00 1.241.639.322,00 (4.584.678,00) 99,63 100

Page 82: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

68

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Prasarana Rumah Sakit Jiwa/UPTD Kesehatan

1 Pengadaan Alat-Alat Kesehatan Rumah Sakit

1.246.224.000,00 1.241.639.322,00 (4.584.678,00) 99,63 100

III Program Pengembangan Kapsitas Organisasi Dan Tata Laksana BLUD

11.133.566.003,00 9.503.469.632,00 (1.630.096.371,00) 85,36 100

1 Peningkatan Kinerja Pelayanan Kesehatan RS BLUD

11.133.566.003,00 9.503.469.632,00 (1.630.096.371,00) 85,36 100

Adanya penerapan evaluasi dan efisiensi belanja pada setiap kegiatan BLUD Rumah Sakit

IV

Program Pengadaan Obat-Obatan, Makan Minum Dan Logistik Rumah Sakit/UPTD Kesehatan

1.781.285.000,00 1.780.392.856,00 (892.144,00) 99,95 100

1 Pengadaan Obat-Obatan RS 1.781.285.000,00 1.780.392.856,00 (892.144,00) 99,95 100

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

800.001.000,00 757.432.378,00 (42.568.622,00) 94,68 94.68

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

800.001.000,00 757.432.378,00 (42.568.622,00) 94,68 94.68

Adanya penerapan evaluasi dan efisiensi belanja pada setiap kegiatan BLUD Rumah Sakit

Page 83: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

69

12. DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG

I . Pendapatan Pada Tahun Anggaran 2019 Pendapatan Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya dan Tata Ruang Provinsi Sulawesi Selatan direncanakan sebesar Rp22.940.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp18.921.000,00 atau tercapai 82.84% sehingga terdapat kurang target sebesar Rp4.019.000,00.

II. Belanja

Belanja Daerah Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya dan Tata Ruang Prov. Sulsel direncanakan sebesar Rp201.527.228.649,22 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp183.623.822.503,00 atau 91,12% yang berarti tersisa anggaran sebesar Rp17.903.406.146,22. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp29.300.143.685,61 dapat direalisir sebesar Rp27.586.095.859,00 atau 94,15%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.714.047.826,21.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp172.227.084.964,01 dapat direalisir sebesar Rp156.037.726.644,00 atau 90,60%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp16.189.358.320,01. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada:

Tabel 3.12.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN ASLI DAERAH

22.940.000,00 18.921.000,00 (4.019.000,00) 82,48

Target tidak tercapai disebabkan adanya 4 unit rumah dinas yg kondisinya rusak berat sehingga tidak disewakan

BELANJA DAERAH 201.527.228.649,22 183.623.822.503,00 (17.903.406.146,22) 91,12 97,88

A. BELANJA TIDAK LANGSUNG

29.300.143.685,21 27.586.095.859,00 (1.714.047.826,21) 94,15 100

Gaji dan Tunjangan 16.560.877.028,21 16.243.904.582,00 (316.972.446,21) 98,09 100

Tambahan Penghasilan PNS

12.739.266.657,00 11.342.191.277,00 (1.397.075.380,00) 89,03 100

B. BELANJA LANGSUNG 172.227.084.964,01 156.037.726.644,00 (16.189.358.320,01) 90,60 97,52

I Program Pengembangan Air Minum Curah Lintas

30.000.000,00 13.421.626,00 (16.578.374,00) 44,74 50,00

Page 84: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

70

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Kabupaten/Kota (Prioritas)

1

Penyusunan Dokumen Perencanaan dan Pembangunan SPAM Regional

30.000.000,00 13.421.626,00 (16.578.374,00) 44,74 50,00

Kegiatan Perencanaan dan Pembangunan Sarana Pengolahan Air Minum (SPAM) belum dapat dilanjutkan dengan survey lokasi dikarenakan lokasi SPAM belum ditentukan.

II

Program Pengembangan Dan Pengelolaan Irigasi Dan Jaringan Pengairan Lainnya (Prioritas)

85.666.720.319,00 76.816.003.137,00 (8.850.717.182,00) 89,67 98,97

1

Perencanaan Teknis dan Study Pengembangan jaringan Irigasi & Air Bersih, Rawa Tambak & Air Baku

4.524.317.300,00 4.522.757.780,00 (1.559.520,00) 99,97 100

2 Rehabilitasi dan Peningkatan Jaringan Irigasi dan Air Bersih

51.603.474.297,00 48.733.413.205,00 (2.870.061.092,00) 94,44 99,61

Sisa Anggaran merupakan sisa paket belanja pemeliharaan dari hasil konsolidasi ULP Barang dan Jasa.

3 Perbaikan Rehabilitasi Jaringan Irigasi (DAK)

6.002.045.162,00 5.988.531.486,00 (13.513.676,00) 99,77 100

4

Rehabilitasi dan Peningkatan Jaringan Irigasi Rawa Tambak, Rawa Sawah, Ladang Garam, Pantai dan Air Baku

70.000.000,00 69.562.690,00 (437.310,00) 99,38 100

5

Pengendalian, Operasi dan Pemeliharaan sarana Prasarana irigasi dan jaringan pengairan lainnya

4.003.183.560,00 3.992.802.402,00 (10.381.158,00) 99,74 100

6 Peningkatan Pelaksanaan Fungsi Komisi Irigasi

41.000.000,00 40.145.000,00 (855.000,00) 97,91 100

7 Peningkatan infrastruktur irigasi melalui program IPDMIP

19.262.700.000,00 13.310.364.688,00 (5.952.335.312,00) 69,10 96,44

Paket Pekerjaan Rehabilitasi Daerah Irigasi DI. Cenrana Kab. Wajo (Fisik dan Supervisi) tidak terlaksana karena akan dialihkan ke tahun 2020.

8

Pembinaan, Pelaksanaan dan Pengelolaan Teknis Sumber Daya Air Wil. S. Sadang

40.000.000,00 39.585.316,00 (414.684,00) 98,96 100

9

Pembinaan, Pelaksanaan dan Pengelolaan Teknis Sumber Daya Air Wil. S. Jeneberang

40.000.000,00 39.678.300,00 (321.700,00) 99,20 100

10

Pembinaan, Pelaksanaan dan Pengelolaan Teknis Sumber Daya Air Wil. S. Pompengan Larona

40.000.000,00 39.168.170,00 (831.830,00) 97,92 100

11

Pembinaan, Pelaksanaan dan Pengelolaan Teknis Sumber Daya Air Wil. S. Walanae Cenranae

40.000.000,00 39.994.100,00 (5.900,00) 99,99 100

III

Program Penanggulangan Daerah-Daerah Potensi Banjir (Prioritas)

67.500.000,00 64.660.730,00 (2.839.270,00) 95,79 97,78

1 Pengelolaan dan pengendalian sarana dan prasarana pengendali banjir

35.000.000,00 33.304.760,00 (1.695.240,00) 95,16 95,71

Page 85: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

71

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2

Operasi dan pemeliharaan stasiun hidrologi, kualitas air, dan fasilitas penunjang lainnya

32.500.000,00 31.355.970,00 (1.144.030,00) 96,48 100

IV

Program Pengembangan, Pengelolaan Dan Konservasi Sungai, Danau Dan Sumber Daya Air Lainnya (Prioritas)

9.057.007.474,00 8.157.042.747,00 (899.964.727,00) 90,06 95,16

1

Pengelolaan dan pengendalian konservasi dan pengembangan sungai, danau, dan waduk

8.757.007.474,00 7.859.492.857,00 (897.514.617,00) 89,75 94,99

Terdapat Belanja Modal Pengadaan Konstruksi Reservoir yang belum selesai, yaitu Pembangunan Cekdam Gunung Silanu Kab. Jeneponto (90,12%) dan Pembangunan Cekdam Kecamatan Bontocani Kab. Bone (90,11%)

2 Pengendalian operasi dan pemeliharaan sungai, danau dan waduk

140.000.000,00 137.756.730,00 (2.243.270,00) 98,40 100

3 Pembinaan Pengawasan dan Pengelolaan Teknis UPT Wil. S. Jeneberang

40.000.000,00 39.870.000,00 (130.000,00) 99,68 100

4 Pembinaan Pengawasan dan Pengelolaan Teknis UPT Wil. S. Saddang

40.000.000,00 39.975.000,00 (25.000,00) 99,94 100

5

Pembinaan Pengawasan dan Pengelolaan Teknis UPT Wil. S. Walanae Cenranae

40.000.000,00 39.997.300,00 (2.700,00) 99,99 100

6

Pembinaan Pengawasan dan Pengelolaan Teknis UPT Wil. S. Pompengan Larona

40.000.000,00 39.950.860,00 (49.140,00) 99,88 100

V Program Penyelenggaran Penataan Ruang

2.617.083.100,00 2.439.073.722,00 (178.009.378,00) 93,20 100

1 Penyusunan dan Penetapan Rencana Tata Ruang

1.845.130.800,00 1.697.364.613,00 (147.766.187,00) 91,99 100

Rembahasan Revisi RTRW Sulsel yang semula dijadwalkan akan dibahas di DPRD, tertunda karena belum terbentuknya Pansus. Pembahasan baru dilakukan pada tahap Pembahasan Lintas Sektor (TKPRN) di Kementrian ATR.

2 Fasilitasi dan Pembinaan penyusunan Rencana Tata Ruang Kab/Kota

368.900.000,00 345.857.141,00 (23.042.859,00) 93,75 100

Selain Rencana Pembahasan RTRW tertunda karena belum terbentuknya Pansus, RDTR / RTRW Kab. Kota yang difasilitasi belum memasuki pembahasan baik di tingkat Provinsi, Kementrian dan DPRD masing-masing Kab./ Kota.

3 Pelaksanaan Koordinasi Penataan Ruang Daerah

155.650.000,00 151.673.181,00 (3.976.819,00) 97,45 100

4

Penyusunan dan Penetapan ketentuan arahan pengendalian pemanfaatan ruang Provinsi

144.250.800,00 142.363.360,00 (1.887.440,00) 98,69 100

5 Fasilitasi dan Pembinaan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Kab / Kota

70.651.500,00 70.028.007,00 (623.493,00) 99,12 100

6 Pelaksanaan evaluasi dan pembinaan pengendalian pemanfaatan ruang

32.500.000,00 31.787.420,00 (712.580,00) 97,81 100

VI Program Pengembangan Penataan Bangunan Dan Lingkungan Gedung

63.339.534.035,01 57.507.801.444,00 (5.831.732.591,01) 90,79 95,37

1 Pembangunan dan peningkatan bangunan dan lingkungan gedung

63.339.534.035,01 57.507.801.444,00 (5.831.732.591,01) 90,79 95,37

Proses tender konsultan Perencanaan Jasa Konstruksi baru dimulai bulan April 2019, dilajutkan dengan pengadaan sampai dengan penetapan dan penandatangannan Kontrak oleh Tim POKJA ULP yang memakan waktu -/+ 2 bulan. Akibatnya pekerjaan fisik

terlambat dilaksanakan sehingga sampai dengan akhir tahun progress pekerjaan fisik masih rendah.

Page 86: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

72

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

10.027.430.136,00 9.677.922.224,00 (349.507.912,00) 96,51 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

608.000.000,00 543.177.230,00 (64.822.770,00) 89,34 100

Tambahan alokasi dana untuk Listrik dan Air yang sedianya disiapkan untuk kegiatan ibadah di Masjid Asmaul Husna, namun sampai saat ini kegiatan tersebut belum terlaksana.

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

38.350.000,00 25.218.364,00 (13.131.636,00) 65,76 100

Dikarenakan beberapa kendaraan operasional dinas yang semula dianggarkan pembayaran pajaknya di DPA,telah diserah terimakan ke Biro Asset Provinsi Sulawesi Selatan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

8.087.650.086,00 7.900.249.497,00 (187.400.589,00) 97,68 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

450.472.550,00 371.452.640,00 (79.019.910,00) 82,46 100

Standar Harga Satuan yang ditetapkan oleh Pihak ULP jauh lebih rendah dari pada Alokasi Dana untuk pengadaan Alat Tulis Kantor di DPA Tahun Anggaran 2019

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

272.957.500,00 272.907.500,00 (50.000,00) 99,98 100

6 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

570.000.000,00 564.916.993,00 (5.083.007,00) 99,11 100

VIII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

606.100.000,00 571.732.808,00 (34.367.192,00) 94,33 100

1

Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

606.100.000,00 571.732.808,00 (34.367.192,00) 94,33 100

Dikarenakan beberapa kendaraan operasional dinas yang dialokasikan anggarannya di DPAsudah diserahterimakan ke Biro Asset Provinsi Sulawesi Selatan.

IX

Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

740.709.900,00 716.607.906,00 (24.101.994,00) 96,75 98,92

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

53.000.000,00 43.795.360,00 (9.204.640,00) 82,63 84,91

Honorarium PNS pada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan sudah ditiadakan, sehigga honor tenaga ahli PNS pada kegiatan ini tidak dapat dibayarkan .

2

Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

288.535.000,00 276.712.540,00 (11.822.460,00) 95,90 100

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

399.174.900,00 396.100.006,00 (3.074.894,00) 99,23 100

X Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

75.000.000,00 73.460.300,00 (1.539.700,00) 97,95 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

75.000.000,00 73.460.300,00 (1.539.700,00) 97,95 100

Page 87: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

73

13. DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI

I . Pendapatan Pada Pendapatan Daerah, direncanakan sebesar Rp1.017.040.000,00 dan dapat direalisir sebesar Rp1.260.209.100,00 atau 123,91% terdapat surplus pendapatan sebesar Rp243.169.100,00.

II. Belanja Pada Belanja Daerah Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi, direncanakan sebesar Rp565.853.513.770,37 dan dapat direalisir sebesar Rp477.834.245.891,80 atau 84,44%. Terdapat sisa anggaran sebesar Rp88.019.132.678,57. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp37.376.480.600,00 dan dapat direalisir sebesar Rp37.366.345.400,00 atau 99,97%. Terdapat sisa anggaran sebesar Rp10.135.200,00

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp528.477.033.170,37 dan dapat direalisir sebesar Rp440.467.900.491,80 atau 83,35% terdapat sisa anggaran sebesar Rp88.009.132.678,57 Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.13.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN ASLI DAERAH

1.017.040.000,00 1.260.209.100,00 243.169.100,00 123,91 100

Target tercapai karena banyaknya permintan layanan pengujian pada UPT laboratorium pada paket-paket PL pekerjaan sumber dana APBD TK. 2, APBN dan swasta

BELANJA DAERAH 565.853.513.770,37 477.834.245.891,80 (88.019.267.878,57) 84,44 96,53

A. BELANJA TIDAK LANGSUNG

37.376.480.600,00 37.366.345.400,00 (10.135.200,00) 99,97 100

Gaji dan Tunjangan 21.245.354.041,00 21.235.218.841,00 (10.135.200,00) 99,95 100

Tambahan Penghasilan PNS

16.131.126.559,00 16.131.126.559,00 - 100,00 100

B. BELANJA LANGSUNG 528.477.033.170,37 440.467.900.491,80 (88.009.132.678,57) 83,35 96,53

I Program Bina Konstruksi (Prioritas)

2.454.300.000,00 825.426.731,00 (1.628.873.269,00) 33,63 93,33

1 Pembinaan, Peningkatan Kompetensi Lembaga/Asosiasi Jasa

657.000.000,00 246.472.171,00 (410.527.829,00) 37,51 100

Page 88: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

74

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Konstruksi Tingkat Provinsi

Penyelenggaraan kegiatan pembinaan peningkatan kompetensi lembaga/asosiasi jasa konstruksi di tingkat Provinsi, yaitu terlaksananya 1 (satu) kegiatan bimbingan teknis dan 1 (satu) kegiatan sosialisasi jasa konstruksi dari 6 (enam) kegiatan bimbingan

teknis dan kegiatan sosialisasi. Sebagian kegiatan bimbingan teknis dan sosialisasi tidak terlaksana, hal ini disesuaikan dengan perubahan RPJMD 2019 dan penyusunan APBD perubahan tahun 2019 alokasi sebagian dana kegiatan tersebut dialihkan pada

kegiatan lainya.

2

Pembinaan dan Peningkatan Kompetensi Tenaga Kerja Jasa Konstruksi

1.523.300.000,00 450.898.280,00 (1.072.401.720,00) 29,60 90

Bahwa terkait kegiatan pembinan dan kompetensi tenaga kerja jasa konstruksi pada RPJMD tahun anggaran 2018-2023 masih tercantum setelah dilakukan perubahan pada RPJMD 2019 sudah tidak tercantum kegiatan tersebut, maka kegiatan tersebut tidak dilaksanakan dan pada saat penyusunan APBD perubahan tahun 2019 Alokasi Dana kegiatan tersebut dialihkan ke kegiatan lainnya.

3 Manajemen dan

Pengendalian Pelaksanaan Jasa Konstruksi

274.000.000,00 128.056.280,00 (145.943.720,00) 46,74 90

Kegiatan manajemen dan pengendalian pelaksanaan jasa konstruksi, kegiatan sosialisasi/bimtek terkait sertifikasi tenaga terampil/ahli tidak dilaksnakan, hal tersebut disesuaikan dengan perubahan RPJMD 2019, dan saat penyusunan APBD perubahan

taun 2019 alokasi dana kegiatan tersebut dialihkan ke kegiatan lainnya.

II Program Preservasi Jalan ( Prioritas )

351.730.875.840,40 318.596.787.411,80 (33.134.088.428,60) 90,58 97,95

1 Pengaturan Teknis, Pemeliharaan berkala dan Penanganan Pasca Bencana

19.260.469.331,12 16.295.792.786,00 (2.964.676.545,12) 84,61 89,98

1. Paket Penanganan Bencana Ruas Bts. Barru-Takalala (SILPA) karena manajemen kontraktor kurang baik

2. Paket Penanganan Bencana Ruas Malino-Bts. Sinjai (SILPA) karena manajemen kontraktor kurang baik

2 Pembinaan, Pengaturan Teknis, dan Pelaksanaan Pemeliharan Jalan

342.500.000,00 319.049.020,00 (23.450.980,00) 93,15 100

Adanya beberapa rencana koordinasi dan konsultasi dikementrian PUPR, menyangkut pelaksanaan pekerjaan rutin dan penanganan paket Long Segmen tidak dapat direalisasikan karena banyaknya agenda-agenda evaluasi dan pemantauan pelaksanaan pekejaan

rutin dilingkup Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi

3 Pengaturan Teknis dan Pelaksaan Rehabilitasi Jembatan

1.576.885.413,00 1.508.250.284,00 (68.635.129,00) 95,65 95,65

4 Identifikasi Rawan Benacana Ruas Jalan Provinsi

837.999.524,80 801.830.938,00 (36.168.586,80) 95,68 100

5

Pengadaan, Pemeliharaan, Pengendalian Penggunaan Peralatan Jalan dan Jembatan

20.316.830.071,80 19.620.640.277,80 (696.189.794,00) 96,57 100

6

Pengendalian dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemeliharaan Jalan dan Jembatan UPT Wilayah I Luwu Utara

239.000.000,00 212.376.000,00 (26.624.000,00) 88,86 100

Tidak digunakan karena keterbatasan waktu untuk melakukan perjlanan dinas luar daerah.

7

Pengadaan Aspal untuk Pemeliharaan Rutin Jalan UPT Wilayah I Luwu Utara

357.978.000,00 328.669.500,00 (29.308.500,00) 91,81 100

Karena nilai yang digunakan tidak sesuai dengan nilai kontrak oleh rekanan.

8

Pengendalian dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemeliharaan Jalan dan Jembatan UPT Wilayah II Tator

239.000.000,00 227.510.300,00 (11.489.700,00) 95,19 100

Page 89: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

75

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

9 Pengadaan Aspal untuk Pemeliharaan Rutin Jalan UPT Wilayah II Tator

907.357.700,00 904.201.700,00 (3.156.000,00) 99,65 100

10

Pengendalian dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemeliharaan Jalan dan Jembatan UPT Wilayah III Pare-Pare

239.000.000,00 236.592.500,00 (2.407.500,00) 98,99 100

11 Pengadaan Aspal untuk Pemeliharaan Rutin Jalan UPT Wilayah III Pare-Pare

1.148.039.000,00 1.146.181.500,00 (1.857.500,00) 99,84 100

12

Pengendalian dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemeliharaan Jalan dan Jembatan UPT Wilayah IV Makassar

239.000.000,00 232.007.000,00 (6.993.000,00) 97,07 100

13 Pengadaan Aspal untuk Pemeliharaan Rutin Jalan UPT Wilayah IV Makassar

2.118.553.554,00 2.117.376.054,00 (1.177.500,00) 99,94 100

14

Pengendalian dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemeliharaan Jalan dan Jembatan UPT Wilayah V Bone

239.000.000,00 231.996.224,00 (7.003.776,00) 97,07 100

15 Pengadaan Aspal untuk Pemeliharaan Rutin Jalan UPT Wilayah V Bone

1.898.902.155,00 1.895.932.155,00 (2.970.000,00) 99,84 100

16

Pengendalian dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemeliharaan Jalan dan Jembatan UPT Wilayah VI Bulukumba

239.000.000,00 216.890.750,00 (22.109.250,00) 90,75 100

16

Pengadaan Aspal untuk Pemeliharaan Rutin Jalan UPT Wilayah VI Bulukumba

1.033.735.028,00 1.032.916.028,00 (819.000,00) 99,92 100

17

Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Tana Toraja, Toraja Utara, dan Enrekang

8.730.069.358,00 3.778.351.051,00 (4.951.718.307,00) 43,28 71,67

Terkendala pada pekerjaan penyiapan lahan, disertai dengan keterlambatan rekanan memulai kegiatan dilapangan dan tidak didukungnya dengan kondisi cuaca ekstrim pada kahir tahun sera alat berat dan tenaga kerja yang masih kurang untuk mendukung

terlaksananya kegiatan sesuai kontrak (SILPA).

18

Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Pinrang, Sidrap, Barru, dan Kota Pare-Pare

22.743.327.746,00 15.083.369.800,00 (7.659.957.946,00) 66,32 100

Preservasi jalan ruas Tanrutedong-Dongi-Bts. Enrekang (Parsial) karena keterlambatan pengurusan administrasi keuangan sehingga pembayarannya di tunda dan sementara dalam proses parsial.

19

Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi di Kota Makassar, Ka. Maros dan Pangkep

19.592.171.860,00 17.906.039.100,00 (1.686.132.760,00) 91,39 97,98

Preservasi jalan ruas Hertasning dan Ruas Jln. H.M. Yasin Limpo menjadi (SILPA) karena masalah lahan

20 Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Gowa dan Takalar

31.966.497.330,00 29.822.374.997,00 (2.144.122.333,00) 93,29 100

Preservasi jalan Ruas Malino (km. 60)-Bts. Sinjai = 2Km 1 (DID) (Parsial) karena keterlambatan pengurusan administrasi keuangan sehingga pembayaran di tunda dan sementara dalam proses parsial.

21 Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi Kab. Bone

53.941.224.150,77 52.500.290.500,00 (1.440.933.650,77)

97,33 98,11

Page 90: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

76

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Preservasi Jalan Ruas Ujung Lamuru-Palattae (SILPA) karena jangka waktu kegiatan tersebut semestinya waktu pelaksanaan 180 hari, tetapi dikontrak 145 hari, tetapi akhirnya kontrak tgl 21-12-2019, kondisi cuaca sangat ekstrim dan kegiatan selesai 88,75%,

maka pemberian kesempatan kerja 50 hari untuk menyelesaikan sisa 11,25%.

22 Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Soppeng dan Wajo

50.152.985.990,00 50.148.423.000,00 (4.562.990,00) 99,99 100

23 Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Bulukumba dan Sinjai

5.966.676.581,00 5.785.291.900,00 (181.384.681,00) 96,96 100

24 Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Selayar

10.972.620.000,00 10.961.776.400,00 (10.843.600,00) 99,90 100

25

Preservasi Jalan dan Jembatan Provinsi Sumber Dana Alokasi Khusus (DAK)

65.179.381.000,00 57.955.878.825,00 (7.223.502.175,00) 88,92 97,67

1. Paket peningkatan Jalan Palampang-Munte-Bontolempangan di Kab. Sinjai/Bulukumba = 4.50 KM (DAK Penugasan) merupakan SILPA dan PARSIAL karena Manajemen kontraktor kurang baik dan Keterlambatan pengurusan administrasi keuangan sehingga pembayarannya di tunda dan sementara dalam proses parsial. 2. Peningatan Jalan Ujung Lamuru-Palattae = 0.80 Km (DAK Reguler) SILPA Keterlambatan pengurusan administrasi keuangan sehingga pembayarannya di tunda dan sementara dalam proses parsial.

26 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Luwu Utara

852.710.062,47 709.657.791,00 (143.052.271,47) 83,22 100

Karena keterbatasan waktu pekerjaan yang ditentukan sudah selesai (keterlambatan administrasi)

27 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Luwu Timur

1.008.843.680,00 756.466.236,00 (252.377.444,00) 74,98 100

Karena keterbatasan waktu pekerjaan yang ditentukan sudah selesai (keterlambatan administrasi)

28 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Luwu dan Palopo

551.884.260,61 504.602.880,00 (47.281.380,61) 91,43 91,43

Karena keterbatasan waktu pekerjaan yang ditentukan sudah selesai (keterlambatan administrasi)

29 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Toraja Utara

2.042.054.185,00 1.002.465.695,00 (1.039.588.490,00) 49,09 100

Ada beberapa kendala yang menyebabkan kurangnya penyerapan dana untuk pemeliharaan jalan dan pemeliharaan jembatan antara lain:

1. Bahan material batu pecah sulit didapat, sehingga harus membeli dari Kab. Enrekang.

2. Peralatan terbatas

30 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Tana Toraja

1.339.437.397,06 508.912.350,00 (830.525.047,06) 37,99 43,00

Ada beberapa kendala yang menyebabkan kurangnya penyerapan dana untuk pemeliharaan jalan dan pemeliharaan jembatan antara lain:

1. PPTK mundur karena peralatan tidak lengkap

2. Proses penggantian PPTK yang cukup lama

3. Bahan material batu pecah sulit didapat, sehingga harus membeli dari Kab. Enrekang.

4. Peralatan terbatas

31 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Enrekang

1.336.487.847,92 851.893.650,00 (484.594.197,92) 63,74 64,53

Kendalanya karena tidak mempunyai peralatan untuk pekerjaan aspal.

32 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Pinrang

1.492.421.326,00 1.473.895.761,00 (18.525.565,00) 98,76 100

Page 91: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

77

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

33 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Sidrap

1.340.934.400,00 1.267.910.257,00 (73.024.143,00) 94,55 100

34 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Barru

895.208.755,46 863.478.795,00 (31.729.960,46) 96,46 100

35

Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kota Makassar dan Kab. Takalar

1.140.779.735,79 1.031.153.403,00 (109.626.332,79) 90,39 100

Bahwa terkait kegiatan pemeliharaan rutin jalan dan jembatan dalam hali ini pekerjaan pemeliharaan jembatan yaitu pekerjan mutu sedang FC'=25 Mpa (Plat Driker) yang diusulkan di tahun anggaran 2018 tidak terealiasasi di tahun 2019 karena pekerjaan tersebut membutuhkan anggran yang lebih banyak, maka dari itu pekerjaan pemeliharan jembatan akan diambil alih olh Bidang Pembangunan dan akan ditenderkan nantinya.

36 Pemeliharaan Rutin Jalan da Jembatan Provinsi di Gowa dan Maros

2.155.962.024,44 2.011.730.152,00 (144.231.872,44) 93,31 100

Adanya rencana pelaksanan pekerjaan penanganan rutin jembatan yang tidak dapat direalisasikan karena lokasi rencana penanganan Duiker pada Ruas Burung-burung-Benteng Gajah Km. 27+500-30+000, telah dilaksanakan oleh Paket Preservasi Jalan dan Jembatan.

37 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Pangkep

912.925.251,29 883.990.091,00 (28.935.160,29) 96,83 100

38

Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi Ruas Gowa-Malino di Kab. Gowa

2.456.050.295,37 2.404.809.221,00 (51.241.074,37) 97,91 100

39

Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi Ruas Gowa-Sapaya di Kab. Gowa

1.259.173.462,56 1.225.941.272,00 (33.232.190,56) 97,36 100

40 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Bone barat Kab. Bone

2.594.590.595,00 2.563.695.057,00 (30.895.538,00) 98,81 100

41 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Bone Timur Kab. Bone

819.899.228,10 643.987.023,00 (175.912.205,10) 78,54 100

Adanya paket preservasi dan adanya ruas-ruas yang telah dilaksanakan oleh paket preservasi.

42 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Soppeng

2.749.766.440,00 2.717.538.603,00 (32.227.837,00) 98,83 100

43 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Wajo

2.189.994.500,00 2.173.271.575,00 (16.722.925,00) 99,24 100

44

Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Jeneponto dan Bantaeng

872.048.340,84 785.904.600,00 (86.143.740,84) 90,12 100

Volume pekerjaan telah terpenuhi di lapangan dan bahan material batu pecah 3-5 cm hanya diambil sesuai dengan kebutuhan di lapangan.

45 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Sinjai

1.423.696.409,00 1.306.773.685,00 (116.922.724,00) 91,79 100

upah pekerjaan buras dengan volume 1.600 m2 kurang penyerapan dananya karena aspal tidak mencukupi untuk kegiatan buras.

46 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Bulukumba

627.129.450,00 579.593.725,00 (47.535.725,00) 92,42 100

Kurangnya penyerapan di rekening perjalanan dinas dalam daerah karena disesuaikan surat tugas dinas yang diaksanakan atas perintah atasan, sedangkan pada rekening pemeliharaan jalan disebakan volume pekerjaan telah terpenuhi di lapangan.

47 Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Selayar

1.190.674.400,00 1.059.107.000,00 (131.567.400,00) 88,95 100

Page 92: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

78

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

upah kerja lapen dan prime coat dengan volume 20 m3 dan 320 ltr tidak dilaksanakan karena kondisi perlatan tidak mendukung kelancaran pekerjaan dan kondisi permukaan jalan yang mengalami kerusakan parah sudah tertangani semua.

III Program Pembangunan Jalan Dan Jembatan

130.992.591.293,81 88.186.670.996,00 (42.805.920.297,81) 67,32 85,09

1

Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Luwu, Luwu Utara, dan Kota Palopo

55.324.262.562,73 42.005.430.654,00 (13.318.831.908,73) 75,93 73,76

Paket pekerjaan pembangunan jalan ruas Latuppa-Bongko-Salulimbong-Pantilang merupakan SILPA dan PARSIAL Keterlambatan pembayaran MC.05 sampai MC.07 karena keterlambatan pengurusan administrasi keuangan sehingga pembayarannya di tunda dan sementara dalam proses parsial

2 Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Luwu Timur

21.837.438.300,00 7.151.632.762,00 (14.685.805.538,00) 32,75 69,89

1. Pekerjaan minor belum diselesaikan sesuai dengan schedule, target yang ditetapkan.

2. Perusahan pendukung AMP tidak mampu mensuplai aspal AC, BC dan Aggregat Klas A

3. Kendala-kendala yang dihadapi kontraktor selama masa pelaksanaan jarak Quarry (180 km) Aggregat Klas A cukup jauh dari lokasi 4. Kapasitas produksi Diquarry yang dimliki penedia jasa untuk Aggregat klas B tidak mencukupi kebutuhan yang ada menunggu suplai dari luar hanya satu kali/hari, pemutusan kontrak dikategorikan kesalahan penyedia jasa akibat ketidak sanggupan penyedia jasa menyelesaikan pekerjaan paket pembangunan ruas Ussu-Nuha-Beteleme (bts. Sulteng)

3

Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Tana Toraja, Toraja Utara dan Enrekang

30.028.326.956,23 20.004.670.135,00 (10.023.656.821,23) 66,62 93,14

1. Pembangunan Jalan Ruas Bts. Luwu Tedong Bonga di SILPAkan dan Parsialkan karena :

~ perlu pemadatan ualng per layer

~ Volume pasangan batu dan pasangan batu mortar masih banyak yang belum dikerjakan

~ Tidak ada mobilisasi alat

~ Uji mutu kepatan per layer belum ada

2. Pembangunan Jalan Ruas Bts. Sidrap-Salukarajae di Parsialkan

~ Keterlambatan pengurusan administrasi keuangan sehingga pembayarannya di tunda dan sementara dalam proses parsial

4

Pembangunan Jalan dan Jebatan Provinsi di Kab. Pinrang, Sidrap, Barru dan Kota Pare-Pare

1.848.126.259,00 1.845.231.559,00 (2.894.700,00) 99,84 97,63

5 Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Gowa dan Takalar

7.050.228.392,48 5.849.488.505,00 (1.200.739.887,48) 82,97 82,77

Paket Pembangunan Jembatan S. Namboa di Kab. Takalar dan Paker Pekerjaan Jembatan S. Tabuccini di Kab. Takalar Permsalahan dan Pertimbangan (SILPA)

1. Karena adanya koordinasi dan negoasiasi ijin dari pemilik lahan jembatan semetara selama 10 hari

2. Karena adanya utilitas yang menempel di jembatan lama seperti (pipa PDAM, Kabel Optic Telkom dan Kabel PLN) yang harus direlokasi untuk dapat bekerja dan telah menyita waktu pelaksanaan 1 bulan 3. Waktu pelaksanaaan kontrak telah berkurang dari waktu ideal pelaksaaan yaitu 180 hari kalender menjadi 150 hari akibat proses tender. 4. Sisa volume pekerjaan dapat diselesaikan dengan waktu 1 bulan, bila tidak dilanjutkan maka pelayanan jalan akan terhambat diakibatkan kendaraan yang akan melewati berada diatas jembatan darurat yang sewaktu waktu dapat putus akibat air yang meluap pada musim hujan.

5. Penganggaran untuk lanjutan menunggu anggaran perubahan atau pokok tahun 2020

6. Pemberian kesempatan dilakukan dengan denda dan dapat menjadi pemasukan untuk kas daerah.

6 Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Soppeng dan Wajo

4.049.049.375,17 4.026.741.275,00 (22.308.100,17) 99,45 88,01

7 Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Bulukumba dan Sinjai

3.212.012.891,00 2.866.278.905,00 (345.733.986,00) 89,24 58,04

Page 93: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

79

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1. Rencana gambar kerja 6 km namun target yang mesti dikerjakan 7 km.

2. Terjadi kelangkaan bahan bakar (solar)

3. Terjadinya penambahan volume setelah CCO sehingga waktu yang ada tidak mencukupi.

8 Pembangunan Jalan ndan Jembatan Provinsi di Kab. Bantaeng dan Jeneponto

4.053.390.318,20 1.249.891.835,00 (2.803.498.483,20) 30,84 74,2

Paket Pembangunan jembatan S. Sinoa di SILPA dan PARSIAL karena

1. Waktu pelaksanaan yang kurang

2. Masalah pembebasan lahan

3. Keterlambatan pengurusan administrasi keuangan sehingga pembayarannya ditunda dan sementara dalam proses parsial.

4. Uji mutu kepadatan per layer belum ada

9

Pembinaan, Pengaturan Teknis dan Pelaksanaan Pembangunan/Peningkatan Jalan

363.500.000,00 339.532.848,00 (23.967.152,00) 93,41 100

Serapan perjalanan dinas untuk monitoring dan evaluasi kepala bidang terfokus pada pembangunan jalandan kegiatan perjalanan dinas luar daerah tidak terserap mengingat undangan kegiatan luar daerah terkait dengan pembangunan jembatan tidak ada.

10

Pembinaan, Pengaturan Teknisdan Pelaksanaan Pembangunan/Peningkatan Jembatan

265.000.000,00 151.714.115,00 (113.285.885,00) 57,25 100

Kegaiatan kinerja 3 (tiga) seksi sangant tergantung pada ketersediaan kendaraan sehingga program tidak berjalan sesuai dengan yang direncanakan.

11

Pembinaan, Pengaturan Teknis, Pengendalian Lingkungan dan Pengaman Jalan

208.500.000,00 148.934.759,00 (59.565.241,00) 71,43 100

Kegaiatan kinerja 3 (tiga) seksi sangan tergantung pada ketersediaan kendaraan sehingga program tidak berjalan sesuai dengan yang direncanakan.

12 Pembinaan dan Evaluasi Mutu Penyelenggaraan Jalan dan Jembatan

618.560.000,00 424.798.965,00 (193.761.035,00) 68,68 68,68

Tidak terserapnya biaya sertifikasi Akreditasi ISO 9001 dan ISO 17025 dikarenakan pada saat pelaksanaannya dilaksanakan, semua Tim yang datang untuk kegiatan tersebut akan dibayarkan secara tunai setelah tiba di UPT Laboratorium Pengujian, sedangkan sistem pembayaran sekarang dengan cara Non Tunai.

13 Pembangunan Jalan dan Jembatan Provinsi di Kab. Bone

2.134.196.239,00 2.122.324.679,00 (11.871.560,00) 99,44 100

IV Program Perencanaan Teknik Dan Evaluasi

23.929.748.436,16 16.382.719.912,00 (7.547.028.524,16) 68,46 95,83

1 Perencanaan dan Pengawasan Teknis Jalan dan Jembatan

21.944.859.778,16 14.887.049.526,00 (7.057.810.252,16) 67,84 75,00

1. Belanja jasa konsultasi pra FS pengembangan jaringan jalan tol tidak terlaksana karena anggarannya akan dialihakan ke tahun 2020 2. Penyusunan dokumen lingkungan UPT wilayah IV di Prov. Sulsel tidak terlaksana karena anggarannya akan dialihakan ke tahun 2020

2 Pelaksanaan Pengawasan Pemanfaatan Jalan

469.800.000,00 354.300.644,00 (115.499.356,00) 75,42 100

Dinas sudah menyediakan alat fotocopy dan pelaksanaan survey lokasi pemanfaatan jalan dan pembuatan peta sempatan jalan terlaksanan 100% sehingga terjadi efisiensi.

3 Pembuatan dan Pemutakhiran Leger Jalan

161.000.000,00 82.204.156,00 (78.795.844,00) 51,06 100

Tenaga ahli dan teknis, Cetak buku leger jalan dan perjalanan dinas dalam daerah dalam rangka survey pembuatan leger jalan tidak terlaksana karena anggarannya akan dialihakan ke tahun 2020

4 Pengadaan Tanah untuk Pembangunan/Peningkatan

60.088.658,00 60.088.658,00 - 100,00 100

Page 94: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

80

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Kapsitas Jalan dan Jembatan

5 Penyusunan Laik Fungsi Jalan

167.000.000,00 104.223.433,00 (62.776.567,00) 62,41 100

Rekening perjalanan dinas dalam daerah kurang realisasinya karena anggarannya akan dialihkan ke tahun 2020.

6 Invenatarisasi Quarry dan Penyelidikan Struktur Lapisan Tanah

1.127.000.000,00 894.853.495,00 (232.146.505,00) 79,40 100

Karena tidak terserapnya biaya sertifikasi akreditasi laboratorium dikarenakan pembayaran dilaksanakan pada saat tim dari KAN turun Assessment, dan biaya peneltian tidak terserap karena tenaga laboratorium semua fokus pada kegiatan kendali mutu untuk pekerjaan paket pembangunan/preservasi jalan dan jembatan Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi tahun anggaran 2019.

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

12.457.692.800,00 10.952.341.099,00 (1.505.351.701,00) 87,92 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

1.302.310.000,00 901.148.774,00 (401.161.226,00) 69,20 100

Karena pembayaran s/d bulan desember 2019 hanya seperti itu, dan tidak ada kenaikan tarif listrik, air dan telkom yang signifikan.

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

72.710.000,00 59.892.571,00 (12.817.429,00) 82,37 100

Pembayarn STNK kendaraan yang dibayar pajaknya juga tidak mengalami kenaikan walaupun ada kenaikan tetapi tidak signifikan.

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

7.254.280.000,00 7.054.980.800,00 (199.299.200,00) 97,25 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

1.253.392.800,00 944.927.357,00 (308.465.443,00) 75,39 100

Kurangnya pecapaian karena saat penganggaran juga diperhitungkan kenaikan harga namun tidak signifikan dan kemudian ada kegiatan pengadaan kalender yang tidak diadakan.

5

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

120.000.000,00 96.440.350,00 (23.559.650,00) 80,37 100

Pembelian alat-alat listrik disesuaikan kebutuhan yang ada di dinas dan UPT, seta ada kegiatan perbaikan listrik yang tidak dilaksnakan karena menunggu setelah direnovasi kantor tahun 2020.

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

807.500.000,00 580.597.000,00 (226.903.000,00) 71,90 100

DiSesuaikan dengan kebutuhan rapat-rapat dan pelayanan tamu, serta SPJ masih menggunakan SPBU T.A 2018, karena beranggapan masih sama.

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

295.000.000,00 276.653.000,00 (18.347.000,00) 93,78 100

6 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

1.352.500.000,00 1.037.701.247,00 (314.798.753,00) 76,72 100

Kegiatan SPPD luar Negeri yang tidak terlaksanakan karenan anggarannya dialihkan ke Tahun 2020.

VI Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

5.526.324.800,00 4.639.792.414,00 (886.532.386,00) 83,96 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan/Rumah Dinas

100.000.000,00 48.656.700,00 (51.343.300,00) 48,66 100

Karena ada kegiatan tidak terealisasi di tahun 2019, serta ada kegiatan yang dananya tidak cair (PARSIAL) di tahun 2020.

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

977.000.000,00 881.987.000,00 (95.013.000,00) 90,28 100

Kurangnya Penyerapan anggaran karena anggarannya dialihkan ke tahun 2020.

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan

2.650.368.000,00 2.267.153.674,00 (383.214.326,00) 85,54 100

Page 95: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

81

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

1. Untuk belanja bahan bakar pertamax adanya pengurangan kebutuhan bahan bakar sesuai standar satuan hargadan tidak mengalami kenaikan harga. 2. Untuk belanja jasa servis kendaran karena rata-rata kendaraan roda 4 yang ada pada Dinas Bina Mara dan Bina Konstruksi masih tergolong baru sehingga jarang melakukan perawatan dan pemeriksaan secara berkala.

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.262.562.800,00 1.181.973.040,00 (80.589.760,00) 93,62 100

Sebagian anggaran kegiatan Pengadaan perlengkapan dan peralatan kantor akan dialihkan ke tahun 2020

5

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Perlatan Kantor

186.394.000,00 110.950.000,00 (75.444.000,00) 59,52 100

Karena hanya yang rusak serta butuh perbaikan yang dilakukan pemeliharaan rutin/berkala perlengkapan & peralatan kantor.

6

Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

350.000.000,00 149.072.000,00 (200.928.000,00) 42,59 100

Karena untuk pemeliharaan dan pengembangan sistem aplikasi/informasi/web sudah dipusatkan di kegiatan OPD Infokom. Serta karena adanya belanja modal aset tak berwujud yang tidak terealisasi seperti aplikasi perjalanan dinas dan aplikasi sistem monitoring dan kendali kendaraan dan perlatan yang anggarannya dialihkan ke tahun 2020.

VII

Program Peningkatan Perencanan, Penganggaran Dan Evauasi Kinerja

1.230.500.000,00 733.533.828,00 (496.966.172,00) 59,61 100

1 Penyusunan dan evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat

485.500.000,00 222.869.780,00 (262.630.220,00) 45,91 100

Anggaran perjalanan dinas dalam daerah tidak terlaksana karena dialihkan ke tahun 2020

2

Penyusunan Usulan dan Pelaporan Dana Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan dan DAK

170.000.000,00 112.981.718,00 (57.018.282,00) 66,46 100

Anggaran perjalanan dinas dalam daerah dan perjalanan dinas luar daerah tidak terlaksana karena dialihkan ke tahun 2020

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

420.000.000,00 338.292.330,00 (81.707.670,00) 80,55 100

1. Untuk Rekening uang lembur kurang penyerpan anggaranya disebabkan belum adanya peraturan gubernur tentang pembayaran uang lembur. 2. Rekening perjalan dinas yang anggarannya terlalu besar karena pada saat dianggarkan masih menggunakan peraturan lama sedangkan peraturan baru yang mengharuskan hanya 3 orang yang dapat melakukan perjalan dinas.

4 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

155.000.000,00 59.390.000,00 (95.610.000,00) 38,32 100

1. Rekening perjalan dinas yang anggarannya terlalu besar karena pada saat dianggarkan masih menggunakan peraturan lama sedangkan peraturan baru yang mengharuskan hanya 3 orang yang dapat melakukan perjalan dinas.

VIII Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

155.000.000,00 150.628.100,00 (4.371.900,00) 97,18 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

155.000.000,00 150.628.100,00 (4.371.900,00) 97,18 100

Page 96: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

82

14. DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN

I . Pendapatan

Pada Tahun Anggaran 2019, Pendapatan Asli Daerah direncanakan sebesar Rp. 290.800.000,00. sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp.362.626.400,00. atau 124,70% lebih target sebesar Rp.71.826.400,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp42.455.412.773,84. sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp37.751.301.250,00 atau 88,92% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp4.704.111.523,84.

Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp17.508.216.185,84. dapat direalisir sebesar Rp14.967.472.298,00 atau 85,49%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.540.743.887,84.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp24.947.196.588,00. dapat direalisir sebesar Rp22.783.828.952,00. atau 91,33%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.163.367.636,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.14.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN

BULAN DESEMBER 2019

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 290.800.000,00 362.626.400,00 71.826.400,00 124,70

Retribusi Daerah Kekayaan Daerah

290.800.000,00 362.626.400,00 71.826.400,00 124,70

Target sangat melampaui,dikarenakan banyaknya Event Taman Pakui Sayang baik pihak pemerintah, maupun swasta

BELANJA DAERAH 42.455.412.773,84 37.751.301.250,00 (4.704.111.523,84) 88,92 98,27

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

17.508.216.185,84 14.967.472.298,00 (2.540.743.887,84) 85,49 100

I Belanja Pegawai 17.508.216.185,84 14.967.472.298,00 (2.540.743.887,84) 85,49 100

Gaji dan Tunjangan 9.952.023.833,84 8.701.890.684,00 (1.250.133.149,84) 87,44 100

Tambahan Penghasilan PNS

7.556.192.352,00 6.265.581.614,00 (1.290.610.738,00) 82,92 100

Page 97: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

83

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Tambahan Penghasilan Berdasarkan Pertimbangan Obyektif Lainnya

7.556.192.352,00 6.265.581.614,00 (1.290.610.738,00) 82,92 100

Disebabkan karena pada saat proses penganggaran perubahan, Belanja Tambahan Penghasilan berdasarkan beban kerja, diestimasikan adanya kenaikan selama 4 bulan terakhir, terhitung Bulan September sampai Desember 2019, akan tetapi sampai

akhir Bulan Desember 2019, yang dapat dibayarkan hanya 3 bulan kenaikan saja

B BELANJA LANGSUNG 24.947.196.588,00 22.783.828.952,00 (2.163.367.636,00) 91,33 96,53

I

Program : Penyediaan dan Rehabilitasi Rumah Bagi Korban Bencana dan Relokasi Program Pemerintah Daerah (proritas)

199.150.000,00 167.064.200,00 (32.085.800,00) 83,89 100

1.

Identifikasi Daerah Rawan Bencana Kawasan Permukiman Sulawesi Selatan

99.400.000,00 98.900.000,00 (500.000,00) 99,50 100

2. Fasilitasi Penyediaan Rumah Bagi Korban Bencana

99.750.000,00 68.164.200,00 (31.585.800,00) 68,34 100

Efisiensi anggaran yang disesuaikan dengan kebutuhan fisik di lapangan

II Program : Pengembangan dan Penataan Fasilitas Umum (prioritas)

6.547.325.800,00 5.868.865.400,00 (678.460.400,00) 89,64 100

1. Penataan Pedestrian Kawasan Wisata Toraja

597.325.800,00 571.091.000,00 (26.234.800,00) 95,61 100

2. Pembangunan Jalan Lingkungan Pada Kawasan Pucak

200.000.000,00 198.688.000,00 (1.312.000,00) 99,34 100

3. Penyusunan Dokumen Ukl/upl Rest Area Sulawesi Selatan

400.000.000,00 396.000.000,00 (4.000.000,00) 99,00 100

4. Penyusunan Dokumen Perencanaan Rest Area Sulawesi Selatan

2.550.000.000,00 1.969.939.400,00 (580.060.600,00) 77,25 100

Pencairan hanya dilakukan sebesar 80 % ssuai Permen PUPR No. 22 Tahun 2018 tentang Bangunan gedung negara kewajiban pembayaran 20 % akan dilakukan setelah proses lelang dilaksanakanserta pemeriksaan hasil akhir pekerjaan

5. Pembangunan Fasum Kawasan Permukiman

2.800.000.000,00 2.733.147.000,00 (66.853.000,00) 97,61 100

III Program : Penyediaan Air Bersih ( proritas)

2.126.000.000,00 1.903.768.000,00 (222.232.000,00) 89,55 100

1.

Penyusunan Dokumen Pemetaan Air Bersih Rain Waterharvesting Di Kawasan Pesisir dan Kepulauan

500.000.000,00 482.603.000,00 (17.397.000,00) 96,52 100

2.

Pembangunan dan Pengembangan Sistem Jaringan Air Minum Kawasan Permukiman

1.626.000.000,00 1.421.165.000,00 (204.835.000,00) 87,40 100

Efisiensi terhadap proses lelang konsolidasi

IV Program : Penyehatan Lingkungan Permukiman

5.203.917.200,00 5.128.150.963,00 (75.766.237,00) 98,54 100

1. Pembangunan Sarana dan Prasarana Drainase dan Air Limbah

3.245.917.200,00 3.236.848.904,00 (9.068.296,00) 99,72 100

2. Penyediaan Sarana dan Prasarana Persampahan se Sulawesi Selatan

1.958.000.000,00 1.891.302.059,00 (66.697.941,00) 96,59 100

V Program : Sertifikasi, Kualifikasi, Klasifikasi

200.000.000,00 174.824.000,00 (25.176.000,00) 87,41 100

Page 98: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

84

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

dan Registrasi Bidang Perumahan dan Kawasan Permukiman

1.

Sertifikasi Tenaga Ahli Perancangan dan Perencanaan Perumahan Permukiman

200.000.000,00 174.824.000,00 (25.176.000,00) 87,41 100

Efisiensi anggaran sesuai negosiasi kontrak swakelola

VI Program : Pelayanan Administrasi Perkantoran

7.146.703.588,00 6.206.278.143,00 (940.425.445,00) 86,84 100

1. Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

500.000.000,00 257.914.924,00 (242.085.076,00) 51,58 100

Efisiensi anggaran

2. Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas / Operasional

50.000.000,00 18.867.240,00 (31.132.760,00) 37,73 100

Efisiensi anggaran

3. Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

3.405.180.000,00 3.364.874.824,00 (40.305.176,00) 98,82 100

4. Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Catakan dan Penggandaan

331.610.000,00 257.301.700,00 (74.308.300,00) 77,59 100

Efisiensi anggaran

5.

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor

25.000.000,00 24.996.000,00 (4.000,00) 99,98 100

6. Penyediaan Makanan dan Minuman

133.900.000,00 133.722.900,00 (177.100,00) 99,87 100

7. Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

200.000.000,00 198.550.000,00 (1.450.000,00) 99,28 100

8. Rapat - Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

2.501.013.588,00 1.950.050.555,00 (550.963.033,00) 77,97 100

Efisiensi terhadap efektifitas pelaksanaan serta monitoring dan pemeriksaan hasil pekerjaan

VII Program : Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

704.100.000,00 665.389.646,00 (38.710.354,00) 94,50 100

1. Pemeliharaan Rutin/berkala Gedung Kantor / Asrama

234.600.000,00 231.977.400,00 (2.622.600,00) 98,88 100

2.

Pemeliharaan Rutin/berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

402.000.000,00 390.604.850,00 (11.395.150,00) 97,17 100

3. Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

67.500.000,00 42.807.396,00 (24.692.604,00) 63,42 100

Efisiensi anggaran

VIII

Program : Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi

320.000.000,00 218.150.500,00 (101.849.500,00) 68,17 68,75

1. Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

300.000.000,00 198.150.500,00 (101.849.500,00) 66,05 66,67

Akan dikembalikan untuk menutupi beban bagi hasil kepada Kabupaten/Kota

Page 99: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

85

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2. Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

20.000.000,00 20.000.000,00 - 100,00 100

IX

Program : Program Penataan Keagrariaan dan Penataan Administrasi Perbatasan Antar Daerah,Provinsi

2.500.000.000,00 2.451.338.100,00 (48.661.900,00) 98,05 100

1 Fasilitasi Pengadaan Tanah 2.500.000.000,00 2.451.338.100,00 (48.661.900,00) 98,05 100

Page 100: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

86

15. SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Tahun Anggaran 2019 tidak dianggarkan.

II. Belanja

Pada Belanja Daerah Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Sulawesi Selatan dalam Tahun Anggaran 2019 direncanakan Anggaran sebesar Rp33.306.832.844,00 dapat direalisir sebesar Rp32.810.839.619,00 atau 98,51% terdapat Sisa Anggaran Rp495.993.225,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp17.683.309.208,00 dapat direalisir sebesar Rp17.437.328.068,00 atau 98,61%, terdapat Sisa Anggaran sebesar Rp245.981.140,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp15.623.523.636,00 dapat direalisir sebesar Rp15.373.511.551,00 atau 98,40%, terdapat Sisa Anggaran sebesar Rp250.012.085,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.15.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SATUAN POLISI PAMONG PRAJA

BULAN DESEMBER 2019

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 33.306.832.844,00 32.810.839.619,00 (495.993.225,00) 98,51 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 17.683.309.208,00 17.437.328.068,00 (245.981.140,00) 98,61 100

Gaji dan Tunjangan 7.694.556.826,00 7.690.023.549,00 (4.533.277,00) 99,94 100

Tambahan Penghasilan PNS 9.988.752.382,00 9.747.304.519,00 (241.447.863,00) 97,58 100

B BELANJA LANGSUNG 15.623.523.636,00 15.373.511.551,00 (250.012.085,00) 98,40 100

I Program Layanan Dan Penegakan Produk Hukum Daerah (Prioritas)

432.931.000,00 377.266.670,00 (55.664.330,00) 87,14 100

1 Penegakan Peraturan Daerah dan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan

98.061.000,00 78.662.350,00 (19.398.650,00) 80,22 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut terdiri dari :Belanja Dokumentasi, Belanja Bahan Bakar Minyak/Gas dan pelumas,Sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran, dan untuk Belanja Jasa Tenaga

Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS, tidak terealisasi karena berasal dari OPD Pelaksana yakni Satuan Polisi Pamong Praja

2 Pemetaan Kasus Non Yustisi 76.820.000,00 60.406.400,00 (16.413.600,00) 78,63 100

Page 101: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

87

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja

Dokumentasi, Belanja Bahan Bakar Minyak/Gas dan pelumas Belanja perjalanan dinas dalam daerah

3 Satgas Penegakan Peraturan Daerah dan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan

258.050.000,00 238.197.920,00 (19.852.080,00) 92,31 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja Dokumentasi, Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS, Belanja perjalanan dinas

II Program Peningkatan Kompetensi Polisi Pamong Praja

200.047.500,00 190.755.000,00 (9.292.500,00) 95,35 100

1 Pelatihan Dasar/ Kesamaptaan Sat.Pol.PP

170.250.000,00 170.055.000,00 (195.000,00) 99,89 100

2 Pembinaan Mental, Spritual dan Etika Pegawai Sat.Pol.PP

6.000.000,00 4.650.000,00 (1.350.000,00) 77,50 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari :Belanja Dokumentasi, Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS Belanja Penggandaan

3

Pembinaan, Penyuluhan dan edukasi potensi masyarakat melalui deteksi dini Penanganan gangguan Keamanan, Ketenteraman dan Ketertiban Umum

13.150.000,00 11.900.000,00 (1.250.000,00) 90,49 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja Dokumentasi, Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS, Belanja Penggandaan

4 Forum Kewaspadaan Dini 10.647.500,00 4.150.000,00 (6.497.500,00) 38,98 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS Hal ini karena narasumber unsur Profesor yang tidak sempat hadir dan diisi oleh pejabat

dari pihak OPD Satuan Polisi Pamong Praja.

III Program Peningkatan Keamanan Dan Kenyamanan Lingkungan

339.540.000,00 263.600.000,00 (75.940.000,00) 77,63 100

1 Penyelenggaraan Ketenteraman dan Ketertiban Umum

129.600.000,00 54.000.000,00 (75.600.000,00) 41,67 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut berupa Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS, hal ini karena adanya perubahan Narasumber unsur Profesor dan diisi oleh pejabat dari pihak OPD

Satuan Polisi Pamong Praja.

2 Penyelenggaraan Patroli Wilayah 16.940.000,00 16.870.000,00 (70.000,00) 99,59 100

3 Penyelenggaraan Apel Besar Sat.Pol.PP

193.000.000,00 192.730.000,00 (270.000,00) 99,86 100

IV

Program Pemberdayaan Dan Perlindungan Masyarakat Untuk Menjaga Ketertiban Dan Keamanan

36.125.500,00 27.525.500,00 (8.600.000,00) 76,19 100

1 Penyuluhan dan Sosialisasi Linmas 10.950.000,00 10.850.000,00 (100.000,00) 99,09 100

2 Pembinaan dan Pemberdayaan Sat.Linmas

9.100.000,00 8.200.000,00 (900.000,00) 90,11 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja Dokumentasi, Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS)

3

Penguatan perlindungan masyarakat dalam penanganan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS)

16.075.500,00 8.475.500,00 (7.600.000,00) 52,72 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja Dokumentasi, Belanja Dekorasi, Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS)

V Program Peningkatan Pelayanan Dan Kesiapsiagaan Bencana Kebakaran

10.675.000,00 2.575.000,00 (8.100.000,00) 24,12 100

1 Bimtek mentality dan kesamaptaan bagi anggota Pemadam Kebakaran

10.675.000,00 2.575.000,00 (8.100.000,00) 24,12 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja Dokumentasi, Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), hal ini karena adanya perubahan diisi oleh pejabat dari pihak

OPD Satuan Polisi Pamong Praja.

Page 102: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

88

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

12.900.954.636,00 12.818.903.787,00 (82.050.849,00) 99,36 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

32.124.000,00 25.461.605,00 (6.662.395,00) 79,26 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi anggaran terdiri dari : Belanja telepon, Belanja kawat/faksimili/internet, Belanja surat kabar/majalah,

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

10.000.000,00 6.702.806,00 (3.297.194,00) 67,03 100

Kegiatan ini telah terlaksana secara fisik realisasi 100%, adapun sisa anggaran tersebut akibat efisiensi atas Belanja Surat Tanda Nomor Kendaraan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 9.745.534.000,00 9.691.190.500,00 (54.343.500,00) 99,44 100

4 Penyediaan Jasa Tenaga Keamanan Kantor

345.000.000,00 345.000.000,00 - 100,00 100

5 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

144.005.000,00 142.352.200,00 (1.652.800,00) 98,85 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 1.669.049.636,00 1.666.064.500,00 (2.985.136,00) 99,82 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

955.242.000,00 942.132.176,00 (13.109.824,00) 98,63 100

VII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

1.629.650.000,00 1.619.835.594,00 (9.814.406,00) 99,40 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

420.000.000,00 417.159.500,00 (2.840.500,00) 99,32 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

136.738.000,00 135.605.094,00 (1.132.906,00) 99,17 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.068.544.000,00 1.062.721.000,00 (5.823.000,00) 99,46 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

4.368.000,00 4.350.000,00 (18.000,00) 99,59 100

VIII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

45.000.000,00 45.000.000,00 - 100,00 100

1 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

45.000.000,00 45.000.000,00 - 100,00 100

IX Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

28.600.000,00 28.050.000,00 (550.000,00) 98,08 100

1 Pengadaan Pakaian Dinas Lapangan Dan Pakaian Khusus Hari-Hari Tertentu

28.600.000,00 28.050.000,00 (550.000,00) 98,08 100

Page 103: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

89

16. BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah tidak dainggarkan pada Tahun Anggaran 2019.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp11.883.652.816,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp11.858.394.073,00 atau 99,79% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp25.258.743,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung dialokasikan anggaran sebesar Rp4.357.420.284,00 dapat direalisasikan sebesar Rp4.357.420.284,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung dialokasikan anggaran sebesar Rp7.526.232.532,00 dapat direalisasikan sebesar Rp7.500.973.789,00 atau 99,66%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp25.258.743,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada:

Tabel 3.16.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 11.883.652.816,00 11.858.394.073,00 (25.258.743,00) 99,79 100

I BELANJA TIDAK LANGSUNG 4.357.420.284,00 4.357.420.284,00 - 100,00 100

BELANJA PEGAWAI 4.357.420.284,00 4.357.420.284,00 - 100,00 100

Gaji dan Tunjangan 2.245.943.036,00 2.245.943.036,00 - 100,00 100

Tambahan Penghasilan PNS 2.111.477.248,00 2.111.477.248,00 - 100,00 100

II BELANJA LANGSUNG 7.526.232.532,00 7.500.973.789,00 (25.258.743,00) 99,66 100

BELANJA BARANG DAN JASA 7.448.732.532,00 7.423.593.789,00 (25.138.743,00) 99,66 100

BELANJA MODAL 77.500.000,00 77.380.000,00 (120.000,00) 99,85 100

A Program Pencegahan, Mitigasi, Dan Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana

689.200.000,00 688.021.000,00 (1.179.000,00) 99,83 100

1 Kegiatan : Fasilitasi Penyusunan Rencana Kontijensi Kab/Kota

219.600.000,00 218.820.649,00 (779.351,00) 99,65 100

Page 104: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

90

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Kegiatan : Penguatan Forum SulSel Tangguh (Pemerintah, Masyarakat dan Dunia Usaha)

89.200.000,00 88.915.351,00 (284.649,00) 99,68 100

3 Kegiatan : Simulasi Penanggulangan Bencana

190.000.000,00 189.915.000,00 (85.000,00) 99,96 100

4 Kegiatan : Workshop Penyusunan SOP Kebencanaan dan Rencana Kontijensi Bencana

190.400.000,00 190.370.000,00 (30.000,00) 99,98 100

B Program Kedaruratan Dan Logistik Penanggulangan Bencana

2.211.800.000,00 2.210.770.910,00 (1.029.090,00) 99,95 100

1 Kegiatan : Fasilitasi Pengembangan Kompetensi Relawan Penanggulangan Bencana

366.000.000,00 366.000.000,00 - 100,00 100

2 Kegiatan : Jambore Tim Reaksi Cepat (TRC)

137.000.000,00 136.973.154,00 (26.846,00) 99,98 100

3 Kegiatan : Monitoring dan Evaluasi Penanganan Darurat

132.000.000,00 131.848.122,00 (151.878,00) 99,88 100

4 Kegiatan : Pelaksanaan Posko Penanganan Darurat Bencana

310.600.000,00 310.379.216,00 (220.784,00) 99,93 100

5 Kegiatan : Penguatan dan Pengembangan Fungsi PUSDALOPS PB

236.000.000,00 235.677.300,00 (322.700,00) 99,86 100

6 Kegiatan : Rapat Koordinasi Kedaruratan dan Logistik

253.200.000,00 253.108.143,00 (91.857,00) 99,96 100

7 Kegiatan : Studi Komprehensif Pengelolaan PUSDALOPS PB

497.000.000,00 496.832.681,00 (167.319,00) 99,97 100

8 Kegiatan : Workshop Gladi Ruang (Table Top Exercise-TTX) Kedaruratan dan Logistik

280.000.000,00 279.952.294,00 (47.706,00) 99,98 100

C Program Rehabilitasi Dan Rekonstruksi Penanggulangan Bencana

653.600.000,00 648.256.047,00 (5.343.953,00) 99,18 100

1 Kegiatan : Koordinasi dan Konsultasi Pelaksanaan Rehabilitasi dan Rekonstruksi

160.000.000,00 159.768.133,00 (231.867,00) 99,86 100

2 Kegiatan : Monitoring dan evaluasi Pelaksanaan Rehabilitasi dan Rekonstruksi

188.000.000,00 187.938.314,00 (61.686,00) 99,97 100

3 Kegiatan : penyusunan Rencana Aksi Rehabilitasi dan Rekonstruksi

161.600.000,00 159.549.600,00 (2.050.400,00) 98,73 100

4 Kegiatan : Workshop JITU PASNA 144.000.000,00 141.000.000,00 (3.000.000,00) 97,92 100

D Program Kualitas Dan Akses Informasi Penanggulangan Bencana

911.100.000,00 905.501.626,00 (5.598.374,00) 99,39 100

1 Kegiatan : Pengembangan Sistem Peringatan Dini

571.600.000,00 569.110.326,00 (2.489.674,00) 99,56 100

2 Kegiatan : Penyebarluasan Informasi Kebencanaan Melalui Media Massa dan Media Sosial

339.500.000,00 336.391.300,00 (3.108.700,00) 99,08 100

E Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1.708.331.668,00 1.705.089.905,00 (3.241.763,00) 99,81 100

1 Kegiatan : Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

270.280.000,00 269.293.958,00 (986.042,00) 99,64 100

2 Kegiatan : Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

762.188.000,00 760.740.000,00 (1.448.000,00) 99,81 100

3 Kegiatan : Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

132.463.668,00 132.304.060,00 (159.608,00) 99,88 100

4 Kegiatan : Penyediaan Makanan dan Minuman

35.000.000,00 35.000.000,00 - 100,00 100

Page 105: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

91

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Kegiatan : Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

49.400.000,00 49.300.000,00 (100.000,00) 99,80 100

6 Kegiatan : Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

459.000.000,00 458.451.887,00 (548.113,00) 99,88 100

F Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

267.700.864,00 266.852.275,00 (848.589,00) 99,68 100

1 Kegiatan : Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

5.000.000,00 5.000.000,00 - 100,00 100

2

Kegiatan : Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

185.200.864,00 184.472.275,00 (728.589,00) 99,61 100

3 Kegiatan : Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

77.500.000,00 77.380.000,00 (120.000,00) 99,85 100

G Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

458.000.000,00 453.177.656,00 (4.822.344,00) 98,95 100

1 Kegiatan : Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

458.000.000,00 453.177.656,00 (4.822.344,00) 98,95 100

H Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

626.500.000,00 623.304.370,00 (3.195.630,00) 99,49 100

1 Kegiatan : Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

626.500.000,00 623.304.370,00 (3.195.630,00) 99,49 100

Page 106: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

92

17. DINAS SOSIAL

I . Pendapatan

Pendapatan asli daerah Tahun 2019 yang direncanakan Rp37.920.000,00 dapat direalisir sebesar Rp37.920.000,00 atau 100 %.

II. Belanja

Jumlah Anggaran pada Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019 mengelola anggaran sebesar Rp.50.973.761.004,25 dapat direalisasikan sebesar Rp.50.372.876.635,00 atau 98,82% dengan sisa anggaran sebesar Rp.600.884.369,25. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp35.363.071.249,25 dapat direalisir sebesar Rp34.960.206.444,00 atau 98,86%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp402.864.605,25.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp15.610.689.755,00 dapat direalisir sebesar Rp15.412.669.991,00 atau 98,73%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp198.019.764,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.17.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS SOSIAL

BULAN DESEMBER 2019

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 37.920.000,00 37.920.000,00 - 100,00

BELANJA DAERAH 50.973.761.004,25 50.372.876.635,00 (600.884.369,25) 98,82 99,99

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

35.363.071.249,25 34.960.206.644,00 (402.864.605,25) 98,86 100

Belanja Gaji dan Tunjangan 19.178.325.841,25 18.945.127.602,00 (233.198.239,25) 98,78 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

16.184.745.408,00 16.015.079.042,00 (169.666.366,00) 98,95 100

Terdapat sisa anggaran dikarenakan adanya pegawai yang pensiun, meninggal dunia, pindah tugas dan pemotongan tambahan penghasilan PNS berdasarkan penilaian sasaran kinerja pegawai (perilaku kinerja, kehadiran, kinerja tugas dan kreatifitas)

B BELANJA LANGSUNG 15.610.689.755,00 15.412.669.991,00 (198.019.764,00) 98,73 99,99

I Program Pelayanan Dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial

1.261.300.000,00 1.236.436.540,00 (24.863.460,00) 98,03 100

1 Bimbingan Sosial Bagi Tuna Susila (Wanita Tuna Susila,

36.000.000,00 36.000.000,00 - 100,00 100

Page 107: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

93

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 BWBLP, Waria, ODHA, dan Gepeng)

2 Bimbinga Sosial Penanggulangan Pencegahan NAPZA

17.000.000,00 17.000.000,00 - 100,00 100

3

Pemulangan Warga Negara Migran, Korban Tindak Kekerasan dan Orang Terlantar dari Titik Debar Kasih ke Daerah Kab/Kota Provinsi asal

440.000.000,00 417.247.300,00 (22.752.700,00) 94,83 100

Realisasi keuangan pemulangan warga negara migran, korban tindak kekerasan dan orang terlantar dari titik debar kasih ke daerah kab/kota provinsi asal kurang dari 95% dari belanja perjalanan dinas dalam daerah yang ditujukan salah satunya untuk

memulangkan pengungsi korban konflik kemanusiaan di Wamena Papua untuk dipulangkan kembali kedaerah asal. Masih banyaknya sisa anggaran tersebut dikarenakan pengungsi Wamena mayoritas berasal dari luar Sulawesi Selatan disikapi dengan baik oleh pemerintah Kab/Kota yang langsung menjemput warganya di Pos penampungan sementara pada Dinas Sosial Provinsi

Sulawesi Selatan, disamping itu juga pemulangan orang terlantar tidak dapat diprediksi jumlahnya dan hal ini sangat bersifat fluktuatif.

4

Bimbingan Teknis Pelaksanaan Kesiapsiagaan & Mitigasi Bencana Terhadap Petugas Provinsi, Kabupaten/Kota

36.000.000,00 35.984.600,00 (15.400,00) 99,96 100

5

Pelaksanaan Distribusi Logistik Tanggap Darurat dan Pasca Bencana Alam Pada Kabupaten/Kota

120.000.000,00 120.000.000,00 - 100,00 100

6 Bimbingan Teknis Dukungan Psikososial bagi Korban Bencana Sosial

25.500.000,00 25.499.100,00 (900,00) 100,00 100

7

Pelaksanaan Distribusi Logistik Tanggap Darurat dan Pasca Bencana Alam Pada Kabupaten/Kota

170.000.000,00 169.937.840,00 (62.160,00) 99,96 100

8 Koordinasi Lintas Sektor dalam Penanganan Gelandangan dan Pengemis Kab/Kota

26.000.000,00 26.000.000,00 - 100,00 100

9 Bantuan Sosial Alat Bantu Bagi Penyandang Disabilitas

200.000.000,00 198.550.000,00 (1.450.000,00) 99,28 100

10 Rekruitmen Tenaga Pelopor Perdamaian

35.800.000,00 35.441.900,00 (358.100,00) 99,00 100

11 Pengembangan Wirausaha bagi Penyandang Disabilitas Produktif

155.000.000,00 154.775.800,00 (224.200,00) 99,86 100

II Program Pelayanan Dan Pembinaan Kesejahteraan Sosial Anak (Prioritas)

4.158.043.055,00 4.062.090.457,00 (95.952.598,00) 97,69 100

1 Pelayanan dan Pembinaan Sosial Pada PPRSA Inang Matutu Makassar

717.752.000,00 687.761.230,00 (29.990.770,00) 95,82 100

2 Pelayanan dan Pembinaan Sosial Pada Anak Terlantar pada PPSBK Nirannuang Bulukumba

901.695.000,00 889.008.574,00 (12.686.426,00) 98,59 100

3 Pelayanan dan Pembinaan Sosial Anak Terlantar pada PPSBR Makkareso Maros

974.802.000,00 942.727.572,00 (32.074.428,00) 96,71 100

4 Pembinaan dan Rehabilitasi Sosial Anak Jalanan pada PPSBR Makkareso Maros

519.000.000,00 514.149.500,00 (4.850.500,00) 99,07 100

5 Pelayanan dan Pembinaan Sosial pada PPRSA Seroja Bone

820.894.055,00 806.987.581,00 (13.906.474,00) 98,31 100

6 Penguatan Kapasitas Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA) Kab/Kota

36.000.000,00 36.000.000,00 - 100,00 100

7 Pemberdayaan Sosial Gelandangan dan Pengemis

125.000.000,00 124.556.000,00 (444.000,00) 99,64 100

Page 108: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

94

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 melalui Usaha Ekonomi Produktif (UEP)

8 Home Visit dan Sidang Tim Pertimbangan Izin Pengangkatan Anak (PIPA)

26.900.000,00 24.900.000,00 (2.000.000,00) 92,57 100

Kegiatan Home Visit dan Sidang Tim Pertimbangan Izin Pengangkatan Anak (PIPA) kurang dari 95% dikarenakan adanya sisa anggaran pada kegiatan belanja perjalanan dinas luar daerah yang telah dibayarkan sesuai standar baku umum perjalanan dinas

sesuai Keputusan Gubernur Sulawesi Selatan No 27 Tahun 2019

9 Koordinasi Lintas Sektor Penanganan Kesejahteraan Sosial Anak

36.000.000,00 36.000.000,00 - 100,00 100

III Program Pemberdayaan Fakir Miskin Dan Komunitas Adat Terpencil

1.435.100.000,00 1.423.870.193,00 (11.229.807,00) 99,22 100

1 Penjajagan Lokasi Penyiapan Kondisi Masyarakat Daerah Komunitas Adat Terpencil

107.000.000,00 106.501.493,00 (498.507,00) 99,53 100

2 Koordinasi Teknis Pendamping dan Operator Keluarga Harapan

193.100.000,00 191.785.000,00 (1.315.000,00) 99,32 100

3

Identifikasi dan Seleksi Calon Pendamping dan Penerima Bantuan Pemberdayaan Fakir Miskin Perkotaan

56.500.000,00 56.419.000,00 (81.000,00) 99,86 100

4

Bimbingan teknis pendamping dan penerima bantuan pemberdayaan fakir miskin perkotaan

25.000.000,00 24.912.000,00 (88.000,00) 99,65 100

5

Pemberdayaan Fakir Miskin Perkotaan melalui Bantuan Kelompok Usaha Bersama (KUBE)

300.000.000,00 295.000.000,00 (5.000.000,00) 98,33 100

6

Identifikasi dan Seleksi Calon Pendamping dan Penerima Bantuan Pemberdayaan Fakir Miskin Pedesaan

42.500.000,00 42.059.000,00 (441.000,00) 98,96 100

7

Bimbinga Teknis Pendamping dan Penerima Bantuan Pemberdayaan Fakir Miskin Pedesaan

36.000.000,00 35.939.000,00 (61.000,00) 99,83 100

8

Pemberdayaan Fakir Miskin Pedesaan Melalui Bantuan Kelompok Usaha Bersama (KUBE)

300.000.000,00 297.800.000,00 (2.200.000,00) 99,27 100

9

Identifikasi dan Seleksi Calon Pendamping dan Penerima Bantuan Pemberdayaan Fakir Miskin Pesisir, Tertinggal dan Pulau Pulau

42.500.000,00 42.308.900,00 (191.100,00) 99,55 100

10

Bimbingan Teknis Pendamping dan Penerima Bantuan Pemberdayaan Fakir Miskin Pesisir, Tertinggal dan Pulau Pulau Kecil

32.500.000,00 31.345.800,00 (1.154.200,00) 96,45 100

11

Pemberdayaan Fakir Miskin Pesisir, Tertinggal dan Pulau Pulau Kecil melalui Bantuan Kelompok Usaha Bersama (KUBE)

300.000.000,00 299.800.000,00 (200.000,00) 99,93 100

IV Program Penguatan Kelembagaan Kesejahteraan Sosial

709.810.700,00 701.717.000,00 (8.093.700,00) 98,86 100

1 Bimbingan Sosial Karang Taruna 36.000.000,00 36.000.000,00 - 100,00 100

Page 109: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

95

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Bimbinga Teknis Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan

26.000.000,00 26.000.000,00 - 100,00 100

3 Pemeliharaan Taman Makam Pahlawan Nasional dan Makam Pahlawan Nasional

158.210.700,00 157.260.000,00 (950.700,00) 99,40 100

4 Penanaman Nilai Kepahlawanan, Keperintisan, Kesetiakawanan dan Restorasi Sosial

392.000.000,00 391.757.000,00 (243.000,00) 99,94 100

5

Pengusulan dan Rekomendasi Calon Pahlawan Nasional, Perintis Kemerdekaan, dan Janda Perintis Kemerdekaan

19.600.000,00 17.200.000,00 (2.400.000,00) 87,76 100

Realisasi keuangan pengusulan dan rekomendasi calon pahlawan nasional, perintis kemerdekaan, dan janda perintis kemerdekaan kurang dari 95% dikarenakan adanya sisa anggaran honor dari Tim Peneliti Pengkaji Gelar Daerah sebanyak 3 Orang sebesar Rp. 2.400.000 yang merupakan Pegawai Pemprov SulSel yang berada di Dinas Sosial sesuai Peraturan Gubernur No. 1380/IV/Tahun 2018 Tentang Satuan Standarisasi Satuan Harga Barang dan Jasa

6 Bimbingan dan Penyuluhan Sosial 78.000.000,00 73.500.000,00 (4.500.000,00) 94,23 100

Realisasi keuangan bimbingan dan penyuluhan sosial kurang dari 95% dikarenakan adanya sisa anggaran honor narasumber yang merupakan pegawai Pemprov Sulawesi Selatan

V

Program Pembinaan Eks Penyandang Penyakit Sosial (Eks Narapidana, Psk, Narkoba Dan Penyakit Sosial Lainnya)

655.369.000,00 648.670.050,00 (6.698.950,00) 98,98 100

1 Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial Pada PPSKW Mattirodeceng Makassar

655.369.000,00 648.670.050,00 (6.698.950,00) 98,98 100

VI Program Pelayanan Panti Asuhan/Jompo (Prioritas)

1.076.437.000,00 1.066.933.947,00 (9.503.053,00) 99,12 100

1 Pelayanan Sosial Pada PPSLU Mappakasunggu Pare-Pare

915.437.000,00 907.760.147,00 (7.676.853,00) 99,16 100

2 Bimbingan dan Pendamping Lanjut Usia Potensial

36.000.000,00 34.635.800,00 (1.364.200,00) 96,21 100

3 Pemberdayaan Lanjut Usia Potensial Melalui Usaha Ekonomi Produktif

125.000.000,00 124.538.000,00 (462.000,00) 99,63 100

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

4.523.732.000,00 4.517.408.484,00 (6.323.516,00) 99,86 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

276.000.000,00 272.286.284,00 (3.713.716,00) 98,65 100

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 2.336.400.000,00 2.336.400.000,00 - 100,00 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

207.132.000,00 204.650.000,00 (2.482.000,00) 98,80 100

4 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

25.000.000,00 25.000.000,00 - 100,00 100

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

1.220.800.000,00 1.220.800.000,00 - 100,00 100

6 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

64.000.000,00 64.000.000,00 - 100,00 100

7 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

394.400.000,00 394.272.200,00 (127.800,00) 99,97 100

VIII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

1.366.950.000,00 1.345.108.100,00 (21.841.900,00) 98,40 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

285.000.000,00 284.200.000,00 (800.000,00) 99,72 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

316.700.000,00 307.747.500,00 (8.952.500,00) 97,17 100

Page 110: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

96

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas

20.000.000,00 20.000.000,00 - 100,00 100

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

698.250.000,00 686.170.600,00 (12.079.400,00) 98,27 100

5 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

47.000.000,00 46.990.000,00 (10.000,00) 99,98 100

IX Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

405.948.000,00 395.435.220,00 (10.512.780,00) 97,41 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

38.500.000,00 38.462.000,00 (38.000,00) 99,90 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

191.750.000,00 190.031.000,00 (1.719.000,00) 99,10 100

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

66.000.000,00 66.000.000,00 - 100,00 100

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

109.698.000,00 100.942.220,00 (8.755.780,00) 92,02 100

Realisasi Keuangan Kegiatan Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan Kurang dari 95% dikarenakan adanya sisa anggaran pada belanja pajak bumi dan bangunan yang disebabkan waktu perhitungan biaya di badan pertanahan, biaya

pengukuran dan biaya pemetaan di pisah dan ternyata dalam waktu pendaftaran dan pembayaran biaya pengukuran dan biaya pemetaan di gabung dan langsung disetor dipenerimaan negara bukan pajak di bakn yang ditunjuk oleh badan pertanahan

X Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

18.000.000,000 15.000.000,000 (3.000.000,00) 83,33 99,00

1 Pengadaan Pakaian Dinas dan Pakaian Korpri Beserta Perlengkapannya

15.000.000,000 15.000.000,000 - 100,00 100

2 Pengadaan Pakaian Dinas Lapangan dan Pakaian Khusus Hari-Hari Tertentu

3.000.000,000 - (3.000.000,00) 0,00 0,00

Kegiatan Ini tidak dicairkan karena adanya surat edaran gubernur untuk tidak mencairkan semua belanja pengadaan baju dinas

Page 111: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

97

18. DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Tenaga Kerja dan Tansmigrasi sebesar Rp436.720.000,00 dapat direalisir sebesar Rp333.542.300,00 atau 76,37% sehingga terdapat sisa kurang sebesar Rp103.177.700,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp37.273.343.319,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp36.397.390.508,00 atau 97,65% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp875.952.811,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp27.004.428.997,00 dapat direalisir sebesar Rp26.499.431.521,00 atau 98,13% terdapat sisa anggaran sebesar Rp504.997.476,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp10.268.914.322,00 dapat direalisir sebesar Rp9.897.958.987,00 atau 96,39% terdapat sisa Anggaran sebesar Rp370.955.335,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.18.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 436.720.000,00 333.542.300,00 (103.177.700,00) 76,37

PENDAPATAN ASLI DAERAH

436.720.000,00 333.542.300,00 (103.177.700,00) 76,37

RPKD 261.720.000,00 264.970.000,00 3.250.000,00 101,24

Retribusi Perizinan Tertentu 175.000.000,00 68.507.400,00 (106.492.600,00) 39,15

Pendapatan Denda Retribusi 0 64.900,00 64.900,00

Tidak tercapainya realisasi Retribusi Perizinan Tertentu tersebut disebabkan karena kurangnya Tenaga Asing memperpanjang IMTA (tidak bekerja lagi) dan adanya Perpres 20 Tahun 2018 tentang Penggunaan Tenaga Kerja asing tgl 26 Maret 2018.

Dimana dipengaruhi oleh

1 Dipengaruhi naik turunnya nilai investasi dan laju perekonomian di sulsel, sehingga beberapa perusahaan pengguna Tenaga Kerja Asing tidak lagi memperpanjang Penggunaan TKA nya.

Page 112: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

98

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Kebijakan memperketat masuknya TKA dengan memberlakukan Perpres 20 Tahun 2018 tanggal 26 Maret 2018 tentang Penggunaan Tenaga Kerja asing dengan pelayanan tersentral di kementerian Tenaga Kerja Republik Indonesia dengan System Terintegrasi denga instansi terkait.

3 Retribusi IMTA disetorkan jika lokasi kerjanya lintas kabupaten/kota di Sulsel dengan berdasarkan notivikasi yang diterbitkan oleh Kementerian Republik Indonesia.

BELANJA DAERAH 37.273.343.319,00 36.397.390.508,00 (875.952.811,00) 97,65 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

27.004.428.997,00 26.499.431.521,00 (504.997.476,00) 98,13 100

Belanja Gaji &Tunjangan 13.914.302.789,00 13.909.122.813,00 (5.179.976,00) 99,96 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

13.090.126.208,00 12.590.308.708,00 (499.817.500,00) 96,18 100

B BELANJA LANGSUNG 10.268.914.322,00 9.897.958.987,00 (370.955.335,00) 96,39 100

I Program Perluasan Dan Pengembangan Tenaga Kerja (Prioritas)

1.076.500.000,00 1.057.209.650,00 (19.290.350,00) 98,21 100

1 Pembinaan Kelompok Usaha Mandiri

739.000.000,00 737.851.250,00 (1.148.750,00) 99,84 100

2 Pameran Bursa Kerja Daerah (Job Fair)

78.500.000,00 78.200.000,00 (300.000,00) 99,62 100

3 Monitoring dan Pengendalian Tenaga Kerja Lokal dan Asing

132.000.000,00 128.550.600,00 (3.449.400,00) 97,39 100

4 Penyediaan Informasi Pasar dan Bursa Kerja

49.000.000,00 45.190.000,00 (3.810.000,00) 92,22 100

Tidak Tercapainya realisasi tersebut karena adanya belanja telepon yang realisasinya disesuaikan dengan tagihan telepon TA. 2019

5 Pemberdayaan Tenaga Kerja Penyandang Disabilitas

149.400.000,00 148.925.000,00 (475.000,00) 99,68 100

6 Pelayanan Sentra Penanganan TKI Terpadu

78.000.000,00 67.417.800,00 (10.582.200,00) 86,43 100

Tidak Tercapainya Realisasi tersebut karena adanya belanja Sewa Tenda yang tdk terealisasi (efisiensi anggaran)

II Prpgram Peningkatan Kualitas Dan Produktivitas Tenaga Kerja

1.630.250.000,00 1.583.960.562,00 (46.289.438,00) 97,16 100

1 Pelatihan Keterampilan Bagi Pencari Kerja

813.700.000,00 791.453.000,00 (22.247.000,00) 97,27 100

2 Pelatihan Berbasis Kompetensi 68.600.000,00 68.394.000,00 (206.000,00) 99,70 100

3 Akreditasi Lembaga Pelatihan Kerja

101.400.000,00 101.363.642,00 (36.358,00) 99,96 100

4 Bimtek Pelatihan Berbasis Kompetensi

163.750.000,00 163.190.500,00 (559.500,00) 99,66 100

5 Standarisasi Kompetensi Tenaga Kerja

41.000.000,00 41.000.000,00 - 100,00 100

6 Pelatihan Transmigrasi Lokal 69.700.000,00 69.510.000,00 (190.000,00) 99,73 100

7 Pelayanan Kewirausahaan 153.000.000,00 151.670.000,00 (1.330.000,00) 99,13 100

8 Pelatihan Peningkatan Produktivitas

96.000.000,00 82.090.000,00 (13.910.000,00) 85,51 100

Tidak Tercapainya realisasi tersebut karena pelatihan tersebut dilatih oleh instruktur didalam lingkup Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Prov. Sulsel, jadi Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS) Tidak dibayarkan.

9 Pengukuran Produktivitas 44.100.000,00 44.100.000,00 - 100,00 100

10 Pelayanan dan Pembinaan UPTD BPK

79.000.000,00 71.189.420,00 (7.810.580,00) 90,11 100

Tidak Tercapainya realisasi tersebut karena adanya belanja telepon dan internet yang realisasinya disesuaikan dengan tagihan TA. 2019

Page 113: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

99

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

III Program Pembinaan Dan Peningkatan Pengawasan Ketenagakerjaan

3.844.550.000,00 999.823.700,00 (2.844.726.300,00) 26,01 100

1 Penanganan kasus ketenagakerjaan

91.000.000,00 90.911.000,00 (89.000,00) 99,90 100

2 Pemeriksaan Norma Ketenagakerjaan

290.000.000,00 289.985.000,00 (15.000,00) 99,99 100

3 Pemeriksaan dan Pengujian Objek dan Peralatan K3

48.000.000,00 47.816.000,00 (184.000,00) 99,62 100

4 Pembinaan Penegakan Hukum Ketenagakerjaan

20.000.000,00 20.000.000,00 - 100,00 100

5 Pemeriksaan Norma Ketenagakerjaan Wilayah I

770.000.000,00 77.000.000,00 (693.000.000,00) 10,00 100

6 Pendataan Objek Pengawasan Ketenagakerjaan Wilayah I

43000000 42.876.200,00 (123.800,00) 99,71 100

7 Pemeriksaan Norma Ketenagakerjaan Wilayah II

770.000.000,00 77.000.000,00 (693.000.000,00) 10,00 100

8 Pendataan Objek Pengawasan Ketenagakerjaan Wilayah II

43000000 42.825.000,00 (175.000,00) 99,59 100

9 Pemeriksaan Norma Ketenagakerjaan Wilayah III

770.000.000,00 77.000.000,00 (693.000.000,00) 10,00 100

10 Pendataan Objek Pengawasan Ketenagakerjaan Wilayah III

43.000.000,00 42.577.400,00 (422.600,00) 99,02 100

11 Pemeriksaan Norma Ketenagakerjaan Wilayah IV

849.500.000,00 84.930.000,00 (764.570.000,00) 10,00 100

12 Pendataan Objek Pengawasan Ketenagakerjaan Wilayah IV

35.050.000,00 34.908.100,00 (141.900,00) 99,60 100

13 Pelayanan Pemeriksaan Pengawasan UPTD Wilayah I

18.000.000,00 18.000.000,00 - 100,00 100

14 Pelayanan Pemeriksaan Pengawasan UPTD Wilayah II

18.000.000,00 18.000.000,00 - 100,00 100

15 Pelayanan Pemeriksaan Pengawasan UPTD Wilayah III

18.000.000,00 17.995.000,00 (5.000,00) 99,97 100

16 Pelayanan Pemeriksaan Pengawasan UPTD Wilayah IV

18.000.000,00 18.000.000,00 - 100,00 100

IV Program Pembinaan Hubungan Industrial Dan Jaminan Purna Kerja

1.040.850.000,00 1.001.363.200,00 (39.486.800,00) 96,21 100

1 Koordinasi Serikat Pekerja/Serikat Buruh

26.450.000,00 23.200.000,00 (3.250.000,00) 87,71 100

TidakTercapainya Realisasi tersebut karena adanya efisiensi Anggaran yang disesuaikan JPL yang ada di DPA TA. 2019

2 Pengupahan dan jaminan purna kerja

420.800.000,00 412.391.400,00 (8.408.600,00) 98,00 100

3 Pemberdayaan LKS Tripartit 353.200.000,00 336.396.800,00 (16.803.200,00) 95,24 100

4 Sosialisasi Penyusunan dan penetapan UMP

34.000.000,00 34.000.000,00 - 100,00 100

5 Monitoring Pelaksanaan Syarat-syarat Kerja

48.000.000,00 48.000.000,00 - 100,00 100

6 Pembinaan Jaminan Sosial Kesejahteraan Tenaga Kerja

96.000.000,00 85.000.000,00 (11.000.000,00) 88,54 100

7 Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial

62.400.000,00 62.375.000,00 (25.000,00) 99,96 100

V Program Pengembangan Wilayah Transmigrasi

402.900.000,00 397.962.734,00 (4.937.266,00) 98,77 100

1 Penyusunan Data Base Ketransmigrasian

76.600.000,00 76.580.000,00 (20.000,00) 99,97 100

2 Bimbingan Teknis Ketransmigrasian

84.000.000,00 83.780.000,00 (220.000,00) 99,74 100

3 Pembinaan Usaha Ekonomi Lokasi Transmigrasi

110.000.000,00 109.960.000,00 (40.000,00) 99,96 100

Page 114: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

100

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Kerjasama Antar Daerah (KSAD)

49.000.000,00 48.850.000,00 (150.000,00) 99,69 100

5 Penyusunan Dokumen Perencanaan Ketransmigrasian

31.000.000,00 28.400.734,00 (2.599.266,00) 91,62 100

Tidak Tercapainya Realisasi tersebut karena adanya sisa perjalanan dinas luar daerah

6 Klarifikasi Lokasi Transmigrasi 10.300.000,00 10.192.000,00 (108.000,00) 98,95 100

7 Sosialisasi Sistem Penilaian Transmigran dan Pembina UPT Teladan

42.000.000,00 40.200.000,00 (1.800.000,00) 95,71 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.711.964.322,00 3.452.652.350,00 (259.311.972,00) 93,01 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

521.000.000,00 470.875.213,00 (50.124.787,00) 90,38 100

Tidak Tercapainya realisasi tersebut karena adanya tagihan telepon, Air, listrik dan internet selama Tahun 2019

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/operasional

20.000.000,00 10.495.315,00 (9.504.685,00) 52,48 100

Tidak Tercapainya realisasi tersebut karena realisasinya disesuikan dengan tagihan STNK selama tahun 2019

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

686.491.680,00 686.491.680,00 - 100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

495.500.000,00 435.259.500,00 (60.240.500,00) 87,84 100

Tidak Tercapainya Realisasi tersebut karena adanya efisiensi anggaran pada belanja ATK

5 Penyediaan Makanan dan minuman

1.515.550.000,00 1.376.108.000,00 (139.442.000,00) 90,80 100

Tidak Tercapainya Realisasi tersebut karena adanya efisiensi anggaran pada belanja makanan dan minuman rapat

6 Pelaksanaan dan keikutsertaan Pameran

50.000.000,00 50.000.000,00 - 100,00 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

423.422.642,00 423.422.642,00 - 100,00 100

VII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

422.900.000,00 415.639.000,00 (7.261.000,00) 98,28 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala gedung Kantor Asrama

70.000.000,00 69.800.000,00 (200.000,00) 99,71 100

2 Pemeliharaan Rutin/berkala dan penggantian suku cadang kendaraan jabatan/dinas

159.900.000,00 156.389.000,00 (3.511.000,00) 97,80 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

163.000.000,00 159.450.000,00 (3.550.000,00) 97,82 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

30.000.000,00 30.000.000,00 - 100,00 100

VIII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggran Dan Evaluasi Kinerja

620.450.000,00 617.699.791,00 (2.750.209,00) 99,56 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

16.600.000,00 16.600.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Dearah

145.100.000,00 142.884.832,00 (2.215.168,00) 98,47 100

3 Penyusunan Usulan dan Pelaporan Dana Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan dan DAK

257.400.000,00 257.399.959,00 (41,00) 100,00 100

4 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

141.350.000,00 140.815.000,00 (535.000,00) 99,62 100

Page 115: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

101

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

35.000.000,00 35.000.000,00 - 100,00 100

6 Penyusunan Pelaporan Keuangan dan Akhir Tahun

25.000.000,00 25.000.000,00 - 100,00 100

IX Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

110.000.000,00 110.000.000,00 - 100,00 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

110.000.000,00 110.000.000,00 - 100,00 100

Page 116: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

102

19. DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan tidak dianggarkan sumber pendapatan untuk Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Sulawesi Selatan

II. Belanja

Pada Belanja Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 dianggarkan sebesar Rp14.393.805.882,90 realisasi sebesar Rp14.108.946.875,00 atau 98,02% terdapat sisa anggaran sebesar Rp284.859.007,90 Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Tahun 2019 dianggarkan sebesar Rp6.775.215.871,90 realisasi sebesar Rp6.663.664.892,00 atau 98,35% terdapat sisa anggaran sebesar Rp111.550.979,90.

B. Belanja Langsung

Pada belanja langsung tahun 2019 dianggaran sebesar Rp7.618.590.011,00 realisasi sebesar Rp7.445.281.983,00 atau 97,73% terdapar sisa anggaran sebesar Rp173.308.028,00 Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.19.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 14.393.805.882,90 14.108.946.875,00 (284.859.007,90) 98,02 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

6.775.215.871,90 6.663.664.892,00 (111.550.979,90) 98,35 100

Gaji dan Tunjangan 3.614.225.066,90 3.529.487.511,00 (84.737.555,90) 97,66 100

Tambahan Penghasilan PNS 3.160.990.805,00 3.134.177.381,00 (26.813.424,00) 99,15 100

B BELANJA LANGSUNG 7.618.590.011,00 7.445.281.983,00 (173.308.028,00) 97,73 100

I Program Perlindungan Perempuan dan Anak (Prioritas)

210.976.000,00 209.982.726,00 (993.274,00) 99,53 100

1 Pembentukan Model Perlindungan Anak Terpadu berbasis Masyarakat (PATBM)

63.425.000,00 63.255.113,00 (169.887,00) 99,73 100

2 Pengasuhan Berbasis Hak Anak dalam Keluarga dan Institusi

72.760.000,00 72.295.000,00 (465.000,00) 99,36 100

3 Pengembangan Model Layanan Integratif Perlindungan Perempuan termasuk TPPO

74.791.000,00 74.432.613,00 (358.387,00) 99,52 100

Page 117: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

103

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

II Program Peningkatan Kualitas Hidup Perempuan dan Keluarga

677.149.100,00 676.739.600,00 (409.500,00) 99,94 100

1 Penyusunan Kebijakan Teknis Pelaksanaan PUG

126.870.000,00 126.870.000,00 - 100,00 100

2 Pendampingan /Mentoring pelaksanaan PUG bagi perangkat Daerah

135.310.000,00 135.310.000,00 - 100,00 100

3

Monitoring dan Evaluasi Pencapaian Indikator Pembangunan Ketahanan Keluarga

102.905.000,00 102.899.800,00 (5.200,00) 99,99 100

4 Wokshop Kewirausahaan bagi Perempuan Kelompok Rentan Provinsi dan Lintas Kab/Kota

171.500.500,00 171.247.700,00 (252.800,00) 99,85 100

5

Workshop Kader/Pengurus Organisasi Perempuan di Bidang Politik, Hukum, Ekonomi dan Sosial

77.331.100,00 77.181.100,00 (150.000,00) 99,81 100

6 Penguatan dan Pengembangan Layanan PUSPAGA

63.232.500,00 63.231.000,00 (1.500,00) 100,00 100

III Program Pemenuhan Hak Anak dan Perlindungan Khusus Anak

463.315.731,00 461.880.260,00 (1.435.471,00) 99,69 100

1 Kampanye Pencegahan Perkawinan Anak

71.950.000,00 71.597.000,00 (353.000,00) 99,51 100

2 Workshop Konvensi Hak Anak 20.727.299,00 20.677.299,00 (50.000,00) 99,76 100

3

Penyediaan Layanan dan Materi Kominikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) untuk Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

55.100.000,00 55.100.000,00 - 100,00 100

4

Pengembangan Model/Percontohan Desa Bebas Pornografi dan Bebas Pekerja Anak

55.050.000,00 54.800.000,00 (250.000,00) 99,55 100

5

Pendampingan Pelaksanaan Penguatan dan Penghembangan Layanan bagi anak yang memerlukan perlindungan Khusus

40.550.000,00 40.267.729,00 (282.271,00) 99,30 100

6 Penyelenggaraan Festival Forum Anak Tingkat Daerah dan Nasional

127.948.809,00 127.948.809,00 - 100,00 100

7 Workshop Gugus Tugas Penyelenggaraan Layanan Pemenuhan Hak Anak (PHA)

44.814.623,00 44.814.623,00 - 100,00 100

8 Pemantauan dan Evaluasi pelaksanaan PHA di Daerah

47.175.000,00 46.674.800,00 (500.200,00) 98,94 100

IV Program Peningkatan Perlindungan Hak Perempuan

322.815.000,00 297.024.573,00 (25.790.427,00) 92,01 100

1

Supervisi pelaksanaan penguatan dan pengembangan lembaga penyedia layanan perlindungan perempuan dalam mendorong Kab/Kota membentuk UPT PPA

49.400.000,00 47.260.473,00 (2.139.527,00) 95,67 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(NON PNS), Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(PNS) dan Belanja Cetak

2 Lokakarya tenaga pendamping korban kekerasan pada lembaga

66.100.000,00 62.390.000,00 (3.710.000,00) 94,39 100

Page 118: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

104

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 penyedia layanan termasuk TPPO

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(PNS), Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(NON PNS), Belanja Cetak dan Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah

3

Penyusunan Kebijakan Teknis Perlindungan Perempuan dari Kekerasan, termasuk Tindak Pidana perdagangan Orang

55.400.000,00 49.111.600,00 (6.288.400,00) 88,65 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Cetak dan Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah

4

Wokshop Penguatan Kapasiitas bagi Paralegal Perlindungan Perempuan tingkat Provinsi dan Lintas Kab/Kota

33.950.000,00 24.800.000,00 (9.150.000,00) 73,05 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(NON PNS), Belanja Cetak, Belanja Penggandaan dan Belanja Perjalanan Dinas Dalam Daerah

5 Rapat Koordinasi Teknis Pencegahan Kekerasan Perempuan termasuk TPPO

20.915.000,00 20.761.400,00 (153.600,00) 99,27 100

6

Gerakan Bersama (Kampanye) Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Perempuan termasuk TPPO

97.050.000,00 92.701.100,00 (4.348.900,00) 95,52 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(NON PNS), Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(PNS) dan Belanja Perjalanan Luar Daerah

V Program Pelayanan Terpadu Perlindungan Perempuan dan Anak

604.465.000,00 587.936.180,00 (16.528.820,00) 97,27 100

1 Pelayanan Integratif dan Rujukan KtP/KtA

405.900.000,00 398.773.180,00 (7.126.820,00) 98,24 100

2 Penyediaan Perlindungan Rumah Aman

70.365.000,00 70.365.000,00 - 100,00 100

3 Pendampingan Pemberdayaan Korban KtP/KtA

14.700.000,00 14.700.000,00 - 100,00 100

4 Pelaporan Data dan Informasi Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak

46.800.000,00 46.800.000,00 - 100,00 100

5 Pengembangan Managemen Mutu Layanan Perlindungan Perempuan dan Anak

30.600.000,00 21.398.000,00 (9.202.000,00) 69,93 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah

6 Pelatihan Keterampilan Teknis Petugas Layanan & Jejaring Layanan

36.100.000,00 35.900.000,00 (200.000,00) 99,45 100

VI Program Pengelolaan Sistem Data Anak

382.139.500,00 374.424.680,00 (7.714.820,00) 97,98 100

1 Diseminasi Data dan Informasi Gender dan Anak

156.300.000,00 154.735.200,00 (1.564.800,00) 99,00 100

2

Workshop Pengelolaan Data Pencatatan dan Pelaporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak dalam Aplikasi Simponi PPA

32.165.000,00 27.365.000,00 (4.800.000,00) 85,08 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(PNS)

3

Monitoring Eavaluasi dan Pelaporan Informasi Pembangunan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

137.714.500,00 137.164.480,00 (550.020,00) 99,60 100

Page 119: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

105

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Workshop Pengelolaan Aplikasi Sistem Data Dan Informasi Gender dan Anak

55.960.000,00 55.160.000,00 (800.000,00) 98,57 100

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

4.572.834.180,00 4.466.381.271,00 (106.452.909,00) 97,67 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

36.600.000,00 12.170.703,00 (24.429.297,00) 33,25 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Telepon dan Belanja Surat Kabar/Majalah

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaran Dinas/Operasional

12.300.000,00 6.479.890,00 (5.820.110,00) 52,68 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Surat Tanda Nomor Kendaraan

3 Penyediaan Jasa Tenaga NON PNS

476.460.000,00 476.460.000,00 - 100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

240.410.650,00 222.384.650,00 (18.026.000,00) 92,50 100

Adanya Efisiensi Anggaran pads Belanja Alat Tulis Kantor

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

6.575.500,00 6.550.500,00 (25.000,00) 99,62 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

3.271.388.030,00 3.217.911.480,00 (53.476.550,00) 98,37 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

529.100.000,00 524.424.048,00 (4.675.952,00) 99,12 100

VIII Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

359.895.500,00 349.532.943,00 (10.362.557,00) 97,12 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

100.000.000,00 99.919.000,00 (81.000,00) 99,92 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

142.415.500,00 138.234.443,00 (4.181.057,00) 97,06 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

82.480.000,00 78.603.000,00 (3.877.000,00) 95,30 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Modal Pengadaan Komputer/PC, Belanja Modal Pengadaan Komputer Notebook dan Belanja Modal Pengadaan Kursi Meja

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

25.000.000,00 22.776.500,00 (2.223.500,00) 91,11 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Pemeliharaan Alat Kantor

5 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

10.000.000,00 10.000.000,00 - 100,00 100

IX Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

18.000.000,00 15.600.000,00 (2.400.000,00) 86,67 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

9.000.000,00 9.000.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

9.000.000,00 6.600.000,00 (2.400.000,00) 73,33 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber(NON PNS)

X Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

7.000.000,00 5.779.750,00 (1.220.250,00) 82,57 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

7.000.000,00 5.779.750,00 (1.220.250,00) 82,57 100

Adanya Efisiensi Anggaran pada Belanja Penggandaan

Page 120: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

106

20. DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019 direncanakan sebesar Rp1.514.994.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp1.593.018.450,00 atau 105,15%, terdapat kelebihan target anggaran yang tercapai sebesar Rp78.024.450,00.

II. Belanja

Pada Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019, direncanakan sebesar Rp247.247.246.518,61 dapat direalisir sebesar Rp239.068.467.210,00 atau 96,69%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp8.178.779.308,61. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura, direncanakan sebesar Rp79.727.599.094,61 dapat direalisir sebesar Rp77.046.872.726,00 atau 96,64%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.680.726.368,61.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura, direncanakan sebesar Rp167.519.647.424,00 dapat direalisir sebesar Rp162.021.594.484,00 atau 96,72%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp5.498.052.940,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.20.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HOLTIKULTURA

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 1.514.994.000,00 1.593.018.450,00 78.024.450,00 105,15

PENDAPATAN ASLI DAERAH 1.514.994.000,00 1.593.018.450,00 78.024.450,00 105,15

Retribusi Produksi Usaha Daerah 1.414.200.000,00 1.465.880.000,00 51.680.000,00 103,65

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah 100.294.000,00 126.188.450,00 25.894.450,00 125,82

Page 121: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

107

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Lain-lain pendapatan Daerah yang Sah 500.000,00 950.000,00 450.000,00 190,00

BELANJA DAERAH 247.247.246.518,61 239.068.467.210,00 (8.178.779.308,61) 96,69 99,00

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 79.727.599.094,61 77.046.872.726,00 (2.680.726.368,61) 96,64 100

Belanja Pegawai 79.727.599.094,61 77.046.872.726,00 (2.680.726.368,61) 96,64 100

Gaji dan Tunjangan 44.596.800.502,61 42.817.896.659,00 (1.778.903.843,61) 96,01 100

Tambahan Penghasilan PNS 35.130.798.592,00 34.228.976.067,00 (901.822.525,00) 97,43 100

B BELANJA LANGSUNG 167.519.647.424,00 162.021.594.484,00 (5.498.052.940,00) 96,72 98,00

I

Program Pengembangan Penganekaragaman Komsumsi Pangan dan Pengawasan Keamanan Pangan Segar

3.536.700.000,00 3.459.973.117,00 (76.726.883,00) 97,83 95,00

1 Pembinaan dan pemantauan Konsumsi pangan yang beragam, bergizi, seimbang dan aman (B2sa)

355.000.000,00 352.825.000,00 (2.175.000,00) 99,39 100

2 Lomba cipta menu beragam, bergizi, seimbang dan aman (b2sa)

112.500.000,00 112.456.500,00 (43.500,00) 99,96 100

3 Pengembangan sistem keamanan pangan terpadu (skpt)

225.000.000,00 224.997.200,00 (2.800,00) 100,00 100

4 Sertifikasi sistem jaminan mutu pangan segar asal tumbuhan (psat)

414.000.000 413.888.601,00 (111.399,00) 99,97 100

5 Pendaftaran produksi pangan segar asal tumbuhan

223.500.000,00 223.388.001,00 (111.999,00) 99,95 100

6 Penyusunan Dokumentasi Sistem Jaminan Mutu

646.700.000,00 573.672.815,00 (73.027.185,00) 88,71 60,00

Jangka waktu pelaksanaan Akreditasi oleh KAN terhitung sejak mendaftar, sampai selesainya proses Asesmen adalah satu tahun ( 2019-2020) , pada saat berakhirnya tahun anggaran 2019 kami masih dalam proses audit kecukupan, sehingga anggaran untuk proses audit

lapangan sebesar Rp. 43.500.000,- dan pengujian sebesar Rp. 20.314.000,- sehingga total anggaran Rp. 63.814.000,- yang belum dapat kami gunakan ( realisasikan)

7 Penyebarluasan informasi penerapan sistem jaminan mutu

315.000.000,00 314.147.000,00 (853.000,00) 99,73 100

8 Pembinaan kelompok wanita tani (kwt) penerima manfaat kawasan rumah pangan lestari (krpl)

1.245.000.000,00 1.244.598.000,00 (402.000,00) 99,97 100

II Program Pengembangan Ketersediaan Pangan Dan Kerawanan Pangan

196.000.000,00 195.091.344,00 (908.656,00) 99,54 100

1 Penyusunan peta kerawanan pangan dan kerentangan pangan

68.000.000,00 67.203.664,00 (796.336,00) 98,83 100

2 Pembinaan dan pemantauan kelompok lumbung pangan masyarakat

128.000.000,00 127.887.680,00 (112.320,00) 99,91 100

III Program Pengembangan Distribusi Dan Harga Pangan

234.800.000,00 233.047.900,00 (1.752.100,00) 99,25 100

1 Pengembangan dan pemantauan distribusi pangan strategis

55.600.000,00 55.491.000,00 (109.000,00) 99,80 100

2 Pengembangan dan pemantauan Harga pangan strategis

147.200.000,00 147.050.200,00 (149.800,00) 99,90 100

3 Analisis Pengmbangan distribusi dan harga pangan

32.000.000,00 30.506.700,00 (1.493.300,00) 95,33 100

IV Program Hilirisasi Pertanian (Prioritas)

53.694.166.677,00 51.006.977.860,00 (2.687.188.817,00) 95,00 98,75

1 Penyediaan benih/bibit untuk mendukung peningkatan produksi

12.531.524.606,00 11.801.929.545,00 (729.595.061,00) 94,18 95,00

Adanya beberapa kelompok tani yang belum mengajukan/tidak memiliki dokumen proposal sebagai salah satu dasar pengajuan bantuan benih jagung, Sehingga tidak dapat direalisasikan.

2 Pengembangan jaringan irigasi 39.044.142.071,00 37.106.754.315,00 (1.937.387.756,00) 95,04 100

Page 122: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

108

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Penjelasannya : Adanya pekerjaan Pembuatan Embung klp tani Sipakaraja desa Labae kec Citta Kab Soppeng senilai 256.000.000.- fisik 100%, akan tetapi realisasi keuangan belum terbayar disebabkan terlambatnya pengajuan surat pemintaan pembayaran (SPP/SPM)

3 Pengadaan Alsintan pasca panen 1.160.000.000,00 1.139.794.000,00 (20.206.000,00) 98,26 100

4 Pengembangan Balai penyuluhan pertanian (BPP) sebagai sentra informasi pertanian

958.500.000,00 958.500.000,00 - 100,00 100

V Program Peningkatan Produksi Tanaman Pangan

5.033.704.500,00 4.949.684.248,00 (84.020.252,00) 98,33 99,70

1 Peningkatan produksi dan pengembangan talas satoimo

245.000.000,00 236.769.950,00 (8.230.050,00) 96,64 100

2 Peningkatan produksi dan pengembangan kacang kacangan

88.000.000,00 85.574.650,00 (2.425.350,00) 97,24 100

3 Peningkatan produksi dan pengembangan Umbi Umbian

104.000.000,00 96.435.000,00 (7.565.000,00) 92,73 100

Adanya penghematan dan terselesaikan permasalahan, sehingga konsultasi pelaksanaan kegiatan di pusat bisa di minimalkan atas biaya perjalanan dinas luar daerah

4 Perbanyakan benih jagung 350.500.000,00 350.500.000,00 - 100,00 100

5 Perbanyakan benih kedelai 108.075.000,00 96.075.000,00 (12.000.000,00) 88,90 100

Adanya pengadaan pupuk organik yang tidak terealisir, karena tidak adanya pengajuan pemintaan pembayaran dari para pemimpin Instalasi kebun benih (IKB) yang tersebar di 24 kab/kota

6 Perbanyakan benih kacang tanah 58.890.000,00 52.890.000,00 (6.000.000,00) 89,81 100

Adanya pengadaan pupuk organik yang tidak terealisir, karena tidak adanya pengajuan pemintaan pembayaran dari para pemimpin Instalasi kebun benih (IKB) yang tersebar di 24 kab/kota

7 Pengembangan SDM Kelembagaan perbenihan tanaman pangan

463.177.000,00 423.864.132,00 (39.312.868,00) 91,51 97,00

Adanya penghematan dan terselesaikan permasalahan, sehingga konsultasi pelaksanaan kegiatan di pusat bisa di minimalkan atas biaya perjalanan dinas luar daerah.

8 Peningkatan produksi dan pengembangan padi

1.245.000.000,00 1.244.747.200,00 (252.800,00) 99,98 100

9 Peningkatan produksi dan pengembangan jagung dan serealia

619.000.000,00 616.015.816,00 (2.984.184,00) 99,52 100

10 Perbanyakan Benih padi 1.752.062.500,00 1.746.812.500,00 (5.250.000,00) 99,70 100

VI Program Peningkatan Produksi Dan Mutu Produk Hortikultura

4.758.170.000,00 4.728.880.563,00 (29.289.437,00) 99,38 100

1 Peningkatan produksi dan mutu serta pengembangan Tanaman hias

727.420.000,00 726.316.158,00 (1.103.842,00) 99,85 100

2 Peningkatan produksi dan mutu serta pengembangan tanaman sayuran dan biofarmaka

658.500.000,00 655.850.020,00 (2.649.980,00) 99,60 100

3 Peningkatan produksi dan mutu serta pengembangan buah buahan

1.153.120.000,00 1.150.555.650,00 (2.564.350,00) 99,78 100

4 Perbanyakan benih dan pengembangan kelembagaan perbenihan hortikultura

2.116.130.000,00 2.094.738.735,00 (21.391.265,00) 98,99 100

5 Pertemuan koordinasi peningkatan produksi dan mutu produk Hortikultura

103.000.000,00 101.420.000,00 (1.580.000,00) 98,47 100

VII Program Pengolahan Hasil, Pasca Panen, Pengembangan Agribisnis Dan Penyebaran Informasi

2.329.500.000,00 2.309.520.020,00 (19.979.980,00) 99,14 100

1 Pengembangan Pasca panen dan pengolahan hasil

1.467.500.000,00 1.447.774.320,00 (19.725.680,00) 98,66 100

2 Penyebaran informasi Agribisnis, pengelolaan hasil dan pasca panen

862.000.000,00 861.745.700,00 (254.300,00) 99,97 100

VIII Program Penyediaan Dan Pengembangan Sarana Dan Prasarana Pertanian

69.626.597.766,00 68.641.250.060,00 (985.347.706,00) 98,58 100

1 Penyediaan bantuan dan pengembangan jalan tani

19.536.414.266,00 19.500.933.800,00 (35.480.466,00) 99,82 100

Page 123: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

109

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Penyediaan bantuan alat dan mesin pertanian

22.248.183.000,00 21.536.832.000,00 (711.351.000,00) 96,80 100

3 Penyediaan bantuan pupuk dan pestisida

27.192.000.500,00 26.960.471.914,00 (231.528.586,00) 99,15 100

4 Pengelolaan kebutuhan lahan dan air 305.000.000,00 301.419.262,00 (3.580.738,00) 98,83 100

5 pengelolaan kebutuhanalat dan mesin pertanian

190.000.000,00 189.930.554,00 (69.446,00) 99,96 100

6 pengelolaan kebutuhan pupuk dan pestisida

155.000.000,00 151.662.530,00 (3.337.470,00) 97,85 100

IX Program Penyediaan Benih Bermutu Pengendalian Opt Dan Statistik Pertanian

6.284.700.000,00 6.274.884.745,00 (9.815.255,00) 99,84 99,75

1 Sertifikasi dan pelabelan benih tanaman pangan dan hortikultura

864.000.000,00 863.778.200,00 (221.800,00) 99,97 100

2 Pengujian mutu benih tanaman pangan dan hortikultura

387.000.000,00 385.628.100,00 (1.371.900,00) 99,65 100

3 Pengawasan peredaran benih tanaman pangan dan hortikultura

285.000.000,00 280.944.855,00 (4.055.145,00) 98,58 100

4 Peramalan dan pengamatan serangan OPT dan Dpi

2.539.900.000,00 2.538.516.290,00 (1.383.710,00) 99,95 98,50

5 Gerakan pengendalian OPT 2.101.800.000,00 2.099.206.000,00 (2.594.000,00) 99,88 100

6 Penyusunan Statistik ketahanan pangan dan hortikultura

107.000.000,00 106.811.300,00 (188.700,00) 99,82 100

X Program Penyuluhan Dan Pelatihan Sdm Pertanian

1.041.500.000,00 1.039.401.602,00 (2.098.398,00) 99,80 100

1 Peningkatan perencanaan, monitoring dan evaluasi program penyuluhan

187.000.000,00 186.945.402,00 (54.598,00) 99,97 100

2 Penyusunan Programa penyuluhan pertanian

24.500.000,00 24.500.000,00 - 100,00 100

3 pembinaan dan pengembangan kelembagaan pelaku utama

541.000.000,00 540.920.900,00 (79.100,00) 99,99 100

4 Pembinan karier dan Penilaian akreditasi fungsional penyuluh pertanian

111.000.000,00 109.682.000,00 (1.318.000,00) 98,81 100

5 Peningkatan kompetensi SDM Pertanian

178.000.000,00 177.353.300,00 (646.700,00) 99,64 100

XI Program Fasilitasi Prasarana Dan Sarana Berbantuan

11.460.441.000,00 10.121.607.090,00 (1.338.833.910,00) 88,32 86,67

1

Pembangunan, penyediaan dan pemeliharaan Prasarana dan sarana pertanian melalui dana alokasi khusus DAK

8.352.690.000,00 8.349.991.215,00 (2.698.785,00) 99,97 100

2

Peningkatan produktifitas pertanian beririgasi melalui program Integrated Participatory Development and Management of Irrigation Project (IPDMIP)

1.811.765.000,00 548.423.513,00 (1.263.341.487,00) 30,27 60,00

Kegiatan yang ada di awal tidak beroperasional kerena kegiatan yang menentukan adalah pusat, sementara petunjuk pelaksanaannya kurang jelas sehingga tidak dapat direalisasikan di Provinsi.

Kegiatan Provinsi juga tergantung kegiatan sekolah lapang (SL) yang ada di kabupaten, karena kurang CPCL pemintaan benih dari kabupaten sehingga kecil juga yang kami realisasikan, sementara dana di provinsi cukup banyak

3 Perluasan Pemberdayaan Masyarakat dan Pembangunan Pertanian Melalui Proyek READSI (PHLN)

1.295.986.000,00 1.223.192.362,00 (72.793.638,00) 94,38 100

Adanya beberapa Komponen biaya operasional pelaksanaan kegiatan yang tidak terealisasi akibat waktu dan berbenturan jadwal pelaksanaan kegiatan lainnya, sehingga tidak memungkinkan di laksanakan.

XII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

6.327.693.000,00 6.246.679.599,00 (81.013.401,00) 98,72 100

1 Penyediaan jasa komunikasi, sumberdaya air dan listrik

1.269.000.000,00 1.268.948.933,00 (51.067,00) 100,00 100

Page 124: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

110

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Penyediaan jasa tenaga non PNS 3.283.568.000,00 3.283.200.000,00 (368.000,00) 99,99 100

3 Penyediaan alat tulis kantor, barang cetakan dan pengandaan

659.925.000,00 659.920.550,00 (4.450,00) 100,00 100

4 Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

40.000.000,00 40.000.000,00 - 100,00 100

5 Penyediaan makan dan minum 485.200.000,00 479.570.000,00 (5.630.000,00) 98,84 100

6 Rapat rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

590.000.000,00 515.040.116,00 (74.959.884,00) 87,29 100

XIII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

1.686.000.000,00 1.667.828.847,00 (18.171.153,00) 98,92 100

1 Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor/asrama

1.465.000.000,00 1.453.746.843,00 (11.253.157,00) 99,23 100

2 Pemeliharaan Rutin/berkala dan penggantian suku cadang kendaraan jabatan/dinas

221.000.000,00 214.082.004 (6.917.996,00) 96,87 100

XIV Program Peningkatan Perencanaan Dan Penganggaran Evaluasi Kinerja

670.674.481,00 661.748.494,00 (8.925.987,00) 98,67 100

1 Penyusunan dan evaluasi dokumentasi perencanaan dan pengembangan perangkat daerah

535.674.481,00 534.791.464,00 (883.017,00) 99,84 100

2 penyusunan dan pengelolaan Administrasi keuangan

135.000.000,00 126.957.030,00 (8.042.970,00) 94,04 100

Penjelasannya : Anggaran perubahan praktisnya mulai di triwulan IV, sehingga pemantauan pelaksanaan kegiatan administrasi di kabupaten/kota berbenturan dengan waktu seiring bertambahnya volume pekerjaan di akhir tahun anggaran

XV Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

639.000.000,00 485.018.995,00 (153.981.005,00) 75,90 90,00

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

639.000.000,00 485.018.995,00 (153.981.005,00) 75,90 90,00

Page 125: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

111

21. DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan direncanakan sebesar Rp1.815.720.000,00 dapat direalisir sebesar Rp934.304.000,00 atau 51,46%, terdapat kurang target pendapatan sebesar Rp881.416.000,00.

II. Belanja

Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp20.604.920.932,37 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp19.817.564.768,80 atau 96,18 % yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp787.356.163,57. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp11.731.927.034,00 dapat direalisir sebesar Rp11.731.927.034,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp8.872.993.898,37 dapat direalisir sebesar Rp8.085.637.734,80 atau 91,13%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp787.356.163,57. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.21.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 1.815.720.000,00 934.304.000,00 (881.416.000,00) 51,46 100

PENDAPATAN ASLI DAERAH 1.815.720.000,00 934.304.000,00 (881.416.000,00) 51,46 100

Realisasi pendapatan daerah dari UPTD Laboratorium Lingkungan Hidup melewati 100%, hal ini dikarenakan bertambahnya jumlah pelanggan dari UPT LabLH dan bertambahnya parameter Pengujian Logam sedangkan untuk UPT LB3 belum bisa mencapai target

dikarenakan pihak transporter (pengangkut) belum membayar jasa yang telah dilakukan.

BELANJA DAERAH 20.604.920.932,37 19.817.564.768,80 (787.356.163,57) 96,18 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 11.731.927.034,00 11.731.927.034,00 - 100,00 100

Gajidan Tunjangan 6.068.773.294,00 6.068.773.294,00 - 100,00 100

Tambahan Penghasilan PNS 5.663.153.740,00 5.663.153.740,00 - 100,00 100

B BELANJA LANGSUNG 8.872.993.898,37 8.085.637.734,80 (787.356.163,57) 91,13 100

Page 126: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

112

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

I Program Pengendalan Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup (Prioritas)

696.700.000,00 685.337.754,00 (11.362.246,00) 98,37 100

1 Pemantauan Kualitas Air 137.900.000,00 133.922.120,00 (3.977.880,00) 97,12 100

2 Pemantauan Kualitas Udara 110.000.000,00 105.826.890,00 (4.173.110,00) 96,21 100

3 Pembinaan dan Pengawasan Pelaksanaan Izin Lingkungan dan/atau izn PPLH

134.800.000,00 132.156.213,00 (2.643.787,00) 98,04 100

4 Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah (PRPERDA)

35.000.000,00 34.932.425,00 (67.575,00) 99,81 100

5 Inventarisasi Kerusakan Sumber Daya Alam

145.000.000,00 144.766.467,00 (233.533,00) 99,84 100

6 Pemulihan Kerusakan Sumber Daya Alam

134.000.000,00 133.733.639,00 (266.361,00) 99,80 100

II Program Pengelolaan Persampahan dan Limbah B3

3.069.896.026,00 2.722.983.288,80 (346.912.737,20) 88,70 100

1 engembangan Fasilitas Tekhnis Pengelolaan Samphan dan Limbah B3

223.000.000,00 220.965.280,00 (2.034.720,00) 99,09 100

2 Pembinaan Pemanfaatan B3 dan Pengelolaan Limbah B3

617.100.000,00 615.953.526,00 (1.146.474,00) 99,81 100

3 Pembinaan Adipura dan kalpataru 105.836.000,00 105.549.120,00 (286.880,00) 99,73 100

4 Pengelolaan Persampahan 118.517.500,00 118.342.900,00 (174.600,00) 99,85 100

5 Pengelolaan Limbah B3 1.257.784.026,00 976.614.449,80 (281.169.576,20) 77,65 100

Sisa Anggaran tersebut karena PDAM belum masuk sehingga belum bisa terealisasi dan Belanja Listrik yang tidak bisa di prediksi karena tergantung kapasitas pemakaian.

6 Penyelenggaraan Ketatausahaan UPTD Pengelolaan Limbah B3

571.158.500,00 537.721.013,00 (33.437.487,00) 94,15 100

Sisa Anggaran tersebut adalah Belanja Cetak dan Penggandaan yang tidak teralisasi karena minim waktu penyelesaian dokumen serta Belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber Non PNS dimana terdapat 1 orang Tenaga Non PNS yang mengundurkan diri

sehingga tidak dapat terealisasi.

7 Penjaminan Pengelolaan Limbah B3 176.500.000,00 147.837.000,00 (28.663.000,00) 83,76 100

Sisa Anggaran tersebut adalah Belanja Premi Asuransi Kesehatan yang tidak terealisasi karena akan tumpang tindih dengan Asuransi BPJS Ketenagakerjaan yang sama jaminan dan manfaatnya.

III Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Laboratorium Lingkungan Hidup

509.756.900,00 473.030.732,00 (36.726.168,00) 92,80 100

1 Penatausahaan Administrasi Laboratorium Lingkungan Hidup

307.456.900,00 304.200.732,00 (3.256.168,00) 98,94 100

2 Pengembangan Mutu Kapasitas Laboratorium Lingkungan Hidup

136.100.000,00 104.600.000,00 (31.500.000,00) 76,86 100

Sisa Anggaran adalan Belanja Sertifikasi yaitu pada kegiatan Reakreditasi ISO 17025:2017 tidak dapat dilaksanakan pada tahun 2019 menunggu keputusan Komite Akreditasi Nasional (KAN) untuk jadwal pelaksanaannya. Pada sistem Kanmis Komite Akreditasi

Nasional (KAN) status dokumen yang diupload masih dalam tahap audit kelayakan, dan apabila dokumen dianggap cukup dan lengkap untuk uji kecukupan, maka selanjutnya akan dijadwalkan asesmen lapangan pada UPT Laboratorium Lingkungan Hidup.

3 Pelayanan dan Pengujian Laboratorium Lingkungan Hidup

66.200.000,00 64.230.000,00 (1.970.000,00) 97,02 100

IV. Prgram Penaatan dan Peningkatan Kapasitas Pengelolaan Lingkungan Hidup

696.800.000,00 688.357.885,00 (8.442.115,00) 98,79 100

1 Penegakan Hukum Lingkungan Hidup 115.000.000,00 114.632.140,00 (367.860,00) 99,68 100

2

identifikasi, Investigasi, Advokasi dan Pelayanan Pengaduan Masyarakat terkait pencemaran dan pengrusakan Lingkungan Hidup

135.000.000,00 130.728.628,00 (4.271.372,00) 96,84 100

Page 127: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

113

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Pemberian Penghargaan dibidang Lingkungan Hidup

327.000.000,00 325.290.072,00 (1.709.928,00) 99,48 100

4

enrapan Masyarakat Hukum Adat dan Kearifan Lokasl Pembinaan dan Kerjasama dengan Organisasi Peduli Lingkungan

119.800.000,00 117.707.045,00 (2.092.955,00) 98,25 100

V Program Penataan Lingkungan 619.900.000,00 600.690.641,00 (19.209.359,00) 96,90 100

1 pelaksanaan Alsi Mtigasi dan Adaptasi Perubahan Iklim

232.200.000,00 231.038.123,00 (1.161.877,00) 99,50 100

2 Pembinaan dan Pengawasan dan Pelaksanaan KLHS dan RPPLH di Kabupaten/Kota/Prov. Sulawesi Selatan

159.600.000,00 159.363.544,00 (236.456,00) 99,85 100

3 Pengelolaan Keanekaragaman Hayati 167.700.000,00 151.556.076,00 (16.143.924,00) 90,37 100

4 Penilaian Dokumen Lingkungan 60.400.000,00 58.732.898,00 (1.667.102,00) 97,24 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.192.773.972,37 2.011.740.281,00 (181.033.691,37) 91,74 100

1 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 718.200.000,00 676.133.880,00 (42.066.120,00) 94,14 100

Sisa anggaran karena ada 1 (satu) orang Tenaga Non PNS yang mengundurkan diri dan karena Penerimaan Jasa Tenaga Non PNS di hitung sesuai tingkat kehadiran sesuai Kontrak Kerja yang di setujui.

2 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Pengadaan

294.399.450,00 232.934.500,00 (61.464.950,00) 79,12 100

Sisa anggaran tersebut adalah dari Belanja ATK dan Belanja Cetak berupa Seminar Kit yang Kegiatannya tidak jadi dilaksanakan.

3 Penyediaan Makanan dan Minuman 607.127.500,00 531.906.500,00 (75.221.000,00) 87,61 100

Sisa Anggaran tersebut adalah Belanja Makanan dan Minuman Rapat dan Belanja Makanan dan Minuman Tamu yang biaya pemakaiannya tidak bisa diprediksi diawal penyusunan anggaran karena pemakaiannya tergantung pada kapasitas kegiatan yang

berjalan.

4 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

573.047.022,37 570.765.401,00 (2.281.621,37) 99,60 100

VII Program Peningkatan Saranan dan Prasarana Aparatur

635.417.000,00 481.544.453,00 (153.872.547,00) 75,78 100

1 Pengadaan Perlengkaan dan Peralatan Kantor

108.626.000,00 107.716.000,00 (910.000,00) 99,16 100

2 Pemelihraan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

526.791.000,00 373.828.453,00 (152.962.547,00) 70,96 100

Sisa Anggaran tersebut adalah Belanja Bahan Bakar Minyak/Gas yang Pemakaiannya sesuai dengan kebutuhan.

VII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

451.750.000,00 421.952.700,00 (29.797.300,00) 93,40 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah 92.400.000,00 80.405.500,00 (11.994.500,00) 87,02 100

Sisa anggaran tersebut adalah Belanja Jasa tenaga ahli/instruktur/narasumber tidak terealisasi karena Belanja Jasa Narasumber PNS diberikan kepada PNS diluar ASN pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan sesuai Standar Satuan Harga SK Gubernur sulSel No.

1380/IV/Tahun 2018.

2 Pengumpulan dan Publkasi Data dan Informasi OPD

269.350.000,00 259.181.700,00 (10.168.300,00) 96,22 100

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

90.000.000,00 82.365.500,00 (7.634.500,00) 91,52 100

Sisa anggaran tersebut adalah Sisa Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah yang pelaksanaannya yaitu harga tiket diluar prediksi (lebih murah).

Page 128: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

114

22. DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Dinas Kependudukan, Pencatatan Sipil, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Prov. Sulsel untuk Tahun Anggaran 2019 tidak direncanakan.

