Top Banner

of 19

Soal-soaldanPembahasanUASBNMatematikaSD2013

Oct 13, 2015

Download

Documents

Yaya Sunarya

Persiapan Kuliah
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • www.pintarmatematika.web.id Page 1www.purwantowahyudi.com

    Soal-soal dan PembahasanUN/UASBN Matematika SD/MITahun Pelajaran 2012/2013

    Jawab:Bab I Bilangan

    500 + 75 x 12 kerjakan perkalian dahulu= 500 + (75 x 12 ) = 500 + 900 = 1400

    Jawabannya adalah B

    Jawab:Bab I Bilangan

    ( 162 + (15 x 18 ) ) : 27 = (162 + 270 ) : 27= 432 : 27 = 16 buku tulis

    Jawabannya adalah D

    Jawab:BAB I Bilangan

    8 4 : (-2) + 6 = 8 ( 4 : -2 ) + 6 = 8 (-2 ) + 6= 8 + 2 + 6 = 16

    Jawabannya adalah D

  • www.pintarmatematika.web.id Page 2www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB I Bilangan

    - = -

    = =

    Jawabannya adalah D

    Jawab:BAB I Bilangan

    3 x : 0,8 = x :

    = x x

    = = 3

    Jawabannya adalah C

  • www.pintarmatematika.web.id Page 3www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XV Perbandingan

    x 90 = x 90 = 18

    Jawabannya adalah D

    Jawab:BAB I Bilangan

    Dibuat menjadi bentuk desimal dahulu1 = 1,4 ; 60 % = 0,6 ; = 0,875urutan dari yang terkecil : 0,6 ; 0,75 ; 0,875 ; 1,4 atau

    60 % ; 0,75 : ; 1 Jawabannya adalah B

  • www.pintarmatematika.web.id Page 4www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB VII KPK dan FPB

    9672

    2 482 36

    2 242 18

    2 9 2 12

    3 3 2 6

    2 3

    Faktorisasi Primanya: Faktorisasi Primanya:72 = 23 x 32 96 = 25 x 3

    FPB = ambil bilangan dasar prima yang sama dan terkecil kemudian kalikan dengan bilanganprima yang lain yang sama dan terkecil juga

    FPB = 23 x 3

    Jawabannya adalah A

    Jawab:BAB VII KPK dan FPB

    27 45 63

    3 9 3 15 3 21

    3 3 3 5 3 7

    FaktorisasiPrima: 27 = 33 45 = 32 x 5 63 = 32 x 7

    FPB = 32 = 9 Jawabannya adalah C

  • www.pintarmatematika.web.id Page 5www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB VII KPK dan FPB

    Yang dicari adalah KPK.

    Faktor prima dari 6 = 2 x 3Faktor prima dari 8 = 23Faktor prima dari 4 = 22

    untuk mencari KPK, kalikan semua bilangan prima, apabila ada nilai yang sama ambil yangterbesar.

    KPK = 23 x 3 = 24 hari

    Mereka akan berlatih karate bersama-sama lagi pada tanggal = 2 + 24 = 26 oktober 2012

    Jawabannya adalah A

    Jawab:BAB VII KPK dan FPB

    Yang dicari adalah FPB

    Faktor prima dari 9 = 32Faktor prima dari 12 = 22 x 3Faktor prima dari 18 = 2 x 32

    ambil nilai yang sama dan terkecil

    FPB = 3

    Jawabannya adalah A

  • www.pintarmatematika.web.id Page 6www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB VIII PERPANGKATAN dan PENARIKAN AKAR

    202 + 132 = (20 x 20 ) + (13 x 13 ) = 400 + 169 = 569

    Jawabannya adalah A

    Jawab:BAB VIII PERPANGKATAN dan PENARIKAN AKAR 2712.167 12 = diantara 23 (8 ) dan 33 (27) ambil nilai bawah yaitu 223 = 8

    167

    167 = angka terakhir adalah 7perkalian pangkat 3 yang berakhir dengan 7 adalah 3(..3 x..3 x..3 = ..7)

    Jadi 12.167 = 27Jawabannya adalah C

    Jawab:BAB VIII PERPANGKATAN dan PENARIKAN AKAR dan BAB XII BANGUN RUANG

    panjang rusuk = panjang sisipanjang, lebar dan tinggi kubus adalah sama

  • www.pintarmatematika.web.id Page 7www.purwantowahyudi.com

    Volume = panjang x lebar x tinggi = sisi x sisi x sisi = sisi3panjang rusuk = 1.728

    121.72813= 1

    Sisa 728728 angka terakhirnya adalah 8 cari angka yang dipangkatkan 3 berakhir dengan 8.angka yang tepat adalah 2 (.. 2 x ..2 x ..2 = 8 )Jadi 1.728 = 12 dmJawabannya adalah B

    Jawab:BAB XVII PENGUKURAN

    225 cm + 750 mm 4 dm = . Cm225 cm + 75 cm 40 cm = 260 cm

    Jawabannya adalah D

    Jawab:BAB XVII PENGUKURAN

    Volume = debit air x waktu = 45 liter/menit x 2,5 jam= 45 liter / menit x 150 menit = 45 liter x 150 = 6.750 liter

    Jawabannya adalah D

  • www.pintarmatematika.web.id Page 8www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XVII PENGUKURAN

    12 ton + 7 kwintal + 750 hg = ..kg

    12.500 kg + 750 kg + 75 kg = 13.325 kg

    Jawabannya adalah B

    Jawab:BAB XV PERBANDINGAN, JARAK dan SKALA

    jarak = kecepatan x waktu

    = 16 km/jam x (9.45 5.30) jam= 16 km/jam x 4.15 jam = 16 km/jam x 4 jam= 16 km x 4 = 68 km