II. Belanja

Pada Belanja Daerah Dinas Kependudukan, Pencatatan Sipil, Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana direncanakan sebesar Rp13.776.960.702,00 dapat direalisasikan sebesar Rp13.635.227.565,00 atau 98,97%, dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp141.733.137,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp6.992.415.379,00 dapat direalisasikan sebesar Rp6.992.415.379,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp6.784.545.323,00 dapat direalisasikan sebesar Rp6.642.812.186,00 atau 97,91%, dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp141.733.137,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.22.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL, PENGENDALIAN

PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 13.776.960.702,00 13.635.227.565,00 (141.733.137,00) 98,97

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

6.992.415.379,00 6.992.415.379,00 - 100,00

Gaji dan Tunjangan 3.540.527.737,00 3.540.527.737,00 - 100,00

Tambahan Penghasilan PNS 3.451.887.642,00 3.451.887.642,00 - 100,00

B BELANJA LANGSUNG 6.784.545.323,00 6.642.812.186,00 (141.733.137,00) 97,91 100

I Program Penataan Administrasi Kependudukan

1.396.553.000,00 1.372.904.533,00 (23.648.467,00) 98,31 100

1 Fasilitasi Pelaksanaan Penerbitan KTP-el Kab/Kota

200.000.000,00 198.149.230,00 (1.850.770,00) 99,07 100

Page 129: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

115

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2

Rapat Koordinasi Tingkat Kab/Kota Tentang Pencapaian Target Nasional Akta Kelahiran Anak 0-18 Tahun

200.000.000,00 199.573.400,00 (426.600,00) 99,79 100

3 Monitoring dan Evaluasi Pendaftaran Penduduk dan Pencatatan Sipil

345.584.000,00 328.846.233,00 (16.737.767,00) 95,16 100

4

Bimbingan Teknis Pengelolaan Adminstrasi kependudukan Bagi Aparat Kab/Kota Tentang Pendaftaran Penduduk dan Pencatatan Sipil

200.000.000,00 198.663.050,00 (1.336.950,00) 99,33 100

5 Koordinasi dan Konsultasi Penyelenggaraan Pelayannan Administrasi Kependudukan

300.000.000,00 298.092.639,00 (1.907.361,00) 99,36 100

6

Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Pelayanan Administrasi Kependudukan Kab/Kota

150.969.000,00 149.579.981,00 (1.389.019,00) 99,08 100

II Program Peningkatan Informasi Administrasi Kependudukan

831.258.000,00 821.955.790,00 (9.302.210,00) 98,88 100

1 Pengelolaan Sistem Informasi Administrasi Kependudukan (SIAK)

200.000.000,00 197.669.608,00 (2.330.392,00) 98,83 100

2 Sosialisasi Kebijakan Terkait Penyelenggaraan Administrasi Kependudukan

200.000.000,00 199.186.050,00 (813.950,00) 99,59 100

3 Penyajian Data dan Dokumen Kependudukan

231.258.000,00 226.726.746,00 (4.531.254,00) 98,04 100

4

Bimbingan Teknis Pengelolaan Administrasi Kependudukan Bagi Aparat Kab/Kota Tentang PIAK, Pemanfaatan Data dan Dokumen Kependudukan dan Petugas Pelayanan Adminduk (Front Office)

200.000.000,00 198.373.386,00 (1.626.614,00) 99,19 100

III Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.185.987.373,00 2.168.983.793,00 (17.003.580,00) 99,22 100

1 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

13.043.623,00 10.930.040,00 (2.113.583,00) 83,80 100

Pada saat penyusunan anggaran tidak ada dasar untuk mengestimasi nilai besaran pajak kedaraan dikarenakan STNK kendaraan belum terbit dan hanya STNK sementara

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

889.460.000,00 878.020.000,00 (11.440.000,00) 98,71 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Pengadaan

161.982.750,00 158.741.173,00 (3.241.577,00) 98,00 100

4 Penyediaan Makanan dan Minuman

734.350.000,00 734.350.000,00 - 100,00 100

5 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

387.151.000,00 386.942.580,00 (208.420,00) 99,95 100

IV Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

967.801.000,00 903.625.400,00 (64.175.600,00) 93,37 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

448.000.000,00 447.251.000,00 (749.000,00) 99,83 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

234.980.000,00 173.213.000,00 (61.767.000,00) 73,71 100

Page 130: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

116

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Pada saat penyusunan anggaran, nilai taksiran BBM dipakai dengan nilai tertinggi karena dikwatirkan nilai BBM bisa melonjak setiap tahunnya

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

284.821.000,00 283.161.400,00 (1.659.600,00) 99,42 100

V Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

318.380.900,00 313.328.931,00 (5.051.969,00) 98,41 100

1 Pelaksanaan Forum Perengkat daerah

90.613.900,00 90.529.000,00 (84.900,00) 99,91 100

2

Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

160.327.000,00 155.360.667,00 (4.966.333,00) 96,90 100

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

67.440.000,00 67.439.264,00 (736,00) 100,00 100

VI Program Pengendalian Kuantitas Penduduk

419.013.050,00 411.415.582,00 (7.597.468,00) 98,19 100

1 Sistem Pemetaan dan Proyeksi Pengendalian Kependudukan

143.250.000,00 142.223.788,00 (1.026.212,00) 99,28 100

2 Rencana Induk Pengendalian Penduduk

134.400.250,00 132.595.021,00 (1.805.229,00) 98,66 100

3 Penyusunan Analisis dan Model Strategis Pengendalian Dampak Kependudukan

141.362.800,00 136.596.773,00 (4.766.027,00) 96,63 100

VII Program Peningkatan Keluarga Berencana

348.566.000,00 339.496.444,00 (9.069.556,00) 97,40 100

1

Rapat Koordinasi, Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Pengelolaan Pelayanan KB di Prov. Sulsel

97.470.000,00 89.758.201,00 (7.711.799,00) 92,09 100

Rencana kegiatan pada awalnya di undang untuk peserta Non PNS, tetapi waktu pelaksanaan kegiatan ini yang di undang yaitu peserta PNS/Pejabat di lingkup KB Se-Kab/Kota

2 Pertemuan Stakeholder Dalam Upaya Penignkatan Program KB

139.676.000,00 138.336.243,00 (1.339.757,00) 99,04 100

3 Penyususnan Model KIE Keluarga Berencana Berbasis Kearifan Lokal

111.420.000,00 111.402.000,00 (18.000,00) 99,98 100

VIII Program Pembinaan Keluarga Sejahtera

316.986.000,00 311.101.713,00 (5.884.287,00) 98,14 100

1 Pembinaan Ekonomi Kerakyatan Melalui Kelompok UPPKS

103.725.000,00 99.131.450,00 (4.593.550,00) 95,57 100

2 Pembinaan Bina Ketahanan Keluarga BKB, BKR, dan BKL Kabupaten/Kota

132.150.000,00 131.609.363,00 (540.637,00) 99,59 100

3

Pelatihan Advokasi Bagi Pengurus Kelompok Kerja Bina Ketahanan dan Kesejahteraan keluarga

81.111.000,00 80.360.900,00 (750.100,00) 99,08 100

Page 131: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

117

23. DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa sebesar Rp125.380.000,00 dapat direalisir sebesar Rp52.598.000,00 atau 41,95%, terdapat selisih Kurang dari target anggaran sebesar Rp72.782.000,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp22.181.536.064,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp21.708.431.430,00 atau 97,87% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp473.104.634,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp9.264.786.348,00 dapat direalisir sebesar Rp9.264.786.348,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp12.916.749.716,00 dapat direalisir sebesar Rp12.443.645.082,00 atau 96,34%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp473.104.634,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.23.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 125.380.000,00 52.598.000,00 (72.782.000,00) 41,95

PENDAPATAN ASLI DAERAH

125.380.000,00 52.598.000,00 (72.782.000,00) 41,95

Hasil Retribusi Daerah 125.380.000,00 52.598.000,00 (72.782.000,00) 41,95

Target tidak tercapai dikarnakan minimnya pemakaian/penyewaan gedung/aula tempat pelatihan

BELANJA DAERAH 22.181.536.064,00 21.708.431.430,00 (473.104.634,00) 97,87 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

9.264.786.348,00 9.264.786.348,00 - 100,00 100

Gaji dan Tunjangan 4.915.395.011,00 4.915.395.011,00 - 100,00 100

Tambahan Penghasilan PNS 4.349.391.337,00 4.349.391.337,00 - 100,00 100

Page 132: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

118

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

B BELANJA LANGSUNG 12.916.749.716,00 12.443.645.082,00 (473.104.634,00) 96,34 100

I Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan

926.900.127,00 852.062.100,00 (74.838.027,00) 91,93 100

1 Pengembangan Inovasi TTG Perdesaan Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

513.100.127,00 506.326.100,00 (6.774.027,00) 98,68 100

2 Bimtek Pemanfaatan dan Pengembangan Teknologi Tepat Guna Perdesaan

203.800.000,00 135.740.000,00 (68.060.000,00) 66,60 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

3 Monitoring, Evaluasi dan Pengembangan Sumberdaya Alam dan TTG

210.000.000,00 209.996.000,00 (4.000,00) 100,00 100

II Program Pengembangan Lembaga Ekonomi Pedesaan

881.372.000,00 838.000.000,00 (43.372.000,00) 95,08 100

1

Workshop Pengembangan Kerjasama Antar Desa Dengan Pihak Ketiga Dalam Wilayah Provinsi Sulawesi Selatan

91.400.000,00 87.800.000,00 (3.600.000,00) 96,06 100

2

Bimtek Manajemen Pengelolaan Kerja Sama Desa Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

127.900.000,00 121.800.000,00 (6.100.000,00) 95,23 100

3 Identifikasi Kelembagaan Bumdes Berprestasi

220.000.000,00 220.000.000,00 - 100,00 100

4 Bimtek Pengelolaan dan Pengembangan Unit Usaha Bumdes Tingkat Provinsi

62.400.000,00 53.400.000,00 (9.000.000,00) 85,58 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

5 Bimtek Penguatan dan Pengembangan Kelembagaan Usaha Ekonomi Masyarakat

196.800.000,00 189.600.000,00 (7.200.000,00) 96,34 100

6 Identifikasi Pembangunan dan Pengembangan Kawasan Perdesaan

45.000.000,00 35.400.000,00 (9.600.000,00) 78,67 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

7 Bimtek Pembangunan Kawasan Perdesaan

98.272.000,00 90.400.000,00 (7.872.000,00) 91,99 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

8 Pengendalian dan Pembinaan Program Pendampingan Desa Tingkat Provinsi

39.600.000,00 39.600.000,00 - 100,00 100

III Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Desa

779.690.000,00 758.932.450,00 (20.757.550,00) 97,34 100

1

Monitoring, Evaluasi dan Pembinaan Bidang Kelembagaan Sosial Budaya Masyarakat

388.700.000,00 388.682.450,00 (17.550,00) 100,00 100

2 Bimtek Peningkatan SDM Pengelola Kelembagaan Adat Desa

61.200.000,00 57.600.000,00 (3.600.000,00) 94,12 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

3 Sosialisasi Program dan Kegiatan Pelestarian dan

46.200.000,00 44.400.000,00 (1.800.000,00) 96,10 100

Page 133: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

119

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Pengembangan Adat Istiadat dan Nilai-Nilai Sosial Budaya Masyarakat

4

Identifikasi Penguatan Kelembagaan Masyarakat Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

95.590.000,00 88.950.000,00 (6.640.000,00) 93,05 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

5

Bimtek Peningkatan Kapasitas Pemberdayaan Keluarga dan Pelayanan Dasar

42.100.000,00 36.800.000,00 (5.300.000,00) 87,41 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

6 Lomba Kelembagaan Pokjanal Posyandu Berprestasi

145.900.000,00 142.500.000,00 (3.400.000,00) 97,67 100

IV Program Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemerintahan Desa

2.339.967.301,00 2.274.081.594,00 (65.885.707,00) 97,18 100

1 Workshop Penataan Desa Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

41.950.000,00 39.800.000,00 (2.150.000,00) 94,87 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

2

Workshop Implementasi Kewenangan Bagi Perangkat Desa Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

38.575.000,00 36.100.000,00 (2.475.000,00) 93,58 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

3

Bimtek Pengelolaan Aset Desa dan Pendapatan Asli Desa Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

81.100.000,00 77.500.000,00 (3.600.000,00) 95,56 100

4

Bimtek Sistem Informasi Pegelolaan Keuangan Desa Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

41.950.000,00 35.950.000,00 (6.000.000,00) 85,70 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

5

Bimtek Peningkatan Kapasitas Badan Permusyawaratan Desa Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

61.200.000,00 58.500.000,00 (2.700.000,00) 95,59 100

6

Monitoring, Evaluasi dan Pembinaan Bidang Pengembangan dan Kerjasama Desa

207.500.000,00 207.370.420,00 (129.580,00) 99,94 100

7 Penyelenggaraan Perlombaan Desa/Kelurahan Tingkat Provinsi dan Nasional

745.692.301,00 731.505.341,00 (14.186.960,00) 98,10 100

8

Pengembangan Potensi Desa Melalui Pekan Inovasi Desa/Kelurahan Tingkat Provinsi dan Nasional

109.500.000,00 108.725.553,00 (774.447,00) 99,29 100

9

Bimtek Penyusunan dan Pendayagunaan Profil Desa dan Kelurahan Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

160.800.000,00 153.600.000,00 (7.200.000,00) 95,52 100

10 Monitoring, Evaluasi dan Pembinaan Bidang Pemerintahan Desa

206.000.000,00 204.488.660,00 (1.511.340,00) 99,27 100

Page 134: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

120

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

11 Bimtek Peningkatan Kapasitas Aparatur Pembina Perangkat Desa

645.700.000,00 620.541.620,00 (25.158.380,00) 96,10 100

V Program Peningkatan Peran Perempuan Perdesaan

2.454.950.000,00 2.365.345.556,00 (89.604.444,00) 96,35 100

1

Sosialisasi Kebijakan Kelembagaan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga Tingkat Provinsi

988.500.000,00 960.853.210,00 (27.646.790,00) 97,20 100

2 Pelaksanaan Hari Kesatuan Gerak PKK dan Jambore PKK

848.400.000,00 845.791.446,00 (2.608.554,00) 99,69 100

3

Pembinaan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga dalam Perencanaan dan Pembangunan Partisipasi Masyarakat

80.600.000,00 73.600.000,00 (7.000.000,00) 91,32 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

4

Pembinaan Pemberdayaan Kesejahteraan dalam Peningkatan Derajat Kesehatan dan Pelestarian Lingkungan Hidup

195.100.000,00 160.900.000,00 (34.200.000,00) 82,47 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

5

Pembinaan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga dalam Pemenuhan Sandang Pangan

84.400.000,00 79.000.000,00 (5.400.000,00) 93,60 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

6

Pembinaan Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga dalam Peningkatan Derajat Pendidikan dan Keterampilan Perempuan / Keluarga

257.950.000,00 245.200.900,00 (12.749.100,00) 95,06 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.922.377.088,00 3.794.280.937,00 (128.096.151,00) 96,73 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

305.000.000,00 259.546.346,00 (45.453.654,00) 85,10 100

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

1.106.062.288,00 1.105.762.000,00 (300.288,00) 99,97 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

407.850.000,00 385.679.173,00 (22.170.827,00) 94,56 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

4 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

15.000.000,00 15.000.000,00 - 100,00 100

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

172.057.000,00 144.059.000,00 (27.998.000,00) 83,73 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

6 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

205.600.000,00 204.990.000,00 (610.000,00) 99,70 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

1.710.807.800,00 1.679.244.418,00 (31.563.382,00) 98,16 100

VII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

713.732.200,00 698.019.485,00 (15.712.715,00) 97,80 100

Page 135: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

121

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

21.300.000,00 21.200.000,00 (100.000,00) 99,53 100

2

Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

345.300.000,00 342.729.685,00 (2.570.315,00) 99,26 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

238.382.200,00 236.009.800,00 (2.372.400,00) 99,00 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

33.750.000,00 33.730.000,00 (20.000,00) 99,94 100

5 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

75.000.000,00 64.350.000,00 (10.650.000,00) 85,80 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

VIII

Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

872.761.000,00 837.922.960,00 (34.838.040,00) 96,01 100

2 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

136.800.000,00 126.430.000,00 (10.370.000,00) 92,42 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

3

Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

198.011.000,00 196.940.895,00 (1.070.105,00) 99,46 100

4 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

448.000.000,00 424.602.065,00 (23.397.935,00) 94,78 100

Target tidak tercapai karena efisiensi anggaran

5 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

70.000.000,00 70.000.000,00 - 100,00 100

6 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

15.000.000,00 15.000.000,00 - 100,00 100

7 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

4.950.000,00 4.950.000,00 - 100,00 100

IX Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

25.000.000,00 25.000.000,00 - 100,00 100

1 Pengadaan Pakaian Dinas Lapangan dan Pakaian Khusus Hari-hari tertentu

25.000.000,00 25.000.000,00 - 100,00 100

Page 136: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

122

24. DINAS PERHUBUNGAN

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan direncanakan sebesar Rp1.825.000.000,00 terealisasi sebesar Rp997.364.520,00 atau 54,65%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp827.635.480,00.

II. Belanja

Pada Belanja Dinas Perhubungan direncanakan sebesar Rp49.378.416.622,00 terealisasi sebesar Rp46.483.530.791,00 atau 94,14%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.894.885.831,00 Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp24.944.918.502,00 terealisasi sebesar Rp23.944.558.914,00 atau 95,99%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.000.359.588,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp24.433.498.120,00 terealisasi sebesar Rp22.538.971.877,00 atau 92,25%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.894.526.243,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.24.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PERHUBUNGAN BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 1.825.000.000,00 997.364.520,00 (827.635.480,00) 54,65

PENDAPATAN ASLI DAERAH 1.825.000.000,00 997.364.520,00 (827.635.480,00) 54,65

Pendapatan Retribusi Daerah 1.500.000.000,00 997.364.520,00 (502.635.480,00) 66,49

Lain-lain PAD yang sah 325.000.000,00 - (325.000.000,00) -

Karena belum beroperasinya terminal type b, Kurangnya Pengawasan dan Pengendalian Izin Trayek di masing-masing UPT dan Banyaknya Perusahaan Angkutan Orang Tidak Dalam Trayek (TAXI online ) yang tidak terdaftar, Berkurangnya kapal yang

beroperasi karena sudah tidak layak pakai

BELANJA DAERAH 49.378.416.622,00 46.483.530.791,00 (2.894.885.831,00) 94,14 99,20

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 24.944.918.502,00 23.944.558.914,00 (1.000.359.588,00) 95,99 100

Belanja Gaji &Tunjangan 13.641.755.064,00 13.641.755.064,00 - 100,00 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS 11.303.163.438,00 10.302.803.850,00 (1.000.359.588,00) 91,15 100

Page 137: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

123

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Karena ada 11 orang pengawai yang pensiun dan ada 3 orang pengawai yang pindah serta ada 2 orang pegawai yang meninggal dunia

B BELANJA LANGSUNG 24.433.498.120,00 22.538.971.877,00 (1.894.526.243,00) 92,25 98,40

I Program Penyelenggaraan Kepelabuhanan Dan Angkutan Pelayaran (Prioritas)

6.031.200.000,00 5.572.500.057,00 (458.699.943,00) 92,39 97,08

1 Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan Badan Usaha

50.000.000,00 46.515.000,00 (3.485.000,00) 93,03 100

Karena Badan usaha yang ada datang langsung ke Dinas Perhubungan Prov Sulsel untuk memberikan data dan informasi sehingga anggaran belanja transportasi dan dokumentasi tidak habis direalisasikan

2 Monitoring dan Evaluasi Perusahaan Angkutan PELRA

102.500.000,00 99.150.000,00 (3.350.000,00) 96,73 100

3 Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Angkutan Sungai dan Penyeberangan Bira

250.000.000,00 242.324.325,00 (7.675.675,00) 96,93 100

4 Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Pelabuhan Pengumpan Selayar

270.000.000,00 267.809.480,00 (2.190.520,00) 99,19 100

5 Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Pelabuhan Pengumpan Takalar

270.000.000,00 266.587.244,00 (3.412.756,00) 98,74 100

6 Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Pelabuhan Pengumpan Bone

270.000.000,00 258.764.988,00 (11.235.012,00) 95,84 100

7 Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Pelabuhan Pengumpan Luwu Timur

270.000.000,00 261.963.250,00 (8.036.750,00) 97,02 100

8 Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Pelabuhan Pengumpan Bira

270.000.000,00 265.563.290,00 (4.436.710,00) 98,36 100

9 Penyusunan Perencanaan Teknis Pelabuan dan Dermaga Wisata

3.183.000.000,00 2.859.436.270,00 (323.563.730,00) 89,83 100

Karena Kajian untuk DED Benteng Selayar diambil alih oleh kementerian perhubungan sehingga anggaran belanja konsultasi dan kajian tidak dapat direalisasikan

10 Pembangunan Dermaga Wisata 54.950.000,00 34.229.201,00 (20.720.799,00) 62,29 65,00

Karena Kajian DED Dermaga belum selesai pelaksanaanya maka pembangunan dermaga wisata dibatalkan sehingga anggaran belanja transportasi dan perjalanan dinas luar tidak habis direalisasikan

11 Pemeliharaan Pelabuhan Penyeberangan

237.500.000,00 231.732.100,00 (5.767.900,00) 97,57 100

12 Operasional Kapal Pelra 180.750.000,00 170.091.800,00 (10.658.200,00) 94,10 100

Karena Kapal Pelra Tersebut beroperasi pada triwulan IV sehingga kapal tsb masih dalam kondisi baik sehingga anggaran belanja penggantian suku cadang tidak dapat direalisasikan

13 Kampanye Keselamatan Pelayaran 622.500.000,00 568.333.109,00 (54.166.891,00) 91,30 100

Karena adanya sisa kontrak dari belanja barang yang akan diserahkan kemasyarakat yang mempengaruhi realalisasi keuangan dan kurangnya tenaga ahli/narasumber melakukan kegiatan tersebut sehingga anggaran belanjanya tidak habis direalisasikan

II Program Penyelenggaraan Lalu Lintas Angkutan Jalan (Prioritas)

2.679.218.400,00 2.613.825.454,00 (65.392.946,00) 97,56 100

1 Pengadaan dan Pemasangan Fasilitas Keselamatan Lalu Lintas Angkutan Jalan

240.000.000,00 238.660.000,00 (1.340.000,00) 99,44 100

2 Pengawasan dan Pengendalian Lalu Lintas Angkutan Jalan

402.000.000,00 396.431.100,00 (5.568.900,00) 98,61 100

3 Forum Lalu Lintas Angkutan Jalan 50.000.000,00 38.021.000,00 (11.979.000,00) 76,04 100

Karena narasumber yang diperuntukkan untuk 3 org namun yang datang /hadir hanya 2 org sehingga anggaran belanja perjalanan dinas luar tidak habis direalisasikan

4 Koordinasi Pelaksanaan RAD-GRK 100.000.000,00 96.215.500,00 (3.784.500,00) 96,22 100

5 Pemeliharaan Halte dan Pemindahannya

78.665.000,00 78.400.000,00 (265.000,00) 99,66 100

6 Review Desain Rute BRT 50.000.000,00 50.000.000,00 - 100,00 100

7 Identifikasi Daerah Rawan Kecelakaan (DRK)

75.000.000,00 67.093.293,00 (7.906.707,00) 89,46 100

Page 138: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

124

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Karena belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah tidak mencukupi untuk melakukan koordinasi sehingga anggaran belanja tsb

tidak habis direalisasikan

8 Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Transportasi Mamminasata

287.691.000,00 274.959.600,00 (12.731.400,00) 95,57 100

9 Diklat Teknis Non Struktural Bidang Lalu Lintas

468.862.400,00 455.148.100,00 (13.714.300,00) 97,07 100

10 Penanganan Kemacetan Lalu Lintas 777.000.000,00 772.297.400,00 (4.702.600,00) 99,39 100

11 Kampanye Keselamatan Transportasi Darat

150.000.000,00 146.599.461,00 (3.400.539,00) 97,73 100

III Program Penyelenggaraan Angkutan Jalan

3.979.000.000,00 3.550.886.851,00 (428.113.149,00) 89,24 91,67

1 Pembangunan Terminal Type B Di Jeneponto (Tahap II)

1.250.000.000,00 972.698.637,00 (277.301.363,00) 77,82 100

Karena terdapat sisa kontrak sehingga anggaran belanja modal pembangunan terminal type b tsb tidak habis direalisasikan

2 Diklat Teknis Non Struktural Bidan Angkutan Jalan

50.000.000,00 - (50.000.000,00) - 0

Karena kegiatan diklat utuk pengelola terminal tidak dilaksanakan sehingga anggaran belanja kursus-kursus singkat/pelatihan tidak dapat direalisasikan

3 Pelayanan Perizinan Angkutan Orang Dalam Trayek

100.000.000,00 93.128.100,00 (6.871.900,00) 93,13 100

Karena ada beberapa pengusaha angkutan yang didaerah datang langsung ke kantor Dinas Perhubungan Prop.Sulsel memberikan datanya atau informasi, sehingga anggaran belanja perjalan dinas dalam tidak habis direalisasikan

4 Pelayanan Perizinan Angkutan Orang Tidak Dalam Trayek

175.000.000,00 174.530.000,00 (470.000,00) 99,73 100

5 Pelaksanaan Posko Angkutan Lebaran, Natal Dan Tahun Baru

75.000.000,00 74.550.000,00 (450.000,00) 99,40 100

6 Pemilihan Abdi Yasa Teladan 75.000.000,00 74.933.333,00 (66.667,00) 99,91 100

7

Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Sarana dan Prasarana Perhubungan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Wilayah I

270.000.000,00 226.376.088,00 (43.623.912,00) 83,84 100

Karena pengelolaan terminal type B belum beroperasi secara maksimal di UPT sehingga anggaran belanja telpon,air dan listrik tidak habis direalisasikan

8

Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Sarana dan Prasarana Perhubungan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Wilayah II

270.000.000,00 236.306.261,00 (33.693.739,00) 87,52 100

Karena pengelolaan terminal type B belum beroperasi secara maksimal di UPT sehingga anggaran belanja telpon,air dan listrik tidak habis direalisasikan

9

Pelaksanaan Pelayanan Teknis UPT Sarana dan Prasarana Perhubungan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Wilayah III

270.000.000,00 260.844.932,00 (9.155.068,00) 96,61 100

10 Peningkatan Sarana Dan Prasarana Terminal Type B

314.000.000,00 313.605.000,00 (395.000,00) 99,87 100

11 Pelaksanaan Pelayanan Terminal Tipe B

80.000.000,00 78.520.000,00 (1.480.000,00) 98,15 100

12 Pembinaan Pengemudi Dan Pengelola Angkutan

1.050.000.000,00 1.045.394.500,00 (4.605.500,00) 99,56 100

IV Program Perencanan Dan Fasilitas Pengembangan Transportasi

681.320.720,00 672.640.567,00 (8.680.153,00) 98,73 100

1 Kampanye Keselamatan 200.000.000,00 197.272.500,00 (2.727.500,00) 98,64 100

2 Survey Jaringan Perkeretaapian di Sulawesi Selatan

100.000.000,00 99.577.900,00 (422.100,00) 99,58 100

3 Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Pembangunan Sektor Perhubungan

132.320.720,00 130.912.600,00 (1.408.120,00) 98,94 100

4 Penyusunan Perencanaan Pengmebangan Transportasi

249.000.000,00 244.877.567,00 (4.122.433,00) 98,34 100

Page 139: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

125

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

8.029.109.000,00 7.379.927.527,00 (649.181.473,00) 91,91 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

477.450.000,00 268.925.973,00 (208.524.027,00) 56,33 100

Karena adanya pemeliharaan toilet/wc di kantor Dishub maka penggunaan air PDAM tidak sepenuhnya digunakan dan karena tengangan listrik kantor dishub tidak normal maka mempengaruhi beban pemakaian listriknya sehingga anggaran belanja air dan listrik

tidak habis direalisasikan

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas / Operasional

467.500.000,00 405.322.290,00 (62.177.710,00) 86,70 100

Karena kendaraan yang dibayarkan berdasarkan pajak standar dari masing-masing kendaraan dan adanya kendaraan yang hibah yang blum dibayarkan pajaknya karena masih dalam proses namun dianggarkan belanja stnknya sehingga anggaran belanja surat tanda

nomor kendaraan tidak habis direalisasikan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 4.015.861.200,00 3.970.096.400,00 (45.764.800,00) 98,86 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

761.297.800,00 482.424.791,00 (278.873.009,00) 63,37 100

Karena adanya sisa kontrak berdasarkan hasil lelang di UPL Biro Pembangunan dan keterlambatan dalam pelelangan yang dilaksanakan di akhir triwulan III sehingga anggaran belanja alat tulis kantor tidak habis direalisasikan

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

63.000.000,00 62.940.000,00 (60.000,00) 99,90 100

6 Penyediaan Makanan dan Minum 335.000.000,00 307.617.000,00 (27.383.000,00) 91,83 100

Karena kegiatan forum skpd tidak dilaksanakan sehingga anggaran belanja makan dan minum rapat tidak habis direalisasikan

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

150.000.000,00 149.500.000,00 (500.000,00) 99,67 100

8 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

1.759.000.000,00 1.733.101.073,00 (25.898.927,00) 98,53 100

VI Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

2.028.900.000,00 1.787.210.200,00 (241.689.800,00) 88,09 100

1 Pemeliharaan Rutin / Berkala Gedung Kantor / Asrama

930.000.000,00 737.500.000,00 (192.500.000,00) 79,30 100

Karena adanya anggaran pemeliharan gedung kantor tidak tercairkan disebabkan dokumen pengajuan berkasnya tidak lengkap per 31 Desember 2019 sehingga anggaran belanja pemeliharaan gedung tempat kerja tidak habis direalisasikan

2 Pemeliharaan Rutin / Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan / Dinas

948.000.000,00 899.530.200,00 (48.469.800,00) 94,89 100

Karena adanya kendaraan dinas hibah dari kementeriaan (BUS BRT) yang dianggarkan pemeliharaannya namun sampai per 31 Desember 2019 proses hibahnya belum rampung maka tidak dapat dilakukan pemeliharaan sehingga anggaran belanja jasa service dan

penggantian suku cadangnya tidak habis direalisasikan

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

34.400.000,00 33.880.000,00 (520.000,00) 98,49 100

4 Pemeliharaan Rutin / Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

116.500.000,00 116.300.000,00 (200.000,00) 99,83 100

VII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

1.004.750.000,00 961.981.221,00 (42.768.779,00) 95,74 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

22.735.000,00 22.735.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

407.015.000,00 397.436.221,00 (9.578.779,00) 97,65 100

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

320.000.000,00 289.380.000,00 (30.620.000,00) 90,43 100

Karena adanya sisa kontrak yang mempengaruhi realalisasi keuangan sehingga anggaran belanja publikasi dan belanja modal asset tak berwujud tidak habis direalisasikan Karena adanya sisa kontrak

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

120.000.000,00

118.850.000,00

(1.150.000,00)

99,04 100

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semester dan Akhir Tahun

135.000.000,00

133.580.000,00

(1.420.000,00)

98,95 100

Page 140: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

126

25. DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik Dan Persandian tidak dianggarkan.

II. Belanja

Pada Belanja Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik Dan Persandian, direncanakan sebesar Rp30.932.162.700,08 terealisasi sebesar Rp30.573.795.860,00 atau 98,84%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp300.982.824,08 Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik Dan Persandian direncanakan sebesar Rp10.939.818.983,00 terealisasi sebesar Rp10.927.156.933,00 atau 99,88 terdapat sisa anggaran sebesar Rp12.662.050,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp19.992.343.717,08 terealisasi sebesar Rp19.646.638.927,00 atau 98,27%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp288.320.774,08. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.25.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 30.932.162.700,18 30.573.795.860,00 (358.366.840,18) 98,84 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 10.939.818.983,00 10.927.156.933,00 (12.662.050,00) 99,88 100

1 Belanja gaji & Tunjangan 6.070.821.756,00 6.058.159.706,00 (12.662.050,00) 99,79 100

2 Belanja Tambahan Penghasilan PNS 4.868.997.227,00 4.868.997.227,00 - 100,00 100

B BELANJA LANGSUNG 19.992.343.717,18 19.646.638.927,00 (345.704.790,18) 98,27 100

I Program Pengembangan dan Implementasi E-Government (Prioritas)

8.811.453.030,00 8.741.422.704,00 (70.030.326,00) 99,21 100

1 Pembangunan dan Pemeliharaan Command Centre

1.500.000.000,00 1.500.000.000,00 - 100,00 100

Page 141: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

127

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Pembangunan Infrastruktur Jaringan Fiber Optic (FO) Provinisi Sulawesi Selatan

2.081.590.075,00 2.081.589.990,00 (85,00) 100,00 100

3 Peningkatan Akses Internet Bandwith

1.680.729.600,00 1.680.729.600,00 - 100,00 100

4 Pengadaan dan Pemeliharaan Perangkat Keras

1.744.455.855,00 1.740.812.080,00 (3.643.775,00) 99,79 100

5 Pengembangan dan Pengelolaan Aplikasi

1.464.450.000,00 1.424.089.900,00 (40.360.100,00) 97,24 100

6 Monitoring Layanan Infrastruktur Jaringan dan Bandwith Prov. Sulsel

199.650.000,00 198.885.000,00 (765.000,00) 99,62 100

7 Pengembangan Sumber Daya e-Government

94.277.500,00 92.167.734,00 (2.109.766,00) 97,76 100

8 Bimbingan Teknis Pengembangan Aplikasi

46.300.000,00 23.148.400,00 (23.151.600,00) 50,00 100

Tidak dibayarkan karena tidak sesuai dengan aturan yang berlaku

II Program Pengembangan Baruga Layanan Publik (Prioritas)

1.269.180.405,00 1.240.488.397,00 (28.692.008,00) 97,74 100

1 Pengembangan Baruga Layanan Aduan Masyarakat

805.025.400,00 797.133.184,00 (7.892.216,00) 99,02 100

2 Pengelolaan Konten dan Berita Website Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

464.155.005,00 443.355.213,00 (20.799.792,00) 95,52 100

III Program Pengelolaan Informasi Publik

2.052.030.000,08 1.975.478.146,00 (76.551.854,08) 96,27 100

1 Komisi Informasi Provinsi Sulawesi Selatan

1.076.500.000,00 1.065.805.346,00 (10.694.654,00) 99,01 100

2 Sosialisasi Regulasi dan Kualitas Layanan Informasi Publik

23.100.000,00 10.650.000,00 (12.450.000,00) 46,10 100

Tidak dibayarkan karena tidak sesuai dengan aturan yang berlaku

3 Pembinaan dan Pengembangan Kapasitas PPID

369.650.000,08 329.880.000,00 (39.770.000,08) 89,24 100

Tidak dibayarkan karena tidak sesuai dengan aturan yang berlaku

4 Pemeringkatan Keterbukaan Informasi Publik

147.280.000,00 145.960.000,00 (1.320.000,00) 99,10 100

5 Pengelolaan Informasi Publik 69.000.000,00 68.400.000,00 (600.000,00) 99,13 100

6 Rumusan Kebijakan Teknis Daerah Terkait Layanan Yang Di Kecualikan

41.500.000,00 31.099.950,00 (10.400.050,00) 74,94 100

Terjadi Efesiensi Anggaran Perjalanan Dinas

7 Monitoring dan Evaluasi PPID 106.000.000,00 105.180.000,00 (820.000,00) 99,23 100

8 Pengembangan Sarana dan Prasarana PPID

97.000.000,00 96.998.100,00 (1.900,00) 100,00 100

9 Pengembangan Sarana dan Prasarana Integrasi Sistem

122.000.000,00 121.504.750,00 (495.250,00) 99,59 100

IV Program Pengelolaan Komunikasi Publik

1.610.789.568,00 1.581.570.556,00 (29.219.012,00) 98,19 100

1 Peningkatan Sumber Daya Komunikasi

29.125.000,00 27.349.700,00 (1.775.300,00) 93,90 100

Terjadi Efesiensi Anggaran Perjalanan Dinas

2 Monitoring dan Evaluasi Penyelenggaraan Komuikasi Publik

92.000.000,00 89.763.000,00 (2.237.000,00) 97,57 100

3 Pelaksanaan Kemitraan Lembaga Media

550.324.584,00 545.446.528,00 (4.878.056,00) 99,11 100

4 Literasi Media Sosial 10.800.000,00 10.800.000,00 - 100,00 100

Page 142: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

128

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Pengelolaan dan Pemanfaatan Saluran Komuikasi Publik

615.524.284,00 614.714.428,00 (809.856,00) 99,87 100

6 Gelar Aksi Pertunjukan Rakyat 167.380.700,00 148.720.800,00 (18.659.900,00) 88,85 100

Terjadi Efesiensi Anggaran Perjalanan Dinas

7 Pengembangan dan Pemberdayaan Kelompok Informasi Masyarakat Kab/Kota Prov. Sulsel

16.635.000,00 16.635.000,00 - 100,00 100

8 Pengelolaan Isu Publik, Pendapat Umum dan Aduan Masyarakat

129.000.000,00 128.141.100,00 (858.900,00) 99,33 100

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.746.267.344,10 3.684.570.113,00 (61.697.231,10) 98,35 100

1 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 1.398.726.798,00 1.386.169.722,00 (12.557.076,00) 99,10 100

2 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

397.974.228,00 397.958.361,00 (15.867,00) 100,00 100

3 Penyediaan Makanan dan Minuman 1.163.200.388,00 1.118.907.000,00 (44.293.388,00) 96,19 100

4 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

74.648.000,00 74.648.000,00 - 100,00 100

5 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

711.717.930,10 706.887.030,00 (4.830.900,10) 99,32 100

VI Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

1.425.492.335,00 1.393.378.890,00 (32.113.445,00) 97,75 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

236.000.000,00 216.396.300,00 (19.603.700,00) 91,69 100

Pengoperasioan Video Tron baru di mulai pada Bulan Desember 2019

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

457.342.335,00 457.228.690,00 (113.645,00) 99,98 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

669.100.000,00 656.703.900,00 (12.396.100,00) 98,15 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

28.050.000,00 28.050.000,00 - 100,00 100

5 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

35.000.000,00 35.000.000,00 - 100,00 100

VII

Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

314.663.435,00 303.633.216,00 (11.030.219,00) 96,49 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

218.663.435,00 210.446.616,00 (8.216.819,00) 96,24 100

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

96.000.000,00 93.186.600,00 (2.813.400,00) 97,07 100

VIII

Program Pengembangan Data dan Informasi Statistik Sektoral

448.050.000,00 437.536.212,00 (10.513.788,00) 97,65 100

1 Penyusunan Validasi Data Output dan Interpretasi Output Data Statistik

9.900.000,00 9.900.000,00 - 100,00 100

2 Pembangungnan Sistem Satu Data Statistik

141.500.000,00 135.810.544,00 (5.689.456,00) 95,98 100

3 Pengembangan Infrastruktur Statistik

56.990.200,00 56.990.200,00 - 100,00 100

4 Pendidikan dan Pelatihan Teknis 95.000.000,00 90.913.168,00 (4.086.832,00) 95,70 100

6 Penguatan Kapasitas Kelembagaan 10.200.000,00 10.190.000,00 (10.000,00) 99,90 100

7 Sinkronisasi Antara Data dengan Metadata

29.700.000,00 28.982.300,00 (717.700,00) 97,58 100

8 Membangun Implementasi Rancangan Pengumpulan Data

20.000.000,00 20.000.000,00 - 100,00 100

Page 143: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

129

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

9 Pelaksanaan Pengumpulan Data OPD

24.000.000,00 24.000.000,00 - 100,00 100

10 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Pengumpulan Data Statistik Sektoral

44.850.000,00 44.850.000,00 - 100,00 100

11 Integrasi Data, Klasifikasi Data, Penginputan Data dan Agreagat Data Statistik Sektoral

15.909.800,00 15.900.000,00 (9.800,00) 99,94 100

IX Program Pemanfaatan Persandian dan Pengamanan Informasi

314.417.600,00 288.560.693,00 (25.856.907,00) 91,78 100

1

Indentifikasi Kerentanan dan Penilaian Resiko Aset Informasi atau Sistem Elektronik di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi

20.000.000,00 19.673.200,00 (326.800,00) 98,37 100

2

Pelaksanaan Penanggulangan dan Pemulihan Insiden Keamanan Informasi di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi

40.000.000,00 31.764.923,00 (8.235.077,00) 79,41 100

Terjadi Efesiensi Anggaran Perjalanan Dinas

3

Peningkatan Kompetensi Sumber Daya Manusia Keamanan Informasi di Bidang Penanggulangan dan Pemulihan di Lingkungan Pemerintah Daerah Provinsi

40.000.000,00 34.987.750,00 (5.012.250,00) 87,47 100

Terjadi Efesiensi Anggaran Perjalanan Dinas

4 Penetapan Pola Hubungan Komunikasi Sandi Intra Pemerintah Daerah

80.000.000,00 69.900.550,00 (10.099.450,00) 87,38 100

Terjadi Efesiensi Anggaran Perjalanan Dinas

5

Implementasi dan Pengelolaan Sertifikat Elektronik Pemerintah Daerah di Lingkungan Pemerintah Provinsi

20.000.000,00 18.760.220,00 (1.239.780,00) 93,80 100

6

Penyusunan Peraturan Tentang Tata Kelola/Manajemen dan Prosedur Teknis Operasional Penerapan Keamanan Informasi Pemerintah Daerah di Lingkungan Pemerintah Provinsi

48.831.800,00 48.214.050,00 (617.750,00) 98,73 100

7 Pengelolaan Alat Pendukung Utama Persandian yang Digunakan Pemerintah Daerah

65.585.800,00 65.260.000,00 (325.800,00) 99,50 100

Page 144: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

130

26. DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH

I . Pendapatan

Pada Tahun Anggaran 2019 Pos Pendapatan direncanakan sebesar Rp2.293.960.000,00 dapat direalisir sebesar Rp2.394.693.500,00 atau 104,39% terdapat lebih target sebesar Rp100.733.500,00.

II. Belanja

Pada Belanja Dinas Koperasi UKM direncanakan sebesar Rp27.251.164.811,00 dapat direalisir sebesar Rp25.826.860.449,00 atau 94,77%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.424.304.362,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp12.734.052.242,00 dapat direalisir sebesar Rp12.356.048.719,00 atau 97,03%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp378.003.523,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp14.517.112.569,00 dapat direalisir sebesar Rp13.470.811.730,00 atau 92,79, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.046.300.839,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.26.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KOPERASI USAHA KECIL DAN MENENGAH

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 2.293.960.000,00 2.394.693.500,00 100.733.500,00 104,39

Pendapatan Retribusi Daerah 2.293.960.000,00 2.394.693.500,00 100.733.500,00 104,39

BELANJA DAERAH 27.251.164.811,00 25.826.860.449,00 (1.424.304.362,00) 94,77 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

12.734.052.242,00 12.356.048.719,00 (378.003.523,00) 97,03 100

1 Gaji dan Tunjangan 6.743.382.837,00 6.702.616.775,00 (40.766.062,00) 99,40 100

2 Tambahan Penghasilan PNS 5.990.669.405,00 5.653.431.944,00 (337.237.461,00) 94,37 100

Penjelasan : Realisasi keuangan yang tercapai adalah 94,37% karena adanya potongan tunjangan kinerja yang fluktuatif setiap bulan.

B BELANJA LANGSUNG 14.517.112.569,00 13.470.811.730,00 (1.046.300.839,00) 92,79 100

I

Program Pengembangan Dan Pembinaan Kelompok Ukm Bagi Masyarakat Miskin (Prioritas)

3.932.900.000,00 3.149.253.942,00 (783.646.058,00) 80,07 100

Page 145: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

131

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Pendidikan dan Pelatihan Kewirausahaan Petani

96.975.000,00 96.829.000,00 (146.000,00) 99,85 100

2 Pendidikan dan Pelatihan Kewirausahaan Bagi Nelayan

97.975.000,00 97.650.000,00 (325.000,00) 99,67 100

3 Pendidikan dan Pelatihan Kewirausahaan Bagi Perempuan

194.075.000,00 193.755.000,00 (320.000,00) 99,84 100

4 Pelatihan Kewirausahaan Bagi Pelajar/Siswa

212.075.000,00 210.529.700,00 (1.545.300,00) 99,27 100

5 Pendidikan dan Pelatihan Kewirausahaan Bagi Purnabakti

100.000.000,00 99.342.800,00 (657.200,00) 99,34 100

6 Pendidikan dan Pelatihan Bagi Pendamping KUMKM

1.231.800.000,00 1.208.134.347,00 (23.665.653,00) 98,08 100

7 Sout Sulawesi Creatif Hub 2.000.000.000,00 1.243.013.095,00 (756.986.905,00) 62,15 100

Penjelasan : Realisasi keuangan yang tercapai adalah 62,15% karena belanja modal pengadaan AC dan perlengkapannya tidak direalisasikan disebabkan harga AC yang tidak sesuai dengan kapasitas PK dalam DPPA. Dan belanja modal pengadaan konstruksi gedung kantor yang terealisir hanya sebesar 63,47% karena adanya beberapa rincian pekerjaan yang terealisasi hanya sekian persen

saja dari target.

II Program Pengembangan Usaha Dan Promosi Produk Umkm (Prioritas)

899.500.000,00 894.678.406,00 (4.821.594,00) 99,46 100

1 Bimbingan Tehnis peningkatan daya saing produk dan legalitas usaha

300.000.000,00 298.323.900,00 (1.676.100,00) 99,44 100

2 Pameran Promosi produk unggulan UMKM dalam dan luar negeri

300.000.000,00 298.320.634,00 (1.679.366,00) 99,44 100

3 Workshop Peningkatan kualitas desain kemasan produk UMKM

100.000.000,00 99.258.872,00 (741.128,00) 99,26 100

4

Bimbingan teknis pengembangan usaha melalui kemitraan, dan pemasaran produk orientasi eksport

100.000.000,00 99.275.000,00 (725.000,00) 99,28 100

5 Pelatihan vocational berbasis e-commerce

99.500.000,00 99.500.000,00 - 100,00 100

III

Program Penciptaan Iklim Usaha Yang Kondusif Dan Pengembangan Produk Pemasaran Bagi Koperasi Dan Umkm

297.500.000,00 297.298.988,00 (201.012,00) 99,93 100

1

Pendampingan penilaian Koperasi berprestasi dan tokoh Koperasi penerima award Koperasi

175.000.000,00 174.999.788,00 (212,00) 100,00 100

2 Pengembangan dan penguatankelembagaan Koperasi wanita

122.500.000,00 122.299.200,00 (200.800,00) 99,84 100

Iv

Program Peningkatan Daya Saing Sumber Daya Manusia Dan Sumberdaya Produktif Bagi Kumkm

775.000.000,00 769.456.844,00 (5.543.156,00) 99,28 100

1 Bimbingan tehnis pengembanganpermodalan usaha Koperasi

100.000.000,00 99.825.200,00 (174.800,00) 99,83 100

2 Pembinaan Koperasi jasa dan produksi dengan lembaga keuangan

100.000.000,00 98.638.000,00 (1.362.000,00) 98,64 100

3 Pelatihan ekonomi produktif (UEP) bagi masyarakat pesisir/nelayan

100.000.000,00 99.000.000,00 (1.000.000,00) 99,00 100

Page 146: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

132

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Pemanfaatan produk unggulan dengan pendekatan OVOP melalui Koperasi

100.000.000,00 99.489.800,00 (510.200,00) 99,49 100

5 Pengembangan usaha kemitraan Koperasi dengan BUMN/BUMD/BUMS

100.000.000,00 99.485.000,00 (515.000,00) 99,49 100

6 Temu kemitraan pemasaran produk Koperasi

100.000.000,00 98.988.944,00 (1.011.056,00) 98,99 100

7 Temu konsultasi dan evaluasi kinerja dan koordinator PPKL

75.000.000,00 74.030.000,00 (970.000,00) 98,71 100

8 Bimbingan tehnis standarisasi penyuluhan dan advokasi Koperasi

100.000.000,00 99.999.900,00 (100,00) 100,00 100

V

Program Peningkatan Kualitas Kelembagaan Dan Pengawasan Koperasi Dan Umkm

1.539.750.000,00 1.527.946.775,00 (11.803.225,00) 99,23 100

1 Temu konsultasi pembenahan Koperasi tidak aktif

90.250.000,00 90.102.557,00 (147.443,00) 99,84 100

2 Bimbingan tehnis penyusunan laporan RAT

111.014.000,00 110.601.300,00 (412.700,00) 99,63 100

3 Pengembangan Koperasi Primer dan sekunder

88.986.000,00 88.986.000,00 - 100,00 100

4 Temu konsultasi pencapaian koperasi skala besar

75.000.000,00 74.034.900,00 (965.100,00) 98,71 100

5

Bimbingan teknis peningkatan efektifitas pelaksanaan Pengawasan dan kepatuhan kelembagaan syariah

100.000.000,00 98.230.000,00 (1.770.000,00) 98,23 100

6

Pengawasan koperasi di bidangpelaksanaan kegiatan organisasi dan kelengkapan legalitas

100.000.000,00 99.000.000,00 (1.000.000,00) 99,00 100

7 Bimbingan teknis penyusunan neraca pemisahan USP/KSP

101.000.000,00 100.700.000,00 (300.000,00) 99,70 100

8 Diklat SKKNI 100.000.000,00 99.935.000,00 (65.000,00) 99,94 100

9 Bimbingan teknis rehabilitasi terhadap koperasi yang menerima sanksi

100.000.000,00 96.761.576,00 (3.238.424,00) 96,76 100

10

Bimbingan teknis penyelesaian kasus internal pra penyerahan penegakan hukum

100.000.000,00 99.681.602,00 (318.398,00) 99,68 100

11 Workshop pengembangan kewirausahaan industri kreatif

99.500.000,00 99.000.000,00 (500.000,00) 99,50 100

12

Penyusunan Peraturan Gubernur tentang pelaksanaan Perda Pemberdayaan KUMKM

74.000.000,00 73.330.875,00 (669.125,00) 99,10 100

13 Diklat pembuatan akte dan badan hokum Koperasi

100.000.000,00 99.900.000,00 (100.000,00) 99,90 100

14 Diklat penyusunan laporan pertanggungjawaban pengurus Koperasi

200.000.000,00 198.186.400,00 (1.813.600,00) 99,09 100

15 Pelatihan penilai kesehatan Koperasi

100.000.000,00 99.496.565,00 (503.435,00) 99,50 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

4.465.512.564,00 4.315.553.902,00 (149.958.662,00) 96,64 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

1.180.000.000,00 1.089.932.436,00 (90.067.564,00) 92,37 100

Penjelasan : Realisasi keuangan yang tercapai adalah 92,37% karena pembayaran berdasarkan pada tagihan yang diterima tiap bulan dari Instansi terkait

Page 147: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

133

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

25.000.000,00 9.454.943,00 (15.545.057,00) 37,82 100

Penjelasan : Realisasi keuangan yang tercapai adalah 37,82% karena pembayaran STNK kendaraan dinas disesuaikan dgn tagihan dari instansi terkait

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

2.431.000.000,00 2.389.750.000,00 (41.250.000,00) 98,30 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

216.820.128,00 216.818.500,00 (1.628,00) 100,00 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

50.000.000,00 50.000.000,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

129.520.000,00 129.500.000,00 (20.000,00) 99,98 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

433.172.436,00 430.098.023,00 (3.074.413,00) 99,29 100

VII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

2.366.950.005,00 2.277.222.873,00 (89.727.132,00) 96,21 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

856.100.000,00 847.761.473,00 (8.338.527,00) 99,03 100

2

Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

595.000.000,00 519.773.900,00 (75.226.100,00) 87,36 100

Penjelasan : Realisasi keuangan yang tercapai adalah 87,36% karena belanja pelumas/ganti oli kendaraan dinas hanya terealisir 40% jadi secara signifikan berpengaruh terhadap realisasi kegiatan secara keseluruhan.

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

620.600.005,00 616.605.000,00 (3.995.005,00) 99,36 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

295.250.000,00 293.082.500,00 (2.167.500,00) 99,27 100

VIII Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

240.000.000,00 239.400.000,00 (600.000,00) 99,75 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

40.000.000,00 40.000.000,00 - 100,00 100

2 Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

200.000.000,00 199.400.000,00 (600.000,00) 99,70 100

Page 148: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

134

27. DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu sebesar Rp45.600.000,00 dapat direalisir sebesar Rp45.604.000,00 atau 100,01% terdapat lebih target sebesar Rp4.000,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp16.703.728.436,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp16.510.664.089,03 atau 98,84% yang berarti terdapat sisa angggaran sebesar Rp193.064.346,97. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp11.204.828.705,00 dapat direalisasikan sebesar Rp11.126.066.857,00 atau 99,30% terdapat sisa anggaran sebesar Rp78.761.848,00.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp5.498.899.731,00 dapat direalisasikan sebesar Rp5.384.597.232,03 atau 97,92% terdapat sisa anggaran sebesar Rp114.302.498,97. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.27.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN ASLI DAERAH

45.600.000,00 45.604.000,00 4.000,00 100,01

Hasil Retribus Daerah 45.600.000,00 45.604.000,00 4.000,00 100,01

Retribusi Jasa Usaha 45.600.000,00 45.604.000,00 4.000,00 100,01

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

45.600.000,00 45.604.000,00 4.000,00 100,01

BELANJA DAERAH 16.703.728.436,00 16.510.664.089,03 (193.064.346,97) 98,84 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

11.204.828.705,00 11.126.066.857,00 (78.761.848,00) 99,30 100

Gaji dan Tunjangan 4.968.883.839,00 4.942.923.807,00 (25.960.032,00) 99,48 100

Page 149: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

135

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Tambahan Penghasilan PNS 6.235.944.866,00 6.183.143.050,00 (52.801.816,00) 99,15 100

B BELANJA LANGSUNG 5.498.899.731,00 5.384.597.232,03 (114.302.498,97) 97,92 100

I Program Pengendaliana Pelaksanaan Penanaman Modal

391.039.300,00 386.884.213,00 (4.155.087,00) 98,94 100

1 Pemantauan perkembangan penanaman modal

92.424.900,00 91.745.820,00 (679.080,00) 99,27 100

2 Pembinaan perusahaan penanaman modal

253.750.000,00 251.006.918,00 (2.743.082,00) 98,92 100

3 Pengawasan ketentuan pelaksanaanpenanaman modal

44.864.400,00 44.131.475,00 (732.925,00) 98,37 100

II Program Peningkatan Promosi Penanaman Modal

1.076.702.500,00 1.051.558.888,00 (25.143.612,00) 97,66 100

1 Penyelenggaraan Pameran Dalam Negeri

244.081.700,00 239.782.980,00 (4.298.720,00) 98,24 100

2 Penyelenggaraan Pameran Luar Negeri

410.892.300,00 402.318.880,00 (8.573.420,00) 97,91 100

Penyerapan Anggaran angaran pada kegiatan ini sebesar 97,91% disebabkan karena adanya efisisensi anggaran setelah pelaksanaan kegiatan secara fisik sudah mencapai 100%

3 Temu Usaha 111.978.000,00 111.074.528,00 (903.472,00) 99,19 100

4 Pembuatan Sarana Promosi Investasi

57.005.000,00 56.606.600,00 (398.400,00) 99,30 100

5 Pengembangan Kerjasama Investasi Dalam dan Luar Negeri

228.860.000,00 220.550.400,00 (8.309.600,00) 96,37 100

Penyerapan Anggaran angaran pada kegiatan ini sebesar 96,37% disebabkan karena adanya efisisensi anggaran setelah pelaksanaan kegiatan secara fisik sudah mencapai 100%

6 Konsolidasi Perencanaan dan Pengembangan Penanaman Modal

23.885.500,00 21.225.500,00 (2.660.000,00) 88,86 100

Penyerapan Anggaran angaran pada kegiatan ini sebesar 88,86% disebabkan karena adanya efisisensi anggaran setelah pelaksanaan kegiatan secara fisik sudah mencapai 100%

III Program Pengembangan Penanaman Modal

191.836.100,00 188.863.919,00 (2.972.181,00) 98,45 100

1 Pengembangan dan Pemanfaatan WebsiteDPM PTSP

73.836.000,00 72.841.719,00 (994.281,00) 98,65 100

2 Penyusunan Kebijakan Penanaman Modal

63.783.100,00 62.829.200,00 (953.900,00) 98,50 100

3 Pengembangan Aparat DPMPTSP Provinsi, Kab/ Kota dan Dunia Usaha

54.217.000,00 53.193.000,00 (1.024.000,00) 98,11 100

IV Program Pengelolaan dan Pelayanan Perizinan

742.037.827,00 735.870.748,00 (6.167.079,00) 99,17 100

1 Administrasi Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan

121.230.727,00 120.970.727,00 (260.000,00) 99,79 100

2 Monitoring dan Evaluasi Perizinan yang Diterbitkan

101.607.100,00 99.192.350,00 (2.414.750,00) 97,62 100

Penyerapan Anggaran pada kegiatan ini sebesar 97,62% disebabkan karena pelaksanaan kegiatan sudah mencapai 100%, dari anggaran yang telah digunakan dalam pelaksanaan kegiatan.

3 Pelayanan Perizinan dan Non PerizinanTerpadu

245.005.000,00 244.139.248,00 (865.752,00) 99,65 100

4 Pengaduan Perizinan Penanaman Modal

203.585.500,00 201.384.423,00 (2.201.077,00) 98,92 100

5 Pembinaan dan Pendampingan DPMPTSP Kabupaten/Kota

40.603.000,00 40.370.000,00 (233.000,00) 99,43 100

6 Percepatan Pelaksanaan PelayananPerizinan Berusaha (Satgas)

30.006.500,00 29.814.000,00 (192.500,00) 99,36 100

Page 150: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

136

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1.931.093.933,00 1.886.704.635,00 (44.389.298,00) 97,70 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

450.522.733,00 432.959.485,00 (17.563.248,00) 96,10 100

Penyerapan Anggaran pada kegiatan ini sebesar 96,10% disebabkan karena adanya edaran Dinas SDM dan Sumberdaya mineral tentang penghematan energi, oleh karena itu DPMPTSP melakukan penghematan atas penggunaan fasilitas sarana dan prasarana

yang menggunakan energi listrik maupun PDAM, lift, AC dan lampu. Untuk lift hanya beroperasi satu unit saja, kecuali ada tamu. Demikian juga penggunaan lampu dan AC. Dari hal tersebut yang menyebabkan penghematan penggunaan listrik dan

PDAM, sehingga berpengaruh pada tagihan atas PDAM, Listrik menurun.

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

594.400.000,00 594.400.000,00 - 100,00 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

288.972.200,00 286.926.250,00 (2.045.950,00) 99,29 100

4 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

27.974.000,00 19.349.000,00 (8.625.000,00) 69,17 100

Penyerapan Anggaran pada kegiatan ini sebesar 69,17% disebabkan karena pengganggaran awal untuk pengadaan komponen switch otomatis pada mesin Ganzet kantor DPMPTSP Prov. Sulsel yang berfungsi bila terjadi pemadaman listrik, namun dalam

untuk mengadakan komponen switch otomatis tersebut membutuhkan anggaran ± Rp.13.500.000,- sementara sisa anggaran hanya sebesar Rp. 8.000.000,-

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

239.825.000,00 231.681.000,00 (8.144.000,00) 96,60 100

6 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

329.400.000,00 321.388.900,00 (8.011.100,00) 97,57 100

VI Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

730.897.000,00 708.785.595,03 (22.111.404,97) 96,97 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

433.250.000,00 425.765.547,03 (7.484.452,97) 98,27 100

2 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

126.600.000,00 114.455.760,00 (12.144.240,00) 90,41 100

Penyerapan angaran pada kegiatan ini sebesar 90,41%, disebabkan karena adanya anggaran pengadaan pintu otomatis/electric di Bidang pelayanan Perizinan Terpadu PTSP, namun tidak bisa dilaksanakan karena tidak sesuai dengan SSH maupun SOP PTSP

serta anggaran yang disiapkan tidak mencukupi

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapandan Peralatan Kantor

171.047.000,00 168.564.288,00 (2.482.712,00) 98,55 100

VII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

305.901.071,00 303.679.234,00 (2.221.837,00) 99,27 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

16.202.500,00 15.900.000,00 (302.500,00) 98,13 100

2 Penyusunan dan Evaluasi DokumenPerencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

206.212.040,00 204.988.884,00 (1.223.156,00) 99,41 100

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

83.486.531,00 82.790.350,00 (696.181,00) 99,17 100

VIII Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

129.392.000,00 122.250.000,00 (7.142.000,00) 94,48 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

129.392.000,00 122.250.000,00 (7.142.000,00) 94,48 100

Penyerapan Anggaran pada kegiatan ini sebesar 94,48%, disebabkan karena alokasi anggaran untuk Bimtek tidak terlaksana secara maksimal karena adanya kontribusi yang diatur oleh pelaksana sehingga anggaran yang disiapkan tidak mencukupi atau

tidak memenuhi kuota untuk pelaksanaan Bimtek.

Page 151: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

137

28. DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA

I . Pendapatan

Pendapatan direncanakan sebesar Rp400.000.000,00 dapat direalisir sebesar Rp277.575.000,00 atau 69,39%, atau terdapat sisa sebesar Rp122.425.000,00.

II. Belanja

Pada Belanja Dinas Kepemudaan dan Olahraga Provinsi Sulawesi Selatan direncanakan sebesar Rp43.858.790.594,00 dapat direalisir sebesar Rp42.890.036.082,00 atau 97,79%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp968.754.512,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp13.536.591.722,00 dapat direalisir sebesar Rp13.411.703.069,00 atau 99,08%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp124.888.653,00.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp30.322.198.872,00 dapat direalisir sebesar Rp29.478.333.013,00 atau 97,22%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp843.865.859,00 Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.28.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 400.000.000,00 277.575.000,00 (122.425.000,00) 69,39

Pemakaian Kekayaan Daerah 220.000.000,00 115.700.000,00 (104.300.000,00) 52,59

Pendapatan GP Sudiang 220.000.000,00 115.700.000,00 (104.300.000,00) 52,59

Retribusi Tempat Rekreasi dan Olahraga

180.000.000,00 161.875.000,00 (18.125.000,00) 89,93

Pendapatan GP Sudiang 180.000.000,00 161.875.000,00 (18.125.000,00) 89,93

BELANJA DAERAH 43.858.790.594,00 42.890.036.082,00 (968.754.512,00) 97,79 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

13.536.591.722,00 13.411.703.069,00 (124.888.653,00) 99,08 100

Gaji dan Tunjangan 7.468.264.362,00 7.428.321.773,00 (39.942.589,00) 99,47 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

6.068.327.360,00 5.983.381.296,00 (84.946.064,00) 98,60 100

Page 152: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

138

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

B BELANJA LANGSUNG 30.322.198.872,00 29.478.333.013,00 (843.865.859,00) 97,22 100

I Program Pemberdayaan Pemuda dan Pramuka

285.608.250,00 266.600.900,00 (19.007.350,00) 93,34 100

1 Seleksi Pertukaran Pemuda Dan Kapal Pemuda Nusantara

75.787.750,00 75.730.400,00 (57.350,00) 99,92 100

2 Pembinaan Generasi Muda 156.968.500,00 138.018.500,00 (18.950.000,00) 87,93 100

Pembinaan Generasi Muda tidak mencapai target disebabkan adanya dana narasumber yang awalnya disiapkan uintuk narasumber dengan kualifikasi Pendidikan S3/Prof. ternyata yg dipakai hanya kualifikasi pendidikan S1 sehingga ada kelebihan jasa narasumber

3 Pelatihan Pengembangan Moral Etika

52.852.000,00 52.852.000,00 - 100,00 100

II Program dan Kepeloporan Pramuka

966.867.000,00 958.938.972,00 (7.928.028,00) 99,18 100

1 Seleksi Pemusatan Pelatihan Paskibraka dan Studi wawasan

870.497.000,00 862.786.700,00 (7.710.300,00) 99,11 100

2 Pemilihan Pemuda Pelopor Tingkat Provinsi

62.420.000,00 62.202.272,00 (217.728,00) 99,65 100

3 Pelatihan Kewirausahaan Pemuda 33.950.000,00 33.950.000,00 - 100,00 100

III Program Pembudayaan dan Pengembangan Keolahragaan

1.906.229.650,00 1.897.119.017,00 (9.110.633,00) 99,52 100

1 Kejurda Pelajar Sulsel 309.250.000,00 307.237.000,00 (2.013.000,00) 99,35 100

2 Pekan Paralimpic Pelajar Nasional (Peparpenas)

182.084.500,00 181.659.897,00 (424.603,00) 99,77 100

3 Seleksi dan Pembinaan Atlet Pekan Olahraga Nasional (POPNAS)

692.375.650,00 686.202.620,00 (6.173.030,00) 99,11 100

4 Pertival Senam Kebugaran Jasmani (SKJ)

107.869.500,00 107.869.500,00 - 100,00 100

5 Gebyar Olahraga Pendidikan 61.600.000,00 61.100.000,00 (500.000,00) 99,19 100

6 Pemberian Penghargaan Atlit Berprestasi

553.050.000,00 553.050.000,00 - 100,00 100

IV Program Pembinaan dan Peningkatan Prestasi Olahraga

21.353.003.100,00 20.944.276.118,00 (408.726.982,00) 98,09 100

1 Rekruitmen Atlet dan Pelatih PPOD

100.651.500,00 99.629.200,00 (1.022.300,00) 98,98 100

2 Event Olahraga Unggulan Daerah 970.181.500,00 963.552.800,00 (6.628.700,00) 99,32 100

3 Pembinaan Cabang Olahraga Prestasi

19.269.375.000,00 18.870.443.918,00 (398.931.082,00) 97,93 100

4 Pembinaan Cabang Olahraga Prestasi Disabilitas

1.012.795.100,00 1.010.650.200,00 (2.144.900,00) 99,79 100

V

Program Peningkatan Perencanaan Sarana dan Prasarana Kepemudaan dan Keolahragaan

773.600.000,00 740.596.449,00 (33.003.551,00) 95,73 100

1 Rehab Sedang/Berat Sarana dan Prasarana Kepemudaan

200.000.000,00 199.957.000,00 (43.000,00) 99,98 100

2 rehab Sedang/Berat Sarana dan Prasarana Olahraga

250.000.000,00 248.587.000,00 (1.413.000,00) 99,43 100

3 Pengelolaan dan Pengembangan UPT Sarana dan Prasarana Kepemudaan dan Keolahragaan

37.800.000,00 37.799.750,00 (250,00) 100,00 100

4 Pengelolaan dan Pengembangan Gedung/Wisma Pemuda Sudiang

45.600.000,00 36.146.600,00 (9.453.400,00) 79,27 100

Pengelolaan dan Pengembangan Gedung/Wisma Pemuda Sudiang target tidak tercapai karena pemakaian daya yang berkurang dari tahun sebelumnya sehingga adanya kelebihan dana terhadap pembayaran listrik.

5 Pengelolaan dan Pengembangan Gedung Olahraga Sudiang

207.200.000,00 194.661.526,00 (12.538.474,00) 93,95 100

Page 153: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

139

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Pengelolaan dan Pengembangan Gedung Olahraga Sudiang target tidak tercapai karena pemakaian daya yang berkurang dari tahun sebelumnya sehingga adanya kelebihan dana terhadap pembayaran listrik.

6 Pemeliharaan Stadion dan Lapangan Olahraga

33.000.000,00 23.444.573,00 (9.555.427,00) 71,04 100

Pemeliharaan Stadion dan Lapangan Olahraga target tidak tercapai karena pemakaian daya yang berkurang dari tahun sebelumnya sehingga adanya kelebihan dana terhadap pembayaran listrik.

VI Program Pembinaan dan Pengembangan Atlit

494.000.200,00 480.408.274,00 (13.591.926,00) 97,25 100

1 Pengelolaan dan Pengembangan UPT Balai Pengembangan Atlet

83.000.000,00 70.048.074,00 (12.951.926,00) 84,40 100

Pengelolaan dan Pengembangan UPT Balai Pengembangan Atlet target tidak tercapai karena pemakaian daya yang berkurang dari tahun sebelumnya sehingga adanya kelebihan dana terhadap pembayaran listrik.

2 Seleksi dan Pembinaan Atlet SKO Sulsel

156.000.000,00 156.000.000,00 - 100,00 100

3 Tes Pengukuran dan Outbound Atlit PPLP dan SKO Sulsel

133.165.100,00 132.765.100,00 (400.000,00) 99,70 100

4 Seleksi dan Pembinaan Atlet Sentra Pengembangan Olahraga

121.835.100,00 121.595.100,00 (240.000,00) 99,80 100

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.892.949.077,00 3.558.439.568,00 (334.509.509,00) 91,41 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik.

18.000.000,00 - (18.000.000,00) - 100

Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik tidak mencapai target disebabkan tidak adanya tagihan dari pihak penyedia jasa walaupun Pihak Dispora sudah menyampaikan kepada pihak penyedia jasa internet, akan tetapi sampai batas waktu pembayaran

(tutup kas) dari pihak penyedia tidak dapat menerbitkan surat tagihan

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas Operasional

9.611.505,00 8.912.765,00 (698.740,00) 92,73 100

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

900.000.000,00 898.000.000,00 (2.000.000,00) 99,78 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

156.561.400,00 155.265.400,00 (1.296.000,00) 99,17 100

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

2.490.976.172,00 2.178.766.500,00 (312.209.672,00) 87,47 100

Penyediaan Makanan dan Minuman tidak mencapai target disebabkan Ada beberapa atlit dari beberapa cabor yg tidak lolos standar untuk mengikuti selesksi pra PON, sehingga dana makan minumnya tidak bias dicairkan

6 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

317.800.000,00 317.494.903,00 (305.097,00) 99,90 100

VIII Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

328.988.495,00 324.754.975,00 (4.233.520,00) 98,71 100

1 Pemeliharaan rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

241.438.495,00 238.114.975,00 (3.323.520,00) 98,62 100

2 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

29.000.000,00 28.340.000,00 (660.000,00) 97,72 100

3 Pemeliharaan rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

28.550.000,00 28.550.000,00 - 100,00 100

4 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

30.000.000,00 29.750.000,00 (250.000,00) 99,17 100

IX Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

320.953.100,00 307.198.740,00 (13.754.360,00) 95,71 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

24.950.000,00 24.949.400,00 (600,00) 100,00 100

2 Penyusunan dan evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

182.732.800,00 174.046.590,00 (8.686.210,00) 95,25 100

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

22.712.500,00 18.512.500,00 (4.200.000,00) 81,51 100

Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD tidak mencapai target disebabkan adanya honor admin/operator yang tidak terbayarkan disebabkan susahnya komunikasi dengan operator tersebut

Page 154: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

140

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

46.457.800,00 45.688.700,00 (769.100,00) 98,34 100

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

5.500.000,00 5.500.000,00 - 100,00 100

6 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

800.000,00 800.000,00 - 100,00 100

7 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

37.800.000,00 37.701.550,00 (98.450,00) 99,74 100

Page 155: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

141

29. DINAS KEBUDAYAAN DAN KEPARIWASATAAN

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Kebudayaan dan Kepariwisataan sebesar Rp653.602.725,00 dapat direalisasikan sebesar Rp401.800.000,00 atau 61,47% terdapat sisa kurang sebesar Rp251.802.725,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp34.386.050.129,65 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp33.711.631.509,65 atau 98,04% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp674.418.620,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp14.516.129.885,65 dapat direalisir sebesar Rp14.446.789.051,65 atau 99,52%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp69.340.834,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp19.869.920.244,00 dapat direalisir sebesar Rp19.264.842.458,00 atau 96,95%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp605.077.786,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.29.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KEBUDAYAAN DAN KEPARIWASATAAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 653.602.725,00 401.800.000,00 (251.802.725,00) 61,47

PENDAPATAN ASLI DAERAH 653.602.725,00 401.800.000,00 (251.802.725,00) 61,47

Hasil Retribusi Daerah 495.000.000,00 401.800.000,00 (93.200.000,00) 81,17

Catatan : Pada Pendapatan Hasil Retribusi Daerah Kurangnya sarana dan prasarana gedung juga disebabkan oleh pesaing-pesaing yang semakin banyak di kota Makassar, begitu pula halnya dengan Baruga, Rumah adat, area rekreasi dan olahraga serta Monumen

Mandala dimana kunjungan masyarakat ke obyek tidak terjadi peningkatan sehingga target tidak sesuai dengan harapan

Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang sah

158.602.725,00 0 (158.602.725,00) -

Catatan : Pada Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang sah yaitu Hasil perjanjian Bangun Guna Serah (BGS) Gowa Discovery Park yang mana pihak pengelola tidak menyetor, karena mengalami kerugian sejak tahun 2014 sampai sekarang

BELANJA DAERAH 34.386.050.129,6

5 33.711.631.509,65 (674.418.620,00) 98,04 100

Page 156: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

142

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 14.516.129.885,6

5 14.446.789.051,65 (69.340.834,00) 99,52 100

Gaji dan Tunjangan 8.165.697.127,00 8.164.780.144,00 (916.983,00) 99,99 100

Tambahan Penghasilan PNS 6.350.432.758,65 6.282.008.907,65 (68.423.851,00) 98,92 100

B BELANJA LANGSUNG 19.869.920.244,0

0 19.264.842.458,00 (605.077.786,00) 96,95 100

I Program Pengelolaan Kekayaan Dan Keragaman Budaya (Prioritas)

3.375.974.000,00 3.349.659.141,00 (26.314.859,00) 99,22 100

1 Pekan Budaya Daerah Sulawesi Selatan

209.900.000,00 209.826.000,00 (74.000,00) 99,96 100

2 Festival Keraton Nusantara 127.052.000,00 126.532.451,00 (519.549,00) 99,59 100

3 Pertunjukan Seni Dalam Daerah 307.950.000,00 307.868.590,00 (81.410,00) 99,97 100

4 Pertunjukan Seni Luar Daerah 134.690.000,00 133.949.100,00 (740.900,00) 99,45 100

5 Pembinaan Lembaga Kesenian di Sulawesi Selatan

361.000.000,00 360.692.200,00 (307.800,00) 99,91 100

6 Pengenalan dan Edukasi Museum 313.900.000,00 311.132.000,00 (2.768.000,00) 99,12 100

7 Audisi Gita Bahana Nusantara Tingkat Nasional

55.864.000,00 55.418.000,00 (446.000,00) 99,20 100

8 Pengadaan Bahan Informasi Koleksi Museum

408.640.000,00 406.663.850,00 (1.976.150,00) 99,52 100

9 Pameran Temporer Museum Luar Daerah

127.084.000,00 126.653.120,00 (430.880,00) 99,66 100

10 Temu Taman Budaya se Indonesia 224.144.000,00 222.520.930,00 (1.623.070,00) 99,28 100

11 Konservasi, Preparasi dan Labeling Koleksi Museum

675.000.000,00 669.465.400,00 (5.534.600,00) 99,18 100

12 Pameran Temporer Museum Dalam Daerah

430.750.000,00 418.937.500,00 (11.812.500,00) 97,26 100

II Program Pengkajian, Pengembangan Dan Pelestarian Nilai Nilai Budaya

1.964.664.550,00 1.959.713.940,00 (4.950.610,00) 99,75 100

1 Pemeliharan Koleksi Museum di Sulawesi Selatan

570.500.000,00 569.095.000,00 (1.405.000,00) 99,75 100

2 Pemeliharaan Museum di Sulawesi Selatan

1.012.800.000,00 1.011.049.500,00 (1.750.500,00) 99,83 100

3 Seminar Penguatan Ketahanan Budaya Daerah

24.475.000,00 23.875.000,00 (600.000,00) 97,55 100

4 Pengusulan Penetapan Warisan Budaya Tak Benda (WBTB)

155.825.800,00 155.820.740,00 (5.060,00) 100,00 100

5 Penetapan Cagar Budaya dan Situs Tingkat Provinsi

64.063.750,00 63.163.700,00 (900.050,00) 98,60 100

6 Registrasi / Inventarisasi Koleksi Museum

137.000.000,00 136.710.000,00 (290.000,00) 99,79 100

III Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

6.038.248.465,00 5.699.179.710,00 (339.068.755,00) 94,38 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

800.980.000,00 662.457.229,00 (138.522.771,00) 82,71 100

Catatan : Pada kegiatan belanja rekening telepon dan air tidak terpakai disebabkan ada beberapa jaringan telepon dan jaringan air yang bermasalah sehingga direncanakan jaringan telepon dan air untuk diinstalasi ulang agar pemakaian lebih efesien dan efektif

sesuai kebutuhan, sehingga hanya mencapai 82,71 %

2 Penyediaan Jasa Perizinan KendaraanDinas/Operasiona

16.125.000,00 16.103.460,00 (21.540,00) 99,87 100

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 2.167.480.000,00 2.130.006.932,00 (37.473.068,00) 98,27 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

273.468.860,00 261.734.500,00 (11.734.360,00) 95,71 100

Page 157: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

143

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Penyediaan Komponen InstalasiListrik/Penerangan Bangunan Kantor

21.400.000,00 21.399.000,00 (1.000,00) 100,00 100

6 Penyediaan makanan dan minuman 1.744.389.200,00 1.594.394.456,00 (149.994.744,00) 91,40 100

Catatan : Pada kegiatan belanja makanan dan minuman tamu dan rapat sudah disesuaikan dengan kebutuhan saja agar penggunaan anggaran berjalan secara efesien dan efektif, sehingga hanya mencapai target 91,40%

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

309.250.000,00 308.497.080,00 (752.920,00) 99,76 100

8 Rapat-rapat kordinasi dan konsultasi ke luar daerah

705.155.405,00 704.587.053,00 (568.352,00) 99,92 100

IV Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

1.922.630.000,00 1.903.270.153,00 (19.359.847,00) 98,99 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

1.214.600.000,00 1.210.641.500,00 (3.958.500,00) 99,67 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala danPenggantian Suku Cadang KendaraanJabatan/Dinas

224.480.000,00 224.251.603,00 (228.397,00) 99,90 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

349.550.000,00 334.568.050,00 (14.981.950,00) 95,71 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapandan Peralatan Kantor

84.000.000,00 83.929.000,00 (71.000,00) 99,92 100

5 Pemeliharaan dan Pengembangan SistemInformasi/Aplikasi/Website

50.000.000,00 49.880.000,00 (120.000,00) 99,76 100

V Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

276.650.000,00 274.931.000,00 (1.719.000,00) 99,38 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

276.650.000,00 274.931.000,00 (1.719.000,00) 99,38 100

VI Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata (Prioritas)

2.743.829.400,00 2.692.355.464,00 (51.473.936,00) 98,12 100

1 Direct Promotion Dalam Negeri 107.649.750,00 107.542.900,00 (106.850,00) 99,90 100

2 Pengadaan Bahan Promosi 117.100.000,00 116.750.000,00 (350.000,00) 99,70 100

3 Promosi Melalui Media Cetak dan Elektronik

100.000.000,00 100.000.000,00 - 100,00 100

4 Celebes Travel Mart (CTM) 122.700.000,00 122.699.616,00 (384,00) 100,00 100

5 Familiarization Trip ( Fam Trip ) 124.400.000,00 124.330.500,00 (69.500,00) 99,94 100

6 Analisa Data Kunjungan Wisatawan Nusantara/Mancanegara

67.197.200,00 67.083.000,00 (114.200,00) 99,83 100

7 Pembuatan Buku Profil Pariwisata Sulsel

66.183.200,00 64.056.750,00 (2.126.450,00) 96,79 100

8 Wonderfull Event Sulawesi Selatan 553.500.000,00 541.978.400,00 (11.521.600,00) 97,92 100

9 Pembinaan Event Budaya dan Pariwisata di Kab/Kota

579.089.000,00 578.481.378,00 (607.622,00) 99,90 100

10 Pasar Ramadhan Wisata 50.000.000,00 49.900.000,00 (100.000,00) 99,80 100

11 Misi Promosi Pariwisata Luar Negeri

96.037.000,00 75.538.900,00 (20.498.100,00) 78,66 100

Catatan : Pada kegiatan belanja perjalanan dinas luar negeri tidak terealisasi dimana kadis yang rencananya akan ikut tapi karena ada tugas negara yang lebih penting, sehingga hanya mencapai target 78,66%

12 Misi Promosi Pariwisata Dalam Negeri

171.000.000,00 167.041.400,00 (3.958.600,00) 97,69 100

13 Sales Mission 140.795.250,00 133.924.520,00 (6.870.730,00) 95,12 100

14 Pekan Produk Kreatif 146.900.000,00 146.761.000,00 (139.000,00) 99,91 100

15 Gelar Pesona Sulawesi Selatan 107.312.000,00 102.703.600,00 (4.608.400,00) 95,71 100

Page 158: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

144

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

16 Festival Film Daerah 86.946.000,00 86.763.500,00 (182.500,00) 99,79 100

17 Fashion Show Sutra 107.020.000,00 106.800.000,00 (220.000,00) 99,79 100

VII Program Pengembangan Destinasi Pariwisata Halal (Prioritas)

65.916.000,00 64.675.506,00 (1.240.494,00) 98,12 100

1 Sosialisasi Wisata Halal 65.916.000,00 64.675.506,00 (1.240.494,00) 98,12 100

VIII Program Pengembangan Destinasi Pariwisata

2.298.985.629,00 2.174.179.628,00 (124.806.001,00) 94,57 100

1 Workshop Peningkatan Kapasitas Dan Kualitas Tata Kelola Destinasi

99.161.000,00 96.950.301,00 (2.210.699,00) 97,77 100

2 Penataan Destinasi Wisata Sulawesi Selatan

1.925.130.629,00 1.810.760.925,00 (114.369.704,00) 94,06 100

3 Inventarisasi dan Identifikasi Potensi Daya Tarik Wisata Sulawesi Selatan

150.100.000,00 149.300.640,00 (799.360,00) 99,47 100

4 Forum Tata Kelola Pariwisata (FTKP) Sulsel

50.794.000,00 43.388.104,00 (7.405.896,00) 85,42 100

Catatan : Pada kegiatan belanja jasa tenaga ahli dan biaya transportasi tidak terpakai disebabkankan pemateri dari kementerian tidak hadir karena berhalangan sehingga hanya mencapai target 85,42 %

5 Inventarisasi Usaha Jasa Industri Pariwisata Daerah

73.800.000,00 73.779.658,00 (20.342,00) 99,97 100

IX Program Pengembangan Kemitraan Dan Sumber Daya Pariwisata

835.406.200,00 827.730.663,00 (7.675.537,00) 99,08 100

1 Pemberdayaan Masyarakat Bidang Kepariwisataan

111.800.000,00 111.450.583,00 (349.417,00) 99,69 100

2 Pelatihan SDM Bidang Pariwisata 196.783.000,00 193.799.734,00 (2.983.266,00) 98,48 100

3 Gerakan Sadar Wisata dan Aksi Sapta Pesona

164.300.000,00 161.536.060,00 (2.763.940,00) 98,32 100

4 Kompetisi Kelompok Sadar Wisata 113.150.000,00 111.647.586,00 (1.502.414,00) 98,67 100

5 Kerjasama Masyarakat Bidang Kepariwisataan

182.323.200,00 182.246.700,00 (76.500,00) 99,96 100

6 Sertifikasi SDM Bidang Pariwisata 67.050.000,00 67.050.000,00 - 100,00 100

X Program Peningkatan Perencanaan,Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

347.616.000,00 319.147.253,00 (28.468.747,00) 91,81 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

54.056.700,00 53.382.700,00 (674.000,00) 98,75 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

90.079.300,00 70.185.141,00 (19.894.159,00) 77,91 100

Catatan : Pada kegiatan belanja jasa tenaga ahli/narasumber (PNS) tidak dapat diberikan kepada ASN dalam Lingkup OPD Pemprov. Sulsel, agar tidak terjadi tumpang tindih pemberian Honor ASN, sehingga penggunaan anggaran menjadi efesien dan

efektif

3 Penyusunan Usulan dan Pelaporan DanaDekonsentrasi, Tugas Pembantuan dan DAK

170.400.000,00 168.937.662,00 (1.462.338,00) 99,14 100

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

26.080.000,00 21.272.750,00 (4.807.250,00) 81,57 100

Catatan : Pada kegiatan belanja penggandaan sudah disesuaikan dengan kebutuhan penggunaanya agar penggunaan anggaran berjalan efesien dan efektif yang hanya mencapai target 81,57%

5 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

7.000.000,00 5.369.000,00 (1.631.000,00) 76,70 100

Catatan : Pada kegiatan belanja penggandaan sudah disesuaikan dengan kebutuhan penggunaanya agar penggunaan anggaran berjalan efesien dan efektif, sehingan hanya mencapai target 76,70%

Page 159: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

145

30. DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN

I . Pendapatan

Pada Pendapatan Daerah, direncanakan sebesar Rp23.480.000,00 dapat direalisir sebesar Rp23.668.250,00 atau 100,80% pendapatan melampaui target pagu pendapatan sebesar Rp188.250.

II. Belanja Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Sulawesi Selatan, direncanakan sebesar Rp37.444.933.463,45 dapat direalisir sebesar Rp37.348.368.335,00 atau 99,74%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp96.565.128,45. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Belanja Tidak Langsung Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, direncanakan sebesar Rp23.433.208.575,00 dapat direalisir sebesar Rp23.374.176.687,00 atau 99,75%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp59.031.888,00.

B. Belanja Langsung Belanja Langsung Dinas Perpustakaan dan Kearsipan direncanakan sebesar Rp14.011.724.888,45 dapat direalisir sebesar Rp13.974.191.648,00 atau 99,73%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp37.533.240,45. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.30.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN ASLI DAERAH

23.480.000,00 23.668.250,00 188.250,00 100,80

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

23.480.000,00 23.668.250,00 188.250,00 100,80

BELANJA DAERAH 37.444.933.463,45 37.348.368.335,00 (96.565.128,45) 99,74 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

23.433.208.575,00 23.374.176.687,00 (59.031.888,00) 99,75 100

Gaji dan Tunjangan 11.792.240.857,00 11.791.774.527,00 (466.330,00) 100,00 100

Tambahan penghasilan berdasarkan beban kerja

11.640.967.718,00 11.582.402.160,00 (58.565.558,00) 99,50 100

B BELANJA LANGSUNG 14.011.724.888,45 13.974.191.648,00 (37.533.240,45) 99,73 100

Page 160: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

146

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

I Program Pengembangan Budaya Baca Dan Pembinaan Perpustakaan

2.218.844.000,00 2.216.094.288,00 (2.749.712,00) 99,88 100

1 Penyusunan Perda Perpustakaan 24.000.000,00 24.000.000,00 - 100,00 100

2 Pembinaan Perpustakaan 424.580.000,00 423.629.290,00 (950.710,00) 99,78 100

3 Monitoring dan Evaluasi Layanan Perpustakaan Insklusif

39.640.000,00 39.640.000,00 - 100,00 100

4 Pendataan Nomor Pokok Perpustakaan

87.500.000,00 87.500.000,00 - 100,00 100

5 Bimtek Perpustakaan 546.000.000,00 545.413.000,00 (587.000,00) 99,89 100

6 Workshop Pengembangan Kegemaran Membaca dalam Keluarga

195.000.000,00 194.704.000,00 (296.000,00) 99,85 100

7 Road Show Pengembangan Kegemaran Membaca

480.560.000,00 479.759.000,00 (801.000,00) 99,83 100

8 Penyusunan Sinopsis dan Daftar Tambahan Koleksi

25.750.000,00 25.750.000,00 - 100,00 100

9 Hunting Katalog Induk Daerah SulSel

64.044.000,00 64.044.000,00 - 100,00 100

10 Penyusunan Bibliografi Accession List

80.080.000,00 80.080.000,00 - 100,00 100

11 Bedah Buku Terbitan Daerah Sulawesi Selatan

230.400.000,00 230.285.000,00 (115.000,00) 99,95 100

12 Pengembangan Otomasi Perpustakaan

21.290.000,00 21.289.998,00 (2,00) 100,00 100

II Program Peningkatan Pelayanan Perpustakaan

180.490.000,00 179.940.000,00 (550.000,00) 99,70 100

1 Monitoring dan Evaluasi Layanan Perpustakaan Kab/Kota

68.290.000,00 68.290.000,00 - 100,00 100

2 Singkronisasi Pengingkatan Digitalisasi Alih Media Informasi Perpustakaan

7.050.000,00 6.500.000,00 (550.000,00) 92,20 100

3 Fasilitasi Penggiat Literasi Perpustakaan

31.200.000,00 31.200.000,00 - 100,00 100

4 Center Of Exelence (CEO) Jaringan Informasi

73.950.000,00 73.950.000,00 - 100,00 100

III Peningkatan Pengembangan Dan Pengolahan Perpustakaan

594.091.550,00 592.382.711,00 (1.708.839,00) 99,71 100

1 Penerbitan Buku Deposit Karya Cetak/Rekam

35.725.000,00 35.725.000,00 - 100,00 100

2 Desiminasi Informasi Perpustakaan

14.500.000,00 14.395.000,00 (105.000,00) 99,28 100

3 Digitalisasi Koleksi Sulawesi Selatan

7.445.000,00 6.810.000,00 (635.000,00) 91,47 100

4 Peningkatan Konservasi Bahan Perpustakaan

39.327.550,00 39.327.100,00 (450,00) 100,00 100

5 Pelestarian dan Pemeliharaan Bahan Perpustakaan

21.550.000,00 21.550.000,00 - 100,00 100

6 Penerbitan Buku Terbitan Daerah SulSel

253.500.000,00 252.665.000,00 (835.000,00) 99,67 100

7 Pengolahan Bahan Perpustakaan 127.450.000,00 127.350.000,00 (100.000,00) 99,92 100

8 Hunting Koleksi Deposit Daerah SulSel

94.594.000,00 94.560.611,00 (33.389,00) 99,96 100

IV Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.820.810.560,45 3.816.688.005,00 (4.122.555,45) 99,89 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

552.431.060,45 550.731.870,00 (1.699.190,45) 99,69 100

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

12.000.000,00 10.730.645,00 (1.269.355,00) 89,42 100

Page 161: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

147

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

2.652.693.000,00 2.652.633.000,00 (60.000,00) 100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

97.186.500,00 97.186.500,00 - 100,00 100

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

51.500.000,00 51.500.000,00 - 100,00 100

6 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

240.000.000,00 239.625.500,00 (374.500,00) 99,84 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

215.000.000,00 214.280.490,00 (719.510,00) 99,67 100

V Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

3.946.147.518,00 3.928.208.100,00 (17.939.418,00) 99,55 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

142.535.000,00 142.416.000,00 (119.000,00) 99,92 100

2 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

3.592.198.134,00 3.574.410.100,00 (17.788.034,00) 99,50 100

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

211.414.384,00 211.382.000,00 (32.384,00) 99,98 100

VI Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

1.230.283.810,00 1.230.191.280,00 (92.530,00) 99,99 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

426.456.810,00 426.456.120,00 (690,00) 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

233.052.000,00 233.052.000,00 - 100,00 100

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

106.935.000,00 106.925.820,00 (9.180,00) 99,99 100

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

295.440.000,00 295.357.340,00 (82.660,00) 99,97 100

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

90.900.000,00 90.900.000,00 - 100,00 100

6 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

77.500.000,00 77.500.000,00 - 100,00 100

VII Program Perbaikan Sistem Administrasi Kearsipan

635.765.000,00 629.840.999,00 (5.924.001,00) 99,07 100

1 Pengolahan Arsip Statis 137.515.000,00 136.967.500,00 (547.500,00) 99,60 100

2 Penyusunan Regulasi Kearsipan 26.655.000,00 26.655.000,00 - 100,00 100

3 Audit Kearsipan 28.875.250,00 26.834.499,00 (2.040.751,00) 92,93 100

4 Bimtek Kearsipan 394.890.000,00 391.663.800,00 (3.226.200,00) 99,18 100

5 Penyusunan Modul Kearsipan 47.829.750,00 47.720.200,00 (109.550,00) 99,77 100

VIII Program Penyelamatan Dan Pelestarian Dokumen/Arsip Daerah

453.878.950,00 451.396.853,00 (2.482.097,00) 99,45 100

1 Pengembangan Restorasi Arsip Konvensional

43.650.000,00 43.649.998,00 (2,00) 100,00 100

2 Peningkatan Pemeliharaan dan Perawatan Arsip Statis

19.858.000,00 19.858.000,00 - 100,00 100

3 Pemutakhiran Data 22.225.000,00 22.225.000,00 - 100,00 100

4 Pembuatan Klasifikasi Keamanan dan Akses Arsip Dinamis

18.300.000,00 18.300.000,00 - 100,00 100

Page 162: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

148

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Monev Pengelolaan Arsip Aset Daerah

62.480.000,00 62.254.566,00 (225.434,00) 99,64 100

6 Survey dan Akuisisi 107.730.000,00 107.280.000,00 (450.000,00) 99,58 100

7 Pendokumentasian Obyek/Tokoh Sejarah

160.875.000,00 159.068.339,00 (1.806.661,00) 98,88 100

8 Digitalisasi Arsip Statis 18.760.950,00 18.760.950,00 - 100,00 100

IX Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Kearsipan

263.633.500,00 262.333.500,00 (1.300.000,00) 99,51 100

1 Penyimpanan dan Penataan Arsip Statis

123.633.500,00 123.633.500,00 - 100,00 100

2 Pengembangan Sistem Informasi Kearsipan

140.000.000,00 138.700.000,00 (1.300.000,00) 99,07 100

X Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Arsip

667.780.000,00 667.115.912,00 (664.088,00) 99,90 100

1 Transliterasi dan Terjemahan Naskah Lontaraq

60.500.000,00 60.500.000,00 - 100,00 100

2 Pameran Publikasi Kearsipan 305.000.000,00 305.000.000,00 - 100,00 100

3 Penelusuran dan Penggandaan Karya Iimiah Khasanah Sulsel

163.280.000,00 162.615.912,00 (664.088,00) 99,59 100

4 Layanan Tertib Arsip Dinamis 139.000.000,00 139.000.000,00 - 100,00 100

Page 163: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

149

31. DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Kelautan Dan Perikanan sebesar Rp2.460.425.000,00 dapat direalisir sebesar Rp2.332.664.000,00 atau 94,81% terdapat sisa kurang target sebesar Rp127.761.000,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp75.508.118.674,99 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp72.656.900.395,00 atau 96,22% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.851.218.279,99. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp24.236.860.000,00 dapat direalisir sebesar Rp24.201.081.332,00 atau 99,85%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp35.778.668,00

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp51.271.258.674,99 dapat direalisir sebesar Rp48.455.819.063,00 atau 94,51%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.815.439.611,99. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.31.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 2.460.425.000,00 2.332.664.000,00 (127.761.000,00) 94,81

Retribusi Jasa Usaha 1.460.425.000,00 1.507.113.500,00 46.688.500,00 103,20

-Retribusi Pemakaian kekayaan Daerah

1.067.425.000,00 1.135.262.500,00 67.837.500,00 106,36

Faktor pemicu capaian lebih/kurang dari 100% :

1. Sertifikasi mutu ekspor & surat ket asal dan sertifikasi kesehatan ikan/udang. Adanya konsumen dari luar sulsel yang bermohon untuk diuji di lab perikanan

2. Kerjasama operasional tambak. Karena penyewa yang menyewa tambak melakukan kelebihan penyetoran untuk memperpanjang waktu kontrak selanjutnya.

3. Kerjasama depo pemasaran ikan. Pengelola mengalami kerugian selama 5 tahun terakhir dan menjadi temuan inspektorat dan BPK.

4. Kerjasama sewa lahan. Adanya penambahan target di perubahan.

Page 164: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

150

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5. Sewa rumah dinas. Pada umumnya masih banyaknya rumah dinas yang dipakai oleh pensiunan dan sebagian besar tidak melakukan pembayaran retribusi dan sudah menjadi temuan inspektorat dan rekomendasi inspektorat untuk tidak dipungut retribusi apabila ditarik retribusi itu merupakan ilegal

-Retribusi penjualan produksi usaha daerah

393.000.000,00 371.851.000,00 (21.149.000,00) 94,62

Tidak tercapai hasil penjualan benih dan produksi di BBI Lajoa kab soppeng

Retribusi Perizinan Tertentu 1.000.000.000,00 825.140.000,00 (174.860.000,00) 82,51

-Retribusi izin usaha perikanan 1.000.000.000,00 825.140.000,00 (174.860.000,00) 82,51

Kurangnya pengurusan SIUPP yang hanya dulakukan 5 tahun sekali dan kurangnya pengurusan SIKPI

Pendapatan Denda Retribusi - 410.500,00 410.500,00

-Pendapatan denda retribusi jasa umum

- 410.500,00 410.500,00

Denda keterlambatan pembayaran rumah dinas kantin koperasi dan sewa tambak/lahan

BELANJA DAERAH 75.508.118.674,99 72.656.900.395,00 (2.851.218.279,99) 96,22 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

24.236.860.000,00 24.201.081.332,00 (35.778.668,00) 99,85 100

BELANJA PEGAWAI 24.236.860.000,00 24.201.081.332,00 (35.778.668,00) 99,85 100

Gaji dan Tunjangan 12.936.860.000,00 12.903.993.416,00 (32.866.584,00) 99,75 100

Tambahan Penghasilan PNS 11.300.000.000,00 11.297.087.916,00 (2.912.084,00) 99,97 100

B BELANJA LANGSUNG 51.271.258.674,99 48.455.819.063,00 (2.815.439.611,99) 94,51 100

I Program Hilirisasi Perikanan (Prioritas)

25.116.905.106,99 24.212.459.551,00 (904.445.555,99) 96,40 100

1

Diseminasi Inovasi Teknologi Budidaya Udang Windu Berbasis Kawasan (Sitto Bangkit)

3.814.500.000,00 3.789.357.188,00 (25.142.812,00) 99,34 100

2 Diseminasi Inovasi Teknologi Kebun Bibit Rumput Laut

370.000.000,00 336.698.400,00 (33.301.600,00) 91,00 100

3 Inovasi Teknologi Pengembangan Budidaya Rumput Laut

1.330.000.000,00 1.221.590.010,00 (108.409.990,00) 91,85 100

4 Pengendalian Penggunaan Pakan Dan Obat-Obatan

30.000.000,00 28.290.000,00 (1.710.000,00) 94,30 100

5

Inovasi Teknologi Usaha Perikanan Budidaya Dalam Rangka Pengembangan Komoditas Unggulan Dan Komoditas Perikanan Lainnya

238.100.000,00 223.100.000,00

(15.000.000,00) 93,70 100

6 Penyediaan dan Pembesaran Induk Unggul berkualitas pada budidaya payau dan laut

130.569.000,00 130.294.000,00

(275.000,00) 99,79 100

7 Pengelolaan Sistem Kesehatan Ikan dan analisis manajemen resiko usaha budidaya

60.000.000,00 58.040.000,00

(1.960.000,00) 96,73 100

8 Inovasi Teknologi pengembangan usaha Garam

219.250.000,00 124.387.900,00 (94.862.100,00) 56,73 50,00

Terdapat sisa anggaran karena Proposal kelompok calon penerima hibah ke masyarakat tidak lengkap sesuai persyaratan dan ketentuan diatur oleh peraturan Gubernur Nomor 150 Tahun 2018 dan Permedagri nomor 123 tahun 2018 tentang pedoman

pemberian hibah dan bansos yang bersumber dari APBD sehingga untuk kegiatan penunjangnya berupa pertemuan dan perjalan dinas tidak direalisasikan.

9 Pengelolaan saluran tambak garam

410.000.000,00 398.962.000,00 (11.038.000,00) 97,31 100

Page 165: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

151

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

10 Pembinaan Teknis Penanganan Hasil Tangkapan Ikan di Atas Kapal

83.380.000,00 82.979.050,00 (400.950,00) 99,52 100

11

Pembangunan/Rehabilitasi sarana dan prasarana fasilitas pokok dan fasilitas fungsional Pelabuhan Perikanan (UPT Provinsi) (DAK)

1.502.400.000,00 1.336.411.000,00 (165.989.000,00) 88,95 100

12

Pembinaan Teknis Usaha perikanan budidaya dalam rangka pengembangan Komoditas Unggulan (Perencanaan Bisnis, Perbaikan Pencatatan Produksi dan Penataan organisasi kelompok)

769.270.100,00 631.097.160,00 (138.172.940,00) 82,04 82,04

Terdapat sisa anggaran di karenakan adanya honor pertemuan dan Perjalanan dinas yang tidak teralisasi

13 Sertifikasi Usaha Perikanan Budidaya

95.600.000,00 67.605.200,00 (27.994.800,00) 70,72 75,37

Terdapat sisa anggaran di karenakan adanya honor pertemuan dan Perjalanan dinas yang tidak teralisasi

14

Pembangunan/Rehabilitasi Unit Perbenihan (UPTD-Provinsi) dan Percontohan Budidaya Laut (DAK)

2.127.998.006,99 2.125.280.695,00 (2.717.311,99) 99,87 100

15 Pemberdayaan Kelompok Usaha Garam

70.000.000,00 25.717.500,00 (44.282.500,00) 36,74 50%

Terdapat sisa anggaran karena Proposal kelompok calon penerima hibah ke masyarakat tidak lengkap sesuai persyaratan dan ketentuan diatur oleh peraturan Gubernur Nomor 150 Tahun 2018 dan Permedagri nomor 123 tahun 2018 tentang pedoman

pemberian hibah dan bansos yang bersumber dari APBD

16 Pengadaan sarana dan prasarana usaha garam (DAK)

1.345.650.000,00 1.345.055.000,00 (595.000,00) 99,96 100

17 Penyediaan Sarana Dan Prasarana Peningkatan Kapasitas Nelayan

9.031.970.000,00 8.873.516.802,00 (158.453.198,00) 98,25 100

18

Penyediaan sarana dan prasarana pemasaran ikan higienis dan distribusi ikan di Pelabuhan Perikanan Wilayah 1

156.000.000,00 154.832.000,00 (1.168.000,00) 99,25 100

19 Inovasi sistem olahan rumput laut

41.900.000,00 41.642.035,00 (257.965,00) 99,38 100

20 Penguatan pola kemitraan dan promosi produk

128.370.000,00 124.437.560,00 (3.932.440,00) 96,94 100

21 Inovasi pengolahan garam bahan baku industri, bahan baku farmasi dan garam konsumsi

43.800.000,00 43.794.987,00 (5.013,00) 99,99 100

22

Penyediaan sarana dan prasarana pemasaran ikan higienis dan distribusi ikan di Pelabuhan Perikanan Wilayah 2

550.000.000,00 519.093.050,00 (30.906.950,00) 94,38 100

23

Inovasi Teknologi Produk Olahan Hasil Kelautan dan Perikanan konsumsi dan non konsumsi

521.500.000,00 518.377.185,00 (3.122.815,00) 99,40 100

24

Pembinaan Daya Saing Hasil Kelautan dan Perikanan yang Inovatif, Produktif dan Kompetitif serta Sertifikasi Kelayakan Pengolah

266.425.000,00 265.621.600,00 (803.400,00) 99,70 100

25

Layanan pengujian Laboratorium dalam rangka pemenuhan standar mutu produk dan pemasaran

1.500.000.000,00 1.483.555.329,00 (16.444.671,00) 98,90 100

Page 166: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

152

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

26 Pengelolaan Kemitraan dalam rangka peningkatan Daya Saing dan Pemasaran

85.525.000,00 85.325.000,00 (200.000,00) 99,77 100

27

Koordinasi lintas sektor dalam rangka peningkatan Daya Saing dan Kerjasama Tata Niaga Pemasaran

48.600.000,00 31.876.400,00 (16.723.600,00) 65,59 100

28 Pengawasan Usaha Pembudidayaan Ikan dan Pengolahan Hasil Perikanan

146.098.000,00 145.522.500,00 (575.500,00) 99,61 100

II Program Peningkatan Produksi Kelautan Dan Perikanan

1.547.235.000,00 1.333.764.395,00 (213.470.605,00) 86,20 100

1 Penyusunan Standarisasi Fasilitas Pelabuhan Perikanan Kewenangan Provinsi

312.450.000,00 310.178.785,00 (2.271.215,00) 99,27 100

2 Pemantauan Penerapan CPIB dan pembinaan UPR serta panti benih

42.000.000,00 28.309.400,00 (13.690.600,00) 67,40 100

3 Verifikasi data dukung Rekomendasi Teknis Pelabuhan Perikanan Wiayah 1

26.000.000,00 25.990.100,00 (9.900,00) 99,96 100

4 Verifikasi data dukung Rekomendasi Teknis Pelabuhan Perikanan Wilayah 2

48.600.000,00 48.491.400,00 (108.600,00) 99,78 100

5 Penyediaan dan pembesaran Induk Unggul Ikan Air Tawar beserta pakan (Instalasi Lajoa)

494.100.000,00 380.175.000,00 (113.925.000,00) 76,94 80,79

Terdapat sisa anggaran dikarenakan tidak dilaksankanakannya kegiatan percontohan air tawar karna kolam yang dimaksud dalam proses rehabilitasi

6 Pembinaan Teknis Operasional Pelabuhan dan kesyahbandaran Pelabuhan Perikanan Wilayah 2

93.750.000,00 83.631.000,00 (10.119.000,00) 89,21 100

7 Koordinasi Teknis Pengelolaan Perikanan Budidaya (Penerapan dan Surveilen CBIB)

77.660.000,00 47.061.000,00 (30.599.000,00) 60,60 66,65

Terdapat sisa anggaran dikarenakan pada belanja perjalanan dinas dilakukan efisiensi anggaran

8 Koordinasi Teknis Pengelolaan Perikanan Tangkap

36.275.000,00 36.220.000,00 (55.000,00) 99,85 100

9 Pembinaan teknis tata kelola dan layanan pelabuhan perikanan wilayah 1

82.850.000,00 82.286.000,00 (564.000,00) 99,32 100

10 Pembinaan teknis tata kelola dan layanan pelabuhan perikanan wilayah 2

93.950.000,00 93.888.050,00 (61.950,00) 99,93 100

11

Verifikasi data dukung penerbitan rekomendasi teknis perizinan usaha perikanan tangkap

30.000.000,00 29.970.000,00 (30.000,00) 99,90 100

12 Koordinasi Teknis Tata Kelola Pelabuhan Perikanan

14.350.000,00 14.245.000,00 (105.000,00) 99,27 100

13 Perlindungan dan Fasilitasi Akses Usaha Pembudidaya

104.000.000,00 63.123.360,00 (40.876.640,00) 60,70 100

Terdapat sisa anggaran dikarenakan pada belanja perjalanan dinas dilakukan efisiensi anggaran

14

Identifikasi Dan Monitoring Penerapan LogBook Kapal Perikanan dan Data Keragaan Kapal Perikanan

51.250.000,00 50.740.000,00 (510.000,00) 99,00 100

15 Perlindungan dan Fasilitasi Akses Usaha Nelayan

40.000.000,00 39.455.300,00 (544.700,00) 98,64 100

Page 167: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

153

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

III Program Penerapan Mutu, Pengembangan Usaha Dan Daya Saing

249.060.000,00 244.990.317,00 (4.069.683,00) 98,37 100

1 Penanganan Mutu di pelabuhan perikanan Wilayah 1

92.800.000,00 91.293.993,00 (1.506.007,00) 98,38 100

2 Penanganan Mutu di pelabuhan perikanan Wilayah 2

76.600.000,00 76.519.450,00 (80.550,00) 99,89 100

3 Perlindungan dan fasilitasi akses usaha pengolahan hasil kelautan dan perikanan

49.660.000,00 49.151.874,00 (508.126,00) 98,98 100

4

Verifikasi data dukung penerbitan rekomendasi teknis perizinan usaha pengolahan dan pemasar

30.000.000,00 28.025.000,00 (1.975.000,00) 93,42 100

Efisiensi penggunaan anggaran

IV Program Pengawasan, Konservasi, Penataan Dan Rehabilitasi Pesisir Dan Laut

9.214.195.800,00 8.907.004.877,00 (307.190.923,00) 96,67 100

1 Pengadaan sarana dan prasarana pengawasan sumber daya kelautan dan perikanan (DAK)

566.000.000,00 564.778.900,00 (1.221.100,00) 99,78 100

2

Pembangunan/Rehabilitasi prasarana Kawasan Konservasi Perairan atau Kawasan Konservasi Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil dan prasarana di Pulau-Pulau Kecil (DAK)

1.214.435.000,00 1.206.060.200,00 (8.374.800,00) 99,31 100

3 Pengelolaan Kawasan Perairan dan Pesisir, Pulau-Pulau Kecil Wilayah Kepulauan Selayar

100.000.000,00 93.998.000,00 (6.002.000,00) 94,00 100

4 Pengelolaan Kawasan Perairan dan Pesisir, Pulau-Pulau Kecil Wilayah Mamminasata

148.581.500,00 148.308.630,00 (272.870,00) 99,82 100

5 Pengelolaan Kawasan Perairan dan Pesisir, Pulau-Pulau Kecil Wilayah Pangkep

271.000.000,00 270.160.000,00 (840.000,00) 99,69 100

6 Pengelolaan Kawasan Perairan dan Pesisir, Pulau-Pulau Kecil Wilayah Ajatappareng

131.145.000,00 131.090.000,00 (55.000,00) 99,96 100

7 Pengelolaan Kawasan Perairan dan Pesisir, Pulau-Pulau Kecil Wilayah Bosowasi

207.500.000,00 206.930.000,00 (570.000,00) 99,73 100

8 Pengelolaan Kawasan Perairan dan Pesisir, Pulau-Pulau Kecil WIlayah Luwu Raya

400.000.000,00 395.505.000,00 (4.495.000,00) 98,88 100

9 Penyusunan Dokumen Rencana Pengelolaan dan Rencana Aksi WP3K Prov. Sulsel

146.640.000,00 124.190.900,00 (22.449.100,00) 84,69 84,69

Terdapat sisa anggaran karena terdapat belanja penggadaan bahan/materi dan cetak dokumen tidak terealisasi karena dokumen Rencana pengelolaan dan Rencana aksi masih dalam proses asistensi di biro hokum KKP

10

Penyusunan Regulasi Pengelolaan kawasan Konservasi dan Penataan Ruang Laut,pesisr dan Pulau - Pulau Kecil

174.350.000,00 132.068.700,00 (42.281.300,00) 75,75 100

11 Pelestarian Biota Laut yang di lindungi

63.760.000,00 7.890.000,00 (55.870.000,00) 12,37 12,37%

Terdapat sisa anggaran dikarenakan ketersediaan bibit tukik penyu dan kima yang belum bisa terpenuhi sesuai dengan volume yang dipersyaratkan

12 Pengelolaan Kawasan Konservasi dan Pemanfaatan

580.000.000,00 579.527.700,00 (472.300,00) 99,92 100

Page 168: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

154

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Ekosistem Perikanan Wilayah Mamminasata

13

Pengelolaan Kawasan Konservasi dan Pemanfaatan Ekosistem Perikanan Wilayah Selatan

255.300.000,00 253.300.000,00 (2.000.000,00) 99,22 100

14

Pengelolaan Kawasan Konservasi dan Pemanfaatan Ekosistem Perikanan Wilayah Kepulauan Selayar

105.000.000,00 103.422.000,00 (1.578.000,00) 98,50 100

15

Pengelolaan Kawasan Konservasi dan Pemanfaatan Ekosistem Perikanan Wilayah Pangkep

285.000.000,00 282.855.000,00 (2.145.000,00) 99,25 100

16

Pengelolaan Kawasan Konservasi dan Pemanfaatan Ekosistem Perikanan Wilayah Ajatappareng

276.280.000,00 271.121.798,00 (5.158.202,00) 98,13 100

17

Pengelolaan Kawasan Konservasi dan Pemanfaatan Ekosistem Perikanan Wilayah Bosowasi

335.000.000,00 333.060.000,00 (1.940.000,00) 99,42 100

18

Pengelolaan Kawasan Konservasi dan Pemanfaatan Ekosistem Perikanan Wilayah Luwu Raya

245.000.000,00 242.055.000,00 (2.945.000,00) 98,80 100

19 Pengawasan Iuu Fishing Dan Pemantauan Kapal Perikanan Wilayah Mamminasata

223.679.900,00 215.334.440,00 (8.345.460,00) 96,27 100

20 Pengawasan Iuu Fishing Dan Pemantauan Kapal Perikanan Wilayah Selatan

195.000.000,00 194.495.000,00 (505.000,00) 99,74 100

21 Pengawasan IUU Fishing dan pemantauan kapal perikanan Wilayah Kepulauan Selayar

373.360.000,00 365.116.000,00 (8.244.000,00) 97,79 100

22 Pengawasan IUU Fishing dan pemantauan kapal perikanan Wilayah Pangkajene Kepulauan

583.600.000,00 576.719.414,00 (6.880.586,00) 98,82 100

23 Pengawasan IUU Fishing dan pemantauan kapal perikanan Wilayah Ajatappareng

177.620.000,00 175.790.000,00 (1.830.000,00) 98,97 100

24 Pengawasan IUU Fishing dan pemantauan kapal perikanan Wilayah Bosowasi

410.885.000,00 387.935.250,00 (22.949.750,00) 94,41 100

25 Pengawasan IUU Fishing dan pemantauan kapal perikanan Wilayah Luwu Raya

200.005.000,00 189.234.900,00 (10.770.100,00) 94,62 100

26

Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Pengawas Sumberdaya Kelautan dan Perikanan wilayah Mamminasata

617.581.500,00 617.193.390,00 (388.110,00) 99,94 100

27

Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Pengawas Sumberdaya Kelautan dan Perikanan wilayah Selatan

168.963.000,00 168.083.000,00 (880.000,00) 99,48 100

28

Pemberdayaan Masyarakat sebagai Kelompok Pengawas Sumberdaya Kelautan dan Perikanan wilayah Bosowasi

68.000.000,00 65.834.000,00 (2.166.000,00) 96,81 100

29 Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Pengawas

48.000.000,00 47.340.000,00 (660.000,00) 98,63 100

Page 169: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

155

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Sumberdaya Kelautan dan Perikanan wilayah Luwu Raya

30 Pengawasan Terpadu SDKP 186.060.000,00 137.745.000,00 (48.315.000,00) 74,03 100

Efisiensi dalam penggunaan anggaran belanja bahan bakar minyak dan perjalanan dinas dalam daerah

31 Penyadaran Tindakan Destruktif Fishing kepada Nelayan

81.100.000,00 74.089.460,00 (7.010.540,00) 91,36 100

32 Koordinasi Teknis Penataan Ruang Laut, Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil

46.850.000,00 26.636.000,00 (20.214.000,00) 56,85 100

Perjalanan dinas luar daerah yang sudah dianggarkan tidak direalisasikan

33 Koordinasi Teknis Pengawasan dan Pengendalian SDKP

62.899.900,00 62.790.200,00 (109.700,00) 99,83 100

34

Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Pengawas Sumberdaya Kelautan dan Perikanan wilayah Pangkep

232.000.000,00 223.697.335,00 (8.302.665,00) 96,42 100

35

Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Pengawas Sumberdaya Kelautan dan Perikanan wilayah Ajatappareng

33.600.000,00 32.649.660,00 (950.340,00) 97,17 100

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

8.224.741.188,00 7.231.206.175,00 (993.535.013,00) 87,92 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

975.000.000,00 669.614.095,00 (305.385.905,00) 68,68 100

Terdapat sisa anggaran karena pada beberapa Unit pelayanan teknis seperti BBI Bojo dilakukan rehabilitasi sarana dan prasarana pembenihan sehingga tidak beroperasional dan UPT BPMPP terdapat kegiatan pengujian yangmenurun memakaian listrik

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

96.000.000,00 40.364.794,00 (55.635.206,00) 42,05 100

Terdapat sisa anggaran dikarenakan adanya beberapa kendaraan dinas yang awalnya di rencanakan di anggarkan jasa perizinannya namun di serahkan ke biro asset pemprov Sulawesi Selatan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

3.148.800.000,00 2.991.450.000,00 (157.350.000,00) 95,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

1.093.303.188,00 915.789.050,00 (177.514.138,00) 83,76 100

Efisiensi di dalam penggunaan anggaran belanja alat tulis kantor

6 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

124.513.000,00 123.145.964,00 (1.367.036,00) 98,90 100

7 Penyediaan Makanan dan Minuman

1.498.125.000,00 1.233.501.000,00 (264.624.000,00) 82,34 100

Terdapat sisa anggaran dikarenakan adanya surat edaran No. 910/7642/BPKD tanggal 12 November 2018 tentang kebijakan belanja Tahun Anggaran 2019 untuk melakukan penyatuan rekening belanja rutin pada secretariat/tata usaha masing-masing OPD sehingga mengalami kendala pada saat pelaksanaan yang masih membutuhkan SDM dalam pelayanan administasi kegiatan dan pentingnya

perencanaan yang tepat dari unit kerja dalam merencanakan sebagai bagian dari efesiensi dan efektifitas anggaran

8 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

180.000.000,00 169.965.800,00 (10.034.200,00) 94,43 100

9 Efisiensi di dalam penggunaan anggaran belanja sewa ruang rapat

10 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

1.109.000.000,00 1.087.375.472,00 (21.624.528,00) 98,05 100

VI Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

5.310.745.980,00 4.995.080.423,00 (315.665.557,00) 94,06 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan / Rumah Dinas

225.000.000,00 224.574.000,00 (426.000,00) 99,81 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

2.745.993.000,00 2.723.192.500,00 (22.800.500,00) 99,17 100

Page 170: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

156

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

929.415.000,00 701.512.093,00 (227.902.907,00) 75,48 100

Efisiensi penggunaan anggaran

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas

123.050.000,00 122.140.000,00 (910.000,00) 99,26 100

5 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas

15.000.000,00 3.325.000,00 (11.675.000,00) 22,17 100

Terdapat sisa anggaran dikarenakan perlengkapan dan peralatan rumah dinas yang di maksud berupa service peralatan elektronik rumah jabatan sebanyak 2 unit telah di lakukan service di tahun 2019 dengan serapan anggaran 22.17 %. Sehingga kedepannya dapat

di lakukan efisiensi anggaran

6 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.214.788.000,00 1.171.091.830,00 (43.696.170,00) 96,40 100

7 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

57.499.980,00 49.245.000,00 (8.254.980,00) 85,64 100

Efisiensi penggunaan anggaran belanja jasa service

VII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

1.601.675.600,00 1.528.313.325,00 (73.362.275,00) 95,42 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

10.450.000,00 10.450.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

625.108.900,00 620.335.125,00 (4.773.775,00) 99,24 100

3 Penyusunan Usulan dan Pelaporan Dana Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan dan DAK

213.116.700,00 191.029.400,00 (22.087.300,00) 89,64 100

Efisiensi penggunaan anggaran belanja perjalanan dinas dalam daerah

4 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

500.000.000,00 494.919.800,00 (5.080.200,00) 98,98 100

5 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

252.000.000,00 210.579.000,00 (41.421.000,00) 83,56 100

Belanja sertifikasi yg dianggarkan sebesar 15 juta hanya bisa di realisasikan sebesar Rp. 581.400,00 dan efisiensi belanja perjalanan dinas dalam daerah

6 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

1.000.000,00 1.000.000,00 - 100,00 100

VIII Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

6.700.000,00 3.000.000,00 (3.700.000,00) 44,78 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

6.700.000,00 3.000.000,00 (3.700.000,00) 44,78 100

Terdapat sisa anggaran karena belanja jasa narasumber, cetak, dan penggandaan sosialisasi perundang undangan tidak dilaksanakan

Page 171: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

157

32. DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN

I . Pendapatan

Pada Tahun Anggaran 2019, Pendapatan Daerah direncanakan sebesar Rp1.005.000.000,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp1.319.318.790,00 atau 131,28%, melebihi target sebesar Rp314.318.790,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp49.865.424.217,91 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp48.585.067.682,89 atau 97,43%, berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.280.356.535,02. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp15.600.265.050,00 dapat direalisir sebesar Rp15.563.264.927,00 atau 99,76% dengan sisa dana sebesar Rp37.000.123,00

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp34.265.159.167,91 telah direalisasi sebesar Rp33.021.802.755,89 atau sebesar 96,37% terdapat sisa sebesar Rp1.243.356.412,02. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.32.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 1.005.000.000,00 1.319.318.790,00 314.318.790,00 131,28

PENDAPATAN ASLI DAERAH 1.005.000.000,00 1.319.318.790,00 314.318.790,00 131,28

Pendapatan retribusi 1.005.000.000,00 1.319.318.790,00 314.318.790,00 131,28

BELANJA DAERAH 49.865.424.217,91 48.585.067.682,89 (1.280.356.535,02) 97,43 99,68

A. BELANJA TIDAK LANGSUNG 15.600.265.050,00 15.563.264.927,00 (37.000.123,00) 99,76 100

Belanja Pegawai 15.600.265.050,00 15.563.264.927,00 (37.000.123,00) 99,76 100

B. BELANJA LANGSUNG 34.265.159.167,91 33.021.802.755,89 (1.243.356.412,02) 96,37 99,36

I Program Hilirisasi Peternakan (Prioritas)

3.630.565.200,00 3.322.384.930,54 (308.180.269,46) 91,51 99,78

Page 172: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

158

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Pembangunan RPH Modern: Penyusunan Dokumen Amdal Dan Perencanaan Teknis

1.500.000.000,00 1.304.650.000,00 (195.350.000,00) 86,98 100

Realisasi Belanja pada Keg. Pembangunan Rph Modern: Penyusunan Dokumen Amdal Dan Perencanaan Teknis kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana (Sisa Lelang)

2 Penumbuhan Dan Pengembangan Pengolahan Hasil Peternakan

391.000.000,00 345.440.326,54 (45.559.673,46) 88,35 100

Realisasi Belanja pada Keg. Penumbuhan Dan Pengembangan Pengolahan Hasil Peternakan kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana (Sisa Lelang)

3 Pengawasan Tim Jejaring Keamanan Pangan

30.000.000,00 29.792.400,00 (207.600,00) 99,31 100

4 Pengambilan Dan Pengujian Sampel Produk Pangan Hewani Upt Pmpp

141.717.000,00 141.092.350,00 (624.650,00) 99,56 100

5 Pelayanan Rekomendasi Usaha Peternakan

60.000.000,00 59.381.290,00 (618.710,00) 98,97 100

6 Peningkatan Sdm Laboratorium Pengujian Pangan Hewani

55.000.000,00 54.995.900,00 (4.100,00) 99,99 100

7 Pengawasan Dan Peningkatan Mutu Kualitas Pakan Berbasis Pengujian

197.000.000,00 193.868.095,00 (3.131.905,00) 98,41 100

8 Pengembangan Dan Penguatan Kelembagaan Upt Pmpp

125.658.500,00 124.126.080,00 (1.532.420,00) 98,78 100

9 Pengembangan Kelembagaan Kelompok Ternak Unggulan

61.811.200,00 61.795.050,00 (16.150,00) 99,97 100

10 Promosi Hasil Produksi Peternakan 538.000.000,00 500.997.148,00 (37.002.852,00) 93,12 96,00

Realisasi Belanja pada Keg. Promosi Hasil Produksi Peternakan Kurang dari 95% merupakan Sisa Perjalanan Dinas Luar Daerah disebabkan tidak adanya Undangan Pelaksanaan Pameran di Luar Provinsi

11 Penyusunan Media Informasi Dan Komunikasi Penyuluhan Peternakan

60.000.000,00 60.000.000,00 - 100,00 100

12 Survey Identifikasi Desain Wilayah Pengembalaan

99.000.000,00 97.278.884,00 (1.721.116,00) 98,26 100

13 Peningkatan Pelayanan Dan Kepuasan Pelanggan Upt Pmpp

51.878.500,00 35.628.500,00 (16.250.000,00) 68,68 100

Realisasi Belanja pada Keg. Peningkatan Pelayanan Dan Kepuasan Pelanggan UPT PMPP kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana

14 Fasilitasi Kerjasama Kemitraan Antara Kelompok Tani Dengan Pihak Perbankan Dan Asuransi

33.800.000,00 33.360.000,00 (440.000,00) 98,70 100

15 Pembinaan Asuransi Usaha Ternak 67.200.000,00 66.798.400,00 (401.600,00) 99,40 100

16 Pengawasan Kesmavet Dan Pengawasan Mutu Pangan Asal Hewan

91.500.000,00 89.691.600,00 (1.808.400,00) 98,02 100

17 Komunikasi Informasi Dan Edukasi Penyakit Zoonosis Dan,Pengawasan Kesrawan

63.000.000,00 62.847.300,00 (152.700,00) 99,76 100

18 Pembinaan Unit Usaha Produk Hewan Dalam Proses Sertifikasi

64.000.000,00 60.641.607,00 (3.358.393,00) 94,75 100

Realisasi Belanja pada Keg. Peningkatan Pembinaan Unit Usaha Produk Hewan Dalam Proses Sertifikasi kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana (Sisa Perjalanan Dinas Luar Daerah)

II Program Pencegahan Dan Penanggulangan Penyakit Ternak

3.250.844.600,00 3.045.819.633,00 (205.024.967,00) 93,69 98,12

1

Pencegahan, Pengendalian Dan Pemberantasan Penyakit Hewan Menular Strategis (Phms) Dan Penyakit Reproduksi

2.187.499.100,00 2.012.347.820,00 (175.151.280,00) 91,99 100

Realisasi Belanja pada Keg. Pencegahan, Pengendalian Dan Pemberantasan Penyakit Hewan Menular Strategis (Phms) Dan Penyakit Reproduksi kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana (Sisa Lelang)

2 Sosialisasi Pengendalian Betina Produktif

65.000.000,00 64.181.000,00 (819.000,00) 98,74 100

3 Pembinaan Dan Monitoring Peredaran Obat Hewan

80.000.000,00 77.316.450,00 (2.683.550,00) 96,65 100

Page 173: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

159

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Peningkatan Kapasitas Pengawasan Obat Hewan

224.000.000,00 223.372.500,00 (627.500,00) 99,72 100

5 Pengawasan Mutu Obat Hewan 127.000.000,00 124.788.906,00 (2.211.094,00) 98,26 100

6 Pelayanan Kesehatan Hewan Dan Klinik Hewan

148.250.000,00 148.217.967,00 (32.033,00) 99,98 100

7 Peningkatan Kie Kepada Tenaga Medis Dan Masyarakat

39.800.000,00 29.809.437,00 (9.990.563,00) 74,90 83,07

Realisasi Belanja pada Keg. Peningkatan Kie Kepada Tenaga Medis Dan Masyarakat kurang dari 95% karena khusus untuk Pelaksanaan Kursus Singkat dana yang tersedia tidak mencukupi untuk dilaksanakan

8 Peningkatan Pelayanan Pengujian Penyakit Hewan

292.295.500,00 279.264.849,00 (13.030.651,00) 95,54 100

9 Penguatan Kelembagaan UPT BK3 87.000.000,00 86.520.704,00 (479.296,00) 99,45 100

III Program Peningkatan Produksi Dan Produktivitas Ternak

21.288.963.686,00 20.849.828.389,35 (439.135.296,65) 97,94 99,38

1 Pengembangan Kawasan Peternakan Sapi Potong Di Luwu Utara (Seko Dan Rampi)

1.240.000.000,00 1.239.871.750,00 (128.250,00) 99,99 100

2 Pengembangan Inseminasi Buatan 244.100.000,00 215.079.400,00 (29.020.600,00) 88,11 88,39

Realisasi Belanja pada Keg. Pengembangan Inseminasi Buatan kurang dari 95% karena tidak terlaksananya Kegiatan Panen Pedet yang dialihkan pelaksanaannya di Tahun 2020 (Anggaran yang tersedia tidak mencukupi)

3 Pengembangan Populasi Ternak Unggas Dan Aneka Ternak

4.747.477.550,00 4.586.364.460,00 (161.113.090,00) 96,61 0,98

4 Pemanfaatan Lahan Tidak Produktif 99.000.000,00 97.717.390,00 (1.282.610,00) 98,70 100

5 Pengembangan Populasi Ternak Besar

6.245.341.750,00 6.184.329.745,35 (61.012.004,65) 99,02 100

6 Pengembangan Populasi Ternak Kecil

2.397.921.250,00 2.246.047.576,00 (151.873.674,00) 93,67 100

Realisasi Belanja pada Keg. Pengembangan Populasi Ternak Kecil kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana (Sisa Lelang)

7 Peningkatan Produksi Ternak Bibit Ruminansia

541.605.400,00 541.605.400,00 - 100,00 100

8 Penguatan Kelembagaan Upt Pelayanaan Ib & Produksi Semen

135.575.000,00 133.143.500,00 (2.431.500,00) 98,21 100

9 Penyusunan Dokumen Analisis Kemampuan Daya Tampung Lahan Pada Setiap Satuan Ternak

43.410.500,00 43.410.500,00 - 100,00 100

10 Pengembangan Dan Pemanfaatan Biogas

141.000.000,00 140.007.750,00 (992.250,00) 99,30 100

11 Penyusunan Data Base Sarana Dan Prasarana Peternakan

100.000.000,00 99.099.750,00 (900.250,00) 99,10 100

12 Inventarisasi Bahan Pakan Dan Hijauan Pakan Ternak

39.200.000,00 39.200.000,00 - 100,00 100

13 Pengembangan Mutu Pakan Dan Hijauan Makanan Ternak

37.519.500,00 37.519.500,00 - 100,00 100

14 Pengembangan Dan Penguatan Upt Pembibitan Ternak Dan Hpt

134.650.000,00 134.650.000,00 - 100,00 100

15 Pemeliharaan Ternak Dan Produksi Semen Beku

534.400.500,00 508.495.350,00 (25.905.150,00) 95,15 100

16 Peningkatan Produksi Bibit Hijauan Pakan Ternak (Hpt)

97.600.000,00 97.600.000,00 - 100,00 100

17 Pengawasan Kualitas Dan Keamanan Pakan

82.630.796,00 82.315.796,00 (315.000,00) 99,62 100

18 Bimbingan Teknis Pengembangan Ternak Kecil

15.950.000,00 13.950.000,00 (2.000.000,00) 87,46 100

19 Bimbingan Teknis Pengembangan Ternak Besar

56.406.000,00 54.906.000,00 (1.500.000,00) 97,34 100

20 Bimbingan Teknis Pengembangan Ternak Unggas Dan Aneka Ternak

38.100.000,00 37.900.000,00 (200.000,00) 99,48 100

Page 174: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

160

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

21 Penyediaan Sarana Dan Prasarana Pendukung Upt Peternakan (Dak)

4.317.075.440,00 4.316.614.522,00 (460.918,00) 99,99 100

IV Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

4.479.630.288,00 4.238.656.244,00 (240.974.044,00) 94,62 98,26

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air Dan Listrik

526.500.000,00 479.427.368,00 (47.072.632,00) 91,06 100

Realisasi Belanja pada Keg. Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air Dan Listrik kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

15.000.000,00 14.832.895,00 (167.105,00) 98,89 100

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non Pns 2.571.870.000,00 2.553.098.500,00 (18.771.500,00) 99,27 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan Dan Penggandaan

265.825.288,00 194.119.500,00 (71.705.788,00) 73,03 100

Realisasi Belanja pada Keg. Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan Dan Penggandaan kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana (Sisa Lelang)

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

9.000.000,00 8.934.000,00 (66.000,00) 99,27 100

6 Penyediaan Makanan Dan Minuman 898.435.000,00 795.333.000,00 (103.102.000,00) 88,52 97,02

Realisasi Belanja pada Keg. Penyediaan Makanan Dan Minuman kurang dari 95% karena terkait Efisiesi Dana

7 Rapat-Rapat Koordinasi Dan Konsultasi Dalam Dan Luar Daerah

193.000.000,00 192.910.981,00 (89.019,00) 99,95 100

V Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

294.659.250,00 292.299.275,00 (2.359.975,00) 99,20 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

65.659.250,00 65.503.250,00 (156.000,00) 99,76 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

125.000.000,00 123.775.525,00 (1.224.475,00) 99,02 100

3 Pengadaan Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

54.000.000,00 53.020.500,00 (979.500,00) 98,19 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

50.000.000,00 50.000.000,00 - 100,00 100

VI Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

871.196.143,91 830.150.084,00 (41.046.059,91) 95,29 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

20.700.000,00 5.700.000,00 (15.000.000,00) 27,54 100

2 Penyusunan Dan Evaluasi Dokumen Perencanaan Dan Penganggaran Perangkat Daerah

355.546.143,91 350.016.504,00 (5.529.639,91) 98,44 100

3 Penyusunan Usulan Dan Pelaporan Dana Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan Dan Dak

112.000.000,00 107.798.380,00 (4.201.620,00) 96,25 100

4 Pengumpulan Dan Publikasi Data Dan Informasi Opd

218.700.000,00 202.644.300,00 (16.055.700,00) 92,66 100

5 Penyusunan Dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

148.000.000,00 148.000.000,00 - 100,00 100

6 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

16.250.000,00 15.990.900,00 (259.100,00) 98,41 100

VII Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

449.300.000,00 442.664.200,00 (6.635.800,00) 98,52 100

1 Penyusunan Dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

449.300.000,00 442.664.200,00 (6.635.800,00) 98,52 100

Page 175: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

161

33. DINAS PERKEBUNAN

I . Pendapatan Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Perkebunan Provinsi Sulawesi Selatan sebesar Rp3.505.641.000,00 dapat direalisir sebesar Rp2.245.939.326,00 atau 64,07%, sehingga terdapat sisa pendapatan yang belum tercapai sebesar Rp1.259.701.674,00.

II. Belanja Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp51.254.596.014,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp49.842.217.772,00 atau 97,24% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.412.378.242,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Belanja tidak langsung pada Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp22.903.806.818,00 dapat direalisasikan sebesar Rp22.903.806.818,00 dengan persentase penyerapan anggaran mencapai 100%.

B. Belanja Langsung

Belanja Langsung sebesar Rp28.350.789.196,00 dapat direalisasikan sebesar Rp26.938.410.454,00 atau 94,95%, dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.412.378.242,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.33.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PERKEBUNAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 3.505.641.000,00 2.245.939.326,00 (1.259.701.674,00) 64,07

PENDAPATAN ASLI DAERAH 3.505.641.000,00 2.245.939.326,00 (1.259.701.674,00) 64,07

Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

805.641.000,00 852.827.798,00 47.186.798,00 105,86

Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah

2.700.000.000,00 1.393.111.528,00 (1.306.888.472,00) 51,60

Harga jual TBS kelapa sawit sebagai penunjang PAD menurun dari estimasi harga jual Rp. 1.200,-/Kg menurun menjad rata-rata Rp. 790,-. Produksi kebun induk menurun akibat kemarau.

BELANJA DAERAH 51.254.596.014,00 49.842.217.772,00 (1.412.378.242,00) 97,24 99,92

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 22.903.806.818,00 22.903.806.818,00 - 100,00 100

BELANJA PEGAWAI 22.903.806.818,00 22.903.806.818,00 - 100,00 100

Gaji dan Tunjangan 12.910.537.889,00 12.910.537.889,00 - 100,00 100

Page 176: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

162

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Tambahan Penghasilan PNS 9.993.268.929,00 9.993.268.929,00 - 100,00 100

B BELANJA LANGSUNG 28.350.789.196,00 26.938.410.954,00 (1.412.378.242,00) 95,02 99,85

I Program Hilirisasi perkebunan (Prioritas)

3.980.600.000,00 3.904.509.229,00 (76.090.771,00) 98,09 100

1 Pengadaan Alat Pengolahan Pasca Panen Tanaman Kakao

376.400.000,00 368.208.365,00 (8.191.635,00) 97,82 100

2 Pengadaan Alat Pengolahan Pasca Panen Tanaman Kopi

297.600.000,00 246.901.200,00 (50.698.800,00) 82,96 100

Efesiensi dan efektivitas penggunaan anggaran sebesar Rp. 49.000.000,00 pada belanja pengadaaan alat pengolahan pasca panen kopi karena HPS disesuaikan dengan spesifikasi teknis yang dibutuhkan.

3 Pameran/Expo Produk Olahan Hasil Perkebunan

800.200.000,00 797.115.580,00 (3.084.420,00) 99,61 100

4 Pengembangan Agrowisata 1.106.400.000,00 1.092.762.084,00 (13.637.916,00) 98,77 100

5 Pengadaan Sarana Pendukung ULPKP

50.000.000,00 49.522.000,00 (478.000,00) 99,04 100

6 Penyusunan Masterplan Komoditi Unggulan Perkebunan

100.000.000,00 100.000.000,00 - 100,00 100

7 Pengawalan dan PendampinganTeknologi Pengembangan TanamanKakao

900.000.000,00 900.000.000,00 - 100,00 100

8 Pengawalan dan PendampinganTeknologi Pengembangan Tanaman Kopi

175.000.000,00 175.000.000,00 - 100,00 100

9 Pengawalan dan PendampinganTeknologi Pengembangan Tanaman Rempah

175.000.000,00 175.000.000,00 - 100,00 100

II Program Peningkatan Produksi Dan Produktivitas Tanaman Perkebunan

11.936.131.472,00 11.112.044.176,00 (824.087.296,00) 93,10 99,13

1 Intensifikasi Tanaman Kakao 1.626.100.912,00 1.624.636.232,00 (1.464.680,00) 99,91 100

2 Intensifikasi Tanaman Kopi 300.404.470,00 281.754.930,00 (18.649.540,00) 93,79 100

Harga satuan Pupuk Organik di DPA Rp. 3.500,00/Kg sedangkan harga satuan di Kontrak Rp. 3.090,00 sesuai HPS yang ditetapkan sehingga terdapat efesiensi anggaran sebesar Rp. 4.100,00/Kg (Rp.17.576.340,00)

3 Intensifikasi Tanaman Kelapa Sawit 100.000.000,00 89.087.200,00 (10.912.800,00) 89,09 100

Harga satuan Pupuk NPK (Pengadaan Bahan Obat-obatan) pada DPA TA. 2019 Rp. 10.000,-/Kg, harga satuan Pupuk NPK pada kontrak Rp. 8.759,-/Kg sesuai HPS yang ditetapkan sehingga terdapat efesiensi anggaran sebesar Rp. 1.241,-/Kg (Total Rp.

9.431.600,00)

4 Intensifikasi Tanaman Cengkeh 425.090.000,00 418.805.550,00 (6.284.450,00) 98,52 100

5 Intensifikasi Tanaman Pala 148.500.000,00 145.484.910,00 (3.015.090,00) 97,97 100

6 Intensifikasi Tanaman Lada 209.730.000,00 208.217.740,00 (1.512.260,00) 99,28 100

7 Intensifikasi Tanaman Jambu Mete 368.800.000,00 355.913.100,00 (12.886.900,00) 96,51 100

8 Rehabilitasi Tanaman Cengkeh 99.600.000,00 99.129.000,00 (471.000,00) 99,53 100

9 Pengendalian OPT Tanaman Kakao 595.900.000,00 583.130.260,00 (12.769.740,00) 97,86 100

10 Sertifikasi Benih Perkebunan 513.200.000,00 496.028.300,00 (17.171.700,00) 96,65 100

11 Demplot Konservasi Air dan Antisipasi Anomali Iklim

1.039.200.000,00 961.684.815,00 (77.515.185,00) 92,54 100

Efesiensi anggaran sebesar Rp. 74.897.685,00, harga satuan di kontrak sesuai dengan HPS yang ditetapkan.

12 Pengadaan Bibit Komoditi Unggulan Perkebunan

1.138.221.800,00 983.423.150,00 (154.798.650,00) 86,40 86

Tidak terjadi realisasi Pengadaan Bibit Kelapa Sawit sebanyak 3.000 Pohon (Rp. 150.000.000,-) disebabkan tidak dapat dilakukan sertifikasi Bibit Kelapa Sawit karena umur tanaman yang disediakan oleh Penyedia melewati standar umur yang dipersyaratkan.

Page 177: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

163

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

13 Pengadaan Pupuk NPK 148.900.000,00 147.086.600,00 (1.813.400,00) 98,78 100

14 Pengadaan Pupuk Organi 1.849.179.290,00 1.807.225.590,00 (41.953.700,00) 97,73 100

15 Pemeliharaan Tanaman Sumber Benih dan Produksi

1.626.725.000,00 1.385.631.350,00 (241.093.650,00) 85,18 100

Alokasi anggaran Study Banding ke Puslitkoka Jawa Timur sebesar Rp. 200.000.000,00 tidak terealisasi karena waktu yang tidak memungkinkan untuk dilaksanakan.

15 Pembangunan Kebun ProduksiTanaman Perkebunan

770.000.000,00 756.340.180,00 (13.659.820,00) 98,23 100

16 Peningkatan Kualitas Bahan Baku Tembakau

976.580.000,00 768.465.269,00 (208.114.731,00) 78,69 100

Alokasi anggaran Study Komparative Tembakau sebesar Rp. 200.000.000,00 tidak dilaksanakan karena keterbatasan waktu pelaksanaan.

III Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Dan Sarana Prasarana Perkebunan

3.412.425.000,00 3.362.497.109,00 (49.927.891,00) 98,54 100

1 Sosialisasi Gangguan Usaha Perkebunan dan Kebakaran Lahan

337.975.000,00 337.399.820,00 (575.180,00) 99,83 100

2

Pengadaan Mesin Pompa Air(Bidang Penyuluhan, Kelembangaan dan Sarana Prasarana

149.600.000,00 147.451.600,00 (2.148.400,00) 98,56 100

3 Pengadaan Mesin Cultivator 120.000.000,00 87.540.000,00 (32.460.000,00) 72,95 100

Terdapat efesiensi anggaran sebesar Rp. 32.460.000,00 disebabkan karena harga satuan yang disesuaikan dengan spesifikasi teknis dilakukan berdasarkan hasil survey.

4 Bimtek Intensifikasi Tanaman jambu mete

8.100.000,00 8.100.000,00 - 100,00 100

5 Gerakan Pengembalian Kejayaan Kakao

208.400.000,00 205.083.400,00 (3.316.600,00) 98,41 100

6 Bimtek Intensifikasi Tanaman kelapa

149.100.000,00 147.749.600,00 (1.350.400,00) 99,09 100

7 Orientasi Petugas dan Petani Ke Sumber Bahan Tanaman Perkebunan

2.220.050.000,00 2.213.122.689,00 (6.927.311,00) 99,69 100

8 Inventarisasi Data Bantuan Hibah Bibit Komoditi Unggulan Perkebunan

219.200.000,00 216.050.000,00 (3.150.000,00) 98,56 100

IV Program Pelayananadministrasi Perkantoran

6.636.696.261,00 6.261.388.524,00 (375.307.737,00) 94,34 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi,Sumber Daya Air dan Listrik

567.600.000,00 524.445.321,00 (43.154.679,00) 92,40 100

2 Penyediaan Jasa PerizinanKendaraan Dinas/Operasional

36.000.000,00 21.203.418,00 (14.796.582,00) 58,90 100

Terdapat kendaraan dinas/Operasional yang terlambat/ belum diurus pembayaran pajaknya. Sebagian Kendaraan Dinas / Operasional dibayar secara Tunai (pribadi) tidak menggunakan Dana APBD karena terkendala proses TNT (Transaksi Non Tunai) dan beberapa

Kendaraan Dinas/Operasional pembayaran pajaknya dibawah pagu anggaran.

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 3.111.600.000,00 3.111.600.000,00 - 100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor,Barang Cetakan dan Penggandaan

572.431.261,00 553.993.875,00 (18.437.386,00) 96,78 100

5 Penyediaan Komponen InstalasiListrik/Penerangan BangunanKantor

41.590.000,00 40.448.150,00 (1.141.850,00) 97,25 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 812.875.000,00 810.875.000,00 (2.000.000,00) 99,75

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

1.494.600.000,00 1.198.822.760,00 (295.777.240,00) 80,21 100

Page 178: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

164

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Tedapat anggaran yang tidak dapat direalisasikan sebesar Rp. 250.000.000,00 yang awalnya diperuntukkan untuk perjalanan luar negeri dalam rangka menghadiri Coffe Workshop di Jerman. Namun tidak terlaksana karena adanya edaran dari Gubernur yang

membatasi perjalanan ke luar negeri.

V Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

2.054.790.400,00 1.974.663.753,00 (80.126.647,00) 96,10 100

1 Pemeliharaan Rutin/BerkalaGedung Kantor / Asrama

692.090.000,00 682.011.347,00 (10.078.653,00) 98,54 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan / Dinas

584.950.400,00 562.009.906,00 (22.940.494,00) 96,08 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

633.000.000,00 617.834.500,00 (15.165.500,00) 97,60 100

4 Pemeliharaan Rutin / Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

144.750.000,00 112.808.000,00 (31.942.000,00) 77,93 100

Terdapat efesiensi anggaran sebesar Rp. 112.808.000,00 karena beberapa peralatan kantor yang kondisinya masih baik dan hanya membutuhkan pemeliharaan ringan.

VI Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

330.146.063,00 323.308.163,00 (6.837.900,00) 97,93 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

106.121.263,00 105.565.263,00 (556.000,00) 99,48 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

61.877.800,00 61.807.800,00 (70.000,00) 99,89 100

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

111.872.000,00 105.660.100,00 (6.211.900,00) 94,45 100

Keterbatasan petugas data, dimana jadwal perjalanan yang telah ditentukan bersamaan dengan kegiatan lainnya.

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

5.100.000,00 5.100.000,00 - 100,00 100

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

20.505.000,00 20.505.000,00 - 100,00 100

6 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

24.670.000,00 24.670.000,00 - 100,00 100

Page 179: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

165

34. DINAS KEHUTANAN

I . Pendapatan

Target Pendapatan Daerah sebesar Rp1.701.810.000,00 terealisir sebesar Rp705.451.500,00 atau 41,45% dari. Sisa target yang tidak terealisasi sebesar Rp996.358.500,00.

II. Belanja

Pos Belanja pada Dinas Kehutanan Provinsi Sulawesi Selatan direncanakan anggaran sebesar Rp142.420.583.923,00 sampai dengan akhir tahun 2019 telah direalisir sebesar Rp140.162.807.809,50 atau 98,41% terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.258.046.113,50. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp104.661.941.138,00 sampai dengan akhir tahun 2019 telah terealisir sebesar Rp104.661.941.120,00 atau 100% terdapat sisa anggaran sebesar Rp18,00.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp37.758.912.785,00 sampai dengan akhir tahun 2019 telah terealisir sebesar Rp35.500.866.689,50 atau 94,02%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.258.046.095,50. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.34.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS KEHUTANAN

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 1.701.810.000,00 705.451.500,00 (996.358.500,00) 41,45

PENDAPATAN ASLI DAERAH

338.830.000,00 201.144.700,00 (137.685.300,00) 59,36

1 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah

288.830.000,00 193.519.200,00 (95.310.800,00) 67,00

Kurangnya pasokan bahan baku yang masuk di industri yang dikur petugas kehutanan

2 Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah

50.000.000,00 6.000.000,00 (44.000.000,00) 12,00

Kurangnya permintaan/pembelian bibit oleh pihak ketiga

3 Pendapatan Denda Retribusi Jasa Umum

- 1.625.500,00 1.625.500,00 -

Page 180: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

166

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

LAIN-LAIN PENDAPATAN ASLI YANG SAH

1.362.980.000,00 504.306.800,00 (858.673.200,00) 37,00

1 Sumbangan Pihak Ketiga 1.362.980.000,00 504.306.800,00 (858.673.200,00) 37,00

Terdapat beberapa pengusaha yang belum membayar partisipasi pihak ketiga

BELANJA DAERAH 142.420.853.923,00 140.162.807.809,50 (2.258.046.113,50) 98,41 99,94

A Belanja Tidak Langsung 104.661.941.138,00 104.661.941.120,00 (18,00) 100,00 100

B Belanja Langsung 37.758.912.785,00 35.500.866.689,50 (2.258.046.095,50) 94,02 99,87

I Program Penataan Hutan Dan Pemanfaatan Hutan (Prioritas)

330.000.000,00 329.924.600,00 (75.400,00) 99,98 100

1 Pembinaan, monitoring dan evaluasi pemanfaatan dan penggunaan kawasan hutan

200.000.000,00 199.985.000,00 (15.000,00) 99,99 100

2 Pembinaan, monitoring dan evaluasi pengolahan dan pemasaran hasil hutan

50.000.000,00 49.950.000,00 (50.000,00) 99,90 100

3 Monitoring, evaluasi dan rekonsiliasi penerimaan PSDH/DR

80.000.000,00 79.989.600,00 (10.400,00) 99,99 100

II Program Rehabilitasi Hutan Dan Lahan (Prioritas)

14.135.579.776,00 13.779.919.976,00 (355.659.800,00) 97,48 100

1

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK VI dan VII / KPH Jeneberang I

1.029.713.686,00 1.028.252.686,00 (1.461.000,00) 99,86 100

2

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK VII dan VIII / KPH Jeneberang II

745.379.800,00 745.379.800,00 - 100,00 100

3

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK V / KPH Cenrana

194.739.600,00 194.739.600,00 - 100,00 100

4

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK V / KPH Walanae

107.226.900,00 107.226.900,00 - 100,00 100

5

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK I / KPH Bulusaraung

177.127.000,00 177.127.000,00 - 100,00 100

6

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK II / KPH Ajatappareng

56.815.000,00 56.815.000,00 - 100,00 100

7

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK II / KPH Bila

93.384.000,00

93.384.000,00

-

100,00 100

8

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK II / KPH Sawitto

99.484.000,00

99.484.000,00

-

100,00 100

9

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK III / KPH Saddang I

259.072.000,00

259.072.000,00

-

100,00 100

10 Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil

122.023.000,00

122.023.000,00

-

100,00 100

Page 181: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

167

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 teknis di wilayah CDK III / KPH Saddang II

11

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK IV / KPH Latimojong

194.442.600,00

194.442.600,00

-

100,00 100

12

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK IV / KPH Rongkong

64.234.500,00

64.234.500,00

-

100,00 100

13

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK IV / KPH Larona Malili

49.775.000,00

49.775.000,00

-

100,00 100

14

Pembuatan bangunan konservasi tanah dan air/ sipil teknis di wilayah CDK III / KPH Mata Allo

266.858.460,00

266.858.460,00

-

100,00 100

15

Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada Wilayah CDK VI dan CDK VII / Wilayah KPH Jeneberang I

1.801.595.900,00

1.801.595.900,00

-

100,00 100

16

Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK VII dan VIII / KPH Jeneberang II

1.049.436.525,00

1.049.436.525,00

-

100,00 100

17 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK VIII / KPH Selayar

196.042.000,00

196.042.000,00

-

100,00 100

18 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK V / KPH Cenrana

186.913.815,00

186.913.815,00

-

100,00 100

19 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK V / KPH Walanae

129.181.250,00

129.181.250,00

-

100,00 100

20 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK I / KPH Bulusaraung

1.146.872.240,00

1.146.872.240,00

-

100,00 100

21 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK II / KPH Ajatappareng

162.778.000,00

162.778.000,00

-

100,00 100

22 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK II / KPH Bila

57.178.000,00

57.178.000,00

-

100,00 100

23 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK II / KPH Sawitto

69.320.000,00

69.320.000,00

-

100,00 100

24 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK III / KPH Saddang I

642.422.250,00

642.422.250,00

-

100,00 100

25 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK IV / KPH Latimojong

1.316.629.250,00 1.316.629.250,00 - 100,00 100

26 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK IV / KPH Kalaena

114.488.000,00 114.488.000,00 - 100,00 100

27 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK IV / KPH Larona Malili

77.317.000,00 77.317.000,00 - 100,00 100

28 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK IV / KPH Rongkong

787.133.300,00 787.133.300,00 - 100,00 100

Page 182: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

168

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

29 Pembuatan dan pemeliharaan tanaman pada wilayah CDK III / KPH Mata Allo

349.658.500,00 349.658.500,00 - 100,00 100

30 Penyusunan dan pengawasan DAS dan RHL

829.938.200,00 829.310.000,00 (628.200,00) 99,92 100

31 Pembuatan dan pemeliharaan sumber benih unggul

440.000.000,00 95.840.000,00 (344.160.000,00) 21,78 40

Realisasi tidak tercapai di karenakan Nomenklatur tidak sinkron dengan nama kegiatan sehingga tidak dilaksanakan

32 Pengujian dan sertifikasi benih dan bibit tanaman hutan

92.000.000,00 90.888.000,00 (1.112.000,00) 98,79 100

33 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK I/ KPH Bulusaraung)

102.200.000,00 95.026.250,00 (7.173.750,00) 92,98 100

34 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK II/ KPH Ajatappareng)

102.200.000,00 102.007.500,00 (192.500,00) 99,81 100

35 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK II/ KPH Bila)

102.200.000,00 102.028.125,00 (171.875,00) 99,83 100

36 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK III/ KPH Mata Allo)

102.200.000,00 102.131.100,00 (68.900,00) 99,93 100

37 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK III/ KPH Saddang I)

102.200.000,00 101.932.500,00 (267.500,00) 99,74 100

38 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK IV/ KPH Latimojong)

102.200.000,00 102.200.000,00 - 100,00 100

39 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK IV/ KPH Rongkong)

102.200.000,00 102.200.000,00 - 100,00 100

40 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK IV/ KPH Larona Malili)

102.200.000,00 102.200.000,00 - 100,00 100

41 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK V/ KPH Walanae)

102.200.000,00 102.131.250,00 (68.750,00) 99,93 100

42 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK VI dan CDK VII/ KPH Jeneberang I)

102.200.000,00 102.145.000,00 (55.000,00) 99,95 100

43 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK VII dan VIII/ KPH Jeneberang II)

102.200.000,00 101.899.675,00 (300.325,00) 99,71 100

44 Rehabilitasi lahan (wilayah CDK VIII/ KPH Selayar)

102.200.000,00 102.200.000,00 - 100,00 100

III Program Perhutanan Sosial 1.157.082.550,00 1.156.732.550,00 (350.000,00) 99,97 100

1

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK VI dan CDK VII / KPH Jeneberang I

149.820.000,00 149.820.000,00 - 100,00 100

2

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK VII dan CDK VIII / KPH Jeneberang II

65.400.000,00 65.400.000,00 - 100,00 100

3

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK V / KPH Cenrana

74.833.000,00 74.833.000,00 - 100,00 100

4

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK V / KPH Walanae

149.956.750,00 149.956.750,00 - 100,00 100

5

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK I / KPH Bulusaraung

73.432.700,00 73.432.700,00 - 100,00 100

6 Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi

74.745.000,00 74.745.000,00 - 100,00 100

Page 183: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

169

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 produktif di wilayah CDK II / KPH Bila

7

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK II / KPH Sawitto

60.225.000,00 60.225.000,00 - 100,00 100

8

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK III / KPH Saddang I

99.899.800,00 99.899.800,00 - 100,00 100

9

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK III / KPH Saddang II

74.800.000,00 74.800.000,00 - 100,00 100

10

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK IV / KPH Latimojong

74.990.300,00 74.990.300,00 - 100,00 100

11

Pengembangan sarana dan prasarana usaha ekonomi produktif di wilayah CDK III / KPH Mata Allo

34.980.000,00 34.980.000,00 - 100,00 100

12 Pembinaan, monitoring dan evaluasi perhutanan sosial

84.000.000,00 84.000.000,00 - 100,00 100

13 Pembentukan koperasi tani hutan dan peningkatan kelas KTH

75.000.000,00 74.950.000,00 (50.000,00) 99,93 100

14 Pembinaan, monitoring dan evaluasi penyelenggaraan penyuluhan

65.000.000,00 64.700.000,00 (300.000,00) 99,54 100

IV

Program Perlindungan Hutan Dan Konservasi Sumber Daya Alam Hayati Dan Ekosistem

3.406.689.448,00 3.402.949.948,00 (3.739.500,00) 99,89 100

1 Penyediaan sarana prasarana pengamanan hutan wilayah KPH. Jeneberang I

463.824.792,00 463.334.792,00 (490.000,00) 99,89 100

2 Penyediaan sarana prasarana pengamanan hutan di wilayah KPH. Walanae

485.731.810,00 484.691.810,00 (1.040.000,00) 99,79 100

3 Penyediaan sarana prasarana pengamanan hutan di wilayah KPH. Bulusaraung

469.422.657,00 468.905.657,00 (517.000,00) 99,89 100

4 Penyediaan sarana prasarana pengamanan hutan di wilayah KPH. Saddang II

460.260.150,00 460.018.150,00 (242.000,00) 99,95 100

5 Penyediaan sarana prasarana pengamanan hutan di wilayah KPH. Latimojong

467.389.047,00 467.136.047,00 (253.000,00) 99,95 100

6 Penyediaan sarana prasarana pengamanan hutan di wilayah KPH. Kalaena

486.430.769,00 486.331.769,00 (99.000,00) 99,98 100

7 Penyediaan sarana prasarana pengamanan hutan di wilayah KPH. Rongkong

456.720.223,00 456.626.723,00 (93.500,00) 99,98 100

8 Operasi gabungan dan penanganan tindak pidana khusus kehutanan

86.890.000,00 85.985.000,00 (905.000,00) 98,96 100

9 Pembinaan dan monitoring tumbuhan satwa liar yang tidak dilindungi

30.020.000,00 29.920.000,00 (100.000,00) 99,67 100

Page 184: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

170

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

V Program Pencegahan Dan Penanggulangan Kebakaran Hutan Dan Lahan

1.475.010.000,00 1.382.411.000,00 (92.599.000,00) 93,72 98,74

1 Pengembangan sarana prasarana pengendalian kebakaran hutan

1.397.310.000,00 1.305.051.000,00 (92.259.000,00) 93,40 97,47

2

Monitoring dan pembinaan, pencegahan, pengendalian dan pasca kebakaran hutan dan lahan

77.700.000,00 77.360.000,00 (340.000,00) 99,56 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

11.108.304.511,00 10.007.042.223,00 (1.101.262.288,00) 90,09 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

1.137.600.000,00 492.292.479,00 (645.307.521,00) 43,27 100

Terget ini tidak tercapai di karenakan Sesuai kebutuhan yang ada di dalam tagihan Listrik dan Air setiap bulanya

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

115.750.000,00 115.721.262,00 (28.738,00) 99,98 100

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

6.307.200.000,00 6.169.600.000,00 (137.600.000,00) 97,82 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

575.092.500,00 522.985.540,00 (52.106.960,00) 90,94 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

221.000.000,00 67.697.380,00 (153.302.620,00) 30,63 100

Realisasi tidak tercapai di karenakan pembelanjaan sesuai kebutuhan kantor sehingga di kegiatan ini tidak mencapai target

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

383.723.832,00 270.857.636,00 (112.866.196,00) 70,59 100

Realisasi tidak tercapai di karenakan adanya beberapa pelaksanaan rapat tidak dilaksanakan sehingga belanja makan dan minum rapat tidak tercapai target

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

270.000.000,00 270.000.000,00 - 100,00 100

8 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

2.097.938.179,00 2.097.887.926,00 (50.253,00) 100,00 100

VII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

4.511.646.500,00 3.842.864.737,50 (668.781.762,50) 85,18 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan / Rumah Dinas

105.000.000,00 99.778.000,00 (5.222.000,00) 95,03 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

713.000.000,00 544.847.994,50 (168.152.005,50) 76,42 100

Realisasi tidak tercapai di karenakan tidak dilaksanakan karena biaya pemeliharaan yang di ajukan tidak cukup karena lebih besar anggaran yg diusul dari pada sisa dana yg ada

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

1.661.100.000,00 1.255.474.465,00 (405.625.535,00) 75,58 100

Realisasi tidak tercapai di karenakan kendaraan yang akan di pelihara belum di serahkan dari Kabupaten secara administrasi belum ada Berita Acara P3D

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.923.046.500,00 1.842.559.278,00 (80.487.222,00) 95,81 100

5 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

109.500.000,00 100.205.000,00 (9.295.000,00) 91,51 97,26

VIII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

1.334.600.000,00 1.305.422.655,00 (29.177.345,00) 97,81 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

147.400.000,00 147.400.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan

524.850.000,00 500.342.451,00 (24.507.549,00) 95,33 100

Page 185: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

171

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 Penganggaran Perangkat Daerah

3 Penyusunan Usulan dan Pelaporan Dana Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan dan DAK

210.350.000,00 209.912.200,00 (437.800,00) 99,79 100

4 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

334.000.000,00 330.013.004,00 (3.986.996,00) 98,81 100

5 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

100.000.000,00 99.755.000,00 (245.000,00) 99,76 100

6 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

18.000.000,00 18.000.000,00 - 100,00 100

IX Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

300.000.000,00 293.599.000,00 (6.401.000,00) 97,87 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

300.000.000,00 293.599.000,00 (6.401.000,00) 97,87 100

Page 186: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

172

35. DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral sebesar Rp694.000.000,00 dapat direalisir sebesar Rp536.000.000,00 atau 77.23%, terdapat sisa target anggaran yang tidak tercapai sebesar Rp158.000.000,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp30.308.278.670,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp29.641.730.764,00 atau 97,80% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp666.547.906,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp15.123.153.186,00 dapat direalisir sebesar Rp15.123.153.186,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung

Pada belanja langsung direncanakan sebesar Rp15.185.125.484,00 dapat direalisir sebesar Rp14.518.577.578,00 atau 75,61%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp666.547.906,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.35.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 694.000.000,00 536.000.000,00 (158.000.000,00) 77,23

PENDAPATAN ASLI DAERAH

694.000.000,00 536.000.000,00 (158.000.000,00) 77,23

Hasil Retribusi Daerah 694.000.000,00 536.000.000,00 (158.000.000,00) 77,23

Alasan : 1. Belum ada Kebijakan wajib uji mineral bagi izin tambang, 2. Peralatan mikrobiologi belum tersedia, 3. Mesin bor sudah tua, persaingan dan asesoris yang terbatas, 3. Terjadi peningkatan permintaan bahan konstruksi sehingga memicu peningkatan permohonan WIUP yang perlu cetak peta WIUP

BELANJA DAERAH 30.308.278.670,00 29.641.730.764,00 (666.547.906,00) 97,80 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

15.123.153.186,00 15.123.153.186,00 - 100,00 100

Belanja Gaji &Tunjangan 8.063.967.654,00 8.063.967.654,00 - 100,00 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

7.059.185.532,00 7.059.185.532,00 - 100,00 100

Page 187: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

173

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

B BELANJA LANGSUNG 15.185.125.484,00 14.518.577.578,00 (666.547.906,00) 95,61 100

I Program Penyediaan Listrik dan Ketahanan Energi

4.930.689.284,00 4.873.168.428,00 (57.520.856,00) 98,83 100

1 Penyediaan dan Pemanfaatan Energi Baru Terbarukan

3.755.800.000,00 3.716.782.896,00 (39.017.104,00) 98,96 100

2 Pembangunan dan Pengembangan Instalasi Bio Energi

411.889.284,00 410.194.434,00 (1.694.850,00) 99,59 100

3 Invetarisasi Kelayakan Pamanfaatan Potensi Energi Baru Terbarukan

643.000.000,00 627.347.850,00 (15.652.150,00) 97,57 100

4 Pembinaan Pengelolaan Energi Baru dan Terbarukan

40.000.000,00 39.206.850,00 (793.150,00) 98,02 100

5 Peningkatan Pelayanan Pengusahaan Ketenagalistrikan

40.000.000,00 39.900.448,00 (99.552,00) 99,75 100

6 Pembinaan Konservasi dan Lingkungan Ketenagalistrikan

40.000.000,00 39.735.950,00 (264.050,00) 99,34 100

II Program Hilirisasi Pertambangan

625.000.000,00 619.073.447,00 (5.926.553,00) 99,05 100

1 Pembinaan Peningkatan Nilai Tambah Pertambangan

95.000.000,00 92.576.400,00 (2.423.600,00) 97,45 100

2 Pembinaan dan Peningkatan Produksi Tambang

75.000.000,00 74.854.300,00 (145.700,00) 99,81 100

3 Peningkatan Pelayanan Pengusahaan Pertambangan di atas 10 Ha

375.000.000,00 372.346.619,00 (2.653.381,00) 99,29 100

4 Penataan Wilayah Izin Usaha Pertambangan

80.000.000,00 79.296.128,00 (703.872,00) 99,12 100

III Program Eksplorasi Sumber Daya Geologi, Konservasi dan Pemanfaatan Air Tanah

1.864.797.000,00 1.543.336.086,00 (321.460.914,00) 82,76 100

1 Eksplorasi Semi Detail Mineral Bukan Logam, Batuan dan Batubara

34.000.000,00 27.355.000,00 (6.645.000,00) 80,46 100

Alasan : Harga satuan persampel yang diusulkan terlalu tinggi dibandingkan dengan harga riil

2 Pengembangan dan Eksploitasi Air Tanah dengan Pemboran

1.331.300.000,00 1.029.586.149,00 (301.713.851,00) 77,34 100

Alasan : 1. Pekerjaan Sumur Bor yang tidak dapat diselesaikan secara keseluruhan oleh pemenang tender yakni hanya 6 dari 21 sumur bor yang direncanakan sehingga pengawasan dan evaluasi pekerjaan bor terbatas hanya dilakukan pada lokasi yang ada kegiatan pemboran. 2. Pekerjaan pemboran dilakukan sesuai dengan pengukuran geolistrik. 3. Pekerjaan pemboran dibayarkan sesuai dengan kedalaman yang didasarkan pada hasil pengukuran Logging Test, dan 4. Pembayaran bahan konstruksi/peralatan

pemboran disesuaikan jumlah bahan yang di gunakan pada saat konstruksi.

3 Pemetaan Zona Konservasi Air Tanah

130.000.000,00 128.063.000,00 (1.937.000,00) 98,51 100

4 Eksplorasi Air Tanah dengan Metode Geofisika

297.000.000,00 287.592.704,00 (9.407.296,00) 96,83 100

5 Peningkatan Pembinaan Pelayanan Pengusahaan Air Tanah

40.000.000,00 39.417.233,00 (582.767,00) 98,54 100

6 Dokumentary dan Informasi Geologi Sulsel

32.497.000,00 31.322.000,00 (1.175.000,00) 96,38 100

IV

Program Pengendalian dan Evaluasi Pemanfaatan Energi Sumber Daya Mineral dan Air Tanah

489.350.000,00 488.379.099,00 (970.901,00) 99,80 100

1 Pengendalian dan Penertiban Penambang Tanpa Izin

103.000.000,00 103.000.000,00 - 100,00 100

2 Pengendalian dan Pengawasan Tata Kelola Kegiatan Pertambangan

39.350.000,00 38.943.385,00 (406.615,00) 98,97 100

3 Pengendalian dan Pengawasan Usaha Energi Baru Terbarukan dan Ketenagalistrikan

96.000.000,00 95.602.600,00 (397.400,00) 99,59 100

Page 188: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

174

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Pengendalian dan Pengawasan Geologi dan Air Tanah

48.000.000,00 47.913.114,00 (86.886,00) 99,82 100

5 Inspeksi Keteknikan dan Lingkungan Pertambangan Inspektur Tambang

203.000.000,00 202.920.000,00 (80.000,00) 99,96 100

V Program Peningkatan Pelayanan Jasa Laboratorium dan Eksplorasi

524.312.100,00 522.638.525,00 (1.673.575,00) 99,68 100

1 Pelayanan Uji Laboratorium 152.270.600,00 152.270.600,00 - 100,00 100

2 Penyediaan Pelayanan Peta Digital Energi dan Sumber Daya Mineral

59.000.000,00 58.985.500,00 (14.500,00) 99,98 100

3 Penatausahaan Jasa Laboratorium dan Peralatan Eksplorasi UPT Jasa Laboratorium

134.041.500,00 134.036.300,00 (5.200,00) 100,00 100

4 Pelayanan Pemanfaatan Peralatan Eksplorasi Mineral, Batuan dan Air Tanah

179.000.000,00 177.346.125,00 (1.653.875,00) 99,08 100

VI Program Pengelolaan dan Pelayanan Perizinan

1.261.030.000,00 1.186.323.269,00 (74.706.731,00) 94,08 100

1

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Mineral Batuan, Batubara di bawah 10 Ha dan Air Tanah Cabang Dinas Wilayah I

91.000.000,00 90.917.502,00 (82.498,00) 99,91 100

2

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Mineral Batuan, Batubara di bawah 10 Ha dan Air Tanah Cabang Dinas Wilayah II

79.000.000,00 74.135.000,00 (4.865.000,00) 93,84 100

Alasan : Perjalanan Dinas Luar daerah sebesar Rp. 4.860.000,- tidak dapat direalisasikan karena dananya sangat minim untuk satu kali perjalanan dinas luar daerah

3

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Mineral Batuan, Batubara di bawah 10 Ha dan Air Tanah Cabang Dinas Wilayah III

74.400.000,00 74.303.200,00 (96.800,00) 99,87 100

4

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Mineral Batuan, Batubara di bawah 10 Ha dan Air Tanah Cabang Dinas Wilayah IV

70.000.000,00 69.805.000,00 (195.000,00) 99,72 100

5

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Mineral Batuan, Batubara di bawah 10 Ha dan Air Tanah Cabang Dinas Wilayah V

82.300.000,00 82.096.900,00 (203.100,00) 99,75 100

6

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Mineral Batuan, Batubara di bawah 10 Ha dan Air Tanah Cabang Dinas Wilayah VI

76.500.000,00 75.737.200,00 (762.800,00) 99,00 100

7

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Energi Baru Terbarukan dan Ketenagalistrikan dibawah 500 kVa Cabang Dinas Wilayah I

45.000.000,00 37.796.924,00 (7.203.076,00) 83,99 100

Alasan : Efisiensi Anggaran

8 Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Energi Baru Terbarukan dan Ketenagalistrikan

70.720.000,00 70.066.600,00 (653.400,00) 99,08 100

Page 189: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

175

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7 dibawah 500 kVa Cabang Dinas Wilayah II

9

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Energi Baru Terbarukan dan Ketenagalistrikan dibawah 500 kVa Cabang Dinas Wilayah III

46.260.000,00 46.210.000,00 (50.000,00) 99,89 100

10

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Energi Baru Terbarukan dan Ketenagalistrikan dibawah 500 kVa Cabang Dinas Wilayah IV

48.500.000,00 39.745.000,00 (8.755.000,00) 81,95 100

Alasan : Perjalanan luar daerah tidak dapat dilaksanakan mengingat waktu yang sangat sempit, sehingga direncanakan pelaksanaannya secara bersamaan dengan belanja kegiatan yang sama pada tahun berikutnya

11

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Energi Baru Terbarukan dan Ketenagalistrikan dibawah 500 kVa Cabang Dinas Wilayah V

55.000.000,00 53.985.600,00 (1.014.400,00) 98,16 100

12

Pembinaan Pengelolaan Pengusahaan Sektor Energi Baru Terbarukan dan Ketenagalistrikan dibawah 500 kVa Cabang Dinas Wilayah VI

40.000.000,00 39.155.000,00 (845.000,00) 97,89 100

13 Penatausahan Administrasi Perkantoran Cabang Dinas Wilayah I

72.525.000,00 64.854.500,00 (7.670.500,00) 89,42 100

Alasan : Dikarenakan aliran air dan listrik masih dalam satu aliran dengan OPD Dinas Pendidikan Kab. Maros dan internet belum terpasang

14 Penatausahan Administrasi Perkantoran Cabang Dinas Wilayah II

63.080.000,00 57.681.050,00 (5.398.950,00) 91,44 100

Alasan : Belanja listrik dan internet perbulannya dibawah perkiraan yang tertera pada DPA dan tidak terdapat kegiatan yang mengharuskan untuk mencetak spanduk

15 Penatausahan Administrasi Perkantoran Cabang Dinas Wilayah III

97.540.000,00 84.219.898,00 (13.320.102,00) 86,34 100

Alasan : 1. Pemasangan listrik yang direncanakan akan dipasang daya sebesar 11 kVa diturunkan menjadi 5,5 kVa sehinga mempengaruhi biaya tagihan listrik setiap bulannya. 2. Pihak PDAM baru melakukan pemasangan pada akhir Desember.

16 Penatausahan Administrasi Perkantoran Cabang Dinas Wilayah IV

83.200.000,00 77.326.500,00 (5.873.500,00) 92,94 100

Alasan : Karena pemakaian listrik dalam setiap bulannya belum digunakan secara maksimal, sehingga pembayaran yang dilakukan lebih rendah dibandingkan anggaran yang disediakan

17 Penatausahan Administrasi Perkantoran Cabang Dinas Wilayah V

69.705.000,00 58.825.182,00 (10.879.818,00) 84,39 100

Alasan : 1. Instalasi air PDAM belum terpasang, sehingga tidak dilakukan penyambungan pipa air PDAM di Kantor Cabang Dinas Wilayah V Kab. Bone. 2. Penyambungan baru lsitrik PLN 1 unit pada kantor cabang dinas wilayah V Kab. Bone baru

dilakukan pada Bulan November 2019

18 Penatausahan Administrasi Perkantoran Cabang Dinas Wilayah VI

96.300.000,00 89.462.213,00 (6.837.787,00) 92,90 100

Alasan : Karena Penggunaan Anggaran Belanja listrik dan Belanja Kawat/Faksimili/Internet dalam setiap bulannya lebih rendah dibandingkan anggaran yang disediakan

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.785.606.800,00 2.643.394.384,00 (142.212.416,00) 94,89 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

380.340.000,00 314.026.732,00 (66.313.268,00) 82,56 100

Alasan : Realisasi Pemanfaatan Khususnya Sumber Daya Air dan Listrik yang cenderung fluktuatif

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

18.450.000,00 15.984.675,00 (2.465.325,00) 86,64 100

Page 190: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

176

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Alasan : Para Pihak yang bertanggungjawab atas kendaraan dinas kadang alpa dalam menyampaikan batas akhir pembayaran STNK

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 856.050.000,00 832.095.000,00 (23.955.000,00) 97,20 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

374.479.300,00 338.447.300,00 (36.032.000,00) 90,38 100

Alasan : Terkadang ada unit kerja dalam lingkup ESDM balum melaksanakan permintaan kebutuhan ATK, Barang Cetakan dan Pengandaan sesuai SOP

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

8.212.500,00 8.212.500,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

188.075.000,00 177.930.000,00 (10.145.000,00) 94,61 100

Alasan : Terkadang ada unit kerja dalam lingkup ESDM balum melaksanakan permintaan kebutuhan makanan dan minuman rapat sesuai SOP

7 Pelaksanaan Keikutsertaan Pameran

150.000.000,00 149.400.000,00 (600.000,00) 99,60 100

8 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

810.000.000,00 807.298.177,00 (2.701.823,00) 99,67 100

VIII Program Peningkatan Sarana dan Prsarana Aparatur

1.244.220.400,00 1.209.603.300,00 (34.617.100,00) 97,22 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

489.990.000,00 480.784.000,00 (9.206.000,00) 98,12 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

238.030.400,00 218.113.050,00 (19.917.350,00) 91,63 100

Alasan : Para Pihak yang bertanggungjawab atas kendaraan dinas kadang alpa dalam menyampaikan kebutuhan pemeliharaan kendaraan dinas

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

474.200.000,00 472.822.000,00 (1.378.000,00) 99,71 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

42.000.000,00 37.884.250,00 (4.115.750,00) 90,20 100

Alasan : Efisiensi Anggaran

IX Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

1.040.919.900,00 1.020.888.087,00 (20.031.813,00) 98,08 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

27.400.000,00 27.400.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

480.000.000,00 475.697.642,00 (4.302.358,00) 99,10 100

3 Penyusunan Usulan dan Pelaporan Dana Dekonsentrasi, Tugas Pembantuan dan DAK

26.062.400,00 26.062.400,00 - 100,00 100

4 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

285.925.800,00 276.474.651,00 (9.451.149,00) 96,69 100

5 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

221.531.700,00 215.253.394,00 (6.278.306,00) 97,17 100

X Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

419.200.000,00 411.772.953,00 (7.427.047,00) 98,23 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

58.000.000,00 57.972.953,00 (27.047,00) 99,95 100

2 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan

361.200.000,00 353.800.000,00 (7.400.000,00) 97,95 100

Page 191: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

177

36. DINAS PERDAGANGAN

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Perdagangan sebesar Rp4.484.916.400,00 dapat direalisir sebesar Rp3.848.184.868,60 atau 85,80% sehingga masih terdapat sisa sebesar Rp636.731.531,40.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp21.190.184.755,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp20.736.862.149,00 atau 97,86% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp453.322.606,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Dinas Perdagangan, direncanakan sebesar Rp9.684.147.232,00 dapat direalisir sebesar Rp9.670.772.477,00 atau 99,86%, terdapat sisa lebih anggaran sebesar Rp13.374.755,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung Dinas Perdagangan, direncanakan sebesar Rp11.506.037.523,00 dapat direalisir sebesar Rp11.066.089.672,00 atau 96,18%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp439.947.851,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada:

Tabel 3.36.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PERDAGANGAN BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 4.484.916.400,00 3.848.184.868,60 (636.731.531,40) 85,80

PENDAPATAN ASLI DAERAH

4.484.916.400,00 3.848.184.868,60 (636.731.531,40) 85,80

Hasil Retribusi Daerah 4.484.916.400,00 3.848.184.868,60 (636.731.531,40) 85,80

BELANJA DAERAH 21.190.184.755,00 20.736.862.149,00 (453.322.606,00) 97,86 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

9.684.147.232,00 9.670.772.477,00 (13.374.755,00) 99,86 100

Belanja Gaji &Tunjangan 5.162.412.771,00 5.149.038.016,00 (13.374.755,00) 99,74 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

4.521.734.461,00 4.521.734.461,00 - 100,00 100

Page 192: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

178

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

B BELANJA LANGSUNG 11.506.037.523,00 11.066.089.672,00 (439.947.851,00) 96,18 100

I Program Peningkatan Promosi Dan Kerjasama Perdagangan Internasional (Prioritas)

1.487.000.000,00 1.455.256.558,00 (31.743.442,00) 97,87 100

1 Promosi Produk Ekspor dan Unggulan Daerah

1.359.300.000,00 1.342.352.558,00 (16.947.442,00) 98,75 100

2 Misi Dagang Dalam dan Luar Negeri

127.700.000,00 112.904.000,00 (14.796.000,00) 88,41 100

karena adanya sisa biaya perjalanan dinas yang diperuntukkan kepada Industri Kecil Menengah namum tidak direalisasikan

II Program Peningkatan Dan Pengembangan Ekspor

4.736.508.000,00 4.708.073.336,00 (28.434.664,00) 99,40 100

1 Pemantauan dan Pengendalian Impor

150.000.000,00 145.284.449,00 (4.715.551,00) 96,86 100

2 Pembinaan gerakan Peningkatan ekspor

180.700.000,00 172.646.281,00 (8.053.719,00) 95,54 100

3 Pemanfaatan Hasil Perundingan Perdagangan Internasional

176.500.000,00 171.168.045,00 (5.331.955,00) 96,98 100

4 Pengembangan dan Penerapan Penilaian Kesesuaian SNI

3.479.308.000,00 3.478.285.000,00 (1.023.000,00) 99,97 100

Penatausahaan UPT BSPM 750.000.000,00 740.689.561,00 (9.310.439,00) 98,76 100

III Program Perlindungan Konsumen Dan Pengamanan Perdagangan

471.250.000,00 450.962.606,00 (20.287.394,00) 95,69 100

1 Peningkatan pengawasan peredaran barang dan jasa

99.000.000,00 97.786.106,00 (1.213.894,00) 98,77 100

2 Pembinaan pengembangan LPKSM

187.000.000,00 179.262.500,00 (7.737.500,00) 95,86 100

3 Peningkatan Pengawasan Tertib Niaga

97.750.000,00 90.053.000,00 (7.697.000,00) 92,13 100

4 Penyelenggaraan Aksi Perlindungan Konsumen

87.500.000,00 83.861.000,00 (3.639.000,00) 95,84 100

IV Program Peningkatan Efisiensi Perdagangan Dalam Negeri

1.060.000.000,00 864.182.481,00 (195.817.519,00) 81,53 100

1 Pelaksanaan Sistem Resi Gudang 82.800.000,00 46.970.000,00 (35.830.000,00) 56,73 100

dikarenakan adanya rencana kegiatan yang telah dijadwalkan namun batal dilaksanakan karena Dinas Perdagangan Kabupaten setempat membatalkan jadwal yang telah ditetapkan dan tidak ada konfirmasi jadwal pelaksanaan ulang

2 Database Perkembangan Harga dan Stok Bapokting

60.300.000,00 36.780.000,00 (23.520.000,00) 61,00 100

dikarenakan sebagian anggaran untuk fasilitas internet telah ditangani oleh Diskominfo Prov. Sulsel serta sebagian besar Kab/Kota tidak mengirimkan data perkembangan harga dan stok Bapokting

3 Pelaksanaan Pasar Murah 104.470.000,00 54.460.000,00 (50.010.000,00) 52,13 100

disebabkan karena dalam pelaksanaan Pasar Murah untuk sewa tempat dan tenda ditangani oleh TP PKK Prov Sulsel dan TP PKK Kota Makassar sehingga anggaran yg tersedia tidak semua digunakan

4 Pengembangan Usaha Perdagangan

80.630.000,00 78.374.300,00 (2.255.700,00) 97,20 100

5 Pengelolaan Gedung Ballroom CCC

479.335.000,00 416.175.968,00 (63.159.032,00) 86,82 100

disebabkan karena sejak bulan juli 2019 ada isu gedung ballroom CCC akan dijadikan Mall Pelayanan Publik (MPP) dan akan diserahkan ke dinas PTSP pada bulan januari 2020 sehingga pelaksanaan kegiatan tidak dilanjutkan

6 Pengelolaan Pusat Distribusi Regional (PDR) Makassar

30.165.000,00 30.164.500,00 (500,00) 100,00 100

7 Pengembangan Pasar Tradisional Modern Pare-pare Jompie

50.500.000,00 37.191.113,00 (13.308.887,00) 73,65 100

adanya efisiensi belanja pada belanja listrik, air dan biaya perjalanan dinas

8 Penyusunan Data Base Sarana Perdagangan

82.300.000,00 75.080.000,00 (7.220.000,00) 91,23 100

Page 193: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

179

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Dikarenakan seluruh data sarana perdagangan Kabupaten/Kota yang dibutuhkan telah terpenuhi, sehingga sisa anggaran perjalanan dinas tidak terealisasi

9 Rapat Koordinasi dan Identifikasi Bapok Menjelang HBKN

89.500.000,00 88.986.600,00 (513.400,00) 99,43 100

V Program Pengembangan Citra Produk

200.000.000,00 199.750.000,00 (250.000,00) 99,88 100

1 Peningkatan Pemasaran Komoditi Ekspor

200.000.000,00 199.750.000,00 (250.000,00) 99,88 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.493.242.000,00 2.369.439.622,00 (123.802.378,00) 95,03 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

470.692.000,00 445.804.258,00 (24.887.742,00) 94,71 100

dikarenakan anggaran pembayaran listrik dan air yang fluktuatif berdasarkan pemakaian sehingga terdapat sisa anggaran

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

20.000.000,00 17.157.243,00 (2.842.757,00) 85,79 100

dikarenakan izin adanya 1 kendaraan yang tidak terbayar yaitu Truk Box Dyna

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 1.228.800.000,00 1.169.503.600,00 (59.296.400,00) 95,17 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

433.500.000,00 396.965.797,00 (36.534.203,00) 91,57 100

adanya efisiensi belanja pada belanja ATK dan penggandaan

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

15.000.000,00 15.000.000,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

45.250.000,00 45.250.000,00 - 100,00 100

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

50.000.000,00 50.000.000,00 - 100,00 100

8 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi dalam dan Luar Daerah

230.000.000,00 229.758.724,00 (241.276,00) 99,90 100

VII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

522.800.000,00 513.693.218,00 (9.106.782,00) 98,26 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

38.000.000,00 36.736.000,00 (1.264.000,00) 96,67 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

90.000.000,00 87.414.978,00 (2.585.022,00) 97,13 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

387.800.000,00 382.542.240,00 (5.257.760,00) 98,64 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

7.000.000,00 7.000.000,00 - 100,00 100

VIII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

535.237.523,00 504.731.851,00 (30.505.672,00) 94,30 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

81.000.000,00 72.300.000,00 (8.700.000,00) 89,26 100

adanya sisa belanja jasa narasumber dan efisiensi belanja dokumentasi

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

373.500.000,00 353.417.651,00 (20.082.349,00) 94,62 100

adanya efisiensi pada belanja internet dan sisa perjalanan dinas

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

70.737.523,00 69.064.200,00 (1.673.323,00) 97,63 100

4 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

5.000.000,00 5.000.000,00 - 100,00 100

5 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

5.000.000,00 4.950.000,00 (50.000,00) 99,00 100

Page 194: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

180

37. DINAS PERINDUSTRIAN

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Dinas Perindustrian sebesar Rp183.120.000,00 dapat direalisir sebesar Rp145.826.500,00 atau 79,63%, sehingga terdapat sisa sebesar Rp37.293.500,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp19.778.053.268,00 dapat direalisasikan sebesar Rp19.523.547.565,00 atau 98,71% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp254.505.703,00.

Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung Dinas Perindustrian untuk Tahun Anggaran 2019 dianggarkan sebesar Rp9.141.024.918,00 dapat terealisasi sebesar Rp9.141.024.918,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung Dinas Perindustrian, direncanakan sebesar Rp10.637.028.350,00 dapat terealisasi sebesar Rp10.382.522.647,00 atau 97,61% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp254.505.703,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada:

Tabel 3.37.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN DINAS PERINDUSTRIAN BULAN DESEMBER 2019

No. Program/Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran %

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 183.120.000,00 145.826.500,00 (37.293.500,00) 79,63

Alasan :1) Mesin peralatan yang sudah tua;

2) Adanya mesin yang rusak sehingga hal ini yang menyebabkan tidak dapat bersaing dengan kompetitor yang memiliki mesin/peralatan yang modern;

(3) Kekurangan Bahan Baku.

BELANJA DAERAH 19.778.053.268,00 19.523.547.565,00 (254.505.703,00) 98,71 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

9.141.024.918 9.141.024.918 0 100 100

1 Belanja Pegawai 9.141.024.918 9.141.024.918 - 100,00 100

B BELANJA LANGSUNG 10.637.028.350,00 10.382.522.647,00 (254.505.703,00) 97,61 100

Page 195: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

181

No. Program/Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran %

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

I Program Pengembangan Sentra-Sentra Industri (Prioritas)

1.033.133.500,00 971.165.085,00 (61.968.415,00) 94,00 100

1 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Rumput Laut

33.750.000,00 33.750.000,00 - 100,00 100

2 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Kakao

34.750.000,00 34.250.000,00 (500.000,00) 98,56 100

3 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Kopi

59.225.500,00 58.404.700,00 (820.800,00) 98,61 100

4 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Hasil Hutan

60.600.000,00 60.547.400,00 (52.600,00) 99,91 100

5 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Tekstil dan Sutera

167.100.000,00 161.145.590,00 (5.954.410,00) 96,44 100

6 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Pande Besi

55.650.000,00 55.649.998,00 (2,00) 100,00 100

7 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Kapal Rakyat

611.150.000,00 556.529.397,00 (54.620.603,00) 91,06 100

Alasan: Karena adanya kekeliruan dalam penganggaran Belanja Tenaga Ahli dan Belanja Trasnportasi sehingga tidak dapat direalisasikan.

8 Pengembangan dan Pembinaan Sentra Industri Jagung

10.908.000,00 10.888.000,00 (20.000,00) 99,82 100

II Program Peningkatan Kapasitas Iptek Sistem Produksi

1.518.195.000,00 1.455.797.443,00 (62.397.557,00) 95,89 100

1 Pembuatan Prototype Alat/Mesin Pertanian

124.500.000,00 124.357.500,00 (142.500,00) 99,89 100

2 Sosialisasi/Demonstrasi Alat/Mesin Pertanian di Kabupaten/Kota

98.790.000,00 98.790.000,00 - 100,00 100

3

Sinergitas Industri Alat Transportasi, Logam dan Mesin ke Pusat (Kementerian Perindustrian)

53.185.000,00 53.182.920,00 (2.080,00) 100,00 100

4

Penatausahaan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Makanan, Minuman dan Kemasan

137.000.000,00 135.974.000,00 (1.026.000,00) 99,25 100

5

Pengembangan Industri Makanan Minuman dan Kemasan Bermitra dengan Pelaku Usaha Industri

53.000.000,00 52.510.287,00 (489.713,00) 99,08 100

6

Pelayanan dan Pengembangan Teknologi Makanan Minuman dan Kemasan

230.400.000,00 215.640.000,00 (14.760.000,00) 93,59 100

Alasan : Efisiensi Anggaran terhadap Belanja Modal Pengadaan Alat-Alat Bengkel Tak Bermesin.

7 Pengembangan Industri Kreatif Berbasis Komunitas

54.920.000,00 50.945.780,00 (3.974.220,00) 92,76 100

Alasan: Efisiensi Anggaran terhadap Belanja Perjalanan Dinas.

8 Pengembangan Technopark Berbasis IT

245.100.000,00 240.818.311,00 (4.281.689,00) 98,25 100

9 Pembinaan Standarisasi Produk Industri

106.400.000,00 105.755.000,00 (645.000,00) 99,39 100

Page 196: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

182

No. Program/Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran %

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

10 Pengembangan SDM dan Produk Industri Fashion dan Garmen

97.900.000,00 89.848.304,00 (8.051.696,00) 91,78 100

Alasan: Efisiensi Anggaran terhadap Belanja Perjalanan Dinas.

11

Pengembangan SDM dan Produk Industri Elektronika dan Telematika Melalui Sistem Vokasional (Magang)

317.000.000,00 287.975.341,00 (29.024.659,00) 90,84 100

Alasan : Adanya kekeliruan terhadap penganggaran Belanja Jasa Tenaga Ahli sehingga tidak dapat direalisasikan.

III Program Pengembangan Industri Kecil Dan Menengah

2.176.930.950,00 2.136.120.843,00 (40.810.107,00) 98,13 100

1 IKM EXPO 800.350.000,00 796.700.000,00 (3.650.000,00) 99,54 100

2 Pembinaan dan Pengembangan Industri Kimia Hilir

31.445.950,00 31.440.950,00 (5.000,00) 99,98 100

3 Pembinaan dan Pengembangan Industri Hasil Hutan kayu

67.100.000,00 67.067.300,00 (32.700,00) 99,95 100

4 Pembinaan dan Pengembangan Industri Hasil Hutan Bukan Kayu

177.560.000,00 146.794.100,00 (30.765.900,00) 82,67 100

Alasan : Adanya kekeliruan didalam penganggaran (Belanja Jasa Transportasi) sehingga tidak dapat direalisasikan.

5 Pameran Produk IKM pada Event Daerah, Nasional dan Internasional

620.775.000,00 620.772.203,00 (2.797,00) 100,00 100

6 Pembinaan dan Pengembangan Industri Kecil dan Menengah

53.500.000,00 53.500.000,00 - 100,00 100

7 Pelatihan Penerapan GMP Kimia Hilir

219.000.000,00 218.461.150,00 (538.850,00) 99,75 100

8 Pembinaan dan Pengembangan Hilirisasi Hasil Pertanian

103.600.000,00 101.520.840,00 (2.079.160,00) 97,99 100

9 Pembinaan dan Pengembangan Hilirisasi Hasil Peternakan

103.600.000,00 99.864.300,00 (3.735.700,00) 96,39 100

IV Program Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri

1.174.684.500,00 1.133.958.401,00 (40.726.099,00) 96,53 100

1 Pembinaan Kemampuan Teknologi Industri Alat Angkut

63.290.000,00 63.040.000,00 (250.000,00) 99,60 100

2 Klinik Teknologi 67.300.000,00 67.300.000,00 - 100,00 100

3 Pembinaan Kemampuan Teknologi Industri Elektronika dan Informatika

93.032.250,00 81.823.210,00 (11.209.040,00) 87,95 100

Alasan: Efisiensi Anggaran terhadap Belanja Jasa Tenaga Ahli.

4 Pelatihan Peningkatan Mutu dan Diversifikasi Produk Kerajinan Bagi IKM

674.337.250,00 664.063.432,00 (10.273.818,00) 98,48 100

5

Pelayanan Administrasi Perkantoran Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Logam, Alsintan dan Tekstil

153.725.000,00 138.151.259,00 (15.573.741,00) 89,87 100

Alasan: Efisiensi Anggaran terhadap Belanja Perjalanan Dinas Luar Daerah.

Page 197: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

183

No. Program/Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran %

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

6

Pelayanan dan Pengembangan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Logam dan Alsintan

90.000.000,00 86.585.500,00 (3.414.500,00) 96,21 100

7

Pelayanan dan Pengembangan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Tekstil

33.000.000,00 32.995.000,00 (5.000,00) 99,98 100

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.636.791.360,00 3.598.619.367,00 (38.171.993,00) 98,95 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, sumber Daya air dan Listrik

304.356.960,00 291.497.138,00 (12.859.822,00) 95,77 100

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

10.000.000,00 7.782.460,00 (2.217.540,00) 77,82 100

Alasan: Hal ini dikarenakan karena adanya penurunan pembayaran STNK Kendaraan Dinas Roda dua yang sudah tua.

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

1.319.400.000,00 1.303.877.081,00 (15.522.919,00) 98,82 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

691.575.400,00 684.874.200,00 (6.701.200,00) 99,03 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

7.575.000,00 7.320.000,00 (255.000,00) 96,63 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

942.084.000,00 941.750.000,00 (334.000,00) 99,96 100

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

125.000.000,00 125.000.000,00 - 100,00 100

8 Rapat – Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

236.800.000,00 236.518.488,00 (281.512,00) 99,88 100

VI Program Peningkatansarana Dan Prasarana Aparatur

775.315.000,00 765.972.369,00 (9.342.631,00) 98,79 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan/Rumah Dinas

223.000.000,00 221.079.000,00 (1.921.000,00) 99,14 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

222.057.000,00 217.057.000,00 (5.000.000,00) 97,75 100

3

Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan /Dinas

196.000.000,00 195.738.369,00 (261.631,00) 99,87 100

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Rumah jabatan/Dinas

52.758.000,00 51.958.000,00 (800.000,00) 98,48 100

5 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

27.500.000,00 27.000.000,00 (500.000,00) 98,18 100

6 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

54.000.000,00 53.140.000,00 (860.000,00) 98,41 100

VII

Program Peningkatan Perencanaan Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

321.978.040 320.889.139 (1.088.901,00) 99,66 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

33.600.000 33.600.000 - 100,00 100

2

Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

163.378.040 162.389.985 (988.055,00) 99,40 100

Page 198: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

184

No. Program/Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran %

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

118.000.000 117.899.393 (100.607,00) 99,91 100

4 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

7.000.000 6.999.761 (239,00) 100,00 100

Page 199: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

185

38. BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

I . Pendapatan Pada Pos Pendapatan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Prov. Sulsel untuk tahun anggaran 2019 tidak direncanakan.

II. Belanja Untuk belanja daerah dialokasikan pada Bappeda Prov. Sulsel sebagai suatu Organisasi Perangkat Daerah (OPD) sebesar Rp48.309.588.774,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp45.203.423.956,00 atau 93,57%, dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp3.106.164.818,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp21.043.512.774,00 dapat direalisir sebesar Rp21.002.585.878,00 atau 99,81%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp40.926.896,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp27.266.076.000,00 dapat direalisir sebesar Rp24.200.838.078,00 atau 88,76%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp3.065.237.922,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.38.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 48.309.588.774,00 45.203.423.956,00 (3.106.164.818,00) 93,57 99,48

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 21.043.512.774,00 21.002.585.878,00 (40.926.896,00) 99,81 100

Belanja Gaji &Tunjangan 9.208.682.084,00 9.185.071.195,00 (23.610.889,00) 99,74 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

11.834.830.690,00 11.817.514.683,00 (17.316.007,00) 99,85 100

B BELANJA LANGSUNG 27.266.076.000,00 24.200.838.078,00 (3.065.237.922,00) 88,76 99,09

I Program Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi Pembangunan Daerah (Prioritas)

10.747.395.000,00 9.429.867.096,00 (1.317.527.904,00) 87,74 98,98

1 Penyusunan Dokumen RPJMD Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2018-2023

291.901.138,00 282.263.138,00 (9.638.000,00) 96,70 100

2 Penyusunan Dokumen RKPD Provinsi Sulawesi Selatan

344.000.000,00 229.117.568,00 (114.882.432,00) 66,60 100

Page 200: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

186

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening perjalanan dalam daerah dan luar daerah.

3 Penyelenggaraan Musrenbang dalam Rangka Penyusunan Dokumen Perencanaan Daerah

324.513.917,00 324.516.917,00 3.000,00 100,00 100

4 Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (e-Planning)

155.200.000,00 139.965.000,00 (15.235.000,00) 90,18 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS).

5 Pembinaan Penyelenggaraan Perencanaan Lingkup Provinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota

97.237.945,00 42.303.000,00 (54.934.945,00) 43,50 75

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, dan belanja perjalanan dinas dalam daerah.

6 Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Informasi Pembangunan Daerah (SIPD)

109.900.000,00 74.137.700,00 (35.762.300,00) 67,46 70

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), belanja cetak, belanja penggandaan, dan belanja perjalanan dinas dalam daerah

7 Forum Kerjasama Pembangunan Regional Sulawesi

103.000.000,00 86.114.800,00 (16.885.200,00) 83,61 99

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja perjalanan dinas luar daerah.

8 Pengendalian dan Evaluasi Perencanaan Pembangunan Daerah

333.285.200,00 177.238.124,00 (156.047.076,00) 53,18 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (Non PNS), belanja cetak, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

9 Sinergitas Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan

515.825.000,00 438.429.704,00 (77.395.296,00) 85,00 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

10 Penyusunan Usulan Pendanaan dan Konsultasi Program Kegiatan Dekonsentrasi, TP dan DAK

195.000.000,00 181.183.706,00 (13.816.294,00) 92,91 98

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

11 Asistensi Usulan Penganggaran Pembangunan

5.000.000,00 - (5.000.000,00) - 38

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja penggandaan.

12 Pengelolaan dan Pengembangan Sistem Informasi Monitoring dan Evaluasi (SIMONEV)

144.200.000,00 142.019.800,00 (2.180.200,00) 98,49 100

13 Penyusunan KUA dan PPAS APBD Prov. Sulsel

467.700.000,00 254.542.620,00 (213.157.380,00) 54,42 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja Uang Lembur PNS, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

14 Pengumpulan updating dan Analisis Informasi Pencapaian Target Kinerja Program dan Kegiatan

108.000.000,00 87.895.478,00 (20.104.522,00) 81,38 85

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

15 Pengendalian, Evaluasi, dan Pelaporan APBD, Dekon, TP, dan DAK

263.414.800,00 192.576.000,00 (70.838.800,00) 73,11 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (Non PNS), belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar

daerah.

16 Pengendalian dan Evaluasi Dokumen Renstra dan Renja Perangkat Daerah

31.400.000,00 18.950.000,00 (12.450.000,00) 60,35 99

Page 201: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

187

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (Non PNS), belanja cetak, dan belanja penggandaan.

17 Fasilitasi dan Evaluasi Kerjasama Antar Daerah dan Badan/Lembaga Luar Negeri

278.000.000,00 88.761.500,00 (189.238.500,00) 31,93 90

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah, serta perjalanan luar negeri.

18 Fasilitasi Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan

6.979.817.000,00 6.669.852.041,00 (309.964.959,00) 95,56 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah, serta perjalanan luar negeri.

II Program Pengembangan Pusat Pertumbuhan Baru (Prioritas)

689.310.000,00 594.852.993,00 (94.457.007,00) 86,30 100

1 Koordinasi Penyelenggaraan Penataan Ruang

164.000.000,00 106.773.400,00 (57.226.600,00) 65,11 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

2 Koordinasi Perencanaan Pengembangan Ekonomi Baru dan Kawasan Khusus

178.640.000,00 154.737.898,00 (23.902.102,00) 86,62 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah.

3 Koordinasi Perencanaan Pengembangan Industri

122.005.250,00 119.657.450,00 (2.347.800,00) 98,08 100

4 Perencanaan Pengembangan Perdagangan

111.664.750,00 104.475.845,00 (7.188.905,00) 93,56 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

5 Perencanaan Pengembangan Sektor pariwisata

113.000.000,00 109.208.400,00 (3.791.600,00) 96,64 100

III Program Perencanaan Pemerintahan Dan Pembangunan Manusia

1.315.000.000,00 896.360.706,00 (418.639.294,00) 68,16 100

1 Koordinasi Pencapaian Gerakan Perbaikan Gizi Pada 1000 Hari Pertama Kehidupan (1000HPK)

122.400.000,00 79.285.000,00 (43.115.000,00) 64,78 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

2 Penyusunan Rencana Aksi Daerah / Sustainable Develompment Goals (SDGs)

353.000.000,00 294.281.944,00 (58.718.056,00) 83,37 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

3 Penyusunan Kebijakan/Program Prioritas Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial

68.600.000,00 41.671.900,00 (26.928.100,00) 60,75 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

4 Penyusunan Kebijakan/Program Prioritas Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial

125.000.000,00 84.372.100,00 (40.627.900,00) 67,50 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

5 Pengembangan Kerjasama Lingkup Bidang Pemerintahan, Sosial dan Budaya

67.600.000,00 48.084.762,00 (19.515.238,00)

71,13 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

6 Penyusunan Kebijakan/Program Prioritas Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial

136.200.000,00 82.035.200,00 (54.164.800,00) 60,23 100

Page 202: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

188

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

7 Updating Rencana Aksi Daerah Pemberantasan Korupsi Prov Sulsel

95.000.000,00 37.385.600,00 (57.614.400,00) 39,35 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

8 Pengembangan dan Pembinaan Kab/Kota Layak Anak

108.400.000,00 76.497.700,00 (57.614.400,00) 39,35 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

9

Sinergitas dan Harmonisasi Kegiatan Perangkat Daerah terkait Pemerintahan dan Pembangunan Manusia

129.400.000,00 83.743.000,00 (45.657.000,00) 64,72 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

10

Penyusunan Kebijakan / Program Prioritas Pembangunan Kependudukan dan Ketenagakerjaan

109.400.000,00 69.003.500,00 (40.396.500,00) 63,07 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

IV Program Perencanaan Perekonomian

849.790.000,00 780.707.958,00 (69.082.042,00) 91,87 100

1 Koordinasi Perencanaan Penanggulangan Kemiskinan

248.361.000,00 217.186.621,00 (31.174.379,00) 87,45 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

2 Koordinasi Perencanaan Pengembangan Investasi, Penanaman Modal dan PTSP

81.429.000,00 79.379.550,00 (2.049.450,00) 97,48 100

3 Koordinasi Percapaian Indikator Makro

6.400.000,00 982.400,00 (5.417.600,00) 15,35 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), belanja cetak, belanja penggandaan.

4 Koordinasi Perencanaan Pengembangan Bidang Koperasi dan UKM

83.350.000,00 79.835.121,00 (3.514.879,00) 95,78 100

5 Perencanaan Pengembangan dan Pengendalian Sektor Kelautan dan Perikanan

118.000.000,00 115.337.095,00 (2.662.905,00) 97,74 100

6 Koordinasi Perencanaan Pengembangan dan Pengendalian Tanaman Pangan dan Hortikultura

115.510.000,00 113.172.389,00 (2.337.611,00) 97,98 100

7 Koordinasi Perencanaan Pengembangan dan Pengendalian Sektor Perkebunan

97.740.000,00 91.796.000,00 (5.944.000,00) 93,92 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

8 Perencanaan Pengembangan dan Pengendalian Sektor Peternakan

99.000.000,00 83.018.782,00 (15.981.218,00) 83,86 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

V Program Perencanaan Sumber Daya Alam

282.960.600,00 249.245.100,00 (33.715.500,00) 88,08 95,74

1 Koordinasi Perencanaan, Pelaksanaan dan Pengelolaan SDA dan Lingkungan Hidup

210.300.000,00 194.302.700,00 (15.997.300,00) 92,39 96

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

2 Koordinasi Perencanaan Pembangunan Rendah Karbon

72.660.600,00 54.942.400,00 (17.718.200,00) 75,62 95

Page 203: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

189

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja perjalanan dinas luar daerah.

VI Program Perencanaan Infrastruktur Dan Kewilayahan

4.746.240.000,00 4.513.314.200,00 (232.925.800,00) 95,09 99,59

1 Koordinasi Pembangunan Perumahan, Permukiman, Air Minum dan Sanitasi

172.350.000,00 126.170.700,00 (46.179.300,00) 73,21 97

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (Non PNS), belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar

daerah.

2 Koordinasi Penyelenggaraan Jalan dan Jembatan

165.960.000,00 107.120.800,00 (58.839.200,00)

64,55 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

3 Koordinasi Pelaksanaan Program IPDMIP

3.923.000.000,00 3.877.710.800,00 (45.289.200,00)

98,85 100

4 Koordinasi Penyelenggaraan Pengelolaan Sistem Irigasi Partisipatif

174.100.000,00 155.147.000,00 (18.953.000,00)

89,11 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

5 Koordinasi Penyelenggaraan Kabupaten/Kota Sehat

88.700.000,00 79.804.800,00 (8.895.200,00)

89,97 98

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

6 Koordinasi Perencanaan Pengembangan Wilayah

92.030.000,00 60.818.900,00 (31.211.100,00)

66,09 89

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

7 Pengelolaan Jaringan Informasi Geospasial Provinsi

130.100.000,00 106.541.200,00 (23.558.800,00)

81,89 98

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber (PNS), belanja cetak, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

4.040.386.500,00 3.518.616.602,00 (521.769.898,00)

87,09 99,29

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

21.600.000,00 697.400,00 (20.902.600,00)

3,23 65

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja telepon.

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

15.000.000,00 - (15.000.000,00) - 35

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 1.041.040.000,00 1.041.040.000,00 -

100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

232.819.000,00 218.985.192,00 (13.833.808,00)

94,06 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja alat tulis kantor, belanja cetak, belanja penggandaan.

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

40.000.000,00 20.573.000,00 (19.427.000,00)

51,43 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja alat listrik dan elektronik.

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 1.394.928.500,00 1.111.055.000,00 (283.873.500,00)

79,65 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja makanan dan minuman rapat, dan belanja makanan dan minuman tamu.

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

167.299.000,00 159.629.000,00 (7.670.000,00)

95,42 100

8 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

1.127.700.000,00 966.637.010,00 (161.062.990,00)

85,72 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah, serta perjalanan luar negeri.

Page 204: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

190

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

VIII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

3.348.308.420,00 3.170.734.480,00 (177.573.940,00)

94,70 98,27

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

1.176.097.000,00 1.172.784.400,00 (3.312.600,00)

99,72 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

415.616.400,00 348.326.000,00 (67.290.400,00)

83,81 93,5

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja jasa service, belanja pergantian suku cadang, dan belanja bahan bakar minyak/gas.

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.195.347.020,00 1.179.721.080,00 (15.625.940,00)

98,69 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

561.248.000,00 469.903.000,00 (91.345.000,00)

83,72 94,5

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja pemeliharaan jaringan listrik, belanja pemeliharaan alat kantor, belanja pemeliharaan komputer, belanja pemeliharaan alat studio.

IX Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

1.146.985.480,00 969.314.943,00 (177.670.537,00)

84,51 98,53

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

12.725.000,00 9.725.000,00 (3.000.000,00)

76,42 100

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, dan belanja penggandaan.

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

450.521.500,00 368.738.793,00 (81.782.707,00)

81,85 98,8

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

380.448.980,00 322.306.840,00 (58.142.140,00)

84,72 98,7

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

258.290.000,00 223.556.810,00 (34.733.190,00)

86,55 97,5

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja perjalanan dinas dalam daerah, dan luar daerah.

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

30.000.000,00 29.987.500,00 (12.500,00)

99,96 100

6 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

15.000.000,00 15.000.000,00 -

100,00 100

X Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

99.700.000,00 77.824.000,00 (21.876.000,00)

78,06 95,5

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

99.700.000,00 77.824.000,00 (21.876.000,00)

78,06 95,5

Keterangan : Terdapat efisiensi Anggaran Belanja pada rekening belanja cetak, belanja penggandaan, dan belanja kursus-kursus singkat/ pelatihan.

Page 205: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

191

39. BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH

I . Pendapatan Pada Badan Pengelolaan Keuangan Daerah untuk pos pendapatan tidak dianggarkan.

II. Belanja Pada Belanja Badan Pengelolaan Keuangan Daerah direncanakan sebesar Rp88.083.471.325,00 dapat direalisir sebesar Rp84.209.187.958,00 atau 95,60%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp3.874.283.367,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung dianggarkan sebesar Rp64.945.383.472,00 dapat direalisasi sebesar Rp63.060.577.872,00 atau 97,10% terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.884.805.600,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung dianggarkan sebesar Rp23.138.087.853,00 dapat direalisasi sebesar Rp21.148.610.086,00 atau 91,40%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.989.477.767,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.39.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 88.083.471.325,00 84.209.187.958,00 (3.874.283.367,00) 95,60 98,26

BELANJA TIDAK LANGSUNG 64.945.383.472,00 63.060.577.872,00 (1.884.805.600,00) 97,10 100

Belanja Pegawai/Gaji dan Tunjangan

54.938.428.656,00 53.932.970.889,00 (1.005.457.767,00) 98,17 100

Tambahan Penghasilan 10.006.954.816,00 9.127.606.983,00 (879.347.833,00) 91,21 100

BELANJA LANGSUNG 23.138.087.853,00 21.148.610.086,00 (1.989.477.767,00) 91,40 96,52

I Program Perencanaan Dan Penganggaran Keuangan Daerah

3.314.000.000,00 3.128.574.445,00 (185.425.555,00) 94,40 99,29

1 Penyusunan APBD Provinsi Sulawesi Selatan

1.322.000.000,00 1.290.181.018,00 (31.818.982,00) 97,59 100

2 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Terkait Perencanaan Dan Penganggaran Keuangan Daerah

157.000.000,00 106.116.400,00 (50.883.600,00) 67,59 100

Sejak diterbitkan Surat Edaran Gubernur tentang jasa Narasumber yang merupakan PNS lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dapat diberikan Honor sebagai Narasumber, sehingga belanja jasa narasumber tidak terealisasi sehingga mempengaruhi realisasi

kegiatan tersebut

Page 206: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

192

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Pengembangan Dan Pemeliharaan Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah

500.000.000,00 490.275.000,00 (9.725.000,00) 98,06 100

4 Penyusunan Regulasi Keuangan Daerah

685.000.000,00 641.072.887,00 (43.927.113,00) 93,59 100

Tidak mencapainya realisasi keuangan 95% kegiatan tersebut juga dikarenakan adanya Surat Edaran Gubernur tentang pelarangan diberikannya honor narasumber bagi PNS lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

5

Perencanaan Dan Penganggaran Bunga, Subsidi, Hibah, Bantuan Sosial, Bantuan Keuangan, Bagi Hasil Pajak, Belanja Tidak Terduga Dan Pengeluaran Pembiayaan Daerah

215.000.000,00 196.927.300,00 (18.072.700,00) 91,59 100

dikarenakan adanya Surat Edaran Gubernur tentang pelarangan diberikannya honor narasumber bagi PNS lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

adanya penghematan anggaran

6 Monitoring Dan Evaluasi Hibah Dan Bantun Sosial

395.000.000,00 379.251.840,00 (15.748.160,00) 96,01 100

7 Sinkronisasi Dokumen Perencanaan Dan Penganggaran Keuangan Daerah

40.000.000,00 24.750.000,00 (15.250.000,00) 61,88 95

kegiatan tersebut realisasi keuangannya tidak mencapai 95% itu disebabkan karena merupakan sebagai penghematan anggaran

II Program Penatausahaan Dan Perbendaharaan Keuangan Daerah

2.483.500.000,00 2.403.122.956,00 (80.377.044,00) 96,76 92,86

1 Pengelolaan Surat Penyediaan Dana 150.000.000,00 149.000.000,00 (1.000.000,00) 99,33 100

2 Pengelolaan Surat Perintah Pencairan Dana

348.000.000,00 337.236.100,00 (10.763.900,00) 96,91 100

3

Koordinasi Dan Pembinaan Bendahara Pengeluaran Perangkat Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

424.000.000,00 419.900.473,00 (4.099.527,00) 99,03 100

4 Pengelolaan Administrasi Penggajian ASN Provinsi Sulawesi Selatan

332.000.000,00 327.764.082,00 (4.235.918,00) 98,72 100

5 Pelaksanaan Administrasi Kuasa Bendahara Umum Daerah (BUD)

770.750.000,00 762.185.130,00 (8.564.870,00) 98,89 100

6 Koordinasi Dan Penatausahaan Pinjaman Dan Dana Transfer

390.000.000,00 383.637.171,00 (6.362.829,00) 98,37 100

7

Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Terkait Penatausahaan Dan Perbendaharaan Keuangan Daerah

68.750.000,00 23.400.000,00 (45.350.000,00) 34,04 50

Tidak mencapainya realisasi keuangan 95% kegiatan tersebut juga dikarenakan adanya Surat Edaran Gubernur tentang pelarangan diberikannya honor narasumber bagi PNS lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

III Program Pelaporan Dan Pertanggungjawaban Keuangan Daerah

2.604.310.284,00 2.475.862.351,00 (128.447.933,00) 95,07 100

1 Pengelolaan Penyusunan Pertanggungjawaban Pelaksanaan Apbd Provinsi Sulawesi Selatan

1.517.480.000,00 1.484.179.165,00 (33.300.835,00) 97,81 100

2 Pengelolaan Verifikasi Pertanggungjawaban Pelaksanaan Keuangan Daerah

471.416.000,00 469.220.360,00 (2.195.640,00) 99,53 100

3 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Terkait Akuntansi Dan Pelaporan Keuangan Daerah

125.000.000,00 119.096.700,00 (5.903.300,00) 95,28 100

4 Pengelolaan Tindak Lanjut Dan Penyelesaian Kerugian Daerah

490.414.284,00 403.366.126,00 (87.048.158,00) 82,25 100

Page 207: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

193

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

disebabkan karena rencana revisi terhadap Pergub terkait Tuntutan Kerugian Daerah tidak terlaksana pada Tahun 2019

IV Program Pembinaan Dan Fasilitas Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten/Kota

1.959.725.000,00 1.758.840.203,00 (200.884.797,00) 89,75 85,71

1 Evaluasi Apbd Dan Pemantauan Pelaksanaan Hasil Evaluasi Apbd Kabupaten/Kota

989.900.000,00 948.702.428,00 (41.197.572,00) 95,84 100

2 Pembinaan Dan Evaluasi Pengelolaan Keuangan Kabupaten/Kota

533.225.000,00 416.860.470,00 (116.364.530,00) 78,18 100

Tidak mencukupi realisasi keuangannya diatas 95% karena pengehematan anggaran.

Penghitungan atas perjalanan Dinas Dalam daerah ke 24 Kabupaten/kota tidak maksimal karena waktu yang tidak mencukupi.

3

Pengelolaan Validasi Administrasi Bagi Hasil, Bantuan Program Provinsi, Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota Dan Bantuan Desa

1.000.000,00 0 (1.000.000,00) - 0

4

Rekonsiliasi Dan Monitoring Data Realisasi/Laporan Pertanggungjawaban Bagi Hasil, Bantuan Program Provinsi, Bantuan Keuangan Kabupaten/Kota Dan Bantuan Desa

130.500.000,00 114.619.425,00 (15.880.575,00) 87,83 100

Tidak mencukupi realisasi keuangannya diatas 95% karena pengehematan anggaran

Penghitungan atas perjalanan Dinas Dalam daerah ke 24 Kabupaten/kota tidak maksimal karena waktu yang tidak mencukupi.

5 Penyusunan Profil Keuangan Kabupaten/Kota Se Sulawesi Selatan

106.000.000,00 103.774.000,00 (2.226.000,00) 97,90 100

6 Pengembangan Aplikasi Dan Pemeliharaan Sistem Pengolahan Data Keuangan Kabupaten/Kota

50.000.000,00 48.840.000,00 (1.160.000,00) 97,68 100

7 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Terkait Evaluasi APBD Kabupaten/Kota

149.100.000,00 126.043.880,00 (23.056.120,00) 84,54 100

Tidak mencukupi realisasi keuangannya diatas 95% karena pengehematan anggaran

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

8.507.589.044,70 7.341.097.363,00 (1.166.491.681,70) 86,29 94,29

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air Dan Listrik

40.000.000,00 31.512.135,00 (8.487.865,00) 78,78 100

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

42.500.000,00 22.491.190,00 (20.008.810,00) 52,92 100

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non Pns 2.520.000.000,00 2.487.000.000,00 (33.000.000,00) 98,69 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan Dan Penggandaan

2.059.866.348,00 1.636.026.050,00 (423.840.298,00) 79,42 80

kegiatan tersebut di atas tidak mencapai 95% merupakan penghematan anggaran, karena disesuaikan dengan kebutuhan

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

30.700.000,00 30.700.000,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan Dan Minuman 3.150.842.624,70 2.584.190.580,00 (566.652.044,70) 82,02 90

kegiatan tersebut di atas tidak mencapai 95% merupakan penghematan anggaran, karena kebutuhan Makan minum disesuaikan dengan kebutuhan

7 Rapat-Rapat Koordinasi Dan Konsultasi Dalam Dan Luar Daerah

663.680.072,00 549.177.408,00 (114.502.664,00) 82,75 90

kegiatan tersebut di atas tidak mencapai 95% merupakan penghematan anggaran, karena disesuaikan dengan kebutuhan

VI Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

1.966.397.420,00 1.861.283.592,00 (105.113.828,00) 94,65 100

Page 208: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

194

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

440.000.000,00 436.945.780,00 (3.054.220,00) 99,31 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

680.000.000,00 607.622.482,00 (72.377.518,00) 89,36 100

kegiatan tersebut realisasi keuangannya tidak mencapai 95% itu disebabkan karena merupakan sebagai penghematan anggaran

3 Pengadaan Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

510.970.000,00 483.448.900,00 (27.521.100,00) 94,61 100

kegiatan tersebut realisasi keuangannya tidak mencapai 95% itu disebabkan karena merupakan sebagai penghematan anggaran

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

290.427.420,00 289.266.430,00 (1.160.990,00) 99,60 100

5 Pemeliharaan Dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

45.000.000,00 44.000.000,00 (1.000.000,00) 97,78 100

VII Program Peningkatan Perencanaan,Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

1.647.211.104,30 1.564.823.176,00 (82.387.928,30) 95,00 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

18.430.000,00 18.430.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan Dan Evaluasi Dokumen Perencanaan Dan Penganggaran Perangkat Daerah

768.059.000,00 745.034.653,00 (23.024.347,00) 97,00 100

3 Pengumpulan Dan Publikasi Data Dan Informasi Opd

191.250.000,00 190.514.950,00 (735.050,00) 99,62 100

4 Penyusunan Dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

566.082.104,30 534.393.573,00 (31.688.531,30) 94,40 100

Adanya Penghematan Anggaran

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran Dan Akhir Tahun

103.390.000,00 76.450.000,00 (26.940.000,00) 73,94 100

Adanya penghematan Anggaran

VIII Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

655.355.000,00 615.006.000,00 (40.349.000,00) 93,84 100

1 Penyusunan Dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

146.355.000,00 146.276.000,00 (79.000,00) 99,95 100

2 Pengadaan Pakaian Dinas Dan Pakaian Korpri Beserta Perlengkapannya

77.000.000,00 77.000.000,00 - 100,00 100

3 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan

432.000.000,00 391.730.000,00 (40.270.000,00) 90,68 100

Tidak mencapainya realisasi keuangan 95% kegiatan tersebut juga dikarenakan adanya Surat Edaran Gubernur tentang pelarangan diberikannya honor narasumber bagi PNS lingkup Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

Page 209: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

195

40. BADAN PENDAPATAN DAERAH

I . Pendapatan

Organisasi Perangkat Daerah Badan Pendapatan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2019 mendapat target Pendapatan pada Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp3.957.882.727.498,00 dengan realisasi sebesar Rp3.946.717.289.114,19 atau 99,72% terdapat kurang dari target sebesar Rp11.165.438.383,81

II. Belanja

Pada Pos Belanja Daerah Badan Pendapatan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan direncanakan sebesar Rp200.124.783.283,10 dengan realisasi Rp196.869.489.721,00 atau 98,37% sehingga terdapat sisa anggaran sebesar Rp3.255.293.562,10. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Jumlah anggaran belanja pegawai yang dialokasikan pada belanja tidak langsung sebesar Rp153.394.250.249,10 dan telah terealisasi sebesar Rp152.582.112.572,00 atau sebesar 99,47% dengan sisa dana sebesar Rp812.137.677,10.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, Jumlah anggaran yang dialokasikan pada belanja langsung sebesar Rp46.730.533.034,00 dan telah terealisasi sebesar Rp 44.287.377.149,00 atau sebesar 94,77% dengan sisa dana sebesar Rp2.443.155.885,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.40.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN PENDAPATAN DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

PENDAPATAN 3.957.882.727.498,00 3.946.717.289.114,19 (11.165.438.383,81) 99,72

Pajak Daerah 3.712.868.595.360,00 3.710.611.599.841,00 (2.256.995.519,00) 99,94

Hasil retribusi Daerah 245.863.800,00 262.203.800,00 16.340.000,00 106,65

Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan

111.636.147.867,00 111.357.119.117,00 (279.028.750,00) 99,75

Lain Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah

127.791.120.471,00 119.145.366.356,19 (8.645.754.114,81) 93,23

Pendapatan Hibah 5.341.000.000,00 5.341.000.000,00 - 100,00

Page 210: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

196

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

BELANJA DAERAH 200.124.783.283,10 196.869.489.721,00 (3.255.293.562,10) 98,37 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 153.394.250.249,10 152.582.112.572,00 (812.137.677,10) 99,47 100

Gaji dan Tunjangan 30.147.440.419,00 29.590.432.763,00 (557.007.656,00) 98,15 100

Tambahan Penghasilan PNS 13.827.135.919,50 13.735.230.000,00 (91.905.919,50) 99,34 100

Insentif Pemungutan Pajak Daerah 109.419.673.910,60 109.256.449.809,00 (163.224.101,60) 99,85 100

B BELANJA LANGSUNG 46.730.533.034,00 44.287.377.149,00 (2.443.155.885,00) 94,77 100

I Program Peningkatan Aksebilitas, Transparansi dan Akuntabilitas Pelayanan Pajak Daerah

277.250.000,00 273.344.103,00 (3.905.897,00) 98,59 100

1 Jasa SMS Broadcast Kepada Wajib Pajak

54.000.000,00 54.000.000,00 0,00 100,00 100

2 Monitoring dan Evaluasi Pelayanan Layanan Unggulan Samsat

98.250.000,00 97.352.753,00 (897.247,00) 99,09 100

3 Peningkatan dan Pengembangan Layanan Unggulan Samsat Prov. Sul Sel

125.000.000,00 121.991.350,00 (3.008.650,00) 97,59 100

II. Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Pendapatan Daerah

15.775.469.500,00 15.334.076.861,00 (441.392.639,00) 97,20 100

1 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil. Makassar I Selatan

58.404.000,00 58.302.500,00 (101.500,00) 99,83 100

2 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil.Makassar II Utara

101.520.000,00 101.200.000,00 (320.000,00) 99,68 100

3 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil. Pare-Pare

66.100.000,00 66.000.000,00 (100.000,00) 99,85 100

4 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil. Palopo

51.070.000,00 50.427.000,00 (643.000,00) 98,74 100

5 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil. Bone

78.120.000,00 77.135.000,00 (985.000,00) 98,74 100

6 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil. Wajo.

59.120.000,00 58.683.500,00 (436.500,00) 99,26 100

7 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil. Bantaeng

63.720.000,00 63.720.000,00 0,00 100,00 100

8 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB. Wil. Gowa

74.620.000,00 74.620.000,00 0,00 100,00 100

9 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Pinrang

63.300.000,00 63.300.000,00 0,00 100,00 100

10 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Maros

64.570.000,00 63.600.000,00 (970.000,00) 98,50 100

11 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Pangkep

27.300.000,00 27.240.000,00 (60.000,00) 99,78 100

12 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Sidrap

35.120.000,00 34.999.700,00 (120.300,00) 99,66 100

13 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil.Tana Toraja

40.420.000,00 40.420.000,00 0,00 100,00 100

Page 211: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

197

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

14 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Luwu Timur

50.400.000,00 50.389.500,00 (10.500,00) 99,98 100

15 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Soppeng

45.500.000,00 45.500.000,00 0,00 100,00 100

16 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Bulukumba

57.500.000,00 56.600.000,00 (900.000,00) 98,43 100

17 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Barru

53.500.000,00 52.685.000,00 (815.000,00) 98,48 100

18 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Luwu

69.370.000,00 63.248.100,00 (6.121.900,00) 91,18 100

Realisasi keuangan 91.18 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja jasa transportasi dan belanja penggandaan UPTP

19 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Sinjai

60.220.000,00 60.000.000,00 (220.000,00) 99,63 100

20 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Takalar

61.500.000,00 60.550.000,00 (950.000,00) 98,46 100

21 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Selayar.

26.050.000,00 22.000.000,00 (4.050.000,00) 84,45 100

Realisasi keuangan 84.45 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja jasa transportasi

22 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Toraja Utara

55.120.000,00 53.989.900,00 (1.130.100,00) 97,95 100

23 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Luwu Utara

64.116.000,00 63.309.700,00 (806.300,00) 98,74 100

24 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Jeneponto

64.653.000,00 63.467.100,00 (1.185.900,00) 98,17 100

25 Pendataan, Penagihan pajak Kendaraan Bermotor UPTB Wil. Enrekang

63.120.000,00 60.599.800,00 (2.520.200,00) 96,01 100

26 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Makassar I Selatan

66.450.000,00 56.450.000,00 (10.000.000,00) 84,95 100

Realisasi keuangan 84.95 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja jasa tenaga ahli/ instruktur Non PNS

27 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Makassar II Utara

89.500.000,00 89.499.700,00 (300,00) 100,00 100

28 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Pare - Pare

79.500.000,00 75.500.000,00 (4.000.000,00) 94,97 100

Realisasi keuangan 94.97 % karena adanya penyesuaian tingkatan pendidikan tenaga ahli/ instruktur Non PNS

29 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Palopo

67.500.000,00 67.440.000,00 (60.000,00) 99,91 100

30 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Bone

78.456.000,00 78.435.000,00 (21.000,00) 99,97 100

31 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Wajo

65.000.000,00 65.000.000,00 0,00 100,00 100

32 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Bantaeng

48.600.000,00 48.600.000,00 0,00 100,00 100

Page 212: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

198

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

33 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Gowa

85.235.000,00 85.235.000,00 0,00 100,00 100

34 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Pinrang

64.200.000,00 64.200.000,00 0,00 100,00 100

35 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Maros

64.500.000,00 60.000.000,00 (4.500.000,00) 93,02 100

Realisasi keuangan 93,02 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja penggandaan UPTP

36 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Pangkep

61.500.000,00 61.500.000,00 0,00 100,00 100

37 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Sidrap

76.000.000,00 74.999.500,00 (1.000.500,00) 98,68 100

38 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Tana Toraja

54.500.000,00 54.477.500,00 (22.500,00) 99,96 100

39 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Luwu Timur

51.660.000,00 51.660.000,00 0,00 100,00 100

40 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Soppeng

61.500.000,00 61.500.000,00 0,00 100,00 100

41 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Bulukumba

71.600.000,00 71.600.000,00 0,00 100,00 100

42 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Barru

63.000.000,00 63.000.000,00 0,00 100,00 100

43 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Luwu

72.500.000,00 45.982.000,00 (26.518.000,00) 63,42 100

Realisasi keuangan 63,42 % karena adanya penyesuaian terhadap tingkatan penddikan dan jumlah tenaga ahli/ instruktur Non PNS

44 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Sinjai

51.900.000,00 51.899.400,00 (600,00) 100,00 100

45 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Takalar

72.000.000,00 65.300.000,00 (6.700.000,00) 90,69 100

Realisasi keuangan 90,69 % karena adanya penyesuaian terhadap tingkatan penddikan dan jumlah tenaga ahli/ instruktur Non PNS dan belanja penggandaan

46 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Selayar

46.950.000,00 37.800.000,00 (9.150.000,00) 80,51 100

Realisasi keuangan 80,51 % karena adanya penyesuaian terhadap tingkatan penddikan dan jumlah tenaga ahli/ instruktur Non PNS

47 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Toraja Utara

61.950.000,00 55.949.800,00 (6.000.200,00) 90,31 100

Realisasi keuangan 90,31 % karena adanya penyesuaian terhadap tingkatan penddikan dan jumlah tenaga ahli/ instruktur Non PNS

48 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Luwu Utara

68.301.000,00 52.990.000,00 (15.311.000,00) 77,58 100

Realisasi keuangan 77,58 % karena adanya penyesuaian terhadap tingkatan penddikan dan jumlah tenaga ahli/ instruktur Non PNS dan belanja penggandaan

49 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Jeneponto

65.520.000,00 57.452.500,00 (8.067.500,00) 87,69 100

Page 213: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

199

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

Realisasi keuangan 87,69 % karena adanya penyesuaian terhadap tingkatan penddikan dan jumlah tenaga ahli/ instruktur Non PNS

50 Penertiban Pajak Kendaraan Bermotor UPT Pendapatan Wil. Enrekang

54.500.000,00 54.494.300,00 (5.700,00) 99,99 100

51 Pemeriksaan Administrasi Pengelolaan Pendapatan

201.410.000,00 199.456.952,00 (1.953.048,00) 99,03 100

52 Monitoring Pelaksanaan Penertiban Dan Pendataan Subjek/objek Pajak

47.750.000,00 47.260.000,00 (490.000,00) 98,97 100

53 Penyusunan Lkpj, Nota Perhitungan Apbd Dan Rekonsiliasi Pelaporan Pendapatan Daerah

231.556.000,00 230.838.807,00 (717.193,00) 99,69 100

54 Verifikasi Dan Analisa Kendaraan Tidak Melakukan Pendaftaran Ulang

76.200.000,00 73.996.013,00 (2.203.987,00) 97,11 100

55 Intensifikasi Dan Ekstensifikasi Sumber-sumber Pendapatan

105.500.000,00 103.377.224,00 (2.122.776,00) 97,99 100

56 Penyusunan Peraturan Perundang-undangan Pendapatan Daerah

123.500.000,00 121.829.756,00 (1.670.244,00) 98,65 100

57 Asistensi, Monitoring Dan Evaluasi Pemanfaatan Dana Pajak Rokok

19.361.000,00 19.110.700,00 (250.300,00) 98,71 100

58 Pemutakhiran Data Base Objek Dan Subjek Pajak Daerah

89.500.000,00 89.273.790,00 (226.210,00) 99,75 100

59 Penyusunan Dan Sosialisasi Njkb 209.750.000,00 197.787.349,00 (11.962.651,00) 94,30 100

Realisasi keuangan 94,30 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja perjalanan dinas dalam daerah dan luar daerah

60 Pembinaan Sdm Aparatur Sipil Pendapatan Daerah

693.000.000,00 692.473.000,00 (527.000,00) 99,92 100

61 Peningkatan Pengelolaan Pajak Rokok, Pajak Air Permukaan Dan Pbbkb

189.300.000,00 171.452.229,00 (17.847.771,00) 90,57 100

Realisasi keuangan 90,57 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja perjalanan dinas dalam daerah dan luar daerah

62 Peningkatan Pengelolaan Pkb Dan Bbnkb

225.500.000,00 215.917.209,00 (9.582.791,00) 95,75 100

63 Evaluasi Dan Monitoring Retribusi Daerah Dan Padl

105.700.000,00 90.420.850,00 (15.279.150,00) 85,54 100

Realisasi keuangan 85,54 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja cetak recu retribusi

64 Evaluasi Penerimaan Pad Pada Upt Bapenda

35.000.000,00 30.204.800,00 (4.795.200,00) 86,30 100

Realisasi keuangan 86,30 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja perjalanan dinas dalam daerah

65 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Palopo

40.900.000,00 40.900.000,00 0,00 100,00 100

66 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil.pare-pare

43.600.000,00 43.200.000,00 (400.000,00) 99,08 100

67 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Makassar I Selatan

43.600.000,00 43.600.000,00 0,00 100,00 100

68 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Bone

43.600.000,00 43.400.000,00 (200.000,00) 99,54 100

69 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Wajo

43.600.000,00 41.250.000,00 (2.350.000,00) 94,61 100

Realisasi keuangan 94,61 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja sewa gedung pertemuan

70 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Maros

43.600.000,00 43.400.000,00 (200.000,00) 99,54 100

71 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Bantaeng

43.600.000,00 42.400.000,00 (1.200.000,00) 97,25 100

72 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Pangkep

43.600.000,00 42.900.000,00 (700.000,00) 98,39 100

73 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Gowa

43.600.000,00 42.600.000,00 (1.000.000,00) 97,71 100

Page 214: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

200

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

74 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Sidrap

43.200.000,00 42.400.000,00 (800.000,00) 98,15 100

75 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Pinrang

43.600.000,00 42.900.000,00 (700.000,00) 98,39 100

76 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Tana Toraja

43.600.000,00 43.340.000,00 (260.000,00) 99,40 100

77 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Luwu Timur

43.600.000,00 43.350.000,00 (250.000,00) 99,43 100

78 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Soppeng

43.600.000,00 42.900.000,00 (700.000,00) 98,39 100

79 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Bulukumba

43.600.000,00 43.100.000,00 (500.000,00) 98,85 100

80 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Jeneponto

43.600.000,00 43.400.000,00 (200.000,00) 99,54 100

81 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Enrekang

38.600.000,00 33.400.000,00 (5.200.000,00) 86,53 100

Realisasi keuangan 86,53 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja sewa gedung pertemuan

82 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Luwu

43.600.000,00 43.397.900,00 (202.100,00) 99,54 100

83 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Makassar II Utara

86.800.000,00 86.800.000,00 0,00 100,00 100

84 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Selayar

43.600.000,00 42.900.000,00 (700.000,00) 98,39 100

85 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Toraja Utara

43.600.000,00 43.400.000,00 (200.000,00) 99,54 100

86 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Luwu Utara

43.600.000,00 41.900.000,00 (1.700.000,00) 96,10 100

87 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Barru

43.600.000,00 43.600.000,00 0,00 100,00 100

88 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Sinjai

43.600.000,00 43.400.000,00 (200.000,00) 99,54 100

89 Sosialisasi Pajak Daerah Upt Pendapatan Wil. Takalar

43.600.000,00 42.600.000,00 (1.000.000,00) 97,71 100

90 Tindak Lanjut Dan Evaluasi Hasil Pemeriksaan Dan Pengawasan

192.500.000,00 192.175.348,00 (324.652,00) 99,83 100

91 Pemutakhiran Data Tindak Lanjut Pemeriksaan Aparat Fungsional

21.500.000,00 20.749.919,00 (750.081,00) 96,51 100

92 Asistensi Dan Penyusunan Target Pokok Dan Target Perubahan Bidang Pendapatan Daerah

168.000.000,00 167.959.671,00 (40.329,00) 99,98 100

93 Peningkatan Kapasitas Sdm Operator Sistem Dan Operator Data

1.500.000,00 1.500.000,00 0,00 100,00 100

94 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Makassar I Selatan

693.840.200,00 646.281.800,00 (47.558.400,00) 93,15 100

Realisasi keuangan 93.15 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja makanan dan minuman rapat dan tamu

95 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Makassar II Utara

382.040.500,00 382.006.100,00 (34.400,00) 99,99 100

96 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Pare-pare

321.019.000,00 318.854.345,00 (2.164.655,00) 99,33 100

97 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Palopo

351.562.500,00 347.338.500,00 (4.224.000,00) 98,80 100

98 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Bone

346.282.200,00 345.229.200,00 (1.053.000,00) 99,70 100

99 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Wajo

399.503.500,00 378.844.523,00 (20.658.977,00) 94,83 100

Page 215: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

201

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

100 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Bantaeng

318.645.000,00 316.128.772,00 (2.516.228,00) 99,21 100

101 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Gowa

380.358.000,00 375.595.750,00 (4.762.250,00) 98,75 100

102 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Pinrang

316.209.500,00 315.818.110,00 (391.390,00) 99,88 100

103 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Maros

293.620.000,00 290.395.150,00 (3.224.850,00) 98,90 100

104 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Pangkep

295.844.800,00 292.135.900,00 (3.708.900,00) 98,75 100

105 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Sidrap

325.982.000,00 324.480.100,00 (1.501.900,00) 99,54 100

106 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Tana Toraja

298.355.000,00 295.308.120,00 (3.046.880,00) 98,98 100

107 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Luwu Timur

492.354.000,00 466.969.500,00 (25.384.500,00) 94,84 100

Realisasi keuangan 94.84 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja bahan bakar minyak/gas

108 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Soppeng

293.437.500,00 286.630.000,00 (6.807.500,00) 97,68 100

109 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Bulukumba

280.567.500,00 278.437.950,00 (2.129.550,00) 99,24 100

110 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Barru

248.280.000,00 247.370.920,00 (909.080,00) 99,63 100

111 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Luwu

541.753.000,00 522.276.000,00 (19.477.000,00) 96,40 100

112 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Sinjai

371.916.000,00 371.308.350,00 (607.650,00) 99,84 100

113 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Takalar

298.141.000,00 292.627.100,00 (5.513.900,00) 98,15 100

114 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Selayar

264.873.300,00 255.975.800,00 (8.897.500,00) 96,64 100

115 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Toraja Utara

316.962.000,00 287.287.500,00 (29.674.500,00) 90,64 100

karena adanya penyesuaian terhadap belanja bahan bakar minyak/gas dan belanja perjalanan dinas dalam daerah

116 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Luwu Utara

415.235.000,00 394.756.284,00 (20.478.716,00) 95,07 100

117 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Jeneponto

313.191.000,00 310.511.070,00 (2.679.930,00) 99,14 100

118 Penatausahaan Pengelolaan Pendapatan Daerah Upt Pendapatan Wil. Enrekang

227.115.000,00 221.127.000,00 (5.988.000,00) 97,36 100

119 Penerapan Elektronik Tilang (e-tilang)

30.000.000,00 15.210.000,00 (14.790.000,00) 50,70 100

Page 216: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

202

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

Realisasi keuangan 50,70 % karena adanya penyesuaian terhadap penyampaian surat tilang elektronik

III. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

18.253.515.460,00 16.892.350.969,00 (1.361.164.491,00) 92,54 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air, dan Listrik

5.490.446.877,00 4.856.214.277,00 (634.232.600,00) 88,45 100

Realisasi keuangan 88,45 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja Telepon,Air, Listrik dan belanja internet

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

125.000.000,00 104.371.045,00 (20.628.955,00) 83,50 100

Realisasi keuangan 83,50 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja Surat Tanda Nomor Kendaraan Operasional/Dinas Badan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 7.916.560.500,00 7.411.269.450,00 (505.291.050,00) 93,62 100

Realisasi keuangan 93,62 % karena adanya penyesuaian terhadap jumlah tenaga honorer dan pegawai tidak tetap pada UPTP dan

Badan

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

2.441.330.000,00 2.331.400.200,00 (109.929.800,00) 95,50 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/penerangan Bangunan Kantor

62.565.000,00 61.925.000,00 (640.000,00) 98,98 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 1.201.950.000,00 1.137.199.000,00 (64.751.000,00) 94,61 100

Realisasi keuangan 94.61 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja makanan dan minuman rapat dan tamu

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

250.000.000,00 239.905.000,00 (10.095.000,00) 95,96 100

8 Rapat - Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

765.663.083,00 750.066.997,00 (15.596.086,00) 97,96 100

IV. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

11.425.111.074,00 10.836.027.954,00 (589.083.120,00) 94,84 100

1 Pemeliharaan Rutin/berkala Gedung Kantor / Asrama

1.571.107.000,00 1.483.190.927,00 (87.916.073,00) 94,40 100

Realisasi keuangan 94.40 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja premi asuransi dan belanja pemeliharaan bangunan gedung

2 Pemeliharaan Rutin/berkala Dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/dinas

1.735.584.800,00 1.634.476.806,00 (101.107.994,00) 94,17 100

Realisasi keuangan 94,17 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja premi asuransi dan belanja jasa service, suku cadang dan bahan bakar minyak/gas

3 Pengadaan Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

6.913.752.000,00 6.556.732.221,00 (357.019.779,00) 94,84 100

Realisasi keuangan 94.84 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja modal pengadaan alat bengkel, perlengkapan kantor, komputer, meubeleur, penghias ruangan rumah tangga, alat telekomunikasi dan kontruksi bangunan

4 Pemeliharaan Rutin/berkala Perlengkapan Dan Peralatan Kantor

969.667.274,00 927.053.000,00 (42.614.274,00) 95,61 100

5 Pemeliharaan Dan Pengembangan Sistem Informasi/aplikasi/website

235.000.000,00 234.575.000,00 (425.000,00) 99,82 100

V. Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

976.337.000,00 928.727.262,00 (47.609.738,00) 95,12 100

1 Penyusunan Dan Evaluasi Dokumen Perencanaan Dan Penganggaran Perangkat Daerah

612.687.000,00 585.073.406,00 (27.613.594,00) 95,49 100

2 Pengumpulan Dan Publikasi Data Dan Informasi Opd

208.000.000,00 207.500.000,00 (500.000,00) 99,76 100

3 Penyusunan Dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

130.680.000,00 112.463.856,00 (18.216.144,00) 86,06 100

Realisasi keuangan 86,06 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja perjalanan dinas luar daerah

4 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran Dan Akhir Tahun

19.990.000,00 18.710.000,00 (1.280.000,00) 93,60 100

Realisasi keuangan 93,60 % karena adanya penyesuaian terhadap belanja cetak dan penggandaan

Page 217: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

203

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

5 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

4.980.000,00 4.980.000,00 0,00 100,00 100

VI. Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

22.850.000,00 22.850.000,00 - 100,00 100

1 Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

22.850.000,00 22.850.000,00 0,00 100,00 100

Page 218: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

204

41. BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH

I . Pendapatan

Pendapatan Tahun Anggaran 2019 tidak dianggarkan.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp29.350.867.188,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp28.735.919.001,00 atau 97,90% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp614.948.187,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp14.661.106.899,00 dapat direalisir sebesar Rp14.659.964.348,00 atau 96,73%, dimana terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.142.551,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp14.689.760.289,00 dapat direalisir sebesar Rp14.075.954.653,00 atau 95,82%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp613.805.636,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada tabel dibawah ini :

Tabel 3.41.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

BELANJA DAERAH 29.350.867.188,00 28.735.919.001,00 (614.948.187,00) 97,90 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 14.661.106.899,00 14.659.964.348,00 (1.142.551,00) 99,99 100

Gaji dan Tunjangan 6.038.405.563,00 6.038.059.217,00 (346.346,00) 99,99 100

Tambahan Penghasilan PNS 8.622.701.336,00 8.621.905.131,00 (796.205,00) 99,99 100

B BELANJA LANGSUNG 14.689.760.289,00 14.075.954.653,00 (613.805.636,00) 95,82 100

I Program Penilaian Potensi Dan Kompetensi Aparatur (Prioritas)

4.107.948.535,00 4.097.223.684,00 (10.724.851,00) 99,74 100

1 Pelaksanaan pemetaan dan evaluasi kompetensi bagi pegawai ASN

1.273.308.343,00 1.273.007.343,00 (301.000,00) 99,98 100

2 Penyusunan metoda / alat ukur penilaian kompetensi

404.000.000,00 400.422.274,00 (3.577.726,00) 99,11 100

3 Digitalisasi arsip hasil asessment 154.917.000,00 154.917.000,00 - 100,00 100

4 Pengembangan sistem talent management di lingkup Pemprov.Sulsel

149.950.000,00 149.497.691,00 (452.309,00) 99,70 100

5 Peningkatan kompetensi assessor 83.789.562,00 83.224.285,00 (565.277,00) 99,33 100

Page 219: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

205

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

6 Penyusunan pedoman konseling kerja peningkatan kompetensi dan kinerja pegawai

112.796.400,00 109.738.720,00 (3.057.680,00) 97,29 100

7 Pedoman konseling dan coaching pegawai di lingkup Pemprov Sulsel

100.925.230,00 100.719.230,00 (206.000,00) 99,80 100

8 Penataan manajemen dan infrastruktur penilaian kompetensi

1.365.110.000,00 1.363.600.341,00 (1.509.659,00) 99,89 100

9 Penerapan Model Kerja ASN Pemprov.Sulsel berbasis teamwork

463.152.000,00 462.096.800,00 (1.055.200,00) 99,77 100

II Program Pendidikan Kedinasan 83.893.464,00 83.893.464,00 - 100,00 100

1 Seleksi calon peserta pendidikan kedinasan

83.893.464,00 83.893.464,00 - 100,00 100

III Program Peningkatan Kesejahteraan Dan Kinerja Aparatur

1.004.712.917,00 974.113.538,00 (30.599.379,00) 96,95 100

1 Pelayanan administrasi pensiun, cuti, dan KGB PNS

192.000.000,00 190.452.300,00 (1.547.700,00) 99,19 100

2 Penganugerahan lancana karya satya bagi PNS Pemprov.Sulsel

54.731.417,00 52.231.417,00 (2.500.000,00) 95,43 100

3 Penyelenggaran persemayaman bagi pegawai ASN dan keluarga lingkup Pemprov Sulsel

403.921.500,00 389.375.000,00 (14.546.500,00) 96,40 100

4 Pembangunan / Pengembangan Sistem Manajemen Kinerja Berbasis IT

40.000.000,00 39.992.000,00 (8.000,00) 99,98 100

5 Penyusunan pedoman manajemen kinerja dan pemberian tunjangan kinerja

314.060.000,00 302.062.821,00 (11.997.179,00) 96,18 100

IV Program Pembinaan Dan Pengendalian Aparatur

513.833.275,00 512.138.961,00 (1.694.314,00) 99,67 100

1 Penanganan kasus-kasus kepegawaian 103.918.500,00 103.903.500,00 (15.000,00) 99,99 100

2 Pelaksanaan sumpah / janji PNS 15.999.900,00 15.583.700,00 (416.200,00) 97,40 100

3 Pengelolaan administrasi izin perkawinan dan izin perceraian PNS

21.300.000,00 20.500.000,00 (800.000,00) 96,24 100

4 Pelayanan administrasi kenaikan pangkat

304.840.000,00 304.497.086,00 (342.914,00) 99,89 100

5 Pelayanan administrasi perpindahan PNS

67.774.875,00 67.654.675,00 (120.200,00) 99,82 100

V Program Pengembangan Karier Aparatur

1.311.379.563,00 783.626.806,00 (527.752.757,00) 59,76 100

1

Penataan dan pengelolaan kebijakan manajemen kepegawaian penempatan pegawai dalam JPT dan Jabatan Administrasi sesuai sistem meritokrasi SDM aparatur

76.716.000,00 76.716.000,00 - 100,00 100

2 Penataan dalam JPT secara terbuka di lingkungan Pemprov.Sulsel

955.600.000,00 441.082.056,00 (514.517.944,00) 46,16 100

Tidak dilaksanakannya Lelang JPT yang lowong karena adanya kebijakan Pusat terkait penyederhanaan pejabat struktural lingkup Pemda sesuai Surat Mendagri No.130/13989/Sj Tgl.13-12-2019 serta rencana restrukturisasi OPD Pemprov Sulsel.

3 Penataan dalam Jabatan Administrasi sesuai merit sistem di lingkungan Pemprov.Sulsel

52.148.600,00 51.892.100,00 (256.500,00) 99,51 100

4

Penyelenggaraan pengambilan sumpah/janji jabatan dan pelantikan pejabat JPT dan JA serta kepala instansi vertikal di lingkungan dan di wilayah kerja Pemprov.Sulsel

93.168.700,00 83.158.700,00 (10.010.000,00) 89,26 100

Tidak dilaksanakannya Pelantikan Pejabat Struktural karena adanya kebijakan Pusat terkait penyederhanaan pejabat struktural lingkup Pemda sesuai Surat Mendagri No.130/13989/Sj Tgl.13-12-2019, serta rencana restrukturisasi OPD Pemprov Sulsel.

5 Penyelenggaraan ujian dinas dan ujian penyesuaian ijazah

4.520.000,00 2.999.000,00 (1.521.000,00) 66,35 100

Tes peserta Ujian Dinas/Penyesuaian Ijazah dilakukan secara komputerisasi (CAT) dan penyelenggaraannya dilaksanakan oleh UPT Penilaian Potensi dan Kompetensi, sehingga anggaran dokumentasi pada kegiatan tersebut tidak digunakan.

Page 220: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

206

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

6 Pengelolaan izin belajar dan tugas belajar bagi PNS Pemprov Sulsel

23.505.000,00 23.312.687,00 (192.313,00) 99,18 100

7 Penataan PNS dalam jabatan fungsional 83.899.873,00 82.644.873,00 (1.255.000,00) 98,50 100

8 Penyusunan rencana kebutuhan diklat ASN

21.821.390,00 21.821.390,00 - 100,00 100

VI Program Perencanaan Dan Informasi ASN

619.528.000,00 616.613.639,00 (2.914.361,00) 99,53 100

1 Penyusunan analisis kebutuhan PNS 52.860.000,00 51.401.285,00 (1.458.715,00) 97,24 100

2 Seleksi penerimaan CPNS / PPPK 187.735.000,00 186.836.298,00 (898.702,00) 99,52 100

3 Pengangkatan PNS / PPPK 53.478.000,00 53.233.000,00 (245.000,00) 99,54 100

4 Pengelolaan data tata naskah kepegawaian

267.581.600,00 267.396.700,00 (184.900,00) 99,93 100

5 Pengelolaan arsip digital kepegawaian 18.455.000,00 18.455.000,00 - 100,00 100

6 Pengelolaan sistem informasi manajemen kepegawaian

39.418.400,00 39.291.356,00 (127.044,00) 99,68 100

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

5.293.722.183,00 5.273.370.133,00 (20.352.050,00) 99,62 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

50.000.000,00 35.639.636,00 (14.360.364,00) 71,28 100

Penjelasan realisasi dibawah 95 % yaitu Adanya pemutusan 6 sambungan telepon kantor

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

17.000.000,00 12.697.925,00 (4.302.075,00) 74,69 100

Penjelasan realisasi dibawah 95 % yaitu Terdapat kendaraan dinas yang diserahkan ke Biro Aset dan adanya penurunan harga pembayaran pajak kendaraan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 1.100.062.104,00 1.100.062.104,00 - 100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

906.506.000,00 906.263.103,00 (242.897,00) 99,97 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

25.000.000,00 24.999.000,00 (1.000,00) 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 1.018.019.815,00 1.017.470.700,00 (549.115,00) 99,95 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

2.177.134.264,00 2.176.237.665,00 (896.599,00) 99,96 100

VIII Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

1.427.607.500,00 1.422.270.376,00 (5.337.124,00) 99,63 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor / Asrama

75.000.000,00 73.938.000,00 (1.062.000,00) 98,58 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

620.000.000,00 619.685.976,00 (314.024,00) 99,95 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

517.807.500,00 513.858.900,00 (3.948.600,00) 99,24 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

120.000.000,00 119.987.500,00 (12.500,00) 99,99 100

5 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

94.800.000,00 94.800.000,00 - 100,00 100

IX Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

229.334.852,00 219.904.052,00 (9.430.800,00) 95,89 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah 10.600.000,00 10.600.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

107.038.880,00 107.038.680,00 (200,00) 100,00 100

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

111.695.972,00 102.265.372,00 (9.430.600,00) 91,56 100

berkurangnya pengiriman surat melalui jasa pengiriman disebabkan penyampaian surat dinas diantar langsung ke instansi terkait

Page 221: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

207

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

42.000.000,00 42.000.000,00 - 100,00 100

X Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

55.800.000,00 50.800.000,00 (5.000.000,00) 91,04 100

1 Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

55.800.000,00 50.800.000,00 (5.000.000,00) 91,04 100

Adanya narasumber yang batal karena tugas lain yang mendesak

Page 222: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

208

42. BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

I . Pendapatan

Dalam Tahun Anggaran 2019 Badan Pengembangan SDM Provinsi Sulawesi Selatan disamping mengelola anggaran belanja, juga mengelola anggaran pendapatan yang bersumber dari penerimaan Hasil Retribusi Daerah sebesar Rp4.137.961.000,00 dengan realisasi sampai bulan Desember 2019 sebesar Rp5.257.566.000,00 atau 127,06% dan terdapat lebih target sebesar Rp1.119.605.000,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah Badan Pengembangan SDM, direncanakan sebesar Rp35.958.659.956,00 dapat direalisasikan sebesar Rp34.569.593.386,00 atau 96,14%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.389.066.570,00. Informasi tentang rincian dan penjelasan pos Belanja Daerah. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, direncanakan sebesar Rp16.288.646.487,00 dapat direalisir sebesar Rp16.192.625.031,00 atau 99,41%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp96.021.456,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp19.670.013.469,00 dapat direalisir sebesar Rp18.376.968.355,00 atau 93,43%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.293.045.114,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada tabel dibawah ini :

Tabel 3.42.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 4.137.961.000,00 5.257.566.000,00 1.119.605.000,00 127,06

PENDAPATAN ASLI DAERAH 4.137.961.000,00 5.257.566.000,00 1.119.605.000,00 127,06

Hasil Retribusi Daerah 4.137.961.000,00 5.257.566.000,00 1.119.605.000,00 127,06

Retribusi Jasa Umum 3.500.000.000,00 3.636.025.000,00 136.025.000,00 103,89

Retribusi Jasa Usaha 637.961.000,00 1.621.541.000,00 983.580.000,00 254,18

BELANJA DAERAH 35.958.659.956,00 34.569.593.386,00 (1.389.066.570,00) 96,14 100

Page 223: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

209

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

A. BELANJA TIDAK LANGSUNG 16.288.646.487,00 16.192.625.031,00 (96.021.456,00) 99,41 100

BELANJA PEGAWAI 16.288.646.487,00 16.192.625.031,00 (96.021.456,00) 99,41 100

Gaji dan Tunjangan 8.068.873.196,00 8.026.412.000,00 (42.461.196,00) 99,47 100

Tambahan Penghasilan PNS 8.219.773.291,00 8.166.213.031,00 (53.560.260,00) 99,35 100

B BELANJA LANGSUNG 19.670.013.469,00 18.376.968.355,00 (1.293.045.114,00) 93,43 100

I Program Pengembangan Kompetensi Sumber Daya Aparatur (prioritas)

3.835.409.510,00 3.435.789.127,00 (399.620.383,00) 89,58 100

1 Pelaksanaan Rumpun Pelatihan Kepemimpian

940.050.000,00 837.835.600,00 (102.214.400,00) 89,13 100

Honor narasumber ASN lingkup Pemprov. Tidak boleh dibayarkan sesuai Pergub

2 Pelaksanaan Rumpun Pelatihan Latsar

260.500.000,00 237.910.032,00 (22.589.968,00) 91,33 100

Efisiensi Anggaran

3

Pendampingan dan penjaminan mutu penyelenggaraan pelatihan kepemimpinan, pelatihan latsar dan pelatihan revolusi mental

388.000.000,00 374.881.163,00 (13.118.837,00) 96,62 100

4 Pelaksanaan Rumpun Pelatihan revolusi mental

214.099.800,00 202.124.883,00 (11.974.917,00) 94,41 100

Efisiensi Anggaran

5 Rapat koordinasi pengembangan kompetensi manajerial provinsi dan kab/kota

5.400.000,00 5.400.000,00 - 100,00 100

6 Pelaksanaan Rumpun Pelatihan Fungsional

316.683.000,00 278.935.405,00 (37.747.595,00) 88,08 100

Anggaran Pelatihan khususnya biaya perjalanan dinas tidak terserap dikarenakan anggaran yang diperuntukan bagi pemateri/penguji yang dijadwalkan bagi Diklat TOC dan MOT dari LAN Jakarta berhalangan hadir sehingga anggaran tidak dapat terserap sesuai yang

telah direncanakan

7 Pelaksanaan Rumpun Pelatihan Teknis

466.673.500,00 380.481.229,00 (86.192.271,00) 81,53 100

Anggaran Pelatihan khususnya biaya perjalanan dinas tidak terserap dikarenakan anggaran yang diperuntukan bagi pemateri yang dijadwalkan untuk mengampuh materi pelatihan SAKIP dari KemenPAN KNPK Kemeterian Keuangan RI di Jakarta berhalangan hadir

sehingga anggaran tidak dapat terserap sesuai yang telah direncanakan.

8

Pendampingan penyelenggaraan rumpun diklat teknis dan fungsional dan pemerintahan provinsi dan kab/kota se sulsel

125.430.500,00 117.806.800,00 (7.623.700,00) 93,92 100

Efisiensi Anggaran

9 Pelaksanaan Rumpun Pelatihan Pemerintahan

1.045.234.710,00 944.185.108,00 (101.049.602,00) 90,33 100

Anggaran pelatihan khususnya biaya perjalanan dinas tidak terserap dikarenakan anggaran yang diperuntukan bagi Tim Monev Orientasi bagi Anggota DPRD Kab/Kota dari BPSDM Kementerian dalam Negeri RI Jakarta berhalangan hadir sehingga anggaran

tidak terserap sesuai yang telah direncanakan

10 Rapat koordinasi pengembangan kompetensi Teknis, Fungsional dan Pemerintahan

73.338.000,00 56.228.907,00 (17.109.093,00) 76,67 100

Anggaran yang diperuntukan untuk mengikuti rapat koordinasi tidak dapat terserap karena pelaksanaan rakor yang bertepatan dengan rakor yang lain serta padatnya kegiatan pada anggaran perubahan sehingga tidak dihadiri

II Program Perencanaan Kediklatan 602.377.500,00 545.098.130,00 (57.279.370,00) 90,49 100

1 Standarisasi, akreditasi dan sertifikasi kediklatan

107.177.500,00 76.390.200,00 (30.787.300,00) 71,27 100

PT. SAI Global mitra OPD dalam penerapan ISO 9001:2015 tidak memberikan informasi persuratan maupun lisan terkait pelaksanaan audit surveilence TA. 2019

Page 224: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

210

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Pelaksanaan Sertifikasi Kompetensi Pemerintahan

154.900.000,00 136.587.760,00 (18.312.240,00) 88,18 100

Efisiensi Penggunaan Anggaran

3 Penyusunan Perencanaan Pengembangan Kompetensi

110.400.000,00 104.729.020,00 (5.670.980,00) 94,86 100

Efisiensi Penggunaan Anggaran

4 Monitoring dan evaluasi 229.900.000,00 227.391.150,00 (2.508.850,00) 98,91 100

III Program pengembangan Kemitraan dan Inovasi Pelatihan

582.526.000,00 508.756.420,00 (73.769.580,00) 87,34 100

1 Promosi dan Publikasi Pelatihan 183.950.000,00 154.872.000,00 (29.078.000,00) 84,19 100

Tidak terbayarnya biaya transport petugas pameran pembangunan dan biaya cetak poster/xbanner pameran serta biaya perjalanan dinas luar daerah

2 Membangun Kemitraan dan Jejaring 148.451.000,00 137.954.100,00 (10.496.900,00) 92,93 100

Kegiatan yang rencananya dilaksanakan 2 hari menjadi 1 hari karena pemateri yang sudah dijadwalkan hadir tiba-tiba berhalangan serta biaya perjalanan dinas luar daerah

3 Rapat Koordinasi Pengembangan, Inovasi dan Kemitraan

18.810.000,00 18.810.000,00 - 100,00 100

4 Pelaksanaan Inovasi Pelatihan dan Penguatan Kelembagaan

28.450.000,00 24.550.000,00 (3.900.000,00) 86,29 100

Tidak terbayarnya belanja jasa tenaga ahli/instruktur/narasumber (PNS) serta belanja cetak spanduk

5 Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Teknologi Informasi

202.865.000,00 172.570.320,00 (30.294.680,00) 85,07 100

Belanja dokumentasi tidak dibayarkan karena dokumentasi pelaksanaan dimasukan/upload pada Websire BPSDM, biaya jasa non PNS dan PNS tidak dibayarkan, baiaya cetak dan penggandaan serta biaya perjalanan dinas dalam dan luar daerah tdak.

IV Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

8.167.136.018,00 7.549.327.173,00 (617.808.845,00) 92,44 100

1 Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

1.168.021.626,00 1.010.067.640,00 (157.953.986,00) 86,48 100

Terealisasinya titik sumur bor membantu pasokan air bersih sehingga kurang pemkaian air PDAM

2 Penyediaan jasa perizinan kendaraan dinas/operasional

11.400.000,00 7.199.325,00 (4.200.675,00) 63,15 100

Efisiensi anggaran

3 Penyediaan jasa tenaga non PNS 1.547.550.000,00 1.510.708.900,00 (36.841.100,00) 97,62 100

Terdapat tenaga Non PNS 1 orang yang mengundurkan diri

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

823.568.515,00 766.484.388,00 (57.084.127,00) 93,07 100

terdapat selisih hasil tender dan efisiensi penggunaan anggaran

5 Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

80.000.000,00 79.928.200,00 (71.800,00) 99,91 100

6 Penyediaan makanan dan minuman 4.002.962.000,00 3.701.751.850,00 (301.210.150,00) 92,48 100

Adanya pengurangan jumlah ahri pada beberapa kegiatan pelatihan

7 Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

533.633.877,00 473.186.870,00 (60.447.007,00) 88,67 100

Efisiensi penggunaan anggaran

V Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

4.113.362.035,00 4.064.043.662,00 (49.318.373,00) 98,80 100

1 Pemeliharaan Rutin/berkala gedung kantor/asrama

2.262.027.312,00 2.258.873.341,00 (3.153.971,00) 99,86 100

2 Pemeliharaan Rutin/berkala dan penggantian suku cadang kendaraan jabatan/dinas

339.590.000,00 323.290.821,00 (16.299.179,00) 95,20 100

Page 225: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

211

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

3 Pengadaan perlengkapan dan peralatan kantor

1.511.744.723,00 1.481.879.500,00 (29.865.223,00) 98,02 100

Selisih harga anggaran dengan harga e-katalog

VI Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

1.795.233.656,00 1.730.632.000,00 (64.601.656,00) 96,40 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

109.876.000,00 109.876.000,00 - 100,00 100

2 Penyusunan dan Evaluasi dokumen perencanaan dan penganggaran perangkat daerah

685.126.256,00 666.782.000,00 (18.344.256,00) 97,32 100

3 Pengumpulan dan publikasi data dan informasi OPD

514.802.000,00 489.208.000,00 (25.594.000,00) 95,03 100

4 Penyusunan dan pengelolaan administrasi keuangan

404.604.400,00 398.991.000,00 (5.613.400,00) 98,61 100

5 Penyusunan dan pelaporan keuangan semesteran dan akhir tahun

78.500.000,00 63.450.000,00 (15.050.000,00) 80,83 100

Efisiensi penggunaan anggaran

6 Penyusunan pelaporan prognosis realisasi anggaran

2.325.000,00 2.325.000,00 - 100,00 100

VII Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

573.968.750,00 543.321.843,00 (30.646.907,00) 94,66 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

573.968.750,00 543.321.843,00 (30.646.907,00) 94,66 100

Efisiensi penggunaan anggaran

Page 226: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

212

43. BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH

I . Pendapatan

Pada Tahun Anggaran 2019 Pendapatan Daerah direncanakan sebesar Rp12.000.000,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp12.400.000,00 atau 103,33% yang berarti melebihi dari target sebesar Rp400.000,00.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp20.533.140.629,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp19.788.855.340,00 atau 96,38% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp744.285.289,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Badan Penelitian Dan Pengembangan Daerah direncanakan sebesar Rp8.469.458.606,00 dapat direalisir sebesar Rp8.431.958.839,00 atau 99,56% terdapat sisa anggaran sebesar Rp37.499.767,00.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung Badan Penelitian Dan Pengembangan Daerah direncanakan sebesar Rp12.063.682.023,00 dapat direalisir sebesar Rp11.356.896.501,00 atau 94,14%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp706.785.522,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada tabel dibawah ini :

Tabel 3.43.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN ASLI DAERAH

12.000.000,00 12.400.000,00 400.000,00 103,33 100

Pendapatan Retribusi Daerah 12.000.000,00 12.400.000,00 400.000,00 103,33 100

BELANJA DAERAH 20.533.140.629,00 19.788.855.340,00 (744.285.289,00) 96,38 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

8.469.458.606,00 8.431.958.839,00 (37.499.767,00) 99,56 100

Belanja Gaji & Tunjangan 4.570.397.634,00 4.542.776.844,00 (27.620.790,00) 99,40 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

3.899.060.972,00 3.889.181.995,00 (9.878.977,00) 99,75 100

Page 227: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

213

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

B BELANJA LANGSUNG 12.063.682.023,00 11.356.896.501,00 (706.785.522,00) 94,14 100

1 Program Pengembangan dan Implementasi Inovasi Pemerintahan (Prioritas)

5.754.764.800,00 5.378.284.085,00 (376.480.715,00) 93,46 100

1 Science Techno Park (STP) Berbasis Pertanian

164.100.000,00 155.948.415,00 (8.151.585,00) 95,03 100

2 Science Techno Park (STP) Berbasis Kehutanan

362.250.000,00 355.934.853,00 (6.315.147,00) 98,26 100

3 Penguatan Kluster Inovasi 230.000.000,00 229.977.800,00 (22.200,00) 99,99 100

4 Pekan Inovasi Sulawesi Selatan 470.000.000,00 470.000.000,00 - 100,00 100

5

Pengembangan Riset pada Stasiun Litbang Teknologi Perikanan dan Kelautan Balitbangda Prov. Sulsel

256.014.800,00 225.833.709,00 (30.181.091,00) 88,21 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja listrik dan belanja pemeliharaan.

6 Laboratorium Inovasi 300.000.000,00 300.000.000,00 - 100,00 100

7 Governors Award 250.000.000,00 243.613.214,00 (6.386.786,00) 97,45 100

8 Pengembangan Inkubator Inovasi

350.000.000,00 348.292.300,00 (1.707.700,00) 99,51 100

9 Revitalisasi Kebun Raya Pucak 3.372.400.000,00 3.048.683.794,00 (323.716.206,00) 90,40 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja dekorasi, belanja jasa tenaga ahli, belanja perjalanan dinas luar daerah dan uang untuk diberikan kepada masyarakat.

II Program Kelitbangan dan Pemanfaatan IPTEK Daerah

2.491.090.000,00 2.294.254.590,00 (196.835.410,00) 92,10 100

1 Pemeliharaan Benih Eksplorasi Tanaman Koleksi

150.000.000,00 122.167.700,00 (27.832.300,00) 81,45 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja perjalanan dinas luar daerah.

2 Eksplorasi Tumbuhan Sulawesi 72.500.000,00 70.289.600,00 (2.210.400,00) 96,95 100

3 Penelitian Peningkatan Produktivitas Udang di Sulawesi Selatan

150.000.000,00 146.291.603,00 (3.708.397,00) 97,53 100

3 Survey Kepuasan Masyarakat Terhadap Pelayanan Publik di Sulsel

260.000.000,00 242.232.500,00 (17.767.500,00) 93,17 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja sewa gedung/kantor/tempat.

4 Pengembangan Kebijakan dan Isu-Isu Strategis Sektor Pemerintahan

357.190.000,00 249.770.601,00 (107.419.399,00) 69,93 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja jasa tenaga ahli, belanja cetak penggandaan, dan belanja sewa gedung/kantor/tempat.

5 Evaluasi Program Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Kab/Kota di Sulawesi Selatan

100.000.000,00 99.626.800,00 (373.200,00) 99,63 100

6 Jambore Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) Sulawesi Selatan

35.000.000,00 34.916.200,00 (83.800,00) 99,76 100

7 Penelitian Kebijakan Kesetaraan Gender, Disabilitas & Kepemudaan

200.000.000,00 197.364.600,00 (2.635.400,00) 98,68 100

8 Penelitian Kebijakan Sosial dan Pengembangan Karakter

200.000.000,00 199.950.300,00 (49.700,00) 99,98 100

9 Peningkatan Kualitas Kelitbangan Utama

246.900.000,00 235.190.000,00 (11.710.000,00) 95,26 100

10 Rapat Koordinasi (Rakor) Kelitbangan Tahun 2019

119.500.000,00 119.179.359,00 (320.641,00) 99,73 100

11 Penelitian Pengembalian Kejayaan Jeruk Selayar di Sulsel

150.000.000,00 149.972.404,00 (27.596,00) 99,98 100

Page 228: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

214

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

12 Penerapan Teknologi Adaptif untuk Peningkatan Produktivitas Kakao

150.000.000,00 146.264.300,00 (3.735.700,00) 97,51 100

13 Pengembangan dan Peningkatan Profuksi Talas di Sulsel

150.000.000,00 147.774.080,00 (2.225.920,00) 98,52 100

14

Penelitian Peningkatan Potensi dan Animo Masyarakat dalam Pengembangan dan Peningkatan Produksi Sagu di Sulsel

150.000.000,00 133.264.543,00 (16.735.457,00) 88,84 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja perjalanan dinas dalam daerah.

III Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

1.819.652.223,00 1.714.462.723,00 (105.189.500,00) 94,22 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

18.100.723,00 5.210.749,00 (12.889.974,00) 28,79 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja telepon.

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

20.000.000,00 10.419.396,00 (9.580.604,00) 52,10 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran.

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

655.200.000,00 655.200.000,00 - 100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

207.251.500,00 207.250.500,00 (1.000,00) 100,00 100

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

18.100.000,00 18.100.000,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

450.000.000,00 371.770.000,00 (78.230.000,00) 82,62 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja makanan dan minuman.

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

99.000.000,00 99.000.000,00 - 100,00 100

8 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

352.000.000,00 347.512.078,00 (4.487.922,00) 98,73 100

IV Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

865.280.000,00 853.588.450,00 (11.691.550,00) 98,65 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

400.000.000,00 399.245.800,00 (754.200,00) 99,81 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

312.780.000,00 301.842.650,00 (10.937.350,00) 96,50 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

100.000.000,00 100.000.000,00 - 100,00 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

52.500.000,00 52.500.000,00 - 100,00 100

V Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

1.082.895.000,00 1.072.715.548,00 (10.179.452,00) 99,06 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

152.310.000,00 151.139.741,00 (1.170.259,00) 99,23 100

2 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

317.215.000,00 313.102.303,00 (4.112.697,00) 98,70 100

3 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

150.000.000,00 146.945.180,00 (3.054.820,00) 97,96 100

4 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

436.070.000,00 434.228.324,00 (1.841.676,00) 99,58 100

Page 229: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

215

No. Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp) Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

15.000.000,00 15.000.000,00 - 100,00 100

6 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

12.300.000,00 12.300.000,00 - 100,00 100

VI Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

50.000.000,00 43.591.105,00 (6.408.895,00) 87,18 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

50.000.000,00 43.591.105,00 (6.408.895,00) 87,18 100

Karena adanya efisiensi penggunaan anggaran belanja perjalanan dinas luar daerah.

Page 230: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

216

44. SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

I. Pendapatan Pendapatan retribusi jasa ketatausahaan pada OPD Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Selatan sebesar Rp171.570.000,00 realisasi sebesar Rp169.670.000,00 atau 98,89%, sehingga terdapat sisa kurang sebesar Rp1.900.000,00.

II. Belanja Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah pada Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Selatan sebesar Rp300.730.905.648,00 dari anggaran tersebut dapat terealisasi sebesar Rp260.168.515.740,00 atau 86,51% sisa anggaran sebesar Rp40.562.389.908,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Tahun Anggaran 2019 Belanja tidak langsung setelah perubahan tersedia anggaran sebesar Rp69.756.673.987,00 dapat direalisir sebesar Rp67.794.538.011,00 atau 97,19% sisa anggaran sebesar Rp1.962.135.976,00.

B. Belanja Langsung Tahun Anggaran 2019 Belanja Langsung setelah perubahan jumlah anggaran direncanakan sebesar Rp230.974.231.661,00 anggaran sebesar itu dengan jumlah direalisir sebesar Rp192.373.977.729,00 atau 89,87% terdapat sisa anggaran sebesar Rp38.600.253932,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.44.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 171.570.000,00 169.670.000,00 (1.900.000,00) 98,89

PENDAPATAN ASLI DAERAH

171.570.000,00 169.670.000,00 (1.900.000,00) 98,89

Hasil Pendapatan Retribusi Daerah

171.570.000,00 169.670.000,00 (1.900.000,00) 98,89

Pendapata Retribusi Daerah 171.570.000,00 169.670.000,00 (1.900.000,00) 98,89 BELANJA DAERAH 300.730.905.648,00 260.168.515.740,00 (40.562.389.908,00) 86,51 85,85

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

69.756.673.987,00 67.794.538.011,00 (1.962.135.976,00) 97,19 97,19

BELANJA PEGAWAI 69.756.673.987,00 67.794.538.011,00

(1.962.135.976,00) 97,19 97,19

Gaji dan Tunjangan 48.911.081.237,00 47.605.170.957,00 (1.305.910.280,00) 97,33 97,3

Page 231: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

217

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Tambahan Penghasilan PNS 5.658.371.750,00 5.114.367.054,00 (544.004.696,00) 90,39 90,39

Belanja Penerimaan lainnya Pimpinan dan anggota DPRD serta KDH/WKDH

15.187.221.000,00 15.075.000.000,00 (112.221.000,00) 99,26 99,26

B BELANJA LANGSUNG 230.974.231.661,00 192.373.977.729,00 (38.600.253.932,00) 83,29 82,43

I Penjaringan Aspirasi Masyarakat

34.966.044.500,00 31.425.544.870,00 (3.540.499.630,00) 89,87 87,21

1 Reses DPRD 31.481.000.000,00 28.939.665.150,00 (2.541.334.850,00) 91,93 89,43

2

Hearing/Dialog dan Koordinasi dengan Pejabat, Pemerintah Daerah, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama

3.485.044.500,00 2.485.879.720,00 (999.164.780,00) 71,33 67,20

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah Rp.(1,143,254,780,-)

II Pelaksanaan Tugas Dan Fungsi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

25.050.898.400,00 22.691.057.915,00 (2.359.840.485,00) 90,58 90,41

1 Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Pimpinan DPRD

6.404.556.000,00 5.821.068.646,00 (583.487.354,00) 90,89 90,89

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah Rp.(583.487.354,-)

2 Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Badan Musyawarah

1.861.158.400,00 1.280.247.610,00 (580.910.790,00) 68,79 66,18

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah Rp.(629.433.590,-)

3 Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Komisi

12.189.985.000,00 11.666.095.526,00 (523.889.474,00) 95,70 95,76

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah Rp.(516.689.474,-)

4 Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Badan pembentukan Peraturan Daerah

1.748.976.000,00 1.583.634.875,00 (165.341.125,00) 90,55 90,55

5 Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Badan Anggaran

2.479.328.200,00 2.052.529.452,00 (426.798.748,00) 82,79 82,79

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah Rp.(426.798.748,-)

6 Pelaksanaan Tugas dan Fungsi Badan Kehormatan

366.894.800,00 287.481.806,00 (79.412.994,00) 78,36 78,36

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah Rp.(79.412.994,-)

III Peningkatan Kapasitas Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

15.232.068.000,00 11.761.727.719,00 (3.470.340.281,00) 77,22 77,2

1 Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD Bidang Legislasi

10.405.461.000,00 7.676.413.204,00 (2.729.047.796,00) 73,77 73,77

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah Rp.(2.729.047.796,-)

2 Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD Bidang Anggaran

2.717.757.000,00 2.622.193.315,00 (95.563.685,00) 96,48 96,48

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam dan luar daerah serta belanja kursus dan bimbingan teknis sebesar Rp(95.563.685,-)

3 Peningkatan Kapasitas Pimpinan dan Anggota DPRD Bidang Pengawasan

1.114.850.000,00 928.200.200,00 (186.649.800,00) 83,26 83,26

Sisa anggaran terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam serta belanja kursus dan bimbingan teknis sebesar Rp(186.649.800,-)

4 Penyediaan Jasa Pemeriksaan Kesehatan Pimpinan dan Anggota DPRD

994.000.000,00 534.921.000,00 (459.079.000,00) 53,81 53,81

Ada sisa anggaran sebesar (Rp.459.079.000.,-) terdiri dari : belanja obat-obatan untuk poliklinik sebesar (Rp.3.512.000,-) dan belanja pengobatan dan pemeliharaan kesehatan anggota dewan sebesar (Rp.455.567.000,-)dalam bentuk medical chekup tidak

digunakan maksimal oleh anggota dewan.