    Jawabannya adalah C

  • www.pintarmatematika.web.id Page 9www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XI Bangun Datar

    D C

    A B

    Jawabannya adalah trapesium siku-siku

    2 sudut 900 sudut B dan sudut CMempunyai 4 sisi = AB, BC, CD dan ADMempunyai 4 susut = sudut A, sudut B, sudut C dan sudut DMempunyai sepasang sisi sejajar = AB dan CD

    Jawabannya adalah D

    Jawab:BAB XIII SIMETRI LIPAT, SIMETRI PUTAR dan PENCERMINAN

    Pencerminan yang benar adalah B

    Jawabannya B

  • www.pintarmatematika.web.id Page 10www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XII Bangun RuangBanyak rusuk kubus dan balok adalah 12.Gambar pada soal adalah gambar kubus

    Jawabannya adalah A

    Jawab :

    Kesebangunan

    Bangun yang sama dan sebangun adalah gambar I dan III.Panjang sisi-sisnya sama dan gambar bangunnya adalah sama

    Jawabannya adalah B

  • www.pintarmatematika.web.id Page 11www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XII BANGUN RUANG

    Limas segi empat

    Bayangkan jaring-jaring jawaban, dilipat-lipat agar membentuk gabmar limas segi empatdi atas.Jawaban yang benar adalah jarring-jaring C

    Jawabannya adalah C

    Jawab:BAB XI Bangun Datar

    = . = 18 . 9 = 162 cm2Jawabannya adalah A

    Jawab:BAB XI Bangun Datar

    Luas daerah yang diarsir = luas lingkaran luas daerah yang tidak diarsir

    Luas lingkaran = r2 r = 7 cm , =

  • www.pintarmatematika.web.id Page 12www.purwantowahyudi.com

    Luas lingkaran = x 72 = 22 x 7 cm2 = 154 cm2

    Luas daerah yang tidak diarsir = 2 luas segitiga sama kaki = luas persegi dengan sisi 7 cm= 7 x 7 cm2 = 49 cm2

    Maka luas daerah yang diarsir = 154 cm2 49 cm2 = 105 cm2

    Jawabannya adalah A

    Jawab:BAB XI Bangun Datar

    Luas = x luas lingkaran

    = x x 21 x 21

    = x 22 x 3 x 21= = 1.039,5 cm2

    Jawabannya adalah C

    Jawab:BAB XII BANGUN RUANG

    Volume air = panjang x lebar x tinggi

    = 2,5 m x 1,5 m x 0,6 m

    = 2,25 m3

    Jawabannya adalah D

  • www.pintarmatematika.web.id Page 13www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XII BANGUN RUANG

    Volume = luas alas x tinggi

    = x 20= 16 x 20 = 320 cm3

    Jawabannya adalah B

    Jawab:BAB XII BANGUN RUANG

    d = 20 cm r = d = 10 cm

    Volume = luas alas x tinggi

    = ( 3,14 x 10 x 10) x 25= 314 x 25 cm3= 7850 cm3

    Jawabannya adalah B

  • www.pintarmatematika.web.id Page 14www.purwantowahyudi.com

    Jawab :BAB XVI KOORDINAT KARTESIUS

    Koordinat titik C = ( -4 , -3)

    Jawabannya adalah A

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATATerlihat pada gambar bahwa batang yang tertinggi adalah batang kelas VJawabannya adalah D

  • www.pintarmatematika.web.id Page 15www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    prosentase gado-gado :terlihat pada grafik bahwa gado-gado adalah siku-siku berarti lingkaran = x 100 % = 25 %

    Prosentase sate = 100 % - ( 25 % + 30 % + 20 % + 15 % )= 100 % - 90 % = 10 %

    Maka banyak siswa yang gemar makan sate = 50 x 10 % = 5 siswa

    Jawabannya adalah C

  • www.pintarmatematika.web.id Page 16www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    Grafik yang sesuai dengan tabel adalah grafik D

    Jawabannya adalah D

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    hasil panen tomat = 35 kghasil panen kedelai = 50 kghasil panen kacang panjang = 35 kghasil panen buncis = 30 kg

    hasil panen cace = 175 kg (hasil panen selain cabe)= 175 kg (35 + 50 + 35 + 30 ) kg

  • www.pintarmatematika.web.id Page 17www.purwantowahyudi.com

    = 175 kg 150 kg = 25 kg

    Jawabannya adalah D

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    Rata-rata penjualan kue = = = 25Jawabannya adalah B

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    Rata-rata berat badan = = == 29 kg

    Jawabannya adalah C

  • www.pintarmatematika.web.id Page 18www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    Rata-rata = = = 15Jawabannya adalah C

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    Urutkan data-data dari yang terkecil ke yang terbesar :

    5, 5, 6, 6, 6, 7, 7, 8, 8, 8, 9

    Median ( data tengah)Jawabannya adalah C

  • www.pintarmatematika.web.id Page 19www.purwantowahyudi.com

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    Modus adalah data yang sering muncul

    Terlihat bahwa data yang sering muncul adalah angka 7 sebanyak 7 kali

    Jawabannya adalah B

    Jawab:BAB XIX PENGUMPULAN dan PENGOLAHAN DATA

    Nilai terendah = 345Nilai tertinggi = 554

    Selisih nilai tertinggi dan terendah = 554 345 = 209

    Jawabannya adalah B