IV Produk Hukum Daerah 111.257.956.400,00 86.807.280.671,00 (24.450.675.729,00) 77,24 77,24

Page 232: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

218

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Pembentukan Rancangan Peraturan Daerah/ Perda APBD

11.950.902.400,00 7.878.140.839,00 (4.072.761.561,00) 65,92 64,92

Sisa anggaran (Rp.4.202.171.561.,-) terdiri dari : belanja bahan pakai habis dalam bentuk ATK, Cetak, penggandaan, makanan dan minuman rapat-rapat dan belanja perjalanan dinas dalam daerah serta biaya perjalanan luar daerah

2 Pembahasan Laporan Keterangan Pertanggung jawaban (LKPj) Gubernur

1.430.003.800,00 1.205.849.350,00 (224.154.450,00) 84,32 84,32

3 Pembentukan Rancangan Peraturan Daerah dan Perda Non APBD

15.940.750.200,00 13.598.798.744,00 (2.341.951.456,00) 85,31 83,31

Sisa anggaran (Rp.2.645.512.836.,-) terdiri dari : belanja bahan pakai habis dalam bentuk ATK, Cetak, penggandaan, makanan dan minuman rapat-rapat , belanja perjalanan dinas dalam daerah serta biaya perjalanan luar daerah, serta jasa konsultasi kajian

4 Penyebarluasan Peraturan Daerah

81.936.300.000,00 64.124.491.738,00 (17.811.808.262,00) 78,26 77,72

Terdapat 3 (tiga) kegiatan Penyebarluasan Peraturan Daerah tidak dilaksanakan masing-masing satu kali pada bulan Mei, Juni dan Desember dengan jumlah sisa anggaran sebesar= (Rp.18.252.688.262.,-) terdiri dari belanja ATK, Jasa Transportasi, belanja

Dokumentasi, jasa non PNS, cetak, penggandaan, belanja sewa tenda, dan belanja makanan dan minuman non pegawai sebesar dan perjalanan dinas dalam daerah sebesar

V Pelayanan Administrasi Perkantoran

23.176.531.861,00 20.794.776.868,00 (2.381.754.993,00) 89,72 89,72

1 Penyediaan Jasa Komunikasi. Sumber Daya Air dan Listrik

2.037.010.000,00 1.577.094.825,00 (459.915.175,00) 77,42 77,42

Sisa anggaran sebesar (Rp.459.915.175,-) terdiri dari sisa anggaran belanja jasa kantor yaitu terdiri dari belanja telpon, air. Listrik dan belanja kawat/faksimili/internet.

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/ Operasional

756.968.000,00 586.724.466,00 (170.243.534,00) 77,51 77,51

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS

7.517.165.742,00 7.396.049.908,00 (121.115.834,00) 98,39 98,39

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

4.047.614.674,00 3.413.319.524,00 (634.295.150,00) 84,33 84,33

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/ Penerangan Bangunan Kantor

351.863.455,00 326.103.500,00 (25.759.955,00) 92,68 92,68

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

6.237.611.000,00 5.330.457.500,00 (907.153.500,00) 85,46 85,46

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

23.645.190,00 0,00 (23.645.190,00) - -

8 Rapat-rapat dan konsultasi dalam daerah dan luar daerah

2.204.653.800,00 2.165.027.145,00 (39.626.655,00) 98,20 98,20

Sisa anggaran sebesar (Rp.39.626.655,-) terdiri dari : belanja perjalanan dinas dalam daerah dan perjalanan dinas luar daerah

VI Peningkatan Sarana Danprasarana Aparatur

15.125.900.000,00 13.484.027.686,00

(1.641.872.314,00) 89,15 89,15

1 Pemeliharaan Rutin/ Berkala Rumah Jabatan/ Dinas

1.276.000.000,00 1.123.594.200,00 (152.405.800,00) 88,06 88,06

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

4.008.750.000,00 3.834.876.704,00 (173.873.296,00) 95,66 95,66

Sisa anggaran sebesar (Rp.173.873.296,-) terdiri dari : belanja jasa kantor, pajak bumi dan bangunan , premi asuransi barang milik daerah , sewa tenda dan belanja pemeliharaan bangunan gedung tempat kerja

3 Pemeliharaan rutin/Berkala Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/ Dinas

1.074.000.000,00 744.525.575,00 (329.474.425,00) 69,32 69,32

Sisa anggaran dikegiatan ini ada sebesar (Rp.329.474.425,-) terdiri dari belanja premi asuransi kendaraan ,belanja jasa kendaraan bermotor(jasa service, suku cadang dan minyak pelumas)

4 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas

2.332.500.000,00 1.951.593.750,00 (380.906.250,00) 83,67 83,67

dikegiatan ini terdapat sisa anggaran sebesar (Rp.380.906.250,-) dari belanja pengadaan AC dan perlengkapannya dan belanja modal pengadaan kursi tunggu

5 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas

1.418.000.000,00 1.418.000.000,00 - 100,00 100

Page 233: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

219

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

6 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

2.525.700.000,00 2.222.489.607,00 (303.210.393,00) 87,99 87,99

7 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.883.950.000,00 1.633.715.850,00 (250.234.150,00) 86,72 86,7

8 Pemeliharaan dan Pengembangan sistem Informasi/Aplikasi/ Website

607.000.000,00 555.232.000,00 (51.768.000,00) 91,47 91,47

VII Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

2.549.600.000,00 2.119.725.500,00 (429.874.500,00) 83,14 77,91

1 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

202.500.000,00 7.053.000,00 (195.447.000,00) 3,48 3,48

2 Pengumpulan dan Publikasi Data dan Informasi OPD

1.873.000.000,00 1.794.432.500,00 (78.567.500,00) 95,81 88,69

3 Penyusunan Pengelolaan Administrasi Keuangan

386.700.000,00 295.600.000,00 (91.100.000,00) 76,44 76,44

4 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semeteran dan Akhir Tahun

35.400.000,00 0,00 (35.400.000,00) - -

5 Penyusunan Pelaporan Prognosis dan Realisasi Anggaran

52.000.000,00 22.640.000,00 (29.360.000,00) 43,54 43,54

VIII Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

3.615.232.500,00 3.289.836.500,00 (325.396.000,00) 91,00 91.00

1 Penyusunan dan Pengelolaan Kepegawaian

95.900.000,00 18.000.000,00 (77.900.000,00) 18,77 18,77

2 Pengadaan Pakaian Dinas dan Pakaian KORPRI Beserta Perlengkapannya

1.819.000.000,00 1.754.451.000,00 (64.549.000,00) 96,45 96,45

3 Pengadaan Pakaian Dinas Lapangan dan Pakaian Khusus hari-hari tertentu

999.000.000,00 985.150.000,00 (13.850.000,00) 98,61 98,61

4 Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan

701.332.500,00 532.235.500,00 (169.097.000,00) 75,89 75,89

dikegiatan ini terdapat sisa anggaran sebesar (Rp.169.097.000,-) dari belanja jasa transportasi sebesar (Rp.550.000,-) dan belanja sosialisasi sebesar (Rp.168.547.000,-)

Page 234: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

220

45. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO HUKUM DAN HAM)

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Daerah Biro Hukum dan HAM Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak menganggarkan.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019, Biro Hukum dan HAM mendapat alokasi anggaran belanja langsung sebesar Rp3.780.523.842,00 dengan realisasi anggaran sampai 31 Desember 2019 mencapai Rp3.685.914.330,00 atau 97,50% dengan sisa anggaran sebesar Rp94.609.512,00 Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Biro Hukum dan HAM Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, dianggarkan sebesar Rp3.780.523.842,00 dengan realisasi anggaran sampai 31 Desember 2019 mencapai Rp3.685.914.330,00 atau 97,50% dengan sisa anggaran sebesar Rp94.609.512,00. Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut:

Tabel 3.45.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO HUKUM DAN HAM)

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 3.780.523.842,00 3.685.914.330,00 (94.609.512,00) 97,50 100

A BELANJA LANGSUNG 3.780.523.842,00 3.685.914.330,00 (94.609.512,00) 97,50 100

I Program Pelayanan Adm. Perkantoran.

1.478.651.560,00 1.449.628.276,00 (29.023.284,00) 98,04 100

1 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 600.000.000,00 580.000.000,00 (20.000.000,00) 96,67 100

2 Rapat-Rapat Kordinasi dan Konsultasi Luar dan Dalam Daerah

417.652.650,00 413.721.856,00 (3.930.794,00) 99,06 100

3 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/operasional

10.000.000,00 5.937.620,00 (4.062.380,00) 59,38 100

Adanya kelebihan perhitungan biaya STNK, disebabkan tdk adanya konfirmasi dari pemilik kendaraan dinas pada saat penyusunan anggaran

4 Penyediaan ATK, Barang Cetakan & Penggandaan

135.598.910,00 135.553.800,00 (45.110,00) 99,97 100

5 Penyediaan Makanan & Minuman 315.400.000,00 314.415.000,00 (985.000,00) 99,69 100

II Program Peningkatan Sarana & Prasarana Aparatur

239.000.000,00 212.856.344,00 (26.143.656,00) 89,06 100

Page 235: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

221

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala & Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

163.000.000,00 137.156.344,00 (25.843.656,00) 84,14 100

Adanya kelebihan perhitungan harga BBM, disebabkan perubahan harga BBM yang tidak menentu setiap bulannya

2 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

51.000.000,00 50.700.000,00 (300.000,00) 99,41 100

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan & Peralatan Kantor

25.000.000,00 25.000.000,00 - 100,00 100

III

Program Peningkatan Pemahaman Produk Hukum Melalui Sosialisasi & Penyuluhan Kepada Masyarakat Secara Berkesinambungan

190.250.000,00 187.427.409,00 (2.822.591,00) 98,52 100

1 Peningkatan Kapasitas Aparatur Pemda di Bidang Hukum

63.950.000,00 62.546.863,00 (1.403.137,00) 97,81 100

2 Monitoring Pelaksanaan RANHAM Provinsi Sulsel

35.000.000,00 34.177.200,00 (822.800,00) 97,65 100

3 Penyuluhan Hukum tentang Produk Hukum Daerah

51.650.000,00 51.220.417,00 (429.583,00) 99,17 100

4 Bintek Legal Drafting tentang Perda 8.600.000,00 8.600.000,00 - 100,00 100

5 Bintek Perancangan/Penyusunan Rancangan Pergub

23.600.000,00 23.432.929,00 (167.071,00) 99,29 100

6 Workshop tentang Hukum Tata Pemerintahan Daerah

7.450.000,00 7.450.000,00 - 100,00 100

IV Program Peningkatan Sistem Legislasi Daerah

737.983.282,00 713.562.400,00 (24.420.882,00) 96,69 100

1 Pemantapan/Harmonisasi/Pembahasan dan Penetapan Ranperda

240.974.949,00 231.340.209,00 (9.634.740,00) 96,00 100

2 Pengkajian Rancangan Peraturan Gubernur

117.333.334,00 116.865.993,00 (467.341,00) 99,60 100

3 Pengkajian Naskah Keputusan Gubernur

85.883.333,00 80.941.926,00 (4.941.407,00) 94,25 100

Adanya kelebihan anggaran pada perjalanan dinas dalam dan luar daerah yg tidak memungkinkan untuk digunakan lagi.

4 Pengkajian Rancangan Mou/Nota Kesepahaman/Nota Kesepakatan dan Perjanjian Kerjasama

40.500.000,00 36.532.358,00 (3.967.642,00) 90,20 100

Adanya kelebihan anggaran pada perjalanan dinas, disebabkan kurangnya Rancangan MOU/Nota Kesepahaman/Nota Kesepakatan & PK yg akan dikoordinasikan/dikonsultasikan ke dalam & luar daerah

5 Pra Ranperda/Propemperda dan Evaluasinya

201.291.666,00 197.396.130,00 (3.895.536,00) 98,06 100

6 Otentifikasi Produk Hukum Daerah 52.000.000,00 50.485.784,00 (1.514.216,00) 97,09 100

V Program Peningkatan Kualitas Produk Hukum Daerah

484.639.000,00 476.626.473,00 (8.012.527,00) 98,35 100

1 Pemantauan Hasil Klarifikasi & Evaluasi Perda Kab/Kota untuk Wilayah I

9.940.000,00 9.784.000,00 (156.000,00) 98,43 100

2 Fasilitasi Produk Hukum Daerah Kab/Kta untuk Wilayah I

60.000.000,00 57.794.276,00 (2.205.724,00) 96,32 100

3 Evaluasi/Asistensi Ranperda Kab/Kota Wilayah I

91.000.000,00 90.392.900,00 (607.100,00) 99,33 100

4 Evaluasi/Asistensi Ranperda Kab/Kota Wilayah II

75.000.000,00 74.602.714,00 (397.286,00) 99,47 100

5 Fasilitasi Produk Hukum Daerah Kab/Kta untuk Wilayah II

75.000.000,00 72.051.027,00 (2.948.973,00) 96,07 100

6 Rakontek Binwas Produk Hukum Daerah Wilayah I dan Wilayah II

17.399.000,00 17.399.000,00 - 100,00 100

7 Pemantauan Hasil Klarifikasi & Evaluasi Perda Kab/Kota untuk Wilayah II

13.000.000,00 12.420.700,00 (579.300,00) 95,54 100

Page 236: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

222

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%) Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

8 Pembinaan Dokumentasi melalui JDIH

61.450.000,00 60.949.556,00 (500.444,00) 95,35 100

9 Pengkajian Peraturan Bupati dan Peraturan DPRD Kab/Kota Wilayah I

25.000.000,00 24.438.750,00 (561.250,00) 97,76 100

10 Pengkajian Peraturan Bupati dan Peraturan DPRD Kab/Kota Wilayah II

25.000.000,00 24.983.600,00 (16.400,00) 99,93 100

11 Rapat Koordinasi isu-isu aktual tentang Hukum

9.600.000,00 9.600.000,00 - 100,00 100

12 FGD Pembinaan & Pengawasan Produk Hukum Daerah

22.250.000,00 22.209.950,00 (40.050,00) 99,82 100

VI

Program Peningkatan dan Penegakan Hukum dan HAM dalam rangka Pemantapan Advokasi dan Pengamanan Yuridis Kebijakan Pemerintah Prov. Sulsel

650.000.000,00 645.813.428,00 (4.186.572,00) 98,64 100

1 Advokasi Hukum dengan Konsultan dan Pakar Hukum

66.000.000,00 66.000.000,00 - 100,00 100

2 Pemantapan Tugas Yudisial Pemda 515.000.000,00 514.089.178,00 (910.822,00) 99,82 100

3 Tindak Lanjut Hasil Temuan Aparat Pengawasan Fungsional

32.000.000,00 29.990.250,00 (2.009.750,00) 93,72 100

Adanya kelebihan anggaran pada perjalanan dinas, yg tidak memungkinkan untuk digunakan lagi

4 Pengelolaan Pengaduan 37.000.000,00 35.734.000,00 (1.266.000,00) 96,58 100

Page 237: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

223

46. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PEMERINTAHAN)

I . Pendapatan Pada Pos Pendapatan Daerah Biro Pemerintahan Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak menganggarkan.

II. Belanja Pada Belanja Biro Pemerintahan dianggarkan sebesar Rp3.965.898.315,00 terealisasi sebesar Rp3.901.494.119,00 atau 98,38%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp64.404.196,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung Biro Pemerintahan Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, dianggarkan Rp3.965.898.315,00 terealisasi sebesar Rp3.901.494.119,00 atau 98,38%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp64.404.196,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan sebagai berikut:

Tabel 3.46.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PEMERINTAHAN)

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 3.965.898.315,00 3.901.494.119,00 (64.404.196,00) 98,38 100

A BELANJA LANGSUNG 3.965.898.315,00 3.901.494.119,00 (64.404.196,00) 98,38 100

I Program Pemberdayaan Kelembagaan dan Penataan Pemerintahan

786.216.150,00 767.331.291,00 (18.884.859,00) 97,60 100

1 Penyusunan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ)

73.448.500,00 73.197.623,00 (250.877,00) 99,66 100

2 Penyusunan laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah

258.467.800,00 254.159.280,00 (4.308.520,00) 98,33 100

3 Bimbingan Teknis penyusunan LPPD lingkup Pemprov SulSel dan Pemerintah Kabupaten Kota

27.580.900,00 25.894.000,00 (1.686.900,00) 93,88 100

4 Monitoring penyusunan LPPD/LKPJ Pemerintah Kabupaten Kota

47.150.000,00 46.803.700,00 (346.300,00) 99,27 100

5 Koordinasi dan Fasilitasi Kunjungan Kerja

3.019.900,00 1.350.000,00 (1.669.900,00) 44,70 100

6 Pembinaan dan Pengendalian Urusan Pemerintahan

77.330.000,00 76.329.400,00 (1.000.600,00) 98,71 100

Page 238: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

224

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

7 Pembinaan, Fasilitasi dan Monitoring, Evaluasi Penerapan Standar Pelayanan minimal (SPM)

83.064.600,00 79.251.840,00 (3.812.760,00) 95,41 100

8 Monitoring dan evaluasi penyelenggaraan pemerintahan daerah

41.734.350,00 41.609.548,00 (124.802,00) 99,70 100

9 Penyusunan Administrasi Pejabat Negara dan Daerah

174.420.100,00 168.735.900,00 (5.684.200,00) 96,74 100

II Program Penguatan Kelembagaan Pemerintahan Daerah

412.515.800,00 404.812.820,00 (7.702.980,00) 98,13 100

1 Penataan Penyelenggaraan Peran Gubernur Sebagai Wakil Pemerintah Pusat

412.515.800,00 404.812.820,00 (7.702.980,00) 98,13 100

III Program Kerjasama Pembangunan Antar Wilayah

38.849.315,00 38.708.450,00 (140.865,00) 99,64 100

1 Pelayanan Administrasi kerjasama daerah

38.849.315,00 38.708.450,00 (140.865,00) 99,64 100

IV Program Penetasan Batas Wilayah Kab/Kota

86.000.100,00 75.700.508,00 (10.299.592,00) 88,02 100

1 Penegasan Batas Antar Kabupaten/Kota dan Provinsi

86.000.100,00 75.700.508,00 (10.299.592,00) 88,02 100

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.413.819.850,00 2.402.795.096,00 (11.024.754,00) 99,54 100

1 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 705.000.000,00 705.000.000,00 - 100,00 100

2 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

95.884.050,00 91.154.000,00 (4.730.050,00) 95,07 100

3 Penyediaan Makan dan Minum 1.060.353.500,00 1.060.079.000,00 (274.500,00) 99,97 100

4 Rapat-rapat Koordinasi dan konsultasi dalam dan luar daerah

552.582.300,00 546.562.096,00 (6.020.204,00) 98,91 100

VI Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

217.923.000,00 201.871.854,00 (16.051.146,00) 92,63 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Pergantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

171.500.000,00 162.319.354,00 (9.180.646,00) 94,65 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

46.423.000,00 39.552.500,00 (6.870.500,00) 85,20 100

VII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

10.574.100,00 10.274.100,00 (300.000,00) 97,16 100

1 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

10.574.100,00 10.274.100,00 (300.000,00) 97,16 100

Page 239: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

225

47. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO HUMAS DAN PROTOKOL)

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Daerah Biro Humas dan Protokol Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

II. Belanja

Pada Belanja Biro Humas dan Protokol dianggarkan sebesar Rp10.922.378.018,00 dapat direalisasikan sebesar Rp10.872.904.448,00 atau 99,55%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp49.473.570,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Biro Humas dan Protokol Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, dianggarkan sebesar Rp10.922.378.018,00 dapat direalisasikan sebesar Rp10.872.904.448,00 atau 99,55%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp49.473.570,00.. Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut

Tabel 3.47.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO HUMAS DAN PROTOKOL)

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 10.922.378.018,00 10.872.904.448,00 (49.473.570,00) 99,55 100

A BELANJA LANGSUNG 10.922.378.018,00 10.872.904.448,00 (49.473.570,00) 99,55 100

I Program Kerjasama Informasi Dengan Mass Media

3.868.500.000,00 3.844.075.191,00 (24.424.809,00) 99,37 100

1 Pelayanan Publikasi Kegiatan Pemprov. Sulsel

1.369.000.000,00 1.365.664.857,00 (3.335.143,00) 99,76 100

2 Publikasi Media Nasional 1.200.000.000,00 1.185.199.800,00 (14.800.200,00) 98,77 100

3 Penyiapan Bahan Informasi Media Cetak

1.239.500.000,00 1.233.210.534,00 (6.289.466,00) 99,49 100

4 Penyiapan Bahan Dokumentasi 60.000.000,00 60.000.000,00 - 100,00 100

II Program Peningkatan Pelayanan Keprotokolan Kepala Daerah – Wakil Kepala Daerah

2.069.750.000,00 2.065.888.032,00 (3.861.968,00) 99,81 100

1 Pelayanan Tamu Pemprov. Sulsel 500.000.000,00 498.107.886,00 (1.892.114,00) 99,62 100

2 Koordinasi Antar Lembaga/Instansi 375.000.000,00 373.683.998,00 (1.316.002,00) 99,65 100

3 Protokoler Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah

1.194.750.000,00 1.194.096.148,00 (653.852,00) 99,95 100

Page 240: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

226

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

III Program Pengembangan dan Pemanfaatan Kehumasan Media Sosial

749.500.000,00 747.127.831,00 (2.372.169,00) 99,68 100

1 Pengelolaan dan Penyaringan Informasi 549.500.000,00 547.827.831,00 (1.672.169,00) 99,70 100

2 Pelayanan Informasi Publik 200.000.000,00 199.300.000,00 (700.000,00) 99,65 100

IV Program Pelayanan Administrasi Perkantoran.

3.460.973.818,00 3.446.366.594,00 (14.607.224,00) 99,58 100

1 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

30.699.900,00 29.459.050,00 (1.240.850,00) 95,96 100

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 1.167.400.000,00 1.167.400.000,00 - 100,00 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

276.943.000,00 276.925.250,00 (17.750,00) 99,99 100

4 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

17.506.000,00 17.506.000,00 - 100,00 100

5 Penyediaan Bahan Bacaan 1.441.428.000,00 1.435.717.951,00 (5.710.049,00) 99,60 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 132.600.000,00 132.545.000,00 (55.000,00) 99,96 100

7 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

394.396.918,00 386.813.343,00 (7.583.575,00) 98,08 100

V Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

773.654.200,00 769.446.800,00 (4.207.400,00) 99,46 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

80.000.000,00 78.698.000,00 (1.302.000,00) 98,37 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

319.711.700,00 317.461.600,00 (2.250.100,00) 99,30 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

330.000.000,00 329.636.200,00 (363.800,00) 99,89 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

43.942.500,00 43.651.000,00 (291.500,00) 99,34 100

Page 241: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

227

48. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PEREKONOMIAN)

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Daerah Biro Perekonomian Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

II. Belanja

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp4.171.141.000,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp4.098.464.891,00 atau 98,26% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp72.676.109,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Biro Perekonomian Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung Biro Perekonomian dianggarkan sebesar Rp4.171.141.000,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp4.098.464.891,00 atau 98,26% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp72.676.109,00. Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut

Tabel 3.48.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PEREKONOMIAN)

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 4.171.141.000,00 4.098.464.891,00 (72.676.109,00) 98,26 100

BELANJA LANGSUNG 4.171.141.000,00 4.098.464.891,00 (72.676.109,00) 98,26 100

I Program Pengembangan Perekonomian & Pembinaan Kelembagaan Ekonomi

3.424.337.250,00 3.357.170.891,00 (67.166.359,00) 98,04 100

1 Pembentukan dan Pengukuhan TPAKD 232.000.250,00 231.970.250,00 (30.000,00) 99,99 100

2 Koordinasi Kelembagaan Keuangan dalam mendukung Ekonomi Inklusif

120.150.000,00 120.147.900,00 (2.100,00) 100,00 100

3 Literasi dan Inklusi Produk Jasa Keuangan

254.000.000,00 250.209.867,00 (3.790.133,00) 98,51 100

4 Fasilitasi dan Pembinaan Koperasi/UKM dalam Mendukung Pemberdayaan Ekonomi

373.296.000,00 371.564.456,00 (1.731.544,00) 99,54 100

5 Koordinasi dan Fasilitasi Sarana BUMN dan BUMD

687.300.000,00 686.027.166,00 (1.272.834,00) 99,81 100

6 Fasilitasi Pengembangan Industri Kecil Menengah di Sulsel untuk mendorong Ekonomi Inklusi

310.400.000,00 308.791.400,00 (1.608.600,00) 99,48 100

Page 242: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

228

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

7 Koordinasi dan Fasilitasi Pengembangan Sarana Infrastruktur dan Kewilayahan

298.400.000,00 295.016.858,00 (3.383.142,00) 98,87 100

8 Fasilitasi dan Pembinaan Pengembangan Sektor Peternakan dan Perikanan

130.000.000,00 124.451.100,00 (5.548.900,00) 95,73 100

9 Fasilitasi Peningkatan Produksi Komoditas Unggulan Daerah

141.300.000,00 138.416.577,00 (2.883.423,00) 97,96 100

10 Koordinasi Pengendalian Tingkat Inflasi Daerah

230.050.000,00 217.396.501,00 (12.653.499,00) 94,50 100

Alasan : Perencanaan Kegiatan TPID Zona Palopo tida terlaksana

11 Fasilitasi dan Pembinaan Sektor Perkebunan, Kehutanan dan Pertambangan

91.300.000,00 88.197.416,00 (3.102.584,00) 96,60 100

12 Koordinasi Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau

472.418.100,00 446.255.300,00 (26.162.800,00) 94,46 100

Alasan : Efektifitas dan Efisiensi Anggaran Belanja Honot Narasumber/Moderator /Notulen untuk ASN Lingkup Pemprov.

13 Sosialisasi Ketentuan di Bidang Cukai 83.722.900,00 78.726.100,00 (4.996.800,00) 94,03 100

Alasan : Efektifitas dan Efisiensi Anggaran Belanja Honot Narasumber/Moderator /Notulen untuk ASN Lingkup Pemprov.

II Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

582.303.750,00 581.938.405,00 (365.345,00) 99,94 100

1 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 124.000.000,00 124.000.000,00 - 100,00 100

2 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

177.803.750,00 177.712.600,00 (91.150,00) 99,95 100

3 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

280.500.000,00 280.225.805,00 (274.195,00) 99,90 100

III Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

164.500.000,00 159.355.595,00 (5.144.405,00) 96,87 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala da Penggantian Suku Cadng Kenaraan Jabatan/Dinas

134.500.000,00 129.375.595,00 (5.124.405,00) 96,19 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

30.000.000,00 29.980.000,00 (20.000,00) 99,93 100

Page 243: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

229

49. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG DAN JASA)

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Daerah Biro Pembangunan Dan Pengadaan Barang Dan Jasa Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak menganggarkan.

II. Belanja

Pada Belanja Biro Pembangunan Dan Pengadaan Barang Dan Jasa dianggarkan sebesar Rp6.393.267.541,00 dapat direalisasi sebesar Rp6.080.653.208,00 atau 95,11% dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp312.614.333,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Biro Pembangunan Dan Pengadaan Barang Dan Jasa Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, dianggarkan sebesar Rp6.393.267.541,00 dapat direalisasi sebesar Rp6.080.653.208,00 atau 95,11% dan terdapat sisa anggaran sebesar Rp312.614.333,00. Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut:

Tabel 3.49.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG

DAN JASA) BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 6.393.267.541,00 6.080.653.208,00 (312.614.333,00) 95,11 100

A BELANJA LANGSUNG 6.393.267.541,00 6.080.653.208,00 (312.614.333,00) 95,11 100

I Program Pemantauan Dan Evaluasi Pembangunan

870.812.000,00 848.348.456,00 (22.463.544,00) 97,42 100

1 Penyusunan Informasi Belanja Daerah Prov. Sulsel

121.194.800,00 120.997.600,00 (197.200,00) 99,84 100

2 Evaluasi dan Pengawasan Realisasi Anggaran Prov. Sulsel

222.805.200,00 209.946.856,00 (12.858.344,00) 94,23 100

terdapat belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja Transportasi yang tidak sepenuhnya terealisasi disebabkan Narasumber yang dianggarkan sebanyak 3 (tiga) orang yang masing-masing 2 (dua) orang dari Kementerian Dalam Negeri

(Kemendagri) dan 1 (satu) orang dari LKPP yang menangani system TEPRA yang ada di Kegiatan Evaluasi dan Pengawasan. tetapi yang sempat hadir hanya 2 (dua) orang yaitu Narasumber dari Kemendagri, untuk Narasumber dari LKPP tidak sempat memenuhi

undangan sebagai Narasumber karena ada halangan sehingga terdapat sisa anggaran

3 Pengukuran Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan APBD Prov. Sulsel

151.176.000,00 147.613.500,00 (3.562.500,00) 97,64 100

Page 244: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

230

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Pemantauan dan Evaluasi Pemanfaatan DAK Prov. Sulsel

69.883.000,00 68.326.700,00 (1.556.300,00) 97,77 100

5 Pengendalian dan Pemantauan Program Prioritas Daerah Prov Sulsel

84.243.000,00 80.853.000,00 (3.390.000,00) 95,98 100

6 Pembinaan Administrasi Pembangunan Daerah Prov. Sulsel

211.010.000,00 210.110.800,00 (899.200,00) 99,57 100

7 Sosialisasi Pergub tentang Pedoman Pelaksanaan APBD Prov. Sulsel

10.500.000,00 10.500.000,00 - 100,00 100

II Program Pembinaan Dan Pengendalian Pengadaan Barang/Jasa

1.503.837.213,00 1.452.370.966,00 (51.466.247,00) 96,58 100

1 Monitoring dan Evaluasi Kelembagaan UKPBJ Kab/Kota

109.400.000,00 94.715.500,00 (14.684.500,00) 86,58 100

terdapat belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS dan belanja Tansportasi yang tidak sepenuhnya terealisasi disebabkan Narasumber yang dianggarkan sebanyak 3 (tiga) orang dari LKPP tetapi yang sempat hadir hanya 2 (dua) orang yaitu Narasumber dari

LKPP dan Narasumber dari internal Provinsi Sulawesi selatan, dan honor untuk Narasumber dari internal Provinsi Sulawesi Selatan tidak dapat dibayarkan sehingga terdapat sisa anggaran

2 Pengembangan Kapasitas Kelembagaan UKPBJ

228.907.213,00 228.442.131,00 (465.082,00) 99,80 100

3 Pemantauan Pelaksanaan LPSE 130.600.000,00 120.204.648,00 (10.395.352,00) 92,04 100

4 Pengelolaan Pengadaan Barang/Jasa 353.330.000,00 348.895.800,00 (4.434.200,00) 98,75 100

5 Penyusunan Informasi Pengadaan Barang/Jasa

162.800.000,00 162.247.200,00 (552.800,00) 99,66 100

6 Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa

92.000.000,00 87.823.434,00 (4.176.566,00) 95,46 100

7 Rapat Koordinasi UKPBJ Prov.Sulsel 35.600.000,00 33.216.600,00 (2.383.400,00) 93,31 100

8 Bintek/Workshop Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

111.600.000,00 109.581.706,00 (2.018.294,00) 98,19 100

9 Peningkatan Kapabilitas SDM Aparatur Sipil Negara tentang Pengadaan Barang/Jasa

227.400.000,00 225.439.084,00 (1.960.916,00) 99,14 100

10 Layanan Pendampingan dan Advokasi Pengadaan Barang/Jasa

52.200.000,00 41.804.863,00 (10.395.137,00) 80,09 100

terdapat belanja Jasa Tenaga Ahli/Instruktur/Narasumber PNS yang tidak sepenuhnya terealisasi disebabkan Narasumber yang dianggarkan sebanyak 3 (tiga) orang dari LKPP sebanyak 4 (empat) kali, namun hanya 3 (tiga) kali karena keterbatasan SDM dan

waktu LKPP sehingga tidak dapat terlaksana 1 (satu) kali. sehingga terdapat sisa anggaran.

III Program Administrasi Usaha Jasa Pembangunan

380.020.000,00 357.701.481,00 (22.318.519,00) 94,13 100

1 Pembinaan Usaha Jasa Pembangunan 71.821.506,00 71.694.656,00 (126.850,00) 99,82 100

2 Fasilitasi Pelatihan Tenaga Kerja Konstruksi

308.198.494,00 286.006.825,00 (22.191.669,00) 92,80 100

karena adanya 1 (satu) angkatan yang tidak terlaksana disebabkan oleh sertifikat tenaga kerja konstruksi tidak dapat dikeluarkan sebab batas pemasukan berkas di LPJK untuk pelatihan sampai dengan tanggal 6 Desember 2019, adapun jadwal yang direncanakan untuk

pelatihan angkatan II di Kab. Enrekang tanggal 16 s/d 18 Desember 2019. Sehingga terdapat sisa anggaran

IV Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.081.735.328,00 1.963.619.651,00 (118.115.677,00) 94,33 100

1 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

35.000.000,00 8.802.160,00 (26.197.840,00) 25,15 100

belanja STNK yang tidak terealisasi disebabkan terdapat kendaraan dinas yang dimutasi ke OPD lain sehingga terdapat sisa anggaran.

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 344.400.000,00 338.800.000,00 (5.600.000,00) 98,37 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

222.006.787,00 221.428.787,00 (578.000,00) 99,74 100

4 Penyediaan Makanan dan Minuman 999.876.000,00 921.250.000,00 (78.626.000,00) 92,14 100

terdapat belanja makanan dan minuman rapat yang tidak sepenuhnya terealisasi disebabkan adanya efisiensi dalam melakukan rapat internal, sehingga terdapat sisa anggaran.

Page 245: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

231

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

480.452.541,00 473.338.704,00 (7.113.837,00) 98,52 100

V Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

1.184.434.500,00 1.087.261.800,00 (97.172.700,00) 91,80 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

348.201.000,00 279.053.500,00 (69.147.500,00) 80,14 100

terdapat belanja jasa service yang tidak sepenuhnya terealisasi disebabkan terdapat kendaraan dinas yang dimutasi ke OPD lain, belanja BBM yang tidak terealisasi disebabkan penggunaan BBM yang berkurang karena jabatan Kepala Biro dilaksanakan oleh pelaksana

tugas oleh Kepala Bagian. sehingga terdapat sisa anggaran.

2 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

545.093.500,00 523.935.000,00 (21.158.500,00) 96,12 100

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan

90.540.000,00 87.063.300,00 (3.476.700,00) 96,16 100

4 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Wibsite

200.600.000,00 197.210.000,00 (3.390.000,00) 98,31 100

VI Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

372.428.500,00 371.350.854,00 (1.077.646,00) 99,71 100

1 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan Penganggaran Perangkat Daerah

372.428.500,00 371.350.854,00 (1.077.646,00) 99,71 100

Page 246: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

232

50. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO KESEJAHTERAAN)

I . Pendapatan

Pada Tahun Anggaran 2019 Biro Kesejahteraan dibebankan target pendapatan sebesar Rp50.000.000,00 dengan realisasi penerimaan sampai bulan Desember 2019 sebesar Rp21.750.000,00 atau 43,50%.

II. Belanja

Pada Belanja Biro Kesejahteraan dianggarkan sebesar Rp4.100.313.974,00 dapat direalisir sebesar Rp4.075.409.527,00 atau 99,39%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp24.904.447,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung Biro Kesejahteraan Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, dianggarkan sebesar Rp4.100.313.974,00 dapat direalisir sebesar Rp4.075.409.527,00 atau 99,39%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp24.904.447,00. Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut:

Tabel 3.50.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO KESEJAHTERAAN)

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN DAERAH 50.000.000,00 21.750.000,00 (28.250.000,00) 43,50

Retribusi Pelayanan Kekayaan Daerah

50.000.000,00 21.750.000,00 (28.250.000,00) 43,50

BELANJA DAERAH 4.100.313.974,00 4.075.409.527,00 (24.904.447,00) 99,39 100

Belanja Langsung 4.100.313.974,00 4.075.409.527,00 (24.904.447,00) 99,39 100

I Program Pembinaan Mental dan Spritual (Prioritas)

325.004.470,00 322.763.350,00 (2.241.120,00) 99,31 100

1 Pengembangan Tahfidz di Sulsel 290.104.470,00 290.063.350,00 (41.120,00) 99,99 100

2 Rapat Koordinasi Pencegahan dan Penanggulangan HIV dan AIDS di Sulsel

6.200.000,00 6.200.000,00 - 100,00 100

3 Pembentukan Warga Peduli HIV dan AIDS di Sulsel

19.500.000,00 17.300.000,00 (2.200.000,00) 88,72 100

narasumber PNS yang bekerja dalam lingkup Pemprov. Sulsel tidak dibayarkan karena sudah termasuk dalam pembayaran TPP sesuai dengan Keputusan Gubernur tentang Standarisasi Satuan Harga

Untuk narasumber Non PNS yang diundang dari BPJS tidak menerima honorarium yang dibayarkan karena kebijakan dari institusinya (BPJS memberikan pelayanan/informasi kepada masyarakat)

4 Penyusunan Rencana Aksi Daerah (RAD) Pencegahan, Pemberantasan,

9.200.000,00 9.200.000,00 - 100,00 100

Page 247: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

233

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba di Sulawesi Selatan

II Program Koordinasi Kebijakan Bidang Keagamaan

1.526.643.504,00 1.518.123.173,00 (8.520.331,00) 99,44 100

1 Pelaksanaan MTQ/STQ Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

552.000.000,00 552.000.000,00 - 100,00 100

2 Pengiriman Kafilah Pada MTQ/STQ Tingkat Nasional

633.000.000,00 627.573.144,00 (5.426.856,00) 99,14 100

3

Rekruitmen dan Pembekalan Tim Pemandu Haji Daerah (TPHD) dan Tim Kesehatan Haji Daerah (TKHD) Prov. Sulsel

98.043.504,00 98.043.504,00 - 100,00 100

4 Pembinaan dan Peningkatan Kegiatan Keagamaan

196.200.000,00 196.200.000,00 - 100,00 100

5 Pengembangan Kapasitas Muallaf di Sulsel

12.600.000,00 12.600.000,00 - 100,00 100

6 Pengelolaan Gedung LPTQ Provinsi Sulawesi Selatan

16.000.000,00 12.906.525,00 (3.093.475,00) 80,67 100

Realisasi belanja listrik dan air berdasarkan pada aktifitas penyewaan gedung LPTQ

7 Pembinaan dan Penataan Lembaga Penyelenggara Ibadah Umroh

9.400.000,00 9.400.000,00 - 100,00 100

8 Pembinaan Mental dan Spritual ASN 9.400.000,00 9.400.000,00 - 100,00 100

III

Program Koordinasi Pengembangan Kebijakan Pembangunan Manusia Dan Kebudayaan

447.465.000,00 447.150.000,00 (315.000,00) 99,93 100

1

Rapat Koordinasi Pelaksanaan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat (GERMAS) di Provinsi Sulawesi Selatan

7.800.000,00 7.800.000,00 - 100,00 100

2 Pengadaan ATM Beras Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

218.800.000,00 218.800.000,00 - 100,00 100

3 Temu Koordinasi Perlindungan dan Pelayanan Penyandang Disabilitasi di Sulsel

8.200.000,00 8.200.000,00 - 100,00 100

4 Pelaksanaan Senam Kesegaran Jasmani Bagi PNS Lingkup Kantor Gubernur

19.200.000,00 19.195.000,00 (5.000,00) 99,97 100

5 Temu Koordinasi Kebijakan Keolahragaan di Sulawesi Selatan

9.000.000,00 9.000.000,00 - 100,00 100

6 Rapat Koordinasi Tim Pembina UKS/M Kab/Kota Se Sulsel

7.000.000,00 7.000.000,00 - 100,00 100

7 Pembinaan dan Penilaian UKS/M Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan

177.465.000,00 177.155.000,00 (310.000,00) 99,83 100

IV Program Pelayanan Adminitrasi Perkantoran

1.768.201.000,00 1.754.416.604,00 (13.784.396,00) 99,22 100

1 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

9.000.000,00 7.791.170,00 (1.208.830,00) 86,57 100

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 755.140.848,00 744.185.084,00 (10.955.764,00) 98,55 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

90.534.000,00 90.466.000,00 (68.000,00) 99,92 100

4 Penyediaan Makanan dan Minuman 515.250.000,00 513.931.500,00 (1.318.500,00) 99,74 100

5 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

398.276.152,00 398.042.850,00 (233.302,00) 99,94 100

V Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

20.000.000,00 19.981.000,00 (19.000,00) 99,91 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

20.000.000,00 19.981.000,00 (19.000,00) 99,91 100

Page 248: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

234

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

VI Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

13.000.000,00 12.975.400,00 (24.600,00) 99,81 100

1 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

5.000.000,00 4.997.700,00 (2.300,00) 99,95 100

2 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

5.000.000,00 4.997.700,00 (2.300,00) 99,95 100

3 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

3.000.000,00 2.980.000,00 (20.000,00) 99,33 100

Page 249: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

235

51. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO ORGANISASI DAN TATALAKSANA)

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Daerah Biro Organisasi dan Tatalaksana Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

II. Belanja

Pada Belanja Biro Organisasi dan Tatalaksana dianggarkan sebesar Rp8.624.191.336,00 dapat direalisasikan sebesar Rp8.017.151.319,00 atau 92,96%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp607.040.017,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Biro Organisasi dan Tatalaksana Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, dianggarkan sebesar Rp8.624.191.336,00 dapat direalisasikan sebesar Rp8.017.151.319,00 atau 92,96%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp607.040.017,00 Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut

Tabel 3.51.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO ORGANISASI DAN TATALAKSANA)

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 8.624.191.336,00 8.017.151.319,00 (607.040.017,00) 92,96 98

BELANJA LANGSUNG 8.624.191.336,00 8.017.151.319,00 (607.040.017,00) 92,96 98

I Program Penataan dan Penguatan Kelembagaan ( Prioritas)

1.736.353.400,00 1.582.928.158,00 (153.425.242,00) 91,16 100

1 Penataan Kelembagaan Perangkat Daerah Provinsi

544.911.000,00 530.194.730,00 (14.716.270,00) 97,30 100

2 Pembinaan Kelembagaan Perangkat Daerah Kab/Kota se Sulsel

368.193.000,00 365.462.638,00 (2.730.362,00) 99,26 100

3

Pembinaan dan Pelaksanaan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Perangkat Daeah Provinsi dan Kab/kota

202.843.700,00 162.040.440,00 (40.803.260,00) 79,88 100

perjalanan dinas dalam daerah tdk maksimal digunakan karena pemerintah kab/kota telah datang berkonsultasi dan tenaga Ahli pada kegiatan sebelum 4 kali kgt telah dibahas materi yg berkaitan dengan standar kompetensi jabatan secara komprehensif sehingga tdk peril dilakukan pembahasan berikutnya.

4 Pembinaan dan Penataan Tugas Fungsi Perangkat Daerah dan KabKota

101.672.400,00 90.862.739,00 (10.809.661,00) 89,37 100

Karena beberapa rapat tidak dapat dilaksanakan karena materinya telah dirangkaikan dengan beberapa pertemuan sebelumnya sehingga terdapat selisih anggaran

Page 250: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

236

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Pembinaan dan Penyusunan Standar Kompetensi Jabatan Perangkat Daerah dan Kab/kota

257.643.800,00 197.121.340,00 (60.522.460,00) 76,51 100

Pada saat dilakukan konsultasi ke Kementerian, Materi yang didapatkan telah memenuhi semua materi yang terkait penyusunan standar kompetensi jabatan, sehingga dapat dilakukan efisiensi perjalanan dinas luar daerah.

6 Pembinaan dan Penyusunan Evaluasi Jabatan Perangkat Daerah Provinsi dan Kab/Kota

261.089.500,00 237.246.271,00 (23.843.229,00) 90,87 100

Karena beberapa rapat tidak dapat dilaksanakan karena materinya telah dirangkaikan dengan beberapa pertemuan sebelumnya sehingga terdapat selisih anggaran

II Program Penguatan Ketatalaksanaan dan Reformasi Birokrasi

3.871.691.336,00 3.542.322.571,00 (329.368.765,00) 91,49 98

1 Penyelenggaraan Tatalaksana Umum 215.639.500,00 205.267.897,00 (10.371.603,00) 95,19 100

2 Pengadaan Kartu Tanda Pengenal Pegawai ( ID Card)

247.528.500,00 247.002.500,00 (526.000,00) 99,79 100

3

Pembinaan dan Monitoring Evaluasi Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) dan Penerapan Tata Naskah Dinas Lingkup Pemprov. Dan KabKota se Sulsel

260.000.000,00 161.425.049,00 (98.574.951,00) 62,09 90

Pada Tahun 2019 dilakukan pembenahan terhadap standar Operasional prosedur dengan terlebih dahulu menyusunan peta proses bisnis sebagai induk dari lahirnya SOP sebagaimana diatur dalam Permen PANRB No. 11 Tahun 2018 ttg penyusunan Peta Proses Bisnis Instansi Pemerintah, Penyusunan SOP harus berdasarkan Peta Proses Bisnis Provinsi Sulsel baru rampung akhir tahun 2019 sehingga belanja jasa tenaga PNS dan Non PNS belum digunakan hingga akhir tahun anggaran 2019 dan Penyusunan maupun evaluasi terhadap SOP pd perangkat Daerah dilakukan dengan mengundang Biro Ortala ke kantor masing-masing perangkat Daerah sehingga belanja makanan dan minuman rapat belum digunakan.

4 Penilaian Abdibaktitani Bagi UKPP Berprestasi Bidang Pertanian Provinsi dan Kab/Kota se Sulsel

172.008.000,00 169.318.250,00 (2.689.750,00) 98,44 100

5

Pembinaan dan Penyusunan Peta Proses Bisnis Lingkup PemerintahProvinsi dan Kab/kota se Sulsel

1.021.203.336,00 916.300.389,00 (104.902.947,00) 89,73 95

Pada Awal penyusunan draf peta proses bisnis provinsi sulsel dilakukan pengumpulan data dan selanjutnya dilakukan rapat bertempat dikantor Gubernur Sulsel dan Pembayaran jasa tenaga ahli baik PNS maupun Non PNS dilakukan per paket sementara dalam Perencanaan dihitung perBulan

6

Penilaian Unit Pelayanan Publik Provinsi dan Kab/kota se Sulsel dalam rangka kompetisi Inovasi Tingkat Nasional

650.838.500,00 640.829.202,00 (10.009.298,00) 98,46 100

7 Pembinaan Penyelenggaraan Reformasi Birokrasi Pemerintah Provinsi dan Kab/Kota se Sulsel

798.786.500,00 715.138.922,00 (83.647.578,00) 89,53 95

karena materinya telah dirangkaiakan dengan beberapa pertemuan sebelumnya sehingga terdapat sisa anggaran

8

Pembinaan dan Evaluasi Unit Pelayanan Publik Provinsi dan Kab/Kota se Sulsel dan Penyelenggaraan Forum Konsultasi Publik

505.687.000,00 487.040.362,00 (18.646.638,00) 96,31 100

III Program Peningkatan Akuntabilitas Kinerja

248.410.000,00 247.049.868,00 (1.360.132,00) 99,45 100

1 Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Prov. Sulsel

197.610.000,00 196.249.868,00 (1.360.132,00) 99,31 100

2 Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah ( E – SAKIP)

50.800.000,00 50.800.000,00 - 100,00 100

IV Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.037.552.900,00 1.939.787.985,00 (97.764.915,00) 95,20 99

1 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 418.950.000,00 418.950.000,00 - 100,00 100

Page 251: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

237

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

480.207.900,00 479.549.800,00 (658.100,00) 99,86 100

3 Penyediaan Komponen Instansi Listrik / Penerapan Bangunan Kantor

15.000.000,00 14.693.000,00 (307.000,00) 97,95 100

4 Penyediaan Makanan dan Minuman 618.845.000,00 525.076.000,00 (93.769.000,00) 84,85 95

Beberapa rapat dan tamu tidak dilaksanakan karena materinya dirangkaikan dalam beberapa pertemuan sebelumnya sehingga terdapat selisih anggaran.

5 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

504.550.000,00 501.519.185,00 (3.030.815,00) 99,40 100

V Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

520.500.000,00 496.674.286,00 (23.825.714,00) 95,20 99

1 Pemeliharaan Rutin Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan / Dinas

125.918.825,00 107.810.211,00 (18.108.614,00) 85,62 95

BBM Bagian Tatalaksana tidak dibayarkan

2 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

340.500.000,00 334.882.900,00 (5.617.100,00) 98,35 100

3 Pemeliharaan Rutin / Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

54.081.175,00 53.981.175,00 (100.000,00) 99,82 100

VI Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kerja

39.100.000,00 38.960.000,00 (140.000,00) 99,64 100

1 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

28.100.000,00 28.010.000,00 (90.000,00) 99.68 100

2 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

11.000.000,00 10.950.000,00 (50.000,00) 99,55 100

VII Program Peningkatan Displin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

170.583.700,00 169.428.451,00 (1.155.249,00) 99,32 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

170.583.700,00 169.428.451,00 (1.155.249,00) 99,32 100

Page 252: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

238

52. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO UMUM DAN PERLENGKAPAN)

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan Daerah Biro Umum dan Perlengkapan Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan direncanakan sebesar Rp743.520.000,00 untuk satu tahun anggaran dan terealisasi sebesar Rp724.188.909,00 atau 97,40%, sehingga terdapat selesih kurang sebesar Rp19.331.091,00.

II. Belanja

Pada Belanja Biro Umum dan Perlengkapan, dianggarkan sebesar Rp175.806.984.597,58 dan terealisasi sebesar Rp170.944.376.194,63 atau sebesar 97,23%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp4.862.608.402,95. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung, dianggarkan sebesar Rp72.593.444.937,83 dan terealisasi sebesar Rp71.385.715.013,00 atau 98,34%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.207.729.924,83.

B. Belanja Langsung

Pada Belanja Langsung, dianggarkan sebesar Rp103.213.539.659,75 dan dapat direalisir sebesar Rp99.558.661.181,63 atau sebesar 96,46%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp3.654.878.478,12. Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut

Tabel 3.52.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO UMUM DAN PERLENGKAPAN)

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 743.520.000,00 724.188.909,00 (19.331.091,00) 97,40

PENDAPATAN ASLI DAERAH 743.520.000,00 724.188.909,00 (19.331.091,00) 97,40

Pendapatan Retribusi Daerah 743.520.000,00 724.188.909,00 (19.331.091,00) 97,40

BELANJA DAERAH 175.806.984.597,58 170.944.376.194,63 (4.862.608.402,95) 97,23

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 72.593.444.937,83 71.385.715.013,00 (1.207.729.924,83) 98,34 100

Belanja Gaji Pokok/Uang Representasi dan Tunjangan

33.037.588.704,10 32.989.737.669,00 (47.851.035,10) 99,86 100

Belanja Tambahan Penghasilan berdasarkan beban kerja

33.305.390.601,95 32.145.511.844,00 (1.159.878.757,95) 96,52 100

Belanja Penunjang Operasional KDH/WKDH

6.250.465.631,78 6.250.465.500,00 (131,78) 100,00 100

B BELANJA LANGSUNG 103.213.539.659,75 99.558.661.181,63 (3.654.878.478,12) 96,46 100

Page 253: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

239

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

I Program Peningkatan Pelayanan Administrasi Naskah/Surat Kedinasan

128.000.000,00 87.695.000,00 (40.305.000,00) 68,51 100

1

Pengadaan Undangan dan Atribut Perayaan Hari-Hari Tertentu Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

93.000.000,00 52.995.000,00 (40.005.000,00) 56,98 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

2 Pengendalian dan Pendistribusian Naskah

25.000.000,00 25.000.000,00 - 100,00 100

3 Pembinaan dan Pengembangan Pelayanan Administrasi Kedinasan

10.000.000,00 9.700.000,00 (300.000,00) 97,00 100

II

Program Peningkatan Pelayanan Kerumahtanggaan dan Perlengkapan Sekretariat Daerah

30.294.683.002,75 29.701.735.666,07 (592.947.336,68) 98,04 100

1 Penyediaan Kebersihan dan Keindahan Kantor/Rumah Jabatan

2.270.290.000,00 2.233.690.650,00 (36.599.350,00) 98,39 100

2 Pembuatan/Pemeliharaan Taman Kantor/Rumah Jabatan

315.000.000,00 248.214.000,00 (66.786.000,00) 78,80 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

3 Penyediaan Jasa Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.763.000.000,00 1.648.365.000,00 (114.635.000,00) 93,50 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

4 Penyediaan Spanduk/Umbul-Umbul Peringatan Hari Tertentu

86.000.000,00 84.834.000,00 (1.166.000,00) 98,64 100

5 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Persewaan

100.948.000,00 99.000.000,00 (1.948.000,00) 98,07 100

6 Rehabilitasi Sedang/Berat Rumah Jabatan/Rumah Dinas

3.916.740.102,00 3.682.416.902,00 (234.323.200,00) 94,02 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

7 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor

5.095.600.900,75 5.004.766.574,07 (90.834.326,68) 98,22 100

8 Penyediaan Jasa Jaminan Barang Milik Daerah

542.104.000,00 539.621.650,00 (2.482.350,00) 99,54 100

9 Penyediaan Makanan dan Minuman

16.205.000.000,00 16.160.826.890,00 (44.173.110,00) 99,73 100

III Program Peningkatan Pelayanan Ketatausahaan dan Inventarisasi Aset Sekretariat Daerah

18.000.000,00 17.800.000,00 (200.000,00) 98,89 100

1 Pemeriksaan dan Penerimaan hasil pekerjaan

18.000.000,00 17.800.000,00 (200.000,00) 98,89 100

IV Program Peningkatan Administrasi dan Penatausahaan Keuangan Sekretariat Daerah

597.500.000,00 597.499.200,00 (800,00) 100,00 100

1 Sosialisasi/Bimbingan Teknis Pelayanan Ketatausahaan Keuangan SETDA

255.000.000,00 255.000.000,00 - 100,00 100

2 Fasilitasi dan Verifikasi, Penyusunan APBD SETDA Provinsi Sulawesi Selatan

70.000.000,00 69.999.900,00 (100,00) 100,00 100

3

Pengelolaan Data dan Pengujian Penagihan Surat Perintah Membayar SETDA Provinsi Sulawesi Selatan

230.000.000,00 230.000.000,00 - 100,00 100

4 Penyusunan Pelaporan dan Analisa APBD SETDA Provinsi Sulawesi Selatan

42.500.000,00 42.499.300,00 (700,00) 100,00 100

Page 254: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

240

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik 1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

V Program Peningkatan Pelayanan Kedinasan Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah

12.550.000.000,00 11.496.493.829,00 (1.053.506.171,00) 91,61 100

1 Pengadaan Pakaian Kedinasan dan Pakaian Khusus Hari-Hari Tertentu KDH-WKDH

409.250.000,00 398.650.000,00 (10.600.000,00) 97,41 100

2 Koordinasi Konsultasi KDH-WKDH dengan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Lainnya

5.220.750.000,00 4.333.279.529,00 (887.470.471,00) 83,00 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

3 Penyelenggaraan Kerumahtanggaan Rumah Jabatan KDH-WKDH

2.605.000.000,00 2.472.101.500,00 (132.898.500,00) 94,90 100

4

Pelayanan Penerimaan Tamu Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dengan Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah

4.315.000.000,00 4.292.462.800,00 (22.537.200,00) 99,48 100

VI Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

25.132.790.454,00 24.298.196.217,00 (834.594.237,00) 96,68 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

6.810.913.054,00 6.479.562.313,00 (331.350.741,00) 95,14 100

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 10.765.200.000,00 10.267.700.000,00 (497.500.000,00) 95,38 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

249.000.000,00 244.379.378,00 (4.620.622,00) 98,14 100

4 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

7.307.677.400,00 7.306.554.526,00 (1.122.874,00) 99,98 100

VII Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

34.492.566.203,00 33.359.241.269,56 (1.133.324.933,44) 96,71 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Rumah Jabatan/Rumah Dinas

1.787.206.000,00 1.778.213.500,00 (8.992.500,00) 99,50 100

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

2.084.596.000,00 1.942.979.447,56 (141.616.552,44) 93,21 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

3 Pengadaan Kendaraan Jabatan/Dinas

12.531.254.950,00 12.472.254.950,00 (59.000.000,00) 99,53 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

6.866.564.071,00 6.819.684.302,00 (46.879.769,00) 99,32 100

5 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/dinas

5.715.301.500,00 5.292.210.870,00 (423.090.630,00) 92,60 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

6 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Rumah Jabatan/Dinas

186.111.100,00 129.170.000,00 (56.941.100,00) 69,40 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

7 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

4.591.801.242,00 4.207.079.300,00 (384.721.942,00) 91,62 100

Perencanaan keuangan yang lebih besar, sehingga terdapat sisa anggaran.

8 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

354.000.000,00 342.048.900,00 (11.951.100,00) 96,62 100

9 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

375.731.340,00 375.600.000,00 (131.340,00) 99,97 100

Page 255: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

241

53. SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH)

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah tahun anggaran 2019, terdapat target pendapatan asli daerah sebesar Rp889.125.000,00 dengan realisasi pendapatan sebesar Rp1.980.436.109,00 atau 222,74% sehingga terdapat lebih target sebesar Rp1.091.311.109,00.

II. Belanja

Belanja Daerah tahun anggaran 2019, terdapat alokasi anggaran sebesar Rp11.789.120.598 dapat direalisasikan sebesar Rp8.914.136.967,32 atau 75,61% sehingga terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.874.983.630,68. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Pada Belanja Tidak Langsung Biro Pengelolaan Barang Dan Aset Daerah Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dianggarkan.

B. Belanja Langsung

Belanja Langsung tahun anggaran 2019, terdapat alokasi anggaran pokok sebesar sebesar Rp11.789.120.598 dapat direalisasikan sebesar Rp8.914.136.967,32 atau 75,61% sehingga terdapat sisa anggaran sebesar Rp2.874.983.630,68. Ikhtisar Belanja Sekretariat Daerah tersebut diuraikan sebagai berikut:

Tabel 3.53.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN SEKRETARIAT DAERAH (BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH)

BULAN DESEMBER 2019

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp)

Realisasi Keu (%)

Fisik (%)

1 2 3 4 5 (3-4) 6 7

Pendapatan 889.125.000,00 1.980.436.109,00 1.091.311.109,00 222,74

Pendapatan Asli Daerah 889.125.000,00 1.980.436.109,00 1.091.311.109,00 222,74

Hasil Retribusi Daerah 21.840.000,00 24.320.000,00 2.480.000,00 111,36

Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah

867.285.000,00 1.956.116.109,00 1.088.831.109,00 225,54

· Penjualan Peralatan/Perlengkapan Kantor Tidak Terpakai tidak terealisasi yang diharapkan bersumber dari penjualan barang inventaris yang memiliki nilai ekonomis sebelum dilakukan penghapusan namun pada obyek target tersebut tidak ada penghapusan yang dilaksanakan sampai dengan Bulan Desember 2019 · Penjualan bahan-bahan Bekas Bangunan belum terealisasi secara yang diharapkan bersumber dari penjualan hasil bongkaran gedung dan bangunan pada seluruh OPD, namun berdasarkan hasil rekonsiliasi dengan Bapenda bahwa hanya terdapat hasil bongkaran pada Biro Umum dan Perlengkapan atas bongkaran bangunan Gedung Kartini dan Bongkaran Mess Pemda di Malino

Page 256: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

242

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp)

Realisasi Keu (%)

Fisik (%)

1 2 3 4 5 (3-4) 6 7 · Angsuran/Cicilan Penjualan Kendaraan kondisi tidak terealisasi yang diharapkan bersumber dari pembayaran angsuran/cicilan dari 6 penunggak kendaraan dinas roda empat serta 13 penunggak kendaraan dinas roda dua namun tidak ada penunggak yang melakukan pembayaran tahun 2019

BELANJA DAERAH 11.789.120.598,00 8.914.136.967,32 2.874.983.630,68 75,61 91,73

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 0 0 0 0 0

B BELANJA LANGSUNG 11.789.120.598,00 8.914.136.967,32 2.874.983.630,68 75,61 91,73

I Program Peningkatan Pengelolaan Barang Milik Daerah

6.407.010.000,00 4.958.600.279,13 1.448.409.720,87 77,39 94,39

1 Sertifikasi Aset Tanah Milik Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

957.155.000,00 502.974.790,00 454.180.210,00 52,55 100

· terdapat biaya notaris proses balik nama dari PT. GMTD menjadi atas nama Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak dapat dilaksanakan mengingat bahwa hingga saat ini PT. GMTD Tbk. belum menyerahkan sertifikat asli sebagai syarat untuk balik nama ke Badan Pertanahan Nasional · terdapat Belanja modal Pengadaan tanah sarana stadion olahraga yang tidak dapat direalisasikan karena Pembayaran sisa lahan yang belum dibebaskan pada Kawasan Stadion Barombong seluas 1.780 m2 an. Ahli Waris Sdri. Rosma tidak dapat dilakukan pembayaran berdasarkan hasil pertemuan antara JPN, Korsupgah KPK dan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan bahwa hal tersebut belum dapat dilaksanakan karena Kejaksaan Tinggi Kota Makassar masih sementara mengusut secara tuntas kasus pembebasan lahan tersebut.

2

Pengelolaan Pemanfaatan Aset Tanah dan Bangunan Milik Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

99.000.000,00 95.400.000,00 3.600.000,00 96,36 100

3 Inventarisasi Barang Milik Daerah 20.700.000,00 0,00 20.700.000,00 0,00 100

· terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku · terdapat belanja jasa tenaga ahli yang tidak dapat dilaksanakan karena keterbatasan waktu tenaga ahli yang cukup padat dalam memberikan bimbingan bagi pengurus barang

4 Pengembangan Sistem Pengelolaan Barang Milik Daerah

555.000.000,00 521.510.000,00 33.490.000,00 93,97 100

Catatan : terdapat belanja modal pengadaan aset tak berwujud aplikasi Sistem Informasi Barang dan Kekayaan Daerah (SIMBAKDA) yang diproses melalui lelang sehingga terdapat sisa negosiasi penawaran atas tender tersebut

5 Penertiban Aset Bermasalah 800.980.000,00 534.512.644,00 266.467.356,00 66,73 93,37

Catatan : kegiatan ini belum terealisasi secara maksimal disebabkan karena anggaran yang dituangkan menyesuaikan dengan usulan biaya operasional Jaksa Pengacara Negara terhadap 26 SKK untuk difasilitasi oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan namun dalam kenyataannya bahwa jumlah kekuatan personil JPN saat ini cukup terbatas karena bukan hanya untuk menindaklanjuti SKK Provinsi Sulawesi Selatan namun JPN melayani pula SKK instansi vertikal dan lembaga lainnya

6 Penyusunan Rencana Kebutuhan Barang Milik Daerah

17.900.000,00 7.800.000,00 10.100.000,00 43,58 100

· terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku · terdapat belanja jasa tenaga ahli yang tidak dapat dilaksanakan karena keterbatasan waktu tenaga ahli yang cukup padat dalam memberikan bimbingan bagi pengurus barang terkait penyusunan RKBMD

7 Penyusunan Standar Harga Barang dan Jasa

17.500.000,00 14.085.000,00 3.415.000,00 80,49 100

Catatan : terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku

8 Penetapan Status Penggunaan Barang Milik Daerah

1.935.000.000,00 1.845.477.285,13 89.522.714,87 95,37 98,3

9 Monitoring dan Evaluasi Penatausahaan Barang Milik Daerah

293.200.000,00 232.861.000,00 60.339.000,00 79,42 92

Page 257: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

243

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp)

Realisasi Keu (%)

Fisik (%)

1 2 3 4 5 (3-4) 6 7 Catatan : terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku

10

Monitoring dan Evaluasi Pemanfaatan Aset Tanah dan Bangunan Milik Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

2.975.000,00 750.000,00 2.225.000,00 25,21 100

Catatan : terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku

11 Penghapusan Barang Milik Daerah 1.187.250.000,00 1.047.750.000,00 139.500.000,00 88,25 94,13

· terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku · terdapat belanja pengembalian atas pembayaran yang telah diterima dari penjualan kendaraan dinas yang dibayarkan kepada 21 kendaraan dinas berdasarkan LHP BPK Tahun 2018 namun terdapat 3 kendaraan yang belum dilakukan pembayaran disebabkan belum bersedia untuk dikembalikan kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan · terdapat sisa atas belanja publikasi yang disebabkan karena estimasi biaya iklan yang telah direncanakan sebelumnya dapat dilakukan efisiensi biaya dan ukuran pada media cetak · terdapat belanja jasa tenaga ahli/instruktur/narasumber yang tidak terealisasi disebabkan tenaga ahli penilai DJKN tidak dapat diberikan karena telah ada tambahan penghasilan Tim Penilai atas beban kerja tersebut.

12 Monitoring dan Evaluasi Pemeliharaan Barang Milik Daerah

2.975.000,00 975.000,00 2.000.000,00 32,77 100

Catatan : terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku

13 Pengamanan Fisik Aset Tanah dan Bangunan Milik Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

504.000.000,00 153.529.560,00 350.470.440,00 30,46 65,23

Catatan : kegiatan ini terdapat belanja yang tidak dapat dilaksanakan yaitu pembuatan papan bicara untuk Stadion Mattoanging disebabkan karena pada Tahun Anggaran 2020 telah dianggarkan oleh Dinas Pemuda dan Olahraga untuk revitalisasi Bangunan Stadion Mattoanging serta untuk Stadion Barombong belum dapat dilakukan Pembangunan Papan Bicara mengingat bahwa sampai dengan Bulan Desember masih dalam tahap audit dengan tujuan tertentu oleh BPKP Perwakilan Sulawesi Selatan

14 Revaluasi/Appraisal Barang Milik Daerah

10.400.000,00 0,00 10.400.000,00 0,00 50

Catatan : kegiatan tidak dapat terealisasi karena Rancangan Peraturan Gubernur tentang Penilaian Barang Milik Daerah belum dapat ditetapkan mengingat bahwa saat ini masih dalam tahap finalisasi penyusunan sehingga indikator tersebut sangat mempengaruhi biaya/belanja yang tertuang di dalamnya

15 Monitoring dan Evaluasi Penatausahaan Persediaan Barang Milik Daerah

2.975.000,00 975.000,00 2.000.000,00 32,77 100

Catatan : terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku

II Program Peningkatan Sarana Dan Prasarana Aparatur

935.740.000,00 801.834.362,19 133.905.637,81 85,69 93,6

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

202.500.000,00 200.825.550,00 1.674.450,00 99,17 100

2 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

321.840.000,00 256.602.280,00 65.237.720,00 79,73 89,86

· terdapat belanja Barang yang diserahkan kepada Pihak Ketiga yang tidak dapat dilaksanakan karena belum sesuai dengan ketentuan yang berlaku sehingga tidak dapat dilakukan proses pengadaan · terdapat belanja modal pengadaan mesin ketik yang belum dapat diproses yang direncanakan melalui e-Purchasing mengingat bahwa setelah dilakukan estimasi jangka waktu pengiriman, tidak dimungkinkan

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

312.000.000,00 268.366.532,19 43.633.467,81 86,01 95,01

Catatan : terdapat belanja pemeliharaan alat kantor dan pemeliharaan komputer tidak dapat dilaksanakan karena setelah dilakukan chekup barang inventaris yang rusak, sebagian diantaranya sulit untuk diperbaiki dan sebagian lagi tidak ada lagi sparepart yang tersedia sehingga akan diusulkan untuk di lakukan penghapusan

4 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

99.400.000,00 76.040.000,00 23.360.000,00 76,5 88,25

Page 258: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

244

No Program / Kegiatan Anggaran Realisasi Sisa Anggaran

(Rp)

Realisasi Keu (%)

Fisik (%)

1 2 3 4 5 (3-4) 6 7 Catatan : terdapat belanja publikasi yang tidak dapat dilaksanakan secara maksimal disebabkan karena terdapat 1 bentuk kerjasama media publik yang tidak dilaksanakan mengingat bahwa penawaran dan dokumen teknis tidak ditemukan kesepakatan di dalamnya

III Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

4.394.162.598,00 3.149.512.326,00 1.244.650.272,00 71,67 87,46

1 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

1.148.447.903,00 12.342.895,00 1.136.105.008,00 1,07 55

Catatan : terdapat sisa anggaran Belanja Surat Tanda Nomor Kendar karena beberapa diantara kendaraan tidak diketahui fisiknya dan ada pula yang telah tidak tercatat lagi sebagai aset Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan karena kendaraan tersebut telah dilakukan penghapusan namun pemenang lelang tidak melakukan balik nama sehingga Kuasa Pengguna Anggaran sangat berhati-hati dalam menyelesaikan tunggakan tersebut agar tidak menimbulkan kerugian baru bagi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan

2 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 782.700.000,00 761.483.750,00 21.216.250,00 97,29 100

3 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

374.413.000,00 349.896.500,00 24.516.500,00 93,45 98,23

· terdapat belanja cetak yang tidak terealisasi secara maksimal disebabkan karena belum maksimalnya kontrol pelaksana kegiatan terhadap belanja barang pakai habis khususnya barang cetakan dan penggadaan yang merupakan dampak dari penyatuan kegiatan sehingga akan menjadi tindak lanjut pada anggaran tahun berikutnya

4 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

18.080.000,00 6.581.000,00 11.499.000,00 36,4 68,2

· terdapat belanja listrik yang tidak direalisasikan secara maksimal disebabkan karena sampai dengan akhir tahun 2019, jumlah lampu dan instalasi listrik tidak banyak mengalami kerusakan sebagaimana sering terjadi pada tahun 2018 sehingga tidak direalisasikan sebagai efisiensi anggaran

5 Penyediaan Makanan dan Minuman

635.450.000,00 627.694.950,00 7.755.050,00 98,78 100

6 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

1.435.071.695,00 1.391.513.231,00 43.558.464,00 96,96 98,48

IV Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran Dan Evaluasi Kinerja

1.500.000,00 0,00 1.500.000,00 0,00 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

1.500.000,00 0,00 1.500.000,00 0,00 100

Catatan : terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku

V Program Peningkatan Disiplin Dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

50.708.000,00 4.190.000,00 46.518.000,00 8,26 89,98

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

50.708.000,00 4.190.000,00 46.518.000,00 8,26 89,98

· terdapat Uang Lembur PNS yang tidak terealisasi disebabkan kehati-hatian kuasa pengguna anggaran dalam memberikan uang lembur kepada PNS dengan menyesuaikan beban kerja dan capaian target indikator SKP yang perlu dicapai oleh masing-masing pegawai sesuai dengan ketentuan yang berlaku · terdapat belanja Barang yang diserahkan kepada Pihak Ketiga yang tidak dapat dilaksanakan karena belum sesuai dengan ketentuan yang berlaku sehingga tidak dapat dilakukan proses pengadaan

Page 259: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

245

54. INSPEKTORAT DAERAH

I . Pendapatan

Pada Pos Pendapatan tidak direncanakan pada Tahun ini.

II. Belanja

Pada belanja Inspektorat Provinsi TA. 2019 direncanakan sebesar Rp42.594.553.283,00 dapat direalisir sebesar Rp42.170.232.252,00 atau 99,00%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp424.321.031,00. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp26.014.205.247,00 dapat direalisir sebesar Rp26.014.205.247,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung

Belanja Langsung direncanakan sebesar Rp16.580.348.036,00 dapat direalisir sebesar Rp16.156.027.005,00 atau 97,44%. Sisa anggaran sebesar Rp424.321.031,00 Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.54.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN INSPEKTORAT DAERAH BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 42.594.553.283,00 42.170.232.252,00 (424.321.031,00) 99,00 99,44

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 26.014.205.247,00 26.014.205.247,00 0,00 100,00 100

Gaji dan Tunjangan 10.946.689.098,00 10.946.689.098,00 - 100,00 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

15.067.516.149,00 15.067.516.149,00 - 100,00 100

B BELANJA LANGSUNG 16.580.348.036,00 16.156.027.005,00 (424.321.031,00) 97,44 98,87

I

Program Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan Daerah (Prioritas)

4.741.390.000,00 4.719.472.830,00 (21.917.170,00) 99,54 100

1 Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan OPD Provinsi Irbanwil I

501.500.000,00 491.165.510,00 (10.334.490,00) 97,94 100

2 Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan OPD Provinsi Irbanwil II

605.000.000,00 604.635.000,00 (365.000,00) 99,94 100

3 Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan OPD Provinsi Irbanwil III

524.500.000,00 522.831.020,00 (1.668.980,00) 99,68 100

Page 260: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

246

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

4 Pembinaan dan Pengawsan Administrasi dan Keuangan OPD Provinsi Irbanwil IV

524.500.000,00 521.950.350,00 (2.549.650,00) 99,51 100

5 Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan / PAMJAB Kab / Kota Irbanwil I

470.720.000,00 470.031.000,00 (689.000,00) 99,85 100

6 Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan / PAMJAB Kab / Kota Irbanwil II

487.610.000,00 487.610.000,00 - 100,00 100

7 Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan / PAMJAB Kab / Kota Irbanwil III

517.210.000,00 517.146.750,00 (63.250,00) 99,99 100

8 Pembinaan dan Pengawasan Administrasi dan Keuangan / PAMJAB Kab / Kota Irbanwil IV

510.350.000,00 510.350.000,00 - 100,00 100

9 Pemeriksaan Dana BOS 600.000.000,00 593.753.200,00 (6.246.800,00) 98,96 100

II

Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH

3.863.598.368,00 3.772.056.709,00

(91.541.659,00) 97,63 91,52

1 Reviu Dokumen Perencanaan dan Anggaran Pemerintah Daerah Serta OPD

91.500.000,00 80.100.000,00 (11.400.000,00) 87,54 100

Penjelasan : Reviu Renstra Yang belum dilaksanakan mengikuti RPJMN baru dan perubahan RPJMD dab jumlah tim dalam reviu RKA dikurangi

2 Reviu Laporan Keuangan Serta Penyerapan Anggaran Pemerintah Daerah dan SKPD

56.850.000,00 52.500.000,00 (4.350.000,00) 92,35 100

Penjelasn : Kegiataan penyerapan anggaran pemerintah triwulan IV dilaksanakan pada Bulan Januari Tahun 2020

3 Evaluasi Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gender

66.000.000,00 63.895.650,00 (2.104.350,00) 96,81 97,46

4 Evaluasi Sistem Pengendalian Intern Pemerintah

29.000.000,00 16.250.000,00 (12.750.000,00) 56,03 58,31

Penjelasan : Karena keterlambatan personil yang akan ditugaskan, dan adanya penugasan lain yang bersifat individu dan urgen, yaitu pemeriksaan khusus terhadap pengaduan masyarakat, pemeriksaan tertentu, maupun pemeriksaan yang berasal dari hasil supervisi KPK

5 Monitoring dan Evaluasi TLHP BPK dan TLHP APIP

554.053.950,00 553.891.405,00 (162.545,00) 99,97 100

6 Monitoring dan Evaluasi Dana Desa 243.030.000,00 242.343.200,00 (686.800,00) 99,72 100

7 Evaluasi SAKIP 307.300.000,00 304.358.000,00 (2.942.000,00) 99,04 100

8 Pengawasan Tujuan Tertentu 915.600.000,00 890.967.160,00 (24.632.840,00) 97,31 100

9 Peningkatan dan Pengendalian Pengawasan

147.500.000,00 143.074.800,00 (4.425.200,00) 97,00 100

10 Pendampingan dan Asistensi Perangkat Daerah

140.081.050,00 129.534.874,00 (10.546.176,00) 92,47 100

Penjelasan : Belanja Jasa Tenaga Ahli / Instruktur / Narasumber pada triwulan IV tidak ada aktivitas bagi Tim Ahli pada triwulan IV

11 Koordinasi Pengawasan yang lebih Komprehensif

325.007.368,00 315.807.368,00 (9.200.000,00) 97,17 100

12 Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah

385.340.000,00 384.153.000,00 (1.187.000,00) 99,69 100

13 Pembinaan dan Pemberdayaan Inspektorat Kabupaten / Kota

118.624.000,00 118.189.000,00 (435.000,00) 99,63 100

14 Pelatihan Kantor Sendiri dan Penyertaan Diklat Fungsional Pengawasan Pada Instansi Terkait

34.900.000,00 29.639.700,00 (5.260.300,00) 84,93 100

Penjelasan : Pembayaran biaya perjalanan dinas luar daerah nilainya lebih kecil sehingga lebih Efisien

15 Pendidikan Fungsional Pengawasan 245.000.000,00 243.540.552,00 (1.459.448,00) 99,40 100

Page 261: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

247

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

16 Pemantapan Jabatan Fungsional Pengawasan

67.000.000,00 67.000.000,00 - 100,00 100

17 Penilaian Angka Kredit Jabatan Fungsional Pengawasan

136.812.000,00 136.812.000,00 - 100,00 100

III

Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik dan Pencegahan Tindak Pidana Korupsi

2.497.082.116,00 2.410.902.880,00 (86.179.236,00) 96,55 99,47

1 Penilaian Mandiri Reformasi Birokrasi

128.688.800,00 123.434.500,00 (5.254.300,00) 95,92 100

2 Evaluasi Pelayanan Publik 88.914.000,00 77.475.000,00 (11.439.000,00) 87,13 100

Penjelasan : Bapenda UPT Wilayah Makassar I, Dinas Penanaman Modal & PTSP dan RSUD Sayang Rakyat telah dievaluasi oleh Kemenpan RB

3 Penanganan Laporan Gratifikasi 165.100.000,00 148.350.116,00 (16.749.884,00) 89,85 100

Penjelasan : Belanja Jasa Tenaga Ahli/ Instruktut / Narsum (PNS) sedangkan Narsum pada Kegiataan sosialisasi yang pernah dilaksanakan berasal dari Kalangan Non PNS, sehingga tidak dapat direalisasikan pencairaanya

-Belanja dokumentasi yang tidak direalisasikan

4 Penanganan Benturan Kepentingan dan Penanganan Whistle Blower System

91.000.000,00 80.594.600,00 (10.405.400,00) 88,57 100

Penjelasan : Belanja Jasa Tenaga Ahli/ Instruktut / Narsum (PNS) sedangkan Narsum pada kegiataan Sosialisasi yang pernah dilaksanakan berasal dari Kalangan Non PNS,sehingga tidak dapat direalisasikan pencairaanya

5 Penilaian Internal Zona Integritas 94.630.000,00 89.514.500,00 (5.115.500,00) 94,59 100

6 Verifikasi Pelaporan Rencana Aksi Daerah Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi

178.112.000,00 171.487.024,00 (6.624.976,00) 96,28 100

7 Verifikasi LHKPN / LHKASN 104.100.000,00 103.850.524,00 (249.476,00) 99,76 100

8 Peningkatan Kapabilitas APIP 130.000.000,00 128.765.930,00 (1.234.070,00) 99,05 100

9 Gelar Pengawasan Daerah 19.800.000,00 19.800.000,00 - 100,00 100

10 Penyelenggaraan Koordinasi Tim Pengawal Pengamanan Pemerintah dan Pembangunan Daerah

216.587.316,00 201.584.035,00 (15.003.281,00) 93,07 94,13

Penjelasan : Pelaksanaan Koordinasi TP4D dalam Kota yang tidak dilaksanakan akibat adanya Instruksi Jaksa Agung Nomor & Tahun 2019 Tentang Pembubaran TP4D

11 Sapu Bersih Pungutan Liar 1.280.150.000,00 1.266.046.651,00 (14.103.349,00) 98,90 100

IV Program Mengintensifkan Penanganan Pengaduan Masyarakat

627.636.050,00 618.119.142,00 (9.516.908,00) 98,48 100

1 Penanganan Pengaduan Masyarakat Terhadap Perangkat Daerah

467.318.000,00 458.585.092,00 (8.732.908,00) 98,13 100

2 Penanganan Pengaduan Masyarakat Terhadap Bupati / Walikota

160.318.050,00 159.534.050,00 (784.000,00) 99,51 100

V Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

3.137.636.352,00 2.946.228.040,00 (191.408.312,00) 93,90 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

616.800.000,00 436.740.860,00 (180.059.140,00) 70,81 100

Penjelasan :Efisiensi Penggunaan air & Listrik

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas / Operasional

26.000.000,00 20.477.620,00 (5.522.380,00) 78,76 100

Penjelasan :Semua pembayaran kendaraan sudah terbayarkan

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 982.590.262,00 982.590.262,00 - 100,00 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

390.136.000,00 389.964.130,00 (171.870,00) 99,96 100

Page 262: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

248

No Uraian Anggaran Realisasi Sisa Anggaran Realisasi

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik / Penerangan Bangunan Kantor

7.212.000,00 7.212.000,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 699.650.000,00 696.571.224,00 (3.078.776,00) 99,56 100

7 Pelaksanaan dan Keikutsertaan Pameran

44.500.000,00 44.236.000,00 (264.000,00) 99,41 100

8 Rapat-rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

370.748.090,00 368.435.944,00 (2.312.146,00) 99,38 100

VI Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

1.158.313.000,00 1.152.224.046,00 (6.088.954,00) 99,47 100

1 Pemeliharaan Rutin / Berkala Gedung Kantor / Asrama

461.700.000,00 459.446.696,00 (2.253.304,00) 99,51 100

2 Pemeliharaan Rutin / Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan / Dinas

261.360.000,00 260.681.400,00 (678.600,00) 99,74 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

375.253.000,00 373.355.950,00 (1.897.050,00) 99,49 100

4 Pemeliharaan Rutin / Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

50.000.000,00 49.740.000,00 (260.000,00) 99,48 100

5 Pemeliharaan dan Pengembangan Sistem Informasi/Aplikasi/Website

10.000.000,00 9.000.000,00 (1.000.000,00) 90,00 100

VII Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

301.398.950,00 285.113.130,00 (16.285.820,00) 94,60 100

1 Penyusunan dan Evaluasi Dokumen Perencanaan dan Penganggaran Perangkat Daerah

159.818.050,00 145.006.370,00 (14.811.680,00) 90,73 100

· Penjelasan : Evaluasi Renja Triwulan IV dilaksanakan pada Bulan Januari 2020

2 Penyusunan dan Pengelolaan administrasi Keuangan

141.580.900,00 140.106.760,00 (1.474.140,00) 98,96 100

VIII Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

253.293.200,00 251.910.228,00 (1.382.972,00) 99,45 100

1 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Kepegawaian

253.293.200,00 251.910.228,00 (1.382.972,00) 99,45 100

Page 263: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

249

55. BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

I . Pendapatan

Pendapatan Tahun Anggaran 2019 tidak dianggarkan

II. Belanja

Pada tahun anggaran 2019 Belanja Daerah Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Prov. SulSel direncanakan sebesar Rp17.850.900.147,95 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp17.480.764.614,00 atau 97,93%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp370.135.533,95. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung

Belanja tidak langsung untuk membiayai gaji, tunjangan, dan tambahan penghasilan PNS sebesar Rp5.909.245.120,95 realisasi sebesar Rp5.841.418.629,00 atau 98,85%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp67.826.491,95.

B. Belanja Langsung

Pada belanja langsung, direncanakan sebesar Rp11.941.655.027,00 dapat direalisir sebesar Rp11.639.345.985,00 atau 97,47%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp302.309.042,00. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada :

Tabel 3.55.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

BELANJA DAERAH 17.850.900.147,95 17.480.764.614,00 (370.135.533,95) 97,93 100

A BELANJA TIDAK LANGSUNG

5.909.245.120,95 5.841.418.629,00 (67.826.491,95) 98,85 100

Gaji dan Tunjangan 3.150.347.764,95 3.094.786.142,00 (55.561.622,95) 98,24 100

Belanja Tambahan Penghasilan PNS

2.758.897.356,00 2.746.632.487,00 (12.264.869,00) 99,56 100

B BELANJA LANGSUNG 11.941.655.027,00 11.639.345.985,00 (302.309.042,00) 97,47 100

I

Program Peningkatan Kewaspadaan Nasional dan Penanganan Konflik (Prioritas)

2.766.750.000,00 2.747.972.300,00 (18.777.700,00) 99,32 100

1 Pemetaan Konflik dan Kewaspadaan Nasional Wilayah Sulsel

120.000.000,00 116.417.400,00 (3.582.600,00) 97,01 100

Page 264: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

250

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Koordinasi Satgas Kontra Terorisme, Radikalisme dan Narkoba

55.000.000,00 52.092.000,00 (2.908.000,00) 94,71 100

Kegiatan Program Peningkatan Kewaspadaan Nasional dan Penanganan Konflik (Prioritas) Bidang Koordinasi Satgas Kontra Terorisme, Radikalisme dan Narkoba terdapat sisa anggaran sebesar 5.29 % (Realisasi 94.71%) disebabkan karena Sisa

dananya tidak mencukupi untuk melakukan perjalanan dinas luar dan dalam daerah

3

Koordinasi Pengawasan dan Pemantauan Orang Asing, NGO dan Lembaga Asing

50.000.000,00 48.757.500,00 (1.242.500,00) 97,52 100

4 Pembinaan dan Koordinasi Tiga Pilar Bangdes Mantra

67.500.000,00 58.650.000,00 (8.850.000,00) 86,89 100

Kegiatan Program Peningkatan Kewaspadaan Nasional dan Penanganan Konflik (Prioritas) Bidang Pembinaan dan Koordinasi Tiga Pilar Bangdes terdapat sisa anggaran sebesar 13.11 % (Realisasi 86.89%) disebabkan karena Pelaksanaan Kegiatan

tersebut seharusnya dillaksanakan 2 kali tetapi kenyataannya hanya dilaksanakan 1 kali saja sehingga ada kelebihan sisa dari honor narasumber.

5 Pembinaan dan Koordinasi Forum Kewaspadaan Dini Daerah Prov.Sulsel

10.250.000,00 9.500.000,00 (750.000,00) 92,68 100

Kegiatan Program Peningkatan Kewaspadaan Nasional dan Penanganan Konflik (Prioritas) Bidang Pembinaan dan Kewaspadaan Dini Daerah Prov.Sulsel terdapat sisa anggaran sebesar 7.32 % (Realisasi 92.68 %) disebabkan karena Jasa

Narasumber yang dibayarkan berdasarkan Standar Biaya Umum.

6 Sinkronisasi Bidang Ipoleksosbudhukam Pimpinan Daerah

1.714.000.000,00 1.712.555.400,00 (1.444.600,00) 99,92 100

7 Antisipasi Potensi Ancaman Bangsa

750.000.000,00 750.000.000,00 - 100,00 100

II

Program Pemeliharaan Kententraman, Ketertiban Masyarakat dan Pencegahan Tindakan Kriminal

73.000.000,00 71.378.300,00 (1.621.700,00) 97,78 100

1 Pemantauan dan Pengendalian Unjuk Rasa

33.000.000,00 31.613.500,00 (1.386.500,00) 95,80 100

2 Pengamanan dan Penegakan Hukum dan HAM

40.000.000,00 39.764.800,00 (235.200,00) 99,41 100

III Program Pengembangan Wawasan Kebangsaan

901.863.000,00 896.961.700,00 (4.901.300,00) 99,46 100

1 Pembinaan dan Koordinasi Forum Pembauran Kebangsaan (FPK)

8.750.000,00 7.691.100,00 (1.058.900,00) 87,90 100

Kegiatan Program Pengembangan Wawasan Kebangsaan Bidang Pembinaan dan Koordinasi Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) terdapat sisa anggaran sebesar 12.11 % (Realisasi 87.89%) ini disebabkan karena sisa dana perjalanan luar daerah

tidak mencukupi untuk melaksanakan perjalanan dinas luar daerah lagi.

2 Pembinaan dan Koordinasi Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB)

864.363.000,00 862.125.000,00 (2.238.000,00) 99,74 100

3

Pemetaan dan Monev Potensi Kerawanan Terhadap Kerukunan Umat Beragama dan Multi Etnis

13.750.000,00 12.465.600,00 (1.284.400,00) 90,66 100

Kegiatan Program Pengembangan Wawasan Kebangsaan Bidang Pemetaan dan Monev Potensi Kerawanan Terhadap Kerukunan Umat Beragama dan Multi Etnis terdapat sisa anggaran sebesar 9.34 % (Realisasi 90.66%) ini disebabkan karena

sisa dana perjalanan luar daerah tidak mencukupi untuk melaksanakan perjalanan dinas luar daerah lagi.

4 Pemantapan Pusat Pendidikan Wawasan Kebangsaan di Daerah

15.000.000,00 14.680.000,00 (320.000,00) 97,87 100

IV Program Ketahanan Ekonomi Daerah

87.500.000,00 86.058.200,00 (1.441.800,00) 98,35 100

1 Monitoring dan Evaluasi Ketahanan Ekonomi Daerah

80.000.000,00 78.558.200,00 (1.441.800,00) 98,20 100

Page 265: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

251

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Dialog Publik Peningkatan Ketahanan Lembaga Usaha Ekonomi Kab/Kota

7.500.000,00 7.500.000,00 - 100,00 100

V Program Pendidikan Politik Masyarakat dan Pelaksanaan PEMILU

79.250.000,00 76.738.300,00 (2.511.700,00) 96,83 100

1 Pemetaan dan Evaluasi Kondisi Politik di Sulsel

48.500.000,00 46.828.300,00 (1.671.700,00) 96,55 100

2 Pelaporan Bantuan Keuangan Parpol

10.250.000,00 9.650.000,00 (600.000,00) 94,15 100

Kegiatan Program Pendidikan Politik Masyarakat dan Pelaksanaan PEMILU Bidang Pelaporan Bantuan Keuangan terdapat sisa anggaran sebesar 5.85 % (Realisasi 94.15%) ini disebabkan karena Jasa Narasumber yang dibayarkan berdasarkan Standar

Biaya Umum.

3 Pendidikan Politik Masyarakat

10.250.000,00 10.055.000,00 (195.000,00) 98,10 100

4 Pemberdayaan Ormas 10.250.000,00 10.205.000,00 (45.000,00) 99,56 100

VI Program Peningkatan Kesadaran Bela Negara

120.750.000,00 120.569.600,00 (180.400,00) 99,85 100

1 Gerakan Bela Negara 120.750.000,00 120.569.600,00 (180.400,00) 99,85 100

VII Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

6.896.142.027,00 6.667.250.785,00 (228.891.242,00) 96,68 100

1 Penyediaan Jasa Komunikasi,Sumber Daya Air dan Listrik

18.111.819,00 13.216.765,00 (4.895.054,00) 72,97 100

Kegiatan Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Bidang Penyediaan jasa komunikasi,sumber daya air dan listrik terdapat sisa anggaran sebesar 27.03 % (Realisasi 72.97%) ini disebabkan karena Pembayaran telephone berfluktuasi

2 Penyediaan Jasa Perijinan Kendaraan Dinas/Operasional

12.500.000,00 10.644.920,00 (1.855.080,00) 85,16 100

Kegiatan Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Bidang Penyediaan jasa perijinan kendaraan dinas/operasional terdapat sisa anggaran sebesar 14.84 % (Realisasi 85.16%) ini disebabkan karena Pembayaran STNK yang tidak bisa diprediksi

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non ASN

447.334.836,00 442.400.000,00 (4.934.836,00) 98,90 100

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor,Barang Cetakan dan Penggandaan

885.130.000,00 884.830.000,00 (300.000,00) 99,97 100

5

Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

23.918.000,00 23.918.000,00 - 100,00 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman

4.813.147.372,00 4.598.722.300,00 (214.425.072,00) 95,55 100

7 Pelaksanaan Keikutsertaan Pameran

80.000.000,00 79.560.000,00 (440.000,00) 99,45 100

8 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Dalam dan Luar Daerah

616.000.000,00 613.958.800,00 (2.041.200,00) 99,67 100

VIII Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

936.340.000,00 907.666.800,00 (28.673.200,00) 96,94 100

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/Asrama

55.000.000,00 53.720.000,00 (1.280.000,00) 97,67 100

2

Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang kendaraan Jabatan /Dinas

647.340.000,00 623.889.000,00 (23.451.000,00) 96,38 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

65.000.000,00 61.057.800,00 (3.942.200,00) 93,94 100

Page 266: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

252

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Kegiatan Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Bidang Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan kantor terdapat sisa anggaran sebesar 6.07 % (Realisasi 93.93%) ini disebabkan karena Pengadaan Komputer/Notebook yang memakai

katalog.

4

Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

169.000.000,00 169.000.000,00 - 100,00 100

IX

Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Evaluasi Kinerja

64.750.000,00 64.750.000,00 - 100,00 100

1 Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah

2.750.000,00 2.750.000,00 - 100,00 100

2

Penyusunan dan Evaluasi Dokumen dan Penganggaran Perangkat Daerah

50.000.000,00 50.000.000,00 - 100,00 100

3 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Keuangan

6.000.000,00 6.000.000,00 - 100,00 100

4 Penyusunan Pelaporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

3.000.000,00 3.000.000,00 - 100,00 100

5 Penyusunan Pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

3.000.000,00 3.000.000,00 - 100,00 100

X Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

15.310.000,00 - (15.310.000,00) - 100

d1 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan

15.310.000,00 - (15.310.000,00) - 100

Kegiatan Program Peningkatan Disiplin dan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Bidang Sosialisasi Peraturan Perundangan terdapat sisa anggaran sebesar 100 % (Realisasi 0 %) ini disebabkan karena Adanya Rencana Keikutsertaan peserta yang

biasanya diadakan oleh Lembaga Pelatihan dimana memerlukan biaya/kontribusi peserta ternyata sampai akhir tahun kegiatan tersebut tidak dilaksanakan.

Page 267: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

253

56. BADAN PENGHUBUNG DAERAH

I . Pendapatan

Pendapatan Daerah yang direncanakan pada Badan Penghubung Daerah Provinsi Sulawesi Selatan sebesar Rp514.400.000,00 dapat direalisir sebesar Rp258.350.000,00 atau 50,22%, terdapat kurang dari target sebesar Rp256.050.000,00.

II. Belanja Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp25.951.570.899,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp24.944.633.777,16 atau 96,12 % yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.006.937.121,84. Pada Belanja tersebut dapat diuraikan menurut bagian belanja sebagai berikut:

A. Belanja Tidak Langsung Pada Belanja Tidak Langsung direncanakan sebesar Rp6.371.813.998,00 dapat direalisir sebesar Rp6.371.813.998,00 atau 100%.

B. Belanja Langsung Pada Belanja Langsung, direncanakan sebesar Rp19.579.756.901,00 dapat direalisir sebesar Rp18.572.819.779,16 atau 93,79%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp1.006.937.121,84. Pada Belanja Langsung tersebut direncanakan dalam bentuk Program/ Kegiatan, yaitu pada:

Tabel 3.56.

LAPORAN REALISASI ANGGARAN PROGRAM/KEGIATAN BADAN PENGHUBUNG DAERAH

BULAN DESEMBER 2019

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

PENDAPATAN 514.400.000,00 258.350.000,00 (256.050.000,00) 50,22

PENDAPATAN ASLI DAERAH 514.400.000,00 258.350.000,00 (256.050.000,00) 50,22

HASIL RETRIBUSI DAERAH 514.400.000,00 258.350.000,00 (256.050.000,00) 50,22

- Adanya sistem realcost dalam perhitungan biaya penginapan perjalanan dinas luasr daerah sehingga para pelaksana sppd beralih menggunakan hotel - Banyaknya hotel di sekitar mess yang harganya lebih kompetitif dibanding harga kamar di Mess sehingga banyak tamu yang beralih menggunakan hotel.

BELANJA DAERAH 25.951.570.899,00 24.944.633.777,16 (1.006.937.121,84) 96,12 99,79

A BELANJA TIDAK LANGSUNG 6.371.813.998,00 6.371.813.998,00 - 100,00 100

Belanja Gaji &Tunjangan 2.946.806.720,00 2.946.806.720,00 - 100,00 100

Page 268: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

254

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

Belanja Tambahan Penghasilan Berdasarkan Pertimbangan Obyektif lainya

3.425.007.278,00 3.425.007.278,00 - 100,00 100

B BELANJA LANGSUNG 19.579.756.901,00 18.572.819.779,16 (1.006.937.121,84) 93,79 99,58

I Program Fasilitas Pelayanan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

1.822.264.060,00 1.797.433.826,00 (24.830.234,00) 98,64 100

1 Pelayanan Tamu Pemerintah Daerah 1.408.764.060,00 1.383.933.826,00 (24.830.234,00) 98,24 100

2 Penguatan Koordinasi Urusan Daerah Pada Pemerintah Pusat

6.000.000,00 6.000.000,00 - 100,00 100

3

Pertemuan Berkala Dengan Tokoh-Tokoh Masyarakat, Pimpinan Organisasi Sosial dan Masyarakat Asal Sulawesi Selatan Se-Jabodetabek

294.000.000,00 294.000.000,00 - 100,00 100

4

Workshop Peningkatan Kapasitas dan Kecakapan Hidup Bagi Staf, Karyawan Mess Pemda serta Tenaga Guide Anjungan TMII

113.500.000,00 113.500.000,00 - 100,00 100

II Program Peningkatan Promosi dan Kerjasama Daerah

221.500.000,00 206.500.000,00 (15.000.000,00) 93,23 100

1 Penyelenggaraan Pameran Promosi Daerah

134.000.000,00 134.000.000,00 - 100,00 100

2 Pelestarian dan Pembinaan Tarian Bugis Makassar dan Toraja Secara Berkala

87.500.000,00 72.500.000,00 (15.000.000,00) 82,86 100

Terdapat sisa Jasa tenaga ahli/narasumber/instruktur Non PNS (Penari) sebanyak 2 org x 12 bulan

III Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

8.655.254.495,00 8.116.984.242,16 (538.270.252,84) 93,78 99,33

1 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

620.399.035,00 523.676.656,00 (96.722.379,00) 84,41 100

Efisiensi pemakaian Air, Telepon, Listrik dan Internet

2 Penyediaan Jasa Perizinan Kendaraan Dinas/Operasional

168.000.000,00 160.235.425,00 (7.764.575,00) 95,38 100

3 Penyediaan Jasa Tenaga Non PNS 2.905.505.460,00 2.717.900.000,00 (187.605.460,00) 93,54 95,00

Adanya Iuran JKK dan JKM yang tidak terbayarkan dikarenakan belum didaftarkan di taspen

4 Penyediaan Alat Tulis Kantor, Barang Cetakan dan Penggandaan

337.500.000,00 211.531.420,00 (125.968.580,00) 62,68 100

Adanya belanja pengadaan mesin photocopy sehingga belanja penggandaan tidak digunakan secara maksimal

5 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

75.650.000,00 75.594.640,00 (55.360,00) 99,93 100

6 Penyediaan Makanan dan Minuman 571.100.000,00 499.838.161,00 (71.261.839,00) 87,52 100

- Terdapat sisa belanja gas dikarenakan pengalihan penyediaan makanan dan minuman tamu kepada pihak ketiga - Terdapat sisa belanja makanan dan minuman rapat dikarenakan tingginya intensitas pelayanan tamu sehingga jumlah peserta rapat yang hadir terbatas

7 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi Ke Luar Daerah

892.250.000,00 891.971.226,00 (278.774,00) 99,97 100

8 Pelayanan Administrasi dan Operasional Seksi Penghubung Surabaya

1.557.000.000,00 1.526.360.043,16 (30.639.956,84) 98,03 100

9 Pelayanan Administrasi dan Operasional Seksi Penghubung Bali

1.527.850.000,00 1.509.876.671,00 (17.973.329,00) 98,82 99,00

IV Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

8.870.738.346,00 8.447.401.711,00 (423.336.635,00) 95,23 98,58

1 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama

2.899.776.249,00 2.559.126.714,00 (340.649.535,00) 88,25 90,00

Terdapat pemeliharaan/rehabilitasi rumah adat tongkonan di Anjungan sulsel TMII yang tidak dilaksanakan dikarenakan jumlah sisa anggaran masih belum mencukupi untuk merampungkan bangunan tersebut

Page 269: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

255

No Uraian Pagu Realisasi Sisa Anggaran Realisasi (%)

Keu Fisik

1 2 3 4 5 (4-3) 6 7

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas

1.830.532.220,00 1.800.762.390,00 (29.769.830,00) 98,37 100

3 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor

1.957.730.500,00 1.955.378.000,00 (2.352.500,00) 99,88 100

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor

785.049.377,00 756.193.600,00 (28.855.777,00) 96,32 100

5 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama Seksi Penghubung Surabaya

148.000.000,00 147.887.000,00 (113.000,00) 99,92 100

6 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas Seksi Surabaya

226.000.000,00 225.999.615,00 (385,00) 100,00 100

7 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor Seksi Penghubung Surabaya

445.000.000,00 445.000.000,00 - 100,00 100

8 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor Surabaya

24.000.000,00 24.000.000,00 - 100,00 100

9 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor/ Asrama Seksi Penghubung Bali

99.000.000,00 98.085.000,00 (915.000,00) 99,08 100

10 Pemeliharaan Rutin/Berkala dan Penggantian Suku Cadang Kendaraan Jabatan/Dinas Seksi Bali

273.800.000,00 253.185.392,00 (20.614.608,00) 92,47 93,00

Terdapat sisa jasa service kendaraan yang tidak digunakan dan belanja STNK karena ada 1 unit mobil dan 2 unit motor yang belum diperpanjang pengesahannya

11 Pengadaan Perlengkapan dan Peralatan Kantor Seksi Penghubung Bali

160.850.000,00 160.814.000,00 (36.000,00) 99,98 100

12 Pemeliharaan Rutin/Berkala Perlengkapan dan Peralatan Kantor Bali

21.000.000,00 20.970.000,00 (30.000,00) 99,86 100

V Program Peningkatan Perencanaan, Penganggaran dan Sistem Evaluasi Kinerja

10.000.000,00 4.500.000,00 (5.500.000,00) 45,00 100

2 Penyusunan Laporan Keuangan Semesteran dan Akhir Tahun

7.000.000,00 3.000.000,00 (4.000.000,00) 42,86 100

Tidak terlaksananya pengadaan cetakan karena dialihkan dalam bentuk penggandaan

3 Penyusunan pelaporan Prognosis Realisasi Anggaran

3.000.000,00 1.500.000,00 (1.500.000,00) 50,00 100

Tidak terlaksananya pengadaan cetakan karena dialihkan dalam bentuk penggandaan

Page 270: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

256

3.2. Hambatan Dan Kendala Yang Ada Dalam Pencapaian Target Yang Telah Ditetapkan.

Dalam Pelaksanaan kegiatan-kegiatan tersebut beberapa permasalahan umum yang dihadapi, antara lain :

a. Sinkronisasi antara program-program renstra yang seharusnya menjadi acuan penyusunan kegiatan dengan program yang dilaksanakan oleh setiap satuan kerja belum maksimal.

b. Kategori setiap kegiatan yang dilakukan pada umumnya belum jelas (belum bersifat spesifik) khususnya pada kategori output dan hasil , baik dalam hal satuan maupun uraian kategori, sehingga menyulitkan pada saat dilakukan pengukuran kinerja.

c. Masih terdapat perbedaan persepsi antara Bappeda, Badan Pengawasan Keuangan Daerah (BPKP), dan pihak Menpan RI serta satuan kerja dalam hal pengukuran kinerja, khususnya dalam penetapan kategori kinerja.

d. Terdapat beberapa kegiatan yang dilaporkan memiliki kinerja yang sangat baik, namun apa yang disampaikan tersebut pada dasarnya belum optimal.

e. Disamping kemampuan sebahagian sumber daya manusia yang ditetapkan sebagai pengelola kegiatan masih terbatas, juga ketidakseriusan para pengelola kegiatan tersebut untuk mewujudkan akuntabilitas masing-masing.

f. Tidak adanya sanksi bagi pengelola kegiatan yang tidak dapat memenuhi target kinerja.

Page 271: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

257

BAB IV

KEBIJAKAN AKUNTANSI

4.1. Entitas Yang Wajib Menyampaikan Laporan Keuangan

Entitas yang wajib menyampaikan laporan keuangan terdiri dari 57 OPD dengan rincian sebagai berikut:

NO. ENTITAS ANGGARAN REALISASI

1 2 3 4

1 DINAS PENDIDIKAN 2.624.917.540.846,05 2.554.489.206.694,60

2 DINAS KESEHATAN 106.333.901.365,00 101.270.004.575,00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT

13.087.475.045,45 8.061.528.929,33

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 4.121.674.926,00 3.880.180.374,04

5 UPTD TRANSFUSI DARAH 14.084.663.498,00 13.192.219.028,00

6 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LABUANG BAJI 163.897.045.942,00 152.171.811.485,00

7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 95.571.523.117,60 87.346.955.729,78

8 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH HAJI MAKASSAR 103.181.702.664,08 98.729.523.030,94

9 RUMAH SAKIT KHUSUS IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 33.990.697.891,00 29.237.161.468,39

10 RUMAH SAKIT KHUSUS IBU DAN ANAK PERTIWI 36.301.415.728,80 35.503.135.953,00

11 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SAYANG RAKYAT 43.028.931.717,00 41.208.664.455,00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG

201.527.228.649,22 183.623.822.503,00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 565.853.513.770,37 477.834.245.891,80

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN & PERTANAHAN

42.455.412.773,84 37.751.301.250,00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 33.306.832.844,00 32.810.839.619,00

16 DINAS SOSIAL 50.973.761.004,25 50.372.876.635,00

17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 37.273.343.319,00 36.397.390.508,00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN & PERLINDUNGAN ANAK

14.393.805.882,90 14.108.946.875,00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN & HORTKLRA

247.247.246.518,61 239.068.467.210,00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 20.604.920.932,37 19.817.564.768,80

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL, PENGENDALIAN PENDUDUK & KB

13.776.960.702,00 13.635.227.565,00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 22.181.536.064,00 21.708.431.430,00

23 DINAS PERHUBUNGAN 49.378.416.622,00 46.483.530.791,00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK & PERSANDIAN

30.932.162.700,18 30.573.795.860,00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 27.251.164.811,00 25.826.860.449,00

26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 16.703.728.436,00 16.510.664.089,03

27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 43.858.790.594,00 42.890.036.082,00

28 DINAS KEBUDAYAAN DAN KEPARIWISATAAN 34.386.050.129,65 33.711.631.509,65

29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 37.444.933.463,45 37.348.368.335,00

Page 272: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

258

NO. ENTITAS ANGGARAN REALISASI

1 2 3 4

30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 75.508.118.674,99 72.656.900.395,00

31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 49.865.424.217,91 48.585.067.682,89

32 DINAS PERKEBUNAN 51.254.596.014,00 49.842.217.772,50

33 DINAS KEHUTANAN 142.420.853.923,00 140.162.807.809,50

34 DINAS ENERGI DAN SUMBERDAYA MINERAL 30.308.278.670,00 29.641.730.764,00

35 DINAS PERDAGANGAN 21.190.184.755,00 20.736.862.149,00

36 DINAS PERINDUSTRIAN 19.778.053.268,00 19.523.547.565,00

37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 48.309.588.774,00 45.203.423.956,00

38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 88.083.471.325,00 84.209.187.958,00

39 SATUAN KERJA PENGELOLA KEUANGAN DAERAH 3.760.771.373.010,37 3.638.144.859.581,57

40 BADAN PENDAPATAN DAERAH 200.124.783.283,10 196.869.489.721,00

41 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 29.350.867.188,00 28.735.919.001,00

42 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 35.958.659.956,00 34.569.593.386,00

43 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 20.533.140.629,00 19.788.855.340,00

44 SEKRETARIAT DPRD 300.730.905.648,00 260.168.515.740,00

45 BIRO HUKUM DAN HAM 3.780.523.842,00 3.685.914.330,00

46 BIRO PEMERINTAHAN 3.965.898.315,00 3.901.494.119,00

47 BIRO HUMAS DAN PROTOKOL 10.922.378.018,00 10.872.904.448,00

48 BIRO PEREKONOMIAN 4.171.141.000,00 1.098.464.891,00

49 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA

6.393.267.541,00 6.080.653.208,00

50 BIRO KESEJAHTERAAN 4.100.313.974,00 4.075.409.527,00

51 BIRO ORGANISASI DAN TATALAKSANA 8.624.191.336,00 8.017.151.319,00

52 BIRO UMUM DAN PERLENGKAPAN 175.806.984.597,58 170.944.376.194,63

53 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 11.789.120.598,00 8.914.136.967,32

54 INSPEKTORAT DAERAH 42.594.553.283,00 42.170.232.252,00

55 BADAN KESATUAN BANGSA 17.850.900.147,95 17.480.764.614,00

56 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 11.883.652.816,00 11.858.394.073,00

57 BADAN PENGHUBUNG DAERAH 25.951.570.899,00 24.944.633.777,16

Page 273: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

259

4.2. Entitas Pelaporan Keuangan Daerah

1. Tujuan entitas pelaporan keuangan untuk menunjukkan entitas akuntansi pada pusat-pusat pertanggungjawaban keuangan daerah;

2. Entitas pelaporan keuangan mengacu pada konsep bahwa setiap pusat pertanggungjawaban harus bertanggungjawab atas pelaksanaan tugasnya sesuai dengan ketentuan perundang-undangan;

3. Entitas pelaporan keuangan adalah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan secara keseluruhan, sedangkan pusat-pusat pertanggungjawaban ada pada DPRD, Sekretaris Daerah selaku pengelola barang, dan SKPKD.

4.3. Basis Akuntansi yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan

Basis Akuntansi (Accounting Basis) yang digunakan dalam Laporan Keuangan Pemerintah Daerah yaitu Basis Akrual , berarti bahwa aset, kewajiban, dan ekuitas dana diakui dan dicatat pada saat terjadinya transaksi, atau pada saat kejadian dan kondisi lingkungan berpengaruh pada posisi keuangan Pemerintah Daerah, bukan pada saat kas atau setara kas diterima atau dibayar. Namun dalam hal Anggaran disusun dan dilaksanakan menggunakan Basis Kas, maka Laporan Realisasi Anggaran disusun berdasarkan Basis Kas yaitu pendapatan diakui pada saat kas diterima oleh Kas Daerah, dan belanja diakui pada saat kas dikeluarkan dari Kas Daerah. Pengakuan akuntansi sebagai berikut:

1. Pengakuan Pendapatan

Pengakuan Pendapatan adalah sebagai berikut:

a. Pendapatan LRA diakui pada saat diterima di rekening Kas Umum Daerah atau diterima oleh SKPD atau diterima entitas lain diluar pemerintah daerah atas nama BUD.

b. Pendapatan LO diakui pada saat timbulnya hak atas pendapatan dan pendapatan direalisasi yaitu adanya aliran masuk sumber daya ekonomi.

2. Pengakuan Belanja dan Beban

Pengakuan Belanja dan Beban sebagai berikut:

a. Belanja diakui pada saat terjadinya pengeluaran dari rekening Kas Umum Daerah atau pengeluaran melalui bendahara pengeluaran diakui pada saat pertanggungjawaban atas pengeluaran tersebut disahkan oleh unit yang mempunyai fungsi perbendaharaan.

b. Beban diakui pada saat timbulnya kewajiban atau terjadinya konsumsi aset dan/atau terjadinya penurunan masa manfaat.

3. Pengakuan Aset

Pengakuan aset adalah sebagai berikut:

a. Kas diakui pada saat diterima di rekening Kas Umum Daerah/Tunai;

b. Piutang diakui setelah diterbitkan surat ketetapan/Dokumen yang sah atau telah diterbitkan surat penagihan dan telah dilaksanakan penagihan atau belum dilunasi sampai dengan akhir periode pelaporan;

Page 274: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

260

c. Persediaan diakui pada saat potensi manfaat ekonomi masa depan diperoleh pemerintah dan mempunyai nilai yang dapat diukur dengan andal dan telah diterima hak kepemilikannya dan atau kepenguasaanya berpindah;

d. Investasi diakui saat terdapat pengeluaran Kas atau Aset yang memungkinkan pemerintah daerah memperoleh manfaat ekonomi dan manfaat sosial atau jasa potensial dimasa depan atau nilai perolehan/wajar dapat diukur secara memadai/andal;

e. Aset tetap diakui pada saat manfaat ekonomi masa depan dapat diperoleh dan nilainya dapat diukur dengan handal. Untuk dapat diakui sebagai aset tetap harus dipenuhi kriteria sebagai berikut:

1) Berwujud; 2) Mempunyai masa manfaat lebih dari 12 (dua belas) bulan; 3) Biaya perolehan aset dapat diukur secara andal; 4) Tidak dimaksudkan untuk dijual dalam operasi normal entitas; dan 5) Diperoleh atau dibangun dengan maksud untuk digunakan;

f. Aset Tak Berwujud diakui sebagai Aset Tak Berwujud harus dapat dibuktikan bahwa aktivitas/kegiatan tersebut telah memenuhui definisi dari aset tak berwujud dan kriteria pengakuan.

4. Pengakuan Kewajiban

Kewajiban diakui jika besar kemungkinan bahwa pengeluaran sumber daya ekonomi akan dilakukan untuk menyelesaikan kewajiban yang ada sampai saat pelaporan, dan perubahan atas kewajiban tersebut mempunyai nilai penyelesaian yang dapat di ukur dengan andal.

Entitas Pelaporan Pemerintah Daerah tidak menggunakan istilah laba/rugi. Yang digunakan adalah Laporan Perubahan Saldo Anggaran Lebih (LPSAL) menyajikan informasi kenaikan dan penurunan Saldo Anggaran Lebih (SAL) tahun pelaporan terdiri dari SAL awal, SiLPA/SiKPA, koreksi dan SAL akhir.

4.4. Basis Pengukuran Yang Mendasari Penyusunan Laporan Keuangan

Basis pengakuan dan pengukuran atas penyusunan pos-pos laporan keuangan Pemerintah Daerah dengan rincian sebagai berikut: 1. Pengukuran Pendapatan

Pengukuran Pendapatan adalah sebagai berikut:

a. Pendapatan LRA diukur dan dicatat berdasarkan asas bruto, yaitu dengan membukukan penerimaan bruto, dan tidak mencatat jumlah netonya (setelah dikompensasikan dengan pengeluaran).

b. Pendapatan LO dilaksanakan berdasarkan asas bruto, yaitu dengan membukukan pendapatan bruto, dan tidak mencatat jumlah netonya(setelah dikompensasikan dengan pengeluaran).

Page 275: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

261

2. Pengukuran Belanja dan Beban

Pengakuan Belanja dan Beban adalah sebagai berikut:

a. Belanja diukur dari jumlah pengeluaran kas yang keluar dari rekening Kas Umum Daerah dan/atau Rekening Bendahara Pengeluaran berdasarkan asas bruto.

b. Beban diukur dan dicatat sebesar beban yang terjadi selama periode pelaporan.

3. Pengukuran Aset

Pengukuran aset adalah sebagai berikut:

a. Kas dicatat sebesar nilai nominal artinya disajikan sebesar nilai rupiah, apabila terdapat kas dalam valuta asing, dikonversi menjadi rupiah menggunakan kurs tengah bank sentral pada tanggal neraca;

b. Investasi jangka pendek dicatat sebesar nilai perolehan;

c. Piutang dicatat sebesar nilai nominal;

d. Persediaan dicatat sebesar:

1) Biaya perolehan apabila diperoleh dengan pembelian;

2) Biaya standar apabila diperoleh dengan memproduksi sendiri;

3) Nilai wajar apabila diperoleh dengan cara lainnya seperti donasi/ rampasan;

e. Investasi jangka panjang dicatat sebesar biaya perolehan termasuk biaya tambahan lainnya yang terjadi untuk memperoleh kepemilikan yang sah atas investasi tersebut;

f. Aset tetap dicatat sebesar biaya perolehan. Apabila penilaian aset tetap dengan menggunakan biaya perolehan tidak memungkinkan maka nilai Aset tetap didasarkan pada nilai wajar pada saat perolehan. Biaya perolehan aset tetap yang dibangun dengan cara swakelola meliputi biaya langsung untuk tenaga kerja, bahan baku, dan biaya tidak langsung termasuk biaya perencanaan dan pengawasan, perlengkapan, tenaga listrik, sewa peralatan, dan semua biaya lainnya yang terjadi berkenaan dengan pembangunan aset tetap tersebut. Pencatatan Aset Tetap setiap tahun dilakukan penyusutan berdasarkan aturan yang telah ditentukan.

g. Aset moneter dalam mata uang asing dijabarkan dan dinyatakan dalam mata uang rupiah. Penjabaran mata uang asing menggunakan kurs tengah bank sentral pada tanggal neraca.

4. Kewajiban

Suatu kewajiban diklasifikasikan sebagai kewajiban jangka pendek jika diharapkan dibayar dalam waktu 12 (dua belas) bulan setelah tanggal pelaporan. Semua kewajiban lainnya diklasifikasikan sebagai kewajiban jangka panjang. Kewajiban jangka pendek dapat dikategorikan dengan cara yang sama seperti aset lancar. Beberapa kewajiban jangka pendek, seperti utang kepada pegawai

Page 276: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

262

merupakan suatu bagian yang akan menyerap aset lancar dalam tahun pelaporan berikutnya. Kewajiban jangka pendek lainnya adalah kewajiban yang jatuh tempo dalam waktu 12 (dua belas) bulan setelah tanggal pelaporan. Misalnya bunga pinjaman, utang jangka pendek dan pihak ketiga, utang perhitungan fihak ketiga (PFK), dan bagian lancar utang jangka panjang.

Kewajiban dicatat sebesar nilai nominal. Kewajiban dalam mata uang asing dijabarkan dan dinyatakan dalam mata uang rupiah. Penjabaran mata uang asing menggunakan kurs tengah bank sentral pada tanggal neraca.

5. Ekuitas

Ekuitas adalah kekayaan bersih pemerintah yang merupakan selisih antara aset dan kewajiban pemerintah pada tanggal laporan. Saldo Ekuitas berasal dari ekuitas awal ditambah (dikurang) oleh Surplus/Defisit LO dan perubahan lainnya seperti koreksi nilai persediaan, selisih evaluasi Aset Tetap, dan lain-lain.

6. Penerapan Kebijakan Akuntansi Berkaitan Dengan Ketentuan yang Ada Dalam Standar Akuntansi Pemerintahan

Kebijakan akuntansi yang telah diterapkan oleh Pemerintah Daerah sejalan dengan pengaturan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan, dan dijabarkan lebih lanjut di Peraturan Menteri Nomor 64 Tahun 2013. Dan telah ditindaklanjuti dalam Keputusan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 73 Tahun 2014 tentang Kebijakan Akuntansi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan, Keputusan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 74 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah dan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD).

Page 277: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

263

BAB V PENJELASAN POS-POS LAPORAN KEUANGAN

5.1. LAPORAN REALISASI ANGGARAN

5.1.1. Pendapatan 2019 2018 Rp9.573.910.861.960,70 Rp9.252.221.942.175,45

Pada Tahun Anggaran 2019, Pendapatan Daerah direncanakan sebesar Rp9.922.960.496.105,00 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp9.573.910.861.960,70 atau 96,48% kurang dari target sebesar Rp349.049.634.144,30 atau 3,52%. Realisasi tersebut meningkat 3,48% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp9.252.221.942.175,45.

Informasi tentang rincian dan penjelasan pos pendapatan yang terdiri dari:

5.1.1.1. Pendapatan Asli Daerah

2019 2018

Rp4.138.631.215.914,70 Rp3.948.349.252.423,45

Kelompok Pendapatan Asli Daerah Tahun Anggaran 2019 direncanakan sebesar Rp4.168.385.357.623,00 dapat direalisasikan sebesar Rp4.138.631.215.914,70 atau 99,29% kurang dari target sebesar Rp29.760.819.757,30 atau 0,71%. Realisasi tersebut meningkat 4,82% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp3.948.349.252.423,45.

Pendapatan Asli Daerah terdiri dari:

1. Pajak Daerah

Pajak Daerah direncanakan sebesar Rp3.712.868.595.360,00 dapat direalisasikan sebesar Rp3.710.611.599.841,00 atau 99,94% kurang dari target sebesar Rp2.256.995.519,00 atau 0,06%. Realisasi tersebut meningkat 7,18% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp3.462.184.656.928,00. Rincian Pajak Daerah pada tabel berikut.

Tabel 5. 1 Pajak Daerah Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Pajak Daerah Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Pajak Kendaraan Bermotor

1.345.247.950.000,00 1.394.198.331.701,00 103,64 1.242.314.483.837,00

2 Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor

993.777.500.000,00 1.020.124.486.703,00 102,65 901.224.678.479,00

3 Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor

650.662.145.360,00 654.633.759.689,00 100,61 634.138.302.944,00

4 Pajak Air Permukaan 92.219.000.000,00 93.614.102.811,00 101,51 99.273.770.342,00

5 Pajak Rokok 630.962.000.000,00 548.040.918.937,00 86,86 585.233.421.326,00

Jumlah 3.712.868.595.360,00 3.710.611.599.841,00 99,94 3.462.184.656.928,00

Rincian Jenis Pajak Daerah dapat dilihat pada Lampiran 1.

Page 278: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

264

2. Retribusi Daerah

Retribusi Daerah direncanakan sebesar Rp43.151.506.200,00 dapat direalisasikan sebesar Rp40.884.402.523,60 atau 94,75% kurang dari target sebesar Rp2.267.103.676,40 atau 5,25%. Realisasi tersebut menurun 41,90% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp70.370.128.268,00. Rincian Retribusi Daerah pada tabel berikut.

Tabel 5. 2 Retribusi Daerah Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Retribusi

Daerah Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

1 Retribusi Jasa Umum 18.340.000.000,00 18.939.566.400,00 103,27 49.937.338.672,00

2 Retribusi Jasa Usaha 22.736.506.200,00 20.484.337.423,60 90,09 18.756.726.290,00

3 Retribusi Perizinan Tertentu

2.075.000.000,00 1.460.498.700,00 70,39 1.676.063.306,00

Jumlah 43.151.506.200,00 40.884.402.523,60 94,75 70.370.128.268,00

Rincian Jenis Retribusi Daerah dapat dilihat dalam Lampiran 2.

3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan direncanakan sebesar Rp111.636.147.867,00 dapat direalisasikan sebesar Rp111.357.119.117,00 atau 99,75% kurang dari target sebesar Rp279.028.750,00 atau 0,25%. Realisasi tersebut meningkat 2,21% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp108.949.315.359,00. Rincian Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan pada tabel berikut.

Tabel 5. 3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Pengelolaan

Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1

Bagian Laba atas penyertaan modal Perusahaan Milik Daerah

279.028.750,00 - - 90.797.000,00

2

Bagian Laba atas penyertaan modal Perusahaan Milik Pemerintah

109.730.248.368,00 109.730.248.368,00 100,00 107.522.132.287,00

3

Bagian Laba atas penyertaan modal Perusahaan Milik Swasta

1.626.870.749,00 1.626.870.749,00 100,00 1.336.386.072,00

Jumlah 111.636.147.867,00 111.357.119.117,00 99,75 108.949.315.359,00

Rincian Jenis Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan dapat dilihat dalam Lampiran 3.

4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah

Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah direncanakan sebesar Rp300.729.108.196,00 dapat direalisasikan sebesar Rp275.778.094.433,10 atau 91,70% kurang dari target sebesar Rp24.951.013.762,90 atau 8,30%. Realisasi tersebut menurun 10,12% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp306.845.151.868,45 dengan rincian pada tabel berikut.

Page 279: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

265

Tabel 5. 4 Lain-lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Lain-Lain

Pendapatan Asli Daerah Yang Sah

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Hasil Penjualan Aset Daerah Yang Tidak Dipisahkan

857.285.000,00 2.029.951.109,00 236,79 343.063.000,00

2 Penerimaan Jasa Giro 51.148.850.700,00 37.041.541.615,28 72,42 28.536.870.285,22

3 Tuntutan Ganti Kerugian (TGR)

- 4.449.036.779,72 - 7.499.659.208,92

4

Pendapatan Denda Atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan

- 305.722.208,60 - 2.175.145.950,00

5 Pendapatan Denda Pajak

76.642.269.771,00 71.367.504.606,00 93,12 61.455.861.768,00

6 Pendapatan Denda Retribusi

- 41.874.153,00 - 26.371.665,00

7 Pendapatan Dari Pengembalian

- 4.833.701.756,00 - 118.000.854.193,51

8 Fasilitas Sosial Dan Fasilitas Umum

172.070.702.725,00 155.708.587.205,50 90,49 88.801.697.297,80

9 Pendapatan Dari Angsuran/Cicilan

10.000.000,00 175.000,00 1,75 5.628.500,00

Jumlah 300.729.108.196,00 275.778.094.433,10 91,70 306.845.151.868,45

Rincian Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah dapat dilihat pada Lampiran 4.

5.1.1.2. Pendapatan Transfer

2019 2018

Rp5.417.262.552.592,00 Rp5.295.519.277.687,00

Pendapatan Transfer pada TA 2019 direncanakan sebesar sebesar Rp5.698.909.382.482,00 dapat direalisasikan sebesar Rp5.417.262.552.592,00 atau terealisasi 95,06%. Realisasi tersebut meningkat 2,30% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp5.295.519.277.687,00. Pendapatan Transfer Tahun Anggaran 2019 terdiri dari Pendapatan Transfer-Dana Perimbangan sebesar Rp5.388.320.704.592,00 dan Pendapatan Transfer-Transfer Pemerintah Pusat Lainnya sebesar Rp28.941.848.000,00 dengan rincian berikut.

1. Pendapatan Transfer-Dana Perimbangan Pendapatan pada Pendapatan Transfer Tahun Anggaran 2019 direncanakan sebesar Rp5.669.967.534.482,00 dapat direalisasikan sebesar Rp5.388.320.704.592,00 atau 95,03% kurang dari target sebesar Rp281.646.829.890,00 atau 4,97%. Realisasi tersebut meningkat 1,91% dari realisasi TA 2018 sebesar Rp5.287.519.277.687,00. Rincian Dana Perimbangan pada tabel berikut.

Tabel 5. 5 Pendapatan Transfer Dana Perimbangan Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Transfer

Pemerintah Pusat- Dana Perimbangan

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Dana Bagi Hasil Pajak 190.755.131.482,00 121.194.238.889,00 63,53 194.238.450.749,00

2 Dana Bagi Hasil Bukan Pajak/SDA

76.379.567.000,00 48.602.676.991,00 63,63 43.507.921.165,00

Page 280: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

266

No. Transfer

Pemerintah Pusat- Dana Perimbangan

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

3 Dana Alokasi Umum 2.586.312.342.000,00 2.586.312.342.000,00 100,00 2.509.480.255.000,00

4 Dana Alokasi Khusus 2.816.520.494.000,00 2.632.211.446.712,00 93,46 2.540.292.650.773,00

Jumlah 5.669.967.534.482,00 5.388.320.704.592,00 95,03 5.287.519.277.687,00

a. Dana Bagi Hasil Pajak Dana Bagi Hasil Pajak direncanakan sebesar Rp190.755.131.482,00 dapat direalisasikan sebesar Rp121.194.238.889,00 atau 63,53% kurang dari target sebesar Rp69.560.892.593,00 atau 36,47%. Realisasi tersebut menurun 37,61% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp194.238.450.749,00. Pagu Anggaran tersebut dianggarkan Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia (PMK RI) Nomor 121/PMK.07/2018 terdapat kurang salur sebesar Rp69.560.892.593,00. Namun Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak mengakui sebegai piutang di Neraca karena adanya perubahan PMK oleh Pemerintah Pusat.

Tabel 5. 6 Dana Bagi Hasil Pajak Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Dana Bagi

Hasil Pajak Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

1 Bagi Hasil dari Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)

24.686.601.000,00 19.432.150.507,00 78,72 24.925.379.225,00

2

Bagi Hasil dari Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 25 dan Pasal 29 wajib Pajak orang Pribadi dalam Negeri dan PPh Pasal 21

160.492.200.000,00 96.295.320.000,00 60,00 164.256.930.524,00

3 Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau

5.576.330.482,00 5.466.768.382,00 98,04 5.056.141.000,00

Jumlah 190.755.131.482,00 121.194.238.889,00 63,53 194.238.450.749,00

b. Dana Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam

Dana Bagi Hasil Sumber Daya Alam direncanakan sebesar Rp76.379.567.000,00 dan dapat direalisasikan sebesar Rp48.602.676.991,00 atau 63,63% kurang dari target sebesar Rp27.776.890.009,00 atau 36,37%. Realisasi tersebut meningkat 11,71% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp43.507.921.165,00. Pagu Anggaran tersebut dianggarkan Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia (PMK RI) Nomor 121/PMK.07/2018 terdapat kurang salur sebesar Rp27.776.890.009,00. Namun Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak mengakui sebegai piutang di Neraca karena adanya perubahan PMK oleh Pemerintah Pusat. Rincian Dana Bagi Hasil Bukan Pajak pada tabel berikut.

Page 281: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

267

Tabel 5. 7 Dana Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Dana Bagi

Bukan Pajak (SDA) Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

1 Provisi Sumber Daya Hutan (PSDH)

2.623.710.000,00 1.574.226.000,00 60,00 842.512.877,00

2 Bagi Hasil dari Iuran Tetap (Landrent PT. VALE)

42.270.704.000,00 28.977.490.851,00 68,55 1.087.685.209,00

3

Bagi Hasil dari Iuran Eksplorasi dan Iuran Eksploitasi (Royalti PT.VALE)

- 732.705.400,00 - 31.654.163.928,00

4

Bagi Hasil Penerimaan dari Sek.Pertmb. Gas Bumi

31.485.153.000,00 17.318.254.740,00 55,00 9.923.559.151,00

Jumlah 76.379.567.000,00 48.602.676.991,00 63,63 43.507.921.165,00

c. Dana Alokasi Umum

Dana Alokasi Umum direncanakan sebesar Rp2.586.312.342.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp2.586.312.342.000,00 atau 100%. Realisasi tersebut meningkat 3,06% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp2.509.480.255.000,00.

d. Dana Alokasi Khusus

Dana Alokasi Khusus direncanakan sebesar Rp2.816.520.494.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp2.632.211.446.712,00 atau 93,46%. kurang dari target sebesar Rp184.309.047.288,00 atau 6,54%. Realisasi tersebut meningkat 3,62% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp2.540.292.650.773,00. Rincian Dana Alokasi Khusus pada tabel berikut.

Tabel 5. 8 Dana Alokasi Khusus Per 31 Desember 2019 dan 2018

No.

Jenis Dana Alokasi Khusus

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

Dana Alokasi Khusus Fisik

1 Bidang Kesehatan dan KB

20.766.033.000,00 14.619.446.602,00 70,40 133.687.211.735,00

2 Jalan 40.736.615.000,00 36.765.471.000,00 90,25 22.270.697.500,00

3 Irigasi - - - 6.184.491.792,00

4 Bidang Kelautan dan Perikanan

13.241.765.000,00 9.269.235.500,00 70,00 12.973.057.000,00

5 Bidang Pariwisata 1.617.732.000,00 1.184.402.629,00 73,21 2.248.862.445,00

6 Bidang Pendidikan 54.264.608.000,00 52.447.637.985,00 96,65 147.115.869.779,00

7 Bidang Pertanian 14.250.000.000,00 13.085.969.962,0

0 91,83 0,00

8 Energi Skala Kecil dan Menengah

- - - 10.411.065.700,00

9 DAK Penugasan 210.937.932.000,00 168.597.404.192,00 79,93 7.586.314.250,00

Dana Alokasi Khusus Non Fisik

10 Tambahan Penghasilan Guru PNSD

555.236.279.000,00 551.922.359.559,00 99,40 546.119.478.360,00

Page 282: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

268

No.

Jenis Dana Alokasi Khusus

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

11 Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)

1.889.892.661.000,00 1.769.029.908.628,00 93,60 1.642.022.752.300,00

12 Dana Peningkatan UMKM

5.040.900.000,00 5.040.900.000,00 100,00 4.998.750.000,00

13 Dana Pelayanan Administrasi Kependudukan

1.650.969.000,00 1.624.662.405,00 98,41 1.637.134.912,00

14

Bantuan Operasional Penyelenggaraan Museum dan Taman Budaya

3.950.000.000,00 3.950.000.000,00 100,00 -

15

Dana Bantuan Operasional Kesehatan dan BOKB

4.935.000.000,00 4.674.048.250,00 94,71 3.036.965.000,00

Jumlah 2.816.520.494.000,00 2.632.211.446.712,00 93,46 2.540.292.650.773,00

2. Pendapatan Transfer-Transfer Pemerintah Pusat Lainnya Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat Lainnya untuk Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada Tahun Anggaran 2019 direncanakan sebesar Rp28.941.848.00.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp28.941.848.000,00 atau 100%. Realisasi tersebut meningkat 261,77% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp8.000.000.000,00. Dana Penyesuaian tersebut terdiri dari:

Tabel 5. 9 Pendapatan Transfer-Transfer Pemerintah Pusat Lainnya Per 31 Desember 2019 dan 2018

No.

Jenis Pendapatan Transfer

Pemerintah Pusat Lainnya

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Dana Insentif Daerah 28.941.848.000,00 28.941.848.000,00 100,00 8.000.000.000,00

Jumlah 28.941.848.000,00 28.941.848.000,00 100,00 8.000.000.000,00

Rincian Pendapatan Transfer dapat dilihat pada Lampiran 5.

5.1.1.3 Lain-Lain Pendapatan yang Sah

2019 2018

Rp18.017.093.454,00 Rp8.353.412.065,00

Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan menganggarkan penerimaan dari Lain-Lain Pendapatan yang Sah pada Tahun Anggaran 2019 yaitu Pendapatan Hibah sebesar Rp55.665.756.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp18.017.093.454,00 atau 32,37% kurang dari target sebesar Rp37.648.662.546,00 atau 67,63%. Realisasi tersebut menurun 115,69% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp8.353.412.065,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 10 Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Lain-lain

Pendapatan Daerah yang Sah

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Pendapatan Hibah dari Pemerintah

48.351.376.000,00 11.419.834.864,00 23,62 1.923.751.560,00

Page 283: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

269

No. Lain-lain

Pendapatan Daerah yang Sah

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

2 Badan/lembaga/organisasi swasta

1.973.380.000,00 1.256.258.590,00 63,66 532.890.700,00

3 Sumbangan Pihak Ketiga

5.341.000.000,00 5.341.000.000,00 100,00 5.896.769.805,00

Jumlah 55.665.756.000,00 18.017.093.454,00 32,37 8.353.412.065,00

Rincian Lain–Lain Pendapatan Daerah yang Sah dapat dilihat pada Lampiran 6.

5.1.2. Belanja dan Transfer 2019 2018

Rp9.491.447.901.635,93 Rp9.322.152.987.944,74

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Daerah direncanakan sebesar Rp9.930.089.177.661,72 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp9.491.447.901.635,93 atau 95,58% yang berarti terdapat sisa anggaran sebesar Rp438.641.276.025,79 atau 4,42%. Realisasi Tahun Anggaran 2019 di atas meningkat 1.82% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp9.322.152.987.944,74.

Rincian dan penjelasan pos Belanja Daerah adalah sebagai berikut:

5.1.2.1 Belanja 2019 2018

Rp7.246.039.362.054,36 Rp7.704.692.391.617,74

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja direncanakan sebesar Rp7.673.820.465.651,35 sampai dengan pelaksanaan akhir tahun 2019 dapat direalisasikan sebesar Rp7.246.039.362.054,36 atau 94,43% terdapat sisa anggaran sebesar Rp427.781.103.596,99 atau 5,57%. Realisasi terebut menurun 5,95% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp7.704.692.391.617,74. Rincian belanja adalah sebagai berikut:

5.1.2.1.1 Belanja Operasi 2019 2018

Rp6.276.548.593.118,29 Rp6.622.886.616.056,97

Belanja Operasi direncanakan sebesar Rp6.556.405.108.852,23 dapat direalisasikan sebesar Rp6.276.548.593.118,29 atau 95,73% terdapat sisa anggaran sebesar Rp281.835.289.913,94 atau 4.27%. Realisasi tersebut menurun 5,23% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp6.622.886.616.056,97 Rincian Belanja Operasi pada tabel berikut:

Tabel 5. 11 Belanja Operasi Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja Operasi Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Pegawai 3.276.702.277.656,74 3.235.971.599.466,65 98,76 3.068.043.970.838,00

2 Belanja Barang dan Jasa 1.592.795.562.607,21 1.467.956.440.395,25 92,16 1.558.114.115.075,97

3 Bunga - - - 1.212.859.794,00

4 Subsidi - - - -

5 Hibah 1.685.807.268.588,28 1.571.802.553.256,39 93,24 1.994.915.670.349,00

6 Belanja Bantuan Sosial 1.100.000.000,00 818.000.000,00 74,36 600.000.000,00

Jumlah 6.556.405.108.852,23 6.276.548.593.118,29 95,73 6.622.886.616.056,97

Page 284: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

270

1. Belanja Pegawai

Belanja Pegawai direncanakan sebesar Rp3.276.702.277.656,74 dapat direalisasikan sebesar Rp3.235.971.599.466,65 atau 98,76% dengan sisa anggaran sebesar Rp167.927.628.628,65 atau 1,24%. Realisasi tersebut meningkat 5,47% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp3.068.043.970.838,00 dengan pada tabel berikut:

Tabel 5. 12 Belanja Pegawai Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja Pegawai Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Gaji dan Tunjangan 1.742.644.585.258,26 1.726.966.428.394,00 99,10 1.698.495.137.418,00

2 Tambahan Penghasilan PNS

813.003.693.155,10 799.050.270.207,65 98,28 718.000.009.027,00

3

Belanja Penerimaan Lainnya Pimpinan dan Anggota Dewan serta KDH dan WKDH

21.437.686.631,78 21.325.465.500,00 99,48 19.716.150.000,00

4 Belanja Tambahan Penghasilan Guru PNSD

574.756.019.201,00 564.362.965.480,00 98,19 540.114.234.680,00

5 Insentif Pungutan Retribusi Daerah

- - - 108.635.050,00

6 Biaya Pemungutan Pajak daerah

109.419.673.910,60 109.256.449.809,00 99,85 77.561.918.658,00

7 Uang Lembur 2.432.654.000,00 2.162.557.626,00 88,90 0,00

8 Honorarium Non PNS 11.447.965.500,00 11.287.462.450,00 98,60 14.047.886.005,00

9 Honorarium Forkopimda 1.560.000.000,00 1.560.000.000,00 100,00 0,00

Jumlah 3.276.702.277.656,74 3.235.971.599.466,65 98,76 3.068.043.970.838,00

Pada Tahun Anggaran 2019 tidak terdapat realisasi Belanja Pegawai BLUD.

2. Belanja Barang dan Jasa

Belanja Barang dan Jasa direncanakan sebesar Rp1.592.795.562.607,21 dapat direalisasikan sebesar Rp1.467.956.440.395,25 atau 92,16% sehingga terdapat sisa anggaran sebesar Rp124.839.122.211,96 atau 7,84% Realisasi tersebut menurun 5,79% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp1.558.114.115.075,97 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 13 Belanja Barang dan Jasa Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja Barang

dan Jasa Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Bahan Pakai Habis

41.569.138.546,40 37.901.656.482,00 91,18 49.453.417.653,00

2 Belanja Bahan/Material 49.691.025.113,25 47.533.219.629,00 95,66 55.990.028.749,00

3 Belanja Jasa Kantor 340.477.763.714,05 316.861.665.123,25 93,06 276.200.751.690,00

4 Belanja Premi Asuransi 1.814.412.400,00 1.577.847.716,04 86,96 2.389.026.074,51

5 Belanja Perawatan Kendaraan Bermotor

30.553.551.031,00 26.727.478.144,00 87,48 32.551.526.689,00

6 Belanja Cetak dan Penggandaan

36.901.509.181,00 32.600.991.578,00 88,35 41.921.169.790,00

7 Belanja Sewa Rumah/Gedung/Gudang/ Parkir

13.111.837.666,00 12.586.997.435,00 96,00 18.408.236.715,00

8 Belanja Sewa Sarana Mobilitas

1.431.215.540,00 1.426.960.000,00 99,70 1.003.380.000,00

Page 285: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

271

No. Jenis Belanja Barang

dan Jasa Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

9 Belanja Sewa Perlengkapan dan Peralatan Kantor

15.719.731.000,00 14.404.934.500,00 91,64 11.777.515.250,00

10 Belanja Makanan dan Minuman

130.940.351.161,70 119.685.211.073,00 91,40 134.900.048.408,00

11 Belanja Pakaian Dinas dan Atributnya

2.289.150.000,00 2.214.747.000,00 96,75 9.032.014.250,00

12 Belanja Pakaian Kerja 648.900.000,00 643.335.000,00 99,14 1.201.977.000,00

13 Belanja Pakaian Khusus dan Hari hari tertentu

2.156.814.000,00 2.106.001.900,00 97,64 5.612.760.800,00

14 Belanja Perjalanan Dinas 302.629.704.268,45 270.581.256.179,00 89,41 289.863.248.694,00

15 Belanja Kursus, Pelatihan, Sosialisasi dan Bimbingan Teknis

13.694.018.204,00 12.478.016.445,00 91,12 77.686.174.758,00

16 Belanja Pemeliharaan 107.306.322.876,91 98.532.485.527,25 91,82 111.545.089.810,00

17 Belanja Jasa Konsultasi 38.270.632.751,00 32.993.897.189,00 86,21 42.385.335.570,00

19

Belanja pengembalian atas pembayaran yg telah diterima dari penjualan kendaraan dinas

1.087.750.000,00 1.028.750.000,00 94,58 -

20 Belanja Barang Dana BOS

312.486.429.493,00 314.519.278.511,60 100,65 304.351.508.800,00

21 Belanja Barang dan Jasa BLUD

150.015.305.660,45 121.551.710.963,11 81,03 91.840.904.375,46

Jumlah 1.592.795.562.607,21 1.467.956.440.395,25 92,16 1.558.114.115.075,97

Realisasi Belanja Barang tersebut di atas termasuk :

a. Realisasi Belanja Barang Dana BOS sebesar Rp314.519.278.511,60 terdiri dari penggunaan saldo awal yang dibelanjakan di Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp859.104.249,60 dan realisasi belanja dari penerimaan tahun 2019 sebesar Rp313.660.174.262,00. Rincian Belanja Barang Dana BOS dapat dilihat dalam Lampiran 7.

Dari realisasi Belanja Barang dan Jasa sebesar Rp Rp1.467.956.440.395,25 diantaranya sebesar Rp11.114.548.074,53 merupakan Belanja Modal yang seharusnya tidak dianggarkan pada Belanja Pemeliharaan karena substansinya adalah belanja barang dan jasa. Belanja tersebut seharusnya dianggarkan pada Belanja Modal dengan nomenklatur kegiatan Pembangunan atau Rehab Sedang Berat. Adapun OPD tersebut adalah :

Tabel 5. 14 Belanja Barang dan Jasa yang Substansinya Belanja Modal Per 31 Desember 2019

NO OPD Rp

1 Dinas Pendidikan 677.617.111,67

2 Dinas Kesehatan 998.782.253,81

3 UPT Pelatihan Kesehatan 197.985.584,00

4 RSKDIA Siti Fatimah 138.925.000,00

5 Satuan Polisi Pamong Praja 34.213.800,00

6 Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi 25.145.940,00

7 Dinas Pemberdayaan Perempuan dan PA 99.919.000,00

Page 286: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

272

NO OPD Rp

8 Dinas Ketahanan Pangan Tanaman Pangan dan Hortikultura

379.403.000,00

9 Dinas Kependudukan Pencatatan Sipil Pengendalian Penduduk dan KB

447.251.000,00

10 Dinas Perhubungan 532.000.000,00

11 Dinas Kumunikasi Informatika Statistik dan Persandian

98.000.000,00

12 Dinas Koperasi dan UKM 619.674.000,00

13 Dinas Kebudayaan dan Pariwisata 399.580.000,00

14 Dinas Perpustakaan dan Arsip 99.900.000,00

15 Dinas Kelautan dan Perikanan 524.308.678,00

16 Dinas Perkebunan 203.367.226,66

17 Dinas Perindustrian 603.472.000,00

18 Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia 74.287.400,00

19 Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah 678.540.200,00

20 Sekretariat DPRD 1.770.666.166,39

21 Biro Humas dan Protokol 78.698.000,00

22 Badan Penghubung 2.432.811.714,00

JUMLAH 11.114.548.074,53

3. Belanja Bunga

Belanja Bunga tidak dianggarkan pada tahun 2019 sedangkan Tahun 2018 sebesar Rp1.212.859.794,00. Belanja Bunga digunakan untuk pembayaran Administration Fee, Management Fee dan Up Front sebagai kewajiban Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada Pusat Investasi Pemerintah (PIP) Tahun Anggaran 2013, berdasarkan Akta Perjanjian Investasi Nomor 210 tanggal 29 Desember 2012 antara Pusat Investasi

4. Belanja Hibah

Belanja Hibah direncanakan sebesar Rp1.685.807.268.588,28 dapat direalisasikan sebesar Rp1.571.802.553.256,39 atau 93,24% sehingga terdapat sisa anggaran sebesar Rp114.004.715.331,89 atau 6,76%. Realisasi tersebut menurun 21,21% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp1.994.915.670.349,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 15 Belanja Hibah Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja Hibah Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Hibah kepada Badan / Lembaga / organisasi swasta

73.530.000.000,00 60.845.000.000,00 82,75 640.092.771.524,00

2 Belanja Dana Hibah Dana BOS

1.426.372.661.000,00 1.331.073.320.000,00 93,32 1.224.901.080.000,00

3

Belanja Barang yang akan diserahkan ke Masyarakat / Pihak Ketiga

183.769.507.588,28 177.779.133.256,39 96,74 123.572.718.825,00

4 Uang Untuk diberikan kepada pihak ketiga / masyarakat

2.135.100.000,00 2.105.100.000,00 98,59 6.349.100.000,00

Jumlah 1.685.807.268.588,28 1.571.802.553.256,39 93,24 1.994.915.670.349,00

Page 287: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

273

5. Belanja Bantuan Sosial

Belanja Bantuan Sosial direncanakan sebesar Rp1.100.000.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp818.000.000,00 atau 74,36%, sehingga terdapat sisa anggaran sebesar Rp282.000.000,00 atau 25,64% Realisasi tersebut meningkat 36,33% Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp600.000.000,00 dengan rincian pada tabel berikut. .

Tabel 5. 16 Belanja Bantuan Sosial Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Belanja Bantuan Sosial Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Bantuan Sosial Kepada Penderita Kusta

1.100.000.000,00 818.000.000,00 74,36 600.000.000,00

Jumlah 1.100.000.000,00 818.000.000,00 74,36 600.000.000,00

5.1.2.1.2 Belanja Modal 2019 2018

Rp969.490.768.936,07 Rp1.081.805.775.560,77

Belanja Modal direncanakan sebesar Rp1.113.915.356.799,12 dapat direalisasikan sebesar Rp969.490.768.936,07 atau 87,03%, terdapat sisa anggaran sebesar Rp144.424.587.863,05 atau 12,97%. Realisasi tersebut menurun 10,38% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp1.081.805.775.560,77. Rincian Realisasi Belanja Modal pada tabel berikut.

Tabel 5. 17 Belanja Modal Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja Modal Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Tanah 2.856.000.000,00 2.451.338.100,00 85,83 325.225.000,00

2 Peralatan dan Mesin 296.930.769.250,64 243.486.345.809,80 82,00 325.104.603.618,00

3 Gedung dan Bangunan 242.022.240.426,55 233.671.625.755,27 96,55 432.040.408.989,77

4 Jalan, Irigasi dan Jaringan

502.317.455.268,17 420.763.612.860,00 83,76 248.277.577.973,00

5 Aset Tetap Lainnya 62.998.891.853,76 62.475.567.011,00 99,17 66.138.246.806,00

6 Aset Lainnya 6.790.000.000,00 6.642.279.400,00 97,82 9.919.713.174,00

Jumlah 1.113.915.356.799,12 969.490.768.936,07 87,03 1.081.805.775.560,77

Rincian dan uraian Belanja Modal Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan adalah sebagai berikut.

1. Belanja Tanah

Pada Tahun Anggaran 2019 Belanja Tanah direncanakan sebesar Rp2.856.000.000,00, dapat direalisasikan sebesar Rp2.451.338.100,00 atau 85,83%. Terdapat sisa anggaran sebesar Rp404.661.900,00 atau 14,17%. Realisasi tersebut meningkat 653,74% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp325.225.000,00.

2. Belanja Peralatan dan Mesin

Belanja Peralatan dan Mesin direncanakan sebesar Rp296.930.769.250,64 dapat direalisasikan sebesar Rp243.486.345.809,80 atau 82,00%, dengan sisa anggaran sebesar Rp53.444.423.440,84 atau 18,00%. Realisasi tersebut

Page 288: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

274

menurun 25,11% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp325.104.603.618,00.

Tabel 5. 18 Belanja Peralatan dan Mesin Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Belanja Modal

Peralatan & Mesin Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Modal Pengadaan Alat Berat / Besar

10.631.176.001,80 10.514.525.351,80 98,90 11.153.125.000,00

2 Belanja Modal Pengadaan Alat Angkutan

34.676.058.570,00 34.104.556.645,00 98,35 25.680.404.000,00

3 Belanja Modal Pengadaan Alat Bengkel

2.643.463.500,00 2.548.417.600,00 96,40 2.697.313.550,00

4

Belanja Modal Pengadaan Alat-alat Pengolahan Pertanian & Peternakan

367.744.540,00 366.906.540,00 99,77 -

5

Belanja Modal Pengadaan Peralatan Kantor & Rumah Tangga

70.819.852.718,15 68.122.533.477,00 96,19 66.939.225.685,00

6 Belanja Modal Pengadaan Alat Studio & Komunikasi

5.328.025.920,00 5.023.072.510,00 94,28 4.992.561.725,00

7 Belanja Modal Pengadaan Alat Ukur

94.284.000,00 93.599.900,00 99,27 1.190.625.000,00

8 Belanja Modal Pengadaan Alat Kedokteran

36.536.091.772,90 32.831.453.951,00 89,86 89.884.343.929,00

9 Belanja Modal Pengadaan Alat Laboratorium

43.268.395.136,00 39.901.120.628,00 92,22 86.229.119.303,00

10 Belanja Modal Pengadaan Alat Keamanan

1.536.560.660,00 1.507.682.230,00 98,12 1.147.480.400,00

11 Belanja Modal Peralatan & Mesin BOS

84.043.910.189,24 43.741.032.975,00 52,05 35.190.405.026,00

12 Belanja Modal Peralatan & Mesin BLUD

6.985.206.242,55 4.731.444.002,00 67,74 -

Jumlah 296.930.769.250,64 243.486.345.809,80 82,00 325.104.603.618,00

3. Belanja Gedung dan Bangunan

Belanja Gedung dan Bangunan direncanakan sebesar Rp242.022.240.426,55 dan terealisasi sebesar Rp233.671.625.755,27 atau 96,55%, dengan sisa anggaran sebesar Rp8.350.614.671,28 atau 3,45%. Realisasi tersebut menurun 45,91% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp432.040.408.989,77.

Tabel 5. 19 Belanja Gedung dan Bangunan Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja Modal Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Modal Pengadaan Bangunan Gedung Tempat Kerja

239.067.240.426,55 230.869.750.889,27 96,57 431.658.369.884,77

2 Belanja Modal Gedung BLUD

2.955.000.000,00 2.801.874.866,00 94,82 382.039.105,00

Jumlah 242.022.240.426,55 233.671.625.755,27 96,55 432.040.408.989,77

Page 289: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

275

4. Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan

Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan direncanakan sebesar Rp502.317.455.268,17 dapat direalisasikan sebesar Rp420.763.612.860,00 atau 83,76%, dengan sisa anggaran sebesar Rp81.553.842.408,17 atau 16,24%. Realisasi tersebut meningkat 69,47% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp248.277.577.973,00. Rincian Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan pada tabel berikut.

Tabel 5. 20 Belanja Jalan,Irigasi dan Jaringan Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Belanja Modal

Jalan, Irigasi dan Jaringan

Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Modal pengadaan Konstruksi Jalan

409.386.340.565,01 340.335.556.240,00 83,13 119.951.730.259,00

2 Belanja Modal Pengadaan Konstruksi Jembatan

27.625.790.337,85 21.940.785.430,00 79,42 10.513.574.500,00

3

Belanja Modal Pengadaan Konstruksi Jaringan Air

63.061.782.123,31 56.442.699.410,00 89,50 107.381.566.840,00

4 Belanja Modal Pengadaan Jaringan Telepon

167.187.500,00 164.395.000,00 98,33 148.964.660,00

5 Belanja Modal Pengadaan Jaringan Listrik

1.835.517.042,00 1.642.660.080,00 89,49 4.877.975.140,00

6

Belanja Modal Pengadaan Penerangan Jalan, Taman dan Hutan Kota

240.837.700,00 237.516.700,00 98,62 452.501.574,00

7

Belanja Modal Pengadaan Rambu Lalulintas/Palang Petunjuk

- - - 4.951.265.000,00

Jumlah 502.317.455.268,17 420.763.612.860,00 83,76 248.277.577.973,00

5. Belanja Aset Tetap Lainnya Belanja Aset Tetap Lainnya direncanakan sebesar Rp62.998.891.853,76 dapat direalisasikan sebesar Rp62.475.567.011,00 atau 99,17%, dengan sisa anggaran sebesar Rp523.324.842,76 atau 0,83%. Realisasi tersebut menurun 5,54% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp66.138.246.806,00. Rincian Belanja Aset Tetap Lainnya pada tabel berikut.

Tabel 5. 21 Belanja Aset Tetap Lainnya Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Aset Tetap Lainnya Anggaran Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Modal Buku/Kepustakaan

135.350.000,00 133.129.300,00 98,36 165.550.000,00

2

Belanja Modal Pengadaan Barang bercorak Kesenian, Kebudayaan

139.750.000,00 138.319.000,00 98,98 438.300.000,00

3 Belanja Modal Pengadaan Hewan/ Ternak & Tanaman

24.916.500,00 11.799.000,00 47,35 58.750.000,00

4 Belanja Modal Aset Tetap Lainnya BOS

62.698.875.353,76 62.192.319.711,00 99,19 65.475.646.806,00

Jumlah 62.998.891.853,76 62.475.567.011,00 99,17 66.138.246.806,00

Page 290: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

276

6. Belanja Aset Lainnya

Belanja Aset Lainnya direncanakan sebesar Rp6.790.000.000,00 dapat direalisasikan sebesar Rp6.642.279.400,00 atau 97,82%, dengan sisa anggaran sebesar Rp147.720.600,00 atau 2,18%. Realisasi tersebut menurun 33,04% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp9.919.713.174,00.

5.1.2.1.3 Belanja Tidak Terduga 2019 2018 Rp0,00 Rp0,00

Belanja Tidak Terduga direncanakan sebesar Rp3.500.000.000,00 tidak dapat direalisasikan, sehingga masih terdapat sisa anggaran sebesar Rp3.500.000.000,00 atau 100,00%.

5.1.2.2 Transfer 2019 2018

Rp2.245.408.539.581,57 Rp1.617.460.596.327,00

Transfer terdiri atas Transfer/Bagi Hasil ke Kabupaten/Kota dan Transfer/Bantuan Keuangan dengan uraian sebagai berikut.

1. Transfer/Bagi Hasil ke Kabupaten/Kota

Belanja Transfer/Bagi Hasil Pendapatan ke Kabupaten/Kota direncanakan sebesar Rp1.736.459.414.310,37 dengan realisasi sebesar Rp1.733.213.706.105,57 atau 99,81%, terdapat kurang target sebesar Rp3.245.708.204,80 atau 0,19%. Realisasi tersebut meningkat 25,29% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp1.383.334.398.528,00. Belanja Transfer/Bagi Hasil Pendapatan ke Kabupaten/Kota terdiri dari:

Tabel 5. 22 Transfer/Bagi Hasil Pendapatan ke Kabupaten/Kota Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja Transfer

Bagi Hasil Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

1 Belanja Bagi Hasil Pajak ke Kabupaten/Kota

1.736.459.414.310,37 1.733.213.706.105,57 99,81 1.383.334.398.528,00

Jumlah 1.736.459.414.310,37 1.733.213.706.105,57 99,81 1.383.334.398.528,00

2. Transfer/Bantuan Keuangan

Belanja Bantuan Keuangan direncanakan sebesar Rp519.809.297.700,00 dan terealisasi sebesar Rp512.194.833.476,00 atau 98,54%, sehingga terdapat kurang target sebesar Rp7.614.464.224,00 atau 1,46%. Realisasi tersebut meningkat 118,77% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp234.126.197.799,00

Tabel 5. 23 Belanja Bantuan Keuangan Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Belanja

Bantuan Keuangan Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

1

Belanja Bantuan Keuangan Kepada Kabupaten/Kota terdiri dari :

514.500.000.000,00 506.943.320.276,00 98,53 228.776.857.799,00

Page 291: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

277

No. Jenis Belanja

Bantuan Keuangan Anggaran

Realisasi

2019 % 2018

(1) Belanja Bantuan Keuangan untuk Kabupaten/Kota

323.000.000.000,00 319.308.326.676,00 98,86 39.000.000.000,00

(2) Belanja Bantuan Keuangan Program Kesehatan Gratis

191.500.000.000,00 187.634.993.600,00 97,98 189.776.857.799,00

2 Belanja Bantuan Keuangan Kepada Desa

- - - -

3 Belanja Bantuan Keuangan untuk Partai Politik

5.309.297.700,00 5.251.513.200,00 98,91 5.349.340.000,00

Jumlah 519.809.297.700,00 512.194.833.476,00 98,54 234.126.197.799,00

5.1.3 Pembiayaan 2019 2018

Rp7.128.681.556,72 Rp127.059.727.326,01

Pada Tahun Anggaran 2019 Pembiayaan Netto direncanakan sebesar Rp7.128.681.556,72 dapat direalisasikan sebesar Rp7.128.681.556,72 atau 100%. Realisasi tersebut menurun 94,39% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp127.059.727.326,01

Rincian dan penjelasan pos pembiayaan daerah adalah sebagai berikut.

5.1.3.1. Penerimaan Pembiayaan

2019 2018 Rp57.128.681.556,72 Rp192.336.065.874,01

Pada Tahun Anggaran 2019 Penerimaan Pembiayaan direncanakan sebesar Rp57.128.681.556,72 dengan realisasi sebesar Rp57.128.681.556,72 atau 100,00%. Realisasi tersebut menurun 70,30% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp192.336.065.874,01. Penerimaan Pembiayaan terdiri dari:

Tabel 5. 24 Penerimaan Pembiayaan Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Penerimaan Pembiayaan 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 SiLPA Tahun Anggaran Sebelumnya

57.128.681.556,72 192.336.065.874,01

2 Penerimaan Pinjaman Daerah - -

Jumlah 57.128.681.556,72 192.336.065.874,01

5.1.3.2. Pengeluaran Pembiayaan

2019 2018

Rp50.000.000.000,00 Rp65.276.338.548,00

Pada Tahun Anggaran 2019 Pengeluaran Pembiayaan direncanakan sebesar Rp50.000.000.000,00 dengan realisasi sebesar Rp50.000.000.000,00 atau 100%. Realisasi tersebut menurun 23,40% dari realisasi Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp65.276.338.548,00 yaitu pengeluaran pada Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah.

Page 292: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

278

Tabel 5. 25 Pengeluaran Pembiayaan Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Jenis Pengeluaran Pembiayaan 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Penyertaan Modal Pemerintah Daerah

50.000.000.000,00 650.000.000,00

2 Pembayaran Pinjaman Pemerintah 0,00 64.626.338.548,00

Jumlah 50.000.000.000,00 65.276.338.548,00

5.1.4 Sisa Lebih Pembiayaan

Anggaran (SiLPA) 2019 2018

Rp72.064.281.794,49 Rp57.128.681.556,72

Dalam Tahun Anggaran 2019 Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran (SiLPA) sebesar Rp72.064.281.794,09 terdiri dari:

a. Kas di Kas Daerah Rp 3.177.212.993,83 b. Kas di Bendahara Pengeluaran Rp 1.601.036.661,84 d. Kas di Bendahara Penerimaan Rp - e. Kas di Bendahara BLUD Rp 28.387.117.339,22 f. Kas di Bendahara BOS Rp 38.898.914.799,60 g. Utang PFK Rp - SiLPA Rp 72.064.281.794,49

Nilai SiLPA pada Kas di Kas Daerah sebesar Rp3.177.212.993,83 merupakan dana yang telah jelas peruntukkannya sehingga tidak dapat dialokasikan untuk pembiayaan tahun berikutnya.

Terdapat koreksi SiLPA sebesar Rp17.527.360.087,00 yang merupakan sisa kas pada Bendahara Pengeluaran pada Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Selatan yang tidak dapat dibuktikan fisiknya.

Page 293: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

279

5.2 LAPORAN PERUBAHAN SALDO ANGGARAN LEBIH (LP SAL)

LAPORAN PERUBAHAN SALDO ANGGARAN LEBIH

2019 2018

Rp72.064.281.794,49 Rp57.128.681.556,72

Sisa Lebih Perhitungan Anggaran (SiLPA) tahun berkenaan senilai Rp72.064.281.794,49 terdiri dari: Saldo Anggaran Lebih Awal Rp 57.128.681.556,72

Penggunaan SAL sebagai penerimaan pembiayaan Tahun berjalan Rp 57.128.681.556,72 Sub Total Rp 0,00

Sisa lebih/kurang Pembiayaan anggaran Rp 89.591.641.881,49

Lain-lain-Koreksi SiLPA Rp (17.527.360.087,00) Saldo Anggaran Lebih Rp 72.064.281.794,49

Terdapat koreksi SiLPA sebesar Rp17.527.360.087,00 yang merupakan sisa kas pada Bendahara Pengeluaran pada Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Selatan yang tidak dapat dibuktikan fisiknya.

Page 294: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

280

5.3 NERACA

Neraca untuk pemerintah daerah dalam rangka memenuhi tujuan akuntabilitas sebagaimana ditetapkan oleh peraturan perundang-undangan serta menggambarkan posisi keuangan suatu entitas akuntansi/entitas pelaporan mengenai Aset, Kewajiban, dan Ekuitas Dana pada tanggal tertentu.

5.3.1. Aset 2019 2018

Rp17.870.554.066.244,57 Rp15.097.576.275.576,13

Aset adalah sumberdaya ekonomi yang dikuasai dan/atau dimiliki oleh pemerintah sebagai akibat dari peristiwa masa lalu dan darimana manfaat ekonomi dan/atau sosial dimasa depan diharapkan dapat diperoleh, baik oleh pemerintah maupun masyarakat, serta dapat diukur dalam satuan uang, termasuk sumberdaya nonkeuangan yang diperlukan untuk penyediaan jasa bagi masyarakat umum dan sumber-sumber yang dipelihara karena alasan sejarah dan budaya, yang terdiri dari:

Tabel 5. 26 Aset

No Uraian 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Aset Lancar 273.911.778.545,59 253.738.246.995,37

2 Investasi Permanen 1.229.579.728.766,69 1.090.303.762.080,70

3 Aset Tetap 16.003.767.948.423,03 13.417.362.235.545,20

4 Aset Lainnya 363.294.610.509,26 336.172.030.954,86

Jumlah 17.870.554.066.244,57 15.097.576.275.576,13

5.3.1.1. Aset Lancar 2019 2018

Rp277.031.679.840,99 Rp253.738.246.995,37

Aset Lancar meliputi kas dan setara kas, investasi jangka pendek, piutang, bagian lancar tagihan penjualan angsuran, piutang lainnya dan persediaan. Nilai Aset Lancar Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan per 31 Desember 2019 dan 2018 adalah masing-masing sebesar Rp277.031.679.840,99 dan Rp253.738.246.995,37 dengan rincian sebagai berikut:

1. Kas di Kasda

Kas di Kas daerah per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp3.177.212.993,83 dan Rp51.835.782.597,50 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 27 Kas di Kas Daerah Per 31 Desember 2019 dan 2018

No Nama Bank Nomor Rekening 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Bank Sulselbar 0130-001-000006731-9 3.177.212.993,83 1.835.782.597,50

2 Bank Bukopin 1959003081 0,00 10.000.000.000,00

3 Bank Panin 700122024388 0,00 10.000.000.000,00

4 Bank Rakyat Indonesia

0343-01-003847-40-0 0,00 10.000.000.000,00

5 Bank Negara Indonesia

732623365 0,00 10.000.000.000,00

6 Bank Mandiri 152-02-0509291-5 0,00 10.000.000.000,00

Jumlah 3.177.212.993,83 51.835.782.597,50

Page 295: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

281

Seharusnya Saldo Kas minimal di Kasda per 31 Desember 2019 sebesar Rp416.905.880.433,79 karena terdapat dana telah jelas peruntukannya dengan rincian sebagai berikut.

Tabel 5. 28 Dana Transfer di Kas Daerah Per 31 Desember 2019

No. Uraian Nilai (Rp)

1 Sisa DAK Fisik 15.401.514.822,00

2 Sisa DAK Non Fisik

a. Dana Pelayanan Administrasi Kependudukan (Adminduk) 11.681.656,00

b. Dana Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) 1.033.331.026,00

c. Dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) Museum dan Taman Budaya (BOP-MTB)

15.359.750,00

d. Dana Insentif Daerah (DID) 3.999.855.743,00

e. Dana Peningkatan Kapasitas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PK2UKM)

336.600,00

f. Dana Tunjangan Khusus Guru PNSD 551.762.040,00

g. Dana Tunjangan Profesi Guru PNSD 5.675.980.640,00

h. Dana Tambahan Penghasilan Guru PNS 886.500.000,00

i. Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Reguler 22.943.080.000,00

j. Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Kinerja 35.861.000,00

k. Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Afirmasi 1.000.000,00

3 Utang Transfer Dana Bagi Hasil Pajak Daerah 366.349.617.156,79

TOTAL 416.905.880.433,79

Berdasarkan perhitungan minimal saldo kas di kas daerah pada tabel 4.28 maka terdapat dana senilai Rp 413.728.667.439,95 (Rp416.905.880.433,79-Rp3.177.212.993,84), yang telah tergunakan pada Tahun Anggaran 2019 yang merupakan dana yang bersumber dari dana yang telah jelas peruntukkannya.

2. Kas di Bendahara Pengeluaran

Kas di Bendahara Pengeluaran per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp1.601.036.661,84 dan Rp361.006.824,00 yang terdiri dari:

a. Sisa Dana UP/TU yang belum disetor ke Kas Daerah per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp19.128.396.748,84 dan Rp92.686.709,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 29 Kas di Bendahara Pengeluaran Per 31 Desember 2019 dan 2018

No Nama OPD 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Dinas Pendidikan 9.906.946,00 - 2 UPT Pelatihan Kesehatan - 5.825.795,00

3 Bina Marga dan Bina Konstruksi

37.405.010,00 50.212.914,00

4 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

582.768.751,00 -

5 Dinas Perdagangan 398.228.257,00 34.148.000,00

7 Sekretariat Daerah (Biro Humas dan Protokol)

- 2.500.000,00

7 Sekretariat Daerah (Biro Umum dan Perlengkapan)

259.997.600,00 -

8 Badan Penghubung Daerah 312.730.097,84 - Jumlah 1.601.036.661,84 92.686.709,00

Page 296: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

282

Saldo Kas di Bendahara di Bendahara Pengeluaran yang telah disetorkan ke Kas Daerah Tahun 2020 dengan rincian sebagai berikut.

Tabel 5. 30 Penyetoran Kas di Bendahara Pengeluaran Tahun 2020

No. Nama OPD Saldo per 31

Desember 2019 Penyetoran Tahun 2020

Sisa Kas Belum Disetor

(Rp) (Rp) (Rp)

1 Dinas Pendidikan 9.906.946,00 9.906.946,00 -

2 Bina Marga dan Bina Konstruksi

37.405.010,00 37.405.010,00 -

3 Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa

582.768.751,00 582.768.751,00 -

4 Dinas Perdagangan 398.228.257,00 398.228.257,00 -

5 Sekretariat Daerah (Biro Umum dan Perlengkapan)

259.997.600,00 259.997.600,00 -

6 Badan Penghubung Daerah 312.730.097,84 312.730.097,84 -

Jumlah 1.601.036.661,84 1.601.036.661,84 -

b. Pajak yang dipungut Bendahara Pengeluaran yang belum disetor ke Kas Negara per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp0,00 dan Rp268.320.115,00. Pajak TA 2019 tersebut di atas telah disetor ke Kas Negara pada TA 2019 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 31 Pajak Yang Dipungut Bendahara Pengeluaran Per 31 Desember 2019 dan 2018

No. Nama OPD 31-Des-19 31-Des-18

(Rp) (Rp)

1 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi

- 3.526.080,00

2 Sekretariat Daerah/ Biro Humas & Protokol

- 264.794.035,00

Jumlah - 268.320.115,00

3. Kas di Bendahara Penerimaan

Kas di Bendahara Penerimaan per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp0,00 dan Rp10.080.089,00

4. Kas di Badan Layanan Umum Daerah (BLUD)

Kas di BLUD merupakan sisa dana yang diperoleh dari pendapatan BLUD yang belum digunakan per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp28.387.117.339,22 dan Rp4.011.317.125,22 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 32 Kas di Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Per 31 Desember 2019 dan 2018

No Nama OPD 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 UPT RSK Gigi dan Mulut 244.543.482,00 -

2 RSUD Labuang Baji 1.314.793.163,83 572.767.565,72

3 Rumah Sakit Khusus Daerah Dadi 17.021.683.217,55 -

4 RSUD Haji 4.460.919.248,00 35.817.449,08

5 RSKD IA Siti Fatimah 56.901.592,34 39.619.247,92

6 RSKD IA Pertiwi 1.540.570.028,00 1.979.546.859,00

7 RSUD Sayang Rakyat 3.747.706.607,50 1.383.566.003,50

Jumlah 28.387.117.339,22 4.011.317.125,22

Page 297: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

283

5. Kas Dana BOS

Kas Dana BOS terdapat pada rekening di Sekolah SMAN/SMKN/SLB se Sulawesi Selatan yang belum disetor ke Kas Daerah dan masih berada pada Bendahara Pengeluaran Dana BOS atau rekening per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp38.898.914.799,60 dan Rp1.178.815.036,00. Rincian Kas Dana BOS dapat dilihat dalam Lampiran 7.

6. Piutang Pajak

Saldo Piutang Pajak sebesar Rp85.230.721.493,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 33 Piutang Pajak Per 31 Desember 2019 dan 2018

No Keterangan 2019 2018

1 Piutang Pajak Bahan Bakar 58.089.722.334,00 55.727.784.520,00

2 Piutang Pajak Air Permukaan 27.140.999.159,00 21.567.137.137,30

3 Piutang Pajak Rokok*) - -

Jumlah 85.230.721.493,00 77.294.921.657,30

*) belum ada penetapan dari pemerintah untuk bulan Desember 2019

a. Piutang Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor

Piutang pajak bahan bakar berasal surat pemberitahuan pajak daerah (SPTP) bulan Desember 2019 sebesar Rp58.089.722.334,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 34 Piutang Bahan Bakar Bermotor per 31 Desember 2019

No Jenis BBM Saldo Awal Mutasi

Piutang 2019 Tambah Pembayaran Kurang

1 2 3 4 5 6 7 (3+4-5-6)

1 Bensin/Premium 18.546.078.428,00 19.981.136.242,00 18.546.078.428,00 - 19.981.136.242,00

2 Pertamax/Premix 2.686.042.821,00 2.567.459.957,00 2.686.042.821,00 - 2.567.459.957,00

3 Solar 3.717.571.322,00 367.275.415,00 3.717.571.322,00 - 367.275.415,00

4 Pertalite 17.838.130.333,00 16.631.312.080,00 17.838.130.333,00 - 16.631.312.080,00

5 Pertamax Dex 70.489.775,00 89.681.697,00 70.489.775,00 - 89.681.697,00

6 Bio Disel 102.720.844,00 123.646.969,00 102.720.844,00 - 123.646.969,00

7 Bio Solar 12.317.006.302,00 17.517.990.799,00 12.317.006.302,00 - 17.517.990.799,00

8 Pertamax Turbo 41.323.406,00 64.034.046,00 41.323.406,00 - 64.034.046,00

9 Dexlite 408.421.289,00 747.185.129,00 408.421.289,00 - 747.185.129,00

JUMLAH 55.727.784.520,00 58.089.722.334,00 55.727.784.520,00 - 58.089.722.334,00

Adapun rincian piutang berdasarkan wajib pungut dengan rincian pada tabel berikut:

Tabel 5. 35 Piutang Bahan Bakar Bermotor per 31 Desember 2019 Berdasarkan

Wajib Pungut

No JENIS BBM PT. PERTAMINA PT. PATRA

NIAGA PT. ELNUSA

PT. MULTI TRADING

JUMLAH

1 2 3 4 5 6 7 (3+4+5+6)

1 Premium 19.981.136.242,00 19.981.136.242,00

2 Pertamax 2.567.459.957,00 2.567.459.957,00

Page 298: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

284

No JENIS BBM PT. PERTAMINA PT. PATRA

NIAGA PT. ELNUSA

PT. MULTI TRADING

JUMLAH

1 2 3 4 5 6 7 (3+4+5+6)

3 Solar 367.275.415,00 367.275.415,00

4 Pertalite 16.631.312.080,00 16.631.312.080,00

5 Pertamax Dex 89.681.697,00 89.681.697,00

6 Bio Disel 123.646.969,00 123.646.969,00

7 Bio Solar 12.956.752.262,00 4.168.668.229,00 392.570.308,00 17.517.990.799,00

8 Pertamax Turbo 64.034.046,00 64.034.046,00

9 Dexlite 747.185.129,00 747.185.129,00

Jumlah 53.404.836.828,00 4.168.668.229,00 392.570.308,00 123.646.969,00 58.089.722.334,00

b. Piutang Pajak Air Permukaan

Saldo piutang Pajak Air Permukaan per 31 Desember 2019 sebesar Rp27.140.999.159,00 dengan rincian pada tabel berikut:

Tabel 5. 36 Piutang Pajak Air Permukaan per 31 Desember 2019

No UPTP Saldo awal Mutasi

Piutang 2019 Tambah Pembayaran Kurang

1 2 3 4 5 6 7(3+4-5-6)

1 Makassar 159.761.234,00 1.945.985.869,00 1.918.982.876,00 186.764.227,00

2 Gowa 69.657.200,00 1.071.518.542,00 1.101.208.077,00 39.967.665,00

3 Bone 15.888.899,00 78.358.371,00 74.785.360,00 19.461.910,00

4 Parepare 6.417.384,00 51.462.054,00 52.586.046,00 5.293.392,00

5 Palopo 28.484.216,00 342.782.644,00 345.316.342,00 25.950.518,00

6 Luwu 1.145.158.243,00 402.064.457,00 614.853.923,00 932.368.777,00

7 Barru 2.301.720,00 28.862.460,00 29.431.260,00 1.732.920,00

8 Maros 12.767.533,00 127.084.271,00 129.216.375,00 10.635.429,00

9 Sinjai 28.035.605,00 515.071.914,20 518.801.872,00 24.305.647,20

10 Wajo 12.273.936,00 213.547.586,00 207.309.322,00 18.512.200,00

11 Bantaeng 14.679.070,00 198.407.996,00 206.247.106,00 6.839.960,00

12 Jeneponto 21.774.841,00 13.108.628,00 11.942.222,00 22.941.247,00

13 Takalar 0 125.815.595,00 116.526.105,00 9.289.490,00

14 Pinrang 938.562.929,30 6.454.948.756,50 6.856.285.290,00 537.226.395,80

15 Pangkep 8.565.942,00 102.306.359,00 108.129.821,00 2.742.480,00

16 Sidrap 2.167.800,00 35.344.800,00 34.411.680,00 3.100.920,00

17 Enrekang 44.360.939,00 190.441.148,00 227.654.387,00 7.147.700,00

18 Tana Toraja 95.572.830,00 423.383.409,00 507.843.343,00 11.112.896,00

19 Luwu Timur 18.948.939.032,00 86.683.325.093,00 80.373.446.175,00 25.258.817.950,00

20 Luwu Utara 2.397.336,00 55.930.778,00 53.371.448,00 4.956.666,00

21 Soppeng 2.673.240,00 32.078.880,00 32.078.880,00 2.673.240,00

22 Bulukumba 1.016.960,00 17.280.413,00 14.957.150,00 3.340.223,00

Page 299: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

285

No UPTP Saldo awal Mutasi

Piutang 2019 Tambah Pembayaran Kurang

1 2 3 4 5 6 7(3+4-5-6)

23 Selayar 1.296.041,00 26.006.840,00 25.169.695,00 2.133.186,00

24 Toraja Utara 4.384.207,00 52.847.969,00 53.548.056,00 3.684.120,00

Jumlah 21.567.137.137,30 99.187.964.832,70 93.614.102.811,00 0,00 27.140.999.159,00

c. Piutang Pajak Rokok Pada tahun 2019 terdapat realisasi penerimaan pajak rokok untuk masa pajak bulan Desember 2018 sehingga saldo awal dikoreksi. Saldo piutang pajak rokok sebesar Rp0,00 dengan rincian mutasi sebagai berikut:

Tabel 5. 37 Piutang Pajak Rokok per 31 Desember 2019

No Masa Pajak Koreksi

saldo awal Mutasi Piutang Pajak

Rokok Tambah Pembayaran Kurang 1 2 3 4 5 6 7 (3+4-5-6)

1 Des-18 - 70.911.031.080,00 70.911.031.080,00 - -

2 Triwulan I 2019 - 129.731.652.700,00 129.731.652.700,00 - -

3 Triwulan II 2019 - 158.012.592.470,00 158.012.592.470,00 - -

4 Triwulan III 2019 - 120.760.850.045,00 120.760.850.045,00 - -

5 Triwulan IV 2019 (Okt-Nov) - 68.624.792.642,00 68.624.792.642,00 - -

6 Triwulan IV 2019 (Desember) - - - - -

Jumlah - 548.040.918.937,00 548.040.918.937,00 - -

Total Piutang Pajak TA 2019 sebesar Rp85.230.721.493,00 sedangkan penyisihan piutang TA 2019 sebesar Rp888.493.938,93 sehingga piutang disajikan netto sebesar Rp84.342.227.554,07. Sedangkan piutang Pajak TA 2018 sebesar Rp77.294.921.657,30. Rincian Piutang Pajak dapat dilihat dalam Lampiran 8 dan Penyisihan piutang diuraikan dalam Lampiran 14.

7. Piutang Retribusi

Piutang retribusi yang dicantumkan pada Neraca Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan per 31 Desember 2019 sebesar Rp7.967.291.082,00, yang terdiri dari: a. Piutang Retribusi Pelayanan Kesehatan adalah piutang retribusi yang

merupakan piutang atas klaim BPJS dan Kesehatan Gratis pada Tahun Anggaran 2019. Jumlah tagihan yang telah diverifikasi dan disahkan/ diajukan tagihan pembayarannya per 31 Desember 2019 sebesar Rp5.379.648.700,00. dan tahun 2018 sebesar Rp12.089.844.890,00 dengan rincian pada tabel berikut:

Tabel 5. 38 Piutang Retribusi Pelayanan Kesehatan per 31 Desember 2019

No. Uraian Saldo Awal Koreksi Saldo

Awal (Rp) Mutasi Tambah

(Rp) Pembayaran Saldo Akhir

(Rp) (Rp) (Rp)

1 UPTD Transfusi Darah

3.955.300.000,00 (150.000,00) 4.885.326.500,00 3.913.646.500,00 4.926.830.000,00

2

Dinas Kesehatan (UPTD Balai Kesehatan Kulit Kelamin)

546.590.300,00 - 452.818.700,00 546.590.300,00 452.818.700,00

Jumlah 4.501.890.300,00 (150.000,00) 5.338.145.200,00 4.460.236.800,00 5.379.648.700,00

Page 300: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

286

Total Piutang Retribusi Pelayanan Kesehatan TA 2019 sebesar Rp5.379.648.700,00 sedangkan penyisihan piutang TA 2019 sebesar Rp1.385.142.437,50 sehingga piutang disajikan netto sebesar Rp3.994.506.262,50.

Rincian piutang retribusi pelayanan kesehatan dapat dilihat dalam Lampiran 9 dan Penyisihan piutang diuraikan dalam Lampiran 14.

b. Piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah per 31 Desember 2019 sebesar Rp829.895.650,00 dan tahun 2018 sebesar Rp102.710.000,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 39 Piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah per 31 Desember 2019

No Uraian Saldo Awal(Rp) Koreksi Saldo

Awal(Rp)

Mutasi Tambah(Rp)

Mutasi Kurang(Rp)

Saldo Akhir(Rp)

1 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi

83.940.000,00 - - - 83.940.000,00

2 Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup

- - 736.425.650,00 - 736.425.650,00

3 Dinas Kehutanan 10.310.000,00 - 3.000.000,00 3.780.000,00 9.530.000,00

4 Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah

8.460.000,00 - - 8.460.000,00 -

Jumlah 102.710.000,00 0,00 739.425.650,00 12.240.000,00 829.895.650,00

Total piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah TA 2019 sebesar Rp829.895.150,00 sedangkan penyisihan piutang TA 2019 sebesar Rp177.775.817,28 sehingga piutang disajikan netto sebesar Rp564.024.948,00.

Rincian Retribusi atas Pemakaian Kekayaan Daerah atas Sewa Rumah Dinas dapat dilihat pada Lampiran 10 dan Penyisihan Piutang diuraikan dalam Lampiran 14.

c. Piutang Retribusi Pelayanan Pendidikan Per 31 Desember 2019 pada OPD Dinas Pendidikan sebesar Rp1.757.746.732,00 dan tahun 2018 sebesar Rp1.764.871.732,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 40 Piutang Retribusi Pelayanan Pendidikan per 31 Desember 2019

No Uraian Saldo Awal (Rp) Koreksi

Saldo Awal (Rp)

Mutasi Tambah (Rp)

Mutasi Kurang (Rp)

Saldo Akhir (Rp)

1 Dinas Pendidikan 1.764.871.732,00 - - 7.125.000,00 1.757.746.732,00

Jumlah 1.764.871.732,00 0,00 0,00 7.125.000,00 1.757.746.732,00

Total piutang retribusi pelayanan pendidikan TA 2019 sebesar Rp1.757.746.732,00 sedangkan penyisihan piutang TA 2019 sebesar Rp1.757.746.732,00 sehingga piutang disajikan netto sebesar Rp0,00.

Page 301: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

287

8. Piutang Dana Bagi Hasil Pajak

Piutang dana bagi hasil pajak berasal dari dana bagi hasil Pemerintah Pusat yang belum diterima Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan atas bagi hasil BPHTB untuk TA 2010 sebesar Rp604.633.531,00.

9. Belanja Dibayar Dimuka

Belanja dibayar dimuka (Premi Asuransi) Per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp818.386.083,04 dan Rp2.162.607.359,26. Penyisihan piutang TA 2019 sebesar Rp604.633.531,00 sehingga piutang disajikan netto sebesar Rp0,00.

Belanja dibayar dimuka dapat dilihat pada Lampiran 11.

10. Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran

Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran per 31 Desember 2019 sebesar Rp48.398.595,00 dan tahun 2018 sebesar Rp48.573.595,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 41 Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran per 31 Desember 2019

No Uraian Saldo Awal

Mutasi Tambah

Mutasi Kurang Saldo Akhir

(Rp) (Rp) (Rp) (Rp)

1 Kendaraan Roda 2 8.649.140,00 - - 8.649.140,00

2 Kendaraan Roda 4 39.749.455,00 - - 39.749.455,00

3 Rumah Dinas 175.000,00 - 175.000,00 -

Jumlah 48.573.595,00 - 175.000,00 48.398.595,00

Total Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran TA 2019 sebesar Rp48.398.595,00 sedangkan penyisihan piutang TA 2019 sebesar Rp48.398.595,00 sehingga Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran disajikan netto sebesar Rp0,00. Rincian Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran TA 2019 dan 2018 dapat dilihat pada Lampiran 12 dan Penyisihan piutang diuraikan dalam Lampiran 14.

11. Bagian Lancar Tagihan Tuntutan Ganti Rugi Terhadap ASN Non Bendahara dan Pihak Ketiga

Bagian Lancar Tuntutan Ganti Kerugian Daerah sebesar Rp927.789.055,53 yang terdiri dari a. Ketekoran kas pada Sekretariat Daerah (Biro Pemerintahan Daerah) Tahun

2018 sebesar Rp133.210.220,00 dengan SKTJM nomor 001/IV/SKTJM/Tahun 2018 tanggal 17 April 2018;

b. Ketekoran kas pada Sekretariat KORPRI (Badan Kepegawaian Daerah) Tahun 2018 sebesar Rp286.288.966,00 dengan SKTJM nomor 002/IV/SKTJM/Tahun 2018 tanggal 17 April 2018;

c. Kekurangan volume atas Belanja Pemeliharaan pada Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya dan Tata Ruang terhadap 5 (lima) Rekanan untuk kegiatan Rehabiltasi Saluran Induk Barombong di Kabupaten Toraja Utara berdasarkan Surat Pernyataan Kesanggupan Nomor 001/VIII/SPK/Tahun 2018 tanggal 31 Agustus 2018 yang belum terselesaikan per 31 Desember 2019 sebesar Rp203.999.869,53; dan

Page 302: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

288

d. Pengeluaran Kas Tahun Anggaran 2019 teridentifikasi fiktif pada Dinas Pemuda dan Olahraga terhadap 2 (dua) Rekanan untuk kegiatan - Pekerjaan Pembuatan Pagar Pembatas Bagian Selatan GOR Sudiang sebesar

Rp173.103.637,00 dengan Surat Pernyataan Kesanggupan Nomor 003/X/SPK/Tahun 2019 tanggal 24 Oktober 2019 telah disetor ke Kasda sebesar Rp27.662.728,00 sehingga sisa yang belum terselesaikan per 31 Desember 2019 sebesar Rp145.440.909,00;

- Pekerjaan Pembuatan Pagar Pembatas Bagian Timur GOR Sudiang sebesar Rp158.849.091,00 dengan Surat Pernyataan Kesanggupan Nomor 002/X/SPK/Tahun 2019 tanggal 24 Oktober 2019:

12. Piutang Lainnya

Merupakan saldo akun Piutang Lain-Lain per 31 Desember 2019 sebesar Rp20.672.206.554 dan tahun 2018 sebesar Rp20.722.649.554,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 42 Piutang Lainnya per 31 Desember 2019

No. Uraian Saldo Awal

Koreksi Saldo Awal

Mutasi Tambah

Mutasi Kurang

Saldo Akhir

(Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp)

1 TKI-BPO 209.403.862,00 - - - 209.403.862,00

2 Denda keterlambatan

27.037.089,00 - - - 27.037.089,00

3 Sekretariat Daerah

20.280.888.603,00 - - 24.623.000,00 20.256.265.603,00

4 Dinas Energi dan SDM

197.500.000,00 - - 18.000.000,00 179.500.000,00

5 Dinas Kesehatan 7.820.000,00 - - 7.820.000,00 -

Jumlah 20.722.649.554,00 - - 50.443.000,00 20.672.206.554,00

Penjelasan saldo Piutang Lain-Lain tersebut sebagai berikut:

a. Tunjangan komunikasi Intensif dan Belanja Penunjang Operasional Pimpinan dan Anggota DPRD Tahun Anggaran 2008 yang masih outstanding sampai dengan 31 Desember 2019 sebesar Rp209.403.862,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 43 Tunjangan Komunikasi Insentif per 31 Desember 2019

No. Nama Penanggung

Jawab Saldo Awal

(Rp)

Pengembalian 2013 (Rp)

Saldo Akhir (Rp)

Keterangan

1 Drs.H. La Kama Wiyaka

74.150.000,00 - 74.150.000,00

2 Drs.H.Anas Genda,MM.M.Pd

72.805.931,00 - 72.805.931,00 Almarhum (Tgl. 9 September 2007)

3 Drs.H.Muchlis Panaungi, S.H.

30.800.000,00 - 30.800.000,00

4 Azikin Saleh Toputiri, S.H.

31.647.931,00 - 31.647.931,00 Almarhum

JUMLAH 209.403.862,00 - 209.403.862,00

b. Denda keterlambatan yang belum disetor oleh PT.Windra Putra Utama atas kegiatan pembangunan jalan pada TA 2008 sebesar Rp27.037.089,00;

Page 303: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

289

c. Piutang Tuntutan Perbendaharaan (TP) atas panjar yang belum dipertanggungjawabkan oleh Bendahara Pengeluaran Sekretariat Daerah pada Tahun Anggaran 2008 sebesar Rp20.256.265.603,00;

d. Piutang pada Dinas Energi dan SDM merupakan saldo kas di Bendahara Pengeluaran TA 2008 sebesar Rp179.500.000,00;

13. Piutang Badan Layanan Umum Daerah

Piutang BLUD yang dicantumkan pada Neraca Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan per 31 Desember 2019 sebesar Rp29.626.157.302,00, penyisihan piutang sebesar Rp1.840.853.851,33 sehingga disajikan netto sebesar Rp27.785.303.450,68 dan Tahun 2018 sebesar Rp7.675.652.134,00, penyisihan piutang sebesar Rp76.812.274,07 sehingga disajikan netto sebesar Rp7.598.839.859,93 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 44 Piutang Badan Layanan Umum Daerah per 31 Desember 2019

No. Uraian Saldo Awal

Koreksi Saldo Awal

Mutasi Tambah Pembayaran Saldo Akhir

(Rp) (Rp) (Rp) (Rp) (Rp)

1 RSUD Labuang Baji 2.583.409.583,00 10.342.914.272,00 (2.583.409.583,00) 10.342.914.272,00

2 RSUD Haji 2.892.099.251,00 5.512.608.679,00 (2.892.099.251,00) 5.512.608.679,00

3 RSKD IA Siti Fatimah

665.977.300,00 (10.000,00) 1.698.979.700,00 (665.967.300,00) 1.698.979.700,00

4 RSKD IA Pertiwi 1.103.401.000,00 300.167.500,00 (1.103.401.000,00) 300.167.500,00

5 RSUD Sayang Rakyat 430.765.000,00 1.682.973.600,00 (430.765.000,00) 1.682.973.600,00

6 UPTD Pelayanan Kesehatan Gigi & Mulut

744.245.600,00 1.535.380.400,00 (744.245.600,00) 1.535.380.400,00

7 RS Khusus Daerah 6.843.708.990,00 (24.840.221,00) 8.553.133.151,00 (6.818.868.769,00) 8.553.133.151,00

Jumlah 15.263.606.724,00 (24.850.221,00) 29.626.157.302,00 (15.238.756.503,00) 29.626.157.302,00

*per Januari 2019 RSKD Dadi dan UPTD RSK Gigi dan Mulut menjadi BLUD

Mutasi tambah merupakan klaim program BPJS, Kesehatan Gratis, dan Asuransi Lainnya TA 2019 yang telah diverifikasi TA 2019 dan belum terbayar hingga TA 2019. Rincian atas Piutang BLUD tersaji dalam Lampiran 13 dan Penyisihan piutang diuraikan dalam Lampiran 14.

14. Persediaan

Persediaan terdiri dari persediaan barang pakai habis pakai/material dan barang persediaan hibah. Persediaan barang pakai habis/material adalah barang yang dipakai habis dalam satu periode akuntansi, persediaan barang pakai habis/material terdiri atas Obat-obatan, Bahan Laboratorium, Alat Kesehatan Pakai Habis, dan Bahan Kimia menggunakan metode perpetual dengan pendekatan Aset, sedangkan Alat Tulis Kantor (ATK), Barang Cetakan, Alat Listrik, Persediaan Barang Modal dan lain-lain yang diakui metode periodik dengan pendekatan beban pada akhir periode akuntansi dan berdasarkan nilai barang yang belum terjual atau terpakai kemudian diukur berdasarkan hasil inventarisasi fisik barang. Sedangkan persediaan hibah adalah persediaan atas barang yang akan diserahkan kepada masyarakat tetapi sampai dengan 31 Desember 2019 belum diserahkan dan barang yang telah diserahkan kepada masyarakat tetapi belum dilengkapi dengan Naskah Perjanjian Hibah Daerah dan Berita Acara Serah Terima Barang Hibah.

Page 304: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

290

Saldo per 31 Desember 2019 sebesar Rp83.415.259.397,29 dan tahun 2018 sebesar Rp97.743.737.172,24 dengan rincian pada tabel berikut:

Tabel 5. 45 Persediaan per 31 Desember 2019 dan 31 Desember 2018

No. Jenis Persediaan 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Persediaan Alat Tulis Kantor (ATK) 1.815.758.998,81 1.011.191.492,51

2 Persediaan Alat Listrik 234.334.960,00 142.787.587,00

3 Persediaan Materai 300.000,00 1.497.000,00

4 Persediaan Bahan Kebersihan 447.841.594,00 184.880.871,50

5 Persediaan Bahan Bakar Minyak 184.948.600,00 288.583.000,00

6 Tabung Pemadam Kebakaran 2.500.000,00 4.500.000,00

7 Tabung Gas 96.775.000,00 90.475.000,00

8 Logistik Kesehatan 561.309.575,00 586.090.145,00

9 Persediaan Souvenir 1.500.000,00 3.000.000,00

10 Persediaan Bahan Baku Bangunan 2.054.315.300,00 3.086.701.355,00

11 Persediaan Bahan/Bibit Tanaman 1.269.686.500,00 1.289.323.787,50

12 Persediaan Obat Obatan 6.812.614.102,54 6.851.353.028,97

13 Pesediaan Bahan Kimia 1.218.605.833,39 769.623.993,10

14 Persediaan Bahan Makanan Pokok 1.305.692.330,50 1.981.715.087,25

15 Persediaan Bahan/Alat-alat Kesehatan 3.457.643.016,40 3.683.105.409,01

16 Bahan Laboratorium 1.691.888.154,90 1.911.389.135,90

17 Persediaan Hibah 60.640.258.656,25 74.006.391.145,50

18 Persediaan Barang Cetakan 1.619.286.775,50 1.851.129.134,00

Jumlah 83.415.259.397,29 97.743.737.172,24

Rincian Persediaan dapat dilihat dalam Lampiran 15.

5.3.1.2. Investasi Jangka Panjang

Investasi jangka panjang merupakan investasi yang diadakan dengan maksud untuk mendapatkan manfaat ekonomi dan manfaat sosial dalam jangka waktu lebih dari satu periode akuntansi. Investasi jangka panjang meliputi investasi non permanen dan permanen. Investasi nonpermanen antara lain investasi dalam Surat Utang Negara, penyertaan modal dalam proyek pembangunan, dan investasi nonpermanen lainnya. Investasi permanen antara lain penyertaan modal Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dan investasi permanen lainnya.

5.3.1.2.1. Investasi Permanen

Penyajian Investasi Permanen dalam penyusunan dan penyajian Laporan Keuangan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Tahun Anggaran 2019 ini dilakukan penerapan kebijakan akuntansi dalam penilaian investasi permanen terhadap PT KIMA, PT Bank Sulselbar, Perusda Sulsel, Perusda Agribisnis dan Perusahaan Penjamin Kredit Daerah menggunakan Metode Ekuitas, yang didasarkan pada Peraturan Gubernur Sulawesi

Page 305: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

291

Selatan Nomor 73 Tahun 2014 tentang Kebijakan Akuntansi Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Selatan.

Nilai Investasi Permanen per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp1.229.579.728.766,69 dan Rp1.090.303.762.080,70 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 46 Investasi per 31 Desember 2019 dan 31 Desember 2018

No. Nama Investee

Persentase Kepemilikan Akhir

(%)

Saldo awal Mutasi Tambah Mutasi Kurang

(Pembagian Deviden)

Nilai Investasi

31-Des-19

01-Jan-19 Penambahan Penyertaan Modal 2019

Pengakuan Laba/ Rugi tahun

berjalan (Rp)

Metode Biaya

1 ASKRIDA 0,46% 1.930.000.000,00 - - - 1.930.000.000,00

2 GMTD 13,00% 6.600.000.000,00 - - - 6.600.000.000,00

Metode Ekuitas

3 PT KIMA 30,00% 66.892.190.769,40 0 11.459.532.482,70 720.730.392,00 77.630.992.860,10

4 Bank Sulselbar 31,23% 964.184.547.816,54 50.000.000.000,00 192.592.450.791,66 109.730.248.368,00 1.097.046.750.240,20

5 Perusda Sulsel 100,00% 19.173.467.457,00 0 507.325.000,00 0 19.680.792.457,00

6 Perusda Agribisnis

100,00% 5.432.276.810,00 0 0 0 5.432.276.810,00

7 Perusahaan Jamkrida

99,80% 26.091.279.227,76 0 (4.832.362.828,37) 0 21.258.916.399,39

Jumlah 1.090.303.762.080,70 50.000.000.000,00 199.726.945.445,99 110.450.978.760,00 1.229.579.728.766,69

Investasi Permanen Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan per 31 Desember 2019 dijelaskan sebagai berikut:

1. Penyertaan awal pada PT Asuransi Bangun Askrida yang bergerak pada bidang perlindungan asuransi atas semua resiko dan kehilangan dilakukan pada tahun 1991 sebesar Rp10.000.000,00 ditetapkan melalui Peraturan Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah tanggal 3 Juli 2014 dengan jumlah batas maksimal penyertaan modal yang ditetapkan sebesar 10% dari modal dasar perusahaan. Sebelumnya

Peraturan Daerah tentang penyertaan modal pada PT Asuransi Bangun Askrida dibuat pada tahun 2004, yaitu Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 4 Tahun 2004 tentang Penyertaan Saham Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada PT Asuransi Bangun Askrida. Sampai dengan 31 Desember 2019, penyertaan modal Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada PT Asuransi Bangun Askrida adalah sebesar Rp1.930.000.000,00 atau 0,46% dari seluruh modal disetor, menerima deviden Tahun 2019 sebesar Rp642.140.357,00. Laporan Keuangan Tahun 2019 PT Asuransi Bangun Askrida telah diaudit oleh KAP Asep Rahmansyah Manshur & Suharyono.

2. Penyertaan awal pada PT Gowa Makassar Tourism Development Tbk. (PT GMTD Tbk.) yang bergerak pada bidang investasi dan pengembangan real estate dan properti dilakukan pada tahun 1991 ditetapkan melalui Peraturan Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah tanggal 3 Juli 2014 dengan jumlah batas maksimal penyertaan modal yang ditetapkan sebesar 13% dari modal dasar perusahaan.

Page 306: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

292

Sampai dengan 31 Desember 2019, penyertaan modal Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada PT GMTD Tbk. adalah sebesar Rp6.600.000.000,00 atau 13% dari seluruh modal disetor. Pada tahun 2019 Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan menerima dividen dari penyertaan modal pada PT GMTD Tbk. sebesar Rp264.000.000,00. Laporan Keuangan Tahun 2019 PT Gowa Makassar Tourism Development Tbk. (PT GMTD Tbk.) telah diaudit oleh KAP Amir Abadi Yusuf, Aryanto, Mawar & Rekan.

3. Penyertaan awal pada PT. Kawasan Industri Makassar (PT KIMA) yang bergerak pada bidang usaha penyediaan prasarana pembangunan, pengurusan, pengusahaan dan pengembangan serta melakukan kegiatan di bidang kawasan industri dan jasa dilakukan pada tahun 1981. Pada Tahun 2014 ditetapkan Peraturan Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah tanggal 3 Juli 2014 jumlah batas maksimal penyertaan modal yang ditetapkan pada PT KIMA sebesar 30% dari modal dasar perusahaan sebesar Rp4.104.000.000,00. Sebelumnya penyertaan modal pada PT KIMA dibuat pada tahun 2004, yaitu Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 3 Tahun 2004 tentang Penyertaan Saham Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada PT Kawasan Industri Makassar. Sampai dengan 31 Desember 2014, nilai penyertaan modal Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada PT KIMA sebesar Rp12.000.000.000,00 atau 30% dari seluruh modal disetor sedangkan nilai investasinya dengan menggunakan metode ekuitas adalah sebesar Rp77.630.992.860,10. Pada tahun 2019 Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan menerima dividen dari penyertaan modal pada PT. KIMA sebesar Rp720.730.392,00. Laporan Keuangan Tahun 2019 PT Kawasan Industri Makassar (Persero) telah diaudit oleh KAP Ishak, Saleh, Soewondo & Rekan.

4. Penyertaan awal pada PT Bank Sulselbar yang bergerak dalam bidang usaha perbankan dilakukan pada tahun 1981 dengan penyertaan awal sebesar Rp116.916.000.000,00. Tahun ini telah ditetapkan Peraturan Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah tanggal 3 Juli 2014 jumlah batas maksimal penyertaan modal yang ditetapkan pada PT Bank Sulselbar sebesar Rp510.000.000.000,00 Sebelumnya Penyertaan Modal pada PT Bank Sulselbar didasarkan pada Peraturan Daerah Provinsi Sulsel Nomor 13 Tahun 2003 tentang Perubahan Bentuk Badan Hukum BPD Sulsel dari Perusahaan Daerah (PD) menjadi Perseroan Terbatas (PT) Bank Sulsel dan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 14 Tahun 2011 tentang Perseroan Terbatas Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat. Pada TA 2019 terdapat sebesar Rp50.000.000.000,00 penambahan Investasi. Sampai dengan 31 Desember 2019 nilai penyertaan modal kepada PT Bank Sulselbar adalah sebesar Rp343.000.000.000,00 atau 31,23% dari seluruh modal disetor sedangkan nilai investasinya dengan menggunakan metode ekuitas adalah sebesar Rp1.097.046.750.240,20. Pada tahun 2019 Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dan menerima dividen dari penyertaan modal pada PT.Bank Sulselbar sebesar Rp109.730.248.368,00. Laporan Keuangan Tahun 2019 PT.Bank Sulselbar telah diaudit oleh KAP Doli, Bambang, Sulistiyanto, Dadang & Ali.

5. Penyertaan awal pada Perusda Sulsel yang saat ini sedang melaksanakan aktivitas usaha berupa kerjasama usaha dengan Plasa Maricaya, kerjasama konsultan dengan Hotel Imperial Arya Duta, serta mempunyai unit usaha berupa penyewaan aset, perbengkelan, klinik, apotik, Bus Rajawali Trans, dan Hotel Batupapan Tana Toraja dilakukan pada tahun 2004. Pada tahun 2014 telah ditetapkan Peraturan

Page 307: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

293

Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah tanggal 3 Juli 2014 jumlah batas maksimal penyertaan modal yang ditetapkan pada Perusda Sulsel sebesar Rp100.000.000.000,00. Sampai dengan 31 Desember 2019 nilai penyetoran modal adalah sebesar Rp14.516.460.480,00 berdasarkan Keputusan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 4375/XII/Tahun 2010, tanggal 29 Desember 2010 tentang Penyesuaian Nilai Aset Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan yang Diinvestasikan sebagai Penyertaan Modal Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada Perusahaan Daerah Sulawesi Selatan. Perusda Sulsel sampai dengan 31 Desember 2019 adalah sebesar Rp19.680.792.457,00 pada Tahun 2019 Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak menerima dividen dari penyertaan modal pada Perusda Sulsel. Laporan Keuangan Tahun 2019 Perusda Sulsel telah diaudit oleh KAP Sjarifuddin Chan.

6. Penyertaan awal pada Perusda Agribisnis yang bergerak dalam bidang pra produksi, produksi, pengolahan dan pemasaran hasil-hasil pertanian dilakukan pada tahun 2004 berdasarkan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 9 Tahun 2003 tentang Perusahaan Daerah Agribisnis Provinsi Sulawesi Selatan dan Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 8 Tahun 2006 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 9 Tahun 2003 tentang Perusahaan Daerah Agribisnis Provinsi Sulawesi Selatan. Pada tahun 2014 telah ditetapkan Peraturan Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah tanggal 3 Juli 2014 jumlah batas maksimal penyertaan modal yang ditetapkan pada Perusda Agribisnis Sulsel sebesarRp28.000.000.000,00. Per 31 Desember 2019 nilai penyertaan modal kepada Perusda Agribisnis Sulsel adalah sebesar Rp5.432.276.810,00. Pada tahun 2019 Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak menerima dividen. Laporan Keuangan Tahun 2019 Perusda Agribisnis tidak catat dalam Laporan Keuangan Pemerintah Prov Sulsel dikarekan belum dilakukan audit oleh KAP.

7. Pembentukan Perusahaan Penjamin Kredit Daerah pada tahun 2012 bergerak dalam bidang Penjamin kredit dan/atau pembiayaan berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2012. Penyertaan awal Tahun 2014 sebesar Rp25.300.000.000,00 sesuai dengan SK Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 1830/IX/Tahun 2014 tanggal 23 September 2014 tentang Penyertaan Modal Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan kepada Badan Usaha Milik Daerah. Dan telah ditetapkan Peraturan Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah tanggal 3 Juli 2014 jumlah batas maksimal penyertaan modal yang ditetapkan pada Perusahaan Penjamin Kredit Daerah sebesar Rp99.950.000.000,00. Atas investasi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada Perusahaan Penjamin Kredit Daerah sampai dengan 31 Desember 2019 adalah sebesar Rp21.258.916.399,39 berdasarkan penilaian dengan metode ekuitas. Pada tahun 2019 Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan tidak menerima dividen. Laporan Keuangan Tahun 2019 PT. Jamkrida Sulsel telah diaudit oleh KAP Yaniswar & Rekan.

5.3.1.3. Aset Tetap

Aset tetap adalah aset berwujud yang mempunyai masa manfaat lebih dari 12 (dua belas) bulan untuk digunakan dalam kegiatan pemerintah atau dimanfaatkan oleh masyarakat umum. Aset tetap meliputi tanah, peralatan dan mesin, gedung dan bangunan, jalan, irigasi, dan jaringan, aset tetap lainnya, konstruksi dalam pengerjaan, dan akumulasi penyusutan

Page 308: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

294

dengan saldo per 31 Desember 2019 dan 2018 sebesar Rp16.003.767.948.423,00 dan Rp13.417.362.235.545,20 nilai tersebut termasuk aset sekolah SMA, SMK, dan Sekolah Kekhususan yang telah diserahterimakan kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dari 13 kabupaten/kota yang telah melakukan rekonsiliasi data dengan provinsi, melakukan penyesuaian dengan BAST, melengkapi lampiran rincian aset tetap. Hal ini sesuai dengan amanat Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, dengan rincian pada tabel berikut:

Tabel 5. 47 Aset Tetap per 31 Desember 2019 dan 31 Desember 2018

No Jenis Aset

Tetap

Saldo TA 2019 Saldo

01-Jan-19 Belanja Modal /

Penyusutan Mutasi Tambah Mutasi Kurang 31-Des-19

1 Tanah 7.384.459.195.804,01 2.451.338.100,00 297.142.722.935,00 136.545.325.780,00 7.547.507.931.059,01

2 Peralatan dan Mesin

2.044.161.576.748,97 243.486.345.809,80 96.082.064.879,25 29.033.788.947,21 2.354.696.198.490,81

3 Gedung dan Bangunan

3.421.517.290.767,77 233.671.625.755,27 2.209.095.189.052,27 267.279.574.747,00 5.597.004.530.828,31

4 Jalan, Jaringan dan Instalasi

6.977.291.529.041,74 420.763.612.860,00 102.425.875.339,00 160.961.585.920,00 7.339.519.431.320,74

5 Aset Tetap Lainnya

230.028.922.852,75 62.475.567.011,00 69.289.101.255,20 55.161.563.758,80 306.632.027.360,15

6 Konstruksi dlm Pengerjaan

577.062.667.485,34 - 163.324.250.570,00 28.729.945.961,00 711.656.972.094,34

Jumlah 20.634.521.182.700,60 962.848.489.536,07 2.937.359.204.030,72 677.711.785.114,01 23.857.017.091.153,40

7 Akumulasi Penyusutan Aset Tetap

(7.217.158.947.155,38) (616.117.359.855,05) (80.971.646.677,93) (60.998.810.958,03) (7.853.249.142.730,33)

Jumlah Aset Tetap 13.417.362.235.545,20 346.731.129.681,02 2.856.387.557.352,79 616.712.974.155,98 16.003.767.948.423,00

1. Tanah

2019 2018 Rp7.547.507.931.059,01 Rp7.384.459.195.804,01

Tanah merupakan nilai Tanah per 31 Desember 2019 sebesar Rp7.547.507.931.059,01 yang terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 7.384.459.195.804,01 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 2.451.338.100,00

Rp 7.386.910.533.904,01 Penyesuaian bertambah Rp 297.142.722.935,00 Penyesuaian berkurang Rp (136.545.325.780,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 7.547.507.931.059,01

Dari nilai Aset Tanah di atas, Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melakukan kerja sama kemitraan dengan pihak ketiga berupa penyertaan 2 (dua) bidang tanah seluas 72.000 m2 dengan nilai buku sebesar Rp1.663.578.500,00 berdasarkan perjanjian kerjasama No. 200/VII/Pemprov/2012 untuk Pembangunan dan Pengelolaan Kebun Binatang dengan Waterboom dan Tree Top. Atas kerjasama ini belum dilakukan reklasifikasi ke akun Aset Lainnya – Kemitraan dengan Pihak Ketiga karena tidak diketahui luas tanah yang digunakan Kemitraan Pihak Ketiga.

Dan dari aset tanah sebesar Rp7.422.946.229.685,01 di dalamnya termasuk nilai tanah hasil perjanjian reklamasi yang diterima berdasarkan Berita Acara Penyerahan Lahan Hasil Reklamasi di Lokasi Centrepoint Of Indonesia kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 009/IV/PEM-BA/2019 pada tanggal

Page 309: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

295

5 April 2019, yang dinilai dalam rangka menyajikan nilai tanah dalam laporan keuangan tahun 2019. Tanah dinilai berdasarkan NJOP sebesar Rp902.378.400.000 dan ditetapkan sesuai SK Gubernur Sulawesi Selatan No. 972/V/Tahun 2019 tanggal 17 Mei 2019.

Rincian Mutasi Aset Tanah dapat dilihat pada Lampiran 16.

Atas aset tanah tersebut, terdapat beberapa hal yang perlu dijelaskan, diantaranya: a. Tanah yang belum bersertifikat senilai Rp400.286.706.218,00 terdapat pada 12

OPD dengan 152 bidang tanah seluas 1.710.799,87m2 dengan nilai Rp249.312.444.347,00 dan pada 4 OPD dengan 14 bidang tanah yang luasnya belum diketahui senilai Rp150.934.261.871,00. Rincian rekapitulasi nilai tanah yang belum bersertifikat untuk masing-masing OPD sebagai berikut.

Tabel 5. 48 Aset Tetap Tanah Yang Belum Bersertifikat

No OPD Bidang Luasan

Nilai (Rp) (m2)

1 Badan Pendapatan Daerah 1 83,33,00 40.000.000,00

2 Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah 10 1.272.915,00 135.477.128.666,00

3 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi 59 200.943,88 32.709.937.240,00

4 Dinas Kebudayaan dan Pariwisata 3 50.066.67 15.114.000.000,00

5 Dinas Kehutanan 58 51.468,46 11.089.583.500,00

6 Dinas Kelautan dan Perikanan 8 82.272,70 39.896.235.651,00

7 Dinas Kepemudaan dan Olahraga 2 34.185,00 16.058.166.500,00

8 Dinas Pendidikan 1 9.000,00 11.250.000.000,00

9 Dinas Perdagangan 4 9.806,00 18.703.125.000,00

10 Dinas Perhubungan 3 - 85.597.629.661,00

11 Dinas Perindustrian 2 58,83 1.350.900.000,00

12 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan 1 - 33.000.000.000,00

Jumlah 152 1.710.799,87 400.286.706.218,00

b. Pada Dinas Kehutanan dengan sebidang tanah seluas 12,5m2 dengan nilai Rp5.250.000,00 yang diakui masyarakat sekitar dan dianggap sebagai hak ahli waris.

c. Terdapat 3 bidang tanah dengan luas 8.210m2 senilai Rp22.105.000.000,00 yang tidak diketahui kepemilikannya.

d. Terdapat 11 bidang tanah pada 4 OPD dengan luas 218.177,17m2 senilai Rp13.416.955.000,00 telah dicatat ganda pada Pemerintah Daerah Kabupaten Wajo, Dinas Kesejahteraan Sosial, dan masyarakat setempat, dengan rincian pada masing-masing OPD sebagai berikut:

Tabel 5. 49 Aset Tetap Tanah Pencatatan Ganda No OPD Bidang

Luasan (m2)

Nilai (Rp)

1 Dinas Kehutanan 7 14.922,71 4.420.955.000,00

2 Dinas Kelautan dan Perikanan 2 17.689,25 4.296.250.000,00

3 Dinas Kesehatan 1 185.540,00 4.638.500.000,00

4 Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi 1 25,21 61.250.000,00

Jumlah 11 218.177,17 13.416.955.000,00

Page 310: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

296

e. Terdapat 7 bidang tanah pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata dengan luas 1.299,38m2 senilai Rp2.270.025.000,00 yang tidak dimanfaatkan.

f. Tanah milik Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan yang tercatat pada Biro Aset Sekretariat Daerah yang berlokasi di Kelurahan Maccini sombala Kec. Tamalate Kota makassar Sesuai Sertifikat Hak Pakai No. 14 Tahun 2013 dengan luas sebesar 121.149 m2 yang dimanfaatkan oleh Pihak Ketiga tanpa perjanjian dan kontribusi pendapatan ke daerah. Dimana diatas tanah tersebut terdapat gedung dan bangunan yang dibangun dan digunakan oleh pihak ketiga tanpa ada perjanjian sewa atau perjanjian pemanfaatan barang milik daerah. Hasil survey Bidang Aset BKAD diketahui bahwa Bangunan tersebut dibangun dan digunakan oleh PT. Yasmin sebagai marketing office Citraland Losari (CPI) dengan status izin pembangunan kantor sementara.dan diketahui luas tanah digunakan berdasarkan pengamatan udara sebesar 4.108,293 M2 sesuai gambar berikut.

Gambar 1. Area CPI Berdasarkan Pengamatan Udara

Berdasarkan PKS CPI lokasi tersebut pada awalnya bagian dari kawasan reklamasi seluas 157,23 Ha. Namun karena terdapat tanah tumbuh (bukan berasal dari reklamasi) seluas 12,11 Ha dan telah diterbitkan Sertifikat Hak Pakai pada Tahun 2013, sehingga lokasi tanah tumbuh tersebut dikeluarkan dari kawasan reklamasi pada Addendum Kesatu PKS CPI tanggal 6 Maret 2015 dan dicatat pada Aset Tetap Tanah Milik Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan. Pembangunan kantor sementara PT. YBA tetap diberikan izin oleh Penanggungjawab/Kordinator PKS Reklamasi CPI dan tetap dibangun tanpa adanya permohonan dari Sekretaris Daerah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan selaku Pengelola Barang yang berwenang atas pemanfaatan barang milik daerah yang digunakan oleh pihak ketiga. Hasil pengamatan pada bangunan tersebut diketahui bahwa bangunan tersebut digunakan sebagai kantor marketing office Citraland City sesuai gambar berikut.

Page 311: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

297

Gambar 2 Marketing Office Citraland City

Selain itu pada lokasi yang sama juga terdapat bangunan berupa patung kuda, papan reklame dan papan nama atas nama Citraland yang dibangun tanpa izin dan perjanjian pemanfaatan sesuai ketentuan dengan luas kurang lebih 2.100 m2 seperti pada gambar berikut.

Gambar 3. Bangunan Patung Kuda, Papan Reklame, dan Papan Nama Citraland Berdasarkan permasalahan diatas diketahui bahwa terdapat pihak ketiga yang telah memanfaatkan tanah milik Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan seluas kurang lebih 6.200 m2 (4.100+2.100) tanpa pada izin dari Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dan Tanpa Perjanjian sesuai ketentuan serta dimanfaatkan untuk tujuan komersil oleh pihak ketiga.

2. Peralatan dan Mesin

2019 2018 Rp2.354.696.198.490,81 Rp2.044.161.576.748,97

Merupakan nilai Peralatan dan Mesin per 31 Desember 2019 sebesar Rp2.354.696.198.490,81 dengan rincian pada tabel berikut.

Page 312: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

298

Tabel 5. 50 Peralatan dan Mesin per 31 Desember 2019 dan 31 Desember 2018

No. Nama/ Jenis

Barang

Saldo Belanja Modal

Mutasi 1 Januari s.d. 31 Desember 2019

Saldo

31-Des-18 Bertambah Berkurang 31-Des-19

1 Alat Berat 73.348.396.830,00 10.514.525.351,80 228.370.000,00 1.211.414.850,00 82.879.877.331,80

2 Alat Angkutan 319.064.036.734,50 34.613.156.645,00 28.432.412.084,12 12.549.211.262,50 369.560.394.201,12

3 Alat Bengkel 23.099.697.521,00 2.564.917.600,00 1.566.430.350,00 314.530.000,00 26.916.515.471,00

4 Alat Pertanian dan Peternakan

19.623.930.204,00 366.906.540,00 64.500.000,00 67.805.540,00 19.987.531.204,00

5 Alat Kantor & Rumah Tangga

487.727.699.785,24 71.237.721.532,00 4.666.784.174,28 1.857.643.115,00 561.774.562.376,52

6 Alat Studio dan Alat Komunikasi

48.410.205.049,00 5.059.800.560,00 737.240.650,85 254.889.000,00 53.952.357.259,85

7 Alat Ukur 10.943.355.050,00 93.599.900,00 432.647.295,00 11.350.000,00 11.458.252.245,00

8 Alat Kedokteran

440.337.429.207,80 33.814.626.388,00 11.029.042.000,00 824.364.003,00 484.356.733.592,80

9 Alat Laboratorium

193.473.757.344,00 40.114.682.528,00 4.235.296.240,00 462.196.880,00 237.361.539.232,00

10 Alat Keamanan 10.034.238.900,00 1.365.375.790,00 121.819.850,00 - 11.521.434.540,00

11 Peralatan dan Mesin Sekolah

418.098.830.123,43 43.741.032.975,00 44.567.522.235,00 11.480.384.296,71 494.927.001.036,72

Jumlah 2.044.161.576.748,97 243.486.345.809,80 96.082.064.879,25 29.033.788.947,21 2.354.696.198.490,81

Aset Peralatan dan Mesin dapat dirinci sebagai berikut:

a. Alat-alat Berat

Alat-alat Berat sebesar Rp82.879.877.331,80 merupakan nilai Alat-alat Berat Per 31 Desember 2019 yang terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 73.348.396.830,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 10.514.525.351,80

Rp 83.862.922.181,80 Penyesuaian bertambah Rp 228.370.000,00 Penyesuaian berkurang Rp (1.211.414.850,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 82.879.877.331,80

Rincian Aset Alat-Alat Berat dapat dilihat pada Lampiran 17.

b. Alat-alat Angkutan

Alat-alat Angkutan merupakan nilai Alat-alat Angkutan per 31 Desember 2019 sebesar Rp369.560.394.201,12 yang terdiri dari:

Saldo Awal T.A 2019 Rp 319.064.036.734,50 Realisasi Belanja Modal T.A. 2019 Rp 34.613.156.645,00

Rp 353.677.193.379,50 Penyesuaian bertambah Rp 28.432.412.084,12 Penyesuaian berkurang Rp (12.549.211.262,50) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 369.560.394.201,12

Rincian Aset Alat Angkutan dapat dilihat pada Lampiran 18.

c. Alat-alat Bengkel

Alat-alat Bengkel merupakan nilai Alat-alat Bengkel per 31 Desember 2019 sebesar Rp26.916.515.471,00 yang terdiri dari:

Page 313: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

299

Saldo Awal TA 2019 Rp 23.099.697.521,00 Realisasi Belanja Modal T.A. 2019 Rp 2.564.917.600,00

Rp 25.664.615.121,00 Penyesuaian bertambah Rp 1.566.430.350,00 Penyesuaian berkurang Rp (314.530.000,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 26.916.515.471,00

Rincian Aset Alat Bengkel dapat dilihat pada Lampiran 19.

d. Alat-alat Pertanian dan Peternakan

Alat-alat Pertanian dan Peternakan merupakan nilai alat-alat pertaniandan peternakan per 31 Desember 2019 sebesar Rp19.987.531.204,00 terdiri dari:

Rincian Aset Alat Pertanian dan Peternakan dapat dilihat pada Lampiran 20.

Saldo Awal TA 2019 Rp 19.623.930.204,00 Realisasi Belanja Modal T.A. 2019 Rp 366.906.540,00

Rp 19.990.836.744,00 Penyesuaian bertambah Rp 64.500.000,00 Penyesuaian berkurang Rp (67.805.540,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 19.987.531.204,00

Rincian Aset Alat Bengkel dapat dilihat pada Lampiran 20.

e. Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga

Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga merupakan nilai Alat-alat Kantor dan Rumah Tangga per 31 Desember 2019 sebesar Rp561.774.562.376,52 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 487.727.699.785,24 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 71.237.721.532,00

Rp 558.965.421.317,24 Penyesuaian bertambah Rp 4.666.784.174,28 Penyesuaian berkurang Rp (1.857.643.115,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 561.774.562.376,52

Rincian Aset Alat Kantor dan Rumah Tangga dapat dilihat pada Lampiran 21.

f. Alat Studio dan Komunikasi

Alat Studio dan Komunikasi merupakan nilai Alat Studio dan Komunikasi per 31 Desember 2019 sebesar Rp53.824.961.508,01 yang terdiri dari:

Saldo Awal TA 2018 Rp 48.410.205.049,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 5.059.800.560,00

Rp 53.470.005.609,00 Penyesuaian bertambah Rp 737.240.650,85 Penyesuaian berkurang Rp (254.889.000,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 53.952.357.259,85

Rincian Aset Alat Studio dan Komunikasi dapat dilihat pada Lampiran 22.

g. Alat-alat Ukur

Alat-alat Ukur merupakan nilai alat-alat ukur per 31 Desember 2019 sebesar Rp11.458.252.245,00 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 10.943.355.050,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 93.599.900,00

Rp 11.036.954.950,00

Page 314: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

300

Penyesuaian bertambah Rp 432.647.295,00 Penyesuaian berkurang Rp (11.350.000,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 11.458.252.245,00

Rincian Aset Alat Ukur dapat dilihat pada Lampiran 23.

h. Alat-alat Kedokteran

Alat-alat Kedokteran merupakan nilai Alat-alat Kedokteran per 31 Desember 2019 sebesar Rp484.356.733.592,80 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 440.337.429.207,80 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 33.814.626.388,00

Rp 474.152.055.595,80 Penyesuaian bertambah Rp 11.029.042.000,00 Penyesuaian berkurang Rp (824.364.003,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 484.356.733.592,80

Rincian Aset Alat Kedokteran dapat dilihat pada Lampiran 24.

i. Alat-alat Laboratorium

Alat-alat Laboratorium merupakan nilai Alat-alat Laboratorium per 31 Desember 2019 sebesar Rp237.361.539.232,00 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 193.473.757.344,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 40.114.682.528,00

Rp 233.588.439.872,00 Penyesuaian bertambah Rp 4.235.296.240,00 Penyesuaian berkurang Rp (462.196.880,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 237.361.539.232,00

Rincian Aset Alat Laboratorium dapat dilihat pada Lampiran 25.

j. Alat-alat Keamanan

Alat-alat Keamanan merupakan nilai Alat-alat Keamanan per 31 Desember 2019 sebesar Rp11.521.434.540,00 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 10.034.238.900,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 1.365.375.790,00

Rp 11.399.614.690,00 Penyesuaian bertambah Rp 121.819.850,00 Penyesuaian berkurang Rp - Jumlah setelah Penyesuaian Rp 11.521.434.540,00

Rincian Aset Alat Keamanan dapat dilihat pada Lampiran 26.

k. Peralatan dan Mesin Sekolah

Peralatan dan Mesin Sekolah nilai Peralatan dan Mesin Sekolah per 31 Desember 2019 sebesar Rp494.927.001036,72 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 418.098.830.123,43 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 43.741.032.975,00

Rp 461.839.863.098,43 Penyesuaian bertambah Rp 44.567.522.235,00 Penyesuaian berkurang Rp (11.480.384.296,71) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 494.927.001.036,72

Page 315: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

301

Rincian Peralatan dan Mesin Sekolah dapat dilihat pada Lampiran 41.

3. Gedung dan Bangunan 2019 2018 Rp5.597.004.530.828,31 Rp3.421.517.290.767,77

Gedung dan bangunan mencakup seluruh gedung dan bangunan yang dibeli atau dibangun dengan maksud untuk digunakan dalam kegiatan operasional pemerintah daerah dan dalam kondisi siap digunakan, dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 51 Gedung dan Bangunan

No. Nama/Jenis

Barang

Saldo Belanja Modal

Mutasi 1 Januari s.d. 31 Desember 2019 Saldo

01-Jan-19 Bertambah Berkurang 31-Dec-19

1 Bangunan Gedung

1.840.186.873.154,76 233.438.888.255,27 2.147.325.955.382,03 266.830.587.246,00 3.954.121.129.546,06

2 Bangunan Monumen

38.802.537.030,00 232.737.500,00 67.496.000,00 388.787.500,00 38.713.983.030,00

3 Bangunan Gedung Sekolah

1.542.527.880.583,01 - 61.701.737.670,24 60.200.001,00 1.604.169.418.252,25

Jumlah 3.421.517.290.767,77 233.671.625.755,27 2.209.095.189.052,27 267.279.574.747,00 5.597.004.530.828,31

a. Bangunan Gedung

Bangunan Gedung merupakan nilai Bangunan Gedung per 31 Desember 2019 sebesar Rp3.954.121.129.546,06 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 1.840.186.873.154,76 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 233.438.888.255,27

Rp 2.073.625.761.410,03 Penyesuaian bertambah Rp 2.144.676.655.565,20 Penyesuaian berkurang Rp (266.830.587.246,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 3.954.121.129.546,06

Rincian Aset Bangunan Gedung dapat dilihat pada Lampiran 27.

b. Bangunan Monumen

Bangunan Monumen merupakan nilai Bangunan Monumen per 31 Desember 2019 sebesar Rp38.713.983.030,00 yang terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 38.802.537.030,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 232.737.500,00 Rp 39.035.274.530,00 Penyesuaian bertambah Rp 67.496.000,00 Penyesuaian berkurang Rp (388.787.500,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 38.713.983.030,00

Rincian Aset Bangunan Monumen dapat dilihat pada Lampiran 28.

c. Bangunan Gedung Sekolah

Bangunan Gedung Sekolah merupakan nilai Bangunan Gedung Sekolah per 31 Desember 2019 sebesar Rp1.604.169.418.252,25 yang terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 1.542.527.880.583,01 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp - Rp 1.542.527.880.583,01

Page 316: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

302

Penyesuaian bertambah Rp 61.701.737.670,24 Penyesuaian berkurang Rp (60.200.001,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 1.604.169.418.252,25

Rincian Aset Bangunan Gedung Sekolah dapat dilihat pada Lampiran 41.

4. Jalan, Irigasi dan Jaringan

2019 2018

Rp7.339.519.431.320,74 Rp6.977.291.529.041,74

Jalan, irigasi, dan jaringan mencakup jalan, irigasi, dan jaringan yang dibangun oleh pemerintah daerah serta dikuasai oleh pemerintah daerah dan dalam kondisi siap digunakan. Akun ini tidak mencakup tanah yang diperoleh untuk pembangunan jalan, irigasi, dan jaringan. Tanah yang diperoleh untuk keperluan dimaksud dimasukkan dalam akun tanah.

Saldo jalan, irigasi dan jembatan per 31 Desember 2019, dengan rincian pada tabel berikut:

Tabel 5. 52 Jalan, Irigasi dan Jaringan

No Nama/Jenis

Barang

Saldo Belanja Modal

Mutasi 1 Jan s.d. 31 Des 2019 Saldo

01-Jan-19 Bertambah Berkurang 31-Des-19

1 Jalan dan Jembatan

6.226.403.526.841,26 362.373.220.670,00 58.501.914.810,00 107.254.346.851,00 6.540.024.315.470,26

2 Bangunan Air (Irigasi)

610.557.222.026,00 49.196.532.447,00 20.027.499.682,00 15.499.497.072,00 664.281.757.083,00

3 Instalasi 76.333.724.983,63 1.938.975.780,00 14.422.965.013,00 22.998.137.700,00 69.697.528.076,63

4 Jaringan 57.710.955.119,00 7.254.883.963,00 9.384.996.334,00 15.209.604.297,00 59.141.231.119,00

5 Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah

6.286.100.071,85 - 88.499.500,00 - 6.374.599.571,85

Jumlah 6.977.291.529.041,74 420.763.612.860,00 102.425.875.339,00 160.961.585.920,00 7.339.519.431.320,74

a. Jalan dan Jembatan

Jalan dan Jembatan merupakan nilai Jalan dan Jembatan per 31 Desember 2019 sebesar Rp6.540.024.315.470,26 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 6.226.403.526.841,26 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 362.373.220.670,00

Rp 6.588.776.747.511,26 Penyesuaian bertambah Rp 58.501.914.810,00 penyesuaian berkurang Rp (107.254.346.851,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 6.540.024.315.470,26

Rincian Aset Jalan dan Jembatan dapat dilihat pada Lampiran 29.

b. Bangunan Air (Irigasi)

Bangunan Air (Irigasi) merupakan nilai Bangunan Air (Irigasi) per 31 Desember 2019 sebesar Rp664.267.572.083,00 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 610.557.222.026,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 49.196.532.447,00

Rp 659.753.754.473,00 Penyesuaian bertambah Rp 20.027.499.682,00 Penyesuaian berkurang Rp (15.499.497.072,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 664.281.757.083,00

Page 317: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

303

Rincian Aset Bangunan Air (Irigasi) dapat dilihat pada Lampiran 30.

c. Instalasi Instalasi merupakan nilai Instalasi per 31 Desember 2019 sebesar Rp69.697.528.076,63 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 76.333.724.983,63 Realisasi Belanja Modal TA. 2019 Rp 1.938.975.780,00

Rp 78.272.700.763,63 Penyesuaian bertambah Rp 14.422.965.013,00 Penyesuaian Berkurang Rp (22.998.137.700,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 69.697.528.076,63

Rincian Aset Instalasi dapat dilihat pada Lampiran 31.

d. Jaringan

Jaringan merupakan nilai Jaringan per 31 Desember 2019 sebesar Rp59.141.231.119,00 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 57.710.955.119,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 7.254.883.963,00

Rp 64.965.839.082,00 Penyesuaian Bertambah Rp 9.384.996.334,00 Bertambah Berkurang Rp (15.209.604.297,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 59.141.231.119,00

Rincian Aset Jaringan dapat dilihat pada Lampiran 32.

e. Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah

Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah merupakan nilai Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah per 31 Desember 2019 sebesar Rp6.374.599.571,85 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 6.286.100.071,85 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp -

Rp 6.286.100.071,85 Penyesuaian Bertambah Rp 88.499.500,00 Bertambah Berkurang Rp - Jumlah setelah Penyesuaian Rp 6.374.599.571,85

Rincian Aset Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah dapat dilihat pada Lampiran 41.

5. Aset Tetap Lainnya 2019 2018

Rp306.632.027.360,15 Rp230.028.922.852,75

Aset tetap lainnya mencakup aset tetap yang tidak dapat dikelompokkan ke dalam kelompok aset tetap diatas, yang diperoleh dan dimanfaatkan untuk kagiatan operasional pemerintah dan dalam kondisi siap digunakan, saldo Aset Tetap Lainnya per 31 Desember 2019 sebesar Rp306.632.027.360,15 dan tahun 2018 sebesar Rp230.028.922.852,75 dengan rincian pada tabel berikut.

Page 318: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

304

Tabel 5.53 Aset Tetap Lainnya

No. Jenis Aset Saldo

Belanja Modal Mutasi 1 Jan s.d. 31 Des. 2019 Saldo

01-Jan-19 Bertambah Berkurang 31-Des-19

1 Buku dan Perpustakaan

13.634.394.944,00 115.704.300,00 - - 13.750.099.244,00

2 Barang Bercorak Kesenian / Kebudayaan

3.313.620.550,00 167.543.000,00 - - 3.481.163.550,00

3 Hewan / Ternak dan Tumbuhan

8.141.898.052,47 - 2.617.157.702,00 - 10.759.055.754,47

4 Renovasi 3.619.747.928,00 - 321.897.999,50 - 3.941.645.927,50

5 Aset Tetap Lainnya Sekolah

201.319.261.378,28 62.192.319.711,00 66.350.045.553,70 55.161.563.758,80 274.700.062.884,18

Jumlah 230.028.922.852,75 62.475.567.011,00 69.289.101.255,20 55.161.563.758,80 306.632.027.360,15

a. Buku dan Perpustakaan

Buku dan Perpustakaan merupakan nilai Buku dan Perpustakaan per 31 Desember 2019 sebesar Rp13.750.099.244,00 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 13.634.394.944,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 115.704.300,00

Rp 13.750.099.244,00 Penyesuaian Bertambah Rp - Penyesuaian Berkurang Rp - Jumlah setelah Penyesuaian Rp 13.750.099.244,00

Rincian Aset Buku dan Perpustakaan dapat dilihat pada Lampiran 33.

b. Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan

Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan merupakan nilai Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan per 31 Desember 2019 sebesar Rp3.481.163.550,00 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 3.313.620.550,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 167.543.000,00

Rp 3.481.163.550,00 Penyesuaian Bertambah Rp - Penyesuaian Berkurang Rp - Jumlah setelah Penyesuaian Rp 3.481.163.550,00

Rincian Aset Barang Bercorak Kesenian/Kebudayaan dapat dilihat pada Lampiran 34.

c. Hewan/Ternak dan Tumbuhan

Hewan/Ternak dan Tumbuhan merupakan nilai Hewan/Ternak dan Tumbuhan per 31 Desember 2019 sebesar Rp10.759.055.754,47 terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 8.141.898.052,47 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp -

Rp 8.141.898.052,47 Penyesuaian bertambah Rp 2.617.157.702,00 Penyesuaian berkurang Rp - Jumlah setelah Penyesuaian Rp 10.759.055.754,47

Page 319: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

305

Rincian Aset Hewan/Ternak dan Tumbuhan dapat dilihat pada Lampiran 35.

d. Aset Tetap Renovasi

Aset Tetap Renovasi merupakan reklasifikasi Aset Tetap-Gedung dan Bangunan ke Aset Tetap-Aset Tetap Renovasi per 31 Desember 2019 sebesar Rp3.833.297.928,00 yang terdiri dari:

Saldo Awal T.A 2019 Rp 3.619.747.928,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp -

Rp 3.619.747.928,00 Penyesuaian Bertambah Rp 321.897.999,50 Penyesuaian Berkurang Rp - Jumlah setelah Penyesuaian Rp 3.941.645.927,50

Rincian Aset Tetap Renovasi dapat dilihat pada Lampiran 36.

e. Aset Tetap Lainnya Sekolah

Aset Tetap Lainnya Sekolah merupakan nilai Aset Tetap Lainnya Sekolah per 31 Desember 2019 sebesar Rp274.700.062.884,18 yang terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 201.319.261.378,28 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 62.192.319.711,00

Rp 263.511.581.089,28 Penyesuaian bertambah Rp 66.350.045.553,70 Penyesuaian berkurang Rp (55.161.563.758,80) Jumlah Setelah Penyesuaian Rp 274.700.062.884,18

Rincian Aset Tetap Lainnya Sekolah dapat dilihat pada Lampiran 41.

6. Konstruksi Dalam Pengerjaan

2019 2018

Rp711.656.972.094,34 Rp577.062.667.485,34

Konstruksi Dalam Pengerjaan adalah aset tetap yang sedang dalam proses pembangunan, yang pada tanggal Neraca belum selesai dibangun seluruhnya per 31 Desember 2019 sebesar Rp711.656.972.094,34 yang terdiri dari:

Saldo Awal TA 2019 Rp 577.062.667.485,34 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp -

Rp 577.062.667.485,34 Penyesuaian bertambah Rp 163.324.250.570,00 Penyesuaian berkurang Rp (28.729.945.961,00) Jumlah Setelah Penyesuaian Rp 711.656.972.094,34

Rincian Aset Konstruksi Dalam Pengerjaan dapat dilihat pada Lampiran 37.

7. Akumulasi Penyusutan Aset Tetap

2019 2018

Rp7.853.249.142.730,03 Rp7.217.158.947.155,38

Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melakukan penyusutan nilai aset tetap sebagai dasar Peraturan Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 71 Tahun 2013 tentang Kapitalisasi Aset Tetap dan Penyusutan Aset. Nilai akumulasi penyusutan aset tetap Per 31 Desember 2019 sebesar Rp7.853.249.142.730,33 terdiri dari:

Page 320: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

306

Tabel 5. 54 Akumulasi Penyusutan Aset Tetap

No Jenis

Akumulasi Penyusutan

Saldo Mutasi Penyusutan 1 Januari s.d. 31 Desember 2019 Saldo

01-Jan-19 Penyusutan 2019 Bertambah Berkurang 31-De-19

1 Peralatan dan Mesin

(1.233.544.882.597,91) (215.099.434.371,42) (34.190.648.806,53) (37.509.004.554,03) (1.445.325.961.221,83)

2 Gedung dan Bangunan

(733.439.887.120,47) (72.034.677.898,08) (24.479.967.303,71) (17.914.928.263,00) (812.039.604.059,26)

3 Jalan, Irigasi & Jaringan

(5.246.124.162.380,06) (328.887.624.920,47) (22.273.859.484,69) (5.574.731.470,00) (5.591.710.915.315,22)

4 Aset Tetap Lainnya

(4.050.015.056,94) (95.622.665,08) (27.171.083,00) (146.671,00) (4.172.662.134,02)

Jumlah (7.217.158.947.155,38) (616.117.359.855,05) (80.971.646.677,93) (60.998.810.958,03) (7.853.249.142.730,33)

Rincian Akumulasi Penyusutan Aset Tetap dapat dilihat pada Lampiran 38.

5.3.1.4. Aset Lainnya 2019 2018

Rp360.174.709.213,86 Rp336.172.030.954,86

Aset lainnya adalah aset pemerintah daerah yang tidak dapat diklasifikasikan sebagai aset lancar, investasi jangka panjang, aset tetap, dan dana cadangan per 31 Desember 2019 sebesar Rp360.174.709.213,86 dan per 31 Desember 2018 sebesar Rp336.172.030.954,86 terdiri atas:

1. Kemitraan dengan Pihak Ketiga

Nilai Kemitraan dengan Pihak Ketiga sebesar Rp56.600.000.000,00 merupakan nilai taksiran atas tanah yang merupakan kontribusi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan untuk Pembangunan Grand Rinra Hotel and Convention sesuai Perjanjian Kerjasama No. 188/I/PEMPROV/2012. Nilai tersebut tercantum pada Berita Acara tanggal 11 Oktober 2011 tentang Penaksiran Nilai Kontribusi Mitra Kerja Bangun Guna Serah Atas Pemanfaatan Tanah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Di Kawasan CCC sebesar Rp56.600.000.000,00, dan terdapat nilai bangunan yang merupakan nilai saham investor sebesar Rp234.399.770.000,00.

Selain kemitraan pihak ketiga di atas terdapat kontribusi Pemerintah Provinsi atas Perjanjian kerjasama Nomor 200/VII/Pemprov/2012 tanggal 20 Juli 2012 tentang Pengelolaan Kebun Binatang yang dilengkapi dengan Waterboom dan Tree Top di Kawasan Benteng Somba Opu. Berita Acara Penaksiran Nilai Kontribusi Mitra Kerja Bangun Guna Serah Atas Pemanfaatan Tanah Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan Di Benteng Somba Opu diketahui tidak ditandatangani secara lengkap oleh seluruh Tim Penaksir tanggal 30 Maret 2011 dimana disebutkan nilai kontribusi didasarkan atas besarnya persentase invetasi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan. Investasi Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan berupa tanah dengan luas 72.000 m2.

2. Aset Tak Berwujud

Aset Tak Berwujud merupakan aset lainnya yang berupa software per 31 Desember 2019 sebesar Rp48.935.448.794,00 dengan rincian:

Saldo Awal TA 2019 Rp 42.774.069.394,00 Realisasi Belanja Modal TA 2019 Rp 6.642.279.400,00 Penyesuaian bertambah Rp -

Page 321: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

307

Penyesuaian berkurang Rp (480.900.000,00) Jumlah Setelah Penyesuaian Rp 48.935.448.794,00

Rincian Aset Tak Berwujud dapat dilihat pada Lampiran 39. 3. Aset Lain-Lain

Aset Lain-lain yaitu Aset tetap dalam bentuk pinjam pakai dan sudah tidak digunakan disebabkan karena rusak berat yang menunggu proses penghapusan.

Saldo Awal TA 2019 Rp 251.924.719.218,81 Jumlah Penyesuaian bertambah Rp 1.366.944.542,00 Reklasifkasidari Kas di Bendahara Pengeluaran pada Sekretariat DPRD pada Tahun 2019

Rp 17.527.360.087,00

Jumlah Penyesuaian berkurang Rp (600.600.000,00) Jumlah setelah Penyesuaian Rp 270.218.423.847,81

Rincian Aset lain-lain dapat dilihat pada Lampiran 40.

Selain aset lain-lain di atas terdapat saldo atas perkembangan penyelesaian kerugian Negara/Daerah sesuai dengan hasil pemantauan BPK-RI dari tahun 1999 sampai tahun 2019 atas tindak lanjut penyelesaian kerugian Negara/Daerah untuk Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada TA 2019 dan kasus yang berupa informasi kerugian Negara/Daerah dan belum diproses ganti kerugiannya sebagai berikut:

Tabel 5. 55 Penyelesaian Kerugian Daerah Kasus Berupa Informasi Temuan Pemeriksaan dari Tahun

1999 sampai Tahun 2019

No Sumber Informasi Jmlh Kasus

Nilai Jmlh Kasus

Angsuran Jmlh Kasus

Pelunasan Jmlh Kasus

Sisa

1 HP BPK RI 2594 108.630.880.740,25 129 15.003.543.207,26 1835 36.275.630.725,27 721 57.351.706.807,72

2 HP INSPEKTORAT 206 3.148.024.010,57 24 403.751.726,00 84 835.712.691,07 115 1.908.559.593,50

3 HP BPKP - - - - - - -

JUMLAH 2.800 111.778.904.750,82 153 15.407.294.933,26 1.919 37.111.343.416,34 836 59.260.266.401,22

No Sumber Informasi Jmlh Kasus

Nilai Jmlh Kasus

Angsuran Jmlh Kasus

Pelunasan Jmlh Kasus

Sisa

1 HP BPK RI -

- TUNTUTAN PERBENDAHARAAN

39 41.884.692.174,21 2 4.494.010.020,00 21 2.888.107.869,55 18 34.502.574.284,66

- TGR NON BENDAHARA 2243 24.443.785.219,69 103 4.562.793.071,20 1595 12.325.834.441,99 616 7.555.157.706,50

- TGR PIHAK KE-3 312 42.302.403.346,35 24 5.946.740.116,06 219 21.061.688.413,73 87 15.293.974.816,56

JUMLAH HP BPK RI (A) 2.594 108.630.880.740,25 129 15.003.543.207,26 1.835 36.275.630.725,27 721 57.351.706.807,72

2 HP INSPEKTORAT

- TUNTUTAN PERBENDAHARAAN

6 145.505.161,00 0 - 3 11.336.250,00 3 134.168.911,00

- TGR NON BENDAHARA 146 1.456.312.178,00 20 225.051.726,00 71 520.337.902,00 69 710.922.550,00

- TGR PIHAK KE-3 54 1.546.206.671,57 4 178.700.000,00 10 304.038.539,07 43 1.063.468.132,50

JUMLAH HP

INSPEKTORAT (B) 206 3.148.024.010,57 24 403.751.726,00 84 835.712.691,07 115 1.908.559.593,50

JUMLAH KERUGIAN DAERAH (A+B)

2.800 111.778.904.750,82 153 15.407.294.933,26 1.919 37.111.343.416,34 836 59.260.266.401,22

Page 322: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

308

Untuk kasus yang sedang dalam proses pembebanan dapat dilihat pada tabel berikut.

Tabel 5. 56 Penyelesaian Kerugian Daerah Yang Dalam Proses Pembebanan

NO Sumber Informasi Jmlh Kasus

Nilai Jmlh Kasus

Angsuran Jmlh Kasus

Pelunasan Jmlh Kasus

Sisa

1 HP BPK RI -

- TUNTUTAN PERBENDAHARAAN

0 - 0 - 0 - 0 -

- TGR NON BENDAHARA 12 238.027.776,00 5 163.163.208,50 1 1.000.000,00 5 73.864.567,50

- TGR PIHAK KE-3 0 - - 0 - 0 -

JUMLAH HP BPK RI 12 238.027.776,00 5 163.163.208,50 1 1.000.000,00 5 73.864.567,50

5.3.2. Kewajiban

Kewajiban umumnya timbul karena konsekuensi pelaksanaan tugas atau tanggung jawab untuk bertindak di masa lalu. Dalam konteks pemerintahan, kewajiban muncul antara lain karena penggunaan sumber pembiayaan pinjaman dari masyarakat, lembaga keuangan, entitas pemerintah lain, atau lembaga internasional. Kewajiban pemerintah daerah Provinsi Sulawesi Selatan juga terjadi karena perikatan dengan pegawai yang bekerja pada pemerintah daerah Provinsi Sulawesi Selatan atau dengan pemberi jasa lainnya.

Kewajiban dikelompokkan ke dalam kewajiban jangka pendek dan kewajiban jangka panjang. Kewajiban jangka pendek merupakan kelompok kewajiban yang diselesaikan dalam waktu kurang dari dua belas bulan setelah tanggal pelaporan. Kewajiban jangka panjang adalah kelompok kewajiban yang penyelesaiannya dilakukan setelah 12 (dua belas) bulan sejak tanggal pelaporan.

5.3.2.1 Kewajiban Jangka Pendek 2019 2018 Rp470.141.243.032,28 Rp525.398.184.212,81

Kewajiban Jangka Pendek merupakan penilaian utang dengan menggunakan nilai nominal yang harus dibayar pada tanggal jatuh tempo sebesar Rp470.141.243.032,28 yang terdiri dari: 1. Utang Perhitungan Fihak

Ketiga (PFK) 2019 2018

3.119.901.295,40 Rp268.320.115,00

Merupakan utang Pemerintah Daerah kepada Pihak Lain yang disebabkan kedudukan Pemerintah sebagai pemotong pajak atau pungutan lainnya, seperti Pajak Penghasilan (PPh), Pajak Pertambahan Nilai (PPN), Iuran Askes, Taspen, dan Taperum. Utang PFK merupakan pemotongan/ pemungutan PPh dan PPN pada Bendahara Pengeluaran OPD dan Bendahara BLUD s.d. 31 Desember 2019 belum disetor ke kas negara pada OPD dapat dilihat pada tabel berikut.

2019 2018

Rp488.641.243.032,28 Rp543.898.184.212,81

Page 323: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

309

Tabel 5. 57 Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK)

No. Nama OPD 31-Des-19 31-Des-18

(Rp) (Rp)

1 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi

- 3.526.080,00

2 Sekretariat Daerah/ Biro Humas & Protokol

- 264.794.035,00

3 Sekretariat DPRD 3.119.901.295,40 -

Jumlah 3.119.901.295,40 268.320.115,00

Rincian Utang Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) dapat dilihat pada Lampiran 42.

2. Utang Bunga 2019 2018 Rp0,00 Rp0,00

Utang Bunga atas pinjaman kepada Pusat Investasi Pemerintah (PIP) telah dilunasi sehingga tidak lagi terdapat Utang Bunga di Tahun Anggaran 2019.

3. Bagian Lancar Utang Jangka Panjang Dalam Negeri

2019 2018 Rp0,00 Rp0,00

Bagian Lancar Utang Jangka Panjang Dalam Negeri telah diselesaikan, sehingga tidak lagi terdapat Bagian Lancar Utang Jangka Panjang Dalam Negeri di Tahun Anggaran 2019.

4. Pendapatan Diterima Dimuka 2019 2018 Rp4.166.847.033,16 Rp3.905.997.813,40

Pendapatan diterima dimuka Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan per 31 Desember 2019 sebesar Rp4.166.847.033,16 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 58 Pendapatan Diterima Dimuka

No. Nama OPD 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Badan Pendapatan Daerah 3.903.513.700,00 3.733.572.662,00

2 RSUD Haji 133.333.333,16 166.515.151,40

3 Dinas Koperasi UKM 0,00 5.910.000,00

3 Sekretariat Daerah (Biro Umum dan Perlengkapan)

130.000.000,00

Jumlah 4.166.847.033,16 3.905.997.813,40

5. Utang Beban 2019 2018

Rp462.796.710.203,72 Rp521.223.866.284,41

Utang beban Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan per 31 Desember 2019 merupakan Utang Beban Operasi dan Utang Beban Transfer yang belum terbayar sampai dengan 31 Desember 2019 sebesar Rp462.796.710.203,72 dan per 31 Desember 2018 sebesar Rp521.223.866.284,41 yang terdiri dari:

a. Utang Beban Operasi

Utang beban Operasi per 31 Desember 2019 merupakan utang beban pegawai, utang beban persediaan, utang beban barang dan jasa, utang beban pemeliharaan, dan utang belanja modal yang belum terbayar sampai dengan

Page 324: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

310

31 Desember 2019 sebesar Rp96.447.093.046,93 dan per 31 Desember 2018 sebesar Rp58.208.699.685,41 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 59 Utang Beban Operasi

No. Uraian Utang Beban 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Utang Beban Pegawai 26.454.720.305,00 34.911.559.635,00

2 Utang Beban Persediaan 12.420.292.300,93 7.003.784.801,66

3 Utang Beban Barang dan Jasa 20.405.111.486,00 13.611.936.545,75

4 Utang Beban Perjalanan Dinas 26.223.182,00 13.120.500,00

5 Utang Barang Hibah 282.200.000,00 1.118.200.000,00

6 Utang Pemeliharaan 536.944.832,00 634.663.200,00

7 Utang Belanja Modal 36.321.600.941,00 915.435.003,00

Jumlah 96.447.093.046,93 58.208.699.685,41

Rincian Utang Beban pegawai, beban persediaan, beban barang dan jasa, utang beban pemeliharaan dan utang belanja modal dapat dilihat pada Lampiran 43.

b. Utang Beban Transfer

Utang Bagi Hasil Pajak Ke Kabupaten/Kota Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan per 31 Desember 2019 sebesar Rp366.349.617.156,79 dan per 31 Desember 2018 sebesar Rp463.015.166.600,00 yang merupakan utang beban transfer dan utang parpol rincian sebagai berikut:

Tabel 5. 60 Utang Beban Transfer

No. Uraian Utang Beban Lainnya 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Pajak Kendaraan Bermotor 112.538.084.015,00 383.509.563.466,00

2 Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor 80.122.003.698,00 -

3 Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor 107.433.020.421,00 -

4 Pajak Air Permukaan 616.822.217,00 -

5 Pajak Air Permukaan Bakaru/Suwito 410.716.942,00 -

6 APT PT VALE 17.191.615.014,00 -

7 Pajak Rokok 48.037.354.849,79 79.505.603.134,00

Jumlah 366.349.617.156,79 463.015.166.600,00

Rincian Utang Bagi Hasil Pajak ke Kabupaten/Kota dapat dilihat dalam tabel berikut.

Page 325: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

311

Tabel 5. 61 Utang Beban Transfer berdasarkan SK Gubernur Sulsel

Utang Bagi Hasil Pajak

TOTAL No Kab/Kota

Oktober 2019 Berdasarkan SK

No. 2231/XII/TAHUN 2019 Tanggal 20 Desember 2019

November 2019 Berdasarkan SK

No. 650/II/TAHUN 2020 Tanggal 28 Februari 2020

Desember 2019 Berdasarkan SK

No.652/II/TAHUN 2020 Tanggal 28 Februari 2020

Pajak Rokok Oktober dan

November 2019 Berdasarkan SK.

No 2270/XII/Tahun

2019

1 Makassar 25.405.600.145,00 23.780.709.598,00 30.435.814.610,00 5.875.612.735,89 85.497.737.088,89

2 Pare-Pare 3.584.470.372,00 3.519.874.377,00 4.117.129.533,00 1.240.879.991,13 12.462.354.273,13

3 Barru 2.920.446.590,00 2.863.685.987,00 3.310.106.005,00 1.339.078.410,33 10.433.316.992,33

4 Palopo 3.293.610.131,00 3.244.599.063,00 3.872.845.751,00 1.365.984.042,21 11.777.038.987,21

5 Luwu 0,00 3.133.494.190,00 3.714.008.597,00 1.949.264.368,94 8.796.767.155,94

6 Bone 5.276.107.738,00 5.116.806.339,00 5.621.217.944,00 3.439.907.443,35 19.454.039.464,35

7 Sinjai 0,00 2.514.619.998,00 2.965.027.212,00 1.578.167.704,69 7.057.814.914,69

8 Wajo 0,00 4.275.423.342,00 5.154.957.236,00 2.150.022.476,95 11.580.403.054,95

9 Bantaeng 0,00 2.150.068.608,00 2.621.226.348,00 1.406.125.337,68 6.177.420.293,68

10 Jeneponto 2.912.743.173,00 2.739.841.747,00 3.254.284.745,00 2.050.800.556,45 10.957.670.221,45

11 Gowa 6.438.649.923,00 6.109.994.458,00 7.383.656.764,00 3.091.874.484,76 23.024.175.629,76

12 Takalar 3.360.341.409,00 3.346.178.082,00 3.746.882.098,00 1.679.470.035,82 12.132.871.624,82

13 Pinrang 4.277.864.805,00 4.007.106.706,00 4.550.920.117,00 2.018.051.552,21 14.853.943.180,21

14 Maros 4.709.397.075,00 4.394.880.130,00 5.215.042.354,00 1.963.399.012,90 16.282.718.571,90

15 Pangkep 3.518.543.525,00 3.408.556.175,00 3.865.054.894,00 1.897.979.968,90 12.690.134.562,90

16 Sidrap 4.332.343.999,00 4.104.249.792,00 4.741.735.187,00 1.760.202.116,95 14.938.531.094,95

17 Enrekang 0,00 2.296.767.403,00 2.624.297.303,00 1.537.619.438,38 6.458.684.144,38

18 Tana Toraja 0,00 2.507.781.541,00 2.879.548.858,00 1.666.322.448,01 7.053.652.847,01

19 Toraja Utara 2.637.614.190,00 2.429.820.322,00 2.862.020.940,00 1.542.317.825,61 9.471.773.277,61

20 Luwu Timur 17.191.615.014,00 5.121.059.109,00 5.134.759.668,00 1.708.656.526,67 29.156.090.317,67

21 Luwu Utara 0,00 2.988.479.578,00 3.574.424.743,00 1.918.945.041,36 8.481.849.362,36

22 Soppeng 2.871.161.468,00 2.730.132.070,00 3.192.152.030,00 1.513.878.460,34 10.307.324.028,34

23 Bulukumba 3.531.722.511,00 4.276.596.484,00 2.124.456.204,32 9.932.775.199,32

24 Selayar 1.994.469.657,00 1.887.367.417,00 2.270.355.129,00 1.218.338.665,94 7.370.530.868,94

Jumlah 94.724.979.214,00 102.203.218.543,00 121.384.064.550,00 48.037.354.849,79 366.349.617.156,79

6. Utang Jangka Pendek

Lainnya 2019 2018

Rp57.784.500,00 Rp0,00

Utang jangka pendek lainnya yaitu Utang pada Partai Politik (Partai Hanura) pada Tahun 2019 sebesar Rp57.784.500,00 sedangkan Tahun 2018 sebesar Rp0,00.

5.3.2.2 Kewajiban Jangka 2019 2018 Panjang Rp18.500.000.000,00 Rp18.500.000.000,00

Kewajiban jangka panjang merupakan kewajiban yang akan dibayar kembali atau yang jatuh tempo dalam waktu lebih dari 12 (dua belas) bulan setelah tanggal neraca.

Page 326: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

312

1. Utang Dalam Negeri

Utang Dalam Negeri pada tahun ini Nihil

2. Utang Jangka Panjang Lainnya

Utang jangka panjang lainnya merupakan utang yang belum dibayarkan per 31 Desember 2019 atas kewajiban membayar ganti rugi Tanah atas hasil Keputusan Pengadilan terkait perkara Perdata No. 164/PDT.G/2000/PN.UP dengan objek gugatan Tanah Dinas Peternakan/RS.Haji Makassar di Jongaya seluas 3,7 Ha sebesar Rp18.500.000.000,00. Dan sampai saat ini belum dilakukan pembayaran.

5.3.3. Ekuitas

Ekuitas adalah kekayaan bersih pemerintah daerah yang merupakan selisih antara aset dan kewajiban pemerintah daerah. Ekuitas per 31 Desember 2019 sebesar Rp17.381.912.823.212,29 dan Ekuitas per 31 Desember 2018 Sebesar Rp14.553.678.091.363,32.

Page 327: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

313

5.4 LAPORAN OPERASIONAL (LO)

5.4.1 Pendapatan – LO 2019 2018 Rp8.489.713.364.225,27 Rp9.424.759.579.108,05

Pada Tahun Anggaran 2019, Pendapatan Daerah-LO bersaldo sebesar Rp8.489.713.364.225,27 dan Tahun 2018 Pendapatan Daerah-LO bersaldo sebesar Rp9.424.759.579.108,05.

Rincian dan penjelasan Pos pendapatan-LO adalah sebagai berikut.

5.4.1.1 Pendapatan Asli Daerah – LO

2019 2018

Rp4.254.181.086.785,00 Rp4.047.796.297.879,55

Pendapatan Asli Daerah–LO bersaldo sebesar Rp4.254.181.086.785,00 terdiri dari:

1. Pajak Daerah - LO

Pajak Daerah-LO Tahun 2019 bersaldo sebesar Rp3.718.377.458.638,70 dan Tahun 2018 bersaldo sebesar Rp3.464.590.262.198,00. Rincian Jenis Pajak Daerah-LO pada tabel berikut.

Tabel 5. 62 Pajak Daerah – LO

No. Jenis Pajak Daerah 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Pajak Kendaraan Bermotor 1.394.028.390.663,00 1.242.740.478.475,00

2 Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor 1.020.124.486.703,00 901.224.678.479,00

3 Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor 656.995.697.503,00 636.362.009.594,00

4 Pajak Air Permukaan 99.187.964.832,70 99.029.674.324,00

5 Pajak Rokok 548.040.918.937,00 585.233.421.326,00

Jumlah 3.718.377.458.638,70 3.464.590.262.198,00

Terdapat selisih antara Pendapatan Pajak LRA dan Pendapatan Pajak LO sebagai berikut :

Pendapatan Pajak LRA Rp 3.710.611.599.841,00 Saldo Piutang Pajak Tahun Lalu Rp (77.294.921.657,30) Saldo Piutang Pajak Tahun ini Rp 85.230.721.493,00 Saldo Pendapatan Diterima dimuka Tahun Lalu

Rp 3.733.572.662,00

Saldo Pendapatan Diterima dimuka Tahun ini

Rp (3.903.513.700,00)

Pendapatan Pajak LO Rp 3.718.377.458.638,70

2. Retribusi Daerah-LO

Retribusi Daerah-LO Tahun 2019 bersaldo sebesar Rp42.358.281.573,60 dan Tahun 2018 bersaldo Rp76.867.696.568,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Page 328: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

314

Tabel 5. 63 Retribusi Daerah-LO

No Jenis Retribusi Daerah 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Retribusi Pelayanan Kesehatan 16.170.574.800,00 49.213.615.972,00

2 Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang - -

3 Retribusi Pelayanan Pendidikan 3.639.775.000,00 7.267.356.000,00

4 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah 16.397.484.825,60 12.783.174.391,00

5 Retribusi Pelayanan Kepelabuhanan 430.513.220,00 589.861.015,00

6 Retribusi Tempat Rekreasi dan Olah Raga 397.825.000,00 394.100.000,00

7 Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah 3.861.610.028,00 4.943.525.884,00

8 Retribusi Izin Trayek 566.851.300,00 569.401.506,00

9 Retribusi Izin Perikanan 825.140.000,00 795.355.000,00

10 Retribusi Penyelenggaraan Perizinan Dalam Lingkup Pemprov

- -

11 Retribusi Izin Mempekerjakan Tenaga Asing (IMTA)

68.507.400,00 311.306.800,00

Jumlah 42.358.281.573,60 76.867.696.568,00

Terdapat selisih antara Pendapatan Retribusi LRA dan Pendapatan Retribusi LO sebagi berikut :

Pendapatan Retribusi LRA Rp 40.884.402.523,60 Saldo Piutang Retribusi Tahun Lalu Rp (6.369.472.032,00) Saldo Piutang Retribusi Tahun ini Rp 7.967.291.082,00 Saldo Pendapatan Diterima dimuka Tahun Lalu

Rp 5.910.000,00

Saldo Pendapatan Diterima dimuka Tahun Ini

Rp (130.000.000,00)

Koreksi Saldo awal Piutang Retribusi Rp 150.000,00 Pendapatan Retribusi LO Rp 42.358.281.573,60

3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan-LO

Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan tahun 2019 bersaldo sebesar Rp205.465.448.631,36 dan untuk tahun 2018 bersaldo sebesar Rp195.738.689.087,33 terdiri dari:

Tabel 5. 64 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah Yang Dipisahkan-LO

No Pengelolaan Kekayaan Daerah yang

Dipisahkan 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Bagian Laba atas penyertaan modal Perusahaan Milik Daerah

- -

2 Bagian Laba atas penyertaan modal Perusahaan Milik Pemerintah

204.559.308.274,36 180.281.261.872,93

3 Bagian Laba atas penyertaan modal Perusahaan Milik Swasta

906.140.357,00 15.457.427.214,40

Jumlah 205.465.448.631,36 195.738.689.087,33

Terdapat selisih antara Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah LRA dengan Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah sebagai berikut:

Page 329: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

315

Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah LRA

Rp 111.357.119.117,00

Pengumuman Laba yang diakui sebagai LO

Rp 204.559.308.274,36

Penerimaan Deviden Rp (110.450.978.760,00) Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah LO

Rp 205.465.448.631,36

4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah-LO

Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah Tahun 2019 bersaldo sebesar Rp287.979.897.941,34 dan Tahun 2018 bersaldo sebesar Rp310.599.650.026,22 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 65 Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah-LO

No Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang

Sah 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Hasil Penjualan Aset Daerah Yang Tidak Dipisahkan

- -

2 Penerimaan Jasa Giro 37.041.541.615,28 28.493.266.005,22

3 Tuntutan Ganti Kerugian (TGR) 4.264.552.415,72 7.514.540.578,45

4 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan

305.722.208,60 2.175.145.950,00

5 Pendapatan Denda Pajak 71.367.504.606,00 61.455.861.768,00

6 Pendapatan Denda Retribusi 41.874.153,00 26.371.665,00

7 Pendapatan Dari pengembalian dana BOS 1.524.778.165,00 4.392.748.095,00

8 Pendapatan dari Pengembalian gaji, tunjangan dan uang muka

3.290.923.591,00 113.651.710.378,51

9 Fasilitas Sosial dan Fasilitas Umum

10 Pendapatan dari Angsuran/Cicilan - -

11 Lain-Lain Penerimaan Yang Sah 1.911.588.524,39 1.670.037.874,80

12 Pendapatan BLUD 168.231.412.662,35 91.219.967.711,24

Jumlah 287.979.897.941,34 310.599.650.026,22

Terdapat selisih antara Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah LRA dan Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah LO sebagai berikut :

Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah LRA

Rp 275.778.094.433,10

Saldo Piutang Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah Tahun Lalu

Rp (37.100.828.928,53)

Saldo Piutang Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah Tahun ini

Rp 51.274.551.506,53

Saldo Pendapatan Diterima dimuka Tahun Lalu

Rp 166.515.151,40

Saldo Pendapatan Diterima dimuka Tahun ini

Rp (133.333.333,16)

Pendapatan Hasil Penjualan Aset Rp - Koreksi Saldo awal Piutang Lain-lain PAD yang Sah

Rp 24.850.221,00

Surplus atas Penjualan Kendaraan Rp (2.029.951.109,00) Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah LO

Rp 287.979.897.941,34

Page 330: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

316

5.4.1.2 2019 2018 Rp4.206.247.672.592,00 Rp5.295.519.277.687,00

Saldo Pendapatan Transfer pada Tahun Anggaran 2019 bersaldo sebesar Rp4.206.247.672.592,00 dan Tahun Anggaran 2018 bersaldo sebesar Rp5.295.519.277.687,00 Rincian Pendapatan Transfer-LO pada tabel berikut.

Tabel 5. 66 Pendapatan Transfer-LO

No Pendapatan Transfer 2019 2018 (Rp) (Rp)

A Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat-Dana Perimbangan

1 Dana Bagi Hasil Pajak-LO 121.194.238.889,00 194.238.450.749,00

2 Dana Bagi Hasil Bukan Pajak/SDA-LO 48.602.676.991,00 43.507.921.165,00

3 Dana Alokasi Umum-LO 2.586.312.342.000,00 2.509.480.255.000,00

4 Dana Alokasi Khusus-LO 1.421.196.566.712,00 2.540.292.650.773,00

B Tansfer Pemerintah Pusat-Lainnya

5 Pendapatan Transfer Pusat Lainnya 28.941.848.000,00 8.000.000.000,00

Jumlah 4.206.247.672.592,00 5.295.519.277.687,00

Terdapat selisih antara Pendapatan Transfer-LRA dan Pendapatan Transfer-LO Sebesar Rp1.211.014.880.000,00

Pendapatan Transfer LRA Rp 5.417.262.552.592,00 Belanja Hibah Dana BOS Rp (1.211.014.880.000,00)

Pendapatan Transfer LO Rp 4.206.247.672.592,00

5.4.1.2.1 Transfer Pemerintah Pusat-Dana Perimbangan

2019 2018

Rp4.177.305.824.592,00 Rp5.287.519.277.687,00

Saldo Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat-Dana Perimbangan Tahun 2019 sebesar Rp4.177.305.824.592,00 dan pada Tahun 2018 sebesar Rp5.287.519.277.687,00, yang terdiri dari:

1. Dana Bagi Hasil Pajak-LO

Saldo Dana Bagi Hasil Pajak Tahun 2019 sebesar Rp121.194.238.889,00 dan Saldo Dana Bagi Hasil Pajak Tahun 2018 sebesar Rp194.238.450.749,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 67 Dana Bagi Hasil Pajak-LO

No Jenis Dana Bagi Hasil Pajak-LO 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Bagi Hasil dari Pajak Bumi dan Bangunan (PBB)-LO

19.432.150.507,00 24.925.379.225,00

2 Bagi Hasil dari Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 25 dan Pasal 29 wajib Pajak orang Pribadi dalam Negeri dan PPh Pasal 21-LO

96.295.320.000,00 164.256.930.524,00

3 Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau -LO 5.466.768.382,00 5.056.141.000,00

Jumlah 121.194.238.889,00 194.238.450.749,00

Page 331: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

317

2. Dana Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam-LO

Dana Bagi Hasil Sumber Daya Alam Tahun 2019 bersaldo sebesar Rp48.602.676.991,00 dan tahun 2018 bersaldo sebesar Rp43.507.921.165,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 68 Dana Bagi Hasil Bukan Pajak/Sumber Daya Alam-LO

No Jenis Dana Bagi Hasil Bukan Pajak 2019 2018

(SDA)-LO (Rp) (Rp)

1 Provisi Sumber Daya Hutan (PSDH) –LO 1.574.226.000,00 842.512.877,00

2 Bagi Hasil dari Iuran Tetap (Land rent PT INCO) –LO 732.705.400,00 1.087.685.209,00

3 Bagi Hasil dari Iuran Eksplorasi dan Iuran Eksploitasi ( Royalties PT.INCO)-LO

28.977.490.851,00 31.654.163.928,00

4 Bagi Hasil Penerimaan dari Sek.Pertmb. Gas Bumi –LO 17.318.254.740,00 9.923.559.151,00

Jumlah 48.602.676.991,00 43.507.921.165,00

3. Dana Alokasi Umum - LO

Dana Alokasi Umum-LO TA 2019 bersaldo sebesar Rp2.586.312.342.000,00 dan Dana Alokasi Umum-LO TA 2018 bersaldo sebesar Rp2.509.480.255.000,00.

4. Dana Alokasi Khusus - LO

Saldo Dana Alokasi Khusus–LO TA 2019 terdiri dari Dana Alokasi Khusus Fisik dan Dana Alokasi Khusus Non Fisik sebesar Rp1.421.196.566.712,00 dan Tahun 2018 sebesar Rp2.540.292.650.773,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 69 Dana Alokasi Khusus Fisik Non Fisik-LO

No. Jenis Dana Alokasi Khusus Non Fisik 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Bantuan Operasional Sekolah (BOS) 558.015.028.628,00 1.642.022.752.300,00

2 Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) dan Bantuan Operasional Keluarga

4.674.048.250,00 4.998.750.000,00

3 Dana Peningkatan Kapasitas Koperasi dan UMKM

- 1.637.134.912,00

4 Dana Alokasi Khusus Non Fisik - 546.119.478.360,00

5 Dana Alokasi Khusus Fisik 295.969.567.870,00 342.477.570.201,00

6 Dana Pelayanan Administrasi Kependudukan 1.624.662.405,00 3.036.965.000,00

7 Tambahan Penghasilan Guru PNSD 551.922.359.559,00 -

8 Bantuan Operasional Penyelenggaraan Meseum dan Taman Budaya - LRA

3.950.000.000,00 -

9 Dana Peningkatan Kapasitas Koperasi UMKM dan Ketenagakerjaan

5.040.900.000,00 -

Jumlah 1.421.196.566.712,00 2.540.292.650.773,00

5.4.1.2.2 Transfer Pemerintah

Pusat Lainnya 2019 2018

Rp28.941.848.000,00 Rp8.000.000.000,00

Saldo Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat Lainnya untuk Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan pada TA 2019 yaitu Dana Penyesuaian bersaldo sebesar Rp28.941.848.000,00 yang merupakan Dana Insentif Daerah sedangkan pada Tahun 2018 bersaldo sebesar Rp8.000.000.000,00.

Page 332: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

318

5.4.1.2.3 Lain-Lain Pendapatan yang Sah– LO

2019 2018

Rp29.284.604.848,27 Rp81.444.003.541,50

Saldo Penerimaan dari Lain-Lain Pendapatan Daerah yang Sah pada Tahun Anggaran 2019 yaitu sebesar Rp29.284.604.848,27 dan pada Tahun 2018 sebesar Rp81.444.003.541,50 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 70 Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah-LO

No Lain-lain Pendapatan Daerah Yang Sah 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Pendapatan Hibah Dari Pemerintah 11.419.834.864,00 73.090.591.476,50

2 Pendapatan Hibah dari Badan/Lembaga/ Organisasi Swasta Dalam Negeri

1.256.258.590,00 532.890.700,00

3 Pendapatan Hibah Sumbangan Pihak Ketiga 5.341.000.000,00 5.896.769.805,00

4 Pendapatan Hibah Dari Donor Lainnya 11.267.511.394,27 1.923.751.560,00

Jumlah 29.284.604.848,27 81.444.003.541,50

Terdapat selisih antara Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah-LRA dan Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah-LO bersumber dari :

a. Lain-lain Pendapatan yang Sah-LRA sebesar Rp18.017.093.454,00 yang terdiri atas: 1) Pendapatan Hibah Dari Pemerintah sebesar Rp11.419.834.864,00 2) Pendapatan Hibah dari Badan/Lembaga/ Organisasi Swasta Dalam Negeri

sebesar Rp1.256.258.590,00; 3) Pendapatan Hibah Sumbangan Pihak Ketiga sebesar Rp5.341.000.000,00;

b. Pendapatan Hibah Dari Donor Lainnya sebesar Rp11.267.511.394,27 terdiri atas :

1 Kementerian Kesehatan RI kepada Dinas Kesehatan - Obat-obatan sebesar Rp 4.228.603.931,00

2 Kementerian Kesehatan RI kepada RSUD Labuang Baji

- Alat- alat kedokteran Rp 543.396.035,00 3 Kementerian Sosial RI kepada Dinas Sosial

- Aset Tetap Renovasi Rp 186.378.917,00

4 Kementerian Perhubungan kepada Dinas Perhubungan RI

- Alat Angkutan Rp 2.220.323.086,35

5 Hibah dari Kementerian Pemuda dan Olahraga RI kepada Dinas Pemuda dan Olahraga

- Alat Kantor dan RT Rp 133.890.000,00

6 Hibah dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI kepada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata

- Alat Angkutan Rp 745.787.744,05

7 Hibah dari Kementerian Pertanian RI kepada Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan

- Binatang Ternak Rp 63.000.000,00

Page 333: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

319

8 Hibah dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI kepada Dinas Kehutanan

- Bangunan dan Gedung Rp 534.693.569,00 - Aset Lain-Lain Rp 32.440.000,00

9 Hibah dari Kementerian Perindustrian RI kepada Dinas Perindustrian

- Alat Bengkel Rp 357.115.000,00

10 Hibah dari Kementerian Perikanan dan Kelautan RI kepada Dinas Kelautan dan Perikanan

- Alat-alat Angkutan Rp 181.821.762,00 - Alat Studio dan Alat Komunikasi Rp 945.000,00 - Bangunan Gedung Rp 1.400.790.730,00

11 Hibah dari Pemerintah Kabupaten Luwu Timur ke Badan Pendapatan Daerah

- Tanah dan Bangunan Rp 40.000.000,00

12 Hibah dari Bank Sulselbar ke Badan Kepegawaian Daerah

- Alat-alat Angkutan Rp 354.000.000,00

13 Hibah dari Pemerintah Kabupaten Bone ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah

- Tanah dan Bangunan Rp 87.881.500,00

14 Hibah dari Pemerintah Jepang ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah

- Alat-alat Angkutan Rp 156.444.119,87

Page 334: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

320

5.4.2.

BEBAN 2019 2018

Rp7.859.934.943.354,14 Rp8.980.412.942.126,90

Pada Tahun Anggaran 2019 Beban bersaldo sebesar Rp7.859.934.943.354,14 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp8.980.412.942.126,90. Rincian dan penjelasan pos Beban-LO adalah sebagai berikut.

5.4.2.1 Beban Operasi 2019 2018

Rp5.711.134.168.714,78 Rp7.176.189.310.123,90

Saldo Beban Operasi Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp5.711.134.168.714,78 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp7.176.189.310.123,90. Rincian Beban Operasi pada tabel berikut:

Tabel 5. 71 Beban Operasi

No Jenis Beban Operasi 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Beban Pegawai 3.227.627.970.551,65 3.081.449.812.761,00

2 Beban Persediaan 288.759.684.921,50 316.950.999.188,07

3 Beban Jasa 498.743.374.005,86 526.903.352.366,20

4 Beban Pemeliharaan 94.192.963.888,72 99.151.492.973,00

5 Beban Perjalanan Dinas 272.645.262.978,00 290.760.318.735,00

6 Beban Bunga - 1.129.384.106,71

7 Beban Hibah 394.872.696.049,64 1.999.822.689.749,00

8 Beban Bantuan Sosial 818.000.000,00 600.000.000,00

9 Beban Penyusutan 616.115.168.305,05 551.413.320.786,24

10 Beban Barang dan Jasa BOS 312.069.420.739,60 304.351.508.800,00

11 Beban Penyisihan Piutang 4.260.877.274,76 3.656.430.658,68

12 Beban Lain-lain 1.028.750.000,00 -

Jumlah 5.711.134.168.714,78 7.176.189.310.123,90

Terdapat selisih antara realisasi Belanja Operasional dengan Beban Operasi sebagai berikut:

Belanja Operasi LRA Rp 6.276.548.593.118,29 Persediaan Tahun Lalu Rp 97.743.737.172,24 Pendapatan hibah Rp 4.228.603.931,00 Persediaan Tahun Ini Rp (83.415.259.397,29) Belanja di bayar dimuka tahun lalu Rp 970.152.359,26 Belanja di bayar dimuka tahun ini Rp (818.386.083,04) Pembayaran Utang Tahun Lalu Rp (55.216.605.895,41) Utang Tahun ini Rp 59.923.947.316,58 Reklasifikasi Rp (1.209.206.659.386,66) Beban Penyusutan Rp 616.115.168.305,05 Beban Penyisihan Piutang Rp 4.260.877.274,76

Beban Operasi Rp 5.711.134.168.714,78

Page 335: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

321

1. Beban Pegawai Saldo Beban Pegawai Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp3.227.627.970.551,65 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp3.081.449.812.761,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 72 Beban Pegawai

No Jenis Beban Pegawai 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Beban Gaji dan Tunjangan 1.726.892.855.252,00 1.693.327.981.115,00

2 Beban Tambahan Penghasilan PNS 799.050.270.207,65 717.962.884.027,00

3 Beban Penerimaan Lainnya Pimpinan dan Anggota DPRD serta KDH/WKDH

21.325.465.500,00 19.716.150.000,00

4 Tambahan Penghasilan Bagi Guru PNSD 564.435.872.480,00 540.762.269.080,00

5 Beban insentif pemungutan pajak dan retribusi 100.913.487.036,00 95.632.642.534,00

6 Uang Lembur 2.162.557.626,00 -

7 Beban Honorarium 12.847.462.450,00 14.047.886.005,00

Jumlah 3.227.627.970.551,65 3.081.449.812.761,00

2. Beban Persediaan

Saldo Beban Persediaan Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp288.759.684.921,50 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp316.950.999.188,07 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 73 Beban Persediaan

No. Jenis Beban Persediaan 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Beban Bahan Pakai Habis 32.466.723.088,42 51.804.032.082,41

2 Beban Bahan Material 79.157.253.626,83 76.056.296.802,53

3 Beban Cetak 22.317.944.783,50 29.732.509.717,50

4 Beban Makanan dan Minum 133.891.514.951,75 141.289.955.135,63

5 Beban Bahan Bakar Minyak/ Gas dan Pelumas

20.926.248.471,00 18.068.205.450,00

Jumlah 288.759.684.921,50 316.950.999.188,07

3. Beban Jasa

Saldo Beban Jasa Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp498.743.374.005,86 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp526.903.352.366,20 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 74 Beban Jasa

No. Jenis Beban Jasa 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Beban Jasa Kantor 367.708.836.673,10 305.922.016.263,00

2 Beban Premi Asuransi 1.956.794.763,91 2.250.997.877,67

3 Beban Perawatan Kendaraan Bermotor 14.929.121.802,08 15.469.968.648,00

4 Beban Penggandaan 12.342.773.837,00 13.796.454.240,00

5 Beban Sewa 28.518.032.653,10 31.250.831.965,00

6 Beban Pakaian Dinas/Pakaian Kerja 5.164.389.400,00 16.490.272.050,00

7 Beban Jasa Konsultasi 33.653.787.983,00 42.328.129.620,00

8 Beban Kursus, Pelatihan, Sosialisasi dan Bimbingan Teknis PNS

13.546.718.763,00 78.830.834.670,00

9 Beban Jasa Kantor Lainnya - 20.563.847.032,53

Page 336: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

322

No. Jenis Beban Jasa 2019 2018

(Rp) (Rp)

10 Belanja Barang dan Jasa BLUD - -

11 Beban Honorarium 20.922.918.130,67 -

Jumlah 498.743.374.005,86 526.903.352.366,20

4. Beban Pemeliharaan

Saldo Beban Pemeliharaan Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp94.192.963.888,72 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp99.151.492.973,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 75 Beban Pemeliharaan

No Jenis Beban Pemeliharaan 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Beban Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 9.238.057.098,00 9.274.377.678,00

2 Beban Pemeliharaan Gedung dan Bangunan 19.378.252.975,72 20.648.120.093,00

3 Beban Pemeliharaan Jalan, Irigasi dan Jaringan 59.687.653.504,00 63.744.113.987,00

4 Beban Pemeliharaan Aset Tetap Lainnya 2.178.181.200,00 48.999.000,00

5 Beban Pemeliharaan Aset Lainnya 3.710.819.111,00 5.435.882.215,00

Jumlah 94.192.963.888,72 99.151.492.973,00

5. Beban Perjalanan Dinas

Saldo Beban Perjalanan Dinas Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp272.645.262.978,00 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp290.760.318.735,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 76 Beban Perjalanan Dinas

No Jenis Beban Perjalanan Dinas 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Beban Perjalanan Dinas Dalam Daerah 134.258.016.010,00 161.307.179.944,00

2 Beban PerjalananDinas Luar Daerah 131.372.028.242,00 123.729.594.312,00

3 Beban Perjalanan Dinas Luar Negeri 7.015.218.726,00 5.723.544.479,00

Jumlah 272.645.262.978,00 290.760.318.735,00

6. Beban Bunga

Saldo Beban Bunga Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp0,00 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp1.129.384.106,71.

7. Beban Hibah

Saldo Beban Hibah Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp394.874.696.049,64 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp1.999.822.689.749,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 77 Beban Hibah

No. Jenis Beban Hibah 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Beban Barang Yang Akan Diserahkan Masyarakat

168.308.428.727,39 122.259.348.225,00

2 Beban Hibah Barang/Jasa Yang Diserahkan Kepada Pihak Ketiga

24.307.301.902,00 5.270.390.000,00

Page 337: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

323

No. Jenis Beban Hibah 2019 2018 (Rp) (Rp)

3 Belanja Bantuan Sosial Barang yang diserahkan pada pihak ketiga/Masyarakat

2.158.139.000,00 -

4 Beban Hibah Barang kepada Pemerintah 18.090.286.420,25 -

5 Beban Hibah Kepada Organisasi Kemasyarakatan

59.845.000.000,00 641.042.771.524,00

6 Beban Hibah Dana BOS ke SD dan SMP di Kab/Kota –LO

120.058.440.000,00 1.224.901.080.000,00

7 Beban Uang Untuk Diberikan Kepada Masyarakat

112.000.000,00 130.000.000,00

8 Beban Uang Untuk Diberikan Kepada Pihak Ketiga

1.993.100.000,00 6.219.100.000,00

Jumlah 394.872.696.049,64 1.999.822.689.749,00

8. Beban Bantuan Sosial

Saldo Beban Bantuan Sosial Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp818.000.000,00 yang merupakan belanja bantuan sosial kepada penderita kusta dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp600.000.000,00.

9. Beban Penyusutan

Saldo Beban Penyusutan Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp616.115.168.305,05 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp551.413.320.786,24 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 78 Beban Penyusutan

No Jenis Aset Akumulasi 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Penyusutan Peralatan dan Mesin 215.099.434.371,42 174.010.218.488,28

2 Penyusutan Gedung dan Bangunan 72.032.486.348,08 57.795.128.220,00

3 Penyusutan Jalan, Irigasi dan Jaringan 328.887.624.920,47 319.429.215.225,96

4 Penyusutan Aset Tetap Lainnya 95.622.665,08 178.758.852,00

Jumlah 616.115.168.305,05 551.413.320.786,24

10. Beban Barang dan Jasa BOS

Saldo Beban Barang dan Jasa BOS Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp312.069.420.739,60 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp304.351.508.800,00.

11. Beban Penyisihan Piutang

Saldo Beban Penyisihan Piutang Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp4.260.877.274,76 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp3.656.430658,68 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 79 Beban Penyisihan Piutang

No Jenis Beban Penyisihan Piutang 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Belanja Jasa BLUD-LO - 76.812.274,07

2 Beban Penyisihan Piutang Pajak 888.493.938,93 696.865.244,66

3 Beban Penyisihan Piutang Retribusi 1.559.580.139,50 2.882.753.139,95

4 Beban Penyisihan Piutang Lain-lain PAD yang Sah

1.812.803.196,33 -

Jumlah 4.260.877.274,76 3.656.430.658,68

Page 338: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

324

12. Beban Lain-Lain

Saldo Beban Lain-lain merupakan Beban Pengembalian atas pembayaran yang telah diterima dari Penjualan Kendaraan Dinas Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp1.028.750.000,00 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar 0,00.

5.4.2.2 Beban Transfer

2019 2018

Rp2.148.800.774.639,36 Rp1.804.223.632.003,00

Saldo Beban Transfer Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp2.148.800.774.639,36 dan Tahun Anggaran 2018 sebesar Rp1.804.223.632.003,00 dengan rincian pada tabel berikut.

Tabel 5. 80 Beban Transfer

No. Jenis BebanTransfer 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Beban Transfer Bagi Hasil Pajak Daerah Kepada Pemerintah Kab/Kota

1.636.548.156.663,36 1.571.925.336.204,00

2 Beban Transfer ke Kab/Kota - -

3 Beban Transfer Bantuan Keuangan ke Kab/Kota

319.308.326.676,00 39.000.000.000,00

4 Beban Transfer Keuangan untuk Program Kesehatan Gratis pada Kab/Kota Se Sul-Sel

187.634.993.600,00 187.948.955.799,00

5 Beban Transfer Bantuan Kepada Partai Politik 5.309.297.700,00 5.349.340.000,00

Jumlah 2.148.800.774.639,36 1.804.223.632.003,00

5.4.3 Surplus/Defisit dari Kegiatan Non Operasional

1. Surplus Non Operasional

Tabel 5. 81 Surplus Non Operasional

No Jenis Surplus Non Operasional 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Surplus Penjualan Aset Peralatan Mesin - LO 2.029.951.109,00 343.063.000,00

Jumlah 2.029.951.109,00 343.063.000,00

2. Defisit Non Operasional

Tabel 5. 82 Defisit Non Operasional

No. Jenis Defisit Non Operasional 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Defisit Penjualan Aset Peralatan Mesin - LO - 41.739.285,00

2 Defisit Penghapusan Aset Tanah – LO - 316.700.000,00

3 Defisit Penghapusan Aset Peralatan dan Mesin – LO

- -

4 Defisit Penghapusan Aset Gedung dan Bangunan - LO

803.394.075,00 -

5 Defisit Penghapusan Aset Aset Tetap Lainnya – LO

- 118.266.000,00

6 Defisit dari Kegiatan Non Operasional Lainnya

- 4.385.284.916,45

7 Defisit Penghapusan Aset Lain-lain - -

Jumlah 803.394.075,00 4.861.990.201,45

Page 339: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

325

Pos Luar Biasa

1. Pendapatan Luar Biasa

Saldo Pendapatan Luar Biasa Tahun Anggaran 2019 sebesar Rp2.005.300.941.200,36 sedangkan untuk Tahun Anggaran 2018 yakni sebesar Rp804.835.544.185,34. Pendapatan Luar Bisa terdiri atas : a. Pendapatan Hibah Aset Tetap Tanah serta Gedung dan Bangunan dari

Pemerintah Kabupaten/Kota kepada Dinas Pendidikan sebesar Rp58.519.416.146,00

b. Pendapatan Hibah Aset Tetap Tanah serta Gedung dan Bangunan dari Pemerintah Kabupaten/Kota kepada Dinas Perhubungan sebesar Rp6.179.677.520,36

c. Pendapatan Hibah Aset dari Pemerintah Kabupaten/Kota kepada Dinas Kehutanan sebesar Rp8.161.946.309,73

d. Pendapatan Hibah Aset dari Pemerintah Kabupaten/Kota kepada Dinas Kelautan dan Perikanan sebesar Rp1.932.439.901.224,27

Hal ini sesuai dengan amanat Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah.

2. Beban Luar Biasa

Saldo Beban Luar Biasa Tahun Anggaran 2019 Nihil dan Tahun Anggaran 2018 Nihil yang merupakan beban dari Belanja Tidak Terduga.

Page 340: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

326

5.5 LAPORAN ARUS KAS

Laporan Arus Kas adalah mengatur penyajian laporan arus kas yang memberikan informasi historis mengenai perubahan kas dan setara kas suatu entitas pelaporan dengan mengklasifikasikan arus kas berdasarkan aktivitas operasi, investasi aset non keuangan, pembiayaan, dan non anggaran selama satu priode akuntansi serta memberikan informasi mengenai sumber, penggunaan, perubahan kas dan setara kas selama satu periode akuntansi dan saldo kas dan setara kas pada tanggal pelaporan. Informasi ini disajikan untuk pertanggungjawaban dan pengambilan keputusan.

5.5.1. Arus Dari Aktivitas Operasi

Merupakan indikator yang menunjukkan kemampuan operasi pemerintah daerah dalam menghasilkan kas yang cukup untuk membiayai aktivitas operasionalnya dimasa yang akan datang tanpa mengandalkan sumber pendanaan dari luar. Arus kas dari aktivitas operasi Tahun 2019 sebesar Rp1.049.923.603.151,84 dan Tahun 2018 sebesar Rp1.011.531.666.791,48. Arus kas dari aktivitas operasi terdiri dari:

5.5.1.1. Arus Kas Masuk

Arus Kas Masuk adalah jumlah realisasi penerimaan kas yang berkenaan dengan kegiatan operasional dalam periode TA 2019 dan TA 2018 dari aktivitas operasi yang diperoleh dari : 1. Pendapatan Asli Daerah; 2. Dana Perimbangan; dan 3. Lain-lain Pendapatan yang sah Rincian Arus Kas Masuk dari aktivitas operasi TA 2019 dan 2018 pada tabel berikut.

Tabel 5. 83 Arus Kas Masuk Dari Aktivitas Operasi

NO. URAIAN 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Pajak Daerah 3.710.611.599.841,00 3.462.184.656.928,00

2 Retribusi Daerah 40.884.402.523,60 70.370.128.268,00

3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

111.357.119.117,00 108.949.315.359,00

4 Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yg Sah 273.747.968.324,10 306.502.088.868,45

5 Dana Bagi Hasil Pajak 121.194.238.889,00 194.238.450.749,00

6 Dana Bagi Hasil Bukan Pajak (SDA) 48.602.676.991,00 43.507.921.165,00

7 Dana Alokasi Umum 2.586.312.342.000,00 2.509.480.255.000,00

8 Dana Alokasi khusus 2.632.211.446.712,00 2.540.292.650.773,00

9 Dana Penyesuaian 28.941.848.000,00 8.000.000.000,00

10 Pendapatan Hibah 18.017.093.454,00 8.353.412.065,00

11 Dana Darurat - -

Jumlah 9.571.880.735.851,70 9.251.878.879.175,45

Page 341: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

327

5.5.1.2. Arus Kas Keluar

Arus Kas Keluar adalah jumlah realisasi pengeluaran kas yang berkenaan dengan kegiatan operasional dalam periode TA 2019 dan TA 2018 terdiri atas:

Tabel 5. 84 Arus Kas Keluar Dari Aktivitas Operasi

No. Uraian 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Belanja Pegawai 3.235.971.599.466,65 3.068.043.970.838,00

2 Belanja Barang dan Jasa 1.467.956.440.395,25 1.558.114.115.075,97

3 Belanja Bunga 1.212.859.794,00

4 Belanja Hibah 1.571.802.553.256,39 1.994.915.670.349,00

5 Belanja Bantuan Sosial 818.000.000,00 600.000.000,00

6 Belanja Bantuan Keuangan 512.194.833.476,00 234.126.197.799,00

7 Belanja Tidak Terduga -

8 Belanja Bagi Hasil ke Kabupaten/Kota 1.733.213.706.105,57 1.383.334.398.528,00

Jumlah 8.521.957.132.699,86 8.240.347.212.383,97

Jumlah Arus Kas dari Aktivitas Operasi 1.049.923.603.151,84 1.011.531.666.791,48

5.5.2. Arus Kas Dari Aktivitas Investasi Aset Non Keuangan

Arus Kas dari aktivitas investasi aset non keuangan mencerminkan penerimaan dan pengeluaran kas bruto dalam rangka perolehan dan pelepasan sumber daya ekonomi yang bertujuan untuk meningkatkan dan mendukung pelayanan pemerintah daerah kepada masyarakat dimasa yang akan datang. Arus Kas dari Aktivitas Investasi Aset Non Keuangan Tahun 2019 sebesar (Rp967.460.642.827,07) dan Tahun 2018 sebesar (Rp1.081.462.712.560,77). Arus Kas dari aktivitas investasi Aset Non Keuangan terdiri dari:

5.5.2.1 Arus Kas Masuk

Rincian Arus Kas Masuk dari Aktivitas Investasi Aset Non Keuangan TA 2019 dan TA 2018 pada tabel berikut.

Tabel 5. 85 Arus Kas Masuk Dari Aktivitas Investasi Aset Non Keuangan

No Uraian 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Pendapatan Penjualan atas Tanah - -

2 Pendapatan Penjualan atas Peralatan dan Mesin 1.945.311.109,00 341.063.000,00

3 Pendapatan Penjualan atas Gedung dan Bangunan 84.815.000,00 2.000.000,00

4 Pendapatan Penjualan atas Jalan, Irigasi dan Jaringan

- -

5 Pendapatan dari Penjualan Aset Tetap Lainnya - -

6 Pendapatan dari Penjualan Aset Lainnya - -

Jumlah 2.030.126.109,00 343.063.000,00

Page 342: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

328

5.5.2.2. Arus Kas Keluar

Arus Kas Keluar dari Aktivitas Investasi Aset Non Keuangan adalah jumlah pengeluaran kas atas realisasi belanja modal/pembangunan/investasi dalam TA 2018 dirinci menurut objek belanja TA 2019 dan 2018 dengan rincian pada tabel berikut:

Tabel 5. 86 Arus Kas Keluar Dari Aktivitas Investasi Aset Non Keuangan

No Uraian 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Belanja Tanah 2.451.338.100,00 325.225.000,00

2 Belanja Peralatan dan Mesin 243.486.345.809,80 325.104.603.618,00

3 Belanja Gedung dan Bangunan 233.432.888.255,27 432.040.408.989,77

4 Belanja Jalan, Irigasi dan Jaringan 421.002.350.360,00 248.277.577.973,00

5 Belanja Aset Tetap Lainnya 62.475.567.011,00 66.138.246.806,00

6 Belanja Aset Lainnya 6.642.279.400,00 9.919.713.174,00

Jumlah 969.490.768.936,07 1.081.805.775.560,77

Jumlah Arus Kas dari Aktivitas Investasi Aset Non Keuangan

(967.460.642.827,07) (1.081.462.712.560,77)

5.5.3. Arus Kas dari Aktivitas Pembiayaan

Arus kas dari Aktivitas Pembiayaan mencerminkan penerimaan dan pengeluaran kas bruto sehubungan dengan pendanaan defisit atau penggunaan surplus anggaran, yang bertujuan untuk memprediksi klaim pemerintah daerah terhadap pihak lain dimasa yang akan datang. Arus kas dari Aktivitas Pembiayaan Tahun 2019 sebesar (Rp50.000.000.000,00) dan Tahun 2018 sebesar (Rp65.276.338.548,00). Arus Kas dari Aktivitas Pembiayaan terdiri dari:

5.5.3.1 Arus Kas Masuk Rincian Arus Kas Masuk dari Aktivitas Pembiayaan Tahun Anggaran 2019 dan 2018 pada tabel berikut.

Tabel 5. 87 Arus Kas Masuk Dari Aktivitas Pembiayaan

No Uraian 2019 2018

1 Pencairan Dana Cadangan - -

2 Penerimaan Pinjaman dan Obligasi - -

3 Penerimaan Kembali Pinjaman - -

4 Penerimaan Kembali Investasi - -

5 Penerimaan Sisa Kas Bendahara Tahun Lalu - -

Jumlah - -

5.5.3.2 Arus Kas Keluar

Pengeluaran kas untuk membiayai pengeluaran pembiayaan terdiri atas pembayaran angsuran penyertaan modal (Investasi) pemerintah daerah dan pembayaran pokok utang pinjaman dan obligasi TA 2019 dan 2018 dengan rincian pada tabel berikut.

Page 343: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

329

Tabel 5. 88 Arus Kas Keluar Dari Aktivitas Pembiayaan

No Uraian 2019 2018

(Rp) (Rp)

1 Pembentukan Dana Cadangan - -

2 Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 50.000.000.000,00 650.000.000,00

3 Piutang Lain-lain Pihak Ketiga - -

4 Sisa Kas Bendahara Penerimah Yang Belum Di Setor - -

5 Pembayaran Pokok Utang Pinjaman dan Obligasi - 64.626.338.548,00

Jumlah 50.000.000.000,00 65.276.338.548,00

Jumlah Arus Kas Bersih dari Aktivitas Pembiayaan (50.000.000.000,00) (65.276.338.548,00)

5.5.4 Arus Kas Dari Aktivitas Non Anggaran

Arus kas dari Aktivitas Non Anggaran mencerminkan penerimaan dan pengeluaran kas bruto yang tidak mempengaruhi anggaran pendapatan, belanja dan pembiayaan pemerintah daerah. Arus kas dari aktivitas non anggaran antara lain Perhitungan Fihak Ketiga (PFK) dan kiriman uang. PFK menggambarkan kas yang berasal dari jumlah dana yang dipotong dari Surat Perintah Membayar atau diterima secara tunai untuk pihak ketiga misalnya potongan Taspen dan Askes. Arus Kas dari Aktivitas Non Anggaran Tahun 2019 sebesar (Rp17.795.680.202,00) dan Tahun 2018 sebesar Rp177.762.836,00 terdiri dari:

5.5.4.1. Arus Kas Masuk

Terdapat Penerimaan Perhitungan Fihak Ketiga berupa pemotongan/pemungutan IWP, Taperum dan PPh 21 serta penyetorannya Tahun 2019 sebesar Rp463.735.824.870,62 sedangkan tahun 2018 sebesar Rp469.958.735.383,43.

5.5.4.2 Arus Kas Keluar

Terdapat pemotongan/pemungutan IWP, Taperum dan PPh 21 yang disetor Tahun 2019 dan UP Bendahara Pengeluaran yang belum dipertanggungjawabkan namun fisik kas tidak ada di rekening bank maupun dikuasai oleh Bendahara Pengeluaran sebesar Rp478.411.603.777,22 sedangkan pada Tahun 2018 sebesar Rp469.780.972.547,43. Rincian Arus Kas dari Aktivitas Non Anggaran TA 2019 sebagaimana pada tabel berikut.

Tabel 5. 89 Arus Kas dari Aktivitas Non Anggaran

No Uraian 2019 2018

(Rp) (Rp)

Arus Kas Masuk -

1 Penerimaan Perhitungan Pihak Ketiga 463.735.824.870,62 469.958.735.383,43

Jumlah 463.735.824.870,62 469.958.735.383,43

Arus Kas Keluar

1 Pengeluaran Perhitungan Pihak Ketiga (PFK) 460.884.243.690,22

2 Pemberian Uang Persediaan (UP) Kepada Bendahara Pengeluaran

17.527.360.087,00 469.780.972.547,43

Jumlah 478.411.603.777,22 469.780.972.547,43

Jumlah Arus Kas Bersih dari Aktivitas Pembiayaan (14.675.778.906,60) (177.762.836,00)

Page 344: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

330

5.5.5 Kenaikan (Penurunan) Bersih Kas Selama Periode

Rincian kenaikan (Penurunan) Bersih Kas Selama Periode pada tabel berikut.

Tabel 5. 90 Kenaikan/Penurunan Kas Bersih

No Uraian 2019 2018 (Rp) (Rp)

1 Kenaikan (Penurunan) Bersih Kas Selama Periode 17.787.181.418,17 (135.029.621.481,29)

2 Saldo Awal Kas di BUD/Kas Daerah 57.397.001.671,72 192.426.623.153,01

Saldo Akhir Kas 75.184.183.089,89 57.397.001.671,72

3 Saldo Akhir Kas di BUD/Kas Daerah 3.177.212.993,83 51.835.782.597,50

4 Saldo Akhir Kas di Bendahara Pengeluaran 4.720.937.957,24 361.006.824,00

5 Saldo Akhir Kas di Bendahara Penerimaan - 10.080.089,00

6 Saldo Akhir Kas di BLUD 28.387.117.339,22 4.011.317.125,22

7 Saldo Akhir Kas di Bendahara Dana BOS 38.898.914.799,60 1.178.815.036,00

Page 345: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

331

5.6. LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS

Ekuitas dana merupakan pos pada neraca pemerintah yang menampung selisih antara aset dan kewajiban pemerintah. Ekuitas dana terdiri dari:

Tabel 5. 91 Laporan Perubahan Ekuitas

Uraian Laporan Perubahan Ekuitas 2019 2018 (Rp) (Rp)

EKUITAS AWAL 1 JANUARI 2019 14.553.678.091.363,32 10.812.363.313.877,59 Surplus/Defisit LO 2.636.305.919.105,49 1.244.663.253.965,04 Dampak kumulatif perubahan kebijakan/kesalahan Mendasar:

- -

Koreksi Nilai Persediaan - -

Rekening Konsolidasi (RK) - -

Koreksi Aset Tetap 159.439.969.412,43 2.476.132.647.442,20

Koreksi Piutang (165.000.221,00) 18.806.403.110,00

Koreksi Penyisihan Piutang 1.732.486.289,68 999.046.773,99

Koreksi Penyusutan Aset Tetap 33.878.606.093,09 (2.284.653.204,00)

Koreksi Aset Lainnya - (347.197.500,00)

Koreksi Penyusutan Aset Lainnya - -

Koreksi Pinjaman Modal - -

Koreksi Investasi (4.832.362.828,37) -

Koreksi Hutang 1.875.113.997,65 3.345.276.898,50

Koreksi Pendapatan LO - -

Koreksi Amortisasi - -

Koreksi Hibah - -

Koreksi Amortisasi - -

Koreksi Asuransi - -

Koreksi pengembalian sisa kas - -

EKUITAS AKHIR 17.381.912.823.212,29 14.553.678.091.363,32

Dampak kumulatif perubahan kebijakan/kesalahan Mendasar:

1. Koreksi Aset Tetap

Tabel 5. 92 Daftar Koreksi Aset Tetap

No Organisasi Perangkat

Daerah Debit Kredit Koreksi Aset Tetap

1 Dinas Pendidikan 60.200.001,00 - Koreksi atas pencatatan aset Gedung sekolah (P3D SMKN 3 JENEPONTO) yang sudah dicatat tahun 2018

2 Dinas Pendidikan - 99.209.988.428,43 Koreksi pencatatan Aset peralatan dan mesin dan aset tetap lainnya (Dana BOS SMA/SMK/SLB Tahun2017)

3 Dinas Pendidikan 2.152.326.331,73 - Koreksi Pencatatan Aset Dana BOS SMA/SMK/SLB Tahun 2018

4 Dinas Pendidikan 46.392.923.983,27 - Koreksi Pencatatab atas Aset Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23 Kabupaten/Kota

5 Dinas Perhubungan - 695.700.000,00 Penyesuaian bertambah atas aset tanah berdasarkan Sertifikat Hak Pakai Nomor 003seluas 86.090 dan Hak Pakai Nomor 0004 seluas 53.050 dan Penetapan Status No. 1652/IX/Tahun 2019

6 Badan Pendapatan Daerah - 1.068.130.350,00

Penyesuaian bertambah atas Koreksi Penghapusan Aset - Alat Bengkel berdasarkan Perubahan Sk Gubernur No.1326/V/Tahun 2015 Tanggal 20 Mei 2015 ke SK Gubernur No.975/V/Tahun 2019 tanggal 17 Mei 2019

2019 2018 Rp17.381.912.823.212,29 Rp14.553.678.091.363,32

Page 346: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

332

No Organisasi Perangkat

Daerah Debit Kredit Koreksi Aset Tetap

7 Badan Pengembangan Sumberdaya Manusia

- 30.310.950,00 Koreksi Pencatatan aset atas Kapitalisasi Aset Gedung Bangunan TA 2018 berdasarkan Hasil temuan Inspektorat Provinsi Sulawesi Selatan Nomor 700.04/9811/B.II/Itprov

8 Biro Pengelolaan Barang Dan Aset Daerah

- 104.614.080.000,00

Koreksi Penambahan Aset Tanah (Kurang Catat) atas Tanah Stadion Pacuan Kuda Parangtambung berdasarkan Keputusan Gubernur No.114/II/1982 tentang Penunjukan Dewan Pendiri Yayasan Olahraga KONI Daerah Sulsel tgl. 15 Februari 1982 yang diserahkan ke YOSS sesuai dengan BAST No. 055 Thn 1985 Tgl. 3 Januari 1985

9 Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik

- 2.427.210.000,00 Koreksi bertambah atas aset tanah (eks tanah kantor PDIP ) berdasarkan Sertifikat Tanah

JUMLAH 48.605.450.316,00 208.045.419.728,43 SALDO 159.439.969.412,43

2. Koreksi Piutang

Tabel 5. 93 Daftar Koreksi Piutang

No Organisasi Perangkat

Daerah Debit Kredit Koreksi Aset Tetap

1 UPT Transfusi Darah 150.000,00 Mutasi berkurang yang diakibatkan karena adanya pembebanan biaya administrasi BANK

2 RSKD Dadi 24.840.221,00 Mutasi berkurang karena terdapat Double Klaim Dan Kliring bulan Agustus 2018 senilai Rp. 24.326.400.- dan Revisi Nilai klaim Obat Bulan September 2017 dan kliring sebesar Rp. 513.821 ,-

3 RSIA Siti Fatimah 10.000,00 Mutasi berkurang yang diakibatkan karena adanya pembebanan biaya administrasi BANK

4 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan

140.000.000,00 Mutasi berkurang karena adanya pengembalian barang dari rekanan yang tidak sesuai dengan specifikasi kontrak

JUMLAH 165.000.221,00

SALDO (165.000.221,00 )

3. Koreksi Penyisihan Piutang Koreksi Penyisihan Piutang dilakukan untuk mengeleminasi nilai piutang yang disisihkan dan telah diterima kembali tahun 2019 sebesar Rp1.732.486.289,68.

4. Koreksi Penyusutan Aset Tetap

Tabel 5. 94 Daftar Koreksi Penyusutan Aset Tetap

No Organisasi Perangkat

Daerah Debit Kredit Koreksi Penyusutan Aset Tetap Tahun 2019

1 Dinas Pendidikan - 25.375.174.981,55 Koreksi bertambah atas penyusutan aset sekolah yang belum tercatat dari tahun 2017 dan koreksi berkurang atas Penyusutan aset sekolah pada kota Palopo yang belum bisa di verifikasi

2 Dinas Kesehatan 2.121.177,20 - Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

3 UPT Pelatihan Kesehatan 25,00 - Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

4 Rumah Sakit Khusus Ibu Dan Anak Siti Fatimah

- 9,00 Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

5 Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya dan Tata Ruang

14.995.283,26 - Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

6 Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman, Dan Pertanahan

- 11.374.881.316,00

Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Mutasi aset tahun 2019, ada Perbedaan pencatatan tahun perolehan di OPD yang melakukan mutasi dimana OPD asal melalkukan pemeliharaan sedangkan induknya ada di OPD lain dan Pencatatan di Kapitalisasi ke induknya

7 Dinas Sosial 65.871.428,00 - Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi dan adanya Rekasifikasi Aset Tetap ke Aset Lain lain

8 Dinas Komunikasi, Informatika,Statistik Dan Persandian

- 21.375.396,00 Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

9 Dinas Komunikasi, Informatika,Statistik Dan Persandian

- 8.000.000,00 Koreksi atas Reklasifikasi Aset - dari Alat Angkutan ke Aset Lainnya pada Dinas Komunikasi,Informasi, Statistik dan

Page 347: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

333

No Organisasi Perangkat

Daerah Debit Kredit Koreksi Penyusutan Aset Tetap Tahun 2019

Persandian berdasarkan surat No.028/370/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 2019 karena barang tersebut hilang

10 Dinas Penanaman Modal dan PTSP

- 700.000,00 Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

11 Dinas Kepemudaan dan Olahraga

2.181.241.646,00 -

Koreksi Saldo awal atas Mutasi Aset - Bangunan Gedung dari Dinas Perumahan KPP ke Dinas Kepemudaan dan Olahraga bedasarkan BA Mutasi No.760/1304/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019, dimana ada perbedaan tahun perolehannya

12 Dinas Kebudayaan Dan Kepariwisataan

- 6.235.856,00 Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Reklasifikasi dari Instalasi ke Alat Kantor dan Rumah Tangga berupa Lampu Hias Taman Benteng Somba Opu yang mempengaruhi masa manfaatnya.

13 Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman PH

- 42,00 Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

14 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan

- 5,00 Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

15 Badan Pendapatan Daerah 1.048.687.697,00 -

Penyesuaian bertambah atas Koreksi Penghapusan Aset - Alat Bengkel berdasarkan Perubahan Sk Gubernur No.1326/V/Tahun 2015 Tanggal 20 Mei 2015 ke SK Gubernur No.975/V/Tahun 2019 tanggal 17 Mei 2019

16 Badan Pengelolaan Keuangan Daerah

- 37.464.862,00 Koreksi Penyusutan atas Reklasifikasi Aset dari Belanja Modal ke Barang dan Jasa (pengecetan) yang dimana sudah dicatat penyusutannya

17 Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah

11.315.880,00 - Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

18 Inspektorat Daerah - 146.671,00 Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi

19 Badan Penghubung Daerah

378.860.091,00

Koreksi Saldo Awal Penyusutan atas Perhitungan dari Aplikasi, dan koreksi penyusutan atas Mutasi Aset - Bangunan Gedung dari Dinas Perumahan KPP ke Badan Penghubung Provinsi bedasarkan BA Mutasi No.760/1274/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019 yang mempengaruhi masa manfaat.

JUMLAH 3.324.233.136,46 37.202.839.229,55

SALDO 33.878.606.093,09

5. Koreksi Investasi Koreksi Investasi disebabkan penurunan nilai penyertaan modal pada Perusahaan Jamkrida yang mengalami kerugian pada Tahun 2019 sebesar Rp4.832.362.828,37.

6. Koreksi Utang Tabel 5. 95 Daftar Koreksi Utang

No Organisasi Perangkat

Daerah Debit Kredit Koreksi Utang Tahun 2019

1 Dinas Kesehatan 80.000,00 Koreksi berkurang atas pembayaran media/ koran karena adanya pengalihan pembayaran ke Biro Humas

2 RSUD Labuang Baji 1.437.904.211,65 Koreksi berkurang atas pembayaran jasa medik dan honorarium panitia pelaksana kegiatan.

3 RSUD Haji 329.733.327,00 Koreksi berkurang atas pembayaran jasa medik dan utang beban gaji pegawai

4 RSIA Siti Fatimah 841,00 Koreksi bertambah atas kurang bayar tunjangan pejabat keuangan tahun 2018

5 Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman

14.590.855,00 Koreksi bertambah atas utang pembayaran gaji pegawai tahun 2018 sebanyak 26 pegawai, karena adanya keterlambatan penerbitan SK

6 Badan Pendapatan Daerah

111.907.661,00 Koreksi berkurang atas utang pembayaran insentif Pemungutan Pajak, beban gaji pegawai dan beban jasa Air

7 Badan Kepegawaian Daerah

150.714,00 Koreksi berkurang atas pembayaran telpon tahun 2017 karena adanya perpindahan kantor

8 Badan Penghubung Daerah

9.929.780,00 Koreksi berkurang atas utang tunjangan beras tahun 2016 dan 2017 yang telah dibayarkan pada tahun 2018

JUMLAH 14.591.696,00 1.889.705.693,65 SALDO 1.875.113.997,65

Page 348: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

334

BAB VI PENJELASAN ATAS INFORMASI - INFORMASI NON KEUANGAN

PROVINSI SULAWESI SELATAN

Provinsi Sulawesi Selatan terletak pada wilayah 0o12’ – 8’ Lintang Selatan dan 116o48’ – 122o36’ Bujur Timur yang dibatasi Sebelah Utara Sulawesi Barat dan Sulawesi Tengah, Sebelah Timur Teluk Bone dan Sulawesi Tenggara, Sebelah Barat Selat Makassar, Sebelah Selatan Laut Flores.

Luas Wilayah Sulawesi Selatan 45.764,53 km2 dengan jumlah penduduk data sensus pada tahun 2015 sebanyak 8.520.304 jiwa yang tersebar di 24 kabupaten/kota yaitu 21 kabupaten dan 3 kota, 304 kecamatan, dan 2.953 desa/kelurahan, yang memiliki 4 suku daerah yaitu suku Bugis, Makassar, Mandar dan Toraja.

6.1. Struktur Organisasi

Dalam Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi Sulawesi Selatan didukung oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terdiri dari: 27 Dinas, 10 Badan, 6 Rumah Sakit, 3 UPT/UPTD, 1 Sekretariat, dan 9 Biro.

A. 27 (Dua Puluh Tujuh) DINAS

1. Dinas Pendidikan 2. Dinas Kesehatan 3. Dinas Bina Marga Dan Bina Konstruksi 4. Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya Dan Tata Ruang 5. Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman Dan Pertanahan 6. Dinas Sosial 7. Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi 8. Dinas Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak 9. Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan Dan Hortikultura 10. Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup 11. Dinas Kependudukan, Pencatatan Sipil, Pengendalian Penduduk Dan KB 12. Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa 13. Dinas Perhubungan 14. Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik Dan Persandian 15. Dinas Koperasi, Usaha Kecil Dan Menengah 16. Dinas Penanaman Modal Dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu 17. Dinas Kepemudaan Dan Olahraga 18. Dinas Kebudayaan Dan Kepariwisataan 19. Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan 20. Dinas Kelautan Dan Perikanan 21. Dinas Peternakan Dan Kesehatan Hewan 22. Dinas Perkebunan 23. Dinas Kehutanan 24. Dinas Energi Dan Sumber Daya Mineral 25. Dinas Perindustrian

Page 349: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

335

26. Dinas Perdagangan 27. Satuan Polisi Pamong Praja

B. 10 (Sepuluh) BADAN

1. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2. Badan Pengelolaan Keuangan Daerah 3. Badan Pendapatan Daerah 4. Badan Kepegawaian Daerah 5. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia 6. Badan Penelitian Dan Pengembangan Daerah 7. Badan Kesatuan Bangsa 8. Badan Penanggulangan Bencana Daerah 9. Badan Penghubung Daerah 10. Inspektorat Daerah

C. 6 (Enam) RUMAH SAKIT

1. Rumah Sakit Umum Daerah Labuang Baji 2. Rumah Sakit Umum Haji Makassar 3. Rumah Sakit Khusus Daerah 4. Rumah Sakit Umum Daerah Sayang Rakyat 5. RSKD IA Pertiwi 6. RSKD IA Siti Fatimah

D. 3 (Tiga) UPT/UPTD

1. UPT Rumah Sakit Khusus Daerah Gigi dan Mulut 2. UPT Pelatihan Kesehatan 3. UPTD Transfusi Darah

E. 1 (Satu) SEKRETARIAT

1. Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

F. 9 (Sembilan) BIRO

1. Biro Hukum Dan HAM 2. Biro Pemerintahan 3. Biro Humas Dan Protokol 4. Biro Perekonomian 5. Biro Pembangunan Dan Pengadaan Barang Dan Jasa 6. Biro Kesejahteraan 7. Biro Organisasi Dan Tatalaksana 8. Biro Umum Dan Perlengkapan 9. Biro Pengelolaan Barang Dan Aset Daerah

6.2. Sumber Daya OPD

Jumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang ada pada Provinsi Sulawesi Selatan keadaan bulan Desember tahun 2019 sebanyak 24.640 (dua puluh empat ribu enam ratus empat puluh) orang, adapun rincian jumlah Pegawai Negeri Sipil berdasarkan kepangkatan sebagai berikut: a. Golongan IV sebanyak = 9.361 Orang b. Golongan III sebanyak = 12.419 Orang c. Golongan II sebanyak = 2.685 Orang

Page 350: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

336

d. Golongan I sebanyak = 175 Orang

6.3. Visi dan Misi Sulawesi Selatan 2019 – 2023 VISI:

“Sulawesi Selatan yang Inovatif, Produktif, Kompetitif, Inklusif dan Berkarakter” MISI:

1. Pemerintahan yang berorientasi melayani, inovatif, dan berkarakter. 2. Peningkatan infrastruktur yang berkualitas dan aksesibel. 3. Pembangunan pusat-pusat pertumbuhan ekonomi baru yang produktif. 4. Pembangunan manusia yang kompetitif dan inklusif. 5. Peningkatan produktivitas dan daya saing produk Sumber Daya Alam yang

berkelanjutan.

6.4. Program Unggulan:

1 Baruga pelayanan masyarakat. 2 Pengelolaan pemerintahan yang bebas KKN. 3 Pengelolaan anggaran yang transparan. 4 Sistem kepegawaian berbasis meritokrasi. 5 Manajemen berbasis kinerja. 6 Perbaikan tata kelola aset dalam rangka peningkatan sumber-sumber pendapatan daerah. 7 Pemberian insentif anggaran kepada kabupaten/kota yang memiliki program inovatif

dan strategis. 8 Sistem pelayanan satu loket. 9 Pelaksanaan monitoring, evaluasi, dan akuntabilitas kinerja pembangunan yang efektif. 10 Memprioritaskan pembangunan 1.500 km jalan provinsi. 11 Mendorong pembangunan pelabuhan-pelabuhan ekspor, penumpang dan feeder untuk

menunjang pusat-pusat pertumbuhan ekonomi dan mengembangkan interkonektivitas pulau-pulau Sulawesi Selatan.

12 Mengakselerasi pembangunan modal transportasi kereta api yang aksesibel. 13 Membangun bandara baru dan meningkatkan kapasitas bandara yang sudah ada di pusat-

pusat pertumbuhan ekonomi baru dan destinasi wisata unggulan Sulawesi Selatan. 14 Membangun infrastruktur penyuplai energi, dengan perhatian khusus terhadap energy

terbarukan. 15 Membangun infrastruktur manajemen Sumber Daya Air (Waduk, Irigasi, Pengelolaan

Air Bersih). 16 Pemetaan wilayah pertumbuhan ekonomi baru dan pembangunan sumber data aset

pertanian (Misal: lahan tidur, irigasi, lahan produksi) secara menyeluruh. 17 Penguatan kerjasama antar daerah pusat-pusat pertumbuhan ekonomi. 18 Pengembangan sektor unggulan ekonomi berbasis wilayah : pertanian, perkebunan,

kehutanan, perikanan, kelautan, dan pariwisata.

Page 351: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

337

19 Peningkatan kapasitas dan kompetensi SDM petani dan nelayan yang menunjang sektor unggulan ekonomi dengan membangun lembaga riset pertanian dan perikanan sebagai pusat pengembangan produk unggulan Sulawesi Selatan.

20 Peningkatan kesejahteraan petani dan nelayan khususnya yang kurang mampu melalui penyediaan micro-financing, penyediaan teknologi, pembangunan infrastruktur pertanian dan kelautan, serta pengembangan pasca panen (off farm) melalui peran serta koperasi.

21 Pengembangan destinasi wisata unggulan Sulawesi Selatan berbasis wisata alam, budaya, dan buatan yang terkoneksi dengan wisata nasional dan internasional.

22 Pencapaian LPM Sulawesi Selatan menjadi 10 besar di Indonesia. 23 Pemberian gizi bagi ibu hamil dan menyusui pada periode emas (1000 hari pertama

anak) bagi keluarga tidak mampu. 24 Pembangunan Rumah Sakit Umum Regional dengan standar Layanan internasional yang

tersebar di seluruh wilayah Sulawesi Selatan sebagai rumah sakit rujukan. 25 Pemberian beasiswa pendidikan bagi dokter untuk mengambil pendidikan spesialis

sebagai ujung tombak penguatan Rumah Sakit Regional Sulawesi Selatan. 26 Pembangunan Sekolah-Sekolah Kejuruan baru dan revitalisasi Sekolah Kejuruan yang

sesuai dengan potensi wilayah dan kebutuhan pasar. 27 Membangun koordinasi untuk penguatan peran PAUD dan Sekolah Dasar dalam

pembangunan karakter anak-anak dengan nilai nasionalisme, agama dan budaya Sulawesi Selatan.

28 Meningkatkan koordinasi dengan lembaga terkait dalam menekan sekecil mungkin peredaran narkoba di Sulawesi Selatan.

29 Pembangunan kepemudaan melalui pengembangan, pemberdayaan, dan kemandirian pemuda, khususnya di bidang olahraga dan seni serta industri kreatif.

30 Pemberdayaan penyandang disabilitas secara berkelanjutan. 31 Perbaikan tata kelola Sumber Daya Alam dengan memperhatikan daya dukung lahan. 32 Peningkatan pengetahuan budidaya masyarakat untuk mengoptimalkan hasil budidaya

dan hasil produksi. 33 Diversifikasi produk dan peningkatan kualitas dan daya saing hasil sektor unggulan

ekonomi.

34 Perbaikan tata niaga dan perluasan pangsa pasar produk unggulan ekonomi.

Page 352: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

338

6.5. Perbedaan angka pada LRA Tahun Anggaran 2019 dengan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2019

Berdasarkan hasil reviu Inspektorat Provinsi Sulawesi Selatan, bahwa terdapat perbedaan anggaran antara Anggaran pada Laporan Realisasi Anggaran (LRA) dengan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2019 yakni, perbedaan tersebut diakibatkan oleh pergeseran anggaran setelah Perubahan APBD Tahun Anggaran 2019 yang ditetapkan melalui Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 58 Tahun 2019 tentang Perubahan Peraturan Gubernur Sulawesi Selatan Nomor 8 Tahun 2019 tentang Penjabaran Perubahan APBD Tahun Anggaran 2019 yang terdiri dari:

1. Pengurangan belanja operasi sebesar Rp131.984.114.632,13; 2. Penambahan belanja Transfer sebesar Rp109.550.083.801,13; 3. Penambahan belanja Modal sebesar Rp26.934.030.831,00; dan 4. Pengurangan belanja tak terduga sebesar Rp3.500.000.000,00;

6.6. Informasi Kebijakan Akuntansi

1. Untuk tahun anggaran 2019 manajemen pengelola BLUD telah menyampaikan laporan keuangan yang telah di audit oleh auditor independen.

2. Terdapat kewajiban-kewajiban yang jumlah dan waktu pembayarannya belum pasti atau disebut sebagai kewajiban kontinjensi, sebagai berikut: a) Terdapat Nomor Perkara Gugatan No. 18/Pdt.G/2014/PN.Sungg yang sedang dalam

proses kasasi dengan nilai tuntutan ganti rugi sebesar Rp2.400.000.000,00. b) Terdapat Nomor Perkara Gugatan No. 08/Pdt.G/2015/PN.BR yang sedang dalam

proses kasasi dengan nilai tuntutan ganti rugi sebesar Rp74.302.960,00. Utang tersebut digolongkan kontijensi karena masih dalam proses pengadilan dan belum mempunyai ketetapan hukum untuk dilakukan pembayaran sehingga nilai utang tersebut menjadi belum pasti.

Makassar,

GUBERNUR SULAWESI SELATAN, M. NURDIN ABDULLAH

Page 353: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANRINCIAN PENDAPATAN ASLI DAERAH - PAJAK DAERAH

TAHUN ANGGARAN 2019Lampiran 1

1 3 4 5 43,712,868,595,360.00 3,710,611,599,841.00 99.94 3,462,184,656,928.00

1 1,345,247,950,000.00 1,394,198,331,701.00 103.64 1,242,314,483,837.00 1 A-1 Sedan, Jeep, Station Wagon (Pribadi) 734,628,279,000.00 765,968,647,833.00 104.27 674,834,399,748.00 2 A-2 Sedan, Jeep, Station Wagon (Umum) 8,602,560,000.00 8,673,926,297.00 100.83 9,640,345,034.00 3 B-1 Bus, Micro Bus (Pribadi) 2,240,892,000.00 2,383,099,677.00 106.35 2,232,291,275.00 4 B-2 Bus, Micro Bus (Umum) 1,817,184,000.00 1,890,459,933.00 104.03 2,267,346,325.00 5 C-1 Truck, Pick Up (Pribadi) 234,537,194,000.00 240,987,488,228.00 102.75 210,099,528,807.00 6 C-2 Truck, Pick Up (Umum) 29,027,891,000.00 32,197,008,310.00 110.92 29,445,930,806.00 7 D-1 Kendaraan Khusus (Pribadi) 7,757,018,000.00 7,500,154,151.00 96.69 4,704,116,720.00 8 E. Sepeda Motor 316,684,595,000.00 321,564,772,631.00 101.54 298,730,316,754.00 9 A-3 Sedan, Jeep, Stasion Wagon (Dinas) 5,743,222,000.00 7,042,776,102.00 122.63 5,825,768,775.00

10 B-3 Bus, Micro Bus (Dinas) 331,201,000.00 449,088,375.00 135.59 331,485,225.00 11 C-3 Truck, Pick-Up, (DInas0 2,025,580,000.00 2,995,024,550.00 147.86 2,293,341,700.00 12 E-3 Sepeda Motor, Scooter (Dinas) 1,645,914,000.00 2,134,384,656.00 129.68 1,618,763,500.00 13 D-3 Kendaraan Khusus (Dinas) 206,420,000.00 411,500,958.00 199.35 290,849,168.00

2 993,777,500,000.00 1,020,124,486,703.00 102.65 901,224,678,479.00 1 A-1 Sedan , Jeep, Station Wagon (Pribadi) 451,079,287,000.00 469,443,632,375.00 104.07 439,858,255,082.00 2 A-2 Sedan , Jeep, Station Wagon (Umum) 215,982,000.00 762,207,000.00 352.90 306,456,750.00 3 B-1 Bus, Micro Bus (Pribadi) 1,864,734,000.00 1,802,970,000.00 96.69 1,899,680,000.00 4 B-2 Bus, Micro Bus (Umum) 404,110,000.00 308,348,000.00 76.30 1,384,885,000.00 5 C-1 Truck, Pick UP (Pribadi) 164,976,432,000.00 171,769,200,000.00 104.12 129,995,865,435.00 6 C-2 Truck, Pick UP (Umum) 4,321,366,000.00 3,201,051,500.00 74.07 10,980,702,000.00 7 D-1 Kendaraan Khusus (Pribadi) 4,719,209,000.00 2,897,234,038.00 61.39 1,230,128,237.00 8 E. Sepeda Motor 345,246,084,000.00 345,107,913,800.00 99.96 295,222,776,100.00 9 A-3 Sedan, Jeep, Stasion Wagon (Dinas) 11,946,546,000.00 13,904,710,000.00 116.39 11,035,730,000.00

10 B-3 Bus, Micro Bus (Dinas) 960,730,000.00 1,331,780,000.00 138.62 834,970,000.00 11 C-3 Truck, Pick-Up (Dinas) 4,485,496,000.00 5,883,030,000.00 131.16 4,680,585,500.00 12 E-3 Sepeda Motor, Scooter (Dinas) 3,557,524,000.00 3,668,107,000.00 103.11 3,771,824,500.00 13 D3 Kendaraan Khusus (Dinas) - 44,302,990.00 - 22,819,875.00

3 650,662,145,360.00 654,633,759,689.00 100.61 634,138,302,944.00 1 Premium 224,635,164,170.00 224,042,626,093.00 99.74 219,080,852,613.00 2 Pertamax 29,532,983,140.00 29,919,663,905.00 101.31 32,014,272,436.00 4 Solar 17,802,771,520.00 15,997,131,660.00 89.86 82,441,843,724.00 6 Pertamina dex 1,898,429,010.00 1,864,158,903.00 98.19 191,418,748,078.00 5 Pertalite 194,010,846,940.00 194,237,128,541.00 100.12 699,299,121.00 7 Bio Diesel 682,753,730.00 909,495,351.00 133.21 520,514,415.00 8 Bio Solar 177,937,940,350.00 181,812,864,474.00 102.18 105,013,002,710.00 9 Pertamax Turbo 506,107,160.00 576,919,170.00 113.99 384,319,161.00

10 Dexlite 3,655,149,340.00 5,273,771,592.00 144.28 2,565,450,686.00 4 92,219,000,000.00 93,614,102,811.00 101.51 99,273,770,342.00

1 Pajak Permukaan 89,859,204,000.00 93,321,901,622.00 103.85 98,697,196,763.00 2 Air Permukaan Lainnya 2,359,796,000.00 292,201,189.00 12.38 576,573,579.00

5 630,962,000,000.00 548,040,918,937.00 86.86 585,233,421,326.00 1 Pajak Rokok 630,962,000,000.00 548,040,918,937.00 86.86 585,233,421,326.00

% Realisasi TA 2018

Bea Balik Nama Kend. Bermotor (BBN.KB)

No Uraian Anggaran Setelah Perubahan Realisasi TA 2019

2Pendapatan Pajak DaerahPajak Kend. Bermotor (PKB)

Pajak Rokok

Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor

Pajak Pengambilan & Pemanfaatan AP

Page 354: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 2

1 3 4 5 6

43,151,506,200.00 40,884,402,523.00 94.75 70,370,128,268.00

1 18,340,000,000.00 18,939,566,400.00 103.27 49,937,338,672.00

1 Retribusi Pelayanan Kesehatan 14,840,000,000.00 15,292,666,400.00 103.05 41,569,104,404.00

2 Retribusi Pelayanan Pendidikan 3,500,000,000.00 3,646,900,000.00 104.20 8,368,234,268.00

2 22,736,506,200.00 20,484,337,423.00 90.09 18,756,726,290.00

1 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah 16,619,706,200.00 15,794,389,175.00 95.03 12,829,239,391.00

2 Retribusi Pelayanan Kepelabuhanan 600,000,000.00 430,513,220.00 71.75 589,861,015.00

3 Retribusi Tempat Rekreasi dan Olah Raga 455,000,000.00 397,825,000.00 87.43 394,100,000.00

4 Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah 5,061,800,000.00 3,861,610,028.00 76.29 4,943,525,884.00

3 2,075,000,000.00 1,460,498,700.00 70.39 1,676,063,306.00

1 Retribusi Izin Trayek 900,000,000.00 566,851,300.00 62.98 569,401,506.00

2 Retribusi Izin Usaha Perikanan 1,000,000,000.00 825,140,000.00 82.51 795,355,000.00

3 Retribusi Izin Mempekerjakan Tenaga Asing (IMTA) 175,000,000.00 68,507,400.00 39.15 311,306,800.00

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANRINCIAN RETRIBUSI DAERAH

TAHUN ANGGARAN 2019

No Uraian Anggaran Setelah Perubahan Realisasi TA 2019 % Realisasi TA 2018

Retribusi Perizinan Tertentu

2

RETRIBUSI DAERAH

Retribusi Jasa Umum

Retribusi Jasa Usaha

Page 355: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANRINCIAN PENDAPATAN ASLI DAERAH

PENDAPATAN HASIL PENGELOLAAN KEKAYAAN DAERAH YANG DIPISAHKANTAHUN ANGGARAN 2019

Lampiran 3

1 3 4 5 6

111,636,147,867.00 111,357,119,117.00 99.75 108,949,315,359.00

1 279,028,750.00 - - 90,797,000.00

1 Perusda Sulawesi Selatan 279,028,750.00 - - -

2 Agribisnis - - 90,797,000.00

2 109,730,248,368.00 109,730,248,368.00 100.00 107,522,132,287.00

1 PT. Bank Sulawesi Selatan 109,730,248,368.00 109,730,248,368.00 100.00 107,522,132,287.00

3 1,626,870,749.00 1,626,870,749.00 100.00 1,336,386,072.00

1 PT. KIMA 720,730,392.00 720,730,392.00 100.00 510,232,670.00

2 PT. GMTD 264,000,000.00 264,000,000.00 100.00 211,200,000.00

3 PT. ASKRIDA 642,140,357.00 642,140,357.00 100.00 614,953,402.00

Realisasi TA 2018No Uraian Anggaran Setelah Perubahan Realisasi TA 2019 %

2

Pendapatan Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

Bagian Laba atas penyertaan modal pada Perusahaan Milik Daerah

Bagian Laba atas penyertaan modal pada Perusahaan Milik Pemerintah

Bagian Laba atas penyertaan modal pada Perusahaan Milik Swasta

Page 356: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 4

1 3 4 5 6300,729,108,196.00 275,778,094,433.10 91.70 306,845,151,868.45

1 857,285,000.00 2,029,951,109.00 236.79 343,063,000.00

1 Penjualan Peralatan/Perlengkapan Kantor tidak terpakai 10,000,000.00 - - 121,563,000.00

2 Penjualan Kendaraan Dinas roda dua 25,000,000.00 159,596,983.00 638.39 - 3 Penjualan Kendaraan Dinas roda empat 807,285,000.00 1,785,714,126.00 221.20 221,500,000.00 4 Penjualan bahan-bahan bekas Bangunan 15,000,000.00 84,640,000.00 564.27

2 51,148,850,700.00 37,041,541,615.28 69.12 28,536,870,285.22 1 Jasa Giro Kas Daerah 51,148,850,700.00 35,355,868,569.48 69.12 27,432,121,965.62 2 Jasa Giro Pemegang Kas - 1,793,963.00 - 169,682,920.00 3 Jasa Giro Dana Bos - 1,683,879,082.80 - 935,065,399.60

3 - 4,449,036,779.72 - 7,499,659,208.92

1 Kerugian Uang Daerah 4,449,036,779.72 7,499,659,208.92

4 - 305,722,208.60 - 2,175,145,950.00

1 Bidang Pendidikan 7,365,207.00 - - 2 Bidang Kesehatan 171,370,386.00 - 12,181,915.00 3 Bidang Pekerjaan Umum 90,870,774.00 - 107,792,681.00 4 Bidang Kepemudaan dan Olahraga - 1,878,992,025.00 5 Bidang Pemerintahan Umum 198,800.00 - 82,486,000.00 6 Bidang Pertanian 5,656,096.60 - 6,053,115.00 7 Bidang Kelautan dan Perikanan 30,260,945.00 - 85,477,570.00 8 Bidang Pertanahan - 1,488,144.00 9 Bidang Perindustrian dan Perdagangan - 674,500.00

5 76,642,269,771.00 71,367,504,606.00 93.12 61,455,861,768.00

1 Pendapatan Denda PKB 69,765,269,771.00 66,997,370,506.00 96.03 58,803,320,605.00 2 Pendapatan Denda BBN-KB 6,877,000,000.00 4,370,134,100.00 63.55 2,652,541,163.00

6 - 41,874,153.00 - 26,371,665.00 1 Pendapatan Denda Retribusi Jasa Umum 41,355,253.00 - 26,371,665.00 2 Pendapatan Denda Retribusi Jasa Usaha 518,900.00

7 - 4,833,701,756.00 - 118,000,854,193.51

1Pengembalian Kelebihan Pembayaran Gaji & Tunjangan 2,445,737,667.00 - 858,748,268.00

2 Pengembalian dari Uang Muka 863,185,924.00 112,749,357,830.51 3 Pengembalian dari Dana BOS 1,524,778,165.00 - 4,392,748,095.00

8 172,070,702,725.00 155,708,587,205.50 90.49 88,801,697,297.80 1 Fasilitas Umum 158,602,725.00 - 2 Badan layanan Umum Daerah 171,587,100,000.00 153,810,830,045.11 89.64 87,121,659,423.00 3 Lain-lain Penerimaan Yang Sah 325,000,000.00 1,897,757,160.39 - 1,680,037,874.80

9 10,000,000.00 175,000.00 1.75 5,628,500.00 1 Angsuran/Cicilan Penjualan Eks Rumah Dinas - 175,000.00 - 2,000,000.00

2 Angsuran/Cicilan Penjualan Eks Kendaraan Dinas 10,000,000.00 - - 3,628,500.00

Fasilitas Sosial dan Fasilitas Umum

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANRINCIAN LAIN-LAIN PENDAPATAN ASLI DAERAH YANG SAH

TAHUN ANGGARAN 2019

No Uraian Anggaran Setelah Perubahan Realisasi TA 2019 % Realisasi TA 2018

Pendapatan dari Angsuran / Cicilan Penjualan

Pendapatan Denda Retribusi

2Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah

Hasil Penjualan Aset Daerah Yang Tidak Dipisahkan

Penerimaan Jasa Giro

Pendapatan dari Pengembalian

Tuntutan Ganti Kerugian Daerah

Denda Keterlambatan Pelaks. Pekerjaan

Pendapatan Denda Pajak

Page 357: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 5

1 3 4 5 6

5,698,909,382,482.00 5,417,262,552,592.00 95.06 5,295,519,277,687.00

I 5,669,967,534,482.00 5,388,320,704,592.00 95.03 5,287,519,277,687.00

1 190,755,131,482.00 121,194,238,889.00 63.53 194,238,450,749.00

1 Bagi Hasil dari Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) 24,686,601,000.00 19,432,150,507.00 78.72 24,925,379,225.00

2 Bagi Hasil dari Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 25 dan Pasal 29 wajib Pajak orang Pribadi dalam Negeri dan PPh Pasal 21 160,492,200,000.00 96,295,320,000.00

60.00 164,256,930,524.00

3 Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau 5,576,330,482.00 5,466,768,382.00 98.04 5,056,141,000.00

2 76,379,567,000.00 48,602,676,991.00 63.63 43,507,921,165.00

1 Bagi Hasil dari Iuran Hak Pengusahaan Hutan 2,623,710,000.00 1,574,226,000.00 60.00 842,512,877.00

3 Bagi Hasil dari Iuran Eksplorasi dan Iuran Eksploitasi (Royalti) 42,270,704,000.00 28,977,490,851.00 68.55 31,654,163,928.00

2 Bagi Hasil dari Iuran Tetap (Land rent) - 732,705,400.00 - 1,087,685,209.00

4 Bagi Hasil dari Pertambangan Gas Bumi 31,485,153,000.00 17,318,254,740.00 55.00 9,923,559,151.00

3 2,586,312,342,000.00 2,586,312,342,000.00 100.00 2,509,480,255,000.00

1 Dana Alokasi Umum 2,586,312,342,000.00 2,586,312,342,000.00 100.00 2,509,480,255,000.00

4 355,814,685,000.00 295,969,567,870.00 83.18 342,477,570,201.00 1 Dana Alokasi Khusus Fisik 355,814,685,000.00 295,969,567,870.00 83.18 342,477,570,201.00

5 2,460,705,809,000.00 2,336,241,878,842.00 94.94 2,197,815,080,572.00

1 Tambahan Penghasilan Guru PNSD 555,236,279,000.00 551,922,359,559.00 99.40 546,119,478,360.00

2 Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) 1,889,892,661,000.00 1,769,029,908,628.00 93.60 1,642,022,752,300.00

3 Dana Peningkatan Kapasitas Koperasi UMKM dan Ketenagakerjaan 5,040,900,000.00 5,040,900,000.00 100.00 4,998,750,000.00

4 Dana Pelayanan Administrasi Kependudukan 1,650,969,000.00 1,624,662,405.00 98.41 1,637,134,912.00

5 Bantuan Operasional Penyelenggaraan Museum dan Taman Budaya 3,950,000,000.00 3,950,000,000.00 100.00 -

6 Bantuan Operasional Kesehatan (BOK) dan Bantuan Operasional Keluarga Berencana (BKOB) 4,935,000,000.00 4,674,048,250.00 94.71 3,036,965,000.00

II 28,941,848,000.00 28,941,848,000.00 100.00 8,000,000,000.00

1 28,941,848,000.00 28,941,848,000.00 100.00 8,000,000,000.00

1 - Dana Insentif Daerah (DID) 28,941,848,000.00 28,941,848,000.00 100.00 8,000,000,000.00

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANRINCIAN PENDAPATAN TRANSFER - TRANSFER PEMERINTAH PUSAT

TAHUN ANGGARAN 2019

No Uraian Anggaran Setelah Perubahan Realisasi TA 2019 % Realisasi TA 2018

2

TRANSFER PEMERINTAH PUSAT - DANA PERIMBANGAN

Dana Bagi Hasil Pajak

Dana Bagi Hasil Sumber Daya Alam

PENDAPATAN TRANSFER

TRANSFER PEMERINTAH PUSAT LAINNYA

Dana Penyesuaian dan Otonomi Khusus

Dana Alokasi Umum

Dana Alokasi Khusus

Dana Alokasi Khusus Non Fisik

Page 358: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANLAIN-LAIN PENDAPATAN DAERAH YANG SAH

Lampiran 6

1 3 4 5 6

I 55,665,756,000.00 18,017,093,454.00 32.37 8,353,412,065.00

1 55,665,756,000.00 18,017,093,454.00 32.37 8,353,412,065.00

1 Pendapatan Hibah dari Pemerintah Pusat 48,351,376,000.00 11,419,834,864.00 23.62 1,923,751,560.00

Pendapatan Hibah dari Pemerintah 48,351,376,000.00 11,419,834,864.00 23.62 1,923,751,560.00

2 Sumbangan Pihak Ketiga 7,314,380,000.00 6,597,258,590.00 90.20 6,429,660,505.00

- Badan/lembaga/organisasi swasta…… 1,973,380,000.00 1,256,258,590.00 63.66 532,890,700.00

- Sumbangan Pihak Ketiga 5,341,000,000.00 5,341,000,000.00 100.00 5,896,769,805.00

2

LAIN-LAIN PENDAPATAN DAERAH YANG SAH

Pendapatan Hibah

TAHUN ANGGARAN 2019

No Uraian Anggaran Setelah Perubahan Realisasi TA 2019 % Realisasi TA 2018

Page 359: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 7

BARANG DAN JASA MODAL

PERALATAN DAN MESIN

MODAL ASET TETAP LAINNYA

1 2 3 4 5 6 7 8 9(6+7+8) 10 (3+4-5-9) 11 12 (10+11)

1 MAROS 133,527,624.00 16,066,040,000.00 39,605,985.00 10,617,032,205.00 1,846,993,900.00 2,050,665,500.00 14,514,691,605.00 1,645,270,034.00 12,109,162.00 1,657,379,196.00

2 MAKASSAR 455,203,213.00 53,466,193,859.00 19,814,581.00 37,984,467,246.00 4,143,699,701.00 7,570,347,700.00 49,698,514,647.00 4,203,067,844.00 4,061,666.00 4,207,129,510.00

3 BONE 173,264,009.00 37,477,660,000.00 9,595,949.00 24,608,609,860.00 3,251,962,226.00 6,405,271,050.00 34,265,843,136.00 3,375,484,924.00 5,633,212.00 3,381,118,136.00

4 BANTAENG 1,790,908.20 10,022,320,000.00 845,301.20 6,455,696,837.00 848,894,763.00 1,176,048,400.00 8,480,640,000.00 1,542,625,607.00 4,689,177.00 1,547,314,784.00

5 SOPPENG 3,005,253.40 12,739,080,000.00 3,005,253.40 8,583,162,212.00 2,048,148,500.00 1,627,726,400.00 12,259,037,112.00 480,042,888.00 - 480,042,888.00

6 SINJAI 41,491,988.20 13,735,280,000.00 5,021,456.20 9,506,226,684.00 1,487,872,338.00 2,245,854,050.00 13,239,953,072.00 531,797,460.00 - 531,797,460.00

7 PAREPARE 25,541,468.20 11,458,662,510.00 1,873,520.20 8,756,220,800.00 505,449,700.00 1,401,631,500.00 10,663,302,000.00 819,028,458.00 5,623,362.00 824,651,820.00

8 BARRU 119,511,711.00 10,727,160,000.00 29,786,844.00 7,231,357,422.00 1,017,339,500.00 1,178,274,100.00 9,426,971,022.00 1,389,913,845.00 883,857.00 1,390,797,702.00

9 PANGKEP 11,521,231.20 19,068,915,998.00 11,372,740.20 14,089,181,858.00 1,572,805,700.00 1,947,736,700.00 17,609,724,258.00 1,459,340,231.00 - 1,459,340,231.00

10 PINRANG 31,016,968.60 23,425,520,000.00 3,024,260.60 16,853,400,270.00 1,896,601,020.00 2,441,126,400.00 21,191,127,690.00 2,262,385,018.00 13,449,845.00 2,275,834,863.00

11 PALOPO 6,275,546.40 14,727,560,000.00 610,779.40 10,306,713,023.00 768,203,000.00 1,714,705,600.00 12,789,621,623.00 1,943,603,144.00 - 1,943,603,144.00

12 TORAJA UTARA 7,624,793.20 13,689,440,000.00 4,598,793.20 9,332,041,397.00 1,197,013,792.00 1,671,828,611.00 12,200,883,800.00 1,491,582,200.00 - 1,491,582,200.00

13 SIDRAP 11,913,095.80 13,697,720,000.00 6,820,092.80 8,741,556,900.00 2,168,546,600.00 2,372,823,100.00 13,282,926,600.00 419,886,403.00 356,967.00 420,243,370.00

14 WAJO 55,167,085.60 17,567,360,000.00 7,751,921.60 11,272,768,264.00 2,593,720,900.00 2,690,696,000.00 16,557,185,164.00 1,057,590,000.00 3,748,764.00 1,061,338,764.00

15 ENREKANG 42,927,049.40 14,079,320,000.00 1,963,547.40 8,701,877,574.00 1,695,969,250.00 1,447,060,900.00 11,844,907,724.00 2,275,375,778.00 - 2,275,375,778.00

16 TANA TORAJA 69,342,666.60 13,977,668,065.00 3,081,110.60 9,505,198,293.00 1,373,348,100.00 1,701,543,600.00 12,580,089,993.00 1,463,839,628.00 - 1,463,839,628.00

17 LUWU TIMUR 13,422,409.60 16,418,760,000.00 8,236,767.60 11,146,669,778.00 2,126,678,740.00 2,467,950,100.00 15,741,298,618.00 682,647,024.00 - 682,647,024.00

18 LUWU 42,494,110.00 23,565,800,000.00 12,942,566.00 16,811,613,492.00 1,552,471,819.00 3,399,936,800.00 21,764,022,111.00 1,831,329,433.00 55,924.00 1,831,385,357.00

19 BULUKUMBA 104,182,033.00 22,906,880,000.00 10,229,367.40 15,966,555,001.00 1,958,034,850.00 3,277,214,200.00 21,201,804,051.00 1,799,028,614.60 11,613,513.00 1,810,642,127.60

20 TAKALAR 100,831,789.20 20,331,587,196.00 2,002,225.20 13,736,082,996.00 3,379,425,500.00 3,062,929,300.00 20,178,437,796.00 251,978,964.00 1,003.00 251,979,967.00

21 JENEPONTO 53,758,410.40 18,818,280,000.00 7,126,395.40 12,854,053,250.00 2,144,153,800.00 1,685,985,300.00 16,684,192,350.00 2,180,719,665.00 1,209,952.00 2,181,929,617.00

22 GOWA 26,111,953.00 31,099,720,000.00 13,795,907.00 21,093,562,850.00 2,086,311,800.00 4,999,468,550.00 28,179,343,200.00 2,932,692,846.00 372,577.00 2,933,065,423.00

23 LUWU UTARA 35,224,387.60 19,280,240,000.00 22,336,486.60 14,236,281,474.00 1,169,004,676.00 2,757,700,750.00 18,162,986,900.00 1,130,141,001.00 1,616,388.00 1,131,757,389.00

24 SELAYAR 1,449,859.40 9,598,880,000.00 1,048,518.40 6,128,985,020.00 908,382,800.00 897,795,100.00 7,935,162,920.00 1,664,118,421.00 - 1,664,118,421.00

1,566,599,564.00 457,946,047,628.00 226,490,369.40 314,519,278,511.60 43,741,032,975.00 62,192,319,711.00 420,452,667,392.00 38,833,489,430.60 65,425,369.00 38,898,914,799.60

JASA GIRO SiLPA DANA BOS

TOTAL

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANBELANJA BARANG DAN JASA DANA BOS

NO NAMA SEKOLAH JML SALDO AWAL JML DANA MASUK/

DITRANSFER 2019

PENYETORAN JASA GIRO/

PENGEMBALIAN DANA

REALISASI BELANJA

TOTAL REALISASI SISA DANA

TAHUN ANGGARAN 2019

Page 360: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 8

No JENIS BBM PT. PERTAMINA PT. PATRA NIAGA PT. ELNUSA PT. MULTI TRADING JUMLAH

1 2 3 4 5 6 7 (3+4+5+6)

1 Premium 19,981,136,242.00 19,981,136,242.00

2 Pertamax 2,567,459,957.00 2,567,459,957.00

3 Solar 367,275,415.00 367,275,415.00

4 Pertalite 16,631,312,080.00 16,631,312,080.00

5 Pertamax Dex 89,681,697.00 89,681,697.00

6 Bio Solar 12,956,752,262.00 4,168,668,229.00 392,570,308.00 17,517,990,799.00

7 Bio Disel 123,646,969.00 123,646,969.00

8 Pertamax Turbo 64,034,046.00 64,034,046.00

9 Dexlite 747,185,129.00 747,185,129.00

Jumlah 53,404,836,828.00 4,168,668,229.00 392,570,308.00 123,646,969.00 58,089,722,334.00

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG PAJAK BAHAN BAKAR KENDARAAN BERMOTOR (PBBKB)

PER 31 DESEMBER 2019

Page 361: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

NO. TAHUN SALDO AWAL MUTASI TAMBAH MUTASI PEMBAYARAN

MUTASI KURANG SALDO AKHIR

1 2 3 4 5 6 7 (3+4-5-6)1 2019 - 26,152,833,592.70 - - 26,152,833,592.70 2 2018 20,610,957,431.00 - 20,370,331,761.00 - 240,625,670.00

3 2017 566,048,232.00 - 131,607,860.00 - 434,440,372.00

4 2016 245,027,479.00 162,068,530.00 239,100,480.00 - 167,995,529.00

5 2015 6,206,707.00 - - - 6,206,707.00

6 2014 1,037,320.00 - - - 1,037,320.00

7 2011 137,859,968.30 - - - 137,859,968.30 JUMLAH 21,567,137,137.30 26,314,902,122.70 20,741,040,101.00 - 27,140,999,159.00

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

1 MAKASSAR IPDAM 973/3194/UPT-MKS I/XII/2019 DESEMBER 2019 23-12-2019 173,931,142.00Rp -Rp 173,931,142.00Rp

JUMLAH 173,931,142.00Rp -Rp 173,931,142.00Rp

2 MAKASSAR IIPT PLN UPT TALLO 973/010.6/PTD/UPT.MKSII/I/2020 OKT-DES 2019 6-01-2020 81,830.00Rp -Rp 81,830.00Rp

973/010.9/PTD/UPT.MKSII/I/2020 JUL-SEPT 2019 6-01-2020 110,447.00Rp -Rp 110,447.00Rp

PT. KTC (KANTINGAN TIMBER) 973/039/PTD/UPT-MKSII/2020 DESEMBER 2019 16-01-2020 12,640,808.00Rp -Rp 12,640,808.00Rp JUMLAH 12,833,085.00Rp -Rp 12,833,085.00Rp

3 PAREPAREPDAM 12/AP/PR/XII/2019 DESEMBER 2019 16-01-2020 5,293,392.00Rp -Rp 5,293,392.00Rp

JUMLAH 5,293,392.00Rp -Rp 5,293,392.00Rp

4 BARRUPDAM 01/UPTP.BR/2020 DESEMBER 2019 3-01-2020 1,732,920.00Rp -Rp 1,732,920.00Rp

1,732,920.00Rp -Rp 1,732,920.00Rp 5 PALOPO

PDAM 01/SKPD/I/2020 DESEMBER 2019 20-01-2020 23,317,808.00Rp -Rp 23,317,808.00Rp Kemasan Air Minum Asera 03/SKPD/I/2020 DESEMBER 2019 7-01-2020 238,210.00Rp -Rp 238,210.00Rp Hotel Agro Wisata 2/SKPD/I/2020 DESEMBER 2019 7-01-2020 2,394,500.00Rp 2,394,500.00Rp

JUMLAH 25,950,518.00Rp -Rp 25,950,518.00Rp

6 LUWUPDAM 973/015/I/AP/UPTP/LW/2020 DESEMBER 2019 9-01-2019 9,131,282.00Rp -Rp 9,131,282.00Rp

Plywood) 973/013/I/AP/UPTP/LW/2020 DESEMBER 2019 9-01-2020 756,975.00Rp -Rp 756,975.00Rp PT. Fajar Futura 973/014/I/AP/UPTP/LW/2020 DESEMBER 2019 9-01-2020 6,905,830.00Rp -Rp 6,905,830.00Rp -Rp PT. Simbuang Hydropower 973/193/IX/AP/UPTP-LW/2019 AGUSTUS 2019 23-09-2019 1,762,270.00Rp -Rp 1,762,270.00Rp

973/217/X/AP/UPTP-LW/2019 SEPTEMBER 2019 17-10-2019 321,360.00Rp -Rp 321,360.00Rp 973/251A/XI/AP/UPTP-LW/2019 OKTOBER 2019 22-11-2019 285,120.00Rp -Rp 285,120.00Rp 973/273/XII/AP/UPTP-LW/2019 NOVEMBER 2019 12-12-2019 70,820.00Rp -Rp 70,820.00Rp 973/021/I/AP/UPTP/LW/2020 DESEMBER 2019 17-01-2020 930,460.00Rp -Rp 930,460.00Rp

PT. SITEBA ENERGY 973/045/AP/UPTP-LW/III/2019 JANUARI 2019 29-3-2019 18,685,460.00Rp -Rp 18,685,460.00Rp 973/046/AP/UPTP-LW/III/2019 FEBRUARI 2019 29-3-2019 9,836,350.00Rp -Rp 9,836,350.00Rp 973/072/IV/AP/UPTP-LW/2019 MARET 2019 26-04-2019 10,747,430.00Rp -Rp 10,747,430.00Rp 973/097/V/AP/UPTP-LW/2019 APRIL 2019 24-05-2019 8,600,740.00Rp -Rp 8,600,740.00Rp 973/119/VI/AP/UPTP-LW/2019 MEI 2019 27-06-2019 9,429,640.00Rp -Rp 9,429,640.00Rp 973/147/VII/AP/UPTP-LW/2019 JUNI 2019 17-7-2019 8,990,920.00Rp -Rp 8,990,920.00Rp 973/172/VIII/AP/UPTP-LW/2019 JULI 2019 22-08-2019 8,087,730.00Rp -Rp 8,087,730.00Rp 973/195/IX/AP/UPTP-LW/2019 AGUSTUS 2019 23-09-2019 6,987,590.00Rp -Rp 6,987,590.00Rp 973/216/X/AP/UPTP-LW/2019 SEPTEMBER 2019 17-10-2019 5,110,780.00Rp -Rp 5,110,780.00Rp 973/250A/XI/AP/UPTP-LW/2019 OKTOBER 2019 22-11-2019 9,412,490.00Rp -Rp 9,412,490.00Rp 973/274/XII/AP/UPTP-LW/2019 NOVEMBER 2019 12-12-2019 3,687,840.00Rp -Rp 3,687,840.00Rp 973/022/I/AP/UPTP/LW/2020 DESEMBER 2019 17-01-2020 4,603,090.00Rp -Rp 4,603,090.00Rp

JUMLAH 124,344,177.00Rp -Rp 124,344,177.00Rp 7 BONE

PDAM 002/I/2020 DESEMBER 2019 10-01-2020 5,411,760.00Rp -Rp 5,411,760.00Rp PT. Karunia Tirta Kajuara 001/I/2020 DESEMBER 2019 10-01-2020 288,750.00Rp -Rp 288,750.00Rp PT. PGB (Libureng) CAMMING26/XII/2019 JAN s/d DES 2018 2-12-2019 13,761,400.00Rp -Rp 13,761,400.00Rp

JUMLAH 19,461,910.00Rp -Rp 19,461,910.00Rp

8 SINJAIPDAM 02/I/2020 DESEMBER 2019 03-01-2020 6,489,312.00Rp -Rp 6,489,312.00Rp PLTA Mini Hydro Manipi 01/I/2020 DESEMBER 2019 03/01/2020 17,816,335.20Rp -Rp 17,816,335.20Rp

JUMLAH 24,305,647.20Rp -Rp 24,305,647.20Rp

9 UPTD WAJOPDAM 973/13/01/UPTP-WAJO DESEMBER 2019 06-01-2020 8,048,400.00Rp -Rp 8,048,400.00Rp PT. ENERGI SENGKANG 973/34/01/UPTP-WAJO DESEMBER 2019 08-01-2020 10,463,800.00Rp -Rp 10,463,800.00Rp

JUMLAH 18,512,200.00Rp -Rp 18,512,200.00Rp

10 UPTD BantaengPT. Mega Power Makmur 973/36/UPTP BTG/I/2020 DESEMBER 2019 17-01-2020 4,341,110.00Rp -Rp 4,341,110.00Rp Air terjun Bisappu 973/32/UPTP BTG/I/2020 DESEMBER 2019 16-01-2019 25,650.00Rp -Rp 25,650.00Rp Objek wisata Eremerasa 973/34/UPTP BTG/I/2020 DESEMBER 2019 16-01-2019 2,473,200.00Rp -Rp 2,473,200.00Rp

JUMLAH 6,839,960.00Rp -Rp 6,839,960.00Rp

11 UPTD JenepontoPDAM 973/13/AP/UPT JPT/I/2020 DESEMBER 2019 20-20-2020 1,166,400.00Rp -Rp 1,166,400.00Rp

JUMLAH 1,166,400.00Rp -Rp 1,166,400.00Rp

12 GOWAPDAM GOWA 002/APT/XI/2019 DESEMBER 2019 28-12-2019 14,447,440.00Rp -Rp 14,447,440.00Rp

PLTA BILI BILI 005/APT/XII/2029 NOPEMBER 2019 06-12-2019 11,692,500.00Rp -Rp 11,692,500.00Rp 005/APT/I/2020 DESEMBER 2019 20-01-2019 11,374,400.00Rp -Rp 11,374,400.00Rp

Mulya) 001/APT/I/2020 DESEMBER 2019 21-01-2020 148,750.00Rp -Rp 148,750.00Rp PT Nutrindo Bogarasa 003/APT/I/2020 DESEMBER 2019 13-01-2020 1,832,375.00Rp -Rp 1,832,375.00Rp PT Tombolo Energi 004/APT/I/2020 DESEMBER 2019 15-01-2019 472,200.00Rp -Rp 472,200.00Rp

JUMLAH 39,967,665.00Rp -Rp 39,967,665.00Rp

13 UPTD TakalarPDAM 23/APT/XII/2019 DESEMBER 2019 17-12-2019 7,533,240.00Rp -Rp 7,533,240.00Rp PT. Perkebunan Gula Takalar 24/APT/XII/2019 DESEMBER 2019 17-12-2019 1,756,250.00Rp 1,756,250.00Rp

JUMLAH 9,289,490.00Rp -Rp 9,289,490.00Rp

PER 31 DESEMBER 2019

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANREKAPITULASI SISA PIUTANG PAJAK AIR PERMUKAAN

PER 31 DESEMBER 2019

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG PAJAK AIR PERMUKAAN

Page 362: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

14 PINRANGPLTA Bakaru 58/APT/PRG/XII/2019 DESEMBER 2019 5-12-2019 374,934,000.00Rp -Rp 374,934,000.00Rp PLTM Sawitto 60/APT/PRG/XII/2019 DESEMBER 2019 5-12-2019 3,756,250.00Rp -Rp 3,756,250.00Rp

06/APT/PRG/I/2020 JANUARI 2019 17,428.20Rp -Rp 17,428.20Rp 07/APT/PRG/I/2020 FEBRUARI 2019 16,781.10Rp -Rp 16,781.10Rp 08/APT/PRG/I/2020 MARET 2019 16,506.00Rp -Rp 16,506.00Rp 09/APT/PRG/I/2020 APRIL 2019 4,814.40Rp -Rp 4,814.40Rp 10/APT/PRG/I/2020 MEI 2019 4,089.00Rp -Rp 4,089.00Rp 11/APT/PRG/I/2020 JUNI 2019 4,617.00Rp -Rp 4,617.00Rp 12/APT/PRG/I/2020 JULI 2019 15,153.60Rp -Rp 15,153.60Rp 13/APT/PRG/I/2020 AGUSTUS 2019 16,582.50Rp -Rp 16,582.50Rp 14/APT/PRG/I/2020 SEPTEMBER 2019 16,443.00Rp -Rp 16,443.00Rp 15/APT/PRG/I/2020 OKTOBER 2019 17,951.10Rp -Rp 17,951.10Rp 16/APT/PRG/I/2020 NOVEMBER 2019 21,075.60Rp -Rp 21,075.60Rp 17/APT/PRG/I/2020 DESEMBER 2019 18,585.00Rp -Rp 18,585.00Rp

JUMLAH 378,860,276.50Rp -Rp 378,860,276.50Rp 15 UPTD Maros

PDAM TIRTA BANTIMURUNG68/AP/1/2020 DESEMBER 2019 13/01/2020 7,148,508.00Rp -Rp 7,148,508.00Rp PT. CS2 POLA SEHAT 67/AP/I/2020 DESEMBER 2019 07/01/2020 1,132,850.00Rp -Rp 1,132,850.00Rp PT. SEMEN BOSOWA 65/AP/I/2020 DESEMBER 2019 02-01-2020 2,354,071.00Rp -Rp 2,354,071.00Rp

JUMLAH 10,635,429.00Rp -Rp 10,635,429.00Rp

16 UPTD PangkepPDAM 04/AP/I/2020 DESEMBER 2019 17-01-2020 2,742,480.00Rp -Rp 2,742,480.00Rp

JUMLAH 2,742,480.00Rp -Rp 2,742,480.00Rp

17 UPTD SidrapPDAM 12/XII/AP/SDR/2019 DESEMBER 2019 13-01-2020 3,100,920.00Rp -Rp 3,100,920.00Rp

JUMLAH 3,100,920.00Rp -Rp 3,100,920.00Rp

18 UPTD EnrekangPT. H. LATUNRUNG 12/UPTP-EK/XII/2019 DESEMBER 2019 22-01-2020 7,147,700.00Rp -Rp 7,147,700.00Rp

JUMLAH 7,147,700.00Rp -Rp 7,147,700.00Rp

19 TANATORAJAPDAM 973/02/UPTP.TATOR/2020 DESEMBER 2019 16-01-2020 3,798,366.00Rp -Rp 3,798,366.00Rp

PT.Fajar Futura Energi Toraja 973/UPTP.TATPR/2020 DESEMBER 2019 07-01-2020 7,314,530.00Rp -Rp 7,314,530.00Rp JUMLAH 11,112,896.00Rp -Rp 11,112,896.00Rp

20 UPTD TORAJA UTARAPDAM 973/38/YPTP TORUT/BAP/2019 DESEMBER 2019 16-01-2020 3,684,120.00Rp -Rp 3,684,120.00Rp

JUMLAH 3,684,120.00Rp -Rp 3,684,120.00Rp 21 UPTD Luwu Timur

PDAM 1/AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 15-01-2020 9,980,600.00Rp -Rp 9,980,600.00Rp PT. VALE (Water Leavy) 05/WL/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 10-01-2020 25,170,196,500.00Rp 1,864,459$ -Rp 25,170,196,500.00Rp PT. VALE KEC. NUHA 03/AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 03-01-2020 59,748,315.00Rp -Rp 59,748,315.00Rp

PT. VALE KEC. TOWUTI 02/AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 03-01-2020 16,313,800.00Rp -Rp 16,313,800.00Rp PT ANOA HYDROPOWER 05/AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 10-01-2020 5,044,560.00Rp -Rp 5,044,560.00Rp PT BUMI MAJU SAWIT ../AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 20-01-2020 2,409,575.00Rp -Rp 2,409,575.00Rp PT.PN XIV 1/AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 15-01-2020 4,045,000.00Rp -Rp 4,045,000.00Rp Koperasi Mutia Pabrik Es 1/AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 15-01-2020 618,000.00Rp -Rp 618,000.00Rp PERMANDIAN ALAM 04/AP/UPTD-LUTIM/I/2020 DESEMBER 2019 06-01-2020 442,200.00Rp -Rp 442,200.00Rp

JUMLAH 25,258,817,950.00Rp -Rp 25,258,817,950.00Rp

22 UPTD Luwu UtaraPDAM 001/I/UPTP-LITRA/2020 DESEMBER 2019 07-01-2020 4,956,666.00Rp -Rp 4,956,666.00Rp

JUMLAH 4,956,666.00Rp -Rp 4,956,666.00Rp

23 UPTD SoppengPDAM 973/001/AP/I/2020 DESEMBER 2019 3-01-2020 2,673,240.00Rp -Rp 2,673,240.00Rp

JUMLAH 2,673,240.00Rp -Rp 2,673,240.00Rp

24 UPTD BulukumbaPDAM 27/XII/2019 DESEMBER 2019 02-01-2020 2,443,848.00Rp -Rp 2,443,848.00Rp PT LONDON SUMATERA 26/XII/2019 DESEMBER 2019 02-01-2020 896,375.00Rp -Rp 896,375.00Rp PERMANDIAN LEMBAH BIRU28/XII/2019 DESEMBER 2019 02-01-2020 334,800.00Rp

JUMLAH 3,340,223.00Rp -Rp 3,340,223.00Rp

25 UPTD SelayarPDAM 12/PAP DESEMBER 2019 20-01-2020 2,133,186.00Rp -Rp 2,133,186.00Rp

JUMLAH 2,133,186.00Rp -Rp 2,133,186.00Rp JUMLAH TOTAL 26,152,833,592.70Rp -Rp -Rp 26,152,833,592.70Rp

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

1 MAKASSARPDAM 973/23/PDT/UPT- Mks. I/XI/2018 DESEMBER 2018 25-12-2018 159,761,234.00Rp 17/01/2019 159,761,234.00Rp -Rp

159,761,234.00Rp 159,761,234.00Rp -Rp 2 PARE PARE

PDAM 12/AP/PR/XII/2018 DESEMBER 2018 6,417,384.00Rp 30-01-2019 6,417,384.00Rp -Rp 6,417,384.00Rp 6,417,384.00Rp -Rp

3 BARRUPDAM 01/UPTP.BR/2019 DESEMBER 2018 -12-2018 2,301,720.00Rp 1/15/2019 2,301,720.00Rp -Rp

2,301,720.00Rp 2,301,720.00Rp -Rp 4 PALOPO

PDAM 25/SKPD/XII/2018 DESEMBER 2018 31-12-2018 26,001,236.00Rp 1/31/2019 26,001,236.00Rp -Rp Kemasan Air Minum Asera 40/SKPD/I/2019 DESEMBER 2018 14-01-2019 111,980.00Rp 16-01-2019 111,980.00Rp -Rp Hotel Agro Wisata 26/SKPD/XII/2018 DESEMBER 2018 31-12-2018 2,371,000.00Rp 16-01-2018 2,371,000.00Rp -Rp

28,484,216.00Rp 28,484,216.00Rp -Rp 5 LUWU

PDAM 005/AP/UPTP/LW/I/2019 DESEMBER 2018 23-01-2019 3,214,613.00Rp 23-01-2019 3,214,613.00Rp -Rp

PT. Panply (Panca Usaha Plywood) DESEMBER 2018 810,000.00Rp 23-01-2019 810,000.00Rp -Rp BERUBAH MENJADI PT. SUMBER GRAHA SEJAHTERA

PT. Fajar Futura 027/AP/UPTP/LW/VIII/2018 AGUSTUS 2018 28-09-2018 11,494,060.00Rp 1/25/2019 11,494,060.00Rp -Rp SEPTEMBER 2018 11,511,910.00Rp 1/25/2019 11,511,910.00Rp -Rp OKTOBER 2018 7,834,810.00Rp 2/26/2019 7,834,810.00Rp -Rp NOVEMBER 2018 8,376,100.00Rp 2/26/2019 8,376,100.00Rp -Rp DESEMBER 2018 16,202,180.00Rp 2/26/2019 16,202,180.00Rp -Rp

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG PAJAK AIR PERMUKAAN

PER 31 DESEMBER 2018

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

Page 363: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

PT. Simbuang Mallawa Hydro003/AP/UPTP/LW/II/2018 JANUARI 2018 26-02-2018 8,972,400.00Rp 30 August 2019 8,972,400.00Rp -Rp 007/AP/UPTP/LW/II/2018 FEBRUARI 2018 28-03-2018 3,325,000.00Rp 30 August 2019 3,325,000.00Rp -Rp 018/AP/UPTP/LW/III/2018 MARET 2018 11-04-2018 8,017,800.00Rp 30 August 2019 8,017,800.00Rp -Rp 022/AP/UPTP/LW/IV/2018 APRIL 2018 16-05-2018 7,231,200.00Rp 30 August 2019 7,231,200.00Rp -Rp 024/AP/UPTP/LW/V/2018 MEI 2018 27-06-2018 8,868,400.00Rp 30 August 2019 8,868,400.00Rp -Rp 031/AP/UPTP/LW/VI/2018 JUNI 2018 11-07-2018 7,155,550.00Rp 30 August 2019 7,155,550.00Rp -Rp 033/AP/UPTP/LW/VII/2018 JULI 2018 20-08-2018 8,899,940.00Rp 30 August 2019 8,899,940.00Rp -Rp 038/AP/UPTP/LW/VIII/2018 AGUSTUS 2018 27-09-2018 2,004,400.00Rp 30 August 2019 2,004,400.00Rp -Rp 044/AP/UPTP/LW/IX/2018 SEPTEMBER 2018 23-10-2018 917,460.00Rp 30 August 2019 917,460.00Rp -Rp 046/AP/UPTP/LW/X/2018 OKTOBER 2018 12-11-2018 917,470.00Rp 30 August 2019 917,470.00Rp -Rp 001/AP/UPTP/LW/I/2019 NOV & DES 2018 43,475 12,740,540.00Rp 30 August 2019 12,740,540.00Rp -Rp

PT. SITEBA ENERGI 004/AP/UPTP/LW/II/2018 JANUARI 2018 26-02-2018 33,568,280.00Rp -Rp 33,568,280.00Rp 008/AP/UPTP/LW/II/2018 FEBRUARI 2018 28-03-2018 16,646,700.00Rp -Rp 16,646,700.00Rp 017/AP/UPTP/LW/III/2018 MARET 2018 11-04-2018 36,680,400.00Rp -Rp 36,680,400.00Rp 021/AP/UPTP/LW/IV/2018 APRIL 2018 16-05-2018 26,590,370.00Rp -Rp 26,590,370.00Rp 023/AP/UPTP/LW/V/2018 MEI 2018 27-06-2018 22,025,560.00Rp -Rp 22,025,560.00Rp 032/AP/UPTP/LW/VI/2018 JUNI 2018 11-07-2018 25,251,830.00Rp -Rp 25,251,830.00Rp 034/AP/UPTP/LW/VII/2018 JULI 2018 20-08-2018 21,208,110.00Rp -Rp 21,208,110.00Rp 038/AP/UPTP/LW/VIII/2018 AGUSTUS 2018 27-09-2018 8,917,790.00Rp -Rp 8,917,790.00Rp 043/AP/UPTP/LW/IX/2018 SEPTEMBER 2018 23-10-2018 6,408,010.00Rp -Rp 6,408,010.00Rp 045/AP/UPTP/LW/X/2018 OKTOBER 2018 12-11-2018 3,750,770.00Rp -Rp 3,750,770.00Rp

NOV & DES 2018 29,876,320.00Rp -Rp 29,876,320.00Rp 359,417,973.00Rp 128,493,833.00Rp 230,924,140.00Rp

7 BONEPDAM 02/I/2019 DESEMBER 2018 21-12-2018 2,253,642.00Rp 28/01/2019 2,253,642.00Rp -Rp PT. PGB (Libureng) CAMMING 24/XII/2018 JAN s/d DES 2018 21-12-2018 13,358,051.00Rp 28/02/2019 13,358,051.00Rp -Rp PT. Karunia Tirta Kajuara 01/I/2019 DESEMBER 2018 10-01-2019 277,200.00Rp 10-01-2019 277,200.00Rp -Rp

15,888,893.00Rp 15,888,893.00Rp -Rp 8 SINJAI

PDAM 02/I/2019 DESEMBER 2018 07-01-2018 2,786,622.00Rp 21/01/2019 2,786,622.00Rp -Rp PLTA Mini Hydro Manipi 01/I/2019 DESEMBER 2018 07-01-2018 25,248,983.00Rp 18/01/2019 25,248,983.00Rp -Rp

28,035,605.00Rp 28,035,605.00Rp -Rp 9 WAJO

PDAM 973/21/I/UPTD WAJO DESEMBER 2018 10-01-2018 5,834,976.00Rp 11-01-2018 5,834,976.00Rp -Rp PT. ENERGI SENGKANG 973//I/UPTD WAJO DESEMBER 2018 15-01-2019 6,438,960.00Rp 22/02/2019 6,438,960.00Rp -Rp

12,273,936.00Rp 12,273,936.00Rp -Rp 10 BANTAENG

PT. Mega Power Makmur 973/26/UPT BTG/I/2019 DESEMBER 2018 14-01-2018 8,417,370.00Rp 31/01/2019 8,417,370.00Rp -Rp Air terjun Bisappu 973/810/UPT BTG/XII/2018 JULI s/d NOP 2018 -12-2018 90,300.00Rp 31/01/2019 90,300.00Rp -Rp

973/61/UPT BTG/XII/2019 DESEMBER 2018 31-01-2019 90,300.00Rp 31/01/2019 90,300.00Rp -Rp Objek wisata Eremerasa 973/812/UPT BTG/XII/2018 JULI'18-NOV''18 -12-2018 4,528,100.00Rp 24/01/2019 4,528,100.00Rp -Rp

973/62/UPT BTG/XII/2018 DESEMBER 2018 31-01-2019 1,553,000.00Rp 31/01/2019 1,553,000.00Rp -Rp 14,679,070.00Rp 14,679,070.00Rp -Rp

11 JENEPONTO MEI 2018 1,255,880.00Rp -Rp 1,255,880.00Rp PDAM JUNI 2018 1,522,272.00Rp -Rp 1,522,272.00Rp

JULI 2018 1,344,105.00Rp -Rp 1,344,105.00Rp AGUSTUS 2018 1,357,256.00Rp -Rp 1,357,256.00Rp SEPTEMBER 2018 1,340,838.00Rp -Rp 1,340,838.00Rp OKTOBER 2018 1,318,596.00Rp -Rp 1,318,596.00Rp NOVEMBER 2018 -Rp -Rp -Rp DESEMBER 2018 -Rp -Rp -Rp

8,138,947.00Rp -Rp 8,138,947.00Rp 12 GOWA

PLTA BILI-BILI 005/APT/I/2019 DESEMBER 2018 08-01-2019 66,385,400.00Rp 22/01/2019 66,385,400.00Rp -Rp PABRIK ES (CV. Cahaya Indra Mulya) 001/APT/I/2019 DESEMBER 2018 21-01-2019 122,500.00Rp 22/01/2019 122,500.00Rp -Rp PT NUTRINDO BOGARASA 003/APT/I/2019 DESEMBER 2018 11-1-2019 1,541,900.00Rp 24/01/2019 1,541,900.00Rp -Rp PT. TOMBOLO ENERGI 004/APT/I/2019 DESEMBER 2018 18-01-2019 1,607,400.00Rp 23/01/2019 1,607,400.00Rp -Rp

69,657,200.00Rp 69,657,200.00Rp -Rp 13 PINRANG

PDAM 10/APT/PRG/II/2018 JANUARI 2018 487,755.00Rp -Rp 487,755.00Rp 15/APT/PRG/III/2018 FEBRUARI 2018 487,458.00Rp -Rp 487,458.00Rp 20/APT/PRG/IV/2018 MARET 2018 482,640.00Rp -Rp 482,640.00Rp 25/APT/PRG/V/2018 APRIL 2018 7,500.00Rp -Rp 7,500.00Rp 30/APT/PRG/VI/2018 MEI 2018 7,875.00Rp -Rp 7,875.00Rp 34.a/APT/PRG/VII/2018 JUNI 2018 13,050.00Rp -Rp 13,050.00Rp 39/APT/PRG/VIII/2018 JULI 2018 13,125.00Rp -Rp 13,125.00Rp 44/APT/PRG/IX/2018 AGUSTUS 2018 13,650.00Rp -Rp 13,650.00Rp 49/APT/PRG/X/2018 SEPTEMBER 2018 14,100.00Rp -Rp 14,100.00Rp 54/APT/PRG/XI/2018 OKTOBER 2018 14,205.00Rp -Rp 14,205.00Rp 59/APT/PRG/XII/2018 NOVEMBER 2018 10,500.00Rp -Rp 10,500.00Rp 05/APT/PRG/I/2019 DESEMBER 2018 10,725.00Rp -Rp 10,725.00Rp

PLTA BAKARU 01/APT/PRG/I/2019 DESEMBER 2018 11-01-2018 774,789,000.00Rp 24/01/2019 774,789,000.00Rp -Rp PLTM SAWITTO 03/APT/PRG/I/2019 DESEMBER 2018 11-01-2018 5,407,810.00Rp 24/01/2019 5,407,810.00Rp -Rp

781,759,393.00Rp 780,196,810.00Rp 1,562,583.00Rp 14 MAROS

PDAM TIRTA BANTIMURUNG 16/AP/XI/2019 DESEMBER 2018 8,717,874.00Rp 16-01-2018 8,717,874.00Rp -Rp PT. SEMEN BOSOWA 38/AP/2019 DESEMBER 2018 14-01-2019 2,867,309.00Rp 07/02/2019 2,867,309.00Rp -Rp PT. CS2 POLA SEHAT 37/AP/XI/2018 DESEMBER 2018 1,182,350.00Rp 18-01-2018 1,182,350.00Rp -Rp

12,767,533.00Rp 12,767,533.00Rp -Rp 15 PANGKEP

PDAM 02/AP/I/2019 DESEMBER 2018 21-01-2019 2,629,212.00Rp 29-01-2019 2,629,212.00Rp -Rp PT. SEMEN TONASA NOVEMBER 2018 5,798,480.00Rp 08-01-2018 5,798,480.00Rp -Rp

-Rp PT. DAYA CAYO ASRITAMA 02/AP/IX/2019 DESEMBER 2018 09-01-2019 138,250.00Rp 31-01-2019 138,250.00Rp -Rp PT. CITATAH DESEMBER 2018 -Rp -Rp -Rp

8,565,942.00Rp 8,565,942.00Rp -Rp 16 SIDRAP

PDAM 12/XII/AP/SDR/2018 DESEMBER 2018 02-01-2019 2,167,800.00Rp 22-01-2019 2,167,800.00Rp -Rp 2,167,800.00Rp 2,167,800.00Rp -Rp

17 ENREKANG , -Rp -Rp -Rp PDAM 10/UPT.EK/XII/2018 OKTOBER 2018 2,986,764.00Rp 01-02-2019 2,986,764.00Rp -Rp

11/UPT.EK/XII/2018 NOVEMBER 2018 2,848,817.00Rp 01-02-2019 2,848,817.00Rp -Rp 12/UPT.EK/XII/2018 DESEMBER 2018 3,119,658.00Rp 01-02-2019 3,119,658.00Rp -Rp

PT. H. LATUNRUNG 10/UPT.EK/XII/2018 OKTOBER 2018 07-01-2019 8,959,300.00Rp 31-01-2019 8,959,300.00Rp -Rp 11/UPT.EK/XII/2018 NOVEMBER 2018 09-01-2019 10,011,400.00Rp 31-01-2019 10,011,400.00Rp -Rp 03/UPT.EK/I/2019 DESEMBER 2018 26-01-2019 16,435,000.00Rp 26-02-2019 16,435,000.00Rp -Rp

44,360,939.00Rp 44,360,939.00Rp -Rp 18 TANA TORAJA

PDAM 973/39/UPTP.TATOR/2018 DESEMBER 2018 03-01-2018 3,173,820.00Rp 30-01-2019 3,173,820.00Rp -Rp PT. MALEA ENERGI 973/35/UPTP.TATOR/2018 NOVEMBER 2018 05-12-2018 37,370,420.00Rp 02-01-2019 37,370,420.00Rp -Rp

973/40/UPTP.TATOR/2018 DESEMBER 2018 08-01-2018 40,426,240.00Rp 01-02-2019 40,426,240.00Rp -Rp PT. FAJAR FUTURA ENERGI TORAJA973/38/UPTP.TATOR/2018 DESEMBER 2018 04-01-2019 14,602,350.00Rp 31-01-2019 14,602,350.00Rp -Rp

95,572,830.00Rp 95,572,830.00Rp -Rp

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH

Page 364: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

19 TORAJA UTARAPDAM 973/121/UPTD.TU/BAP NOVEMBER 2018 28-12-2018 4,204,207.00Rp 28-03-2019 4,204,207.00Rp -Rp Pencucian Mobil Reinhard 973/124/UPTD.TU/BAP DESEMBER 2018 24-01-2019 60,000.00Rp 28-03-2019 60,000.00Rp -Rp Pencucian Mobil Banne Salu 973/123/UPTD.TU/BAP DESEMBER 2018 24-01-2019 60,000.00Rp 29-01-2019 60,000.00Rp -Rp Hotel Nonongan 973/122/UPTD.TU/BAP DESEMBER 2018 24-01-2019 60,000.00Rp 29-01-2019 60,000.00Rp -Rp

4,384,207.00Rp 4,384,207.00Rp -Rp 20 LUWU TIMUR

PDAM 2/AP/UPTP-LUTIM/I/2019 DESEMBER 2018 14-01-2018 3,554,628.00Rp 25-01-2018 3,554,628.00Rp -Rp PT. VALE (Water Leavy) 6/WL/UPTP-LUTIM/I/2019 OKT S/D DES 2018 14-01-2019 18,849,754,000.00Rp 22-01-2019 18,849,754,000.00Rp -Rp PT. VALE KEC. NUHA 7/AP/UPTP-LUTIM/I/2019 DESEMBER 2018 15-01-2019 76,306,794.00Rp 22-01-2019 76,306,794.00Rp -Rp PT. Anoa Hydropower /BUKAKA 08/AP/UPTP-LUTIM/I/2018 JULI S/D DES'18 18-01-2018 13,085,110.00Rp 18-01-2018 13,085,110.00Rp -Rp PT. Bumi Maju Sawit 4/AP/UPTP-LUTIM/I/2019 OKT S/D DES 2018 15-01-2019 1,325,000.00Rp 18-01-2018 1,325,000.00Rp -Rp PT. Perkebunan Nusantara XIV 5/AP/UPTP-LUTIM/I/2019 OKT S/D DES'18 15-01-2019 4,045,000.00Rp 30-01-2019 4,045,000.00Rp -Rp Koperasi Mutia PABRIK ES 3/AP/UPTP-LUTIM/I/2019 OKT S/D DES'18 14-01-2019 618,000.00Rp 17-01-2019 618,000.00Rp -Rp Permandian Alamiah 1/AP/UPTP-LUTIM/I/2019 DESEMBER 2018 07-01-2019 250,500.00Rp 14-01-2019 250,500.00Rp -Rp

18,948,939,032.00Rp 18,948,939,032.00Rp -Rp 21 LUWU UTARA

PDAM 001/I/UPTP-LUTRA/2019 DESEMBER 2018 16-01-2019 2,397,336.00Rp 16-01-2019 2,397,336.00Rp -Rp JUMLAH 2,397,336.00Rp 2,397,336.00Rp -Rp

22 SOPPENGPDAM 973/001/AP/I/2019 DESEMBER 2018 02-01-2019 2,673,240.00Rp 17-01-2018 2,673,240.00Rp -Rp

JUMLAH 2,673,240.00Rp 2,673,240.00Rp -Rp 23 BULUKUMBA

PDAM 24/XII/2018 DESEMBER 2018 31-12-2018 479,835.00Rp 17-01-2018 479,835.00Rp -Rp PT. London Sumatera 23/XII/2018 DESEMBER 2018 31-12-2018 537,125.00Rp 17-01-2018 537,125.00Rp -Rp

JUMLAH 1,016,960.00Rp 1,016,960.00Rp -Rp 24 SELAYAR

PDAM 12/PAP DESEMBER 2018 17-01-2018 1,296,041.00Rp 17-01-2018 1,296,041.00Rp -Rp JUMLAH 1,296,041.00Rp 1,296,041.00Rp -Rp

20,610,957,431.00Rp 20,370,331,761.00Rp 240,625,670.00Rp

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

1 LUWU013/AP/UPTD/LW/VI/2017 Des'16 s/d Mar'17 13-06-2017 41,258,200.00Rp 30 August, 2019 41,258,200.00Rp -Rp 018/AP/UPTD/LW/VII/2017 Apr'17 s/d Mar'17 13-07-2017 40,351,340.00Rp 30 August, 2019 40,351,340.00Rp -Rp 018/AP/UPTD/LW/VII/2017 Jul-2017 23-08-2017 8,024,080.00Rp 30 August, 2019 8,024,080.00Rp -Rp 030/AP/UPTD/LW/VIII/2017 Aug-2017 28-09-2017 8,898,900.00Rp 30 August, 2019 8,898,900.00Rp -Rp 033/AP/UPTD/LW/VIII/2017 Sep-2017 30-10-2018 7,713,920.00Rp 30 August, 2019 7,713,920.00Rp -Rp 037/AP/UPTD/LW/VIII/2017 Oct-2017 28-11-2017 9,136,890.00Rp 30 August, 2019 9,136,890.00Rp -Rp 042/AP/UPTB/LW/XI/2017 Nov-2017 11-12-2017 8,969,280.00Rp 30 August, 2019 8,969,280.00Rp -Rp 046/AP/UPTB/LW/XII/2017 Dec-2017 09-01-2018 7,255,250.00Rp 30 August, 2019 7,255,250.00Rp -Rp

PT. SITEBA ENERGY 012/AP/UPTD/LW/VI/2017 SEPT'16 S/D MAR'17 13-06-2017 159,941,400.00Rp -Rp 159,941,400.00Rp 019/AP/UPTD/LW/VII/2017 APR'17 S/D JUNI'17 13-07-2017 92,892,360.00Rp -Rp 92,892,360.00Rp 023/AP/UPTD/LW/VII/2017 JULI 23-08-2017 28,316,200.00Rp -Rp 28,316,200.00Rp 029/AP/UPTD/LW/VIII/2017 AGUSTUS 28-09-2017 25,305,720.00Rp -Rp 25,305,720.00Rp 034/AP/UPTD/LW/VIII/2017 SEPTEMBER 2017 30-10-2017 18,974,030.00Rp -Rp 18,974,030.00Rp 038/AP/UPTD/LW/VIII/2017 OKTOBER 2017 28-11-2017 22,749,430.00Rp -Rp 22,749,430.00Rp 043/AP/UPTB/LW/XI/2017 NOVEMBER 2017 11-12-2017 30,398,490.00Rp -Rp 30,398,490.00Rp 044/AP/UPTB/LW/XII/2017 DESEMBER 2017 09-01-2018 36,454,300.00Rp -Rp 36,454,300.00Rp

415,031,930.00Rp 131,607,860.00Rp 415,031,930.00Rp 2 UPTD Jeneponto

PDAM 973/193/UPT.JPT/IX/BAPENDA Apr-2017 31-05-2017 1,635,000.00Rp -Rp 1,635,000.00Rp 973/194/UPT.JPT/IX/BAPENDA May-2017 30-06-2017 1,667,700.00Rp -Rp 1,667,700.00Rp 973/195/UPT.JPT/IX/BAPENDA Jun-2017 31-07-2017 1,700,400.00Rp -Rp 1,700,400.00Rp 973/196/UPT.JPT/IX/BAPENDA Jul-2017 31-08-2017 1,733,100.00Rp -Rp 1,733,100.00Rp 973/197/UPT.JPT/IX/BAPENDA Aug-2017 29-09-2017 1,765,800.00Rp -Rp 1,765,800.00Rp 973/198/UPT.JPT/X/BAPENDA Sep-2017 30-10-2017 1,798,500.00Rp -Rp 1,798,500.00Rp 973/233/UPT.JPT/XI/BAPENDA Oct-2017 30-11-2017 1,667,700.00Rp -Rp 1,667,700.00Rp 973/248/UPT.JPT/XII/BAPENDA Nov-2017 29-12-2017 1,667,700.00Rp -Rp 1,667,700.00Rp

13,635,900.00Rp -Rp 13,635,900.00Rp 3 PINRANG

PDAM 10/APT/PRG/II/2017 Jan-2017 09-02-2017 479,175.00Rp -Rp 479,175.00Rp 15/APT/PRG/III/2017 Feb-2017 06-03-2017 480,000.00Rp -Rp 480,000.00Rp 25/APT/PRG/IV/2017 Mar-2017 07-04-2017 479,835.00Rp -Rp 479,835.00Rp 25/APT/PRG/V/2017 Apr-2017 08-05-2017 479,093.00Rp -Rp 479,093.00Rp 30/APT/PRG/V/2017 May-2017 09-06-2017 475,991.00Rp -Rp 475,991.00Rp 35/APT/PRG/VII/2017 Jun-2017 07-07-2017 497,903.00Rp -Rp 497,903.00Rp 40/APT/PRG/VIII/2017 Jul-2017 08-08-2017 493,200.00Rp -Rp 493,200.00Rp 45/APT/PRG/IX/2017 Aug-2017 12-09-2017 491,220.00Rp -Rp 491,220.00Rp 50/APT/PRG/X/2017 Sep-2017 09-10-2017 487,887.00Rp -Rp 487,887.00Rp 55/APT/PRG/XI/2017 Oct-2017 07-11-2017 470,595.00Rp -Rp 470,595.00Rp 60/APT/PRG/XII/2017 Nov-2017 11-12-2017 467,460.00Rp -Rp 467,460.00Rp 05/APT/PRG/I/2018 Dec-2017 15-01-2018 470,183.00Rp -Rp 470,183.00Rp

5,772,542.00Rp -Rp 5,772,542.00Rp

434,440,372.00Rp -Rp 131,607,860.00Rp 434,440,372.00Rp

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

1 LUWU021/AP/UPTD/LW/IV/2017 Jul-2016 1-09-2016 42,731,900.00Rp 30 August, 2019 42,731,900.00Rp -Rp 032/AP/UPTD/LW/IV/2018 Nov-2016 11-01-2017 34,300,050.00Rp 30 August, 2019 34,300,050.00Rp -Rp

PT. SITEBA ENERGY 033/AP/UPTD/LW/XII/2016 JAN'16 S/D MEI'16 11-01-2017 106,002,370.00Rp -Rp 106,002,370.00Rp 002/AP/UPTD/LW/I/2017 JUNI'16 S/D AGS'16 20-02-2017 56,066,160.00Rp -Rp 56,066,160.00Rp

239,100,480.00Rp 77,031,950.00Rp 162,068,530.00Rp 2 PINRANG

PDAM 15/APT/PRG/III/2016 Jan-2016 15/02/2016 519,518.00Rp -Rp 519,518.00Rp 20/APT/PRG/IV/2016 Feb-2016 17/03/2016 501,285.00Rp -Rp 501,285.00Rp 21/APT/PRG/IV/2016 Mar-2016 05/04/2016 493,151.00Rp -Rp 493,151.00Rp 32/APT/PRG/V/2015 Apr-2016 09/05/2016 495,428.00Rp -Rp 495,428.00Rp 37/APT/PRG/VI/2015 May-2016 07/06/2016 496,335.00Rp -Rp 496,335.00Rp 42/APT/PRG/VII/2015 Jun-2016 18/07/2016 495,428.00Rp -Rp 495,428.00Rp 47/APT/PRG/VIII/2015 Jul-2016 08/08/2016 492,705.00Rp -Rp 492,705.00Rp 52/APT/PRG/IX/2015 Aug-2016 07/09/2016 490,560.00Rp -Rp 490,560.00Rp 57/APT/PRG/X/2015 Sep-2016 12/10/2016 488,415.00Rp -Rp 488,415.00Rp 62/APT/PRG/XI/2015 Oct-2016 07/11/2016 486,270.00Rp -Rp 486,270.00Rp 67/APT/PRG/XII/2015 Nov-2016 08/12/2016 485,759.00Rp -Rp 485,759.00Rp 05/APT/PRG/I/2017 Dec-2016 05/01/2017 482,145.00Rp -Rp 482,145.00Rp

5,926,999.00Rp -Rp 5,926,999.00Rp 245,027,479.00Rp 77,031,950.00Rp 167,995,529.00Rp

JUMLAHJUMLAH TOTAL

JUMLAH

PIUTANG PAJAK AIR PERMUKAANPER 31 DESEMBER 2017

PT. Simbuang Mallawa Hydro

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAHJUMLAH TOTAL

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG PAJAK AIR PERMUKAAN

PER 31 DESEMBER 2016

PT. Simbuang Mallawa Hydro

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

JUMLAH

JUMLAH

JUMLAH TOTAL

Page 365: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

1 PINRANGPDAM 14/APT/PRG/III/2015 Jan-2015 03/03/2015 516,366.00Rp -Rp 516,366.00Rp

15/APT/PRG/III/2015 Feb-2015 05/03/2015 510,377.00Rp -Rp 510,377.00Rp 20/APT/PRG/IV/2015 Mar-2015 07/04/2015 510,525.00Rp -Rp 510,525.00Rp 25/APT/PRG/V/2015 Apr-2015 06/05/2015 510,855.00Rp -Rp 510,855.00Rp 30/APT/PRG/VI/2015 May-2015 05/06/2015 528,015.00Rp -Rp 528,015.00Rp 35/APT/PRG/VII/2015 Jun-2015 03/07/2015 526,448.00Rp -Rp 526,448.00Rp 40/APT/PRG/VIII/2015 Jul-2015 06/08/2015 526,448.00Rp -Rp 526,448.00Rp 45/APT/PRG/IX/2015 Aug-2015 07/09/2015 509,535.00Rp -Rp 509,535.00Rp 50/APT/PRG/X/2015 Sep-2015 08/10/2015 511,268.00Rp -Rp 511,268.00Rp 55/APT/PRG/XI/2015 Oct-2015 09/11/2015 518,049.00Rp -Rp 518,049.00Rp 60/APT/PRG/XII/2015 Nov-2015 04/12/2015 519,798.00Rp -Rp 519,798.00Rp 05/APT/PRG/I/2016 Des-2015 22/01/2016 519,023.00Rp -Rp 519,023.00Rp

6,206,707.00Rp -Rp 6,206,707.00Rp 6,206,707.00Rp -Rp 6,206,707.00Rp

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

1 PINRANGPDAM 72/APT/PRG/XII/2014 Nov-2014 19/12/2014 518,660.00Rp -Rp 518,660.00Rp

05/APT/PRG/I/2015 Dec-2014 22/01/2015 518,660.00Rp -Rp 518,660.00Rp 1,037,320.00Rp -Rp 1,037,320.00Rp

1,037,320.00Rp -Rp 1,037,320.00Rp

NO WAJIB PAJAK NO. SKPD MASA PAJAK TGL SKPD NILAI TUNGGAKAN TGL BAYAR REALISASI SISA TUNGGAKAN

1 PINRANGPDAM 09/APT/PRG/IV/2011 Apr-11 11/4/2014 137,859,968.30Rp - - 137,859,968.30Rp

137,859,968.30Rp -Rp 137,859,968.30Rp

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG PAJAK AIR PERMUKAAN

PER 31 DESEMBER 2011

JUMLAH

JUMLAH TOTAL

PIUTANG PAJAK AIR PERMUKAANPER 31 DESEMBER 2014

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG PAJAK AIR PERMUKAAN

PER 31 DESEMBER 2015

JUMLAH

JUMLAHJUMLAH TOTAL

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Page 366: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 9

NO NAMA SKPD BPJS JAMKESDA UMUM JUMLAH

1 UPTD TRANSFUSI DARAH 4,926,830,000.00 - - 4,926,830,000.00

RS Wahidin Sudirohusodo 2,233,000,000 - - 2,233,000,000

Unit Transfusi Darah 2,317,870,000 - - 2,317,870,000

RS Tadjuddin Chalid 6,820,000 - - 6,820,000

Rumah Sakit Khusus Daerah 27,210,000 - - 27,210,000

RSIA Permata Hati 48,360,000 - - 48,360,000

RSP Unhas 19,840,000 - - 19,840,000

RSU Daya Makassar 90,893,500 - 90,893,500

RS Pelamonia 80,460,000 - 80,460,000

RSUD Pangkep 35,390,000 - 35,390,000

RSAU Dody Sardjito 11,160,000 - - 11,160,000

RSUD Maros 38,610,000 - - 38,610,000

RS Bhayangkara 500,000 - - 500,000

RSB Masyita Makassar 9,276,500 9,276,500

RSKD IA Siti Fatimah 7,440,000 7,440,000

2 UPTD BALAI KESEHATAN KULIT KELAMIN DAN KOSMETIKA 452,818,700.00 - - 452,818,700.00

November 248,055,200.00 248,055,200.00

Desember 204,763,500.00 204,763,500.00

5,379,648,700.00 - - 5,379,648,700.00

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG RETRIBUSI PELAYANAN KESEHATAN

PER 31 DESEMBER 2019

JUMLAH

Page 367: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 10

NO SKPD JUMLAH KET

1 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi 83,940,000.00 sewa rumdis & kantin

2 Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup 736,425,650.00 sewa laboratorium

3 Dinas Kehutanan 9,530,000.00 sewa rumdis

JUMLAH 829,895,650.00

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG RETRIBUSI PEMAKAIAN KEKAYAAN DAERAH

PER 31 DESEMBER 2019

Page 368: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

No. SKPD Uraian Piutang 2017 Keterangan

1 Dinas Pendidikan PESERTA DIKLAT FUNGSIONAL GURU 1,757,746,732.00

Jumlah 1,757,746,732.00

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG RETRIBUSI PELAYANAN PENDIDIKAN

PER 31 DESEMBER 2019

Page 369: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

1 Ir. Nirwan, MM Wil. I - 1,200,000 1,200,000 - - - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 20142 Christian Sampebua, SH, ST, MSP Wil. I 960,000 1,200,000 1,200,000 960,000 - 960,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 20113 Joko Pribatin, ST Wil. I - 1,200,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 20144 Nihaya, ST, MT Wil. I - 1,200,000 1,200,000 - - - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 20145 Haerani Salim, ST Wil. I 960,000 1,200,000 - 2,160,000 1,200,000 960,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 20126 Ir. H. Muh. Arifin, MT Wil. II 1,200,000 1,200,000 1,200,000 1,200,000 1,200,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 20147 Muh. Ridha, ST Wil. II 3,120,000 900,000 - 4,020,000 - 4,020,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2011, 2012, 2013, 20148 Abidin Wil. II 1,200,000 900,000 - 2,100,000 1,200,000 900,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 20139 Agussalim Wil. II 1,200,000 900,000 900,000 1,200,000 900,000 300,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013

10 H. P. Hamzah, BE Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201411 Agam Djadi Wil. II 900,000 900,000 900,000 900,000 900,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201412 Moharozi Wil. II 900,000 900,000 900,000 900,000 900,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201413 Husain. D, S. IP Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201414 Amir Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201415 Budiman Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201416 Abd. Djalil, Bsc Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201417 Mutu Elisabeth Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201418 Ny. Siti Saodah Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201419 Agustinus Lamba Wil. II 600,000 600,000 300,000 900,000 600,000 300,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201320 M. Sattu Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201421 Matang Maria Wil. II 840,000 600,000 600,000 840,000 600,000 240,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201122 Maria Bassang Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201423 J. Minggu Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 2014

Jumlah Pindahan 17,880,000 18,900,000 12,000,000 24,780,000 11,100,000 13,680,000 -

24 Oktafina Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201425 Yusuf Salasa Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201426 Sitti Hawang Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201427 Agustinus Warlela Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 - 600,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201428 Toding Arung Allo Wil. II 780,000 600,000 600,000 780,000 600,000 180,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201229 Thamrin Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 - 600,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201430 Ny. Hamsinah Wil. II 600,000 600,000 300,000 900,000 600,000 300,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201331 Agustina Wil. II 780,000 600,000 - 1,380,000 - 1,380,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201432 Lai Saung Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 1,200,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201433 Yenny Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201434 Kartini Azis Wil. II 780,000 600,000 600,000 780,000 600,000 180,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201235 Y. Tato Wil. II 1,260,000 600,000 300,000 1,560,000 - 1,560,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2011, 2013, 201436 Lane Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 - 600,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201437 Saripa Wil. II 780,000 600,000 300,000 1,080,000 600,000 480,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2012, 201338 Ny. Hj. Djannari Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201439 Maria. T Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 - 600,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201440 Okasa Bambang Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201441 Mustafa Wil. II 780,000 600,000 600,000 780,000 600,000 180,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201242 Ny. Hj. St. Maryam Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201443 Yohana Pare Labbi Wil. II 1,080,000 600,000 - 1,680,000 - 1,680,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2011, 2013, 201444 Elisabeth Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201445 Z. B. Panggau Wil. II 600,000 600,000 300,000 900,000 600,000 300,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201346 Yudic Mangnga, S. Pd Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201447 H. Serang Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201448 Esra Salama Wil. II 900,000 600,000 600,000 900,000 600,000 300,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201149 Agustina Rimpa Wil. II 900,000 600,000 600,000 900,000 - 900,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2011, 2014

Keterangan

25,920,000 - Jumlah Dipindahkan 36,120,000 34,500,000 23,400,000 47,220,000

No.

21,300,000

Realisasi Pembayaran s/d

31 Des 2015Saldo Piutang

Nama Penghuni Wilayah Saldo Piutang 31 Des 2013 Tagihan Sewa T. A. 2014

18,900,000

Nama Penghuni Wilayah Saldo Piutang 31 Des 2013 Tagihan Sewa T. A. 2014

17,880,000 12,000,000 24,780,000 11,100,000 13,680,000 -

Realisasi Pembayaran s/d

31 Des 2014

Saldo Piutang 31 Des 2014

Piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan DaerahSewa Rumah Dinas

Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi Provinsi Sulawesi SelatanPer 31 Desember 2019

No.Realisasi

Pembayaran s/d 31 Des 2014

Saldo Piutang per 31 Des 2014

Realisasi Pembayaran s/d

31 Des 2015Saldo Piutang Keterangan

Jumlah Dipindahkan

Page 370: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Jumlah Pindahan 36,120,000 34,500,000 23,400,000 47,220,000 21,300,000 25,920,000 -

50 Martha Ba'ka Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 - 600,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201451 Stefanus Saung Wil. II 600,000 600,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201452 Silas Duma Wil. II 600,000 600,000 600,000 600,000 600,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201453 Johar, SE Wil. II 900,000 900,000 - 1,800,000 - 1,800,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201454 Munta Wil. II 720,000 720,000 720,000 720,000 720,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201455 Abd. Razak Yunus Wil. II 720,000 720,000 - 1,440,000 - 1,440,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201456 Abd. Muin. T Wil. II 1,320,000 720,000 720,000 1,320,000 - 1,320,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2011, 201457 Muh. Saleh Wil. II 720,000 720,000 - 1,440,000 - 1,440,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201458 Nurman Wil. II 720,000 720,000 720,000 720,000 720,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201459 Risnawati (2 Bulan) Wil. II - 100,000 - 100,000 100,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201460 Ny. Damaris (6 Bulan) Wil. II - 300,000 - 300,000 300,000 - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201461 H. Suardi, ST Wil. III 1,200,000 - - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201362 Iskandar Lawi Wil. IV - 1,200,000 1,200,000 - - - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201463 Asri. M Wil. IV 960,000 1,200,000 1,200,000 960,000 - 960,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201164 Chairil Anwar Wil. IV - 1,200,000 1,200,000 - - - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201465 Saylan, ST Wil. IV - 1,200,000 1,200,000 - - - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201466 Ir. H. Suparlan Wil. IV - 1,200,000 - 1,200,000 - 1,200,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201467 Sadaruddin, ST, MT Wil. IV 1,200,000 1,200,000 2,400,000 - - - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 201468 Drs. Yunus Rangking, ST Wil. V 2,160,000 1,200,000 2,400,000 960,000 - 960,000 Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 201169 Ir. Syamsuar Wil. V 1,200,000 1,200,000 2,400,000 - - - Lunas Piutang Sewa Rumah Dinas T.A. 2013, 2014

1 Ir. Nirwan, MM A 1,800,000 - - 1,800,000 RUSAK2 Christian Sampebua, SH, ST, MSP A 1,800,000 1,800,000 - - 3 Pusustra A 1,800,000 1,800,000 - - 4 Nihaya, ST, MT A 1,800,000 1,800,000 - - 5 Ir. H. Muh. Arifin, MT A 1,800,000 - - 1,800,000 6 Ir. H. Iskandar Lawi A 1,800,000 1,800,000 - - 7 Hairil Anwar. M, ST A 1,800,000 1,800,000 - - 8 Saylan, ST A 1,800,000 1,800,000 - - 9 Sadaruddin, ST, MT A 1,800,000 1,800,000 - -

10 Bachtiar A 1,800,000 - - 1,800,000 11 Ir. Syamsuar A 1,800,000 - - 1,800,000 12 Azis Junaid A 1,800,000 1,800,000 - - 13 Budiman A 1,800,000 - - 1,800,000 14 Hermanto B 1,200,000 - - 1,200,000 15 Abidin B 1,200,000 - - 1,200,000 16 Agussalim B 1,200,000 - - 1,200,000 17 Munta C 900,000 - - 900,000 18 Abd. Razak Yunus C 900,000 - - 900,000 19 Abd. Muin. T C 900,000 - - 900,000 20 Muh. Saleh C 900,000 - - 900,000 21 Nurman C 900,000 - - 900,000 22 Abd. Djalil, Bsc D 720,000 - - 720,000 23 Mutu Elisabet D 720,000 - - 720,000 24 Ny. Sitti Saodah D 720,000 - - 720,000 25 Agustinus Lamba D 720,000 - - 720,000 26 M. Sattu D 720,000 - - 720,000 27 Mattang Maria D 720,000 - - 720,000 28 Maria Bassang D 720,000 - - 720,000 29 J. Minggu D 720,000 - - 720,000 30 Oktafina D 720,000 - - 720,000

Jumlah Pindahan 37,980,000 14,400,000 - 23,580,000

31 Yusuf Salassa D 720,000 - - 720,000 32 Elisabeth E 600,000 - - 600,000 33 Sitti Hawang E 600,000 - - 600,000 34 Toding Arung Allo E 600,000 - - 600,000 35 Thamrin E 600,000 - - 600,000 36 Ny. Hamzinah E 600,000 - - 600,000 37 Ny. Hj. Sitti Mariam E 600,000 - - 600,000 38 Lai Saung E 600,000 - - 600,000 39 Z. B. Panggau E 600,000 - - 600,000 40 Kartini Azis E 600,000 - - 600,000 41 Y. Tato E 600,000 - - 600,000 42 Saripa E 600,000 - - 600,000 43 Ny. Hj. Djannari E 600,000 - - 600,000 44 H. Serang E 600,000 - - 600,000 45 Okasa Bambang E 600,000 - - 600,000 46 Mustafa E 600,000 - - 600,000 47 Esra Salama E 600,000 - - 600,000 48 Silas Duma E 600,000 - - 600,000 49 Yudic Mangnga E 600,000 - - 600,000

Realisasi Pembayaran s/d

31 Des 2014

Saldo Piutang 31 Des 2014

Realisasi Pembayaran s/d

31 Des 2015Saldo Piutang KeteranganTagihan Sewa

T. A. 2014

50,800,000 38,760,000 61,780,000 23,740,000

Piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah Sewa Rumah Dinas Tahun Anggaran 2015

Dinas Bina Marga Provinsi Sulawesi Selatan

No.

38,040,000

14,400,000 -

Wajib Retribusi 2015Retribusi

2015 diterima 2015

Retribusi 2015 diterima 2016 Sisa Piutang 2015 Keterangan

Retribusi 2015 diterima 2016 Sisa Piutang 2015 Keterangan

14,400,000

Wajib Retribusi 2015Retribusi

2015 diterima 2015

Jumlah Dipindahkan 49,500,000

- 23,580,000

No.

J U M L A H 49,740,000

Nama Penghuni Wilayah Saldo Piutang 31 Des 2013

35,100,000

No. Nama Penghuni Wilayah

Nama Penghuni Type

Jumlah Dipindahkan 37,980,000

Page 371: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

1 Ir. Nirwan, MM A 1,800,000 - - 1,800,000 RUSAK2 Christian Sampebua, SH, ST, MSP A 1,800,000 - - 1,800,000 3 Pusustra A 1,800,000 1,800,000 - - 4 Nihaya, ST, MT A 1,800,000 1,800,000 - - 5 Ir. H. Muh. Arifin, MT A 1,800,000 - - 1,800,000 6 Ir. H. Iskandar Lawi A 1,800,000 1,800,000 - - 7 Hairil Anwar. M, ST A 1,800,000 1,800,000 - - 8 Saylan, ST A 1,800,000 1,800,000 - - 9 Sadaruddin, ST, MT A 1,800,000 1,800,000 - -

10 Bachtiar A 1,800,000 - - 1,800,000 11 Ir. Syamsuar A 1,800,000 - - 1,800,000 12 Azis Junaid A 1,800,000 1,800,000 - - 13 Budiman A 1,800,000 - - 1,800,000

TOTAL 23,400,000 13,800,000 - 83,940,000

Jumlah Dipindahkan 23,400,000 12,600,000 - 10,800,000

Piutang Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah Sewa Rumah Dinas Tahun Anggaran 2016

Dinas Bina Marga Provinsi Sulawesi Selatan

No. Nama Penghuni Type Wajib Retribusi 2016Retribusi

2016 diterima 2016

Retribusi 2016 diterima 2017 Sisa Piutang 2016 Keterangan

Page 372: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PenghuniNama Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember

Jabatan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan Tagihan TagihanAlamat Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar Dibayar DibayarType Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa Sisa

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

1 H. A. Muallim, SH., M.Si 580,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 - - - - - - - 1,880,000 Pensiunan Sekda Sulsel - 260,000 260,000 260,000 260,000 840,000 - - - - - - - 1,880,000 Jl. Hertasning Blok E.10/3 580,000 - - - - 580,000- - - - - - - - - Type A / 1000 m2 Penghuni Telah keluar Dari Rumah di akhir Bulan Mei 2019

2 Drs. H. Ali Husain 520,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 3,640,000 Pensiunan Depnaker - 260,000 260,000 260,000 780,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 3,640,000 Jl. Hertasning Blok E.10/4 520,000 - - - 520,000- - - - - - - - - - Type A / 760 m2 Penghuni menunggak 2 bulan ditahun 2018 sebesar Rp. 520.000, dan di bayarkan di bulan April 2019

3 A.M. Rizal Saleh, M.Si - - - - - - - - - - - - - - Sekwan DPRD Sulsel - - - - - - - - - - - - - - Jl. Hertasning Blok E.10/6 - - - - - - - - - - - - - - Type A / 600 m2 Dipungut oleh Sekretariat DPRD Provinsi Sulawesi Selatan namun tidak disertai dengan status penggunaan

4 Drs. H.A. Kadir Makmun 1,680,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 4,800,000 Pensiunan Biro Pem. Umum - 260,000 260,000 260,000 1,940,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 4,800,000 Jl. Hertasning Blok E.10/8 1,680,000 - - - 1,680,000- - - - - - - - - - Type A / 599 m2 Penghuni menunggak 6 bulan di tahun 2018 sebesar Rp. 1.680.000, Tunggakan Dibayarkan Pada Bulan April 2019 (LUNAS)

5 Drs. H. Smith Pabbola 720,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 3,840,000 Pensiunan Bawasda - 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 980,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 3,840,000 Jl. Hertasning Blok E.10/10 720,000 - - - - - - 720,000- - - - - - - Type A / 602 m2 Penghuni kurang bayar bulan mei sebesar Rp. 60.000 dan menunggak 3 bulan ditahun 2018 sebesar Rp. 780.000 telah dibayarkan lunas di bulan Juli 2019

6 DR. H. Ashari Fakhsirie R. 2,080,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 5,200,000 Kepala BKD Prov. Sulsel - 260,000 260,000 2,340,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 5,200,000 Jl. Hertasning Blok E.10/12 2,080,000 - - 2,080,000- - - - - - - - - - - Type A / 600 m2 Tunggakan 8 Bulan Dibayar Pada Bulan Maret 2019 (LUNAS)

7 DR. H. Muhammad Ikhsan 2,880,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 - - - - 4,960,000 Kepala Kanwil BPN - 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 260,000 3,140,000 260,000 - - - - 4,960,000 Jl. Hertasning Blok E.10/14 2,880,000 - - - - - - 2,880,000- - - - - - - Type A / 600 m2 Penghuni menunggak 12 bulan ditahun 2018 sebesar Rp. 2.880.000

8,460,000 1,560,000 1,560,000 1,560,000 1,560,000 1,560,000 1,300,000 1,300,000 1,300,000 1,040,000 1,040,000 1,040,000 1,040,000 24,320,000 - 1,560,000 1,560,000 3,640,000 3,760,000 2,140,000 1,300,000 4,900,000 1,300,000 1,040,000 1,040,000 1,040,000 1,040,000 24,320,000

8,460,000 - - 2,080,000- 2,200,000- 580,000- - 3,600,000- - - - - - - Terdapat tunggakan Piutang di tahun 2018 telah terbayarkan LUNAS

JUMLAH

DAFTAR PEMBAYARAN RETRIBUSI DAERAH ATAS SEWA RUMAH DINAS PADA BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH

TAHUN ANGGARAN 2019

No

Piutang Bulan / Tahun 2018 Jumlah Total

Page 373: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

JANGKA WAKTU BULAN

JUMLAHJANGKA WAKTU BULAN

JUMLAHJANGKA

WAKTU BULANJUMLAH

1 2 3 4 5 6 7 8 9 8 9 10 11 12 13 14 151 IR NATALIA DOEMA Komp Cokonuri (Jati) 120 200,000 Des 1 bln 200,000 200,000 2 IR YANUS PAKASIH Komp Cokonuri 120 200,000 Nov s.d Des 2 bln 400,000 400,000

150,000 Mei s.d Des 1,200,000 Jan s.d Des 1,800,000 Jan s.d Maret 450,000 Jan s.d Mar - bln - 3,450,000 200,000 April s.d Des 1,800,000 Jan s.d. Des. 12 bln 2,400,000 4,200,000 125,000 Maret 125,000 - bln - 125,000 165,000 April s.d Okt 1,155,000 - bln - 1,155,000

JUMLAH 1,200,000 1,800,000 3,530,000 3,000,000 9,530,000

*CATATANTerdapat perubahan tarif Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah yang dimulai pada bulan April 2018 berdasarkan Peraturan Gubernur No. 88 Tahun 2018

3 IR MUHAJIR

4 IR A LAYUK

2017

Jl. Adyaksa II No 2

Jl. Daeng Ngeppe No 21

NO NAMA ALAMAT

120

70

TIPE TARIF

DAFTAR PENGHUNI RUMAH DINAS YANG BELUM MEMBAYAR TAHUN 2019PADA DINAS KEHUTANAN PROVINSI SULAWESI SELATAN

2016TUNGGAKAN

2018KET

JUMLAH

JUMLAH 2019JMLH S.D.

2019

2019

JANGKA WAKTU BULAN

Page 374: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 11

NO NAMA SKPD ASURANSI JENIS ASURANSI JANGKA WAKTU TOTAL

PEMBAYARAN BEBAN

PERBULAN BEBAN

ASURANSI 2019 BEBAN DIBAYAR

DIMUKA

1 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi PT Asuransi Bangun Askrida Asuransi Gedung 21 November 2019 s/d 21 November 2020 51,550,000.00 4,295,833.33 4,295,833.33 47,254,166.67

2 Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup PT Asuransi Intra Asia Asuransi Peralatan Kantor

24 Oktober 2019 s/d 24 Oktober 2020 28,500,000.00 2,375,000.00 4,750,000.00 23,750,000.00

Asuransi Gedung 22 April 2019 s/d 31 Desember 2019 84,899,338.00 10,612,417.25 84,899,338.00 -

Asuransi Kendaraan 22 April 2019 s/d 31 Desember 2019 23,159,900.00 2,894,987.50 23,159,900.00 -

4 Dinas Kehutanan PT Asuransi Eka Lloyd Jaya Asuransi Gedung 8 November 2019 s/d 8 November 2020 55,000,000.00 4,583,333.33 9,166,666.67 45,833,333.33

5 Dinas Kelautan dan Perikanan PT Asuransi Bringin Sejahtera Asuransi Gedung 17 November 2017 s/d 17 November 2022 23,933,000.00 398,883.33 9,972,083.33 13,960,916.67

Asuransi Gedung 25 Juni 2019 s/d 31 Desember 2019 124,242,861.00 20,707,143.50 124,242,861.00 -

Asuransi Kendaraan 25 Juni 2019 s/d 31 Desember 2019 129,445,253.00 21,574,208.83 129,445,253.00 -

PT Asuransi Ramayana Tbk Asuransi Gedung 23 Juni 2019 s/d 23 Juni 2020 198,980,000.00 16,581,666.67 99,490,000.00 99,490,000.00

PT Asuransi Jasa Tania Asuransi Kendaraan 24 Oktober 2018 s/d 23 Oktober 2019 187,595,984.00 15,632,998.67 31,265,997.33 156,329,986.67

PT Asuransi Bumi Putera Muda Asuransi Kendaraan 23 Juli 2019 s/d 23 Juli 2020 391,084,118.00 32,590,343.17 162,951,715.83 228,132,402.17

PT Asuransi Bangun Askrida Syariah Asuransi Gedung 12 April 2019 s/d 12 April 2020 121,755,395.00 10,146,282.92 91,316,546.25 30,438,848.75

Asuransi Kendaraan 13 Desember 2019 s/d 13 Desember 2020 1,482,956.00 123,579.67 123,579.67 1,359,376.33

Asuransi Gedung 13 Desember 2019 s/d 13 Desember 2020 39,668,357.00 3,005,696.42 3,005,696.42 36,662,660.58

Asuransi Gedung 1 Desember 2019 s/d 1 Desember 2020 54,246,696.00 4,520,558.00 4,520,558.00 49,726,138.00

Asuransi Kendaraan 1 Desember 2019 s/d 1 Desember 2020 9,451,250.00 787,604.17 787,604.17 8,663,645.83

Asuransi Gedung 18 Desember 2019 s/d 18 Desember 2020 11,594,296.04 966,191.34 - 11,594,296.04

Asuransi Kendaraan 18 Desember 2019 s/d 18 Desember 2020 28,363,460.00 2,363,621.67 - 28,363,460.00

Asuransi Gedung 20 Desember 2019 s/d 20 Desember 2020 12,047,297.00 1,003,941.42 - 12,047,297.00

Asuransi Kendaraan 20 Desember 2019 s/d 20 Desember 2020 24,779,555.00 2,064,962.92 - 24,779,555.00

1,601,779,716.04 157,229,254.09 783,393,633.00 818,386,083.04

Badan Penghubung Pemda

Asuransi Jasindo Oto (SBY)

PT Asuransi Jasa Raharja (BALI)

7

8

9

10

11

Sekretariat DPRD

Sekretariat Daerah (Biro Umum dan Perlengkapan)

Sekretariat Daerah (Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah)

PT Asuransi Bangun Askrida

Inspektorat Daerah PT Asuransi Bangun Askrida

3

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANSEWA DIBAYAR DIMUKA (PREMI ASURANSI)

PER DESEMBER 2019

6

Dinas Koperasi dan UKM PT Asuransi Bangun Askrida

Badan Pendapatan Daerah PT Asuransi Bangun Askrida

Page 375: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

KENDARAAN RODA 2 Lampiran 12

1996-2011 2012-2015 2016 2017 2018 20191 3 4 5 6 7 8 9 10 9

1 Andi Nur Alam 1 Tahun 928,500.00 928,500.00

2 Syarifuddin R 1 Tahun 265,020.00 265,020.00

3 Zeth Rumbi 1 Tahun 271,400.00 271,400.00

4 Sampara 1 Tahun 868,000.00 549,210.00 318,790.00

5 Muhammad Amri, S.Pd 1 Tahun 663,680.00 400,000.00 263,680.00

6 Tolla Gau, SH 1 Tahun 858,950.00 500,000.00 358,950.00

7 M. Djafar Sumanga, B.Sc 1 Tahun 420,920.00 420,920.00

8 Drs. Muh. Arsyad Karim 1 Tahun 1,073,790.00 1,073,790.00

9 Bachrun Sinrang, SH 1 Tahun 617,040.00 617,040.00

10 Fadhillah Agus N, BA 1 Tahun 1,010,880.00 1,010,880.00

11 H. Ariswanto, B. Sc 1 Tahun 826,410.00 826,410.00

12 Ir. Borahima Syam 1 Tahun 1,262,560.00 500,000.00 762,560.00

13 Abdullah B 1 Tahun 1,531,200.00 1,531,200.00

10,598,350.00 1,949,210.00 - - - - 8,649,140.00 JUMLAH TOTAL

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANBAGIAN LANCAR TAGIHAN PENJUALAN ANGSURAN KENDARAAN DAN RUMAH DINAS

PER 31 DESEMBER 2019

2

SisaNo. NAMA PEMBELI Jangka Waktu Angsuran Harga Jual

Pembayaran Angsuran Per Tahun

Page 376: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

KENDARAAN RODA 4

1996-2011 2012-2015 2016 2017 2018 20191 3 4 5 6 7 8 9 10 9

1 Dr. H. Syamsu Lili 1 Tahun 9,450,210.00 4,725,105.00 4,725,105.00

2 H. Mirdin Kasim, SH 1 Tahun 21,185,400.00 21,185,400.00

3 Usman 1 Tahun 7,690,050.00 7,690,050.00

4 Drs. Salam 1 Tahun 1,479,000.00 1,150,000.00 329,000.00

5 Basri Noho 1 Tahun 6,489,000.00 4,300,000.00 2,189,000.00

6 M. Yahya Tangka 1 Tahun 3,630,900.00 3,630,900.00

49,924,560.00 10,175,105.00 - - - 39,749,455.00

RUMAH DINAS

Pembayaran s.d Pembayaran Jatuh Tempo s/d Sisa yang

31 Desember Tahun 2019 31-Dec-19 Belum Jatuh

2018 (piutang lancar) Yg belum dibayar Tempo

(piutang lancar)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

1 6 Tahun 1999 38 Ngadimin 10 Tahun 3,178,740 3,003,740 175,000 - - - -

Jumlah 3,178,740 3,003,740 175,000 - - - -

Sisa Hutang

Bagian lancar TA. 2019 (Aset Lainnya) Total Sisa Hutang

No Nomor SK Nama Pembeli Jangka waktu Harga jual

2

JUMLAH TOTAL

SisaNo. NAMA PEMBELI Jangka Waktu Angsuran Harga Jual

Pembayaran Angsuran Per Tahun

Page 377: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 13

NO NAMA SKPD BPJS INHEALT LAIN-LAIN JUMLAH

1 RSUD LABUANG BAJI 10,342,914,272.00 - - 10,342,914,272.00 November 5,731,464,888.00 5,731,464,888.00 Desember 4,611,449,384.00 - 4,611,449,384.00

2 RSU SAYANG RAKYAT 1,682,973,600.00 - - 1,682,973,600.00 November 1,450,922,600.00 1,450,922,600.00 Desember 232,051,000.00 - 232,051,000.00

3 RSKD IA SITI FATIMAH 1,698,979,700.00 - - 1,698,979,700.00 Oktober 383,251,100.00 383,251,100.00 November 468,509,600.00 - 468,509,600.00 Desember 847,219,000.00 847,219,000.00

4 RSKD IA PERTIWI 297,167,500.00 - 3,000,000.00 300,167,500.00 November 177,680,300.00 1,200,000.00 178,880,300.00 Desember 119,487,200.00 1,800,000.00 121,287,200.00

5 RSUD HAJI MAKASSAR 5,460,708,800.00 1,899,879.00 50,000,000.00 5,512,608,679.00 Agustus - 10,000,000.00 10,000,000.00 September 3,400,000.00 10,000,000.00 13,400,000.00 Oktober 24,444,586.00 10,000,000.00 34,444,586.00 November 2,290,358,814.00 648,879.00 10,000,000.00 2,301,007,693.00 Desember 3,142,505,400.00 1,251,000.00 10,000,000.00 3,153,756,400.00

6 RSKD IA GIGI DAN MULUT 1,535,380,400.00 - - 1,535,380,400.00 Mei 808,113,200.00 808,113,200.00 Oktober 3,750,000.00 3,750,000.00 November 715,167,200.00 715,167,200.00 Desember 8,350,000.00 8,350,000.00

7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH 8,542,233,151.00 - 10,900,000.00 8,553,133,151.00 Juni - 2,800,000.00 2,800,000.00 Juli - 2,400,000.00 2,400,000.00 Agustus 204,635,600.00 - 204,635,600.00 September 192,392,038.00 - 192,392,038.00 November 122,300,454.00 - 122,300,454.00 Desember 8,022,905,059.00 5,700,000.00 8,028,605,059.00

JUMLAH 29,560,357,423.00 1,899,879.00 63,900,000.00 29,626,157,302.00

PER 31 DESEMBER 2019

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG BADAN LAYANAN UMUM DAERAH

Page 378: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 14

No SKPD Jenis Piutang Masa Tunggakan

Umur Piutang

Presentase Penyisihan Nilai Piutang Penyisihan Piutang Beban Penyisihan 2019 NRV

1 2 3 4 5 6 7 8=6x7 9 10=7-8

A PIUTANG PAJAK DAERAH 85,230,721,493.00 888,493,938.93 888,493,938.93 83,598,778,350.71

PIUTANG PAJAK BAHAN BAKAR 58,089,722,334.00 290,448,611.67 290,448,611.68 57,055,824,518.98

1 Badan Pendapatan Daerah Premium 2019 < 1 Tahun 0.5% 19,981,136,242.00 99,905,681.21 99,905,681.21 19,881,230,560.79

Pertamax 2019 < 1 Tahun 0.5% 2,567,459,957.00 12,837,299.79 12,837,299.79 2,554,622,657.22

Solar 2019 < 1 Tahun 0.5% 367,275,415.00 1,836,377.08 1,836,377.08 365,439,037.93

Pertamax Dex 2019 < 1 Tahun 0.5% 16,631,312,080.00 83,156,560.40 83,156,560.40 16,548,155,519.60

Pertalite 2019 < 1 Tahun 0.5% 89,681,697.00 448,408.49 448,408.49 89,233,288.52

Bio Solar 2019 < 1 Tahun 0.5% 17,517,990,799.00 87,589,954.00 87,589,954.00 17,430,400,845.01

Bio Diesel 2019 < 1 Tahun 0.5% 123,646,969.00 618,234.85 618,234.85 123,028,734.16

Pertamax Turbo 2019 < 1 Tahun 0.5% 64,034,046.00 320,170.23 320,170.23 63,713,875.77

Dexlite 2019 < 1 Tahun 0.5% 747,185,129.00 3,735,925.65 3,735,925.65 743,449,203.36

PIUTANG PAJAK AIR PERMUKAAN 27,140,999,159.00 598,045,327.26 598,045,327.26 26,542,953,831.74

1 Badan Pendapatan Daerah 2011 > 5 Tahun 100.0% 137,859,968.30 137,859,968.30 137,859,968.30 -

2014 2 - 5 Tahun 100.0% 1,037,320.00 1,037,320.00 1,037,320.00 -

2015 2 - 5 Tahun 50.0% 6,206,707.00 3,103,353.50 3,103,353.50 3,103,353.50

2016 2 - 5 Tahun 50.0% 167,995,529.00 83,997,764.50 83,997,764.50 83,997,764.50

2017 2 - 5 Tahun 50.0% 434,440,372.00 217,220,186.00 217,220,186.00 217,220,186.00

2018 1 - 2 Tahun 10.0% 240,625,670.00 24,062,567.00 24,062,567.00 216,563,103.00

2019 < 12 Bulan 0.5% 26,152,833,592.70 130,764,167.96 130,764,167.96 26,022,069,424.74

B PIUTANG RETRIBUSI 7,967,291,082.00 3,408,759,871.50 1,562,918,254.78 4,558,531,210.50

PIUTANG RETRIBUSI PELAYANAN KESEHATAN 5,379,648,700.00 1,385,142,437.50 1,385,142,437.50 3,994,506,262.50

1 UPTD Transfusi Darah 4,926,830,000.00 1,359,313,100.00 1,359,313,100.00 3,567,516,900.00

2018 > 1 Tahun 100.0% 22,540,000.00 22,540,000.00 22,540,000.00 -

2019 < 12 Bulan 50.0% 2,335,600,000.00 1,167,800,000.00 1,167,800,000.00 1,167,800,000.00

2019 1 - 3 Bulan 10.0% 1,643,470,000.00 164,347,000.00 164,347,000.00 1,479,123,000.00

2019 < 1 Bulan 0.5% 925,220,000.00 4,626,100.00 4,626,100.00 920,593,900.00

2Dinas Kesehatan (UPTD Balai Kesehatan Kulit, Kelamin, dan Kosmetika)

452,818,700.00 25,829,337.50 25,829,337.50 426,989,362.50

2019 1 - 3 Bulan 10.0% 248,055,200.00 24,805,520.00 24,805,520.00 223,249,680.00

2019 < 1 Bulan 0.5% 204,763,500.00 1,023,817.50 1,023,817.50 203,739,682.50

RETRIBUSI PELAYANAN PENDIDIKAN 1,757,746,732.00 1,757,746,732.00 - -

1 Dinas Pendidikan 1,757,746,732.00 1,757,746,732.00 - - Retribusi Pelayanan Pendidikan 2017 > 1 Tahun 100.0% 1,757,746,732.00 1,757,746,732.00 -

RETRIBUSI PEMAKAIAN KEKAYAAN DAERAH 829,895,650.00 265,870,702.00 177,775,817.28 564,024,948.00

1 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi 83,940,000.00 83,940,000.00 - -

2016 > 1 Tahun 100.0% 10,800,000.00 10,800,000.00 - -

2015 > 1 Tahun 100.0% 35,100,000.00 35,100,000.00 -

2014 > 1 Tahun 100.0% 14,760,000.00 14,760,000.00 -

2013 > 1 Tahun 100.0% 14,280,000.00 14,280,000.00 -

2012 > 1 Tahun 100.0% 3,000,000.00 3,000,000.00 -

2011 > 1 Tahun 100.0% 6,000,000.00 6,000,000.00 -

3 Dinas Kehutanan 9,530,000.00 7,493,000.00 3,338,115.28 2,037,000.00

2018 > 1 Tahun 100.0% 6,530,000.00 6,530,000.00 2,375,115.28 -

2019 <12 Bulan 50.0% 1,800,000.00 900,000.00 900,000.00 900,000.00

2019 1 - 3 Bulan 10.0% 600,000.00 60,000.00 60,000.00 540,000.00

2019 < 1 Bulan 0.5% 600,000.00 3,000.00 3,000.00 597,000.00

4 Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup 736,425,650.00 174,437,702.00 174,437,702.00 561,987,948.00

2019 <12 Bulan 50.0% 299,520,000.00 149,760,000.00 149,760,000.00 149,760,000.00

2019 1 - 3 Bulan 10.0% 236,770,250.00 23,677,025.00 23,677,025.00 213,093,225.00

2019 < 1 Bulan 0.5% 200,135,400.00 1,000,677.00 1,000,677.00 199,134,723.00

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANPIUTANG DAN PENYISIHAN PIUTANG

PER 31 DESEMBER 2019

Page 379: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

No SKPD Jenis Piutang Masa Tunggakan

Umur Piutang

Presentase Penyisihan Nilai Piutang Penyisihan Piutang Beban Penyisihan 2019 NRV

1 2 3 4 5 6 7 8=6x7 9 10=7-8

C LAIN-LAIN PAD YANG SAH 48,398,595.00 48,398,595.00 - -

1 Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah 48,398,595.00 48,398,595.00 - -

Bagian Lancar Tagihan Penjualan Angsuran

Angsuran Kendaraan Roda Dua 2008 > 1 Tahun 100.0% 8,649,140.00 8,649,140.00 - -

Angsuran Kendaraan Roda Empat 2008 > 1 Tahun 100.0% 39,749,455.00 39,749,455.00 - -

DPIUTANG BADAN LAYANAN UMUM DAERAH

29,626,157,302.00 1,840,853,851.33 1,809,465,081.05 27,785,303,450.68

1 UPT RSKD Gigi dan Mulut 1,535,380,400.00 475,990,070.00 475,990,070.00 1,059,390,330.00

2019 < 12 Bulan 50.0% 808,113,200.00 404,056,600.00 404,056,600.00 404,056,600.00

1 - 3 Bulan 10.0% 718,917,200.00 71,891,720.00 71,891,720.00 647,025,480.00

< 1 Bulan 0.5% 8,350,000.00 41,750.00 41,750.00 8,308,250.00

2 RSUD Labuang Baji 10,342,914,272.00 596,203,735.73 595,895,025.46 9,746,710,536.27

Retribusi Kesehatan BLUD 2019 1 - 3 Bulan 10.0% 5,731,464,888.00 573,146,488.80 573,146,488.80 5,158,318,399.20

2019 < 1 Bulan 0.5% 4,611,449,384.00 23,057,246.93 22,748,536.66 4,588,392,137.07

3 Rumah Sakit Khusus Daerah 8,553,133,151.00 253,486,889.70 253,717,389.70 8,299,646,261.31

2019 < 12 Bulan 50.0% 402,227,638.00 201,113,819.00 201,113,819.00 201,113,819.00

1 - 3 Bulan 10.0% 122,300,454.00 12,230,045.40 12,460,045.40 110,070,408.60

< 1 Bulan 0.5% 8,028,605,059.00 40,143,025.30 40,143,525.30 7,988,462,033.71

4 RSUD Haji Makassar 5,512,608,679.00 261,014,009.90 261,014,009.90 5,251,594,669.10

2019 < 12 Bulan 50.0% 23,400,000.00 11,700,000.00 11,700,000.00 11,700,000.00

1 - 3 Bulan 10.0% 2,335,452,279.00 233,545,227.90 233,545,227.90 2,101,907,051.10

< 1 Bulan 0.5% 3,153,756,400.00 15,768,782.00 15,768,782.00 3,137,987,618.00

5 RSKD IA Siti Fatimah 1,698,979,700.00 89,412,165.00 58,104,605.00 1,609,567,535.00

Retribusi Kesehatan BLUD 2019 1 - 3 Bulan 10.0% 851,760,700.00 85,176,070.00 53,868,510.00 766,584,630.00

2019 < 1 Bulan 0.5% 847,219,000.00 4,236,095.00 4,236,095.00 842,982,905.00

6 RSKD IA Pertiwi 300,167,500.00 18,494,466.00 18,491,466.00 281,673,034.00

Retribusi Kesehatan BLUD 2019 1 - 3 Bulan 10.0% 178,880,300.00 17,888,030.00 17,888,030.00 160,992,270.00

< 1 Bulan 0.5% 121,287,200.00 606,436.00 603,436.00 120,680,764.00

7 RSUD Sayang Rakyat 1,682,973,600.00 146,252,515.00 146,252,515.00 1,536,721,085.00

Retribusi Kesehatan BLUD 2019 1 - 3 Bulan 10.0% 1,450,922,600.00 145,092,260.00 145,092,260.00 1,305,830,340.00

< 1 Bulan 0.5% 232,051,000.00 1,160,255.00 1,160,255.00 230,890,745.00

E PENDAPATAN TRANSFER DANA PERIMBANGAN 604,633,531.00 604,633,531.00 - -

1 Satuan Kerja Pengelolaan Keuangan Daerah 604,633,531.00 604,633,531.00 - -

Dana Bagi Hasil Pajak 2010 > 1 Tahun 100.0% 604,633,531.00 604,633,531.00 - -

F TUNTUTAN GANTI RUGI DAERAH 927,789,055.53 - - -

1 Dinas Pemuda dan Olahraga 304,290,000.00 - - -

Bagian lancar Tuntutan Ganti Kerugian Daerah Terhadap Pihak Ketiga

2019 0 0.0% 304,290,000.00 - - -

2 Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya dan Tata Ruang 203,999,869.53 - - -

Bagian lancar Tuntutan Ganti Kerugian Daerah Terhadap Pihak Ketiga

2016 0 0.0% 203,999,869.53 - - -

3 Badan Kepegawaian Daerah (Sekretariat KORPRI) 286,288,966.00 - - -

Bagian lancar Tuntutan Ganti Kerugian Daerah Terhadap Pegawai Negeri Bukan Bendahara

2016 0 0.0% 286,288,966.00 - - -

4 Biro Pemerintahan Daerah 133,210,220.00 - - -

Bagian lancar Tuntutan Ganti Kerugian Daerah Terhadap Pegawai Negeri Bukan Bendahara

2016 0 0.0% 133,210,220.00 - - -

G PIUTANG LAINNYA 20,672,206,554.00 20,672,206,554.00 - -

1 Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi 27,037,089.00 27,037,089.00 - -

Denda Keterlambatan 2008 > 1 Tahun 100.0% 27,037,089.00 27,037,089.00 - -

2 Dinas Energi & SDM 179,500,000.00 179,500,000.00 - -

Piutang Panjar 2008 > 1 Tahun 100.0% 179,500,000.00 179,500,000.00 - -

3 Sekretariat DPRD 209,403,862.00 209,403,862.00 - - Pengembalian Tunjangan Komunikasi Insentif dan BPO DPRD

2008 > 1 Tahun 100.0% 209,403,862.00 209,403,862.00 - -

4 Sekretariat Daerah 20,256,265,603.00 20,256,265,603.00 - -

Piutang Panjar 2008 > 1 Tahun 100.0% 20,256,265,603.00 20,256,265,603.00 - -

TOTAL 145,077,197,612.53 27,463,346,341.76 4,260,877,274.76 115,942,613,011.89

Page 380: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 15

NO ORGANISASI PERANGKAT DAERAH ALAT TULIS KANTOR ALAT LISTRIK MATERAI /

PERANGKOBAHAN

KEBERSIHAN BAHAN BAKAR TABUNG PEMADAM TABUNG GAS LOGISTIK

KESEHATAN PERSEDIAAN

SOVENIR BAHAN BAKU

BANGUNAN BIBIT TANAMAN OBAT-OBATAN BAHAN KIMIA BAHAN MAKANAN ALAT KESEHATAN BAHAN LABORATORIUM PERSEDIAAN HIBAH BARANG CETAKAN JUMLAH

1 DINAS PENDIDIKAN 9,898,565.00 300,000.00 2,500,000.00 81,611,000.00 94,309,565.00

2 DINAS KESEHATAN 22,882,800.00 20,630,004.00 13,995,300.00 47,682,800.00 828,693,952.26 120,929,500.00 71,800,716.67 103,814,480.00 40,966,891,656.25 13,485,000.00 42,210,806,209.18

3 UPTD RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 7,716,500.00 672,000.00 735,500.00 233,495,688.00 117,130,000.00 31,245,000.00 390,994,688.00

4 UPTD PELATIHAN KESEHATAN 5,571,500.00 143,500.00 2,265,300.00 15,259,350.00 12,385,256.00 49,514,859.00 85,139,765.00

5 UPTD TRANSFUSI DARAH 14,187,500.00 3,180,000.00 15,214,100.00 19,198,700.00 8,279,500.00 59,840,000.00 5,375,000.00 1,344,294,698.10 26,038,100.00 1,495,607,598.10

6 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LABUANG BAJI 15,732,701.00 24,457,500.00 399,200.00 63,960,000.00 2,150,390,814.40 171,664,188.00 77,590,687.50 1,999,275,183.83 64,302,250.00 4,567,772,524.73

7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH 251,514,466.00 66,164,102.00 317,868,934.00 90,000,000.00 493,872,275.00 43,918,375.00 616,792,993.35 50,121,740.00 112,872,600.78 126,852,900.00 2,169,978,386.13

8 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH HAJI MAKASSAR 7,894,935.81 9,965,300.00 2,704,600.00 20,516,500.00 591,999,911.99 363,263,865.39 37,244,800.00 338,924,485.12 46,744,560.00 1,419,258,958.31

9 RUMAH SAKIT KHUSUS IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 24,041,684.00 24,331,515.00 168,890,573.54 1,170,475.00 14,467,851.80 29,689,000.00 262,591,099.34

10 RUMAH SAKIT KHUSUS IBU DAN ANAK PERTIWI 29,805,007.00 27,223,800.00 21,260,445.00 1,440,000.00 182,128,638.00 16,942,938.00 13,984,150.00 212,891,345.00 39,016,175.00 101,630,000.00 646,322,498.00

11 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SAYANG RAKYAT 8,926,900.00 9,030,000.00 3,899,500.00 14,964,000.00 5,335,000.00 11,475,000.00 461,698,952.00 76,180,853.00 37,273,778.00 513,746,185.00 137,541,965.50 1,280,072,133.50

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 70,727,900.00 71,386,425.00 19,177,817,000.00 2,199,500.00 19,322,130,825.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 45,054,509.00 18,943,500.00 8,033,300.00 1,939,010,500.00 550,000.00 2,011,591,809.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN 7,094,304.00 495,550,000.00 688,300.00 503,332,604.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 849,000.00 261,500.00 1,110,500.00

16 DINAS SOSIAL 1,108,000.00 938,500.00 672,000.00 - 2,271,500.00 1,241,500.00 6,231,500.00

17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 8,843,750.00 4,923,000.00 13,766,750.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 7,400,500.00 - 7,400,500.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 4,535,000.00 19,772,500.00 12,000,000.00 1,086,002,200.00 1,122,309,700.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 4,863,000.00 2,705,000.00 7,568,000.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA 10,764,600.00 10,764,600.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 24,197,100.00 1,200,500.00 1,190,000.00 26,587,600.00

23 DINAS PERHUBUNGAN 13,726,542.00 19,012,500.00 32,739,042.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 47,266,670.00 47,266,670.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 454,500.00 454,500.00

26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU 4,177,000.00 3,865,000.00 8,042,000.00

27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 4,646,600.00 9,986,000.00 14,632,600.00

28 DINAS KEBUDAYAAN DAN KEPARIWISATAAN 2,746,000.00 11,225,000.00 1,115,000.00 612,500.00 15,698,500.00

29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 341,500.00 66,962,500.00 67,304,000.00

30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 218,352,150.00 12,852,500.00 7,533,500.00 46,699,550.00 353,689,225.00 28,628,300.00 337,853,880.00 46,925,000.00 9,400,000.00 1,061,934,105.00

31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 114,950,925.00 2,674,000.00 1,500,000.00 790,974,275.00 1,466,686,475.00 68,158,000.00 85,627,500.00 15,402,050.00 29,062,000.00 2,575,035,225.00

32 DINAS PERKEBUNAN 12,326,857.00 14,863,500.00 27,190,357.00

33 DINAS KEHUTANAN 97,807,800.00 43,789,000.00 30,438,100.00 172,034,900.00

34 DINAS ENERGI DAN SUMBERDAYA MINERAL 11,238,500.00 1,176,000.00 3,574,000.00 15,988,500.00

35 DINAS PERDAGANGAN 13,646,526.00 2,872,750.00 16,519,276.00

36 DINAS PERINDUSTRIAN 10,260,603.00 10,260,603.00

37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 2,850,900.00 2,850,900.00

38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 253,887,200.00 132,332,500.00 386,219,700.00

39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 139,206,150.00 3,150,000.00 719,461,500.00 861,817,650.00

40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 15,503,008.00 1,482,000.00 8,580,000.00 25,565,008.00

41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 1,244,500.00 193,850.00 214,500.00 1,652,850.00

42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 4,002,700.00 4,002,700.00

43 SEKRETARIAT DPRD 112,011,498.00 14,885,604.00 3,484,500.00 9,741,048.00 2,304,500.00 67,406,000.00 209,833,150.00

44 SEKRETARIAT DAERAH 131,270,918.00 - - 65,000.00 - - - - - - - - - - - - 14,877,000.00 146,212,918.00

- Biro Hukum dan HAM 12,367,500.00 12,367,500.00

- Biro Pemerintahan 1,918,000.00 1,918,000.00

- Biro Hubungan Masyarakat dan Protokol 2,910,800.00 65,000.00 2,980,000.00 5,955,800.00

- Biro Perekonomian 8,861,000.00 544,000.00 9,405,000.00

- Biro Pembangunan dan Pangadaan Barang/Jasa 30,102,780.00 5,745,000.00 35,847,780.00

- Biro Kesejahteraan 36,288,000.00 36,288,000.00

- Biro Organisasi dan Tatalaksana 670,000.00 1,223,000.00 1,893,000.00

- Biro Umum dan Perlengkapan 29,636,338.00 2,745,000.00 32,381,338.00

- Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah 8,516,500.00 1,640,000.00 10,156,500.00

45 INSPEKTORAT DAERAH 7,753,230.00 3,145,000.00 10,898,230.00

46 BADAN KESATUAN BANGSA 2,495,000.00 916,500.00 6,265,000.00 9,676,500.00

47 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 3,621,500.00 3,621,500.00

48 BADAN PENGHUBUNG DAERAH 6,360,000.00 2,624,300.00 - 15,033,400.00 - - - - - - - - - - - 0 8,142,500.00 32,160,200.00

JUMLAH 1,815,758,998.81 234,334,960.00 300,000.00 447,841,594.00 184,948,600.00 2,500,000.00 96,775,000.00 561,309,575.00 1,500,000.00 2,054,315,300.00 1,269,686,500.00 6,812,614,102.54 1,218,605,833.39 1,305,692,330.50 3,457,643,016.40 1,691,888,154.90 60,640,258,656.25 1,619,286,775.50 83,415,259,397.29

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANDAFTAR PERSEDIAAN PAKAI HABIS DAN PERSEDIAAN HIBAH

PER 31 DESEMBER 2019

Page 381: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANDAFTAR REKAPITULASI REALISASI PENAMBAHAN DAN PENGURANGAN ASET TETAP DAERAH

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 2,545,562,099,920.61 188,774,151,364.19 40,013,473,712.00 - 58,039,007,221.00 3,792,994,919.67 15,397,526,360.00 114,717,537,543.46 420,734,691,120.32 - 16,975,036,360.00 - - 851,760,036.00 140,004,250.00 38,991,510,046.48 56,958,310,692.48 2,909,338,480,348.45 2 DINAS KESEHATAN 733,938,216,003.00 8,964,889,353.46 365,256,626.00 - - 998,782,253.81 - 2,121,178.20- 10,326,807,055.07 - - - - - - 1.00- 1.00- 744,265,023,059.07

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 18,939,844,736.72 810,159,475.42- - - - - - - 810,159,475.42- - - - - - - - - 18,129,685,261.30

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 19,892,864,826.50 434,584,631.82- - - - 197,985,584.00 - 26.00- 236,599,073.82- - - - - - - 1.00- 1.00- 19,656,265,753.68 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 13,924,374,437.00 1,670,477,946.17- - - - - - - 1,670,477,946.17- - - - - - - - - 12,253,896,490.83 6 RSUD LABUANG BAJI 249,397,680,838.00 22,430,135,803.12 - 129,110,000.00 543,396,035.00 - 47,179,630,275.00 - 70,282,272,113.12 - - - - 47,179,630,275.00 - - 47,179,630,275.00 272,500,322,676.12 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 166,880,687,590.48 7,006,196,743.61- - - - - 228,190,500.00 - 6,778,006,243.61- - - - - 228,190,500.00 - - 228,190,500.00 159,874,490,846.87 8 RSUD HAJI MAKASSAR 299,838,195,499.00 3,506,686,947.68- - - - - 1,152,849,000.00 - 2,353,837,947.68- 242,950,000.00 - - - 1,152,849,000.00 - - 1,395,799,000.00 296,088,558,551.32 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 48,198,168,746.00 305,455,984.56 - - - 138,925,000.00 - - 444,380,984.56 - - - - - - 9.00- 9.00- 48,642,549,739.56

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 38,177,152,684.00 507,707,073.29 - - - - 16,500,000.00 - 524,207,073.29 - - - - 16,500,000.00 - - 16,500,000.00 38,684,859,757.29 11 RSUD SAYANG RAKYAT 52,410,917,344.00 5,357,911,482.21- - - - - - - 5,357,911,482.21- 128,785,003.00 - - - - - - 128,785,003.00 46,924,220,858.79

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG

610,645,131,405.30 62,547,871,704.97 - - - - 39,485,534,694.00 14,995,283.26- 102,018,411,115.71 - 5,458,878,075.00 - - 39,485,534,694.00 - - 44,944,412,769.00 667,719,129,752.01

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 2,957,739,711,981.78 70,440,428,287.89 - 36,192,490,941.00 - - 108,120,460,720.00 - 214,753,379,948.89 - 365,256,626.00 - - 108,120,460,720.00 - - 108,485,717,346.00 3,064,007,374,584.67

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN

395,176,985,388.39 5,996,503,482.76 - - - - 6,748,015,963.00 - 12,744,519,445.76 193,700,000.00 211,572,687,963.00 - - 6,748,015,963.00 - 11,374,881,316.00- 207,139,522,610.00 200,781,982,224.15

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 24,721,182,104.00 103,794,640.51- 105,302,382.00 - - 34,213,800.00 211,380,000.00 - 247,101,541.49 - - - - 211,380,000.00 - - 211,380,000.00 24,756,903,645.49 16 DINAS SOSIAL 38,488,427,884.59 1,042,890,964.91- 224,617,400.00 - 186,378,917.00 - - 65,871,428.00- 697,766,075.91- - 334,846,429.00 - - - - - 334,846,429.00 37,455,815,379.68 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 21,922,629,042.00 477,670,572.26- - - - 25,145,940.00 - - 452,524,632.26- - - - - - - - - 21,470,104,409.74

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

2,195,329,933.43 400,377,521.09- 1,644,824,912.00 - - 99,919,000.00 - - 1,344,366,390.91 - - - - - - - - 3,539,696,324.34

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA

270,189,213,936.05 3,080,303,219.66 - - - 379,403,000.00 - - 3,459,706,219.66 - - - - - - 42.00- 42.00- 273,648,920,197.71

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 13,094,207,819.00 1,626,048,181.87- 88,900,000.00 - - 15,344,500.00 - - 1,521,803,681.87- - 297,670,830.00 - - - - - 297,670,830.00 11,274,733,307.13

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB

3,869,209,622.00 366,414,661.06- 490,693,203.00 - - 447,251,000.00 - - 571,529,541.94 - - - - - - - - 4,440,739,163.94

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 19,716,747,566.00 569,717,075.51- 385,500,000.00 - - - 600,600,000.00 - 416,382,924.49 - - - - - - - - 20,133,130,490.49 23 DINAS PERHUBUNGAN 260,746,459,248.01 9,479,204,330.28- 6,434,584.00 - 9,095,700,606.71 532,000,000.00 12,995,000.00 - 167,925,860.43 - 180,511,905.00 - - 12,995,000.00 - - 193,506,905.00 260,720,878,203.44

24DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 4,923,555,960.00 5,355,437,088.72 - - - 98,000,000.00 - 3,450,000.00- 5,449,987,088.72 - 26,721,667.00 - - - - 24,825,396.00- 1,896,271.00 10,371,646,777.72

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 78,333,076,898.96 443,185,850.42- - - - 619,674,000.00 14,000,000.00 - 190,488,149.58 - - - - 14,000,000.00 - - 14,000,000.00 78,509,565,048.54 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 19,034,220,982.50 493,055,430.65- - - - - - - 493,055,430.65- - - - - - - 700,000.00- 700,000.00- 18,541,865,551.85 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 1,208,471,518,143.55 1,841,382,721.98- 114,413,177,221.00 - 133,890,000.00 - 198,887,000.00 2,181,241,646.00- 110,723,329,853.02 - - - - 198,887,000.00 - - 198,887,000.00 1,318,995,960,996.57 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 90,076,285,542.04 276,467,902.22- 22,542,487,560.00 - 745,787,744.05 399,580,000.00 99,437,700.00 - 23,510,825,101.83 - - - - 99,437,700.00 - 6,235,856.00- 93,201,844.00 113,493,908,799.87 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 58,719,136,653.50 443,227,400.55 1,763,750,000.00 - - 99,900,000.00 - - 2,306,877,400.55 - - - - - - - - 61,026,014,054.05 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 298,331,025,501.61 988,145,690.70- - - 1,934,023,458,716.27 524,308,678.00 480,218,290.00 - 1,934,039,839,993.57 - - - - 480,218,290.00 - - 480,218,290.00 2,231,890,647,205.18 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 103,757,730,289.00 518,319,921.86 - - 63,000,000.00 - 106,251,920.00 1,052,455,000.00 1,740,026,841.86 - - - - 109,052,420.00 - 5.00- 109,052,415.00 105,388,704,715.86 32 DINAS PERKEBUNAN 92,115,041,078.00 1,499,995,825.66- - - - 203,367,226.66 - - 1,296,628,599.00- - - - - - - - - 90,818,412,479.00 33 DINAS KEHUTANAN 66,708,765,028.00 6,282,483,900.96 - - 8,696,639,878.73 - 157,912,500.00 - 15,137,036,279.69 - 1,288,639,583.00 - - 157,912,500.00 - - 1,446,552,083.00 80,399,249,224.69 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 43,097,226,172.00 691,797,981.92- - - - - 216,669,000.00 - 475,128,981.92- - 480,000,000.00 17,314,036,373.00 - 216,669,000.00 - - 18,010,705,373.00 24,611,391,817.08 35 DINAS PERDAGANGAN 122,156,655,461.50 155,011,346.08 - - - - 364,200,000.00 - 519,211,346.08 - - - - 364,200,000.00 - - 364,200,000.00 122,311,666,807.58 36 DINAS PERINDUSTRIAN 15,046,189,727.00 826,559,313.85- - - 357,115,000.00 603,472,000.00 7,827,275.00 - 141,854,961.15 - - - - 7,827,275.00 - - 7,827,275.00 15,180,217,413.15 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 10,442,636,442.00 591,890,989.65 - - - - - - 591,890,989.65 - - - - - - - - 11,034,527,431.65 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 8,944,543,917.53 1,216,237,515.00- - - - - - - 1,216,237,515.00- - 49,831,300.00 - - 39,813,461.00 - 37,464,862.00- 52,179,899.00 7,676,126,503.53 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 94,710,092,851.00 2,783,440,558.41- 1,681,437,094.50 - 40,000,000.00 - 204,120,000.00 6.00- 857,883,469.91- - - - - 204,120,000.00 - 19,442,659.00- 184,677,341.00 93,667,532,040.09 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 5,429,413,755.00 532,828,000.21 1,404,502,009.00 - 354,000,000.00 - 64,750,000.00 - 2,356,080,009.21 - 516,281,893.00 - - 64,750,000.00 - - 581,031,893.00 7,204,461,871.21 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 44,879,909,819.05 1,206,799,950.33 198,567,333.00 - - 150,353,939.00 - - 1,555,721,222.33 - - - 803,394,075.00 - - - 803,394,075.00 45,632,236,966.38 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 24,828,815,152.40 1,928,716,700.23 - - - 678,540,200.00 - - 2,607,256,900.23 - - - - - - - - 27,436,072,052.63 43 SEKRETARIAT DPRD 100,132,651,518.00 1,070,585,345.35- 20,839,806,527.00 - - 1,770,666,166.39 - - 21,539,887,348.04 - - - - - - - - 121,672,538,866.04

SEKRETARIAT DAERAH 2,048,694,697,668.60 17,364,391,922.82 135,511,527,845.00 - 2,079,999,405.00 78,698,000.00 245,915,000.00 104,602,764,120.00 259,883,296,292.82 - 127,105,511,403.50 12,250,000.00 - 115,015,000.00 - - 127,232,776,403.50 2,181,345,217,557.92 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 1,646,520,284.00 311,574,851.00- - - - - - - 311,574,851.00- - - - - - - - - 1,334,945,433.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 5,683,310,132.43 610,576,348.00- - - - - - - 610,576,348.00- - - - - - - - - 5,072,733,784.43 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 2,911,095,849.72 285,776,748.67- - - - 78,698,000.00 - - 207,078,748.67- - - - - - - - - 2,704,017,101.05 47 - BIRO PEREKONOMIAN 1,075,145,843.00 284,510,210.00- - - - - - - 284,510,210.00- - 189,178,275.00 - - - - - 189,178,275.00 601,457,358.00 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 1,836,704,668.00 1,724,560.57- 151,068,976.00 - - - 130,900,000.00 - 280,244,415.43 - 549,294,174.00 - - - - - 549,294,174.00 1,567,654,909.43 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 1,890,446,306.00 164,090,906.68- - - - - - - 164,090,906.68- - 88,900,000.00 - - - - - 88,900,000.00 1,637,455,399.32 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN 1,221,879,368.00 54,305,510.16- - - - - - - 54,305,510.16- - - - - - - - - 1,167,573,857.84 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 91,051,124,308.42 21,447,840,882.05 126,352,991,994.00 - - - 115,015,000.00 - 147,915,847,876.05 - 707,508,289.50 12,250,000.00 - 115,015,000.00 - - 834,773,289.50 238,132,198,894.97 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 1,941,378,470,909.03 2,370,889,824.15- 9,007,466,875.00 - 2,079,999,405.00 - - 104,602,764,120.00 113,319,340,575.85 - 125,570,630,665.00 - - - - - 125,570,630,665.00 1,929,127,180,819.88 53 INSPEKTORAT PROVINSI 16,797,406,662.86 94,417,441.67- - - - - - - 94,417,441.67- - - - - - - 146,671.00- 146,671.00- 16,703,135,892.19 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 2,839,503,927.00 460,227,427.44- - - - - - 2,427,210,000.00 1,966,982,572.56 - - - - - - - - 4,806,486,499.56 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 16,213,392,062.50 4,444,881,858.06- - - - - - - 4,444,881,858.06- - - - - - - - - 11,768,510,204.44 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 37,013,305,775.74 710,716,226.56- 7,760,329,266.00 - - 2,532,311,714.00 - 1.00- 9,581,924,752.44 - - - - - - 378,860,092.00- 378,860,092.00- 46,974,090,620.18

T O T A L 13,417,362,235,545.20 346,733,321,231.02 349,440,587,674.50 36,321,600,941.00 2,014,358,373,523.76 14,420,836,921.53 221,313,871,197.00 220,532,287,095.00 3,203,120,878,583.81 565,435,003.00 364,651,874,034.50 17,326,286,373.00 803,394,075.00 206,079,218,834.00 140,004,250.00 27,148,953,136.48 616,715,165,705.98 16.003.767.948.423,03

PER 31 DESEMBER 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019

NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Page 382: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 16a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang

Tahun sebelumny

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi

Ekstra kompita

belLainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 733,953,579,340.59 - 480,000,000.00 - 5,526,507,451.00 - - 14,378,835,265.00 20,385,342,716.00 - 1,763,750,000.00 - - - - - 1,763,750,000.00 752,575,172,056.59 2 DINAS KESEHATAN 670,745,620,000.00 - 120,000,000.00 - - - - - 120,000,000.00 - - - - - - - - 670,865,620,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 5,975,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,975,000,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI 29,977,590,464.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 29,977,590,464.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 86,604,375,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 86,604,375,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 187,413,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 187,413,750,000.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 4,166,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,166,750,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 5,919,709,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,919,709,000.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 4,774,142,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,774,142,500.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 1,690,321,204,853.53 - - - - - 42,278,658.00 - 42,278,658.00 - 120,000,000.00 - - - - - 120,000,000.00 1,690,243,483,511.53

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 68,916,950,500.00 2,451,338,100.00 - - - - - - 2,451,338,100.00 - 8,818,288,600.00 - - - - - 8,818,288,600.00 62,550,000,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 15,968,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 15,968,750,000.00 16 DINAS SOSIAL 19,844,325,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 19,844,325,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 17,291,475,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 17,291,475,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - 1,170,000,000.00 - - - - - 1,170,000,000.00 - - - - - - - - 1,170,000,000.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 186,236,121,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 186,236,121,000.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 9,704,322,600.00 - - - - - 600,600,000.00 - 600,600,000.00 - - - - - - - - 10,304,922,600.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 152,282,257,335.00 - - - 1,660,098,280.00 - - - 1,660,098,280.00 - - - - - - - - 153,942,355,615.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 7,686,407,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,686,407,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 1,275,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,275,000,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 952,296,166,300.00 - 99,721,250,000.00 - - - - - 99,721,250,000.00 - - - - - - - - 1,052,017,416,300.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 59,581,975,000.00 - 22,472,037,180.00 - - - - - 22,472,037,180.00 - - - - - - - - 82,054,012,180.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 45,655,000,000.00 - 1,763,750,000.00 - - - - - 1,763,750,000.00 - - - - - - - - 47,418,750,000.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 118,750,408,546.00 - - - 30,729,606,001.00 - - - 30,729,606,001.00 - - - - - - - - 149,480,014,547.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 49,906,350,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 49,906,350,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 76,402,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 76,402,000,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 41,049,708,500.00 - - - 490,300,000.00 - - - 490,300,000.00 - 1,170,000,000.00 - - - - - 1,170,000,000.00 40,370,008,500.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 10,477,595,000.00 - - - - - - - - - 480,000,000.00 - - - - - 480,000,000.00 9,997,595,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN 48,523,107,604.89 - - - - - - - - - - - - - - - - 48,523,107,604.89 36 DINAS PERINDUSTRIAN 9,057,763,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,057,763,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 20,456,981,000.00 - 1,250,000,000.00 - 40,000,000.00 - - - 1,290,000,000.00 - - - - - - - - 21,746,981,000.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - 750,000,000.00 - - - - - 750,000,000.00 - - - - - - - - 750,000,000.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 22,681,218,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 22,681,218,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 20,134,597,040.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 20,134,597,040.00 43 SEKRETARIAT DPRD 53,887,650,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 53,887,650,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 1,926,582,046,220.00 - 8,818,288,600.00 - 87,881,500.00 - - 104,614,080,000.00 113,520,250,100.00 - 124,193,287,180.00 - - - - - 124,193,287,180.00 1,915,909,009,140.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 44,856,250,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 44,856,250,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 1,881,725,796,220.00 - 8,818,288,600.00 - 87,881,500.00 - - 104,614,080,000.00 113,520,250,100.00 - 124,193,287,180.00 - - - - - 124,193,287,180.00 1,871,052,759,140.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 10,065,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 10,065,000,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - 2,427,210,000.00 2,427,210,000.00 - - - - - - - - 2,427,210,000.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 1,061,625,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,061,625,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 18,832,675,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 18,832,675,000.00

T O T A L 7,384,459,195,804.01 2,451,338,100.00 136,545,325,780.00 - 38,534,393,232.00 - 642,878,658.00 121,420,125,265.00 299,594,061,035.00 - 136,545,325,780.00 - - - - - 136,545,325,780.00 7,547,507,931,059.01

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang

ASET TETAP - TANAH

SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL

1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Page 383: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

1. TanahLampiran 16 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 480,000,000.00 - Mutasi Aset dari Energi SDM berdasarkan BA Mutasi No.032/0678/B.aset tanggal 31 Januari 2019

2 DINAS PENDIDIKAN - 1,763,750,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Perpustakaan dan Arsip berdasarkan Bast No.032/3236/B.Aset tanggal 10 Mei 2019

3 DINAS PENDIDIKAN 14,378,835,265.00 Koreksi Saldo Awal Aset Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23 Kabupaten/Kota

4 DINAS PENDIDIKAN 5,526,507,451.00 Koreksi Hibah Aset P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barru berdasarkan BAST No. 032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

5 DINAS KESEHATAN 120,000,000.00 - Mutasi aset dari Dinas Bina Marga dan Bina Cipta Karya berdasarkan BA Penyerahan No.032/0584/B.ASET tgl 29 Januari 2019

6 DINAS BINA MARGA DAN BINA CIPTA KARYA - 120,000,000.00 Mutasi aset ke Dinas Kesehatan berdasarkan BA Penyerahan No.032/0584/B.ASET tgl 29 Januari 2019

7 DINAS BINA MARGA DAN BINA CIPTA KARYA 42,278,658.00 Reklasifikasi Aset dari Jalan ke Tanah

8 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 3,866,950,000.00 Mutasi Aset ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BA Mutasi

No.760/1251/Disperkimtan tanggal 12 Juli 2019

9 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 4,951,338,100.00 Mutasi Aset ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BA Mutasi

No.760/1631.a/Disperkimtan tanggal 6 September 2019

10 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 1,170,000,000.00 Mutasi Aset dari Dinas Kehutanan berdasarkan BAST No. 2572/XII-2019/B. Aset tanggal 20

Desember 2019

11 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 600,600,000.00 - Reklasifikasi dari Aset Lain-lain atas Pinjam Pakai yang telah berakhir masa berlakunya, sesuaidengan SK Pinjam Pakai Nomor : 1327/V/Tahun 2015 tanggal 20 Mei 2015

12 DINAS PERHUBUNGAN 964,398,280.00 - Hibah terminal kab. Pinrang ke propinsi dengan nomor 030/2229/setda/VIII/2019 tanggal 13agustus 2019

13 DINAS PERHUBUNGAN 695,700,000.00 - Berdasarkan Sertifikat Hak Pakai Nomor 0003 Seluas 86.090. m2 dan Hak Pakai Nomor 0004seluas 53.050 dan Penetapan status Nomor 1652/IX/tahun 2019

14 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 99,721,250,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 1754/IX/2019/Baset tanggal 10 September 2019

15 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 22,472,037,180.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BA Mutasi No.2552/XII-2019/B.Aset tanggal 19 Desember 2019

16 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 1,763,750,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Pendidikan berdasarkan Bast No.032/3236/B.Aset tanggal 10 Mei 2019

17 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 30,729,606,000.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Luwu berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 523/031/BAST/DP/I/2018 tanggal 17 Januari 2018

18 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1.00 - Hibah P3D dari Kota Palopo berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 523/018/DP/I/2019tanggal 3 Januari 2019

19 DINAS KEHUTANAN 490,300,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan BA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

20 DINAS KEHUTANAN - 1,170,000,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pemberdayaan Perempuan PA berdasarkan BAST No. 2572/XII-2019/B.Aset tanggal 20 Desember 2019

21 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 480,000,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pendidikan berdasarkan BA Mutasi No.032/0678/B.aset tanggal 31Januari 2019

22 BADAN PENDAPATAN DAERAH 1,250,000,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BAST Mutasi No.1420/VIII-2019/B.Aset tanggal 9 Agustus 2019

23 BADAN PENDAPATAN DAERAH 40,000,000.00 - Hibah Aset dari Kabupaten Luwu berdasarkan Keputusan Bupati No.313/V/2019 Tanggal 31Mei 2019

24 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 750,000,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 032/7050/B.Asetda tanggal 26 September 2019

Page 384: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

25 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 3,866,950,500.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP bedasarkan BA Mutasi No.760/1251Disperkimtan tanggal 12 Juli 2019 sebesar Rp.3.866.950.000,00

26 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 4,951,338,100.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP bedasarkan BA Mutasi No.760/1631.a/Disperkimtan tanggal 6 September 2019

27 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 99,721,250,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Kepemudaan dan Olahraga Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 1754/IX/2019/Baset tanggal 10 September 2019

28 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 22,472,037,180.00 Mutasi Aset ke Dinas Kebudayaan dan Kepariwisataan berdasarkan BA Mutasi No.2552/XII-2019/B.Aset tanggal 19 Desember 2019

29 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 1,250,000,000.00 Mutasi Aset ke Badan Pendapatan Daerah berdasarkan BAST Mutasi No. 1420/VIII-2019/B.Aset tanggal 9 Agustus 2019

30 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 750,000,000.00 Mutasi Aset ke Badan Kepegawaian Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 032/7050/B.Asetda tanggal 26 September 2019

31 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 87,881,500.00 - Hibah Aset dari Pemerintah Kabupaten Bone berdasarkan BAST Nomor 900/2193/XI/BPKD tanggal 8 November 2019

32 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 104,614,080,000.00

Koreksi Penambahan Aset atas Tanah Stadion Pacuan Kuda Parangtambung berdasarkan Keputusan Gubernur Nomor 114/II/1982 tentang Penunjukan Dewan Pendiri Yayasan Olahraga KONI Daerah Sulsel tgl. 15 Februari 1982 yang diserahkan ke YOSS sesuai dengan BAST No. 055 Thn 1985 Tgl. 3 Januari 1985

33 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 2,427,210,000.00 - Koreksi bertambah atas aset tanah (eks tanah kantor PDIP ) berdasarkan Sertifikat Tanah

JUMLAH 297,142,722,935.00 136,545,325,280.00

Page 385: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 596,279,772,323.43 98,526,990,753.00 - - 3,634,668,433.00 3,115,377,808.00 186,240,000.00 37,817,475,994.00 143,280,752,988.00 - - - - 186,240,000.00 140,004,250.00 11,340,380,046.71 11,666,624,296.71 727,893,901,014.72 2 DINAS KESEHATAN 39,190,647,168.00 13,741,249,917.00 - - - - - - 13,741,249,917.00 - - - 409,750,000.00 - - - 409,750,000.00 52,522,147,085.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT

15,539,761,191.80 1,054,302,798.00 - - - - - - 1,054,302,798.00 - 264,400,000.00 - - - - - 264,400,000.00 16,329,663,989.80

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 16,380,828,790.50 975,463,640.00 - - - - - - 975,463,640.00 - - - - - - - - 17,356,292,430.50 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 13,717,681,038.00 48,855,000.00 - - - - - - 48,855,000.00 - 175,000,000.00 - - - - - 175,000,000.00 13,591,536,038.00 6 RSUD LABUANG BAJI 138,061,389,481.00 13,950,849,292.00 - 129,110,000.00 12,901,589,800.00 - - - 26,981,549,092.00 - 29,900,000.00 - - - - - 29,900,000.00 165,013,038,573.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 104,328,592,851.00 3,632,886,354.00 - - - - 28,671,500.00 - 3,661,557,854.00 - - - - 213,203,000.00 - - 213,203,000.00 107,776,947,705.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 106,007,953,469.00 12,911,944,163.00 - - - - 681,895,000.00 176,000,000.00 13,769,839,163.00 242,950,000.00 - - - 681,895,000.00 - - 924,845,000.00 118,852,947,632.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 69,975,107,487.50 4,835,364,760.00 - - - - - - 4,835,364,760.00 - 24,500,000.00 - 230,000,000.00 - - - 254,500,000.00 74,555,972,247.50 10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 34,214,028,625.00 3,921,522,269.00 - - - - 16,500,000.00 - 3,938,022,269.00 - - - - 16,500,000.00 - - 16,500,000.00 38,135,550,894.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 72,939,078,636.00 1,720,096,875.00 - - - - - - 1,720,096,875.00 128,785,003.00 20,000,000.00 - 353,150,000.00 - - - 501,935,003.00 74,157,240,508.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG

23,059,598,659.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 23,059,598,659.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 76,840,790,311.00 20,066,860,861.80 - - - - 1,192,500,000.00 - 21,259,360,861.80 - 555,720,000.00 - - 1,192,500,000.00 - - 1,748,220,000.00 96,351,931,172.80

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN

18,445,802,575.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 18,445,802,575.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 7,603,286,760.00 955,823,000.00 188,200,000.00 - - - 94,437,000.00 - 1,238,460,000.00 - - - - 79,950,000.00 - - 79,950,000.00 8,761,796,760.00 16 DINAS SOSIAL 7,854,173,192.00 536,585,350.00 721,191,600.00 - 320,076,896.00 - - - 1,577,853,846.00 - 461,100,000.00 - 365,075,000.00 35,000,000.00 - - 861,175,000.00 8,570,852,038.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 4,265,015,190.00 159,450,000.00 - - - - - - 159,450,000.00 - - - 100,000,000.00 - - - 100,000,000.00 4,324,465,190.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

4,000,555,590.00 78,603,000.00 488,258,600.00 - - - - - 566,861,600.00 - - - - - - - - 4,567,417,190.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA

49,641,659,252.00 1,290,592,281.00 - - - - - - 1,290,592,281.00 - - - - - - - - 50,932,251,533.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 18,323,375,302.00 180,800,000.00 266,700,000.00 - - - - - 447,500,000.00 - - - - - - - - 18,770,875,302.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB

3,942,721,400.00 283,161,400.00 - - - - - - 283,161,400.00 - - - - - - - - 4,225,882,800.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 7,174,924,950.00 216,259,800.00 462,600,000.00 - - - - - 678,859,800.00 - 444,800,000.00 - 117,013,800.00 14,986,200.00 - - 576,800,000.00 7,276,984,750.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 31,590,205,261.00 230,340,000.00 15,443,000.00 - 2,338,660,893.00 - 12,995,000.00 - 2,597,438,893.00 - 257,000,000.00 - - 12,995,000.00 - - 269,995,000.00 33,917,649,154.00

24DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 11,396,637,916.00 7,038,024,370.00 - - - 98,000,000.00 - - 7,136,024,370.00 - 268,880,000.00 - - 8,000,000.00 - - 276,880,000.00 18,255,782,286.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 15,216,145,917.00 463,860,000.00 - - - - 14,000,000.00 - 477,860,000.00 - 308,600,000.00 - - - - - 308,600,000.00 15,385,405,917.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 7,662,275,480.50 104,179,160.00 - - - - - 345,000,000.00 449,179,160.00 - 345,000,000.00 - 179,995,000.00 - - - 524,995,000.00 7,586,459,640.50 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 8,041,078,100.00 28,340,000.00 - - 133,890,000.00 - - - 162,230,000.00 - - - - - - - - 8,203,308,100.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 9,870,149,577.00 314,593,050.00 - - 792,989,500.00 - 99,437,700.00 - 1,207,020,250.00 - 178,500,000.00 - - - - - 178,500,000.00 10,898,669,827.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 10,372,843,342.50 1,226,275,000.00 - - - - - - 1,226,275,000.00 - - - - - - - - 11,599,118,342.50 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 48,422,813,833.00 3,282,204,370.00 - - 880,821,762.00 - 231,788,290.00 - 4,394,814,422.00 - 179,500,000.00 - 100,000,000.00 231,788,290.00 - - 511,288,290.00 52,306,339,965.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 26,082,181,301.00 3,262,411,920.00 - - - - 106,251,920.00 1,052,455,000.00 4,421,118,840.00 - - - - 109,052,420.00 - - 109,052,420.00 30,394,247,721.00 32 DINAS PERKEBUNAN 14,164,134,535.00 467,486,500.00 - - - - - - 467,486,500.00 - 468,800,000.00 - - - - - 468,800,000.00 14,162,821,035.00 33 DINAS KEHUTANAN 18,355,973,033.00 3,147,610,278.00 - - 13,003,858,190.75 - - - 16,151,468,468.75 - - - - - - - - 34,507,441,501.75 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 16,675,936,678.00 672,892,000.00 - - - - 119,790,000.00 - 792,682,000.00 - - - - 119,790,000.00 - - 119,790,000.00 17,348,828,678.00 35 DINAS PERDAGANGAN 18,388,514,257.00 3,473,892,240.00 - - - - 364,200,000.00 - 3,838,092,240.00 - - - - 364,200,000.00 - - 364,200,000.00 21,862,406,497.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 9,142,305,081.00 138,700,000.00 - - 498,300,000.00 - 7,827,275.00 - 644,827,275.00 - - - - 7,827,275.00 - - 7,827,275.00 9,779,305,081.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 13,437,574,475.00 874,147,080.00 - - - - - 182,000,000.00 1,056,147,080.00 - 182,000,000.00 - - - - - 182,000,000.00 14,311,721,555.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 18,509,482,850.74 471,649,900.00 14,750,000.00 - - - - - 486,399,900.00 - 1,059,160,200.00 - - - - - 1,059,160,200.00 17,936,722,550.74 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 85,761,253,004.00 4,596,925,221.00 517,724,512.50 - - - 40,000,000.00 1,068,130,350.00 6,222,780,083.50 - - - - - - - - 91,984,033,087.50 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 10,559,304,221.00 1,502,575,900.00 1,411,905,550.00 - 354,000,000.00 - 64,750,000.00 - 3,333,231,450.00 - 932,181,000.00 - - 64,750,000.00 - - 996,931,000.00 12,895,604,671.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 14,611,668,767.00 1,447,215,200.00 - - - - - - 1,447,215,200.00 - 698,888,000.00 - - - - - 698,888,000.00 15,359,995,967.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 4,404,203,054.00 784,563,000.00 - - - - - - 784,563,000.00 - - - - - - - - 5,188,766,054.00 43 SEKRETARIAT DPRD 38,724,550,957.00 4,174,083,357.00 499,000,000.00 - - - - - 4,673,083,357.00 - - - - - - - - 43,397,634,314.00

SEKRETARIAT DAERAH 137,476,011,861.00 23,630,446,000.00 6,674,013,400.00 - 1,992,117,905.00 - 245,915,000.00 - 32,542,492,305.00 - 4,886,414,462.50 12,250,000.00 110,000,000.00 125,415,000.00 - - 5,134,079,462.50 164,884,424,703.50 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 3,303,363,567.00 50,700,000.00 20,000,000.00 - - - - - 70,700,000.00 - - - - - - - - 3,374,063,567.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 5,448,120,060.00 - - - - - - - - - - - - 10,400,000.00 - - 10,400,000.00 5,437,720,060.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 6,067,032,413.00 329,636,200.00 - - - - - - 329,636,200.00 - - - 110,000,000.00 - - - 110,000,000.00 6,286,668,613.00 47 - BIRO PEREKONOMIAN 3,013,384,191.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,013,384,191.00

48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA

3,821,626,100.00 519,135,000.00 723,018,000.00 - - - 130,900,000.00 - 1,373,053,000.00 - 720,990,150.00 - - - - - 720,990,150.00 4,473,688,950.00

49 - BIRO KESEJAHTERAAN 4,145,698,300.00 198,800,000.00 308,600,000.00 - - - - - 507,400,000.00 - 266,700,000.00 - - - - - 266,700,000.00 4,386,398,300.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN 2,919,240,000.00 327,612,900.00 314,868,800.00 - - - - - 642,481,700.00 - - - - - - - - 3,561,721,700.00 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 96,110,178,707.00 21,971,545,120.00 3,810,966,600.00 - - - 115,015,000.00 - 25,897,526,720.00 - 1,498,489,912.50 12,250,000.00 - 115,015,000.00 - - 1,625,754,912.50 120,381,950,514.50 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 12,647,368,523.00 233,016,780.00 1,496,560,000.00 - 1,992,117,905.00 - - - 3,721,694,685.00 - 2,400,234,400.00 - - - - - 2,400,234,400.00 13,968,828,808.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 7,550,508,039.50 413,439,950.00 - - - - - - 413,439,950.00 - - - - - - - - 7,963,947,989.50 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 4,878,503,870.00 61,057,800.00 - - - - - - 61,057,800.00 - - - - - - - - 4,939,561,670.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 11,569,250,844.50 77,380,000.00 - - - - - - 77,380,000.00 - - - - - - - - 11,646,630,844.50 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 23,511,326,251.00 2,514,392,000.00 480,557,000.00 - - - - - 2,994,949,000.00 - - - - - - - - 26,506,275,251.00

T O T A L 2,044,161,576,748.97 243,486,345,809.80 11,740,343,662.50 129,110,000.00 36,850,973,379.75 3,213,377,808.00 3,507,198,685.00 40,641,061,344.00 339,568,410,689.05 371,735,003.00 11,740,343,662.50 12,250,000.00 1,964,983,800.00 3,464,092,185.00 140,004,250.00 11,340,380,046.71 29,033,788,947.21 2,354,696,198,490.81

Jumlah Mutasi Kurang

SALDO AKHIR 31 Desember 2019

REKAP PERALATAN DAN MESIN

NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 386: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANASET TETAP - ALAT BERAT

Lampiran 17a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 2 DINAS KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 49,800,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 49,800,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 9,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,500,000.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 2,873,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,873,750,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 7,774,250,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,774,250,000.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 41,395,511,275.00 9,816,627,001.80 - - - - - - 9,816,627,001.80 - - - - 1,192,500,000.00 - - 1,192,500,000.00 50,019,638,276.80

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 1,690,625,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,690,625,500.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - 11,915,000.00 - - - - - - 11,915,000.00 - - - - 11,915,000.00 - - 11,915,000.00 - 16 DINAS SOSIAL 7,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,500,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 40,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 40,000,000.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 4,214,764,555.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,214,764,555.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 1,759,164,250.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,759,164,250.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 946,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 946,000,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 111,900,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 111,900,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 5,446,808,750.00 577,344,350.00 - - 9,450,000.00 - - - 586,794,350.00 - - - - 6,999,850.00 - - 6,999,850.00 6,026,603,250.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 281,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 281,000,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 33 DINAS KEHUTANAN - - - - 218,920,000.00 - - - 218,920,000.00 - - - - - - - - 218,920,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 6,504,792,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,504,792,500.00 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - 96,381,000.00 - - - - - - 96,381,000.00 - - - - - - - - 96,381,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH 242,580,000.00 12,258,000.00 - - - - - - 12,258,000.00 - - - - - - - - 254,838,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 242,580,000.00 12,258,000.00 - - - - - - 12,258,000.00 - - - - - - - - 254,838,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 450,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 450,000.00

T O T A L 73,348,396,830.00 10,514,525,351.80 - - 228,370,000.00 - - - 10,742,895,351.80 - - - - 1,211,414,850.00 - - 1,211,414,850.00 82,879,877,331.80

PER 31 DESEMBER 2019

Jumlah Mutasi Kurang

SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL

1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Page 387: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

2. Alat-alat BeratLampiran 17 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan1 2 3 4 5

1 DINAS KEHUTANAN 218,920,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan BA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

2 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - 1,192,500,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Berat ke Alat Angkutan 3 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - 11,915,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Berat ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

4 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 9,450,000.00 - Hibah dari kementerian kelautan dan perikanan berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/1164/BDY/VI/2016 tanggal 30 Juni 2016

5 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - 6,999,850.00 Relasifikasi Aset Tahun Anggaran 2019 disebabkan kesalahan Penganggaran tahun 2019 yangdireklas dari Alat Berat ke Alat Keamanan ( Baju Pelampung )

JUMLAH 228,370,000.00 1,211,414,850.00

Page 388: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 18a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisas

i Reklasifikasi LainnyaPembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 6,726,875,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,726,875,000.00 2 DINAS KESEHATAN 14,382,949,070.00 10,883,268,794.00 - - - - - - 10,883,268,794.00 - - - 409,750,000.00 - - - 409,750,000.00 24,856,467,864.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 2,230,732,000.00 - - - - - - - - - 264,400,000.00 - - - - - 264,400,000.00 1,966,332,000.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 3,379,273,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,379,273,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 2,113,494,910.00 - - - - - - - - - 175,000,000.00 - - - - - 175,000,000.00 1,938,494,910.00 6 RSUD LABUANG BAJI 5,637,619,440.00 - - - - - - - - - 29,900,000.00 - - - - - 29,900,000.00 5,607,719,440.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 3,650,407,570.00 511,900,000.00 - - - - - - 511,900,000.00 - - - - - - - - 4,162,307,570.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 4,256,938,900.00 - - - - - - 176,000,000.00 176,000,000.00 - - - - - - - - 4,432,938,900.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 803,887,600.00 830,600,000.00 - - - - - - 830,600,000.00 - 24,500,000.00 - 230,000,000.00 - - - 254,500,000.00 1,379,987,600.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 1,487,010,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,487,010,000.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 3,499,179,000.00 - - - - - - - - - 20,000,000.00 - 353,150,000.00 - - - 373,150,000.00 3,126,029,000.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 5,158,318,100.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,158,318,100.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 14,893,318,850.00 6,504,693,120.00 - - - - 1,192,500,000.00 - 7,697,193,120.00 - 555,720,000.00 - - - - - 555,720,000.00 22,034,791,970.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 8,812,385,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 8,812,385,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 3,313,105,900.00 163,900,000.00 188,200,000.00 - - - - - 352,100,000.00 - - - - - - - - 3,665,205,900.00 16 DINAS SOSIAL 2,535,940,000.00 - 721,191,600.00 - 320,076,896.00 - - - 1,041,268,496.00 - 461,100,000.00 - 365,075,000.00 35,000,000.00 - - 861,175,000.00 2,716,033,496.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 2,624,116,688.00 - - - - - - - - - - - 100,000,000.00 - - - 100,000,000.00 2,524,116,688.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 2,197,417,000.00 - 488,258,600.00 - - - - - 488,258,600.00 - - - - - - - - 2,685,675,600.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 9,093,850,000.00 567,499,281.00 - - - - - - 567,499,281.00 - - - - - - - - 9,661,349,281.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 2,930,595,600.00 38,760,000.00 266,700,000.00 - - - - - 305,460,000.00 - - - - - - - - 3,236,055,600.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 2,417,736,200.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,417,736,200.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 2,999,631,700.00 - 462,600,000.00 - - - - - 462,600,000.00 - 444,800,000.00 - 117,013,800.00 14,986,200.00 - - 576,800,000.00 2,885,431,700.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 10,891,574,921.00 - 15,443,000.00 - 2,338,660,893.00 - - - 2,354,103,893.00 - 257,000,000.00 - - - - - 257,000,000.00 12,988,678,814.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 3,199,353,000.00 - - - - - - - - - - - - 8,000,000.00 - - 8,000,000.00 3,191,353,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 3,364,508,060.00 - - - - - - - - - 308,600,000.00 - - - - - 308,600,000.00 3,055,908,060.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 2,236,469,812.50 - - - - - - 345,000,000.00 345,000,000.00 - 345,000,000.00 - 179,995,000.00 - - - 524,995,000.00 2,056,474,812.50 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 2,499,852,100.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,499,852,100.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 3,812,531,030.00 - - - 792,989,500.00 - - - 792,989,500.00 - 178,500,000.00 - - - - - 178,500,000.00 4,427,020,530.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 2,835,121,200.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,835,121,200.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 17,584,810,696.00 405,900,000.00 - - 634,971,762.00 - - - 1,040,871,762.00 - 179,500,000.00 - 100,000,000.00 - - - 279,500,000.00 18,346,182,458.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 4,196,617,600.00 262,000,000.00 - - - - 63,505,040.00 - 325,505,040.00 - - - - - - - - 4,522,122,640.00 32 DINAS PERKEBUNAN 5,810,773,000.00 - - - - - - - - - 468,800,000.00 - - - - - 468,800,000.00 5,341,973,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 8,469,634,900.00 619,400,000.00 - - 9,469,398,825.62 - - - 10,088,798,825.62 - - - - - - - - 18,558,433,725.62 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 2,605,549,800.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,605,549,800.00 35 DINAS PERDAGANGAN 3,496,320,292.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,496,320,292.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 1,586,251,600.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,586,251,600.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 4,634,675,200.00 - - - - - - 182,000,000.00 182,000,000.00 - 182,000,000.00 - - - - - 182,000,000.00 4,634,675,200.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 5,229,621,000.00 128,400,000.00 - - - - - - 128,400,000.00 - 1,059,160,200.00 - - - - - 1,059,160,200.00 4,298,860,800.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 17,793,966,700.00 96,300,000.00 517,724,512.50 - - - - - 614,024,512.50 - - - - - - - - 18,407,991,212.50 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 2,972,420,570.00 - 951,590,150.00 - 354,000,000.00 - - - 1,305,590,150.00 - 932,181,000.00 - - - - - 932,181,000.00 3,345,829,720.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 2,248,829,670.00 - - - - - - - - - 698,888,000.00 - - - - - 698,888,000.00 1,549,941,670.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 2,177,834,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,177,834,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD 12,995,878,925.00 - 499,000,000.00 - - - - - 499,000,000.00 - - - - - - - - 13,494,878,925.00

SEKRETARIAT DAERAH 68,433,247,396.00 12,472,254,950.00 6,405,133,400.00 - 1,992,117,905.00 - 55,350,000.00 - 20,924,856,255.00 - 3,930,792,062.50 - 110,000,000.00 10,400,000.00 - - 4,051,192,062.50 85,306,911,588.50 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 1,944,300,000.00 - 20,000,000.00 - - - - - 20,000,000.00 - - - - - - - - 1,964,300,000.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 1,882,636,500.00 - - - - - - - - - - - - 10,400,000.00 - - 10,400,000.00 1,872,236,500.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 3,189,791,700.00 - - - - - - - - - - - 110,000,000.00 - - - 110,000,000.00 3,079,791,700.00 47 - BIRO PEREKONOMIAN 1,044,735,191.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,044,735,191.00 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 1,630,240,150.00 - 454,138,000.00 - - - - - 454,138,000.00 - 720,990,150.00 - - - - - 720,990,150.00 1,363,388,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 1,825,834,800.00 - 308,600,000.00 - - - - - 308,600,000.00 - 266,700,000.00 - - - - - 266,700,000.00 1,867,734,800.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN 1,138,915,000.00 - 314,868,800.00 - - - - - 314,868,800.00 - - - - - - - - 1,453,783,800.00 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 49,414,590,485.00 12,472,254,950.00 3,810,966,600.00 - - - 55,350,000.00 - 16,338,571,550.00 - 1,023,424,512.50 - - - - - 1,023,424,512.50 64,729,737,522.50 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 6,362,203,570.00 - 1,496,560,000.00 - 1,992,117,905.00 - - - 3,488,677,905.00 - 1,919,677,400.00 - - - - - 1,919,677,400.00 7,931,204,075.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 3,134,931,114.50 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,134,931,114.50 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 2,229,118,600.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,229,118,600.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 4,630,796,019.50 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,630,796,019.50 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 14,848,568,000.00 1,128,280,500.00 - - - - - - 1,128,280,500.00 - - - - - - - - 15,976,848,500.00

T O T A L 319,064,036,734.50 34,613,156,645.00 10,515,841,262.50 - 15,902,215,781.62 - 1,311,355,040.00 703,000,000.00 63,045,568,729.12 - 10,515,841,262.50 - 1,964,983,800.00 68,386,200.00 - - 12,549,211,262.50 369,560,394,201.12

ASET TETAP - ALAT ANGKUTAN

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL

1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 389: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

3. Alat-alat AngkutanLampiran 18 B

Nomor Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS KESEHATAN - 409,750,000.00 Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/Tahun 2019 tanggal 11 Juni 2019

2 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - 264,400,000.00 Mutasi Aset ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BAST Nomor 979/VI-2019tanggal 25 Juni 2019

3 UPT TRANSFUSI DARAH - 175,000,000.00 Mutasi Aset ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BAST Mutasi Nomor 976/VI-2019/B.Aset tanggal 24 Juni 2019

4 RSUD LABUANG BAJI - 29,900,000.00 Mutasi Aset Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BAST Nomor 3434/RSUDLB/XII/2019tanggal 24 Desember 2019

5 RSUD HAJI MAKASSAR 176,000,000.00 - Pembatalan Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 2466/XII/TAHUN2016 tanggal 14Desember 2016

6 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - 230,000,000.00 Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/Tahun 2019 tanggal 11 Juni 2019

7 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - 24,500,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BAST Mutasi Barang Nomor 2312/IRSKD-IA.SF/01/XII/2019 Tanggal 27 Desember 2019

8 RSUD SAYANG RAKYAT - 353,150,000.00 Penghapusan aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/TAHUN 2019 tanggal 11 Juni 2019

9 RSUD SAYANG RAKYAT - 20,000,000.00 Mutasi Aset ke Biro Hukum dan HAM berdasarkan BAST Mutasi Barang Nomor B-11309/RSUD-SR/030/2019 tanggal 24 Oktober 2019

10 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - 184,000,000.00 Mutasi ke Dinas Sosial berdasarkan BA. Mutasi Nomor 024/5866/DBM.BK Tanggal 19 Agustus 2019

11 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 1,192,500,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Berat ke Alat Angkutan

12 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - 371,720,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BAST Nomor 028/8083/B.aset tanggal 28Oktober 2019

13 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 188,200,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Bina Pembangunan dan Pengadaan Barang dan Jasa berdasarkan BA Serah Terima Nomor 024/2608/BPPBJ tanggal 11 Januari 2019

14 DINAS SOSIAL - 365,075,000.00 Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/Tahun 2019 tanggal 11 Juni 2019

15 DINAS SOSIAL 31,491,600.00 - Mutasi aset dari Badan Pengelola Keuangan Daerah berdasarkan BA Mutasi Nomor028/712/Bambi/BPKD/V/2019 tanggal 02 Mei 2019

16 DINAS SOSIAL 470,700,000.00 - Mutasi aset dari Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi Nomor 028/0271/B.Umpertanggal 14 Januari 2019

17 DINAS SOSIAL 194,776,896.00 - Hibah Aset dari Kementerian Sosial berupa Alat angkutan berdasarkan SK Menteri Sosial Nomor183/HUK/2017 tanggal 28 Desember 2017

18 DINAS SOSIAL 115,000,000.00 - Hibah Aset dari Kementerian Sosial berupa Alat angkutan berdasarkan SK Menteri Sosial Nomor 27/HUK/2019 tanggal 20 Maret 2019

19 DINAS SOSIAL 10,300,000.00 - Hibah Aset dari Kementerian Sosial berupa Alat angkutan berdasarkan BAST BPKB Nomor 18/RS-Set.RS/PL.02/05/2017 tanggal 4 Mei 2017

20 DINAS SOSIAL 184,000,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi berdasarkan BA. Mutasi Nomor 024/5866/DBM.BK Tanggal 19 Agustus 2019

21 DINAS SOSIAL 35,000,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA. Mutasi Nomor 028/5203/Dissos Tanggal 29 Juli 2019

22 DINAS SOSIAL - 461,100,000.00 Mutasi Aset Dinas Sosial Ke Dinas DP3A berdasarkan BA. Mutasi Nomor 024/6142/Dissos Tanggal 28 Agustus 2019

23 DINAS SOSIAL - 35,000,000.00 Reklasifikasi Aset pada Dinas Sosial dari Alat Angkutan ke Aset Lain lain

24 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - 100,000,000.00 Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/Tahun 2019 tanggal 11 Juni 2019

25 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 461,100,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Sosial berdasarkan BA. Mutasi Nomor 024/6142/Dissos Tanggal 28 Agustus2019

26 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 27,158,600.00 - Mutasi Aset dari Badan Pengelolaan Keuangan Daerah ke Dinas Pemberdayaan Perempuan danPerlindungan Anak berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 028/713/Bambi/BPKD/V/2019 tanggal 02Mei 2019

27 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 266,700,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Kesejahteraan berdasarkan BA Mutasi Nomor 760/1275/Disperkimtan tanggal 28Juni 2019

28 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - 117,013,800.00 Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/Tahun 2019 tanggal 11 Juni 2019

29 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 462,600,000.00 - Mutasi Aset dari Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA Penyerahan Nomor 800/1539/BKD tanggal 11 Maret 2019

30 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - 444,800,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan, Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 024/2447/B.Asetda tanggal 20 Mei 2019

31 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - 14,986,200.00 Reklasifikasi Aset Alat Angkutan ke Aset Lainnya/Aset Hilang, berdasarkan Surat Tanda Penerimaan Laporan dari Polsek Rappocini Nomor STPL/1207/XII/2019/RESTABES MKSR/SEK RAPPOCINI tanggal 11 Desember 2019 a.n. H. Abdul Asis, SE.

32 DINAS PERHUBUNGAN - 257,000,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor B.170/DISHUB/032/2019 tanggal 08 Februari 2019

33 DINAS PERHUBUNGAN 2,338,660,893.00 - Hibah aset Berdasarkan BA. Hibah Nomor PL.301/5/20/DJPL/2019 Tanggal 18 Juli 2019 dari Kementrian Perhubungan Ke Dinas Perhubungan Prov. Sulawesi Selatan dan Penetapan status Nomor 1652/IX/tahun 2019

Page 390: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Nomor Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

34 DINAS PERHUBUNGAN 15,443,000.00 - Mutasi aset tetap dari Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan B.A Mutasi Barang Nomor 800/6106/BKD tanggal 23 Oktober 2019

35 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - 8,000,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Angkutan ke Aset Lainnya berdasarkan surat Nomor 028/370/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 2019 karena barang tersebut hilang

36 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - 308,600,000.00 Mutasi Aset ke Biro Kesejahteraan berdasarkan BA Mutasi Nomor 027/268/01.1/BA/DK-UKM tanggal 25 September 2019

37 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - 179,995,000.00 Penghapusan Aset pada Dinas Penanaman Modal dan PTSP berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/Tahun 2019 tanggal 11 Juni 2019

38 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 345,000,000.00 - Penambahan Aset Alat angkutan berdasarkan LHP BPK tahun 2019

39 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - 345,000,000.00 Mutasi Aset ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Biro Aset dan Perlengkapan berdasarkan BAST Mutasi Nomor 974/VI-2019/B. Aset tanggal 24 Juni 2019

40 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - 178,500,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BAST Mutasi Barang Nomor 028/6846/B.Asetda tanggal 19 September 2019

41 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 792,989,500.00 - Hibah Aset dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ke Dinas Kebudayaan dan Pariwisata berdasarakan BAST Nomor 15041/E1.2/LK/2018 tanggal 30 Agusutus 2018

42 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - 100,000,000.00 Penghapusan aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/TAHUN 2019 tanggal 11 Juni 2019

43 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 181,550,000.00 - Hibah dari kementerian kelautan dan perikanan berdasarkan Berita Acara Serah Terima Nomor 523/1164/BDY/VI/2016 tanggal 30 Juni 2016

44 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 271,600,000.00 - Hibah dari kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia berdasarkan Berita Acara Serah Terima Nomor 523/2122/BDY/VIII/DKP/2018 tanggal 31 Agustus 2018

45 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - 179,500,000.00 Mutasi Aset dari Dinas Kelautan dan Perikanan ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BAST Nomor 523/220/BAMBI/SEK/X/DKP tanggal 11 Oktober 2019

46 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 181,821,762.00 - Hibah P3D dari kementerian Kelautan dan perikanan berdasarkan Berita Acara Serah Terima Nomor 523/675/BASTBMN/PGS/VII/DKP tanggal 12 Juli 2019

47 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 63,505,040.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Pertanian dan Peternakan ke Alat Angkutan

48 DINAS PERKEBUNAN - 468,800,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BAST Nomor 032/1161/UPEC tanggal 6 Agustus

49 DINAS KEHUTANAN 78,410,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan Berita Acara serah Terima Nomor BA.13/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/1/2019 tanggal 18 Januari 2019

50 DINAS KEHUTANAN 4,654,053,245.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan Berita Acara serah Terima Nomor BA. 993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

51 DINAS KEHUTANAN 66,925,400.00 - Hibah Aset dari KEMENTERIAN LHK Berdasarkan Berita Acara serah Terima Nomor BA. 170/MENLHK-SETJEN/ROM/KAP3/8/2019 tanggal 9 Agustus 2019

52 DINAS KEHUTANAN 256,980,400.00 - Hibah dari KLHK berdasarkan Berita Acara serah Terima Nomor BA. 156/MENLHK-SETJEN/UM/KAP.3/7/2019 Tanggal 5 Juli 2019

53 DINAS KEHUTANAN 1,112,982,201.00 - Hibah Aset dari Kab Pangkep Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D Nomor 040.6/4716/Dishut Tanggal 11 Juli 2019

54 DINAS KEHUTANAN 848,778,699.00 - Hibah Aset dari Kab. Pinrang Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D Nomor 030/2225/SETDA/VIII/2019 Tanggal 12 Agustus 2019

55 DINAS KEHUTANAN 669,390,100.00 - Hibah Aset dari Kab. Sinjai Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D Nomor 900/27.1140/SET Tanggal 11 Juli 2019

56 DINAS KEHUTANAN 955,035,481.62 - Hibah Aset dari Kab. Takalar Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D Nomor 028/1028/Umum Tanggal 22 Januari 2018

57 DINAS KEHUTANAN 826,843,299.00 - Hibah aset dari Kab. Jeneponto Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D Nomor 112.4/ 261/V/2018 Tanggal 25 Mei 2018

58 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 182,000,000.00 - Pembatalan SK atas Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 2466/XII/TAHUN2016 tanggal 14 Desember 2016

59 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - 182,000,000.00 Mutasi Aset ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BAST Nomor 975/VI-2019/B.Aset tanggal 24 Juni 2019

60 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - 31,491,600.00 Mutasi Aset ke Dinas Sosial berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 028/712/Bambi/BPKD/V/2019 tanggal 02 Mei 2019

61 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - 27,158,600.00 Mutasi Aset ke Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 028/713/Bambi/BPKD/V/2019 tanggal 02 Mei 2019

62 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - 54,450,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 024/1187/BAMBI/BPKD/VII/2019 tanggal 01 Juli 2019

63 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - 530,160,000.00 Mutasi Aset ke Biro Aset berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 028/1188/BAMBI/BPKD/VII/2019 tanggal 01 Juli 2019

64 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - 398,600,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 024/1200/BAMBI/BPKD/VII/2019 tanggal 01 Juli 2019

65 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - 17,300,000.00 Mutasi Aset ke Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 800/1186/VII/BPKD tanggal 01 Juli 2019

66 BADAN PENDAPATAN DAERAH 517,724,512.50 - Mutasi Aset dari Biro Umum & Perlengkapan berdasarkan BA. Mutasi Barang Nomor 028/978/B.Umper Tanggal 3 Mei 2019

67 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 401,500,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset berdasarkan BA Penyerahan Nomor 245/III-2019/B.Aset tanggal11-3-2019

68 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 17,300,000.00 - Mutasi Aset dari Badan Pengelolaan Keuangan Daerah berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor 800/1186/VII/BPKD tanggal 01 Juli 2019

69 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 532,790,150.00 - Mutasi Aset dari Biro Bina Pembangunan dan Pengadaan Barang dan Jasa berdasarkan BA Serah Terima Nomor 2581/XII-2019/B.Aset tanggal 23 Desember 2019

70 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - 15,443,000.00 Mutasi aset ke Dinas Perhubungan berdasarkan B.A Mutasi Barang 800/6106/BKD tanggal 23 Oktober 2019

Page 391: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Nomor Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

71 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - 462,600,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Kelurahan berdasarkan BA Penyerahan Nomor 800/1539/BKD tanggal11-3-2019

72 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - 454,138,000.00 Mutasi Aset ke Biro Bina Pembangunan dan Pengadaan Barang dan Jasa berdasarkan BA Serah Terima Nomor 2571/XII-2019/B.Aset tanggal 20 Desember 2019

73 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 354,000,000.00 - Hibah Aset dari Bank Sulselbar berdasarkan BAST Nomor 29,01/BAST-CSR.BSSB/XI/2019

74 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - 666,100,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan atas BA Penyerahan Nomor 024/3446/B.Aset tanggal20-5-2019

75 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - 32,788,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BAST Nomor B-2180/BPSDM/024/2019 tanggal 16 desember 2019

76 SEKRETARIAT DPRD 499,000,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Aset dan Perlengkapan berdasarkan BAST Mutasi Barang Nomor 032/6853/B.Asetda tanggal 20 September 2019

77 BIRO HUKUM DAN HAM 20,000,000.00 - Mutasi Aset dari RSUD Sayang Rakyat berdasarkan BAST Mutasi Barang Nomor B-11309/RSUD-SR/030/2019 tanggal 24 Oktober 2019

78 BIRO PEMERINTAHAN - 10,400,000.00 Reklasifikasi Aset - dari Alat Angkutan ke Aset Lain-lain (Kondisi Motor Rusak ) berdasarkan Surat Pernyataan OPD

79 BIRO HUMAS & PROTOKOL - 110,000,000.00 Penghapusan Aset berdasarkan SK Gubernur Nomor 1042/VI/TAHUN 2019 tanggal 11 Juni 2019

80 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 454,138,000.00 - Mutasi Aset dari Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA Serah Terima Nomor 2571/XII-2019/B.Aset tanggal 20 Desember 2019

81 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - 188,200,000.00 Mutasi Aset ke Satuan Polisi Pamong Praja berdasarkan BA Serah Terima Nomor 024/2608/BPPBJtanggal 11 Januari 2019

82 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - 532,790,150.00 Mutasi Aset ke Badan Kepegawaia Daerah berdasarkan BA Serah Terima Nomor 2581/XII-2019/B.Aset tanggal 23 Desember 2019

83 BIRO KESEJAHTERAAN - 266,700,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pengelolaan Lingkungan Hidup berdasarkan BA Mutasi Nomor760/1275/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019

84 BIRO KESEJAHTERAAN 308,600,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Koperasi UKM berdasarkan BA Mutasi Nomor 027/268/01.1/BA/DK-UKMtanggal 25 September 2019

85 BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN 314,868,800.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor028/8083/B.Aset tanggal 28 Oktober 2019

86 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 24,500,000.00 - Mutasi Aset dari RSKDIA Siti Fatimah berdasarkan BAST Mutasi Barang Nomor 2312/IRSKD-IA.SF/01/XII/2019 Tanggal 27 Desember 2019

87 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 178,500,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Kebudayaan dan Pariwisata berdasarkan BAST Mutasi Barang Nomor028/6846/B.Asetda tanggal 19 September 2019

88 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 257,000,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perhubungan berdasarkan BA Mutasi Barang B.170/DISHUB/032/2019 tanggal08 Februari 2019

89 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 54,450,000.00 - Mutasi Aset dari Badan Pengelolaan Keuangan Daerah berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor024/1187/BAMBI/BPKD/VII/2019 tanggal 01 Juli 2019

90 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 398,600,000.00 - Mutasi Aset dari Badan Pengelolaan Keuangan Daerah berdasarkan BA Mutasi Barang Nomor024/1200/BAMBI/BPKD/VII/2019 tanggal 01 Juli 2019

91 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 473,500,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BA. Mutasi Barang Nomor272/III-2019/B.Aset Tanggal 15 Maret 2019

92 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 32,788,000.00 - Mutasi Aset dari Badan Pengembangan SDM berdasarkan BAST Nomor B-2180/BPSDM/024/2019tanggal 16 desember 2019

93 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 27,808,600.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor446/IV-2019/B.Aset tanggal 15 April 2019

94 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 185,500,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor1683/IX-2019/B.Aset tanggal 4 September 2019

95 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 17,500,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor2525/XII-2019/B.Aset tanggal 18 Desember 2019

96 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 371,720,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Bina Marga dan Bina Konstruksi berdasarkan BAST Nomor 028/8083/B.asettanggal 28 Oktober 2019

97 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 444,800,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor024/2447/B.Asetda tanggal 20 Mei 2019.

98 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 29,900,000.00 - Mutasi Aset dari RSUD Labuang Baji berdasarkan BAST Nomor 3434/RSUDLB/XII/2019 tanggal 24Desember 2019

99 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 666,100,000.00 - Mutasi Aset dari BPSDM berdasarkan BAST Nomor 024/3446/B.Asetda tanggal 20 Mei 2019

100 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 179,500,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Kelautan dan Perikanan berdasarkan BAST Nomor523/220/BAMBI/SEK/X/DKP tanggal 11 Oktober 2019

101 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 468,800,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perkebunan berdasarkan BAST Nomor 032/1161/UPEC tanggal 6 Agustus2019

102 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 470,700,000.00 Mutasi aset ke Dinas Sosial berdasarkan BA Mutasi Nomor 028/0271/B.Umper tanggal 14 Januari 2019

103 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 35,000,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Sosial dalam Kondi Rusak berat berdasarkan BA. Mutasi Nomor028/5203/Dissos Tanggal 29 Juli 2019 yang dicatat di Asel Lain-lain

104 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 517,724,512.50 Mutasi Aset ke Badan Pendapatan Daerah berdasarkan BA. Mutasi Barang Nomor 028/978/B.UmperTanggal 3 Mei 2019

105 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 55,350,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Angkutan

106 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 175,000,000.00 - Mutasi Aset dari UPT Transfusi Darah berdasarkan BAST Nomor 976/VI-2019/B.Aset tanggal 24 Juni2019

107 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 264,400,000.00 - Mutasi Aset dari UPT RSKD Gigi dan Mulut berdasarkan BAST Nomor 979/VI-2019 tanggal 25 Juni2019

Page 392: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Nomor Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

108 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 345,000,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Penanaman Modal dan PTSP berdasarkan BAST Mutasi Nomor 974/VI-2019/B. Aset tanggal 24 Juni 2019

109 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 530,160,000.00 - Mutasi Aset dari Badan Pengelolaan Keuangan Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor028/1188/BAMBI/BPKD/VII/2019 tanggal 1 Juli 2019

110 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 182,000,000.00 - Mutasi Aset dari Bappeda Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 975/VI-2019/B.Aset tanggal 24Juni 2019

111 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 401,500,000.00 Mutasi Aset ke Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA Penyerahan Nomor 245/III-2019/B.Asettanggal11-3-2019

112 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 473,500,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Penyerahan Nomor 272/III-2019/B.Asettanggal15-3-2019

113 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 314,868,800.00 Mutasi Aset ke Biro Organisasi & Tata Laksana berdasarkan BA Mutasi Nomor 028/8083/B.Asettanggal 28 Oktober 2019

114 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 27,808,600.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi Nomor 446/IV-2019/B.Asettanggal 15 April 2019

115 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 185,500,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi Nomor 1683/IX-2019/B.Asettanggal 4 September 2019

116 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 17,500,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi Nomor 2525/XII-2019/B.Asettanggal 18 Desember 2019

117 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 499,000,000.00 Mutasi Aset ke Sekretariat DPRD berdasarkan BA Mutasi Nomor 032/6853/B.Asetda tanggal 20September 2019

118 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 1,992,117,905.00 - Hibah Aset dari Kementerian Dalam Negeri berdasarkan Naskah Perjanjian Hibah Nomor028/7414/BAK dan 069/XII-PEM-PKS/2019 tanggal 3 Desember 2019 (terdapat didalamnyaKapitalisasi aset dari Barang dan Jasa ke Alat Angkutan)

JUMLAH 28,432,412,084.12 12,549,211,262.50

Page 393: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 19a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan ReklasifikasiEkstra

kompitabel

Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 513,850,000.00 1,738,155,000.00 - - - - - - 1,738,155,000.00 - - - - 178,240,000.00 - - 178,240,000.00 2,073,765,000.00 2 DINAS KESEHATAN 377,300,000.00 5,000,000.00 - - - - - - 5,000,000.00 - - - - - - - - 382,300,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 5,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,000,000.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 129,900,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 129,900,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 299,255,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 299,255,000.00 6 RSUD LABUANG BAJI 1,591,304,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,591,304,500.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 123,596,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 123,596,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 16,595,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 16,595,000.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 1,482,047,050.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,482,047,050.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - 16,500,000.00 - - - - - - 16,500,000.00 - - - - 16,500,000.00 - - 16,500,000.00 - 11 RSUD SAYANG RAKYAT 1,020,403,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,020,403,000.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 8,700,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 8,700,000.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 1,803,627,000.00 68,280,000.00 - - - - - - 68,280,000.00 - - - - - - - - 1,871,907,000.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 52,635,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 52,635,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL 27,550,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 27,550,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 98,400,000.00 390,610,000.00 - - - - - - 390,610,000.00 - - - - - - - - 489,010,000.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 240,102,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 240,102,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 92,400,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 92,400,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 840,145,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 840,145,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 119,585,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 119,585,000.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 14,830,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 14,830,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 2,723,253,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,723,253,500.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 256,800,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 256,800,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 13,610,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,610,000.00 33 DINAS KEHUTANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 119,790,000.00 - - - - - - 119,790,000.00 - - - - 119,790,000.00 - - 119,790,000.00 - 35 DINAS PERDAGANGAN 932,225,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 932,225,000.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 3,588,498,471.00 54,500,000.00 - - 498,300,000.00 - - - 552,800,000.00 - - - - - - - - 4,141,298,471.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 1,757,820,000.00 133,261,600.00 - - - - - 1,068,130,350.00 1,201,391,950.00 - - - - - - - - 2,959,211,950.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 2,700,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,700,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 900,000.00 3,071,000.00 - - - - - - 3,071,000.00 - - - - - - - - 3,971,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD 402,581,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 402,581,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 4,063,987,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,063,987,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 4,054,012,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,054,012,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 9,975,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,975,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 325,598,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 325,598,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 174,500,000.00 35,750,000.00 - - - - - - 35,750,000.00 - - - - - - - - 210,250,000.00

T O T A L 23,099,697,521.00 2,564,917,600.00 - - 498,300,000.00 - - 1,068,130,350.00 4,131,347,950.00 - - - - 314,530,000.00 - - 314,530,000.00 26,916,515,471.00

ASET TETAP - ALAT BENGKEL

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 394: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

4. Alat-alat BengkelLampiran 19 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 DINAS PENDIDIKAN - 178,240,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Bengkel ke Alat Kantor dan Rumah Tangga2 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - 16,500,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Bengkel ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

3 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 119,790,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Bengkel ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

4 DINAS PERINDUSTRIAN 498,300,000.00 - Hibah Aset pada Dinas Perindustrian dari Kementerian Perindustrian berdasarkanBAST No.179.1/ILMATE.3/03/2016 tanggal 24 Maret 2016

5 BADAN PENDAPATAN DAERAH 1,068,130,350.00 - Koreksi Penghapusan Aset Bengkel berdasarkan Perubahan Sk GubernurNo.1326/V/Tahun 2015 Tanggal 20 Mei 2015 ke SK Gubernur No.975/V/Tahun2019 tanggal 17 Mei 2019

JUMLAH 1,566,430,350.00 314,530,000.00

Page 395: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 20a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalis

asi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran

Utang Tahun

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi

Ekstra kompitabe

lLainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 2 DINAS KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 8 RSUD HAJI MAKASSAR - - - - - - - - - - - - - - - - - - 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG - - - - - - - - - - - - - - - - - -

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 13,920,873,404.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,920,873,404.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 39,727,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 39,727,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 562,555,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 562,555,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 3,499,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,499,900.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 114,622,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 114,622,500.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 693,774,600.00 112,744,540.00 - - - - 6,500,000.00 - 119,244,540.00 - - - - 67,805,540.00 - - 67,805,540.00 745,213,600.00 32 DINAS PERKEBUNAN 1,205,775,000.00 49,522,000.00 - - - - - - 49,522,000.00 - - - - - - - - 1,255,297,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 1,797,350,000.00 - - - 42,000,000.00 - - - 42,000,000.00 - - - - - - - - 1,839,350,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN 1,241,132,800.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,241,132,800.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 2,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,750,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 29,970,000.00 204,640,000.00 - - - - - - 204,640,000.00 - - - - - - - - 234,610,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH 11,900,000.00 - - - - - 16,000,000.00 - 16,000,000.00 - - - - - - - - 27,900,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 11,900,000.00 - - - - - 16,000,000.00 - 16,000,000.00 - - - - - - - - 27,900,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 19,623,930,204.00 366,906,540.00 - - 42,000,000.00 - 22,500,000.00 - 431,406,540.00 - - - - 67,805,540.00 - - 67,805,540.00 19,987,531,204.00

ASET TETAP - ALAT PERTANIAN DAN PETERNAKAN

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 396: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

5. Alat-alat Pertanian dan PeternakanLampiran 20 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - 2,800,500.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Pertanian dan Peternakan ke belanja jasa karena bukan merupakan aset tetap 2 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - 63,505,040.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Pertanian dan Peternakan ke Alat Angkutan 3 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - 1,500,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Pertanian dan Peternakan ke alat kantor dan rumah tangga4 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 6,500,000.00 - Reklasifikasi Aset dari alat ukur ke alat pertanian dan peternakan

5 DINAS KEHUTANAN 8,000,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan BA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

6 DINAS KEHUTANAN 34,000,000.00 - Hibah Aset dari Kab. Pinrang Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No. 030/2225/SETDA/VIII/2019 Tanggal 12Agustus 2019

7 BIRO UMUM DAN PERLENGKAPAN 16,000,000.00 - Reklasifikasi dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Pertanian dan Peternakan

JUMLAH 64,500,000.00 67,805,540.00

Page 397: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 21a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya Mutasi Antar OPD Hibah

Penghapusa

nReklasifikasi

Ekstra kompit

abel

Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 56,700,601,779.00 22,420,276,630.00 - - - - 186,240,000.00 - 22,606,516,630.00 - - - - - - - - 79,307,118,409.00 2 DINAS KESEHATAN 12,122,771,383.00 999,656,021.00 - - - - - - 999,656,021.00 - - - - - - - - 13,122,427,404.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 2,556,326,000.00 284,960,100.00 - - - - - - 284,960,100.00 - - - - - - - - 2,841,286,100.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 4,710,230,007.00 859,172,640.00 - - - - - - 859,172,640.00 - - - - - - - - 5,569,402,647.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 1,680,042,250.00 48,855,000.00 - - - - - - 48,855,000.00 - - - - - - - - 1,728,897,250.00 6 RSUD LABUANG BAJI 16,269,567,940.00 1,866,156,120.00 - 61,520,000.00 - - - - 1,927,676,120.00 - - - - - - - - 18,197,244,060.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 17,843,865,160.00 2,759,465,620.00 - - - - 28,671,500.00 - 2,788,137,120.00 - - - - 199,519,000.00 - - 199,519,000.00 20,432,483,280.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 13,411,385,983.00 766,042,000.00 - - - - - - 766,042,000.00 179,700,000.00 - - - - - - 179,700,000.00 13,997,727,983.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 6,240,746,050.00 1,428,399,360.00 - - - - - - 1,428,399,360.00 - - - - - - - - 7,669,145,410.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 7,874,484,133.00 331,748,675.00 - - - - 16,500,000.00 - 348,248,675.00 - - - - - - - - 8,222,732,808.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 5,115,861,580.00 207,106,500.00 - - - - - - 207,106,500.00 - - - - - - - - 5,322,968,080.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 8,592,577,965.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 8,592,577,965.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 9,023,621,273.00 940,702,440.00 - - - - - - 940,702,440.00 - - - - - - - - 9,964,323,713.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 6,005,728,825.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,005,728,825.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 1,422,220,360.00 480,214,000.00 - - - - 26,402,000.00 - 506,616,000.00 - - - - 68,035,000.00 - - 68,035,000.00 1,860,801,360.00 16 DINAS SOSIAL 4,772,898,192.00 492,090,850.00 - - - - - - 492,090,850.00 - - - - - - - - 5,264,989,042.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 1,531,107,209.00 149,550,000.00 - - - - - - 149,550,000.00 - - - - - - - - 1,680,657,209.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 1,658,375,050.00 78,603,000.00 - - - - - - 78,603,000.00 - - - - - - - - 1,736,978,050.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 16,961,813,453.00 125,790,000.00 - - - - - - 125,790,000.00 - - - - - - - - 17,087,603,453.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 2,874,651,676.00 94,689,500.00 - - - - - - 94,689,500.00 - - - - - - - - 2,969,341,176.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 1,455,985,200.00 230,768,440.00 - - - - - - 230,768,440.00 - - - - - - - - 1,686,753,640.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 3,916,393,750.00 166,079,800.00 - - - - - - 166,079,800.00 - - - - - - - - 4,082,473,550.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 10,964,870,090.00 135,234,000.00 - - - - 12,995,000.00 - 148,229,000.00 - - - - - - - - 11,113,099,090.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 5,338,728,966.00 5,895,834,770.00 - - - 98,000,000.00 - - 5,993,834,770.00 - 249,030,000.00 - - - - - 249,030,000.00 11,083,533,736.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 7,942,250,357.00 442,260,000.00 - - - - 14,000,000.00 - 456,260,000.00 - - - - - - - - 8,398,510,357.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 4,721,116,668.00 104,179,160.00 - - - - - - 104,179,160.00 - - - - - - - - 4,825,295,828.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 5,009,571,100.00 23,500,000.00 - - 133,890,000.00 - - - 157,390,000.00 - - - - - - - - 5,166,961,100.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 4,873,844,547.00 264,943,050.00 - - - - 99,437,700.00 - 364,380,750.00 - - - - - - - - 5,238,225,297.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 7,182,143,992.50 1,226,275,000.00 - - - - - - 1,226,275,000.00 - - - - - - - - 8,408,418,992.50 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 12,072,716,920.00 1,473,058,770.00 - - 232,750,000.00 - - - 1,705,808,770.00 - - - - 219,938,440.00 - - 219,938,440.00 13,558,587,250.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 9,355,347,445.00 56,920,500.00 - - - - 36,246,880.00 - 93,167,380.00 - - - - - - - - 9,448,514,825.00 32 DINAS PERKEBUNAN 4,010,968,980.00 407,971,500.00 - - - - - - 407,971,500.00 - - - - - - - - 4,418,940,480.00 33 DINAS KEHUTANAN 7,034,870,233.00 2,513,210,278.00 - - 2,267,332,694.28 - - - 4,780,542,972.28 - - - - - - - - 11,815,413,205.28 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 4,439,333,378.00 513,815,000.00 - - - - 119,790,000.00 - 633,605,000.00 - - - - - - - - 5,072,938,378.00 35 DINAS PERDAGANGAN 5,254,311,775.00 248,092,240.00 - - - - 101,600,000.00 - 349,692,240.00 - - - - - - - - 5,604,004,015.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 2,633,939,210.00 74,200,000.00 - - - - - - 74,200,000.00 - - - - 7,827,275.00 - - 7,827,275.00 2,700,311,935.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 7,909,963,925.00 705,986,860.00 - - - - - - 705,986,860.00 - - - - - - - - 8,615,950,785.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 12,617,774,350.74 343,249,900.00 14,750,000.00 - - - - - 357,999,900.00 - - - - - - - - 12,975,774,250.74 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 61,658,935,404.00 4,178,580,621.00 - - - - 40,000,000.00 - 4,218,580,621.00 - - - - - - - - 65,877,516,025.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 7,028,466,271.00 1,380,525,900.00 251,421,400.00 - - - 64,750,000.00 - 1,696,697,300.00 - - - - - - - - 8,725,163,571.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 10,891,607,609.00 1,322,415,200.00 - - - - - - 1,322,415,200.00 - - - - - - - - 12,214,022,809.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 1,625,698,669.00 415,121,000.00 - - - - - - 415,121,000.00 - - - - - - - - 2,040,819,669.00 43 SEKRETARIAT DPRD 18,567,206,439.00 4,056,087,257.00 - - - - - - 4,056,087,257.00 - - - - - - - - 22,623,293,696.00

SEKRETARIAT DAERAH 56,781,610,142.00 9,140,889,480.00 249,030,000.00 - - - 130,900,000.00 - 9,520,819,480.00 - 806,328,400.00 12,250,000.00 - 115,015,000.00 - - 933,593,400.00 65,368,836,222.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 1,270,083,567.00 50,700,000.00 - - - - - - 50,700,000.00 - - - - - - - - 1,320,783,567.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 3,294,935,560.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,294,935,560.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 1,816,538,790.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,816,538,790.00 47 - BIRO PEREKONOMIAN 1,894,318,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,894,318,000.00 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 2,063,070,950.00 519,135,000.00 249,030,000.00 - - - 130,900,000.00 - 899,065,000.00 - - - - - - - - 2,962,135,950.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 2,126,500,500.00 198,800,000.00 - - - - - - 198,800,000.00 - - - - - - - - 2,325,300,500.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN 1,707,975,000.00 327,612,900.00 - - - - - - 327,612,900.00 - - - - - - - - 2,035,587,900.00 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 37,166,282,822.00 7,811,624,800.00 - - - - - - 7,811,624,800.00 - 325,771,400.00 12,250,000.00 - 115,015,000.00 - - 453,036,400.00 44,524,871,222.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 5,441,904,953.00 233,016,780.00 - - - - - - 233,016,780.00 - 480,557,000.00 - - - - - 480,557,000.00 5,194,364,733.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 3,508,616,750.00 345,934,050.00 - - - - - - 345,934,050.00 - - - - - - - - 3,854,550,800.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 2,344,200,271.00 61,057,800.00 - - - - - - 61,057,800.00 - - - - - - - - 2,405,258,071.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 3,379,287,825.00 77,380,000.00 - - - - - - 77,380,000.00 - - - - - - - - 3,456,667,825.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 7,839,063,250.00 1,100,672,500.00 480,557,000.00 - - - - - 1,581,229,500.00 - - - - - - - - 9,420,292,750.00

T O T A L 487,727,699,785.24 71,237,721,532.00 995,758,400.00 61,520,000.00 2,633,972,694.28 98,000,000.00 877,533,080.00 - 75,904,505,706.28 179,700,000.00 1,055,358,400.00 12,250,000.00 - 610,334,715.00 - - 1,857,643,115.00 561,774,562,376.52

ASET TETAP - ALAT KANTOR DAN RUMAH TANGGA

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 398: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

5. Alat-alat Kantor dan Rumah TanggaLampiran 21 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 DINAS PENDIDIKAN 186,240,000.00 - Reklasifikasi Aset ke Alat Kantor dan Rumah Tangga 2 RSUD LABUANG BAJI 61,520,000.00 - Utang Modal pada RSUD Labuang Baji

3 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 13,684,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Kedokteran ke Alat Kantor dan Rumah Tangga TA 2019

4 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 14,987,500.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung ke Alat Kantor dan Rumah Tangga TA 2019

5 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - 199,519,000.00 Reklasifikasi Aset dari Instalasi ke Alat kantor dan rumah tangga6 RSUD HAJI MAKASSAR - 179,700,000.00 Pembayaran utang tahun sebelumnya pada RSUD Haji Makassar7 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 16,500,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Bengkel ke Alat Kantor dan Rumah Tangga 8 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - 68,035,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga Ke Alat Kedokteran 9 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 14,487,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Gedung Bangunan Ke Alat Kantor dan Rumah Tangga 10 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 11,915,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Berat Ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

11 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - 249,030,000.00 Mutasi Aset ke Biro Pembangunan dan Pengadaan Barang dan Jasa berdasarkan BAMutasi No.028/369/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 2019

12 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 98,000,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan jasa ke Alat Kantor da Rumah Tanggabedasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

13 DINAS PERHUBUNGAN 12,995,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Studio dan Komunikasi ke Alat Kantor Rumah Tangga tahun2019

14 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 14,000,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung ke Alat Kantor dan Rumah Tangga berupaMimbar Podium (Kayu)

15 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 133,890,000.00 - Hibah Aset dari KEMENPORA RI Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor9.9.1/SET.BIII/IX/2019 tanggal 9 September 2019

16 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 99,437,700.00 - Reklasifikasi dari Instalasi ke Alat Kantor dan Rumah Tangga berupa Lampu Hias TamanBenteng Somba Opu

17 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 177,750,000.00 - Hibah dari kementerian kelautan dan perikanan berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/1164/BDY/VI/2016 tanggal 30 Juni 2016

18 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 55,000,000.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Luwu berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/031/BAST/DP/I/2018 tanggal 17 Januari 2018 terdiri dari :

19 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - 219,938,440.00 Relasifikasi Aset dari Alat Kantor dan rumah tangga ke Alat Laboratorium 20 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 34,746,880.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat laboratorium ke alat kantor

21 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 1,500,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Pertanian dan Peternakan ke alat kantor dan rumah tangga

22 DINAS KEHUTANAN 1,786,723,984.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

23 DINAS KEHUTANAN 137,576,000.00 - Hibah Aset dari Kab. Pinrang Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.030/2225/SETDA/VIII/2019 Tanggal 12 Agustus 2019

24 DINAS KEHUTANAN 266,787,500.00 - Hibah Aset dari Kab. Sinjai Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.900/27.1140/SET Tanggal 11 Juli 2019

25 DINAS KEHUTANAN 76,245,210.28 - Hibah Aset dari Kab. Takalar Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.028/1028/Umum Tanggal 22 Januari 2018

26 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 119,790,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Bengkel ke Alat Kantor dan Rumah Tangga Tahun 2019

27 DINAS PERDAGANGAN 101,600,000.00 - Reklasifikasi Aset berdasarkan BA Rekon dari Alat Laboratorium ke Alat-alat Kantor danRumah Tangga

28 DINAS PERINDUSTRIAN - 7,827,275.00 Relasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga Ke Alat Studio dan KomunikasiTahun 2019

29 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 14,750,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi BarangNo.028/4369/B.UMPER tanggal 01 Juli 2019

30 BADAN PENDAPATAN DAERAH 40,000,000.00 - Reklasifikasi dari Bangunan Gedung ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

31 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 251,421,400.00 - Mutasi dari Biro Umum & Perlengkapan berdasarkan BA. Mutasi Barang Nomor028/1942.a/B.Umper Tanggal 2 September 2019

32 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 64,750,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Studio dan Komunikasi ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

33 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 249,030,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Komunikasi,Informasi, Statistik dan Persandian berdasarkan BAMutasi No.028/369/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 2019

34 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 130,900,000.00 - Reklasifikasi aset dari Aset tak berwujud ke Alat kantor dan Rumah Tangga35 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 55,350,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Angkutan

36 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 16,000,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Pertanian dan Peternakan

37 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 24,915,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Kedokteran 38 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 18,750,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Keamanan

39 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 12,250,000.00 Hibah Aset Alat Kantor dan rumah tangga berdasarkan BA Hibah No.028/1462/RTtanggal 08 Juli 2019

40 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 311,021,400.00 Mutasi dari ke Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA. Mutasi Barang Nomor028/1942.a/B.Umper Tanggal 2 September 2019

41 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 14,750,000.00 Mutasi Aset ke Badan Pengelolaan Keuangan Daerah berdasarkan BA Mutasi BarangNo.028/4369/B.UMPER tanggal 01 Juli 2019

42 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 480,557,000.00 Mutasi Aset ke Badan Penghubung berdasarkan BAST No.2420/XII-2019/B.Aset tanggal 9Desember 2019

43 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 480,557,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BASTNo.2420/XII-2019/B.Aset tanggal 9 Desember 2019

JUMLAH 4,666,784,174.28 1,857,643,115.00

Page 399: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 22a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitali

sasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran

Utang Tahun

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi

Ekstra kompitab

elLainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 2,802,691,500.00 32,900,000.00 - - - - - - 32,900,000.00 - - - - 8,000,000.00 - - 8,000,000.00 2,827,591,500.00 2 DINAS KESEHATAN 817,394,900.00 114,495,100.00 - - - - - - 114,495,100.00 - - - - - - - - 931,890,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 211,066,800.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 211,066,800.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 572,083,275.00 116,291,000.00 - - - - - - 116,291,000.00 - - - - - - - - 688,374,275.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 112,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 112,000,000.00 6 RSUD LABUANG BAJI 524,940,875.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 524,940,875.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 463,627,800.00 137,515,800.00 - - - - - - 137,515,800.00 - - - - - - - - 601,143,600.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 341,734,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 341,734,000.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 195,662,000.00 121,420,000.00 - - - - - - 121,420,000.00 - - - - - - - - 317,082,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 506,677,700.00 35,000,000.00 - - - - - - 35,000,000.00 - - - - - - - - 541,677,700.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 414,037,500.00 1,728,050.00 - - - - - - 1,728,050.00 - - - - - - - - 415,765,550.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 506,670,214.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 506,670,214.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 891,859,500.00 115,993,100.00 - - - - - - 115,993,100.00 - - - - - - - - 1,007,852,600.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 543,298,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 543,298,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 580,836,500.00 101,574,000.00 - - - - - - 101,574,000.00 - - - - - - - - 682,410,500.00 16 DINAS SOSIAL 311,285,000.00 44,494,500.00 - - - - - - 44,494,500.00 - - - - - - - - 355,779,500.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 109,791,293.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 109,791,293.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 140,763,540.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 140,763,540.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 2,407,082,288.00 7,200,000.00 - - - - - - 7,200,000.00 - - - - - - - - 2,414,282,288.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 553,646,250.00 24,685,000.00 - - - - - - 24,685,000.00 - - - - - - - - 578,331,250.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 69,000,000.00 25,000,000.00 - - - - - - 25,000,000.00 - - - - - - - - 94,000,000.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 189,362,500.00 50,180,000.00 - - - - - - 50,180,000.00 - - - - - - - - 239,542,500.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 2,364,944,000.00 95,106,000.00 - - - - - - 95,106,000.00 - - - - 12,995,000.00 - - 12,995,000.00 2,447,055,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 2,646,770,950.00 937,684,000.00 - - - - - - 937,684,000.00 - 19,850,000.00 - - - - - 19,850,000.00 3,564,604,950.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 1,290,232,500.00 21,600,000.00 - - - - - - 21,600,000.00 - - - - - - - - 1,311,832,500.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 514,609,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 514,609,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 360,730,000.00 4,840,000.00 - - - - - - 4,840,000.00 - - - - - - - - 365,570,000.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 981,814,000.00 49,650,000.00 - - - - - - 49,650,000.00 - - - - - - - - 1,031,464,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 337,888,150.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 337,888,150.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1,013,715,800.00 291,238,350.00 - - 3,650,000.00 - 4,850,000.00 - 299,738,350.00 - - - - - - - - 1,313,454,150.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 697,386,110.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 697,386,110.00 32 DINAS PERKEBUNAN 490,428,665.00 9,993,000.00 - - - - - - 9,993,000.00 - - - - - - - - 500,421,665.00 33 DINAS KEHUTANAN 527,656,900.00 15,000,000.00 - - 464,569,375.85 - - - 479,569,375.85 - - - - - - - - 1,007,226,275.85 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 374,400,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 374,400,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN 444,319,500.00 46,800,000.00 - - - - 27,600,000.00 - 74,400,000.00 - - - - - - - - 518,719,500.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 91,483,000.00 - - - - - 7,827,275.00 - 7,827,275.00 - - - - - - - - 99,310,275.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 846,792,350.00 148,833,220.00 - - - - - - 148,833,220.00 - - - - - - - - 995,625,570.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 512,127,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 512,127,500.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 3,668,444,900.00 140,783,000.00 - - - - - - 140,783,000.00 - - - - - - - - 3,809,227,900.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 485,067,380.00 73,300,000.00 208,894,000.00 - - - - - 282,194,000.00 - - - - 64,750,000.00 - - 64,750,000.00 702,511,380.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 1,204,485,318.00 124,800,000.00 - - - - - - 124,800,000.00 - - - - - - - - 1,329,285,318.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 101,800,000.00 54,550,000.00 - - - - - - 54,550,000.00 - - - - - - - - 156,350,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD 5,830,309,593.00 112,000,000.00 - - - - - - 112,000,000.00 - - - - - - - - 5,942,309,593.00

SEKRETARIAT DAERAH 6,708,677,323.00 1,744,715,540.00 19,850,000.00 - - - - - 1,764,565,540.00 - 149,294,000.00 - - - - - 149,294,000.00 8,323,948,863.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 88,980,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 88,980,000.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 229,358,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 229,358,000.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 1,045,701,923.00 329,636,200.00 - - - - - - 329,636,200.00 - - - - - - - - 1,375,338,123.00 47 - BIRO PEREKONOMIAN 74,331,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 74,331,000.00 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 92,820,000.00 - 19,850,000.00 - - - - - 19,850,000.00 - - - - - - - - 112,670,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 148,513,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 148,513,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN 72,350,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 72,350,000.00 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 4,614,213,400.00 1,415,079,340.00 - - - - - - 1,415,079,340.00 - 149,294,000.00 - - - - - 149,294,000.00 5,879,998,740.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 342,410,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 342,410,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 422,377,175.00 67,505,900.00 - - - - - - 67,505,900.00 - - - - - - - - 489,883,075.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 305,184,999.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 305,184,999.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 2,370,583,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,370,583,500.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 552,465,001.00 192,925,000.00 - - - - - - 192,925,000.00 - - - - - - - - 745,390,001.00

T O T A L 48,410,205,049.00 5,059,800,560.00 228,744,000.00 - 468,219,375.85 - 40,277,275.00 - 5,797,041,210.85 - 169,144,000.00 - - 85,745,000.00 - - 254,889,000.00 53,952,357,259.85

ASET TETAP - ALAT STUDIO DAN KOMUNIKASI

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 400: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

6. Alat Studio dan KomunikasiLampiran 22 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN - 8,000,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Studio dan Komunikasi ke Alat Kantor dan RumahTangga

2 DINAS PERHUBUNGAN - 19,850,000.00 Mutasi Aset dari ke Biro Pembangunan dan Pengadaan Barang dan Jasa berdasarkanBA Mutasi No.028/369/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 2019 terdiri dari:

3 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - 12,995,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Studio dan Komunikasi ke Alat Kantor dan Rumah

Tangga

4 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 3,650,000.00 - Hibah dari kementerian kelautan dan perikanan berdasarkan Berita Acara SerahTerima No. 523/1164/BDY/VI/2016 tanggal 30 Juni 2016

5 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 4,850,000.00 - Relasifikasi Aset dari Alat Ukur ke Alat Studio dan Komunikasi

6 DINAS KEHUTANAN 403,378,624.01 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

7 DINAS KEHUTANAN 25,146,610.00 - Hibah Aset dari Kab. Pinrang Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.030/2225/SETDA/VIII/2019 Tanggal 12 Agustus 2019

8 DINAS KEHUTANAN 10,200,000.00 - Hibah Aset dari Kab. Sinjai Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.900/27.1140/SET Tanggal 11 Juli 2019

9 DINAS KEHUTANAN 25,844,141.84 - Hibah Aset dari Kab. Takalar Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.028/1028/Umum Tanggal 22 Januari 2018

10 DINAS PERDAGANGAN 27,600,000.00 - Reklasifikasi Aset berdasarkan BA Rekon dari Alat Laboratorium Ke Alat Studiodan Alat Komunikasi

11 DINAS PERINDUSTRIAN 7,827,275.00 - Relasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga Ke Alat Studio danKomunikasi Tahun 2019

12 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - Mutasi ke Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA. Mutasi Barang Nomor028/1942.a/B.Umper Tanggal 2 September 2019

13 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - 64,750,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Studio dan Komunikasi ke Alat Kantor dan RumahTangga

14 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 208,894,000.00 - Mutasi Aset - Peralatan dan Mesin dari Biro Umum dan Perlengkapan ke BadanKepegawaian Daerah berdasarkan BA. Mutasi Barang Nomor 028/1942.a/B.UmperTanggal 2 September 2019

15 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 19,850,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Komunikasi,Informasi, Statistik dan Persandian berdasarkan

BA Mutasi No.028/369/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 2019

16 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 149,294,000.00 Mutasi Peralatan dan Mesin ke Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA. MutasiBarang Nomor 028/1942.a/B.Umper Tanggal 2 September 2019

JUMLAH 737,240,650.85 254,889,000.00

Page 401: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 23a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapital

isasiReklasifi

kasiLainny

a

Pembayaran

Utang Tahun

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi

Ekstra kompita

belLainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 550,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 550,000,000.00 2 DINAS KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 25,460,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 25,460,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 56,115,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 56,115,000.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 682,191,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 682,191,000.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 128,984,750.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 128,984,750.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 14,950,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 14,950,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 791,914,250.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 791,914,250.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 1,185,785,000.00 5,995,000.00 - - - - - - 5,995,000.00 - - - - - - - - 1,191,780,000.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 5,333,300,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,333,300,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 182,305,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 182,305,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 6,365,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,365,000.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1,069,419,050.00 51,750,900.00 - - - - - - 51,750,900.00 - - - - 4,850,000.00 - - 4,850,000.00 1,116,319,950.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 58,400,000.00 - - - - - - - - - - - - 6,500,000.00 - - 6,500,000.00 51,900,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 124,360,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 124,360,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 369,805,000.00 - - - 432,647,295.00 - - - 432,647,295.00 - - - - - - - - 802,452,295.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 132,221,000.00 24,870,000.00 - - - - - - 24,870,000.00 - - - - - - - - 157,091,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN 59,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 59,000,000.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 1,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,000,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 4,200,000.00 10,800,000.00 - - - - - - 10,800,000.00 - - - - - - - - 15,000,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH 34,295,000.00 184,000.00 - - - - - - 184,000.00 - - - - - - - - 34,479,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 13,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,500,000.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 5,995,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,995,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - 184,000.00 - - - - - - 184,000.00 - - - - - - - - 184,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 14,800,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 14,800,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 109,285,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 109,285,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 24,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 24,000,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 10,943,355,050.00 93,599,900.00 - - 432,647,295.00 - - - 526,247,195.00 - - - - 11,350,000.00 - - 11,350,000.00 11,458,252,245.00

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019

ASET TETAP - ALAT UKUR

NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 402: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

7. Alat UkurLampiran 23 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - 4,850,000.00 Relasifikasi Aset dari Alat Ukur ke Alat Studio dan Komunikasi

2 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - 6,500,000.00 Reklasifikasi Aset dari alat ukur ke alat pertanian dan peternakan

3 DINAS KEHUTANAN 336,647,295.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

4 DINAS KEHUTANAN 96,000,000.00 - Hibah Aset dari Kab. Pinrang Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.030/2225/SETDA/VIII/2019 Tanggal 12 Agustus 2019

JUMLAH 432,647,295.00 11,350,000.00

Page 403: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANASET TETAP - ALAT KEDOKTERAN

Lampiran 24a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang

Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 1,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,500,000.00 2 DINAS KESEHATAN 10,421,421,815.00 1,371,093,002.00 - - - - - - 1,371,093,002.00 - - - - - - - - 11,792,514,817.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 10,433,476,391.80 769,342,698.00 - - - - - - 769,342,698.00 - - - - - - - - 11,202,819,089.80

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 3,420,543,990.50 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,420,543,990.50 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 90,717,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 90,717,500.00 6 RSUD LABUANG BAJI 109,242,698,876.00 12,084,693,172.00 - 67,590,000.00 10,633,502,000.00 - - - 22,785,785,172.00 - - - - - - - - 132,028,484,048.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 78,530,842,995.00 166,172,934.00 - - - - - - 166,172,934.00 - - - - 13,684,000.00 - - 13,684,000.00 78,683,331,929.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 85,789,542,604.00 12,082,652,163.00 - - - - - - 12,082,652,163.00 - - - - 681,895,000.00 - - 681,895,000.00 97,190,299,767.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 58,055,883,787.50 2,315,520,400.00 - - - - - - 2,315,520,400.00 - - - - - - - - 60,371,404,187.50

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 23,273,534,597.00 3,507,893,594.00 - - - - - - 3,507,893,594.00 - - - - - - - - 26,781,428,191.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 59,442,292,606.00 1,511,262,325.00 - - - - - - 1,511,262,325.00 128,785,003.00 - - - - - - 128,785,003.00 60,824,769,928.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 4,300,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,300,000.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 4,725,000.00 - - - - - 68,035,000.00 - 68,035,000.00 - - - - - - - - 72,760,000.00 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 3,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,750,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 1,230,821,545.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,230,821,545.00 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 33 DINAS KEHUTANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - 235,000,000.00 - 235,000,000.00 - - - - - - - - 235,000,000.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 20,862,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 20,862,500.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD 370,515,000.00 5,996,100.00 - - - - - - 5,996,100.00 - - - - - - - - 376,511,100.00

SEKRETARIAT DAERAH - - - - - - 24,915,000.00 - 24,915,000.00 - - - - - - - - 24,915,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - - - - - - 24,915,000.00 - 24,915,000.00 - - - - - - - - 24,915,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 440,337,429,207.80 33,814,626,388.00 - 67,590,000.00 10,633,502,000.00 - 327,950,000.00 - 44,843,668,388.00 128,785,003.00 - - - 695,579,000.00 - - 824,364,003.00 484,356,733,592.80

PER 31 DESEMBER 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Page 404: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

8. Alat-alat KedokteranLampiran 24 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 RSUD LABUANG BAJI 10,633,502,000.00 - Hibah Aset dari Kementerian Kesehatan berdasarkan BAST No. KN.02.07/I/2548/2018 tanggal 18Mei 2018

2 RSUD LABUANG BAJI 67,590,000.00 Utang Modal pada RSUD Labuang Baji3 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - 13,684,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Kedokteran ke Alat Kantor dan Rumah Tangga 4 RSUD HAJI MAKASSAR - 681,895,000.00 Reklasifikasi Aset dari Alat Kedokteran ke Alat Laboratorium 5 RSUD SAYANG RAKYAT - 128,785,003.00 Pembayaran utang tahun sebelumnya pada RSUD Sayang Rakyat

6 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 68,035,000.00 - Penyesuaian Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga Ke Alat Kedokteran

7 DINAS PERDAGANGAN 235,000,000.00 - Reklasifikasi Aset berdasarkan BA Rekon dari Alat Laboratorium Ke Alat-alat Kedokteran

8 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 24,915,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Kedokteran

JUMLAH 11,029,042,000.00 824,364,003.00

Page 405: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANASET TETAP - ALAT LABORATORIUM

Lampiran 25a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan ReklasifikasiEkstra

kompitabel

Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 110,815,263,921.00 30,570,626,148.00 - - - - - - 30,570,626,148.00 - - - - - - - - 141,385,890,069.00 2 DINAS KESEHATAN 994,015,000.00 347,750,000.00 - - - - - - 347,750,000.00 - - - - - - - - 1,341,765,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 64,760,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 64,760,000.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 4,096,508,518.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,096,508,518.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 9,400,271,378.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,400,271,378.00 6 RSUD LABUANG BAJI 4,558,672,550.00 - - - 2,268,087,800.00 - - - 2,268,087,800.00 - - - - - - - - 6,826,760,350.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 3,545,185,326.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,545,185,326.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 1,699,196,882.00 63,250,000.00 - - - - 681,895,000.00 - 745,145,000.00 63,250,000.00 - - - - - - 63,250,000.00 2,381,091,882.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 91,911,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 91,911,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 723,178,395.00 30,380,000.00 - - - - - - 30,380,000.00 - - - - - - - - 753,558,395.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 3,217,354,950.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,217,354,950.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 312,591,380.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 312,591,380.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 8,648,667,663.00 2,600,730,000.00 - - - - - - 2,600,730,000.00 - - - - - - - - 11,249,397,663.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 1,272,980,250.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,272,980,250.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 5,950,076,857.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,950,076,857.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 6,482,059,221.00 14,987,500.00 - - - - - - 14,987,500.00 - - - - - - - - 6,497,046,721.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 29,250,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 29,250,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 11,325,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 11,325,000.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 8,314,366,617.00 477,212,000.00 - - - - 219,938,440.00 - 697,150,440.00 - - - - - - - - 9,011,517,057.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 9,142,805,001.00 2,830,746,880.00 - - - - - 1,052,455,000.00 3,883,201,880.00 - - - - 34,746,880.00 - - 34,746,880.00 12,991,260,001.00 32 DINAS PERKEBUNAN 2,420,718,890.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,420,718,890.00 33 DINAS KEHUTANAN 86,856,000.00 - - - 12,920,000.00 - - - 12,920,000.00 - - - - - - - - 99,776,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 2,516,640,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,516,640,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN 8,062,437,690.00 3,179,000,000.00 - - - - - - 3,179,000,000.00 - - - - 364,200,000.00 - - 364,200,000.00 10,877,237,690.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 1,200,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,200,000.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 170,439,470.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 170,439,470.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 388,800,385.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 388,800,385.00 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH 456,225,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 456,225,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 456,225,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 456,225,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 193,473,757,344.00 40,114,682,528.00 - - 2,281,007,800.00 - 901,833,440.00 1,052,455,000.00 44,349,978,768.00 63,250,000.00 - - - 398,946,880.00 - - 462,196,880.00 237,361,539,232.00

PER 31 DESEMBER 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Page 406: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

9. Alat-alat LaboratoriumLampiran 25 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 RSUD LABUANG BAJI 2,268,087,800.00 - Hibah Aset dari Kementerian Kesehatan berdasarkan BAST No. KN.02.07/I/2548/2018 tanggal 18Mei 2018

2 RSUD HAJI MAKASSAR 681,895,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Kedokteran ke Alat Laboratorium 3 RSUD HAJI MAKASSAR - 63,250,000.00 Pembayaran utang tahun lalu pada RSUD Haji Makassar4 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 219,938,440.00 - Relasifikasi Aset dari Alat Kantor dan rumah tangga ke Alat Laboratorium

5 DINAS KEHUTANAN 12,920,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan BA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

6 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - 34,746,880.00 Reklasifikasi Aset dari Alat laboratorium ke alat kantor 7 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 1,052,455,000.00 - Koreksi penambahan aset tetap pada alat laboratorium

8 DINAS PERDAGANGAN - 101,600,000.00 Reklasifikasi Aset berdasarkan BA Rekon dari Alat Laboratorium Ke Alat-alat Kantor dan RumahTangga

9 DINAS PERDAGANGAN - 27,600,000.00 Reklasifikasi Aset berdasarkan BA Rekon dari Alat Laboratorium Ke Alat Studio dan AlatKomunikasi

10 DINAS PERDAGANGAN - 235,000,000.00 Reklasifikasi Aset berdasarkan BA Rekon dari Alat Laboratorium Ke Alat-alat Kedokteran

JUMLAH 4,235,296,240.00 462,196,880.00

Page 407: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 26a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 70,160,000.00 24,000,000.00 - - - - - - 24,000,000.00 - - - - - - - - 94,160,000.00 2 DINAS KESEHATAN 74,795,000.00 19,987,000.00 - - - - - - 19,987,000.00 - - - - - - - - 94,782,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 38,400,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 38,400,000.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 72,290,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 72,290,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 21,900,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 21,900,000.00 6 RSUD LABUANG BAJI 236,585,300.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 236,585,300.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 95,808,000.00 57,832,000.00 - - - - - - 57,832,000.00 - - - - - - - - 153,640,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 426,945,100.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 426,945,100.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 231,220,000.00 139,425,000.00 - - - - - - 139,425,000.00 - - - - - - - - 370,645,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 349,143,800.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 349,143,800.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 229,950,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 229,950,000.00 12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 20,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 20,000,000.00 13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 55,200,000.00 19,835,200.00 - - - - - - 19,835,200.00 - - - - - - - - 75,035,200.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 53,200,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 53,200,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 2,282,399,000.00 198,220,000.00 - - - - - - 198,220,000.00 - - - - - - - - 2,480,619,000.00 16 DINAS SOSIAL 199,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 199,000,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - 9,900,000.00 - - - - - - 9,900,000.00 - - - - - - - - 9,900,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 4,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,000,000.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 377,649,000.00 199,493,000.00 - - - - - - 199,493,000.00 - - - - - - - - 577,142,000.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 81,873,000.00 1,683,000.00 - - - - - - 1,683,000.00 - - - - - - - - 83,556,000.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - 27,392,960.00 - - - - - - 27,392,960.00 - - - - - - - - 27,392,960.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 29,810,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 29,810,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 32,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 32,500,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 119,385,000.00 204,505,600.00 - - - - - - 204,505,600.00 - - - - - - - - 323,890,600.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 88,150,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 88,150,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 190,080,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 190,080,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 47,840,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 47,840,000.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 45,980,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 45,980,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 83,100,000.00 5,700,000.00 - - - - 6,999,850.00 - 12,699,850.00 - - - - - - - - 95,799,850.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 169,229,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 169,229,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 87,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 87,500,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 69,800,000.00 - - - 96,070,000.00 - - - 96,070,000.00 - - - - - - - - 165,870,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 103,000,000.00 14,417,000.00 - - - - - - 14,417,000.00 - - - - - - - - 117,417,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN 139,900,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 139,900,000.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN - 10,000,000.00 - - - - - - 10,000,000.00 - - - - - - - - 10,000,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 46,143,000.00 19,327,000.00 - - - - - - 19,327,000.00 - - - - - - - - 65,470,000.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 149,960,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 149,960,000.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 882,086,000.00 48,000,000.00 - - - - - - 48,000,000.00 - - - - - - - - 930,086,000.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 72,150,000.00 48,750,000.00 - - - - - - 48,750,000.00 - - - - - - - - 120,900,000.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 69,994,200.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 69,994,200.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 75,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 75,000,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD 558,060,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 558,060,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 743,490,000.00 260,144,030.00 - - - - 18,750,000.00 - 278,894,030.00 - - - - - - - - 1,022,384,030.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 27,690,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 27,690,000.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 15,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 15,000,000.00 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 29,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 29,500,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 44,850,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 44,850,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 606,600,000.00 260,144,030.00 - - - - 18,750,000.00 - 278,894,030.00 - - - - - - - - 885,494,030.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 19,850,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 19,850,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 49,700,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 49,700,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 1,164,583,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,164,583,500.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 96,280,000.00 56,764,000.00 - - - - - - 56,764,000.00 - - - - - - - - 153,044,000.00

T O T A L 10,034,238,900.00 1,365,375,790.00 - - 96,070,000.00 - 25,749,850.00 - 1,487,195,640.00 - - - - - - - - 11,521,434,540.00

ASET TETAP - ALAT KEAMANAN

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi Kurang

SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL

1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 408: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

10. Alat-alat KeamananLampiran 26 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 6,999,850.00 - Relasifikasi Aset dari Alat Berat ke Alat Keamanan ( Baju Pelampung )

2 DINAS KEHUTANAN 96,070,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019 terdiri dari:

3 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 18,750,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga ke Alat Keamanan JUMLAH 121,819,850.00 -

Page 409: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal

Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun

sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan

ReklasifikasiEkstra

kompitabel

Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 1,784,451,361,599.88 117,283,812,994.00 17,096,159,000.00 - 46,147,308,227.00 677,617,111.67 15,211,286,360.00 ####### 196,759,326,775.91 - 15,796,274,360.00 - - - - 60,200,001.00 15,856,474,361.00 1,965,354,214,014.79 2 DINAS KESEHATAN 61,029,752,124.00 86,000,000.00 1,375,270,820.00 - - 998,782,253.81 - - 2,460,053,073.81 - - - - - - - - 63,489,805,197.81

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 13,848,130,392.92 503,589,682.33 - - - - - - 503,589,682.33 - - - - - - - - 14,351,720,075.25

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 9,211,107,035.00 397,177,588.04 - - - 197,985,584.00 - - 595,163,172.04 - - - - - - - - 9,806,270,207.04 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 5,672,766,783.00 99,996,500.00 - - - - - - 99,996,500.00 - - - - - - - - 5,772,763,283.00 6 RSUD LABUANG BAJI 64,914,400,850.00 32,191,253,053.00 - - - - 24,648,591,092.00 - 56,839,844,145.00 - - - - 22,531,039,183.00 - - 22,531,039,183.00 99,223,205,812.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 54,210,787,175.48 3,211,379,112.33 - - - - - - 3,211,379,112.33 - - - - 14,987,500.00 - - 14,987,500.00 57,407,178,787.81 8 RSUD HAJI MAKASSAR 56,874,862,594.37 2,274,968,449.86 - - - - - - 2,274,968,449.86 - - - - 470,954,000.00 - - 470,954,000.00 58,678,877,044.23 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 25,373,736,854.50 1,693,848,523.81 - - - 138,925,000.00 - - 1,832,773,523.81 - - - - - - - - 27,206,510,378.31 10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 22,521,960,658.00 1,174,579,750.00 - - - - - - 1,174,579,750.00 - - - - - - - - 23,696,540,408.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 23,239,795,126.00 455,487,000.00 - - - - - - 455,487,000.00 - - - - - - - - 23,695,282,126.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 42,530,464,587.30 33,068,170,622.00 - - - - - - 33,068,170,622.00 - 5,504,751,000.00 - - 33,029,813,622.00 - - 38,534,564,622.00 37,064,070,587.30

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 71,480,651,467.01 770,630,000.00 - - - - - - 770,630,000.00 - 1,375,270,820.00 - - - - - 1,375,270,820.00 70,876,010,647.01

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 265,039,009,319.39 2,998,711,200.00 - - - - - - 2,998,711,200.00 - 181,212,631,600.00 - - 198,700,000.00 - - 181,411,331,600.00 86,626,388,919.39

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 5,743,439,000.00 489,843,700.00 - - - 34,213,800.00 67,496,000.00 - 591,553,500.00 - - - - 81,983,000.00 - - 81,983,000.00 6,253,009,500.00 16 DINAS SOSIAL 27,679,151,075.59 - - - - - - - - - - - - - - - - 27,679,151,075.59 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 5,778,000,905.00 - - - - 25,145,940.00 - - 25,145,940.00 - - - - - - - - 5,803,146,845.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 396,217,283.43 - 294,800,000.00 - - 99,919,000.00 - - 394,719,000.00 - - - - - - - - 790,936,283.43

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 68,497,833,087.05 6,993,199,205.00 - - - 335,700,000.00 - - 7,328,899,205.00 - - - - - - - - 75,826,732,292.05

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 1,719,000,400.00 259,584,021.80 - - - 15,344,500.00 - - 274,928,521.80 - - - - - - - - 1,993,928,921.80

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 1,006,914,000.00 - 1,172,971,800.00 - - 447,251,000.00 - - 1,620,222,800.00 - - - - - - - - 2,627,136,800.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 10,341,063,250.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 10,341,063,250.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 102,615,563,732.01 1,282,294,637.00 - - 7,018,186,684.00 532,000,000.00 - - 8,832,481,321.00 - - - - - - - - 111,448,045,053.01

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 192,500,000.00 - - - - - - - - - 11,000,000.00 - - - - - 11,000,000.00 181,500,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 72,544,914,353.49 1,257,013,095.00 - - - 619,674,000.00 - - 1,876,687,095.00 - - - - 14,000,000.00 - - 14,000,000.00 74,407,601,448.49 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 17,034,541,000.00 385,525,547.03 - - - - - - 385,525,547.03 - - - - - - - - 17,420,066,547.03 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 39,620,133,880.55 398,844,000.00 14,739,361,100.00 - - - - - 15,138,205,100.00 - - - - 198,887,000.00 - - 198,887,000.00 54,559,451,980.55 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 29,457,621,968.00 1,004,218,315.00 141,372,000.00 - - 399,580,000.00 - - 1,545,170,315.00 - - - - - - - - 31,002,792,283.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 14,418,909,372.00 - 584,988,000.00 - - 99,900,000.00 - - 684,888,000.00 - - - - - - - - 15,103,797,372.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 86,775,808,547.61 5,693,454,995.00 - - 1,910,812,917,916.00 474,412,678.00 - - 1,916,980,785,589.00 - - - - 248,430,000.00 - - 248,430,000.00 2,003,508,164,136.61 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 40,261,912,603.00 686,438,400.00 - - - - - - 686,438,400.00 - - - - - - - - 40,948,351,003.00 32 DINAS PERKEBUNAN 10,160,051,324.00 - - - - 95,019,227.16 - - 95,019,227.16 - - - - - - - - 10,255,070,551.16 33 DINAS KEHUTANAN 25,627,851,491.00 3,444,957,448.00 - - 2,074,807,356.00 - - - 5,519,764,804.00 - 294,800,000.00 - - 157,912,500.00 - - 452,712,500.00 30,694,903,795.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 15,418,632,650.00 2,500,000.00 - - - - - - 2,500,000.00 - 837,097,000.00 1,640,635,900.00 - - - - 2,477,732,900.00 12,943,399,750.00 35 DINAS PERDAGANGAN 79,149,802,040.61 - - - - - - - - - - - - - - - - 79,149,802,040.61 36 DINAS PERINDUSTRIAN 4,095,676,000.00 - - - - 603,472,000.00 - - 603,472,000.00 - - - - - - - - 4,699,148,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 4,915,045,000.00 975,172,000.00 - - - - - - 975,172,000.00 - - - - - - - - 5,890,217,000.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 3,033,478,045.79 386,993,780.00 - - - - - - 386,993,780.00 - - - - 39,813,461.00 - - 39,813,461.00 3,380,658,364.79 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 55,500,211,377.00 1,812,276,000.00 405,756,000.00 - - - - - 2,218,032,000.00 - - - - 204,120,000.00 - - 204,120,000.00 57,514,123,377.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 1,026,868,000.00 513,512,000.00 131,274,000.00 - - - - - 644,786,000.00 - - - - - - - - 1,671,654,000.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 22,374,194,623.69 1,565,064,600.00 199,900,000.00 - - 150,353,939.00 - - 1,915,318,539.00 - - - ##### - - - 1,310,871,000.00 22,978,642,162.69 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 3,195,724,448.40 1,473,139,000.00 - - - 678,540,200.00 - - 2,151,679,200.00 - - - - - - - - 5,347,403,648.40 43 SEKRETARIAT DPRD 42,564,954,718.00 - 20,979,671,000.00 - - 1,670,665,166.39 - - 22,650,336,166.39 - - - - - - - - 65,215,290,884.39

SEKRETARIAT DAERAH 107,218,605,352.60 8,563,990,536.07 127,365,696,500.00 - - 78,698,000.00 - - 136,008,385,036.07 - 2,045,402,800.00 - - - - - 2,045,402,800.00 241,181,587,588.67 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 194,650,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 194,650,000.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 4,611,982,340.43 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,611,982,340.43 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 964,506,868.72 - - - - 78,698,000.00 - - 78,698,000.00 - - - - - - - - 1,043,204,868.72 47 - BIRO PEREKONOMIAN 194,029,000.00 - - - - - - - - - 194,029,000.00 - - - - - 194,029,000.00 - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 99,890,000.00 - 11,000,000.00 - - - - - 11,000,000.00 - - - - - - - - 110,890,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 792,001,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 792,001,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 15,586,905,581.42 8,410,460,976.07 127,160,667,500.00 - - - - - 135,571,128,476.07 - - - - - - - - 151,158,034,057.49 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 84,774,640,562.03 153,529,560.00 194,029,000.00 - - - - - 347,558,560.00 - 1,851,373,800.00 - - - - - 1,851,373,800.00 83,270,825,322.03 53 INSPEKTORAT PROVINSI 5,567,762,491.36 274,000,000.00 - - - - - - 274,000,000.00 - - - - - - - - 5,841,762,491.36 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 984,400,050.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 984,400,050.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 2,028,343,330.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,028,343,330.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 14,173,378,800.74 - 7,378,721,000.00 - - 2,532,311,714.00 - - 9,911,032,714.00 - - - - - - - - 24,084,411,514.74

T O T A L 3,421,517,290,767.77 233,671,625,755.27 191,865,941,220.00 - 1,966,053,220,183.00 10,905,511,114.03 39,927,373,452.00 ###### 2,442,766,814,807.54 - 207,077,227,580.00 1,640,635,900.00 #### 57,190,640,266.00 - 60,200,001.00 267,279,574,747.00 5,597,004,530,828.31

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019

REKAP BANGUNAN GEDUNG

NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 410: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANASET TETAP - BANGUNAN GEDUNG

Lampiran 27a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi

Ekstra kompitabe

lLainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 241,923,481,016.87 117,283,812,994.00 17,096,159,000.00 - - 677,617,111.67 - - 135,057,589,105.67 - 15,796,274,360.00 - - - - - 15,796,274,360.00 361,184,795,762.54 2 DINAS KESEHATAN 61,029,752,124.00 86,000,000.00 1,375,270,820.00 - - 998,782,253.81 - - 2,460,053,073.81 - - - - - - - - 63,489,805,197.81

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT

13,848,130,392.92 503,589,682.33 - - - - - - 503,589,682.33 - - - - - - - - 14,351,720,075.25

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 9,211,107,035.00 397,177,588.04 - - - 197,985,584.00 - - 595,163,172.04 - - - - - - - - 9,806,270,207.04 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 5,672,766,783.00 99,996,500.00 - - - - - - 99,996,500.00 - - - - - - - - 5,772,763,283.00 6 RSUD LABUANG BAJI 64,914,400,850.00 32,191,253,053.00 - - - - 24,648,591,092.00 - 56,839,844,145.00 - - - - 22,531,039,183.00 - - 22,531,039,183.00 99,223,205,812.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 54,210,787,175.48 3,196,391,612.33 - - - - - - 3,196,391,612.33 - - - - - - - - 57,407,178,787.81 8 RSUD HAJI MAKASSAR 56,874,862,594.37 2,274,968,449.86 - - - - - - 2,274,968,449.86 - - - - 470,954,000.00 - - 470,954,000.00 58,678,877,044.23 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 25,373,736,854.50 1,693,848,523.81 - - - 138,925,000.00 - - 1,832,773,523.81 - - - - - - - - 27,206,510,378.31

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 22,521,960,658.00 1,174,579,750.00 - - - - - - 1,174,579,750.00 - - - - - - - - 23,696,540,408.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 23,044,865,126.00 455,487,000.00 - - - - - - 455,487,000.00 - - - - - - - - 23,500,352,126.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG

42,530,464,587.30 33,068,170,622.00 - - - - - - 33,068,170,622.00 - 5,504,751,000.00 - - 33,029,813,622.00 - - 38,534,564,622.00 37,064,070,587.30

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI

71,480,651,467.01 770,630,000.00 - - - - - - 770,630,000.00 - 1,375,270,820.00 - - - - - 1,375,270,820.00 70,876,010,647.01

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN

258,386,828,819.39 2,998,711,200.00 - - - - - - 2,998,711,200.00 - 180,838,831,600.00 - - 198,700,000.00 - - 181,037,531,600.00 80,348,008,419.39

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 5,728,874,000.00 489,843,700.00 - - - 34,213,800.00 - - 524,057,500.00 - - - - 81,983,000.00 - - 81,983,000.00 6,170,948,500.00 16 DINAS SOSIAL 27,679,151,075.59 - - - - - - - - - - - - - - - - 27,679,151,075.59

17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 5,778,000,905.00 - - - - 25,145,940.00 - - 25,145,940.00 - - - - - - - - 5,803,146,845.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

396,217,283.43 - 294,800,000.00 - - 99,919,000.00 - - 394,719,000.00 - - - - - - - - 790,936,283.43

19DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 68,497,833,087.05 6,993,199,205.00 - - - 335,700,000.00 - - 7,328,899,205.00 - - - - - - - - 75,826,732,292.05

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 1,719,000,400.00 259,584,021.80 - - - 15,344,500.00 - - 274,928,521.80 - - - - - - - - 1,993,928,921.80

21DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 1,006,914,000.00 - 1,172,971,800.00 - - 447,251,000.00 - - 1,620,222,800.00 - - - - - - - - 2,627,136,800.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA

10,143,813,250.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 10,143,813,250.00

23 DINAS PERHUBUNGAN 74,963,817,807.01 1,069,494,637.00 - - 7,018,186,684.00 532,000,000.00 - - 8,619,681,321.00 - - - - - - - - 83,583,499,128.01

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN

192,500,000.00 - - - - - - - - - 11,000,000.00 - - - - - 11,000,000.00 181,500,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH

72,544,914,353.49 1,257,013,095.00 - - - 619,674,000.00 - - 1,876,687,095.00 - - - - 14,000,000.00 - - 14,000,000.00 74,407,601,448.49

26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 17,034,541,000.00 385,525,547.03 - - - - - - 385,525,547.03 - - - - - - - - 17,420,066,547.03

27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 39,620,133,880.55 398,844,000.00 14,739,361,100.00 - - - - - 15,138,205,100.00 - - - - 198,887,000.00 - - 198,887,000.00 54,559,451,980.55

28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 29,046,794,863.00 1,004,218,315.00 141,372,000.00 - - 399,580,000.00 - - 1,545,170,315.00 - - - - - - - - 30,591,965,178.00

29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 14,418,909,372.00 - 584,988,000.00 - - 99,900,000.00 - - 684,888,000.00 - - - - - - - - 15,103,797,372.00

30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 86,775,808,547.61 5,693,454,995.00 - - 1,910,812,917,916.00 474,412,678.00 - - 1,916,980,785,589.00 - - - - 248,430,000.00 - - 248,430,000.00 2,003,508,164,136.61

31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN

40,261,912,603.00 686,438,400.00 - - - - - - 686,438,400.00 - - - - - - - - 40,948,351,003.00

32 DINAS PERKEBUNAN 10,160,051,324.00 - - - - 95,019,227.16 - - 95,019,227.16 - - - - - - - - 10,255,070,551.16 33 DINAS KEHUTANAN 25,627,851,491.00 3,444,957,448.00 - - 2,074,807,356.00 - - - 5,519,764,804.00 - 294,800,000.00 - - 157,912,500.00 - - 452,712,500.00 30,694,903,795.00

34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

15,418,632,650.00 2,500,000.00 - - - - - - 2,500,000.00 - 837,097,000.00 1,640,635,900.00 - - - - 2,477,732,900.00 12,943,399,750.00

35 DINAS PERDAGANGAN 79,149,802,040.61 - - - - - - - - - - - - - - - - 79,149,802,040.61 36 DINAS PERINDUSTRIAN 4,095,676,000.00 - - - - 603,472,000.00 - - 603,472,000.00 - - - - - - - - 4,699,148,000.00

37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH

4,915,045,000.00 975,172,000.00 - - - - - - 975,172,000.00 - - - - - - - - 5,890,217,000.00

38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH

3,033,478,045.79 386,993,780.00 - - - - - - 386,993,780.00 - - - - 39,813,461.00 - - 39,813,461.00 3,380,658,364.79

39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 55,500,211,377.00 1,812,276,000.00 405,756,000.00 - - - - - 2,218,032,000.00 - - - - 204,120,000.00 - - 204,120,000.00 57,514,123,377.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 1,026,868,000.00 513,512,000.00 131,274,000.00 - - - - - 644,786,000.00 - - - - - - - - 1,671,654,000.00

41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

22,374,194,623.69 1,560,114,600.00 199,900,000.00 - - 150,353,939.00 - - 1,910,368,539.00 - - - 1,310,871,000.00 - - - 1,310,871,000.00 22,973,692,162.69

42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH

3,195,724,448.40 1,473,139,000.00 - - - 678,540,200.00 - - 2,151,679,200.00 - - - - - - - - 5,347,403,648.40

43 SEKRETARIAT DPRD 42,564,954,718.00 - 20,979,671,000.00 - - 1,670,665,166.39 - - 22,650,336,166.39 - - - - - - - - 65,215,290,884.39 SEKRETARIAT DAERAH 103,537,566,852.60 8,563,990,536.07 127,365,696,500.00 - - 78,698,000.00 - - 136,008,385,036.07 - 2,045,402,800.00 - - - - - 2,045,402,800.00 237,500,549,088.67

44 - BIRO HUKUM DAN HAM 194,650,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 194,650,000.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 930,943,840.43 - - - - - - - - - - - - - - - - 930,943,840.43 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 964,506,868.72 - - - - 78,698,000.00 - - 78,698,000.00 - - - - - - - - 1,043,204,868.72 47 - BIRO PEREKONOMIAN 194,029,000.00 - - - - - - - - - 194,029,000.00 - - - - - 194,029,000.00 -

48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA

99,890,000.00 - 11,000,000.00 - - - - - 11,000,000.00 - - - - - - - - 110,890,000.00

49 - BIRO KESEJAHTERAAN 792,001,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 792,001,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 15,586,905,581.42 8,410,460,976.07 127,160,667,500.00 - - - - - 135,571,128,476.07 - - - - - - - - 151,158,034,057.49

52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH

84,774,640,562.03 153,529,560.00 194,029,000.00 - - - - - 347,558,560.00 - 1,851,373,800.00 - - - - - 1,851,373,800.00 83,270,825,322.03

53 INSPEKTORAT PROVINSI 5,567,762,491.36 274,000,000.00 - - - - - - 274,000,000.00 - - - - - - - - 5,841,762,491.36

54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 984,400,050.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 984,400,050.00

55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH

2,028,343,330.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,028,343,330.00

56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 14,173,378,800.74 - 7,378,721,000.00 - - 2,532,311,714.00 - - 9,911,032,714.00 - - - - - - - - 24,084,411,514.74

T O T A L 1,840,186,873,154.76 233,438,888,255.27 191,865,941,220.00 - 1,919,905,911,956.00 10,905,511,114.03 24,648,591,092.00 - 2,380,764,843,637.30 - 206,703,427,580.00 1,640,635,900.00 1,310,871,000.00 57,175,652,766.00 - - 266,830,587,246.00 3,954,121,129,546.06

PER 31 DESEMBER 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL

1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Page 411: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

11. Bangunan GedungLampiran 27 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 837,097,000.00 - Mutasi Aset dari Energi SDM berdasarkan BA Mutasi No.032/0678/B.aset tanggal 31 Januari 2019

2 DINAS PENDIDIKAN 677,617,111.67 - Kapitalisasi Aset dari Pemeliharaan Gedung dan Bangunan ke Aset Gedung dan Bangunan bedasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

3 DINAS PENDIDIKAN - 584,988,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Perpustakaan dan Arsip berdasarkan Bast No.032/3236/B.Aset tanggal 10 Mei 2019

4 DINAS PENDIDIKAN 16,259,062,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP berdasarkan BA Mutasi No.760/832/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

5 DINAS PENDIDIKAN - 15,211,286,360.00 Koreksi Pencatatan aset pada KIB dari BM tahun 2018 APBD ke Aset Sekolah

6 DINAS KESEHATAN 1,375,270,820.00 - Mutasi Aset dari Dinas Bina Marga dan Bina Kontruksi berdasarkan BA penyerahanNo.032/0584/B.ASET tgl 29 Januari 2019

7 DINAS KESEHATAN 998,782,253.81 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan ke Bangunan Gedung TA 2019

8 UPT PELATIHAN KESEHATAN 197,985,584.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan ke Bangunan Gedung TA 2019

9 RSUD LABUANG BAJI 24,648,591,092.00 - Reklasifikasi Aset dari KDP berdasarkan audit KAP TA 2019 10 RSUD LABUANG BAJI - 19,444,675,183.00 Reklasifikasi Aset ke KDP berdasarkan audit KAP TA 2019 11 RSUD LABUANG BAJI - 97,890,000.00 Reklasifikasi Aset ke Aset Tetap Lainnya (Tanaman) berdasarkan audit KAP TA 201912 RSUD LABUANG BAJI - 2,988,474,000.00 Reklasifikasi Aset ke Instalasi berdasarkan audit KAP TA 2019 13 RSUD HAJI MAKASSAR - 174,794,000.00 Reklasifikasi Aset ke Instalasi sesuai Pencatatan di KIB14 RSUD HAJI MAKASSAR - 296,160,000.00 Reklasifikasi Aset ke Jaringan sesuai Pencatatan di KIB15 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 138,925,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan TA 2019

16 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATARUANG - 5,504,751,000.00

Mutasi Asrama Mahasiswa Latimojong Kota Bogor ke Badan Penghubung Provinsi di Jakartaberdasarkan BA Mutasi Barang Inventaris Nomor : 028/8045/DSDA.CKTR Tanggal 29 Oktober 2019

17 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATARUANG - 33,029,813,622.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya pekerjaan

18 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - 1,375,270,820.00 Mutasi Aset ke Dinas Kesehatan berdasarkan BA penyerahan No.032/0584/B.ASET tgl 29 Januari2019

19 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 15,885,262,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pendidikan berdasarkan BA Mutasi No.760/832/Disperkimtan tanggal 6 Mei

2019

20 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 20,979,671,000.00 Mutasi Aset ke DPRD berdasarkan BA Mutasi No.760/1275/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019

sebesar Rp.20.979.671.000,00

21 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 199,900,000.00 Mutasi Aset ke Badan Pengembangan SDM berdasarkan BA Mutasi No.760/1309/Disperkimtan

tanggal 17 Juni 2019

22 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 14,739,361,100.00 Mutasi Aset ke Dinas Kepemudaan dan Olahraga berdasarkan BA Mutasi

No.760/1304/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019

23 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 11,327,312,500.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi No.760/1339/Disperkimtan

tanggal 28 Juni 2019

24 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 1,873,970,000.00 Mutasi Aset ke Badan Penghubung Provinsi berdasarkan BA Mutasi No.760/1274/Disperkimtan

tanggal 28 Juni 2019

25 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 109,983,504,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi No.760/2014/Disperkimtan

tanggal 14 Oktober 2019

26 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 5,849,851,000.00 Mutasi Aset ke Biro Umum dan Perlengkapan berdasarkan BA Mutasi No.760/2015/Disperkimtan

tanggal 14 Oktober 2019

27 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 198,700,000.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya pekerjaan

28 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 34,213,800.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ( Pemeliharaan Gedung )29 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - 67,496,000.00 Reklasifikasi Aset ke Bangunan Monumen sesuai Pencatatan di KIB30 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - 14,487,000.00 Reklasifikasi Aset ke Alat Kantor dan Rumah Tangga sesuai Pencatatan di KIB31 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 25,145,940.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan TA 2019

32 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DANPERLINDUNGAN ANAK 99,919,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan TA 2019

33 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DANPERLINDUNGAN ANAK 294,800,000.00 - Mutasi Aset Tetap dari Dinas Kehutanan berdasarkan BAST No. 2572/XII-2019/B. Aset tanggal 20

Desember 2019

34 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DANHORTIKULTURA 335,700,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Gedung dan Bangunan berdasarkan Review

Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

35 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 15,344,500.00 Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Gedung dan Bangunan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

36 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPILPENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 1,172,971,800.00 - Mutasi Aset - Banguna Gedung dari Biro Aset dan Perlengkapan berdasarkan BAST Mutasi

No.2421/XII-2019/B.Aset tanggal 9 Desember 2019

37 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPILPENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 447,251,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan TA 2019

38 DINAS PERHUBUNGAN 997,200,000.00 - Hibah terminal kab. Pinrang dengan nomor 030/2229/setda/VIII/2019 tanggal 13 Agustus 2019

39 DINAS PERHUBUNGAN 532,000,000.00 Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Gedung dan Bangunan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

40 DINAS PERHUBUNGAN 6,020,986,684.00 - Hibah terminal kab. Gowa dengan nomor 550/206/dishub tgl 12 agustus 2019

41 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DANPERSANDIAN - 11,000,000.00 Mutasi Aset ke Biro Pembangunan dan Pengadaan Barang dan Jasa berdasarkan BA Mutasi

No.028/369/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 201942 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - 14,000,000.00 Reklasifikasi Aset ke Alat Kantor dan Rumah Tangga sesuai Pencatatan di KIB

43 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 619,674,000.00 Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Gedung dan Bangunan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

44 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 14,739,361,100.00 - Mutasi Aset - Bangunan Gedung dari Dinas Perumahan KPP ke Dinas Kepemudaan dan Olahragaberdasarkan BA Mutasi No.760/1304/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019

45 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - 198,887,000.00 Reklasifikasi Aset ke Jalan dan Jembatan sesuai Pencatatan di KIB

46 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 141,372,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BA Mutasi No.2552/XII-2019/B.Aset tanggal 19 Desember 2019

47 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 399,580,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan TA 2019

48 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 584,988,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Pendidikan berdasarkan Bast No.032/3236/B.Aset tanggal 10 Mei 2019

49 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 99,900,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung Bangunan TA 2019 berdasarkan Reviu Inspektorat tahun 2019

50 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1,077,159,000.00 - Hibah dari kementerian kelautan dan perikanan berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/1164/BDY/VI/2016 tanggal 30 Juni 2016

51 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 617,487,000.00 - Hibah dari kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 523/2122/BDY/VIII/DKP/2018 tanggal 31 Agustus 2018

52 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 4,738,145,237.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Pangkep berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 523/206/Diskantanggal 3 Januari 2019

53 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 780,513,000.00 - Hibah P3D dari Kota Palopo berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 523/018/DP/I/2019tanggal 3 Januari 2019

54 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1,818,765,519.00 - Hibah P3D dari Kota Pare-Pare berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 523/069/DPKP tanggal27 November 2018

55 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1,647,766,200.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Gowa berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 503/231/Diskantanggal 15 Oktober 2018

56 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 8,504,448,600.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Luwu berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/031/BAST/DP/I/2018 tanggal 17 Januari 2018

57 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1,854,165,963,500.00 - Hibah P3D dari Kota Makassar (PPI Paotere) berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.552.3/8100/DKP

58 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 37,462,669,860.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Pinrang berdasarkan Berita Acara Serah Terima No. 552.3/5666/Dkptanggal 12 Agustus 2019

59 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 399,748,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan Gedung ke Bangunan Gedung ( Pagar dan Gedung )

60 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 74,664,678.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Gedung dan Bangunan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

61 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - 49,800,000.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya pekerjaan

Page 412: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 562 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - 198,630,000.00 Reklasifikasi Aset ke Bangunan Air ( Irigasi ) sesuai Pencatatan di KIB

63 DINAS KEHUTANAN - 294,800,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pemberdayaan Perempuan PA berdasarkan BAST No. 2572/XII-2019/B. Asettanggal 20 Desember 2019

64 DINAS KEHUTANAN 1,021,801,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan BA.13/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/1/2019 tanggal 18 Januari 2019

65 DINAS KEHUTANAN 300,394,356.00 - Hibah Aset dari Kab Pangkep Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No. 040.6/4716/DishutTanggal 11 Juli 2019

66 DINAS KEHUTANAN 752,612,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan BA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

67 DINAS KEHUTANAN - 157,912,500.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya pekerjaan

68 DINAS PERKEBUNAN 95,019,227.16 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Gedung dan Bangunan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

69 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 837,097,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pendidikan berdasarkan BA Mutasi No.032/0678/B.aset tanggal 31 Januari2019

70 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 1,640,635,900.00 Hibah Aset dari Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral ke Masyarakat 71 DINAS PERINDUSTRIAN 588,472,000.00 - Kapitalisasi dari Belanja Barang dan Jasa ke Bangunan Gedung 72 DINAS PERINDUSTRIAN 15,000,000.00 - Kapitalisasi dari Belanja Barang dan Jasa ke Bangunan Gedung73 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - 39,813,461.00 Reklasifikasi Aset dari Belanja Modal ke Barang dan Jasa (pengecetan) 74 BADAN PENDAPATAN DAERAH - 164,120,000.00 Reklasifikasi dari Bangunan Gedung ke Jalan dan Jembatan

75 BADAN PENDAPATAN DAERAH 405,756,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah berdasarkan BAST Mutasi No.1420/VIII-2019/B.Aset tanggal 9 Agustus 2019

76 BADAN PENDAPATAN DAERAH - 40,000,000.00 Reklasifikasi dari Bangunan Gedung ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

77 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 131,274,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara MutasiNomor 032/7050/B.Asetda tanggal 26 September 2019

78 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 199,900,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP berdasarkan BA Mutasi No.760/1309/Disperkimtan tanggal17 Juni 2019

79 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - 1,310,871,000.00 Penghapusan Aset berdasarkan atas Surat Keputusan Gubernur no. 910/IV/2019 TGL 30 April 2019

80 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 74,287,400.00 - Kapitalisasi Aset dari Pemeliharaan Bangunan Gedung berdasarkan Reviu Inspektorat tahun 2019

81 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 76,066,539.00 - Kapitalisasi Aset dari Pemeliharaan Gedung Bangunan berdasarkan hasil temuan Inspektorat Prov.Sulsel No. 700.04/9811/B.II/IT Prov.

82 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 678,540,200.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan ke Bangunan Gedung berdasarkan Reviu Inspektorat

83 SEKRETARIAT DPRD 20,979,671,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP berdasarkan BA Mutasi No.760/1275/Disperkimtan tanggal28 Juni 2019 sebesar Rp.20.979.671.000,00

84 SEKRETARIAT DPRD 1,670,665,166.39 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Pemeliharaan ke Bangunan Gedung berdasarkan Reviu Inspektorat

85 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 11,000,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Komunikasi, Informasi, Statistik dan Persandian berdasarkan BA MutasiNo.028/369/DISKOMINFO-SP tanggal 20 Juni 2019

86 BIRO HUMAS & PROTOKOL 78,698,000.00 - Kapitalisasi Aset dari Pemeliharaan gedung dan Bangunan TA. 2019

87 BIRO PEREKONOMIAN - 194,029,000.00 Mutasi Aset Ke Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 2569/XII-2019/B.Aset tanggal 20 Desember 2019

88 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 11,327,312,500.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP berdasarkan BA Mutasi No.760/1339/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019

89 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 109,983,504,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP berdasarkan BA Mutasi No.760/2014/Disperkimtan tanggal14 Oktober 2019

90 BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 5,849,851,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP berdasarkan BA Mutasi No.760/2015/Disperkimtan tanggal14 Oktober 2019

91 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 141,372,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Kebudayaan dan Kepariwisataan berdasarkan BA Mutasi No.2552/XII-2019/B.Aset tanggal 19 Desember 2019

92 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 1,172,971,800.00 Mutasi Aset ke Dinas Kependudukan, Pencatatan Sipil, Pengendalian Penduduk dan KB berdasarkan BAST Mutasi No.2421/XII-2019/B.Aset tanggal 9 Desember 2019

93 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 194,029,000.00 - Mutasi Aset dari Biro Perekonomian Sesuai dengan Berita Acara Mutasi Nomor 2569/XII-2019/B.Aset tanggal 20 Desember 2019

94 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 405,756,000.00 Mutasi Aset ke Badan Pendapatan Daerah berdasarkan BA Mutasi No.1420/VIII-2019/B.Aset tanggal 9 Agustus 2019

95 BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - 131,274,000.00 Mutasi Aset Badan Kepegawaian Daerah berdasarkan BA Mutasi No.032/7050/B.Asetda tanggal 26 September 2019

96 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 1,873,970,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP berdasarkan BA Mutasi No.760/1274/Disperkimtan tanggal28 Juni 2019

97 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 2,133,531,414.00 - Kapitalisasi Aset atas Pemeliharaan Gedung dan Bangunan berdasarkan Review Inspektorat ProvinsiTA. 2019

98 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 299,280,300.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Gedung dan Bangunan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

99 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 99,500,000.00 - Kapitalisasi Aset atas Jasa Konsultansi Perencanaan Pemeliharaan Gedung dan Bangunanberdasarkan Review Inspektorat Provinsi TA. 2019

100 BADAN PENGHUBUNG PROVINSI SULSEL 5,504,751,000.00 - Mutasi Asrama Mahasiswa Latimojong Kota Bogor dari Dinas Sumber Daya Air, Cipta Karya danTata Ruang berdasarkan BA Mutasi Barang Inventaris Nomor : 028/8045/DSDA.CKTR Tanggal 29Oktober 2019

JUMLAH 2,147,325,955,382.03 266,830,587,246.00

2,147,325,955,382.03 266,830,587,246.00 - -

Page 413: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Lampiran 28a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 2 DINAS KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - 14,987,500.00 - - - - - - 14,987,500.00 - - - - 14,987,500.00 - - 14,987,500.00 - 8 RSUD HAJI MAKASSAR - - - - - - - - - - - - - - - - - - 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT 194,930,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 194,930,000.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG - - - - - - - - - - - - - - - - - -

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 6,652,180,500.00 - - - - - - - - - 373,800,000.00 - - - - - 373,800,000.00 6,278,380,500.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 14,565,000.00 - - - - - 67,496,000.00 - 67,496,000.00 - - - - - - - - 82,061,000.00 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 197,250,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 197,250,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 27,651,745,925.00 212,800,000.00 - - - - - - 212,800,000.00 - - - - - - - - 27,864,545,925.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 410,827,105.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 410,827,105.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 33 DINAS KEHUTANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - 4,950,000.00 - - - - - - 4,950,000.00 - - - - - - - - 4,950,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH 3,681,038,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,681,038,500.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 3,681,038,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,681,038,500.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 38,802,537,030.00 232,737,500.00 - - - - 67,496,000.00 - 300,233,500.00 - 373,800,000.00 - - 14,987,500.00 - - 388,787,500.00 38,713,983,030.00

ASET TETAP - BANGUNAN MONUMEN

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD SALDO AWAL

1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 414: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

12. Bangunan MonumenLampiran 28 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - 14,987,500.00 Reklasifikasi Aset ke Alat Kantor dan Rumah Tangga TA 2019 sesuai Pencatatan diKIB

2 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 373,800,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pendidikan bedasarkan BA Mutasi No.760/832/Disperkimtan

tanggal 6 Mei 2019 3 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 67,496,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Gedung Bangunan sesuai Pencatatan di KIB

JUMLAH 67,496,000.00 388,787,500.00

67,496,000.00 388,787,500.00 - -

Page 415: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan

Reklasifikasi Ekstra kompitabel

Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 6,566,992,071.85 - ###### - 47,347,500.00 - - 41,152,000.00 24,016,349,834.00 - - - - - - - - 30,583,341,905.85 2 DINAS KESEHATAN 1,871,220,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,871,220,500.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 29,213,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 29,213,000.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 336,580,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 336,580,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 199,959,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 199,959,000.00 6 RSUD LABUANG BAJI 994,481,760.00 - - - - - 2,988,474,000.00 - 2,988,474,000.00 - - - - - - - - 3,982,955,760.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 8,201,346,200.00 78,563,900.00 - - - - 199,519,000.00 - 278,082,900.00 - - - - - - - - 8,479,429,100.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 4,685,942,304.63 24,368,000.00 - - - - 470,954,000.00 - 495,322,000.00 - - - - - - - - 5,181,264,304.63 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 3,256,765,290.00 445,550,000.00 - - - - - - 445,550,000.00 - - - - - - - - 3,702,315,290.00 10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 920,639,950.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 920,639,950.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 3,490,505,532.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,490,505,532.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 467,990,188,474.00 44,923,496,873.00 - - - - - - 44,923,496,873.00 - - - - 6,455,721,072.00 - - 6,455,721,072.00 506,457,964,275.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 6,024,539,844,543.90 360,503,078,075.00 - 36,192,490,941.00 - - 4,081,354,869.00 - 400,776,923,885.00 - - - - 102,846,605,851.00 - - 102,846,605,851.00 6,322,470,162,577.90

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 215,723,502,014.00 6,748,003,963.00 - - - - 5,466,015,963.00 - 12,214,019,926.00 193,700,000.00 27,740,837,334.00 - - 6,549,315,963.00 - - 34,483,853,297.00 193,453,668,643.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 212,569,500.00 - - - - - 49,447,000.00 - 49,447,000.00 - - - - 49,447,000.00 - - 49,447,000.00 212,569,500.00 16 DINAS SOSIAL 932,955,000.00 184,860,000.00 - - - - - - 184,860,000.00 - - - - - - - - 1,117,815,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 401,010,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 401,010,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 10,378,932,500.00 1,446,579,010.00 - - - 43,703,000.00 - - 1,490,282,010.00 - - - - - - - - 11,869,214,510.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 798,214,800.00 - - - - - - - - - 298,500,000.00 - - - - - 298,500,000.00 499,714,800.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 105,725,850.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 105,725,850.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 10,136,638,950.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 10,136,638,950.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 45,151,219,534.00 14,940,000.00 - - - - - - 14,940,000.00 - - - - - - - - 45,166,159,534.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 95,010,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 95,010,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 343,651,000.00 97,500,000.00 - - - - - - 97,500,000.00 - - - - - - - - 441,151,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 1,000,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,000,500,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 1,623,066,750.00 15,000,000.00 ###### - - - 198,887,000.00 - 4,325,374,000.00 - - - - - - - - 5,948,440,750.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 2,889,440,068.00 741,700,313.00 - - - - - - 741,700,313.00 - - - - 99,437,700.00 - - 99,437,700.00 3,531,702,681.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 655,508,105.00 296,882,300.00 - - - - - - 296,882,300.00 - - - - - - - - 952,390,405.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 121,039,805,177.00 49,500,000.00 - - 21,313,389,657.00 49,896,000.00 198,630,000.00 - 21,611,415,657.00 - - - - - - - - 142,651,220,834.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 1,187,670,300.00 394,043,000.00 - - - - - - 394,043,000.00 - - - - - - - - 1,581,713,300.00 32 DINAS PERKEBUNAN 546,705,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 546,705,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 2,258,241,000.00 3,485,773,926.00 - - 2,784,278,075.00 - - - 6,270,052,001.00 - - - - - - - - 8,528,293,001.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 17,206,542,000.00 96,879,000.00 - - - - 96,879,000.00 - 193,758,000.00 - - 16,631,142,000.00 - 96,879,000.00 - - 16,728,021,000.00 672,279,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN 288,301,659.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 288,301,659.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 90,140,000.00 8,758,000.00 - - - - - - 8,758,000.00 - - - - - - - - 98,898,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 609,021,000.00 194,469,000.00 - - - - - - 194,469,000.00 - - - - - - - - 803,490,000.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 36,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 36,000,000.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 1,859,675,950.00 117,831,000.00 - - - - 164,120,000.00 - 281,951,000.00 - - - - - - - - 2,141,626,950.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 13,007,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,007,500.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 385,845,328.36 - - - - - - - - - - - - - - - - 385,845,328.36 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 268,609,700.00 271,900,000.00 - - - - - - 271,900,000.00 - - - - - - - - 540,509,700.00 43 SEKRETARIAT DPRD 1,153,032,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,153,032,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 3,028,867,280.00 623,936,500.00 - - - - - - 623,936,500.00 - - - - - - - - 3,652,803,780.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 7,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,000,000.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 9,798,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,798,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 245,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 245,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 2,665,174,000.00 623,936,500.00 - - - - - - 623,936,500.00 - - - - - - - - 3,289,110,500.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 346,650,280.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 346,650,280.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 137,713,450.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 137,713,450.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 13,294,447,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,294,447,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 356,282,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 356,282,000.00

T O T A L 6,977,291,529,041.74 420,763,612,860.00 ##### 36,192,490,941.00 24,145,015,232.00 93,599,000.00 13,914,280,832.00 41,152,000.00 523,189,488,199.00 193,700,000.00 28,039,337,334.00 16,631,142,000.00 - 116,097,406,586.00 - - 160,961,585,920.00 7,339,519,431,320.74

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019

REKAP JALAN, IRIGASI DAN JARINGAN

NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

PER 31 DESEMBER 2019

Page 416: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 29a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi LainnyaPembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN - - 199,375,000.00 - - - - - 199,375,000.00 - - - - - - - - 199,375,000.00 2 DINAS KESEHATAN 1,158,779,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,158,779,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 79,730,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 79,730,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 4,440,940,550.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,440,940,550.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR - - - - - - - - - - - - - - - - - - 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT 1,616,378,947.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,616,378,947.00 12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG - - - - - - - - - - - - - - - - - - 13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 6,022,637,369,043.90 360,503,078,075.00 - 36,192,490,941.00 - - 4,081,354,869.00 - 400,776,923,885.00 - - - - 102,846,605,851.00 - - 102,846,605,851.00 6,320,567,687,077.90

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 96,329,911,550.00 198,688,000.00 - - - - - - 198,688,000.00 - 4,310,862,000.00 - - - - - 4,310,862,000.00 92,217,737,550.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 49,005,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 49,005,000.00 16 DINAS SOSIAL 543,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 543,000,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 289,485,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 289,485,000.00 18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 4,499,101,000.00 753,794,982.00 - - - 29,518,000.00 - - 783,312,982.00 - - - - - - - - 5,282,413,982.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 8,057,686,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 8,057,686,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 43,976,521,700.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 43,976,521,700.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 1,364,379,000.00 - 4,111,487,000.00 - - - 198,887,000.00 - 4,310,374,000.00 - - - - - - - - 5,674,753,000.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 2,138,778,947.00 622,287,613.00 - - - - - - 622,287,613.00 - - - - - - - - 2,761,066,560.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 368,923,200.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 368,923,200.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 22,948,657,475.00 - - - 12,758,706,000.00 - - - 12,758,706,000.00 - - - - - - - - 35,707,363,475.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 223,070,100.00 198,493,000.00 - - - - - - 198,493,000.00 - - - - - - - - 421,563,100.00 32 DINAS PERKEBUNAN 199,725,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 199,725,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 278,500,000.00 - - - 765,976,000.00 - - - 765,976,000.00 - - - - - - - - 1,044,476,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 96,879,000.00 - - - - - - 96,879,000.00 - - - - 96,879,000.00 - - 96,879,000.00 - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - 164,120,000.00 - 164,120,000.00 - - - - - - - - 164,120,000.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 117,990,328.36 - - - - - - - - - - - - - - - - 117,990,328.36 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 74,940,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 74,940,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH 1,943,103,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,943,103,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 1,664,782,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,664,782,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 278,321,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 278,321,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 13,067,552,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,067,552,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 6,226,403,526,841.26 362,373,220,670.00 4,310,862,000.00 36,192,490,941.00 13,524,682,000.00 29,518,000.00 4,444,361,869.00 - 420,875,135,480.00 - 4,310,862,000.00 - - 102,943,484,851.00 - - 107,254,346,851.00 6,540,024,315,470.26

ASET TETAP - JALAN DAN JEMBATAN

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 417: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

13. Jalan dan JembatanLampiran 29 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 199,375,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP bedasarkan BA MutasiNo.760/834/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

2 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 4,081,354,869.00 - Reklasifikasi Aset dari KDP atas terselesaikannya pekerjaan berdasarkan BA No.03/FHO-Gowa/DBMBK/VIII/2019 TGl 1 Agustus 2019

3 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 36,192,490,941.00 - Utang Modal Tahun Anggaran 20194 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - 102,846,605,851.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya pekerjaan

5 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DANPERTANAHAN - 4,111,487,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Kepemudaan dan Olahraga bedasarkan BA Mutasi

No.760/1279/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019

6 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 199,375,000.00 Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP ke Dinas Pendidikan bedasarkan BA Mutasi

No.760/834/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

7 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 4,111,487,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP bedasarkan BA Mutasi No.760/1279/Disperkimtan tanggal 28 Juni 2019

8 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 198,887,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung sesuai Pencatatan di KIB

9 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 29,518,000.00 Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Jalan berdasarkan Review

Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

10 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 99,910,000.00 - Hibah dari kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia berdasarkan BeritaAcara Serah Terima No. 523/2122/BDY/VIII/DKP/2018 tanggal 31 Agustus 2018

11 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 232,900,000.00 - Hibah P3D dari Kota Pare-Pare berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/069/DPKP tanggal 27 November 2018

12 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 156,000,000.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Gowa berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.503/231/Diskan tanggal 15 Oktober 2018

13 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 12,269,896,000.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Luwu berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/031/BAST/DP/I/2018 tanggal 17 Januari 2018

14 DINAS KEHUTANAN 765,976,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.13/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/1/2019 tanggal 18 Januari 2019

15 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 96,879,000.00 Reklasifikasi Aset ke Jaringan sesuai pencatatan di KIB 16 BADAN PENDAPATAN DAERAH 164,120,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung sesuai Pencatatan di KIB

JUMLAH 58,501,914,810.00 107,254,346,851.00

58,501,914,810.00 107,254,346,851.00 - -

Page 418: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 30a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra

kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN - - 9,043,776,000.00 - - - - - 9,043,776,000.00 - - - - - - - - 9,043,776,000.00 2 DINAS KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - 8,717,000.00 - - - - - - 8,717,000.00 - - - - - - - - 8,717,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR - - - - - - - - - - - - - - - - - - 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 198,825,000.00 197,720,000.00 - - - - - - 197,720,000.00 - - - - - - - - 396,545,000.00 10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT 49,855,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 49,855,000.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 467,256,255,974.00 44,923,496,873.00 - - - - - - 44,923,496,873.00 - - - - 6,455,721,072.00 - - 6,455,721,072.00 505,724,031,775.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 337,466,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 337,466,000.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 37,553,419,000.00 - - - - - 483,125,000.00 - 483,125,000.00 - 9,043,776,000.00 - - - - - 9,043,776,000.00 28,992,768,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 109,165,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 109,165,000.00 16 DINAS SOSIAL 13,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,000,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 4,676,206,500.00 607,784,028.00 - - - 14,185,000.00 - - 621,969,028.00 - - - - - - - - 5,298,175,528.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 1,142,420,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,142,420,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 472,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 472,750,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 96,730,102,552.00 - - - 8,322,357,657.00 - 198,630,000.00 - 8,520,987,657.00 - - - - - - - - 105,251,090,209.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 32 DINAS PERKEBUNAN 57,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 57,000,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 1,726,513,000.00 3,458,814,546.00 - - 1,965,426,025.00 - - - 5,424,240,571.00 - - - - - - - - 7,150,753,571.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 19,849,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 19,849,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 214,395,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 214,395,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 610,557,222,026.00 49,196,532,447.00 9,043,776,000.00 - 10,287,783,682.00 14,185,000.00 681,755,000.00 - 69,224,032,129.00 - 9,043,776,000.00 - - 6,455,721,072.00 - - 15,499,497,072.00 664,281,757,083.00

ASET TETAP - BANGUNAN AIR ( IRIGASI )

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 419: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

14. Bangunan Air (Irigasi)Lampiran 30 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 9,043,776,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP bedasarkan BA MutasiNo.760/834/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

2 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DANTATA RUANG - 3,978,869,204.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada Pembangunan

Cekdam Gunung Silanu Kab. Jeneponto

3 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DANTATA RUANG - 2,377,568,068.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada Pembangunan

Cekdam Kec. Bontocani Kab. Bone

4 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DANTATA RUANG - 99,283,800.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada Saluran

Pembuang Kawasan CPI

5 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 9,043,776,000.00 Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP ke Dinas Pendidikan bedasarkan BA Mutasi

No.760/834/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

6 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 483,125,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Jaringan sesuai pencatatan di KIB

7 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 14,185,000.00 Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Bangunan Irigasi berdasarkan

Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

8 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 423,256,093.00 - Hibah P3D dari Kota Palopo berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/018/DP/I/2019 tanggal 3 Januari 2019

9 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 3,691,670,900.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Luwu berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/031/BAST/DP/I/2018 tanggal 17 Januari 2018

10 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 198,630,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung sesuai pencatatan di KIB

11 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 4,207,430,664.00 - Hibah P3D dari Kota Pare-Pare berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/069/DPKP tanggal 27 November 2018

12 DINAS KEHUTANAN 600,867,625.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

13 DINAS KEHUTANAN 1,364,558,400.00 - Hibah Aset dari Kab. Pinrang Berdasarkan Berita Acara Serah Terima P3D No.030/2225/SETDA/VIII/2019 Tanggal 12 Agustus 2019

JUMLAH 20,027,499,682.00 15,499,497,072.00

20,013,314,682.00 15,499,497,072.00 14,185,000.00 -

Page 420: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 31a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra

kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 226,952,000.00 - 6,024,411,000.00 - - - - - 6,024,411,000.00 - - - - - - - - 6,251,363,000.00 2 DINAS KESEHATAN 598,981,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 598,981,500.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 29,213,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 29,213,000.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 194,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 194,500,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 199,959,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 199,959,000.00 6 RSUD LABUANG BAJI 993,005,760.00 - - - - - 2,988,474,000.00 - 2,988,474,000.00 - - - - - - - - 3,981,479,760.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 2,367,655,150.00 69,846,900.00 - - - - 199,519,000.00 - 269,365,900.00 - - - - - - - - 2,637,021,050.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 1,949,344,804.63 24,368,000.00 - - - - 174,794,000.00 - 199,162,000.00 - - - - - - - - 2,148,506,804.63 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 2,983,335,290.00 247,830,000.00 - - - - - - 247,830,000.00 - - - - - - - - 3,231,165,290.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 920,639,950.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 920,639,950.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 1,464,673,585.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,464,673,585.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 47,285,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 47,285,500.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 1,490,392,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,490,392,500.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 34,610,698,600.00 - - - - - 4,982,890,963.00 - 4,982,890,963.00 193,700,000.00 5,725,911,000.00 - - - - - 5,919,611,000.00 33,673,978,563.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 54,399,500.00 - - - - - - - - - - - - 49,447,000.00 - - 49,447,000.00 4,952,500.00 16 DINAS SOSIAL 304,955,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 304,955,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 83,125,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 83,125,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 1,091,055,000.00 85,000,000.00 - - - - - - 85,000,000.00 - - - - - - - - 1,176,055,000.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 697,540,000.00 - - - - - - - - - 298,500,000.00 - - - - - 298,500,000.00 399,040,000.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 95,725,850.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 95,725,850.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 829,732,950.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 829,732,950.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 177,590,334.00 14,940,000.00 - - - - - - 14,940,000.00 - - - - - - - - 192,530,334.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 24,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 24,500,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 218,315,000.00 53,000,000.00 - - - - - - 53,000,000.00 - - - - - - - - 271,315,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 629,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 629,500,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 45,207,750.00 15,000,000.00 - - - - - - 15,000,000.00 - - - - - - - - 60,207,750.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 746,661,121.00 119,412,700.00 - - - - - - 119,412,700.00 - - - - 99,437,700.00 - - 99,437,700.00 766,636,121.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 92,736,500.00 296,882,300.00 - - - - - - 296,882,300.00 - - - - - - - - 389,618,800.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 1,243,846,500.00 49,500,000.00 - - - - - - 49,500,000.00 - - - - - - - - 1,293,346,500.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 284,638,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 284,638,900.00 32 DINAS PERKEBUNAN 289,980,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 289,980,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 253,228,000.00 26,959,380.00 - - 52,876,050.00 - - - 79,835,430.00 - - - - - - - - 333,063,430.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 17,179,592,000.00 - - - - - - - - - - 16,631,142,000.00 - - - - 16,631,142,000.00 548,450,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN 288,301,659.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 288,301,659.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 90,140,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 90,140,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 225,121,000.00 194,469,000.00 - - - - - - 194,469,000.00 - - - - - - - - 419,590,000.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 36,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 36,000,000.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 1,431,620,350.00 117,831,000.00 - - - - - - 117,831,000.00 - - - - - - - - 1,549,451,350.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 13,007,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,007,500.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 24,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 24,500,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 110,769,700.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 110,769,700.00 43 SEKRETARIAT DPRD 431,202,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 431,202,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 873,633,280.00 623,936,500.00 - - - - - - 623,936,500.00 - - - - - - - - 1,497,569,780.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 3,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,000,000.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 9,798,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,798,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 245,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 245,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 792,261,000.00 623,936,500.00 - - - - - - 623,936,500.00 - - - - - - - - 1,416,197,500.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 68,329,280.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 68,329,280.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 137,713,450.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 137,713,450.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 12,500,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 12,500,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 240,250,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 240,250,000.00

T O T A L 76,333,724,983.63 1,938,975,780.00 6,024,411,000.00 - 52,876,050.00 - 8,345,677,963.00 - 16,361,940,793.00 193,700,000.00 6,024,411,000.00 16,631,142,000.00 - 148,884,700.00 - - 22,998,137,700.00 69,697,528,076.63

ASET TETAP - INSTALASI

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 421: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

15. InstalasiLampiran 31 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 5,725,911,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP bedasarkan BA MutasiNo.760/834/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

2 DINAS PENDIDIKAN 298,500,000.00 - Mutasi Aset dari Dinas Pengelolahan Lingkungan Hidup bedasarkan BASTMutasi No.028/10017/DPLH tanggal 26 Desember 2019

3 RSUD LABUANG BAJI 2,988,474,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung berdasarkan audit KAP TA 2019

4 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 199,519,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Alat Kantor dan Rumah Tangga sesuai pencatatan diKIB

5 RSUD HAJI MAKASSAR 174,794,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung sesuai pencatatan di KIB6

7 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 4,982,890,963.00 - Reklasifikasi Aset dari Jaringan sesuai pencatatan di KIB

8 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 5,725,911,000.00 Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP ke Dinas Pendidikan bedasarkan

BA Mutasi No.760/834/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

9 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 193,700,000.00 Utang Modal Tahun 2017 yang dibayarkan Tahun 2019

10 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - 49,447,000.00 Reklasifikasi ke Jaringan sesuai pencatatan di KIB

11 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - 298,500,000.00 Mutasi Aset ke Dinas Pendidikan bedasarkan BAST MutasiNo.028/10017/DPLH tanggal 26 Desember 2019

12 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - 99,437,700.00 Reklasifikasi ke Alat Kantor dan Rumah Tangga berupa Lampu Hias TamanBenteng Somba Opu Tahun 2019

13 DINAS KEHUTANAN 52,876,050.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

14 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - 16,631,142,000.00 Hibah Aset dari Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral ke Masyarakat

JUMLAH 14,422,965,013.00 22,998,137,700.00

14,422,965,013.00 22,998,137,700.00 - -

Page 422: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 32a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang

Tahun sebelumnya Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 53,940,000.00 - 8,660,288,334.00 - - - - - 8,660,288,334.00 - - - - - - - - 8,714,228,334.00 2 DINAS KESEHATAN 113,460,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 113,460,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 62,350,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 62,350,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI 1,476,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,476,000.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 1,392,750,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,392,750,500.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 2,736,597,500.00 - - - - - 296,160,000.00 - 296,160,000.00 - - - - - - - - 3,032,757,500.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 74,605,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 74,605,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT 359,598,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 359,598,000.00 12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 686,647,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 686,647,000.00 13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 74,617,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 74,617,000.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 47,229,472,864.00 6,549,315,963.00 - - - - - - 6,549,315,963.00 - 8,660,288,334.00 - - 6,549,315,963.00 - - 15,209,604,297.00 38,569,184,530.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - 49,447,000.00 - 49,447,000.00 - - - - - - - - 49,447,000.00 16 DINAS SOSIAL 72,000,000.00 184,860,000.00 - - - - - - 184,860,000.00 - - - - - - - - 256,860,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 28,400,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 28,400,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 112,570,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 112,570,000.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 100,674,800.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 100,674,800.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB 10,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 10,000,000.00

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 106,800,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 106,800,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 524,357,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 524,357,500.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 70,510,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 70,510,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 125,336,000.00 44,500,000.00 - - - - - - 44,500,000.00 - - - - - - - - 169,836,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 371,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 371,000,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 213,480,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 213,480,000.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 4,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,000,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 193,848,405.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 193,848,405.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 117,198,650.00 - - - 232,326,000.00 49,896,000.00 - - 282,222,000.00 - - - - - - - - 399,420,650.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 679,961,300.00 195,550,000.00 - - - - - - 195,550,000.00 - - - - - - - - 875,511,300.00 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 33 DINAS KEHUTANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 26,950,000.00 - - - - - 96,879,000.00 - 96,879,000.00 - - - - - - - - 123,829,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - 8,758,000.00 - - - - - - 8,758,000.00 - - - - - - - - 8,758,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 383,900,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 383,900,000.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 428,055,600.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 428,055,600.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 223,506,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 223,506,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 82,900,000.00 271,900,000.00 - - - - - - 271,900,000.00 - - - - - - - - 354,800,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD 721,830,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 721,830,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 212,131,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 212,131,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 4,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,000,000.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 208,131,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 208,131,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 116,032,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 116,032,000.00

T O T A L 57,710,955,119.00 7,254,883,963.00 8,660,288,334.00 - 232,326,000.00 49,896,000.00 442,486,000.00 - 16,639,880,297.00 - 8,660,288,334.00 - - 6,549,315,963.00 - - 15,209,604,297.00 59,141,231,119.00

ASET TETAP - JARINGAN

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 423: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

16. JaringanLampiran 32 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 8,660,288,334.00 - Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP bedasarkan BA Mutasi No.760/834/Disperkimtantanggal 6 Mei 2019

2 RSUD HAJI MAKASSAR 296,160,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung sesuai pencatatan di KIB

3 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 8,660,288,334.00 Mutasi Aset dari Dinas Perumahan KPP ke Dinas Pendidikan bedasarkan BA Mutasi

No.760/834/Disperkimtan tanggal 6 Mei 2019

4 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 1,083,300,000.00 Reklasifikasi Aset ke KDP atas belum terselesaikannya pekerjaan

5 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 483,125,000.00 Reklasifikasi Aset ke Bangunan Air (Irigasi) sesuai pencatatan di KIB

6 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - 4,982,890,963.00 Reklasifikasi Aset ke Instalasi sesuai pencatatan di KIB

7 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 49,447,000.00 - Reklasifikasi dari Instalasi sesuai pencatatan di KIB

8 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 144,300,000.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Gowa berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.503/231/Diskan tanggal 15 Oktober 2018

9 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 88,026,000.00 - Hibah P3D dari Kabupaten Luwu berdasarkan Berita Acara Serah Terima No.523/031/BAST/DP/I/2018 tanggal 17 Januari 2018

10 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 49,896,000.00 Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Jaringan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

11 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 96,879,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Jalan dan Jembatan sesuai pencatatan di KIB

JUMLAH 9,384,996,334.00 15,209,604,297.00

9,335,100,334.00 15,209,604,297.00 49,896,000.00 -

Page 424: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra

kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 207,841,427,078.28 62,192,319,711.00 - - 2,683,175,610.00 - - 63,666,869,943.70 128,542,365,264.70 - - - - 665,520,036.00 - 54,496,043,722.80 55,161,563,758.80 281,222,228,584.18 2 DINAS KESEHATAN 406,514,654.00 300,000.00 - - - - - - 300,000.00 - - - - - - - - 406,814,654.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 16,051,400.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 16,051,400.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 344,175,434.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 344,175,434.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI 52,307,792.00 - - - - - 97,890,000.00 - 97,890,000.00 - - - - - - - - 150,197,792.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 4,000,000.00 108,834,000.00 - - - - - - 108,834,000.00 - - - - - - - - 112,834,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 43,231,650.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 43,231,650.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 15,628,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 15,628,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 243,233,965.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 243,233,965.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 123,368,550.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 123,368,550.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 1,006,775,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,006,775,000.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 49,408,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 49,408,000.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 170,016,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 170,016,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 1,650,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,650,000.00 16 DINAS SOSIAL 79,679,300.00 12,900,000.00 - - 213,550,000.00 - - - 226,450,000.00 - - - - - - - - 306,129,300.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 91,853,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 91,853,500.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 13,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,000,000.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 24,050,000.00 19,750,000.00 - - - - - - 19,750,000.00 - - - - - - - - 43,800,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 3,080,290,150.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,080,290,150.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 5,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,000,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 71,798,852.47 - - - - - - - - - - - - - - - - 71,798,852.47 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 10,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 10,000,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 2,093,658,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,093,658,500.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 2,972,558,408.00 99,950,000.00 - - - - - - 99,950,000.00 - - - - - - - - 3,072,508,408.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 404,666,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 404,666,000.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 3,544,816,000.00 - - - 63,000,000.00 - - - 63,000,000.00 - - - - - - - - 3,607,816,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 1,745,860,200.00 - - - - 108,347,999.50 - - 108,347,999.50 - - - - - - - - 1,854,208,199.50 33 DINAS KEHUTANAN 1,289,515,000.00 - - - 2,456,267,702.00 - - - 2,456,267,702.00 - - - - - - - - 3,745,782,702.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 56,521,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 56,521,500.00 35 DINAS PERDAGANGAN 195,534,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 195,534,000.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 1,329,397,850.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,329,397,850.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 7,724,500.00 11,799,000.00 - - - - - - 11,799,000.00 - - - - - - - - 19,523,500.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 34,970,775.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 34,970,775.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 73,035,559.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 73,035,559.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 133,193,685.00 29,714,300.00 - - - - - - 29,714,300.00 - - - - - - - - 162,907,985.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD 517,178,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 517,178,900.00

SEKRETARIAT DAERAH 1,528,938,250.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,528,938,250.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 181,938,750.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 181,938,750.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 368,083,100.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 368,083,100.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 155,775,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 155,775,000.00 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 2,702,400.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,702,400.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 3,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,750,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 806,896,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 806,896,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 9,793,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,793,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 91,156,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 91,156,900.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 62,287,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 62,287,500.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 18,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 18,000,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 236,450,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 236,450,000.00

T O T A L 230,028,922,852.75 62,475,567,011.00 - - 5,415,993,312.00 108,347,999.50 97,890,000.00 63,666,869,943.70 131,764,668,266.20 - - - - 665,520,036.00 - 54,496,043,722.80 55,161,563,758.80 306,632,027,360.15

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019

REKAP ASET TETAP LAINNYA

NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Page 425: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 33a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 6,351,603,700.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,351,603,700.00 2 DINAS KESEHATAN 372,674,654.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 372,674,654.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 16,051,400.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 16,051,400.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 339,195,434.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 339,195,434.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI 52,307,792.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 52,307,792.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 1,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,000,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 28,231,650.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 28,231,650.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 15,628,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 15,628,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 23,071,965.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 23,071,965.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT - - - - - - - - - - - - - - - - - - 12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 134,675,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 134,675,000.00 13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 49,408,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 49,408,000.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 39,776,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 39,776,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL - 12,900,000.00 - - - - - - 12,900,000.00 - - - - - - - - 12,900,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 51,319,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 51,319,500.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 13,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 13,000,000.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 106,665,150.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 106,665,150.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 5,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,000,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 6,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,000,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 235,031,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 235,031,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 2,868,638,780.00 82,825,000.00 - - - - - - 82,825,000.00 - - - - - - - - 2,951,463,780.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 91,640,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 91,640,000.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 32 DINAS PERKEBUNAN 100,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 100,000,000.00 33 DINAS KEHUTANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 36,521,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 36,521,500.00 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 1,328,977,850.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,328,977,850.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 3,224,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,224,500.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 34,970,775.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 34,970,775.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 73,035,559.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 73,035,559.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 126,673,685.00 19,979,300.00 - - - - - - 19,979,300.00 - - - - - - - - 146,652,985.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD 482,862,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 482,862,900.00

SEKRETARIAT DAERAH 556,167,250.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 556,167,250.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM 181,938,750.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 181,938,750.00 45 - BIRO PEMERINTAHAN 368,083,100.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 368,083,100.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 2,702,400.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,702,400.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 3,443,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,443,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 80,706,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 80,706,900.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 3,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,000,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 7,336,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,336,000.00

T O T A L 13,634,394,944.00 115,704,300.00 - - - - - - 115,704,300.00 - - - - - - - - 13,750,099,244.00

ASET TETAP - BUKU DAN PERPUSTAKAAN

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi Kurang

SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 426: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 34a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 123,958,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 123,958,000.00 2 DINAS KESEHATAN 4,000,000.00 300,000.00 - - - - - - 300,000.00 - - - - - - - - 4,300,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 4,980,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,980,000.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 3,000,000.00 108,834,000.00 - - - - - - 108,834,000.00 - - - - - - - - 111,834,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 15,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 15,000,000.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 5,555,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,555,000.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 118,368,550.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 118,368,550.00 12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG - - - - - - - - - - - - - - - - - - 13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 6,440,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,440,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 1,650,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,650,000.00 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 40,534,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 40,534,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 24,050,000.00 19,750,000.00 - - - - - - 19,750,000.00 - - - - - - - - 43,800,000.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 507,512,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 507,512,500.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 24,700,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 24,700,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 10,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 10,000,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 1,460,027,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,460,027,500.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 19,950,000.00 17,125,000.00 - - - - - - 17,125,000.00 - - - - - - - - 37,075,000.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 2,240,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,240,000.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 69,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 69,750,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 33 DINAS KEHUTANAN 188,550,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 188,550,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 20,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 20,000,000.00 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 420,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 420,000.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 4,500,000.00 11,799,000.00 - - - - - - 11,799,000.00 - - - - - - - - 16,299,000.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 6,520,000.00 9,735,000.00 - - - - - - 9,735,000.00 - - - - - - - - 16,255,000.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD 34,316,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 34,316,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 364,685,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 364,685,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL 155,775,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 155,775,000.00 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN 3,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 3,750,000.00 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 198,810,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 198,810,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 6,350,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,350,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 8,800,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 8,800,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH 15,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 15,000,000.00 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL 229,114,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 229,114,000.00

T O T A L 3,313,620,550.00 167,543,000.00 - - - - - - 167,543,000.00 - - - - - - - - 3,481,163,550.00

ASET TETAP - BARANG BERCORAK KESENIAN / KEBUDAYAAN

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD

Page 427: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 35a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 46,604,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 46,604,000.00 2 DINAS KESEHATAN 29,840,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 29,840,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - 97,890,000.00 - 97,890,000.00 - - - - - - - - 97,890,000.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 8 RSUD HAJI MAKASSAR - - - - - - - - - - - - - - - - - - 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 214,607,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 214,607,000.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 5,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,000,000.00 12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG - - - - - - - - - - - - - - - - - - 13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 1,269,169,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,269,169,500.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 41,098,852.47 - - - - - - - - - - - - - - - - 41,098,852.47 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 249,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 249,750,000.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 3,475,066,000.00 - - - 63,000,000.00 - - - 63,000,000.00 - - - - - - - - 3,538,066,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 1,645,860,200.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,645,860,200.00 33 DINAS KEHUTANAN 1,100,965,000.00 - - - 2,456,267,702.00 - - - 2,456,267,702.00 - - - - - - - - 3,557,232,702.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI 1,650,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,650,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 62,287,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 62,287,500.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 8,141,898,052.47 - - - 2,519,267,702.00 - ########### - 2,617,157,702.00 - - - - - - - - 10,759,055,754.47

ASET TETAP - HEWAN / TERNAK DAN TUMBUHAN

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi Kurang

SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 428: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

19. Hewan/Ternak dan TumbuhanLampiran 35 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 RSUD LABUANG BAJI 97,890,000.00 Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung berdasarkan audit KAP TA 2019

2 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATANHEWAN 63,000,000.00 Hibah Aset dari Kementerian Pertanian berdasarkan BAST Hibah

No.145/PL.130/F2.C/12/2018 tanggal 17 Desember 2018

3 DINAS KEHUTANAN 2,456,267,702.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkanBA.993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019

JUMLAH 2,617,157,702.00 -

2,617,157,702.00 -

Page 429: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 36a

Belanja Modal

Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 2 DINAS KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 8 RSUD HAJI MAKASSAR - - - - - - - - - - - - - - - - - - 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT - - - - - - - - - - - - - - - - - - 12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 872,100,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 872,100,000.00 13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 123,800,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 123,800,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL 79,679,300.00 - - - 213,550,000.00 - - - 213,550,000.00 - - - - - - - - 293,229,300.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 1,196,943,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,196,943,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 398,600,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 398,600,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 83,969,628.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 83,969,628.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 61,036,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 61,036,000.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - 108,347,999.50 - - 108,347,999.50 - - - - - - - - 108,347,999.50 33 DINAS KEHUTANAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN 195,534,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 195,534,000.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - - - - - - - - - - - -

SEKRETARIAT DAERAH 608,086,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 608,086,000.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 608,086,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 608,086,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 3,619,747,928.00 - - - 213,550,000.00 108,347,999.50 - - 321,897,999.50 - - - - - - - - 3,941,645,927.50

ASET TETAP - ASET TETAP RENOVASI

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi Kurang

SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 430: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

20. Aset Tetap RenovasiLampiran 36 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS SOSIAL 213,550,000.00 - Hibah Aset dari Kementerian Sosial berupa Renovasi gedung berdasarkan SK MenteriSosial No.141/HUK/2019 tgl. 23 November 2017

2 DINAS SOSIAL 108,347,999.50 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Tetap Renovasi berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

JUMLAH 321,897,999.50 -

213,550,000.00 108,347,999.50

Page 431: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 37a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang

Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 2 DINAS KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI 77,458,917,489.00 - - - - - 19,444,675,183.00 - 19,444,675,183.00 - - - - 24,648,591,092.00 - - 24,648,591,092.00 72,255,001,580.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 8 RSUD HAJI MAKASSAR - - - - - - - - - - - - - - - - - - 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 127,514,924,692.00 - - - - - 39,485,534,694.00 - 39,485,534,694.00 - - - - - - - - 167,000,459,386.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 143,813,621,581.34 - - - - - 102,804,327,193.00 - 102,804,327,193.00 - - - - 4,081,354,869.00 - - 4,081,354,869.00 242,536,593,905.34

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN - - - - - - 1,282,000,000.00 - 1,282,000,000.00 - - - - - - - - 1,282,000,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 59,620,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 59,620,000.00 16 DINAS SOSIAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - - - - - - - - - - - - - - -

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 23 DINAS PERHUBUNGAN 7,986,745,625.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,986,745,625.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - -

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 219,596,777,304.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 219,596,777,304.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN - - - - - - 49,800,000.00 - 49,800,000.00 - - - - - - - - 49,800,000.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 33 DINAS KEHUTANAN 12,345,000.00 - - - - - 157,912,500.00 - 157,912,500.00 - - - - - - - - 170,257,500.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - 100,001,000.00 - - 100,001,000.00 - - - - - - - - 100,001,000.00

SEKRETARIAT DAERAH 619,715,794.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 619,715,794.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 619,715,794.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 619,715,794.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 577,062,667,485.34 - - - - 100,001,000.00 163,224,249,570.00 - 163,324,250,570.00 - - - - 28,729,945,961.00 - - 28,729,945,961.00 711,656,972,094.34

ASET TETAP - KONSTRUKSI DALAM PENGERJAAN

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019NO OPD

Page 432: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

21. Kontruksi Dalam PengerjaanLampiran 37 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 RSUD LABUANG BAJI 24,648,591,092.00 Reklasifikasi Aset ke Bangunan Gedung berdasarkan audit KAP TA 2019 2 RSUD LABUANG BAJI 19,444,675,183.00 Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung berdasarkan audit KAP TA 2019

3 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 3,978,869,204.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Air / Irigasi atas belum terselesaikannya Pekerjaan

pada Pembangunan Cekdam Gunung Silanu Kab. Jeneponto

4 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 2,377,568,068.00 Reklasifikasi Aset dari Bangunan Air / Irigasi atas belum terselesaikannya Pekerjaan

pada Pembangunan Cekdam Kec. Bontocani Kab. Bone

5 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 99,283,800.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Air / Irigasi atas belum terselesaikannya Pekerjaan

pada Saluran Pembuang Kawasan CPI

6 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 3,681,382,717.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada

Pembangunan Gedung Brigade Siaga Bencana

7 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 7,260,675,405.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada

Rehab Gedung PKK Pemprov. SulSel

8 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 10,510,681,308.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada

Lanjutan Pembayaran Mesjid 99 Qubah pada Tahun 2018

9 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 11,477,227,192.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada

Pembangunan Islamic Center di Kab. Bone

10 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 99,847,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung atas belum terselesaikannya Pekerjaan pada

Rehabilitasi Gedung LPTQ Prov. SulSel

11 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - 4,081,354,869.00 Reklasifikasi Aset ke Jalan dan Jembatan atas terselesaikannya pekerjaan berdasarkanBA No.03/FHO-Gowa/DBMBK/VIII/2019 TGl 1 Agustus 2019

12 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 102,804,327,193.00 - Reklasifikasi Aset dari Jalan dan Jembatan atas belum terselesaikannya pekerjaan

13 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 198,700,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung atas belum terselesaikannya pekerjaan

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 1,083,300,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Jaringan atas belum terselesaikannya pekerjaan

15 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 49,800,000.00 - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung atas belum terselesaikannya pekerjaan

16 DINAS KEHUTANAN 157,912,500.00 Reklasifikasi aset berdasarkan hasil reviuw Inspektorat tahun 2019 dari BangunanGedung

17 SEKRETARIAT DPRD 100,001,000.00 Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Aset Konstruksi Dalam Pengerjaan berdasarkan Review Inspektorat Nomor 700.04/2581/A.1/Itprov Tanggal 16 Maret 2020

JUMLAH 163,324,250,570.00 28,729,945,961.00

163,224,249,570.00 28,729,945,961.00 100,001,000.00 -

Page 433: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 38SALDO AWAL SALDO AKHIR

1 Januari 2019 PENYUSUTAN 2019 MUTASI ANTAR OPD HIBAH REKLASIFIKASI LAINNYA MUTASI ANTAR OPD HIBAH PENGHAPUSAN REKLASIFIKASI LAINNYA 31 Desember 2019

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 161 DINAS PENDIDIKAN (783,531,032,493.42) (89,228,972,093.81) (1,490,535,622.00) - - (1,529,938,742.48) (92,249,446,458.29) (584,988,000.00) - - - (26,905,113,724.03) (27,490,101,724.03) (848,290,377,227.68) 2 DINAS KESEHATAN (39,305,538,443.00) (4,862,660,563.54) (1,130,014,194.00) - - (2,121,178.20) (5,994,795,935.74) - - (409,750,000.00) - (1.00) (409,750,001.00) (44,890,584,377.74) 3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT (10,493,311,248.00) (2,368,051,955.75) - - - - (2,368,051,955.75) (264,400,000.00) - - - - (264,400,000.00) (12,596,963,203.75) 4 UPT PELATIHAN KESEHATAN (12,354,826,433.00) (1,807,225,859.86) - - - (26.00) (1,807,225,885.86) - - - - (1.00) (1.00) (14,162,052,317.86) 5 UPTD TRANSFUSI DARAH (5,666,032,384.00) (1,819,329,446.17) - - - - (1,819,329,446.17) (175,000,000.00) - - - - (175,000,000.00) (7,310,361,830.17) 6 RSUD LABUANG BAJI (62,061,406,998.00) (23,711,966,541.88) - (12,358,193,765.00) - - (36,070,160,306.88) (29,900,000.00) - - - - (29,900,000.00) (98,101,667,304.88) 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI (86,468,413,636.00) (14,037,860,109.94) - - - - (14,037,860,109.94) - - - - - - (100,506,273,745.94) 8 RSUD HAJI MAKASSAR (55,187,544,519.00) (18,717,967,560.54) - - - (176,000,000.00) (18,893,967,560.54) - - - - - - (74,081,512,079.54) 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH (54,589,818,886.00) (6,669,307,299.25) - - - - (6,669,307,299.25) (24,500,000.00) - (230,000,000.00) - (9.00) (254,500,009.00) (61,004,626,176.25)

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI (25,642,419,514.00) (4,588,394,945.71) - - - - (4,588,394,945.71) - - - - - - (30,230,814,459.71) 11 RSUD SAYANG RAKYAT (47,381,830,500.00) (7,533,495,357.21) - - - - (7,533,495,357.21) (20,000,000.00) - (353,150,000.00) - - (373,150,000.00) (54,542,175,857.21)

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG (56,230,962,507.00) (15,443,795,790.03) - - - (14,995,283.26) (15,458,791,073.29) (45,872,925.00) - - - - (45,872,925.00) (71,643,880,655.29)

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI (5,049,305,808,775.00) (310,900,140,648.91) - - - - (310,900,140,648.91) (1,685,734,194.00) - - - - (1,685,734,194.00) (5,358,520,215,229.91)

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN (173,118,295,020.00) (6,201,549,780.24) - - - - (6,201,549,780.24) (6,199,069,571.00) - - - (11,374,881,316.00) (17,573,950,887.00) (161,745,893,913.24)

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA (4,868,133,156.00) (1,549,461,340.51) (82,897,618.00) - - - (1,632,358,958.51) - - - - - - (6,500,492,114.51) 16 DINAS SOSIAL (17,901,855,683.00) (1,777,236,314.91) (496,574,200.00) (347,247,979.00) - (65,871,428.00) (2,686,929,921.91) (126,253,571.00) - (365,075,000.00) (35,000,000.00) - (526,328,571.00) (20,062,457,033.91)

17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI (5,904,725,553.00) (637,120,572.26) - - - - (637,120,572.26) - - (100,000,000.00) - - (100,000,000.00) (6,441,846,125.26)

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK (2,214,442,940.00) (478,980,521.09) (308,233,688.00) - - - (787,214,209.09) - - - - - - (3,001,657,149.09)

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA (44,565,331,903.00) (6,650,067,276.34) - - - - (6,650,067,276.34) - - - - (42.00) (42.00) (51,215,399,137.34)

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP (7,746,382,683.00) (2,066,432,203.67) (177,800,000.00) - - - (2,244,232,203.67) (829,170.00) - - - - (829,170.00) (9,989,785,716.67)

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB (1,186,151,628.00) (649,576,061.06) (682,278,597.00) - - - (1,331,854,658.06) - - - - - - (2,518,006,286.06)

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA (17,664,252,184.00) (805,726,875.51) (77,100,000.00) - - - (882,826,875.51) (444,800,000.00) - (117,013,800.00) (14,986,200.00) - (576,800,000.00) (17,970,279,059.51)

23 DINAS PERHUBUNGAN (81,959,822,389.00) (11,006,778,967.28) (9,008,416.00) (1,921,245,250.29) - - (12,937,032,633.57) (76,488,095.00) - - - - (76,488,095.00) (94,820,366,927.57)

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN (6,765,591,956.00) (1,682,587,281.28) - - - (3,450,000.00) (1,686,037,281.28) (253,158,333.00) - - (8,000,000.00) (24,825,396.00) (285,983,729.00) (8,165,645,508.28)

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH (17,529,840,224.00) (2,261,558,945.42) - - - - (2,261,558,945.42) (308,600,000.00) - - - - (308,600,000.00) (19,482,799,169.42) 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP (7,948,095,498.00) (982,760,137.68) - - - (345,000,000.00) (1,327,760,137.68) (345,000,000.00) - (179,995,000.00) - (700,000.00) (525,695,000.00) (8,750,160,635.68)

27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA (12,705,704,191.00) (2,283,566,721.98) (4,158,920,879.00) - - (2,181,241,646.00) (8,623,729,246.98) - - - - - - (21,329,433,437.98)

28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA (13,816,559,570.96) (2,336,979,580.22) (70,921,620.00) (47,201,755.95) - - (2,455,102,956.17) (178,500,000.00) - - - (6,235,856.00) (184,735,856.00) (16,086,926,671.13) 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN (15,355,682,574.00) (1,179,879,899.45) (584,988,000.00) - - - (1,764,867,899.45) - - - - - - (17,120,550,473.45) 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN (77,062,476,602.00) (10,013,305,055.70) - (29,713,276,619.73) - - (39,726,581,675.43) (179,500,000.00) - (100,000,000.00) - - (279,500,000.00) (116,509,558,277.43) 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN (17,225,199,915.00) (3,824,573,398.14) - - - - (3,824,573,398.14) - - - - (5.00) (5.00) (21,049,773,308.14) 32 DINAS PERKEBUNAN (10,903,709,981.00) (1,967,482,325.66) - - - - (1,967,482,325.66) (468,800,000.00) - - - - (468,800,000.00) (12,402,392,306.66) 33 DINAS KEHUTANAN (21,884,868,996.00) (3,795,857,751.04) - (12,112,871,445.02) - - (15,908,729,196.06) (176,160,417.00) - - - - (176,160,417.00) (37,617,437,775.06) 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL (16,738,001,656.00) (1,464,068,981.92) - - - - (1,464,068,981.92) (837,097,000.00) (957,741,527.00) - - - (1,794,838,527.00) (16,407,232,110.92) 35 DINAS PERDAGANGAN (24,388,604,100.00) (3,318,880,893.92) - - - - (3,318,880,893.92) - - - - - - (27,707,484,993.92) 36 DINAS PERINDUSTRIAN (7,339,694,354.00) (974,017,313.85) - (141,185,000.00) - - (1,115,202,313.85) - - - - - - (8,454,896,667.85) 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH (9,848,401,883.00) (1,451,897,090.35) - - - (182,000,000.00) (1,633,897,090.35) (182,000,000.00) - - - - (182,000,000.00) (11,300,298,973.35) 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH (12,642,141,479.00) (2,086,680,195.00) (14,750,000.00) - - - (2,101,430,195.00) (1,009,328,900.00) - - - (37,464,862.00) (1,046,793,762.00) (13,696,777,912.00) 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH (68,902,999,255.00) (9,310,472,779.41) (492,043,418.00) - - (1,068,130,356.00) (10,870,646,553.41) - - - - (19,442,659.00) (19,442,659.00) (79,754,203,149.41) 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH (6,242,801,525.00) (1,483,259,899.79) (888,677,541.00) - - - (2,371,937,440.79) (415,899,107.00) - - - - (415,899,107.00) (8,198,839,858.79) 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA (15,306,210,585.00) (1,835,194,149.67) (1,332,667.00) - - - (1,836,526,816.67) (698,888,000.00) - (507,476,925.00) - - (1,206,364,925.00) (15,936,372,476.67) 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH (3,174,319,090.00) (600,885,299.77) - - - - (600,885,299.77) - - - - - - (3,775,204,389.77) 43 SEKRETARIAT DPRD (36,714,715,057.00) (5,244,668,702.35) (638,864,473.00) - - - (5,883,533,175.35) - - - - - - (42,598,248,232.35)

SEKRETARIAT DAERAH (127,759,487,089.00) (15,453,981,113.25) (7,346,470,655.00) - - (11,315,880.00) (22,811,767,648.25) (4,019,593,039.00) - (110,000,000.00) (10,400,000.00) - (4,139,993,039.00) (146,431,261,698.25) 44 - BIRO HUKUM DAN HAM (2,033,432,033.00) (362,274,851.00) (20,000,000.00) - - - (382,274,851.00) - - - - - - (2,415,706,884.00) 45 - BIRO PEMERINTAHAN (4,751,875,368.00) (610,576,348.00) - - - - (610,576,348.00) - - - (10,400,000.00) - (10,400,000.00) (5,352,051,716.00) 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL (4,276,218,432.00) (615,412,948.67) - - - - (615,412,948.67) - - (110,000,000.00) - - (110,000,000.00) (4,781,631,380.67) 47 - BIRO PEREKONOMIAN (2,132,267,348.00) (284,510,210.00) - - - - (284,510,210.00) (4,850,725.00) - - - - (4,850,725.00) (2,411,926,833.00)

48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA (2,097,311,832.00) (520,859,560.57) (582,949,024.00) - - - (1,103,808,584.57) (171,695,976.00) - - - - (171,695,976.00) (3,029,424,440.57)

49 - BIRO KESEJAHTERAAN (3,051,247,994.00) (362,890,906.68) (308,600,000.00) - - - (671,490,906.68) (177,800,000.00) - - - - (177,800,000.00) (3,544,938,900.68) 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN (1,697,360,632.00) (381,918,410.16) (314,868,800.00) - - - (696,787,210.16) - - - - - - (2,394,147,842.16) 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN (68,974,279,980.00) (9,558,101,714.02) (4,618,642,106.00) - - - (14,176,743,820.02) (790,981,623.00) - - - - (790,981,623.00) (82,360,042,177.02) 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH (38,745,493,470.00) (2,757,436,164.15) (1,501,410,725.00) - - (11,315,880.00) (4,270,162,769.15) (2,874,264,715.00) - - - - (2,874,264,715.00) (40,141,391,524.15) 53 INSPEKTORAT PROVINSI (6,614,734,218.00) (781,857,391.67) - - - - (781,857,391.67) - - - - (146,671.00) (146,671.00) (7,396,444,938.67) 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK (3,085,687,493.00) (521,285,227.44) - - - - (521,285,227.44) - - - - - - (3,606,972,720.44) 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH (11,758,274,112.00) (4,522,261,858.06) - - - - (4,522,261,858.06) - - - - - - (16,280,535,970.06) 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL (20,096,806,276.00) (3,225,108,226.56) (98,948,734.00) - - (1.00) (3,324,056,961.56) - - - - (378,860,092.00) (378,860,092.00) (23,042,003,145.56)

T O T A L (7,217,158,947,155.38) (616,115,168,305.05) (18,750,360,322.00) (56,641,221,814.99) - (5,580,064,540.94) (697,086,814,982.98) (18,750,360,322.00) (957,741,527.00) (2,472,460,725.00) (68,386,200.00) (38,747,670,634.03) (60,996,619,408.03) (7,853,249,142,730.33)

NO OPD

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANASET TETAP - AKUMULASI PENYUSUTAN ASET TETAP

PER 31 DESEMBER 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019JUMLAH MUTASI

TAMBAH

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019JUMLAH MUTASI

KURANG

Page 434: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisa

si Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra

kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 12,505,218,330.81 - - - 480,408,925.00 - - 393,689,847.00 874,098,772.00 - - - - - - - - 13,379,317,102.81 2 DINAS KESEHATAN 1,450,430,000.00 1,993,790,000.00 - - - - - - 1,993,790,000.00 - - - - - - - - 3,444,220,000.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 356,887,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 356,887,500.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 316,687,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 316,687,500.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 407,050,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 407,050,000.00 6 RSUD LABUANG BAJI 712,762,500.00 298,760,000.00 - - - - - - 298,760,000.00 - - - - - - - - 1,011,522,500.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 273,351,000.00 58,200,000.00 - - - - - - 58,200,000.00 - - - - - - - - 331,551,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 1,156,340,500.00 350,000,000.00 - - - - - - 350,000,000.00 350,000,000.00 - - - - - - 350,000,000.00 1,156,340,500.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 461,490,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 461,490,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 119,432,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 119,432,500.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 1,137,919,320.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,137,919,320.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 71,305,649,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 71,305,649,000.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 53,244,312,134.00 149,072,000.00 - - - - - - 149,072,000.00 - - - - - - - - 53,393,384,134.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 2,004,052,850.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,004,052,850.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 418,627,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 418,627,500.00 16 DINAS SOSIAL 255,000,000.00 - - - 392,019,570.00 - 35,000,000.00 - 427,019,570.00 - - - - - - - - 682,019,570.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 338,992,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 338,992,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 152,150,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 152,150,000.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 4,088,331,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 4,088,331,500.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 2,613,633,731.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,613,633,731.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 990,904,500.00 - - - - - 14,986,200.00 - 14,986,200.00 - - - - 600,600,000.00 - - 600,600,000.00 405,290,700.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 8,188,003,000.00 149,400,000.00 - - - - - - 149,400,000.00 - - - - - - - - 8,337,403,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 938,547,500.00 1,483,589,900.00 - - - - 8,000,000.00 - 1,491,589,900.00 - - - - - - - - 2,430,137,400.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 577,200,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 577,200,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 623,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 623,750,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 628,995,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 628,995,000.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 7,685,301,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,685,301,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 2,746,523,000.00 936,600,000.00 - - - - - - 936,600,000.00 - - - - - - - - 3,683,123,000.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 7,313,295,567.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,313,295,567.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 1,028,201,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,028,201,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 898,335,000.00 199,870,000.00 - - - - - - 199,870,000.00 - - - - - - - - 1,098,205,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 1,109,188,000.00 - - - 32,440,000.00 - - - 32,440,000.00 - - - - - - - - 1,141,628,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 532,079,300.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 532,079,300.00 35 DINAS PERDAGANGAN 1,084,987,624.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,084,987,624.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 298,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 298,000,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 912,351,500.00 146,230,000.00 - - - - - - 146,230,000.00 - - - - - - - - 1,058,581,500.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 1,508,479,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,508,479,900.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 4,090,966,000.00 29,700,000.00 - - - - - - 29,700,000.00 - - - - - - - - 4,120,666,000.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 1,816,802,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,816,802,000.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 630,604,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 630,604,500.00

42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 121,707,500.00 156,457,500.00 - - - - - - 156,457,500.00 - - - - - - - - 278,165,000.00

43 SEKRETARIAT DPRD 1,024,082,500.00 - - - - - - 17,527,360,087.00 17,527,360,087.00 - - - - - - - - 18,551,442,587.00 SEKRETARIAT DAERAH 96,431,508,856.00 690,610,000.00 - - - - 10,400,000.00 - 701,010,000.00 - - - - 130,900,000.00 - - 130,900,000.00 97,001,618,856.00

44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 288,680,339.00 - - - - - 10,400,000.00 - 10,400,000.00 - - - - - - - - 299,080,339.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN 524,455,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 524,455,000.00 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 1,178,550,000.00 129,100,000.00 - - - - - - 129,100,000.00 - - - - 130,900,000.00 - - 130,900,000.00 1,176,750,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - 40,000,000.00 - - - - - - 40,000,000.00 - - - - - - - - 40,000,000.00 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 9,492,383,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 9,492,383,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 84,947,440,517.00 521,510,000.00 - - - - - - 521,510,000.00 - - - - - - - - 85,468,950,517.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 105,270,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 105,270,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 95,387,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 95,387,500.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 294,698,788,612.81 6,642,279,400.00 - - 904,868,495.00 - 68,386,200.00 17,921,049,934.00 25,536,584,029.00 350,000,000.00 - - - 731,500,000.00 - - 1,081,500,000.00 319,153,872,641.81

REKAP ASET LAINNYA

NO OPD SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019

Page 435: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 39a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD

Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 973,774,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 973,774,000.00 2 DINAS KESEHATAN 1,413,167,500.00 1,993,790,000.00 - - - - - - 1,993,790,000.00 - - - - - - - - 3,406,957,500.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT 356,887,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 356,887,500.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN 316,687,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 316,687,500.00 5 UPTD TRANSFUSI DARAH 407,050,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 407,050,000.00 6 RSUD LABUANG BAJI 698,338,500.00 298,760,000.00 - - - - - - 298,760,000.00 - - - - - - - - 997,098,500.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 238,887,000.00 58,200,000.00 - - - - - - 58,200,000.00 - - - - - - - - 297,087,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 1,131,871,500.00 350,000,000.00 - - - - - - 350,000,000.00 350,000,000.00 - - - - - - 350,000,000.00 1,131,871,500.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 459,490,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 459,490,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI 119,432,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 119,432,500.00 11 RSUD SAYANG RAKYAT 1,061,396,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,061,396,000.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 115,037,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 115,037,500.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 721,150,500.00 149,072,000.00 - - - - - - 149,072,000.00 - - - - - - - - 870,222,500.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 1,116,295,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,116,295,000.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 418,627,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 418,627,500.00 16 DINAS SOSIAL 255,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 255,000,000.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 103,120,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 103,120,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK 152,150,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 152,150,000.00

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 1,607,209,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,607,209,500.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP 2,613,633,731.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,613,633,731.00

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 390,304,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 390,304,500.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 2,352,240,000.00 149,400,000.00 - - - - - - 149,400,000.00 - - - - - - - - 2,501,640,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 938,547,500.00 1,483,589,900.00 - - - - - - 1,483,589,900.00 - - - - - - - - 2,422,137,400.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH 577,200,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 577,200,000.00 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP 623,750,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 623,750,000.00 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA 628,995,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 628,995,000.00 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 1,058,579,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,058,579,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN 2,746,523,000.00 936,600,000.00 - - - - - - 936,600,000.00 - - - - - - - - 3,683,123,000.00 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 180,087,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 180,087,500.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN 1,028,201,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,028,201,000.00 32 DINAS PERKEBUNAN 898,335,000.00 199,870,000.00 - - - - - - 199,870,000.00 - - - - - - - - 1,098,205,000.00 33 DINAS KEHUTANAN 1,109,188,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,109,188,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL 532,079,300.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 532,079,300.00 35 DINAS PERDAGANGAN 1,084,987,624.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,084,987,624.00 36 DINAS PERINDUSTRIAN 298,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 298,000,000.00 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 855,007,000.00 146,230,000.00 - - - - - - 146,230,000.00 - - - - - - - - 1,001,237,000.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 1,453,429,900.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,453,429,900.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH 4,090,966,000.00 29,700,000.00 - - - - - - 29,700,000.00 - - - - - - - - 4,120,666,000.00 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 1,816,802,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,816,802,000.00 41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 630,604,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 630,604,500.00 42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 120,807,500.00 156,457,500.00 - - - - - - 156,457,500.00 - - - - - - - - 277,265,000.00 43 SEKRETARIAT DPRD 1,024,082,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 1,024,082,500.00

SEKRETARIAT DAERAH 3,855,489,339.00 690,610,000.00 - - - - - - 690,610,000.00 - - - - 130,900,000.00 - - 130,900,000.00 4,415,199,339.00 44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN 288,680,339.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 288,680,339.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN 524,455,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 524,455,000.00 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA 1,178,550,000.00 129,100,000.00 - - - - - - 129,100,000.00 - - - - 130,900,000.00 - - 130,900,000.00 1,176,750,000.00 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - 40,000,000.00 - - - - - - 40,000,000.00 - - - - - - - - 40,000,000.00 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 879,783,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 879,783,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 984,021,000.00 521,510,000.00 - - - - - - 521,510,000.00 - - - - - - - - 1,505,531,000.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI 105,270,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 105,270,000.00 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK 95,387,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 95,387,500.00 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 42,774,069,394.00 6,642,279,400.00 - - - - - - 6,642,279,400.00 350,000,000.00 - - - 130,900,000.00 - - 480,900,000.00 48,935,448,794.00

ASET LAINNYA - ASET TAK BERWUJUD

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019Jumlah Mutasi

KurangSALDO AKHIR

31 Desember 2019NO OPD

Page 436: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

22. Aset Tak BerwujudLampiran 39 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 51 RSUD HAJI MAKASSAR - 350,000,000.00 Utang Modal Tahun 2018 yang dibayarkan Tahun 2019

2 BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - 130,900,000.00 Reklasifikasi ke Alat Kantor dan Rumah Tangga

JUMLAH - 480,900,000.00

Page 437: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019Lampiran 40a

Belanja Modal

Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun sebelumnya

Mutasi Antar OPD Hibah Penghapusan Reklasifikasi Ekstra kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 DINAS PENDIDIKAN 11,531,444,330.81 - - - 480,408,925.00 - - 393,689,847.00 874,098,772.00 - - - - - - - - 12,405,543,102.81 2 DINAS KESEHATAN 37,262,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 37,262,500.00

3 UPT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH GIGI DAN MULUT - - - - - - - - - - - - - - - - - -

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 5 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 6 RSUD LABUANG BAJI 14,424,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 14,424,000.00 7 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH DADI 34,464,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 34,464,000.00 8 RSUD HAJI MAKASSAR 24,469,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 24,469,000.00 9 RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH 2,000,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,000,000.00

10 RSKD IBU DAN ANAK PERTIWI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 11 RSUD SAYANG RAKYAT 76,523,320.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 76,523,320.00

12 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 71,190,611,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 71,190,611,500.00

13 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI 52,523,161,634.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 52,523,161,634.00

14 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN, DAN PERTANAHAN 887,757,850.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 887,757,850.00

15 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 16 DINAS SOSIAL - - - - 392,019,570.00 - 35,000,000.00 - 427,019,570.00 - - - - - - - - 427,019,570.00 17 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI 235,872,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 235,872,000.00

18 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - - - - - - - - - - - - - - - -

19 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA 2,481,122,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 2,481,122,000.00

20 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - - - - - - - - - - - - - - -

21 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KB - - - - - - - - - - - - - - - - - -

22 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 600,600,000.00 - - - - - 14,986,200.00 - 14,986,200.00 - - - - 600,600,000.00 - - 600,600,000.00 14,986,200.00 23 DINAS PERHUBUNGAN 5,835,763,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 5,835,763,000.00

24 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN - - - - - - 8,000,000.00 - 8,000,000.00 - - - - - - - - 8,000,000.00

25 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 26 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PTSP - - - - - - - - - - - - - - - - - - 27 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 28 DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA 6,626,722,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 6,626,722,000.00 29 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 30 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 7,133,208,067.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 7,133,208,067.00 31 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 32 DINAS PERKEBUNAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 33 DINAS KEHUTANAN - - - - 32,440,000.00 - - - 32,440,000.00 - - - - - - - - 32,440,000.00 34 DINAS ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 35 DINAS PERDAGANGAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 36 DINAS PERINDUSTRIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 37 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH 57,344,500.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 57,344,500.00 38 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 55,050,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 55,050,000.00 39 BADAN PENDAPATAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 40 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - -

41 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA - - - - - - - - - - - - - - - - - -

42 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH 900,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 900,000.00

43 SEKRETARIAT DPRD - - - - - - - 17,527,360,087.00 17,527,360,087.00 - - - - - - - - 17,527,360,087.00 SEKRETARIAT DAERAH 92,576,019,517.00 - - - - - 10,400,000.00 - 10,400,000.00 - - - - - - - - 92,586,419,517.00

44 - BIRO HUKUM DAN HAM - - - - - - - - - - - - - - - - - - 45 - BIRO PEMERINTAHAN - - - - - - 10,400,000.00 - 10,400,000.00 - - - - - - - - 10,400,000.00 46 - BIRO HUMAS & PROTOKOL - - - - - - - - - - - - - - - - - - 47 - BIRO PEREKONOMIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 48 - BIRO PEMBANGUNAN DAN PENGADAAN BARANG/JASA - - - - - - - - - - - - - - - - - - 49 - BIRO KESEJAHTERAAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 50 - BIRO ORGANISASI DAN KEPEGAWAIAN - - - - - - - - - - - - - - - - - - 51 - BIRO UMUM & PERLENGKAPAN 8,612,600,000.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 8,612,600,000.00 52 - BIRO PENGELOLAAN BARANG DAN ASET DAERAH 83,963,419,517.00 - - - - - - - - - - - - - - - - 83,963,419,517.00 53 INSPEKTORAT PROVINSI - - - - - - - - - - - - - - - - - - 54 BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK - - - - - - - - - - - - - - - - - - 55 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - - - - - - - - - - - - - - - 56 BADAN PENGHUBUNG RROVINSI SULSEL - - - - - - - - - - - - - - - - - -

T O T A L 251,924,719,218.81 - - - 904,868,495.00 - 68,386,200.00 17,921,049,934.00 18,894,304,629.00 - - - - 600,600,000.00 - - 600,600,000.00 270,218,423,847.81

NO OPD

ASET LAINNYA - ASET LAIN LAIN

SALDO AWAL 1 Januari 2019

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2019

Jumlah Mutasi Kurang SALDO AKHIR 31 Desember 2019

Page 438: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

23. Aset Lain - LainLampiran 40 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 480,408,925.00 - Koreksi Hibah Aset P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barru berdasarkan BAST No.032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

2 DINAS PENDIDIKAN 140,004,250.00 - Reklasifikasi dari Perlatan dan Mesin sekolah ( Ekstrakompitabel / barang hibah dari Kab Barru P3D)sesuai Pencatatan di KIB ke Aset Lainnya

3 DINAS PENDIDIKAN 253,685,597.00 - Koreksi Saldo Awal Aset Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23 Kabupaten/Kota

4 DINAS SOSIAL 392,019,570.00 - Hibah Aset dari Kementerian Sosial berupa berdasarkan SK Menteri Sosial No.183/HUK/2017 tgl. 28Desember 2017 Barang Yang kondisi Rusak berat berupa Alat angkutan

5 DINAS SOSIAL 35,000,000.00 - Reklasifikasi dari Alat Angkutan disebabkan Barang Yang kondisi Rusak berat

6 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA 14,986,200.00 -

Reklasifikasi atas Aset Alat angkutan disebabkan Aset Hilang, berdasarkan Surat Tanda PenerimaanLaporan dari Polsek Rappocini Nomor : STPL/1207/XII/2019/RESTABES MKSR/SEK RAPPOCINItanggal 11 Desember 2019 a.n. H.ABDUL ASIS, SE.

7 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - 600,600,000.00 Reklasifikasi atas Pinjam Pakai yang telah berakhir masa berlakunya, sesuai dengan SK Pinjam Pakai

Nomor : 1327/V/Tahun 2015 tanggal 20 Mei 2015

8 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 8,000,000.00 - Reklasifikasi Aset - dari Alat Angkutan berdasarkan surat No.028/370/DISKOMINFO-SP tanggal 20

Juni 2019 karena barang tersebut hilang

9 DINAS KEHUTANAN 32,440,000.00 - Hibah Aset dari Kemeterian Lingkungan Hidup dan Kehutanan berdasarkan BA. 993/Menlhk-Setjen/Roum/KAP.3/4/2019 tanggal 20 April 2019 Barang Yang kondisi Rusak berat

10 SEKRETARIAT DPRD 17,527,360,087.00 - Reklasifikasi ke Aset lain-lain atas ketekoran kas bendahara Pengeluaran pada Sekertariat DPRD Tahun2019

11 BIRO PEMERINTAHAN 10,400,000.00 - Reklasifikasi Aset - dari Alat Angkutan (Kondisi Motor Rusak ) berdasarkan Surat Pernyataan OPD

JUMLAH 18,894,304,629.00 600,600,000.00

22,014,205,924.40 - (3,119,901,295.40) -

Page 439: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATAN

PER 31 DESEMBER 2019

Lampiran 41a

Belanja Modal Mutasi Antar OPD

Utang Modal Hibah Kapitalisasi Reklasifikasi Lainnya

Pembayaran Utang Tahun

sebelumnya

Mutasi Antar OPD

HibahPenghapus

anReklasifikasi Ekstra

kompitabel Lainnya

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

1 ASET TETAP Sekolah 2,875,422,552,997.16 105,933,352,686.00 - - 58,039,007,221.00 3,115,377,808.00 15,211,286,360.00 116,247,476,285.94 298,546,500,360.94 - - - - 665,520,036.00 140,004,250.00 65,896,623,770.51 66,702,148,056.51 3,107,266,905,301.59 Tanah Sekolah 707,190,480,840.59 - - - 5,526,507,451.00 - - 14,378,835,265.00 19,905,342,716.00 - - - - - - - - 727,095,823,556.59 Peralatan dan Mesin Sekolah 418,098,830,123.43 43,741,032,975.00 - - 3,634,668,433.00 3,115,377,808.00 - 37,817,475,994.00 88,308,555,210.00 - - - - - 140,004,250.00 11,340,380,046.71 11,480,384,296.71 494,927,001,036.72 Bangunan Gedung Sekolah 1,542,527,880,583.01 - - - 46,147,308,227.00 - 15,211,286,360.00 343,143,083.24 61,701,737,670.24 - - - - - - 60,200,001.00 60,200,001.00 1,604,169,418,252.25 Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah 6,286,100,071.85 - - - 47,347,500.00 - - 41,152,000.00 88,499,500.00 - - - - - - - - 6,374,599,571.85 Aset Tetap Lainnya Sekolah 201,319,261,378.28 62,192,319,711.00 - - 2,683,175,610.00 - - 63,666,869,943.70 128,542,365,264.70 - - - - 665,520,036.00 - 54,496,043,722.80 55,161,563,758.80 274,700,062,884.18 Konstruksi Dalam Pengerjaan Sekolah - - - - - - - - - - - - - - - - - -

8 ASET LAINNYA 11,531,444,330.81 - - - 480,408,925.00 - - 393,689,847.00 874,098,772.00 - - - - - - - - 12,405,543,102.81 Aset Lain - lain Sekolah 11,531,444,330.81 - - - 480,408,925.00 - - 393,689,847.00 874,098,772.00 - - - - - - - - 12,405,543,102.81

TOTAL ASET 2,886,953,997,327.97 105,933,352,686.00 - - 58,519,416,146.00 3,115,377,808.00 15,211,286,360.00 116,641,166,132.94 299,420,599,132.94 - - - - 665,520,036.00 140,004,250.00 65,896,623,770.51 66,702,148,056.51 3,119,672,448,404.40

SALDO AKHIR 31 Desember 2018

ASET SEKOLAH

NO NAMA/ JENIS BARANG SALDO AWAL 1 Januari 2018

MUTASI TAMBAH 1 JAN S/D 31 DES 2018

Jumlah Mutasi Tambah

MUTASI KURANG 1 JAN S/D 31 DES 2018

Jumlah Mutasi Kurang

Page 440: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

23. Aset SekolahLampiran 41 B

No. Uraian Mutasi Tambah Mutasi Kurang Keterangan

1 2 3 4 5

1 DINAS PENDIDIKAN 14,378,835,265.00 - Koreksi Saldo Awal Aset Tanah Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23 Kabupaten/Kota

2 DINAS PENDIDIKAN 5,526,507,451.00 - Koreksi Hibah Aset Tanah P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barru berdasarkan BAST No. 032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

3 DINAS PENDIDIKAN - 60,200,001.00 Penyesuaian berkurang atas Pengembalian Aset Peralatan dan Mesin Sekolah

4 DINAS PENDIDIKAN 15,211,286,360.00 - Koreksi Pencatatan aset pada KIB dari BM tahun 2018 APBD ke Aset Sekolah atas Bangunan Gedung

5 DINAS PENDIDIKAN - - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung ke Peralatan dan Mesin Sekolah sesuai Pencatatan di KIBTahun 2019

6 DINAS PENDIDIKAN - - Reklasifikasi Aset dari Bangunan Gedung ke Bangunan Gedung Sekolah sesuai Pencatatan di KIBTahun 2019

7 DINAS PENDIDIKAN 3,115,377,808.00 - Kapitalisasi Aset dari Belanja Barang dan Jasa ke Peralatan Mesin Sekolah 8 DINAS PENDIDIKAN - 665,520,036.00 Reklasifikasi Aset dari Aset Tetap Lainnya Sekolah ke Belanja Barang dan Jasa

9 DINAS PENDIDIKAN - 6,913,696,205.71 Koreksi Saldo Awal Aset Peralatan dan Mesin Sekolah Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23Kabupaten/Kota

10 DINAS PENDIDIKAN 343,143,083.24 - Koreksi Saldo Awal Aset Bangunan Gedung Sekolah Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23Kabupaten/Kota

11 DINAS PENDIDIKAN 41,152,000.00 - Koreksi Saldo Awal Aset Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23Kabupaten/Kota

12 DINAS PENDIDIKAN - 54,496,043,722.80 Koreksi Saldo Awal Aset Tetap Lainnya Sekolah Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23 Kabupaten/Kota

13 DINAS PENDIDIKAN 253,685,597.00 - Koreksi Saldo Awal Aset Lain - lain Sekolah Hibah P3D SMA/SMK/SLB oleh 23 Kabupaten/Kota

14 DINAS PENDIDIKAN 140,004,250.00 - Reklasifikasi dari Perlatan dan Mesin sekolah ( Ekstrakompitabel / barang hibah dari Kab Barru P3D)sesuai Pencatatan di KIB ke Aset Lainnya sebesar

15 DINAS PENDIDIKAN 3,634,668,433.00 - Koreksi Hibah Aset Peralatan dan Mesin Sekolah P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barruberdasarkan BAST No. 032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

16 DINAS PENDIDIKAN 46,147,308,227.00 - Koreksi Hibah Aset Bangunan Gedung Sekolah P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barruberdasarkan BAST No. 032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

17 DINAS PENDIDIKAN 47,347,500.00 - Koreksi Hibah Aset Jalan, Irigasi dan Jaringan Sekolah P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barruberdasarkan BAST No. 032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

18 DINAS PENDIDIKAN 2,683,175,610.00 - Koreksi Hibah Aset Tetap Lainnya Sekolah P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barru berdasarkanBAST No. 032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

19 DINAS PENDIDIKAN 480,408,925.00 - Koreksi Hibah Aset Lain - lain Sekolah P3D SMA/SMK/SLB oleh Kabupaten Barru berdasarkanBAST No. 032/1211/BPKD tanggal 31 Desember 2019

20 DINAS PENDIDIKAN 37,817,475,994.00 - Koreksi Aset Peralatan dan Mesin Sekolah BOS SMA/SMK/SLB Tahun 2017 21 DINAS PENDIDIKAN 61,392,512,434.43 - Koreksi Aset Tetap Lainnya Sekolah BOS SMA/SMK/SLB Tahun 2017 22 DINAS PENDIDIKAN - 4,426,683,841.00 Koreksi Aset Peralatan dan Mesin Sekolah BOS SMA/SMK/SLB Tahun 201823 DINAS PENDIDIKAN 2,274,357,509.27 - Koreksi Aset Tetap Lainnya Sekolah BOS SMA/SMK/SLB Tahun 2018

24 DINAS PENDIDIKAN - 140,004,250.00 Reklasifikasi dari Perlatan dan Mesin sekolah ( Ekstrakompitabel / barang hibah dari Kab Barru P3D)sesuai Pencatatan di KIB ke Aset Lainnya sebesar

JUMLAH 193,487,246,446.94 66,702,148,056.51

Page 441: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 42

PPh 21 PPh 22 PPh 23 PPN1 2 3 4 5 6 7=3+4+5+6

1 SEKRETARIAT DPRD 378,471,700.30 55,123,017.29 820,474,157.45 1,865,832,420.36 3,119,901,295.40

2

TOTAL 378,471,700.30 55,123,017.29 820,474,157.45 1,865,832,420.36 3,119,901,295.40

NO UNIT KERJA

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI SELATANUTANG PERHITUNGAN FIHAK KETIGA

PER 31 DESEMBER 2019

UTANG PERHITUNGAN PIHAK KETIGAJUMLAH

Page 442: TAHUN ANGGARAN - Pemprov Sulsel

Lampiran 43

Utang GajiUtang Tunjangan

Beras TA 2014Utang Tunjangan

Beras TA 2015Utang Bahan

Alat Tulis Kantor

Utang Pengadaan Alat

Listrik

Utang Bahan Kebersihan

Utang Pengisian Tabung Gas

Utang Bahan Obat-Obatan

Utang Bahan KimiaUtang Bahan Alat

KesehatanUtang Bahan Laboratorium

Utang Bahan Cetakan

Utang Bahan Makan dan Minum

Utang Jasa Telepon

Utang Jasa Air Utang Jasa ListrikUtang Jasa Surat Kabar

Utang Jasa Internet

Jasa Transportasi

Utang Jasa Laboratorium

Utang PublikasiUtang Jasa Tenaga

AhliUtang Jasa Tenaga

KesehatanUtang Jasa Kompetensi

Utang Premi Asuransi

Utang Jasa Service

Utang Pajak Kendaraan Bermotor

(STNK)

Utang penggandaanUtang Belanja

Kursus

Belanja Jasa Konsultasi Penelitian

Jasa Medik Utang Honorarium

1 2 3 4 5 6 7 8=1+2+3+4+5+6+7 9 10 11 12 13 14 15 16 17 1819=9+10+11+12+13+14+15+16+17+18

20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 31 32 33 35 36 37 38 39 40

41=20+21+22+23+25+26+27+28+29+30+31+32+33+34+35+36+37+38+39+

40

42 43 44 45 46 47=8+19+41+42+43+4

4+45+46

1 DINAS PENDIDIKAN 6,795,503.00 720,941,400.00 727,736,903.00 - 999,890.00 117,000.00 60,766,391.00 61,883,281.00 789,620,184.00

2 DINAS KESEHATAN 15,502,100.00 15,502,100.00 - 4,145,950.00 7,168,750.00 56,657,038.00 79,934,852.00 116,115,081.00 264,021,671.00 279,523,771.00

3 UPT RSKD GIGI & MULUT - - 99,480.00 396,080.00 14,669,210.00 6,234,100.00 - 1,412,529,965.00 1,433,928,835.00 1,433,928,835.00

4 UPT PELATIHAN KESEHATAN - - 2,108,669.00 - 23,860,000.00 25,968,669.00 25,968,669.00

7 UPTD TRANSFUSI DARAH - - - 112,210.00 40,000.00 13,741,548.00 - - 13,893,758.00 13,893,758.00

8 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LABUANG BAJI 0.00 - 90,238,000.00 7,603,200.00 19,899,000.00 103,699,200.00 4,506,728,158.00 1,001,595,079.00 3,425,818,384.00 265,232,400.00 475,653,350.00 9,896,466,771.00 11,102,284.00 888,800.00 132,299,680.00 1,326,000.00 146,461,300.00 313,600,000.00 6,141,650.00 - 11,850,800.00 5,500,000.00 7,563,673,759.00 209,883,376.00 8,402,727,649.00 26,223,182.00 119,215,000.00 129,110,000.00 18,573,742,602.00

9 RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH - 46,435,000.00 46,435,000.00 52,910.00 11,755,440.00 82,868,570.00 52,910.00 5,500,000 808,134,910 908,364,740.00 954,799,740.00

10 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH HAJI MAKASSAR - - 4,785,000.00 683,565,805.00 542,409,088.00 289,191,234.00 - 477,776,295.00 1,997,727,422.00 - 12,855,540.00 96,440,500.00 - 2,354,500.00 5,844,313,181 108,611,000.00 - 35,692,500 4,517,500.00 - 199,775,000 - 6,304,559,721.00 - 29,859,282.00 0.00 8,332,146,425.00

11 RUMAH SAKIT KHUSUS IBU DAN ANAK SITI FATIMAH - - 187,675,337.93 17,155,000.00 23,028,300.00 32,348,000.00 116,881,390.00 377,088,027.93 2,019,977.00 3,389,140.00 31,126,100.00 10,000,000.00 - 13,800,000.00 3,756,750.00 742,470,365.00 806,562,332.00 317,184,250.00 1,500,834,609.93

12 RUMAH SAKIT KHUSUS IBU DAN ANAK PERTIWI - - 914,839 913,450 33,636,220 - 152,979,038.00 188,443,547.00 188,443,547.00

13 RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SAYANG RAKYAT 12,044,743.00 12,044,743.00 2,533,080.00 - 2,533,080.00 - - 11,338,000.00 - - - 11,338,000.00 45,705,000.00 0.00 71,620,823.00

14 DINAS SUMBER DAYA AIR, CIPTA KARYA DAN TATA RUANG 0.00 - - 12,983,228.00 896,970.00 31,942,466.00 45,822,664.00 45,822,664.00

15 DINAS BINA MARGA DAN BINA KONSTRUKSI - - - 4,850,170.00 61,909,565.00 - 27,714,636.00 94,474,371.00 24,981,300.00 36,192,490,941.00 36,311,946,612.00

16 DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN 3,039,233.00 18,481,680.00 18,098,640.00 39,619,553.00 - - 210,900.00 25,248,448.00 25,459,348.00 65,078,901.00

17 SATUAN POLISI PAMONG PRAJA 7,392,218.00 7,392,218.00 - 120,280.00 120,280.00 7,512,498.00

18 DINAS SOSIAL - - - - 8,823,689.00 3,054,525.00 31,497,441.00 - 43,375,655.00 43,375,655.00

19 DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI - - - - 9,478,370.00 32,516,245.00 - 41,994,615.00 41,994,615.00

20 DINAS PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK - - - 1,134,570.00 962,480.00 4,119,106.00 6,216,156.00 6,216,156.00

21 DINAS KETAHANAN PANGAN, TANAMAN PANGAN DAN HORTIKULTURA - - 8,303,037.00 1,876,600.00 110,744,911.00 4,627,625.00 125,552,173.00 256,000,000.00 381,552,173.00

22 DINAS PENGELOLAAN LINGKUNGAN HIDUP - - - - -

23 DINAS KEPENDUDUKAN, PENCATATAN SIPIL, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA

- - - - - -

24 DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA - - - 1,643,513.00 - 31,531,311.00 - 2,453,068.00 35,627,892.00 35,627,892.00

25 DINAS PERHUBUNGAN - - 1,655,107.00 3,508,865.00 27,728,771.00 32,892,743.00 32,892,743.00

26 DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA, STATISTIK DAN PERSANDIAN 6,973,316.00 6,973,316.00 - - - 825,000.00 825,000.00 7,798,316.00

27 DINAS KOPERASI, USAHA KECIL DAN MENENGAH - - - - - -

28 DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU - - 4,177,000.00 3,865,000.00 8,042,000.00 355,774 6,400,700 34,948,545 41,705,019.00 49,747,019.00

29 DINAS KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA - - 25,891,707 25,891,707.00 25,891,707.00

30 DINAS KEBUDAYAAN DAN KEPARIWISATAAN - - 13,740,042.00 1,399,445.00 44,945,195.00 - 60,084,682.00 60,084,682.00

31 DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN - - 170,350.00 74,500.00 72,762,970.00 - 73,007,820.00 73,007,820.00

32 DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN 43,668,443.00 43,668,443.00 92,000,000.00 92,000,000.00 2,879,280.00 114,000.00 65,432,753.00 68,426,033.00 26,200,000.00 230,294,476.00

33 DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN - - - 94,710.00 655,380.00 42,127,409.00 1,456,600.00 44,334,099.00 44,334,099.00

34 DINAS PERKEBUNAN - - 9,955,627.00 252,000.00 33,420,815.00 43,628,442.00 43,628,442.00

35 DINAS KEHUTANAN 125,433,643.00 125,433,643.00 - 734,100.00 22,916,166.00 - 23,650,266.00 149,083,909.00

36 DINAS ENERGI DAN SUMBERDAYA MINERAL - - - 68,140.00 2,213,350.00 21,683,451.00 - 23,964,941.00 23,964,941.00

37 DINAS PERDAGANGAN - - - 3,016,920.00 45,502,128.00 - 48,519,048.00 48,519,048.00

38 DINAS PERINDUSTRIAN - - - 222,200.00 48,390,534.00 48,612,734.00 48,612,734.00

39 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH - - 175,927.00 175,927.00 175,927.00

40 BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH 1,998,094.00 1,998,094.00 - - - 1,998,094.00

41 BADAN PENDAPATAN DAERAH - 25,425,729,411 25,425,729,411.00 - 26,686,416 5,168,470 251,150,624 38,600,000 321,605,510.00 25,747,334,921.00

42 BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH 1,230,000.00 1,230,000.00 - - - - - 1,230,000.00

43 BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA 536,031.00 536,031.00 - - 1,531,230.00 30,572,246.00 - 32,103,476.00 32,639,507.00

44 BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH - - 689,840.00 689,840.00 689,840.00

45 SEKRETARIAT DPRD - - - 89,729,478.00 - 89,729,478.00 89,729,478.00

46 - Biro Hukum dan HAM - - - -

47 - Biro Pemerintahan - - - -

48 - Biro Hubungan Masyarakat dan Protokol - - - -

49 - Biro Perekonomian - - - -

50 - Biro Pembangunan dan Pangadaan Barang/Jasa - - - -

51 - Biro Kesejahteraan - - - -

52 - Biro Organisasi dan Tatalaksana - - - -

53 - Biro Umum dan Perlengkapan 46,855,850.00 46,855,850.00 - 74,170,949.00 33,500.00 414,820,068.00 489,024,517.00 535,880,367.00

54 - Biro Pengelolaan Barang dan Aset Daerah - - - - -

55 INSPEKTORAT DAERAH - - 1,481,331.00 1,468,770.00 18,818,725.00 4,912,000.00 26,680,826.00 26,680,826.00

56 BADAN KESATUAN BANGSA - - 1,078,306.00 1,078,306.00 1,078,306.00

57 BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH - - - - -

58 BADAN PENGHUBUNG DAERAH - - - - 2,115,209.00 8,338,203.00 39,351,483.00 18,340,820.00 68,145,715.00 68,145,715.00

61 SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH (SKPKD) - - - - 366,349,617,156.79 366,349,617,156.79

TOTAL 271,469,174.00 18,481,680.00 18,098,640.00 720,941,400.00 25,425,729,411.00 26,454,720,305.00 94,415,000.00 7,603,200.00 19,899,000.00 108,484,200.00 5,426,937,380.93 1,561,159,167.00 3,715,009,618.00 23,028,300.00 301,445,400.00 1,162,311,035.00 12,420,292,300.93 189,191,694.00 93,985,848.00 2,206,457,658.00 1,326,000.00 107,571,259.00 10,000,000.00 11,338,000.00 146,461,300.00 5,844,313,181.00 327,400,000.00 108,611,000.00 79,934,852.00 41,834,150.00 4,517,500.00 15,607,550.00 11,000,000.00 199,775,000.00 10,795,903,118.00 209,883,376.00 20,405,111,486.00 26,223,182.00 282,200,000.00 536,944,832.00 36,321,600,941.00 366,349,617,156.79 462,796,710,203.72

Unit Kerja

Utang Beban Gaji dan Tunjangan

Utang Honorarium Insentif Pungutan

Pajak Daerah

PEMERINTAH PRO VINSI SULAWESI SELATANDAFTAR UTANG

PER 31 DESEMBER 2019

TOTAL UTANGJumlah Utang Beban

PersediaanUtang

PemeliharaanUtang Barang Hibah

Utang Perjalanan Dinas

Utang Bagi HasilUtang Modal

Bangunan Gedung dan Jalan

Utang Beban Barang dan Jasa

Jumlah Utang Barang dan Jasa

Utang Beban Persediaan

Utang Tambahan Penghasilan Bagi

Guru PNSD ( Sertifikasi)

Jumlah Beban Pegawai

No.